SlideShare a Scribd company logo
1 of 10
Download to read offline
PROGRAM SEMESTER
(PROSEM)
Satuan Pendidikan : SMA NEGERI 6 MANDAU
Mata Pelajaran : INFORMATIKA
Nama Penyusun : DEBY ROSALINA, S.Kom
Kelas / Semester : XI (SEBELAS) / I
Tahun Penyusunan : 2023/2024
CAPAIAN PEMBELAJARAN INFORMATIKA FASE F
Fase F Berdasarkan Elemen
Elemen Capaian Pembelajaran
BK Pada akhir fase F, peserta didik mampu menganalisis beberapa strategi algoritmik secara kritis dalam menghasilkan banyak alternatif solusi untuk satu
persoalan dengan memberikan justifikasi efisiensi, kelebihan, dan keterbatasan dari semua alternatif solusi, kemudian memilih dan menerapkan solusi
terbaik, paling efisien, dan optimal dengan merancang struktur data yang lebih kompleks dan abstrak.
TIK -
SK -
JKI Pada akhir fase F, peserta didik memahami konsep lanjutan jaringan komputer dan internet, meliputi topologi jaringan yang menghubungkan beberapa
komputer, memahami aspek teknis berbagai jaringan komputer, lapisan informasi dalam suatu sistem jaringan komputer (OSI Layer), komponen
jaringan komputer dan mekanisme pertukaran data, konsep cyber security, tata kelola kontrol akses data, serta faktor- faktor dan konfigurasi keamanan
jaringan.
AD -
AP Pada akhir fase F, peserta didik mampu bergotong-royong dalam mengembangkan program modular yang berukuran besar menggunakan bahasa
pemrograman yang ditentukan, mampu memahami struktur program ( aspek statik) dan eksekusi (aspek dinamik) suatu program sumber (source code)
serta memelihara dan menyempurnakannya, mampu mengenal algoritma standar dan strategi efisiensinya, mampu merancang dan
mengimplementasikan struktur data abstrak yang kompleks seperti beberapa library standar termasuk library untuk kecerdasan buatan (Artificial
Intelligence) dan pengolahan data bervolume besar, serta mampu menerjemahkan sebuah program dalam satu bahasa yang sudah dikenalnya ke bahasa
lain berdasarkan kaidah translasi yang diberikan.
DSI Pada akhir fase F, peserta didik mampu mengkaji secara kritis kasus-kasus sosial terkini terkait produk TIK dan sistem komputasi, menganalisis kasus,
memberikan berbagai argumentasi dan rasionalnya.
PLB Pada akhir fase F, peserta didik mampu bergotong royong dalam tim inklusif untuk mengerjakan proyek pengembangan sistem komputasi mulai dari
menganalisis, mengidentifikasi persoalan, merancang, mengimplementasi, menguji, dan menyempurnakan sistem komputasi yang merupakan solusi
dari persoalan tersebut, serta mengkomunikasikan secara lisan dan tertulis produk, proses pengembangan solusi serta manfaat dari solusi tersebut.
PROGRAM SEMESTER I - INFORMATIKA
No
Tujuan
Pembelajaran
Alokasi
Waktu
Juli Agustus September Oktober November Desember
1 2 3 4 1 2 3 4 5 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 5 1 2 3 4
Bab 1 - Tentang Informatika
1 11.1.1 Membuat
perencanaan kerja
kelompok dengan
baik.
20 JP 5 5
5 5
11.1.2
Mengomunikasikan
hasil kerja dengan
presentasi dan
visualisasi dengan
baik.
BAB 2 - Strategi Algoritma dan Pemograman
2 11.2.1 Siswa
memahami beberapa
40 JP 5 5
algoritma proses
sorting.
5 5
5 5
5 5
11.2.2 Siswa
menerapkan strategi
algoritmik untuk
menemukan cara yang
paling efisien dalam
proses sorting.
11.2.3 Siswa
memahami konsep
struktur data stack dan
queue serta operasi-
operasi yang dapat
dikenakan pada
struktur data tersebut.
11.2.4 Siswa
mengenali
pemanfaatan stack
dan queue dalam
persoalan sehari-hari.
BAB 3 - Berpikir Kritis dan Dampak Sosial Informatika
3 11.3.1 Menjelaskan
pentingnya berpikir
kritis serta memahami
bahwa berpikir kritis
harus jelas
konteksnya.
35 JP 5
11.3.2 Menjelaskan
prinsip dasar berpikir
kritis yang mencakup
elemen berpikir,
standar intelektual,
dan keutamaan
intelektual, dengan
mengacu ke salah satu
referensi yang
diberikan.
5
5
5
5
11.3.3 Menerapkan
berpikir kritis dalam
pengambilan
keputusan.
11.3.4 Menjelaskan
penerapan informatika
dalam bidang
pertanian, kesehatan,
atau bidang lain yang
dipilih oleh guru
sesuai konteks, serta
dampak-dampaknya.
11.3.5 Membangun
kebiasaan,
keterampilan,
disposisi dan budaya
berpikir kritis, melalui
kasus sosial yang
timbul akibat
teknologi informasi.
11.3.6 Menerapkan
kemampuan berpikir
kritis untuk
menganalisis DSI
dalam bidang
pertanian, kesehatan,
atau bidang lain yang
dipilih oleh guru
sesuai konteks.
5
JUMLAH JAM
CADANGAN
10 JP
JUMLAH JAM
PELAJARAN
105 JP
Mengetahui,
Kepala SMA Negeri 6 Mandau,
ALFIAN LUBIS, S.Pd., M.M
NIP. 19790529 200501 1 012
Sebangar, 18 Juli 2023
Guru Mata Pelajaran,
DEBY ROSALINA, S.Kom
NIP. -
PROGRAM SEMESTER
(PROSEM)
Satuan Pendidikan : SMA NEGERI 6 MANDAU
Mata Pelajaran : INFORMATIKA
Nama Penyusun : DEBY ROSALINA, S.Kom
Kelas / Semester : XI (SEBELAS) / II
Tahun Penyusunan : 2023/2024
CAPAIAN PEMBELAJARAN INFORMATIKA FASE F
Fase F Berdasarkan Elemen
Elemen Capaian Pembelajaran
BK Pada akhir fase F, peserta didik mampu menganalisis beberapa strategi algoritmik secara kritis dalam menghasilkan banyak alternatif solusi untuk satu
persoalan dengan memberikan justifikasi efisiensi, kelebihan, dan keterbatasan dari semua alternatif solusi, kemudian memilih dan menerapkan solusi
terbaik, paling efisien, dan optimal dengan merancang struktur data yang lebih kompleks dan abstrak.
TIK -
SK -
JKI Pada akhir fase F, peserta didik memahami konsep lanjutan jaringan komputer dan internet, meliputi topologi jaringan yang menghubungkan beberapa
komputer, memahami aspek teknis berbagai jaringan komputer, lapisan informasi dalam suatu sistem jaringan komputer (OSI Layer), komponen
jaringan komputer dan mekanisme pertukaran data, konsep cyber security, tata kelola kontrol akses data, serta faktor- faktor dan konfigurasi keamanan
jaringan.
AD -
AP Pada akhir fase F, peserta didik mampu bergotong-royong dalam mengembangkan program modular yang berukuran besar menggunakan bahasa
pemrograman yang ditentukan, mampu memahami struktur program ( aspek statik) dan eksekusi (aspek dinamik) suatu program sumber (source code)
serta memelihara dan menyempurnakannya, mampu mengenal algoritma standar dan strategi efisiensinya, mampu merancang dan
mengimplementasikan struktur data abstrak yang kompleks seperti beberapa library standar termasuk library untuk kecerdasan buatan (Artificial
Intelligence) dan pengolahan data bervolume besar, serta mampu menerjemahkan sebuah program dalam satu bahasa yang sudah dikenalnya ke bahasa
lain berdasarkan kaidah translasi yang diberikan.
DSI Pada akhir fase F, peserta didik mampu mengkaji secara kritis kasus-kasus sosial terkini terkait produk TIK dan sistem komputasi, menganalisis kasus,
memberikan berbagai argumentasi dan rasionalnya.
PLB Pada akhir fase F, peserta didik mampu bergotong royong dalam tim inklusif untuk mengerjakan proyek pengembangan sistem komputasi mulai dari
menganalisis, mengidentifikasi persoalan, merancang, mengimplementasi, menguji, dan menyempurnakan sistem komputasi yang merupakan solusi
dari persoalan tersebut, serta mengkomunikasikan secara lisan dan tertulis produk, proses pengembangan solusi serta manfaat dari solusi tersebut.
No Tujuan Pembelajaran
Alokasi
Waktu
Januari Februari Maret April Mei Juni
1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 5 1 2 3 4 1 2 3 4 5 1 2 3 4
BAB 4 - Jaringan Komputer dan Internet
4 11.4.1 Menjelaskan,
menentukan dan merancang
topologi jaringan komputer
yang sesuai dengan
kebutuhan.
35 JP 5
5
5
5
11.4.2 Menggunakan
informasi topologi jaringan
untuk troubleshooting.
11.4.3 Menggunakan konsep
model lapisan OSI dalam
melakukan troubleshooting.
11.4.4 Menjelaskan
mekanisme pengiriman data
dengan packet switching.
11.4.5 Mengaplikasikan
proses pendeteksian dan
perbaikan kesalahan pada
pengiriman data.
5
5
5
11.4.6 Menjelaskan
mekanisme transmisi data.
11.4.7 Melakukan proses
encoding data secara
manual.
BAB 5 - Proyek Analisis Data Hutanku Dulu, Kini, dan yang Akan Datang
11.5.1 Memiliki budaya
kerja masyarakat digital
dalam tim dengan rekan-
rekan yang memiliki
berbagai macam latar
belakang.
35 JP 5
5
11.5.2 Berkolaborasi untuk
melaksanakan tugas dengan
tema komputasi.
11.5.3 Mengenali dan
mendefinisikan persoalan
lingkungan hidup yang
pemecahannya dapat
didukung dengan sistem
komputasi, khususnya
analisis data.
5
5
5
5
11.5.4 Mengembangkan dan
menggunakan abstraksi
untuk memodelkan masalah
dan melakukan prediksi.
11.5.5 Mengembangkan
artefak komputasi dengan
melakukan analisis data,
serta memvisualisasikan
hasilnya untuk menunjang
model komputasi yang
dibutuhkan di pelajaran lain.
11.5.6 Mengembangkan
rencana analisis data dan
visualisasinya dan
mendokumentasikan
hasilnya.
11.5.7 Mempresentasikan
hasil analisis data secara
lisan dan tertulis dalam
bentuk infografis, peta
pikiran, serta poster dengan
memperhatikan hak
kekayaan intelektual dan hak
pribadi.
5
JUMLAH JAM CADANGAN 5 JP
JUMLAH JAM PELAJARAN 75 JP
Mengetahui,
Kepala SMA Negeri 6 Mandau,
ALFIAN LUBIS, S.Pd., M.M
NIP. 19790529 200501 1 012
Sebangar, 18 Juli 2023
Guru Mata Pelajaran,
DEBY ROSALINA, S.Kom
NIP. -

More Related Content

Similar to PROSEM - Informatika Kelas 11.pdf

19. Silabus TIK Kls 10 (7 Kolom) - iguru31.blogspot.com.docx
19. Silabus TIK Kls 10 (7 Kolom) - iguru31.blogspot.com.docx19. Silabus TIK Kls 10 (7 Kolom) - iguru31.blogspot.com.docx
19. Silabus TIK Kls 10 (7 Kolom) - iguru31.blogspot.com.docx
Suparman72
 
ATP INFORMATIKA FASE E.docx
ATP INFORMATIKA FASE E.docxATP INFORMATIKA FASE E.docx
ATP INFORMATIKA FASE E.docx
HandokoDeDoet1
 
ATP INFORMATIKA FASE E KOLABORASI SMAN 10 & SMAN 15 SURABAYA.pdf
ATP INFORMATIKA FASE E KOLABORASI SMAN 10 & SMAN 15 SURABAYA.pdfATP INFORMATIKA FASE E KOLABORASI SMAN 10 & SMAN 15 SURABAYA.pdf
ATP INFORMATIKA FASE E KOLABORASI SMAN 10 & SMAN 15 SURABAYA.pdf
NAFILARIFKIAYUB
 
Rancangan_CP_Web Development.pdf
Rancangan_CP_Web Development.pdfRancangan_CP_Web Development.pdf
Rancangan_CP_Web Development.pdf
guru41385
 
ATP-informatika terbaru kurikulum merdka
ATP-informatika terbaru kurikulum merdkaATP-informatika terbaru kurikulum merdka
ATP-informatika terbaru kurikulum merdka
dani1561
 

Similar to PROSEM - Informatika Kelas 11.pdf (20)

CP.docx
CP.docxCP.docx
CP.docx
 
Silabus Informatika XI SMA.pdf
Silabus Informatika XI SMA.pdfSilabus Informatika XI SMA.pdf
Silabus Informatika XI SMA.pdf
 
Prosem Informatika Fase D Kelas 7 SMP Kurikulum Merdeka
Prosem Informatika Fase D Kelas 7 SMP Kurikulum MerdekaProsem Informatika Fase D Kelas 7 SMP Kurikulum Merdeka
Prosem Informatika Fase D Kelas 7 SMP Kurikulum Merdeka
 
ATP - Mapel IN FORMATIKA NIKMA 2021 - teori blom.docx
ATP - Mapel IN FORMATIKA  NIKMA 2021 - teori blom.docxATP - Mapel IN FORMATIKA  NIKMA 2021 - teori blom.docx
ATP - Mapel IN FORMATIKA NIKMA 2021 - teori blom.docx
 
2. ATP.pdf
2. ATP.pdf2. ATP.pdf
2. ATP.pdf
 
19. Silabus TIK Kls 10 (7 Kolom) - iguru31.blogspot.com.docx
19. Silabus TIK Kls 10 (7 Kolom) - iguru31.blogspot.com.docx19. Silabus TIK Kls 10 (7 Kolom) - iguru31.blogspot.com.docx
19. Silabus TIK Kls 10 (7 Kolom) - iguru31.blogspot.com.docx
 
KKTP Fase D - Informatika.docx
KKTP Fase D - Informatika.docxKKTP Fase D - Informatika.docx
KKTP Fase D - Informatika.docx
 
ATP INFORMATIKA FASE E.docx
ATP INFORMATIKA FASE E.docxATP INFORMATIKA FASE E.docx
ATP INFORMATIKA FASE E.docx
 
ATP INFORMATIKA FASE E KOLABORASI SMAN 10 & SMAN 15 SURABAYA.pdf
ATP INFORMATIKA FASE E KOLABORASI SMAN 10 & SMAN 15 SURABAYA.pdfATP INFORMATIKA FASE E KOLABORASI SMAN 10 & SMAN 15 SURABAYA.pdf
ATP INFORMATIKA FASE E KOLABORASI SMAN 10 & SMAN 15 SURABAYA.pdf
 
ALUR TUJUAN PEMBELAJARAN INF FASE E.pdf
ALUR TUJUAN PEMBELAJARAN INF FASE E.pdfALUR TUJUAN PEMBELAJARAN INF FASE E.pdf
ALUR TUJUAN PEMBELAJARAN INF FASE E.pdf
 
ATP INFORMATIKA.docx
ATP INFORMATIKA.docxATP INFORMATIKA.docx
ATP INFORMATIKA.docx
 
Silabus_Informatika_SMA_27062019.docx
Silabus_Informatika_SMA_27062019.docxSilabus_Informatika_SMA_27062019.docx
Silabus_Informatika_SMA_27062019.docx
 
Rancangan_CP_Web Development.pdf
Rancangan_CP_Web Development.pdfRancangan_CP_Web Development.pdf
Rancangan_CP_Web Development.pdf
 
ATP INFORMATIKA.pdf
ATP INFORMATIKA.pdfATP INFORMATIKA.pdf
ATP INFORMATIKA.pdf
 
Modul Ajar Informatika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Informatika Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Informatika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Informatika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
 
ATP Informatika Siti Maesaroh Fase F.docx.pdf
ATP Informatika Siti Maesaroh Fase F.docx.pdfATP Informatika Siti Maesaroh Fase F.docx.pdf
ATP Informatika Siti Maesaroh Fase F.docx.pdf
 
ATP INFORMATIKA.docx
ATP INFORMATIKA.docxATP INFORMATIKA.docx
ATP INFORMATIKA.docx
 
ATP-informatika terbaru kurikulum merdka
ATP-informatika terbaru kurikulum merdkaATP-informatika terbaru kurikulum merdka
ATP-informatika terbaru kurikulum merdka
 
Program 2252.pdf
Program 2252.pdfProgram 2252.pdf
Program 2252.pdf
 
ATP.docx
ATP.docxATP.docx
ATP.docx
 

Recently uploaded

kerajaan-kerajaan hindu-budha di indonesia.ppt
kerajaan-kerajaan hindu-budha di indonesia.pptkerajaan-kerajaan hindu-budha di indonesia.ppt
kerajaan-kerajaan hindu-budha di indonesia.ppt
putrisari631
 
Penjelasan Asmaul Khomsah bahasa arab nahwu
Penjelasan Asmaul Khomsah bahasa arab nahwuPenjelasan Asmaul Khomsah bahasa arab nahwu
Penjelasan Asmaul Khomsah bahasa arab nahwu
Khiyaroh1
 
PPt-Juknis-PPDB-2024 (TerbarU) kabupaten GIanyar.pptx
PPt-Juknis-PPDB-2024 (TerbarU) kabupaten GIanyar.pptxPPt-Juknis-PPDB-2024 (TerbarU) kabupaten GIanyar.pptx
PPt-Juknis-PPDB-2024 (TerbarU) kabupaten GIanyar.pptx
iwidyastama85
 
443016507-Sediaan-obat-PHYCOPHYTA-MYOPHYTA-dan-MYCOPHYTA-pptx.pptx
443016507-Sediaan-obat-PHYCOPHYTA-MYOPHYTA-dan-MYCOPHYTA-pptx.pptx443016507-Sediaan-obat-PHYCOPHYTA-MYOPHYTA-dan-MYCOPHYTA-pptx.pptx
443016507-Sediaan-obat-PHYCOPHYTA-MYOPHYTA-dan-MYCOPHYTA-pptx.pptx
ErikaPutriJayantini
 
konsep pidato Bahaya Merokok bagi kesehatan
konsep pidato Bahaya Merokok bagi kesehatankonsep pidato Bahaya Merokok bagi kesehatan
konsep pidato Bahaya Merokok bagi kesehatan
SuzanDwiPutra
 

Recently uploaded (20)

MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Informatika Latihan Soal Kelas Tujuh.pptx
Informatika Latihan Soal Kelas Tujuh.pptxInformatika Latihan Soal Kelas Tujuh.pptx
Informatika Latihan Soal Kelas Tujuh.pptx
 
kerajaan-kerajaan hindu-budha di indonesia.ppt
kerajaan-kerajaan hindu-budha di indonesia.pptkerajaan-kerajaan hindu-budha di indonesia.ppt
kerajaan-kerajaan hindu-budha di indonesia.ppt
 
Kegiatan Komunitas Belajar dalam sekolah .pptx
Kegiatan Komunitas Belajar dalam sekolah .pptxKegiatan Komunitas Belajar dalam sekolah .pptx
Kegiatan Komunitas Belajar dalam sekolah .pptx
 
Lokakarya tentang Kepemimpinan Sekolah 1.pptx
Lokakarya tentang Kepemimpinan Sekolah 1.pptxLokakarya tentang Kepemimpinan Sekolah 1.pptx
Lokakarya tentang Kepemimpinan Sekolah 1.pptx
 
Demokrasi dan Pendidikan Demokrasi kwn ppt.ppt
Demokrasi dan Pendidikan Demokrasi kwn ppt.pptDemokrasi dan Pendidikan Demokrasi kwn ppt.ppt
Demokrasi dan Pendidikan Demokrasi kwn ppt.ppt
 
E-modul materi Ekosistem Kelas 10 SMA (Preview)
E-modul materi Ekosistem Kelas 10 SMA (Preview)E-modul materi Ekosistem Kelas 10 SMA (Preview)
E-modul materi Ekosistem Kelas 10 SMA (Preview)
 
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
P5 Gaya Hidup berkelanjutan gaya hidup b
P5 Gaya Hidup berkelanjutan gaya hidup bP5 Gaya Hidup berkelanjutan gaya hidup b
P5 Gaya Hidup berkelanjutan gaya hidup b
 
contoh-kisi-kisi-bahasa-inggris-kelas-9.docx
contoh-kisi-kisi-bahasa-inggris-kelas-9.docxcontoh-kisi-kisi-bahasa-inggris-kelas-9.docx
contoh-kisi-kisi-bahasa-inggris-kelas-9.docx
 
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Ppt kelompok 6 (preeklamsia ringan).pptx
Ppt kelompok 6 (preeklamsia ringan).pptxPpt kelompok 6 (preeklamsia ringan).pptx
Ppt kelompok 6 (preeklamsia ringan).pptx
 
Variasi dan Gaya Mengajar, Mata Kuliah Strategi Belajar Mengajar
Variasi dan Gaya Mengajar, Mata Kuliah Strategi Belajar MengajarVariasi dan Gaya Mengajar, Mata Kuliah Strategi Belajar Mengajar
Variasi dan Gaya Mengajar, Mata Kuliah Strategi Belajar Mengajar
 
Penjelasan Asmaul Khomsah bahasa arab nahwu
Penjelasan Asmaul Khomsah bahasa arab nahwuPenjelasan Asmaul Khomsah bahasa arab nahwu
Penjelasan Asmaul Khomsah bahasa arab nahwu
 
PPt-Juknis-PPDB-2024 (TerbarU) kabupaten GIanyar.pptx
PPt-Juknis-PPDB-2024 (TerbarU) kabupaten GIanyar.pptxPPt-Juknis-PPDB-2024 (TerbarU) kabupaten GIanyar.pptx
PPt-Juknis-PPDB-2024 (TerbarU) kabupaten GIanyar.pptx
 
443016507-Sediaan-obat-PHYCOPHYTA-MYOPHYTA-dan-MYCOPHYTA-pptx.pptx
443016507-Sediaan-obat-PHYCOPHYTA-MYOPHYTA-dan-MYCOPHYTA-pptx.pptx443016507-Sediaan-obat-PHYCOPHYTA-MYOPHYTA-dan-MYCOPHYTA-pptx.pptx
443016507-Sediaan-obat-PHYCOPHYTA-MYOPHYTA-dan-MYCOPHYTA-pptx.pptx
 
Modul Ajar Matematika Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Modul Ajar Matematika Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
 
konsep pidato Bahaya Merokok bagi kesehatan
konsep pidato Bahaya Merokok bagi kesehatankonsep pidato Bahaya Merokok bagi kesehatan
konsep pidato Bahaya Merokok bagi kesehatan
 
Materi Kimfar Asam,Basa,Buffer dan Garam
Materi Kimfar Asam,Basa,Buffer dan GaramMateri Kimfar Asam,Basa,Buffer dan Garam
Materi Kimfar Asam,Basa,Buffer dan Garam
 
METODE PENGEMBANGAN MORAL DAN NILAI-NILAI AGAMA.pptx
METODE PENGEMBANGAN MORAL DAN NILAI-NILAI AGAMA.pptxMETODE PENGEMBANGAN MORAL DAN NILAI-NILAI AGAMA.pptx
METODE PENGEMBANGAN MORAL DAN NILAI-NILAI AGAMA.pptx
 

PROSEM - Informatika Kelas 11.pdf

  • 1. PROGRAM SEMESTER (PROSEM) Satuan Pendidikan : SMA NEGERI 6 MANDAU Mata Pelajaran : INFORMATIKA Nama Penyusun : DEBY ROSALINA, S.Kom Kelas / Semester : XI (SEBELAS) / I Tahun Penyusunan : 2023/2024 CAPAIAN PEMBELAJARAN INFORMATIKA FASE F Fase F Berdasarkan Elemen Elemen Capaian Pembelajaran BK Pada akhir fase F, peserta didik mampu menganalisis beberapa strategi algoritmik secara kritis dalam menghasilkan banyak alternatif solusi untuk satu persoalan dengan memberikan justifikasi efisiensi, kelebihan, dan keterbatasan dari semua alternatif solusi, kemudian memilih dan menerapkan solusi terbaik, paling efisien, dan optimal dengan merancang struktur data yang lebih kompleks dan abstrak. TIK - SK - JKI Pada akhir fase F, peserta didik memahami konsep lanjutan jaringan komputer dan internet, meliputi topologi jaringan yang menghubungkan beberapa komputer, memahami aspek teknis berbagai jaringan komputer, lapisan informasi dalam suatu sistem jaringan komputer (OSI Layer), komponen jaringan komputer dan mekanisme pertukaran data, konsep cyber security, tata kelola kontrol akses data, serta faktor- faktor dan konfigurasi keamanan jaringan. AD - AP Pada akhir fase F, peserta didik mampu bergotong-royong dalam mengembangkan program modular yang berukuran besar menggunakan bahasa pemrograman yang ditentukan, mampu memahami struktur program ( aspek statik) dan eksekusi (aspek dinamik) suatu program sumber (source code) serta memelihara dan menyempurnakannya, mampu mengenal algoritma standar dan strategi efisiensinya, mampu merancang dan mengimplementasikan struktur data abstrak yang kompleks seperti beberapa library standar termasuk library untuk kecerdasan buatan (Artificial
  • 2. Intelligence) dan pengolahan data bervolume besar, serta mampu menerjemahkan sebuah program dalam satu bahasa yang sudah dikenalnya ke bahasa lain berdasarkan kaidah translasi yang diberikan. DSI Pada akhir fase F, peserta didik mampu mengkaji secara kritis kasus-kasus sosial terkini terkait produk TIK dan sistem komputasi, menganalisis kasus, memberikan berbagai argumentasi dan rasionalnya. PLB Pada akhir fase F, peserta didik mampu bergotong royong dalam tim inklusif untuk mengerjakan proyek pengembangan sistem komputasi mulai dari menganalisis, mengidentifikasi persoalan, merancang, mengimplementasi, menguji, dan menyempurnakan sistem komputasi yang merupakan solusi dari persoalan tersebut, serta mengkomunikasikan secara lisan dan tertulis produk, proses pengembangan solusi serta manfaat dari solusi tersebut. PROGRAM SEMESTER I - INFORMATIKA No Tujuan Pembelajaran Alokasi Waktu Juli Agustus September Oktober November Desember 1 2 3 4 1 2 3 4 5 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 5 1 2 3 4 Bab 1 - Tentang Informatika 1 11.1.1 Membuat perencanaan kerja kelompok dengan baik. 20 JP 5 5 5 5 11.1.2 Mengomunikasikan hasil kerja dengan presentasi dan visualisasi dengan baik. BAB 2 - Strategi Algoritma dan Pemograman 2 11.2.1 Siswa memahami beberapa 40 JP 5 5
  • 3. algoritma proses sorting. 5 5 5 5 5 5 11.2.2 Siswa menerapkan strategi algoritmik untuk menemukan cara yang paling efisien dalam proses sorting. 11.2.3 Siswa memahami konsep struktur data stack dan queue serta operasi- operasi yang dapat dikenakan pada struktur data tersebut. 11.2.4 Siswa mengenali pemanfaatan stack dan queue dalam persoalan sehari-hari. BAB 3 - Berpikir Kritis dan Dampak Sosial Informatika 3 11.3.1 Menjelaskan pentingnya berpikir kritis serta memahami bahwa berpikir kritis harus jelas konteksnya. 35 JP 5
  • 4. 11.3.2 Menjelaskan prinsip dasar berpikir kritis yang mencakup elemen berpikir, standar intelektual, dan keutamaan intelektual, dengan mengacu ke salah satu referensi yang diberikan. 5 5 5 5 11.3.3 Menerapkan berpikir kritis dalam pengambilan keputusan. 11.3.4 Menjelaskan penerapan informatika dalam bidang pertanian, kesehatan, atau bidang lain yang dipilih oleh guru sesuai konteks, serta dampak-dampaknya. 11.3.5 Membangun kebiasaan, keterampilan, disposisi dan budaya berpikir kritis, melalui kasus sosial yang timbul akibat teknologi informasi.
  • 5. 11.3.6 Menerapkan kemampuan berpikir kritis untuk menganalisis DSI dalam bidang pertanian, kesehatan, atau bidang lain yang dipilih oleh guru sesuai konteks. 5 JUMLAH JAM CADANGAN 10 JP JUMLAH JAM PELAJARAN 105 JP Mengetahui, Kepala SMA Negeri 6 Mandau, ALFIAN LUBIS, S.Pd., M.M NIP. 19790529 200501 1 012 Sebangar, 18 Juli 2023 Guru Mata Pelajaran, DEBY ROSALINA, S.Kom NIP. -
  • 6. PROGRAM SEMESTER (PROSEM) Satuan Pendidikan : SMA NEGERI 6 MANDAU Mata Pelajaran : INFORMATIKA Nama Penyusun : DEBY ROSALINA, S.Kom Kelas / Semester : XI (SEBELAS) / II Tahun Penyusunan : 2023/2024 CAPAIAN PEMBELAJARAN INFORMATIKA FASE F Fase F Berdasarkan Elemen Elemen Capaian Pembelajaran BK Pada akhir fase F, peserta didik mampu menganalisis beberapa strategi algoritmik secara kritis dalam menghasilkan banyak alternatif solusi untuk satu persoalan dengan memberikan justifikasi efisiensi, kelebihan, dan keterbatasan dari semua alternatif solusi, kemudian memilih dan menerapkan solusi terbaik, paling efisien, dan optimal dengan merancang struktur data yang lebih kompleks dan abstrak. TIK - SK - JKI Pada akhir fase F, peserta didik memahami konsep lanjutan jaringan komputer dan internet, meliputi topologi jaringan yang menghubungkan beberapa komputer, memahami aspek teknis berbagai jaringan komputer, lapisan informasi dalam suatu sistem jaringan komputer (OSI Layer), komponen jaringan komputer dan mekanisme pertukaran data, konsep cyber security, tata kelola kontrol akses data, serta faktor- faktor dan konfigurasi keamanan jaringan. AD - AP Pada akhir fase F, peserta didik mampu bergotong-royong dalam mengembangkan program modular yang berukuran besar menggunakan bahasa pemrograman yang ditentukan, mampu memahami struktur program ( aspek statik) dan eksekusi (aspek dinamik) suatu program sumber (source code) serta memelihara dan menyempurnakannya, mampu mengenal algoritma standar dan strategi efisiensinya, mampu merancang dan mengimplementasikan struktur data abstrak yang kompleks seperti beberapa library standar termasuk library untuk kecerdasan buatan (Artificial
  • 7. Intelligence) dan pengolahan data bervolume besar, serta mampu menerjemahkan sebuah program dalam satu bahasa yang sudah dikenalnya ke bahasa lain berdasarkan kaidah translasi yang diberikan. DSI Pada akhir fase F, peserta didik mampu mengkaji secara kritis kasus-kasus sosial terkini terkait produk TIK dan sistem komputasi, menganalisis kasus, memberikan berbagai argumentasi dan rasionalnya. PLB Pada akhir fase F, peserta didik mampu bergotong royong dalam tim inklusif untuk mengerjakan proyek pengembangan sistem komputasi mulai dari menganalisis, mengidentifikasi persoalan, merancang, mengimplementasi, menguji, dan menyempurnakan sistem komputasi yang merupakan solusi dari persoalan tersebut, serta mengkomunikasikan secara lisan dan tertulis produk, proses pengembangan solusi serta manfaat dari solusi tersebut. No Tujuan Pembelajaran Alokasi Waktu Januari Februari Maret April Mei Juni 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 5 1 2 3 4 1 2 3 4 5 1 2 3 4 BAB 4 - Jaringan Komputer dan Internet 4 11.4.1 Menjelaskan, menentukan dan merancang topologi jaringan komputer yang sesuai dengan kebutuhan. 35 JP 5 5 5 5 11.4.2 Menggunakan informasi topologi jaringan untuk troubleshooting. 11.4.3 Menggunakan konsep model lapisan OSI dalam melakukan troubleshooting. 11.4.4 Menjelaskan mekanisme pengiriman data dengan packet switching.
  • 8. 11.4.5 Mengaplikasikan proses pendeteksian dan perbaikan kesalahan pada pengiriman data. 5 5 5 11.4.6 Menjelaskan mekanisme transmisi data. 11.4.7 Melakukan proses encoding data secara manual. BAB 5 - Proyek Analisis Data Hutanku Dulu, Kini, dan yang Akan Datang 11.5.1 Memiliki budaya kerja masyarakat digital dalam tim dengan rekan- rekan yang memiliki berbagai macam latar belakang. 35 JP 5 5 11.5.2 Berkolaborasi untuk melaksanakan tugas dengan tema komputasi.
  • 9. 11.5.3 Mengenali dan mendefinisikan persoalan lingkungan hidup yang pemecahannya dapat didukung dengan sistem komputasi, khususnya analisis data. 5 5 5 5 11.5.4 Mengembangkan dan menggunakan abstraksi untuk memodelkan masalah dan melakukan prediksi. 11.5.5 Mengembangkan artefak komputasi dengan melakukan analisis data, serta memvisualisasikan hasilnya untuk menunjang model komputasi yang dibutuhkan di pelajaran lain. 11.5.6 Mengembangkan rencana analisis data dan visualisasinya dan mendokumentasikan hasilnya.
  • 10. 11.5.7 Mempresentasikan hasil analisis data secara lisan dan tertulis dalam bentuk infografis, peta pikiran, serta poster dengan memperhatikan hak kekayaan intelektual dan hak pribadi. 5 JUMLAH JAM CADANGAN 5 JP JUMLAH JAM PELAJARAN 75 JP Mengetahui, Kepala SMA Negeri 6 Mandau, ALFIAN LUBIS, S.Pd., M.M NIP. 19790529 200501 1 012 Sebangar, 18 Juli 2023 Guru Mata Pelajaran, DEBY ROSALINA, S.Kom NIP. -