SlideShare a Scribd company logo
1 of 40
MIDDLE EAST AND NORTH AFRICA
POPULATION - 204 MILLION MUSLIMS
• SOUTH EAST ASIA
- 16 MILLION MUSLIMS IN MALAYSIA
- 195 MILLION MUSLIMS IN INDONESIA
• SUB-CONTINENT
- 439 MILLION MUSLIMS IN INDIA, PAKISTAN
AND
BANGLADESH
• OTHER
- 16 MILLION MUSLIMS IN UK, US, GERMANY
AND FRANCE
Islamic finance

Islamic finance – syariah based finance
Prinsip,prosedur, asumsi, instrumen aplikasi
nilai epistemologi islam AL-Q dan AS-Sun
Ubudiyah – muamalah
Motivasi investasi – motivasi religius
Definisi Syari’ah Islam
 Kata syari’ah Islam merupakan pengindonesiaan dari kata
  Arab, yakni as-syarî‘ah al-Islâmiyyah.
 Secara etimologis, kata as-syarî’ah mempunyai konotasi
  masyra‘ah al-mâ’ (sumber air minum).
    Orang Arab tidak menyebut sumber tersebut dengan sebutan syarî‘ah
     kecuali jika sumber tersebut airnya berlimpah dan tidak pernah
     kering.
 Dalam bahasa Arab, syara‘a berarti nahaja (menempuh), awdhaha
  (menjelaskan), dan bayyana al-masâlik (menunjukkan jalan). Syara‘a
  lahum-yasyra‘u-syar‘an berarti sanna (menetapkan). Syari’ah dapat juga
  berarti madzhab (mazhab) dan tharîqah mustaqîmah (jalan lurus).

 Dalam istilah syari’ah sendiri:
   syarî‘ah berarti aturan yang ditetapkan oleh Allah SWT untuk hamba-
      hamba-Nya yang terdiri dari berbagai hukum dan ketentuan yang
      beragam. Hukum-hukum dan ketentuan tersebut disebut syari’ah
      karena memiliki konsistensi atau kesamaan dengan sumber air
      minum yang menjadi sumber kehidupan bagi makhluk hidup.
PRINSIP AQAD EKONOMI SYARIAH
  Kegiatan hubungan manusia dengan manusia (muamalah) dalam bidang
  ekonomi menurut Syariah harus memenuhi rukun dan syarat tertentu.
  Rukun adalah sesuatu yang wajib ada dan menjadi dasar terjadinya
  sesuatu, yang secara bersama-sama akan mengakibatkan keabsahan.
  Rukun transaksi ekonomi Syariah adalah:
  1. Adanya pihak-pihak yang melakukan transaksi, misalnya penjual dan
  pembeli, penyewa dan pemberi sewa, pemberi jasa dan penerima jasa.
  2. Adanya barang (maal) atau jasa (amal) yang menjadi obyek transaksi.
  3. Adanya kesepakatan bersama dalam bentuk kesepakatan
  menyerahkan (ijab) bersama dengan kesepakatan menerima (kabul).
  Disamping itu harus pula dipenuhi syarat atau segala sesuatu yang
  keberadaannya menjadi pelengkap dari rukun yang bersangkutan.
  Contohnya syarat pihak yang melakukan transaksi adalah cakap hukum,
  syarat obyek transaksi adalah spesifik atau tertentu, jelas sifat-sifatnya,
  jelas ukurannya, bermanfaat dan jelas nilainya.
AKAD-AKAD SYARIAH UNTUK
KEUANGAN

                          5
ISLAM




AQIDAH       SHARIA      AKHLAQ
Theology   Islamic Law    Ethics

                         6
SHARIA
          Islamic Law



IBADAH             MUAMALAH
  Rites             Dealing



       MALIYAH           GHAYRU MALIYAH
  Related With Wealth   Unrelated With Wealth

                                7
MALIYAH
                       Related With Wealth

  TIJARY                                               GHAYRU TIJARY
                           In between
Commercial                                             Non Commercial


                BAI’                      WAKALAH                       SADAQAH
                Sale                       Agency                         Alms



              IJARAH               KAFALAH/DHAMANAH                       INFAQ
               Lease                   Guarantee                        Contribution



              SYIRKAH                     HAWALAH                          WAQF
             Partnership                 Debt Transfer                  Endowments


                                             RAHN
                                                                    HADIAH/HIBAH
                                        Guarantee/ Pawn
                                                                         Gift



                                             WADIAH                       QARDH
                                             Deposit                       Loan

                                                               8
TIJARY
                             Commercial




 UQUD AL MUSAMMA                          UQUD GHAYRU MUSAMMA
Natural Certainty Contract                Natural Uncertainty Contract




BAI’               IJARAH                          SYIRKAH
Sale              Lease/Rent                      Partnership



                                                       9
BAI’
                           Sale


Based on Profit        Based on Time         Based on Kind


           Murabahah               Salam                 Mutlaq


          Musawamah                Istisna             Muqayadhah


            Tauliyah                                         Sarf


          Muwadhaah

                                                  10
 Murabahah: Jual beli yang keuntungannya disepakati. Bisa tunai bisa
   cicilan
 Musawamah: Jual beli yang keuntungannya hanya diketahui oleh penjual
 Tauliyah: Jual beli yang tidak mengambil keuntungan
 Muwadhaah: Jual beli yang harganya dibawah harga beli
 Salam: Jual beli yang harganya dibayar di muka seluruhnya, seangkan
   barang diberikan kemudian, setelah jangka waktu tertentu. Barang
   sudah terstandar
 Istisna: Jual beli yang barangnya dibayar berdasarkan kesepakatan.
   Barang diberikan kemudian karena harus dibuat terlebih dahulu
 Mutlak: Jual beli dengan uang sebagai alat bayar
 Muqayadhah: Jual beli dengan barang sebagai alat bayar (barter)
 Sarf: Jual beli uang dengan uang dari jenis yang berbeda.



                                                                         11
SYIRKAH
              Partnership/Sharing

           AMLAK             UQUD
           Property         Contract

IJBARY                                      INAN

IKHTIARY                            MUFAWADHAH

                                            ABDAN

                                            WUJUH

                                       12
 Ijbary: tidak berdasarkan pilihan
 Ikhtiary: berdasarkan pilihan
 Inan: usaha bersama (kongsi) dimana modal dan
  keahlian yang diberikan tidak sama
 Mufawadhah: Usaha bersama dimana modal dan
  keahlian yang diberikan sama jumlah dan
  kualitasnya
 Abdan: Usaha bersama dimana modal yang
  diberikan adalah keahlian/ tenaga
 Wujuh: Usaha bersama dimana modal yang
  diberikan adalah nama baik




                                                  13
SYIRKAH INAN




Mudharabah   Musyarakah   Muzaraah        Musaqat



                                     14
 Mudharabah: Usaha bersama dimana salah satu pihak
  menyumbangkan modal dan pihak lain memberikan
  keahlian. Keuntungan yang diperoleh dibagi menurut
  kesepakatan di muka sedangkan apabila rugi, pemilik modal
  menanggung semua kerugian
 Musyarakah: Usaha bersama dimana semua pihak
  menyumbangkan modal dan keahlian. Keuntungan yang
  diperoleh dibagi menurut kesepakatan dan kerugian dibagi
  menurut porsi modal masing-masing.
 Muzaraah: Usaha bersama di bidang pertanian yang
  pendapatannya dibagi menurut kesepakatan di muka
 Musaqat: Usaha bersama di bidang perkebunan yang
  pendapatannya dibagi menurut kesepakatan di muka
                                                              15
IJARAH
         Lease/Rent




                      Ijarah Muntahiah
Ijarah     Jualah
                           Bittamlik



                        16
 Ijarah: Penggunaan manfaat dengan pembayaran
  sebagai gantinya (sewa). Bisa berbentuk
  tenaga/keahlian atau jasa dan tempat
 Jualah: Permintaan untuk melakukan suatu kerja
  dengan pembayaran atas dasar keberhasilan
 Ijarah Muntahia Bittamlik: Akad sewa dengan janji
  peralihan kepemilikan setelah berakhir masa sewa




                                                      17
GHAYRU TIJARY/TABARRU’
        Non Commercial




SADAQAH                WAQAF
  Alms                Endowment




QARDH                HIBAH/HADIAH
 Loan                     Gift


                             18
 Sadaqah: Pemberian kepada faqir miskin
 Infaq: Sumbangan untuk proyek bersama,
  seperti pembangunan masjid, sekolah dll
 Waqf: Pemberian benda kepada suatu lembaga,
  dimana benda itu tidak dapat lagi dijual kepada
  pihak lain.
 Hibah/Hadiah: Pemberian kepada pihak lain
  yang setara dalam tingkat ekonomi
 Qardh: Pinjaman uang dimana si pemberi
  pinjaman tidak boleh mensyaratkan
  keuntungan.

                                                    19
TWO SIDE CONTRACT



 WAKALAH                  KAFALAH/DHAMANAH
  Agency                       Guarantee



 HAWALAH                          RAHN
Debt Transfer              Collateral/Mortgage



  WADIAH
  Deposits


                                 20
 Wakalah: Pemberian kuasa (perwakilan) untuk
  melaksanakan sesuatu
 Kafalah: Pemberian jaminan kepada suatu pihak
 Hawalah: Pemindahan hutang dari satu pihak
  kepada pihak ketiga
 Rahn: Menahan suatu barang untuk suatu
  hutang
 Wadiah: Menitipkan barang/uang kepada pihak
  lain

                                                  21
Prinsip Muamalat

1. Larangan Riba (Al-baqarah 275-279, Ali imran
     130, Arrum 39)
2.   Mengutamakan Jual Beli (Albaqarah 275, Annisa
     29, Ash-Shof 10-11)
3.   Keadilan (An-Nisa 145, 160-161, Qs Huud 84-87, An-
     Nahl 90)
4.   Kerbersamaan dan Ta’awun (Almaidah 2, Attahrim, 4-
     6)
5.   Saling mendorong meningkatkan prestasi (An-najm
     39-41, Al-Mulk 15, Al-Qashah , 77)
 Riba Dayn (Riba dalam pinjaman/hutang piutang)
    Riba Al-qardh : Meminjam dengan syarat ada
     keuntungan bagi pemberi pinjaman
    Riba Al-jahiliayh : Hutang dibayar lebih dari pokoknya
     dikarenakan si peminjam tidak mampu membyar
     hutang saat jatuh tempo.
 Riba Bai’ Riba (Riba dalam jual beli)
    Riba Fadl : Riba karena pertukaran barang yang
     sejenis, tapi jumlahnya tidak seimbang
    Riba Nasiah : Riba karena pertukaran yang sejenis dan
     jumlahnya dilebihkan karena melibatkan jangka waktu
 Para ulama sepakat bahwa hukum Riba adalah haram.
  Persoalannya apakah bunga bank sama dengan riba?
Prinsip Dasar Akad Muamalat

1. Al Hurriyyah (fredom of making contract)
2. Al Musaawah (equality)
3. Al Adalah (justice)
4. Al Ridha (willingness)
5. As Shidqu (faithful)
6. Al Kitabah (documentation)
Pertama : Kebebasan /
                                              


 Kompromi (damai) boleh antara kaum
  muslimin, kecuali yang mengharamkan yang halal
  dan menghalalkan yang harom.
 Kaum muslimin bergantung pada persyaratan
  yang mereka buat sendiri, kecuali syarat yang
  mengharamkan yang halal dan menghalalkan
  yang haram “
  (HR Abu Daud dan Tirmidzi)
Pertama : Kebebasan /
                                                          


  Kompromi (damai) boleh antara kaum muslimin, kecuali yang
   mengharamkan yang halal dan menghalalkan yang harom.
 Kaum muslimin bergantung pada persyaratan yang mereka
   buat sendiri, kecuali syarat yang mengharamkan yang halal
   dan menghalalkan yang haram “
   (HR Abu Daud dan Tirmidzi)
PRAKTEK : Syarat kelebihan diharamkan
Kedua : Al-Musaawah
                                                           
                          –
   Malik Mengatakan : Telah sampai kepadaku Abu
    Hurairah mengatakan: “bagi budak (berhak)
    mendapatkan makanan dan pakaian secara makruf (
    baik sesuai kebiasaan)” (HR Muwattho’)

   PRAKTEK : Secara umum dalam setiap akad
    (termasuk tabarru’), secara khusus dalam akad Tijary
Ke-3 : Keadilan (al-adaalah)
                                                

 Jika yang berutang itu orang yang lemah akalnya
  atau lemah (keadaannya) atau dia sendiri tidak
  mampu mengimlakan, maka hendaklah walinya
  mengimlakan dengan jujur (Al-Baqoroh 282)
 PRAKTEK : Keadilan antara penjual dan pembeli,
   bahkan juga produsen dan konsumen akhir
Keempat : Keridhoan
                                             

   Hai orang-orang yang beriman, janganlah 
     kamu saling memakan harta sesamamu
 dengan jalan yang batil, kecuali dengan jalan
 perniagaan yang berlaku dengan suka sama-
         suka di antara kamu (QS An-Nisa 29)
 PRAKTEK : jenis akad, harga, barang dan
  pelayanan
Kelima : Kejujuran
                                                   



   “ kedua belah pihak (penjual dan pembeli) masih
    dalam tenggang pemilihan (khiyar) selama belum
    berpisah, jika mereka berdua jujur dan telah
    menjelaskan dengan baik, maka diberkahi bagi
    keduanya, jika berdusta dan menyembunyikan, maka
    dihapus keberkahan itu” (HR Bukhori Muslim)
   PRAKTEK : Manipulasi dan Kolusi
Keenam : Pencatatan
                                                       



   dan janganlah kamu jemu menulis utang itu, baik kecil
    maupun besar sampai batas waktu membayarnya.
   Yang demikian itu,:
    (1) lebih adil di sisi Allah dan
   (2) lebih dapat menguatkan persaksian dan
   (3) lebih dekat kepada tidak (menimbulkan)
    keraguanmu,,
RAMBU-RAMBU AKAD MUAMALAT
Kaedah Fiqh Tentang Akad




Artinya: Menurut ketentuan asal bahwa akad-akad dan
  syarat-syarat adalah dibolehkan dan sahih; tidak ada
   yang diharamkan atau dianggap batal kecuali apa-
  apa yang dinyatakan haram dan batal oleh Syariah.”
        (Ibnu Taymiyah, Qaidah Nuranniyah,131)
Rambu-rambu Akad Syariah
1. Maisir (Spekulasi dan Judi)
2. Aniaya (zhalim)
3. Gharar (tidak jelas underlying)
4. Haram
5. Riba
6. Iktinaz (Penimbunan Uang)
7. Bathil (Tidak memenuhi rukun dan syarat )
Pengertian Akad
  


 Keterikatan antara ijab dan qabul dengan cara
  yang sesuai syariat yang menimbulkan akibat
  hukum pada objek akad.
Landasan Akad dalam Islam
                                           

 Wahai orang-orang yang beriman , penuhilah
  akad-akad itu (QS Al-Maidah 1)
UNSUR-UNSUR (RUKUN) AKAD/KONTRAK

               Ijab & Qabul



UNSUR-UNSUR
KONTRAK
(RUKUN &
SYARAT AKAD   Pelaku Kontrak
                 (A’qidain)




                               1.Ada Ketika Kontrak   Dikecualikan:
                                 berlangsung
                                                      salam
               Obyek Akad      2.Sah Menurut
              (Ma’qud Alaih)                          istisna
                                 Hukum Islam
                                                      Jual Beli
                               3.Dapat Diserahkan
                                                      Secara
                                 Ketika Akad
                Madhu-’u l                            Hutang
                  Akad
               (Tujuan Akad)
AKAD DALAM MUAMALAH


TABARRU’
                                    TIJARAH                        Tabarru’
                                                             dapat Menjadi Tijariy



Qaradh        Natural Certainty               Natural Uncertain      Wakalah
                                                                     Wadiah
                 Contract                        ty Contract

                                                                     Kafalah
              Teori Pertukaran                Teori Percampuran      Hawalah
                 1. Murabahah
                                                                     Rahn
             2. Salam, 3. Istisna               Musyarakah
                  4. Ijarah dan                 Mudharabah
             5. Ijaraj Muntahiyah                Muzara’ah
                   Bit Tamlik                    Musaqah
Akad Tabarru plus Ujroh
 Wakalah (pendelegasian wewenang)
 Wadi’ah (titipan)
 Kafalah (penjaminan)
 Hiwalah (pemindahan hutang)
 Rahn.(Gadai)
Distribusi
Investasi   Pendanaan
                                   Keuntungan




             Memaksimumkan kesejahteraan
                    para pemegang saham
                  Hari ini harus lebih baik dari hari kemaren
                  dan hari esok harus lebih baik dari hari ini

More Related Content

What's hot

What's hot (19)

Presentasi syirkah & mudharabah
Presentasi syirkah & mudharabahPresentasi syirkah & mudharabah
Presentasi syirkah & mudharabah
 
Sistem Keuangan Syariah
Sistem Keuangan SyariahSistem Keuangan Syariah
Sistem Keuangan Syariah
 
Syirkah
SyirkahSyirkah
Syirkah
 
Bab 11 mudharabah
Bab 11 mudharabahBab 11 mudharabah
Bab 11 mudharabah
 
Psak 106 musyarkah
Psak 106 musyarkahPsak 106 musyarkah
Psak 106 musyarkah
 
Fikih Syirkah
Fikih SyirkahFikih Syirkah
Fikih Syirkah
 
pen. islam tingkatan 4,Gadaian dan syarikat
pen. islam tingkatan 4,Gadaian dan syarikatpen. islam tingkatan 4,Gadaian dan syarikat
pen. islam tingkatan 4,Gadaian dan syarikat
 
Presentasi Fiqh SiyasahMuamalah 10
Presentasi Fiqh SiyasahMuamalah 10Presentasi Fiqh SiyasahMuamalah 10
Presentasi Fiqh SiyasahMuamalah 10
 
Presentasi Fiqh SiyasahMuamalah 12
Presentasi Fiqh SiyasahMuamalah 12Presentasi Fiqh SiyasahMuamalah 12
Presentasi Fiqh SiyasahMuamalah 12
 
C Hy
C HyC Hy
C Hy
 
Akad akad syariah
Akad akad syariahAkad akad syariah
Akad akad syariah
 
Kodifikasi produk perbankan syariah
Kodifikasi produk perbankan syariahKodifikasi produk perbankan syariah
Kodifikasi produk perbankan syariah
 
Lembaga Keuangan Syariah
Lembaga Keuangan SyariahLembaga Keuangan Syariah
Lembaga Keuangan Syariah
 
Kerjasama Ekonomi dalam Agama Islam
Kerjasama Ekonomi dalam Agama IslamKerjasama Ekonomi dalam Agama Islam
Kerjasama Ekonomi dalam Agama Islam
 
Kel.1 mudharabah
Kel.1 mudharabahKel.1 mudharabah
Kel.1 mudharabah
 
Bab 4
Bab 4Bab 4
Bab 4
 
fiqh muamalah kontemporer (wadi'ah rahn qardh)
fiqh muamalah kontemporer (wadi'ah rahn qardh)fiqh muamalah kontemporer (wadi'ah rahn qardh)
fiqh muamalah kontemporer (wadi'ah rahn qardh)
 
Materi produk syariah
Materi produk syariahMateri produk syariah
Materi produk syariah
 
Pelaburan (Mudhabarah)
Pelaburan (Mudhabarah)Pelaburan (Mudhabarah)
Pelaburan (Mudhabarah)
 

Similar to Akad akad syariah golden widy

Dasar-dasar transaksi syari'ah
Dasar-dasar transaksi syari'ahDasar-dasar transaksi syari'ah
Dasar-dasar transaksi syari'ahHand Oko
 
Hukum islam tentang muamalah
Hukum islam tentang muamalahHukum islam tentang muamalah
Hukum islam tentang muamalahchaoru
 
Akad-Akad dalam Transaksi Perbankan Syariah.pdf
Akad-Akad dalam Transaksi Perbankan Syariah.pdfAkad-Akad dalam Transaksi Perbankan Syariah.pdf
Akad-Akad dalam Transaksi Perbankan Syariah.pdfMariaReynildha2
 
Produk Perbankan Syariah Dalam Perspektf Ekonomi Makro Syariah
Produk Perbankan Syariah Dalam Perspektf Ekonomi Makro SyariahProduk Perbankan Syariah Dalam Perspektf Ekonomi Makro Syariah
Produk Perbankan Syariah Dalam Perspektf Ekonomi Makro SyariahAsikin Aja
 
Tugas AGAMA ISLAM KELAS XI Semester 1
Tugas AGAMA ISLAM KELAS XI Semester 1Tugas AGAMA ISLAM KELAS XI Semester 1
Tugas AGAMA ISLAM KELAS XI Semester 1Rahmita Rmdhnty
 
Sistem operasional _bank_syariah
Sistem operasional _bank_syariahSistem operasional _bank_syariah
Sistem operasional _bank_syariahidbloginfo
 
06.3 RINGKASAN HUKUM RIBA, QARD, & DAIN
06.3 RINGKASAN HUKUM RIBA, QARD, & DAIN06.3 RINGKASAN HUKUM RIBA, QARD, & DAIN
06.3 RINGKASAN HUKUM RIBA, QARD, & DAINfissilmikaffah1
 
transaksi dan akad dalam bank syariah
transaksi dan akad dalam bank syariahtransaksi dan akad dalam bank syariah
transaksi dan akad dalam bank syariahkhanif1234
 
Bank Syariah
Bank SyariahBank Syariah
Bank SyariahHome
 
Prinsip - Prinsip Dasar dalam Produk Perbankan Syariah
Prinsip - Prinsip Dasar dalam Produk Perbankan SyariahPrinsip - Prinsip Dasar dalam Produk Perbankan Syariah
Prinsip - Prinsip Dasar dalam Produk Perbankan SyariahDwi Wahyu
 

Similar to Akad akad syariah golden widy (20)

C Hy
C HyC Hy
C Hy
 
C Hy
C HyC Hy
C Hy
 
Ekonomi Syariah.pptx
Ekonomi Syariah.pptxEkonomi Syariah.pptx
Ekonomi Syariah.pptx
 
Tm 5
Tm 5Tm 5
Tm 5
 
Produk Produk Perbankan Syariah
Produk Produk Perbankan SyariahProduk Produk Perbankan Syariah
Produk Produk Perbankan Syariah
 
Dasar-dasar transaksi syari'ah
Dasar-dasar transaksi syari'ahDasar-dasar transaksi syari'ah
Dasar-dasar transaksi syari'ah
 
Hukum islam tentang muamalah
Hukum islam tentang muamalahHukum islam tentang muamalah
Hukum islam tentang muamalah
 
Akad-Akad dalam Transaksi Perbankan Syariah.pdf
Akad-Akad dalam Transaksi Perbankan Syariah.pdfAkad-Akad dalam Transaksi Perbankan Syariah.pdf
Akad-Akad dalam Transaksi Perbankan Syariah.pdf
 
Presentasi Fiqh 9
Presentasi Fiqh 9Presentasi Fiqh 9
Presentasi Fiqh 9
 
Produk Perbankan Syariah Dalam Perspektf Ekonomi Makro Syariah
Produk Perbankan Syariah Dalam Perspektf Ekonomi Makro SyariahProduk Perbankan Syariah Dalam Perspektf Ekonomi Makro Syariah
Produk Perbankan Syariah Dalam Perspektf Ekonomi Makro Syariah
 
Tugas AGAMA ISLAM KELAS XI Semester 1
Tugas AGAMA ISLAM KELAS XI Semester 1Tugas AGAMA ISLAM KELAS XI Semester 1
Tugas AGAMA ISLAM KELAS XI Semester 1
 
Sistem operasional _bank_syariah
Sistem operasional _bank_syariahSistem operasional _bank_syariah
Sistem operasional _bank_syariah
 
Bank syariah , Riba.ppt
Bank syariah , Riba.pptBank syariah , Riba.ppt
Bank syariah , Riba.ppt
 
06.3 RINGKASAN HUKUM RIBA, QARD, & DAIN
06.3 RINGKASAN HUKUM RIBA, QARD, & DAIN06.3 RINGKASAN HUKUM RIBA, QARD, & DAIN
06.3 RINGKASAN HUKUM RIBA, QARD, & DAIN
 
transaksi dan akad dalam bank syariah
transaksi dan akad dalam bank syariahtransaksi dan akad dalam bank syariah
transaksi dan akad dalam bank syariah
 
Bank Syariah
Bank SyariahBank Syariah
Bank Syariah
 
Wadi’ah
Wadi’ahWadi’ah
Wadi’ah
 
Prinsip - Prinsip Dasar dalam Produk Perbankan Syariah
Prinsip - Prinsip Dasar dalam Produk Perbankan SyariahPrinsip - Prinsip Dasar dalam Produk Perbankan Syariah
Prinsip - Prinsip Dasar dalam Produk Perbankan Syariah
 
Perekonomian dalam islam
Perekonomian dalam islamPerekonomian dalam islam
Perekonomian dalam islam
 
Bab_Syirkah.pptx
Bab_Syirkah.pptxBab_Syirkah.pptx
Bab_Syirkah.pptx
 

Recently uploaded

AYAT MUHKAMAT DAN AYAT MUTASYABIHAT - STUDI QURAN
AYAT MUHKAMAT DAN AYAT MUTASYABIHAT -  STUDI QURANAYAT MUHKAMAT DAN AYAT MUTASYABIHAT -  STUDI QURAN
AYAT MUHKAMAT DAN AYAT MUTASYABIHAT - STUDI QURANBudiSetiawan246494
 
Penampakan Yesus setelah kebangkitan Lengkap.pdf
Penampakan Yesus setelah kebangkitan Lengkap.pdfPenampakan Yesus setelah kebangkitan Lengkap.pdf
Penampakan Yesus setelah kebangkitan Lengkap.pdfDianNovitaMariaBanun1
 
Panduan Liturgi untuk sekolah minggu 2024
Panduan Liturgi untuk sekolah minggu 2024Panduan Liturgi untuk sekolah minggu 2024
Panduan Liturgi untuk sekolah minggu 2024milliantefraim
 
Buku Panduan Baca Tulis Al-Quran dan Praktik Ibadah.pdf
Buku Panduan Baca Tulis Al-Quran dan Praktik Ibadah.pdfBuku Panduan Baca Tulis Al-Quran dan Praktik Ibadah.pdf
Buku Panduan Baca Tulis Al-Quran dan Praktik Ibadah.pdfsrengseng1c
 
Ihsanul amal, beramal dalam Islam ada 2 syarat
Ihsanul amal, beramal dalam Islam ada 2 syaratIhsanul amal, beramal dalam Islam ada 2 syarat
Ihsanul amal, beramal dalam Islam ada 2 syaratpuji239858
 
SEMINAR - Marriage and Family - Tips Rumah Tangga Bahagia
SEMINAR - Marriage and Family - Tips Rumah Tangga BahagiaSEMINAR - Marriage and Family - Tips Rumah Tangga Bahagia
SEMINAR - Marriage and Family - Tips Rumah Tangga BahagiaRobert Siby
 
Renungan Doa Subuh EIUC July 2024 Mazmur 88 Short
Renungan Doa Subuh EIUC July 2024 Mazmur 88 ShortRenungan Doa Subuh EIUC July 2024 Mazmur 88 Short
Renungan Doa Subuh EIUC July 2024 Mazmur 88 ShortRobert Siby
 
Pelajaran Masa Lalu (Sekolah Sabat Dewasa, 10 Mac 2024)
Pelajaran Masa Lalu (Sekolah Sabat Dewasa, 10 Mac 2024)Pelajaran Masa Lalu (Sekolah Sabat Dewasa, 10 Mac 2024)
Pelajaran Masa Lalu (Sekolah Sabat Dewasa, 10 Mac 2024)ErnestBeardly1
 
WJIHS #44 - Renungan masa COVID-19 - MUREX - DARAH UNGU YESUS KRISTUS
WJIHS #44 - Renungan masa COVID-19 - MUREX - DARAH UNGU YESUS KRISTUSWJIHS #44 - Renungan masa COVID-19 - MUREX - DARAH UNGU YESUS KRISTUS
WJIHS #44 - Renungan masa COVID-19 - MUREX - DARAH UNGU YESUS KRISTUSRobert Siby
 
WJIHS #44 Khotbah 120521 HCI Makna BIRU MERAH
WJIHS #44 Khotbah 120521 HCI Makna BIRU MERAHWJIHS #44 Khotbah 120521 HCI Makna BIRU MERAH
WJIHS #44 Khotbah 120521 HCI Makna BIRU MERAHRobert Siby
 
Ternyata Ada KUASA Dibalik UCAPAN SYUKUR
Ternyata Ada KUASA Dibalik UCAPAN SYUKURTernyata Ada KUASA Dibalik UCAPAN SYUKUR
Ternyata Ada KUASA Dibalik UCAPAN SYUKURSmpPGRI6AminJaya
 
Sekolah Sabat - Triwulan 2 2024 - Pelajaran 6
Sekolah Sabat - Triwulan 2 2024 - Pelajaran 6Sekolah Sabat - Triwulan 2 2024 - Pelajaran 6
Sekolah Sabat - Triwulan 2 2024 - Pelajaran 6Adam Hiola
 
Teks Doa Untuk Rosario Peristiwa Terang.
Teks Doa Untuk Rosario Peristiwa Terang.Teks Doa Untuk Rosario Peristiwa Terang.
Teks Doa Untuk Rosario Peristiwa Terang.KennayaWjaya
 
Asmak Sunge Rajeh WA +62 819 3171 8989 .
Asmak Sunge Rajeh WA +62 819 3171 8989 .Asmak Sunge Rajeh WA +62 819 3171 8989 .
Asmak Sunge Rajeh WA +62 819 3171 8989 .Ustadz Habib
 

Recently uploaded (14)

AYAT MUHKAMAT DAN AYAT MUTASYABIHAT - STUDI QURAN
AYAT MUHKAMAT DAN AYAT MUTASYABIHAT -  STUDI QURANAYAT MUHKAMAT DAN AYAT MUTASYABIHAT -  STUDI QURAN
AYAT MUHKAMAT DAN AYAT MUTASYABIHAT - STUDI QURAN
 
Penampakan Yesus setelah kebangkitan Lengkap.pdf
Penampakan Yesus setelah kebangkitan Lengkap.pdfPenampakan Yesus setelah kebangkitan Lengkap.pdf
Penampakan Yesus setelah kebangkitan Lengkap.pdf
 
Panduan Liturgi untuk sekolah minggu 2024
Panduan Liturgi untuk sekolah minggu 2024Panduan Liturgi untuk sekolah minggu 2024
Panduan Liturgi untuk sekolah minggu 2024
 
Buku Panduan Baca Tulis Al-Quran dan Praktik Ibadah.pdf
Buku Panduan Baca Tulis Al-Quran dan Praktik Ibadah.pdfBuku Panduan Baca Tulis Al-Quran dan Praktik Ibadah.pdf
Buku Panduan Baca Tulis Al-Quran dan Praktik Ibadah.pdf
 
Ihsanul amal, beramal dalam Islam ada 2 syarat
Ihsanul amal, beramal dalam Islam ada 2 syaratIhsanul amal, beramal dalam Islam ada 2 syarat
Ihsanul amal, beramal dalam Islam ada 2 syarat
 
SEMINAR - Marriage and Family - Tips Rumah Tangga Bahagia
SEMINAR - Marriage and Family - Tips Rumah Tangga BahagiaSEMINAR - Marriage and Family - Tips Rumah Tangga Bahagia
SEMINAR - Marriage and Family - Tips Rumah Tangga Bahagia
 
Renungan Doa Subuh EIUC July 2024 Mazmur 88 Short
Renungan Doa Subuh EIUC July 2024 Mazmur 88 ShortRenungan Doa Subuh EIUC July 2024 Mazmur 88 Short
Renungan Doa Subuh EIUC July 2024 Mazmur 88 Short
 
Pelajaran Masa Lalu (Sekolah Sabat Dewasa, 10 Mac 2024)
Pelajaran Masa Lalu (Sekolah Sabat Dewasa, 10 Mac 2024)Pelajaran Masa Lalu (Sekolah Sabat Dewasa, 10 Mac 2024)
Pelajaran Masa Lalu (Sekolah Sabat Dewasa, 10 Mac 2024)
 
WJIHS #44 - Renungan masa COVID-19 - MUREX - DARAH UNGU YESUS KRISTUS
WJIHS #44 - Renungan masa COVID-19 - MUREX - DARAH UNGU YESUS KRISTUSWJIHS #44 - Renungan masa COVID-19 - MUREX - DARAH UNGU YESUS KRISTUS
WJIHS #44 - Renungan masa COVID-19 - MUREX - DARAH UNGU YESUS KRISTUS
 
WJIHS #44 Khotbah 120521 HCI Makna BIRU MERAH
WJIHS #44 Khotbah 120521 HCI Makna BIRU MERAHWJIHS #44 Khotbah 120521 HCI Makna BIRU MERAH
WJIHS #44 Khotbah 120521 HCI Makna BIRU MERAH
 
Ternyata Ada KUASA Dibalik UCAPAN SYUKUR
Ternyata Ada KUASA Dibalik UCAPAN SYUKURTernyata Ada KUASA Dibalik UCAPAN SYUKUR
Ternyata Ada KUASA Dibalik UCAPAN SYUKUR
 
Sekolah Sabat - Triwulan 2 2024 - Pelajaran 6
Sekolah Sabat - Triwulan 2 2024 - Pelajaran 6Sekolah Sabat - Triwulan 2 2024 - Pelajaran 6
Sekolah Sabat - Triwulan 2 2024 - Pelajaran 6
 
Teks Doa Untuk Rosario Peristiwa Terang.
Teks Doa Untuk Rosario Peristiwa Terang.Teks Doa Untuk Rosario Peristiwa Terang.
Teks Doa Untuk Rosario Peristiwa Terang.
 
Asmak Sunge Rajeh WA +62 819 3171 8989 .
Asmak Sunge Rajeh WA +62 819 3171 8989 .Asmak Sunge Rajeh WA +62 819 3171 8989 .
Asmak Sunge Rajeh WA +62 819 3171 8989 .
 

Akad akad syariah golden widy

  • 1. MIDDLE EAST AND NORTH AFRICA POPULATION - 204 MILLION MUSLIMS • SOUTH EAST ASIA - 16 MILLION MUSLIMS IN MALAYSIA - 195 MILLION MUSLIMS IN INDONESIA • SUB-CONTINENT - 439 MILLION MUSLIMS IN INDIA, PAKISTAN AND BANGLADESH • OTHER - 16 MILLION MUSLIMS IN UK, US, GERMANY AND FRANCE
  • 2. Islamic finance Islamic finance – syariah based finance Prinsip,prosedur, asumsi, instrumen aplikasi nilai epistemologi islam AL-Q dan AS-Sun Ubudiyah – muamalah Motivasi investasi – motivasi religius
  • 3. Definisi Syari’ah Islam  Kata syari’ah Islam merupakan pengindonesiaan dari kata Arab, yakni as-syarî‘ah al-Islâmiyyah.  Secara etimologis, kata as-syarî’ah mempunyai konotasi masyra‘ah al-mâ’ (sumber air minum).  Orang Arab tidak menyebut sumber tersebut dengan sebutan syarî‘ah kecuali jika sumber tersebut airnya berlimpah dan tidak pernah kering.  Dalam bahasa Arab, syara‘a berarti nahaja (menempuh), awdhaha (menjelaskan), dan bayyana al-masâlik (menunjukkan jalan). Syara‘a lahum-yasyra‘u-syar‘an berarti sanna (menetapkan). Syari’ah dapat juga berarti madzhab (mazhab) dan tharîqah mustaqîmah (jalan lurus).  Dalam istilah syari’ah sendiri:  syarî‘ah berarti aturan yang ditetapkan oleh Allah SWT untuk hamba- hamba-Nya yang terdiri dari berbagai hukum dan ketentuan yang beragam. Hukum-hukum dan ketentuan tersebut disebut syari’ah karena memiliki konsistensi atau kesamaan dengan sumber air minum yang menjadi sumber kehidupan bagi makhluk hidup.
  • 4. PRINSIP AQAD EKONOMI SYARIAH Kegiatan hubungan manusia dengan manusia (muamalah) dalam bidang ekonomi menurut Syariah harus memenuhi rukun dan syarat tertentu. Rukun adalah sesuatu yang wajib ada dan menjadi dasar terjadinya sesuatu, yang secara bersama-sama akan mengakibatkan keabsahan. Rukun transaksi ekonomi Syariah adalah: 1. Adanya pihak-pihak yang melakukan transaksi, misalnya penjual dan pembeli, penyewa dan pemberi sewa, pemberi jasa dan penerima jasa. 2. Adanya barang (maal) atau jasa (amal) yang menjadi obyek transaksi. 3. Adanya kesepakatan bersama dalam bentuk kesepakatan menyerahkan (ijab) bersama dengan kesepakatan menerima (kabul). Disamping itu harus pula dipenuhi syarat atau segala sesuatu yang keberadaannya menjadi pelengkap dari rukun yang bersangkutan. Contohnya syarat pihak yang melakukan transaksi adalah cakap hukum, syarat obyek transaksi adalah spesifik atau tertentu, jelas sifat-sifatnya, jelas ukurannya, bermanfaat dan jelas nilainya.
  • 6. ISLAM AQIDAH SHARIA AKHLAQ Theology Islamic Law Ethics 6
  • 7. SHARIA Islamic Law IBADAH MUAMALAH Rites Dealing MALIYAH GHAYRU MALIYAH Related With Wealth Unrelated With Wealth 7
  • 8. MALIYAH Related With Wealth TIJARY GHAYRU TIJARY In between Commercial Non Commercial BAI’ WAKALAH SADAQAH Sale Agency Alms IJARAH KAFALAH/DHAMANAH INFAQ Lease Guarantee Contribution SYIRKAH HAWALAH WAQF Partnership Debt Transfer Endowments RAHN HADIAH/HIBAH Guarantee/ Pawn Gift WADIAH QARDH Deposit Loan 8
  • 9. TIJARY Commercial UQUD AL MUSAMMA UQUD GHAYRU MUSAMMA Natural Certainty Contract Natural Uncertainty Contract BAI’ IJARAH SYIRKAH Sale Lease/Rent Partnership 9
  • 10. BAI’ Sale Based on Profit Based on Time Based on Kind Murabahah Salam Mutlaq Musawamah Istisna Muqayadhah Tauliyah Sarf Muwadhaah 10
  • 11.  Murabahah: Jual beli yang keuntungannya disepakati. Bisa tunai bisa cicilan  Musawamah: Jual beli yang keuntungannya hanya diketahui oleh penjual  Tauliyah: Jual beli yang tidak mengambil keuntungan  Muwadhaah: Jual beli yang harganya dibawah harga beli  Salam: Jual beli yang harganya dibayar di muka seluruhnya, seangkan barang diberikan kemudian, setelah jangka waktu tertentu. Barang sudah terstandar  Istisna: Jual beli yang barangnya dibayar berdasarkan kesepakatan. Barang diberikan kemudian karena harus dibuat terlebih dahulu  Mutlak: Jual beli dengan uang sebagai alat bayar  Muqayadhah: Jual beli dengan barang sebagai alat bayar (barter)  Sarf: Jual beli uang dengan uang dari jenis yang berbeda. 11
  • 12. SYIRKAH Partnership/Sharing AMLAK UQUD Property Contract IJBARY INAN IKHTIARY MUFAWADHAH ABDAN WUJUH 12
  • 13.  Ijbary: tidak berdasarkan pilihan  Ikhtiary: berdasarkan pilihan  Inan: usaha bersama (kongsi) dimana modal dan keahlian yang diberikan tidak sama  Mufawadhah: Usaha bersama dimana modal dan keahlian yang diberikan sama jumlah dan kualitasnya  Abdan: Usaha bersama dimana modal yang diberikan adalah keahlian/ tenaga  Wujuh: Usaha bersama dimana modal yang diberikan adalah nama baik 13
  • 14. SYIRKAH INAN Mudharabah Musyarakah Muzaraah Musaqat 14
  • 15.  Mudharabah: Usaha bersama dimana salah satu pihak menyumbangkan modal dan pihak lain memberikan keahlian. Keuntungan yang diperoleh dibagi menurut kesepakatan di muka sedangkan apabila rugi, pemilik modal menanggung semua kerugian  Musyarakah: Usaha bersama dimana semua pihak menyumbangkan modal dan keahlian. Keuntungan yang diperoleh dibagi menurut kesepakatan dan kerugian dibagi menurut porsi modal masing-masing.  Muzaraah: Usaha bersama di bidang pertanian yang pendapatannya dibagi menurut kesepakatan di muka  Musaqat: Usaha bersama di bidang perkebunan yang pendapatannya dibagi menurut kesepakatan di muka 15
  • 16. IJARAH Lease/Rent Ijarah Muntahiah Ijarah Jualah Bittamlik 16
  • 17.  Ijarah: Penggunaan manfaat dengan pembayaran sebagai gantinya (sewa). Bisa berbentuk tenaga/keahlian atau jasa dan tempat  Jualah: Permintaan untuk melakukan suatu kerja dengan pembayaran atas dasar keberhasilan  Ijarah Muntahia Bittamlik: Akad sewa dengan janji peralihan kepemilikan setelah berakhir masa sewa 17
  • 18. GHAYRU TIJARY/TABARRU’ Non Commercial SADAQAH WAQAF Alms Endowment QARDH HIBAH/HADIAH Loan Gift 18
  • 19.  Sadaqah: Pemberian kepada faqir miskin  Infaq: Sumbangan untuk proyek bersama, seperti pembangunan masjid, sekolah dll  Waqf: Pemberian benda kepada suatu lembaga, dimana benda itu tidak dapat lagi dijual kepada pihak lain.  Hibah/Hadiah: Pemberian kepada pihak lain yang setara dalam tingkat ekonomi  Qardh: Pinjaman uang dimana si pemberi pinjaman tidak boleh mensyaratkan keuntungan. 19
  • 20. TWO SIDE CONTRACT WAKALAH KAFALAH/DHAMANAH Agency Guarantee HAWALAH RAHN Debt Transfer Collateral/Mortgage WADIAH Deposits 20
  • 21.  Wakalah: Pemberian kuasa (perwakilan) untuk melaksanakan sesuatu  Kafalah: Pemberian jaminan kepada suatu pihak  Hawalah: Pemindahan hutang dari satu pihak kepada pihak ketiga  Rahn: Menahan suatu barang untuk suatu hutang  Wadiah: Menitipkan barang/uang kepada pihak lain 21
  • 22. Prinsip Muamalat 1. Larangan Riba (Al-baqarah 275-279, Ali imran 130, Arrum 39) 2. Mengutamakan Jual Beli (Albaqarah 275, Annisa 29, Ash-Shof 10-11) 3. Keadilan (An-Nisa 145, 160-161, Qs Huud 84-87, An- Nahl 90) 4. Kerbersamaan dan Ta’awun (Almaidah 2, Attahrim, 4- 6) 5. Saling mendorong meningkatkan prestasi (An-najm 39-41, Al-Mulk 15, Al-Qashah , 77)
  • 23.  Riba Dayn (Riba dalam pinjaman/hutang piutang)  Riba Al-qardh : Meminjam dengan syarat ada keuntungan bagi pemberi pinjaman  Riba Al-jahiliayh : Hutang dibayar lebih dari pokoknya dikarenakan si peminjam tidak mampu membyar hutang saat jatuh tempo.  Riba Bai’ Riba (Riba dalam jual beli)  Riba Fadl : Riba karena pertukaran barang yang sejenis, tapi jumlahnya tidak seimbang  Riba Nasiah : Riba karena pertukaran yang sejenis dan jumlahnya dilebihkan karena melibatkan jangka waktu  Para ulama sepakat bahwa hukum Riba adalah haram. Persoalannya apakah bunga bank sama dengan riba?
  • 24. Prinsip Dasar Akad Muamalat 1. Al Hurriyyah (fredom of making contract) 2. Al Musaawah (equality) 3. Al Adalah (justice) 4. Al Ridha (willingness) 5. As Shidqu (faithful) 6. Al Kitabah (documentation)
  • 25. Pertama : Kebebasan /   Kompromi (damai) boleh antara kaum muslimin, kecuali yang mengharamkan yang halal dan menghalalkan yang harom.  Kaum muslimin bergantung pada persyaratan yang mereka buat sendiri, kecuali syarat yang mengharamkan yang halal dan menghalalkan yang haram “ (HR Abu Daud dan Tirmidzi)
  • 26. Pertama : Kebebasan /   Kompromi (damai) boleh antara kaum muslimin, kecuali yang mengharamkan yang halal dan menghalalkan yang harom.  Kaum muslimin bergantung pada persyaratan yang mereka buat sendiri, kecuali syarat yang mengharamkan yang halal dan menghalalkan yang haram “ (HR Abu Daud dan Tirmidzi) PRAKTEK : Syarat kelebihan diharamkan
  • 27. Kedua : Al-Musaawah  –  Malik Mengatakan : Telah sampai kepadaku Abu Hurairah mengatakan: “bagi budak (berhak) mendapatkan makanan dan pakaian secara makruf ( baik sesuai kebiasaan)” (HR Muwattho’)  PRAKTEK : Secara umum dalam setiap akad (termasuk tabarru’), secara khusus dalam akad Tijary
  • 28. Ke-3 : Keadilan (al-adaalah)   Jika yang berutang itu orang yang lemah akalnya atau lemah (keadaannya) atau dia sendiri tidak mampu mengimlakan, maka hendaklah walinya mengimlakan dengan jujur (Al-Baqoroh 282)  PRAKTEK : Keadilan antara penjual dan pembeli, bahkan juga produsen dan konsumen akhir
  • 29. Keempat : Keridhoan  Hai orang-orang yang beriman, janganlah  kamu saling memakan harta sesamamu dengan jalan yang batil, kecuali dengan jalan perniagaan yang berlaku dengan suka sama- suka di antara kamu (QS An-Nisa 29)  PRAKTEK : jenis akad, harga, barang dan pelayanan
  • 30. Kelima : Kejujuran   “ kedua belah pihak (penjual dan pembeli) masih dalam tenggang pemilihan (khiyar) selama belum berpisah, jika mereka berdua jujur dan telah menjelaskan dengan baik, maka diberkahi bagi keduanya, jika berdusta dan menyembunyikan, maka dihapus keberkahan itu” (HR Bukhori Muslim)  PRAKTEK : Manipulasi dan Kolusi
  • 31. Keenam : Pencatatan   dan janganlah kamu jemu menulis utang itu, baik kecil maupun besar sampai batas waktu membayarnya.  Yang demikian itu,:  (1) lebih adil di sisi Allah dan  (2) lebih dapat menguatkan persaksian dan  (3) lebih dekat kepada tidak (menimbulkan) keraguanmu,,
  • 33. Kaedah Fiqh Tentang Akad Artinya: Menurut ketentuan asal bahwa akad-akad dan syarat-syarat adalah dibolehkan dan sahih; tidak ada yang diharamkan atau dianggap batal kecuali apa- apa yang dinyatakan haram dan batal oleh Syariah.” (Ibnu Taymiyah, Qaidah Nuranniyah,131)
  • 34. Rambu-rambu Akad Syariah 1. Maisir (Spekulasi dan Judi) 2. Aniaya (zhalim) 3. Gharar (tidak jelas underlying) 4. Haram 5. Riba 6. Iktinaz (Penimbunan Uang) 7. Bathil (Tidak memenuhi rukun dan syarat )
  • 35. Pengertian Akad   Keterikatan antara ijab dan qabul dengan cara yang sesuai syariat yang menimbulkan akibat hukum pada objek akad.
  • 36. Landasan Akad dalam Islam   Wahai orang-orang yang beriman , penuhilah akad-akad itu (QS Al-Maidah 1)
  • 37. UNSUR-UNSUR (RUKUN) AKAD/KONTRAK Ijab & Qabul UNSUR-UNSUR KONTRAK (RUKUN & SYARAT AKAD Pelaku Kontrak (A’qidain) 1.Ada Ketika Kontrak Dikecualikan: berlangsung salam Obyek Akad 2.Sah Menurut (Ma’qud Alaih) istisna Hukum Islam Jual Beli 3.Dapat Diserahkan Secara Ketika Akad Madhu-’u l Hutang Akad (Tujuan Akad)
  • 38. AKAD DALAM MUAMALAH TABARRU’ TIJARAH Tabarru’ dapat Menjadi Tijariy Qaradh Natural Certainty Natural Uncertain Wakalah Wadiah Contract ty Contract Kafalah Teori Pertukaran Teori Percampuran Hawalah 1. Murabahah Rahn 2. Salam, 3. Istisna Musyarakah 4. Ijarah dan Mudharabah 5. Ijaraj Muntahiyah Muzara’ah Bit Tamlik Musaqah
  • 39. Akad Tabarru plus Ujroh  Wakalah (pendelegasian wewenang)  Wadi’ah (titipan)  Kafalah (penjaminan)  Hiwalah (pemindahan hutang)  Rahn.(Gadai)
  • 40. Distribusi Investasi Pendanaan Keuntungan Memaksimumkan kesejahteraan para pemegang saham Hari ini harus lebih baik dari hari kemaren dan hari esok harus lebih baik dari hari ini