SlideShare a Scribd company logo
1 of 23
BERTEMULAGI
Tekananhidrostatis
PERNAHKAHKALIANMENYELAM?
“Mengapa Penyelam perlu menggunakan Oksigen
dan set alat penyelam ketika menyelam ?”
ATAUPERNAHKE BENDUNGAN/W
ADUK?
“Mengapa Bagian bawah bendungan selalu dibuat
lebihtebal daripada bagian atas ?”
PertanYaan sebeLUm
n
Ya tadi
dapat kaLianjawabseteLah
m
e
m
p
e
Lajari TekananHidrostatis
a.tekanan
Luas permukaan yang tajam menghasilkan tekanan yang
lebih besar daripada luas permukaan tumpul.
Gambar 1 . Kedua balon ditekan dengan
gaya 𝑭 yang sama oleh jarum dan jari
tangan. Tetapi mengapa balon pecah ketika
ditekan oleh jarum ?
Jarum dan jari tangan menekan balon
dengan gaya 𝐹 yang sama, tetapi
jarum dapat memecahkan balon
sedangkan jari tangan tidak.
Luas permukaan yang dikenai gaya
juga berpengaruh terhadap tekanan.
Berdasarkan haL tersebut,dapat
disimpuLkanbahw
atekanansebandingdengan
gaYa danberbandingterbaLikdenganLUaS
permUkaan.
Tekanan
Tekanan Besar gaya yang bekerja pada suatu benda
tiap satuan luas.
Dengan :
P = Tekanan (N/m2)
F = Gaya yang bekerja (N)
A = Luas penampang yang dikenai gaya
(m2)
TekananhidroStatiS
Tekanan pada zat cair yang disebabkan oleh fluida tak bergerak
yang dialami oleh suatu titik di dalam fluida diakibatkan oleh gaya
berat fluida yang berada di atas titik tersebut.
Besarnya tekanan hidrostatis dipengaruhi oleh massa
jenis zat cair, kedalaman zat cair, dan percepatan
gravitasi.
TekananhidroStatiS
Gambar 3. Titik dalam
zat cair pada kedalaman ℎ
dan luas penampang 𝐴
𝐹 𝑏𝑒𝑟𝑎𝑡 𝑓𝑙𝑢𝑖𝑑𝑎 𝜌. 𝐴. ℎ. 𝑔
𝑃 =
𝐴
=
𝑙𝑢𝑎𝑠 𝑝𝑒𝑛𝑎𝑚𝑝𝑎𝑛𝑔
=
𝐴
𝑃 = 𝜌. 𝑔. ℎ
Sehingga persamaan tekanan hidrostatis adalah :
𝑃ℎ = 𝜌 𝑔 ℎ
Tekanan
m
UtLak
Pada lapisan atas zat cair bekerja tekanan atmosfer.
Atmosfer adalah lapisan udara yang menyelimuti bumi.
Pada permukaan laut tekanan atmosfer bernilai 1 ×
105 𝑃𝑎 .
Gambar 4. Pada
permukaan zat cair
bekerja tekanan
atmosfer 𝑃𝑜
Tekanan pada permukaan zat cair adalah 𝑃𝑜,sehingga
tekanan mutlak atau tekanan total yang dialami titik
pada kedalaman ℎ adalah :
𝑃 = 𝑃𝑜+ 𝜌 𝑔 ℎ
Tekananm
UtLak
𝑃 = 𝑃𝑜+ 𝜌 𝑔 ℎ
Keterangan :
𝑃 = tekanan total/ tekanan mutlak (𝑃𝑎 𝑎𝑡𝑎𝑢 𝑁/𝑚2)
𝑃ℎ = tekanan hidrostatis (𝑃𝑎 𝑎𝑡𝑎𝑢 𝑁/𝑚2)
𝑃𝑜= tekanan atmosfer (1𝑎𝑡𝑚 = 1 × 105 𝑃𝑎)
𝜌 = massa jenis zat cair (𝑘𝑔/𝑚3)
ℎ = kedalaman (𝑚)
𝑔 = percepatan gravitasi bumi (𝑚/𝑠2)
MaSSajeniS beberapazat cair
HUkUmUtamaHidroStatika
Gambar 5. Pipa 𝑈 untuk
menentukan massa jenis zat
cair
Hukum Hidrostatika menyatakan bahwa tekanan
hidrostatis pada setiap titik yang berada di
kedalaman yang sama dalam keadaan setimbang
adalah sama.
Berdasarkan hukum utama hidrostatis tersebut, besar
tekanan pada titik 𝜌1dan 𝜌2 dalam gambar 5 adalah
sama.
𝑃1 = 𝑃2
𝜌 𝑔 ℎ1 = 𝜌 𝑔ℎ2
HUkUmUtamaHidroStatika
Gambar 5. Pipa 𝑈 untuk
menentukan massa jenis zat
cair
Berdasarkan hukum utama hidrostatis tersebut, besar
tekanan pada titik 𝜌1dan 𝜌2 dalam gambar 5 adalah
sama.
𝑃1 = 𝑃2
𝜌 𝑔 ℎ = 𝜌 𝑔 ℎ′
Penting!
Dalam bejana berhubungan yang diisi dengan satu jenis zat
cair, dalam keadaan setimbang, permukaan zat cair terletak
dalam satu bidang datar.
HUkUmUtamaHidroStatika
Gambar 5. Pipa 𝑈 untuk
menentukan massa jenis zat
cair
Bagaimana jika bejana berhubungan diisi dengan dua
zat cair yang berbeda?
Hukum Utama Hidrostatika TETAP BERLAKU
Tekanan hidrostatika di 𝑃1 sama dengan tekanan
hidrostatika di 𝑃2.
𝑷𝟏 = 𝑷𝟐
𝝆𝟏. 𝒈. 𝒉𝟏 = 𝝆𝟐. 𝒈. 𝒉𝟐
𝝆𝟏. 𝒉𝟏 = 𝝆𝟐. 𝒉𝟐
HUkUmUtamaHidroStatika
Hukum utama hidrostatis menyatakan bahwa ‘Tekanan
hidrostatis suatu zat cair hanya bergantung pada kedalaman zat
cair (h), massa jenis zat cair dan percepatan gravitasi. Tidak
brgantung pada bentuk dan ukuran bejana”.
Tiga buah bejana diatas
meskipun memiliki
perberbedaan bentuk dan
diisi air yang sama
dengan ketinggian yang
sama. Bagaimana
tekanan hidrostatisnya?
Jadi, ketiganya memiliki tekanan hidrstatis yang sama besar
ditiap bejana, sedangkan berat zat cair tiap bejana berbeda, jadi
dapat disimpulkan bahwa tekanan hidrostats tidak dipengaruhi
oleh betuk wadah.
JawabannYa
PenerapandaLamkehidUpanSehari-hari
fiSikaitU
m
Udah
-Teri
m
akaSih
-

More Related Content

Similar to ppttekananhidrostatis-191002015955.pptx

modul_fluida statis (kapita selekta IPA SMA)
modul_fluida statis (kapita selekta IPA SMA)modul_fluida statis (kapita selekta IPA SMA)
modul_fluida statis (kapita selekta IPA SMA)Fitri Immawati
 
Bahan Ajar Fluida Statis
Bahan Ajar Fluida StatisBahan Ajar Fluida Statis
Bahan Ajar Fluida StatisMAFIA '11
 
Fluida statis k 2
Fluida statis k 2Fluida statis k 2
Fluida statis k 2yunnicash
 
03 statika fluida
03 statika fluida03 statika fluida
03 statika fluidapraptome
 
3. b. ppt hyperlink fluida statik
3. b. ppt hyperlink   fluida statik3. b. ppt hyperlink   fluida statik
3. b. ppt hyperlink fluida statikIlham Mubarak
 
Tekanan Kedalaman.pptx
Tekanan Kedalaman.pptxTekanan Kedalaman.pptx
Tekanan Kedalaman.pptxZulkifliAS7
 
LAPORAN PRAKTIK FISDAS
LAPORAN PRAKTIK FISDASLAPORAN PRAKTIK FISDAS
LAPORAN PRAKTIK FISDASWidya arsy
 
Laporan Fisdas Hukum Archimedes dan Hukum Utama Hidrostatis
Laporan Fisdas Hukum Archimedes dan Hukum Utama HidrostatisLaporan Fisdas Hukum Archimedes dan Hukum Utama Hidrostatis
Laporan Fisdas Hukum Archimedes dan Hukum Utama HidrostatisWidya arsy
 
tekananzatpadatcairdangasrevisi-130102102057-phpapp02.pdf
tekananzatpadatcairdangasrevisi-130102102057-phpapp02.pdftekananzatpadatcairdangasrevisi-130102102057-phpapp02.pdf
tekananzatpadatcairdangasrevisi-130102102057-phpapp02.pdfmuhammad ichsan
 
FLUIDA STATIS SMA X
FLUIDA STATIS SMA XFLUIDA STATIS SMA X
FLUIDA STATIS SMA Xgotnosleep
 
Mekanika fluida 1 pertemuan 03 ok
Mekanika fluida 1 pertemuan 03 okMekanika fluida 1 pertemuan 03 ok
Mekanika fluida 1 pertemuan 03 okMarfizal Marfizal
 
Tekananzatpadatcairdangasrevisi 130102102057-phpapp02
Tekananzatpadatcairdangasrevisi 130102102057-phpapp02Tekananzatpadatcairdangasrevisi 130102102057-phpapp02
Tekananzatpadatcairdangasrevisi 130102102057-phpapp02tomi raden
 

Similar to ppttekananhidrostatis-191002015955.pptx (20)

Fluida Statis SMA
Fluida Statis SMAFluida Statis SMA
Fluida Statis SMA
 
modul_fluida statis (kapita selekta IPA SMA)
modul_fluida statis (kapita selekta IPA SMA)modul_fluida statis (kapita selekta IPA SMA)
modul_fluida statis (kapita selekta IPA SMA)
 
MODUL FLUIDA STATIS
MODUL FLUIDA STATISMODUL FLUIDA STATIS
MODUL FLUIDA STATIS
 
Fluida statik
Fluida statikFluida statik
Fluida statik
 
Bahan Ajar Fluida Statis
Bahan Ajar Fluida StatisBahan Ajar Fluida Statis
Bahan Ajar Fluida Statis
 
Fluida statis k 2
Fluida statis k 2Fluida statis k 2
Fluida statis k 2
 
03 statika fluida
03 statika fluida03 statika fluida
03 statika fluida
 
Bab 2 hidrostatika
Bab 2 hidrostatikaBab 2 hidrostatika
Bab 2 hidrostatika
 
3. b. ppt hyperlink fluida statik
3. b. ppt hyperlink   fluida statik3. b. ppt hyperlink   fluida statik
3. b. ppt hyperlink fluida statik
 
Tekanan Kedalaman.pptx
Tekanan Kedalaman.pptxTekanan Kedalaman.pptx
Tekanan Kedalaman.pptx
 
LAPORAN PRAKTIK FISDAS
LAPORAN PRAKTIK FISDASLAPORAN PRAKTIK FISDAS
LAPORAN PRAKTIK FISDAS
 
Laporan Fisdas Hukum Archimedes dan Hukum Utama Hidrostatis
Laporan Fisdas Hukum Archimedes dan Hukum Utama HidrostatisLaporan Fisdas Hukum Archimedes dan Hukum Utama Hidrostatis
Laporan Fisdas Hukum Archimedes dan Hukum Utama Hidrostatis
 
Tegangan permukaan
Tegangan permukaan Tegangan permukaan
Tegangan permukaan
 
Tekanan hidrostatis
Tekanan hidrostatisTekanan hidrostatis
Tekanan hidrostatis
 
Tekanan
TekananTekanan
Tekanan
 
tekananzatpadatcairdangasrevisi-130102102057-phpapp02.pdf
tekananzatpadatcairdangasrevisi-130102102057-phpapp02.pdftekananzatpadatcairdangasrevisi-130102102057-phpapp02.pdf
tekananzatpadatcairdangasrevisi-130102102057-phpapp02.pdf
 
FLUIDA STATIS SMA X
FLUIDA STATIS SMA XFLUIDA STATIS SMA X
FLUIDA STATIS SMA X
 
Mekanika fluida 1 pertemuan 03 ok
Mekanika fluida 1 pertemuan 03 okMekanika fluida 1 pertemuan 03 ok
Mekanika fluida 1 pertemuan 03 ok
 
Tekanan
TekananTekanan
Tekanan
 
Tekananzatpadatcairdangasrevisi 130102102057-phpapp02
Tekananzatpadatcairdangasrevisi 130102102057-phpapp02Tekananzatpadatcairdangasrevisi 130102102057-phpapp02
Tekananzatpadatcairdangasrevisi 130102102057-phpapp02
 

Recently uploaded

MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR SENI RUPA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
Power point materi IPA pada materi unsur
Power point materi IPA pada materi unsurPower point materi IPA pada materi unsur
Power point materi IPA pada materi unsurDoddiKELAS7A
 
PPT TUGAS DISKUSI KELOMPOK 3 KELAS 224 MODUL 1.4.pdf
PPT TUGAS DISKUSI KELOMPOK 3 KELAS 224 MODUL 1.4.pdfPPT TUGAS DISKUSI KELOMPOK 3 KELAS 224 MODUL 1.4.pdf
PPT TUGAS DISKUSI KELOMPOK 3 KELAS 224 MODUL 1.4.pdfssuser8410f71
 
MODUL AJAR SENI TARI KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI TARI KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR SENI TARI KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI TARI KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
Penjelasan Asmaul Khomsah bahasa arab nahwu
Penjelasan Asmaul Khomsah bahasa arab nahwuPenjelasan Asmaul Khomsah bahasa arab nahwu
Penjelasan Asmaul Khomsah bahasa arab nahwuKhiyaroh1
 
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
Tugas Mandiri 1.4.a.4.4.pdf Ninik Widarsih
Tugas Mandiri 1.4.a.4.4.pdf Ninik WidarsihTugas Mandiri 1.4.a.4.4.pdf Ninik Widarsih
Tugas Mandiri 1.4.a.4.4.pdf Ninik Widarsihninikwidarsih44
 
Materi Bid PPM Bappeda Sos Pemutakhiran IDM 2024 di kec Plumbon.pptx
Materi Bid PPM Bappeda Sos Pemutakhiran  IDM 2024 di kec Plumbon.pptxMateri Bid PPM Bappeda Sos Pemutakhiran  IDM 2024 di kec Plumbon.pptx
Materi Bid PPM Bappeda Sos Pemutakhiran IDM 2024 di kec Plumbon.pptxAvivThea
 
Aksi Nyata Modul 1.3 Visi Guru penggerak
Aksi Nyata Modul 1.3 Visi Guru penggerakAksi Nyata Modul 1.3 Visi Guru penggerak
Aksi Nyata Modul 1.3 Visi Guru penggerakDianPermana63
 
Informatika Latihan Soal Kelas Tujuh.pptx
Informatika Latihan Soal Kelas Tujuh.pptxInformatika Latihan Soal Kelas Tujuh.pptx
Informatika Latihan Soal Kelas Tujuh.pptxMateriSMPTDarulFalah
 
Revisi Kumpulan LK Workshop perdirjen 7327.pptx
Revisi Kumpulan LK Workshop perdirjen 7327.pptxRevisi Kumpulan LK Workshop perdirjen 7327.pptx
Revisi Kumpulan LK Workshop perdirjen 7327.pptxRazefZulkarnain1
 
Slide Kick Off for Public - Google Cloud Arcade Facilitator 2024.pptx
Slide Kick Off for Public - Google Cloud Arcade Facilitator 2024.pptxSlide Kick Off for Public - Google Cloud Arcade Facilitator 2024.pptx
Slide Kick Off for Public - Google Cloud Arcade Facilitator 2024.pptxtressa8
 
#05 SOSIALISASI JUKNIS BOK 2024 Canva_124438.pptx
#05 SOSIALISASI JUKNIS BOK 2024 Canva_124438.pptx#05 SOSIALISASI JUKNIS BOK 2024 Canva_124438.pptx
#05 SOSIALISASI JUKNIS BOK 2024 Canva_124438.pptxyeniyoramapalimdam
 
RPP 1 Lembar Prakarya Kelas 8 Semester 2 (gurusekali.com).docx
RPP 1 Lembar Prakarya Kelas 8 Semester 2 (gurusekali.com).docxRPP 1 Lembar Prakarya Kelas 8 Semester 2 (gurusekali.com).docx
RPP 1 Lembar Prakarya Kelas 8 Semester 2 (gurusekali.com).docxRahmiRauf
 
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
PPDB SMAN 1 SURADE - PROV JABAR 2024 / 2025
PPDB SMAN 1 SURADE - PROV JABAR 2024 / 2025PPDB SMAN 1 SURADE - PROV JABAR 2024 / 2025
PPDB SMAN 1 SURADE - PROV JABAR 2024 / 2025Fikriawan Hasli
 
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA (PPKN) KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA (PPKN) KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA (PPKN) KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA (PPKN) KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 

Recently uploaded (20)

MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR SENI RUPA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Power point materi IPA pada materi unsur
Power point materi IPA pada materi unsurPower point materi IPA pada materi unsur
Power point materi IPA pada materi unsur
 
PPT TUGAS DISKUSI KELOMPOK 3 KELAS 224 MODUL 1.4.pdf
PPT TUGAS DISKUSI KELOMPOK 3 KELAS 224 MODUL 1.4.pdfPPT TUGAS DISKUSI KELOMPOK 3 KELAS 224 MODUL 1.4.pdf
PPT TUGAS DISKUSI KELOMPOK 3 KELAS 224 MODUL 1.4.pdf
 
MODUL AJAR SENI TARI KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI TARI KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR SENI TARI KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI TARI KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Penjelasan Asmaul Khomsah bahasa arab nahwu
Penjelasan Asmaul Khomsah bahasa arab nahwuPenjelasan Asmaul Khomsah bahasa arab nahwu
Penjelasan Asmaul Khomsah bahasa arab nahwu
 
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Tugas Mandiri 1.4.a.4.4.pdf Ninik Widarsih
Tugas Mandiri 1.4.a.4.4.pdf Ninik WidarsihTugas Mandiri 1.4.a.4.4.pdf Ninik Widarsih
Tugas Mandiri 1.4.a.4.4.pdf Ninik Widarsih
 
Materi Bid PPM Bappeda Sos Pemutakhiran IDM 2024 di kec Plumbon.pptx
Materi Bid PPM Bappeda Sos Pemutakhiran  IDM 2024 di kec Plumbon.pptxMateri Bid PPM Bappeda Sos Pemutakhiran  IDM 2024 di kec Plumbon.pptx
Materi Bid PPM Bappeda Sos Pemutakhiran IDM 2024 di kec Plumbon.pptx
 
Aksi Nyata Modul 1.3 Visi Guru penggerak
Aksi Nyata Modul 1.3 Visi Guru penggerakAksi Nyata Modul 1.3 Visi Guru penggerak
Aksi Nyata Modul 1.3 Visi Guru penggerak
 
Informatika Latihan Soal Kelas Tujuh.pptx
Informatika Latihan Soal Kelas Tujuh.pptxInformatika Latihan Soal Kelas Tujuh.pptx
Informatika Latihan Soal Kelas Tujuh.pptx
 
Revisi Kumpulan LK Workshop perdirjen 7327.pptx
Revisi Kumpulan LK Workshop perdirjen 7327.pptxRevisi Kumpulan LK Workshop perdirjen 7327.pptx
Revisi Kumpulan LK Workshop perdirjen 7327.pptx
 
Slide Kick Off for Public - Google Cloud Arcade Facilitator 2024.pptx
Slide Kick Off for Public - Google Cloud Arcade Facilitator 2024.pptxSlide Kick Off for Public - Google Cloud Arcade Facilitator 2024.pptx
Slide Kick Off for Public - Google Cloud Arcade Facilitator 2024.pptx
 
#05 SOSIALISASI JUKNIS BOK 2024 Canva_124438.pptx
#05 SOSIALISASI JUKNIS BOK 2024 Canva_124438.pptx#05 SOSIALISASI JUKNIS BOK 2024 Canva_124438.pptx
#05 SOSIALISASI JUKNIS BOK 2024 Canva_124438.pptx
 
RPP 1 Lembar Prakarya Kelas 8 Semester 2 (gurusekali.com).docx
RPP 1 Lembar Prakarya Kelas 8 Semester 2 (gurusekali.com).docxRPP 1 Lembar Prakarya Kelas 8 Semester 2 (gurusekali.com).docx
RPP 1 Lembar Prakarya Kelas 8 Semester 2 (gurusekali.com).docx
 
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
PPDB SMAN 1 SURADE - PROV JABAR 2024 / 2025
PPDB SMAN 1 SURADE - PROV JABAR 2024 / 2025PPDB SMAN 1 SURADE - PROV JABAR 2024 / 2025
PPDB SMAN 1 SURADE - PROV JABAR 2024 / 2025
 
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA (PPKN) KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA (PPKN) KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA (PPKN) KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA (PPKN) KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 

ppttekananhidrostatis-191002015955.pptx

  • 1.
  • 3.
  • 5. PERNAHKAHKALIANMENYELAM? “Mengapa Penyelam perlu menggunakan Oksigen dan set alat penyelam ketika menyelam ?”
  • 6. ATAUPERNAHKE BENDUNGAN/W ADUK? “Mengapa Bagian bawah bendungan selalu dibuat lebihtebal daripada bagian atas ?”
  • 7. PertanYaan sebeLUm n Ya tadi dapat kaLianjawabseteLah m e m p e Lajari TekananHidrostatis
  • 8. a.tekanan Luas permukaan yang tajam menghasilkan tekanan yang lebih besar daripada luas permukaan tumpul. Gambar 1 . Kedua balon ditekan dengan gaya 𝑭 yang sama oleh jarum dan jari tangan. Tetapi mengapa balon pecah ketika ditekan oleh jarum ? Jarum dan jari tangan menekan balon dengan gaya 𝐹 yang sama, tetapi jarum dapat memecahkan balon sedangkan jari tangan tidak. Luas permukaan yang dikenai gaya juga berpengaruh terhadap tekanan.
  • 10. Tekanan Tekanan Besar gaya yang bekerja pada suatu benda tiap satuan luas. Dengan : P = Tekanan (N/m2) F = Gaya yang bekerja (N) A = Luas penampang yang dikenai gaya (m2)
  • 11. TekananhidroStatiS Tekanan pada zat cair yang disebabkan oleh fluida tak bergerak yang dialami oleh suatu titik di dalam fluida diakibatkan oleh gaya berat fluida yang berada di atas titik tersebut. Besarnya tekanan hidrostatis dipengaruhi oleh massa jenis zat cair, kedalaman zat cair, dan percepatan gravitasi.
  • 12. TekananhidroStatiS Gambar 3. Titik dalam zat cair pada kedalaman ℎ dan luas penampang 𝐴 𝐹 𝑏𝑒𝑟𝑎𝑡 𝑓𝑙𝑢𝑖𝑑𝑎 𝜌. 𝐴. ℎ. 𝑔 𝑃 = 𝐴 = 𝑙𝑢𝑎𝑠 𝑝𝑒𝑛𝑎𝑚𝑝𝑎𝑛𝑔 = 𝐴 𝑃 = 𝜌. 𝑔. ℎ Sehingga persamaan tekanan hidrostatis adalah : 𝑃ℎ = 𝜌 𝑔 ℎ
  • 13. Tekanan m UtLak Pada lapisan atas zat cair bekerja tekanan atmosfer. Atmosfer adalah lapisan udara yang menyelimuti bumi. Pada permukaan laut tekanan atmosfer bernilai 1 × 105 𝑃𝑎 . Gambar 4. Pada permukaan zat cair bekerja tekanan atmosfer 𝑃𝑜 Tekanan pada permukaan zat cair adalah 𝑃𝑜,sehingga tekanan mutlak atau tekanan total yang dialami titik pada kedalaman ℎ adalah : 𝑃 = 𝑃𝑜+ 𝜌 𝑔 ℎ
  • 14. Tekananm UtLak 𝑃 = 𝑃𝑜+ 𝜌 𝑔 ℎ Keterangan : 𝑃 = tekanan total/ tekanan mutlak (𝑃𝑎 𝑎𝑡𝑎𝑢 𝑁/𝑚2) 𝑃ℎ = tekanan hidrostatis (𝑃𝑎 𝑎𝑡𝑎𝑢 𝑁/𝑚2) 𝑃𝑜= tekanan atmosfer (1𝑎𝑡𝑚 = 1 × 105 𝑃𝑎) 𝜌 = massa jenis zat cair (𝑘𝑔/𝑚3) ℎ = kedalaman (𝑚) 𝑔 = percepatan gravitasi bumi (𝑚/𝑠2)
  • 16. HUkUmUtamaHidroStatika Gambar 5. Pipa 𝑈 untuk menentukan massa jenis zat cair Hukum Hidrostatika menyatakan bahwa tekanan hidrostatis pada setiap titik yang berada di kedalaman yang sama dalam keadaan setimbang adalah sama. Berdasarkan hukum utama hidrostatis tersebut, besar tekanan pada titik 𝜌1dan 𝜌2 dalam gambar 5 adalah sama. 𝑃1 = 𝑃2 𝜌 𝑔 ℎ1 = 𝜌 𝑔ℎ2
  • 17. HUkUmUtamaHidroStatika Gambar 5. Pipa 𝑈 untuk menentukan massa jenis zat cair Berdasarkan hukum utama hidrostatis tersebut, besar tekanan pada titik 𝜌1dan 𝜌2 dalam gambar 5 adalah sama. 𝑃1 = 𝑃2 𝜌 𝑔 ℎ = 𝜌 𝑔 ℎ′ Penting! Dalam bejana berhubungan yang diisi dengan satu jenis zat cair, dalam keadaan setimbang, permukaan zat cair terletak dalam satu bidang datar.
  • 18. HUkUmUtamaHidroStatika Gambar 5. Pipa 𝑈 untuk menentukan massa jenis zat cair Bagaimana jika bejana berhubungan diisi dengan dua zat cair yang berbeda? Hukum Utama Hidrostatika TETAP BERLAKU Tekanan hidrostatika di 𝑃1 sama dengan tekanan hidrostatika di 𝑃2. 𝑷𝟏 = 𝑷𝟐 𝝆𝟏. 𝒈. 𝒉𝟏 = 𝝆𝟐. 𝒈. 𝒉𝟐 𝝆𝟏. 𝒉𝟏 = 𝝆𝟐. 𝒉𝟐
  • 19. HUkUmUtamaHidroStatika Hukum utama hidrostatis menyatakan bahwa ‘Tekanan hidrostatis suatu zat cair hanya bergantung pada kedalaman zat cair (h), massa jenis zat cair dan percepatan gravitasi. Tidak brgantung pada bentuk dan ukuran bejana”. Tiga buah bejana diatas meskipun memiliki perberbedaan bentuk dan diisi air yang sama dengan ketinggian yang sama. Bagaimana tekanan hidrostatisnya?
  • 20.
  • 21. Jadi, ketiganya memiliki tekanan hidrstatis yang sama besar ditiap bejana, sedangkan berat zat cair tiap bejana berbeda, jadi dapat disimpulkan bahwa tekanan hidrostats tidak dipengaruhi oleh betuk wadah. JawabannYa