SlideShare a Scribd company logo
1 of 2
Analisa Tapak
Analisa Angin Dan Hujan
Data Eksisting:
Masalah :
Kota Palangka Raya memiliki
kelembaban tinggi dengan
rata - rata 83 - 88 %, dengan
kecepatan angin yang hanya 4 -
7 m/s, dan curah hujan rata -
rata 148 - 441 mm. Dengan suhu
30°-23°C pada musim hujan.
Tapak cenderung datar
sehingga air mungkin akan
menggenang di tanah.
Potensi :
• Terdapat vegetasi yang dapat
menyaring dan mengarahkan
angin pada lingkungan site.
• Area site cukup lenggang sehingga
angin dapat mengalir dengan
baik.
Sintesa :
Ventilasi
Membuat ventilasi silang
atau membuat void sebagai
implementasi prinsip stack
effect, biasanya berupa
ruang cerobong khusus
untuk membuang udara
panas.
Plumbing
Jika memungkinkan dapat
mengalirkan limbah cair
langsung ke drainase kota,
jika tidak, dapat membuat
drainase tambahan di dalam
site yang mengarah ke
drainase kota.
Pengaturan Bukaan
Mengatur perletakan bukaan
agar angin dapat secara
optimal masuk, bisa dengan
memperkecil bukaan menjadi
lubang - lubang / memberi
elemen pembelok angin.
Pemberian Grass Block
pada tapak bangunan site
sebagai resapan air dan
mencegah bergenang
Pengaturan Jarak
antara, tinggi rendahnya
massa dan vegetasi harus
diatur agar tidak membelokan
angin ke tempat yang salah.
Memanfaatkan
drainase kota untuk
mengalirkan limbah kotor
namun harus diperhatikan
juga jaraknya
Membuat wind cather
Atau rongga pada
Dinding atau kulit
Bangunan terluar
Untuk mempertahankan
Laju angin
Menambahkan unsur
air pada site terutama
pada area aliran angin
untuk penghawaan
pasif
Membuat bukaan
pada arah angin
mengalir. Terbaik
adalah sisi Utara dan
Selatan
u
s
Analisa Tapak
Analisa Kebisingan
Data Eksisting:
Masalah :
Tidak ada sisi yang memiliki
kebisingan rendah karena site
dikelilingi oleh bangunan
Komersil, perdagangan , jasa dan
pemukiman
Site langsung bersebelahan
dengan jalan arteri primer yang
memiliki intensitas lalu lintas
yang cukup tinggi.
Potensi :
• Terdapat vegetasi yang dapat
menyaring dan mengarahkan
angin pada lingkungan site.
• Kebisingan sisi site yg lain
masih terhalang oleh dinding
- dinding bangunan.
• Sebagai penanda waktu karena
kebisingan hanya akan terjadi pada
jam-jam tertentu
• Dapat diketahui bahwa site terlihat jelas
dan mudah dijangkau karena banyakanya
kendaraan yang lewat
Barrier & Filter
Kebisingan dari jalan
raya bisa diredam
dengan memberikan
pagar pembatas
atau yang lebih alami
yaitu menggunakan
vegetasi rimbun yang
sekaligus juga
sebagai peneduh.
Zonning Tiap Kawasan
Ruang yang butuh
ketenangan
Harus diletakan
di sisi samping atau
sisi belakang karena
kebisingan yang
dihasilkan relative
lebih kecil.
Sintesa :
Efek Terhadap Lingkungan
Dapat memberikan
vegetasi sebagai penyaring
kebisingan terhadap
permukiman di area
samping dan belakang
site sehingga tidak menggangu
Bahan Bangunan pada Kawasan
Menggunakan material-
Material yang dapat
meredam suara
bising kendaan
pada bangunan
Sisi yang menghadap
ke jalan raya secara
langsung harus diberi
jarak, atau diberi
barrier
Selain menghindari
kebisingan, harus
juga memikirkan efek
bising dari kawasan ini
sendiri terhadap
lingkungan sekitar
Prioritaskan ruang -
ruang yang butuh
ketengangan di
tempatkan dibagian
belakang site
Meletakakn massa
bangunan pada
Kawasan jauh dari
sumber kebisingan
tertinggi

More Related Content

What's hot

Komunikasi Arsitektur, Rumah Tinggal Klasik
Komunikasi Arsitektur, Rumah Tinggal KlasikKomunikasi Arsitektur, Rumah Tinggal Klasik
Komunikasi Arsitektur, Rumah Tinggal KlasikMelissa Soraya
 
Karakteistik, analisis dan recomendasi tapak
Karakteistik, analisis dan recomendasi  tapakKarakteistik, analisis dan recomendasi  tapak
Karakteistik, analisis dan recomendasi tapakrangga1261
 
perancangan-hotel-bintang-4
perancangan-hotel-bintang-4perancangan-hotel-bintang-4
perancangan-hotel-bintang-4Subandri Oo
 
Pengertian ruang luar - lansekap - taman -
Pengertian ruang luar  - lansekap -  taman - Pengertian ruang luar  - lansekap -  taman -
Pengertian ruang luar - lansekap - taman - Grace Katuuk
 
HUBEI UNIVERSITY LIBRARY - Studi Preseden
HUBEI UNIVERSITY LIBRARY - Studi PresedenHUBEI UNIVERSITY LIBRARY - Studi Preseden
HUBEI UNIVERSITY LIBRARY - Studi PresedenCharisma Amanda
 
Data arsitek jilid 1
Data arsitek  jilid 1Data arsitek  jilid 1
Data arsitek jilid 1romend08
 
Data arsitek jilid 2
Data arsitek jilid 2Data arsitek jilid 2
Data arsitek jilid 2romend08
 
Konsep perancangan-rumah-tinggal-profesi-dokter-gigi
Konsep perancangan-rumah-tinggal-profesi-dokter-gigiKonsep perancangan-rumah-tinggal-profesi-dokter-gigi
Konsep perancangan-rumah-tinggal-profesi-dokter-gigiayziffyrappe
 
studio perancangan 2
studio perancangan 2studio perancangan 2
studio perancangan 2Purwo S
 
Teknik Bangunan Bentang Lebar
Teknik Bangunan Bentang LebarTeknik Bangunan Bentang Lebar
Teknik Bangunan Bentang LebarBarley Prima
 
9 pendekatan-pendekatan dalam urban design
9 pendekatan-pendekatan dalam urban design9 pendekatan-pendekatan dalam urban design
9 pendekatan-pendekatan dalam urban designRahmat Prihadi
 
Elemen landscape
Elemen landscapeElemen landscape
Elemen landscapeDhery Syam
 
struktur cangkang (sell structure) kel. 4
struktur cangkang (sell structure) kel. 4struktur cangkang (sell structure) kel. 4
struktur cangkang (sell structure) kel. 4WSKT
 
Setya Kurniawan - #1 Arsitektur & Struktur Bangunan 2017.05.20 IND TEXT
Setya Kurniawan - #1 Arsitektur & Struktur Bangunan 2017.05.20 IND TEXTSetya Kurniawan - #1 Arsitektur & Struktur Bangunan 2017.05.20 IND TEXT
Setya Kurniawan - #1 Arsitektur & Struktur Bangunan 2017.05.20 IND TEXTSetya Kurniawan
 
Struktur konstruksi bangunan pada stadion sepak bola
Struktur konstruksi bangunan pada stadion sepak bolaStruktur konstruksi bangunan pada stadion sepak bola
Struktur konstruksi bangunan pada stadion sepak bolarickihermawan49
 

What's hot (20)

Komunikasi Arsitektur, Rumah Tinggal Klasik
Komunikasi Arsitektur, Rumah Tinggal KlasikKomunikasi Arsitektur, Rumah Tinggal Klasik
Komunikasi Arsitektur, Rumah Tinggal Klasik
 
Analisis arah angin
Analisis arah anginAnalisis arah angin
Analisis arah angin
 
Karakteistik, analisis dan recomendasi tapak
Karakteistik, analisis dan recomendasi  tapakKarakteistik, analisis dan recomendasi  tapak
Karakteistik, analisis dan recomendasi tapak
 
perancangan-hotel-bintang-4
perancangan-hotel-bintang-4perancangan-hotel-bintang-4
perancangan-hotel-bintang-4
 
Pengertian ruang luar - lansekap - taman -
Pengertian ruang luar  - lansekap -  taman - Pengertian ruang luar  - lansekap -  taman -
Pengertian ruang luar - lansekap - taman -
 
HUBEI UNIVERSITY LIBRARY - Studi Preseden
HUBEI UNIVERSITY LIBRARY - Studi PresedenHUBEI UNIVERSITY LIBRARY - Studi Preseden
HUBEI UNIVERSITY LIBRARY - Studi Preseden
 
Data arsitek jilid 1
Data arsitek  jilid 1Data arsitek  jilid 1
Data arsitek jilid 1
 
Data arsitek jilid 2
Data arsitek jilid 2Data arsitek jilid 2
Data arsitek jilid 2
 
Konsep perancangan-rumah-tinggal-profesi-dokter-gigi
Konsep perancangan-rumah-tinggal-profesi-dokter-gigiKonsep perancangan-rumah-tinggal-profesi-dokter-gigi
Konsep perancangan-rumah-tinggal-profesi-dokter-gigi
 
studio perancangan 2
studio perancangan 2studio perancangan 2
studio perancangan 2
 
Teknik Bangunan Bentang Lebar
Teknik Bangunan Bentang LebarTeknik Bangunan Bentang Lebar
Teknik Bangunan Bentang Lebar
 
Makalah Struktur Bentang Lebar
Makalah Struktur Bentang LebarMakalah Struktur Bentang Lebar
Makalah Struktur Bentang Lebar
 
Tapak 2
Tapak 2Tapak 2
Tapak 2
 
9 pendekatan-pendekatan dalam urban design
9 pendekatan-pendekatan dalam urban design9 pendekatan-pendekatan dalam urban design
9 pendekatan-pendekatan dalam urban design
 
Elemen landscape
Elemen landscapeElemen landscape
Elemen landscape
 
struktur cangkang (sell structure) kel. 4
struktur cangkang (sell structure) kel. 4struktur cangkang (sell structure) kel. 4
struktur cangkang (sell structure) kel. 4
 
Setya Kurniawan - #1 Arsitektur & Struktur Bangunan 2017.05.20 IND TEXT
Setya Kurniawan - #1 Arsitektur & Struktur Bangunan 2017.05.20 IND TEXTSetya Kurniawan - #1 Arsitektur & Struktur Bangunan 2017.05.20 IND TEXT
Setya Kurniawan - #1 Arsitektur & Struktur Bangunan 2017.05.20 IND TEXT
 
Arsitektur Kota
Arsitektur KotaArsitektur Kota
Arsitektur Kota
 
Core dan Shaft
Core dan ShaftCore dan Shaft
Core dan Shaft
 
Struktur konstruksi bangunan pada stadion sepak bola
Struktur konstruksi bangunan pada stadion sepak bolaStruktur konstruksi bangunan pada stadion sepak bola
Struktur konstruksi bangunan pada stadion sepak bola
 

Recently uploaded

Nila88 : Situs Slot Gacor Scatter Hitam Mahjong & Link Slot Resmi Hari Ini
Nila88 : Situs Slot Gacor Scatter Hitam Mahjong & Link Slot Resmi Hari IniNila88 : Situs Slot Gacor Scatter Hitam Mahjong & Link Slot Resmi Hari Ini
Nila88 : Situs Slot Gacor Scatter Hitam Mahjong & Link Slot Resmi Hari IniNila88
 
PEDOMAN PENYELENGGARAAN BEASISWA LPPD JATIM - 2024.pdf
PEDOMAN PENYELENGGARAAN BEASISWA LPPD JATIM - 2024.pdfPEDOMAN PENYELENGGARAAN BEASISWA LPPD JATIM - 2024.pdf
PEDOMAN PENYELENGGARAAN BEASISWA LPPD JATIM - 2024.pdfachsofyan1
 
MONITORING DAN EVALUASI PROGRAM PPI CILOTO oke.pp...............................
MONITORING DAN EVALUASI PROGRAM PPI CILOTO oke.pp...............................MONITORING DAN EVALUASI PROGRAM PPI CILOTO oke.pp...............................
MONITORING DAN EVALUASI PROGRAM PPI CILOTO oke.pp...............................teeka180806
 
Bento88slot : Situs Judi Slot Online Gacor Hari Ini Viral Gampang Maxwin
Bento88slot : Situs Judi Slot Online Gacor Hari Ini Viral Gampang MaxwinBento88slot : Situs Judi Slot Online Gacor Hari Ini Viral Gampang Maxwin
Bento88slot : Situs Judi Slot Online Gacor Hari Ini Viral Gampang MaxwinBento88slot
 
IDMPO : SITUS TARUHAN BOLA ONLINE TERPERCAYA, KEMENANGAN DI BAYAR LUNAS Arnet...
IDMPO : SITUS TARUHAN BOLA ONLINE TERPERCAYA, KEMENANGAN DI BAYAR LUNAS Arnet...IDMPO : SITUS TARUHAN BOLA ONLINE TERPERCAYA, KEMENANGAN DI BAYAR LUNAS Arnet...
IDMPO : SITUS TARUHAN BOLA ONLINE TERPERCAYA, KEMENANGAN DI BAYAR LUNAS Arnet...Neta
 
Sizi99 : Situs Judi Slot Online Gacor Terpercaya & Slot Terbaik Hari Ini
Sizi99 : Situs Judi Slot Online Gacor Terpercaya & Slot Terbaik Hari IniSizi99 : Situs Judi Slot Online Gacor Terpercaya & Slot Terbaik Hari Ini
Sizi99 : Situs Judi Slot Online Gacor Terpercaya & Slot Terbaik Hari IniSizi99
 
Jasatoto99 : Daftar Situs Slot Gacor Maxwin & Situs Slot Terbaru Hari Ini
Jasatoto99 : Daftar Situs Slot Gacor Maxwin & Situs Slot Terbaru Hari IniJasatoto99 : Daftar Situs Slot Gacor Maxwin & Situs Slot Terbaru Hari Ini
Jasatoto99 : Daftar Situs Slot Gacor Maxwin & Situs Slot Terbaru Hari IniJasatoto99
 
MAKALAH agama.11docx.docx. ppt agama katolik
MAKALAH agama.11docx.docx. ppt agama katolikMAKALAH agama.11docx.docx. ppt agama katolik
MAKALAH agama.11docx.docx. ppt agama katolikssuser328cb5
 

Recently uploaded (8)

Nila88 : Situs Slot Gacor Scatter Hitam Mahjong & Link Slot Resmi Hari Ini
Nila88 : Situs Slot Gacor Scatter Hitam Mahjong & Link Slot Resmi Hari IniNila88 : Situs Slot Gacor Scatter Hitam Mahjong & Link Slot Resmi Hari Ini
Nila88 : Situs Slot Gacor Scatter Hitam Mahjong & Link Slot Resmi Hari Ini
 
PEDOMAN PENYELENGGARAAN BEASISWA LPPD JATIM - 2024.pdf
PEDOMAN PENYELENGGARAAN BEASISWA LPPD JATIM - 2024.pdfPEDOMAN PENYELENGGARAAN BEASISWA LPPD JATIM - 2024.pdf
PEDOMAN PENYELENGGARAAN BEASISWA LPPD JATIM - 2024.pdf
 
MONITORING DAN EVALUASI PROGRAM PPI CILOTO oke.pp...............................
MONITORING DAN EVALUASI PROGRAM PPI CILOTO oke.pp...............................MONITORING DAN EVALUASI PROGRAM PPI CILOTO oke.pp...............................
MONITORING DAN EVALUASI PROGRAM PPI CILOTO oke.pp...............................
 
Bento88slot : Situs Judi Slot Online Gacor Hari Ini Viral Gampang Maxwin
Bento88slot : Situs Judi Slot Online Gacor Hari Ini Viral Gampang MaxwinBento88slot : Situs Judi Slot Online Gacor Hari Ini Viral Gampang Maxwin
Bento88slot : Situs Judi Slot Online Gacor Hari Ini Viral Gampang Maxwin
 
IDMPO : SITUS TARUHAN BOLA ONLINE TERPERCAYA, KEMENANGAN DI BAYAR LUNAS Arnet...
IDMPO : SITUS TARUHAN BOLA ONLINE TERPERCAYA, KEMENANGAN DI BAYAR LUNAS Arnet...IDMPO : SITUS TARUHAN BOLA ONLINE TERPERCAYA, KEMENANGAN DI BAYAR LUNAS Arnet...
IDMPO : SITUS TARUHAN BOLA ONLINE TERPERCAYA, KEMENANGAN DI BAYAR LUNAS Arnet...
 
Sizi99 : Situs Judi Slot Online Gacor Terpercaya & Slot Terbaik Hari Ini
Sizi99 : Situs Judi Slot Online Gacor Terpercaya & Slot Terbaik Hari IniSizi99 : Situs Judi Slot Online Gacor Terpercaya & Slot Terbaik Hari Ini
Sizi99 : Situs Judi Slot Online Gacor Terpercaya & Slot Terbaik Hari Ini
 
Jasatoto99 : Daftar Situs Slot Gacor Maxwin & Situs Slot Terbaru Hari Ini
Jasatoto99 : Daftar Situs Slot Gacor Maxwin & Situs Slot Terbaru Hari IniJasatoto99 : Daftar Situs Slot Gacor Maxwin & Situs Slot Terbaru Hari Ini
Jasatoto99 : Daftar Situs Slot Gacor Maxwin & Situs Slot Terbaru Hari Ini
 
MAKALAH agama.11docx.docx. ppt agama katolik
MAKALAH agama.11docx.docx. ppt agama katolikMAKALAH agama.11docx.docx. ppt agama katolik
MAKALAH agama.11docx.docx. ppt agama katolik
 

analisa.pptx

  • 1. Analisa Tapak Analisa Angin Dan Hujan Data Eksisting: Masalah : Kota Palangka Raya memiliki kelembaban tinggi dengan rata - rata 83 - 88 %, dengan kecepatan angin yang hanya 4 - 7 m/s, dan curah hujan rata - rata 148 - 441 mm. Dengan suhu 30°-23°C pada musim hujan. Tapak cenderung datar sehingga air mungkin akan menggenang di tanah. Potensi : • Terdapat vegetasi yang dapat menyaring dan mengarahkan angin pada lingkungan site. • Area site cukup lenggang sehingga angin dapat mengalir dengan baik. Sintesa : Ventilasi Membuat ventilasi silang atau membuat void sebagai implementasi prinsip stack effect, biasanya berupa ruang cerobong khusus untuk membuang udara panas. Plumbing Jika memungkinkan dapat mengalirkan limbah cair langsung ke drainase kota, jika tidak, dapat membuat drainase tambahan di dalam site yang mengarah ke drainase kota. Pengaturan Bukaan Mengatur perletakan bukaan agar angin dapat secara optimal masuk, bisa dengan memperkecil bukaan menjadi lubang - lubang / memberi elemen pembelok angin. Pemberian Grass Block pada tapak bangunan site sebagai resapan air dan mencegah bergenang Pengaturan Jarak antara, tinggi rendahnya massa dan vegetasi harus diatur agar tidak membelokan angin ke tempat yang salah. Memanfaatkan drainase kota untuk mengalirkan limbah kotor namun harus diperhatikan juga jaraknya Membuat wind cather Atau rongga pada Dinding atau kulit Bangunan terluar Untuk mempertahankan Laju angin Menambahkan unsur air pada site terutama pada area aliran angin untuk penghawaan pasif Membuat bukaan pada arah angin mengalir. Terbaik adalah sisi Utara dan Selatan u s
  • 2. Analisa Tapak Analisa Kebisingan Data Eksisting: Masalah : Tidak ada sisi yang memiliki kebisingan rendah karena site dikelilingi oleh bangunan Komersil, perdagangan , jasa dan pemukiman Site langsung bersebelahan dengan jalan arteri primer yang memiliki intensitas lalu lintas yang cukup tinggi. Potensi : • Terdapat vegetasi yang dapat menyaring dan mengarahkan angin pada lingkungan site. • Kebisingan sisi site yg lain masih terhalang oleh dinding - dinding bangunan. • Sebagai penanda waktu karena kebisingan hanya akan terjadi pada jam-jam tertentu • Dapat diketahui bahwa site terlihat jelas dan mudah dijangkau karena banyakanya kendaraan yang lewat Barrier & Filter Kebisingan dari jalan raya bisa diredam dengan memberikan pagar pembatas atau yang lebih alami yaitu menggunakan vegetasi rimbun yang sekaligus juga sebagai peneduh. Zonning Tiap Kawasan Ruang yang butuh ketenangan Harus diletakan di sisi samping atau sisi belakang karena kebisingan yang dihasilkan relative lebih kecil. Sintesa : Efek Terhadap Lingkungan Dapat memberikan vegetasi sebagai penyaring kebisingan terhadap permukiman di area samping dan belakang site sehingga tidak menggangu Bahan Bangunan pada Kawasan Menggunakan material- Material yang dapat meredam suara bising kendaan pada bangunan Sisi yang menghadap ke jalan raya secara langsung harus diberi jarak, atau diberi barrier Selain menghindari kebisingan, harus juga memikirkan efek bising dari kawasan ini sendiri terhadap lingkungan sekitar Prioritaskan ruang - ruang yang butuh ketengangan di tempatkan dibagian belakang site Meletakakn massa bangunan pada Kawasan jauh dari sumber kebisingan tertinggi