SlideShare a Scribd company logo
MULTIMEDIA PRESENTASI
STANDAR KOMPETENSI (SK) : Mahasiswa dapat memahami konsep media
pembelajaran secara teori dan praktik
KOMPETENSIN DASAR (KD) : Memahami pembelajaran berbasis multimedia
presentasi
NAMA-NAMA KELOMPOK :
 AHMAD RIFAI SYARIF
 RIZAL
 ALBAR
 NURSAN
Prodi : PAI_d
Semester : 3
Kelompok : 5
Abstrak
Mengimplementasi multimedia dapat dilihat sebagai kumpulan item multimedia (seperti
gambar, video teks, dan audio), bersama dengan informasi rinci yang menggambarkan
penempatan spasial dan temporal dari item sebagai bagian dari presentasi. Multimedia authoring
Manual melibatkan secara eksplisit menyatakan penempatan setiap item media dalam dimensi
spasial dan temporal.
Multimedia datang dalam berbagai format. Hal ini dapat hampir apapun yang Anda dapat
mendengar atau melihat seperti teks, gambar, musik, suara, video, catatan, film, animasi, dan
banyak lagi. Elemen multimedia (seperti suara atau video) disimpan dalam file media. Elemen
multimedia juga memiliki format sendiri file dengan ekstensi yang berbeda seperti. Swf, wmv,.
Mp3,. Dan. Mp4.
BAB 1
PENDAHULUAN
Lahirnya teknologi multimedia adalah hasil dari perpaduan kemajuan teknologi
elektronik, teknik komputer dan perangkat lunak. Kemampuan penyimpanan dan pengolahan
gambar digital dalam belasan juta warna dengan resolusi tinggi serta reproduksi suara maupun
video dalam bentuk digital. Multimedia merupakan konsep dan teknologi dari unsur – unsur
gambar, suara, animasi serta video disatukan didalam komputer untuk disimpan, diproses dan
disajikan guna membentuk interaktif yang sangat inovatif antara komputer dengan user.
Teknologi Multimedia merupakan perpaduan dari teknologi komputer baik perangkat keras
maupun perangkat lunak dengan teknologi elektronik, perkembangan serta pemanfaatan
teknologi multimedia banyak digunakan hampir diseluruh aspek kegiatan.
Multimedia adalah penggunaan komputer untuk menyajikan dan menggabungkan teks,
suara, gambar, animasi dan video dengan alat bantu (tool) dan koneksi (link) sehingga pengguna
dapat bernavigasi, berinteraksi, berkarya dan berkomunikasi. Bila dibandingkan dengan
informasi dalam bentuk teks (huruf dan angka) yang umumnya terdapat pada komputer saat ini,
tentu informasi dalam bentuk multimedia yang dapat diterima dengan kedua indra penglihatan
manusia dalam bentuk yang sesuai dengan aslinya atau dalam dunia yang sesungguhnya (reality).
Multimedia sering digunakan dalam dunia hiburan. Selain dari dunia hiburan, Multimedia
juga diadopsi oleh dunia Game. Multimedia dimanfaatkan juga dalam dunia pendidikan dan
bisnis. Di dunia pendidikan, multimedia digunakan sebagai media pengajaran, baik dalam kelas
maupun secara sendiri-sendiri. Di dunia bisnis, multimedia digunakan sebagai media profil
perusahaan, profil produk, bahkan sebagai media kios informasi dan pelatihan dalam sistem e-
learning.
Pada awalnya multimedia hanya mencakup media yang menjadi konsumsi indra penglihatan
(gambar diam, teks, gambar gerak video, dan gambar gerak rekaan/animasi), dan konsumsi indra
pendengaran (suara).
RUMUSAN MASALAH
Dari pendahuluan diatas maka kami dapat merumuskan permasalahan sebagai berikut :
1. Apa pengetian dari Multimedia
2. Bagaimana perkembangan Multimedia
3. Memberikan contoh animasi yang menggunakan Multimedia
TUJUAN MAKALAH
Adapun yang menjadi tujuan makalah kami ialah :
1. Untuk mengetahui pengertian dari Multimedia
2. Untuk mengetahui Perkembangan Multimedia
3. Untuk mengetahui pembuatan animasi menggunakan Multimedia
BAB II
PEMBAHASAN
1. Definisi Multimedia
Multimedia dapat diartikan sebagai penggunaan beberapa media yang berbeda untuk
menggabungkan dan menyampaikan informasi dalam bentuk text, audio ( suara dan musik ),
grafik, animasi, dan video ( suara dan gambar ).
Beberapa definisi menurut beberapa ahli:
1. Kombinasi dari komputer dan video (Rosch, 1996)
2. Kombinasi dari tiga elemen: suara, gambar, dan teks (McComick,1996)
3. Kombinasi dari paling sedikit dua media input atau output. Media ini dapat berupa audio
(suara, musik), animasi, video, teks, grafik, dan gambar ( Turban dan kawan-kawan,
2002).
4. Alat yang dapat menciptakan presentasi yang dinamis dan interaktif yang
mengkombinasikan teks, grafik, animasi, audio (suara, musik ), dan video ( Robin dan
Linda, 2001).
5. Multimedia dalam konteks komputer menurut Hofstetter 2001 adalah: pemanfaatan
komputer untuk membuat dan menggabungkan teks, grafik, audio, video, dengan
menggunakan tool yang memungkinkan pemakai berinteraksi, berkreasi, dan
berkomunikasi. 1
2. PERKEMBANGAN MULTIMEDIA
Awal Mula Perkembangan Multimedia di Indonesia
Pada awal tahun` 1993, Satelindo adalah perusahaan swasta yang pertama terjun
pada bisnis layanan satelit dengan meluncurkan Satelit Palapa C1. Satelit Palapa C1 dan lalu C2
bakal berumur hingga 14 tahun.
Satelit-satelit ini telah digunakan secara luas oleh beberapa negara di ASEAN.
Indonesia antara lain menggunakannya untuk layanan komunikasi yang dikelola oleh Telkom dan
Indosat, juga untuk layanan siaran televisi 5 TV swasta dan TVRI. Bahkan digunakan untuk 5
channel siaran langsung TV Satelit Indovision (Direct Broadcasting Satelite) yang kini sudah
berkualitas digital (19 channel).
Bahkan tengah November lalu, PT. Media Citra Indostar telah meluncurkan satelit
Cakrawarta-1 untuk menggantikan kerja Satelit Palapa C2 dalam mengudarakan siaran
Indovision.
Dengan satelit ini Indovision kelak akan menyelenggarakan layanan yang bisa disebut
layanan interaktif, karena akan tersedia antara lain layanan teleconference, Video on Demand
(VoD), home shopping, home banking dan komunikasi data (internet). Ada dua perusahaan
1 . umussyam., pengertian multimedia., jakarta, 23 mei 2012.html, diakses pada tanggal 10 november 2015
multimedia baru lainnya yang segera akan beroperasi dengan jaringan kabel serat optik, yaitu PT
Indonusa Telemedia dan Multimedia Nusantara. Perusahaan-perusahaan multimedia lainnya
adalah: PT Multi Media Asia Indonesia, PT Yasawirya Tama Cipta. Sehingga Indonesia boleh
disebut sekarang telah memasuki era industri multimedia. 2
Elemen Multimedia
Sebagaimana tersirat dalam definisi multimedia di depan, elemen multimedia meliputi :
 Teks,
 Suara,
 Gamabar statis,
 Animasi, dan
 Video.
Teks
Teks merupakan bentuk media yang paling umum digunakan dalam menyajikan
informasi, baik yang menggunakan model baris perintah ataupun GUI. Teks dapat disajikan
dengan berbagai bentuk font maupun ukuran.
Suara
Suara merupakan media ampuh untuk menyajikan informasi tertentu: misalnya untuk
memperdengarkan cara melafalkan sebuah kata dalam bahasa inggris. Dengan bantuan suara,
pemakai dapat mendengar bunyi suatu kata dengan tepat.
Suara pada komputer disimpan dengan berbagai format. Tabel 2 memperlihatkan tipe-tipe berkas
suara.
Format berkas suara pada komputer
 Format
 Ekstensi
 Keterangan
 AIFF
 .aif
Kepanjangannya adalah Audio Interface File Format, merpakan standar berkas suara tersempel
pada komputer Apple.
 AU
 .au
Format suara yang pertama kali dikembangkan oleh Sun. Terkenal di lingkungan UNIX.
 MIDI
 .mid
Kepanjangannya adalah Musical Instrument Digital Interface, merupakan format suara yang
khusus menyimpan instrumen musik. Tidak biasa untuk suara.
2. Perkembangan multimedia. Jakarta, 16 september 2012.html, diakses pada tanggal 10 november 2015
 MP3
 .mp3
Format yang umum digunakan untuk lagu.
 WAVE
 .wav
Format suara yang biasa dipakai untuk windows.
 WMA
 .wma
Kepanjangannya adalah Windows Media Audio, merupakan berkas suara yang mempunyai
kualitas seperti CD tetapi dengan ukuran berkas hanya setengah dari ukuran berkas MP3.
Berbagai perangkat lunak dapat digunakan untuk merekam suara. Sebagai contoh, Sound
Recorder yang tersedia pada Windows dapat digunakan untuk merekam suara dengan format
WAVE.
Gambar Statis
Kata pepatah, “Gambar mewakili seribu kata”. Hal ini mencerminkan bahwa sebuah
gambar seringkali dapat lebih berarti bagi seseorang dari pada sejumlah kata.
Umumnya gambar disimpan dengan cara dimampatkan. Tujuannya adalah untuk menghemat
ruang dalam penyimpanan eksternal. Untuk melakukan pemampatan ini, ada dua teknik yang
dikenakan. Yang pertama dinamakan teknik lossless dan yang kedua adalah teknik lossy. Teknik
pemampatan lossy adalah suatu teknik yang memampatkan data sehingga gambar rekonstruksi
hasil pemampatan mempunyai perbedaan dengan gambar asli, tetapi bagi mata manusia kelihatan
sama. Dengan cara seperti ini, gambar dapat dimampatkan sekecil mungkin. Teknik pemampatan
lossless adalah suatu teknik yang menghasilkan gambar rekonstruksi yang sama dengan gambar
aslinya.
Banyak format gambar yang telah diimplementasikan dalam sistem komputer. Beberapa format
terkenal dapat dilihat pada Tabel 3
Format beberapa gambar pada komputer
 Format
 Ekstensi
 Keterangan
 BMP
 .bmp
Kepanjangannya adalah BitMap Grafics. Format yang biasa digunakan pada DOS dan Windows.
 CDR
 .cdr
Format gambar yang dihasilkan CorelDraw.
 DXF
 .dxf
DXF (Drawing eXchange Format) adalah format gambar yang dihasilkan program AutoCAD.
 EPS
 .eps
Kepanjangannya adalah Encapsulated PostScript. Format yang dapat digunakan untuk teks dan
gambar.
 GIF
 .gif
Kepanjangannya adalah Grafics Interchange Format. Dikembangkan oleh Compuserve pada
tahun 1987. Hanya dapat menangani 256 warna.
 HPG
 .hpg
Format dari Hewlett Packard (Hewlett Packard Graphics Language).
 JPG
 .jpg
 .jpeg
 .jpe
Kepanjangannya adalah Joint Photographic Expert Group. Tingkat kompresinya sangat tinggi.
 PCX
 .pcx
Format yang digunakan oleh perangkat lunak Paintbrush.
 PNG
 .png
PNG (Portable Network Graphics) dirancang oleh W3C (World Wide Web Consortium) untuk
menggantikan GIF dan JPEG. Formatnya didesain supaya tidak tergantung pada mesin, sehingga
dapat ditangani oleng sembarang jenis komputer dan sistem operasi.
 TGA
 .tga
Format Targa (TGA) merupakan format berkas gambar yang dimuat oleh True Vision, Inc. untuk
mengimplementasikan true color (warna alami yang mengandung jutaan warna).
 TIFF
 .tif
Kepanjangannya adalah Tagged Image File Format. Format ini bisa digunakan pada desktop
publishing.
 WMF
 .wmf
Kepanjangannya adalah Windows MetaFile. Biasa dijumpai pada Windows.
 WPG
 .wpg
Format gambar yang dihasilkan oleh DrawPerfect.
Berbagai perangkat lunak tersedia untuk membuat gambar statis. Adobe Photoshop
merupakan contoh perangkat lunak terkenal di Windows yang digunakan untuk memanipulasi
gambar dan foto. Di lingkungan Linux terdapat GIMP. Paint merupakan program grafik
sederhana yang dapat digunakan untuk membuat gambar dengan menggunakan mouse.
Animasi
Animasi berarti teknik untuk membuat gambar yang bergerak. Berbagai teknik
animasi telah diciptakan. Cara sederhana untuk membuat gambar bergerak adalah dengan
menggunkan sejumlah gambar yang berbeda sedikit. Sebagai contoh dapat dilihat pada Gambar
2, gambar-gambar tersebut jika ditampilkan pada layar secara berturut-turut dan bergantian, maka
terkesan pesawat ruang angkasa yang sedang melepaskan roket pendorong.
Gambar 2 Deretan gambar untuk membentuk animasi pesawat ruang angkasa ysng sedang
melepaskan roket pendorong.
Cara ini dapat dibuat dengan mudah menggunakan perangkat lunak seperti Ulead GIF Animator,
yang akan membuat deretan gambar tersebut disimpan pada sebuah berkas dengan eksistensi .gif.
Teknik animasi yang lain yang sangat terkenal adalah morphing. Teknik ini dilakukan dengan
menggunakan konsep metamorfose dari suatu gambar awal menjadi gambar akhir. Teknik ini
digunakan pada film Terminator.
Video
Video adalah teknologi pemrosesan sinyal elektronik mewakilkan gambar bergerak.
Aplikasi umum dari teknologi video adalah televisi. Istilah video juga digunakan sebagai
singkatan dari videotape, dan juga perekam video dan pemutar video.
Banyak format video yang telah diimplementasikan dalam sistem komputer. Beberapa format
terkenal dapat dilihat pada Tabel 4.
Format berbagai video pada komputer
Format : AVI
Keterangan: Kepanjangannya adalah Audio/Video Interleaved, merupakan standar video pada
lingkungan windows.
Ekstensi : .avi
MOV
Format ini dikembangkan oleh Apple. Merupakan format video yang paling banyak digunakan di
Web.
MPEG
Kepanjangannya adalah Motion Picture Experts Group, merupakan format untuk video yang
biasa digunakan dalam VCD. Contoh perangkat lunak terkenal yang biasa digunakan untuk
membuat film dengan format AVI ataupun yang lain yaitu Adobe Premiere. Windows juga
menyediakan perangkat lunak untuk keperluan ini, yaitu Windows Movie Maker. 3
3. Makalah tentang multimedia, 21 maret 2013. Html, diakses pada tanggal 10 november 2015
Membuat Animasi Capung Menggunakan Macromedia Flash 8
Langkah-Langkahnya adalah 4 :
 Buka Aplikasi Macromedia Flash 8 pilih Flash Document
 Buat pola untuk sayap dengan menggunakan oval Tool, kemudian pada bagian Stroke Color
hilangkan garis untuk polanya dan pilih warna sesuai yang diinginkan pada Fill Color
 Kemudian bentuk pola menyerupai sayap capung dengan cara memilih Selection Tool, arahkan
kursor panah pada pojok pinggir pola yang digambar, kemudian setelah kursor memberikan tanda
tertentu (garis melengkung) tekan dan lalu Tarik untuk membentuk pola. Setelah itu untuk motif
sayap buat lingkaran kecil bulat dan lonjong dari Oval Tool, untuk motif garis melengkungnya
4. Artikel pembuatan animasi macromedia. Html, diakses pada tanggal 10 november 2015
gunakan Pencil Tool kemudian satukan bersama pola gambar sayap, seperti pada gambar berikut
 Setelah pola sayap dibuat seperti diatas, Pilih kedua pola tersebut dengan menggunakan
Selection Tool, kemudian pilih Menu Modify -> Group ( Ctrl + G ) , lalu copy pola dengan cara
klik Kanan -> Copy, Klik Kanan -> Paste. Setelah itu balik Pola yang tercopy seperti gambar
yang bercermin dengan memilih Menu Modify -> Transform -> Flip Horizontal, hingga seperti
gambar berikut
 Setelah itu buat pola Badan, Kepala dan ekor capung dengan kembali menggunakan Oval Tool,
bentuk dan gabungkan menjadi satu, kemudian pilih ketiganya dengan Selection Tool, kemudian
gabungkan dengan memilih Menu Modify -> Group ( CTRL + G ). Jangan lupa untuk
menggabungkan badan dengan sayap, kemudian groupkan dengan cara seperti sebelumnya
 Setelah Pola badan sayap sudah jadi, gabungkan pola tersebut, buat gambar kaki dengan
menggunakan Pencil Tool,
 setelah itu pilih lagi semua objek menggunakan Selection Tool kemudian pilih Menu Modify ->
Convert to Symbol maka akan muncul konfirmasi berikut
 Ubah nama pada kolom Name, pilih Movie Clip dan centang bagian tengah pada Registration
kemudian pilih OK, maka pada kolom library akan muncul Movie Clip dengan nama Capung
beserta gambar pola capung yang dibuat tadi. Setelah itu klik gambar dua kali pada layar kerja
sampai muncul movie clip dengan nama Capung di bagian Timeline pojok kiri atas
 Setelah itu gambar kembali di seleksi lagi secara keseluruhan menggunakan Selection Tool,
kemudian pilih kembali Menu Modify -> Timeline -> Distribute to layers ( CTRL + Shift + D )
yang berfungsi untuk menambah dan menampilkan editor Layer pada bagian Layer. Pada bagian
editor layer akan muncul beberapa layer dari sayap bagian kanan, kiri dan badan yang bisa
diketahui saat kita meng klik bagian-bagian dari gambar pola capung tersebut, Layer tersebutpun
dapat di ubah namanya sesuai dengan bagian pada pola gambar.
 Pada editor layer bagian badan klik timeline titik angka 5, kemudian klik kanan -> insert frame
dan kunci
 Kemudian untuk Layer sayap bagian kiri dan kanan klik keduanya pada timeline titik angka angka
1, tekan Shift -> klik pada timelinenya ,kemudian klik Kanan -> Create Motion Tween
 Setelah itu pada gambar capung pilih atau Klik setiap bagian dengan menggunakan Free
Transform Tool kemudian klik bagian sayap kanan dan Tarik titik sumbu tengah yang ada pada
bagian tersebut ke bagian tengah badan sebagai titik tumpuh pada saat sayap bergerak nantinya,
ulangi perintah tersebut pada sayap kiri capung
 Setelah itu, atur editor Layer untuk bagian sayap kanan dan kiri pada timelinenya buatkan frame
dengan titik angka 6 pada timelinenya untuk batasan poros sayap pada saat bergerak terbuka
caranya klik pada angka titik 6 untuk bagian sayap kanan dan kiri, Klik Kanan -> Insert
Keyframe dan lakukan hal yang sama pada titik angka 3 untuk batasan poros sayap saat
menutup. Perhatikan gambar berikut, tanda bulat hitam pada timeline layer adalah keyframe yg
sudah dibuat
 Setelah dibuatkan Frame seperti diatas pada editor timeline Layer, klik gambar pada layar editor
kemudian transform bagian sayap Kanan dan kiri, Tarik sumbu tengah yang ada pada bagian
pola dan Tarik ketengah bagian badan capung seperti berikut
 Setelah itu jalankan Gambar dengan masuk dimenu Control -> test Movie atau CTRL ->
ENTER.
 Kemudian Pada Layer 1,buatkan KeyFrame pada timelinenya dan sejajarkan dengan timeline
yang sebelumnya, klik kanan -> Insert Keyframe , kemudian kembali klik kanan -> Action
pada pojok bawah kotak pilihan Menu, dan akan tampil gambar editor pada Action Frame yang
ada dipojok bawah kiri Editor Macromedia seperti berikut :
 Kemudian pilih Global Function -> Timeline Control dan pilih GoToandPlay klik double sampai
muncul pada editor, kemudian untuk yang dalam kurung ganti dengan angka -1 yang berarti
mengambil daripada Layer -1, setelah itu pilih Scene 1 dan jalankan kembali Movie clip
capungnya.
BAGIAN KE-2
MEMBUAT ANIMASI CAPUNG TERBANG
 Langkah pertama adalah Pilih atau Klik gambar Capung pada layar kerja dan perkecil
menggunakan Selection Tool, kemudian seret ke pinggir editor lembar kerja
 Setelah itu Layer 1 ganti nama menjadi Capung dengan cara klik double sampai kursor berkedip,
ketikan nama dan tekan ENTER.
 Kemudian Buatkan Motion Tween di Layer 1 yang sudah diganti namanya tadi pada Timeline titik
angka satu dengan cara Klik Kanan-> Create Motion Tween, selanjutnya Buatkan pula
Keyframe pada sembarang titik angka pada editor Timelinenya, misalnya angka timeline 70,
perhatikan gambar
 Setelah itu pilih Add Motion Guide, dan akan muncul Layer baru pada editor Layer yang
bernama Guide Capung
 Setelah itu Kunci pada Layer Capung
 Setelah itu pada Layer Guide Capung, klik titik angka 1 pada Timeline, kemudian pilih Pen Tool
pada pilihan Menu Tool dilembar kerja Macromedia kemudian buat rute atau jalur terbang capung
dengan cara perklik bagian tengah badan capung, klik – Tarik sampai membentuk pola seperti
pada gambar dan kembali klik Selection Tool hingga membentuk alur terbang Capung
 Setelah itu buka kembali kunci pada Layer Capung, klik pada titik angka 1 pada Layer Capung
pilih Free Transform Tool -> klik gambar capung dan hadapkan ke arah rute awal seperti pada
gambar berikut
 Setelah itu klik lagi angka titik akhir 70 pada timeline dan ubah kembali posisi capung ke titik akhir
pola rute yang dibuat seperti pada gambar
 Untuk melihat bagaimana bentuk gerak terbang Capung, klik dan geser – geser center Frame
yang ada pada Timeline
 Dan langkah terakhir adalah klik sembarang pada timeline gambar diatas untuk mengatur agar
gambar mengikuti pola rute terbang yang sudah dibuat tadi, kemudian pada properties Bagian
bawah akan muncul gambar seperti berikut dan centang bagian Orient to path
Evaluasi Pembelajaran
1. Yang tidak termasuk format dari video adalah .....
a. MOV
b. AVI
c. MPEG
d. EXE
2. Penggunaan beberapa media yang berbeda untuk menggabungkan dan menyampaikan
informasi dalam bentuk text, audio ( suara dan musik ), grafik, animasi, dan video ( suara dan
gambar ). Merupakan pengertian dari ....
a. MULTIMEDIA
b. MACROMEDIA
c. CAMTASIA
d. POWER POINT
3. Tahun berapakah multimedia muncul di indonesia ....
a. 1939
b. 1993
c. 1909
d. 1999
4. Yang tidak termasuk elemen multimedia adalah ....
a. Animasi
b. Suara
c. Video
d. Explorer
Kunci Jawaban
1. D
2. A
3. B
4. D
DAFTAR PUSTAKA
 HTTP:// umussyam., pengertian multimedia., jakarta, 23 mei 2012.html
 HTTP:// Perkembangan multimedia. Jakarta, 16 september 2012.html
 HTTP:// Makalah tentang multimedia, 21 maret 2013. Html
 HTTP:// pembuatan animasi. html

More Related Content

What's hot

Graphic design by mprabuw
Graphic design by mprabuwGraphic design by mprabuw
Graphic design by mprabuw
M. Prabu Wibowo
 
Desain komunikasi visual
Desain komunikasi visualDesain komunikasi visual
Desain komunikasi visual
iwan setiawan
 
Peran Multimedia Dalam Dunia Bisnis dan Pendidikan - Awaludin Siking
Peran Multimedia Dalam Dunia Bisnis dan Pendidikan - Awaludin SikingPeran Multimedia Dalam Dunia Bisnis dan Pendidikan - Awaludin Siking
Peran Multimedia Dalam Dunia Bisnis dan Pendidikan - Awaludin Siking
Awaludin Siking
 
Klasifikasi dan karakteristik media pembelajaran
Klasifikasi dan karakteristik media pembelajaranKlasifikasi dan karakteristik media pembelajaran
Klasifikasi dan karakteristik media pembelajaran
RiskaAmelia1299
 
2. Materi Pembelajaran Storyboard
2.  Materi Pembelajaran Storyboard2.  Materi Pembelajaran Storyboard
2. Materi Pembelajaran Storyboard
Martin Arale
 
Hardware. ppt
Hardware. pptHardware. ppt
Hardware. ppt
Mana Khansa
 
Privasi dan Keamanan Internet
Privasi dan Keamanan InternetPrivasi dan Keamanan Internet
Privasi dan Keamanan Internet
ICT Watch
 
Kelebihan dan kekurangn media cetak dan televisi
Kelebihan dan kekurangn media cetak dan televisiKelebihan dan kekurangn media cetak dan televisi
Kelebihan dan kekurangn media cetak dan televisi
University of Andalas
 
MODUL PENGOPRASIAN KAMERA VIDEO
MODUL PENGOPRASIAN KAMERA VIDEOMODUL PENGOPRASIAN KAMERA VIDEO
MODUL PENGOPRASIAN KAMERA VIDEO
herry210
 
Demokrasi Kaum Komunis
Demokrasi Kaum KomunisDemokrasi Kaum Komunis
Demokrasi Kaum Komunis
Ratri nia
 
DASAR DASAR DESAIN KOMUNIKASI VISUAL (1).pptx
DASAR DASAR DESAIN KOMUNIKASI VISUAL (1).pptxDASAR DASAR DESAIN KOMUNIKASI VISUAL (1).pptx
DASAR DASAR DESAIN KOMUNIKASI VISUAL (1).pptx
HaryoSumantri
 
Perencanaan program televisi (by Indra Prawira))
Perencanaan program televisi (by Indra Prawira))Perencanaan program televisi (by Indra Prawira))
Perencanaan program televisi (by Indra Prawira))
Rezka Judittya
 
Digital Media
Digital MediaDigital Media
Digital Media
fizhattahiyyat
 
Kemajemukan Masyarakat Indonesia
Kemajemukan Masyarakat IndonesiaKemajemukan Masyarakat Indonesia
Kemajemukan Masyarakat Indonesia
Lestari Moerdijat
 
Makalah komunikasi
Makalah komunikasiMakalah komunikasi
Makalah komunikasi
Warnet Raha
 
Karakteristik warga negara yang demokratis
Karakteristik warga negara yang demokratisKarakteristik warga negara yang demokratis
Karakteristik warga negara yang demokratis
Operator Warnet Vast Raha
 
Modul Panduan Microsoft Word SD
Modul Panduan Microsoft Word SDModul Panduan Microsoft Word SD
Modul Panduan Microsoft Word SD
Dany Clark
 
2. konten multimedia
2. konten multimedia2. konten multimedia
2. konten multimedia
Rakhmi Khalida, M.M.S.I
 
SOAL ESSAY HOTS ANIMASI 2D 3D SEMESTER 2
SOAL ESSAY HOTS ANIMASI 2D 3D SEMESTER 2SOAL ESSAY HOTS ANIMASI 2D 3D SEMESTER 2
SOAL ESSAY HOTS ANIMASI 2D 3D SEMESTER 2
SMK MUhammadiyah Singkut
 

What's hot (20)

Graphic design by mprabuw
Graphic design by mprabuwGraphic design by mprabuw
Graphic design by mprabuw
 
Desain komunikasi visual
Desain komunikasi visualDesain komunikasi visual
Desain komunikasi visual
 
Peran Multimedia Dalam Dunia Bisnis dan Pendidikan - Awaludin Siking
Peran Multimedia Dalam Dunia Bisnis dan Pendidikan - Awaludin SikingPeran Multimedia Dalam Dunia Bisnis dan Pendidikan - Awaludin Siking
Peran Multimedia Dalam Dunia Bisnis dan Pendidikan - Awaludin Siking
 
Klasifikasi dan karakteristik media pembelajaran
Klasifikasi dan karakteristik media pembelajaranKlasifikasi dan karakteristik media pembelajaran
Klasifikasi dan karakteristik media pembelajaran
 
2. Materi Pembelajaran Storyboard
2.  Materi Pembelajaran Storyboard2.  Materi Pembelajaran Storyboard
2. Materi Pembelajaran Storyboard
 
Hardware. ppt
Hardware. pptHardware. ppt
Hardware. ppt
 
Privasi dan Keamanan Internet
Privasi dan Keamanan InternetPrivasi dan Keamanan Internet
Privasi dan Keamanan Internet
 
Kelebihan dan kekurangn media cetak dan televisi
Kelebihan dan kekurangn media cetak dan televisiKelebihan dan kekurangn media cetak dan televisi
Kelebihan dan kekurangn media cetak dan televisi
 
MODUL PENGOPRASIAN KAMERA VIDEO
MODUL PENGOPRASIAN KAMERA VIDEOMODUL PENGOPRASIAN KAMERA VIDEO
MODUL PENGOPRASIAN KAMERA VIDEO
 
Demokrasi Kaum Komunis
Demokrasi Kaum KomunisDemokrasi Kaum Komunis
Demokrasi Kaum Komunis
 
DASAR DASAR DESAIN KOMUNIKASI VISUAL (1).pptx
DASAR DASAR DESAIN KOMUNIKASI VISUAL (1).pptxDASAR DASAR DESAIN KOMUNIKASI VISUAL (1).pptx
DASAR DASAR DESAIN KOMUNIKASI VISUAL (1).pptx
 
Perencanaan program televisi (by Indra Prawira))
Perencanaan program televisi (by Indra Prawira))Perencanaan program televisi (by Indra Prawira))
Perencanaan program televisi (by Indra Prawira))
 
Digital Media
Digital MediaDigital Media
Digital Media
 
Kemajemukan Masyarakat Indonesia
Kemajemukan Masyarakat IndonesiaKemajemukan Masyarakat Indonesia
Kemajemukan Masyarakat Indonesia
 
Makalah komunikasi
Makalah komunikasiMakalah komunikasi
Makalah komunikasi
 
Karakteristik warga negara yang demokratis
Karakteristik warga negara yang demokratisKarakteristik warga negara yang demokratis
Karakteristik warga negara yang demokratis
 
Modul Panduan Microsoft Word SD
Modul Panduan Microsoft Word SDModul Panduan Microsoft Word SD
Modul Panduan Microsoft Word SD
 
2. konten multimedia
2. konten multimedia2. konten multimedia
2. konten multimedia
 
SOAL ESSAY HOTS ANIMASI 2D 3D SEMESTER 2
SOAL ESSAY HOTS ANIMASI 2D 3D SEMESTER 2SOAL ESSAY HOTS ANIMASI 2D 3D SEMESTER 2
SOAL ESSAY HOTS ANIMASI 2D 3D SEMESTER 2
 
Format berita tv
Format berita tvFormat berita tv
Format berita tv
 

Viewers also liked

Makalah tik multimedia
Makalah tik multimediaMakalah tik multimedia
Makalah tik multimedia
Ria Desita Rahayu
 
PDF Presentasi Multimedia Kelompok 1
PDF Presentasi Multimedia Kelompok 1PDF Presentasi Multimedia Kelompok 1
PDF Presentasi Multimedia Kelompok 1widiaaputrii
 
Multimedia Pembelajaran
Multimedia  PembelajaranMultimedia  Pembelajaran
Multimedia Pembelajaran
Yahya Electone
 
Karya tulis ilmiah Pemanfaatan multimedia dan cetak emboss untuk bahan perkul...
Karya tulis ilmiah Pemanfaatan multimedia dan cetak emboss untuk bahan perkul...Karya tulis ilmiah Pemanfaatan multimedia dan cetak emboss untuk bahan perkul...
Karya tulis ilmiah Pemanfaatan multimedia dan cetak emboss untuk bahan perkul...
ekajulianam
 
Fungsi teks dalam multimedia
Fungsi teks dalam multimediaFungsi teks dalam multimedia
Fungsi teks dalam multimedia
Akmal Fajar
 
Modul Media Pembelajaran Berbasis Multimedia Presentasi
Modul Media Pembelajaran Berbasis Multimedia PresentasiModul Media Pembelajaran Berbasis Multimedia Presentasi
Modul Media Pembelajaran Berbasis Multimedia Presentasi
syukranIAIN
 
Elemen teks dalam multimedia
Elemen teks dalam multimediaElemen teks dalam multimedia
Elemen teks dalam multimedia
Toto Haryadi
 
Pendidikan daerah tertinggal (arum cecep dodik septy)
Pendidikan daerah tertinggal (arum cecep dodik septy)Pendidikan daerah tertinggal (arum cecep dodik septy)
Pendidikan daerah tertinggal (arum cecep dodik septy)
Cecep Kustandi
 
Makalah tik
Makalah tikMakalah tik
Makalah tik
Rini de Lopez
 
Pembelajaran berbasis multimedia
Pembelajaran berbasis multimediaPembelajaran berbasis multimedia
Pembelajaran berbasis multimedia
FKIP UHO
 
Pembelajaran berbasis multimedia
Pembelajaran berbasis multimediaPembelajaran berbasis multimedia
Pembelajaran berbasis multimedia
ambarlestari
 
Pengertian audio video
Pengertian audio videoPengertian audio video
Pengertian audio video
Arif Rohman Aprilia
 
Soal teori kejuruan multimedia
Soal teori kejuruan multimediaSoal teori kejuruan multimedia
Soal teori kejuruan multimedia
Idham Kramer
 
Makalah Design Grafis
Makalah Design Grafis Makalah Design Grafis
Makalah Design Grafis
agusdeta
 
Media pembelajaran grafik
Media pembelajaran grafikMedia pembelajaran grafik
Media pembelajaran grafik
dhea_nattasha
 
Modul. media pembelajaran
Modul. media pembelajaran Modul. media pembelajaran
Modul. media pembelajaran
nuridapgmia
 
Materi Multimedia(Perakitan Komputer,Sistem Operasi,Jaringan)
Materi Multimedia(Perakitan Komputer,Sistem Operasi,Jaringan)Materi Multimedia(Perakitan Komputer,Sistem Operasi,Jaringan)
Materi Multimedia(Perakitan Komputer,Sistem Operasi,Jaringan)
Afiet Nhanifah
 
Presentasi Multimedia
Presentasi MultimediaPresentasi Multimedia
Presentasi Multimedia
widiaaputrii
 
Power Point Multimedia
Power Point MultimediaPower Point Multimedia
Power Point Multimedia
empat diva
 
Penggunaan teks dan hypertext pada aplikasi multimedia
Penggunaan teks dan hypertext pada aplikasi multimediaPenggunaan teks dan hypertext pada aplikasi multimedia
Penggunaan teks dan hypertext pada aplikasi multimedia
Akmal Fajar
 

Viewers also liked (20)

Makalah tik multimedia
Makalah tik multimediaMakalah tik multimedia
Makalah tik multimedia
 
PDF Presentasi Multimedia Kelompok 1
PDF Presentasi Multimedia Kelompok 1PDF Presentasi Multimedia Kelompok 1
PDF Presentasi Multimedia Kelompok 1
 
Multimedia Pembelajaran
Multimedia  PembelajaranMultimedia  Pembelajaran
Multimedia Pembelajaran
 
Karya tulis ilmiah Pemanfaatan multimedia dan cetak emboss untuk bahan perkul...
Karya tulis ilmiah Pemanfaatan multimedia dan cetak emboss untuk bahan perkul...Karya tulis ilmiah Pemanfaatan multimedia dan cetak emboss untuk bahan perkul...
Karya tulis ilmiah Pemanfaatan multimedia dan cetak emboss untuk bahan perkul...
 
Fungsi teks dalam multimedia
Fungsi teks dalam multimediaFungsi teks dalam multimedia
Fungsi teks dalam multimedia
 
Modul Media Pembelajaran Berbasis Multimedia Presentasi
Modul Media Pembelajaran Berbasis Multimedia PresentasiModul Media Pembelajaran Berbasis Multimedia Presentasi
Modul Media Pembelajaran Berbasis Multimedia Presentasi
 
Elemen teks dalam multimedia
Elemen teks dalam multimediaElemen teks dalam multimedia
Elemen teks dalam multimedia
 
Pendidikan daerah tertinggal (arum cecep dodik septy)
Pendidikan daerah tertinggal (arum cecep dodik septy)Pendidikan daerah tertinggal (arum cecep dodik septy)
Pendidikan daerah tertinggal (arum cecep dodik septy)
 
Makalah tik
Makalah tikMakalah tik
Makalah tik
 
Pembelajaran berbasis multimedia
Pembelajaran berbasis multimediaPembelajaran berbasis multimedia
Pembelajaran berbasis multimedia
 
Pembelajaran berbasis multimedia
Pembelajaran berbasis multimediaPembelajaran berbasis multimedia
Pembelajaran berbasis multimedia
 
Pengertian audio video
Pengertian audio videoPengertian audio video
Pengertian audio video
 
Soal teori kejuruan multimedia
Soal teori kejuruan multimediaSoal teori kejuruan multimedia
Soal teori kejuruan multimedia
 
Makalah Design Grafis
Makalah Design Grafis Makalah Design Grafis
Makalah Design Grafis
 
Media pembelajaran grafik
Media pembelajaran grafikMedia pembelajaran grafik
Media pembelajaran grafik
 
Modul. media pembelajaran
Modul. media pembelajaran Modul. media pembelajaran
Modul. media pembelajaran
 
Materi Multimedia(Perakitan Komputer,Sistem Operasi,Jaringan)
Materi Multimedia(Perakitan Komputer,Sistem Operasi,Jaringan)Materi Multimedia(Perakitan Komputer,Sistem Operasi,Jaringan)
Materi Multimedia(Perakitan Komputer,Sistem Operasi,Jaringan)
 
Presentasi Multimedia
Presentasi MultimediaPresentasi Multimedia
Presentasi Multimedia
 
Power Point Multimedia
Power Point MultimediaPower Point Multimedia
Power Point Multimedia
 
Penggunaan teks dan hypertext pada aplikasi multimedia
Penggunaan teks dan hypertext pada aplikasi multimediaPenggunaan teks dan hypertext pada aplikasi multimedia
Penggunaan teks dan hypertext pada aplikasi multimedia
 

Similar to Makalah multimedia

Modul multimedia
Modul multimediaModul multimedia
Modul multimedia
ambarlestari
 
Modul multimedia
Modul multimediaModul multimedia
Modul multimedia
albar_tarbiyah
 
Modul multimedia
Modul multimediaModul multimedia
Modul multimedia
firman_pai
 
MULTIMEDIA
MULTIMEDIAMULTIMEDIA
MULTIMEDIA
Annisa Nur Fatwa
 
Prog mul 4ia20_arif eka wijaya
Prog mul 4ia20_arif eka wijayaProg mul 4ia20_arif eka wijaya
Prog mul 4ia20_arif eka wijayaDwiky Satria
 
Tugas pti 10
Tugas pti 10Tugas pti 10
Tugas pti 10
anasyafridha
 
Multimedia dan virtual reality Baru
Multimedia dan virtual reality BaruMultimedia dan virtual reality Baru
Multimedia dan virtual reality Baru
Akhmad Asari
 
Presentasi modul 10 multimedia
Presentasi modul 10 multimediaPresentasi modul 10 multimedia
Presentasi modul 10 multimedia
Paris Dkc
 
Memahamietimologimultimedia2 (ind)
Memahamietimologimultimedia2 (ind)Memahamietimologimultimedia2 (ind)
Memahamietimologimultimedia2 (ind)
Sayugo
 
Memahami etimologi multimedia 2
Memahami etimologi multimedia  2Memahami etimologi multimedia  2
Memahami etimologi multimedia 2
Eko Supriyadi
 
Memahamietimologimultimedia2
Memahamietimologimultimedia2Memahamietimologimultimedia2
Memahamietimologimultimedia2
Aank Kurniawan
 
Sandro rio abadi 56411584 new media(softskill)
Sandro rio abadi 56411584 new media(softskill)Sandro rio abadi 56411584 new media(softskill)
Sandro rio abadi 56411584 new media(softskill)
vj_sandro
 
Teknologi multimedia
Teknologi multimediaTeknologi multimedia
Teknologi multimedia
Radivan Mardhi
 
Sejarah dan pengertian multimedia
Sejarah dan pengertian multimediaSejarah dan pengertian multimedia
Sejarah dan pengertian multimedia
yugesvaran1
 
Presentation1
Presentation1Presentation1
Presentation1
Reynaldi Esa Ramadhan
 
Multimedia Definition
Multimedia DefinitionMultimedia Definition
Multimedia Definition
abdanalaziz
 
9 b = 9 agung banowo irawan eka pradittya
9 b = 9 agung banowo   irawan eka pradittya9 b = 9 agung banowo   irawan eka pradittya
9 b = 9 agung banowo irawan eka pradittya
Eka Dhani
 
Konsep Multimedia.pptx
Konsep Multimedia.pptxKonsep Multimedia.pptx
Konsep Multimedia.pptx
efranschristian
 
Arti multimedia
Arti  multimediaArti  multimedia
Arti multimediaalfa46
 

Similar to Makalah multimedia (20)

Modul multimedia
Modul multimediaModul multimedia
Modul multimedia
 
Modul multimedia
Modul multimediaModul multimedia
Modul multimedia
 
Modul multimedia
Modul multimediaModul multimedia
Modul multimedia
 
MULTIMEDIA
MULTIMEDIAMULTIMEDIA
MULTIMEDIA
 
Prog mul 4ia20_arif eka wijaya
Prog mul 4ia20_arif eka wijayaProg mul 4ia20_arif eka wijaya
Prog mul 4ia20_arif eka wijaya
 
Tugas pti 10
Tugas pti 10Tugas pti 10
Tugas pti 10
 
Multimedia dan virtual reality Baru
Multimedia dan virtual reality BaruMultimedia dan virtual reality Baru
Multimedia dan virtual reality Baru
 
Presentasi modul 10 multimedia
Presentasi modul 10 multimediaPresentasi modul 10 multimedia
Presentasi modul 10 multimedia
 
Memahamietimologimultimedia2 (ind)
Memahamietimologimultimedia2 (ind)Memahamietimologimultimedia2 (ind)
Memahamietimologimultimedia2 (ind)
 
Memahami etimologi multimedia 2
Memahami etimologi multimedia  2Memahami etimologi multimedia  2
Memahami etimologi multimedia 2
 
Memahamietimologimultimedia2
Memahamietimologimultimedia2Memahamietimologimultimedia2
Memahamietimologimultimedia2
 
Sandro rio abadi 56411584 new media(softskill)
Sandro rio abadi 56411584 new media(softskill)Sandro rio abadi 56411584 new media(softskill)
Sandro rio abadi 56411584 new media(softskill)
 
Teknologi multimedia
Teknologi multimediaTeknologi multimedia
Teknologi multimedia
 
Sejarah dan pengertian multimedia
Sejarah dan pengertian multimediaSejarah dan pengertian multimedia
Sejarah dan pengertian multimedia
 
Presentation1
Presentation1Presentation1
Presentation1
 
Materi multimedia 1
Materi multimedia 1Materi multimedia 1
Materi multimedia 1
 
Multimedia Definition
Multimedia DefinitionMultimedia Definition
Multimedia Definition
 
9 b = 9 agung banowo irawan eka pradittya
9 b = 9 agung banowo   irawan eka pradittya9 b = 9 agung banowo   irawan eka pradittya
9 b = 9 agung banowo irawan eka pradittya
 
Konsep Multimedia.pptx
Konsep Multimedia.pptxKonsep Multimedia.pptx
Konsep Multimedia.pptx
 
Arti multimedia
Arti  multimediaArti  multimedia
Arti multimedia
 

Makalah multimedia

  • 1. MULTIMEDIA PRESENTASI STANDAR KOMPETENSI (SK) : Mahasiswa dapat memahami konsep media pembelajaran secara teori dan praktik KOMPETENSIN DASAR (KD) : Memahami pembelajaran berbasis multimedia presentasi NAMA-NAMA KELOMPOK :  AHMAD RIFAI SYARIF  RIZAL  ALBAR  NURSAN Prodi : PAI_d Semester : 3 Kelompok : 5
  • 2. Abstrak Mengimplementasi multimedia dapat dilihat sebagai kumpulan item multimedia (seperti gambar, video teks, dan audio), bersama dengan informasi rinci yang menggambarkan penempatan spasial dan temporal dari item sebagai bagian dari presentasi. Multimedia authoring Manual melibatkan secara eksplisit menyatakan penempatan setiap item media dalam dimensi spasial dan temporal. Multimedia datang dalam berbagai format. Hal ini dapat hampir apapun yang Anda dapat mendengar atau melihat seperti teks, gambar, musik, suara, video, catatan, film, animasi, dan banyak lagi. Elemen multimedia (seperti suara atau video) disimpan dalam file media. Elemen multimedia juga memiliki format sendiri file dengan ekstensi yang berbeda seperti. Swf, wmv,. Mp3,. Dan. Mp4.
  • 3. BAB 1 PENDAHULUAN Lahirnya teknologi multimedia adalah hasil dari perpaduan kemajuan teknologi elektronik, teknik komputer dan perangkat lunak. Kemampuan penyimpanan dan pengolahan gambar digital dalam belasan juta warna dengan resolusi tinggi serta reproduksi suara maupun video dalam bentuk digital. Multimedia merupakan konsep dan teknologi dari unsur – unsur gambar, suara, animasi serta video disatukan didalam komputer untuk disimpan, diproses dan disajikan guna membentuk interaktif yang sangat inovatif antara komputer dengan user. Teknologi Multimedia merupakan perpaduan dari teknologi komputer baik perangkat keras maupun perangkat lunak dengan teknologi elektronik, perkembangan serta pemanfaatan teknologi multimedia banyak digunakan hampir diseluruh aspek kegiatan. Multimedia adalah penggunaan komputer untuk menyajikan dan menggabungkan teks, suara, gambar, animasi dan video dengan alat bantu (tool) dan koneksi (link) sehingga pengguna dapat bernavigasi, berinteraksi, berkarya dan berkomunikasi. Bila dibandingkan dengan informasi dalam bentuk teks (huruf dan angka) yang umumnya terdapat pada komputer saat ini, tentu informasi dalam bentuk multimedia yang dapat diterima dengan kedua indra penglihatan manusia dalam bentuk yang sesuai dengan aslinya atau dalam dunia yang sesungguhnya (reality). Multimedia sering digunakan dalam dunia hiburan. Selain dari dunia hiburan, Multimedia juga diadopsi oleh dunia Game. Multimedia dimanfaatkan juga dalam dunia pendidikan dan bisnis. Di dunia pendidikan, multimedia digunakan sebagai media pengajaran, baik dalam kelas maupun secara sendiri-sendiri. Di dunia bisnis, multimedia digunakan sebagai media profil perusahaan, profil produk, bahkan sebagai media kios informasi dan pelatihan dalam sistem e- learning. Pada awalnya multimedia hanya mencakup media yang menjadi konsumsi indra penglihatan (gambar diam, teks, gambar gerak video, dan gambar gerak rekaan/animasi), dan konsumsi indra pendengaran (suara).
  • 4. RUMUSAN MASALAH Dari pendahuluan diatas maka kami dapat merumuskan permasalahan sebagai berikut : 1. Apa pengetian dari Multimedia 2. Bagaimana perkembangan Multimedia 3. Memberikan contoh animasi yang menggunakan Multimedia TUJUAN MAKALAH Adapun yang menjadi tujuan makalah kami ialah : 1. Untuk mengetahui pengertian dari Multimedia 2. Untuk mengetahui Perkembangan Multimedia 3. Untuk mengetahui pembuatan animasi menggunakan Multimedia
  • 5. BAB II PEMBAHASAN 1. Definisi Multimedia Multimedia dapat diartikan sebagai penggunaan beberapa media yang berbeda untuk menggabungkan dan menyampaikan informasi dalam bentuk text, audio ( suara dan musik ), grafik, animasi, dan video ( suara dan gambar ). Beberapa definisi menurut beberapa ahli: 1. Kombinasi dari komputer dan video (Rosch, 1996) 2. Kombinasi dari tiga elemen: suara, gambar, dan teks (McComick,1996) 3. Kombinasi dari paling sedikit dua media input atau output. Media ini dapat berupa audio (suara, musik), animasi, video, teks, grafik, dan gambar ( Turban dan kawan-kawan, 2002). 4. Alat yang dapat menciptakan presentasi yang dinamis dan interaktif yang mengkombinasikan teks, grafik, animasi, audio (suara, musik ), dan video ( Robin dan Linda, 2001). 5. Multimedia dalam konteks komputer menurut Hofstetter 2001 adalah: pemanfaatan komputer untuk membuat dan menggabungkan teks, grafik, audio, video, dengan menggunakan tool yang memungkinkan pemakai berinteraksi, berkreasi, dan berkomunikasi. 1 2. PERKEMBANGAN MULTIMEDIA Awal Mula Perkembangan Multimedia di Indonesia Pada awal tahun` 1993, Satelindo adalah perusahaan swasta yang pertama terjun pada bisnis layanan satelit dengan meluncurkan Satelit Palapa C1. Satelit Palapa C1 dan lalu C2 bakal berumur hingga 14 tahun. Satelit-satelit ini telah digunakan secara luas oleh beberapa negara di ASEAN. Indonesia antara lain menggunakannya untuk layanan komunikasi yang dikelola oleh Telkom dan Indosat, juga untuk layanan siaran televisi 5 TV swasta dan TVRI. Bahkan digunakan untuk 5 channel siaran langsung TV Satelit Indovision (Direct Broadcasting Satelite) yang kini sudah berkualitas digital (19 channel). Bahkan tengah November lalu, PT. Media Citra Indostar telah meluncurkan satelit Cakrawarta-1 untuk menggantikan kerja Satelit Palapa C2 dalam mengudarakan siaran Indovision. Dengan satelit ini Indovision kelak akan menyelenggarakan layanan yang bisa disebut layanan interaktif, karena akan tersedia antara lain layanan teleconference, Video on Demand (VoD), home shopping, home banking dan komunikasi data (internet). Ada dua perusahaan 1 . umussyam., pengertian multimedia., jakarta, 23 mei 2012.html, diakses pada tanggal 10 november 2015
  • 6. multimedia baru lainnya yang segera akan beroperasi dengan jaringan kabel serat optik, yaitu PT Indonusa Telemedia dan Multimedia Nusantara. Perusahaan-perusahaan multimedia lainnya adalah: PT Multi Media Asia Indonesia, PT Yasawirya Tama Cipta. Sehingga Indonesia boleh disebut sekarang telah memasuki era industri multimedia. 2 Elemen Multimedia Sebagaimana tersirat dalam definisi multimedia di depan, elemen multimedia meliputi :  Teks,  Suara,  Gamabar statis,  Animasi, dan  Video. Teks Teks merupakan bentuk media yang paling umum digunakan dalam menyajikan informasi, baik yang menggunakan model baris perintah ataupun GUI. Teks dapat disajikan dengan berbagai bentuk font maupun ukuran. Suara Suara merupakan media ampuh untuk menyajikan informasi tertentu: misalnya untuk memperdengarkan cara melafalkan sebuah kata dalam bahasa inggris. Dengan bantuan suara, pemakai dapat mendengar bunyi suatu kata dengan tepat. Suara pada komputer disimpan dengan berbagai format. Tabel 2 memperlihatkan tipe-tipe berkas suara. Format berkas suara pada komputer  Format  Ekstensi  Keterangan  AIFF  .aif Kepanjangannya adalah Audio Interface File Format, merpakan standar berkas suara tersempel pada komputer Apple.  AU  .au Format suara yang pertama kali dikembangkan oleh Sun. Terkenal di lingkungan UNIX.  MIDI  .mid Kepanjangannya adalah Musical Instrument Digital Interface, merupakan format suara yang khusus menyimpan instrumen musik. Tidak biasa untuk suara. 2. Perkembangan multimedia. Jakarta, 16 september 2012.html, diakses pada tanggal 10 november 2015
  • 7.  MP3  .mp3 Format yang umum digunakan untuk lagu.  WAVE  .wav Format suara yang biasa dipakai untuk windows.  WMA  .wma Kepanjangannya adalah Windows Media Audio, merupakan berkas suara yang mempunyai kualitas seperti CD tetapi dengan ukuran berkas hanya setengah dari ukuran berkas MP3. Berbagai perangkat lunak dapat digunakan untuk merekam suara. Sebagai contoh, Sound Recorder yang tersedia pada Windows dapat digunakan untuk merekam suara dengan format WAVE. Gambar Statis Kata pepatah, “Gambar mewakili seribu kata”. Hal ini mencerminkan bahwa sebuah gambar seringkali dapat lebih berarti bagi seseorang dari pada sejumlah kata. Umumnya gambar disimpan dengan cara dimampatkan. Tujuannya adalah untuk menghemat ruang dalam penyimpanan eksternal. Untuk melakukan pemampatan ini, ada dua teknik yang dikenakan. Yang pertama dinamakan teknik lossless dan yang kedua adalah teknik lossy. Teknik pemampatan lossy adalah suatu teknik yang memampatkan data sehingga gambar rekonstruksi hasil pemampatan mempunyai perbedaan dengan gambar asli, tetapi bagi mata manusia kelihatan sama. Dengan cara seperti ini, gambar dapat dimampatkan sekecil mungkin. Teknik pemampatan lossless adalah suatu teknik yang menghasilkan gambar rekonstruksi yang sama dengan gambar aslinya. Banyak format gambar yang telah diimplementasikan dalam sistem komputer. Beberapa format terkenal dapat dilihat pada Tabel 3 Format beberapa gambar pada komputer  Format  Ekstensi  Keterangan  BMP  .bmp Kepanjangannya adalah BitMap Grafics. Format yang biasa digunakan pada DOS dan Windows.  CDR  .cdr Format gambar yang dihasilkan CorelDraw.  DXF  .dxf DXF (Drawing eXchange Format) adalah format gambar yang dihasilkan program AutoCAD.
  • 8.  EPS  .eps Kepanjangannya adalah Encapsulated PostScript. Format yang dapat digunakan untuk teks dan gambar.  GIF  .gif Kepanjangannya adalah Grafics Interchange Format. Dikembangkan oleh Compuserve pada tahun 1987. Hanya dapat menangani 256 warna.  HPG  .hpg Format dari Hewlett Packard (Hewlett Packard Graphics Language).  JPG  .jpg  .jpeg  .jpe Kepanjangannya adalah Joint Photographic Expert Group. Tingkat kompresinya sangat tinggi.  PCX  .pcx Format yang digunakan oleh perangkat lunak Paintbrush.  PNG  .png PNG (Portable Network Graphics) dirancang oleh W3C (World Wide Web Consortium) untuk menggantikan GIF dan JPEG. Formatnya didesain supaya tidak tergantung pada mesin, sehingga dapat ditangani oleng sembarang jenis komputer dan sistem operasi.  TGA  .tga Format Targa (TGA) merupakan format berkas gambar yang dimuat oleh True Vision, Inc. untuk mengimplementasikan true color (warna alami yang mengandung jutaan warna).  TIFF  .tif Kepanjangannya adalah Tagged Image File Format. Format ini bisa digunakan pada desktop publishing.  WMF  .wmf Kepanjangannya adalah Windows MetaFile. Biasa dijumpai pada Windows.  WPG  .wpg Format gambar yang dihasilkan oleh DrawPerfect. Berbagai perangkat lunak tersedia untuk membuat gambar statis. Adobe Photoshop merupakan contoh perangkat lunak terkenal di Windows yang digunakan untuk memanipulasi
  • 9. gambar dan foto. Di lingkungan Linux terdapat GIMP. Paint merupakan program grafik sederhana yang dapat digunakan untuk membuat gambar dengan menggunakan mouse. Animasi Animasi berarti teknik untuk membuat gambar yang bergerak. Berbagai teknik animasi telah diciptakan. Cara sederhana untuk membuat gambar bergerak adalah dengan menggunkan sejumlah gambar yang berbeda sedikit. Sebagai contoh dapat dilihat pada Gambar 2, gambar-gambar tersebut jika ditampilkan pada layar secara berturut-turut dan bergantian, maka terkesan pesawat ruang angkasa yang sedang melepaskan roket pendorong. Gambar 2 Deretan gambar untuk membentuk animasi pesawat ruang angkasa ysng sedang melepaskan roket pendorong. Cara ini dapat dibuat dengan mudah menggunakan perangkat lunak seperti Ulead GIF Animator, yang akan membuat deretan gambar tersebut disimpan pada sebuah berkas dengan eksistensi .gif. Teknik animasi yang lain yang sangat terkenal adalah morphing. Teknik ini dilakukan dengan menggunakan konsep metamorfose dari suatu gambar awal menjadi gambar akhir. Teknik ini digunakan pada film Terminator. Video Video adalah teknologi pemrosesan sinyal elektronik mewakilkan gambar bergerak. Aplikasi umum dari teknologi video adalah televisi. Istilah video juga digunakan sebagai singkatan dari videotape, dan juga perekam video dan pemutar video. Banyak format video yang telah diimplementasikan dalam sistem komputer. Beberapa format terkenal dapat dilihat pada Tabel 4. Format berbagai video pada komputer Format : AVI Keterangan: Kepanjangannya adalah Audio/Video Interleaved, merupakan standar video pada lingkungan windows. Ekstensi : .avi MOV Format ini dikembangkan oleh Apple. Merupakan format video yang paling banyak digunakan di Web. MPEG Kepanjangannya adalah Motion Picture Experts Group, merupakan format untuk video yang biasa digunakan dalam VCD. Contoh perangkat lunak terkenal yang biasa digunakan untuk membuat film dengan format AVI ataupun yang lain yaitu Adobe Premiere. Windows juga menyediakan perangkat lunak untuk keperluan ini, yaitu Windows Movie Maker. 3 3. Makalah tentang multimedia, 21 maret 2013. Html, diakses pada tanggal 10 november 2015
  • 10. Membuat Animasi Capung Menggunakan Macromedia Flash 8 Langkah-Langkahnya adalah 4 :  Buka Aplikasi Macromedia Flash 8 pilih Flash Document  Buat pola untuk sayap dengan menggunakan oval Tool, kemudian pada bagian Stroke Color hilangkan garis untuk polanya dan pilih warna sesuai yang diinginkan pada Fill Color  Kemudian bentuk pola menyerupai sayap capung dengan cara memilih Selection Tool, arahkan kursor panah pada pojok pinggir pola yang digambar, kemudian setelah kursor memberikan tanda tertentu (garis melengkung) tekan dan lalu Tarik untuk membentuk pola. Setelah itu untuk motif sayap buat lingkaran kecil bulat dan lonjong dari Oval Tool, untuk motif garis melengkungnya 4. Artikel pembuatan animasi macromedia. Html, diakses pada tanggal 10 november 2015
  • 11. gunakan Pencil Tool kemudian satukan bersama pola gambar sayap, seperti pada gambar berikut  Setelah pola sayap dibuat seperti diatas, Pilih kedua pola tersebut dengan menggunakan Selection Tool, kemudian pilih Menu Modify -> Group ( Ctrl + G ) , lalu copy pola dengan cara klik Kanan -> Copy, Klik Kanan -> Paste. Setelah itu balik Pola yang tercopy seperti gambar yang bercermin dengan memilih Menu Modify -> Transform -> Flip Horizontal, hingga seperti gambar berikut  Setelah itu buat pola Badan, Kepala dan ekor capung dengan kembali menggunakan Oval Tool, bentuk dan gabungkan menjadi satu, kemudian pilih ketiganya dengan Selection Tool, kemudian gabungkan dengan memilih Menu Modify -> Group ( CTRL + G ). Jangan lupa untuk menggabungkan badan dengan sayap, kemudian groupkan dengan cara seperti sebelumnya
  • 12.  Setelah Pola badan sayap sudah jadi, gabungkan pola tersebut, buat gambar kaki dengan menggunakan Pencil Tool,  setelah itu pilih lagi semua objek menggunakan Selection Tool kemudian pilih Menu Modify -> Convert to Symbol maka akan muncul konfirmasi berikut  Ubah nama pada kolom Name, pilih Movie Clip dan centang bagian tengah pada Registration kemudian pilih OK, maka pada kolom library akan muncul Movie Clip dengan nama Capung beserta gambar pola capung yang dibuat tadi. Setelah itu klik gambar dua kali pada layar kerja sampai muncul movie clip dengan nama Capung di bagian Timeline pojok kiri atas  Setelah itu gambar kembali di seleksi lagi secara keseluruhan menggunakan Selection Tool, kemudian pilih kembali Menu Modify -> Timeline -> Distribute to layers ( CTRL + Shift + D ) yang berfungsi untuk menambah dan menampilkan editor Layer pada bagian Layer. Pada bagian editor layer akan muncul beberapa layer dari sayap bagian kanan, kiri dan badan yang bisa diketahui saat kita meng klik bagian-bagian dari gambar pola capung tersebut, Layer tersebutpun dapat di ubah namanya sesuai dengan bagian pada pola gambar.
  • 13.  Pada editor layer bagian badan klik timeline titik angka 5, kemudian klik kanan -> insert frame dan kunci  Kemudian untuk Layer sayap bagian kiri dan kanan klik keduanya pada timeline titik angka angka 1, tekan Shift -> klik pada timelinenya ,kemudian klik Kanan -> Create Motion Tween  Setelah itu pada gambar capung pilih atau Klik setiap bagian dengan menggunakan Free Transform Tool kemudian klik bagian sayap kanan dan Tarik titik sumbu tengah yang ada pada bagian tersebut ke bagian tengah badan sebagai titik tumpuh pada saat sayap bergerak nantinya, ulangi perintah tersebut pada sayap kiri capung  Setelah itu, atur editor Layer untuk bagian sayap kanan dan kiri pada timelinenya buatkan frame dengan titik angka 6 pada timelinenya untuk batasan poros sayap pada saat bergerak terbuka caranya klik pada angka titik 6 untuk bagian sayap kanan dan kiri, Klik Kanan -> Insert Keyframe dan lakukan hal yang sama pada titik angka 3 untuk batasan poros sayap saat menutup. Perhatikan gambar berikut, tanda bulat hitam pada timeline layer adalah keyframe yg sudah dibuat
  • 14.  Setelah dibuatkan Frame seperti diatas pada editor timeline Layer, klik gambar pada layar editor kemudian transform bagian sayap Kanan dan kiri, Tarik sumbu tengah yang ada pada bagian pola dan Tarik ketengah bagian badan capung seperti berikut  Setelah itu jalankan Gambar dengan masuk dimenu Control -> test Movie atau CTRL -> ENTER.  Kemudian Pada Layer 1,buatkan KeyFrame pada timelinenya dan sejajarkan dengan timeline yang sebelumnya, klik kanan -> Insert Keyframe , kemudian kembali klik kanan -> Action pada pojok bawah kotak pilihan Menu, dan akan tampil gambar editor pada Action Frame yang
  • 15. ada dipojok bawah kiri Editor Macromedia seperti berikut :  Kemudian pilih Global Function -> Timeline Control dan pilih GoToandPlay klik double sampai muncul pada editor, kemudian untuk yang dalam kurung ganti dengan angka -1 yang berarti mengambil daripada Layer -1, setelah itu pilih Scene 1 dan jalankan kembali Movie clip capungnya. BAGIAN KE-2 MEMBUAT ANIMASI CAPUNG TERBANG  Langkah pertama adalah Pilih atau Klik gambar Capung pada layar kerja dan perkecil menggunakan Selection Tool, kemudian seret ke pinggir editor lembar kerja  Setelah itu Layer 1 ganti nama menjadi Capung dengan cara klik double sampai kursor berkedip, ketikan nama dan tekan ENTER.  Kemudian Buatkan Motion Tween di Layer 1 yang sudah diganti namanya tadi pada Timeline titik angka satu dengan cara Klik Kanan-> Create Motion Tween, selanjutnya Buatkan pula Keyframe pada sembarang titik angka pada editor Timelinenya, misalnya angka timeline 70,
  • 16. perhatikan gambar  Setelah itu pilih Add Motion Guide, dan akan muncul Layer baru pada editor Layer yang bernama Guide Capung  Setelah itu Kunci pada Layer Capung  Setelah itu pada Layer Guide Capung, klik titik angka 1 pada Timeline, kemudian pilih Pen Tool pada pilihan Menu Tool dilembar kerja Macromedia kemudian buat rute atau jalur terbang capung dengan cara perklik bagian tengah badan capung, klik – Tarik sampai membentuk pola seperti
  • 17. pada gambar dan kembali klik Selection Tool hingga membentuk alur terbang Capung  Setelah itu buka kembali kunci pada Layer Capung, klik pada titik angka 1 pada Layer Capung pilih Free Transform Tool -> klik gambar capung dan hadapkan ke arah rute awal seperti pada gambar berikut  Setelah itu klik lagi angka titik akhir 70 pada timeline dan ubah kembali posisi capung ke titik akhir pola rute yang dibuat seperti pada gambar
  • 18.  Untuk melihat bagaimana bentuk gerak terbang Capung, klik dan geser – geser center Frame yang ada pada Timeline  Dan langkah terakhir adalah klik sembarang pada timeline gambar diatas untuk mengatur agar gambar mengikuti pola rute terbang yang sudah dibuat tadi, kemudian pada properties Bagian bawah akan muncul gambar seperti berikut dan centang bagian Orient to path
  • 19. Evaluasi Pembelajaran 1. Yang tidak termasuk format dari video adalah ..... a. MOV b. AVI c. MPEG d. EXE 2. Penggunaan beberapa media yang berbeda untuk menggabungkan dan menyampaikan informasi dalam bentuk text, audio ( suara dan musik ), grafik, animasi, dan video ( suara dan gambar ). Merupakan pengertian dari .... a. MULTIMEDIA b. MACROMEDIA c. CAMTASIA d. POWER POINT 3. Tahun berapakah multimedia muncul di indonesia .... a. 1939 b. 1993 c. 1909 d. 1999 4. Yang tidak termasuk elemen multimedia adalah .... a. Animasi b. Suara c. Video d. Explorer Kunci Jawaban 1. D 2. A 3. B 4. D
  • 20. DAFTAR PUSTAKA  HTTP:// umussyam., pengertian multimedia., jakarta, 23 mei 2012.html  HTTP:// Perkembangan multimedia. Jakarta, 16 september 2012.html  HTTP:// Makalah tentang multimedia, 21 maret 2013. Html  HTTP:// pembuatan animasi. html