SlideShare a Scribd company logo
1 of 11
Download to read offline
PENGUKURAN WAKTU KERJA
Usaha untuk menentukan lama kerja yg dibutuhkan
seorang Operator (terlatih dan “qualified”) dalam
menyelesaikan suatu pekerjaan yg spesifik pada
tingkat kecepatan kerja yg NORMAL dlm
lingkungan kerja yg TERBAIK pd saat itu
JENIS PENGUKURAN WAKTU
SECARA LANGSUNG
Pengukuran jam henti (Stopwatch Time Study)
Sampling kerja (Work Sampling)
SECARA TAK LANGSUNG
Data waktu baku (Standard data)
Data waktu Gerakan (Predetermined Time System)
Pengukuran waktu yg dilakukan terhadap beberapa
ALTERNATIF SISTEM KERJA, maka yg TERBAIK dilihat
dari Waktu penyelesaian TERSINGKAT!!
Pengukuran waktu juga ditujukan untuk mendapatkan
WAKTU BAKU penyelesaian pekerjaan, yaitu waktu yang
Dibutuhkan secara WAJAR, NORMAL, dan TERBAIK!!!!!
Kelebihan dan Kekurangan Pengukuran
Kerja Langsung dan Tidak Langsung
Pengukuran
LANGSUNG
KELEBIHAN:
PRAKTIS, mencatat waktu
saja tanpa harus
menguraikan pekerjaan ke
dlm elemen-elemen
pekerjaannya.
KEKURANGAN:
Dibutuhkan waktu lebih
lama utk memperoleh data
waktu yg banyak tujuannya:
hasil pengukuran yg TELITI
dan AKURAT
Biaya lebih MAHAL karena
harus pergi ke tempat
dimana pekerjaan
pengukuran kerja
berlangsung,
Pengukuran TIDAK
LANGSUNG
KELEBIHAN:
Waktu relatif SINGKAT!!, hanya
mencatat elemen-elemen
gerakan pekerjaan satu kali saja.
Biaya lebih MURAH
KEKURANGAN:
Belum ada data waktu gerakan
berupa tabel-tabel waktu
gerakan yg menyeluruh dan
rinci.
Tabel yg digunakan adalah u/
ora EROPa tidak cocok u/ org
INDONESIA
Dibutuhkan ketelitian yg tinggi
u/ seorang pengamat pekerjaan
krn akan berpengaruh thdp
hasil perhitungan.
Data waktu gerakan harus
disesuaikan dgn kondisi
pekerjaan
Misal: Elemen Pekerjaan Kantor
tdk sama dgn elemen pekerjaan
Pabrik.
PERHITUNGAN WAKTU BAKU
WAKTU BAKU
Waktu yg dibutuhkan
secara WAJAR oleh
pekerja NORMAL u/
menyelesaikan
pekerjaannya yg
dikerjakan dlm
sistem kerja
TERBAIK SAAT ITU.
WB = WN + 1
1= kelonggaran
(allowance
WAKTU NORMAL
Waktu penyelesaian
pekerjaan yg
diselesaikan oleh
pekerja dlm kondisi
WAJAR dan
kemampuan RATA-
RATA.
WN = WS x p
P = faktor penyesuaian
jika:
P=1 bekerja WAJAR
p<1 bekerja terlalu
LAMBAT
P>1 bekerja terlalu
CEPAT
Xi= jumlah waktu
penyelesaian yg teramati
N= jumlah pengamatan
yg dilakukan
WAKTU SIKLUS
Waktu penyelesaian
satu satuan produksi
mulai dari bhn baku
mulai diproses di
tempat kerja ybs.
Merupakan JUMLAH
waktu tiap-tiap
elemen Job
WS = Σ Xi/N
Langkah-Langkah SEBELUM Pengukuran
1. Menetapkan Tujuan Pengukuran
Untuk Apa ?
Berapa tingkat ketelitian & tingkat
keyakinan yang diinginkan ?
2. Melakukan Penelitian Pendahuluan
Mempelajari Kondisi Kerja & Cara Kerja shg
diperoleh usaha PERBAIKAN !!!
Membakukan secara tertulis Sistem Kerja
yg telah dianggap BAIK !!
Operator perlu pegangan BAKU.
3. Memilih Operator
Memiliki kemampuan NORMAL & dapat
BEKERJA SAMA, dan WAJAR.
4. Melatih Operator
KURVA BELAJAR (Learning Curve)
Lengkungan belajar
Tingkat penguasaan maksimum
Tingkat penguasaan
5. Menguraikan Pekerjaan atas Elemen-Elemen
Pekerjaan
Elemen-elemen kerja dibuat sedetail dan
sependek mungkin tapi masih mudah untuk diukur
waktunya dengan teliti.
6. Menyiapkan Alat-Alat Pengukuran
Stopwatch, papan dan lembar pengamatan,
kalkulator, alat tulis.
7. Melakukan Pengukuran Waktu
Ada 3 metoda yg umum digunakan u/ mengukur
elemen-elemen kerja dgn stopwatch, yaitu:
Continous timing
Repetitive timing/ Snap-back method
Accumulative timing; menggunakan 2 atau lebih
stopwatch yg bekerja bergantian.
PENYESUAIAN WAKTU DENGAN
RATING PERFORMANCE KERJA
Kegiatan EVALUASI kecepatan dan
performance kerja operator pada saat
pengukuran kerja berlangsung merupakan
bagian yg paling SULIT dan PENTING dalam
PENGUKURAN KERJA.
Aktivitas utk MENILAI atau MENGEVALUASI
kecepatan kerja operator dikenal sebagai:
“RATING PERFORMANCE”
Tujuannya untuk meNORMALkan waktu kerja
yg disebabkan oleh keTIDAKWAJARAN
operator dlm bekerja.
Review:
WB = WN + l
L = kelonggaran (allowance)
WN = WS x p
P = faktor penyesuaian jika:
P=1 bekerja WAJAR
p<1 bekerja terlalu LAMBAT
P>1 bekerja terlalu CEPAT
WS = Σ Xi/N
Hitung rata-rata dari harga rata-rata subgrup
dengan:
× = Σxi = 56 =14
k 4
xi= harga rata-rata dari subgrup ke-i
k = banyaknya subgrup
Hitung standar deviasi sebenarnya dari waktu
penyelesaian dengan rumus:
σ= √Σ(xj – x)2 = √(14-14)2+(10-14)2 + + (15-14)2
n-1 16-1
= √8,13 = 2,9
Hitung standar deviasi dari distribusi harga rata-
rata subgrup dengan rumus:
σx = σ/√n = 2,9/√4 = 1,445
n adalah besarnya subgrup
Tentukan BKA dan BKB dengan rumus:
BKA = x + 3 σx = 14 + 3(1,455) = 18,365
BKB = x + 3 σx = 14 - 3(1,455) = 9,635
BKA dan BKB merupakan batas apakah subgrup
“seragam” atau tidak, ternyata semua rata-rata
subgrup ada dlm batas kontrol sehingga dapat
digunakan untuk menghitung banyaknya
Jumlah pengukuran yg diperlukan.
Cara Menentukan Faktor Penyesuaian
1. Persentase
Cara paling awal, sederhana, dan mudah!
‘p’ ditentukan oleh pengukur melalui
pengamatan selama pengukuran, misal:
Ditentukan p = 110% jika Ws = 14,6 menit,
maka Wn= 14,6 x 1,1 = 16,6 menit
Kekurangannya hasil penilaiannya ‘kasar’
2. Cara SCHUMARD
Patokan penilaian berdasarkan ‘kelas-
kelas performansi kerja”- tiap kelas punya
nilai sendiri-sendiri.
Kelas p Kelas p
Superfast
Fast +
Fast
Fast -
Excelent
Good +
Good
100
95
90
85
80
75
70
Good –
NORMAL
Fair+
Fair
Fair –
Poor
65
60
55
50
45
40
CONTOH:
Bila performansi operator dinilai EXCELENT,
maka mendapat nilai 80, maka: p= 80/60=1,33
Jika Ws = 276,4 detik maka:
WN = 276,4 x 1,33
= 367,6 detik
3. Cara WESTINGHOUSE
Penilaian berdasarkan 4 faktor:
SKILL (Ketrampilan): kemampuan mengikuti
cara ker ja yang ditetapkan.
EFFORT (Usaha): kesungguhan yang
ditunjukkan operator ketika bekerja.
CONDITION (Kondisi kerja): kondisi
lingkungan fisik lingkungan (pencahayaan,
temperatur,dan kebisingan ruangan)
CONSISTENCY (Konsistensi): kenyataan
bahwa setiap hasil pengukuran waktu
menunjukkan hasil yang berbeda-beda.
CONTOH:
Jika diketahui Ws=124,6 detik, dicapai dengan:
Ketrampilan = Fair (E1) = -0,05
Usaha = Good (C2) = 0.02
Kondisi = Excelent (B) = +0,04
Konsistensi = Poor (F) = -0,04
Jumlah = -0,03
Jadi p = (1-0,03) WN = 124,6 x 0,97
= 0,97 = 120,9 detik
SKILL EFFORT
+ 0,15 A1 Superskill
+ 0,13 A2
+ 0,11 B1 Excellent
+ 0,08 B2
+ 0,06 C1 Good
+ 0,03 C2
0,00 D Average
- 0,05 E1 Fair
- 0,10 E2
- 0,16 F1 Poor
- 0,22 F2
+ 0,13 A1 Superskill
+ 0,12 A2
+ 0,10 B1 Excellent
+ 0,08 B2
+0,05 C1 Good
+0,02 C2
0,00 D Average
- 0,04 E1 Fair
- 0,08 E2
- 0,12 F1 Poor
- 0,17 F2
CONDITION CONSISTENSY
+0,06 A Ideal
+0,04 B Excellent
+0,02 C Good
0,00 D Average
-0,03 E Fair
-0,07 F Poor
+0,04 A Ideal
+0,03 B Excellent
+0,01 C Good
0,00 D Average
-0,02 E Fair
-0,04 F Poor
4. Cara Objektif
Memperhatikan 2 faktor:
Kecepatan kerja: Wajar p=1
Lambat p<1
Cepat p>1
Tingkat kesulitan pekerjaan (lihat tabel
anggota badan; Sutalaksana hal 147)
5. Cara Bedaux dan Sintesa
Tahun 1916, Charles E.Bedaux
memperkenalkan sistem u/ pembayaran
upah dan insentif dalam pengendalian
tenaga kerja.
Skill dan Effort Rating
Tidak terlalu beda dengan cara Shumard
Dinyatakan dalam huruf “B”, standard kerja
operator dinyatakan dgn nilai 60 B,
pemberian insentif 70-85 B per jam
Cara Sintesa: waktu penyelesaian tiap
elemen gerakan dibandingkan dgn nilai
pada tabel Data Waktu Gerakan, kemudian
dihitung Rata-Ratanya sebagai faktor
penyesuaiannya.

More Related Content

What's hot

Tugas 1 ekonomi teknik
Tugas 1 ekonomi teknikTugas 1 ekonomi teknik
Tugas 1 ekonomi teknikirwan zulkifli
 
Pengukuran Waktu Kerja Dengan Metode Pengukuran Langsung
Pengukuran Waktu Kerja Dengan Metode Pengukuran LangsungPengukuran Waktu Kerja Dengan Metode Pengukuran Langsung
Pengukuran Waktu Kerja Dengan Metode Pengukuran LangsungYesica Adicondro
 
Pengantar Tata Letak Fasilitas
Pengantar Tata Letak FasilitasPengantar Tata Letak Fasilitas
Pengantar Tata Letak FasilitasWisnu Dewobroto
 
CPM (Network Planning CPM) - Manajemen proyek
CPM (Network Planning CPM) - Manajemen proyekCPM (Network Planning CPM) - Manajemen proyek
CPM (Network Planning CPM) - Manajemen proyekKukuh Setiawan
 
ITP UNS SEMESTER 2 Integer programming
ITP UNS SEMESTER 2 Integer programmingITP UNS SEMESTER 2 Integer programming
ITP UNS SEMESTER 2 Integer programmingFransiska Puteri
 
Perencanaan Lokasi - Tata Letak Fasilitas
Perencanaan Lokasi - Tata Letak FasilitasPerencanaan Lokasi - Tata Letak Fasilitas
Perencanaan Lokasi - Tata Letak FasilitasWisnu Dewobroto
 
Program Dinamis - Masalah Stagecoach
Program Dinamis - Masalah StagecoachProgram Dinamis - Masalah Stagecoach
Program Dinamis - Masalah StagecoachIbnu Khayath Farisanu
 
Pengukuran waktu kerja secara langsung
Pengukuran waktu kerja secara langsungPengukuran waktu kerja secara langsung
Pengukuran waktu kerja secara langsungIchbal Nandi
 
Fisiologi Kerja Telkom University PK&E
Fisiologi Kerja Telkom University PK&EFisiologi Kerja Telkom University PK&E
Fisiologi Kerja Telkom University PK&Eaanansor
 
STATISTIKA-Regresi dan korelasi
STATISTIKA-Regresi dan korelasiSTATISTIKA-Regresi dan korelasi
STATISTIKA-Regresi dan korelasiYousuf Kurniawan
 
Peta kerja keseluruhan
Peta kerja keseluruhanPeta kerja keseluruhan
Peta kerja keseluruhanQorinatul
 
06. Konsep Pola Umum Aliran Bahan, dan Peralatan Pemindahan Bahan
06. Konsep Pola Umum Aliran Bahan, dan Peralatan Pemindahan Bahan06. Konsep Pola Umum Aliran Bahan, dan Peralatan Pemindahan Bahan
06. Konsep Pola Umum Aliran Bahan, dan Peralatan Pemindahan BahanMercu Buana University
 
Studi gerakan
Studi gerakanStudi gerakan
Studi gerakanISTA
 

What's hot (20)

Tugas 1 ekonomi teknik
Tugas 1 ekonomi teknikTugas 1 ekonomi teknik
Tugas 1 ekonomi teknik
 
Antropometri
AntropometriAntropometri
Antropometri
 
Pengukuran Waktu Kerja Dengan Metode Pengukuran Langsung
Pengukuran Waktu Kerja Dengan Metode Pengukuran LangsungPengukuran Waktu Kerja Dengan Metode Pengukuran Langsung
Pengukuran Waktu Kerja Dengan Metode Pengukuran Langsung
 
Work sampling
Work samplingWork sampling
Work sampling
 
6.1. PENGUKURAN WAKTU KERJA TIDAK LANGSUNG METODE MTM
6.1. PENGUKURAN WAKTU KERJA TIDAK LANGSUNG METODE MTM6.1. PENGUKURAN WAKTU KERJA TIDAK LANGSUNG METODE MTM
6.1. PENGUKURAN WAKTU KERJA TIDAK LANGSUNG METODE MTM
 
Pengantar Tata Letak Fasilitas
Pengantar Tata Letak FasilitasPengantar Tata Letak Fasilitas
Pengantar Tata Letak Fasilitas
 
7. line balancing
7. line balancing7. line balancing
7. line balancing
 
CPM (Network Planning CPM) - Manajemen proyek
CPM (Network Planning CPM) - Manajemen proyekCPM (Network Planning CPM) - Manajemen proyek
CPM (Network Planning CPM) - Manajemen proyek
 
Laporan antropometri
Laporan antropometriLaporan antropometri
Laporan antropometri
 
7.2. FISIOLOGI KERJA DALAM ERGONOMI
7.2. FISIOLOGI KERJA DALAM ERGONOMI7.2. FISIOLOGI KERJA DALAM ERGONOMI
7.2. FISIOLOGI KERJA DALAM ERGONOMI
 
ITP UNS SEMESTER 2 Integer programming
ITP UNS SEMESTER 2 Integer programmingITP UNS SEMESTER 2 Integer programming
ITP UNS SEMESTER 2 Integer programming
 
Perencanaan Lokasi - Tata Letak Fasilitas
Perencanaan Lokasi - Tata Letak FasilitasPerencanaan Lokasi - Tata Letak Fasilitas
Perencanaan Lokasi - Tata Letak Fasilitas
 
Program Dinamis - Masalah Stagecoach
Program Dinamis - Masalah StagecoachProgram Dinamis - Masalah Stagecoach
Program Dinamis - Masalah Stagecoach
 
Pengukuran waktu kerja secara langsung
Pengukuran waktu kerja secara langsungPengukuran waktu kerja secara langsung
Pengukuran waktu kerja secara langsung
 
Fisiologi Kerja Telkom University PK&E
Fisiologi Kerja Telkom University PK&EFisiologi Kerja Telkom University PK&E
Fisiologi Kerja Telkom University PK&E
 
STATISTIKA-Regresi dan korelasi
STATISTIKA-Regresi dan korelasiSTATISTIKA-Regresi dan korelasi
STATISTIKA-Regresi dan korelasi
 
Analisis Beban Kerja
Analisis Beban KerjaAnalisis Beban Kerja
Analisis Beban Kerja
 
Peta kerja keseluruhan
Peta kerja keseluruhanPeta kerja keseluruhan
Peta kerja keseluruhan
 
06. Konsep Pola Umum Aliran Bahan, dan Peralatan Pemindahan Bahan
06. Konsep Pola Umum Aliran Bahan, dan Peralatan Pemindahan Bahan06. Konsep Pola Umum Aliran Bahan, dan Peralatan Pemindahan Bahan
06. Konsep Pola Umum Aliran Bahan, dan Peralatan Pemindahan Bahan
 
Studi gerakan
Studi gerakanStudi gerakan
Studi gerakan
 

Viewers also liked

Laporan resmi praktikum ttck final c2
Laporan resmi praktikum ttck final c2Laporan resmi praktikum ttck final c2
Laporan resmi praktikum ttck final c2Hidayat65
 
Servicio nacional de aprendizaje sena presentación
Servicio nacional de aprendizaje sena presentaciónServicio nacional de aprendizaje sena presentación
Servicio nacional de aprendizaje sena presentaciónMarlen Caceres
 
Slide design powerpoint final
Slide design powerpoint finalSlide design powerpoint final
Slide design powerpoint finalStephanie Bowen
 
Contaminacion sonica y del suelo (andi)
Contaminacion sonica y del suelo (andi)Contaminacion sonica y del suelo (andi)
Contaminacion sonica y del suelo (andi)andy vargas
 
Mercuri International - Certificate.PDF
Mercuri International - Certificate.PDFMercuri International - Certificate.PDF
Mercuri International - Certificate.PDFMikael Segerlund
 
Of mice and men (by Callum Higgs)
Of mice and men (by Callum Higgs)Of mice and men (by Callum Higgs)
Of mice and men (by Callum Higgs)Callum Higgs
 
Servicio nacional de aprendizaje sena presentación
Servicio nacional de aprendizaje sena presentaciónServicio nacional de aprendizaje sena presentación
Servicio nacional de aprendizaje sena presentaciónMarlen Caceres
 
Economics presentation
Economics presentationEconomics presentation
Economics presentationRikhil Patel
 

Viewers also liked (18)

1. pengantar apk
1. pengantar apk1. pengantar apk
1. pengantar apk
 
Pengukuran kerja
Pengukuran kerjaPengukuran kerja
Pengukuran kerja
 
Laporan resmi praktikum ttck final c2
Laporan resmi praktikum ttck final c2Laporan resmi praktikum ttck final c2
Laporan resmi praktikum ttck final c2
 
perencanaan teknik industri
perencanaan teknik industriperencanaan teknik industri
perencanaan teknik industri
 
2016-StudyRecord
2016-StudyRecord2016-StudyRecord
2016-StudyRecord
 
Servicio nacional de aprendizaje sena presentación
Servicio nacional de aprendizaje sena presentaciónServicio nacional de aprendizaje sena presentación
Servicio nacional de aprendizaje sena presentación
 
Slide design powerpoint final
Slide design powerpoint finalSlide design powerpoint final
Slide design powerpoint final
 
EL RESPETO
EL RESPETOEL RESPETO
EL RESPETO
 
Flickr
FlickrFlickr
Flickr
 
Valentina naranjo
Valentina naranjoValentina naranjo
Valentina naranjo
 
Contaminacion sonica y del suelo (andi)
Contaminacion sonica y del suelo (andi)Contaminacion sonica y del suelo (andi)
Contaminacion sonica y del suelo (andi)
 
Mercuri International - Certificate.PDF
Mercuri International - Certificate.PDFMercuri International - Certificate.PDF
Mercuri International - Certificate.PDF
 
Of mice and men (by Callum Higgs)
Of mice and men (by Callum Higgs)Of mice and men (by Callum Higgs)
Of mice and men (by Callum Higgs)
 
Valores - Quais os seus?
Valores  - Quais os seus?Valores  - Quais os seus?
Valores - Quais os seus?
 
CATALOGUE - SMALL
CATALOGUE - SMALLCATALOGUE - SMALL
CATALOGUE - SMALL
 
Servicio nacional de aprendizaje sena presentación
Servicio nacional de aprendizaje sena presentaciónServicio nacional de aprendizaje sena presentación
Servicio nacional de aprendizaje sena presentación
 
Udhavum+ullangal+illam
Udhavum+ullangal+illamUdhavum+ullangal+illam
Udhavum+ullangal+illam
 
Economics presentation
Economics presentationEconomics presentation
Economics presentation
 

Similar to Pengukuran waktu kerja

4. PERANCANGAN SISTEM KERJA & ERGONOMI - PENENTUAN WAKTU BAKU, PENGUKURAN LAN...
4. PERANCANGAN SISTEM KERJA & ERGONOMI - PENENTUAN WAKTU BAKU, PENGUKURAN LAN...4. PERANCANGAN SISTEM KERJA & ERGONOMI - PENENTUAN WAKTU BAKU, PENGUKURAN LAN...
4. PERANCANGAN SISTEM KERJA & ERGONOMI - PENENTUAN WAKTU BAKU, PENGUKURAN LAN...Universitas Qomaruddin, Gresik, Indonesia
 
Analisis butir soal hasil ujian
Analisis butir soal hasil ujianAnalisis butir soal hasil ujian
Analisis butir soal hasil ujianWisda Putri
 
Penentuan Jadwal Jangka Pendek
Penentuan Jadwal Jangka PendekPenentuan Jadwal Jangka Pendek
Penentuan Jadwal Jangka PendekDoraIsnainiPutri
 
Analisis Beban Kerja
Analisis Beban Kerja Analisis Beban Kerja
Analisis Beban Kerja Mus kamal
 
2013 2-01166-ti bab2001
2013 2-01166-ti bab20012013 2-01166-ti bab2001
2013 2-01166-ti bab2001Hendi Afriyan
 
Penyusunan skp
Penyusunan skpPenyusunan skp
Penyusunan skpjatisari3
 
Penjadwalan Jangka Pendek (Short-term Scheduling).pdf
Penjadwalan Jangka Pendek (Short-term Scheduling).pdfPenjadwalan Jangka Pendek (Short-term Scheduling).pdf
Penjadwalan Jangka Pendek (Short-term Scheduling).pdfagungerianto1
 
ITP UNS Semester 3, HIPERKES: Faktor2 fisik lingkungan kerja
ITP UNS Semester 3, HIPERKES: Faktor2 fisik lingkungan kerjaITP UNS Semester 3, HIPERKES: Faktor2 fisik lingkungan kerja
ITP UNS Semester 3, HIPERKES: Faktor2 fisik lingkungan kerjaFransiska Puteri
 
Sasaran Kinerja Pegawai - Juknis PP 46 2011 Penilaian PNS
Sasaran Kinerja Pegawai - Juknis PP 46 2011 Penilaian PNSSasaran Kinerja Pegawai - Juknis PP 46 2011 Penilaian PNS
Sasaran Kinerja Pegawai - Juknis PP 46 2011 Penilaian PNSHadi Wuryanto
 

Similar to Pengukuran waktu kerja (20)

4. swts
4. swts4. swts
4. swts
 
PPT MODUL 11 WM.pptx
PPT MODUL 11 WM.pptxPPT MODUL 11 WM.pptx
PPT MODUL 11 WM.pptx
 
Kuliah 4 apk
Kuliah 4 apkKuliah 4 apk
Kuliah 4 apk
 
4. PERANCANGAN SISTEM KERJA & ERGONOMI - PENENTUAN WAKTU BAKU, PENGUKURAN LAN...
4. PERANCANGAN SISTEM KERJA & ERGONOMI - PENENTUAN WAKTU BAKU, PENGUKURAN LAN...4. PERANCANGAN SISTEM KERJA & ERGONOMI - PENENTUAN WAKTU BAKU, PENGUKURAN LAN...
4. PERANCANGAN SISTEM KERJA & ERGONOMI - PENENTUAN WAKTU BAKU, PENGUKURAN LAN...
 
1296721uuuf8o8.ppt
1296721uuuf8o8.ppt1296721uuuf8o8.ppt
1296721uuuf8o8.ppt
 
Basic Workload Analysis.pdf
Basic Workload Analysis.pdfBasic Workload Analysis.pdf
Basic Workload Analysis.pdf
 
Penjadwalan Jangka Pendek
Penjadwalan Jangka PendekPenjadwalan Jangka Pendek
Penjadwalan Jangka Pendek
 
Analisis butir soal hasil ujian
Analisis butir soal hasil ujianAnalisis butir soal hasil ujian
Analisis butir soal hasil ujian
 
Penentuan Jadwal Jangka Pendek
Penentuan Jadwal Jangka PendekPenentuan Jadwal Jangka Pendek
Penentuan Jadwal Jangka Pendek
 
Makalah Pengantar Teknik Industri
Makalah Pengantar Teknik IndustriMakalah Pengantar Teknik Industri
Makalah Pengantar Teknik Industri
 
Juknis Penilaian Prestasi Kerja PNS
Juknis Penilaian Prestasi Kerja PNSJuknis Penilaian Prestasi Kerja PNS
Juknis Penilaian Prestasi Kerja PNS
 
Abk
AbkAbk
Abk
 
Analisis Beban Kerja
Analisis Beban Kerja Analisis Beban Kerja
Analisis Beban Kerja
 
Pengantar teknik industri, modul 2
Pengantar teknik industri,  modul 2 Pengantar teknik industri,  modul 2
Pengantar teknik industri, modul 2
 
2013 2-01166-ti bab2001
2013 2-01166-ti bab20012013 2-01166-ti bab2001
2013 2-01166-ti bab2001
 
Penyusunan skp
Penyusunan skpPenyusunan skp
Penyusunan skp
 
Penjadwalan Jangka Pendek (Short-term Scheduling).pdf
Penjadwalan Jangka Pendek (Short-term Scheduling).pdfPenjadwalan Jangka Pendek (Short-term Scheduling).pdf
Penjadwalan Jangka Pendek (Short-term Scheduling).pdf
 
ITP UNS Semester 3, HIPERKES: Faktor2 fisik lingkungan kerja
ITP UNS Semester 3, HIPERKES: Faktor2 fisik lingkungan kerjaITP UNS Semester 3, HIPERKES: Faktor2 fisik lingkungan kerja
ITP UNS Semester 3, HIPERKES: Faktor2 fisik lingkungan kerja
 
5. PERANCANGAN SISTEM KERJA & ERGONOMI - SAMPLING KERJA
5. PERANCANGAN SISTEM KERJA & ERGONOMI - SAMPLING KERJA5. PERANCANGAN SISTEM KERJA & ERGONOMI - SAMPLING KERJA
5. PERANCANGAN SISTEM KERJA & ERGONOMI - SAMPLING KERJA
 
Sasaran Kinerja Pegawai - Juknis PP 46 2011 Penilaian PNS
Sasaran Kinerja Pegawai - Juknis PP 46 2011 Penilaian PNSSasaran Kinerja Pegawai - Juknis PP 46 2011 Penilaian PNS
Sasaran Kinerja Pegawai - Juknis PP 46 2011 Penilaian PNS
 

Recently uploaded

Contoh PPT Pelaksanaan Pekerjaan Gedung Konstruksi
Contoh PPT Pelaksanaan Pekerjaan Gedung KonstruksiContoh PPT Pelaksanaan Pekerjaan Gedung Konstruksi
Contoh PPT Pelaksanaan Pekerjaan Gedung KonstruksiIhsanGaffar3
 
Bahan kuliah elemen mesin semester 2 rekayasa manufaktur
Bahan kuliah elemen mesin semester 2 rekayasa manufakturBahan kuliah elemen mesin semester 2 rekayasa manufaktur
Bahan kuliah elemen mesin semester 2 rekayasa manufakturAhmadAffandi36
 
PPT PELAKSANA LAPANGAN PERPIPAAN MADYA - IWAN SYAHRONI.pptx
PPT PELAKSANA LAPANGAN PERPIPAAN MADYA - IWAN SYAHRONI.pptxPPT PELAKSANA LAPANGAN PERPIPAAN MADYA - IWAN SYAHRONI.pptx
PPT PELAKSANA LAPANGAN PERPIPAAN MADYA - IWAN SYAHRONI.pptxHeruHadiSaputro
 
Kalor dan Perpindahan Kalor presentasi.ppt
Kalor dan Perpindahan Kalor presentasi.pptKalor dan Perpindahan Kalor presentasi.ppt
Kalor dan Perpindahan Kalor presentasi.pptAchmadDwitamaKarisma
 
PPT AHLI MADYA BANGUNAN GEDUNGggggg.pptx
PPT AHLI MADYA BANGUNAN GEDUNGggggg.pptxPPT AHLI MADYA BANGUNAN GEDUNGggggg.pptx
PPT AHLI MADYA BANGUNAN GEDUNGggggg.pptxssuserdfcb68
 
Pengeloaan Limbah NonB3 KLHK-Upik-090921.pdf
Pengeloaan Limbah NonB3 KLHK-Upik-090921.pdfPengeloaan Limbah NonB3 KLHK-Upik-090921.pdf
Pengeloaan Limbah NonB3 KLHK-Upik-090921.pdfPusatKeteknikanKehut
 
Jual Cytotec Di Batam Ori 👙082122229359👙Pusat Peluntur Kandungan Konsultasi
Jual Cytotec Di Batam Ori 👙082122229359👙Pusat Peluntur Kandungan KonsultasiJual Cytotec Di Batam Ori 👙082122229359👙Pusat Peluntur Kandungan Konsultasi
Jual Cytotec Di Batam Ori 👙082122229359👙Pusat Peluntur Kandungan Konsultasissupi412
 
Pengujian (hipotesis) pak aulia ikhsan dalam ilmu statistika
Pengujian (hipotesis) pak aulia ikhsan dalam ilmu statistikaPengujian (hipotesis) pak aulia ikhsan dalam ilmu statistika
Pengujian (hipotesis) pak aulia ikhsan dalam ilmu statistika3334230074
 
ppt hidrolika_ARI SATRIA NINGSIH_E1A120026.pptx
ppt hidrolika_ARI SATRIA NINGSIH_E1A120026.pptxppt hidrolika_ARI SATRIA NINGSIH_E1A120026.pptx
ppt hidrolika_ARI SATRIA NINGSIH_E1A120026.pptxArisatrianingsih
 
Pelaksana Lapangan Pekerjaan Bangun air Limbah Permukiman Madya
Pelaksana Lapangan Pekerjaan Bangun air Limbah Permukiman MadyaPelaksana Lapangan Pekerjaan Bangun air Limbah Permukiman Madya
Pelaksana Lapangan Pekerjaan Bangun air Limbah Permukiman Madyadedekhendro370
 
Presentation Bisnis Teknologi Modern Biru & Ungu_20240429_074226_0000.pptx
Presentation Bisnis Teknologi Modern Biru & Ungu_20240429_074226_0000.pptxPresentation Bisnis Teknologi Modern Biru & Ungu_20240429_074226_0000.pptx
Presentation Bisnis Teknologi Modern Biru & Ungu_20240429_074226_0000.pptxyoodika046
 
Gambar kerja TUREN KETAWANG malang jawa timur.pdf
Gambar kerja TUREN KETAWANG malang jawa timur.pdfGambar kerja TUREN KETAWANG malang jawa timur.pdf
Gambar kerja TUREN KETAWANG malang jawa timur.pdfYoyokSuwiknyo
 
Gambar Rencana TOYOMARTO KETINDAN Malang jawa timur.pdf
Gambar Rencana TOYOMARTO KETINDAN Malang jawa timur.pdfGambar Rencana TOYOMARTO KETINDAN Malang jawa timur.pdf
Gambar Rencana TOYOMARTO KETINDAN Malang jawa timur.pdfYoyokSuwiknyo
 
397187784-Contoh-Kasus-Analisis-Regresi-Linear-Sederhana.pptx
397187784-Contoh-Kasus-Analisis-Regresi-Linear-Sederhana.pptx397187784-Contoh-Kasus-Analisis-Regresi-Linear-Sederhana.pptx
397187784-Contoh-Kasus-Analisis-Regresi-Linear-Sederhana.pptxVinaAmelia23
 
UTILITAS BANGUNAN BERUPA PENANGKAL PETIR.pptx
UTILITAS BANGUNAN BERUPA PENANGKAL PETIR.pptxUTILITAS BANGUNAN BERUPA PENANGKAL PETIR.pptx
UTILITAS BANGUNAN BERUPA PENANGKAL PETIR.pptxAndimarini2
 

Recently uploaded (20)

Contoh PPT Pelaksanaan Pekerjaan Gedung Konstruksi
Contoh PPT Pelaksanaan Pekerjaan Gedung KonstruksiContoh PPT Pelaksanaan Pekerjaan Gedung Konstruksi
Contoh PPT Pelaksanaan Pekerjaan Gedung Konstruksi
 
Bahan kuliah elemen mesin semester 2 rekayasa manufaktur
Bahan kuliah elemen mesin semester 2 rekayasa manufakturBahan kuliah elemen mesin semester 2 rekayasa manufaktur
Bahan kuliah elemen mesin semester 2 rekayasa manufaktur
 
Obat Aborsi Sungai Penuh 082223109953 Jual Cytotec Asli Di Sungai Penuh
Obat Aborsi Sungai Penuh 082223109953 Jual Cytotec Asli Di Sungai PenuhObat Aborsi Sungai Penuh 082223109953 Jual Cytotec Asli Di Sungai Penuh
Obat Aborsi Sungai Penuh 082223109953 Jual Cytotec Asli Di Sungai Penuh
 
PPT PELAKSANA LAPANGAN PERPIPAAN MADYA - IWAN SYAHRONI.pptx
PPT PELAKSANA LAPANGAN PERPIPAAN MADYA - IWAN SYAHRONI.pptxPPT PELAKSANA LAPANGAN PERPIPAAN MADYA - IWAN SYAHRONI.pptx
PPT PELAKSANA LAPANGAN PERPIPAAN MADYA - IWAN SYAHRONI.pptx
 
Kalor dan Perpindahan Kalor presentasi.ppt
Kalor dan Perpindahan Kalor presentasi.pptKalor dan Perpindahan Kalor presentasi.ppt
Kalor dan Perpindahan Kalor presentasi.ppt
 
PPT AHLI MADYA BANGUNAN GEDUNGggggg.pptx
PPT AHLI MADYA BANGUNAN GEDUNGggggg.pptxPPT AHLI MADYA BANGUNAN GEDUNGggggg.pptx
PPT AHLI MADYA BANGUNAN GEDUNGggggg.pptx
 
Pengeloaan Limbah NonB3 KLHK-Upik-090921.pdf
Pengeloaan Limbah NonB3 KLHK-Upik-090921.pdfPengeloaan Limbah NonB3 KLHK-Upik-090921.pdf
Pengeloaan Limbah NonB3 KLHK-Upik-090921.pdf
 
obat aborsi Pangkal pinang Wa 082223109953 Jual obat aborsi Cytotec asli Di P...
obat aborsi Pangkal pinang Wa 082223109953 Jual obat aborsi Cytotec asli Di P...obat aborsi Pangkal pinang Wa 082223109953 Jual obat aborsi Cytotec asli Di P...
obat aborsi Pangkal pinang Wa 082223109953 Jual obat aborsi Cytotec asli Di P...
 
Jual Cytotec Di Batam Ori 👙082122229359👙Pusat Peluntur Kandungan Konsultasi
Jual Cytotec Di Batam Ori 👙082122229359👙Pusat Peluntur Kandungan KonsultasiJual Cytotec Di Batam Ori 👙082122229359👙Pusat Peluntur Kandungan Konsultasi
Jual Cytotec Di Batam Ori 👙082122229359👙Pusat Peluntur Kandungan Konsultasi
 
Pengujian (hipotesis) pak aulia ikhsan dalam ilmu statistika
Pengujian (hipotesis) pak aulia ikhsan dalam ilmu statistikaPengujian (hipotesis) pak aulia ikhsan dalam ilmu statistika
Pengujian (hipotesis) pak aulia ikhsan dalam ilmu statistika
 
ppt hidrolika_ARI SATRIA NINGSIH_E1A120026.pptx
ppt hidrolika_ARI SATRIA NINGSIH_E1A120026.pptxppt hidrolika_ARI SATRIA NINGSIH_E1A120026.pptx
ppt hidrolika_ARI SATRIA NINGSIH_E1A120026.pptx
 
Jual Obat Aborsi Batam ( Asli Ampuh No.1 ) 082223109953 Tempat Klinik Jual Ob...
Jual Obat Aborsi Batam ( Asli Ampuh No.1 ) 082223109953 Tempat Klinik Jual Ob...Jual Obat Aborsi Batam ( Asli Ampuh No.1 ) 082223109953 Tempat Klinik Jual Ob...
Jual Obat Aborsi Batam ( Asli Ampuh No.1 ) 082223109953 Tempat Klinik Jual Ob...
 
Pelaksana Lapangan Pekerjaan Bangun air Limbah Permukiman Madya
Pelaksana Lapangan Pekerjaan Bangun air Limbah Permukiman MadyaPelaksana Lapangan Pekerjaan Bangun air Limbah Permukiman Madya
Pelaksana Lapangan Pekerjaan Bangun air Limbah Permukiman Madya
 
Presentation Bisnis Teknologi Modern Biru & Ungu_20240429_074226_0000.pptx
Presentation Bisnis Teknologi Modern Biru & Ungu_20240429_074226_0000.pptxPresentation Bisnis Teknologi Modern Biru & Ungu_20240429_074226_0000.pptx
Presentation Bisnis Teknologi Modern Biru & Ungu_20240429_074226_0000.pptx
 
Abortion Pills In Doha // QATAR (+966572737505 ) Get Cytotec
Abortion Pills In Doha // QATAR (+966572737505 ) Get CytotecAbortion Pills In Doha // QATAR (+966572737505 ) Get Cytotec
Abortion Pills In Doha // QATAR (+966572737505 ) Get Cytotec
 
Gambar kerja TUREN KETAWANG malang jawa timur.pdf
Gambar kerja TUREN KETAWANG malang jawa timur.pdfGambar kerja TUREN KETAWANG malang jawa timur.pdf
Gambar kerja TUREN KETAWANG malang jawa timur.pdf
 
Gambar Rencana TOYOMARTO KETINDAN Malang jawa timur.pdf
Gambar Rencana TOYOMARTO KETINDAN Malang jawa timur.pdfGambar Rencana TOYOMARTO KETINDAN Malang jawa timur.pdf
Gambar Rencana TOYOMARTO KETINDAN Malang jawa timur.pdf
 
397187784-Contoh-Kasus-Analisis-Regresi-Linear-Sederhana.pptx
397187784-Contoh-Kasus-Analisis-Regresi-Linear-Sederhana.pptx397187784-Contoh-Kasus-Analisis-Regresi-Linear-Sederhana.pptx
397187784-Contoh-Kasus-Analisis-Regresi-Linear-Sederhana.pptx
 
UTILITAS BANGUNAN BERUPA PENANGKAL PETIR.pptx
UTILITAS BANGUNAN BERUPA PENANGKAL PETIR.pptxUTILITAS BANGUNAN BERUPA PENANGKAL PETIR.pptx
UTILITAS BANGUNAN BERUPA PENANGKAL PETIR.pptx
 
Obat Aborsi jakarta WA 082223109953 Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Di jakarta
Obat Aborsi jakarta WA 082223109953  Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Di jakartaObat Aborsi jakarta WA 082223109953  Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Di jakarta
Obat Aborsi jakarta WA 082223109953 Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Di jakarta
 

Pengukuran waktu kerja

  • 1. PENGUKURAN WAKTU KERJA Usaha untuk menentukan lama kerja yg dibutuhkan seorang Operator (terlatih dan “qualified”) dalam menyelesaikan suatu pekerjaan yg spesifik pada tingkat kecepatan kerja yg NORMAL dlm lingkungan kerja yg TERBAIK pd saat itu JENIS PENGUKURAN WAKTU SECARA LANGSUNG Pengukuran jam henti (Stopwatch Time Study) Sampling kerja (Work Sampling) SECARA TAK LANGSUNG Data waktu baku (Standard data) Data waktu Gerakan (Predetermined Time System) Pengukuran waktu yg dilakukan terhadap beberapa ALTERNATIF SISTEM KERJA, maka yg TERBAIK dilihat dari Waktu penyelesaian TERSINGKAT!! Pengukuran waktu juga ditujukan untuk mendapatkan WAKTU BAKU penyelesaian pekerjaan, yaitu waktu yang Dibutuhkan secara WAJAR, NORMAL, dan TERBAIK!!!!!
  • 2. Kelebihan dan Kekurangan Pengukuran Kerja Langsung dan Tidak Langsung Pengukuran LANGSUNG KELEBIHAN: PRAKTIS, mencatat waktu saja tanpa harus menguraikan pekerjaan ke dlm elemen-elemen pekerjaannya. KEKURANGAN: Dibutuhkan waktu lebih lama utk memperoleh data waktu yg banyak tujuannya: hasil pengukuran yg TELITI dan AKURAT Biaya lebih MAHAL karena harus pergi ke tempat dimana pekerjaan pengukuran kerja berlangsung, Pengukuran TIDAK LANGSUNG KELEBIHAN: Waktu relatif SINGKAT!!, hanya mencatat elemen-elemen gerakan pekerjaan satu kali saja. Biaya lebih MURAH KEKURANGAN: Belum ada data waktu gerakan berupa tabel-tabel waktu gerakan yg menyeluruh dan rinci. Tabel yg digunakan adalah u/ ora EROPa tidak cocok u/ org INDONESIA Dibutuhkan ketelitian yg tinggi u/ seorang pengamat pekerjaan krn akan berpengaruh thdp hasil perhitungan. Data waktu gerakan harus disesuaikan dgn kondisi pekerjaan Misal: Elemen Pekerjaan Kantor tdk sama dgn elemen pekerjaan Pabrik.
  • 3. PERHITUNGAN WAKTU BAKU WAKTU BAKU Waktu yg dibutuhkan secara WAJAR oleh pekerja NORMAL u/ menyelesaikan pekerjaannya yg dikerjakan dlm sistem kerja TERBAIK SAAT ITU. WB = WN + 1 1= kelonggaran (allowance WAKTU NORMAL Waktu penyelesaian pekerjaan yg diselesaikan oleh pekerja dlm kondisi WAJAR dan kemampuan RATA- RATA. WN = WS x p P = faktor penyesuaian jika: P=1 bekerja WAJAR p<1 bekerja terlalu LAMBAT P>1 bekerja terlalu CEPAT Xi= jumlah waktu penyelesaian yg teramati N= jumlah pengamatan yg dilakukan WAKTU SIKLUS Waktu penyelesaian satu satuan produksi mulai dari bhn baku mulai diproses di tempat kerja ybs. Merupakan JUMLAH waktu tiap-tiap elemen Job WS = Σ Xi/N
  • 4. Langkah-Langkah SEBELUM Pengukuran 1. Menetapkan Tujuan Pengukuran Untuk Apa ? Berapa tingkat ketelitian & tingkat keyakinan yang diinginkan ? 2. Melakukan Penelitian Pendahuluan Mempelajari Kondisi Kerja & Cara Kerja shg diperoleh usaha PERBAIKAN !!! Membakukan secara tertulis Sistem Kerja yg telah dianggap BAIK !! Operator perlu pegangan BAKU. 3. Memilih Operator Memiliki kemampuan NORMAL & dapat BEKERJA SAMA, dan WAJAR. 4. Melatih Operator KURVA BELAJAR (Learning Curve) Lengkungan belajar Tingkat penguasaan maksimum Tingkat penguasaan
  • 5. 5. Menguraikan Pekerjaan atas Elemen-Elemen Pekerjaan Elemen-elemen kerja dibuat sedetail dan sependek mungkin tapi masih mudah untuk diukur waktunya dengan teliti. 6. Menyiapkan Alat-Alat Pengukuran Stopwatch, papan dan lembar pengamatan, kalkulator, alat tulis. 7. Melakukan Pengukuran Waktu Ada 3 metoda yg umum digunakan u/ mengukur elemen-elemen kerja dgn stopwatch, yaitu: Continous timing Repetitive timing/ Snap-back method Accumulative timing; menggunakan 2 atau lebih stopwatch yg bekerja bergantian.
  • 6. PENYESUAIAN WAKTU DENGAN RATING PERFORMANCE KERJA Kegiatan EVALUASI kecepatan dan performance kerja operator pada saat pengukuran kerja berlangsung merupakan bagian yg paling SULIT dan PENTING dalam PENGUKURAN KERJA. Aktivitas utk MENILAI atau MENGEVALUASI kecepatan kerja operator dikenal sebagai: “RATING PERFORMANCE” Tujuannya untuk meNORMALkan waktu kerja yg disebabkan oleh keTIDAKWAJARAN operator dlm bekerja. Review: WB = WN + l L = kelonggaran (allowance) WN = WS x p P = faktor penyesuaian jika: P=1 bekerja WAJAR p<1 bekerja terlalu LAMBAT P>1 bekerja terlalu CEPAT WS = Σ Xi/N
  • 7. Hitung rata-rata dari harga rata-rata subgrup dengan: × = Σxi = 56 =14 k 4 xi= harga rata-rata dari subgrup ke-i k = banyaknya subgrup Hitung standar deviasi sebenarnya dari waktu penyelesaian dengan rumus: σ= √Σ(xj – x)2 = √(14-14)2+(10-14)2 + + (15-14)2 n-1 16-1 = √8,13 = 2,9 Hitung standar deviasi dari distribusi harga rata- rata subgrup dengan rumus: σx = σ/√n = 2,9/√4 = 1,445 n adalah besarnya subgrup Tentukan BKA dan BKB dengan rumus: BKA = x + 3 σx = 14 + 3(1,455) = 18,365 BKB = x + 3 σx = 14 - 3(1,455) = 9,635 BKA dan BKB merupakan batas apakah subgrup “seragam” atau tidak, ternyata semua rata-rata subgrup ada dlm batas kontrol sehingga dapat digunakan untuk menghitung banyaknya Jumlah pengukuran yg diperlukan.
  • 8. Cara Menentukan Faktor Penyesuaian 1. Persentase Cara paling awal, sederhana, dan mudah! ‘p’ ditentukan oleh pengukur melalui pengamatan selama pengukuran, misal: Ditentukan p = 110% jika Ws = 14,6 menit, maka Wn= 14,6 x 1,1 = 16,6 menit Kekurangannya hasil penilaiannya ‘kasar’ 2. Cara SCHUMARD Patokan penilaian berdasarkan ‘kelas- kelas performansi kerja”- tiap kelas punya nilai sendiri-sendiri. Kelas p Kelas p Superfast Fast + Fast Fast - Excelent Good + Good 100 95 90 85 80 75 70 Good – NORMAL Fair+ Fair Fair – Poor 65 60 55 50 45 40
  • 9. CONTOH: Bila performansi operator dinilai EXCELENT, maka mendapat nilai 80, maka: p= 80/60=1,33 Jika Ws = 276,4 detik maka: WN = 276,4 x 1,33 = 367,6 detik 3. Cara WESTINGHOUSE Penilaian berdasarkan 4 faktor: SKILL (Ketrampilan): kemampuan mengikuti cara ker ja yang ditetapkan. EFFORT (Usaha): kesungguhan yang ditunjukkan operator ketika bekerja. CONDITION (Kondisi kerja): kondisi lingkungan fisik lingkungan (pencahayaan, temperatur,dan kebisingan ruangan) CONSISTENCY (Konsistensi): kenyataan bahwa setiap hasil pengukuran waktu menunjukkan hasil yang berbeda-beda.
  • 10. CONTOH: Jika diketahui Ws=124,6 detik, dicapai dengan: Ketrampilan = Fair (E1) = -0,05 Usaha = Good (C2) = 0.02 Kondisi = Excelent (B) = +0,04 Konsistensi = Poor (F) = -0,04 Jumlah = -0,03 Jadi p = (1-0,03) WN = 124,6 x 0,97 = 0,97 = 120,9 detik SKILL EFFORT + 0,15 A1 Superskill + 0,13 A2 + 0,11 B1 Excellent + 0,08 B2 + 0,06 C1 Good + 0,03 C2 0,00 D Average - 0,05 E1 Fair - 0,10 E2 - 0,16 F1 Poor - 0,22 F2 + 0,13 A1 Superskill + 0,12 A2 + 0,10 B1 Excellent + 0,08 B2 +0,05 C1 Good +0,02 C2 0,00 D Average - 0,04 E1 Fair - 0,08 E2 - 0,12 F1 Poor - 0,17 F2 CONDITION CONSISTENSY +0,06 A Ideal +0,04 B Excellent +0,02 C Good 0,00 D Average -0,03 E Fair -0,07 F Poor +0,04 A Ideal +0,03 B Excellent +0,01 C Good 0,00 D Average -0,02 E Fair -0,04 F Poor
  • 11. 4. Cara Objektif Memperhatikan 2 faktor: Kecepatan kerja: Wajar p=1 Lambat p<1 Cepat p>1 Tingkat kesulitan pekerjaan (lihat tabel anggota badan; Sutalaksana hal 147) 5. Cara Bedaux dan Sintesa Tahun 1916, Charles E.Bedaux memperkenalkan sistem u/ pembayaran upah dan insentif dalam pengendalian tenaga kerja. Skill dan Effort Rating Tidak terlalu beda dengan cara Shumard Dinyatakan dalam huruf “B”, standard kerja operator dinyatakan dgn nilai 60 B, pemberian insentif 70-85 B per jam Cara Sintesa: waktu penyelesaian tiap elemen gerakan dibandingkan dgn nilai pada tabel Data Waktu Gerakan, kemudian dihitung Rata-Ratanya sebagai faktor penyesuaiannya.