SlideShare a Scribd company logo
Proyek Akhir Mata Kuliah Instrumentasi
(Arduino)

Disusun oleh :
Elisabeth Anri
Ely Rohaeti
Ilham Khoiruman
Lingga Arum
Sistem analog saat ini secara perlahan ditinggalkan pada industri dan teknologi seiring adanya sistem digital yang
memberi kemudahan. Pada era modern saat ini banyak teknologi menggunakan sistem digital yang lebih mudah digunakan
dari pada sistem analog.

Kecanggihan teknologi ini dapat mempengaruhi kinerja suatu sistem, seperti indicator temperatur yang saat ini
banyak ditemui di industri dan teknologi sebagai acuan untuk mengetahui suhu pada suatu sistem refrigerasi yang
membantu pemantauan kinerja suatu sistem sehingga mempermudah pembuatan analisa performansi serta efisiensi
suatu sistem.

Indicator temperature merupakan proses menggunakan suatu lampu sebagai indicator yang diperoleh dari data
melalui sensor yang terpasang.
Dalam hal ini, kami mencoba melakukan percobaan dengan menggunakan LM35 dan lampu sebagai indicator

temperature, serta menggunakan Arduino sebagai alat kontrol dalam pengambilan data.
• Bagaimana rangkaian dan program suatu instrumen yang menggunakan
mikrokontroler Arduino Uno dan LM35 sebagai sensor temperatur.

• Bagaimana cara kerja dari indikator temperatur.
• Bagaimana aplikasi Arduino terhadap suatu sensor temperature LM35DZ.
• Membuat indikator pengukur temperatur.
• Mengaplikasikan sensor temperatur LM35 menggunakan Arduino.
• Memanfaatkan arduino untuk mengidentifikasi temperatur pada suatu tempat.
• Membahas mengenai perancangan program mikrokontroler khususnya Arduino Uno
yang diaplikasikan sebagai sistem pengukur suhu ruangan.

• Membahas komponen yang digunakan dalam membuat tugas akhir ini.
• Studi literatur
• Perancangan alat
• Perangkaian alat
• Pembuatan program
• Pengujian alat
• Evaluasi dan perbaikan
• Penyusunan laporan
Alat dan Bahan

NO
NAMA KOMPONEN
1 Arduino Uno
2 PCB
3 Sensor temperature
4

LED

5

Resistor

6
7
8
9

Saklar
Baterai
Jumper Kit
Kabel

10

Box

11
12

Arduino software
Laptop

SPESIFIKASI
ATmega328
LM35DZ
10 mm
3 mm
220Ω
1 KΩ

JUMLAH
1 buah
1 buah
1 buah

0.5 meter
11.5 x 5.5 x 4 cm

3 buah
1 buah
1 buah
3 buah
1 buah
1 buah
10 buah
1 buah
1 buah

12 x 8.5 x 2 cm

1 buah

9 Volt
Jika temperatur suatu ruangan 25°C maka LED warna hijau akan menyala. Jika
temperatur suatu ruangan >25°C maka LED warna merah akan menyala dan jika
temperatur ≤24°C maka LED warna kuning akan menyala.
• Rangkailah komponen sesuai dengan diagram skematik diatas
• Tuliskan program kedalam software arduino
• Hubungkan kabel USB ke arduino
• Compile
• Download program ke arduino
• Lakukan pengamatan mengenai rangkaian secara keseluruhan yakni dengan

melakukan percobaan dengan cara mengkondisikan temperatur ruang pada titik
sensor. Amati hasil.

• Buat kesimpulan dari hasil pengamatan yang telah dilakukan.
Setelah software di download pada arduino, saat temperatur ruangan 25°C, LED
warna hijau menyala. Saat temperatur ruangan >25°C, LED warna merah menyala dan
saat temperature ≤24°C, LED warna kuning menyala. Saat salah satu LED menyala

(sesuai besar temperatur), LED yang lainnya mati.
Dari hasil percobaan alat yang telah dibuat, dapat disimpulkan bahwa sensor
temperatur LM35DZ mampu mendeteksi suhu ruangan dengan baik dan cepat

(responsive), dan alat ini dapat menjadi pengacu untuk mengontrol suhu pada suatu
ruangan dengan bentuk yang sederhana dan tidak terlalu besar, alat ini dapat disimpan
tanpa membutuhkan tempat yang besar.
• Sebaiknya dalam pengerjaan rangkaian dapat dibimbing oleh yang berpengalaman, jika belum
memahami dengan baik rangkaian listrik.

• Dengan sedikit pengembangan sistem dan penambahan kemponen, alat ini dapat diaplikasikan untuk
alat instumentasi lainnya.

• Sangat disarankan adanya bimbingan dan penjelasan yang terperinci dari pembimbing tentang alat
yang digunakan khususnya penggunaan Arduino dan sensor.

• Dengan keterbatasan alat, disarankan agar ruangan yang menggunakan alat inidikator ini dilengkapi
dengan pendingin rungan, sehingga ketika suhu meningkat dapat dikontrol untuk mendapat suhu
yang nyaman bagi penghuni.
All and My Life. 2012. Mengenal
Arduino.http://elektrofev.blogspot.com/2012/10/mengenal-arduino.html. [26 Desember
2013].
Elektronika Dasar.2012.LED (Light Emitting Dioda).http://elektronikadasar.web.id/komponen/led-light-emitting-dioda/. [26 Desember 2013].

Elektronika Tea.2012.Mengenal Sensor Suhu
LM35.http://elektronikatea.blogspot.com/2012/12/mengenal-sensor-suhu-lm35.html. [26
Desember 2013].
Micro Logic. 2012. Sensor Suhu LM35. http://mikrologic.blogspot.com/2012/01/sensorsuhu-lm35_08.html. [26 Desember 2013].
Rangkaian Elektronika.2013.Pengertian dan Fungsi
Resistor.http://rangkaianelektronika.info/pengertian-dan-fungsi-resistor/. [26 desember
2013].
Sena, Rangga.2013.Sensor Temperatur berbasis
Arduino.http://ranggarain.blogspot.com/. [26 desember 2013].
Wikipedia.2013. Diode Pancaran Cahaya.
http://id.wikipedia.org/wiki/Diode_pancaran_cahaya. [26 Desember 2013].
Sensor temperatur dengan output led

More Related Content

What's hot

ALARM PENANDA GERAK MANUSIA DENGAN SENSOR PIR
ALARM PENANDA GERAK MANUSIA DENGAN SENSOR PIRALARM PENANDA GERAK MANUSIA DENGAN SENSOR PIR
ALARM PENANDA GERAK MANUSIA DENGAN SENSOR PIR
sardinialily
 
makalah-termometer-digital
makalah-termometer-digitalmakalah-termometer-digital
makalah-termometer-digital
Rendy Wahyudi
 
Flood detector Arduino Uno with Ultrasonic sensor
Flood detector Arduino Uno with Ultrasonic sensorFlood detector Arduino Uno with Ultrasonic sensor
Flood detector Arduino Uno with Ultrasonic sensor
Meiga Ria Trinanda
 

What's hot (18)

CONTROL FAN AC USING TEMPERATURE SENSOR LM35 BASED ON ARDUINO UNO
CONTROL FAN AC USING TEMPERATURE SENSOR LM35 BASED ON ARDUINO UNOCONTROL FAN AC USING TEMPERATURE SENSOR LM35 BASED ON ARDUINO UNO
CONTROL FAN AC USING TEMPERATURE SENSOR LM35 BASED ON ARDUINO UNO
 
ALARM PENANDA GERAK MANUSIA DENGAN SENSOR PIR
ALARM PENANDA GERAK MANUSIA DENGAN SENSOR PIRALARM PENANDA GERAK MANUSIA DENGAN SENSOR PIR
ALARM PENANDA GERAK MANUSIA DENGAN SENSOR PIR
 
makalah-termometer-digital
makalah-termometer-digitalmakalah-termometer-digital
makalah-termometer-digital
 
Miniatur pemadam api otomatis dan sederhana
Miniatur pemadam api otomatis dan sederhanaMiniatur pemadam api otomatis dan sederhana
Miniatur pemadam api otomatis dan sederhana
 
sensor suhu LM35
sensor suhu LM35sensor suhu LM35
sensor suhu LM35
 
Fire Alarm System Menggunakan Arduino Uno+LabView Link
Fire Alarm System Menggunakan Arduino Uno+LabView LinkFire Alarm System Menggunakan Arduino Uno+LabView Link
Fire Alarm System Menggunakan Arduino Uno+LabView Link
 
Sistem Kontrol Pada Kipas Angin
Sistem Kontrol Pada Kipas AnginSistem Kontrol Pada Kipas Angin
Sistem Kontrol Pada Kipas Angin
 
Laporan praktikum Fislab mikrokontroler LM 35
Laporan praktikum Fislab mikrokontroler LM 35Laporan praktikum Fislab mikrokontroler LM 35
Laporan praktikum Fislab mikrokontroler LM 35
 
Control Fan AC With LM-35 Sensor Based Arduino
Control Fan AC With LM-35 Sensor Based Arduino Control Fan AC With LM-35 Sensor Based Arduino
Control Fan AC With LM-35 Sensor Based Arduino
 
Thermometer digital akhyar
Thermometer digital akhyarThermometer digital akhyar
Thermometer digital akhyar
 
Presentation seminar proposal TA
Presentation seminar proposal TAPresentation seminar proposal TA
Presentation seminar proposal TA
 
MEASURE THE HEIGHT LEVEL OF GARBAGE
MEASURE THE HEIGHT LEVEL OF GARBAGEMEASURE THE HEIGHT LEVEL OF GARBAGE
MEASURE THE HEIGHT LEVEL OF GARBAGE
 
MEASURE THE HEIGHT LEVEL OF GARBAGE
MEASURE THE HEIGHT LEVEL OF GARBAGEMEASURE THE HEIGHT LEVEL OF GARBAGE
MEASURE THE HEIGHT LEVEL OF GARBAGE
 
Aquino (Aquarium Berbasis Arduino Uno)
Aquino (Aquarium Berbasis Arduino Uno)Aquino (Aquarium Berbasis Arduino Uno)
Aquino (Aquarium Berbasis Arduino Uno)
 
Flood detector Arduino Uno with Ultrasonic sensor
Flood detector Arduino Uno with Ultrasonic sensorFlood detector Arduino Uno with Ultrasonic sensor
Flood detector Arduino Uno with Ultrasonic sensor
 
Laporan vanny manpro suhu
Laporan vanny manpro suhuLaporan vanny manpro suhu
Laporan vanny manpro suhu
 
IR THERMOMETER 62 MAX
IR THERMOMETER 62 MAXIR THERMOMETER 62 MAX
IR THERMOMETER 62 MAX
 
Humid and temp sensor dht11 with arduino
Humid and temp sensor dht11 with arduinoHumid and temp sensor dht11 with arduino
Humid and temp sensor dht11 with arduino
 

Similar to Sensor temperatur dengan output led

Termos cerdas ^^
Termos cerdas ^^Termos cerdas ^^
Termos cerdas ^^
irhamaulia
 

Similar to Sensor temperatur dengan output led (20)

Termos cerdas ^^
Termos cerdas ^^Termos cerdas ^^
Termos cerdas ^^
 
Termos cerdas ^^
Termos cerdas ^^Termos cerdas ^^
Termos cerdas ^^
 
Automatic Door Control using LM35 Sensor
Automatic Door Control using LM35 SensorAutomatic Door Control using LM35 Sensor
Automatic Door Control using LM35 Sensor
 
Automatic Door Control using LM35 Sensor
Automatic Door Control using LM35 SensorAutomatic Door Control using LM35 Sensor
Automatic Door Control using LM35 Sensor
 
Automatic Door Control using LM35 Sensor
Automatic Door Control using LM35 SensorAutomatic Door Control using LM35 Sensor
Automatic Door Control using LM35 Sensor
 
"Kendali Temperature Ruangan dengan PID Berbasis Arduino" Document B100-600
"Kendali Temperature Ruangan dengan PID Berbasis Arduino" Document B100-600"Kendali Temperature Ruangan dengan PID Berbasis Arduino" Document B100-600
"Kendali Temperature Ruangan dengan PID Berbasis Arduino" Document B100-600
 
Skt4 c b200_reni setiowati_131354026_proyek mandiri
Skt4 c b200_reni setiowati_131354026_proyek mandiriSkt4 c b200_reni setiowati_131354026_proyek mandiri
Skt4 c b200_reni setiowati_131354026_proyek mandiri
 
Ppt project instrumentasi "automatic gate"
Ppt project instrumentasi "automatic gate"Ppt project instrumentasi "automatic gate"
Ppt project instrumentasi "automatic gate"
 
ppt project instrumentasi "automatic gate"
ppt project instrumentasi "automatic gate"ppt project instrumentasi "automatic gate"
ppt project instrumentasi "automatic gate"
 
Ppt instrumentasi gerbang dan lampu otomatis
Ppt instrumentasi gerbang dan lampu otomatisPpt instrumentasi gerbang dan lampu otomatis
Ppt instrumentasi gerbang dan lampu otomatis
 
Sistem Kendali Suhu Ruangan dengan Metode PID Menggunakan LM35 dan Triac Be...
Sistem Kendali  Suhu Ruangan dengan Metode PID  Menggunakan LM35 dan Triac Be...Sistem Kendali  Suhu Ruangan dengan Metode PID  Menggunakan LM35 dan Triac Be...
Sistem Kendali Suhu Ruangan dengan Metode PID Menggunakan LM35 dan Triac Be...
 
Sistem Kendali suhu ruangan dengan pid backward difference berbasis arduino, ...
Sistem Kendali suhu ruangan dengan pid backward difference berbasis arduino, ...Sistem Kendali suhu ruangan dengan pid backward difference berbasis arduino, ...
Sistem Kendali suhu ruangan dengan pid backward difference berbasis arduino, ...
 
Ppt instrumentasi "automatic gate"
Ppt instrumentasi "automatic gate"Ppt instrumentasi "automatic gate"
Ppt instrumentasi "automatic gate"
 
Ppt instrumentasi "gerbang dan lampu otomatis" (fix)
Ppt instrumentasi "gerbang dan lampu otomatis" (fix)Ppt instrumentasi "gerbang dan lampu otomatis" (fix)
Ppt instrumentasi "gerbang dan lampu otomatis" (fix)
 
Ppt instrumentasi "automatic gate"
Ppt instrumentasi "automatic gate"Ppt instrumentasi "automatic gate"
Ppt instrumentasi "automatic gate"
 
Pengendali suhu dengan PID berbasis arduino dan MOSFET
Pengendali suhu dengan PID berbasis arduino dan MOSFETPengendali suhu dengan PID berbasis arduino dan MOSFET
Pengendali suhu dengan PID berbasis arduino dan MOSFET
 
Presentasi instumen kelompok 5
Presentasi instumen kelompok 5Presentasi instumen kelompok 5
Presentasi instumen kelompok 5
 
Presentasi instumen kelompok 5
Presentasi instumen kelompok 5Presentasi instumen kelompok 5
Presentasi instumen kelompok 5
 
Presentasi instumen kelompok 5
Presentasi instumen kelompok 5Presentasi instumen kelompok 5
Presentasi instumen kelompok 5
 
Presentasi instumen kelompok 5
Presentasi instumen kelompok 5Presentasi instumen kelompok 5
Presentasi instumen kelompok 5
 

Recently uploaded

Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdfLaporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
yuniarmadyawati361
 

Recently uploaded (20)

Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024
Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024
Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024
 
Solusi Masalah Pendidikan Kelompok 9 Wawasan Pendidikan.pptx
Solusi Masalah Pendidikan Kelompok 9 Wawasan Pendidikan.pptxSolusi Masalah Pendidikan Kelompok 9 Wawasan Pendidikan.pptx
Solusi Masalah Pendidikan Kelompok 9 Wawasan Pendidikan.pptx
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
 
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptxBab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
 
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdfLaporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
 
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 2 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA
 
Susi Susanti_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Susi Susanti_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdfSusi Susanti_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Susi Susanti_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 1 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 1 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 1 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 1 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt x
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt           xKoneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt           x
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt x
 
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docxForm B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
 
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogortugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
 
Repi jayanti_2021 B_Analsis Kritis Jurnal
Repi jayanti_2021 B_Analsis Kritis JurnalRepi jayanti_2021 B_Analsis Kritis Jurnal
Repi jayanti_2021 B_Analsis Kritis Jurnal
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka - abdiera.com
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka - abdiera.comModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka - abdiera.com
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka - abdiera.com
 
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
 
KERAJINAN DARI BAHAN LIMBAH BERBENTUK BANGUN RUANG
KERAJINAN DARI BAHAN LIMBAH BERBENTUK BANGUN RUANGKERAJINAN DARI BAHAN LIMBAH BERBENTUK BANGUN RUANG
KERAJINAN DARI BAHAN LIMBAH BERBENTUK BANGUN RUANG
 
Modul Pembentukan Disiplin Rohani (PDR) 2024
Modul Pembentukan Disiplin Rohani (PDR) 2024Modul Pembentukan Disiplin Rohani (PDR) 2024
Modul Pembentukan Disiplin Rohani (PDR) 2024
 
CONTOH LAPORAN PARTISIPAN OBSERVASI.docx
CONTOH LAPORAN PARTISIPAN OBSERVASI.docxCONTOH LAPORAN PARTISIPAN OBSERVASI.docx
CONTOH LAPORAN PARTISIPAN OBSERVASI.docx
 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
 
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptxPPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
 
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 1 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 1 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 1 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 1 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 

Sensor temperatur dengan output led

  • 1. Proyek Akhir Mata Kuliah Instrumentasi (Arduino) Disusun oleh : Elisabeth Anri Ely Rohaeti Ilham Khoiruman Lingga Arum
  • 2. Sistem analog saat ini secara perlahan ditinggalkan pada industri dan teknologi seiring adanya sistem digital yang memberi kemudahan. Pada era modern saat ini banyak teknologi menggunakan sistem digital yang lebih mudah digunakan dari pada sistem analog. Kecanggihan teknologi ini dapat mempengaruhi kinerja suatu sistem, seperti indicator temperatur yang saat ini banyak ditemui di industri dan teknologi sebagai acuan untuk mengetahui suhu pada suatu sistem refrigerasi yang membantu pemantauan kinerja suatu sistem sehingga mempermudah pembuatan analisa performansi serta efisiensi suatu sistem. Indicator temperature merupakan proses menggunakan suatu lampu sebagai indicator yang diperoleh dari data melalui sensor yang terpasang. Dalam hal ini, kami mencoba melakukan percobaan dengan menggunakan LM35 dan lampu sebagai indicator temperature, serta menggunakan Arduino sebagai alat kontrol dalam pengambilan data.
  • 3. • Bagaimana rangkaian dan program suatu instrumen yang menggunakan mikrokontroler Arduino Uno dan LM35 sebagai sensor temperatur. • Bagaimana cara kerja dari indikator temperatur. • Bagaimana aplikasi Arduino terhadap suatu sensor temperature LM35DZ.
  • 4. • Membuat indikator pengukur temperatur. • Mengaplikasikan sensor temperatur LM35 menggunakan Arduino. • Memanfaatkan arduino untuk mengidentifikasi temperatur pada suatu tempat.
  • 5. • Membahas mengenai perancangan program mikrokontroler khususnya Arduino Uno yang diaplikasikan sebagai sistem pengukur suhu ruangan. • Membahas komponen yang digunakan dalam membuat tugas akhir ini.
  • 6. • Studi literatur • Perancangan alat • Perangkaian alat • Pembuatan program • Pengujian alat • Evaluasi dan perbaikan • Penyusunan laporan
  • 7. Alat dan Bahan NO NAMA KOMPONEN 1 Arduino Uno 2 PCB 3 Sensor temperature 4 LED 5 Resistor 6 7 8 9 Saklar Baterai Jumper Kit Kabel 10 Box 11 12 Arduino software Laptop SPESIFIKASI ATmega328 LM35DZ 10 mm 3 mm 220Ω 1 KΩ JUMLAH 1 buah 1 buah 1 buah 0.5 meter 11.5 x 5.5 x 4 cm 3 buah 1 buah 1 buah 3 buah 1 buah 1 buah 10 buah 1 buah 1 buah 12 x 8.5 x 2 cm 1 buah 9 Volt
  • 8.
  • 9.
  • 10.
  • 11. Jika temperatur suatu ruangan 25°C maka LED warna hijau akan menyala. Jika temperatur suatu ruangan >25°C maka LED warna merah akan menyala dan jika temperatur ≤24°C maka LED warna kuning akan menyala.
  • 12. • Rangkailah komponen sesuai dengan diagram skematik diatas • Tuliskan program kedalam software arduino • Hubungkan kabel USB ke arduino • Compile • Download program ke arduino • Lakukan pengamatan mengenai rangkaian secara keseluruhan yakni dengan melakukan percobaan dengan cara mengkondisikan temperatur ruang pada titik sensor. Amati hasil. • Buat kesimpulan dari hasil pengamatan yang telah dilakukan.
  • 13. Setelah software di download pada arduino, saat temperatur ruangan 25°C, LED warna hijau menyala. Saat temperatur ruangan >25°C, LED warna merah menyala dan saat temperature ≤24°C, LED warna kuning menyala. Saat salah satu LED menyala (sesuai besar temperatur), LED yang lainnya mati.
  • 14. Dari hasil percobaan alat yang telah dibuat, dapat disimpulkan bahwa sensor temperatur LM35DZ mampu mendeteksi suhu ruangan dengan baik dan cepat (responsive), dan alat ini dapat menjadi pengacu untuk mengontrol suhu pada suatu ruangan dengan bentuk yang sederhana dan tidak terlalu besar, alat ini dapat disimpan tanpa membutuhkan tempat yang besar.
  • 15. • Sebaiknya dalam pengerjaan rangkaian dapat dibimbing oleh yang berpengalaman, jika belum memahami dengan baik rangkaian listrik. • Dengan sedikit pengembangan sistem dan penambahan kemponen, alat ini dapat diaplikasikan untuk alat instumentasi lainnya. • Sangat disarankan adanya bimbingan dan penjelasan yang terperinci dari pembimbing tentang alat yang digunakan khususnya penggunaan Arduino dan sensor. • Dengan keterbatasan alat, disarankan agar ruangan yang menggunakan alat inidikator ini dilengkapi dengan pendingin rungan, sehingga ketika suhu meningkat dapat dikontrol untuk mendapat suhu yang nyaman bagi penghuni.
  • 16. All and My Life. 2012. Mengenal Arduino.http://elektrofev.blogspot.com/2012/10/mengenal-arduino.html. [26 Desember 2013]. Elektronika Dasar.2012.LED (Light Emitting Dioda).http://elektronikadasar.web.id/komponen/led-light-emitting-dioda/. [26 Desember 2013]. Elektronika Tea.2012.Mengenal Sensor Suhu LM35.http://elektronikatea.blogspot.com/2012/12/mengenal-sensor-suhu-lm35.html. [26 Desember 2013]. Micro Logic. 2012. Sensor Suhu LM35. http://mikrologic.blogspot.com/2012/01/sensorsuhu-lm35_08.html. [26 Desember 2013]. Rangkaian Elektronika.2013.Pengertian dan Fungsi Resistor.http://rangkaianelektronika.info/pengertian-dan-fungsi-resistor/. [26 desember 2013]. Sena, Rangga.2013.Sensor Temperatur berbasis Arduino.http://ranggarain.blogspot.com/. [26 desember 2013]. Wikipedia.2013. Diode Pancaran Cahaya. http://id.wikipedia.org/wiki/Diode_pancaran_cahaya. [26 Desember 2013].