SlideShare a Scribd company logo
1 of 17
Download to read offline
Copyright Universitas Gunadarma @ 2007
Subject Matter Expert
Ir. Irina Mildawani, MT.
Agus Suparman, ST., MT.
Instructional Designer
Rehulina A., ST., MT.
Lia Rosmala S., ST.,MT.
Multimedia Designer
Edi M. Pribadi, SP.
Pokok Bahasan
PemilihanPemilihan TapakTapak
StartStart
Moodle Programmer
Tri Sulistyorini, SKom., MMSI.
Copyright Universitas Gunadarma @ 2007
Home
MateriTujuan Latihan
Contact
Tinjauan
Penetapan Tujuan / Jenis Proyek
Ruang Lingkup Proyek
Pemilihan Tapak
Kriteria Pemilihan Tapak
Tinjauan Pokok Bahasan
Copyright Universitas Gunadarma @ 2007
Home Contact
MateriTujuan LatihanTinjauan
Tujuan Instruksional Umum
Mahasiswa memahami dan menjelaskan beberapa hal berkenaan dengan penetapan tujuan /
jenis proyek, ruang lingkup proyek, dan pemilihan tapak
Tujuan Instruksional Khusus
Mahasiswa dapat memahami:
Tugas / peran arsitek/ perencana
Ruang lingkup proyek
Kriteria pemilihan tapak
Permasalahan pemilihan tapak
Tapak yang ideal
Tapak alternatif
Pertimbangan lingkungan tapak (sifat khas tapak dan lingkungan)
Kriteria pemilihan tapak untuk studi kasus tertentu
Copyright Universitas Gunadarma @ 2007
Tugas Perencana:
1. Membantu klien untuk merencanakan proyek yang
sesuai dengan tapak yang ada
2. Mencari dan memilih tapak yang sesuai dengan
tujuan proyek yang ditetapkan klien
Skala ruang lingkup kerja Arsitek:
1. Pemilihan tapak (menemukan tapak yang paling
sesuai untuk suatu proyek atau kegiatan tertentu)
2. Evaluasi tapak (menganalisis kesesuaian suatu
tapak tertentu untuk berbagai aktivitas yang
berbeda)
3. Perancangan tapak (membuat penataan yang
sesuai antara bangunan dan tapak, serta antara
ruang-ruang luar di antara bangunan
Tugas Utama Perencana
MateriTujuan LatihanTinjauan
Copyright Universitas Gunadarma @ 2007
Kriteria Pemilihan Tapak
MateriTujuan LatihanTinjauan
Jika perencana ingin merealisasikan proposal
proyek ke dalam tapak, pertama harus meneliti
kesesuaian rencananya dengan struktur yang
telah ada di tapak.
Arsitek harus melihat semua struktur yang
mungkin kurang sesuai dengan karakter
struktur yang akan digunakan di lokasi
tersebut.
Meskipun struktur yang telah ada tampak
bagus, tapi jika tidak sesuai dengan karakter
proyek yang diusulkan dalam proposal, maka
kemungkinan hasilnya tidak memuaskan
karena tidak terjadi keharmonisan dalam
tapak.
Copyright Universitas Gunadarma @ 2007
Tapak yang Ideal
MateriTujuan LatihanTinjauan
Pembangunan yang harmonis adalah yang
sesuai dengan karakteristik alami tapak,
seperti garis bentuk pepohonan, bentuk
topografis, serta kontur lahan misalnya
lembah yang indah.
Sebagai contoh:
Sekolah dengan taman bermain yang
terletak di kawasan taman dekat pusat
komunitas yang dapat dijangkau dengan
aman melalui jalur pejalan kaki;
Pabrik dengan unit produksi yang teratur,
tangki-tangki, area penyimpanan, dan
ruang parkir yang kesemuanya
direncanakan berhubungan dengan
memikirkan pendekatan kepada jalur
pejalan kaki, jalur-jalur lalu lintas, atau
dermaga pelabuhan.
Copyright Universitas Gunadarma @ 2007
Dalam banyak kasus, sebuah proyek
dimulai tanpa mempertanyakan
penerimaan publik pada lokasi yang
tidak sesuai. Hal ini merupakan
kesalahan pokok dalam perencanaan.
Yang penting, walau bukan yang
terpenting, fungsi seorang perencana
terkadang sulit, terkadang mempunyai
tugas yang sukar dalam membimbing
pengusaha dalam memilih tempat yang
paling memungkinkan dalam sebuah
proyek.
Tapak yang Ideal
MateriTujuan LatihanTinjauan
Copyright Universitas Gunadarma @ 2007
Arsitek berperan penasehat, harus mampu
menentukan kebutuhan untuk spekulasi yang ada dan
mampu meningkatkan hal-hal yang relatif positif dari
situasi-situasi alternatif
Jadikan hal itu sebagai sebuah pusat pembangkit
energi, sebuah kota yang baru, atau sebuah toko kue.
Selanjutnya kita harus mengamati dan menelusuri
wilayah yang akan menjadi lokasi. Untuk membantu
tugas ini kita memiliki beberapa peralatan yang dapat
membantu, seperti fotografi wilayah dan daerah, peta
US Geological Survey (USGS), peta jalan, peta
transportasi, data komisi perencanaan, peta wilayah,
ruang atau kawasan publik, perdagangan, zoning-atau
kawasan di dalam kota dan rencana wilayah
MateriTujuan LatihanTinjauan
Tapak Alternatif
Copyright Universitas Gunadarma @ 2007
Peta atau material lainnya sebagai panduan, kita
akan mengunjungi tempat yang paling mendekati
keinginan klien dan menjelajahinya dengan
kendaraan atau pesawat terbang, atau lebih baik
lagi dengan helikopter
Mempersiapkan laporan presentasi yang
didokumentasikan dengan baik untuk dewan
direksi, pejabat yang berwenang, atau Bappeda.
Laporan seperti ini, baik secara lisan atau tulisan,
merupakan tugas membuat daftar tapak untuk
mencari kesesuaiannya.
MateriTujuan LatihanTinjauan
Peninjauan Tapak
Copyright Universitas Gunadarma @ 2007
Luas tapak, dibandingkan dengan luas
bangunan atau fasilitas lain
Bentuk tapak, persil yang tidak digunakan,
status lahan & ruang bebas
Topografi, seperti pohon peneduh,
pemandangan bagus & lereng yang
menyenangkan
Kualitas lingkungan
Dampak proyek terhadap lingkungan
sekitarnya
MateriTujuan LatihanTinjauan
Pertimbangan Pemilihan Tapak (1)
Bahaya: Kemungkinan banjir, longsoran, kedekatan terhadap jalur kereta api, lalu lintas
cepat, bantaran tinggi, perairan yang tidak terlindungi, keberadaan serangga anggu seperti
rayap, nyamuk, muka air tanah yang tinggi sehingga menyebabkan kelembaban pada
bangunan.
Gangguan: kedekatan terhadap pabrik, rel kereta api, bengkel, lalu lintas dan sebagainya,
yang mengakibatkan gangguan suara, asap, debu, bau-bauan atau getaran.
Copyright Universitas Gunadarma @ 2007
Pertimbangan lingkungan menjadi aspek
penting dalam proses perencanaan tapak,
mencakup analisis iklim mikro dan makro,
ekosistem dan keterkaitannya, hidrologi,
vegetasi, serta kondisi tanah bawah
permukaan.
Seperti tapak di tepi pantai, di pegunungan
(lihat gambar sebelah) atau di daerah
genangan banjir.
Kriteria umum memilih tapak telah
berkembang dari berbagai sumber. Kriteria ini
mencakup lingkungan keseluruhan, regional
maupun lokal.
Pertimbangan setempat yang khusus juga
harus disesuaikan dengan persyaratan umum.
MateriTujuan LatihanTinjauan
Pertimbangan Pemilihan Tapak (2)
Copyright Universitas Gunadarma @ 2007
Kesesuaian terhadap rencana tata kota yang telah
disetujui, rencana sementara atau beberapa
kecenderungan dalam penggunaan tanah.
Penzonaan (zoning); kemungkinan perubahannya
Persetujuan dari badan-badan perencanaan setempat
Tapak dapat diteliti dan dibandingkan dengan
daftar periksa di bawah ini :
MateriTujuan LatihanTinjauan
Pertimbangan Pemilihan Tapak (3)
a. Kesesuaian terhadap Pola Perkotaan
Kemungkinan penutupan jalan yang ada dan pembuatan jalan baru.
Akibat peraturan bangunan serta kemungkinan rencana penyesuaian.
Copyright Universitas Gunadarma @ 2007
b. Ketersediaan pelayanan kota
Pengumpulan dan pembuangan
sampah
Perlindungan terhadap bahaya
kebakaran yang dipengaruhi oleh
lokasi dan pencapaian tapak
Jalan: penerangan, pembersihan,
pemeliharaan, penanaman pohon
dan sebagainya
Perlindungan keamanan polusi
Copyright Universitas Gunadarma @ 2007
Pertimbangan Pemilihan Tapak
C. Fasilitas Lingkungan Dan Sosial.
Fasilitas Transportasi Umum: Modus, Rute, Serta
Biaya Untuk Mencapai Terhadap Tempat Kerja,
Sekolah, Pusat Kota, Dan Sebagainya
Pencapaian Melalui Jalan Yang Diperkeras.
Jumlah Dan Sifat Khas Tenagakerjaan Dalam
Jarak Jangkauan Pejalan Kaki
Taman Dan Tempat Bermain: Lokasi, Fasilitas Yang Tersedia,
Pemeliharaan Dan Perangkat Pengawasan Yang Tersedia
Peribadatan, Bioskop, Puskesmas.
Toko Dan Warung: Jenis Dan Lokasi, Perluasan Fasilitas
Tambahan Sebagai Bagian Dari Pembangunan Proyek.
Sekolah (Dasar, Menengah, Atas): Lokasi, Daya Tampung,
Pemeliharaan, Pengawasan Dan Kemungkinan Pengembangan.
Copyright Universitas Gunadarma @ 2007
Pertimbangan Pemilihan Tapak
Jumlah, sifat dan kondisi bangunan
yang ada
pada tapak
Jumlah keluarga penghuni
Relokasi penduduk
Pemindahan penduduk
d. Pertimbangan penggusuran
daerah kumuh
Copyright Universitas Gunadarma @ 2007
Subject Matter Expert
Irina_milda@staff.gunadarma.ac.id.
agussuparman@staff.gunadarma.ac.id.
Instructional Designer
edi_mp@staff.gunadarma.ac.id.
amasidoku@yahoo.com
Multimedia Designer
edi_mp@staff.gunadarma.ac.id.
Moodle Programmer
tri_s@staff.gunadarma.ac.id.
CONTACTCONTACT
Home
Tinjauan
Tujuan
Materi
Latihan

More Related Content

What's hot

152882273-Rdtr-Wp-4-Kab-Bekasi (1).pptx
152882273-Rdtr-Wp-4-Kab-Bekasi (1).pptx152882273-Rdtr-Wp-4-Kab-Bekasi (1).pptx
152882273-Rdtr-Wp-4-Kab-Bekasi (1).pptxAmirulRachmanullah1
ย 
Studio Rencana Kota; Tata Ruang BWK 3 Kota Semarang
Studio Rencana Kota; Tata Ruang BWK 3 Kota SemarangStudio Rencana Kota; Tata Ruang BWK 3 Kota Semarang
Studio Rencana Kota; Tata Ruang BWK 3 Kota SemarangNurlina Y.
ย 
Teori figure ground
Teori figure groundTeori figure ground
Teori figure groundWahyudin Wahyudin
ย 
Komunikasi Arsitektur, Rumah Tinggal Klasik
Komunikasi Arsitektur, Rumah Tinggal KlasikKomunikasi Arsitektur, Rumah Tinggal Klasik
Komunikasi Arsitektur, Rumah Tinggal KlasikMelissa Soraya
ย 
tapak
 tapak tapak
tapaktritans
ย 
Bab i Rancang Kota
Bab i Rancang KotaBab i Rancang Kota
Bab i Rancang KotaLatifah Tio
ย 
Kebijakan Pembangunan Perumahan dan Permukiman
Kebijakan Pembangunan Perumahan dan Permukiman Kebijakan Pembangunan Perumahan dan Permukiman
Kebijakan Pembangunan Perumahan dan Permukiman Septinia Silviana
ย 
Pola Penanganan Drainase Perkotaan
Pola Penanganan Drainase PerkotaanPola Penanganan Drainase Perkotaan
Pola Penanganan Drainase Perkotaaninfosanitasi
ย 
Tata Cara Perencanaan Umum Drainase Perkotaan
Tata Cara Perencanaan Umum Drainase PerkotaanTata Cara Perencanaan Umum Drainase Perkotaan
Tata Cara Perencanaan Umum Drainase PerkotaanJoy Irman
ย 
Pedoman penataan ruang kawasan rawan bencana longsor
Pedoman penataan ruang kawasan rawan bencana longsorPedoman penataan ruang kawasan rawan bencana longsor
Pedoman penataan ruang kawasan rawan bencana longsorinfosanitasi
ย 
4. elemen urban design
4. elemen urban design4. elemen urban design
4. elemen urban designBenny Iskandar
ย 
Pedoman Penyusunan Rencana Detail Tata Ruang Kabupaten
Pedoman Penyusunan Rencana Detail Tata Ruang KabupatenPedoman Penyusunan Rencana Detail Tata Ruang Kabupaten
Pedoman Penyusunan Rencana Detail Tata Ruang KabupatenPenataan Ruang
ย 
Struktur Ruang dan Pola Ruang Rencana Tata Ruang Kepulauan Maluku dan Pulau P...
Struktur Ruang dan Pola Ruang Rencana Tata Ruang Kepulauan Maluku dan Pulau P...Struktur Ruang dan Pola Ruang Rencana Tata Ruang Kepulauan Maluku dan Pulau P...
Struktur Ruang dan Pola Ruang Rencana Tata Ruang Kepulauan Maluku dan Pulau P...Oswar Mungkasa
ย 
Pedoman Penyusunan Rencana Detail Tata Ruang dan Peraturan Zonasi Kabupaten/Kota
Pedoman Penyusunan Rencana Detail Tata Ruang dan Peraturan Zonasi Kabupaten/KotaPedoman Penyusunan Rencana Detail Tata Ruang dan Peraturan Zonasi Kabupaten/Kota
Pedoman Penyusunan Rencana Detail Tata Ruang dan Peraturan Zonasi Kabupaten/KotaPenataan Ruang
ย 
STUDIO PERANCANGAN ARSITEKTUR (STUPA) 5
STUDIO PERANCANGAN ARSITEKTUR (STUPA) 5STUDIO PERANCANGAN ARSITEKTUR (STUPA) 5
STUDIO PERANCANGAN ARSITEKTUR (STUPA) 5Agus Hendrowibowo
ย 
BUKU PROFIL KECAMATAN SIMO (6 APRIL).pdf
BUKU PROFIL KECAMATAN SIMO (6 APRIL).pdfBUKU PROFIL KECAMATAN SIMO (6 APRIL).pdf
BUKU PROFIL KECAMATAN SIMO (6 APRIL).pdfssuser9018ff
ย 
Slum Improvement Action Plan (SIAP) NUSP2 Kota Bandar Lampung
Slum Improvement Action Plan (SIAP) NUSP2 Kota Bandar LampungSlum Improvement Action Plan (SIAP) NUSP2 Kota Bandar Lampung
Slum Improvement Action Plan (SIAP) NUSP2 Kota Bandar LampungBagus ardian
ย 
Pranata Pembangunan Pertemuan 1
Pranata Pembangunan Pertemuan 1Pranata Pembangunan Pertemuan 1
Pranata Pembangunan Pertemuan 1Nurul Angreliany
ย 

What's hot (20)

152882273-Rdtr-Wp-4-Kab-Bekasi (1).pptx
152882273-Rdtr-Wp-4-Kab-Bekasi (1).pptx152882273-Rdtr-Wp-4-Kab-Bekasi (1).pptx
152882273-Rdtr-Wp-4-Kab-Bekasi (1).pptx
ย 
Studio Rencana Kota; Tata Ruang BWK 3 Kota Semarang
Studio Rencana Kota; Tata Ruang BWK 3 Kota SemarangStudio Rencana Kota; Tata Ruang BWK 3 Kota Semarang
Studio Rencana Kota; Tata Ruang BWK 3 Kota Semarang
ย 
Teori figure ground
Teori figure groundTeori figure ground
Teori figure ground
ย 
analisa.pptx
analisa.pptxanalisa.pptx
analisa.pptx
ย 
Komunikasi Arsitektur, Rumah Tinggal Klasik
Komunikasi Arsitektur, Rumah Tinggal KlasikKomunikasi Arsitektur, Rumah Tinggal Klasik
Komunikasi Arsitektur, Rumah Tinggal Klasik
ย 
tapak
 tapak tapak
tapak
ย 
Bab i Rancang Kota
Bab i Rancang KotaBab i Rancang Kota
Bab i Rancang Kota
ย 
Kebijakan Pembangunan Perumahan dan Permukiman
Kebijakan Pembangunan Perumahan dan Permukiman Kebijakan Pembangunan Perumahan dan Permukiman
Kebijakan Pembangunan Perumahan dan Permukiman
ย 
Pola Penanganan Drainase Perkotaan
Pola Penanganan Drainase PerkotaanPola Penanganan Drainase Perkotaan
Pola Penanganan Drainase Perkotaan
ย 
Tata Cara Perencanaan Umum Drainase Perkotaan
Tata Cara Perencanaan Umum Drainase PerkotaanTata Cara Perencanaan Umum Drainase Perkotaan
Tata Cara Perencanaan Umum Drainase Perkotaan
ย 
Arsitektur renaissance
Arsitektur renaissanceArsitektur renaissance
Arsitektur renaissance
ย 
Pedoman penataan ruang kawasan rawan bencana longsor
Pedoman penataan ruang kawasan rawan bencana longsorPedoman penataan ruang kawasan rawan bencana longsor
Pedoman penataan ruang kawasan rawan bencana longsor
ย 
4. elemen urban design
4. elemen urban design4. elemen urban design
4. elemen urban design
ย 
Pedoman Penyusunan Rencana Detail Tata Ruang Kabupaten
Pedoman Penyusunan Rencana Detail Tata Ruang KabupatenPedoman Penyusunan Rencana Detail Tata Ruang Kabupaten
Pedoman Penyusunan Rencana Detail Tata Ruang Kabupaten
ย 
Struktur Ruang dan Pola Ruang Rencana Tata Ruang Kepulauan Maluku dan Pulau P...
Struktur Ruang dan Pola Ruang Rencana Tata Ruang Kepulauan Maluku dan Pulau P...Struktur Ruang dan Pola Ruang Rencana Tata Ruang Kepulauan Maluku dan Pulau P...
Struktur Ruang dan Pola Ruang Rencana Tata Ruang Kepulauan Maluku dan Pulau P...
ย 
Pedoman Penyusunan Rencana Detail Tata Ruang dan Peraturan Zonasi Kabupaten/Kota
Pedoman Penyusunan Rencana Detail Tata Ruang dan Peraturan Zonasi Kabupaten/KotaPedoman Penyusunan Rencana Detail Tata Ruang dan Peraturan Zonasi Kabupaten/Kota
Pedoman Penyusunan Rencana Detail Tata Ruang dan Peraturan Zonasi Kabupaten/Kota
ย 
STUDIO PERANCANGAN ARSITEKTUR (STUPA) 5
STUDIO PERANCANGAN ARSITEKTUR (STUPA) 5STUDIO PERANCANGAN ARSITEKTUR (STUPA) 5
STUDIO PERANCANGAN ARSITEKTUR (STUPA) 5
ย 
BUKU PROFIL KECAMATAN SIMO (6 APRIL).pdf
BUKU PROFIL KECAMATAN SIMO (6 APRIL).pdfBUKU PROFIL KECAMATAN SIMO (6 APRIL).pdf
BUKU PROFIL KECAMATAN SIMO (6 APRIL).pdf
ย 
Slum Improvement Action Plan (SIAP) NUSP2 Kota Bandar Lampung
Slum Improvement Action Plan (SIAP) NUSP2 Kota Bandar LampungSlum Improvement Action Plan (SIAP) NUSP2 Kota Bandar Lampung
Slum Improvement Action Plan (SIAP) NUSP2 Kota Bandar Lampung
ย 
Pranata Pembangunan Pertemuan 1
Pranata Pembangunan Pertemuan 1Pranata Pembangunan Pertemuan 1
Pranata Pembangunan Pertemuan 1
ย 

Similar to 2008 materi perancangan tapak bab 2

Materi Perancangan Tapak_Bab 2.pdf
Materi Perancangan Tapak_Bab 2.pdfMateri Perancangan Tapak_Bab 2.pdf
Materi Perancangan Tapak_Bab 2.pdfahmad219599
ย 
Manajemen logistik konstruksi
Manajemen logistik konstruksiManajemen logistik konstruksi
Manajemen logistik konstruksiTogar Simatupang
ย 
Ide Memenangkan Tender Proyek (Universitas Sebelas Maret Surakarta)
Ide Memenangkan Tender Proyek (Universitas Sebelas Maret Surakarta)Ide Memenangkan Tender Proyek (Universitas Sebelas Maret Surakarta)
Ide Memenangkan Tender Proyek (Universitas Sebelas Maret Surakarta)Esther Tantama
ย 
Pertemuan 1. Penjelasan RPS Utilitas Tapak 2022.docx
Pertemuan 1. Penjelasan RPS Utilitas Tapak 2022.docxPertemuan 1. Penjelasan RPS Utilitas Tapak 2022.docx
Pertemuan 1. Penjelasan RPS Utilitas Tapak 2022.docxIrawanLecturer
ย 
RPS MATA KULIAH Geometri Jalan Raya V.1.0.pdf
RPS MATA KULIAH Geometri Jalan Raya V.1.0.pdfRPS MATA KULIAH Geometri Jalan Raya V.1.0.pdf
RPS MATA KULIAH Geometri Jalan Raya V.1.0.pdfALDHARINRIZKY1
ย 
1. modul praktikum asas dan studio perancangan arsitektur 1
1. modul praktikum   asas dan studio perancangan arsitektur 11. modul praktikum   asas dan studio perancangan arsitektur 1
1. modul praktikum asas dan studio perancangan arsitektur 1Mukhlishah Sam
ย 
PRESENTASI GINA_SERTIFIKASI_estimator biaya jalan.pptx
PRESENTASI GINA_SERTIFIKASI_estimator biaya jalan.pptxPRESENTASI GINA_SERTIFIKASI_estimator biaya jalan.pptx
PRESENTASI GINA_SERTIFIKASI_estimator biaya jalan.pptxBambangYanArdianto
ย 
Diklat Real Estate Indonesia
Diklat Real Estate IndonesiaDiklat Real Estate Indonesia
Diklat Real Estate Indonesiaheru sutono, iai
ย 
AmryFajar_201745500048_Studio Perancangan 5_.pdf
AmryFajar_201745500048_Studio Perancangan 5_.pdfAmryFajar_201745500048_Studio Perancangan 5_.pdf
AmryFajar_201745500048_Studio Perancangan 5_.pdfBangMahar
ย 
Design report STUDIO PERANCANGAN ARS 2, PHENOMENOLOGY THEORY, OBJECT: SKYLINE...
Design report STUDIO PERANCANGAN ARS 2, PHENOMENOLOGY THEORY, OBJECT: SKYLINE...Design report STUDIO PERANCANGAN ARS 2, PHENOMENOLOGY THEORY, OBJECT: SKYLINE...
Design report STUDIO PERANCANGAN ARS 2, PHENOMENOLOGY THEORY, OBJECT: SKYLINE...SAM RATULANGI UNIVERSITY
ย 
perancang lanskap madya jenjang 8 .pptx
perancang lanskap madya jenjang 8   .pptxperancang lanskap madya jenjang 8   .pptx
perancang lanskap madya jenjang 8 .pptxboynugraha727
ย 
RPS MATA KULIAH Perencangan Jalan Raya.pdf
RPS MATA KULIAH Perencangan Jalan Raya.pdfRPS MATA KULIAH Perencangan Jalan Raya.pdf
RPS MATA KULIAH Perencangan Jalan Raya.pdfALDHARINRIZKY1
ย 
723 1293-1-sm (1)
723 1293-1-sm (1)723 1293-1-sm (1)
723 1293-1-sm (1)Tari Nurseptiani
ย 
adoc.pub_1-introduction-to-site-planning-site-planning-proc.pptx
adoc.pub_1-introduction-to-site-planning-site-planning-proc.pptxadoc.pub_1-introduction-to-site-planning-site-planning-proc.pptx
adoc.pub_1-introduction-to-site-planning-site-planning-proc.pptxbambang819101
ย 
12 survey lahan dan pengukuran awal (preliminary survey) di bali
12 survey lahan dan pengukuran awal (preliminary survey) di bali12 survey lahan dan pengukuran awal (preliminary survey) di bali
12 survey lahan dan pengukuran awal (preliminary survey) di baliEdi Supriyanto
ย 
12 survey lahan dan pengukuran awal (preliminary survey) di bali
12 survey lahan dan pengukuran awal (preliminary survey) di bali12 survey lahan dan pengukuran awal (preliminary survey) di bali
12 survey lahan dan pengukuran awal (preliminary survey) di baliengineersurveyorIndonesia
ย 
12 survey lahan dan pengukuran awal (preliminary survey) di bali
12 survey lahan dan pengukuran awal (preliminary survey) di bali12 survey lahan dan pengukuran awal (preliminary survey) di bali
12 survey lahan dan pengukuran awal (preliminary survey) di balisurveyorengineer
ย 
Modul TKP M4KB4 - Perancangan Jembatan
Modul TKP M4KB4 - Perancangan JembatanModul TKP M4KB4 - Perancangan Jembatan
Modul TKP M4KB4 - Perancangan JembatanPPGHybrid1
ย 
2. ATM. SEMNAS. REAKTIVASI REL MADURA. 4 MEI 2023.pdf
2. ATM. SEMNAS. REAKTIVASI REL MADURA. 4 MEI 2023.pdf2. ATM. SEMNAS. REAKTIVASI REL MADURA. 4 MEI 2023.pdf
2. ATM. SEMNAS. REAKTIVASI REL MADURA. 4 MEI 2023.pdfShayFudhine
ย 

Similar to 2008 materi perancangan tapak bab 2 (20)

Materi Perancangan Tapak_Bab 2.pdf
Materi Perancangan Tapak_Bab 2.pdfMateri Perancangan Tapak_Bab 2.pdf
Materi Perancangan Tapak_Bab 2.pdf
ย 
Manajemen logistik konstruksi
Manajemen logistik konstruksiManajemen logistik konstruksi
Manajemen logistik konstruksi
ย 
Ide Memenangkan Tender Proyek (Universitas Sebelas Maret Surakarta)
Ide Memenangkan Tender Proyek (Universitas Sebelas Maret Surakarta)Ide Memenangkan Tender Proyek (Universitas Sebelas Maret Surakarta)
Ide Memenangkan Tender Proyek (Universitas Sebelas Maret Surakarta)
ย 
Pertemuan 1. Penjelasan RPS Utilitas Tapak 2022.docx
Pertemuan 1. Penjelasan RPS Utilitas Tapak 2022.docxPertemuan 1. Penjelasan RPS Utilitas Tapak 2022.docx
Pertemuan 1. Penjelasan RPS Utilitas Tapak 2022.docx
ย 
RPS MATA KULIAH Geometri Jalan Raya V.1.0.pdf
RPS MATA KULIAH Geometri Jalan Raya V.1.0.pdfRPS MATA KULIAH Geometri Jalan Raya V.1.0.pdf
RPS MATA KULIAH Geometri Jalan Raya V.1.0.pdf
ย 
1. modul praktikum asas dan studio perancangan arsitektur 1
1. modul praktikum   asas dan studio perancangan arsitektur 11. modul praktikum   asas dan studio perancangan arsitektur 1
1. modul praktikum asas dan studio perancangan arsitektur 1
ย 
PRESENTASI GINA_SERTIFIKASI_estimator biaya jalan.pptx
PRESENTASI GINA_SERTIFIKASI_estimator biaya jalan.pptxPRESENTASI GINA_SERTIFIKASI_estimator biaya jalan.pptx
PRESENTASI GINA_SERTIFIKASI_estimator biaya jalan.pptx
ย 
Diklat Real Estate Indonesia
Diklat Real Estate IndonesiaDiklat Real Estate Indonesia
Diklat Real Estate Indonesia
ย 
AmryFajar_201745500048_Studio Perancangan 5_.pdf
AmryFajar_201745500048_Studio Perancangan 5_.pdfAmryFajar_201745500048_Studio Perancangan 5_.pdf
AmryFajar_201745500048_Studio Perancangan 5_.pdf
ย 
Design report STUDIO PERANCANGAN ARS 2, PHENOMENOLOGY THEORY, OBJECT: SKYLINE...
Design report STUDIO PERANCANGAN ARS 2, PHENOMENOLOGY THEORY, OBJECT: SKYLINE...Design report STUDIO PERANCANGAN ARS 2, PHENOMENOLOGY THEORY, OBJECT: SKYLINE...
Design report STUDIO PERANCANGAN ARS 2, PHENOMENOLOGY THEORY, OBJECT: SKYLINE...
ย 
perancang lanskap madya jenjang 8 .pptx
perancang lanskap madya jenjang 8   .pptxperancang lanskap madya jenjang 8   .pptx
perancang lanskap madya jenjang 8 .pptx
ย 
RPS MATA KULIAH Perencangan Jalan Raya.pdf
RPS MATA KULIAH Perencangan Jalan Raya.pdfRPS MATA KULIAH Perencangan Jalan Raya.pdf
RPS MATA KULIAH Perencangan Jalan Raya.pdf
ย 
723 1293-1-sm (1)
723 1293-1-sm (1)723 1293-1-sm (1)
723 1293-1-sm (1)
ย 
adoc.pub_1-introduction-to-site-planning-site-planning-proc.pptx
adoc.pub_1-introduction-to-site-planning-site-planning-proc.pptxadoc.pub_1-introduction-to-site-planning-site-planning-proc.pptx
adoc.pub_1-introduction-to-site-planning-site-planning-proc.pptx
ย 
12 survey lahan dan pengukuran awal (preliminary survey) di bali
12 survey lahan dan pengukuran awal (preliminary survey) di bali12 survey lahan dan pengukuran awal (preliminary survey) di bali
12 survey lahan dan pengukuran awal (preliminary survey) di bali
ย 
12 survey lahan dan pengukuran awal (preliminary survey) di bali
12 survey lahan dan pengukuran awal (preliminary survey) di bali12 survey lahan dan pengukuran awal (preliminary survey) di bali
12 survey lahan dan pengukuran awal (preliminary survey) di bali
ย 
12 survey lahan dan pengukuran awal (preliminary survey) di bali
12 survey lahan dan pengukuran awal (preliminary survey) di bali12 survey lahan dan pengukuran awal (preliminary survey) di bali
12 survey lahan dan pengukuran awal (preliminary survey) di bali
ย 
Modul TKP M4KB4 - Perancangan Jembatan
Modul TKP M4KB4 - Perancangan JembatanModul TKP M4KB4 - Perancangan Jembatan
Modul TKP M4KB4 - Perancangan Jembatan
ย 
2. ATM. SEMNAS. REAKTIVASI REL MADURA. 4 MEI 2023.pdf
2. ATM. SEMNAS. REAKTIVASI REL MADURA. 4 MEI 2023.pdf2. ATM. SEMNAS. REAKTIVASI REL MADURA. 4 MEI 2023.pdf
2. ATM. SEMNAS. REAKTIVASI REL MADURA. 4 MEI 2023.pdf
ย 
Teknik sipil
Teknik sipilTeknik sipil
Teknik sipil
ย 

Recently uploaded

Tumbuhan dan lingkungannya power point..
Tumbuhan dan lingkungannya power point..Tumbuhan dan lingkungannya power point..
Tumbuhan dan lingkungannya power point..sdn2bayuning
ย 
ATRIUM GAMING : SLOT GACOR MUDAH MENANG ๐ŸŽฐ๐Ÿ‘‘
ATRIUM GAMING : SLOT GACOR MUDAH MENANG ๐ŸŽฐ๐Ÿ‘‘ATRIUM GAMING : SLOT GACOR MUDAH MENANG ๐ŸŽฐ๐Ÿ‘‘
ATRIUM GAMING : SLOT GACOR MUDAH MENANG ๐ŸŽฐ๐Ÿ‘‘sayangkamuu240203
ย 
Aksi Nyata Ide-Ide Praktis Pembelajaran.pdf
Aksi Nyata Ide-Ide Praktis Pembelajaran.pdfAksi Nyata Ide-Ide Praktis Pembelajaran.pdf
Aksi Nyata Ide-Ide Praktis Pembelajaran.pdf123456858915
ย 
KELOMPOK 4 asma ppok jhyfydfdrfdtfghghghh
KELOMPOK 4 asma ppok jhyfydfdrfdtfghghghhKELOMPOK 4 asma ppok jhyfydfdrfdtfghghghh
KELOMPOK 4 asma ppok jhyfydfdrfdtfghghghhRatriShintya
ย 
2. perairan darat perairan laut subgai dan rawa
2. perairan darat perairan laut subgai dan rawa2. perairan darat perairan laut subgai dan rawa
2. perairan darat perairan laut subgai dan rawamcnoob1
ย 
SUPPLIER JASA PASANG WALLPAPER CUSTOM PROFESIONAL MALANG.pdf
SUPPLIER JASA PASANG WALLPAPER CUSTOM PROFESIONAL MALANG.pdfSUPPLIER JASA PASANG WALLPAPER CUSTOM PROFESIONAL MALANG.pdf
SUPPLIER JASA PASANG WALLPAPER CUSTOM PROFESIONAL MALANG.pdfjasawallpaperindones14
ย 
TUGAS BIOTRANSFORMASI.ppt kelompok enam.
TUGAS BIOTRANSFORMASI.ppt kelompok enam.TUGAS BIOTRANSFORMASI.ppt kelompok enam.
TUGAS BIOTRANSFORMASI.ppt kelompok enam.Monhik1
ย 
PENYULUHAN CUCI TANGAN DAN SIKAT GIGI.pptx
PENYULUHAN CUCI TANGAN DAN SIKAT GIGI.pptxPENYULUHAN CUCI TANGAN DAN SIKAT GIGI.pptx
PENYULUHAN CUCI TANGAN DAN SIKAT GIGI.pptxZullaiqahNurhali2
ย 
BENTUK KEMASAN OBAT.pdf yfibfuhbcigkvkcjxjxjcjcjcjcjcjvkvkv
BENTUK KEMASAN OBAT.pdf yfibfuhbcigkvkcjxjxjcjcjcjcjcjvkvkvBENTUK KEMASAN OBAT.pdf yfibfuhbcigkvkcjxjxjcjcjcjcjcjvkvkv
BENTUK KEMASAN OBAT.pdf yfibfuhbcigkvkcjxjxjcjcjcjcjcjvkvkvsonyaawitan
ย 
MODUL AJAR UI DAN UX UNTUK PEMULA KELAS DESAIN.pdf
MODUL AJAR UI DAN UX UNTUK PEMULA KELAS DESAIN.pdfMODUL AJAR UI DAN UX UNTUK PEMULA KELAS DESAIN.pdf
MODUL AJAR UI DAN UX UNTUK PEMULA KELAS DESAIN.pdfdapodiksekoci
ย 

Recently uploaded (13)

Tumbuhan dan lingkungannya power point..
Tumbuhan dan lingkungannya power point..Tumbuhan dan lingkungannya power point..
Tumbuhan dan lingkungannya power point..
ย 
Abortion pills in Riyadh Saudi Arabia !! +966572737505 Get Cytotec pills
Abortion pills in Riyadh Saudi Arabia !! +966572737505 Get Cytotec pillsAbortion pills in Riyadh Saudi Arabia !! +966572737505 Get Cytotec pills
Abortion pills in Riyadh Saudi Arabia !! +966572737505 Get Cytotec pills
ย 
ATRIUM GAMING : SLOT GACOR MUDAH MENANG ๐ŸŽฐ๐Ÿ‘‘
ATRIUM GAMING : SLOT GACOR MUDAH MENANG ๐ŸŽฐ๐Ÿ‘‘ATRIUM GAMING : SLOT GACOR MUDAH MENANG ๐ŸŽฐ๐Ÿ‘‘
ATRIUM GAMING : SLOT GACOR MUDAH MENANG ๐ŸŽฐ๐Ÿ‘‘
ย 
Aksi Nyata Ide-Ide Praktis Pembelajaran.pdf
Aksi Nyata Ide-Ide Praktis Pembelajaran.pdfAksi Nyata Ide-Ide Praktis Pembelajaran.pdf
Aksi Nyata Ide-Ide Praktis Pembelajaran.pdf
ย 
KELOMPOK 4 asma ppok jhyfydfdrfdtfghghghh
KELOMPOK 4 asma ppok jhyfydfdrfdtfghghghhKELOMPOK 4 asma ppok jhyfydfdrfdtfghghghh
KELOMPOK 4 asma ppok jhyfydfdrfdtfghghghh
ย 
2. perairan darat perairan laut subgai dan rawa
2. perairan darat perairan laut subgai dan rawa2. perairan darat perairan laut subgai dan rawa
2. perairan darat perairan laut subgai dan rawa
ย 
SUPPLIER JASA PASANG WALLPAPER CUSTOM PROFESIONAL MALANG.pdf
SUPPLIER JASA PASANG WALLPAPER CUSTOM PROFESIONAL MALANG.pdfSUPPLIER JASA PASANG WALLPAPER CUSTOM PROFESIONAL MALANG.pdf
SUPPLIER JASA PASANG WALLPAPER CUSTOM PROFESIONAL MALANG.pdf
ย 
Cara Menggugurkan Kandungan 082223109953 dgn Obat Aborsi Usia Janin 1-8 Bula...
Cara Menggugurkan Kandungan 082223109953  dgn Obat Aborsi Usia Janin 1-8 Bula...Cara Menggugurkan Kandungan 082223109953  dgn Obat Aborsi Usia Janin 1-8 Bula...
Cara Menggugurkan Kandungan 082223109953 dgn Obat Aborsi Usia Janin 1-8 Bula...
ย 
TUGAS BIOTRANSFORMASI.ppt kelompok enam.
TUGAS BIOTRANSFORMASI.ppt kelompok enam.TUGAS BIOTRANSFORMASI.ppt kelompok enam.
TUGAS BIOTRANSFORMASI.ppt kelompok enam.
ย 
PENYULUHAN CUCI TANGAN DAN SIKAT GIGI.pptx
PENYULUHAN CUCI TANGAN DAN SIKAT GIGI.pptxPENYULUHAN CUCI TANGAN DAN SIKAT GIGI.pptx
PENYULUHAN CUCI TANGAN DAN SIKAT GIGI.pptx
ย 
BENTUK KEMASAN OBAT.pdf yfibfuhbcigkvkcjxjxjcjcjcjcjcjvkvkv
BENTUK KEMASAN OBAT.pdf yfibfuhbcigkvkcjxjxjcjcjcjcjcjvkvkvBENTUK KEMASAN OBAT.pdf yfibfuhbcigkvkcjxjxjcjcjcjcjcjvkvkv
BENTUK KEMASAN OBAT.pdf yfibfuhbcigkvkcjxjxjcjcjcjcjcjvkvkv
ย 
Abortion pills In Kuwait |+966572737505 | Get Cytotec
Abortion pills In Kuwait |+966572737505 | Get CytotecAbortion pills In Kuwait |+966572737505 | Get Cytotec
Abortion pills In Kuwait |+966572737505 | Get Cytotec
ย 
MODUL AJAR UI DAN UX UNTUK PEMULA KELAS DESAIN.pdf
MODUL AJAR UI DAN UX UNTUK PEMULA KELAS DESAIN.pdfMODUL AJAR UI DAN UX UNTUK PEMULA KELAS DESAIN.pdf
MODUL AJAR UI DAN UX UNTUK PEMULA KELAS DESAIN.pdf
ย 

2008 materi perancangan tapak bab 2

  • 1. Copyright Universitas Gunadarma @ 2007 Subject Matter Expert Ir. Irina Mildawani, MT. Agus Suparman, ST., MT. Instructional Designer Rehulina A., ST., MT. Lia Rosmala S., ST.,MT. Multimedia Designer Edi M. Pribadi, SP. Pokok Bahasan PemilihanPemilihan TapakTapak StartStart Moodle Programmer Tri Sulistyorini, SKom., MMSI.
  • 2. Copyright Universitas Gunadarma @ 2007 Home MateriTujuan Latihan Contact Tinjauan Penetapan Tujuan / Jenis Proyek Ruang Lingkup Proyek Pemilihan Tapak Kriteria Pemilihan Tapak Tinjauan Pokok Bahasan
  • 3. Copyright Universitas Gunadarma @ 2007 Home Contact MateriTujuan LatihanTinjauan Tujuan Instruksional Umum Mahasiswa memahami dan menjelaskan beberapa hal berkenaan dengan penetapan tujuan / jenis proyek, ruang lingkup proyek, dan pemilihan tapak Tujuan Instruksional Khusus Mahasiswa dapat memahami: Tugas / peran arsitek/ perencana Ruang lingkup proyek Kriteria pemilihan tapak Permasalahan pemilihan tapak Tapak yang ideal Tapak alternatif Pertimbangan lingkungan tapak (sifat khas tapak dan lingkungan) Kriteria pemilihan tapak untuk studi kasus tertentu
  • 4. Copyright Universitas Gunadarma @ 2007 Tugas Perencana: 1. Membantu klien untuk merencanakan proyek yang sesuai dengan tapak yang ada 2. Mencari dan memilih tapak yang sesuai dengan tujuan proyek yang ditetapkan klien Skala ruang lingkup kerja Arsitek: 1. Pemilihan tapak (menemukan tapak yang paling sesuai untuk suatu proyek atau kegiatan tertentu) 2. Evaluasi tapak (menganalisis kesesuaian suatu tapak tertentu untuk berbagai aktivitas yang berbeda) 3. Perancangan tapak (membuat penataan yang sesuai antara bangunan dan tapak, serta antara ruang-ruang luar di antara bangunan Tugas Utama Perencana MateriTujuan LatihanTinjauan
  • 5. Copyright Universitas Gunadarma @ 2007 Kriteria Pemilihan Tapak MateriTujuan LatihanTinjauan Jika perencana ingin merealisasikan proposal proyek ke dalam tapak, pertama harus meneliti kesesuaian rencananya dengan struktur yang telah ada di tapak. Arsitek harus melihat semua struktur yang mungkin kurang sesuai dengan karakter struktur yang akan digunakan di lokasi tersebut. Meskipun struktur yang telah ada tampak bagus, tapi jika tidak sesuai dengan karakter proyek yang diusulkan dalam proposal, maka kemungkinan hasilnya tidak memuaskan karena tidak terjadi keharmonisan dalam tapak.
  • 6. Copyright Universitas Gunadarma @ 2007 Tapak yang Ideal MateriTujuan LatihanTinjauan Pembangunan yang harmonis adalah yang sesuai dengan karakteristik alami tapak, seperti garis bentuk pepohonan, bentuk topografis, serta kontur lahan misalnya lembah yang indah. Sebagai contoh: Sekolah dengan taman bermain yang terletak di kawasan taman dekat pusat komunitas yang dapat dijangkau dengan aman melalui jalur pejalan kaki; Pabrik dengan unit produksi yang teratur, tangki-tangki, area penyimpanan, dan ruang parkir yang kesemuanya direncanakan berhubungan dengan memikirkan pendekatan kepada jalur pejalan kaki, jalur-jalur lalu lintas, atau dermaga pelabuhan.
  • 7. Copyright Universitas Gunadarma @ 2007 Dalam banyak kasus, sebuah proyek dimulai tanpa mempertanyakan penerimaan publik pada lokasi yang tidak sesuai. Hal ini merupakan kesalahan pokok dalam perencanaan. Yang penting, walau bukan yang terpenting, fungsi seorang perencana terkadang sulit, terkadang mempunyai tugas yang sukar dalam membimbing pengusaha dalam memilih tempat yang paling memungkinkan dalam sebuah proyek. Tapak yang Ideal MateriTujuan LatihanTinjauan
  • 8. Copyright Universitas Gunadarma @ 2007 Arsitek berperan penasehat, harus mampu menentukan kebutuhan untuk spekulasi yang ada dan mampu meningkatkan hal-hal yang relatif positif dari situasi-situasi alternatif Jadikan hal itu sebagai sebuah pusat pembangkit energi, sebuah kota yang baru, atau sebuah toko kue. Selanjutnya kita harus mengamati dan menelusuri wilayah yang akan menjadi lokasi. Untuk membantu tugas ini kita memiliki beberapa peralatan yang dapat membantu, seperti fotografi wilayah dan daerah, peta US Geological Survey (USGS), peta jalan, peta transportasi, data komisi perencanaan, peta wilayah, ruang atau kawasan publik, perdagangan, zoning-atau kawasan di dalam kota dan rencana wilayah MateriTujuan LatihanTinjauan Tapak Alternatif
  • 9. Copyright Universitas Gunadarma @ 2007 Peta atau material lainnya sebagai panduan, kita akan mengunjungi tempat yang paling mendekati keinginan klien dan menjelajahinya dengan kendaraan atau pesawat terbang, atau lebih baik lagi dengan helikopter Mempersiapkan laporan presentasi yang didokumentasikan dengan baik untuk dewan direksi, pejabat yang berwenang, atau Bappeda. Laporan seperti ini, baik secara lisan atau tulisan, merupakan tugas membuat daftar tapak untuk mencari kesesuaiannya. MateriTujuan LatihanTinjauan Peninjauan Tapak
  • 10. Copyright Universitas Gunadarma @ 2007 Luas tapak, dibandingkan dengan luas bangunan atau fasilitas lain Bentuk tapak, persil yang tidak digunakan, status lahan & ruang bebas Topografi, seperti pohon peneduh, pemandangan bagus & lereng yang menyenangkan Kualitas lingkungan Dampak proyek terhadap lingkungan sekitarnya MateriTujuan LatihanTinjauan Pertimbangan Pemilihan Tapak (1) Bahaya: Kemungkinan banjir, longsoran, kedekatan terhadap jalur kereta api, lalu lintas cepat, bantaran tinggi, perairan yang tidak terlindungi, keberadaan serangga anggu seperti rayap, nyamuk, muka air tanah yang tinggi sehingga menyebabkan kelembaban pada bangunan. Gangguan: kedekatan terhadap pabrik, rel kereta api, bengkel, lalu lintas dan sebagainya, yang mengakibatkan gangguan suara, asap, debu, bau-bauan atau getaran.
  • 11. Copyright Universitas Gunadarma @ 2007 Pertimbangan lingkungan menjadi aspek penting dalam proses perencanaan tapak, mencakup analisis iklim mikro dan makro, ekosistem dan keterkaitannya, hidrologi, vegetasi, serta kondisi tanah bawah permukaan. Seperti tapak di tepi pantai, di pegunungan (lihat gambar sebelah) atau di daerah genangan banjir. Kriteria umum memilih tapak telah berkembang dari berbagai sumber. Kriteria ini mencakup lingkungan keseluruhan, regional maupun lokal. Pertimbangan setempat yang khusus juga harus disesuaikan dengan persyaratan umum. MateriTujuan LatihanTinjauan Pertimbangan Pemilihan Tapak (2)
  • 12. Copyright Universitas Gunadarma @ 2007 Kesesuaian terhadap rencana tata kota yang telah disetujui, rencana sementara atau beberapa kecenderungan dalam penggunaan tanah. Penzonaan (zoning); kemungkinan perubahannya Persetujuan dari badan-badan perencanaan setempat Tapak dapat diteliti dan dibandingkan dengan daftar periksa di bawah ini : MateriTujuan LatihanTinjauan Pertimbangan Pemilihan Tapak (3) a. Kesesuaian terhadap Pola Perkotaan Kemungkinan penutupan jalan yang ada dan pembuatan jalan baru. Akibat peraturan bangunan serta kemungkinan rencana penyesuaian.
  • 13. Copyright Universitas Gunadarma @ 2007 b. Ketersediaan pelayanan kota Pengumpulan dan pembuangan sampah Perlindungan terhadap bahaya kebakaran yang dipengaruhi oleh lokasi dan pencapaian tapak Jalan: penerangan, pembersihan, pemeliharaan, penanaman pohon dan sebagainya Perlindungan keamanan polusi
  • 14. Copyright Universitas Gunadarma @ 2007 Pertimbangan Pemilihan Tapak C. Fasilitas Lingkungan Dan Sosial. Fasilitas Transportasi Umum: Modus, Rute, Serta Biaya Untuk Mencapai Terhadap Tempat Kerja, Sekolah, Pusat Kota, Dan Sebagainya Pencapaian Melalui Jalan Yang Diperkeras. Jumlah Dan Sifat Khas Tenagakerjaan Dalam Jarak Jangkauan Pejalan Kaki Taman Dan Tempat Bermain: Lokasi, Fasilitas Yang Tersedia, Pemeliharaan Dan Perangkat Pengawasan Yang Tersedia Peribadatan, Bioskop, Puskesmas. Toko Dan Warung: Jenis Dan Lokasi, Perluasan Fasilitas Tambahan Sebagai Bagian Dari Pembangunan Proyek. Sekolah (Dasar, Menengah, Atas): Lokasi, Daya Tampung, Pemeliharaan, Pengawasan Dan Kemungkinan Pengembangan.
  • 15. Copyright Universitas Gunadarma @ 2007 Pertimbangan Pemilihan Tapak Jumlah, sifat dan kondisi bangunan yang ada pada tapak Jumlah keluarga penghuni Relokasi penduduk Pemindahan penduduk d. Pertimbangan penggusuran daerah kumuh
  • 17. Subject Matter Expert Irina_milda@staff.gunadarma.ac.id. agussuparman@staff.gunadarma.ac.id. Instructional Designer edi_mp@staff.gunadarma.ac.id. amasidoku@yahoo.com Multimedia Designer edi_mp@staff.gunadarma.ac.id. Moodle Programmer tri_s@staff.gunadarma.ac.id. CONTACTCONTACT Home Tinjauan Tujuan Materi Latihan