SlideShare a Scribd company logo
BIOL. DAN MANAG.GULMABIOL. DAN MANAG.GULMA
KULIAHKULIAH
STRATA 2STRATA 2
FAK PERTANIAN UGMFAK PERTANIAN UGM
BAGIAN IIBAGIAN II
MANAGEMEN GULMAMANAGEMEN GULMA
• POKOK BAHASAN
• 1. PENDAHULUAN (1X )
• 2. SEEDBANK DAN SUKSESI
• KOMUNITAS GULMA (1X)
• 3. INTERAKSI GULMA-TANAMAN (1X)
• 4. PROGRAM MANAGEMEN GULMA (1X)
• 5.PRESENTASI JURNALS ASING. ( 3-4 X )
• UJIAN AKHIR SEMESTER.
PENDAHULUANPENDAHULUAN
• GULMA
• BANYAK DEFINISI TENTANG GULMA, DIANTARANYA ADALAH :
• -TUMBUHAN YANG BERADA/TUMBUHAN PADA TEMPAT DAN
WAKTU YANG TIDAK DIKEHENDAKI MANUSIA
• -TUMBUHAN YANG NILAI POSITIFNYA LEBIH KECIL DARI
NEGATIFNYA
• -TUMBUHAN YANG BELUM DIKETAHUI FUNGSINYA
• -TUMBUHAN YANG BERPOTENSI MEMBERIKAN KERUGIAN
YANG BESAR PADA PERTANAMAN ATAU BENCANA PADA
MANUSIA,JUGA UMUMNYA MENGHASILKAN ALLELLOPATH
YANG BERPOTENSI MENURUNKAN PERTUMBUHAN DAN
HASIL TANAMAN.
LANJUT..LANJUT..
• ASPEK LAIN DARI GULMA
• TUMBUHAN PIONEER PADA SUATU LAHAN YANG SANGAT
TIDAK PRODUKTIF/MARGINAL
• TUMBUHAN YANG UMUMNYA TOLERAN/RESISTEN PADA
LINGKUNGAN YANG MARGINAL ( KERING ATAU JENUH AIR )
• TUMBUHAN YANG BOROS UNSUR HARA,KARENA
KANDUNGAN HARA YANG LEBIH BESAR DP TANAMAN.
• TUMBUHAN YANG MAMPU MENINGKATKAN STATUS
KESUBURAN TANAH DENGAN BAHAN ORGANIK YANG
DIHASILKAN DAN EFEKTIF DALAM KONSERVASI TANAH
• TUMBUHAN YANG MEMILIKI PLASTISITAS TERHADAP
LINGKUNGAN UNTUK SIKLUS HIDUPNYA
• TUMBUHAN YANG MENGHASILKAN ALLELOPATH
LANJUT…LANJUT…
• CONTOH :POSISI TUMBUHAN SEBAGAI
GULMA/ATAU SEBAGAI TANAMAN:
• TUMBUHAN /POHON DI LAPANGAN , UNTUK UPAYA
KONSERVASI, UNTUK PADANG GEMBALAAN BUKAN
SEBAGAI GULMA
• TUMBUHAN YANG DIPAKAI UNTUK MENAHAN
EROSI PADA SALURAN AIR
• SEJENIS RUMPUTAN/SEMAK YANG DIPAKAI UNTUK
HIASAN
• TUMBUHAN UNTUK BAHAN OBAT HERBAL
• SEMENTARA TANAMAN YANG BERADA DI TENGAH
PERTANAMAN LAIN TANPA DI INGINKAN ADALAH
JUGA DISEBUT SEBAGAI GULMA.
• TUMBUHAN YANG SENGAJA DI MANFAATKAN
BUKAN TERMASUK GULMA?
EKOLOGI GULMAEKOLOGI GULMA
• TUJUAN MENDASAR EKOLOGI ADALAH MENDESKRIPSIKAN
SECARA MENYELURUH TENTANG BIOLOGI , UTAMANYA
VEGETASI DAN TERKAIT DENGAN LINGKUNGANNYA.
• DIDALAM TERAPANNYA , EKOLOGI , ADALAH MENCARI
INFORMASI DASAR YANG TERKAIT DENGAN PERMASALAHAN
PENGELOLAAN VEGETASI.
• THE FINAL GOALS , EKOLOGI ADALAH MENJELASKAN
BAGAIMANA VEGETASI/TUMBUHAN DAPAT TUMBUH DAN
MELAKUKAN SIKLUS HIDUPNYA DAN MELAKUKAN ADAPTASI
DENGAN LINGKUNGANNYA.
• DALAM KAITAN DENGAN ILMU GULMA , ADALAH BAGAIMANA
SEORANG PENGELOLA LAHAN DAPAT MEMAHAMI
TERJADINYA KOMUNITAS GULMA SECARA ALAMI ,SEBAGAI
LANDASAN PENGELOLAAN GULMA
LANJUT..PENDH.LANJUT..PENDH.
• DENGAN DEMIKIAN PENGELOLA TERSEBUT DAPAT MULAI
MENGGALI HUBUNGAN-HUBUNGAN/INTERAKSI SESAMA
GULMA , INTERAKSI GULMA-TANAMAN DI DALAM SISTEM
PERTANAMANNYA.
• UNTUK SELANJUTNYA AKAN DIREKAYASA PENGENDALIAN
GULMA ( TER KAIT MANAGEMEN GULMA ) DENGAN BIAYA
RENDAH , DAN MAMPU MENINGKATKAN HASIL TANAMAN
• ASPEK LAINNYA ADALAH MENGURANGI PENGGUNAAN
KHEMIKHALIA  MENGURANGI PENCEMARAN LAHAN
/LINGKUNGAN  MENUJU MODEL PERTANIAN
BERKELANJUTAN.
• PEMAHAMAN PENGELOLAAN GULMA :CARA PENGENDALIAN (
CONTROL) DAN PENCEGAHAN ( BANDS ) GULMA YANG
EFEKTIF DAN EFISIEN,AMAN ,MUDAH DAN MURAH
LINGKUNGANLINGKUNGAN
• YANG DIMAKSUD LINGKUNGAN ,ADALAH SEMUA FAKTOR, BAIK
FAKTOR KEHIDUPAN ( BIOTIK ) MAUPUN FAKTOR SUMBER DAYA
ALAM ( NATURAL RECOURSES ABIOTIK ) YANG DAPAT BERPOTENSI
MEMPENGARUHI PERTUMBUHAN,PERKEMBANGAN DAN
PERKEMBANG BIAKAN TUMBUHAN-GULMA /TANAMAN.
• LINGKUNGAN DIKATEGORIKAN MANJADI 2 , YAKNI :
• LINGKUNGAN MAKRO ( MACRO-ENVIRONMENT ) ,LUAS , BERSIFAT
REGIONAL , MENCAKUP IKLIM .
• LINGKUNGAN MIKRO ( MICRO-ENVIRONMENT ),LINGKUNGAN SKALA
TERBATAS/SEMPIT , DIPENGARUHI ASPEK VEGETASI, TOPOGRAFI ,
JENIS TANAH SETEMPAT, DI MANA VEGETASI LANGSUNG
MERESPON LINGKUNGAN DIMAKSUD.
• LINGKUNGAN MIKRO INI YANG MENJADI DASAR PEMBAHASAN DI
DALAM KAITAN DENGAN GULMA.
VEGETASIVEGETASI
• VEGETASI
• YANG DIMAKSUD VEGETASI ADALAH SEKUMPULAN TUMBUHAN YANG
TERDIRI ATAS BERBAGAI SPECIES, DI DALAM SATU WILAYAH.
• TIPE VEGETASI , MENGGAMBARKAN VEGETASI DISUATU WILAYAH , YANG
KEMUNGKINAN DAPAT DIBAGI MENJADI BEBERAPA PREDOMINANSI
KOMUNITAS TUMBUHAN ( PLANT COMMUNITY = SEKUMPULAN SPECIES
TUMBUHAN YANG DI LINGKUNGAN TERTENTU).
• KOMUNITAS
• ADALAH TUMBUHAN DAPAT DICIRIKN DENGAN ADANYA SPECIES-SPECIES
DOMINANT ( SDR > 50% )SETIDAKNYA – TIGA- BESAR .CONTOH DOMINASI
I.CYLINDRICA, S.SPONTANEUM, C.ODORATA DI LERENG PEGUNUNGAN.
• POPULASI
• ADALAH ( UNIT DASAR ORGANISASI DALAM EOMUNITAS ), YAKNI
SEKELOMPOK INDIVIDU / GROUPS , YANG MASIH DI DALAM SATU SPECIES,
YANG MENGUASAI LINGKUNGAN/HABITAT,TIDAK MENGALAMI INTER-
BREEDING KARENA CUKUP KECIL TOTAL INDIVIDUNYA.
• JADI HIRARKHINYA : INDIV-GROUP-POPULASI - KOMUNITAS ).
LANJUT..VEGET.LANJUT..VEGET.
• KOMUNITAS TUMBUHAN, YANG SERING DIGUNAKAN OLEH
PARA AHLI EKOLOGI , UNTUK MENDESKRIPSKAN
( MENCIRIKAN VEGETASI( Barbour et al. , 1980 )
• : 1. KOMPOSISI SPEC., RELATIF KONSISTEN
• 2. PHSYOGNOMI/PERFORMANCE : ( TINGGI, STRUKTUR
KANOPI, PENUTUPAN KANOPI, ARSITEKTUR,KEHIDUPAN
,YANG RELATIF SERAGAM
• 3. PRODUKIVITAS BIOMASSA
• 4.PERUBAHAN DAN PERKEMBANGAN DARI WAKTU KE
WAKTU
• 5. PUTARAN NUTRIENT: /CADANGAN MAKANAN /LINGKARAN
HARA KEMBALI KE TANAH
• 6. KREATIF DALAM HAL PENGENDALIAN THD IKLIM MIKRO.
• 7. POLA DISTRIBUSI SPECIES,SETEMPAT2 ( SPATIALS),
OVERLAP.
PERBEDAAN KOMUNITASPERBEDAAN KOMUNITAS
• KEBANYAKAN KOMUNITAS MEMILIKI PERBEDAAN BAIK
SECARA VERTIKAL( KETINGGIAN TEGAKAN DARI
PERMUKAAN TANAH ) MAUPUN HORISONTAL ( PERBEDAAN
SEBARAN PADA PERMUKAAN TANAH )
• DISTRIBUSI HORISONTAL LEBIH KOMPLEK ( SETIDAKNYA ADA
4 POLA) YAKNI 1/ RANDOM,2/MERATA 3/BERKELOMPOK DAN
4/ BERKELOMPOK NAMUN KURANG JELAS.
• OLEH SEBAB ITU DI DALAM ANALISIS GULMA DI SUATU
KAWASAN /HAMPARAN HARUSLAH MENGERTI MODEL
DISTRIBUSI AGAR TIDAK SALAH MEMILIH CARA
PENGAMBILAN CONTOH UNTUK MNDAPATKAN GAMBARAN
KOMUNITAS.
INTERAKSIINTERAKSI
GULMA-TANAMANGULMA-TANAMAN
• TANAMAN : PIHAK YANG DIMANJAKAN . DIFASILITASI MEDIUM
BAGUS, LINGKUNGAN DIBUAT COCOK.
• GULMA : PIHAK YANG DITINDAS , DIHANCURKAN
,DIBENAMKAN,TIDAK DIINGINKAN .
• MESKI DEMIKIAN , KENAPA GULMA MASIH DITAKUTI? DAN
DINILAI MERUGIKAN,DIDALAM AREAL PERTANAMAN
• APA KELEBIHAN GULMA ?
• 1.SUDAH BERADA DITEMPAT ( SEED BANK )
• 2.START TUMBUH LEBIH DULU?
• 3.PLASTISITAS KHARAKTER?,INGAT r DAN K?
• 4.ADAPTED? DORMANSI  PATAH DORMANSI,BERKECAMBAH
• 5 STATURE( AKAR,BATANG,DAUN,KANOPI)? KOMPETISI.?
• 6.KANDUNGAN HARA/HARA TERSERAP/ SAT. BOBOT GULMA.?
KOMPETISIKOMPETISI
KAPAN/ BAGAIMANA TERJADI?KAPAN/ BAGAIMANA TERJADI?
• PADA PRINSIPNYA SETIAP MAKHLUK HIDUP MEMERLUKAN
SYARAT HIDUP DARI LINGKUNGANNYA
• PADA TAHAP PERTUMBUHAN YANG BERBEDA
JUMLAH/INTENSITAS KEBUTUHANNYA BERBEDA
• HAL DEMIKIAN TERJADI BAGI [ TANAMAN +
TUMBUHAN( GULMA) ].
• KOMPETISI TERJADI MANAKALA TOTAL KETERSEDIAAN
SUMBER DAYA .LEBIH RENDAH DARI YANG DIBUTUHKAN
BUTUHAN BERSAMA ,DALAM KURUN WAKTU SAMA .
• DAMPAK KOMPETISI, YANG KALAH MENDERITA,
PERTUMBUHAN TERGANGGU HASIL MENURUN
• PADA UMUMNYA TANAMAN MENDERITA KEKALAHAN DALAM
KOMPETISI DENGAN GULMA.( PADI GOGO X TEKI ; PADI
SAWAH X E.CRUSSGALI ; TEH X C. ODORATA DLL ).
LANJUT…LANJUT…
• PADA PERKECAMBAHAN DAN PERTUMBUHAN
KECAMBAH,KEMUNGKINAN TIDAK TERJADI
KOMPETISI,KARENA HANYA PERLU AIR ,DAN SAAT ITU
ADALAH PHASE HETEROTHROPY,
• AUTOTHROPY ,PERTUMBUHAN TANAMAN TERGANTUNG
KETERSEDIAAN,AIR,HARA,SINAR ,DILINGKUNGANNYA .
• PERIODE KRITIS ? PERIODE DI MANA TANAMAN PALING
RENTAN ( KALAH ) BERKOMPETISI DENGAN GULMA.
UMUMNYA TANAMAN SEMUSIM AWAL 30% PERIODE
TUMBUHNYA SAAT LAJU PERTUMBUHAN VEGET. CEPAT
,SERTA PADA SAAT FRUITSET DAN PENGISIAN POLONG.
• DAMPAK KEKALAHANNYA ADALAH LAJU PERTUMBUHAN DAN
HASIL TANAMAN NYATA MENURUN?
• SETELAH KANOPI TANAMAN MENUTUP, GANGGUAN GULMA
TIDAK NYATA TERHADAP PERTUMBUHAN DAN HASIL
TANAMAN, KARENA GULMA YANG TERTEKAN.
BAGAIMANA , KUNCIBAGAIMANA , KUNCI
KEMENANGAN/KEKALAHANKEMENANGAN/KEKALAHAN
• BAGAIMANA [ SISTEM ,JANGKAUAN , VOLUME DAN
ZONA ]PERAKARAN?
• BAGAIMANA BENTUK KANOPI,BERBASIS POSISI
DAUN DAN ARSITEKTURNYA ( k, PERCABANGAN
TANAMAN ),KEMAMPUAN INTERCEPSI /TRANSMISI
SINAR OLEH DAUN DLL
• BAGAIMANA ARAH DAN CARA TUMBUH,[TEGAK,
MENYEBAR, MELILIT,MERAMBAT ]
• BAGAIMANA KHARAKTER METABOLISME: TANAMAN
C3 VS C4
• KOMPETISI DAPAT TERJADI : INTRA GULMA,INTRA
TANAMAN , INTER GULMA X TANAMAN .
NICHE DIFFERENSIALNICHE DIFFERENSIAL
• NICHE ADALAH KENYAMANAN HIDUP TANAMAN ATAS DASAR
KEPENUHAN AKAN KEBUTUHAN TUMBUH DARI LINGKUNGANNYA.
• NICHE MEMILIKI UNSUR UNSUR KEPENUHAN TERHADAP SPACE,
AIR, SINAR,UNSUR HARA,ANGIN , SUHU DAN UDARA
• NICHE DIFFERENSIAL MENUNJUKKAN ADANYA PERBEDAAN
TUMBUHAN SATU DENGAN LAINNYA TERHADAP KEBUTUHAN
HIDUP/BAIK JUMLAH / DAN WAKTUNYA,
• DENGAN PERBEDAAN NICHE ( ND ),MAKA MEMUNGKINKAN TIDAK
AKAN TERJADI KOMPETISI,ATAU KOMPETISI AKAN TERJADI BILA
NICHE SAMA MACAMNYA,
• KETERSEDIAAN KOMPONEN , PADA WAKTU,MAUPUN
JUMLAH( SEDIKIT/BANYAK )NYA SEHINGGA TIDAK TERSEDIA CUKUP.
• PADA TUMPANGSARI DIUSAHAKAN TERJADI ADANYA PERBEDAAN
NICHE (ND) ANTAR KOMPONEN TANAMAN2NYA.
• GULMA YANG DENGAN AKAR DANGKAL DAN PERTUMBUHAN
MENJALAR, BEDA NICHE DENGAN TAN.YANG BERAKAR DALAM DAN
TUMBUH TEGAK, MAKA TIDAK AKAN ADA KOMPETISI & SEBALIKNYA.
MENGELIMINASI KOMPETISI GULMAMENGELIMINASI KOMPETISI GULMA
X TANAMANX TANAMAN
• PENGELOLAAN GULMA ADALAH BERTUJUAN PADA
ELIMINASI KOMPETISI GULMA X TANAMAN.TENTUNYA GULMA
YANG DIKALAHKAN BAHKAN DIHANCURKAN
• SECARA KHUSUS DAN LANGSUNG, MEMINIMALISASI
KOMPETISI GULMA X TANAMAN DILAKUKAN DENGAN :
• = MENANAM TANAMAN YANG DOMINAN,BAIK BENTUK
MAUPUN PERTUMBUHAN KANOPI YANG CEPAT MENUTUP
PERMUKAAN TANAH;
=MENGATUR JARAK TANAM RAPAT , TUMPANGSARI
• = CARA KULTUR TEKNIS LAINNYA, SEPERTI APLIKASI
MULSA,HERBISIDA ,PENGOLAHAN TANAH,
PENGGENANGAN,SUMBER AIR PENGAIRAN DLL
• NAMUN UPAYA INI SIFATNYA TETAP HANYA SEMENTARA
SELAMA PERIODE PERTANAMAN TERSEBUT.
MENGURANGI PROPAGULE DALAMMENGURANGI PROPAGULE DALAM
TANAH UPAYA PENCEGAHANTANAH UPAYA PENCEGAHAN
• 1/ MENGURANGI KAPASITAS PRODUKSI
PROPAGULE, DENGAN MENGUASAI NICHES GULMA
=DENGAN KECEPATAN PERTUMBUHAN TANAMAN,
=DENGAN PENGENDALIAN BELUM CUKUP ,KARENA
MASIH ADA SISA GULMA.OLEH SEBAB ITU
PROGRAM INI,DENGAN =MEMILIH VARITAS YANG
MEMILIKI KEMAMPUAN MENGUASAI NICHES
GULMA., =JUGA MELAKUKAN ROTASI TANAMAN .
• BANYAK TANAMAN YANG TIDAK MEMANFAATKAN
MUSIM TANAM , ( MISALNYA KEDELAI HANYA 80
HARI DARI MUSIM 120 HARI. SEHINGGA GULMA
MUNCUL DAN MEMPRODUKSI BIJI/PROPAGULE
• MENGGUNAKAN COVERCROPS U/TETAP MENUTUP
LAHAN SEHINGGA MENEKAN GULMA.
LANJUT..LANJUT..
• 2/ MENCEGAH KEMUNCULAN BIJI/PROPAGULE DORMAN :
• MENGHADAPI UMUR SIMPAN BIJI, HARUS DIKETAHUI BAHWA
BIJI GULMA ATAUPUN UMBI YANG TERKUBUR BEBERAP CM ,
MEMILIKI UMUR YANG LEBIH LAMA DIBANDING YANG ADA
DIPERMUKAAN TANAH, YANG KEKERINGAN DAN
BERPOTENSI KEMATIAN.
• OLAH TANAH TANPA OLAH TANAH ATAU PENGOLAHAN
TANAH DANGKAL, AKAN MELEMAHKAN UMUR BIJI /UMBI ,
SEHINGGA TETAP DIPERMUKAAN DAN MATI KERING
 UNTUK GULMA TAHUNAN, PENGOLAHAN TANAH AGAK
DALAM AKAN MENCUNGKIL PROPAGULE DAN MEMBAWA KE
PERMUKAAN YANG AKAN MEMATIKANNYA.
• TERIMA KASIH

More Related Content

What's hot

Laporan Praktikum Klimatologi Acara 8&9 Shinta Rebecca Naibaho
Laporan Praktikum Klimatologi Acara 8&9 Shinta Rebecca NaibahoLaporan Praktikum Klimatologi Acara 8&9 Shinta Rebecca Naibaho
Laporan Praktikum Klimatologi Acara 8&9 Shinta Rebecca Naibaho
Shinta R Naibaho
 
konservasi plasma nutfah
konservasi plasma nutfahkonservasi plasma nutfah
konservasi plasma nutfah
agronomy
 
Laporan kadar air benih (autosaved)
Laporan kadar air benih (autosaved)Laporan kadar air benih (autosaved)
Laporan kadar air benih (autosaved)Mohammad Muttaqien
 
Iv. bioekologi hama tanaman Daslintan
Iv. bioekologi hama tanaman DaslintanIv. bioekologi hama tanaman Daslintan
Iv. bioekologi hama tanaman Daslintan
Hario Sadewo
 
Bakteri penyakit pada tanaman
Bakteri penyakit pada tanamanBakteri penyakit pada tanaman
Bakteri penyakit pada tanaman
Ali Babang
 
KEBIJAKAN PERLINDUNGAN TANAMAN
KEBIJAKAN PERLINDUNGAN TANAMAN KEBIJAKAN PERLINDUNGAN TANAMAN
KEBIJAKAN PERLINDUNGAN TANAMAN
Repository Ipb
 
Keterkaitan Sifat Fisika Kimia Biologi Tanah
Keterkaitan Sifat Fisika Kimia Biologi TanahKeterkaitan Sifat Fisika Kimia Biologi Tanah
Keterkaitan Sifat Fisika Kimia Biologi Tanah
Feisal Rachman Soedibja
 
Laporan agroklimatologi alat-alat agroklimatologi
Laporan agroklimatologi alat-alat agroklimatologiLaporan agroklimatologi alat-alat agroklimatologi
Laporan agroklimatologi alat-alat agroklimatologi
Joel mabes
 
PENGENALAN PESTISIDA DAN ALAT APLIKASINYA
PENGENALAN PESTISIDA DAN ALAT APLIKASINYAPENGENALAN PESTISIDA DAN ALAT APLIKASINYA
PENGENALAN PESTISIDA DAN ALAT APLIKASINYAdiana novitasari
 
Bab 2. Teknik Survei Tanah dan Lahan 2014
Bab 2. Teknik Survei Tanah dan Lahan 2014Bab 2. Teknik Survei Tanah dan Lahan 2014
Bab 2. Teknik Survei Tanah dan Lahan 2014
Purwandaru Widyasunu
 
Respon fisiologi thdp cekaman (9)
Respon fisiologi thdp cekaman (9)Respon fisiologi thdp cekaman (9)
Respon fisiologi thdp cekaman (9)f' yagami
 
Makalah energi dalam ekosistem
Makalah energi dalam ekosistemMakalah energi dalam ekosistem
Makalah energi dalam ekosistemPoetra Chebhungsu
 
Soal ujian i dasar ilmu tanah 08
Soal ujian i dasar ilmu tanah 08Soal ujian i dasar ilmu tanah 08
Soal ujian i dasar ilmu tanah 08
Reni Ustiatik
 
Nilai kesetaraan lahan
Nilai kesetaraan lahan Nilai kesetaraan lahan
Nilai kesetaraan lahan
Puan Habibah
 
25. Sistem tanam tumpang sari oleh monika andini
25. Sistem tanam tumpang sari oleh monika andini25. Sistem tanam tumpang sari oleh monika andini
25. Sistem tanam tumpang sari oleh monika andini
tani57
 
Penetapan potensial air jaringan
Penetapan potensial air  jaringanPenetapan potensial air  jaringan
Penetapan potensial air jaringan
Ekal Kurniawan
 
Penyakit Pada Tanaman Karet dan Teknik Pengendaliannya
Penyakit Pada Tanaman Karet dan Teknik PengendaliannyaPenyakit Pada Tanaman Karet dan Teknik Pengendaliannya
Penyakit Pada Tanaman Karet dan Teknik Pengendaliannya
Ankardiansyah Pandu Pradana
 
Laporan praktikum kemurnian benih
Laporan praktikum kemurnian benihLaporan praktikum kemurnian benih
Laporan praktikum kemurnian benih
Tidar University
 
Pengendalian gulma
Pengendalian gulmaPengendalian gulma
Pengendalian gulma
Tidar University
 

What's hot (20)

Laporan Praktikum Klimatologi Acara 8&9 Shinta Rebecca Naibaho
Laporan Praktikum Klimatologi Acara 8&9 Shinta Rebecca NaibahoLaporan Praktikum Klimatologi Acara 8&9 Shinta Rebecca Naibaho
Laporan Praktikum Klimatologi Acara 8&9 Shinta Rebecca Naibaho
 
konservasi plasma nutfah
konservasi plasma nutfahkonservasi plasma nutfah
konservasi plasma nutfah
 
Laporan kadar air benih (autosaved)
Laporan kadar air benih (autosaved)Laporan kadar air benih (autosaved)
Laporan kadar air benih (autosaved)
 
Iv. bioekologi hama tanaman Daslintan
Iv. bioekologi hama tanaman DaslintanIv. bioekologi hama tanaman Daslintan
Iv. bioekologi hama tanaman Daslintan
 
Bakteri penyakit pada tanaman
Bakteri penyakit pada tanamanBakteri penyakit pada tanaman
Bakteri penyakit pada tanaman
 
KEBIJAKAN PERLINDUNGAN TANAMAN
KEBIJAKAN PERLINDUNGAN TANAMAN KEBIJAKAN PERLINDUNGAN TANAMAN
KEBIJAKAN PERLINDUNGAN TANAMAN
 
Keterkaitan Sifat Fisika Kimia Biologi Tanah
Keterkaitan Sifat Fisika Kimia Biologi TanahKeterkaitan Sifat Fisika Kimia Biologi Tanah
Keterkaitan Sifat Fisika Kimia Biologi Tanah
 
Laporan agroklimatologi alat-alat agroklimatologi
Laporan agroklimatologi alat-alat agroklimatologiLaporan agroklimatologi alat-alat agroklimatologi
Laporan agroklimatologi alat-alat agroklimatologi
 
PENGENALAN PESTISIDA DAN ALAT APLIKASINYA
PENGENALAN PESTISIDA DAN ALAT APLIKASINYAPENGENALAN PESTISIDA DAN ALAT APLIKASINYA
PENGENALAN PESTISIDA DAN ALAT APLIKASINYA
 
Bab 2. Teknik Survei Tanah dan Lahan 2014
Bab 2. Teknik Survei Tanah dan Lahan 2014Bab 2. Teknik Survei Tanah dan Lahan 2014
Bab 2. Teknik Survei Tanah dan Lahan 2014
 
Respon fisiologi thdp cekaman (9)
Respon fisiologi thdp cekaman (9)Respon fisiologi thdp cekaman (9)
Respon fisiologi thdp cekaman (9)
 
Makalah energi dalam ekosistem
Makalah energi dalam ekosistemMakalah energi dalam ekosistem
Makalah energi dalam ekosistem
 
Soal ujian i dasar ilmu tanah 08
Soal ujian i dasar ilmu tanah 08Soal ujian i dasar ilmu tanah 08
Soal ujian i dasar ilmu tanah 08
 
Nilai kesetaraan lahan
Nilai kesetaraan lahan Nilai kesetaraan lahan
Nilai kesetaraan lahan
 
25. Sistem tanam tumpang sari oleh monika andini
25. Sistem tanam tumpang sari oleh monika andini25. Sistem tanam tumpang sari oleh monika andini
25. Sistem tanam tumpang sari oleh monika andini
 
Penetapan potensial air jaringan
Penetapan potensial air  jaringanPenetapan potensial air  jaringan
Penetapan potensial air jaringan
 
Penyakit Pada Tanaman Karet dan Teknik Pengendaliannya
Penyakit Pada Tanaman Karet dan Teknik PengendaliannyaPenyakit Pada Tanaman Karet dan Teknik Pengendaliannya
Penyakit Pada Tanaman Karet dan Teknik Pengendaliannya
 
Laporan praktikum kemurnian benih
Laporan praktikum kemurnian benihLaporan praktikum kemurnian benih
Laporan praktikum kemurnian benih
 
Backcross Padi Kelompok 6
Backcross Padi Kelompok 6Backcross Padi Kelompok 6
Backcross Padi Kelompok 6
 
Pengendalian gulma
Pengendalian gulmaPengendalian gulma
Pengendalian gulma
 

Similar to Ecologi gulma

modul Komunikasi efektif
modul Komunikasi efektifmodul Komunikasi efektif
modul Komunikasi efektif
fikri asyura
 
pert.2 KONSEP DAN TEORI PERKEMBANGAN 2020.pptx
pert.2 KONSEP DAN TEORI  PERKEMBANGAN 2020.pptxpert.2 KONSEP DAN TEORI  PERKEMBANGAN 2020.pptx
pert.2 KONSEP DAN TEORI PERKEMBANGAN 2020.pptx
DianPramita4
 
Interaksi sosial
Interaksi sosialInteraksi sosial
Interaksi sosialEl Ibrahimy
 
Interaksi sosial
Interaksi sosialInteraksi sosial
Interaksi sosialEl Ibrahimy
 
KENAKALAN REMAJA.ppt
KENAKALAN REMAJA.pptKENAKALAN REMAJA.ppt
KENAKALAN REMAJA.ppt
xontonxxintinx
 
Refleksi KAP dlm keluarga sebagai tugas kuliah
Refleksi KAP dlm keluarga sebagai tugas kuliahRefleksi KAP dlm keluarga sebagai tugas kuliah
Refleksi KAP dlm keluarga sebagai tugas kuliah
PrabuSena
 
Pelapisan sosial dan kesamaan derajat
Pelapisan sosial dan kesamaan derajatPelapisan sosial dan kesamaan derajat
Pelapisan sosial dan kesamaan derajat
SuryoAfandi
 
MATERI ESSENSIAL TKM IPA 8 SEM.1 2020.pptx
MATERI ESSENSIAL TKM IPA 8 SEM.1 2020.pptxMATERI ESSENSIAL TKM IPA 8 SEM.1 2020.pptx
MATERI ESSENSIAL TKM IPA 8 SEM.1 2020.pptx
DisposableEmail1
 
DAF 1313 TOPIK 3 PEMILIHAN SPESIES & MORFOLOGI .pptx
DAF 1313 TOPIK 3 PEMILIHAN SPESIES & MORFOLOGI .pptxDAF 1313 TOPIK 3 PEMILIHAN SPESIES & MORFOLOGI .pptx
DAF 1313 TOPIK 3 PEMILIHAN SPESIES & MORFOLOGI .pptx
Cikgusurii
 
Tindak lanjut penjabaran program prioritas kapolri
Tindak lanjut penjabaran program prioritas kapolriTindak lanjut penjabaran program prioritas kapolri
Tindak lanjut penjabaran program prioritas kapolri
Kukuh Setiawan
 
Pertemuan 5 (prinsip prinsip komunikasi)
Pertemuan 5 (prinsip prinsip komunikasi)Pertemuan 5 (prinsip prinsip komunikasi)
Pertemuan 5 (prinsip prinsip komunikasi)
AdePutraTunggali
 
SOSIOLOGI KELUARGA.REFTI.pdf
SOSIOLOGI KELUARGA.REFTI.pdfSOSIOLOGI KELUARGA.REFTI.pdf
SOSIOLOGI KELUARGA.REFTI.pdf
IzatulMuarifah
 
Humaniora 2 4
Humaniora 2 4Humaniora 2 4
Humaniora 2 4
Tholabul Ilmi Tholibun
 
Ictd soal 2 tentang tsunami dari hg 5
Ictd soal 2 tentang tsunami dari hg 5Ictd soal 2 tentang tsunami dari hg 5
Ictd soal 2 tentang tsunami dari hg 5
Syamsu Rijal Efendi
 
NARKOBA.ppt
NARKOBA.pptNARKOBA.ppt
NARKOBA.ppt
EkoNurwidodo1
 
pengintegrasiann_abs_sbk_ok.ppt
pengintegrasiann_abs_sbk_ok.pptpengintegrasiann_abs_sbk_ok.ppt
pengintegrasiann_abs_sbk_ok.ppt
TriWahyudi909703
 

Similar to Ecologi gulma (20)

modul Komunikasi efektif
modul Komunikasi efektifmodul Komunikasi efektif
modul Komunikasi efektif
 
pert.2 KONSEP DAN TEORI PERKEMBANGAN 2020.pptx
pert.2 KONSEP DAN TEORI  PERKEMBANGAN 2020.pptxpert.2 KONSEP DAN TEORI  PERKEMBANGAN 2020.pptx
pert.2 KONSEP DAN TEORI PERKEMBANGAN 2020.pptx
 
Bab 4 f2
Bab 4 f2Bab 4 f2
Bab 4 f2
 
Interaksi sosial
Interaksi sosialInteraksi sosial
Interaksi sosial
 
Interaksi sosial
Interaksi sosialInteraksi sosial
Interaksi sosial
 
KENAKALAN REMAJA.ppt
KENAKALAN REMAJA.pptKENAKALAN REMAJA.ppt
KENAKALAN REMAJA.ppt
 
Pencemaran
PencemaranPencemaran
Pencemaran
 
Etologi
EtologiEtologi
Etologi
 
Etologi
EtologiEtologi
Etologi
 
Refleksi KAP dlm keluarga sebagai tugas kuliah
Refleksi KAP dlm keluarga sebagai tugas kuliahRefleksi KAP dlm keluarga sebagai tugas kuliah
Refleksi KAP dlm keluarga sebagai tugas kuliah
 
Pelapisan sosial dan kesamaan derajat
Pelapisan sosial dan kesamaan derajatPelapisan sosial dan kesamaan derajat
Pelapisan sosial dan kesamaan derajat
 
MATERI ESSENSIAL TKM IPA 8 SEM.1 2020.pptx
MATERI ESSENSIAL TKM IPA 8 SEM.1 2020.pptxMATERI ESSENSIAL TKM IPA 8 SEM.1 2020.pptx
MATERI ESSENSIAL TKM IPA 8 SEM.1 2020.pptx
 
DAF 1313 TOPIK 3 PEMILIHAN SPESIES & MORFOLOGI .pptx
DAF 1313 TOPIK 3 PEMILIHAN SPESIES & MORFOLOGI .pptxDAF 1313 TOPIK 3 PEMILIHAN SPESIES & MORFOLOGI .pptx
DAF 1313 TOPIK 3 PEMILIHAN SPESIES & MORFOLOGI .pptx
 
Tindak lanjut penjabaran program prioritas kapolri
Tindak lanjut penjabaran program prioritas kapolriTindak lanjut penjabaran program prioritas kapolri
Tindak lanjut penjabaran program prioritas kapolri
 
Pertemuan 5 (prinsip prinsip komunikasi)
Pertemuan 5 (prinsip prinsip komunikasi)Pertemuan 5 (prinsip prinsip komunikasi)
Pertemuan 5 (prinsip prinsip komunikasi)
 
SOSIOLOGI KELUARGA.REFTI.pdf
SOSIOLOGI KELUARGA.REFTI.pdfSOSIOLOGI KELUARGA.REFTI.pdf
SOSIOLOGI KELUARGA.REFTI.pdf
 
Humaniora 2 4
Humaniora 2 4Humaniora 2 4
Humaniora 2 4
 
Ictd soal 2 tentang tsunami dari hg 5
Ictd soal 2 tentang tsunami dari hg 5Ictd soal 2 tentang tsunami dari hg 5
Ictd soal 2 tentang tsunami dari hg 5
 
NARKOBA.ppt
NARKOBA.pptNARKOBA.ppt
NARKOBA.ppt
 
pengintegrasiann_abs_sbk_ok.ppt
pengintegrasiann_abs_sbk_ok.pptpengintegrasiann_abs_sbk_ok.ppt
pengintegrasiann_abs_sbk_ok.ppt
 

More from Andrew Hutabarat

Jabs 0910 213
Jabs 0910 213Jabs 0910 213
Jabs 0910 213
Andrew Hutabarat
 
Format proposal 2
Format proposal 2Format proposal 2
Format proposal 2
Andrew Hutabarat
 
Format laporan acara 1
Format laporan acara 1Format laporan acara 1
Format laporan acara 1
Andrew Hutabarat
 
Sistem Komputer
Sistem KomputerSistem Komputer
Sistem Komputer
Andrew Hutabarat
 
Konsentrasi Klorofil Daun sebagai Indikator Kekurangan Air pada Tanaman
Konsentrasi Klorofil Daun sebagai Indikator Kekurangan Air pada TanamanKonsentrasi Klorofil Daun sebagai Indikator Kekurangan Air pada Tanaman
Konsentrasi Klorofil Daun sebagai Indikator Kekurangan Air pada Tanaman
Andrew Hutabarat
 
Contoh proposal penelitian ilmiah
Contoh proposal penelitian ilmiahContoh proposal penelitian ilmiah
Contoh proposal penelitian ilmiah
Andrew Hutabarat
 
Kuliah fisiologi lingkungan 2014 ind 1
Kuliah fisiologi lingkungan 2014 ind 1Kuliah fisiologi lingkungan 2014 ind 1
Kuliah fisiologi lingkungan 2014 ind 1
Andrew Hutabarat
 
Kuliah fisiologi lingkungan 2014 ind
Kuliah fisiologi lingkungan 2014 indKuliah fisiologi lingkungan 2014 ind
Kuliah fisiologi lingkungan 2014 ind
Andrew Hutabarat
 
Integrated weed
Integrated weedIntegrated weed
Integrated weed
Andrew Hutabarat
 
Ekotan 15
Ekotan 15Ekotan 15
Ekotan 15
Andrew Hutabarat
 
The biodiversity budiastuti 2014
The biodiversity budiastuti 2014The biodiversity budiastuti 2014
The biodiversity budiastuti 2014
Andrew Hutabarat
 
Site dan mode of action
Site dan mode of actionSite dan mode of action
Site dan mode of action
Andrew Hutabarat
 
Seed bank
Seed bankSeed bank
Seed bank
Andrew Hutabarat
 
Managemen gulma
Managemen gulmaManagemen gulma
Managemen gulma
Andrew Hutabarat
 
Kuliang fisiologi lingkungan ing 2014 2 1
Kuliang fisiologi lingkungan ing 2014 2 1Kuliang fisiologi lingkungan ing 2014 2 1
Kuliang fisiologi lingkungan ing 2014 2 1
Andrew Hutabarat
 
I gulma l2
I gulma l2I gulma l2
I gulma l2
Andrew Hutabarat
 
Kuliang fisiologi lingkungan ing 2014 2
Kuliang fisiologi lingkungan ing 2014 2Kuliang fisiologi lingkungan ing 2014 2
Kuliang fisiologi lingkungan ing 2014 2
Andrew Hutabarat
 
Ekotanjut1
Ekotanjut1Ekotanjut1
Ekotanjut1
Andrew Hutabarat
 
The biodiversity ho 2015
The biodiversity ho 2015The biodiversity ho 2015
The biodiversity ho 2015
Andrew Hutabarat
 
The biodiversity ho 2015
The biodiversity ho 2015The biodiversity ho 2015
The biodiversity ho 2015
Andrew Hutabarat
 

More from Andrew Hutabarat (20)

Jabs 0910 213
Jabs 0910 213Jabs 0910 213
Jabs 0910 213
 
Format proposal 2
Format proposal 2Format proposal 2
Format proposal 2
 
Format laporan acara 1
Format laporan acara 1Format laporan acara 1
Format laporan acara 1
 
Sistem Komputer
Sistem KomputerSistem Komputer
Sistem Komputer
 
Konsentrasi Klorofil Daun sebagai Indikator Kekurangan Air pada Tanaman
Konsentrasi Klorofil Daun sebagai Indikator Kekurangan Air pada TanamanKonsentrasi Klorofil Daun sebagai Indikator Kekurangan Air pada Tanaman
Konsentrasi Klorofil Daun sebagai Indikator Kekurangan Air pada Tanaman
 
Contoh proposal penelitian ilmiah
Contoh proposal penelitian ilmiahContoh proposal penelitian ilmiah
Contoh proposal penelitian ilmiah
 
Kuliah fisiologi lingkungan 2014 ind 1
Kuliah fisiologi lingkungan 2014 ind 1Kuliah fisiologi lingkungan 2014 ind 1
Kuliah fisiologi lingkungan 2014 ind 1
 
Kuliah fisiologi lingkungan 2014 ind
Kuliah fisiologi lingkungan 2014 indKuliah fisiologi lingkungan 2014 ind
Kuliah fisiologi lingkungan 2014 ind
 
Integrated weed
Integrated weedIntegrated weed
Integrated weed
 
Ekotan 15
Ekotan 15Ekotan 15
Ekotan 15
 
The biodiversity budiastuti 2014
The biodiversity budiastuti 2014The biodiversity budiastuti 2014
The biodiversity budiastuti 2014
 
Site dan mode of action
Site dan mode of actionSite dan mode of action
Site dan mode of action
 
Seed bank
Seed bankSeed bank
Seed bank
 
Managemen gulma
Managemen gulmaManagemen gulma
Managemen gulma
 
Kuliang fisiologi lingkungan ing 2014 2 1
Kuliang fisiologi lingkungan ing 2014 2 1Kuliang fisiologi lingkungan ing 2014 2 1
Kuliang fisiologi lingkungan ing 2014 2 1
 
I gulma l2
I gulma l2I gulma l2
I gulma l2
 
Kuliang fisiologi lingkungan ing 2014 2
Kuliang fisiologi lingkungan ing 2014 2Kuliang fisiologi lingkungan ing 2014 2
Kuliang fisiologi lingkungan ing 2014 2
 
Ekotanjut1
Ekotanjut1Ekotanjut1
Ekotanjut1
 
The biodiversity ho 2015
The biodiversity ho 2015The biodiversity ho 2015
The biodiversity ho 2015
 
The biodiversity ho 2015
The biodiversity ho 2015The biodiversity ho 2015
The biodiversity ho 2015
 

Recently uploaded

materi sosialisai perencanaan visi misi satuan pendidikan.pptx
materi sosialisai perencanaan visi misi satuan pendidikan.pptxmateri sosialisai perencanaan visi misi satuan pendidikan.pptx
materi sosialisai perencanaan visi misi satuan pendidikan.pptx
srihardiyanty17
 
Modul ajar logaritma matematika kelas X SMK
Modul ajar logaritma matematika kelas X SMKModul ajar logaritma matematika kelas X SMK
Modul ajar logaritma matematika kelas X SMK
WinaldiSatria
 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
ferrydmn1999
 
Penjelasan tentang Tahapan Sinkro PMM.pptx
Penjelasan tentang Tahapan Sinkro PMM.pptxPenjelasan tentang Tahapan Sinkro PMM.pptx
Penjelasan tentang Tahapan Sinkro PMM.pptx
GuneriHollyIrda
 
ALur Tujuan Pembelajaran Materi IPA Kelas VII (1).pptx
ALur Tujuan Pembelajaran Materi IPA  Kelas VII (1).pptxALur Tujuan Pembelajaran Materi IPA  Kelas VII (1).pptx
ALur Tujuan Pembelajaran Materi IPA Kelas VII (1).pptx
rusinaharva1
 
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
nasrudienaulia
 
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docxLaporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
RUBEN Mbiliyora
 
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdfRANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
junarpudin36
 
Refleksi pembelajaran guru bahasa inggris.pptx
Refleksi pembelajaran guru bahasa inggris.pptxRefleksi pembelajaran guru bahasa inggris.pptx
Refleksi pembelajaran guru bahasa inggris.pptx
SholahuddinAslam
 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR utkMAS052024 (2).pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR utkMAS052024 (2).pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR utkMAS052024 (2).pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR utkMAS052024 (2).pdf
solihin kadar
 
1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx
1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx
1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx
asepridwan50
 
705368319-Ppt-Aksi-Nyata-Membuat-Rancangan-Pembelajaran-Dengan-Metode-Fonik.pptx
705368319-Ppt-Aksi-Nyata-Membuat-Rancangan-Pembelajaran-Dengan-Metode-Fonik.pptx705368319-Ppt-Aksi-Nyata-Membuat-Rancangan-Pembelajaran-Dengan-Metode-Fonik.pptx
705368319-Ppt-Aksi-Nyata-Membuat-Rancangan-Pembelajaran-Dengan-Metode-Fonik.pptx
nimah111
 
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
ozijaya
 
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptxMateri 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
ahyani72
 
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdfppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
setiatinambunan
 
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdfPpt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
fadlurrahman260903
 
POKJA 1 Kelompok Kerja 1 TPP PKK 11.pptx
POKJA 1 Kelompok Kerja 1 TPP PKK 11.pptxPOKJA 1 Kelompok Kerja 1 TPP PKK 11.pptx
POKJA 1 Kelompok Kerja 1 TPP PKK 11.pptx
KotogadangKependuduk
 
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptxFORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
NavaldiMalau
 
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOKPENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
GusniartiGusniarti5
 
Pendampingan Individu 2 Modul 1 PGP 10 Kab. Sukabumi Jawa Barat
Pendampingan Individu 2 Modul 1 PGP 10 Kab. Sukabumi Jawa BaratPendampingan Individu 2 Modul 1 PGP 10 Kab. Sukabumi Jawa Barat
Pendampingan Individu 2 Modul 1 PGP 10 Kab. Sukabumi Jawa Barat
Eldi Mardiansyah
 

Recently uploaded (20)

materi sosialisai perencanaan visi misi satuan pendidikan.pptx
materi sosialisai perencanaan visi misi satuan pendidikan.pptxmateri sosialisai perencanaan visi misi satuan pendidikan.pptx
materi sosialisai perencanaan visi misi satuan pendidikan.pptx
 
Modul ajar logaritma matematika kelas X SMK
Modul ajar logaritma matematika kelas X SMKModul ajar logaritma matematika kelas X SMK
Modul ajar logaritma matematika kelas X SMK
 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
 
Penjelasan tentang Tahapan Sinkro PMM.pptx
Penjelasan tentang Tahapan Sinkro PMM.pptxPenjelasan tentang Tahapan Sinkro PMM.pptx
Penjelasan tentang Tahapan Sinkro PMM.pptx
 
ALur Tujuan Pembelajaran Materi IPA Kelas VII (1).pptx
ALur Tujuan Pembelajaran Materi IPA  Kelas VII (1).pptxALur Tujuan Pembelajaran Materi IPA  Kelas VII (1).pptx
ALur Tujuan Pembelajaran Materi IPA Kelas VII (1).pptx
 
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
 
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docxLaporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
 
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdfRANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
 
Refleksi pembelajaran guru bahasa inggris.pptx
Refleksi pembelajaran guru bahasa inggris.pptxRefleksi pembelajaran guru bahasa inggris.pptx
Refleksi pembelajaran guru bahasa inggris.pptx
 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR utkMAS052024 (2).pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR utkMAS052024 (2).pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR utkMAS052024 (2).pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR utkMAS052024 (2).pdf
 
1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx
1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx
1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx
 
705368319-Ppt-Aksi-Nyata-Membuat-Rancangan-Pembelajaran-Dengan-Metode-Fonik.pptx
705368319-Ppt-Aksi-Nyata-Membuat-Rancangan-Pembelajaran-Dengan-Metode-Fonik.pptx705368319-Ppt-Aksi-Nyata-Membuat-Rancangan-Pembelajaran-Dengan-Metode-Fonik.pptx
705368319-Ppt-Aksi-Nyata-Membuat-Rancangan-Pembelajaran-Dengan-Metode-Fonik.pptx
 
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
 
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptxMateri 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
 
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdfppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
 
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdfPpt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
 
POKJA 1 Kelompok Kerja 1 TPP PKK 11.pptx
POKJA 1 Kelompok Kerja 1 TPP PKK 11.pptxPOKJA 1 Kelompok Kerja 1 TPP PKK 11.pptx
POKJA 1 Kelompok Kerja 1 TPP PKK 11.pptx
 
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptxFORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
 
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOKPENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
 
Pendampingan Individu 2 Modul 1 PGP 10 Kab. Sukabumi Jawa Barat
Pendampingan Individu 2 Modul 1 PGP 10 Kab. Sukabumi Jawa BaratPendampingan Individu 2 Modul 1 PGP 10 Kab. Sukabumi Jawa Barat
Pendampingan Individu 2 Modul 1 PGP 10 Kab. Sukabumi Jawa Barat
 

Ecologi gulma

  • 1. BIOL. DAN MANAG.GULMABIOL. DAN MANAG.GULMA KULIAHKULIAH STRATA 2STRATA 2 FAK PERTANIAN UGMFAK PERTANIAN UGM
  • 2. BAGIAN IIBAGIAN II MANAGEMEN GULMAMANAGEMEN GULMA • POKOK BAHASAN • 1. PENDAHULUAN (1X ) • 2. SEEDBANK DAN SUKSESI • KOMUNITAS GULMA (1X) • 3. INTERAKSI GULMA-TANAMAN (1X) • 4. PROGRAM MANAGEMEN GULMA (1X) • 5.PRESENTASI JURNALS ASING. ( 3-4 X ) • UJIAN AKHIR SEMESTER.
  • 3. PENDAHULUANPENDAHULUAN • GULMA • BANYAK DEFINISI TENTANG GULMA, DIANTARANYA ADALAH : • -TUMBUHAN YANG BERADA/TUMBUHAN PADA TEMPAT DAN WAKTU YANG TIDAK DIKEHENDAKI MANUSIA • -TUMBUHAN YANG NILAI POSITIFNYA LEBIH KECIL DARI NEGATIFNYA • -TUMBUHAN YANG BELUM DIKETAHUI FUNGSINYA • -TUMBUHAN YANG BERPOTENSI MEMBERIKAN KERUGIAN YANG BESAR PADA PERTANAMAN ATAU BENCANA PADA MANUSIA,JUGA UMUMNYA MENGHASILKAN ALLELLOPATH YANG BERPOTENSI MENURUNKAN PERTUMBUHAN DAN HASIL TANAMAN.
  • 4. LANJUT..LANJUT.. • ASPEK LAIN DARI GULMA • TUMBUHAN PIONEER PADA SUATU LAHAN YANG SANGAT TIDAK PRODUKTIF/MARGINAL • TUMBUHAN YANG UMUMNYA TOLERAN/RESISTEN PADA LINGKUNGAN YANG MARGINAL ( KERING ATAU JENUH AIR ) • TUMBUHAN YANG BOROS UNSUR HARA,KARENA KANDUNGAN HARA YANG LEBIH BESAR DP TANAMAN. • TUMBUHAN YANG MAMPU MENINGKATKAN STATUS KESUBURAN TANAH DENGAN BAHAN ORGANIK YANG DIHASILKAN DAN EFEKTIF DALAM KONSERVASI TANAH • TUMBUHAN YANG MEMILIKI PLASTISITAS TERHADAP LINGKUNGAN UNTUK SIKLUS HIDUPNYA • TUMBUHAN YANG MENGHASILKAN ALLELOPATH
  • 5. LANJUT…LANJUT… • CONTOH :POSISI TUMBUHAN SEBAGAI GULMA/ATAU SEBAGAI TANAMAN: • TUMBUHAN /POHON DI LAPANGAN , UNTUK UPAYA KONSERVASI, UNTUK PADANG GEMBALAAN BUKAN SEBAGAI GULMA • TUMBUHAN YANG DIPAKAI UNTUK MENAHAN EROSI PADA SALURAN AIR • SEJENIS RUMPUTAN/SEMAK YANG DIPAKAI UNTUK HIASAN • TUMBUHAN UNTUK BAHAN OBAT HERBAL • SEMENTARA TANAMAN YANG BERADA DI TENGAH PERTANAMAN LAIN TANPA DI INGINKAN ADALAH JUGA DISEBUT SEBAGAI GULMA. • TUMBUHAN YANG SENGAJA DI MANFAATKAN BUKAN TERMASUK GULMA?
  • 6. EKOLOGI GULMAEKOLOGI GULMA • TUJUAN MENDASAR EKOLOGI ADALAH MENDESKRIPSIKAN SECARA MENYELURUH TENTANG BIOLOGI , UTAMANYA VEGETASI DAN TERKAIT DENGAN LINGKUNGANNYA. • DIDALAM TERAPANNYA , EKOLOGI , ADALAH MENCARI INFORMASI DASAR YANG TERKAIT DENGAN PERMASALAHAN PENGELOLAAN VEGETASI. • THE FINAL GOALS , EKOLOGI ADALAH MENJELASKAN BAGAIMANA VEGETASI/TUMBUHAN DAPAT TUMBUH DAN MELAKUKAN SIKLUS HIDUPNYA DAN MELAKUKAN ADAPTASI DENGAN LINGKUNGANNYA. • DALAM KAITAN DENGAN ILMU GULMA , ADALAH BAGAIMANA SEORANG PENGELOLA LAHAN DAPAT MEMAHAMI TERJADINYA KOMUNITAS GULMA SECARA ALAMI ,SEBAGAI LANDASAN PENGELOLAAN GULMA
  • 7. LANJUT..PENDH.LANJUT..PENDH. • DENGAN DEMIKIAN PENGELOLA TERSEBUT DAPAT MULAI MENGGALI HUBUNGAN-HUBUNGAN/INTERAKSI SESAMA GULMA , INTERAKSI GULMA-TANAMAN DI DALAM SISTEM PERTANAMANNYA. • UNTUK SELANJUTNYA AKAN DIREKAYASA PENGENDALIAN GULMA ( TER KAIT MANAGEMEN GULMA ) DENGAN BIAYA RENDAH , DAN MAMPU MENINGKATKAN HASIL TANAMAN • ASPEK LAINNYA ADALAH MENGURANGI PENGGUNAAN KHEMIKHALIA  MENGURANGI PENCEMARAN LAHAN /LINGKUNGAN  MENUJU MODEL PERTANIAN BERKELANJUTAN. • PEMAHAMAN PENGELOLAAN GULMA :CARA PENGENDALIAN ( CONTROL) DAN PENCEGAHAN ( BANDS ) GULMA YANG EFEKTIF DAN EFISIEN,AMAN ,MUDAH DAN MURAH
  • 8. LINGKUNGANLINGKUNGAN • YANG DIMAKSUD LINGKUNGAN ,ADALAH SEMUA FAKTOR, BAIK FAKTOR KEHIDUPAN ( BIOTIK ) MAUPUN FAKTOR SUMBER DAYA ALAM ( NATURAL RECOURSES ABIOTIK ) YANG DAPAT BERPOTENSI MEMPENGARUHI PERTUMBUHAN,PERKEMBANGAN DAN PERKEMBANG BIAKAN TUMBUHAN-GULMA /TANAMAN. • LINGKUNGAN DIKATEGORIKAN MANJADI 2 , YAKNI : • LINGKUNGAN MAKRO ( MACRO-ENVIRONMENT ) ,LUAS , BERSIFAT REGIONAL , MENCAKUP IKLIM . • LINGKUNGAN MIKRO ( MICRO-ENVIRONMENT ),LINGKUNGAN SKALA TERBATAS/SEMPIT , DIPENGARUHI ASPEK VEGETASI, TOPOGRAFI , JENIS TANAH SETEMPAT, DI MANA VEGETASI LANGSUNG MERESPON LINGKUNGAN DIMAKSUD. • LINGKUNGAN MIKRO INI YANG MENJADI DASAR PEMBAHASAN DI DALAM KAITAN DENGAN GULMA.
  • 9. VEGETASIVEGETASI • VEGETASI • YANG DIMAKSUD VEGETASI ADALAH SEKUMPULAN TUMBUHAN YANG TERDIRI ATAS BERBAGAI SPECIES, DI DALAM SATU WILAYAH. • TIPE VEGETASI , MENGGAMBARKAN VEGETASI DISUATU WILAYAH , YANG KEMUNGKINAN DAPAT DIBAGI MENJADI BEBERAPA PREDOMINANSI KOMUNITAS TUMBUHAN ( PLANT COMMUNITY = SEKUMPULAN SPECIES TUMBUHAN YANG DI LINGKUNGAN TERTENTU). • KOMUNITAS • ADALAH TUMBUHAN DAPAT DICIRIKN DENGAN ADANYA SPECIES-SPECIES DOMINANT ( SDR > 50% )SETIDAKNYA – TIGA- BESAR .CONTOH DOMINASI I.CYLINDRICA, S.SPONTANEUM, C.ODORATA DI LERENG PEGUNUNGAN. • POPULASI • ADALAH ( UNIT DASAR ORGANISASI DALAM EOMUNITAS ), YAKNI SEKELOMPOK INDIVIDU / GROUPS , YANG MASIH DI DALAM SATU SPECIES, YANG MENGUASAI LINGKUNGAN/HABITAT,TIDAK MENGALAMI INTER- BREEDING KARENA CUKUP KECIL TOTAL INDIVIDUNYA. • JADI HIRARKHINYA : INDIV-GROUP-POPULASI - KOMUNITAS ).
  • 10. LANJUT..VEGET.LANJUT..VEGET. • KOMUNITAS TUMBUHAN, YANG SERING DIGUNAKAN OLEH PARA AHLI EKOLOGI , UNTUK MENDESKRIPSKAN ( MENCIRIKAN VEGETASI( Barbour et al. , 1980 ) • : 1. KOMPOSISI SPEC., RELATIF KONSISTEN • 2. PHSYOGNOMI/PERFORMANCE : ( TINGGI, STRUKTUR KANOPI, PENUTUPAN KANOPI, ARSITEKTUR,KEHIDUPAN ,YANG RELATIF SERAGAM • 3. PRODUKIVITAS BIOMASSA • 4.PERUBAHAN DAN PERKEMBANGAN DARI WAKTU KE WAKTU • 5. PUTARAN NUTRIENT: /CADANGAN MAKANAN /LINGKARAN HARA KEMBALI KE TANAH • 6. KREATIF DALAM HAL PENGENDALIAN THD IKLIM MIKRO. • 7. POLA DISTRIBUSI SPECIES,SETEMPAT2 ( SPATIALS), OVERLAP.
  • 11. PERBEDAAN KOMUNITASPERBEDAAN KOMUNITAS • KEBANYAKAN KOMUNITAS MEMILIKI PERBEDAAN BAIK SECARA VERTIKAL( KETINGGIAN TEGAKAN DARI PERMUKAAN TANAH ) MAUPUN HORISONTAL ( PERBEDAAN SEBARAN PADA PERMUKAAN TANAH ) • DISTRIBUSI HORISONTAL LEBIH KOMPLEK ( SETIDAKNYA ADA 4 POLA) YAKNI 1/ RANDOM,2/MERATA 3/BERKELOMPOK DAN 4/ BERKELOMPOK NAMUN KURANG JELAS. • OLEH SEBAB ITU DI DALAM ANALISIS GULMA DI SUATU KAWASAN /HAMPARAN HARUSLAH MENGERTI MODEL DISTRIBUSI AGAR TIDAK SALAH MEMILIH CARA PENGAMBILAN CONTOH UNTUK MNDAPATKAN GAMBARAN KOMUNITAS.
  • 12. INTERAKSIINTERAKSI GULMA-TANAMANGULMA-TANAMAN • TANAMAN : PIHAK YANG DIMANJAKAN . DIFASILITASI MEDIUM BAGUS, LINGKUNGAN DIBUAT COCOK. • GULMA : PIHAK YANG DITINDAS , DIHANCURKAN ,DIBENAMKAN,TIDAK DIINGINKAN . • MESKI DEMIKIAN , KENAPA GULMA MASIH DITAKUTI? DAN DINILAI MERUGIKAN,DIDALAM AREAL PERTANAMAN • APA KELEBIHAN GULMA ? • 1.SUDAH BERADA DITEMPAT ( SEED BANK ) • 2.START TUMBUH LEBIH DULU? • 3.PLASTISITAS KHARAKTER?,INGAT r DAN K? • 4.ADAPTED? DORMANSI  PATAH DORMANSI,BERKECAMBAH • 5 STATURE( AKAR,BATANG,DAUN,KANOPI)? KOMPETISI.? • 6.KANDUNGAN HARA/HARA TERSERAP/ SAT. BOBOT GULMA.?
  • 13. KOMPETISIKOMPETISI KAPAN/ BAGAIMANA TERJADI?KAPAN/ BAGAIMANA TERJADI? • PADA PRINSIPNYA SETIAP MAKHLUK HIDUP MEMERLUKAN SYARAT HIDUP DARI LINGKUNGANNYA • PADA TAHAP PERTUMBUHAN YANG BERBEDA JUMLAH/INTENSITAS KEBUTUHANNYA BERBEDA • HAL DEMIKIAN TERJADI BAGI [ TANAMAN + TUMBUHAN( GULMA) ]. • KOMPETISI TERJADI MANAKALA TOTAL KETERSEDIAAN SUMBER DAYA .LEBIH RENDAH DARI YANG DIBUTUHKAN BUTUHAN BERSAMA ,DALAM KURUN WAKTU SAMA . • DAMPAK KOMPETISI, YANG KALAH MENDERITA, PERTUMBUHAN TERGANGGU HASIL MENURUN • PADA UMUMNYA TANAMAN MENDERITA KEKALAHAN DALAM KOMPETISI DENGAN GULMA.( PADI GOGO X TEKI ; PADI SAWAH X E.CRUSSGALI ; TEH X C. ODORATA DLL ).
  • 14. LANJUT…LANJUT… • PADA PERKECAMBAHAN DAN PERTUMBUHAN KECAMBAH,KEMUNGKINAN TIDAK TERJADI KOMPETISI,KARENA HANYA PERLU AIR ,DAN SAAT ITU ADALAH PHASE HETEROTHROPY, • AUTOTHROPY ,PERTUMBUHAN TANAMAN TERGANTUNG KETERSEDIAAN,AIR,HARA,SINAR ,DILINGKUNGANNYA . • PERIODE KRITIS ? PERIODE DI MANA TANAMAN PALING RENTAN ( KALAH ) BERKOMPETISI DENGAN GULMA. UMUMNYA TANAMAN SEMUSIM AWAL 30% PERIODE TUMBUHNYA SAAT LAJU PERTUMBUHAN VEGET. CEPAT ,SERTA PADA SAAT FRUITSET DAN PENGISIAN POLONG. • DAMPAK KEKALAHANNYA ADALAH LAJU PERTUMBUHAN DAN HASIL TANAMAN NYATA MENURUN? • SETELAH KANOPI TANAMAN MENUTUP, GANGGUAN GULMA TIDAK NYATA TERHADAP PERTUMBUHAN DAN HASIL TANAMAN, KARENA GULMA YANG TERTEKAN.
  • 15. BAGAIMANA , KUNCIBAGAIMANA , KUNCI KEMENANGAN/KEKALAHANKEMENANGAN/KEKALAHAN • BAGAIMANA [ SISTEM ,JANGKAUAN , VOLUME DAN ZONA ]PERAKARAN? • BAGAIMANA BENTUK KANOPI,BERBASIS POSISI DAUN DAN ARSITEKTURNYA ( k, PERCABANGAN TANAMAN ),KEMAMPUAN INTERCEPSI /TRANSMISI SINAR OLEH DAUN DLL • BAGAIMANA ARAH DAN CARA TUMBUH,[TEGAK, MENYEBAR, MELILIT,MERAMBAT ] • BAGAIMANA KHARAKTER METABOLISME: TANAMAN C3 VS C4 • KOMPETISI DAPAT TERJADI : INTRA GULMA,INTRA TANAMAN , INTER GULMA X TANAMAN .
  • 16. NICHE DIFFERENSIALNICHE DIFFERENSIAL • NICHE ADALAH KENYAMANAN HIDUP TANAMAN ATAS DASAR KEPENUHAN AKAN KEBUTUHAN TUMBUH DARI LINGKUNGANNYA. • NICHE MEMILIKI UNSUR UNSUR KEPENUHAN TERHADAP SPACE, AIR, SINAR,UNSUR HARA,ANGIN , SUHU DAN UDARA • NICHE DIFFERENSIAL MENUNJUKKAN ADANYA PERBEDAAN TUMBUHAN SATU DENGAN LAINNYA TERHADAP KEBUTUHAN HIDUP/BAIK JUMLAH / DAN WAKTUNYA, • DENGAN PERBEDAAN NICHE ( ND ),MAKA MEMUNGKINKAN TIDAK AKAN TERJADI KOMPETISI,ATAU KOMPETISI AKAN TERJADI BILA NICHE SAMA MACAMNYA, • KETERSEDIAAN KOMPONEN , PADA WAKTU,MAUPUN JUMLAH( SEDIKIT/BANYAK )NYA SEHINGGA TIDAK TERSEDIA CUKUP. • PADA TUMPANGSARI DIUSAHAKAN TERJADI ADANYA PERBEDAAN NICHE (ND) ANTAR KOMPONEN TANAMAN2NYA. • GULMA YANG DENGAN AKAR DANGKAL DAN PERTUMBUHAN MENJALAR, BEDA NICHE DENGAN TAN.YANG BERAKAR DALAM DAN TUMBUH TEGAK, MAKA TIDAK AKAN ADA KOMPETISI & SEBALIKNYA.
  • 17. MENGELIMINASI KOMPETISI GULMAMENGELIMINASI KOMPETISI GULMA X TANAMANX TANAMAN • PENGELOLAAN GULMA ADALAH BERTUJUAN PADA ELIMINASI KOMPETISI GULMA X TANAMAN.TENTUNYA GULMA YANG DIKALAHKAN BAHKAN DIHANCURKAN • SECARA KHUSUS DAN LANGSUNG, MEMINIMALISASI KOMPETISI GULMA X TANAMAN DILAKUKAN DENGAN : • = MENANAM TANAMAN YANG DOMINAN,BAIK BENTUK MAUPUN PERTUMBUHAN KANOPI YANG CEPAT MENUTUP PERMUKAAN TANAH; =MENGATUR JARAK TANAM RAPAT , TUMPANGSARI • = CARA KULTUR TEKNIS LAINNYA, SEPERTI APLIKASI MULSA,HERBISIDA ,PENGOLAHAN TANAH, PENGGENANGAN,SUMBER AIR PENGAIRAN DLL • NAMUN UPAYA INI SIFATNYA TETAP HANYA SEMENTARA SELAMA PERIODE PERTANAMAN TERSEBUT.
  • 18. MENGURANGI PROPAGULE DALAMMENGURANGI PROPAGULE DALAM TANAH UPAYA PENCEGAHANTANAH UPAYA PENCEGAHAN • 1/ MENGURANGI KAPASITAS PRODUKSI PROPAGULE, DENGAN MENGUASAI NICHES GULMA =DENGAN KECEPATAN PERTUMBUHAN TANAMAN, =DENGAN PENGENDALIAN BELUM CUKUP ,KARENA MASIH ADA SISA GULMA.OLEH SEBAB ITU PROGRAM INI,DENGAN =MEMILIH VARITAS YANG MEMILIKI KEMAMPUAN MENGUASAI NICHES GULMA., =JUGA MELAKUKAN ROTASI TANAMAN . • BANYAK TANAMAN YANG TIDAK MEMANFAATKAN MUSIM TANAM , ( MISALNYA KEDELAI HANYA 80 HARI DARI MUSIM 120 HARI. SEHINGGA GULMA MUNCUL DAN MEMPRODUKSI BIJI/PROPAGULE • MENGGUNAKAN COVERCROPS U/TETAP MENUTUP LAHAN SEHINGGA MENEKAN GULMA.
  • 19. LANJUT..LANJUT.. • 2/ MENCEGAH KEMUNCULAN BIJI/PROPAGULE DORMAN : • MENGHADAPI UMUR SIMPAN BIJI, HARUS DIKETAHUI BAHWA BIJI GULMA ATAUPUN UMBI YANG TERKUBUR BEBERAP CM , MEMILIKI UMUR YANG LEBIH LAMA DIBANDING YANG ADA DIPERMUKAAN TANAH, YANG KEKERINGAN DAN BERPOTENSI KEMATIAN. • OLAH TANAH TANPA OLAH TANAH ATAU PENGOLAHAN TANAH DANGKAL, AKAN MELEMAHKAN UMUR BIJI /UMBI , SEHINGGA TETAP DIPERMUKAAN DAN MATI KERING  UNTUK GULMA TAHUNAN, PENGOLAHAN TANAH AGAK DALAM AKAN MENCUNGKIL PROPAGULE DAN MEMBAWA KE PERMUKAAN YANG AKAN MEMATIKANNYA.