SlideShare a Scribd company logo
1 of 7
Download to read offline
1. PENGERTIAN dan PERKEMBANGAN
TEKNOLOGI
Perngertian Teknologi
Mengan
dung
arti
metode ilmiah untuk mencapai tujuan praktis; ilmu pengetahuan
terapan;
keseluruhan sarana untuk meyediakan barang-barang yangdiperlukan
bagi kelangsungan dan kenyamanan hidup manusia.
JADI
Jadi teknologi merupakan ilmu pengetahuan terapan untuk mewujudkan
kenyamanan
dan kemudahan hidup manusia.
keseluruhan metode yang secara rasional mengarah dan memiliki ciri
efisiensi dan efektifitas dalam setiap kegiatan manusia
Jenis-jenis Teknologi
Teknologi Peralatan Rumah Tangga
Teknologi Produksi
Teknologi Transportasi
Teknologi Komunikasi
Teknologi Konstruksi
Teknologi Peralatan Rumah Tangga
Teknologi peralatan rumah tangga merupakan teknologi yang digunakan untuk membantu
kegiatan rumah tangga
Keterangan Teknologi masa lalu Teknologi masa kini
Jenis Energi / Tenaga Manual dengan tenaga manuasi, arang, listrik
dengan efisiensi energi rendah
Tenaga lsitrik dengan efisiensi tinggi,
tenaga mesin semi/full otomatis
Kinerja peralatan Butuh waktu cukup banyak, cara kerja lambat,
hasil kurang memuaskan
Lebih sedikit waktu yang dibutuhkan, cara
kerja cepat, hasil relatif memuaskan
Contoh Dandang nasi, setrika arang, cuci dengan tangan,
dll
Magig Com, setrika listrik, Mesin cuci, dll
Teknologi Produksi
Teknologi produksi merupakan teknologi yang digunakan untuk memproduksi atau
menghasilkan suatu barang.
Keterangan Teknologi masa lalu Teknologi masa kini
Jenis Energi /
Tenaga
Manual dengan tenaga manusia, hewan,
kayu
Semi/full otomatis dengan tenaga
mesin
Kinerja peralatan Waktu lama dan jumlah hasil produk
terbatas
Waktu cepat dan hasil produk masal
Contoh Menumbuk padi dengan lesung, membuat
kain tenun dengan mesin manual (gedok),
membajak sawah dengan kerbau, dll
Mengolah padi menjadi beras denga
mesin slep, membuat kain dengan
mesin tenun, membajak sawah
dengan tractor
Teknologi Transportasi
Teknologi transportasi merupakan teknologi yang digunakan untuk berpindah tempat.
Keterangan Teknologi masa lalu Teknologi masa kini
Jenis Energi /
Tenaga
Angin, manusia, hewan, aliran air dan
mesin uap sederhana dan kalaupun pakai
mesin dengan efesiensi energi rendah
Tenaga mesin dengan tingkat
efisiensi dan efektifitas tinggi dalam
penggunaan energi
Kinerja peralatan Kecepatan rendah dengan kualitas
keamanan dan kenyamanan yang rendah
Kecepatan sangat tinggi dengan
kualitas keamanan dan
kenyamanan sangat diperhatikan
Contoh Perahu dayung/layar, kereta Uap, sepeda
dll
Pesawat terbang, kereta api listrik,
dll
Teknologi Komunikasi
Teknologi komunikasi merupakan teknologi yang digunakan untuk saling bertukar informasi ,atau pesan.
Keterangan Teknologi masa lalu Teknologi masa kini
Jenis Energi / Tenaga
/Sarana prasarana
Manual dengan tenaga manusia dan alami Listrik, gelombang
elektromagnetik/radio, serat optik
Kinerja peralatan Jarak jangkau terbatas, lambat Cepat, efesien, jarak jangkau sengat
jauh, wireless
Contoh Merpati pos, surat, kentongan, asap, dll Telepon dengan kabel serat optik,
smartphone, Internet, dll
Teknologi Konstruksi
Teknologi konstruksi merupakan teknologi yang digunakan untuk membangun sarana maupun prasarana.
Keterangan Teknologi masa lalu Teknologi masa kini
bahan Kayu, bambu, dan bahan alami lainnya Semen, beton pracetak, besi
beton, galvalum, galvanis, dll
Peralatan Manual dengan tenaga manusia / hewan Mesin semi/full otomatis
Contoh produk Rumah gua, pondok kayu/bambu,
jembatan bahan alami,dll
Rumah minimalis, gedung
bertingkat, jembatan panel beton
pra cetak, dll

More Related Content

What's hot

Pk8-KD3T2. Air bersih dan air Minum.pdf
Pk8-KD3T2. Air bersih dan air Minum.pdfPk8-KD3T2. Air bersih dan air Minum.pdf
Pk8-KD3T2. Air bersih dan air Minum.pdfAgus Tri
 
Pk8-KD2T1. Media Komunikasi Modern..pdf
Pk8-KD2T1. Media Komunikasi Modern..pdfPk8-KD2T1. Media Komunikasi Modern..pdf
Pk8-KD2T1. Media Komunikasi Modern..pdfAgus Tri
 
Pk7-KD5T3. Pengertian Jenis dan Karateristik Serat Buatan.pdf
Pk7-KD5T3. Pengertian Jenis dan Karateristik Serat Buatan.pdfPk7-KD5T3. Pengertian Jenis dan Karateristik Serat Buatan.pdf
Pk7-KD5T3. Pengertian Jenis dan Karateristik Serat Buatan.pdfAgus Tri
 
Pk7-KD6T2. Produk dan Proses kerajinan bahan Serat.pdf
Pk7-KD6T2. Produk dan Proses kerajinan bahan Serat.pdfPk7-KD6T2. Produk dan Proses kerajinan bahan Serat.pdf
Pk7-KD6T2. Produk dan Proses kerajinan bahan Serat.pdfAgus Tri
 
Pk8-KD3T3.Sumber Air dan Tujuan Pengolahannya.pdf
Pk8-KD3T3.Sumber Air dan Tujuan Pengolahannya.pdfPk8-KD3T3.Sumber Air dan Tujuan Pengolahannya.pdf
Pk8-KD3T3.Sumber Air dan Tujuan Pengolahannya.pdfAgus Tri
 
Pengolahan bahan dan Proses Pembuatan Produk Kerajinan bahan limbah keras Ano...
Pengolahan bahan dan Proses Pembuatan Produk Kerajinan bahan limbah keras Ano...Pengolahan bahan dan Proses Pembuatan Produk Kerajinan bahan limbah keras Ano...
Pengolahan bahan dan Proses Pembuatan Produk Kerajinan bahan limbah keras Ano...Agus Tri
 
Topik 3 teknik pengolahan limbak lunak organik
Topik 3  teknik pengolahan limbak lunak organikTopik 3  teknik pengolahan limbak lunak organik
Topik 3 teknik pengolahan limbak lunak organikAgus Tri
 
Prinsip, jenis dan karateristik kerajinan bahan limbah keras
Prinsip, jenis dan karateristik kerajinan bahan limbah kerasPrinsip, jenis dan karateristik kerajinan bahan limbah keras
Prinsip, jenis dan karateristik kerajinan bahan limbah kerasAgus Tri
 
Pk9 s2 kd3.1.t2. Fungsi dan Teknik pembuatan kerajinan dari bahan keras
Pk9 s2 kd3.1.t2. Fungsi dan Teknik pembuatan kerajinan dari bahan kerasPk9 s2 kd3.1.t2. Fungsi dan Teknik pembuatan kerajinan dari bahan keras
Pk9 s2 kd3.1.t2. Fungsi dan Teknik pembuatan kerajinan dari bahan kerasAgus Tri
 
Pk7-KD7T3. Teknik Pengelolaan Limbah Lunak Organik.pdf
Pk7-KD7T3. Teknik Pengelolaan Limbah Lunak Organik.pdfPk7-KD7T3. Teknik Pengelolaan Limbah Lunak Organik.pdf
Pk7-KD7T3. Teknik Pengelolaan Limbah Lunak Organik.pdfAgus Tri
 
Pengolahan bahan dan proses produksi kerajinan bahan limbah keras organik
Pengolahan bahan dan proses produksi kerajinan bahan limbah keras organikPengolahan bahan dan proses produksi kerajinan bahan limbah keras organik
Pengolahan bahan dan proses produksi kerajinan bahan limbah keras organikAgus Tri
 
Tugas ujian praktek ppt internet
Tugas ujian praktek ppt internetTugas ujian praktek ppt internet
Tugas ujian praktek ppt internetHikma Wardani
 
Pembuatan rok dan blus wanita
Pembuatan rok dan blus wanita Pembuatan rok dan blus wanita
Pembuatan rok dan blus wanita Kacung Abdullah
 
Serat tumbuhan dan hewan
Serat tumbuhan dan hewanSerat tumbuhan dan hewan
Serat tumbuhan dan hewanNaila N. K
 
Pk9 s2 kd 3.1.t1 prinsip , jenis dan karateristik kerajinan bahan keras
Pk9 s2 kd 3.1.t1 prinsip , jenis dan karateristik kerajinan bahan kerasPk9 s2 kd 3.1.t1 prinsip , jenis dan karateristik kerajinan bahan keras
Pk9 s2 kd 3.1.t1 prinsip , jenis dan karateristik kerajinan bahan kerasAgus Tri
 
Makalah multimedia
Makalah multimediaMakalah multimedia
Makalah multimediarifai_ahmad
 
Pk7 kd3.2.m1 prinsip, jenis dan karateristik kerajinan bahan limbah lunak
Pk7 kd3.2.m1 prinsip, jenis dan karateristik kerajinan bahan limbah lunakPk7 kd3.2.m1 prinsip, jenis dan karateristik kerajinan bahan limbah lunak
Pk7 kd3.2.m1 prinsip, jenis dan karateristik kerajinan bahan limbah lunakAgus Tri
 
Climbing formwork
Climbing formworkClimbing formwork
Climbing formworkArnas Aidil
 
Pengenalan - Kajian fabrik 1
Pengenalan -  Kajian fabrik 1Pengenalan -  Kajian fabrik 1
Pengenalan - Kajian fabrik 1fuziharun
 

What's hot (20)

Pk8-KD3T2. Air bersih dan air Minum.pdf
Pk8-KD3T2. Air bersih dan air Minum.pdfPk8-KD3T2. Air bersih dan air Minum.pdf
Pk8-KD3T2. Air bersih dan air Minum.pdf
 
Pk8-KD2T1. Media Komunikasi Modern..pdf
Pk8-KD2T1. Media Komunikasi Modern..pdfPk8-KD2T1. Media Komunikasi Modern..pdf
Pk8-KD2T1. Media Komunikasi Modern..pdf
 
Pk7-KD5T3. Pengertian Jenis dan Karateristik Serat Buatan.pdf
Pk7-KD5T3. Pengertian Jenis dan Karateristik Serat Buatan.pdfPk7-KD5T3. Pengertian Jenis dan Karateristik Serat Buatan.pdf
Pk7-KD5T3. Pengertian Jenis dan Karateristik Serat Buatan.pdf
 
Pk7-KD6T2. Produk dan Proses kerajinan bahan Serat.pdf
Pk7-KD6T2. Produk dan Proses kerajinan bahan Serat.pdfPk7-KD6T2. Produk dan Proses kerajinan bahan Serat.pdf
Pk7-KD6T2. Produk dan Proses kerajinan bahan Serat.pdf
 
Pk8-KD3T3.Sumber Air dan Tujuan Pengolahannya.pdf
Pk8-KD3T3.Sumber Air dan Tujuan Pengolahannya.pdfPk8-KD3T3.Sumber Air dan Tujuan Pengolahannya.pdf
Pk8-KD3T3.Sumber Air dan Tujuan Pengolahannya.pdf
 
Pengolahan bahan dan Proses Pembuatan Produk Kerajinan bahan limbah keras Ano...
Pengolahan bahan dan Proses Pembuatan Produk Kerajinan bahan limbah keras Ano...Pengolahan bahan dan Proses Pembuatan Produk Kerajinan bahan limbah keras Ano...
Pengolahan bahan dan Proses Pembuatan Produk Kerajinan bahan limbah keras Ano...
 
Topik 3 teknik pengolahan limbak lunak organik
Topik 3  teknik pengolahan limbak lunak organikTopik 3  teknik pengolahan limbak lunak organik
Topik 3 teknik pengolahan limbak lunak organik
 
Prinsip, jenis dan karateristik kerajinan bahan limbah keras
Prinsip, jenis dan karateristik kerajinan bahan limbah kerasPrinsip, jenis dan karateristik kerajinan bahan limbah keras
Prinsip, jenis dan karateristik kerajinan bahan limbah keras
 
Pk9 s2 kd3.1.t2. Fungsi dan Teknik pembuatan kerajinan dari bahan keras
Pk9 s2 kd3.1.t2. Fungsi dan Teknik pembuatan kerajinan dari bahan kerasPk9 s2 kd3.1.t2. Fungsi dan Teknik pembuatan kerajinan dari bahan keras
Pk9 s2 kd3.1.t2. Fungsi dan Teknik pembuatan kerajinan dari bahan keras
 
Pk7-KD7T3. Teknik Pengelolaan Limbah Lunak Organik.pdf
Pk7-KD7T3. Teknik Pengelolaan Limbah Lunak Organik.pdfPk7-KD7T3. Teknik Pengelolaan Limbah Lunak Organik.pdf
Pk7-KD7T3. Teknik Pengelolaan Limbah Lunak Organik.pdf
 
SENI ANYAMAN
SENI ANYAMAN SENI ANYAMAN
SENI ANYAMAN
 
Pengolahan bahan dan proses produksi kerajinan bahan limbah keras organik
Pengolahan bahan dan proses produksi kerajinan bahan limbah keras organikPengolahan bahan dan proses produksi kerajinan bahan limbah keras organik
Pengolahan bahan dan proses produksi kerajinan bahan limbah keras organik
 
Tugas ujian praktek ppt internet
Tugas ujian praktek ppt internetTugas ujian praktek ppt internet
Tugas ujian praktek ppt internet
 
Pembuatan rok dan blus wanita
Pembuatan rok dan blus wanita Pembuatan rok dan blus wanita
Pembuatan rok dan blus wanita
 
Serat tumbuhan dan hewan
Serat tumbuhan dan hewanSerat tumbuhan dan hewan
Serat tumbuhan dan hewan
 
Pk9 s2 kd 3.1.t1 prinsip , jenis dan karateristik kerajinan bahan keras
Pk9 s2 kd 3.1.t1 prinsip , jenis dan karateristik kerajinan bahan kerasPk9 s2 kd 3.1.t1 prinsip , jenis dan karateristik kerajinan bahan keras
Pk9 s2 kd 3.1.t1 prinsip , jenis dan karateristik kerajinan bahan keras
 
Makalah multimedia
Makalah multimediaMakalah multimedia
Makalah multimedia
 
Pk7 kd3.2.m1 prinsip, jenis dan karateristik kerajinan bahan limbah lunak
Pk7 kd3.2.m1 prinsip, jenis dan karateristik kerajinan bahan limbah lunakPk7 kd3.2.m1 prinsip, jenis dan karateristik kerajinan bahan limbah lunak
Pk7 kd3.2.m1 prinsip, jenis dan karateristik kerajinan bahan limbah lunak
 
Climbing formwork
Climbing formworkClimbing formwork
Climbing formwork
 
Pengenalan - Kajian fabrik 1
Pengenalan -  Kajian fabrik 1Pengenalan -  Kajian fabrik 1
Pengenalan - Kajian fabrik 1
 

Similar to Pk7-KD1T1. pengertian dan perkembangan teknologi.pdf

Konsep Dasar Teknologi Informasi (II).ppt
Konsep Dasar Teknologi Informasi (II).pptKonsep Dasar Teknologi Informasi (II).ppt
Konsep Dasar Teknologi Informasi (II).pptRasyaAlHuda
 
Perkembangan teknologi ipa4
Perkembangan teknologi ipa4  Perkembangan teknologi ipa4
Perkembangan teknologi ipa4 azhar barera
 
Teknologi informasi dan komunikasi punya alta
Teknologi informasi dan komunikasi punya altaTeknologi informasi dan komunikasi punya alta
Teknologi informasi dan komunikasi punya altaamartya3010
 
konsep teknologi : Pengeritan ,istilah dan peran teknologi
konsep teknologi : Pengeritan ,istilah dan peran teknologikonsep teknologi : Pengeritan ,istilah dan peran teknologi
konsep teknologi : Pengeritan ,istilah dan peran teknologiMario Yuven
 
1. pengantar si
1. pengantar si1. pengantar si
1. pengantar simoryku
 
Alyssa essay writting
Alyssa essay writtingAlyssa essay writting
Alyssa essay writtingsuzliza
 
SIM, Rina Handayani, Hapzi Ali, Telekomunikasi, Informasi, dan Teknologi Nirk...
SIM, Rina Handayani, Hapzi Ali, Telekomunikasi, Informasi, dan Teknologi Nirk...SIM, Rina Handayani, Hapzi Ali, Telekomunikasi, Informasi, dan Teknologi Nirk...
SIM, Rina Handayani, Hapzi Ali, Telekomunikasi, Informasi, dan Teknologi Nirk...RinaHandayani20
 
PPT_TIK_KELOMPOK_3 2.pptx
PPT_TIK_KELOMPOK_3 2.pptxPPT_TIK_KELOMPOK_3 2.pptx
PPT_TIK_KELOMPOK_3 2.pptxSinmaysinRaya
 
Teknologi informasi dan komunikasi
Teknologi informasi dan komunikasiTeknologi informasi dan komunikasi
Teknologi informasi dan komunikasiRamaNurahman
 
01 pengantar-tik
01 pengantar-tik01 pengantar-tik
01 pengantar-tikAnisa AzaCh
 
Konsep Dasar Teknologi Informasi.ppt
Konsep Dasar Teknologi Informasi.pptKonsep Dasar Teknologi Informasi.ppt
Konsep Dasar Teknologi Informasi.pptNafisClassic
 
Ppt teknologi informasi dan komunikasi
Ppt teknologi informasi dan komunikasiPpt teknologi informasi dan komunikasi
Ppt teknologi informasi dan komunikasiShalsaDwi
 
Tugas tik power point arimbi
Tugas tik power point arimbiTugas tik power point arimbi
Tugas tik power point arimbiarimbi123
 
Tugas tik power point arimbi
Tugas tik power point arimbiTugas tik power point arimbi
Tugas tik power point arimbiarimbi123
 
Wastek Teknologi (1)
Wastek Teknologi (1)Wastek Teknologi (1)
Wastek Teknologi (1)Tedi Eka
 
KELOMPOK 3 Pendidikan Seni di SD (Shavitri dan Yusnita).pptx
KELOMPOK 3 Pendidikan Seni di SD (Shavitri dan Yusnita).pptxKELOMPOK 3 Pendidikan Seni di SD (Shavitri dan Yusnita).pptx
KELOMPOK 3 Pendidikan Seni di SD (Shavitri dan Yusnita).pptxrianasrianisah
 

Similar to Pk7-KD1T1. pengertian dan perkembangan teknologi.pdf (20)

Konsep Dasar Teknologi Informasi (II).ppt
Konsep Dasar Teknologi Informasi (II).pptKonsep Dasar Teknologi Informasi (II).ppt
Konsep Dasar Teknologi Informasi (II).ppt
 
Perkembangan teknologi ipa4
Perkembangan teknologi ipa4  Perkembangan teknologi ipa4
Perkembangan teknologi ipa4
 
Teknologi informasi dan komunikasi punya alta
Teknologi informasi dan komunikasi punya altaTeknologi informasi dan komunikasi punya alta
Teknologi informasi dan komunikasi punya alta
 
konsep teknologi : Pengeritan ,istilah dan peran teknologi
konsep teknologi : Pengeritan ,istilah dan peran teknologikonsep teknologi : Pengeritan ,istilah dan peran teknologi
konsep teknologi : Pengeritan ,istilah dan peran teknologi
 
1. pengantar si
1. pengantar si1. pengantar si
1. pengantar si
 
Alyssa essay writting
Alyssa essay writtingAlyssa essay writting
Alyssa essay writting
 
SIM, Rina Handayani, Hapzi Ali, Telekomunikasi, Informasi, dan Teknologi Nirk...
SIM, Rina Handayani, Hapzi Ali, Telekomunikasi, Informasi, dan Teknologi Nirk...SIM, Rina Handayani, Hapzi Ali, Telekomunikasi, Informasi, dan Teknologi Nirk...
SIM, Rina Handayani, Hapzi Ali, Telekomunikasi, Informasi, dan Teknologi Nirk...
 
PPT_TIK_KELOMPOK_3 2.pptx
PPT_TIK_KELOMPOK_3 2.pptxPPT_TIK_KELOMPOK_3 2.pptx
PPT_TIK_KELOMPOK_3 2.pptx
 
Teknologi informasi dan komunikasi
Teknologi informasi dan komunikasiTeknologi informasi dan komunikasi
Teknologi informasi dan komunikasi
 
Produk Nano
Produk NanoProduk Nano
Produk Nano
 
01 pengantar-tik
01 pengantar-tik01 pengantar-tik
01 pengantar-tik
 
Konsep Dasar Teknologi Informasi.ppt
Konsep Dasar Teknologi Informasi.pptKonsep Dasar Teknologi Informasi.ppt
Konsep Dasar Teknologi Informasi.ppt
 
Tik wina nursapitri
Tik wina nursapitriTik wina nursapitri
Tik wina nursapitri
 
Ppt teknologi informasi dan komunikasi
Ppt teknologi informasi dan komunikasiPpt teknologi informasi dan komunikasi
Ppt teknologi informasi dan komunikasi
 
Tugas tik power point arimbi
Tugas tik power point arimbiTugas tik power point arimbi
Tugas tik power point arimbi
 
Tugas tik power point arimbi
Tugas tik power point arimbiTugas tik power point arimbi
Tugas tik power point arimbi
 
Bab Vi Teknologi (B)
Bab Vi Teknologi (B)Bab Vi Teknologi (B)
Bab Vi Teknologi (B)
 
Wastek Teknologi (1)
Wastek Teknologi (1)Wastek Teknologi (1)
Wastek Teknologi (1)
 
UTS
UTSUTS
UTS
 
KELOMPOK 3 Pendidikan Seni di SD (Shavitri dan Yusnita).pptx
KELOMPOK 3 Pendidikan Seni di SD (Shavitri dan Yusnita).pptxKELOMPOK 3 Pendidikan Seni di SD (Shavitri dan Yusnita).pptx
KELOMPOK 3 Pendidikan Seni di SD (Shavitri dan Yusnita).pptx
 

More from Agus Tri

Pk9Kd1T3. Hukum Ohm dan Kirchoff.pptx
Pk9Kd1T3. Hukum Ohm dan Kirchoff.pptxPk9Kd1T3. Hukum Ohm dan Kirchoff.pptx
Pk9Kd1T3. Hukum Ohm dan Kirchoff.pptxAgus Tri
 
Pk8-KD3T1M2. Air untuk Kehidupan.pdf
Pk8-KD3T1M2.  Air untuk Kehidupan.pdfPk8-KD3T1M2.  Air untuk Kehidupan.pdf
Pk8-KD3T1M2. Air untuk Kehidupan.pdfAgus Tri
 
Pk8-KD1T2. Sejarah Awal Perkembangan Teknologi Informasi dan Komunikasi.pdf
Pk8-KD1T2. Sejarah Awal Perkembangan Teknologi Informasi dan Komunikasi.pdfPk8-KD1T2. Sejarah Awal Perkembangan Teknologi Informasi dan Komunikasi.pdf
Pk8-KD1T2. Sejarah Awal Perkembangan Teknologi Informasi dan Komunikasi.pdfAgus Tri
 
Pk8-KD2T3. Poster sebagai Media Informasi.pdf
Pk8-KD2T3. Poster sebagai Media Informasi.pdfPk8-KD2T3. Poster sebagai Media Informasi.pdf
Pk8-KD2T3. Poster sebagai Media Informasi.pdfAgus Tri
 
Pk8-KD4T1. Sistem Penjernihan Air.pdf
Pk8-KD4T1. Sistem Penjernihan Air.pdfPk8-KD4T1. Sistem Penjernihan Air.pdf
Pk8-KD4T1. Sistem Penjernihan Air.pdfAgus Tri
 
Pk8-KD1T1. Pengertian Teknologi Informasi dan Komunikasi.pdf
Pk8-KD1T1. Pengertian Teknologi Informasi dan Komunikasi.pdfPk8-KD1T1. Pengertian Teknologi Informasi dan Komunikasi.pdf
Pk8-KD1T1. Pengertian Teknologi Informasi dan Komunikasi.pdfAgus Tri
 
PPT P3K ke-2.pptx
PPT P3K ke-2.pptxPPT P3K ke-2.pptx
PPT P3K ke-2.pptxAgus Tri
 
Pk7-KD5T2. Pengertian ,Jenis dan Karakteristik Bahan Serat Alam dari Hewan d...
Pk7-KD5T2. Pengertian ,Jenis dan Karakteristik Bahan Serat  Alam dari Hewan d...Pk7-KD5T2. Pengertian ,Jenis dan Karakteristik Bahan Serat  Alam dari Hewan d...
Pk7-KD5T2. Pengertian ,Jenis dan Karakteristik Bahan Serat Alam dari Hewan d...Agus Tri
 
pk7-kd5T1 Pengertian ,Jenis DAN Karakteristik Bahan Serat Alam.pptx
pk7-kd5T1 Pengertian ,Jenis DAN Karakteristik Bahan Serat  Alam.pptxpk7-kd5T1 Pengertian ,Jenis DAN Karakteristik Bahan Serat  Alam.pptx
pk7-kd5T1 Pengertian ,Jenis DAN Karakteristik Bahan Serat Alam.pptxAgus Tri
 
Pk7-KD7T1. Prinsip Kerajinan Bahan Limbah Lunak.pdf
Pk7-KD7T1. Prinsip Kerajinan Bahan Limbah Lunak.pdfPk7-KD7T1. Prinsip Kerajinan Bahan Limbah Lunak.pdf
Pk7-KD7T1. Prinsip Kerajinan Bahan Limbah Lunak.pdfAgus Tri
 
Pk7-KD7T2. Pengelolaan Limbah.pdf
Pk7-KD7T2. Pengelolaan Limbah.pdfPk7-KD7T2. Pengelolaan Limbah.pdf
Pk7-KD7T2. Pengelolaan Limbah.pdfAgus Tri
 
Pk7-KD5T3. Pengertian Jenis dan Karateristik Serat Buatan.pdf
Pk7-KD5T3. Pengertian Jenis dan Karateristik Serat Buatan.pdfPk7-KD5T3. Pengertian Jenis dan Karateristik Serat Buatan.pdf
Pk7-KD5T3. Pengertian Jenis dan Karateristik Serat Buatan.pdfAgus Tri
 
Pk7-KD6T2. Produk dan Proses kerajinan bahan Serat.pdf
Pk7-KD6T2. Produk dan Proses kerajinan bahan Serat.pdfPk7-KD6T2. Produk dan Proses kerajinan bahan Serat.pdf
Pk7-KD6T2. Produk dan Proses kerajinan bahan Serat.pdfAgus Tri
 
pk7-kd7-Limbah Lunak.pptx
pk7-kd7-Limbah Lunak.pptxpk7-kd7-Limbah Lunak.pptx
pk7-kd7-Limbah Lunak.pptxAgus Tri
 
Pk7-KD7T3. Teknik Pengelolaan Limbah Lunak Organik.pdf
Pk7-KD7T3. Teknik Pengelolaan Limbah Lunak Organik.pdfPk7-KD7T3. Teknik Pengelolaan Limbah Lunak Organik.pdf
Pk7-KD7T3. Teknik Pengelolaan Limbah Lunak Organik.pdfAgus Tri
 
Pk7-KD5T1 Pengertian ,Jenis dan Karakteristik Bahan Serat Alam dari Tumbuhan...
Pk7-KD5T1 Pengertian ,Jenis dan Karakteristik Bahan Serat  Alam dari Tumbuhan...Pk7-KD5T1 Pengertian ,Jenis dan Karakteristik Bahan Serat  Alam dari Tumbuhan...
Pk7-KD5T1 Pengertian ,Jenis dan Karakteristik Bahan Serat Alam dari Tumbuhan...Agus Tri
 
Pk7-KD7T4. Teknik Pengelolaan Limbah Lunak Anorganik.pdf
Pk7-KD7T4. Teknik Pengelolaan Limbah Lunak Anorganik.pdfPk7-KD7T4. Teknik Pengelolaan Limbah Lunak Anorganik.pdf
Pk7-KD7T4. Teknik Pengelolaan Limbah Lunak Anorganik.pdfAgus Tri
 
Pk7-KD6T1. Pengolahan dan Teknik Dasar kerajinan bahan Serat.pdf
Pk7-KD6T1. Pengolahan dan Teknik Dasar kerajinan  bahan Serat.pdfPk7-KD6T1. Pengolahan dan Teknik Dasar kerajinan  bahan Serat.pdf
Pk7-KD6T1. Pengolahan dan Teknik Dasar kerajinan bahan Serat.pdfAgus Tri
 
Pk7-KD4T1. Bagian-bagian Struktur Konstruksi Jembatan.pdf
Pk7-KD4T1. Bagian-bagian Struktur Konstruksi Jembatan.pdfPk7-KD4T1. Bagian-bagian Struktur Konstruksi Jembatan.pdf
Pk7-KD4T1. Bagian-bagian Struktur Konstruksi Jembatan.pdfAgus Tri
 
Pk7-KD1T3 . Teknologi Konstruksi.pdf
Pk7-KD1T3 . Teknologi Konstruksi.pdfPk7-KD1T3 . Teknologi Konstruksi.pdf
Pk7-KD1T3 . Teknologi Konstruksi.pdfAgus Tri
 

More from Agus Tri (20)

Pk9Kd1T3. Hukum Ohm dan Kirchoff.pptx
Pk9Kd1T3. Hukum Ohm dan Kirchoff.pptxPk9Kd1T3. Hukum Ohm dan Kirchoff.pptx
Pk9Kd1T3. Hukum Ohm dan Kirchoff.pptx
 
Pk8-KD3T1M2. Air untuk Kehidupan.pdf
Pk8-KD3T1M2.  Air untuk Kehidupan.pdfPk8-KD3T1M2.  Air untuk Kehidupan.pdf
Pk8-KD3T1M2. Air untuk Kehidupan.pdf
 
Pk8-KD1T2. Sejarah Awal Perkembangan Teknologi Informasi dan Komunikasi.pdf
Pk8-KD1T2. Sejarah Awal Perkembangan Teknologi Informasi dan Komunikasi.pdfPk8-KD1T2. Sejarah Awal Perkembangan Teknologi Informasi dan Komunikasi.pdf
Pk8-KD1T2. Sejarah Awal Perkembangan Teknologi Informasi dan Komunikasi.pdf
 
Pk8-KD2T3. Poster sebagai Media Informasi.pdf
Pk8-KD2T3. Poster sebagai Media Informasi.pdfPk8-KD2T3. Poster sebagai Media Informasi.pdf
Pk8-KD2T3. Poster sebagai Media Informasi.pdf
 
Pk8-KD4T1. Sistem Penjernihan Air.pdf
Pk8-KD4T1. Sistem Penjernihan Air.pdfPk8-KD4T1. Sistem Penjernihan Air.pdf
Pk8-KD4T1. Sistem Penjernihan Air.pdf
 
Pk8-KD1T1. Pengertian Teknologi Informasi dan Komunikasi.pdf
Pk8-KD1T1. Pengertian Teknologi Informasi dan Komunikasi.pdfPk8-KD1T1. Pengertian Teknologi Informasi dan Komunikasi.pdf
Pk8-KD1T1. Pengertian Teknologi Informasi dan Komunikasi.pdf
 
PPT P3K ke-2.pptx
PPT P3K ke-2.pptxPPT P3K ke-2.pptx
PPT P3K ke-2.pptx
 
Pk7-KD5T2. Pengertian ,Jenis dan Karakteristik Bahan Serat Alam dari Hewan d...
Pk7-KD5T2. Pengertian ,Jenis dan Karakteristik Bahan Serat  Alam dari Hewan d...Pk7-KD5T2. Pengertian ,Jenis dan Karakteristik Bahan Serat  Alam dari Hewan d...
Pk7-KD5T2. Pengertian ,Jenis dan Karakteristik Bahan Serat Alam dari Hewan d...
 
pk7-kd5T1 Pengertian ,Jenis DAN Karakteristik Bahan Serat Alam.pptx
pk7-kd5T1 Pengertian ,Jenis DAN Karakteristik Bahan Serat  Alam.pptxpk7-kd5T1 Pengertian ,Jenis DAN Karakteristik Bahan Serat  Alam.pptx
pk7-kd5T1 Pengertian ,Jenis DAN Karakteristik Bahan Serat Alam.pptx
 
Pk7-KD7T1. Prinsip Kerajinan Bahan Limbah Lunak.pdf
Pk7-KD7T1. Prinsip Kerajinan Bahan Limbah Lunak.pdfPk7-KD7T1. Prinsip Kerajinan Bahan Limbah Lunak.pdf
Pk7-KD7T1. Prinsip Kerajinan Bahan Limbah Lunak.pdf
 
Pk7-KD7T2. Pengelolaan Limbah.pdf
Pk7-KD7T2. Pengelolaan Limbah.pdfPk7-KD7T2. Pengelolaan Limbah.pdf
Pk7-KD7T2. Pengelolaan Limbah.pdf
 
Pk7-KD5T3. Pengertian Jenis dan Karateristik Serat Buatan.pdf
Pk7-KD5T3. Pengertian Jenis dan Karateristik Serat Buatan.pdfPk7-KD5T3. Pengertian Jenis dan Karateristik Serat Buatan.pdf
Pk7-KD5T3. Pengertian Jenis dan Karateristik Serat Buatan.pdf
 
Pk7-KD6T2. Produk dan Proses kerajinan bahan Serat.pdf
Pk7-KD6T2. Produk dan Proses kerajinan bahan Serat.pdfPk7-KD6T2. Produk dan Proses kerajinan bahan Serat.pdf
Pk7-KD6T2. Produk dan Proses kerajinan bahan Serat.pdf
 
pk7-kd7-Limbah Lunak.pptx
pk7-kd7-Limbah Lunak.pptxpk7-kd7-Limbah Lunak.pptx
pk7-kd7-Limbah Lunak.pptx
 
Pk7-KD7T3. Teknik Pengelolaan Limbah Lunak Organik.pdf
Pk7-KD7T3. Teknik Pengelolaan Limbah Lunak Organik.pdfPk7-KD7T3. Teknik Pengelolaan Limbah Lunak Organik.pdf
Pk7-KD7T3. Teknik Pengelolaan Limbah Lunak Organik.pdf
 
Pk7-KD5T1 Pengertian ,Jenis dan Karakteristik Bahan Serat Alam dari Tumbuhan...
Pk7-KD5T1 Pengertian ,Jenis dan Karakteristik Bahan Serat  Alam dari Tumbuhan...Pk7-KD5T1 Pengertian ,Jenis dan Karakteristik Bahan Serat  Alam dari Tumbuhan...
Pk7-KD5T1 Pengertian ,Jenis dan Karakteristik Bahan Serat Alam dari Tumbuhan...
 
Pk7-KD7T4. Teknik Pengelolaan Limbah Lunak Anorganik.pdf
Pk7-KD7T4. Teknik Pengelolaan Limbah Lunak Anorganik.pdfPk7-KD7T4. Teknik Pengelolaan Limbah Lunak Anorganik.pdf
Pk7-KD7T4. Teknik Pengelolaan Limbah Lunak Anorganik.pdf
 
Pk7-KD6T1. Pengolahan dan Teknik Dasar kerajinan bahan Serat.pdf
Pk7-KD6T1. Pengolahan dan Teknik Dasar kerajinan  bahan Serat.pdfPk7-KD6T1. Pengolahan dan Teknik Dasar kerajinan  bahan Serat.pdf
Pk7-KD6T1. Pengolahan dan Teknik Dasar kerajinan bahan Serat.pdf
 
Pk7-KD4T1. Bagian-bagian Struktur Konstruksi Jembatan.pdf
Pk7-KD4T1. Bagian-bagian Struktur Konstruksi Jembatan.pdfPk7-KD4T1. Bagian-bagian Struktur Konstruksi Jembatan.pdf
Pk7-KD4T1. Bagian-bagian Struktur Konstruksi Jembatan.pdf
 
Pk7-KD1T3 . Teknologi Konstruksi.pdf
Pk7-KD1T3 . Teknologi Konstruksi.pdfPk7-KD1T3 . Teknologi Konstruksi.pdf
Pk7-KD1T3 . Teknologi Konstruksi.pdf
 

Recently uploaded

Aksi Nyata Modul 1.3 Visi Guru penggerak
Aksi Nyata Modul 1.3 Visi Guru penggerakAksi Nyata Modul 1.3 Visi Guru penggerak
Aksi Nyata Modul 1.3 Visi Guru penggerakDianPermana63
 
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
Obat pada masa kehamilan: uteretonik dan tokolitik
Obat pada masa kehamilan: uteretonik dan tokolitikObat pada masa kehamilan: uteretonik dan tokolitik
Obat pada masa kehamilan: uteretonik dan tokolitikNegustinNegustin
 
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR SENI RUPA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
PPt-Juknis-PPDB-2024 (TerbarU) kabupaten GIanyar.pptx
PPt-Juknis-PPDB-2024 (TerbarU) kabupaten GIanyar.pptxPPt-Juknis-PPDB-2024 (TerbarU) kabupaten GIanyar.pptx
PPt-Juknis-PPDB-2024 (TerbarU) kabupaten GIanyar.pptxiwidyastama85
 
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
Analisis Regresi Analisis Regresi dan Korelasi.ppt
Analisis Regresi Analisis Regresi dan Korelasi.pptAnalisis Regresi Analisis Regresi dan Korelasi.ppt
Analisis Regresi Analisis Regresi dan Korelasi.pptRahmaniaPamungkas2
 
Slide Kick Off for Public - Google Cloud Arcade Facilitator 2024.pptx
Slide Kick Off for Public - Google Cloud Arcade Facilitator 2024.pptxSlide Kick Off for Public - Google Cloud Arcade Facilitator 2024.pptx
Slide Kick Off for Public - Google Cloud Arcade Facilitator 2024.pptxtressa8
 
PWS KIA (Pemantauan Wilayah Setempat) Kesehatan Ibu dan Anak
PWS KIA (Pemantauan Wilayah Setempat) Kesehatan Ibu dan AnakPWS KIA (Pemantauan Wilayah Setempat) Kesehatan Ibu dan Anak
PWS KIA (Pemantauan Wilayah Setempat) Kesehatan Ibu dan AnakOcieocietralalatrilili Tharigan
 
PELAKSANAAN + Link2 MATERI Training_ "AUDIT INTERNAL + SISTEM MANAJEMEN MUTU ...
PELAKSANAAN + Link2 MATERI Training_ "AUDIT INTERNAL + SISTEM MANAJEMEN MUTU ...PELAKSANAAN + Link2 MATERI Training_ "AUDIT INTERNAL + SISTEM MANAJEMEN MUTU ...
PELAKSANAAN + Link2 MATERI Training_ "AUDIT INTERNAL + SISTEM MANAJEMEN MUTU ...Kanaidi ken
 
Bahan Ajar Power Point Materi Campuran kelas 8
Bahan Ajar Power Point Materi Campuran kelas 8Bahan Ajar Power Point Materi Campuran kelas 8
Bahan Ajar Power Point Materi Campuran kelas 8RiniWulandari49
 
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR SENI RUPA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
P5 Gaya Hidup berkelanjutan gaya hidup b
P5 Gaya Hidup berkelanjutan gaya hidup bP5 Gaya Hidup berkelanjutan gaya hidup b
P5 Gaya Hidup berkelanjutan gaya hidup bSisiliaFil
 
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
Materi Kimfar Asam,Basa,Buffer dan Garam
Materi Kimfar Asam,Basa,Buffer dan GaramMateri Kimfar Asam,Basa,Buffer dan Garam
Materi Kimfar Asam,Basa,Buffer dan GaramTitaniaUtami
 
Demokrasi dan Pendidikan Demokrasi kwn ppt.ppt
Demokrasi dan Pendidikan Demokrasi kwn ppt.pptDemokrasi dan Pendidikan Demokrasi kwn ppt.ppt
Demokrasi dan Pendidikan Demokrasi kwn ppt.pptretno12886
 
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
Materi Penggolongan Obat Undang-Undang Kesehatan
Materi Penggolongan Obat Undang-Undang KesehatanMateri Penggolongan Obat Undang-Undang Kesehatan
Materi Penggolongan Obat Undang-Undang KesehatanTitaniaUtami
 
METODE PENGEMBANGAN MORAL DAN NILAI-NILAI AGAMA.pptx
METODE PENGEMBANGAN MORAL DAN NILAI-NILAI AGAMA.pptxMETODE PENGEMBANGAN MORAL DAN NILAI-NILAI AGAMA.pptx
METODE PENGEMBANGAN MORAL DAN NILAI-NILAI AGAMA.pptxFidiaHananasyst
 

Recently uploaded (20)

Aksi Nyata Modul 1.3 Visi Guru penggerak
Aksi Nyata Modul 1.3 Visi Guru penggerakAksi Nyata Modul 1.3 Visi Guru penggerak
Aksi Nyata Modul 1.3 Visi Guru penggerak
 
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Obat pada masa kehamilan: uteretonik dan tokolitik
Obat pada masa kehamilan: uteretonik dan tokolitikObat pada masa kehamilan: uteretonik dan tokolitik
Obat pada masa kehamilan: uteretonik dan tokolitik
 
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR SENI RUPA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
PPt-Juknis-PPDB-2024 (TerbarU) kabupaten GIanyar.pptx
PPt-Juknis-PPDB-2024 (TerbarU) kabupaten GIanyar.pptxPPt-Juknis-PPDB-2024 (TerbarU) kabupaten GIanyar.pptx
PPt-Juknis-PPDB-2024 (TerbarU) kabupaten GIanyar.pptx
 
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Analisis Regresi Analisis Regresi dan Korelasi.ppt
Analisis Regresi Analisis Regresi dan Korelasi.pptAnalisis Regresi Analisis Regresi dan Korelasi.ppt
Analisis Regresi Analisis Regresi dan Korelasi.ppt
 
Slide Kick Off for Public - Google Cloud Arcade Facilitator 2024.pptx
Slide Kick Off for Public - Google Cloud Arcade Facilitator 2024.pptxSlide Kick Off for Public - Google Cloud Arcade Facilitator 2024.pptx
Slide Kick Off for Public - Google Cloud Arcade Facilitator 2024.pptx
 
PWS KIA (Pemantauan Wilayah Setempat) Kesehatan Ibu dan Anak
PWS KIA (Pemantauan Wilayah Setempat) Kesehatan Ibu dan AnakPWS KIA (Pemantauan Wilayah Setempat) Kesehatan Ibu dan Anak
PWS KIA (Pemantauan Wilayah Setempat) Kesehatan Ibu dan Anak
 
PELAKSANAAN + Link2 MATERI Training_ "AUDIT INTERNAL + SISTEM MANAJEMEN MUTU ...
PELAKSANAAN + Link2 MATERI Training_ "AUDIT INTERNAL + SISTEM MANAJEMEN MUTU ...PELAKSANAAN + Link2 MATERI Training_ "AUDIT INTERNAL + SISTEM MANAJEMEN MUTU ...
PELAKSANAAN + Link2 MATERI Training_ "AUDIT INTERNAL + SISTEM MANAJEMEN MUTU ...
 
Bahan Ajar Power Point Materi Campuran kelas 8
Bahan Ajar Power Point Materi Campuran kelas 8Bahan Ajar Power Point Materi Campuran kelas 8
Bahan Ajar Power Point Materi Campuran kelas 8
 
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR SENI RUPA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
P5 Gaya Hidup berkelanjutan gaya hidup b
P5 Gaya Hidup berkelanjutan gaya hidup bP5 Gaya Hidup berkelanjutan gaya hidup b
P5 Gaya Hidup berkelanjutan gaya hidup b
 
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Materi Kimfar Asam,Basa,Buffer dan Garam
Materi Kimfar Asam,Basa,Buffer dan GaramMateri Kimfar Asam,Basa,Buffer dan Garam
Materi Kimfar Asam,Basa,Buffer dan Garam
 
Demokrasi dan Pendidikan Demokrasi kwn ppt.ppt
Demokrasi dan Pendidikan Demokrasi kwn ppt.pptDemokrasi dan Pendidikan Demokrasi kwn ppt.ppt
Demokrasi dan Pendidikan Demokrasi kwn ppt.ppt
 
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Materi Penggolongan Obat Undang-Undang Kesehatan
Materi Penggolongan Obat Undang-Undang KesehatanMateri Penggolongan Obat Undang-Undang Kesehatan
Materi Penggolongan Obat Undang-Undang Kesehatan
 
METODE PENGEMBANGAN MORAL DAN NILAI-NILAI AGAMA.pptx
METODE PENGEMBANGAN MORAL DAN NILAI-NILAI AGAMA.pptxMETODE PENGEMBANGAN MORAL DAN NILAI-NILAI AGAMA.pptx
METODE PENGEMBANGAN MORAL DAN NILAI-NILAI AGAMA.pptx
 

Pk7-KD1T1. pengertian dan perkembangan teknologi.pdf

  • 1. 1. PENGERTIAN dan PERKEMBANGAN TEKNOLOGI Perngertian Teknologi Mengan dung arti metode ilmiah untuk mencapai tujuan praktis; ilmu pengetahuan terapan; keseluruhan sarana untuk meyediakan barang-barang yangdiperlukan bagi kelangsungan dan kenyamanan hidup manusia. JADI Jadi teknologi merupakan ilmu pengetahuan terapan untuk mewujudkan kenyamanan dan kemudahan hidup manusia. keseluruhan metode yang secara rasional mengarah dan memiliki ciri efisiensi dan efektifitas dalam setiap kegiatan manusia
  • 2. Jenis-jenis Teknologi Teknologi Peralatan Rumah Tangga Teknologi Produksi Teknologi Transportasi Teknologi Komunikasi Teknologi Konstruksi
  • 3. Teknologi Peralatan Rumah Tangga Teknologi peralatan rumah tangga merupakan teknologi yang digunakan untuk membantu kegiatan rumah tangga Keterangan Teknologi masa lalu Teknologi masa kini Jenis Energi / Tenaga Manual dengan tenaga manuasi, arang, listrik dengan efisiensi energi rendah Tenaga lsitrik dengan efisiensi tinggi, tenaga mesin semi/full otomatis Kinerja peralatan Butuh waktu cukup banyak, cara kerja lambat, hasil kurang memuaskan Lebih sedikit waktu yang dibutuhkan, cara kerja cepat, hasil relatif memuaskan Contoh Dandang nasi, setrika arang, cuci dengan tangan, dll Magig Com, setrika listrik, Mesin cuci, dll
  • 4. Teknologi Produksi Teknologi produksi merupakan teknologi yang digunakan untuk memproduksi atau menghasilkan suatu barang. Keterangan Teknologi masa lalu Teknologi masa kini Jenis Energi / Tenaga Manual dengan tenaga manusia, hewan, kayu Semi/full otomatis dengan tenaga mesin Kinerja peralatan Waktu lama dan jumlah hasil produk terbatas Waktu cepat dan hasil produk masal Contoh Menumbuk padi dengan lesung, membuat kain tenun dengan mesin manual (gedok), membajak sawah dengan kerbau, dll Mengolah padi menjadi beras denga mesin slep, membuat kain dengan mesin tenun, membajak sawah dengan tractor
  • 5. Teknologi Transportasi Teknologi transportasi merupakan teknologi yang digunakan untuk berpindah tempat. Keterangan Teknologi masa lalu Teknologi masa kini Jenis Energi / Tenaga Angin, manusia, hewan, aliran air dan mesin uap sederhana dan kalaupun pakai mesin dengan efesiensi energi rendah Tenaga mesin dengan tingkat efisiensi dan efektifitas tinggi dalam penggunaan energi Kinerja peralatan Kecepatan rendah dengan kualitas keamanan dan kenyamanan yang rendah Kecepatan sangat tinggi dengan kualitas keamanan dan kenyamanan sangat diperhatikan Contoh Perahu dayung/layar, kereta Uap, sepeda dll Pesawat terbang, kereta api listrik, dll
  • 6. Teknologi Komunikasi Teknologi komunikasi merupakan teknologi yang digunakan untuk saling bertukar informasi ,atau pesan. Keterangan Teknologi masa lalu Teknologi masa kini Jenis Energi / Tenaga /Sarana prasarana Manual dengan tenaga manusia dan alami Listrik, gelombang elektromagnetik/radio, serat optik Kinerja peralatan Jarak jangkau terbatas, lambat Cepat, efesien, jarak jangkau sengat jauh, wireless Contoh Merpati pos, surat, kentongan, asap, dll Telepon dengan kabel serat optik, smartphone, Internet, dll
  • 7. Teknologi Konstruksi Teknologi konstruksi merupakan teknologi yang digunakan untuk membangun sarana maupun prasarana. Keterangan Teknologi masa lalu Teknologi masa kini bahan Kayu, bambu, dan bahan alami lainnya Semen, beton pracetak, besi beton, galvalum, galvanis, dll Peralatan Manual dengan tenaga manusia / hewan Mesin semi/full otomatis Contoh produk Rumah gua, pondok kayu/bambu, jembatan bahan alami,dll Rumah minimalis, gedung bertingkat, jembatan panel beton pra cetak, dll