SlideShare a Scribd company logo
1 of 21
Download to read offline
LABUPATEN LUMAJANG
PROGRAM “TERKESIMA”
( TERWUJUDNYA KELAS MODERASI BERAGAMA)
KELOMPOK 3
RUANG KOLABORASI MODUL 3.3
P E N D I D I K A N G U R U P E N G G E R A K
A N G K A T A N 9
Fasilitator :
Dra. TITIK MOEDJAYANTI,
MM.
Pengajar Praktik :
ELOK FADIYAH, S.Psi.
Asmo Widoyo Alwisyono
SDN Karanganom 02
Moch. Al Imron
SDN Pagowan 02
Mochamat Kholiq
SDN Jambekumbu 02
Mustofa Harianto
SDN Pasrujambe 09
Isma Irawati, S.Pd.SD.
SDN Wonocepokoayu 01
“PENGELOLAAN PROGRAM YANG
BERDAMPAK POSITIF BAGI
MURID”
CGP ANGKATAN 9
KELAS 324
KABUPATEN LUMAJANG
T ERKESIMA
L a t a r B e l a k a n g P r o g r a m
1 . K e b e r a g a m a n a g a m a y a n g a d a d i s e k o l a h
2 . T e r d a p a t n y a a s e t a s e t y a n g m e n u n j a n g
t e r l a k s a n y a p r o g r a m i n i s e p e r t i a s e t
a g a m a d a n b u d a y a , a s e t m a n u s i a , a s e t l i n g k u n g a n
, a s e t p o l i t i k , a s e t s o s i a l .
1.ALASAN MEMILIH PROGRAM
TERKESIMA
Alasannya adalah :
1. Sebagai bentuk penerapkan sikap toleransi
beragama di sekolah
2. Program ini dapat mengembangkan bakat
dan minat siswa dalam bidang keagamaan
sesuai agamanya masing-masing
3. Program ini mampu membentuk kepemimpin
an murid yang berkarakter ,beriman , berkebi
nekan global, mandiri, percaya diri, gotong ro
yong , berdaya saing dan kreatif.
4. Program ini wadah dalam mencari bibit siswa
prestasi yang dipersiapakan sebagai duta
sekolah dalam berbagai lomba keagamaan.
TERKESIMA
Terwujudnya Kelas Moderasi Beragama
Jenis Program adalah :
Kegiatan EkstraKurikuler
Sasaran Kegiatan:
Seluruh Siswa Kelas 1 – 6
2.Pengertian
PROGRAM TERKESIMA
TERKESIMA adalah singkatan dari
“Terwujudnya Kelas Moderasi
Beragama.”
Program ini memuat kegiatan kegiatan
yang bersifat keagamaan,dimana didalam
kegiatannya peserta didik dituntut untuk
mampu menunjukkan segala bakat dan
minat mereka dalam pembelajaran
kegaamaan dalam bentuk kegiatan
aksi nyata (praktik)
Dalam Kegiatan ini Para siswa mengimplementasikan kemampuan mereka di bidang
keagamaan dalam sebuah proses pembelajaran terbuka dan menyeluruh dengan
semua peserta didik dari kelas 1 sampai dengan kelas 6.Dengan kata lain kegiatan ini
disebut juga dengan kegiatan Ekterkurikuler Agama. Kegiatan yang dilakukan berupa
praktik, unjuk karya dan unjuk bakat siswa dalam bidang ilmu agamanya masing
masing, yaitu agama Islam dan Agama Hindu.
3.Proses Pelaksanaan Kelas Moderasi
Kelas Moderasi dilaksanakan dalam satu bulan sekali dalam
bentuk kegiatan pembelajaran diluar kelas, dimana seluruh
siswa berkumpul menjadi satu dalam sebuah kelas besar yang
disebut kelas moderasi , yang di dalamnya adalah memuat
kegiatan kegiatan praktik atau unjuk karya dan kemampuan
dari masing masing agama.
Dalam Kelas Moderasi ini anak anak akan dibagi menjadi beberapa
kelompok tanpa melihat kelas melainkan melihat agama nya,
mereka akan dibagi menjadi beberapa kelompok sesuai dengan
bakat dan minat mereka di agamanya masing masing dengan
didampingi oleh guru pembimbingnya masing masing.
Disini guru hanya berlaku sebagai fasilitator dan pendamping
sedangkan yang berakrifitas langsung adalah murid itu sendiri.
Dikelompok pembaca Kitab Suci akan ada anak anak yang tampil membacakan Kitab Suci masing
masing,dari Agama Islam akan ada Pembacaan ayat suci Alquran dan pembacaan Sloka dari anak2
yang beragama Hindu.Begitupun dengan pembacaan Sholawat bergantian dengan pembacaan kidung
Ada beberapa kelompok didalam kelas moderasi ini,kelompok dakwah,kelompok pembaca kitab suci
,kelompok karya,kelompok seni. Dikelompok Dakwah akan tampil anak anak yang memiliki bakat
berceramah dari masing masing agama,dan mereka akan tampil di atas panggung secara bergantian
Dakwah Islam (Khitobah) dan Dakwa Hindu (Dharma wacana).
Dikelompok Karya anak anak akan menampilkan karya nya berupa hasil mewaran atau menggambar
dengan tema agama masing masing ( Kaligraf) dan juga ada karya yang berupa anyaman yang sesuai
dengan adat agama masing masing .Sebagai salah satu contoh dalam kelompok Islam anak anak akan
membuat ketupat sedangkan di dalam kelompok Hindu anak anak akan membuat canang sari alat utuk
sembahyang umat Hindu.
Sedangkan pada kelompok Seni,
untuk anak anak yang beragam
islam mereka akan menyajikan
Albanjari,Sholawatan sedangkan
untuk anak anak hindu mereka
akan menampilkan Kidung.
Dalam pelaksanaanya akan ada 2 Guru Pembina yaitu Guru agama Islam dan Guru agama
Hindu, sedangkan guru guru yang lain akan menjadi guru pendamping,yang mendampingi
masing masing kelompok pada saat pelaksanaan kelas moderasi.
Pada saat kegiatan tidak lagi ada guru yang mememberi materi,melainkan adalah waktunya anak
anak untuk tampil dengan bakat dan kemampuannya masing masing.Semua anak terlibat dan diberi
kesempatan tampil untuk menunjukkan bakat mereka ,disini nampak sekali bahwa model pembelaja
ran ini sangat mengutamakan keberpusatan pada murid.
2.4. DOKUMENTASI KEGIATAN
KARAKTERISTIK LINGKUNGAN YANG DIBANGUN :
Lingkungan yang menempatkan murid
sedemikian rupa sehingga mereka terlibat
aktif dalam proses belajarnya sendiri.
Lingkungan yang seperti ini akan
menyediakan berbagai kegiatan belajar
yang menarik,menantang dan bermakna,
dimana di dalam proses pembelajarannya
murid akan merasa senang hati dan
menikmati setiap momen pembelajaran
mereka
Dampak positif Program bagi Murid:
1.Memupuk keimanan,melatih kecakapan,
dan rasa percaya diri murid.
2.Mempererat kerukunan beragama
3.Kreatif dan bernalar kritis
4.Mengasah bakat dan kemampuan
dibidang keagamaan.
5.Lebih menghargai, peduli dan toleran
terhadap agama lain
DIAGRAM Y
CHOICE
Pesserta didik diberi
kesemptan untuk memilih
kelompok kegiatan
sesuai dengan bakat dan
minatnya
Kepemilikan
1.Lingkungan sekolah yang
memiliki toleransi beragama yang
kuat
2.Mengembangkan bakat dan
kemampuan siswa di bidang
keagaaman melalui kegiatan aksi
nayata
voice
Program terkesima ini
berasal dari aspirasi
peserta didik karena
adanya keinginan dari
mereka untuk
meningkatkan serta
menunjukkan bakat dan
kemampuan mereka
dibidang keagaamn dari
masing masing agama.
2.BERKEBINEKAAN
GLOBAL
3.MANDIRI
1.BERIMAN BERTAQWA
DAN BERAKHLAK MULIA
KREATIF
KETERKAITAN PROGRAM TERKESIMA DENGAN
PROFIL PELAJAR PANCASILA
GOTONG ROYONG
HASIL DARI KEGIATAN
Hasil dari kegiatan kelas moderasi ini adalah meningkatnya kerukunan dan toleransi beragama ,
menciptakan pembelaaran yang menyenangkan,memunculkan bakat bakat anak anak dalam
bidang keagamaan, Dari kegiatan ini kemampuan anak, bakat anak dalam bidang agama akan
nampak,sehingga guru sudah bisa melakukan seleksi secara tidak langsung bagi anak anak
yang memiliki kemapuan lebih bisa di jadikan kandidat untuk mewakili sekolah dalam lomba
bidang keagamaan.kegiatan ini juga melatih mental anaka anak,melatih kepercayaan diri mereka
serta nyali mereka,sehingga dari kegiatan ini anak anak akan siap bersaing pada giat giat
lomba keagamaan ditingkat kecamatan
TERIMAKASIH
SALAM BAHAGIA

More Related Content

Similar to tugas ruang kolaborasi modul 3.3 kelompok 2

P5P2RLA.pptx
P5P2RLA.pptxP5P2RLA.pptx
P5P2RLA.pptxarisadi2
 
Kerangka Logis MN
Kerangka Logis MN Kerangka Logis MN
Kerangka Logis MN IstiSitepu1
 
Topik 2 Filosofi Pendidikan - Koneksi Antar Materi - Pendidikan dan Nilai Sos...
Topik 2 Filosofi Pendidikan - Koneksi Antar Materi - Pendidikan dan Nilai Sos...Topik 2 Filosofi Pendidikan - Koneksi Antar Materi - Pendidikan dan Nilai Sos...
Topik 2 Filosofi Pendidikan - Koneksi Antar Materi - Pendidikan dan Nilai Sos...ppgsulastri91228
 
Buku akidah akhlak Kurikulum 2013 untuk Guru
Buku akidah akhlak Kurikulum 2013 untuk GuruBuku akidah akhlak Kurikulum 2013 untuk Guru
Buku akidah akhlak Kurikulum 2013 untuk GuruTjoetnyak Izzatie
 
KERANGKA PEMBELAJARAN MENURUT PEMIKIRAN KHD.pptx
KERANGKA PEMBELAJARAN MENURUT PEMIKIRAN KHD.pptxKERANGKA PEMBELAJARAN MENURUT PEMIKIRAN KHD.pptx
KERANGKA PEMBELAJARAN MENURUT PEMIKIRAN KHD.pptxHardyantoHinda
 
PERAN GURU PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DALAM MENCEGAH PAHAM RADIKALISME DI SMA I...
PERAN GURU PENDIDIKAN AGAMA ISLAM  DALAM MENCEGAH PAHAM RADIKALISME  DI SMA I...PERAN GURU PENDIDIKAN AGAMA ISLAM  DALAM MENCEGAH PAHAM RADIKALISME  DI SMA I...
PERAN GURU PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DALAM MENCEGAH PAHAM RADIKALISME DI SMA I...Alorka 114114
 
Rpkps pancasila kelas d 2011(2)
Rpkps pancasila kelas d 2011(2)Rpkps pancasila kelas d 2011(2)
Rpkps pancasila kelas d 2011(2)Bagus Kurnianto
 
Rpkps pancasila kelas d 2011(2)
Rpkps pancasila kelas d 2011(2)Rpkps pancasila kelas d 2011(2)
Rpkps pancasila kelas d 2011(2)Bagus Kurnianto
 
Pernyataan prakarsa perubahan.pptx
Pernyataan prakarsa perubahan.pptxPernyataan prakarsa perubahan.pptx
Pernyataan prakarsa perubahan.pptxarigunawan581
 
Sosialisasi P5 kepada seluruh rekan kerja
Sosialisasi P5 kepada seluruh rekan kerjaSosialisasi P5 kepada seluruh rekan kerja
Sosialisasi P5 kepada seluruh rekan kerjaAlmagribiTaufikRahma
 
PANDUAN GERAKAN 7 HARKAT.pdf
PANDUAN GERAKAN 7 HARKAT.pdfPANDUAN GERAKAN 7 HARKAT.pdf
PANDUAN GERAKAN 7 HARKAT.pdfrohdianhistiyadi3
 
Modul 1.4. Angkatan 5 Reguler. Budaya Positif - Final.pdf
Modul 1.4. Angkatan 5 Reguler. Budaya Positif - Final.pdfModul 1.4. Angkatan 5 Reguler. Budaya Positif - Final.pdf
Modul 1.4. Angkatan 5 Reguler. Budaya Positif - Final.pdfIrman Ramly
 
Modul 1.4. Angkatan 5 Reguler. Budaya Positif - Final.pdf
Modul 1.4. Angkatan 5 Reguler. Budaya Positif - Final.pdfModul 1.4. Angkatan 5 Reguler. Budaya Positif - Final.pdf
Modul 1.4. Angkatan 5 Reguler. Budaya Positif - Final.pdfpkgnedusi2021
 
Modul 1.4. Budaya Positif - Final.pdf
Modul 1.4. Budaya Positif - Final.pdfModul 1.4. Budaya Positif - Final.pdf
Modul 1.4. Budaya Positif - Final.pdfAnaliaNesa1
 
STANDAR PENILAIAN DALAM PERSPEKTIF PENDIDIKAN AGAMA ISLAM
STANDAR PENILAIAN DALAM PERSPEKTIF PENDIDIKAN AGAMA ISLAMSTANDAR PENILAIAN DALAM PERSPEKTIF PENDIDIKAN AGAMA ISLAM
STANDAR PENILAIAN DALAM PERSPEKTIF PENDIDIKAN AGAMA ISLAMAbdul H-u
 
Modul Ajar PAI Budi Pekerti Kelas 10 SMA Fase E
Modul Ajar PAI Budi Pekerti Kelas 10 SMA Fase EModul Ajar PAI Budi Pekerti Kelas 10 SMA Fase E
Modul Ajar PAI Budi Pekerti Kelas 10 SMA Fase EModul Guruku
 
Koneksi Antar Materi Modul 1.3_Visi Guru Penggerak.pdf
Koneksi Antar Materi Modul 1.3_Visi Guru Penggerak.pdfKoneksi Antar Materi Modul 1.3_Visi Guru Penggerak.pdf
Koneksi Antar Materi Modul 1.3_Visi Guru Penggerak.pdfRudiSaputra32
 
Tugas 1.1.a.5 Ruang Kolaborasi Modul 1.1 Kelompok B.1 Mira Idayanti ( Rizki A...
Tugas 1.1.a.5 Ruang Kolaborasi Modul 1.1 Kelompok B.1 Mira Idayanti ( Rizki A...Tugas 1.1.a.5 Ruang Kolaborasi Modul 1.1 Kelompok B.1 Mira Idayanti ( Rizki A...
Tugas 1.1.a.5 Ruang Kolaborasi Modul 1.1 Kelompok B.1 Mira Idayanti ( Rizki A...RIZKIAULIA92
 
Jurnal Refleksi Modul 1.1 Pendidikan Guru Penggerak
Jurnal Refleksi Modul 1.1 Pendidikan Guru PenggerakJurnal Refleksi Modul 1.1 Pendidikan Guru Penggerak
Jurnal Refleksi Modul 1.1 Pendidikan Guru PenggerakWidiawati92
 
PENDIDIKAN DAN PERUBAHAN SOSIAL BUDAYA
PENDIDIKAN DAN PERUBAHAN SOSIAL BUDAYAPENDIDIKAN DAN PERUBAHAN SOSIAL BUDAYA
PENDIDIKAN DAN PERUBAHAN SOSIAL BUDAYAimam shofwan
 

Similar to tugas ruang kolaborasi modul 3.3 kelompok 2 (20)

P5P2RLA.pptx
P5P2RLA.pptxP5P2RLA.pptx
P5P2RLA.pptx
 
Kerangka Logis MN
Kerangka Logis MN Kerangka Logis MN
Kerangka Logis MN
 
Topik 2 Filosofi Pendidikan - Koneksi Antar Materi - Pendidikan dan Nilai Sos...
Topik 2 Filosofi Pendidikan - Koneksi Antar Materi - Pendidikan dan Nilai Sos...Topik 2 Filosofi Pendidikan - Koneksi Antar Materi - Pendidikan dan Nilai Sos...
Topik 2 Filosofi Pendidikan - Koneksi Antar Materi - Pendidikan dan Nilai Sos...
 
Buku akidah akhlak Kurikulum 2013 untuk Guru
Buku akidah akhlak Kurikulum 2013 untuk GuruBuku akidah akhlak Kurikulum 2013 untuk Guru
Buku akidah akhlak Kurikulum 2013 untuk Guru
 
KERANGKA PEMBELAJARAN MENURUT PEMIKIRAN KHD.pptx
KERANGKA PEMBELAJARAN MENURUT PEMIKIRAN KHD.pptxKERANGKA PEMBELAJARAN MENURUT PEMIKIRAN KHD.pptx
KERANGKA PEMBELAJARAN MENURUT PEMIKIRAN KHD.pptx
 
PERAN GURU PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DALAM MENCEGAH PAHAM RADIKALISME DI SMA I...
PERAN GURU PENDIDIKAN AGAMA ISLAM  DALAM MENCEGAH PAHAM RADIKALISME  DI SMA I...PERAN GURU PENDIDIKAN AGAMA ISLAM  DALAM MENCEGAH PAHAM RADIKALISME  DI SMA I...
PERAN GURU PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DALAM MENCEGAH PAHAM RADIKALISME DI SMA I...
 
Rpkps pancasila kelas d 2011(2)
Rpkps pancasila kelas d 2011(2)Rpkps pancasila kelas d 2011(2)
Rpkps pancasila kelas d 2011(2)
 
Rpkps pancasila kelas d 2011(2)
Rpkps pancasila kelas d 2011(2)Rpkps pancasila kelas d 2011(2)
Rpkps pancasila kelas d 2011(2)
 
Pernyataan prakarsa perubahan.pptx
Pernyataan prakarsa perubahan.pptxPernyataan prakarsa perubahan.pptx
Pernyataan prakarsa perubahan.pptx
 
Sosialisasi P5 kepada seluruh rekan kerja
Sosialisasi P5 kepada seluruh rekan kerjaSosialisasi P5 kepada seluruh rekan kerja
Sosialisasi P5 kepada seluruh rekan kerja
 
PANDUAN GERAKAN 7 HARKAT.pdf
PANDUAN GERAKAN 7 HARKAT.pdfPANDUAN GERAKAN 7 HARKAT.pdf
PANDUAN GERAKAN 7 HARKAT.pdf
 
Modul 1.4. Angkatan 5 Reguler. Budaya Positif - Final.pdf
Modul 1.4. Angkatan 5 Reguler. Budaya Positif - Final.pdfModul 1.4. Angkatan 5 Reguler. Budaya Positif - Final.pdf
Modul 1.4. Angkatan 5 Reguler. Budaya Positif - Final.pdf
 
Modul 1.4. Angkatan 5 Reguler. Budaya Positif - Final.pdf
Modul 1.4. Angkatan 5 Reguler. Budaya Positif - Final.pdfModul 1.4. Angkatan 5 Reguler. Budaya Positif - Final.pdf
Modul 1.4. Angkatan 5 Reguler. Budaya Positif - Final.pdf
 
Modul 1.4. Budaya Positif - Final.pdf
Modul 1.4. Budaya Positif - Final.pdfModul 1.4. Budaya Positif - Final.pdf
Modul 1.4. Budaya Positif - Final.pdf
 
STANDAR PENILAIAN DALAM PERSPEKTIF PENDIDIKAN AGAMA ISLAM
STANDAR PENILAIAN DALAM PERSPEKTIF PENDIDIKAN AGAMA ISLAMSTANDAR PENILAIAN DALAM PERSPEKTIF PENDIDIKAN AGAMA ISLAM
STANDAR PENILAIAN DALAM PERSPEKTIF PENDIDIKAN AGAMA ISLAM
 
Modul Ajar PAI Budi Pekerti Kelas 10 SMA Fase E
Modul Ajar PAI Budi Pekerti Kelas 10 SMA Fase EModul Ajar PAI Budi Pekerti Kelas 10 SMA Fase E
Modul Ajar PAI Budi Pekerti Kelas 10 SMA Fase E
 
Koneksi Antar Materi Modul 1.3_Visi Guru Penggerak.pdf
Koneksi Antar Materi Modul 1.3_Visi Guru Penggerak.pdfKoneksi Antar Materi Modul 1.3_Visi Guru Penggerak.pdf
Koneksi Antar Materi Modul 1.3_Visi Guru Penggerak.pdf
 
Tugas 1.1.a.5 Ruang Kolaborasi Modul 1.1 Kelompok B.1 Mira Idayanti ( Rizki A...
Tugas 1.1.a.5 Ruang Kolaborasi Modul 1.1 Kelompok B.1 Mira Idayanti ( Rizki A...Tugas 1.1.a.5 Ruang Kolaborasi Modul 1.1 Kelompok B.1 Mira Idayanti ( Rizki A...
Tugas 1.1.a.5 Ruang Kolaborasi Modul 1.1 Kelompok B.1 Mira Idayanti ( Rizki A...
 
Jurnal Refleksi Modul 1.1 Pendidikan Guru Penggerak
Jurnal Refleksi Modul 1.1 Pendidikan Guru PenggerakJurnal Refleksi Modul 1.1 Pendidikan Guru Penggerak
Jurnal Refleksi Modul 1.1 Pendidikan Guru Penggerak
 
PENDIDIKAN DAN PERUBAHAN SOSIAL BUDAYA
PENDIDIKAN DAN PERUBAHAN SOSIAL BUDAYAPENDIDIKAN DAN PERUBAHAN SOSIAL BUDAYA
PENDIDIKAN DAN PERUBAHAN SOSIAL BUDAYA
 

Recently uploaded

REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfREFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfirwanabidin08
 
PPT Penjumlahan Bersusun Kelas 1 Sekolah Dasar
PPT Penjumlahan Bersusun Kelas 1 Sekolah DasarPPT Penjumlahan Bersusun Kelas 1 Sekolah Dasar
PPT Penjumlahan Bersusun Kelas 1 Sekolah Dasarrenihartanti
 
MODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdf
MODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdfMODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdf
MODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdfNurulHikmah50658
 
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdfSalinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdfWidyastutyCoyy
 
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptxKontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptxssuser50800a
 
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdfContoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdfCandraMegawati
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase BModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase BAbdiera
 
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SDPPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SDNurainiNuraini25
 
Integrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ika
Integrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ikaIntegrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ika
Integrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ikaAtiAnggiSupriyati
 
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ikabab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ikaAtiAnggiSupriyati
 
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase CModul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase CAbdiera
 
PPT AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH DUA.pptx
PPT AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH DUA.pptxPPT AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH DUA.pptx
PPT AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH DUA.pptxssuser8905b3
 
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)MustahalMustahal
 
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptxPerumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptxadimulianta1
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAAndiCoc
 
Modul Projek - Batik Ecoprint - Fase B.pdf
Modul Projek  - Batik Ecoprint - Fase B.pdfModul Projek  - Batik Ecoprint - Fase B.pdf
Modul Projek - Batik Ecoprint - Fase B.pdfanitanurhidayah51
 
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsxvIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsxsyahrulutama16
 
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdfsdn3jatiblora
 
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptxPendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptxdeskaputriani1
 
Latsol TWK Nasionalisme untuk masuk CPNS
Latsol TWK Nasionalisme untuk masuk CPNSLatsol TWK Nasionalisme untuk masuk CPNS
Latsol TWK Nasionalisme untuk masuk CPNSdheaprs
 

Recently uploaded (20)

REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdfREFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
REFLEKSI MANDIRI_Prakarsa Perubahan BAGJA Modul 1.3.pdf
 
PPT Penjumlahan Bersusun Kelas 1 Sekolah Dasar
PPT Penjumlahan Bersusun Kelas 1 Sekolah DasarPPT Penjumlahan Bersusun Kelas 1 Sekolah Dasar
PPT Penjumlahan Bersusun Kelas 1 Sekolah Dasar
 
MODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdf
MODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdfMODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdf
MODUL 1 Pembelajaran Kelas Rangkap-compressed.pdf
 
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdfSalinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
 
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptxKontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
 
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdfContoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
Contoh Laporan Observasi Pembelajaran Rekan Sejawat.pdf
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase BModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 4 Fase B
 
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SDPPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
 
Integrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ika
Integrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ikaIntegrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ika
Integrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ika
 
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ikabab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
bab 6 ancaman terhadap negara dalam bingkai bhinneka tunggal ika
 
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase CModul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
 
PPT AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH DUA.pptx
PPT AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH DUA.pptxPPT AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH DUA.pptx
PPT AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH DUA.pptx
 
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
Prakarsa Perubahan ATAP (Awal - Tantangan - Aksi - Perubahan)
 
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptxPerumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
 
Modul Projek - Batik Ecoprint - Fase B.pdf
Modul Projek  - Batik Ecoprint - Fase B.pdfModul Projek  - Batik Ecoprint - Fase B.pdf
Modul Projek - Batik Ecoprint - Fase B.pdf
 
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsxvIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
 
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar  mata pelajaranPPKn 2024.pdf
2 KISI-KISI Ujian Sekolah Dasar mata pelajaranPPKn 2024.pdf
 
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptxPendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
 
Latsol TWK Nasionalisme untuk masuk CPNS
Latsol TWK Nasionalisme untuk masuk CPNSLatsol TWK Nasionalisme untuk masuk CPNS
Latsol TWK Nasionalisme untuk masuk CPNS
 

tugas ruang kolaborasi modul 3.3 kelompok 2

  • 1. LABUPATEN LUMAJANG PROGRAM “TERKESIMA” ( TERWUJUDNYA KELAS MODERASI BERAGAMA) KELOMPOK 3 RUANG KOLABORASI MODUL 3.3 P E N D I D I K A N G U R U P E N G G E R A K A N G K A T A N 9
  • 2. Fasilitator : Dra. TITIK MOEDJAYANTI, MM. Pengajar Praktik : ELOK FADIYAH, S.Psi. Asmo Widoyo Alwisyono SDN Karanganom 02 Moch. Al Imron SDN Pagowan 02 Mochamat Kholiq SDN Jambekumbu 02 Mustofa Harianto SDN Pasrujambe 09 Isma Irawati, S.Pd.SD. SDN Wonocepokoayu 01
  • 3. “PENGELOLAAN PROGRAM YANG BERDAMPAK POSITIF BAGI MURID” CGP ANGKATAN 9 KELAS 324 KABUPATEN LUMAJANG
  • 4. T ERKESIMA L a t a r B e l a k a n g P r o g r a m 1 . K e b e r a g a m a n a g a m a y a n g a d a d i s e k o l a h 2 . T e r d a p a t n y a a s e t a s e t y a n g m e n u n j a n g t e r l a k s a n y a p r o g r a m i n i s e p e r t i a s e t a g a m a d a n b u d a y a , a s e t m a n u s i a , a s e t l i n g k u n g a n , a s e t p o l i t i k , a s e t s o s i a l .
  • 5. 1.ALASAN MEMILIH PROGRAM TERKESIMA Alasannya adalah : 1. Sebagai bentuk penerapkan sikap toleransi beragama di sekolah 2. Program ini dapat mengembangkan bakat dan minat siswa dalam bidang keagamaan sesuai agamanya masing-masing 3. Program ini mampu membentuk kepemimpin an murid yang berkarakter ,beriman , berkebi nekan global, mandiri, percaya diri, gotong ro yong , berdaya saing dan kreatif. 4. Program ini wadah dalam mencari bibit siswa prestasi yang dipersiapakan sebagai duta sekolah dalam berbagai lomba keagamaan.
  • 6. TERKESIMA Terwujudnya Kelas Moderasi Beragama Jenis Program adalah : Kegiatan EkstraKurikuler Sasaran Kegiatan: Seluruh Siswa Kelas 1 – 6
  • 7. 2.Pengertian PROGRAM TERKESIMA TERKESIMA adalah singkatan dari “Terwujudnya Kelas Moderasi Beragama.” Program ini memuat kegiatan kegiatan yang bersifat keagamaan,dimana didalam kegiatannya peserta didik dituntut untuk mampu menunjukkan segala bakat dan minat mereka dalam pembelajaran kegaamaan dalam bentuk kegiatan aksi nyata (praktik)
  • 8. Dalam Kegiatan ini Para siswa mengimplementasikan kemampuan mereka di bidang keagamaan dalam sebuah proses pembelajaran terbuka dan menyeluruh dengan semua peserta didik dari kelas 1 sampai dengan kelas 6.Dengan kata lain kegiatan ini disebut juga dengan kegiatan Ekterkurikuler Agama. Kegiatan yang dilakukan berupa praktik, unjuk karya dan unjuk bakat siswa dalam bidang ilmu agamanya masing masing, yaitu agama Islam dan Agama Hindu.
  • 9. 3.Proses Pelaksanaan Kelas Moderasi Kelas Moderasi dilaksanakan dalam satu bulan sekali dalam bentuk kegiatan pembelajaran diluar kelas, dimana seluruh siswa berkumpul menjadi satu dalam sebuah kelas besar yang disebut kelas moderasi , yang di dalamnya adalah memuat kegiatan kegiatan praktik atau unjuk karya dan kemampuan dari masing masing agama. Dalam Kelas Moderasi ini anak anak akan dibagi menjadi beberapa kelompok tanpa melihat kelas melainkan melihat agama nya, mereka akan dibagi menjadi beberapa kelompok sesuai dengan bakat dan minat mereka di agamanya masing masing dengan didampingi oleh guru pembimbingnya masing masing. Disini guru hanya berlaku sebagai fasilitator dan pendamping sedangkan yang berakrifitas langsung adalah murid itu sendiri.
  • 10. Dikelompok pembaca Kitab Suci akan ada anak anak yang tampil membacakan Kitab Suci masing masing,dari Agama Islam akan ada Pembacaan ayat suci Alquran dan pembacaan Sloka dari anak2 yang beragama Hindu.Begitupun dengan pembacaan Sholawat bergantian dengan pembacaan kidung Ada beberapa kelompok didalam kelas moderasi ini,kelompok dakwah,kelompok pembaca kitab suci ,kelompok karya,kelompok seni. Dikelompok Dakwah akan tampil anak anak yang memiliki bakat berceramah dari masing masing agama,dan mereka akan tampil di atas panggung secara bergantian Dakwah Islam (Khitobah) dan Dakwa Hindu (Dharma wacana).
  • 11. Dikelompok Karya anak anak akan menampilkan karya nya berupa hasil mewaran atau menggambar dengan tema agama masing masing ( Kaligraf) dan juga ada karya yang berupa anyaman yang sesuai dengan adat agama masing masing .Sebagai salah satu contoh dalam kelompok Islam anak anak akan membuat ketupat sedangkan di dalam kelompok Hindu anak anak akan membuat canang sari alat utuk sembahyang umat Hindu.
  • 12. Sedangkan pada kelompok Seni, untuk anak anak yang beragam islam mereka akan menyajikan Albanjari,Sholawatan sedangkan untuk anak anak hindu mereka akan menampilkan Kidung.
  • 13. Dalam pelaksanaanya akan ada 2 Guru Pembina yaitu Guru agama Islam dan Guru agama Hindu, sedangkan guru guru yang lain akan menjadi guru pendamping,yang mendampingi masing masing kelompok pada saat pelaksanaan kelas moderasi.
  • 14. Pada saat kegiatan tidak lagi ada guru yang mememberi materi,melainkan adalah waktunya anak anak untuk tampil dengan bakat dan kemampuannya masing masing.Semua anak terlibat dan diberi kesempatan tampil untuk menunjukkan bakat mereka ,disini nampak sekali bahwa model pembelaja ran ini sangat mengutamakan keberpusatan pada murid.
  • 16. KARAKTERISTIK LINGKUNGAN YANG DIBANGUN : Lingkungan yang menempatkan murid sedemikian rupa sehingga mereka terlibat aktif dalam proses belajarnya sendiri. Lingkungan yang seperti ini akan menyediakan berbagai kegiatan belajar yang menarik,menantang dan bermakna, dimana di dalam proses pembelajarannya murid akan merasa senang hati dan menikmati setiap momen pembelajaran mereka
  • 17. Dampak positif Program bagi Murid: 1.Memupuk keimanan,melatih kecakapan, dan rasa percaya diri murid. 2.Mempererat kerukunan beragama 3.Kreatif dan bernalar kritis 4.Mengasah bakat dan kemampuan dibidang keagamaan. 5.Lebih menghargai, peduli dan toleran terhadap agama lain
  • 18. DIAGRAM Y CHOICE Pesserta didik diberi kesemptan untuk memilih kelompok kegiatan sesuai dengan bakat dan minatnya Kepemilikan 1.Lingkungan sekolah yang memiliki toleransi beragama yang kuat 2.Mengembangkan bakat dan kemampuan siswa di bidang keagaaman melalui kegiatan aksi nayata voice Program terkesima ini berasal dari aspirasi peserta didik karena adanya keinginan dari mereka untuk meningkatkan serta menunjukkan bakat dan kemampuan mereka dibidang keagaamn dari masing masing agama.
  • 19. 2.BERKEBINEKAAN GLOBAL 3.MANDIRI 1.BERIMAN BERTAQWA DAN BERAKHLAK MULIA KREATIF KETERKAITAN PROGRAM TERKESIMA DENGAN PROFIL PELAJAR PANCASILA GOTONG ROYONG
  • 20. HASIL DARI KEGIATAN Hasil dari kegiatan kelas moderasi ini adalah meningkatnya kerukunan dan toleransi beragama , menciptakan pembelaaran yang menyenangkan,memunculkan bakat bakat anak anak dalam bidang keagamaan, Dari kegiatan ini kemampuan anak, bakat anak dalam bidang agama akan nampak,sehingga guru sudah bisa melakukan seleksi secara tidak langsung bagi anak anak yang memiliki kemapuan lebih bisa di jadikan kandidat untuk mewakili sekolah dalam lomba bidang keagamaan.kegiatan ini juga melatih mental anaka anak,melatih kepercayaan diri mereka serta nyali mereka,sehingga dari kegiatan ini anak anak akan siap bersaing pada giat giat lomba keagamaan ditingkat kecamatan