SlideShare a Scribd company logo
1 of 17
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN MINGGUAN (RPPM)
BELAJAR DARI RUMAH (BDR) RA AL-FALAH
Semester /Bulan/Minggu: I/ Juli/1
Tahun Pelajaran 2021-2022
Tema
Sub Tema
Kelompok
: Diri Sendiri
: Tubuhku
: B (Usia 5-6 Tahun)
KD MATERI KEGIATAN MAIN
NAM.1.1 Melaksanakan kegiatan
ibadah sehari-hari
1. Yuk ..kita sholat berjamaah
2. Aku bisa berjalan sambil
membawa cangkir isi air putih dan
tidak tumpah
3. Yuk kita jiplak jari
ayah/Bunda/kakak/adik dan jariku.
4. Aku bisa menyebutkan anggota
tubuhku
5. Aku bisa merapikan mainanku
sendiri.
6. Yuk….kita menggambar tubuhku.
7. Asyik..Saya dibacakan buku cerita
sama Bunda/Ayah
8. Aku bisa meniru “namaku” dengan
biji-bijian
F M 3.3-4.3 Melakukan berbagai kegiatan
motorik kasar dan halus yang
seimbang, terkontrol,dan
lincah
Kog 3.6-4.6 Melakukan kegiatan yang
menunjukkan bisa
membedakan besar-kecil
Bahasa 3.11 Menceritakan tentang
tubuhku
Sosem 2.8 Merapikan mainan setelah
digunakan.
Seni 3.15- 4.15 Ekspresi seni
Mengetahui:
Kepala RA AL-FALAH
Aam Samroh, S.Pd.I.
Ciamis ,01 Juli 2021
Guru Kelompok B2
Pipih Sopiah, S.Pd.I
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN MINGGUAN (RPPM)
Semester /Bulan/Minggu: I/ Juli/2
Tahun Pelajaran 2021-2022
Tema : Diri Sendiri
Sub Tema : Panca Indera
Kelompok : B (Usia 5-6 Tahun)
KD MATERI KEGIATAN MAIN
NAM 1.2,
3.1-4.1
Menjaga kebersihan diri
Praktek Wudhu
1. Membersihkan Panca indera
2. Aku bisa Wudhu sendiri
3. Yuk, kita nyanyikan lagu Dua Mata Saya
sambil melakukan gerakan sesuai
nyanyiannya
4. Aku bisa menghitung panca inderaku
5. Aku bisa menyusun huruf menjadi kata
panca indera dari batu
6. Aku bisa bisa mandi sendiri
7. Bisa membereskan alat setelah digunakan
8. Yuk, kita menggambar Paanca indera
9. Balon terbang, aku bisa meniup balon dan
dilepaskan
10. Horee aku tahu nama-nama bumbu dapur
dari baunya!
FM 3.3-4.3 Gerakan untuk
mengembangkan motorik
kasar dan halus
Kognitif 3.6-4.6 Menghitung panca indera
Bahasa 3 12-4 12 menyusun huruf ”m a t a”
dengan batu
Sosem 2.8 ,2.12 Merawat Anggota tubuh
Seni 3.15-4.15 Ekpresi seni dan kreatifitas
Mengetahui:
Kepala RA AL-FALAH
Aam Samroh, S.Pd.I
Ciamis, Juli 2021
Guru Kelompok B2
Pipih Sopiah, S.Pd.I.
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARANMINGGUAN ( RPPM )
BELAJAR DARI RUMAH ( BDR ) AL-FALAH
Semester /Bulan/Minggu: I/ Agustus/3
Tahun Pelajaran 2021-2022
Tema : DiriSendiri
SubTema : Kesukaanku
Kelompok : B (Usia 5-6 Tahun)
KD MATERI KEGIATAN MAIN
NAM 1.1 Mensyukuri makanan ciptaan
Tuhan
1. Yuk mengelompokkan buah dan sayur
2. Aku bisa membuat juz buah
3. Aku bisa bercerita caramembuat jus
4. Membersihkan peralatan membuat jus bersama bunda
5. Yuk menghitung buah yang ada di rumah
6. Aku bisa bermain music dan menyanyi dengan alat-
alat dapur/ kaleng-kaleng kue
7. Asyiknya membuat susu untuk kakak
8. Serunya bermain sepeda
9. Aku bisa membuat minuman untuk ayah bunda
10.Aku bisa menyusun buah menjadi menara
11.Horee...aku bisa memotong-motong dan membuat
sate buah kesukaanku
FM 3.3- 4.3 Gerakkan untuk
mengembangkan motorik
kasar dan halus
KOG 3.6-4.6 Mengelompokkan jenis
makanan
Bahasa 3.11-
4.11
Menceritakan kembali
kegiatan yang sudah dilakukan
Sosem 2.9 Suka berbagi
Seni 3.15-4.15 Ekspresi seni musik dan kriya
Mengetahui:
Kepala RA Al-Falah
Aam Samroh, S.Pd.I.
Ciamis, Agustus 2021
Guru Kelompok B2
Pipih Sopiah, S.Pd.I.
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARANMINGGUAN ( RPPM )
BELAJAR DARI RUMAH (BDR) RA AL- FALAH
Semester/Bulan/Minggu : I/Agustus/4
Tahun pelajaran 2021-2022
Tema : Keluargaku
Sub Tema : Anggota Keluargaku
Kelompok : B (Usia 5-6 Tahun)
KD MATERI KEGIATAN MAIN
NAM 3.1-4.1 Melakukan kegiatan beribadah sehari-hari
dengan tuntunan orang tua
1. Yok kita sholat berjamaah
bersama bapak dan ibu
2. Aku bisa menggambar
anggota keluarga
3. Aku bisa mengancingkan
baju sendiri
4. Yok mengurutkan anggota
keluargaku dari yang kecil
sampai yang paling besar.
5. Aku bisa mengelompokkan
baju ayah, baju ibu, baju
adik dan baju kakakku
6. Aku bisa membuat huruf “ i
b u “ dengan berbagai alat (
batu/daun/ biji-bijian/kertas
) lalu kurangkai menjadi
kata ibu
7. Ayo bantu ibu menyapu
halaman
8. Aku bisa membuat kalung
untuk ibu dari berbagai
bahan yang ada di rumah
FM 3.3-3.4 Terampil menggunakan tangan kanan dan
kiri dalam berbagai aktifitas ( misal :
mengancingkan baju menali sepatu
menggambar menempel menggunting pola
meniru bentuk menggunakan alat makan )
Kognitif 3.6-4.6 Mampu mengurutkan lima seri atau lebih
berdasarkan warna bentuk ukuran atau
jumlah
Bahasa 3.12-4.12 Menunjukkkan kemampuan keaksaraan
awaldalam berbagai bentuk karya
Sosem 2.9 Memiliki perilaku yang mencerminkan
sikap peduli mau membantu jika diminta
bantuan
Seni 3.15-4.15 Mengenal dan menghasilkan berbagai
aktifitas seni
Mengetahui:
Kepala RA Al-Falah
Aam Samroh, S.Pd.I.
Ciamis, Agustus 2021
Guru Kelompok B2
Pipih Sopiah, S.Pd.I
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN MINGGUAN(RPPM)
BELAJAR DARI RUMAH (BDR) RA AL-FALAH
Semester/Bulan/Minggu: 1/Agustus/5
Tahun Pelajaran 2021-2022
Tema : Keluargaku
Sub Tema : Tugas Anggota Keluarga
Kelompok : B (Usia 5-6 Tahun)
KD MATERI KEGIATAN MAIN
NAM 1.2 Bersyukur aku memiliki
keluarga
1. Alhamdulillah aku bisa membantu ibu
2. Yuk kita baca iqro/Alqur’an
3. Mari kita belajar memasak bersamai bu
4. Apa yang digunakan ibu untuk memasak
ya?
5. Yuk kita cari alat yang digunakan ayah
untuk kerja
6. Yuk kita kelompokkan alat-alat yang ada di
rumah
7. Ayoo main masak-masakan
8. Horee... aku bisa bercerita ke Ayah/Bunda
dengan buku cerita
9. Aku dapat membuat mainan dari benda-
benda yang ada di rumah
10. Asyiiik... aku bisa menggambar Ayah dan
Bunda
FM 3.3-4.3 Gerak untuk mengembangkan
gerakan motorik kasar dan
halus
Kognitif 3.6-4.6 Mengenal ukuran besar kecil
dan bentuk persegi
Bahasa 3.11-4.11 Menceritakan kembali
kegiatan yang sudah
dilakukan.
Sosem 2.5 Berani mengemukakan
pendapat
Seni 3.15- 4.15 Berekspresi seni musik dan
kriya
Mengetahui:
Kepala RA Al-Falah
Aam Samroh, S.Pd.I.
Ciamis, Agustus 2021
Guru Kelompok B2
Pipih Sopiah, S.Pd.I
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN MINGGUAN(RPPM)
BELAJAR DARI RUMAH (BDR) RA AL-FALAH
Semester/Bulan/Minggu: I/Agustus/6
Tahun Pelajaran 2021-2022
Tema : Lingkunganku
Sub Tema : Rumahku
Kelompok : B (Usia 5-6 Tahun )
KD MATERI KEGIATAN MAIN
NAM 3.1,-4.1 Terbiasa berdoa
sebelum melakukan
kegiatan
1. Aku terbiasa berdoa sebelum tidur dan setelah
bangun tidur
2. Aku bisa melipat bajuku
3. Yuk menyapu kamarku
4. Aku bisa merapikan tempat tidurku
5. Aku bisa membereskan meja belajarku
6. Aku bisa memakai pakaian sendiri
7. Yuk, membuat lukisan untuk dipajang di kamarku
8. Aku bisa mengelompokan baju dilemariku
9. Aku bisa menyusun huruf namaku untuk hiasan
kamarku
10. Aku bisa bangun pagi
11. Aku senang mendengarkan cerita sebelum tidur
12. Yuk membuat bingkai foto dari bahan yang ada di
rumah
FM 3.3-4.3 Gerakan untuk
mengembangkan
motorik kasar dan halus
Kognitif 3.6-4.6,
3.9-4.9
Mengelompokan benda
Mengenal teknologi
sederahana
Bahasa 3.11-4.11,
3.12-4.12
Mendengarkan cerita
Mengenal huruf
Sosem 2.6,
2.8
Taat aturan sehari-hari
Kemandirian
Seni 3.15-4.15 Ekspresi seni musik dan
kriya
Mengetahui:
Kepala RA Al-Falah
Aam Samroh, S.Pd.I.
Ciamis, Agustus 2021
Guru Kelompok B2
Pipih Sopiah, S.Pd.I
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN MINGGUAN(RPPM)
BELAJAR DARI RUMAH (BDR) RA AL-FALAH
Semester/Bulan/Minggu : I/September /7
Tahun Pelajaran 2021-2022
Tema : Rumahku
Sub Tema : Dapur Rumahku
Kelompok : B ( Usia 5 – 6 Tahun )
KD MATERI KEGIATAN MAIN
NAM . 3.2 – 4.2 Tata cara makan 1. Yuk berdoa dulu sebelum kita makan
2. Ayo anak – anak membantu bunda
memasak sop di dapur nanti anak – anak
yang memotong sayurannya ya....
3. Yuk, anak – anak wortelnya dipotong
bentuk bulat.
4. Menyebutkan peralatan yang ada di dapur
5. Bermain musik dengan menggunakan alat –
alat yang ada di dapur
6. Membantu bunda mencuci piring sendiri.
7. Horee...aku bisa menyebutkan bumbu sop
8. Aku bisa mengelompokkan alat-alat makan
FM. 3.3 – 4.3 Menggunakan
anggota tubuh untuk
mengembangkan
gerakan motorik
kasar dan motorik
halus
Kognitif 3.6 – 4.6 Mengenal bentuk
Bahasa 3.11 – 4.11 Mengungkapkan
pendapat
Sosem 2.8 Sikap mandiri
Seni 3.15 – 4.15 Ekspresi seni musik
Mengetahui:
Kepala RA Al-Falah
Aam Samroh, S.Pd.I
Ciamis, September 2021
Guru Kelompok B2
Pipih Sopiah, S.Pd.I
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN MINGGUN ( RPPM)
BELAJAR DARI RUMAH (BDR) RA AL-FALAH
Semester/ Bulan/ Minggu : I/September/8
Tahun Pelajaran 2021-2022
Tema : Lingkunganku
SubTema : Rumahku ( RuangKeluarga )
Kelompok : B ( Usia 5-6 Tahun)
KD MATERI KEGIATAN MAIN
NAM 1.2
2.4
Menghargai diri
sendiri dan orang lain
Berbicara sopan pada
anggota keluaga
1. Hore...aku dapat menyebutkan benda di ruang
keluargaku lho...
2. Yuk bantu bunda merapikan ruangan keluarga
3. Belajar menggunting angka di kalender bersama
bunda
4. Menempel urutan angka1-10 dari hasil
menggunting angka dari kalender
5. Aku bisa bermain musik sambil nyanyi
menggunakan benda yang ada di ruang keluarga
6. Ayo..bermain tamu-tamuan/pura-pura jadi tamu
dan tuan rumah sama Ibu/Kakak/adik/ayah..
7. Asyiik..aku bisa menggambar buat hiasan ruang
tamu
FM 3.3- 4.3 Gerakan untuk
mengembangkan
motorik halus
Kognitif 3.6-4.6 Mengurutkan bilangan
Bahasa 3.11- 4.11 Menceritakan apa
yang dilihat di ruang
keluarga
Sosem 2.8 Melatih kemandirian
Seni 3.15- 4.15 Ekspresi seni musik
dan kriya
Mengetahui:
Kepala RA Al-Falah
Aam Samroh, S.Pd.I
Ciamis, September 2021
Guru Kelompok B2
Pipih Sopiah, S.Pd.I
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN MINGGUAN (RPPM)
BELAJAR DARI RUMAH (BDR) RA AL-FALAH
Semester/Bulan/Minggu : I/September/9
Tahun Pelajaran 2021-2022
Tema
Sub Tema
Kelompok
: Lingkunganku
: Kebunku
: B (Usia 5-6 Tahun)
KD MATERI KEGIATAN MAIN
NAM 1.2 Menghargai ciptaan
Tuhan sebagai rasa
syukur
1. Aku bisa merawat tanaman
2. Yuk kita mencabut rumput liar
3. Aku bisa menyapu kebun
4. Asyiknya membuat mahkota dari daun
5. Aku bisa membedakan warna daun
6. Senangnya membuat taman kecil
bersama bunda
7. Susunlah aku (kerikil) jadi kata
8. Aku bisa bercerita tentang kebunku
9. Yuk kita membuat mainan dari pelepah
pisang/benda/barang bekas
10. Lukisan indah kebunku
11. Bunda kita kumpulkan daun kering yuk
hitung dan tulis angkanya
12. Aku rajin menyirami tanaman
FM 3.3 – 4.3 Gerakan untuk
mengembangkan
motorik kasar dan halus
Kog 3.6-4.6 Mengelompokkan daun
menurut warna
Menyusun pot bunga
menjadi taman kecil
Bahasa 3.12-4.12 Mengenal huruf awal
Sosem 2.6 Melatih kedisiplinan
Seni 3.15-4.15 Membuat hasilkarya
Mengetahui:
Kepala RA Al-Falah
Aam Samroh, S.Pd.I
Ciamis, September 2021
Guru Kelompok B2
Pipih Sopiah, S.Pd.I
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN MINGGUAN (RPPM)
BELAJAR DARI RUMAH (BDR) RA AL-FALAH
Semester/Bulan/Minggu : I/September/9
Tahun Pelajaran 2021-2022
Tema
Sub Tema
Kelompok
: Lingkunganku
: Kebunku
: B (Usia 5-6 Tahun)
KD MATERI KEGIATAN MAIN
NAM 1.2 Menghargai ciptaan
Tuhan sebagai rasa
syukur
1. Aku bisa merawat tanaman
2. Yuk kita mencabut rumput liar
3. Aku bisa menyapu kebun
4. Asyiknya membuat mahkota dari daun
5. Aku bisa membedakan warna daun
6. Senangnya membuat taman kecil
bersama bunda
7. Susunlah aku (kerikil) jadi kata
8. Aku bisa bercerita tentang kebunku
9. Yuk kita membuat mainan dari pelepah
pisang/benda/barang bekas
10. Lukisan indah kebunku
11. Bunda kita kumpulkan daun kering yuk
hitung dan tulis angkanya
12. Aku rajin menyirami tanaman
FM 3.3 – 4.3 Gerakan untuk
mengembangkan
motorik kasar dan halus
Kog 3.6-4.6 Mengelompokkan daun
menurut warna
Menyusun pot bunga
menjadi taman kecil
Bahasa 3.12-4.12 Mengenal huruf awal
Sosem 2.6 Melatih kedisiplinan
Seni 3.15-4.15 Membuat hasilkarya
Mengetahui:
Kepala RA Al-Falah
Aam Samroh, S.Pd.I
Ciamis, September 2021
Guru Kelompok B2
Pipih Sopiah, S.Pd.I
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN MINGGUAN (RPPM)
BELAJAR DARI RUMAH (BDR) RA AL-FALAH
Semester/Bulan/Minggu : I/Oktober/11
Tahun Pelajaran 2021-2022
Tema : Rumahku, Tempat Bermainku
Subtema : Tetanggaku
Kelompok : B (Usia 5-6 Tahun)
KD MATERI KEGIATAN MAIN
NAM 1.2 Menghargai orang lain 1. Aku bisa menyebutkan nama tetanggaku.
2. Aku bisa menggambar rumah tetanggaku.
3. Yuk berbagi masakan untuk teman-teman
tetanggaku ( teman bermain)
4. Asyiknya bermain bersama teman-teman.
5. Yuk menghitung pohon tetangga.
6. Yuk membuat sate buah bersama teman
tetangga
7. Aku bisa membentuk nama tetanggaku
dengan daun/ kerikil.
8. Yuk membuat jus bersama teman.
9. Yuk bermain musik bersama teman-teman
dengan benda-benda di rumahku dan rumah
tetanggaku
10. Aku bisa berbicara sopan (mengucapkan
terimakasih, maaf, tolong dan permisi) di
depan tetangga.
FM 3.3-4.3 Gerakan untuk
mengembangkan motorik
kasar dan halus
Kognitif 2.3
3.6-4.6
Memiliki perilaku yang
mencerminkan sikap
kreatif
Mengenal benda-benda
di sekitarnya
Bahasa 3.11-4.11 Memahami bahasa
ekspresif
Sosem 2.9 Memiliki perilaku yang
mencerminkan sikap
peduli
Seni 3.15-4.15 Ekspresi seni musik dan
kriya
Mengetahui:
Kepala RA Al-Falah
Aam Samroh, S.Pd.I
Ciamis, Oktober 2021
Guru Kelompok B2
Pipih Sopiah, S.Pd.I
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN MINGGUAN (RPPM)
BELAJAR DARI RUMAH (BDR) RA AL-FALAH
Semester/Bulan/Minggu: I/Oktober/12
Tahun Pelajaran 2021-2022
Tema : Tanaman
Sub Tema : Tanaman Pangan
Kelompok : B (Usia 5-6 tahun)
KD MATERI KEGIATAN MAIN
NAM 1.1 Menanam
tanaman pangan
1. Aku bisa menanam tanaman pangan
2. Yuk, menggambar sayuran
3. Mengelompokan buah/benda yang besar dan
kecil
4. Aku bisa menyusun huruf dengan buah-buahan
kecil /daun kecil menjadi nama-nama buah
5. Aku bisa mengupas buah
6. Aku bisa menyanyi dan menari diringi musik
dari kaleng
7. Ayo buat sate tempe
8. Horee aku tahu asal muasal nasi, roti dll
9. Horree aku bisa buat kalung buat Ibu dari
tanaman
FM 3,3 – 3.4 Mengembangkan
gerakan motorik
halus
Kognitif 3.6 – 4.6 Mengelompokan
buah
Bahasa
3.12 – 4.12
Menyusun huruf
Sosem 2.5 Berani
mengungkapkan
pendapat
Seni 3.15 – 4.15 Ekspresi musik
Mengetahui:
Kepala RA Al-Falah
Aam Samroh, S.Pd.I
Ciamis, Oktober 2021
Guru Kelompok B2
Pipih Sopiah, S.Pd.I
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN MINGGUAN (RPPM)
BELAJAR DARI RUMAH (BDR) RA AL-FALAH
Semester/Bulan/Minggu: I/Oktober/13
Tahun Pelajaran 2021-2022
Tema : Tanaman
Subtema : Tanaman Hias
Kelompok : B (Usia 5-6 Tahun)
KD MATERI KEGIATAN MAIN
NAM 1.2 Merawat tanaman ciptaan
Tuhan
1. Aku bisa menyiram tanaman
2. Yuk, mengelompokkan bunga-
bunga yang ada dihalaman
3. Yuk, kita hitung tanaman hias
yang ada dihalaman
4. Aku bisa menyebutkan bagian-
bagian tanaman
5. Aku bisa menggambar bunga-
bunga yang ada di halaman
6. Aku bisa menyebutkan macam-
macam tanaman hias yang ada
dihalaman
7. Yuk, membentuk bunga dari batu-
batu di halaman
8. Aku bisa mengelompokkan
warna-warna bunga
9. Horee aku bisa membuat gelang
dari bungabuatIbu
FM 3.3 -4.3 Gerakan untuk
mengembangkan motorik
kasar dan halus
KOG 3.6 – 4.6 Mengelompokkan bilangan
BAHASA 3.11-
4.11
Menceritakan kembali
kegiatan yang sudah
dilakukan
SOSEM 2.5 Berani mengungkapkan
pendapat
SENI 3.15-4.15 Ekspresi seni musik dan kriya
Mengetahui:
Kepala RA Al-Falah
Aam Samroh, S.Pd.I
Ciamis, Oktober 2021
Guru Kelompok B2
Pipih Sopiah, S.Pd.I
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN MINGGUAN (RPPM)
BELAJAR DARI RUMAH (BDR) RA AL-FALAH
Semester/Bulan/Minggu : I/Oktober /14
Tahun Pelajaran 2021-2022
Tema : Tanaman
Sub Tema : Tanaman Toga
Kelompok : B (Usia 5-6 Tahun )
KD MATERI KEGIATAN MAIN
NAM 1.2 Merawat tanaman ciptaan
Tuhan
1. Aku bias menanam tanaman obat
keluarga
2. Yuk kita menyiram tanaman obat
keluarga
3. Aku bisa menumbuk kunir
4. Asyiknya minum-minuman dari
jahe dan sereh buatanku dibantu
Ibu
5. Horee aku bisa membuat pewarna
dengan daun papaya dan kunir
6. Horee aku tahu nama-nama
tanaman untuk obat
7. Bermain pura-pura jadi penjual
jamu
8. Yuk kita melukis dengan warna
dari kunir
FM 3.3-4.3 Gerakan untuk
mengembangkan motorik kasar
danh alus
Membangun hidup sehat
Kogintif 2.3 Menumbuhkan rasa ingin tahu
Bahasa 3.11-4.11 Menceritakan jenis tanaman
obat keluarga
Sosem 2.5 Berani mengungkapkan
pendapat
Seni 3.15-4.15 Ekspresi seni musik dan kriya
Mengetahui:
Kepala RA Al-Falah
Aam Samroh, S.Pd.I
Ciamis, Oktober 2021
Guru Kelompok B2
Pipih Sopiah, S.Pd.I
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN MINGGUAN (RPPM)
BELAJAR DARI RUMAH (BDR) RA AL-FALAH
Semester/Bulan/Minggu :1/ Nopember /15
Tahun Pelajaran 2021-2022
Tema
Sub Tema
Kelompok
: Binatang
: Binatang Piaraan
: B (Usia 5-6 Tahun)
KD MATERI KEGIATAN MAIN
NAM 1.1 Memberi makanan binatang
ciptaan Tuhan
1. Aku bisa memberi makanan
binatang yang ada
2. Yuk menggambar binatang yang
ada di lingkungan sekitar
3. Horeee..Aku bisa menghitung
gambar binatang
4. Aku bisa menyusun huruf menjadi
kata nama-nama binatang dengan
benda yang ada dilingkungan
5. Ayoo membentuk kandang burung
dengan benda yang ada di
lingkungan
6. Aku bisa bercerita tentang binatang
pada Ayah/Ibu
7. Asyiiknya membuat kebun
binatang mini dengan benda-benda
dan boneka bintang mainanku
8. Asyiik aku menyanyi dan menari
dengan adik/Kakak/Ibu/Ayah
FM 3.3 – 4.3 Gerakan untuk
mengembangkan motorik
kasar dan halus
Kognitif 3.6-4.6 Menghitung jumlah binatang
yang ada
Bahasa 3.12-4.12 Mengenal keaksaraan awal
Sosem 2.7 Memiliki perilaku sikap sabar
Seni 3.15-4.15 Membuat hasil karya
Mengetahui:
Kepala RA Al-Falah
Aam Samroh, S.Pd.I
Ciamis, Nopember 2021
Guru Kelompok B2
Pipih Sopiah, S.Pd.I
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN MINGGUAN (RPPM)
BELAJAR DARI RUMAH (BDR) RA AL-FALAH
Semester/Bulan/Minggu : 1/Nopember/16
Tahun Pelajaran 2021-2022
Tema
Sub Tema
Kelompok
: Binatang
: Binatang Ternak
: B (Usia 5-6 Tahun)
KD MATERI KEGIATAN MAIN
NAM 1.2 Merawat Binatang ciptaan
Tuhan
1. Aku bisa memberi makan binatang
2. Yuk kita menirukan suara binatang
ternak
3. Aku bisa menghitung gambar
binatang ternak
4. Aku senang membaca buku
bergambar binatang bersama
Ayah/Ibu
5. Aku bisa bercerita tentang
binatang ternak pada Ayah/Ibu
6. Senangnya membuat gambar
kandang binatang
7. Horee aku bisa buat susu untuk
adik/Ibu/Ayah
8. Asyiiknya membuat kue bentuk
binatang
9. Horee aku bisa mengurutkan
boneka binatangku dari kecil-besar
FM 3.3- 4.3 Mengenal anggota tubuh
untuk mengembangkan
motorik kasar dan halus
Kog 2.2 Memiliki perilaku yang
mencerminkan sikap ingin
tahu
Bahasa 3.11-411 Mengungkapkan bahasa
verbal dan non verbal
Sosem 2.10 Memiliki perilaku yang
mencerminkan sikap kerja
sama
Seni 315- 415 Mengenal dan menghasilkan
berbagai karya dan aktifitas
seni
Mengetahui:
Kepala RA Al-Falah
Aam Samroh, S.Pd.I
Ciamis, Nopember 2021
Guru Kelompok B2
Pipih Sopiah, S.Pd.I
RENCANA PELASANAAN PEMBELAJARAN MINNGUAN ( RPPM )
BELAJAR DARI RUMAH ( BDR ) RA AL-FALAH
Semester / Bulan / Minggu: I/Nopember/17
Tahun Pelajaran 2021-2022
Tema
Sub / Tema
Kelompok
: Binatang
: Makanan / Tempat Tinggal Binatang
: B (Usia 5-6Tahun )
KD MATERI KEGIATAN MAIN
NAM 1.2 Sikap syukur
kepada Tuhan
1. Aku bisa menirukan gerakan kupu-kupu
terbang sambil bernyanyi
2. Aku bisa menggambar macam-macam
binatang dengan berbagai alat
3. Horee aku bisa menulis nama-nama binatang
dari biji-bijian
4. Aku bisa membentuk kandang dengan
ranting-ranting dan kayu
5. Asyiiknya mendengar cerita Ibu/Ayah
tentang binatang
6. Aku bisa memberi makan binatang
kesayanganku
7. Aku bisa jadi detektif biji...,( Aku bisa
menemukan biji-bijian yang dicampur dan
mengelompokkannya lho...)
8. Aku bisa membaca (gambar) dalam buku
cerita binatan glho di depan Ibu/Ayah
FM 3.3-4.3 Mengunakan
anggota tubuh
untuk
pengembangan
motorik kasar dan
motorik halus
Kognitif 3.6-4.6 Mengenal benda
benda di sekitarnya
Bahasa 3.12-4.12 Mengenal
keaksaraan awal
Sosem 2.5 Sikap percaya diri
Seni 3.15-4.15 AktivitasSeni
Mengetahui:
Kepala RA Al-Falah
Aam Samroh, S.Pd.I
Ciamis, Nopember 2021
Guru Kelompok B2
Pipih Sopiah, S.Pd.I

More Related Content

What's hot

Rancangan pembelajaran terpadu di tk dengan model jaring
Rancangan pembelajaran terpadu di tk dengan model jaringRancangan pembelajaran terpadu di tk dengan model jaring
Rancangan pembelajaran terpadu di tk dengan model jaring
husnun niam
 
MATERI BUKTI FISIK PKKS.pptx
MATERI BUKTI FISIK PKKS.pptxMATERI BUKTI FISIK PKKS.pptx
MATERI BUKTI FISIK PKKS.pptx
eky tea
 
Undangan, daftar hadir, notula penyusunan eds
Undangan, daftar hadir, notula penyusunan edsUndangan, daftar hadir, notula penyusunan eds
Undangan, daftar hadir, notula penyusunan eds
Yasir Rifai
 
Daftar Hadir Wali Murid 19 11 07
Daftar Hadir Wali Murid 19 11 07Daftar Hadir Wali Murid 19 11 07
Daftar Hadir Wali Murid 19 11 07
teringatselalu
 

What's hot (20)

Format penilaian observasi
Format penilaian observasiFormat penilaian observasi
Format penilaian observasi
 
PERENCANAAN PEMBELAJARAN PAUD
PERENCANAAN PEMBELAJARAN PAUDPERENCANAAN PEMBELAJARAN PAUD
PERENCANAAN PEMBELAJARAN PAUD
 
Dasa darma pramuka
Dasa darma pramukaDasa darma pramuka
Dasa darma pramuka
 
Program monev
Program monevProgram monev
Program monev
 
Surat izin
Surat izinSurat izin
Surat izin
 
2. JADWAL KEGIATAN KEAGAMAAN.docx
2. JADWAL KEGIATAN KEAGAMAAN.docx2. JADWAL KEGIATAN KEAGAMAAN.docx
2. JADWAL KEGIATAN KEAGAMAAN.docx
 
Undangan surat awal tahun
Undangan surat awal tahunUndangan surat awal tahun
Undangan surat awal tahun
 
Program 7 k smp 1 tgt
Program 7 k smp 1 tgtProgram 7 k smp 1 tgt
Program 7 k smp 1 tgt
 
Rancangan pembelajaran terpadu di tk dengan model jaring
Rancangan pembelajaran terpadu di tk dengan model jaringRancangan pembelajaran terpadu di tk dengan model jaring
Rancangan pembelajaran terpadu di tk dengan model jaring
 
Jurnal harian guru tk pgri 3 kars
Jurnal harian guru  tk pgri 3 karsJurnal harian guru  tk pgri 3 kars
Jurnal harian guru tk pgri 3 kars
 
Sk bendahara
Sk bendaharaSk bendahara
Sk bendahara
 
Rpph tarian modern
Rpph tarian modernRpph tarian modern
Rpph tarian modern
 
MATERI BUKTI FISIK PKKS.pptx
MATERI BUKTI FISIK PKKS.pptxMATERI BUKTI FISIK PKKS.pptx
MATERI BUKTI FISIK PKKS.pptx
 
dwi dharma
dwi dharmadwi dharma
dwi dharma
 
Format Remedial dan Pengayaan K13 SD 2019 2020.docx
Format Remedial dan Pengayaan K13 SD 2019 2020.docxFormat Remedial dan Pengayaan K13 SD 2019 2020.docx
Format Remedial dan Pengayaan K13 SD 2019 2020.docx
 
Undangan, daftar hadir, notula penyusunan eds
Undangan, daftar hadir, notula penyusunan edsUndangan, daftar hadir, notula penyusunan eds
Undangan, daftar hadir, notula penyusunan eds
 
Rks rkjm (empat tahunan) sdn nagrog
Rks   rkjm (empat tahunan) sdn nagrogRks   rkjm (empat tahunan) sdn nagrog
Rks rkjm (empat tahunan) sdn nagrog
 
Program kegiatan keagamaan
Program kegiatan keagamaanProgram kegiatan keagamaan
Program kegiatan keagamaan
 
Buku catatan pelanggaran siswa
Buku catatan pelanggaran siswaBuku catatan pelanggaran siswa
Buku catatan pelanggaran siswa
 
Daftar Hadir Wali Murid 19 11 07
Daftar Hadir Wali Murid 19 11 07Daftar Hadir Wali Murid 19 11 07
Daftar Hadir Wali Murid 19 11 07
 

Similar to Pipih sopiah rppm kelas b

Rencana pelaksanaan pembelajaran siti atika
Rencana pelaksanaan pembelajaran siti atikaRencana pelaksanaan pembelajaran siti atika
Rencana pelaksanaan pembelajaran siti atika
Operator Warnet Vast Raha
 
A good english teacher
A good english teacherA good english teacher
A good english teacher
Edi B Mulyana
 
JURNAL KELAS 1 TEMA 1 (datadikdasmen.com).docx
JURNAL KELAS 1 TEMA 1 (datadikdasmen.com).docxJURNAL KELAS 1 TEMA 1 (datadikdasmen.com).docx
JURNAL KELAS 1 TEMA 1 (datadikdasmen.com).docx
sdntoklaatas
 
JURNAL KELAS 1 TEMA 1 (datadikdasmen.com).docx
JURNAL KELAS 1 TEMA 1 (datadikdasmen.com).docxJURNAL KELAS 1 TEMA 1 (datadikdasmen.com).docx
JURNAL KELAS 1 TEMA 1 (datadikdasmen.com).docx
itamutiah
 
RPP KEGIATANKU - SDN PASARBATANG 07.docx
RPP KEGIATANKU - SDN PASARBATANG 07.docxRPP KEGIATANKU - SDN PASARBATANG 07.docx
RPP KEGIATANKU - SDN PASARBATANG 07.docx
UcupGazeRock
 
Rppkelas1tema2subtema2pembelajaran2 131008224423-phpapp02
Rppkelas1tema2subtema2pembelajaran2 131008224423-phpapp02Rppkelas1tema2subtema2pembelajaran2 131008224423-phpapp02
Rppkelas1tema2subtema2pembelajaran2 131008224423-phpapp02
Daddyhand Hand
 
Lembar kerja peserta didik k1 t3 st2 pb4
Lembar kerja peserta didik k1 t3 st2 pb4Lembar kerja peserta didik k1 t3 st2 pb4
Lembar kerja peserta didik k1 t3 st2 pb4
muhammad ridwan
 

Similar to Pipih sopiah rppm kelas b (20)

RPPM PAUD KELOMPOK USIA 4 - 5 TAHUN.pdf
RPPM PAUD KELOMPOK USIA 4  - 5 TAHUN.pdfRPPM PAUD KELOMPOK USIA 4  - 5 TAHUN.pdf
RPPM PAUD KELOMPOK USIA 4 - 5 TAHUN.pdf
 
234569.pdf
234569.pdf234569.pdf
234569.pdf
 
Prota tk a
Prota tk aProta tk a
Prota tk a
 
K2 t3 st3 pb 1 6
K2 t3 st3 pb 1 6K2 t3 st3 pb 1 6
K2 t3 st3 pb 1 6
 
Rencana pelaksanaan pembelajaran siti atika
Rencana pelaksanaan pembelajaran siti atikaRencana pelaksanaan pembelajaran siti atika
Rencana pelaksanaan pembelajaran siti atika
 
Rencana pelaksanaan pembelajaran siti atika
Rencana pelaksanaan pembelajaran siti atikaRencana pelaksanaan pembelajaran siti atika
Rencana pelaksanaan pembelajaran siti atika
 
A good english teacher
A good english teacherA good english teacher
A good english teacher
 
RPP 1 Lembar Kelas 2 Tema 7 Subtema 2 Pembelajaran 4.docx
RPP 1 Lembar Kelas 2 Tema 7 Subtema 2 Pembelajaran 4.docxRPP 1 Lembar Kelas 2 Tema 7 Subtema 2 Pembelajaran 4.docx
RPP 1 Lembar Kelas 2 Tema 7 Subtema 2 Pembelajaran 4.docx
 
JURNAL KELAS 1 TEMA 1 (datadikdasmen.com).docx
JURNAL KELAS 1 TEMA 1 (datadikdasmen.com).docxJURNAL KELAS 1 TEMA 1 (datadikdasmen.com).docx
JURNAL KELAS 1 TEMA 1 (datadikdasmen.com).docx
 
JURNAL KELAS 1 TEMA 1 (datadikdasmen.com).docx
JURNAL KELAS 1 TEMA 1 (datadikdasmen.com).docxJURNAL KELAS 1 TEMA 1 (datadikdasmen.com).docx
JURNAL KELAS 1 TEMA 1 (datadikdasmen.com).docx
 
RPPM A semester I.docx
RPPM A semester I.docxRPPM A semester I.docx
RPPM A semester I.docx
 
RPP Kelas 2 SDLB Autis Tema: Keluargaku
RPP Kelas 2 SDLB Autis Tema: KeluargakuRPP Kelas 2 SDLB Autis Tema: Keluargaku
RPP Kelas 2 SDLB Autis Tema: Keluargaku
 
RPP KEGIATANKU - SDN PASARBATANG 07.docx
RPP KEGIATANKU - SDN PASARBATANG 07.docxRPP KEGIATANKU - SDN PASARBATANG 07.docx
RPP KEGIATANKU - SDN PASARBATANG 07.docx
 
rpp identitas.docx
rpp identitas.docxrpp identitas.docx
rpp identitas.docx
 
Minggu 2 diriku (identitas)
Minggu 2 diriku (identitas)Minggu 2 diriku (identitas)
Minggu 2 diriku (identitas)
 
Rencana kegiatan harian
Rencana kegiatan harian Rencana kegiatan harian
Rencana kegiatan harian
 
Rppkelas1tema2subtema2pembelajaran2 131008224423-phpapp02
Rppkelas1tema2subtema2pembelajaran2 131008224423-phpapp02Rppkelas1tema2subtema2pembelajaran2 131008224423-phpapp02
Rppkelas1tema2subtema2pembelajaran2 131008224423-phpapp02
 
K1 t1 st2 pb1
K1 t1 st2 pb1K1 t1 st2 pb1
K1 t1 st2 pb1
 
Rpp kurtilas kelas I tema 1 sub tema 4 PB 1
Rpp kurtilas kelas I tema 1 sub tema 4 PB 1Rpp kurtilas kelas I tema 1 sub tema 4 PB 1
Rpp kurtilas kelas I tema 1 sub tema 4 PB 1
 
Lembar kerja peserta didik k1 t3 st2 pb4
Lembar kerja peserta didik k1 t3 st2 pb4Lembar kerja peserta didik k1 t3 st2 pb4
Lembar kerja peserta didik k1 t3 st2 pb4
 

More from DediKusmana2

Laporan praktik penetasan rps kelas xi.1 atu 06112021
Laporan praktik penetasan rps kelas xi.1 atu 06112021Laporan praktik penetasan rps kelas xi.1 atu 06112021
Laporan praktik penetasan rps kelas xi.1 atu 06112021
DediKusmana2
 
Hari dan jam masuk diniyah al falah
Hari dan jam masuk diniyah al falahHari dan jam masuk diniyah al falah
Hari dan jam masuk diniyah al falah
DediKusmana2
 

More from DediKusmana2 (20)

Laporan praktik penetasan rps kelas xi.1 atu 06112021
Laporan praktik penetasan rps kelas xi.1 atu 06112021Laporan praktik penetasan rps kelas xi.1 atu 06112021
Laporan praktik penetasan rps kelas xi.1 atu 06112021
 
Bahan ajar hands out pengujian kualitas pakan
Bahan ajar hands out pengujian kualitas pakanBahan ajar hands out pengujian kualitas pakan
Bahan ajar hands out pengujian kualitas pakan
 
Presentasi lusi ( setting)
Presentasi lusi ( setting)Presentasi lusi ( setting)
Presentasi lusi ( setting)
 
Ppt sefiana ayu nadia
Ppt sefiana ayu nadiaPpt sefiana ayu nadia
Ppt sefiana ayu nadia
 
Ppt fajar LAPORAN PKL
Ppt fajar LAPORAN PKLPpt fajar LAPORAN PKL
Ppt fajar LAPORAN PKL
 
Powerpoint rosihatull HATCHERY
Powerpoint rosihatull HATCHERYPowerpoint rosihatull HATCHERY
Powerpoint rosihatull HATCHERY
 
Powerpoint oway HATCHERY
Powerpoint oway HATCHERYPowerpoint oway HATCHERY
Powerpoint oway HATCHERY
 
ainafii LAPORAN PKL
ainafii LAPORAN PKLainafii LAPORAN PKL
ainafii LAPORAN PKL
 
ALDI ISMAIL praktik kerja lapangan
ALDI ISMAIL praktik kerja lapanganALDI ISMAIL praktik kerja lapangan
ALDI ISMAIL praktik kerja lapangan
 
ANTON RAMDANI HATCHERY
ANTON RAMDANI HATCHERYANTON RAMDANI HATCHERY
ANTON RAMDANI HATCHERY
 
DIDAH JUBAIDAH Grading telur DI HATCHERY
DIDAH JUBAIDAH Grading telur DI HATCHERYDIDAH JUBAIDAH Grading telur DI HATCHERY
DIDAH JUBAIDAH Grading telur DI HATCHERY
 
Dede ariyanti Laporan PKL
Dede ariyanti Laporan PKLDede ariyanti Laporan PKL
Dede ariyanti Laporan PKL
 
Hari dan jam masuk diniyah al falah
Hari dan jam masuk diniyah al falahHari dan jam masuk diniyah al falah
Hari dan jam masuk diniyah al falah
 
Visi misi diniyah AL Falah
Visi misi diniyah AL FalahVisi misi diniyah AL Falah
Visi misi diniyah AL Falah
 
Pengabdian masyarakat 1 jadi
Pengabdian masyarakat 1 jadiPengabdian masyarakat 1 jadi
Pengabdian masyarakat 1 jadi
 
Pengabdian masyarakat 02 jadi
Pengabdian masyarakat 02 jadiPengabdian masyarakat 02 jadi
Pengabdian masyarakat 02 jadi
 
Produksi pakan buatan 2
Produksi pakan buatan 2Produksi pakan buatan 2
Produksi pakan buatan 2
 
Sni 3178-2013-dedak-padi-bahan-pakan-ternak
Sni 3178-2013-dedak-padi-bahan-pakan-ternakSni 3178-2013-dedak-padi-bahan-pakan-ternak
Sni 3178-2013-dedak-padi-bahan-pakan-ternak
 
Agribisnis pakan ternak_unggas (2)
Agribisnis pakan ternak_unggas (2)Agribisnis pakan ternak_unggas (2)
Agribisnis pakan ternak_unggas (2)
 
Raudhatul athfal (ra) al falah
Raudhatul athfal (ra) al falahRaudhatul athfal (ra) al falah
Raudhatul athfal (ra) al falah
 

Recently uploaded

Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).ppt
Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).pptKenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).ppt
Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).ppt
novibernadina
 
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptxContoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
IvvatulAini
 
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptxBab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
ssuser35630b
 

Recently uploaded (20)

MODUL AJAR IPAS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR IPAS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR IPAS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR IPAS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
 
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdfProv.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
 
Aksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMK
Aksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMKAksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMK
Aksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMK
 
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptxPendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
 
7.PPT TENTANG TUGAS Keseimbangan-AD-AS .pptx
7.PPT TENTANG TUGAS Keseimbangan-AD-AS .pptx7.PPT TENTANG TUGAS Keseimbangan-AD-AS .pptx
7.PPT TENTANG TUGAS Keseimbangan-AD-AS .pptx
 
DAFTAR PPPK GURU KABUPATEN PURWOREJO TAHUN 2024
DAFTAR PPPK GURU KABUPATEN PURWOREJO TAHUN 2024DAFTAR PPPK GURU KABUPATEN PURWOREJO TAHUN 2024
DAFTAR PPPK GURU KABUPATEN PURWOREJO TAHUN 2024
 
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
 
Aksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdf
Aksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdfAksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdf
Aksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdf
 
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdfSalinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
 
Stoikiometri kelas 10 kurikulum Merdeka.ppt
Stoikiometri kelas 10 kurikulum Merdeka.pptStoikiometri kelas 10 kurikulum Merdeka.ppt
Stoikiometri kelas 10 kurikulum Merdeka.ppt
 
power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"
power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"
power point bahasa indonesia "Karya Ilmiah"
 
Program Kerja Public Relations - Perencanaan
Program Kerja Public Relations - PerencanaanProgram Kerja Public Relations - Perencanaan
Program Kerja Public Relations - Perencanaan
 
Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).ppt
Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).pptKenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).ppt
Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).ppt
 
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptxRefleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
 
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptxContoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
 
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptxBab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
 
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptxPEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
 
RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...
RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...
RENCANA & Link2 Materi Pelatihan_ "Teknik Perhitungan TKDN, BMP, Preferensi H...
 
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 CGP 10.pptx
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 CGP 10.pptxDEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 CGP 10.pptx
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 CGP 10.pptx
 

Pipih sopiah rppm kelas b

  • 1. RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN MINGGUAN (RPPM) BELAJAR DARI RUMAH (BDR) RA AL-FALAH Semester /Bulan/Minggu: I/ Juli/1 Tahun Pelajaran 2021-2022 Tema Sub Tema Kelompok : Diri Sendiri : Tubuhku : B (Usia 5-6 Tahun) KD MATERI KEGIATAN MAIN NAM.1.1 Melaksanakan kegiatan ibadah sehari-hari 1. Yuk ..kita sholat berjamaah 2. Aku bisa berjalan sambil membawa cangkir isi air putih dan tidak tumpah 3. Yuk kita jiplak jari ayah/Bunda/kakak/adik dan jariku. 4. Aku bisa menyebutkan anggota tubuhku 5. Aku bisa merapikan mainanku sendiri. 6. Yuk….kita menggambar tubuhku. 7. Asyik..Saya dibacakan buku cerita sama Bunda/Ayah 8. Aku bisa meniru “namaku” dengan biji-bijian F M 3.3-4.3 Melakukan berbagai kegiatan motorik kasar dan halus yang seimbang, terkontrol,dan lincah Kog 3.6-4.6 Melakukan kegiatan yang menunjukkan bisa membedakan besar-kecil Bahasa 3.11 Menceritakan tentang tubuhku Sosem 2.8 Merapikan mainan setelah digunakan. Seni 3.15- 4.15 Ekspresi seni Mengetahui: Kepala RA AL-FALAH Aam Samroh, S.Pd.I. Ciamis ,01 Juli 2021 Guru Kelompok B2 Pipih Sopiah, S.Pd.I
  • 2. RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN MINGGUAN (RPPM) Semester /Bulan/Minggu: I/ Juli/2 Tahun Pelajaran 2021-2022 Tema : Diri Sendiri Sub Tema : Panca Indera Kelompok : B (Usia 5-6 Tahun) KD MATERI KEGIATAN MAIN NAM 1.2, 3.1-4.1 Menjaga kebersihan diri Praktek Wudhu 1. Membersihkan Panca indera 2. Aku bisa Wudhu sendiri 3. Yuk, kita nyanyikan lagu Dua Mata Saya sambil melakukan gerakan sesuai nyanyiannya 4. Aku bisa menghitung panca inderaku 5. Aku bisa menyusun huruf menjadi kata panca indera dari batu 6. Aku bisa bisa mandi sendiri 7. Bisa membereskan alat setelah digunakan 8. Yuk, kita menggambar Paanca indera 9. Balon terbang, aku bisa meniup balon dan dilepaskan 10. Horee aku tahu nama-nama bumbu dapur dari baunya! FM 3.3-4.3 Gerakan untuk mengembangkan motorik kasar dan halus Kognitif 3.6-4.6 Menghitung panca indera Bahasa 3 12-4 12 menyusun huruf ”m a t a” dengan batu Sosem 2.8 ,2.12 Merawat Anggota tubuh Seni 3.15-4.15 Ekpresi seni dan kreatifitas Mengetahui: Kepala RA AL-FALAH Aam Samroh, S.Pd.I Ciamis, Juli 2021 Guru Kelompok B2 Pipih Sopiah, S.Pd.I.
  • 3. RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARANMINGGUAN ( RPPM ) BELAJAR DARI RUMAH ( BDR ) AL-FALAH Semester /Bulan/Minggu: I/ Agustus/3 Tahun Pelajaran 2021-2022 Tema : DiriSendiri SubTema : Kesukaanku Kelompok : B (Usia 5-6 Tahun) KD MATERI KEGIATAN MAIN NAM 1.1 Mensyukuri makanan ciptaan Tuhan 1. Yuk mengelompokkan buah dan sayur 2. Aku bisa membuat juz buah 3. Aku bisa bercerita caramembuat jus 4. Membersihkan peralatan membuat jus bersama bunda 5. Yuk menghitung buah yang ada di rumah 6. Aku bisa bermain music dan menyanyi dengan alat- alat dapur/ kaleng-kaleng kue 7. Asyiknya membuat susu untuk kakak 8. Serunya bermain sepeda 9. Aku bisa membuat minuman untuk ayah bunda 10.Aku bisa menyusun buah menjadi menara 11.Horee...aku bisa memotong-motong dan membuat sate buah kesukaanku FM 3.3- 4.3 Gerakkan untuk mengembangkan motorik kasar dan halus KOG 3.6-4.6 Mengelompokkan jenis makanan Bahasa 3.11- 4.11 Menceritakan kembali kegiatan yang sudah dilakukan Sosem 2.9 Suka berbagi Seni 3.15-4.15 Ekspresi seni musik dan kriya Mengetahui: Kepala RA Al-Falah Aam Samroh, S.Pd.I. Ciamis, Agustus 2021 Guru Kelompok B2 Pipih Sopiah, S.Pd.I.
  • 4. RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARANMINGGUAN ( RPPM ) BELAJAR DARI RUMAH (BDR) RA AL- FALAH Semester/Bulan/Minggu : I/Agustus/4 Tahun pelajaran 2021-2022 Tema : Keluargaku Sub Tema : Anggota Keluargaku Kelompok : B (Usia 5-6 Tahun) KD MATERI KEGIATAN MAIN NAM 3.1-4.1 Melakukan kegiatan beribadah sehari-hari dengan tuntunan orang tua 1. Yok kita sholat berjamaah bersama bapak dan ibu 2. Aku bisa menggambar anggota keluarga 3. Aku bisa mengancingkan baju sendiri 4. Yok mengurutkan anggota keluargaku dari yang kecil sampai yang paling besar. 5. Aku bisa mengelompokkan baju ayah, baju ibu, baju adik dan baju kakakku 6. Aku bisa membuat huruf “ i b u “ dengan berbagai alat ( batu/daun/ biji-bijian/kertas ) lalu kurangkai menjadi kata ibu 7. Ayo bantu ibu menyapu halaman 8. Aku bisa membuat kalung untuk ibu dari berbagai bahan yang ada di rumah FM 3.3-3.4 Terampil menggunakan tangan kanan dan kiri dalam berbagai aktifitas ( misal : mengancingkan baju menali sepatu menggambar menempel menggunting pola meniru bentuk menggunakan alat makan ) Kognitif 3.6-4.6 Mampu mengurutkan lima seri atau lebih berdasarkan warna bentuk ukuran atau jumlah Bahasa 3.12-4.12 Menunjukkkan kemampuan keaksaraan awaldalam berbagai bentuk karya Sosem 2.9 Memiliki perilaku yang mencerminkan sikap peduli mau membantu jika diminta bantuan Seni 3.15-4.15 Mengenal dan menghasilkan berbagai aktifitas seni Mengetahui: Kepala RA Al-Falah Aam Samroh, S.Pd.I. Ciamis, Agustus 2021 Guru Kelompok B2 Pipih Sopiah, S.Pd.I
  • 5. RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN MINGGUAN(RPPM) BELAJAR DARI RUMAH (BDR) RA AL-FALAH Semester/Bulan/Minggu: 1/Agustus/5 Tahun Pelajaran 2021-2022 Tema : Keluargaku Sub Tema : Tugas Anggota Keluarga Kelompok : B (Usia 5-6 Tahun) KD MATERI KEGIATAN MAIN NAM 1.2 Bersyukur aku memiliki keluarga 1. Alhamdulillah aku bisa membantu ibu 2. Yuk kita baca iqro/Alqur’an 3. Mari kita belajar memasak bersamai bu 4. Apa yang digunakan ibu untuk memasak ya? 5. Yuk kita cari alat yang digunakan ayah untuk kerja 6. Yuk kita kelompokkan alat-alat yang ada di rumah 7. Ayoo main masak-masakan 8. Horee... aku bisa bercerita ke Ayah/Bunda dengan buku cerita 9. Aku dapat membuat mainan dari benda- benda yang ada di rumah 10. Asyiiik... aku bisa menggambar Ayah dan Bunda FM 3.3-4.3 Gerak untuk mengembangkan gerakan motorik kasar dan halus Kognitif 3.6-4.6 Mengenal ukuran besar kecil dan bentuk persegi Bahasa 3.11-4.11 Menceritakan kembali kegiatan yang sudah dilakukan. Sosem 2.5 Berani mengemukakan pendapat Seni 3.15- 4.15 Berekspresi seni musik dan kriya Mengetahui: Kepala RA Al-Falah Aam Samroh, S.Pd.I. Ciamis, Agustus 2021 Guru Kelompok B2 Pipih Sopiah, S.Pd.I
  • 6. RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN MINGGUAN(RPPM) BELAJAR DARI RUMAH (BDR) RA AL-FALAH Semester/Bulan/Minggu: I/Agustus/6 Tahun Pelajaran 2021-2022 Tema : Lingkunganku Sub Tema : Rumahku Kelompok : B (Usia 5-6 Tahun ) KD MATERI KEGIATAN MAIN NAM 3.1,-4.1 Terbiasa berdoa sebelum melakukan kegiatan 1. Aku terbiasa berdoa sebelum tidur dan setelah bangun tidur 2. Aku bisa melipat bajuku 3. Yuk menyapu kamarku 4. Aku bisa merapikan tempat tidurku 5. Aku bisa membereskan meja belajarku 6. Aku bisa memakai pakaian sendiri 7. Yuk, membuat lukisan untuk dipajang di kamarku 8. Aku bisa mengelompokan baju dilemariku 9. Aku bisa menyusun huruf namaku untuk hiasan kamarku 10. Aku bisa bangun pagi 11. Aku senang mendengarkan cerita sebelum tidur 12. Yuk membuat bingkai foto dari bahan yang ada di rumah FM 3.3-4.3 Gerakan untuk mengembangkan motorik kasar dan halus Kognitif 3.6-4.6, 3.9-4.9 Mengelompokan benda Mengenal teknologi sederahana Bahasa 3.11-4.11, 3.12-4.12 Mendengarkan cerita Mengenal huruf Sosem 2.6, 2.8 Taat aturan sehari-hari Kemandirian Seni 3.15-4.15 Ekspresi seni musik dan kriya Mengetahui: Kepala RA Al-Falah Aam Samroh, S.Pd.I. Ciamis, Agustus 2021 Guru Kelompok B2 Pipih Sopiah, S.Pd.I
  • 7. RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN MINGGUAN(RPPM) BELAJAR DARI RUMAH (BDR) RA AL-FALAH Semester/Bulan/Minggu : I/September /7 Tahun Pelajaran 2021-2022 Tema : Rumahku Sub Tema : Dapur Rumahku Kelompok : B ( Usia 5 – 6 Tahun ) KD MATERI KEGIATAN MAIN NAM . 3.2 – 4.2 Tata cara makan 1. Yuk berdoa dulu sebelum kita makan 2. Ayo anak – anak membantu bunda memasak sop di dapur nanti anak – anak yang memotong sayurannya ya.... 3. Yuk, anak – anak wortelnya dipotong bentuk bulat. 4. Menyebutkan peralatan yang ada di dapur 5. Bermain musik dengan menggunakan alat – alat yang ada di dapur 6. Membantu bunda mencuci piring sendiri. 7. Horee...aku bisa menyebutkan bumbu sop 8. Aku bisa mengelompokkan alat-alat makan FM. 3.3 – 4.3 Menggunakan anggota tubuh untuk mengembangkan gerakan motorik kasar dan motorik halus Kognitif 3.6 – 4.6 Mengenal bentuk Bahasa 3.11 – 4.11 Mengungkapkan pendapat Sosem 2.8 Sikap mandiri Seni 3.15 – 4.15 Ekspresi seni musik Mengetahui: Kepala RA Al-Falah Aam Samroh, S.Pd.I Ciamis, September 2021 Guru Kelompok B2 Pipih Sopiah, S.Pd.I
  • 8. RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN MINGGUN ( RPPM) BELAJAR DARI RUMAH (BDR) RA AL-FALAH Semester/ Bulan/ Minggu : I/September/8 Tahun Pelajaran 2021-2022 Tema : Lingkunganku SubTema : Rumahku ( RuangKeluarga ) Kelompok : B ( Usia 5-6 Tahun) KD MATERI KEGIATAN MAIN NAM 1.2 2.4 Menghargai diri sendiri dan orang lain Berbicara sopan pada anggota keluaga 1. Hore...aku dapat menyebutkan benda di ruang keluargaku lho... 2. Yuk bantu bunda merapikan ruangan keluarga 3. Belajar menggunting angka di kalender bersama bunda 4. Menempel urutan angka1-10 dari hasil menggunting angka dari kalender 5. Aku bisa bermain musik sambil nyanyi menggunakan benda yang ada di ruang keluarga 6. Ayo..bermain tamu-tamuan/pura-pura jadi tamu dan tuan rumah sama Ibu/Kakak/adik/ayah.. 7. Asyiik..aku bisa menggambar buat hiasan ruang tamu FM 3.3- 4.3 Gerakan untuk mengembangkan motorik halus Kognitif 3.6-4.6 Mengurutkan bilangan Bahasa 3.11- 4.11 Menceritakan apa yang dilihat di ruang keluarga Sosem 2.8 Melatih kemandirian Seni 3.15- 4.15 Ekspresi seni musik dan kriya Mengetahui: Kepala RA Al-Falah Aam Samroh, S.Pd.I Ciamis, September 2021 Guru Kelompok B2 Pipih Sopiah, S.Pd.I
  • 9. RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN MINGGUAN (RPPM) BELAJAR DARI RUMAH (BDR) RA AL-FALAH Semester/Bulan/Minggu : I/September/9 Tahun Pelajaran 2021-2022 Tema Sub Tema Kelompok : Lingkunganku : Kebunku : B (Usia 5-6 Tahun) KD MATERI KEGIATAN MAIN NAM 1.2 Menghargai ciptaan Tuhan sebagai rasa syukur 1. Aku bisa merawat tanaman 2. Yuk kita mencabut rumput liar 3. Aku bisa menyapu kebun 4. Asyiknya membuat mahkota dari daun 5. Aku bisa membedakan warna daun 6. Senangnya membuat taman kecil bersama bunda 7. Susunlah aku (kerikil) jadi kata 8. Aku bisa bercerita tentang kebunku 9. Yuk kita membuat mainan dari pelepah pisang/benda/barang bekas 10. Lukisan indah kebunku 11. Bunda kita kumpulkan daun kering yuk hitung dan tulis angkanya 12. Aku rajin menyirami tanaman FM 3.3 – 4.3 Gerakan untuk mengembangkan motorik kasar dan halus Kog 3.6-4.6 Mengelompokkan daun menurut warna Menyusun pot bunga menjadi taman kecil Bahasa 3.12-4.12 Mengenal huruf awal Sosem 2.6 Melatih kedisiplinan Seni 3.15-4.15 Membuat hasilkarya Mengetahui: Kepala RA Al-Falah Aam Samroh, S.Pd.I Ciamis, September 2021 Guru Kelompok B2 Pipih Sopiah, S.Pd.I
  • 10. RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN MINGGUAN (RPPM) BELAJAR DARI RUMAH (BDR) RA AL-FALAH Semester/Bulan/Minggu : I/September/9 Tahun Pelajaran 2021-2022 Tema Sub Tema Kelompok : Lingkunganku : Kebunku : B (Usia 5-6 Tahun) KD MATERI KEGIATAN MAIN NAM 1.2 Menghargai ciptaan Tuhan sebagai rasa syukur 1. Aku bisa merawat tanaman 2. Yuk kita mencabut rumput liar 3. Aku bisa menyapu kebun 4. Asyiknya membuat mahkota dari daun 5. Aku bisa membedakan warna daun 6. Senangnya membuat taman kecil bersama bunda 7. Susunlah aku (kerikil) jadi kata 8. Aku bisa bercerita tentang kebunku 9. Yuk kita membuat mainan dari pelepah pisang/benda/barang bekas 10. Lukisan indah kebunku 11. Bunda kita kumpulkan daun kering yuk hitung dan tulis angkanya 12. Aku rajin menyirami tanaman FM 3.3 – 4.3 Gerakan untuk mengembangkan motorik kasar dan halus Kog 3.6-4.6 Mengelompokkan daun menurut warna Menyusun pot bunga menjadi taman kecil Bahasa 3.12-4.12 Mengenal huruf awal Sosem 2.6 Melatih kedisiplinan Seni 3.15-4.15 Membuat hasilkarya Mengetahui: Kepala RA Al-Falah Aam Samroh, S.Pd.I Ciamis, September 2021 Guru Kelompok B2 Pipih Sopiah, S.Pd.I
  • 11. RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN MINGGUAN (RPPM) BELAJAR DARI RUMAH (BDR) RA AL-FALAH Semester/Bulan/Minggu : I/Oktober/11 Tahun Pelajaran 2021-2022 Tema : Rumahku, Tempat Bermainku Subtema : Tetanggaku Kelompok : B (Usia 5-6 Tahun) KD MATERI KEGIATAN MAIN NAM 1.2 Menghargai orang lain 1. Aku bisa menyebutkan nama tetanggaku. 2. Aku bisa menggambar rumah tetanggaku. 3. Yuk berbagi masakan untuk teman-teman tetanggaku ( teman bermain) 4. Asyiknya bermain bersama teman-teman. 5. Yuk menghitung pohon tetangga. 6. Yuk membuat sate buah bersama teman tetangga 7. Aku bisa membentuk nama tetanggaku dengan daun/ kerikil. 8. Yuk membuat jus bersama teman. 9. Yuk bermain musik bersama teman-teman dengan benda-benda di rumahku dan rumah tetanggaku 10. Aku bisa berbicara sopan (mengucapkan terimakasih, maaf, tolong dan permisi) di depan tetangga. FM 3.3-4.3 Gerakan untuk mengembangkan motorik kasar dan halus Kognitif 2.3 3.6-4.6 Memiliki perilaku yang mencerminkan sikap kreatif Mengenal benda-benda di sekitarnya Bahasa 3.11-4.11 Memahami bahasa ekspresif Sosem 2.9 Memiliki perilaku yang mencerminkan sikap peduli Seni 3.15-4.15 Ekspresi seni musik dan kriya Mengetahui: Kepala RA Al-Falah Aam Samroh, S.Pd.I Ciamis, Oktober 2021 Guru Kelompok B2 Pipih Sopiah, S.Pd.I
  • 12. RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN MINGGUAN (RPPM) BELAJAR DARI RUMAH (BDR) RA AL-FALAH Semester/Bulan/Minggu: I/Oktober/12 Tahun Pelajaran 2021-2022 Tema : Tanaman Sub Tema : Tanaman Pangan Kelompok : B (Usia 5-6 tahun) KD MATERI KEGIATAN MAIN NAM 1.1 Menanam tanaman pangan 1. Aku bisa menanam tanaman pangan 2. Yuk, menggambar sayuran 3. Mengelompokan buah/benda yang besar dan kecil 4. Aku bisa menyusun huruf dengan buah-buahan kecil /daun kecil menjadi nama-nama buah 5. Aku bisa mengupas buah 6. Aku bisa menyanyi dan menari diringi musik dari kaleng 7. Ayo buat sate tempe 8. Horee aku tahu asal muasal nasi, roti dll 9. Horree aku bisa buat kalung buat Ibu dari tanaman FM 3,3 – 3.4 Mengembangkan gerakan motorik halus Kognitif 3.6 – 4.6 Mengelompokan buah Bahasa 3.12 – 4.12 Menyusun huruf Sosem 2.5 Berani mengungkapkan pendapat Seni 3.15 – 4.15 Ekspresi musik Mengetahui: Kepala RA Al-Falah Aam Samroh, S.Pd.I Ciamis, Oktober 2021 Guru Kelompok B2 Pipih Sopiah, S.Pd.I
  • 13. RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN MINGGUAN (RPPM) BELAJAR DARI RUMAH (BDR) RA AL-FALAH Semester/Bulan/Minggu: I/Oktober/13 Tahun Pelajaran 2021-2022 Tema : Tanaman Subtema : Tanaman Hias Kelompok : B (Usia 5-6 Tahun) KD MATERI KEGIATAN MAIN NAM 1.2 Merawat tanaman ciptaan Tuhan 1. Aku bisa menyiram tanaman 2. Yuk, mengelompokkan bunga- bunga yang ada dihalaman 3. Yuk, kita hitung tanaman hias yang ada dihalaman 4. Aku bisa menyebutkan bagian- bagian tanaman 5. Aku bisa menggambar bunga- bunga yang ada di halaman 6. Aku bisa menyebutkan macam- macam tanaman hias yang ada dihalaman 7. Yuk, membentuk bunga dari batu- batu di halaman 8. Aku bisa mengelompokkan warna-warna bunga 9. Horee aku bisa membuat gelang dari bungabuatIbu FM 3.3 -4.3 Gerakan untuk mengembangkan motorik kasar dan halus KOG 3.6 – 4.6 Mengelompokkan bilangan BAHASA 3.11- 4.11 Menceritakan kembali kegiatan yang sudah dilakukan SOSEM 2.5 Berani mengungkapkan pendapat SENI 3.15-4.15 Ekspresi seni musik dan kriya Mengetahui: Kepala RA Al-Falah Aam Samroh, S.Pd.I Ciamis, Oktober 2021 Guru Kelompok B2 Pipih Sopiah, S.Pd.I
  • 14. RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN MINGGUAN (RPPM) BELAJAR DARI RUMAH (BDR) RA AL-FALAH Semester/Bulan/Minggu : I/Oktober /14 Tahun Pelajaran 2021-2022 Tema : Tanaman Sub Tema : Tanaman Toga Kelompok : B (Usia 5-6 Tahun ) KD MATERI KEGIATAN MAIN NAM 1.2 Merawat tanaman ciptaan Tuhan 1. Aku bias menanam tanaman obat keluarga 2. Yuk kita menyiram tanaman obat keluarga 3. Aku bisa menumbuk kunir 4. Asyiknya minum-minuman dari jahe dan sereh buatanku dibantu Ibu 5. Horee aku bisa membuat pewarna dengan daun papaya dan kunir 6. Horee aku tahu nama-nama tanaman untuk obat 7. Bermain pura-pura jadi penjual jamu 8. Yuk kita melukis dengan warna dari kunir FM 3.3-4.3 Gerakan untuk mengembangkan motorik kasar danh alus Membangun hidup sehat Kogintif 2.3 Menumbuhkan rasa ingin tahu Bahasa 3.11-4.11 Menceritakan jenis tanaman obat keluarga Sosem 2.5 Berani mengungkapkan pendapat Seni 3.15-4.15 Ekspresi seni musik dan kriya Mengetahui: Kepala RA Al-Falah Aam Samroh, S.Pd.I Ciamis, Oktober 2021 Guru Kelompok B2 Pipih Sopiah, S.Pd.I
  • 15. RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN MINGGUAN (RPPM) BELAJAR DARI RUMAH (BDR) RA AL-FALAH Semester/Bulan/Minggu :1/ Nopember /15 Tahun Pelajaran 2021-2022 Tema Sub Tema Kelompok : Binatang : Binatang Piaraan : B (Usia 5-6 Tahun) KD MATERI KEGIATAN MAIN NAM 1.1 Memberi makanan binatang ciptaan Tuhan 1. Aku bisa memberi makanan binatang yang ada 2. Yuk menggambar binatang yang ada di lingkungan sekitar 3. Horeee..Aku bisa menghitung gambar binatang 4. Aku bisa menyusun huruf menjadi kata nama-nama binatang dengan benda yang ada dilingkungan 5. Ayoo membentuk kandang burung dengan benda yang ada di lingkungan 6. Aku bisa bercerita tentang binatang pada Ayah/Ibu 7. Asyiiknya membuat kebun binatang mini dengan benda-benda dan boneka bintang mainanku 8. Asyiik aku menyanyi dan menari dengan adik/Kakak/Ibu/Ayah FM 3.3 – 4.3 Gerakan untuk mengembangkan motorik kasar dan halus Kognitif 3.6-4.6 Menghitung jumlah binatang yang ada Bahasa 3.12-4.12 Mengenal keaksaraan awal Sosem 2.7 Memiliki perilaku sikap sabar Seni 3.15-4.15 Membuat hasil karya Mengetahui: Kepala RA Al-Falah Aam Samroh, S.Pd.I Ciamis, Nopember 2021 Guru Kelompok B2 Pipih Sopiah, S.Pd.I
  • 16. RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN MINGGUAN (RPPM) BELAJAR DARI RUMAH (BDR) RA AL-FALAH Semester/Bulan/Minggu : 1/Nopember/16 Tahun Pelajaran 2021-2022 Tema Sub Tema Kelompok : Binatang : Binatang Ternak : B (Usia 5-6 Tahun) KD MATERI KEGIATAN MAIN NAM 1.2 Merawat Binatang ciptaan Tuhan 1. Aku bisa memberi makan binatang 2. Yuk kita menirukan suara binatang ternak 3. Aku bisa menghitung gambar binatang ternak 4. Aku senang membaca buku bergambar binatang bersama Ayah/Ibu 5. Aku bisa bercerita tentang binatang ternak pada Ayah/Ibu 6. Senangnya membuat gambar kandang binatang 7. Horee aku bisa buat susu untuk adik/Ibu/Ayah 8. Asyiiknya membuat kue bentuk binatang 9. Horee aku bisa mengurutkan boneka binatangku dari kecil-besar FM 3.3- 4.3 Mengenal anggota tubuh untuk mengembangkan motorik kasar dan halus Kog 2.2 Memiliki perilaku yang mencerminkan sikap ingin tahu Bahasa 3.11-411 Mengungkapkan bahasa verbal dan non verbal Sosem 2.10 Memiliki perilaku yang mencerminkan sikap kerja sama Seni 315- 415 Mengenal dan menghasilkan berbagai karya dan aktifitas seni Mengetahui: Kepala RA Al-Falah Aam Samroh, S.Pd.I Ciamis, Nopember 2021 Guru Kelompok B2 Pipih Sopiah, S.Pd.I
  • 17. RENCANA PELASANAAN PEMBELAJARAN MINNGUAN ( RPPM ) BELAJAR DARI RUMAH ( BDR ) RA AL-FALAH Semester / Bulan / Minggu: I/Nopember/17 Tahun Pelajaran 2021-2022 Tema Sub / Tema Kelompok : Binatang : Makanan / Tempat Tinggal Binatang : B (Usia 5-6Tahun ) KD MATERI KEGIATAN MAIN NAM 1.2 Sikap syukur kepada Tuhan 1. Aku bisa menirukan gerakan kupu-kupu terbang sambil bernyanyi 2. Aku bisa menggambar macam-macam binatang dengan berbagai alat 3. Horee aku bisa menulis nama-nama binatang dari biji-bijian 4. Aku bisa membentuk kandang dengan ranting-ranting dan kayu 5. Asyiiknya mendengar cerita Ibu/Ayah tentang binatang 6. Aku bisa memberi makan binatang kesayanganku 7. Aku bisa jadi detektif biji...,( Aku bisa menemukan biji-bijian yang dicampur dan mengelompokkannya lho...) 8. Aku bisa membaca (gambar) dalam buku cerita binatan glho di depan Ibu/Ayah FM 3.3-4.3 Mengunakan anggota tubuh untuk pengembangan motorik kasar dan motorik halus Kognitif 3.6-4.6 Mengenal benda benda di sekitarnya Bahasa 3.12-4.12 Mengenal keaksaraan awal Sosem 2.5 Sikap percaya diri Seni 3.15-4.15 AktivitasSeni Mengetahui: Kepala RA Al-Falah Aam Samroh, S.Pd.I Ciamis, Nopember 2021 Guru Kelompok B2 Pipih Sopiah, S.Pd.I