SlideShare a Scribd company logo
1 of 12
PRINSIP-PRINSIP DASAR
PENELITIAN SEJARAH
BY : Saepul Bahri, S.Pd.I
MENULIS KEMBALI PERISTIWA MASA
LAMPAU
• Untuk menuliskan kembali sebuah peristiwa
sejarah, diperlukan metode.
• Menurut Louis Gottschalk, metode sejarah
adalah suatu kegiatan mengumpulkan,
menguji dan menganalisis data yang diperoleh
dari peninggalan-peninggalan masa lampau
kemudian direkonstruksi .
INTEPRETASI
VERIFIKASI
HEURISTIK
EMPAT LANGKAH METODE SEJARAH
HISTORIOGRAFI
Heuristik
• Berasal dari kata heurishein (Yunani) yang
berarti memperoleh.
• Heuristik : kegiatan mencari dan mengumpulkan
sumber
• Upaya pertama adalah mencari sumber primer,
jika tidak memungkinkan baru dipakai sumber
sekunder.
SUMBER PRIMER
Sumber primer adalah
sumber yang disampaikan
saksi mata.
1. Berbentuk dokumen,
catatan rapat, daftar
anggota organisasi dan
arsip laporan
pemerintah atau suatu
organisasi.
2. Berbentuk lisan
contohnya wawancara
langsung.
SUMBER (HEURISTIK)
SUMBER SEKUNDER
Sumber sekunder adalah
sumber yang berasal dari
buku, koran atau majalah.
Verifikasi
• Verifikasi adalah penilaian terhadap sumber-
sumber sejarah.
• Verifikasi dalam sejarah memiliki arti
pemeriksaan terhadap kebenaran laporan
tentang suatu peristiwa sejarah.
• Penilaian terhadap sumber-sumber sejarah
menyangkut aspek ekstern dan intern
1. Aspek ekstern
Mempersoalkan apakah sumber itu asli atau palsu
sehingga sejarawan harus mampu menguji tentang
keakuratan dokumen sejarah tersebut, misalnya,
waktu pembuatan dokumen, bahan, atau materi
dokumen.
2. Aspek intern
Mempersoalkan apakah isi yang terdapat dalam
sumber itu dapat memberikan informasi yang
diperlukan. Dalam hal ini,aspek intern berupa proses
analisis terhadap suatu dokumen.
Intepretasi (Penafsiran Sejarah)
• Tujuan : mendapatkan makna dan saling
hubungan antara fakta yang satu
dengan yang lainya
• Sejarah sebagai kisah mengandung 2 hal yaitu data
dan tafsiran.
• Tafsiran terhadap peristiwa atau jejak sajarah yang
sama dapat dikisahkan dalam wacana yang berbeda.
• Faktor yang menimbulkan perbedaan wacana :
1. Penulis dan saksi sejarah memiliki
pendangan, ideologi, latar belakang,
wawasan, kepentingan dan tujuan yang
berbeda-beda.
2. Perbedaan pilihan dan perbedaan tafsiran
terhadap fakta-fakta tersebut
Historiografi (Langkah terakhir)
• Merupkan cara penulisan, pemaparan atau penulisan
laporan hasil penelitian sajarah yang telah dilakukan.
• Garis besar penyajian penelitian sejarah :
1. Bagian Depan
Halaman judul, kata pengantar dan daftar isi.
Dapat ditambahkan daftar tabel atau gambar
2. Bagian Isi
 Pendahuluan
 Pembahasan (hasil penelitian)
 Penutup
3. Bagian Akhir
Dapat ditambahkan daftar pustaka dan lampiran
Dilihat dari pengumpulan datanya, penelitian sejarah
dibagi menjadi 2 jenis yaitu :
BENTUK PENELITIAN SEJARAH
• Penelitian Lapangan
Peneliti sejarah
mendatangi tempat
terjadinya peristiwa
bersejarah. Ekskavasi
dilakukan oleh sejarawan
jika benda bersejarah
masih terbenam di dalam
tanah.
• Penelitian Kepustakaan
(Penelitian Dokumenter)
Peneliti sejarah
memusatkan perhatiannya
untuk memperoleh data
tertulis (dokumen).
Dokumen ini biasanya
tersimpan di museum atau
perpustakaan.
Sejarah Indonesia

More Related Content

What's hot

Penelitian sejarah
Penelitian sejarahPenelitian sejarah
Penelitian sejarahArif Winahyu
 
Interpretasi Power Point
Interpretasi Power PointInterpretasi Power Point
Interpretasi Power PointEko Nur
 
Makalah penelusuran dan pengumpulan sumber sejarah
Makalah penelusuran dan pengumpulan sumber sejarahMakalah penelusuran dan pengumpulan sumber sejarah
Makalah penelusuran dan pengumpulan sumber sejarahSayyidina Ali
 
langkah pennelitians ejarah
langkah pennelitians ejarahlangkah pennelitians ejarah
langkah pennelitians ejarahIan Torres
 
Bab 3 penelitian sejarah dan historiografi
Bab 3 penelitian sejarah dan historiografi Bab 3 penelitian sejarah dan historiografi
Bab 3 penelitian sejarah dan historiografi Irma Suryani
 
(Final)jelaskan kepentingan kritikal luaran dalam menguji authenticity sesuat...
(Final)jelaskan kepentingan kritikal luaran dalam menguji authenticity sesuat...(Final)jelaskan kepentingan kritikal luaran dalam menguji authenticity sesuat...
(Final)jelaskan kepentingan kritikal luaran dalam menguji authenticity sesuat...Arsyad Arifin Ismail
 
Metodologi Sejarah - pengantar ilmu sejarah
Metodologi Sejarah - pengantar ilmu sejarahMetodologi Sejarah - pengantar ilmu sejarah
Metodologi Sejarah - pengantar ilmu sejarahHazman Azhar
 
Bab I Prinsip Dasar Ilmu Sejarah
Bab  I Prinsip Dasar Ilmu SejarahBab  I Prinsip Dasar Ilmu Sejarah
Bab I Prinsip Dasar Ilmu SejarahAgustinus_Purwanto
 
Sejarah - Pengertian Sumber, Bukti & Fakta Sejarah
Sejarah - Pengertian Sumber, Bukti & Fakta SejarahSejarah - Pengertian Sumber, Bukti & Fakta Sejarah
Sejarah - Pengertian Sumber, Bukti & Fakta SejarahRamadhani Sardiman
 
Bab 2 sejarah sebagai ilmu
Bab 2 sejarah sebagai ilmu Bab 2 sejarah sebagai ilmu
Bab 2 sejarah sebagai ilmu Irma Suryani
 
Presentasi wwoooooooooooooookeeeeeeeee
Presentasi wwoooooooooooooookeeeeeeeeePresentasi wwoooooooooooooookeeeeeeeee
Presentasi wwoooooooooooooookeeeeeeeeeOlga Tiara
 
Presentasi metedologi penelitian
Presentasi metedologi penelitianPresentasi metedologi penelitian
Presentasi metedologi penelitianSusi Yanti
 

What's hot (20)

Penelitian sejarah
Penelitian sejarahPenelitian sejarah
Penelitian sejarah
 
Interpretasi Power Point
Interpretasi Power PointInterpretasi Power Point
Interpretasi Power Point
 
Makalah penelusuran dan pengumpulan sumber sejarah
Makalah penelusuran dan pengumpulan sumber sejarahMakalah penelusuran dan pengumpulan sumber sejarah
Makalah penelusuran dan pengumpulan sumber sejarah
 
METODE SEJARAH
METODE SEJARAHMETODE SEJARAH
METODE SEJARAH
 
Modul 1 kb 1
Modul 1 kb 1Modul 1 kb 1
Modul 1 kb 1
 
langkah pennelitians ejarah
langkah pennelitians ejarahlangkah pennelitians ejarah
langkah pennelitians ejarah
 
Bab 3 penelitian sejarah dan historiografi
Bab 3 penelitian sejarah dan historiografi Bab 3 penelitian sejarah dan historiografi
Bab 3 penelitian sejarah dan historiografi
 
Penelitian sejarah
Penelitian sejarahPenelitian sejarah
Penelitian sejarah
 
Sejarah bersifat kajian
Sejarah bersifat kajianSejarah bersifat kajian
Sejarah bersifat kajian
 
(Final)jelaskan kepentingan kritikal luaran dalam menguji authenticity sesuat...
(Final)jelaskan kepentingan kritikal luaran dalam menguji authenticity sesuat...(Final)jelaskan kepentingan kritikal luaran dalam menguji authenticity sesuat...
(Final)jelaskan kepentingan kritikal luaran dalam menguji authenticity sesuat...
 
Kelompok 7
Kelompok 7Kelompok 7
Kelompok 7
 
Metodologi Sejarah - pengantar ilmu sejarah
Metodologi Sejarah - pengantar ilmu sejarahMetodologi Sejarah - pengantar ilmu sejarah
Metodologi Sejarah - pengantar ilmu sejarah
 
Klasifikasi sumber sejarah
Klasifikasi sumber sejarahKlasifikasi sumber sejarah
Klasifikasi sumber sejarah
 
Bab I Prinsip Dasar Ilmu Sejarah
Bab  I Prinsip Dasar Ilmu SejarahBab  I Prinsip Dasar Ilmu Sejarah
Bab I Prinsip Dasar Ilmu Sejarah
 
Sejarah - Pengertian Sumber, Bukti & Fakta Sejarah
Sejarah - Pengertian Sumber, Bukti & Fakta SejarahSejarah - Pengertian Sumber, Bukti & Fakta Sejarah
Sejarah - Pengertian Sumber, Bukti & Fakta Sejarah
 
Bab 2 sejarah sebagai ilmu
Bab 2 sejarah sebagai ilmu Bab 2 sejarah sebagai ilmu
Bab 2 sejarah sebagai ilmu
 
Metodologi sejarah
Metodologi sejarahMetodologi sejarah
Metodologi sejarah
 
Presentasi wwoooooooooooooookeeeeeeeee
Presentasi wwoooooooooooooookeeeeeeeeePresentasi wwoooooooooooooookeeeeeeeee
Presentasi wwoooooooooooooookeeeeeeeee
 
Bab 1
Bab 1Bab 1
Bab 1
 
Presentasi metedologi penelitian
Presentasi metedologi penelitianPresentasi metedologi penelitian
Presentasi metedologi penelitian
 

Similar to Sejarah Indonesia

pptmodul1kb2-191125142350.pptx
pptmodul1kb2-191125142350.pptxpptmodul1kb2-191125142350.pptx
pptmodul1kb2-191125142350.pptxEstiPramiati1
 
Bab iii metodologi penelitian
Bab iii metodologi penelitianBab iii metodologi penelitian
Bab iii metodologi penelitianIr Manto
 
KD 3.7 Penelitian dan Sejarah.pptx
KD 3.7 Penelitian dan Sejarah.pptxKD 3.7 Penelitian dan Sejarah.pptx
KD 3.7 Penelitian dan Sejarah.pptxsetyawati11
 
7.7_Penelitian-Sejarah.pdf
7.7_Penelitian-Sejarah.pdf7.7_Penelitian-Sejarah.pdf
7.7_Penelitian-Sejarah.pdfAdiibTama
 
3-penelitian-sejarah.ppt
3-penelitian-sejarah.ppt3-penelitian-sejarah.ppt
3-penelitian-sejarah.pptcandrairawan53
 
MATERI KLS X (PENELITIAN SEJARAH) .pptx
MATERI KLS X (PENELITIAN SEJARAH) .pptxMATERI KLS X (PENELITIAN SEJARAH) .pptx
MATERI KLS X (PENELITIAN SEJARAH) .pptxMukhlisMukhlis25
 
1. 6 PENELITIAN SEJARAH.ppt
1. 6 PENELITIAN SEJARAH.ppt1. 6 PENELITIAN SEJARAH.ppt
1. 6 PENELITIAN SEJARAH.pptHendiSuhendi30
 
MENULIS SEJARAH.pptx
MENULIS SEJARAH.pptxMENULIS SEJARAH.pptx
MENULIS SEJARAH.pptxchaerul1
 
Bab 1 hakikat ilmu sejarah
Bab 1 hakikat ilmu sejarahBab 1 hakikat ilmu sejarah
Bab 1 hakikat ilmu sejarahMutiara N
 
Sumber, bukti, dan fakta sejarah
Sumber, bukti, dan fakta sejarahSumber, bukti, dan fakta sejarah
Sumber, bukti, dan fakta sejarahYusuf Arifin
 
KD3.7PenelitiandanSejarah.pptx
KD3.7PenelitiandanSejarah.pptxKD3.7PenelitiandanSejarah.pptx
KD3.7PenelitiandanSejarah.pptxAntarBudiarto
 
Sumber Sumber Sejarah Menurut jenisnya
Sumber Sumber Sejarah Menurut jenisnyaSumber Sumber Sejarah Menurut jenisnya
Sumber Sumber Sejarah Menurut jenisnyaUchiha Rizal
 
Tutorial 4
Tutorial 4Tutorial 4
Tutorial 4firo HAR
 
Bab 1 sejarah dan kita
Bab 1 sejarah dan kitaBab 1 sejarah dan kita
Bab 1 sejarah dan kitaSMJK
 
Kaedah penyelidikan sejarah
Kaedah penyelidikan sejarahKaedah penyelidikan sejarah
Kaedah penyelidikan sejarahMichael Chin
 
Kajian sejarah
Kajian sejarahKajian sejarah
Kajian sejarahwmkfirdaus
 

Similar to Sejarah Indonesia (20)

pptmodul1kb2-191125142350.pptx
pptmodul1kb2-191125142350.pptxpptmodul1kb2-191125142350.pptx
pptmodul1kb2-191125142350.pptx
 
kelompok 7.pptx
kelompok 7.pptxkelompok 7.pptx
kelompok 7.pptx
 
Bab iii metodologi penelitian
Bab iii metodologi penelitianBab iii metodologi penelitian
Bab iii metodologi penelitian
 
KD 3.7 Penelitian dan Sejarah.pptx
KD 3.7 Penelitian dan Sejarah.pptxKD 3.7 Penelitian dan Sejarah.pptx
KD 3.7 Penelitian dan Sejarah.pptx
 
7.7_Penelitian-Sejarah.pdf
7.7_Penelitian-Sejarah.pdf7.7_Penelitian-Sejarah.pdf
7.7_Penelitian-Sejarah.pdf
 
3-penelitian-sejarah.ppt
3-penelitian-sejarah.ppt3-penelitian-sejarah.ppt
3-penelitian-sejarah.ppt
 
MATERI KLS X (PENELITIAN SEJARAH) .pptx
MATERI KLS X (PENELITIAN SEJARAH) .pptxMATERI KLS X (PENELITIAN SEJARAH) .pptx
MATERI KLS X (PENELITIAN SEJARAH) .pptx
 
1. 6 PENELITIAN SEJARAH.ppt
1. 6 PENELITIAN SEJARAH.ppt1. 6 PENELITIAN SEJARAH.ppt
1. 6 PENELITIAN SEJARAH.ppt
 
MENULIS SEJARAH.pptx
MENULIS SEJARAH.pptxMENULIS SEJARAH.pptx
MENULIS SEJARAH.pptx
 
Bab 1 hakikat ilmu sejarah
Bab 1 hakikat ilmu sejarahBab 1 hakikat ilmu sejarah
Bab 1 hakikat ilmu sejarah
 
Sumber, bukti, dan fakta sejarah
Sumber, bukti, dan fakta sejarahSumber, bukti, dan fakta sejarah
Sumber, bukti, dan fakta sejarah
 
KD3.7PenelitiandanSejarah.pptx
KD3.7PenelitiandanSejarah.pptxKD3.7PenelitiandanSejarah.pptx
KD3.7PenelitiandanSejarah.pptx
 
Penelitian sejarah1
Penelitian sejarah1Penelitian sejarah1
Penelitian sejarah1
 
Sumber Sumber Sejarah Menurut jenisnya
Sumber Sumber Sejarah Menurut jenisnyaSumber Sumber Sejarah Menurut jenisnya
Sumber Sumber Sejarah Menurut jenisnya
 
Tutorial 4
Tutorial 4Tutorial 4
Tutorial 4
 
Bab 1 sejarah dan kita
Bab 1 sejarah dan kitaBab 1 sejarah dan kita
Bab 1 sejarah dan kita
 
Sumber sejarah..
Sumber sejarah..Sumber sejarah..
Sumber sejarah..
 
Kaedah penyelidikan sejarah
Kaedah penyelidikan sejarahKaedah penyelidikan sejarah
Kaedah penyelidikan sejarah
 
8.Sumber sejarah
8.Sumber sejarah8.Sumber sejarah
8.Sumber sejarah
 
Kajian sejarah
Kajian sejarahKajian sejarah
Kajian sejarah
 

Recently uploaded

Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase CModul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase CAbdiera
 
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdfContoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdfCandraMegawati
 
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SDtugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SDmawan5982
 
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptxAksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptxsdn3jatiblora
 
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docx
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docxTugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docx
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docxmawan5982
 
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASMATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASKurniawan Dirham
 
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru PenggerakAksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggeraksupriadi611
 
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptArkhaRega1
 
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5KIKI TRISNA MUKTI
 
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7IwanSumantri7
 
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMLaporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMmulyadia43
 
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptxKontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptxssuser50800a
 
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptxHendryJulistiyanto
 
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxtugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxmawan5982
 
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptxPaparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptxIgitNuryana13
 
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfREFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfirwanabidin08
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...Kanaidi ken
 
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ikabab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ikaAtiAnggiSupriyati
 
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptxMiftahunnajahTVIBS
 
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptxsoal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptxazhari524
 

Recently uploaded (20)

Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase CModul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
 
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdfContoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
 
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SDtugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
 
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptxAksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
Aksi nyata Malaikat Kebaikan [Guru].pptx
 
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docx
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docxTugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docx
Tugas 1 ABK di SD prodi pendidikan guru sekolah dasar.docx
 
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATASMATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
MATERI EKOSISTEM UNTUK SEKOLAH MENENGAH ATAS
 
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru PenggerakAksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1 Calon Guru Penggerak
 
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 pptppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
ppt-modul-6-pend-seni-di sd kelompok 2 ppt
 
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
Materi Strategi Perubahan dibuat oleh kelompok 5
 
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
 
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMMLaporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
Laporan Guru Piket untuk Pengisian RHK Guru Pengelolaan KInerja Guru di PMM
 
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptxKontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
 
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx
442539315-ppt-modul-6-pend-seni-pptx.pptx
 
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxtugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
 
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptxPaparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
Paparan Refleksi Lokakarya program sekolah penggerak.pptx
 
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfREFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
 
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ikabab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
 
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx
11 PPT Pancasila sebagai Paradigma Kehidupan dalam Masyarakat.pptx
 
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptxsoal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
soal AKM Mata Pelajaran PPKN kelas .pptx
 

Sejarah Indonesia

  • 2. MENULIS KEMBALI PERISTIWA MASA LAMPAU • Untuk menuliskan kembali sebuah peristiwa sejarah, diperlukan metode. • Menurut Louis Gottschalk, metode sejarah adalah suatu kegiatan mengumpulkan, menguji dan menganalisis data yang diperoleh dari peninggalan-peninggalan masa lampau kemudian direkonstruksi .
  • 4. Heuristik • Berasal dari kata heurishein (Yunani) yang berarti memperoleh. • Heuristik : kegiatan mencari dan mengumpulkan sumber • Upaya pertama adalah mencari sumber primer, jika tidak memungkinkan baru dipakai sumber sekunder.
  • 5. SUMBER PRIMER Sumber primer adalah sumber yang disampaikan saksi mata. 1. Berbentuk dokumen, catatan rapat, daftar anggota organisasi dan arsip laporan pemerintah atau suatu organisasi. 2. Berbentuk lisan contohnya wawancara langsung. SUMBER (HEURISTIK) SUMBER SEKUNDER Sumber sekunder adalah sumber yang berasal dari buku, koran atau majalah.
  • 6. Verifikasi • Verifikasi adalah penilaian terhadap sumber- sumber sejarah. • Verifikasi dalam sejarah memiliki arti pemeriksaan terhadap kebenaran laporan tentang suatu peristiwa sejarah.
  • 7. • Penilaian terhadap sumber-sumber sejarah menyangkut aspek ekstern dan intern 1. Aspek ekstern Mempersoalkan apakah sumber itu asli atau palsu sehingga sejarawan harus mampu menguji tentang keakuratan dokumen sejarah tersebut, misalnya, waktu pembuatan dokumen, bahan, atau materi dokumen. 2. Aspek intern Mempersoalkan apakah isi yang terdapat dalam sumber itu dapat memberikan informasi yang diperlukan. Dalam hal ini,aspek intern berupa proses analisis terhadap suatu dokumen.
  • 8. Intepretasi (Penafsiran Sejarah) • Tujuan : mendapatkan makna dan saling hubungan antara fakta yang satu dengan yang lainya • Sejarah sebagai kisah mengandung 2 hal yaitu data dan tafsiran. • Tafsiran terhadap peristiwa atau jejak sajarah yang sama dapat dikisahkan dalam wacana yang berbeda.
  • 9. • Faktor yang menimbulkan perbedaan wacana : 1. Penulis dan saksi sejarah memiliki pendangan, ideologi, latar belakang, wawasan, kepentingan dan tujuan yang berbeda-beda. 2. Perbedaan pilihan dan perbedaan tafsiran terhadap fakta-fakta tersebut
  • 10. Historiografi (Langkah terakhir) • Merupkan cara penulisan, pemaparan atau penulisan laporan hasil penelitian sajarah yang telah dilakukan. • Garis besar penyajian penelitian sejarah : 1. Bagian Depan Halaman judul, kata pengantar dan daftar isi. Dapat ditambahkan daftar tabel atau gambar 2. Bagian Isi  Pendahuluan  Pembahasan (hasil penelitian)  Penutup 3. Bagian Akhir Dapat ditambahkan daftar pustaka dan lampiran
  • 11. Dilihat dari pengumpulan datanya, penelitian sejarah dibagi menjadi 2 jenis yaitu : BENTUK PENELITIAN SEJARAH • Penelitian Lapangan Peneliti sejarah mendatangi tempat terjadinya peristiwa bersejarah. Ekskavasi dilakukan oleh sejarawan jika benda bersejarah masih terbenam di dalam tanah. • Penelitian Kepustakaan (Penelitian Dokumenter) Peneliti sejarah memusatkan perhatiannya untuk memperoleh data tertulis (dokumen). Dokumen ini biasanya tersimpan di museum atau perpustakaan.