SlideShare a Scribd company logo
Tombol Home, untuk menu utama
Tombol Kebun Binatang, untuk belajar Data Statistika
Tombol Sekolah, untuk Belajar Pemusatan Data
Tombol Rumah, untuk Belajar Penyebaran Data
Tombol Rumah Sakit, untuk Belajar Penyajian data

Tombol Lapangan, untuk Soal Latihan
Tombol Statistika Regency untuk kembali ke topik materi
Tombol Right, untuk melanjutkan ke menu selanjutnya
Tombol left, untuk kembali ke menu sebelumnya

KLIK
Referensi

Profil

Materi
Tujuan Pembelajaran
TUJUAN
PEMBELAJARAN
1. Siswa dapat mengumpulkan data dengan mencacah,
mengukur, dan mencatat data dengan tally (turus).
2. Siswa dapat mengurutkan data tunggal, mengenal
pengertian data terkecil dan data terbesar serta
jangkauan data.
3. Siswa dapat menghitung mean, median, modus, dan
kuartil data tunggal.
4. Siswa dapat menyajikan data tunggal dan
berkelompok dalam bentuk tabel dan diagram.
5. Siswa dapat mengenal pengertian sampel dan
populasi.
Data Statistika
Penyajian Data

Penyebaran Data

Pemusatan Data

Soal Latihan
POPULASI DAN SAMPEL
PENGUMPULAN DATA

PENGERTIAN DATA DAN STATISTIK
POPULASI DAN SAMPEL

Populasi adalah kumpulan atau
keseluruhan objek yang diteliti.
Sampel adalah bagian dari populasi.
PENGUMPULAN DATA
LANGKAH-LANGKAH PENGUMPULAN DATA:

1. Mencacah
2. Mengukur
3. Mencatat Data Dengan Turus(Tally)
MENGURUTKAN DATA (DATA TUNGGAL)
Data statistik yang terkumpul umumnya
masih tersebar dan tidak berurutan ukurannya.
Untuk kebutuhan penyajian dan pengolahan,
data tersebut perlu diurutkan dari ukuran
terkecil (nilai terendah) sampai dengan ukuran
terbesar (nilai tertinggi) agar dapat diketahui
penyebaran atau pencacahan.
Contoh

:

Tentukan nilai tertinggi dan terendah dari
data berikut :
10 8 8 6 6 5 9 9 7 6
Penyelesaian
Data terurut : 5 6 6 6 7 8 8 9 9 10
Data Tertinggi : 10
Data Terendah : 5
PENGERTIAN DATA DAN STATISTIK
Data merupakan kumpulan datum, dimana datum
merupakan fakta tunggal.
Statistika adalah ilmu yang berhubungan dengan
pengumpulan data, perhitungan atau pengolahan
data, serta penarikan kesimpulan berdasarkan
data yang diperoleh.
PEMUSATAN
PEMUSATAN
DATA

DATA

MEAN

MEAN

MEDIAN

MEDIAN

MODUS

MODUS
MEAN (Rata-Rata Hitung)
Rata – rata hitung (mean) =

CONTOH

Jumlah Semua Nilai
Banyaknya Nilai

PEMUSATAN
DATA

Nilai ulangan dari 10 siswa kelas IX adalah 8, 7, 6, 9, 6, 9, 6, 7, 8, 7, 8, 7
Hitunglah nilai rata – ratanya!

MEAN

MEDIAN

MODUS
Penyelesaian
Jumlah Semua Nilai

Rata – rata hitung (mean) =

Banyaknya Nilai

PEMUSATAN
DATA
8+7+6+9+6+7+8+7+8+7

Rata – rata hitung (mean) =

10
73

Rata – rata hitung
10
MEAN (mean) = MEDIAN
=

7,3

MODUS
MODUS
Adalah nilai yang paling banyak /sering muncul
atau nilai yang frekuensinya paling tinggi.

PEMUSATAN
DATA
Tentukan modus dari data berikut :
8, 7, 6, 9, 6, 9, 6, 7, 8, 7, 8, 7
Penyelesaian

MEANdari data tersebut adalah 7, karena nilai
MEDIAN
MODUS
Modus
yang paling banyak muncul adalah 7.
MEDIAN
adalah nilai yang terletak di tengah-tengah.

PEMUSATAN
Median terletak di tengah-tengah

DATA
4

5

6

6

Lima
MEANangka

6

7

7

8

9

9 10

Lima
MEDIAN angka

Median

Jadi, mediannya adalah 7

MODUS
Median terletak di antara dua data tengah.

6

7

8

8

PEMUSATAN
9 9 9 9
DATA

Tiga angka

Median

8+9

Tiga angka

= 8,5
Jadi,
MEANmedian = MEDIAN
2

MODUS
JANGKAUAN
JANGKAUAN KUARTIL
Adalah selisih nilai tertinggi dengan nilai
terendah, jangkauan disebut juga Rentangan.
Jangkauan/Rentangan = nilai tertinggi – nilai terendah
Tentukan jangkauan dari 3 5 5 6 7 9
Nilai Terendah : 3
Nilai Tertinggi :9
Jadi, jangkauannya adalah 9 – 3 = 6
Adalah data yang telah diurutkan dan dibagi
menjadi empat bagian yang sama.
Kuartil pertama( kuartil bawah)
Kuartil kedua/ median (kuartil tengah)
Kuartil Ketiga ( kuartil atas)
Q1

Nilai Terendah

Q2

Q3

Nilai Tertinggi
1. Urutkan data menurut garis lurus.
2. Tentukan kuartil tengah atau median.
3. Tentukan kuartil bawah yang terletak diantara
nilai terendah dan kuartil tengah.
4. Tentukan kuartil atas yang terletak diantara
kuartil tengah dan nilai tertinggi.
Contoh
Tentukan kuartil dari : 2 3 5 6 8 9 10
Penyelesaian
2 3 5 6 8 9 10

Jadi,
Kuartil bawah = 3
Kuartil tengah = 6
Kuartil bawah = 9
Contoh :

Diketahui data umur pasien anak – anak
(1-5 tahun) rumah sakit statistika sebagai
berikut : :
3 4 4 5 5 5 2 1 1 5
4 1 2 3 4 3 3 1 2 3
1 2 2 1 5 5 4 4 4 5
Tabel Distribusi Frekuensi
Pasien anak- anak
Nilai

Turus

Jumlah Pasien

1
2
3
4
5

IIII 1
IIII
IIII
IIII II
IIII II

6
5
5
7
7

Jumlah

30
PENYAJIAN DATA DALAM BENTUK DIAGRAM

Contoh :
Daftar dibawah ini adalah banyaknya bayi yang lahir
pada bulan Maret tahun 2013 pada beberapa daerah
di Wilayah Cirebon.
Daerah

Banyaknya Bayi yang lahir

Plumbon
Klayan
Plered
Sumber
Kesambi
Gunung Jati

10
4
8
8
5
5
PENYAJIAN DATA DALAM BENTUK DIAGRAM
Daerah
Plumbon
Klayan
Plered
Sumber

Kesambi
Gunung Jati

= 2 bayi

Banyaknya Bayi yang lahir
PENYAJIAN DATA DALAM BENTUK DIAGRAM

Jumlah Kelahiran Bayi pada Bulan Maret tahun 2013
pada beberapa Daerah di Wilayah Cirebon
12
10
8
6
4
2

0
Plumbon

Klayan

Plered

Sumber

Kesambi Gunung Jati
PENYAJIAN DATA DALAM BENTUK DIAGRAM

Jumlah Kelahiran Bayi pada Bulan Maret tahun 2013
pada beberapa Daerah di Wilayah Cirebon
Plumbon

Klayan

Plered

Sumber

Kesambi

13%
25%
12%
10%
20%
20%

Gunung Jati
PENYAJIAN DATA DALAM BENTUK DIAGRAM

Jumlah Kelahiran Bayi pada Bulan Maret tahun 2013
pada beberapa Daerah di Wilayah Cirebon
12
10
8
6

4
2

0
Plumbon

Klayan

Plered

Sumber

Kesambi

Gunung Jati
1. Departemen kesehatan melakukan penelitian
terhadap siswa SMP di Cirebon yang menderita
sakit gigi. Sampel yang baik untuk penelitian
tersebut adalah ........
a. Siswa dari beberapa SMP Negeri dan swasta di Cirebon
b. Siswa SMP swasta di Cirebon
c. Siswa SMP Negeri di Cirebon
d. Seluruh siswa SMP di Cirebon
2. Gambar dibawah menunjukan grafik hasil tambang dari
tahun 1992 sampai 1998. Berdasarkan grafik
tersebut, kenaikan hasil produksi antara tahun 1994 –
1995 adalah ........
15
10

8

5
0

2

4

10

9

5

6

1992 1993 1994 1995 1996 1997 1998

a. 3.000 ton
b. 5.000 ton

c. 6.000 ton
d. 8.000 ton
3. Pada tabel distribusi frekuensi
di samping, banyak siswa yang
mendapat nilai lebih dari 6
adalah ........
a. 10 siswa
b. 12 siswa

c. 38 siswa
d. 44 siswa

Nilai

Frekuensi

2
3
4
5
6
7
8
9

3
5
2
8
10
6
4
2
4. Tabel dibawah ini adalah data hasil ulangan matematika
dari sekelompok siswa. Banyak siswa yang memperoleh
nilai di bawah nilai rata-rata adalah ........
Nilai
Frekuensi

a. 6 siswa
b. 8 siswa

3
2

4
4

5
6

c. 12 siswa
d. 18 siswa

6
10

7
5

9
3
5. Nilai rata-rata ulangan IPA sari 20 siswa adalah 60. Jika
ditambah dengan sejumlah anak yang memiliki nilai
rata-rata 70, maka nilai rata-ratanya menjadi 62. Banyak
tambahan siswa tersebut adalah ........

a. 2 siswa
b. 4 siswa

c. 5 siswa
d. 6 siswa
Referensi
1. M. Cholik Adinawan,
Sugijono.
Matematika untuk SMP Kelas IX.
Jakarta. 2007. Erlangga.
2. Avianti Nuniek Agus. BSE Mudah
Belajar Matematika Kelas IX.
Jakarta. 2008. Pusat Perbukuan
Departemen Pendidikan Nasional.
4. Comicus (Comunity Mathematic C
Unswagati)
Special Thanks to:
Allah SWT
Keluarga
Bapak Dede Trie Kurniawan, S.Si.,M.Pd
Teman-teman kelas 3C dan 3D

SAYONARA MY FRIEND

Penanggung Jawab
Bapak Dede Trie Kurniawan, S.Si.,M.Pd
Editor
Astri Fitria Nur’ani
Wahyuni Miftahani
Data Hunter
Wahyuni Miftahani
Desain Grafik
Wahyuni Miftahani
Astri Fitria Nur’ani
Sound Editing
Astri Fitria Nur’ani

More Related Content

What's hot

Mean, Median dan Modus (PPT)
Mean, Median dan Modus (PPT)Mean, Median dan Modus (PPT)
Mean, Median dan Modus (PPT)Sherly Oktaviani
 
PPT Penyajian Data Kelas 7 Semester 2
PPT Penyajian Data Kelas 7 Semester 2PPT Penyajian Data Kelas 7 Semester 2
PPT Penyajian Data Kelas 7 Semester 2Kevin Arthur
 
power point statistik by faisal
power point statistik by faisalpower point statistik by faisal
power point statistik by faisalmuhammadikhsaniks
 
Ketaksamaan chebyshev1
Ketaksamaan chebyshev1Ketaksamaan chebyshev1
Ketaksamaan chebyshev1ruslancragy8
 
Median, Modus dan mean data berkelompok.ppt
Median, Modus dan mean data berkelompok.pptMedian, Modus dan mean data berkelompok.ppt
Median, Modus dan mean data berkelompok.pptZuLfiyahArdiansyah
 
Analisis bab1 bab2
Analisis bab1 bab2Analisis bab1 bab2
Analisis bab1 bab2Charro NieZz
 
Lembar kerja peserta didik 1 materi spltv sma kelas x
Lembar kerja peserta didik 1 materi spltv sma kelas xLembar kerja peserta didik 1 materi spltv sma kelas x
Lembar kerja peserta didik 1 materi spltv sma kelas xMartiwiFarisa
 
statistik kelas 6 sd
statistik kelas 6 sdstatistik kelas 6 sd
statistik kelas 6 sdastiariani14
 
ITP UNS SEMESTER 2 Statistik nonparametrik 2
ITP UNS SEMESTER 2 Statistik nonparametrik 2ITP UNS SEMESTER 2 Statistik nonparametrik 2
ITP UNS SEMESTER 2 Statistik nonparametrik 2Fransiska Puteri
 
Analisis real-lengkap-a1c
Analisis real-lengkap-a1cAnalisis real-lengkap-a1c
Analisis real-lengkap-a1cUmmu Zuhry
 
Media pembelajaran matematika berbasis ict
Media pembelajaran matematika berbasis ictMedia pembelajaran matematika berbasis ict
Media pembelajaran matematika berbasis ictHeri Cahyono
 
Pertemuan 6 (ukuran penyebaran data)
Pertemuan 6 (ukuran penyebaran data)Pertemuan 6 (ukuran penyebaran data)
Pertemuan 6 (ukuran penyebaran data)reno sutriono
 

What's hot (20)

Mean, Median dan Modus (PPT)
Mean, Median dan Modus (PPT)Mean, Median dan Modus (PPT)
Mean, Median dan Modus (PPT)
 
PPT Penyajian Data Kelas 7 Semester 2
PPT Penyajian Data Kelas 7 Semester 2PPT Penyajian Data Kelas 7 Semester 2
PPT Penyajian Data Kelas 7 Semester 2
 
power point statistik by faisal
power point statistik by faisalpower point statistik by faisal
power point statistik by faisal
 
Ketaksamaan chebyshev1
Ketaksamaan chebyshev1Ketaksamaan chebyshev1
Ketaksamaan chebyshev1
 
Median, Modus dan mean data berkelompok.ppt
Median, Modus dan mean data berkelompok.pptMedian, Modus dan mean data berkelompok.ppt
Median, Modus dan mean data berkelompok.ppt
 
Analisis bab1 bab2
Analisis bab1 bab2Analisis bab1 bab2
Analisis bab1 bab2
 
Silabus Matematika Wajib Kelas XI
Silabus Matematika Wajib Kelas XISilabus Matematika Wajib Kelas XI
Silabus Matematika Wajib Kelas XI
 
Statistika Dasar Pertemuan 10
Statistika Dasar Pertemuan 10Statistika Dasar Pertemuan 10
Statistika Dasar Pertemuan 10
 
Statistika ppt
Statistika pptStatistika ppt
Statistika ppt
 
Graf pohon (bagian ke 6)
Graf pohon (bagian ke 6)Graf pohon (bagian ke 6)
Graf pohon (bagian ke 6)
 
Lembar kerja peserta didik 1 materi spltv sma kelas x
Lembar kerja peserta didik 1 materi spltv sma kelas xLembar kerja peserta didik 1 materi spltv sma kelas x
Lembar kerja peserta didik 1 materi spltv sma kelas x
 
Statistik 1
Statistik 1Statistik 1
Statistik 1
 
RPP - Median Modus
RPP - Median ModusRPP - Median Modus
RPP - Median Modus
 
statistik kelas 6 sd
statistik kelas 6 sdstatistik kelas 6 sd
statistik kelas 6 sd
 
ITP UNS SEMESTER 2 Statistik nonparametrik 2
ITP UNS SEMESTER 2 Statistik nonparametrik 2ITP UNS SEMESTER 2 Statistik nonparametrik 2
ITP UNS SEMESTER 2 Statistik nonparametrik 2
 
Analisis real-lengkap-a1c
Analisis real-lengkap-a1cAnalisis real-lengkap-a1c
Analisis real-lengkap-a1c
 
Media pembelajaran matematika berbasis ict
Media pembelajaran matematika berbasis ictMedia pembelajaran matematika berbasis ict
Media pembelajaran matematika berbasis ict
 
Pertemuan 6 (ukuran penyebaran data)
Pertemuan 6 (ukuran penyebaran data)Pertemuan 6 (ukuran penyebaran data)
Pertemuan 6 (ukuran penyebaran data)
 
Rpp matriks
Rpp matriksRpp matriks
Rpp matriks
 
Ppt jurnal 1
Ppt jurnal 1Ppt jurnal 1
Ppt jurnal 1
 

Similar to Statistika

Media statistika coba2(^ ^)),,,
Media statistika coba2(^ ^)),,,Media statistika coba2(^ ^)),,,
Media statistika coba2(^ ^)),,,Mita Artaningsih
 
8.3.12 modul statistika (fitriyah)
8.3.12 modul statistika (fitriyah)8.3.12 modul statistika (fitriyah)
8.3.12 modul statistika (fitriyah)Fitriyah Pipit
 
Statistik ekonomi dan bisnis 1
Statistik ekonomi dan bisnis 1Statistik ekonomi dan bisnis 1
Statistik ekonomi dan bisnis 1wardaniwidia
 
3. MATERI ESENSIAL ASPEK STATISTIKA DAN PELUANG.pptx
3. MATERI ESENSIAL ASPEK STATISTIKA DAN PELUANG.pptx3. MATERI ESENSIAL ASPEK STATISTIKA DAN PELUANG.pptx
3. MATERI ESENSIAL ASPEK STATISTIKA DAN PELUANG.pptxAbdulWahid763806
 
Kuliah 1 konsep dasar statistika niken
Kuliah 1 konsep dasar statistika nikenKuliah 1 konsep dasar statistika niken
Kuliah 1 konsep dasar statistika nikenNiken Feladita
 
SOAL XII UAS MATEMATIKA WAJIB DES 21_ROMASTAIDA (1).docx
SOAL XII UAS MATEMATIKA WAJIB DES 21_ROMASTAIDA (1).docxSOAL XII UAS MATEMATIKA WAJIB DES 21_ROMASTAIDA (1).docx
SOAL XII UAS MATEMATIKA WAJIB DES 21_ROMASTAIDA (1).docxRoma249879
 
Espa4123 statistika modul 1
Espa4123 statistika   modul 1Espa4123 statistika   modul 1
Espa4123 statistika modul 1Ratzman III
 
Espa4123 statistika modul 2
Espa4123 statistika   modul 2Espa4123 statistika   modul 2
Espa4123 statistika modul 2Ratzman III
 
permaterian persatatistikaan17531112 (1).ppt
permaterian persatatistikaan17531112 (1).pptpermaterian persatatistikaan17531112 (1).ppt
permaterian persatatistikaan17531112 (1).pptBayuIndarYunianto1
 
7. BAB VII. PENGOLAHAN DATA (2)_www.sangpendidik.com.pptx
7. BAB VII. PENGOLAHAN DATA (2)_www.sangpendidik.com.pptx7. BAB VII. PENGOLAHAN DATA (2)_www.sangpendidik.com.pptx
7. BAB VII. PENGOLAHAN DATA (2)_www.sangpendidik.com.pptxDiniSintaSari1
 

Similar to Statistika (20)

Media statistika coba2(^ ^)),,,
Media statistika coba2(^ ^)),,,Media statistika coba2(^ ^)),,,
Media statistika coba2(^ ^)),,,
 
8.3.12 modul statistika (fitriyah)
8.3.12 modul statistika (fitriyah)8.3.12 modul statistika (fitriyah)
8.3.12 modul statistika (fitriyah)
 
17 statistika
17 statistika17 statistika
17 statistika
 
Statistik ekonomi dan bisnis 1
Statistik ekonomi dan bisnis 1Statistik ekonomi dan bisnis 1
Statistik ekonomi dan bisnis 1
 
3. MATERI ESENSIAL ASPEK STATISTIKA DAN PELUANG.pptx
3. MATERI ESENSIAL ASPEK STATISTIKA DAN PELUANG.pptx3. MATERI ESENSIAL ASPEK STATISTIKA DAN PELUANG.pptx
3. MATERI ESENSIAL ASPEK STATISTIKA DAN PELUANG.pptx
 
Statistika
StatistikaStatistika
Statistika
 
( Putri). ukuran pemusatan data.
( Putri). ukuran pemusatan data.( Putri). ukuran pemusatan data.
( Putri). ukuran pemusatan data.
 
Kuliah 1 konsep dasar statistika niken
Kuliah 1 konsep dasar statistika nikenKuliah 1 konsep dasar statistika niken
Kuliah 1 konsep dasar statistika niken
 
Statistika kolokium 1
Statistika kolokium 1Statistika kolokium 1
Statistika kolokium 1
 
SOAL XII UAS MATEMATIKA WAJIB DES 21_ROMASTAIDA (1).docx
SOAL XII UAS MATEMATIKA WAJIB DES 21_ROMASTAIDA (1).docxSOAL XII UAS MATEMATIKA WAJIB DES 21_ROMASTAIDA (1).docx
SOAL XII UAS MATEMATIKA WAJIB DES 21_ROMASTAIDA (1).docx
 
Statistik kharin group
Statistik kharin groupStatistik kharin group
Statistik kharin group
 
Ukuran penyebaran data
Ukuran penyebaran dataUkuran penyebaran data
Ukuran penyebaran data
 
Espa4123 statistika modul 1
Espa4123 statistika   modul 1Espa4123 statistika   modul 1
Espa4123 statistika modul 1
 
Bab 4 statistik ii
Bab 4 statistik iiBab 4 statistik ii
Bab 4 statistik ii
 
Espa4123 statistika modul 2
Espa4123 statistika   modul 2Espa4123 statistika   modul 2
Espa4123 statistika modul 2
 
Xii statistika
Xii statistikaXii statistika
Xii statistika
 
Xii statistika
Xii statistikaXii statistika
Xii statistika
 
permaterian persatatistikaan17531112 (1).ppt
permaterian persatatistikaan17531112 (1).pptpermaterian persatatistikaan17531112 (1).ppt
permaterian persatatistikaan17531112 (1).ppt
 
7. BAB VII. PENGOLAHAN DATA (2)_www.sangpendidik.com.pptx
7. BAB VII. PENGOLAHAN DATA (2)_www.sangpendidik.com.pptx7. BAB VII. PENGOLAHAN DATA (2)_www.sangpendidik.com.pptx
7. BAB VII. PENGOLAHAN DATA (2)_www.sangpendidik.com.pptx
 
statistik_cek1.pptx
statistik_cek1.pptxstatistik_cek1.pptx
statistik_cek1.pptx
 

Statistika

  • 1.
  • 2. Tombol Home, untuk menu utama Tombol Kebun Binatang, untuk belajar Data Statistika Tombol Sekolah, untuk Belajar Pemusatan Data Tombol Rumah, untuk Belajar Penyebaran Data Tombol Rumah Sakit, untuk Belajar Penyajian data Tombol Lapangan, untuk Soal Latihan Tombol Statistika Regency untuk kembali ke topik materi Tombol Right, untuk melanjutkan ke menu selanjutnya Tombol left, untuk kembali ke menu sebelumnya KLIK
  • 4. TUJUAN PEMBELAJARAN 1. Siswa dapat mengumpulkan data dengan mencacah, mengukur, dan mencatat data dengan tally (turus). 2. Siswa dapat mengurutkan data tunggal, mengenal pengertian data terkecil dan data terbesar serta jangkauan data. 3. Siswa dapat menghitung mean, median, modus, dan kuartil data tunggal. 4. Siswa dapat menyajikan data tunggal dan berkelompok dalam bentuk tabel dan diagram. 5. Siswa dapat mengenal pengertian sampel dan populasi.
  • 5. Data Statistika Penyajian Data Penyebaran Data Pemusatan Data Soal Latihan
  • 6. POPULASI DAN SAMPEL PENGUMPULAN DATA PENGERTIAN DATA DAN STATISTIK
  • 7.
  • 8. POPULASI DAN SAMPEL Populasi adalah kumpulan atau keseluruhan objek yang diteliti. Sampel adalah bagian dari populasi.
  • 9. PENGUMPULAN DATA LANGKAH-LANGKAH PENGUMPULAN DATA: 1. Mencacah 2. Mengukur 3. Mencatat Data Dengan Turus(Tally)
  • 10. MENGURUTKAN DATA (DATA TUNGGAL) Data statistik yang terkumpul umumnya masih tersebar dan tidak berurutan ukurannya. Untuk kebutuhan penyajian dan pengolahan, data tersebut perlu diurutkan dari ukuran terkecil (nilai terendah) sampai dengan ukuran terbesar (nilai tertinggi) agar dapat diketahui penyebaran atau pencacahan.
  • 11. Contoh : Tentukan nilai tertinggi dan terendah dari data berikut : 10 8 8 6 6 5 9 9 7 6 Penyelesaian Data terurut : 5 6 6 6 7 8 8 9 9 10 Data Tertinggi : 10 Data Terendah : 5
  • 12. PENGERTIAN DATA DAN STATISTIK Data merupakan kumpulan datum, dimana datum merupakan fakta tunggal. Statistika adalah ilmu yang berhubungan dengan pengumpulan data, perhitungan atau pengolahan data, serta penarikan kesimpulan berdasarkan data yang diperoleh.
  • 14. MEAN (Rata-Rata Hitung) Rata – rata hitung (mean) = CONTOH Jumlah Semua Nilai Banyaknya Nilai PEMUSATAN DATA Nilai ulangan dari 10 siswa kelas IX adalah 8, 7, 6, 9, 6, 9, 6, 7, 8, 7, 8, 7 Hitunglah nilai rata – ratanya! MEAN MEDIAN MODUS
  • 15. Penyelesaian Jumlah Semua Nilai Rata – rata hitung (mean) = Banyaknya Nilai PEMUSATAN DATA 8+7+6+9+6+7+8+7+8+7 Rata – rata hitung (mean) = 10 73 Rata – rata hitung 10 MEAN (mean) = MEDIAN = 7,3 MODUS
  • 16. MODUS Adalah nilai yang paling banyak /sering muncul atau nilai yang frekuensinya paling tinggi. PEMUSATAN DATA Tentukan modus dari data berikut : 8, 7, 6, 9, 6, 9, 6, 7, 8, 7, 8, 7 Penyelesaian MEANdari data tersebut adalah 7, karena nilai MEDIAN MODUS Modus yang paling banyak muncul adalah 7.
  • 17. MEDIAN adalah nilai yang terletak di tengah-tengah. PEMUSATAN Median terletak di tengah-tengah DATA 4 5 6 6 Lima MEANangka 6 7 7 8 9 9 10 Lima MEDIAN angka Median Jadi, mediannya adalah 7 MODUS
  • 18. Median terletak di antara dua data tengah. 6 7 8 8 PEMUSATAN 9 9 9 9 DATA Tiga angka Median 8+9 Tiga angka = 8,5 Jadi, MEANmedian = MEDIAN 2 MODUS
  • 20. Adalah selisih nilai tertinggi dengan nilai terendah, jangkauan disebut juga Rentangan. Jangkauan/Rentangan = nilai tertinggi – nilai terendah Tentukan jangkauan dari 3 5 5 6 7 9 Nilai Terendah : 3 Nilai Tertinggi :9 Jadi, jangkauannya adalah 9 – 3 = 6
  • 21. Adalah data yang telah diurutkan dan dibagi menjadi empat bagian yang sama. Kuartil pertama( kuartil bawah) Kuartil kedua/ median (kuartil tengah) Kuartil Ketiga ( kuartil atas) Q1 Nilai Terendah Q2 Q3 Nilai Tertinggi
  • 22. 1. Urutkan data menurut garis lurus. 2. Tentukan kuartil tengah atau median. 3. Tentukan kuartil bawah yang terletak diantara nilai terendah dan kuartil tengah. 4. Tentukan kuartil atas yang terletak diantara kuartil tengah dan nilai tertinggi.
  • 23. Contoh Tentukan kuartil dari : 2 3 5 6 8 9 10 Penyelesaian 2 3 5 6 8 9 10 Jadi, Kuartil bawah = 3 Kuartil tengah = 6 Kuartil bawah = 9
  • 24. Contoh : Diketahui data umur pasien anak – anak (1-5 tahun) rumah sakit statistika sebagai berikut : : 3 4 4 5 5 5 2 1 1 5 4 1 2 3 4 3 3 1 2 3 1 2 2 1 5 5 4 4 4 5
  • 25. Tabel Distribusi Frekuensi Pasien anak- anak Nilai Turus Jumlah Pasien 1 2 3 4 5 IIII 1 IIII IIII IIII II IIII II 6 5 5 7 7 Jumlah 30
  • 26. PENYAJIAN DATA DALAM BENTUK DIAGRAM Contoh : Daftar dibawah ini adalah banyaknya bayi yang lahir pada bulan Maret tahun 2013 pada beberapa daerah di Wilayah Cirebon. Daerah Banyaknya Bayi yang lahir Plumbon Klayan Plered Sumber Kesambi Gunung Jati 10 4 8 8 5 5
  • 27. PENYAJIAN DATA DALAM BENTUK DIAGRAM Daerah Plumbon Klayan Plered Sumber Kesambi Gunung Jati = 2 bayi Banyaknya Bayi yang lahir
  • 28. PENYAJIAN DATA DALAM BENTUK DIAGRAM Jumlah Kelahiran Bayi pada Bulan Maret tahun 2013 pada beberapa Daerah di Wilayah Cirebon 12 10 8 6 4 2 0 Plumbon Klayan Plered Sumber Kesambi Gunung Jati
  • 29. PENYAJIAN DATA DALAM BENTUK DIAGRAM Jumlah Kelahiran Bayi pada Bulan Maret tahun 2013 pada beberapa Daerah di Wilayah Cirebon Plumbon Klayan Plered Sumber Kesambi 13% 25% 12% 10% 20% 20% Gunung Jati
  • 30. PENYAJIAN DATA DALAM BENTUK DIAGRAM Jumlah Kelahiran Bayi pada Bulan Maret tahun 2013 pada beberapa Daerah di Wilayah Cirebon 12 10 8 6 4 2 0 Plumbon Klayan Plered Sumber Kesambi Gunung Jati
  • 31. 1. Departemen kesehatan melakukan penelitian terhadap siswa SMP di Cirebon yang menderita sakit gigi. Sampel yang baik untuk penelitian tersebut adalah ........ a. Siswa dari beberapa SMP Negeri dan swasta di Cirebon b. Siswa SMP swasta di Cirebon c. Siswa SMP Negeri di Cirebon d. Seluruh siswa SMP di Cirebon
  • 32. 2. Gambar dibawah menunjukan grafik hasil tambang dari tahun 1992 sampai 1998. Berdasarkan grafik tersebut, kenaikan hasil produksi antara tahun 1994 – 1995 adalah ........ 15 10 8 5 0 2 4 10 9 5 6 1992 1993 1994 1995 1996 1997 1998 a. 3.000 ton b. 5.000 ton c. 6.000 ton d. 8.000 ton
  • 33. 3. Pada tabel distribusi frekuensi di samping, banyak siswa yang mendapat nilai lebih dari 6 adalah ........ a. 10 siswa b. 12 siswa c. 38 siswa d. 44 siswa Nilai Frekuensi 2 3 4 5 6 7 8 9 3 5 2 8 10 6 4 2
  • 34. 4. Tabel dibawah ini adalah data hasil ulangan matematika dari sekelompok siswa. Banyak siswa yang memperoleh nilai di bawah nilai rata-rata adalah ........ Nilai Frekuensi a. 6 siswa b. 8 siswa 3 2 4 4 5 6 c. 12 siswa d. 18 siswa 6 10 7 5 9 3
  • 35. 5. Nilai rata-rata ulangan IPA sari 20 siswa adalah 60. Jika ditambah dengan sejumlah anak yang memiliki nilai rata-rata 70, maka nilai rata-ratanya menjadi 62. Banyak tambahan siswa tersebut adalah ........ a. 2 siswa b. 4 siswa c. 5 siswa d. 6 siswa
  • 36. Referensi 1. M. Cholik Adinawan, Sugijono. Matematika untuk SMP Kelas IX. Jakarta. 2007. Erlangga. 2. Avianti Nuniek Agus. BSE Mudah Belajar Matematika Kelas IX. Jakarta. 2008. Pusat Perbukuan Departemen Pendidikan Nasional. 4. Comicus (Comunity Mathematic C Unswagati)
  • 37.
  • 38.
  • 39. Special Thanks to: Allah SWT Keluarga Bapak Dede Trie Kurniawan, S.Si.,M.Pd Teman-teman kelas 3C dan 3D SAYONARA MY FRIEND Penanggung Jawab Bapak Dede Trie Kurniawan, S.Si.,M.Pd Editor Astri Fitria Nur’ani Wahyuni Miftahani Data Hunter Wahyuni Miftahani Desain Grafik Wahyuni Miftahani Astri Fitria Nur’ani Sound Editing Astri Fitria Nur’ani