SlideShare a Scribd company logo
Tugas Pendidikan Kewarganegaraan
1. Identifikasi sebanyak – banyaknya pengertian Pendidikan Kewarganegaraan menurut para ahli, kemudian lakukan analisis dalam
rangka menemukan substansi atau unsur – unsur yang melekat di dalamnya, selanjutnya berdasarkan substansi atau unsur – unsur yang
ditemukan, rumuskanlah pengertian PKn menurut anda sendiri !
Jawab:
A. Terdapat berbagai pengertian Pendidikan Kewarganegaraan (PKn) yang dikemukakan para ahli, diantaranya:
1. Zamroni (2001) mengemukakan bahwa Pendidikan Kewarganegaraan adalah pendidikan demokrasi yang bertujuan untuk
mempersiapkan warga masyarakat berfikir kritis dan bertindak demokratis, melalui aktivitas menanamkan kesadaran kepada
generasi baru bahwa demokrasi adalah bentuk kehidupan masyarakat yang paling menjamin hak – hak warga masyarakat.
2. Merphin panjaitan (dalam Tim ICCE UIN Jakarta, 2003) mengemukakan bahwa Pendidikan Kewarganegaraan adalah
pendidikan demokrasi yang bertujuan untuk mendidik generasi muda menjadi warga Negara yang demokratis dan partisipatif
melalui suatu pendidikan yang dialogial.
3. Soedijarto (dalam Tim ICCe UIN Jakarta, 2003) mengemukakan bahwa Pedidikan Kewarganegaraan adalah pendidikan
politik yang bertujuan untuk membantu peserta didik menjadi warga negara yang secara politik dewasa dan ikut serta
membangun system politik yang demokratis.
4. Tim ICCE UIN Jakarta (2003) mengemukakan bahwa Pedidikan Kewarganegaraan adalah suatu proses yang dilakukan oleh
lembaga pendidikan, dimana seseorang mempelajari orientasi, sikap dan perilaku politik sehingga yang bersangkutan memiliki
political knowledge, awarenesst, attitude, political efficacy, dan political participation serta kemampuan mengambil keputusan
politik secara rasional dan menguntungkan bagi dirinya, masyarakat dan bangsa.
B. Substansi – substansi
1. Zamroni (2001)
“ mempersiapkan warga masyarakat berfikir kritis dan bertindak demokratis ”
2. Merphin panjaitan (dalam Tim ICCE UIN Jakarta, 2003)
“ bertujuan untuk mendidik generasi muda menjadi warga Negara yang demokratis dan partisipatif melalui suatu pendidikan
yang dialogial ”
3. Soedijarto (dalam Tim ICCe UIN Jakarta, 2003)
“ pendidikan politik yang bertujuan untuk membantu peserta didik menjadi warga negara yang secara politik dewasa dan ikut
serta membangun system politik yang demokratis ”
4. Tim ICCE UIN Jakarta (2003)
“suatu proses yang dilakukan oleh lembaga pendidikan agar seseorang yang bersangkutan memiliki political knowledge,
awarenesst, attitude, political efficacy, dan political participation serta kemampuan mengambil keputusan politik secara
rasional dan menguntungkan bagi dirinya, masyarakat dan bangsa.”
C. Rumusan
Jadi yang dimakdud dengan Pendidikan Kewarganegaraan adalah suatu proses pendidikan demokrasi yang dilakukan oleh lembaga
pendidikan, yang bertujuan untuk mendidik generasi muda berfikir kritis dan bertindak demokratis dengan mempelajari orientasi,
sikap, dan perilaku politik sehingga nantinya tidak hanya mampu berfikir kritis tetapi yang bersangkutan juga memiliki political
knowledge, awarenesst, attitude, political efficacy, dan political participation serta kemampuan mengambil keputusan politik
secara rasional dan menguntungkan bagi dirinya, masyarakat dan bangsa
2. Ceritakan hal – hal yang sudah, sedang dan akan dilakukan sebagai seseorang mahasiswa dalam mewujudkan tujuan PKn !
Jawab:
NO
1

2

Hal yang dilakukan
sudah
sedang
Membentuk
kecakapan Ikut berpartisipasi pada Menjadi warga Negara
partisipatif yang bermutu dan pemilihan ketua BEM yang
taat
pada
bertanggung jawab dalam FKIP
peraturan
kehidupan
politik
dan
masyarakat, baik di tingkat
lokal, nasional, regional dan
global.
Menjadikan warga masyarakat Memberi bantuan tanpa
 Menerima
yang baik dan mampu menjaga membedakan suku bangsa
teman
tanpa
persatuan dan integritas bangsa atau asal daerah.
mempertimban
guna mewujudkan Indonesia
gkan perbedaan
yang kuat, sejahtera, dan
suku,
agama,
demokratis
maupun bahasa
dan kebudayaan
Tujuan PKn

akan
Ikut berpartisipasi dalam
PEMILU yang akan datang
dengan menyumbangkan hak
suara

Rajin belajar guna menguasai
ilmu
pengetahuan
dari
berbagai
disiplin
untuk
diabdikan kepada negara.


3

Menghasilkan mahasiswa yang
berfikir kemprehensif, anlitis,
kritis dan bertindak demokratis

4

Mengembangkan
kultur
demokrasi, yaitu kebebasan,
persamaan,
kemerdekaan,
toleransi,
kemampuan
melakukan dialog, negosiasi,
kemampuan
mengambil
keputusan serta kemampuan
berpartisipasi dalam kegiatan
politik kemasyarakatan
Membentuk
mahasiswa
menjadi good and responsible
citizen (warga Negara yang
baik dan bertanggung jawab)
sehingga kelak meraka mampu
memahami dan memecahkan
persoalan – persoalan aktual
kewarganegaraan,
seperti
toleransi, perbedaan pendapat,
bersikap empati, menghargai
pluralitas, kesadaran hukum
dan tertib social, menjunjung
tinggi HAM, mengmbangkan
demokratisasi dalam berbagai

5

Men
jalin
pergaulan antar
sesame
mahasiswa
mengatasi
cara-cara menghasilkan idea atau mengaplikasikan
berfikir yang terburu- ciptaan yang kreatif pengetahuan, pengalaman dan
buru, kabur dan sempit,
dan inovatif
kemahiran berfikir secara
lebih praktik baik di dalam
atau di luar kampus
Menjadi
anggota Pemahaman bahwa demokrasi
 Menerima
HMPS
Pendidikan yang dikembangkan belumlah
perbedaan
Kimia
mencerminkan
demokrasi
pendapat
yang diidealkan, sehingga
demokrasi
harus
terus
 Mengutamakan
dikembangkan
dan
bisa
musyawara
membimbing
keseluruhan
hidup manusia.




Membantu
tetangga
mengalami
musibah


yang

Mentaati peraturan
agar
kehidupan
berbangsa
dang
bernegara berjalan
dengan tertib dan
aman.
Jika
peraturan
saling
dilanggar,
akan
terjadi kekacauan



Melapor pada
pihak
berwenang bila
ada
kejadian
yang
mencurigakan.



Menyelenggarakan
kerja
sama
antar
daerah



Menjaga kelestarian
lingkungan

Memperluas
pergaulan demi
persatuan dan
kesatuan
bangsa.



Mengerti
dan
merasakan kesedihan
dan penderitaan orang
lain, serta tidak mudah
marah
atau
menyimpan dendam.
lapangan
kehidupan
dan
menghargai kearifan lokal.

yang
dapat
menimbulkan
perpecahan.

3. Berikan penilaian anda apakah kehadiran mata kuliah PKn bagi mahasiswa telah mencerminkan fungsi yang diembannya!
Jawab:
Menurut saya pelajaran PKn sudah mencerminkan fungsi yang diembannya, dilihat dari fungsinya Pendidikan Kewarganegaraan di
bagi menjadi 3 yaitu:
1. Civic Intellegence, yaitu kecerdasan dan daya nalar warga negara baik dalam dimensi spiritual, rasional, emosional maupun
social
2. Civic Responsibility, yaitu kesadaran akan hak dan kewajiban sebagai warga negara yang bertanggung jawab
3. Civic Participation, yaitu kemampuan berpartisipasi warga negara atas dasar tanggung jawabnya, baik secara individual, sosial
maupun sebagai pemimpin hari depan,
hal – hal yang mencerminkan ketiga fungsi tersebut adalah sebagai berikut, mahasiswa mampu melakukan,
1. penguasaan terhadap pengetahuan dan pemahaman tertentu,
2. pengembangan kemampuan intelektual dan partisipatoris,
3. pengembangan karakter dan sikap mental tertentu,
4. komitmen yang benar terhadap nilai dan prinsip dasar demokratis konstitusional,
5. membina dan mempribadikan (personalisasi) nilai-moral,
6. mengklarifikasi dan mengungkapkan isi pesan nilai-moral yang disampaikan,
7. memberikan pengalaman belajar berbagai kehidupan,
8. menangkal, meniadakan, mengintervensi dan menyubversi berbagai nilai-moral naif yang ada dalam sistem nilai dan moral
yang ada dalam diri seseorang,
9. menuntun dan memotivasi hidup layak dan bermoral tinggi.

More Related Content

What's hot

Menulis( menulis proposal)
Menulis( menulis proposal)Menulis( menulis proposal)
Menulis( menulis proposal)
Klara Tri Meiyana
 
Modul 1-pengenalan-jembatan-baja
Modul 1-pengenalan-jembatan-bajaModul 1-pengenalan-jembatan-baja
Modul 1-pengenalan-jembatan-baja
Irham AF I
 
Kata pengantar perencanaan pembangunan
Kata pengantar perencanaan pembangunanKata pengantar perencanaan pembangunan
Kata pengantar perencanaan pembangunan
vendria
 
Laporan praktikum ptp bab 3 revisi 2
Laporan praktikum ptp bab 3 revisi 2 Laporan praktikum ptp bab 3 revisi 2
Laporan praktikum ptp bab 3 revisi 2
Alfikri Ashidiqi
 
Laporan praktikum simriver - Protista
Laporan praktikum simriver - ProtistaLaporan praktikum simriver - Protista
Laporan praktikum simriver - Protista
Dewi Ayu Maryati
 
Perkembangbiakan & Pertumbuhan Mikroba
Perkembangbiakan & Pertumbuhan MikrobaPerkembangbiakan & Pertumbuhan Mikroba
Perkembangbiakan & Pertumbuhan Mikroba
Atik Yuli
 
LAPORAN RESMI BIOKIMIA FAKULTAS PETERNAKAN DAN PERTANIAN 2013
LAPORAN RESMI BIOKIMIA FAKULTAS PETERNAKAN DAN PERTANIAN 2013LAPORAN RESMI BIOKIMIA FAKULTAS PETERNAKAN DAN PERTANIAN 2013
LAPORAN RESMI BIOKIMIA FAKULTAS PETERNAKAN DAN PERTANIAN 2013
Dewi Purwati
 
Makalah sistem reproduksi betina
Makalah sistem reproduksi betinaMakalah sistem reproduksi betina
Makalah sistem reproduksi betina
dinikrniaa
 
Identifikasi asam amino dan protein
Identifikasi asam amino dan proteinIdentifikasi asam amino dan protein
Identifikasi asam amino dan protein
pure chems
 
Plankton net
Plankton netPlankton net
Plankton net
Yosie Andre Victora
 
PENGELOLAAN KUALITAS AIR PADA BUDIDAYA UDANG VANNAMEI
PENGELOLAAN KUALITAS AIR PADA BUDIDAYA UDANG VANNAMEIPENGELOLAAN KUALITAS AIR PADA BUDIDAYA UDANG VANNAMEI
PENGELOLAAN KUALITAS AIR PADA BUDIDAYA UDANG VANNAMEI
Mustain Adinugroho
 
Uji lanjut
Uji lanjutUji lanjut
Uji lanjut
Muhammad Luthfan
 
Jenis jenis pondasi
Jenis jenis pondasiJenis jenis pondasi
Jenis jenis pondasi
Choky Csc
 
Integrasi Nasional
Integrasi NasionalIntegrasi Nasional
Integrasi Nasional
Wina Wijayanti
 
Hubungan farmasi dengan fisika 1
Hubungan farmasi dengan fisika 1Hubungan farmasi dengan fisika 1
Hubungan farmasi dengan fisika 1
Mr-Eng Deathbatthefallensevenfoldism
 
3. laporan praktikum biologi perhitungan jumlah eritrosit darah
3. laporan praktikum biologi perhitungan jumlah eritrosit darah3. laporan praktikum biologi perhitungan jumlah eritrosit darah
3. laporan praktikum biologi perhitungan jumlah eritrosit darah
Sofyan Dwi Nugroho
 
Karakteristik kayu
Karakteristik kayuKarakteristik kayu
Karakteristik kayu
MOSES HADUN
 
Ilmu Bahan Bangunan
Ilmu Bahan BangunanIlmu Bahan Bangunan
Ilmu Bahan Bangunan
miranda putri s
 

What's hot (20)

Pembesaran ikan
Pembesaran ikanPembesaran ikan
Pembesaran ikan
 
Menulis( menulis proposal)
Menulis( menulis proposal)Menulis( menulis proposal)
Menulis( menulis proposal)
 
Modul 1-pengenalan-jembatan-baja
Modul 1-pengenalan-jembatan-bajaModul 1-pengenalan-jembatan-baja
Modul 1-pengenalan-jembatan-baja
 
SEKSUALITAS IKAN LELE DUMBO (Clarias gariepinus)
SEKSUALITAS IKAN LELE DUMBO  (Clarias gariepinus) SEKSUALITAS IKAN LELE DUMBO  (Clarias gariepinus)
SEKSUALITAS IKAN LELE DUMBO (Clarias gariepinus)
 
Kata pengantar perencanaan pembangunan
Kata pengantar perencanaan pembangunanKata pengantar perencanaan pembangunan
Kata pengantar perencanaan pembangunan
 
Laporan praktikum ptp bab 3 revisi 2
Laporan praktikum ptp bab 3 revisi 2 Laporan praktikum ptp bab 3 revisi 2
Laporan praktikum ptp bab 3 revisi 2
 
Laporan praktikum simriver - Protista
Laporan praktikum simriver - ProtistaLaporan praktikum simriver - Protista
Laporan praktikum simriver - Protista
 
Perkembangbiakan & Pertumbuhan Mikroba
Perkembangbiakan & Pertumbuhan MikrobaPerkembangbiakan & Pertumbuhan Mikroba
Perkembangbiakan & Pertumbuhan Mikroba
 
LAPORAN RESMI BIOKIMIA FAKULTAS PETERNAKAN DAN PERTANIAN 2013
LAPORAN RESMI BIOKIMIA FAKULTAS PETERNAKAN DAN PERTANIAN 2013LAPORAN RESMI BIOKIMIA FAKULTAS PETERNAKAN DAN PERTANIAN 2013
LAPORAN RESMI BIOKIMIA FAKULTAS PETERNAKAN DAN PERTANIAN 2013
 
Makalah sistem reproduksi betina
Makalah sistem reproduksi betinaMakalah sistem reproduksi betina
Makalah sistem reproduksi betina
 
Identifikasi asam amino dan protein
Identifikasi asam amino dan proteinIdentifikasi asam amino dan protein
Identifikasi asam amino dan protein
 
Plankton net
Plankton netPlankton net
Plankton net
 
PENGELOLAAN KUALITAS AIR PADA BUDIDAYA UDANG VANNAMEI
PENGELOLAAN KUALITAS AIR PADA BUDIDAYA UDANG VANNAMEIPENGELOLAAN KUALITAS AIR PADA BUDIDAYA UDANG VANNAMEI
PENGELOLAAN KUALITAS AIR PADA BUDIDAYA UDANG VANNAMEI
 
Uji lanjut
Uji lanjutUji lanjut
Uji lanjut
 
Jenis jenis pondasi
Jenis jenis pondasiJenis jenis pondasi
Jenis jenis pondasi
 
Integrasi Nasional
Integrasi NasionalIntegrasi Nasional
Integrasi Nasional
 
Hubungan farmasi dengan fisika 1
Hubungan farmasi dengan fisika 1Hubungan farmasi dengan fisika 1
Hubungan farmasi dengan fisika 1
 
3. laporan praktikum biologi perhitungan jumlah eritrosit darah
3. laporan praktikum biologi perhitungan jumlah eritrosit darah3. laporan praktikum biologi perhitungan jumlah eritrosit darah
3. laporan praktikum biologi perhitungan jumlah eritrosit darah
 
Karakteristik kayu
Karakteristik kayuKarakteristik kayu
Karakteristik kayu
 
Ilmu Bahan Bangunan
Ilmu Bahan BangunanIlmu Bahan Bangunan
Ilmu Bahan Bangunan
 

Similar to Tugas pendidikan kewarganegaraan 1

Pendidikan Kewarganegaraan (PKn) Sebagai Sarana Pendidikan
Pendidikan Kewarganegaraan (PKn)  Sebagai Sarana PendidikanPendidikan Kewarganegaraan (PKn)  Sebagai Sarana Pendidikan
Pendidikan Kewarganegaraan (PKn) Sebagai Sarana Pendidikan
R. Herawati Suryanegara
 
PRESENTASI SUARA DEMOKRASI.pptx
PRESENTASI SUARA DEMOKRASI.pptxPRESENTASI SUARA DEMOKRASI.pptx
PRESENTASI SUARA DEMOKRASI.pptx
RednaAmbar
 
Rpp ppkn sma xi bab 9 pertemuan 3
Rpp ppkn sma xi bab 9 pertemuan 3Rpp ppkn sma xi bab 9 pertemuan 3
Rpp ppkn sma xi bab 9 pertemuan 3
eli priyatna laidan
 
Rpp ppkn sma xi bab 9 pertemuan 2
Rpp ppkn sma xi bab 9 pertemuan 2Rpp ppkn sma xi bab 9 pertemuan 2
Rpp ppkn sma xi bab 9 pertemuan 2
eli priyatna laidan
 
Modul Ajar Modul projek - Suara Demokrasi - Mari Berdemokrasi dengan Santun d...
Modul Ajar Modul projek - Suara Demokrasi - Mari Berdemokrasi dengan Santun d...Modul Ajar Modul projek - Suara Demokrasi - Mari Berdemokrasi dengan Santun d...
Modul Ajar Modul projek - Suara Demokrasi - Mari Berdemokrasi dengan Santun d...
DankSably1
 
Jalan Panjang Pendidikan Politik Indonesia (Sebuah Kajian Teoritis dan Prakti...
Jalan Panjang Pendidikan Politik Indonesia (Sebuah Kajian Teoritis dan Prakti...Jalan Panjang Pendidikan Politik Indonesia (Sebuah Kajian Teoritis dan Prakti...
Jalan Panjang Pendidikan Politik Indonesia (Sebuah Kajian Teoritis dan Prakti...
Yogyakarta State University
 
Pemahaman Tentang Demokrasi Profil Pelajar Pancasila
Pemahaman Tentang Demokrasi Profil Pelajar PancasilaPemahaman Tentang Demokrasi Profil Pelajar Pancasila
Pemahaman Tentang Demokrasi Profil Pelajar Pancasila
jumadana00
 
Rpp ppkn sma xi bab 3 pertemuan 1
Rpp ppkn sma xi bab 3 pertemuan 1Rpp ppkn sma xi bab 3 pertemuan 1
Rpp ppkn sma xi bab 3 pertemuan 1
eli priyatna laidan
 
Rpp pkn kelas xi semester 1 pada kd 3.14 versi tefa plus
Rpp pkn kelas xi semester 1 pada kd 3.14 versi tefa plusRpp pkn kelas xi semester 1 pada kd 3.14 versi tefa plus
Rpp pkn kelas xi semester 1 pada kd 3.14 versi tefa plus
cucuk2126
 
Pkn (klmpk 3)
Pkn (klmpk 3)Pkn (klmpk 3)
Pkn (klmpk 3)
Santy Aethelwine
 
Pembelajaran tentang Suara Demokrasi F E
Pembelajaran tentang Suara Demokrasi F EPembelajaran tentang Suara Demokrasi F E
Pembelajaran tentang Suara Demokrasi F E
JokoPramono46
 
Bab 1
Bab 1Bab 1
Bab 1
Bab 1Bab 1
Latar belakang pendidikan kewarganegaraan bg 1
Latar belakang pendidikan kewarganegaraan bg 1Latar belakang pendidikan kewarganegaraan bg 1
Latar belakang pendidikan kewarganegaraan bg 1
Doan Gabriel Silalahi
 
Alfi nugraha 2 ib03(fix)
Alfi nugraha 2 ib03(fix)Alfi nugraha 2 ib03(fix)
Alfi nugraha 2 ib03(fix)
Alfi Nugraha
 
Alfi nugraha 2 ib03(fix)
Alfi nugraha 2 ib03(fix)Alfi nugraha 2 ib03(fix)
Alfi nugraha 2 ib03(fix)
Alfi Nugraha
 
PPT 2 3 pemahaman ttg Demokrasi.pptx
PPT 2 3 pemahaman ttg Demokrasi.pptxPPT 2 3 pemahaman ttg Demokrasi.pptx
PPT 2 3 pemahaman ttg Demokrasi.pptx
ArulArya1
 
Musni Umar: Pendidikan Politik dan Pembumian Nilai nilai Pancasila
Musni Umar: Pendidikan Politik dan Pembumian Nilai nilai PancasilaMusni Umar: Pendidikan Politik dan Pembumian Nilai nilai Pancasila
Musni Umar: Pendidikan Politik dan Pembumian Nilai nilai Pancasila
musniumar
 
Rpp ppkn sma xi bab 9 pertemuan 4
Rpp ppkn sma xi bab 9 pertemuan 4Rpp ppkn sma xi bab 9 pertemuan 4
Rpp ppkn sma xi bab 9 pertemuan 4
eli priyatna laidan
 

Similar to Tugas pendidikan kewarganegaraan 1 (20)

Pendidikan Kewarganegaraan (PKn) Sebagai Sarana Pendidikan
Pendidikan Kewarganegaraan (PKn)  Sebagai Sarana PendidikanPendidikan Kewarganegaraan (PKn)  Sebagai Sarana Pendidikan
Pendidikan Kewarganegaraan (PKn) Sebagai Sarana Pendidikan
 
PRESENTASI SUARA DEMOKRASI.pptx
PRESENTASI SUARA DEMOKRASI.pptxPRESENTASI SUARA DEMOKRASI.pptx
PRESENTASI SUARA DEMOKRASI.pptx
 
Rpp ppkn sma xi bab 9 pertemuan 3
Rpp ppkn sma xi bab 9 pertemuan 3Rpp ppkn sma xi bab 9 pertemuan 3
Rpp ppkn sma xi bab 9 pertemuan 3
 
Rpp ppkn sma xi bab 9 pertemuan 2
Rpp ppkn sma xi bab 9 pertemuan 2Rpp ppkn sma xi bab 9 pertemuan 2
Rpp ppkn sma xi bab 9 pertemuan 2
 
Modul Ajar Modul projek - Suara Demokrasi - Mari Berdemokrasi dengan Santun d...
Modul Ajar Modul projek - Suara Demokrasi - Mari Berdemokrasi dengan Santun d...Modul Ajar Modul projek - Suara Demokrasi - Mari Berdemokrasi dengan Santun d...
Modul Ajar Modul projek - Suara Demokrasi - Mari Berdemokrasi dengan Santun d...
 
Jalan Panjang Pendidikan Politik Indonesia (Sebuah Kajian Teoritis dan Prakti...
Jalan Panjang Pendidikan Politik Indonesia (Sebuah Kajian Teoritis dan Prakti...Jalan Panjang Pendidikan Politik Indonesia (Sebuah Kajian Teoritis dan Prakti...
Jalan Panjang Pendidikan Politik Indonesia (Sebuah Kajian Teoritis dan Prakti...
 
Pemahaman Tentang Demokrasi Profil Pelajar Pancasila
Pemahaman Tentang Demokrasi Profil Pelajar PancasilaPemahaman Tentang Demokrasi Profil Pelajar Pancasila
Pemahaman Tentang Demokrasi Profil Pelajar Pancasila
 
Rpp ppkn sma xi bab 3 pertemuan 1
Rpp ppkn sma xi bab 3 pertemuan 1Rpp ppkn sma xi bab 3 pertemuan 1
Rpp ppkn sma xi bab 3 pertemuan 1
 
Rpp pkn kelas xi semester 1 pada kd 3.14 versi tefa plus
Rpp pkn kelas xi semester 1 pada kd 3.14 versi tefa plusRpp pkn kelas xi semester 1 pada kd 3.14 versi tefa plus
Rpp pkn kelas xi semester 1 pada kd 3.14 versi tefa plus
 
Pkn (klmpk 3)
Pkn (klmpk 3)Pkn (klmpk 3)
Pkn (klmpk 3)
 
Pembelajaran tentang Suara Demokrasi F E
Pembelajaran tentang Suara Demokrasi F EPembelajaran tentang Suara Demokrasi F E
Pembelajaran tentang Suara Demokrasi F E
 
Bab 1
Bab 1Bab 1
Bab 1
 
Bab 1
Bab 1Bab 1
Bab 1
 
Latar belakang pendidikan kewarganegaraan bg 1
Latar belakang pendidikan kewarganegaraan bg 1Latar belakang pendidikan kewarganegaraan bg 1
Latar belakang pendidikan kewarganegaraan bg 1
 
Alfi nugraha 2 ib03(fix)
Alfi nugraha 2 ib03(fix)Alfi nugraha 2 ib03(fix)
Alfi nugraha 2 ib03(fix)
 
Alfi nugraha 2 ib03(fix)
Alfi nugraha 2 ib03(fix)Alfi nugraha 2 ib03(fix)
Alfi nugraha 2 ib03(fix)
 
Ade folder
Ade folderAde folder
Ade folder
 
PPT 2 3 pemahaman ttg Demokrasi.pptx
PPT 2 3 pemahaman ttg Demokrasi.pptxPPT 2 3 pemahaman ttg Demokrasi.pptx
PPT 2 3 pemahaman ttg Demokrasi.pptx
 
Musni Umar: Pendidikan Politik dan Pembumian Nilai nilai Pancasila
Musni Umar: Pendidikan Politik dan Pembumian Nilai nilai PancasilaMusni Umar: Pendidikan Politik dan Pembumian Nilai nilai Pancasila
Musni Umar: Pendidikan Politik dan Pembumian Nilai nilai Pancasila
 
Rpp ppkn sma xi bab 9 pertemuan 4
Rpp ppkn sma xi bab 9 pertemuan 4Rpp ppkn sma xi bab 9 pertemuan 4
Rpp ppkn sma xi bab 9 pertemuan 4
 

Tugas pendidikan kewarganegaraan 1

  • 1. Tugas Pendidikan Kewarganegaraan 1. Identifikasi sebanyak – banyaknya pengertian Pendidikan Kewarganegaraan menurut para ahli, kemudian lakukan analisis dalam rangka menemukan substansi atau unsur – unsur yang melekat di dalamnya, selanjutnya berdasarkan substansi atau unsur – unsur yang ditemukan, rumuskanlah pengertian PKn menurut anda sendiri ! Jawab: A. Terdapat berbagai pengertian Pendidikan Kewarganegaraan (PKn) yang dikemukakan para ahli, diantaranya: 1. Zamroni (2001) mengemukakan bahwa Pendidikan Kewarganegaraan adalah pendidikan demokrasi yang bertujuan untuk mempersiapkan warga masyarakat berfikir kritis dan bertindak demokratis, melalui aktivitas menanamkan kesadaran kepada generasi baru bahwa demokrasi adalah bentuk kehidupan masyarakat yang paling menjamin hak – hak warga masyarakat. 2. Merphin panjaitan (dalam Tim ICCE UIN Jakarta, 2003) mengemukakan bahwa Pendidikan Kewarganegaraan adalah pendidikan demokrasi yang bertujuan untuk mendidik generasi muda menjadi warga Negara yang demokratis dan partisipatif melalui suatu pendidikan yang dialogial. 3. Soedijarto (dalam Tim ICCe UIN Jakarta, 2003) mengemukakan bahwa Pedidikan Kewarganegaraan adalah pendidikan politik yang bertujuan untuk membantu peserta didik menjadi warga negara yang secara politik dewasa dan ikut serta membangun system politik yang demokratis. 4. Tim ICCE UIN Jakarta (2003) mengemukakan bahwa Pedidikan Kewarganegaraan adalah suatu proses yang dilakukan oleh lembaga pendidikan, dimana seseorang mempelajari orientasi, sikap dan perilaku politik sehingga yang bersangkutan memiliki political knowledge, awarenesst, attitude, political efficacy, dan political participation serta kemampuan mengambil keputusan politik secara rasional dan menguntungkan bagi dirinya, masyarakat dan bangsa. B. Substansi – substansi 1. Zamroni (2001) “ mempersiapkan warga masyarakat berfikir kritis dan bertindak demokratis ” 2. Merphin panjaitan (dalam Tim ICCE UIN Jakarta, 2003) “ bertujuan untuk mendidik generasi muda menjadi warga Negara yang demokratis dan partisipatif melalui suatu pendidikan yang dialogial ” 3. Soedijarto (dalam Tim ICCe UIN Jakarta, 2003) “ pendidikan politik yang bertujuan untuk membantu peserta didik menjadi warga negara yang secara politik dewasa dan ikut serta membangun system politik yang demokratis ”
  • 2. 4. Tim ICCE UIN Jakarta (2003) “suatu proses yang dilakukan oleh lembaga pendidikan agar seseorang yang bersangkutan memiliki political knowledge, awarenesst, attitude, political efficacy, dan political participation serta kemampuan mengambil keputusan politik secara rasional dan menguntungkan bagi dirinya, masyarakat dan bangsa.” C. Rumusan Jadi yang dimakdud dengan Pendidikan Kewarganegaraan adalah suatu proses pendidikan demokrasi yang dilakukan oleh lembaga pendidikan, yang bertujuan untuk mendidik generasi muda berfikir kritis dan bertindak demokratis dengan mempelajari orientasi, sikap, dan perilaku politik sehingga nantinya tidak hanya mampu berfikir kritis tetapi yang bersangkutan juga memiliki political knowledge, awarenesst, attitude, political efficacy, dan political participation serta kemampuan mengambil keputusan politik secara rasional dan menguntungkan bagi dirinya, masyarakat dan bangsa 2. Ceritakan hal – hal yang sudah, sedang dan akan dilakukan sebagai seseorang mahasiswa dalam mewujudkan tujuan PKn ! Jawab: NO 1 2 Hal yang dilakukan sudah sedang Membentuk kecakapan Ikut berpartisipasi pada Menjadi warga Negara partisipatif yang bermutu dan pemilihan ketua BEM yang taat pada bertanggung jawab dalam FKIP peraturan kehidupan politik dan masyarakat, baik di tingkat lokal, nasional, regional dan global. Menjadikan warga masyarakat Memberi bantuan tanpa  Menerima yang baik dan mampu menjaga membedakan suku bangsa teman tanpa persatuan dan integritas bangsa atau asal daerah. mempertimban guna mewujudkan Indonesia gkan perbedaan yang kuat, sejahtera, dan suku, agama, demokratis maupun bahasa dan kebudayaan Tujuan PKn akan Ikut berpartisipasi dalam PEMILU yang akan datang dengan menyumbangkan hak suara Rajin belajar guna menguasai ilmu pengetahuan dari berbagai disiplin untuk diabdikan kepada negara.
  • 3.  3 Menghasilkan mahasiswa yang berfikir kemprehensif, anlitis, kritis dan bertindak demokratis 4 Mengembangkan kultur demokrasi, yaitu kebebasan, persamaan, kemerdekaan, toleransi, kemampuan melakukan dialog, negosiasi, kemampuan mengambil keputusan serta kemampuan berpartisipasi dalam kegiatan politik kemasyarakatan Membentuk mahasiswa menjadi good and responsible citizen (warga Negara yang baik dan bertanggung jawab) sehingga kelak meraka mampu memahami dan memecahkan persoalan – persoalan aktual kewarganegaraan, seperti toleransi, perbedaan pendapat, bersikap empati, menghargai pluralitas, kesadaran hukum dan tertib social, menjunjung tinggi HAM, mengmbangkan demokratisasi dalam berbagai 5 Men jalin pergaulan antar sesame mahasiswa mengatasi cara-cara menghasilkan idea atau mengaplikasikan berfikir yang terburu- ciptaan yang kreatif pengetahuan, pengalaman dan buru, kabur dan sempit, dan inovatif kemahiran berfikir secara lebih praktik baik di dalam atau di luar kampus Menjadi anggota Pemahaman bahwa demokrasi  Menerima HMPS Pendidikan yang dikembangkan belumlah perbedaan Kimia mencerminkan demokrasi pendapat yang diidealkan, sehingga demokrasi harus terus  Mengutamakan dikembangkan dan bisa musyawara membimbing keseluruhan hidup manusia.   Membantu tetangga mengalami musibah  yang Mentaati peraturan agar kehidupan berbangsa dang bernegara berjalan dengan tertib dan aman. Jika peraturan saling dilanggar, akan terjadi kekacauan  Melapor pada pihak berwenang bila ada kejadian yang mencurigakan.  Menyelenggarakan kerja sama antar daerah  Menjaga kelestarian lingkungan Memperluas pergaulan demi persatuan dan kesatuan bangsa.  Mengerti dan merasakan kesedihan dan penderitaan orang lain, serta tidak mudah marah atau menyimpan dendam.
  • 4. lapangan kehidupan dan menghargai kearifan lokal. yang dapat menimbulkan perpecahan. 3. Berikan penilaian anda apakah kehadiran mata kuliah PKn bagi mahasiswa telah mencerminkan fungsi yang diembannya! Jawab: Menurut saya pelajaran PKn sudah mencerminkan fungsi yang diembannya, dilihat dari fungsinya Pendidikan Kewarganegaraan di bagi menjadi 3 yaitu: 1. Civic Intellegence, yaitu kecerdasan dan daya nalar warga negara baik dalam dimensi spiritual, rasional, emosional maupun social 2. Civic Responsibility, yaitu kesadaran akan hak dan kewajiban sebagai warga negara yang bertanggung jawab 3. Civic Participation, yaitu kemampuan berpartisipasi warga negara atas dasar tanggung jawabnya, baik secara individual, sosial maupun sebagai pemimpin hari depan, hal – hal yang mencerminkan ketiga fungsi tersebut adalah sebagai berikut, mahasiswa mampu melakukan, 1. penguasaan terhadap pengetahuan dan pemahaman tertentu, 2. pengembangan kemampuan intelektual dan partisipatoris, 3. pengembangan karakter dan sikap mental tertentu, 4. komitmen yang benar terhadap nilai dan prinsip dasar demokratis konstitusional, 5. membina dan mempribadikan (personalisasi) nilai-moral, 6. mengklarifikasi dan mengungkapkan isi pesan nilai-moral yang disampaikan, 7. memberikan pengalaman belajar berbagai kehidupan, 8. menangkal, meniadakan, mengintervensi dan menyubversi berbagai nilai-moral naif yang ada dalam sistem nilai dan moral yang ada dalam diri seseorang, 9. menuntun dan memotivasi hidup layak dan bermoral tinggi.