SlideShare a Scribd company logo
Nama : Novi Irnawati Fakultas Ilmu Komputer / Sistem Informasi
NIM : 41814010070 Universitas Mercu Buana
Mata Kuliah : Sistem Informasi Manajemen – Pertemuan 4
Dosen Pengampu : Prof. Dr. Hapzi, MM
Senin, 27 Maret, 2017
Computer Based Information System
Sistem informasi berbasis komputer atau computer based information system (CBIS) merupakan
sistem pengolahan suatu data menjadi sebuah informasi berkualitas dan dapat dipergunakan
sebagai alat bantu yang mendukung penggambilan keputusan, koordinasi, dan kendali serta
visualisasi dan analisis.
Sistem informasi “berbasis komputer” mengandung arti bahwa komputer memainkan peranan
penting dalam sebuah sistem informasi. Dengan integrasi yang dimiliki antar subsistemnya, sistem
informasi akan mampu menyediakan informasi yang berkualitas, tepat, cepat, dan akurat sesuai
dengan kebutuhan dari manajemen.
Sistem Informasi Berbasis Komputer (CBIS : Computer Based Information System) memiliki sub-sub
sistem:
a. Sistem Informasi Manajemen (SIM)
b. Sistem Pendukung Keputusan (SPK)
c. Sistem Informasi Eksekutif (SIE)
d. Sistem Informasi Akuntansi (SIA)
e. Otomatisasi Kantor (OA) dan Artificial Intelligent (AI)
Fokus Computer Based Information System (evolusi CBIS)
A. Fokus awal pada data
Selama paruh pertama abad 20, perusahaan pada umumnya mengabaikan kebutuha n informasi
para manajer. Pada fase ini penggunaan komputer hanya terbatas pada aplikasi akuntansi. Nama
aplikasi akuntasnsi berbasis komputer pada awalnya adalah pengolahan data elektronik (EDP)
kemudian berubah menjadi Data prosesing (DP) dan Sistem Informasi Akuntansi (SIA) .
B. Fokus baru pada informasi
Tahun 1964 diperkenalkan satu generasi baru alat penghitung yang mempengaruhi cara penggunaan
komputer. Konsep penggunaan komputer sebagai SIM dipromosikan oleh pembuat komputer untuk
mendukung peralatan baru tsb. Konsep SIM menyadari bahwa aplikasi komputer harus diterapkan
untuk tujuan utama menghasilkan informasi manajemen. Konsep ini segera diterima oleh
perusahaan besar.
C. Fokus revisi pada pendukung keputusan
Sistem pendukung keputusan (Decision support system) adalah sistem penghasil informasi yang
ditujukan pada suatu masalah tertentu yang harus dipecahkan oleh manajer dan keputusan yang
harus dibuat manajer. Manajer tsb. Berada di bagian manapun dalam organisasi pada tingkat
manapun dan dalam area bisnis apapun. DSS dimaksudkan untuk mendukung kerja satu manajer
secara khusus.
Spesifikasi DSS :
 Berfokus pada proses keputusan daripada proses transaksi
 Dirancang dengan mudah, sederhana, dapat diterapkan dengan cepat dan mudah diubah.
 Dirancang dan dioperasikan oleh manajer
 Mampu memberikan informasi yang berguna bagi analisis kegiatan manajerial.
 Berkaitan dengan hanya bagian kecil dari masalah besar
 Memiliki logika yang serupa dengan cara manajer menganilis situasi yang sama.
 Memiliki basis data berisi informasi yang disarikan dari file dan informasi lain organisasi yang
berasal dari lingkungan eksternal.
 Memungkinkan manajer untuk menguji hasil yang mungkin dari serangkaian alternatif.
D. Fokus pada Komunikasi
Pada waktu DSS berkembang , perhatian juga difokuskan pada otomatisasi kantor (office
automation/OA) OA memudahkan komunikasi dan meningkatkan produktivitas diantara para
manajer dan pekerja kantor melalui penggunaan alat elektronik. OA telah berkembang meliputi
beragam aplikasi seperti konferensi jarak jauh, voice mail, e-mail, electronik calendaring, facsimile
transmission.
E. Fokus potensial pada konsultasi
Komputer dapat diprogram untuk melaksanakan sebagian penalaran logis yang sama seperti
manusia, suatu aplikasi yang dinamakan kecerdasan buatan (artificial intelligence).
Manfaat Computer Based Information System
1. Kecepatan proses input dan ouput data
Dengan menggunakan sistem informasi berbasis komputer, kecepatan input data untuk diproses
tentu dapat dilakukan dengan lebih cepat jika dibandingkan dengan menulis langsung dengan
manual. Dengan input yang cepat akan menghasilkan output yang cepat pula. Kecepatan proses
sangat berpengaruh dalam pengolahan data, karena informasi tidak boleh terlambat. Informasi yang
terlambat tidak akan mempunyai nilai yang baik, sehingga kalau digunakan sebagai dasar dalam
pengambilakn keputusasn dapat menimbulkan kesalahan dalam tindakan yang akan diambil.[1]
2. Informasi yang dihasilkan lebih akurat
Penggunaan sistem informasi akan dapat menghasilkan informasi yang lebih akurat dibandingkan
dengan pengolahan data tanpa menggunakan sistem informasi. Informasi yang akurat maksudnya
adalah informasi yang tidak bias, tidak menyesatkan, tidak ada kesalahan dan jelas dalam
menceritakan maksudnya.[1]
Komponen Computer Based Information System
Stair (1992) menjelaskan bahwa sistem informasi berbasis komputer (CBIS/Computer Based
Information Systems) dalam suatu organisasi terdiri dari komponen-komponen berikut :
1. Perangkat keras, yaitu perangkat keras komponen melengkapi kegiatan memasukkan data,
memproses data, dan keluaran data. Contoh : komputer, monitor, scanner, printer, dll.
2. Perangkat lunak, yaitu program dan instruksi yang diberikan ke komputer. Contoh : software
seperti Microsoft Word, Software Pengolah database dll.
3. Database, yaitu sekumpulan data dan informasi yang diorganisasikan sedemikian rupa
sehingga mudah diakses pengguna sistem informasi.
4. Telekomunikasi, yaitu komunikasi yang menghubungkan antar pengguna sistem dengan
sistem komputer secara bersama-sama dalam suatu jaringan kerja yang efektif. Contoh :
internet, sambungan LAN, telepon, handphone.
5. Manusia yaitu personnel dari sistem informasi. Contoh : manajer, analis, programmer, dan
operator serta bertanggung jawab terhadap perawatan sistem.
6. Prosedur yaitu tata cara yang meliputi strategi, kebijakan, metode dan peraturan-peraturan
dalam menggunakan sistem informasi berbasis komputer. Contoh : Standard Operation
Procedure/SOP, kebijakan perusahaan, dll
Referensi
Daftar Pustaka
Anonim. (2017). “1.2 Computer-Based Information Systes” *Online+. (Diakses dari :
http://csbapp.uncw.edu/mis213/01/1-2.html pada 27 Maret 2017 pukul 12.38)
Djahir, Yulia dan Dewi Pratita. (2015). “Bahan Ajar Sistem Informasi Manajemen” *Online+. (Diakses
dari :
https://books.google.co.id/books?id=RCoQCgAAQBAJ&printsec=frontcover&hl=id&source=gb
s_ge_summary_r&cad=0#v=onepage&q&f=false pada 27 Maret 2017 pukul 11.17)
Muslihudin, Muhammad dan Oktafianto. (2016). “Analisis dan Perancangan Sistem Informasi
Menggunakan Model Terstruktur dan UML” *Online+. (Diakses dari :
https://books.google.co.id/books?id=2SU3DgAAQBAJ&printsec=frontcover&hl=id&source=gb
s_ge_summary_r&cad=0#v=onepage&q&f=false pada 27 Maret 2017 pukul 13.57)
Catatan Kaki
1. Teguh Wahyono, Membuat Sendiri Aplikasi Dengan Memanfaatkan Barcode, Jakarta, 2010,
hal 76

More Related Content

What's hot

SIM, Dicky Wahyudin, Hapzi Ali, Universitas Mercu Buana, 2017, part-4
SIM, Dicky Wahyudin, Hapzi Ali, Universitas Mercu Buana, 2017, part-4SIM, Dicky Wahyudin, Hapzi Ali, Universitas Mercu Buana, 2017, part-4
SIM, Dicky Wahyudin, Hapzi Ali, Universitas Mercu Buana, 2017, part-4
Dicky Wahyudin
 
Tugas sim dewi-yananto mihadi putra,se,m.si-pengguna dan pengembangan sim pad...
Tugas sim dewi-yananto mihadi putra,se,m.si-pengguna dan pengembangan sim pad...Tugas sim dewi-yananto mihadi putra,se,m.si-pengguna dan pengembangan sim pad...
Tugas sim dewi-yananto mihadi putra,se,m.si-pengguna dan pengembangan sim pad...
DewiSartika91
 
SIM Bab 4 pengguna & pengembang sistem
SIM Bab 4 pengguna & pengembang sistemSIM Bab 4 pengguna & pengembang sistem
SIM Bab 4 pengguna & pengembang sistem
Emilia Wati
 
SIM, Dea Aulia, Prof. Dr. Ir. H. Hapzi Ali, MM, CMA, TUGAS UTS Implementasi S...
SIM, Dea Aulia, Prof. Dr. Ir. H. Hapzi Ali, MM, CMA, TUGAS UTS Implementasi S...SIM, Dea Aulia, Prof. Dr. Ir. H. Hapzi Ali, MM, CMA, TUGAS UTS Implementasi S...
SIM, Dea Aulia, Prof. Dr. Ir. H. Hapzi Ali, MM, CMA, TUGAS UTS Implementasi S...
Dea Aulia
 
Pik pertemuan ke 5 manajemen sistem informasi.
Pik pertemuan ke 5 manajemen sistem informasi.Pik pertemuan ke 5 manajemen sistem informasi.
Pik pertemuan ke 5 manajemen sistem informasi.
Aghunk Agatha
 
Meeting 1 - Fundamental Sistem Informasi
Meeting 1 - Fundamental Sistem InformasiMeeting 1 - Fundamental Sistem Informasi
Meeting 1 - Fundamental Sistem Informasi
Universitas Teknokrat Indonesia
 
Pengguna dan pengemban sistem informasi
Pengguna dan pengemban sistem informasiPengguna dan pengemban sistem informasi
Pengguna dan pengemban sistem informasi
AjengAL
 
SIM 1 : Nahdiyah Puji Lestari. Prof.Dr. Hapzi Ali, MM,CMA. Pengantar Sistem I...
SIM 1 : Nahdiyah Puji Lestari. Prof.Dr. Hapzi Ali, MM,CMA. Pengantar Sistem I...SIM 1 : Nahdiyah Puji Lestari. Prof.Dr. Hapzi Ali, MM,CMA. Pengantar Sistem I...
SIM 1 : Nahdiyah Puji Lestari. Prof.Dr. Hapzi Ali, MM,CMA. Pengantar Sistem I...
nadiapuji98
 
Gita srinita 4328110053 tugas sistem informasi manajemen
Gita srinita 4328110053 tugas sistem informasi manajemenGita srinita 4328110053 tugas sistem informasi manajemen
Gita srinita 4328110053 tugas sistem informasi manajemen
GitaSrinita
 
Bab 4 (21 slide)
Bab 4 (21 slide)Bab 4 (21 slide)
Bab 4 (21 slide)gilangbewok
 
Sim p4, rizhul januar ramadhan, hapzi ali, computer based information system,...
Sim p4, rizhul januar ramadhan, hapzi ali, computer based information system,...Sim p4, rizhul januar ramadhan, hapzi ali, computer based information system,...
Sim p4, rizhul januar ramadhan, hapzi ali, computer based information system,...
Rizhul Ramadhan
 
Presentation Sistem Informasi Eksekutif
Presentation Sistem Informasi EksekutifPresentation Sistem Informasi Eksekutif
Presentation Sistem Informasi Eksekutif
STMIK Royal Kisaran
 
4 pengguna dan pengembang sistem
4 pengguna dan pengembang sistem4 pengguna dan pengembang sistem
4 pengguna dan pengembang sistem
Judianto Nugroho
 
Bab 5 buku teks sim 2014
Bab 5 buku teks sim 2014Bab 5 buku teks sim 2014
Bab 5 buku teks sim 2014
virmannsyah
 
Tugas sim,yulianalestari,yanantomihadiputra,se,m.si,sisteminformasimanajemen,...
Tugas sim,yulianalestari,yanantomihadiputra,se,m.si,sisteminformasimanajemen,...Tugas sim,yulianalestari,yanantomihadiputra,se,m.si,sisteminformasimanajemen,...
Tugas sim,yulianalestari,yanantomihadiputra,se,m.si,sisteminformasimanajemen,...
yulianalestariling
 
Pengguna dan Pengembang Sistem
Pengguna dan Pengembang SistemPengguna dan Pengembang Sistem
Pengguna dan Pengembang SistemMuhamad Rachman
 
Sim, muhiyyatul millah, hapzi ali, tugas uts, universitas mercubuana, 2017
Sim, muhiyyatul millah, hapzi ali, tugas uts, universitas mercubuana, 2017Sim, muhiyyatul millah, hapzi ali, tugas uts, universitas mercubuana, 2017
Sim, muhiyyatul millah, hapzi ali, tugas uts, universitas mercubuana, 2017
Milaa Millah
 

What's hot (18)

SIM, Dicky Wahyudin, Hapzi Ali, Universitas Mercu Buana, 2017, part-4
SIM, Dicky Wahyudin, Hapzi Ali, Universitas Mercu Buana, 2017, part-4SIM, Dicky Wahyudin, Hapzi Ali, Universitas Mercu Buana, 2017, part-4
SIM, Dicky Wahyudin, Hapzi Ali, Universitas Mercu Buana, 2017, part-4
 
Tugas sim dewi-yananto mihadi putra,se,m.si-pengguna dan pengembangan sim pad...
Tugas sim dewi-yananto mihadi putra,se,m.si-pengguna dan pengembangan sim pad...Tugas sim dewi-yananto mihadi putra,se,m.si-pengguna dan pengembangan sim pad...
Tugas sim dewi-yananto mihadi putra,se,m.si-pengguna dan pengembangan sim pad...
 
SIM Bab 4 pengguna & pengembang sistem
SIM Bab 4 pengguna & pengembang sistemSIM Bab 4 pengguna & pengembang sistem
SIM Bab 4 pengguna & pengembang sistem
 
SIM, Dea Aulia, Prof. Dr. Ir. H. Hapzi Ali, MM, CMA, TUGAS UTS Implementasi S...
SIM, Dea Aulia, Prof. Dr. Ir. H. Hapzi Ali, MM, CMA, TUGAS UTS Implementasi S...SIM, Dea Aulia, Prof. Dr. Ir. H. Hapzi Ali, MM, CMA, TUGAS UTS Implementasi S...
SIM, Dea Aulia, Prof. Dr. Ir. H. Hapzi Ali, MM, CMA, TUGAS UTS Implementasi S...
 
Pik pertemuan ke 5 manajemen sistem informasi.
Pik pertemuan ke 5 manajemen sistem informasi.Pik pertemuan ke 5 manajemen sistem informasi.
Pik pertemuan ke 5 manajemen sistem informasi.
 
Meeting 1 - Fundamental Sistem Informasi
Meeting 1 - Fundamental Sistem InformasiMeeting 1 - Fundamental Sistem Informasi
Meeting 1 - Fundamental Sistem Informasi
 
Tugas nefri
Tugas nefriTugas nefri
Tugas nefri
 
Pengguna dan pengemban sistem informasi
Pengguna dan pengemban sistem informasiPengguna dan pengemban sistem informasi
Pengguna dan pengemban sistem informasi
 
SIM 1 : Nahdiyah Puji Lestari. Prof.Dr. Hapzi Ali, MM,CMA. Pengantar Sistem I...
SIM 1 : Nahdiyah Puji Lestari. Prof.Dr. Hapzi Ali, MM,CMA. Pengantar Sistem I...SIM 1 : Nahdiyah Puji Lestari. Prof.Dr. Hapzi Ali, MM,CMA. Pengantar Sistem I...
SIM 1 : Nahdiyah Puji Lestari. Prof.Dr. Hapzi Ali, MM,CMA. Pengantar Sistem I...
 
Gita srinita 4328110053 tugas sistem informasi manajemen
Gita srinita 4328110053 tugas sistem informasi manajemenGita srinita 4328110053 tugas sistem informasi manajemen
Gita srinita 4328110053 tugas sistem informasi manajemen
 
Bab 4 (21 slide)
Bab 4 (21 slide)Bab 4 (21 slide)
Bab 4 (21 slide)
 
Sim p4, rizhul januar ramadhan, hapzi ali, computer based information system,...
Sim p4, rizhul januar ramadhan, hapzi ali, computer based information system,...Sim p4, rizhul januar ramadhan, hapzi ali, computer based information system,...
Sim p4, rizhul januar ramadhan, hapzi ali, computer based information system,...
 
Presentation Sistem Informasi Eksekutif
Presentation Sistem Informasi EksekutifPresentation Sistem Informasi Eksekutif
Presentation Sistem Informasi Eksekutif
 
4 pengguna dan pengembang sistem
4 pengguna dan pengembang sistem4 pengguna dan pengembang sistem
4 pengguna dan pengembang sistem
 
Bab 5 buku teks sim 2014
Bab 5 buku teks sim 2014Bab 5 buku teks sim 2014
Bab 5 buku teks sim 2014
 
Tugas sim,yulianalestari,yanantomihadiputra,se,m.si,sisteminformasimanajemen,...
Tugas sim,yulianalestari,yanantomihadiputra,se,m.si,sisteminformasimanajemen,...Tugas sim,yulianalestari,yanantomihadiputra,se,m.si,sisteminformasimanajemen,...
Tugas sim,yulianalestari,yanantomihadiputra,se,m.si,sisteminformasimanajemen,...
 
Pengguna dan Pengembang Sistem
Pengguna dan Pengembang SistemPengguna dan Pengembang Sistem
Pengguna dan Pengembang Sistem
 
Sim, muhiyyatul millah, hapzi ali, tugas uts, universitas mercubuana, 2017
Sim, muhiyyatul millah, hapzi ali, tugas uts, universitas mercubuana, 2017Sim, muhiyyatul millah, hapzi ali, tugas uts, universitas mercubuana, 2017
Sim, muhiyyatul millah, hapzi ali, tugas uts, universitas mercubuana, 2017
 

Similar to sim, novi irnawati, hapzi ali, computer based information systems, universitas mercu buana, 2017

Sistem Informasi berbasis teknologi berisi tentang Pemanfaatan teknologi dala...
Sistem Informasi berbasis teknologi berisi tentang Pemanfaatan teknologi dala...Sistem Informasi berbasis teknologi berisi tentang Pemanfaatan teknologi dala...
Sistem Informasi berbasis teknologi berisi tentang Pemanfaatan teknologi dala...
bratasendjajafamily
 
Sistem Informasi
Sistem InformasiSistem Informasi
Sistem Informasi
Hidup Indah
 
Tugas sim, siti aisyah, yananto mihadi putra s.e m.si, pengembangan sistem in...
Tugas sim, siti aisyah, yananto mihadi putra s.e m.si, pengembangan sistem in...Tugas sim, siti aisyah, yananto mihadi putra s.e m.si, pengembangan sistem in...
Tugas sim, siti aisyah, yananto mihadi putra s.e m.si, pengembangan sistem in...
asyaaisyah
 
Tugas sistem informasi kelompok 1
Tugas sistem informasi kelompok 1Tugas sistem informasi kelompok 1
Tugas sistem informasi kelompok 1
Randy Raynard
 
1,sim,fitri kameliyah,hapzi ali,sistem informasi manajemen,mercubuana univers...
1,sim,fitri kameliyah,hapzi ali,sistem informasi manajemen,mercubuana univers...1,sim,fitri kameliyah,hapzi ali,sistem informasi manajemen,mercubuana univers...
1,sim,fitri kameliyah,hapzi ali,sistem informasi manajemen,mercubuana univers...
fitrikameliyah
 
SIM, Nur Wulan Khasanah, Hapzi Ali, Sumber Daya Komputasi dan Komunikasi, Uni...
SIM, Nur Wulan Khasanah, Hapzi Ali, Sumber Daya Komputasi dan Komunikasi, Uni...SIM, Nur Wulan Khasanah, Hapzi Ali, Sumber Daya Komputasi dan Komunikasi, Uni...
SIM, Nur Wulan Khasanah, Hapzi Ali, Sumber Daya Komputasi dan Komunikasi, Uni...
Nur Wulan Khasanah
 
Tugas SIM. Salsabila Thahirah. Dosen : Yananto Mihadi Putra SE., M.Si. Judul ...
Tugas SIM. Salsabila Thahirah. Dosen : Yananto Mihadi Putra SE., M.Si. Judul ...Tugas SIM. Salsabila Thahirah. Dosen : Yananto Mihadi Putra SE., M.Si. Judul ...
Tugas SIM. Salsabila Thahirah. Dosen : Yananto Mihadi Putra SE., M.Si. Judul ...
SalsabilaThahirah1
 
Integrasi sistem
Integrasi sistemIntegrasi sistem
Integrasi sistem
Gunawan Widiarto
 
Tugas SIM, Sukartiningsih, Yananto Mihadi Putra, SE.M.SI, Sistem Informasi Un...
Tugas SIM, Sukartiningsih, Yananto Mihadi Putra, SE.M.SI, Sistem Informasi Un...Tugas SIM, Sukartiningsih, Yananto Mihadi Putra, SE.M.SI, Sistem Informasi Un...
Tugas SIM, Sukartiningsih, Yananto Mihadi Putra, SE.M.SI, Sistem Informasi Un...
Sukartiningsih
 
SIM 1 : Nahdiyah Puji Lestari. Prof.Dr. Hapzi Ali, MM,CMA.Pengantar Sistem In...
SIM 1 : Nahdiyah Puji Lestari. Prof.Dr. Hapzi Ali, MM,CMA.Pengantar Sistem In...SIM 1 : Nahdiyah Puji Lestari. Prof.Dr. Hapzi Ali, MM,CMA.Pengantar Sistem In...
SIM 1 : Nahdiyah Puji Lestari. Prof.Dr. Hapzi Ali, MM,CMA.Pengantar Sistem In...
nadiapuji98
 
Sistem Informasi Manajeman Berbasis Komputer
Sistem Informasi Manajeman Berbasis KomputerSistem Informasi Manajeman Berbasis Komputer
Sistem Informasi Manajeman Berbasis Komputer
Luthfi Nk
 
Forum dan Quiz
Forum dan QuizForum dan Quiz
Forum dan Quiz
Normaita Putri
 
Sim,lisa andriyani,hapzi ali,karakteristik sistem informasi,universitas mercu...
Sim,lisa andriyani,hapzi ali,karakteristik sistem informasi,universitas mercu...Sim,lisa andriyani,hapzi ali,karakteristik sistem informasi,universitas mercu...
Sim,lisa andriyani,hapzi ali,karakteristik sistem informasi,universitas mercu...
Lisa Andriyani
 
Sim,lisa andriyani,hapzi ali,karakteristik sistem informasi,universitas mercu...
Sim,lisa andriyani,hapzi ali,karakteristik sistem informasi,universitas mercu...Sim,lisa andriyani,hapzi ali,karakteristik sistem informasi,universitas mercu...
Sim,lisa andriyani,hapzi ali,karakteristik sistem informasi,universitas mercu...
Lisa Andriyani
 
Tugas pertemuan 1
Tugas pertemuan 1 Tugas pertemuan 1
Tugas pertemuan 1
rian rian
 
Tgs 7 (sistem informasi)
Tgs 7 (sistem informasi)Tgs 7 (sistem informasi)
Tgs 7 (sistem informasi)
Ainun Utari Utari
 
si pi, dwi rintani, hapzi ali,implemetasi sistem informasi, universitas mercu...
si pi, dwi rintani, hapzi ali,implemetasi sistem informasi, universitas mercu...si pi, dwi rintani, hapzi ali,implemetasi sistem informasi, universitas mercu...
si pi, dwi rintani, hapzi ali,implemetasi sistem informasi, universitas mercu...
dwi rintani
 
Tugas sim, muhammad mughny ali rasyid, putra yananto mihadi, pemanfaatan sim ...
Tugas sim, muhammad mughny ali rasyid, putra yananto mihadi, pemanfaatan sim ...Tugas sim, muhammad mughny ali rasyid, putra yananto mihadi, pemanfaatan sim ...
Tugas sim, muhammad mughny ali rasyid, putra yananto mihadi, pemanfaatan sim ...
AliRasyid2
 

Similar to sim, novi irnawati, hapzi ali, computer based information systems, universitas mercu buana, 2017 (20)

Sistem Informasi berbasis teknologi berisi tentang Pemanfaatan teknologi dala...
Sistem Informasi berbasis teknologi berisi tentang Pemanfaatan teknologi dala...Sistem Informasi berbasis teknologi berisi tentang Pemanfaatan teknologi dala...
Sistem Informasi berbasis teknologi berisi tentang Pemanfaatan teknologi dala...
 
Cbis
CbisCbis
Cbis
 
Sistem Informasi
Sistem InformasiSistem Informasi
Sistem Informasi
 
Tugas sim, siti aisyah, yananto mihadi putra s.e m.si, pengembangan sistem in...
Tugas sim, siti aisyah, yananto mihadi putra s.e m.si, pengembangan sistem in...Tugas sim, siti aisyah, yananto mihadi putra s.e m.si, pengembangan sistem in...
Tugas sim, siti aisyah, yananto mihadi putra s.e m.si, pengembangan sistem in...
 
Tugas sistem informasi kelompok 1
Tugas sistem informasi kelompok 1Tugas sistem informasi kelompok 1
Tugas sistem informasi kelompok 1
 
1,sim,fitri kameliyah,hapzi ali,sistem informasi manajemen,mercubuana univers...
1,sim,fitri kameliyah,hapzi ali,sistem informasi manajemen,mercubuana univers...1,sim,fitri kameliyah,hapzi ali,sistem informasi manajemen,mercubuana univers...
1,sim,fitri kameliyah,hapzi ali,sistem informasi manajemen,mercubuana univers...
 
SIM, Nur Wulan Khasanah, Hapzi Ali, Sumber Daya Komputasi dan Komunikasi, Uni...
SIM, Nur Wulan Khasanah, Hapzi Ali, Sumber Daya Komputasi dan Komunikasi, Uni...SIM, Nur Wulan Khasanah, Hapzi Ali, Sumber Daya Komputasi dan Komunikasi, Uni...
SIM, Nur Wulan Khasanah, Hapzi Ali, Sumber Daya Komputasi dan Komunikasi, Uni...
 
Tugas SIM. Salsabila Thahirah. Dosen : Yananto Mihadi Putra SE., M.Si. Judul ...
Tugas SIM. Salsabila Thahirah. Dosen : Yananto Mihadi Putra SE., M.Si. Judul ...Tugas SIM. Salsabila Thahirah. Dosen : Yananto Mihadi Putra SE., M.Si. Judul ...
Tugas SIM. Salsabila Thahirah. Dosen : Yananto Mihadi Putra SE., M.Si. Judul ...
 
3. bab 1 sim
3. bab 1 sim3. bab 1 sim
3. bab 1 sim
 
Integrasi sistem
Integrasi sistemIntegrasi sistem
Integrasi sistem
 
Tugas SIM, Sukartiningsih, Yananto Mihadi Putra, SE.M.SI, Sistem Informasi Un...
Tugas SIM, Sukartiningsih, Yananto Mihadi Putra, SE.M.SI, Sistem Informasi Un...Tugas SIM, Sukartiningsih, Yananto Mihadi Putra, SE.M.SI, Sistem Informasi Un...
Tugas SIM, Sukartiningsih, Yananto Mihadi Putra, SE.M.SI, Sistem Informasi Un...
 
SIM 1 : Nahdiyah Puji Lestari. Prof.Dr. Hapzi Ali, MM,CMA.Pengantar Sistem In...
SIM 1 : Nahdiyah Puji Lestari. Prof.Dr. Hapzi Ali, MM,CMA.Pengantar Sistem In...SIM 1 : Nahdiyah Puji Lestari. Prof.Dr. Hapzi Ali, MM,CMA.Pengantar Sistem In...
SIM 1 : Nahdiyah Puji Lestari. Prof.Dr. Hapzi Ali, MM,CMA.Pengantar Sistem In...
 
Sistem Informasi Manajeman Berbasis Komputer
Sistem Informasi Manajeman Berbasis KomputerSistem Informasi Manajeman Berbasis Komputer
Sistem Informasi Manajeman Berbasis Komputer
 
Forum dan Quiz
Forum dan QuizForum dan Quiz
Forum dan Quiz
 
Sim,lisa andriyani,hapzi ali,karakteristik sistem informasi,universitas mercu...
Sim,lisa andriyani,hapzi ali,karakteristik sistem informasi,universitas mercu...Sim,lisa andriyani,hapzi ali,karakteristik sistem informasi,universitas mercu...
Sim,lisa andriyani,hapzi ali,karakteristik sistem informasi,universitas mercu...
 
Sim,lisa andriyani,hapzi ali,karakteristik sistem informasi,universitas mercu...
Sim,lisa andriyani,hapzi ali,karakteristik sistem informasi,universitas mercu...Sim,lisa andriyani,hapzi ali,karakteristik sistem informasi,universitas mercu...
Sim,lisa andriyani,hapzi ali,karakteristik sistem informasi,universitas mercu...
 
Tugas pertemuan 1
Tugas pertemuan 1 Tugas pertemuan 1
Tugas pertemuan 1
 
Tgs 7 (sistem informasi)
Tgs 7 (sistem informasi)Tgs 7 (sistem informasi)
Tgs 7 (sistem informasi)
 
si pi, dwi rintani, hapzi ali,implemetasi sistem informasi, universitas mercu...
si pi, dwi rintani, hapzi ali,implemetasi sistem informasi, universitas mercu...si pi, dwi rintani, hapzi ali,implemetasi sistem informasi, universitas mercu...
si pi, dwi rintani, hapzi ali,implemetasi sistem informasi, universitas mercu...
 
Tugas sim, muhammad mughny ali rasyid, putra yananto mihadi, pemanfaatan sim ...
Tugas sim, muhammad mughny ali rasyid, putra yananto mihadi, pemanfaatan sim ...Tugas sim, muhammad mughny ali rasyid, putra yananto mihadi, pemanfaatan sim ...
Tugas sim, muhammad mughny ali rasyid, putra yananto mihadi, pemanfaatan sim ...
 

More from Novi Irnawati

Artikel sim , novi irnawati, hapzi ali, uas, universitas mercu buana, 2017
Artikel sim , novi irnawati, hapzi ali, uas, universitas mercu buana, 2017Artikel sim , novi irnawati, hapzi ali, uas, universitas mercu buana, 2017
Artikel sim , novi irnawati, hapzi ali, uas, universitas mercu buana, 2017
Novi Irnawati
 
Sim 14, novi irnawati, hapzi ali, database basis data, universitas mercu bu...
Sim 14, novi irnawati, hapzi ali, database   basis data, universitas mercu bu...Sim 14, novi irnawati, hapzi ali, database   basis data, universitas mercu bu...
Sim 14, novi irnawati, hapzi ali, database basis data, universitas mercu bu...
Novi Irnawati
 
Sim 13, novi irnawati, hapzi ali, siklus hidup sistem, universitas mercu buan...
Sim 13, novi irnawati, hapzi ali, siklus hidup sistem, universitas mercu buan...Sim 13, novi irnawati, hapzi ali, siklus hidup sistem, universitas mercu buan...
Sim 13, novi irnawati, hapzi ali, siklus hidup sistem, universitas mercu buan...
Novi Irnawati
 
Sim 12, novi irnawati, hapzi ali, model sistem umum perusahaan, universitas m...
Sim 12, novi irnawati, hapzi ali, model sistem umum perusahaan, universitas m...Sim 12, novi irnawati, hapzi ali, model sistem umum perusahaan, universitas m...
Sim 12, novi irnawati, hapzi ali, model sistem umum perusahaan, universitas m...
Novi Irnawati
 
Sim 11, novi irnawati, hapzi ali, implikasi etis ti, universitas mercu buana,...
Sim 11, novi irnawati, hapzi ali, implikasi etis ti, universitas mercu buana,...Sim 11, novi irnawati, hapzi ali, implikasi etis ti, universitas mercu buana,...
Sim 11, novi irnawati, hapzi ali, implikasi etis ti, universitas mercu buana,...
Novi Irnawati
 
Sim 10 novi irnawati, hapzi ali, kualitas produk dan jasa sistem informasi, u...
Sim 10 novi irnawati, hapzi ali, kualitas produk dan jasa sistem informasi, u...Sim 10 novi irnawati, hapzi ali, kualitas produk dan jasa sistem informasi, u...
Sim 10 novi irnawati, hapzi ali, kualitas produk dan jasa sistem informasi, u...
Novi Irnawati
 
Sim 9, novi irnawati, hapzi ali, sistem informasi global, universitas mercu b...
Sim 9, novi irnawati, hapzi ali, sistem informasi global, universitas mercu b...Sim 9, novi irnawati, hapzi ali, sistem informasi global, universitas mercu b...
Sim 9, novi irnawati, hapzi ali, sistem informasi global, universitas mercu b...
Novi Irnawati
 
Artikel sim, novi, hapzi ali, implementasi sistem informasi pada pt erajaya s...
Artikel sim, novi, hapzi ali, implementasi sistem informasi pada pt erajaya s...Artikel sim, novi, hapzi ali, implementasi sistem informasi pada pt erajaya s...
Artikel sim, novi, hapzi ali, implementasi sistem informasi pada pt erajaya s...
Novi Irnawati
 
Artikel sim, novi irnawati, hapzi ali, implementasi sistem informasi pada pt ...
Artikel sim, novi irnawati, hapzi ali, implementasi sistem informasi pada pt ...Artikel sim, novi irnawati, hapzi ali, implementasi sistem informasi pada pt ...
Artikel sim, novi irnawati, hapzi ali, implementasi sistem informasi pada pt ...
Novi Irnawati
 
SIM, Novi Irnawati, Hapzi Ali, Information Resources Management, Universitas ...
SIM, Novi Irnawati, Hapzi Ali, Information Resources Management, Universitas ...SIM, Novi Irnawati, Hapzi Ali, Information Resources Management, Universitas ...
SIM, Novi Irnawati, Hapzi Ali, Information Resources Management, Universitas ...
Novi Irnawati
 
Sim, novi irnawati, hapzi ali, sistem inteligen semu, universitas mercu buana...
Sim, novi irnawati, hapzi ali, sistem inteligen semu, universitas mercu buana...Sim, novi irnawati, hapzi ali, sistem inteligen semu, universitas mercu buana...
Sim, novi irnawati, hapzi ali, sistem inteligen semu, universitas mercu buana...
Novi Irnawati
 
SIM, Novi Irnawati, Hapzi Ali, SPK, Universitas Mercu Buana, 2017
SIM, Novi Irnawati, Hapzi Ali, SPK, Universitas Mercu Buana, 2017SIM, Novi Irnawati, Hapzi Ali, SPK, Universitas Mercu Buana, 2017
SIM, Novi Irnawati, Hapzi Ali, SPK, Universitas Mercu Buana, 2017
Novi Irnawati
 

More from Novi Irnawati (12)

Artikel sim , novi irnawati, hapzi ali, uas, universitas mercu buana, 2017
Artikel sim , novi irnawati, hapzi ali, uas, universitas mercu buana, 2017Artikel sim , novi irnawati, hapzi ali, uas, universitas mercu buana, 2017
Artikel sim , novi irnawati, hapzi ali, uas, universitas mercu buana, 2017
 
Sim 14, novi irnawati, hapzi ali, database basis data, universitas mercu bu...
Sim 14, novi irnawati, hapzi ali, database   basis data, universitas mercu bu...Sim 14, novi irnawati, hapzi ali, database   basis data, universitas mercu bu...
Sim 14, novi irnawati, hapzi ali, database basis data, universitas mercu bu...
 
Sim 13, novi irnawati, hapzi ali, siklus hidup sistem, universitas mercu buan...
Sim 13, novi irnawati, hapzi ali, siklus hidup sistem, universitas mercu buan...Sim 13, novi irnawati, hapzi ali, siklus hidup sistem, universitas mercu buan...
Sim 13, novi irnawati, hapzi ali, siklus hidup sistem, universitas mercu buan...
 
Sim 12, novi irnawati, hapzi ali, model sistem umum perusahaan, universitas m...
Sim 12, novi irnawati, hapzi ali, model sistem umum perusahaan, universitas m...Sim 12, novi irnawati, hapzi ali, model sistem umum perusahaan, universitas m...
Sim 12, novi irnawati, hapzi ali, model sistem umum perusahaan, universitas m...
 
Sim 11, novi irnawati, hapzi ali, implikasi etis ti, universitas mercu buana,...
Sim 11, novi irnawati, hapzi ali, implikasi etis ti, universitas mercu buana,...Sim 11, novi irnawati, hapzi ali, implikasi etis ti, universitas mercu buana,...
Sim 11, novi irnawati, hapzi ali, implikasi etis ti, universitas mercu buana,...
 
Sim 10 novi irnawati, hapzi ali, kualitas produk dan jasa sistem informasi, u...
Sim 10 novi irnawati, hapzi ali, kualitas produk dan jasa sistem informasi, u...Sim 10 novi irnawati, hapzi ali, kualitas produk dan jasa sistem informasi, u...
Sim 10 novi irnawati, hapzi ali, kualitas produk dan jasa sistem informasi, u...
 
Sim 9, novi irnawati, hapzi ali, sistem informasi global, universitas mercu b...
Sim 9, novi irnawati, hapzi ali, sistem informasi global, universitas mercu b...Sim 9, novi irnawati, hapzi ali, sistem informasi global, universitas mercu b...
Sim 9, novi irnawati, hapzi ali, sistem informasi global, universitas mercu b...
 
Artikel sim, novi, hapzi ali, implementasi sistem informasi pada pt erajaya s...
Artikel sim, novi, hapzi ali, implementasi sistem informasi pada pt erajaya s...Artikel sim, novi, hapzi ali, implementasi sistem informasi pada pt erajaya s...
Artikel sim, novi, hapzi ali, implementasi sistem informasi pada pt erajaya s...
 
Artikel sim, novi irnawati, hapzi ali, implementasi sistem informasi pada pt ...
Artikel sim, novi irnawati, hapzi ali, implementasi sistem informasi pada pt ...Artikel sim, novi irnawati, hapzi ali, implementasi sistem informasi pada pt ...
Artikel sim, novi irnawati, hapzi ali, implementasi sistem informasi pada pt ...
 
SIM, Novi Irnawati, Hapzi Ali, Information Resources Management, Universitas ...
SIM, Novi Irnawati, Hapzi Ali, Information Resources Management, Universitas ...SIM, Novi Irnawati, Hapzi Ali, Information Resources Management, Universitas ...
SIM, Novi Irnawati, Hapzi Ali, Information Resources Management, Universitas ...
 
Sim, novi irnawati, hapzi ali, sistem inteligen semu, universitas mercu buana...
Sim, novi irnawati, hapzi ali, sistem inteligen semu, universitas mercu buana...Sim, novi irnawati, hapzi ali, sistem inteligen semu, universitas mercu buana...
Sim, novi irnawati, hapzi ali, sistem inteligen semu, universitas mercu buana...
 
SIM, Novi Irnawati, Hapzi Ali, SPK, Universitas Mercu Buana, 2017
SIM, Novi Irnawati, Hapzi Ali, SPK, Universitas Mercu Buana, 2017SIM, Novi Irnawati, Hapzi Ali, SPK, Universitas Mercu Buana, 2017
SIM, Novi Irnawati, Hapzi Ali, SPK, Universitas Mercu Buana, 2017
 

Recently uploaded

Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptxMateri 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
ahyani72
 
Modul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdfMODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
sitispd78
 
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata anginMedia Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
margagurifma2023
 
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdfTokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
Mutia Rini Siregar
 
materi penyuluhan kesehatan reproduksi remaja
materi penyuluhan kesehatan reproduksi remajamateri penyuluhan kesehatan reproduksi remaja
materi penyuluhan kesehatan reproduksi remaja
DewiInekePuteri
 
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptxRPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
YongYongYong1
 
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F  kelasModul Ajar Statistika Data Fase F  kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
ananda238570
 
PPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptx
PPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptxPPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptx
PPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptx
AqlanHaritsAlfarisi
 
pelayanan prima pada pelanggan dan karyawan
pelayanan prima pada pelanggan dan karyawanpelayanan prima pada pelanggan dan karyawan
pelayanan prima pada pelanggan dan karyawan
EvaMirzaSyafitri
 
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi KomunikasiMateri Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
AdePutraTunggali
 
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdfMODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
YuristaAndriyani1
 
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdekaKKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
irvansupriadi44
 
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdfPanduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
MildayantiMildayanti
 
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARUAKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
junaedikuluri1
 
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Fathan Emran
 
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdfJuknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
HendraSagita2
 
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOKPENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
GusniartiGusniarti5
 
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs KonsekuensiAksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
sabir51
 

Recently uploaded (20)

Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptxMateri 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
 
Modul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
 
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdfMODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
 
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
 
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata anginMedia Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
 
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdfTokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
 
materi penyuluhan kesehatan reproduksi remaja
materi penyuluhan kesehatan reproduksi remajamateri penyuluhan kesehatan reproduksi remaja
materi penyuluhan kesehatan reproduksi remaja
 
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptxRPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
 
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F  kelasModul Ajar Statistika Data Fase F  kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
 
PPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptx
PPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptxPPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptx
PPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptx
 
pelayanan prima pada pelanggan dan karyawan
pelayanan prima pada pelanggan dan karyawanpelayanan prima pada pelanggan dan karyawan
pelayanan prima pada pelanggan dan karyawan
 
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi KomunikasiMateri Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
 
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdfMODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
 
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdekaKKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
 
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdfPanduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
 
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARUAKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
 
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
 
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdfJuknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
 
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOKPENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
 
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs KonsekuensiAksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
 

sim, novi irnawati, hapzi ali, computer based information systems, universitas mercu buana, 2017

  • 1. Nama : Novi Irnawati Fakultas Ilmu Komputer / Sistem Informasi NIM : 41814010070 Universitas Mercu Buana Mata Kuliah : Sistem Informasi Manajemen – Pertemuan 4 Dosen Pengampu : Prof. Dr. Hapzi, MM Senin, 27 Maret, 2017 Computer Based Information System Sistem informasi berbasis komputer atau computer based information system (CBIS) merupakan sistem pengolahan suatu data menjadi sebuah informasi berkualitas dan dapat dipergunakan sebagai alat bantu yang mendukung penggambilan keputusan, koordinasi, dan kendali serta visualisasi dan analisis. Sistem informasi “berbasis komputer” mengandung arti bahwa komputer memainkan peranan penting dalam sebuah sistem informasi. Dengan integrasi yang dimiliki antar subsistemnya, sistem informasi akan mampu menyediakan informasi yang berkualitas, tepat, cepat, dan akurat sesuai dengan kebutuhan dari manajemen. Sistem Informasi Berbasis Komputer (CBIS : Computer Based Information System) memiliki sub-sub sistem: a. Sistem Informasi Manajemen (SIM) b. Sistem Pendukung Keputusan (SPK) c. Sistem Informasi Eksekutif (SIE) d. Sistem Informasi Akuntansi (SIA) e. Otomatisasi Kantor (OA) dan Artificial Intelligent (AI) Fokus Computer Based Information System (evolusi CBIS) A. Fokus awal pada data Selama paruh pertama abad 20, perusahaan pada umumnya mengabaikan kebutuha n informasi para manajer. Pada fase ini penggunaan komputer hanya terbatas pada aplikasi akuntansi. Nama aplikasi akuntasnsi berbasis komputer pada awalnya adalah pengolahan data elektronik (EDP) kemudian berubah menjadi Data prosesing (DP) dan Sistem Informasi Akuntansi (SIA) . B. Fokus baru pada informasi Tahun 1964 diperkenalkan satu generasi baru alat penghitung yang mempengaruhi cara penggunaan komputer. Konsep penggunaan komputer sebagai SIM dipromosikan oleh pembuat komputer untuk mendukung peralatan baru tsb. Konsep SIM menyadari bahwa aplikasi komputer harus diterapkan untuk tujuan utama menghasilkan informasi manajemen. Konsep ini segera diterima oleh perusahaan besar.
  • 2. C. Fokus revisi pada pendukung keputusan Sistem pendukung keputusan (Decision support system) adalah sistem penghasil informasi yang ditujukan pada suatu masalah tertentu yang harus dipecahkan oleh manajer dan keputusan yang harus dibuat manajer. Manajer tsb. Berada di bagian manapun dalam organisasi pada tingkat manapun dan dalam area bisnis apapun. DSS dimaksudkan untuk mendukung kerja satu manajer secara khusus. Spesifikasi DSS :  Berfokus pada proses keputusan daripada proses transaksi  Dirancang dengan mudah, sederhana, dapat diterapkan dengan cepat dan mudah diubah.  Dirancang dan dioperasikan oleh manajer  Mampu memberikan informasi yang berguna bagi analisis kegiatan manajerial.  Berkaitan dengan hanya bagian kecil dari masalah besar  Memiliki logika yang serupa dengan cara manajer menganilis situasi yang sama.  Memiliki basis data berisi informasi yang disarikan dari file dan informasi lain organisasi yang berasal dari lingkungan eksternal.  Memungkinkan manajer untuk menguji hasil yang mungkin dari serangkaian alternatif. D. Fokus pada Komunikasi Pada waktu DSS berkembang , perhatian juga difokuskan pada otomatisasi kantor (office automation/OA) OA memudahkan komunikasi dan meningkatkan produktivitas diantara para manajer dan pekerja kantor melalui penggunaan alat elektronik. OA telah berkembang meliputi beragam aplikasi seperti konferensi jarak jauh, voice mail, e-mail, electronik calendaring, facsimile transmission. E. Fokus potensial pada konsultasi Komputer dapat diprogram untuk melaksanakan sebagian penalaran logis yang sama seperti manusia, suatu aplikasi yang dinamakan kecerdasan buatan (artificial intelligence). Manfaat Computer Based Information System 1. Kecepatan proses input dan ouput data Dengan menggunakan sistem informasi berbasis komputer, kecepatan input data untuk diproses tentu dapat dilakukan dengan lebih cepat jika dibandingkan dengan menulis langsung dengan manual. Dengan input yang cepat akan menghasilkan output yang cepat pula. Kecepatan proses sangat berpengaruh dalam pengolahan data, karena informasi tidak boleh terlambat. Informasi yang terlambat tidak akan mempunyai nilai yang baik, sehingga kalau digunakan sebagai dasar dalam pengambilakn keputusasn dapat menimbulkan kesalahan dalam tindakan yang akan diambil.[1] 2. Informasi yang dihasilkan lebih akurat Penggunaan sistem informasi akan dapat menghasilkan informasi yang lebih akurat dibandingkan dengan pengolahan data tanpa menggunakan sistem informasi. Informasi yang akurat maksudnya
  • 3. adalah informasi yang tidak bias, tidak menyesatkan, tidak ada kesalahan dan jelas dalam menceritakan maksudnya.[1] Komponen Computer Based Information System Stair (1992) menjelaskan bahwa sistem informasi berbasis komputer (CBIS/Computer Based Information Systems) dalam suatu organisasi terdiri dari komponen-komponen berikut : 1. Perangkat keras, yaitu perangkat keras komponen melengkapi kegiatan memasukkan data, memproses data, dan keluaran data. Contoh : komputer, monitor, scanner, printer, dll. 2. Perangkat lunak, yaitu program dan instruksi yang diberikan ke komputer. Contoh : software seperti Microsoft Word, Software Pengolah database dll. 3. Database, yaitu sekumpulan data dan informasi yang diorganisasikan sedemikian rupa sehingga mudah diakses pengguna sistem informasi. 4. Telekomunikasi, yaitu komunikasi yang menghubungkan antar pengguna sistem dengan sistem komputer secara bersama-sama dalam suatu jaringan kerja yang efektif. Contoh : internet, sambungan LAN, telepon, handphone. 5. Manusia yaitu personnel dari sistem informasi. Contoh : manajer, analis, programmer, dan operator serta bertanggung jawab terhadap perawatan sistem. 6. Prosedur yaitu tata cara yang meliputi strategi, kebijakan, metode dan peraturan-peraturan dalam menggunakan sistem informasi berbasis komputer. Contoh : Standard Operation Procedure/SOP, kebijakan perusahaan, dll Referensi Daftar Pustaka Anonim. (2017). “1.2 Computer-Based Information Systes” *Online+. (Diakses dari : http://csbapp.uncw.edu/mis213/01/1-2.html pada 27 Maret 2017 pukul 12.38) Djahir, Yulia dan Dewi Pratita. (2015). “Bahan Ajar Sistem Informasi Manajemen” *Online+. (Diakses dari : https://books.google.co.id/books?id=RCoQCgAAQBAJ&printsec=frontcover&hl=id&source=gb s_ge_summary_r&cad=0#v=onepage&q&f=false pada 27 Maret 2017 pukul 11.17) Muslihudin, Muhammad dan Oktafianto. (2016). “Analisis dan Perancangan Sistem Informasi Menggunakan Model Terstruktur dan UML” *Online+. (Diakses dari : https://books.google.co.id/books?id=2SU3DgAAQBAJ&printsec=frontcover&hl=id&source=gb s_ge_summary_r&cad=0#v=onepage&q&f=false pada 27 Maret 2017 pukul 13.57) Catatan Kaki 1. Teguh Wahyono, Membuat Sendiri Aplikasi Dengan Memanfaatkan Barcode, Jakarta, 2010, hal 76