SlideShare a Scribd company logo
Kehidupan Manusia Dalam Sistem
Lingkungan makro
Organisasional/keserasian
Manajerial/pemberdayaan
Interpersonal/rasa percaya
Personal/dapat percaya
Dua pertanyaan yang sangat sulit
dijawab, tetapi sekaligus sangat mudah
untuk menjawabnya.
 Manusia yang perilakunya selalu
digerakkan oleh nilai-nilai (value-driven)
yang telah terinternalisasi dari dalam.
 Tidak sekedar hasil proses reaksi dari
sebuah aksi.
 Stimulus yang menghasilkan respon
Apakah SAYA …
 Seorang Siswa
 Seorang Pengusaha
 Seorang Pegawai Swasta
 Seorang Petani
 Seorang Dosen
 Seorang Pegawai Negeri
 Atau saya seorang PENGANGGURAN
 Dimata Agama, SAYA adalah seorang
HAMBA yang wajib mengabdi kepada
Tuhan Yang Maha Esa
 Dalam kehidupan sehari-hari, SAYA
adalah seorang …
 SAYA adalah seorang manusia yang
sekarang sedang menjadi seorang …..
di …..
 Seperti apa karakter pribadi yang sukses?
 Menurut terminologi DUE-like (Development
for Undergraduate Education) karakter
pribadi sukses itu memiliki :
 Keterampilan Hidup
 Keterampilan Belajar
 Keterampilan Berpikir
 Jadi, jawaban dari pertanyaan diatas (Siapa
Saya?) adalah : Bahwa saya adalah seorang
……………. yang diciptakan oleh sang pencipta
untuk mengabdi kepadaNya, dan berusaha
hidup di dunia ini dengan pekerjaan ……………
untuk tujuan …………………
 Setelah SAYA tahu siapa diri saya
sesungguhnya, maka sekarang saatnya
saya mendefinisikan dimana saya berada
sekarang
SAYA sekarang berada di :
 Sekolah
 Pasar
 Rumah
 Lapangan Bola
 Mesjid
 Tempat Umum
 ….????????
 SAYA harus bisa menempatkan diri SAYA
sesuai dengan kapasitas SAYA
Ketrampilan, pengetahuan, peran sosial, citra
diri, dan motif yang membedakan antara orang
sukses dengan yang tidak sukses
 Pengetahuan  tidak tahu vs tahu
 Motivasi  tidak mau vs mau
 Perilaku  tidak mampu vs mampu
Bagaimana jadinya jika SAYA tidak
bisa menempatkan diri saya pada
tempatnya?
 Akan berakibat Baik?
 Atau akan berakibat Buruk?
Apa yang harus SAYA perhatikan ???
 Siapa SAYA
 Siapa orang di sekitar SAYA
 Bagaimana budaya orang disekitar SAYA
 Apakah SAYA bisa menyesuaikan diri?
 Apa gunanya SAYA berada disini
Keterampilan
Pengetahuan
Peran Sosial
Lebih mudah diidentifikasi
Konsep Diri
Sifat/Karakter
Motif
Lebih sulit diidentifikasi
SAYA sekarang berada di ………., dikelilingi
oleh orang yang ………… dengan budaya
………. Dengan demikian saya [Dapat/Tidak
Dapat] menyesuaikan diri dan saya harus
bermanfaat disini yaitu sebagai ………….
Setelah SAYA tahu siapa diri saya dan
sedang berada dimana saya sekarang,
maka tibalah saatnya untuk menetapkan
tujuan SAYA untuk masa yang akan datang
(Jangka Pendek atau Jangka Panjang)
 Menurut Agama, tujuan setiap orang hidup
diatas dunia ini hanya 1 (satu) yaitu untuk
mengabdi kepada sang Maha Pencipta,
melalui cara-cara yang telah diajarkannya
melalui Nabi dan RasulNya.
 Yang kita bahas adalah cara-cara yang telah
diajarkan itu, apakah kita sudah
mengamalkannya atau belum?
 Tentukan Tujuan Hidup (VISI)
 Tentukan Cara untuk meraih Tujuan
Hidup tersebut (MISI)
 Tetaplah berjalan di Jalur yang Telah
Anda Tentukan (Tetap fokus pada VISI &
MISI)
 Visi adalah harapan tentang masa depan
organisasi (seseorang) yang realistik, bisa
dicapai dan menarik
 Visi adalah jabaran tujuan ke mana
organisasi (seseorang) harus menuju, masa
depan yang lebih baik dan lebih sukses
 Misi adalah pernyataan untuk apa
seseorang bertindak
 Misi adalah batasan tentang hal-hal yang
akan dilakukan oleh seseorang
Penelitian Jangka Panjang tentang Visi/Cita-cita dan Tingkat
Kesejahteraan Hidup pada 300 mahasiswa di Oxford University
60% : tidak tahu
30% : tahu samar-samar
10% : tahu (7% tahu
dengan jelas ;
3% tahu dengan
detil / rinci)
60% : < rata-rata
30% : rata-rata
10% : di atas rata-rata
(3% jauh di atas
rata-rata)
 Setiap manusia memiliki tujuan hidup, tetapi
terkadang tidak terdefinisi dengan jelas, sehingga
dia menjadi menerawang dalam menjalani hidup.
 Setiap manusia juga memiliki jalur sendiri-sendiri
dalam menjalani hidupnya, tetapi terkadang hal itu
tidak disadarinya, sehingga dia terkadang masuk ke
jalur orang lain yang bukan bidang yang dikuasainya.
 Apakah Tujuan Hidup Anda?
 Bagaimana caranya untuk meraih Tujuan Hidup
anda tersebut??
 Sudahkah anda definisikan???
 Definisikan Sekarang!!!!
 Definisikan terlebih dahulu diri anda (siapa saya),
saat ini dan di saat yang akan datang.
 Definisikan keberadaan anda (dimana saya) saat ini
dan saat yang akan datang.
 Definisikan cita-cita anda.
 Definisikan cara / jalan untuk meraih cita-cita
tersebut.
 Anda telah mendefinisikan tujuan hidup
anda, tetaplah berjalan di jalurnya untuk
mencapai tujuan hidup anda tersebut.
 Jika ada kesalahan dalam definisi anda,
silahkan ulangi lagi dari langkah awal.
Sukses Selalu Untuk Kita Semua

More Related Content

What's hot

Motivasi perubahan diri 2014
Motivasi perubahan diri 2014Motivasi perubahan diri 2014
Motivasi perubahan diri 2014
Rubiah Noh
 
Menjana potensi diri kursus jati diri semesti 2017
Menjana potensi diri  kursus jati diri semesti 2017Menjana potensi diri  kursus jati diri semesti 2017
Menjana potensi diri kursus jati diri semesti 2017
Siti Norhafiza Zanaia Bidin
 
CERAMAH MOTIVASI (LEBARKAN SAYAPMU, TERUSKAN PERJUANGAN)
CERAMAH MOTIVASI (LEBARKAN SAYAPMU, TERUSKAN PERJUANGAN)CERAMAH MOTIVASI (LEBARKAN SAYAPMU, TERUSKAN PERJUANGAN)
CERAMAH MOTIVASI (LEBARKAN SAYAPMU, TERUSKAN PERJUANGAN)
Hulwani Ishak
 
Keyakinan diri
Keyakinan diriKeyakinan diri
Keyakinan diri
puteh968
 
Modul minda sihat
Modul minda sihatModul minda sihat
Modul minda sihat
Dewi Manja
 
037_RAHSIA PELAJAR CEMERLANG2-skkk1
037_RAHSIA PELAJAR CEMERLANG2-skkk1037_RAHSIA PELAJAR CEMERLANG2-skkk1
037_RAHSIA PELAJAR CEMERLANG2-skkk1ANUAR MOHD DAIN
 
Ceramah cemerlang upsr azam saya 2
Ceramah cemerlang upsr azam saya 2Ceramah cemerlang upsr azam saya 2
Ceramah cemerlang upsr azam saya 2
Azahar Matnawi
 
PENDIDIKAN PENCEGAHAN DADAH
PENDIDIKAN PENCEGAHAN DADAHPENDIDIKAN PENCEGAHAN DADAH
PENDIDIKAN PENCEGAHAN DADAH
Azlee Johar
 
Menghadapi Peperiksaan
Menghadapi PeperiksaanMenghadapi Peperiksaan
Menghadapi Peperiksaan
mohd suhaimi ismail
 
Kenali Personaliti dan Potensi Diri 2.0
Kenali Personaliti dan Potensi Diri 2.0Kenali Personaliti dan Potensi Diri 2.0
Kenali Personaliti dan Potensi Diri 2.0
Kee-Man Chuah
 
MANUAL PELAKSANAAN SARINGAN MINDA SIHAT SEKOLAH RENDAH 2023.pdf
MANUAL PELAKSANAAN SARINGAN MINDA SIHAT SEKOLAH RENDAH 2023.pdfMANUAL PELAKSANAAN SARINGAN MINDA SIHAT SEKOLAH RENDAH 2023.pdf
MANUAL PELAKSANAAN SARINGAN MINDA SIHAT SEKOLAH RENDAH 2023.pdf
FynieTps
 
Motivasi pengekalan diri
Motivasi pengekalan diriMotivasi pengekalan diri
Motivasi pengekalan diri
wakzar
 
Pengurusan masa
Pengurusan masaPengurusan masa
Pengurusan masaIYQA
 
Kecemerlangan Diri Ariza
Kecemerlangan Diri ArizaKecemerlangan Diri Ariza
Kecemerlangan Diri ArizaPAKLONG CIKGU
 
teks-pengacara-perjumpaan-ibubapa tahun 6
teks-pengacara-perjumpaan-ibubapa tahun 6teks-pengacara-perjumpaan-ibubapa tahun 6
teks-pengacara-perjumpaan-ibubapa tahun 6
nurraihan15
 
KEIBUBAPAAN
KEIBUBAPAANKEIBUBAPAAN
Motivasi pelajar bermasalah
Motivasi pelajar bermasalahMotivasi pelajar bermasalah
Motivasi pelajar bermasalahAmirul Aluminite
 
Langkah meningkatkan dan memantapkan keyakinan diri (1)
Langkah meningkatkan dan memantapkan keyakinan diri (1)Langkah meningkatkan dan memantapkan keyakinan diri (1)
Langkah meningkatkan dan memantapkan keyakinan diri (1)Awatif Atif
 
Bagaimana menjadi pelajar cemerlang
Bagaimana menjadi pelajar cemerlangBagaimana menjadi pelajar cemerlang
Bagaimana menjadi pelajar cemerlangLinda Midy
 

What's hot (20)

Motivasi perubahan diri 2014
Motivasi perubahan diri 2014Motivasi perubahan diri 2014
Motivasi perubahan diri 2014
 
Menjana potensi diri kursus jati diri semesti 2017
Menjana potensi diri  kursus jati diri semesti 2017Menjana potensi diri  kursus jati diri semesti 2017
Menjana potensi diri kursus jati diri semesti 2017
 
CERAMAH MOTIVASI (LEBARKAN SAYAPMU, TERUSKAN PERJUANGAN)
CERAMAH MOTIVASI (LEBARKAN SAYAPMU, TERUSKAN PERJUANGAN)CERAMAH MOTIVASI (LEBARKAN SAYAPMU, TERUSKAN PERJUANGAN)
CERAMAH MOTIVASI (LEBARKAN SAYAPMU, TERUSKAN PERJUANGAN)
 
Keyakinan diri
Keyakinan diriKeyakinan diri
Keyakinan diri
 
Modul minda sihat
Modul minda sihatModul minda sihat
Modul minda sihat
 
037_RAHSIA PELAJAR CEMERLANG2-skkk1
037_RAHSIA PELAJAR CEMERLANG2-skkk1037_RAHSIA PELAJAR CEMERLANG2-skkk1
037_RAHSIA PELAJAR CEMERLANG2-skkk1
 
Ceramah cemerlang upsr azam saya 2
Ceramah cemerlang upsr azam saya 2Ceramah cemerlang upsr azam saya 2
Ceramah cemerlang upsr azam saya 2
 
PENDIDIKAN PENCEGAHAN DADAH
PENDIDIKAN PENCEGAHAN DADAHPENDIDIKAN PENCEGAHAN DADAH
PENDIDIKAN PENCEGAHAN DADAH
 
Menghadapi Peperiksaan
Menghadapi PeperiksaanMenghadapi Peperiksaan
Menghadapi Peperiksaan
 
Kenali Personaliti dan Potensi Diri 2.0
Kenali Personaliti dan Potensi Diri 2.0Kenali Personaliti dan Potensi Diri 2.0
Kenali Personaliti dan Potensi Diri 2.0
 
Pengurusan emosi
Pengurusan emosiPengurusan emosi
Pengurusan emosi
 
MANUAL PELAKSANAAN SARINGAN MINDA SIHAT SEKOLAH RENDAH 2023.pdf
MANUAL PELAKSANAAN SARINGAN MINDA SIHAT SEKOLAH RENDAH 2023.pdfMANUAL PELAKSANAAN SARINGAN MINDA SIHAT SEKOLAH RENDAH 2023.pdf
MANUAL PELAKSANAAN SARINGAN MINDA SIHAT SEKOLAH RENDAH 2023.pdf
 
Motivasi pengekalan diri
Motivasi pengekalan diriMotivasi pengekalan diri
Motivasi pengekalan diri
 
Pengurusan masa
Pengurusan masaPengurusan masa
Pengurusan masa
 
Kecemerlangan Diri Ariza
Kecemerlangan Diri ArizaKecemerlangan Diri Ariza
Kecemerlangan Diri Ariza
 
teks-pengacara-perjumpaan-ibubapa tahun 6
teks-pengacara-perjumpaan-ibubapa tahun 6teks-pengacara-perjumpaan-ibubapa tahun 6
teks-pengacara-perjumpaan-ibubapa tahun 6
 
KEIBUBAPAAN
KEIBUBAPAANKEIBUBAPAAN
KEIBUBAPAAN
 
Motivasi pelajar bermasalah
Motivasi pelajar bermasalahMotivasi pelajar bermasalah
Motivasi pelajar bermasalah
 
Langkah meningkatkan dan memantapkan keyakinan diri (1)
Langkah meningkatkan dan memantapkan keyakinan diri (1)Langkah meningkatkan dan memantapkan keyakinan diri (1)
Langkah meningkatkan dan memantapkan keyakinan diri (1)
 
Bagaimana menjadi pelajar cemerlang
Bagaimana menjadi pelajar cemerlangBagaimana menjadi pelajar cemerlang
Bagaimana menjadi pelajar cemerlang
 

Viewers also liked

Motivasi
MotivasiMotivasi
Motivasi
andriansuhaimi
 
Seminar Pelajar Cemerlang mandarin
Seminar Pelajar Cemerlang mandarin Seminar Pelajar Cemerlang mandarin
Seminar Pelajar Cemerlang mandarin
thecrestacademy
 
Modul motivasi pelajar
Modul motivasi pelajarModul motivasi pelajar
Modul motivasi pelajar
Halim Hajid
 
Sekolah Menyenangkan, Sekolah Cepat Kerja, Sekolah Favorit 083834557987
Sekolah Menyenangkan, Sekolah Cepat Kerja, Sekolah Favorit 083834557987Sekolah Menyenangkan, Sekolah Cepat Kerja, Sekolah Favorit 083834557987
Sekolah Menyenangkan, Sekolah Cepat Kerja, Sekolah Favorit 083834557987
KimiaIndustriPim
 
TEORI MOTIVASI DALAM PEMBELAJARAN
TEORI MOTIVASI DALAM PEMBELAJARANTEORI MOTIVASI DALAM PEMBELAJARAN
TEORI MOTIVASI DALAM PEMBELAJARAN
Husna Sholihah
 
Program Pecutan Akhir Untuk pelajar SK, SJKC, SMK
Program Pecutan Akhir Untuk pelajar SK, SJKC, SMKProgram Pecutan Akhir Untuk pelajar SK, SJKC, SMK
Program Pecutan Akhir Untuk pelajar SK, SJKC, SMK
thecrestacademy
 
Pentadbiran ipr new 15112016
Pentadbiran ipr new   15112016Pentadbiran ipr new   15112016
Pentadbiran ipr new 15112016
azmahsaaid
 
Ceramah Motivasi Bil 3 - Sahabat Sejati
Ceramah Motivasi Bil 3 - Sahabat SejatiCeramah Motivasi Bil 3 - Sahabat Sejati
Ceramah Motivasi Bil 3 - Sahabat Sejati
azmahsaaid
 
Presentasi motivasi kerja
Presentasi motivasi kerjaPresentasi motivasi kerja
Presentasi motivasi kerja
Prizky Sari
 
PPT (Motivasi Belajar)
PPT (Motivasi Belajar)PPT (Motivasi Belajar)
Kalimat pembuka presentasi yang memukau
Kalimat pembuka presentasi yang memukauKalimat pembuka presentasi yang memukau
Kalimat pembuka presentasi yang memukau
Virja Gita
 

Viewers also liked (12)

Motivasi
MotivasiMotivasi
Motivasi
 
Seminar Pelajar Cemerlang mandarin
Seminar Pelajar Cemerlang mandarin Seminar Pelajar Cemerlang mandarin
Seminar Pelajar Cemerlang mandarin
 
Modul motivasi pelajar
Modul motivasi pelajarModul motivasi pelajar
Modul motivasi pelajar
 
Sekolah Menyenangkan, Sekolah Cepat Kerja, Sekolah Favorit 083834557987
Sekolah Menyenangkan, Sekolah Cepat Kerja, Sekolah Favorit 083834557987Sekolah Menyenangkan, Sekolah Cepat Kerja, Sekolah Favorit 083834557987
Sekolah Menyenangkan, Sekolah Cepat Kerja, Sekolah Favorit 083834557987
 
TEORI MOTIVASI DALAM PEMBELAJARAN
TEORI MOTIVASI DALAM PEMBELAJARANTEORI MOTIVASI DALAM PEMBELAJARAN
TEORI MOTIVASI DALAM PEMBELAJARAN
 
Program Pecutan Akhir Untuk pelajar SK, SJKC, SMK
Program Pecutan Akhir Untuk pelajar SK, SJKC, SMKProgram Pecutan Akhir Untuk pelajar SK, SJKC, SMK
Program Pecutan Akhir Untuk pelajar SK, SJKC, SMK
 
Pentadbiran ipr new 15112016
Pentadbiran ipr new   15112016Pentadbiran ipr new   15112016
Pentadbiran ipr new 15112016
 
Ceramah Motivasi Bil 3 - Sahabat Sejati
Ceramah Motivasi Bil 3 - Sahabat SejatiCeramah Motivasi Bil 3 - Sahabat Sejati
Ceramah Motivasi Bil 3 - Sahabat Sejati
 
Presentasi motivasi kerja
Presentasi motivasi kerjaPresentasi motivasi kerja
Presentasi motivasi kerja
 
motivasi belajar
motivasi belajarmotivasi belajar
motivasi belajar
 
PPT (Motivasi Belajar)
PPT (Motivasi Belajar)PPT (Motivasi Belajar)
PPT (Motivasi Belajar)
 
Kalimat pembuka presentasi yang memukau
Kalimat pembuka presentasi yang memukauKalimat pembuka presentasi yang memukau
Kalimat pembuka presentasi yang memukau
 

Similar to Seminar motivasi

1573823442919 ilmu budaya dasar (1)
1573823442919 ilmu budaya dasar (1)1573823442919 ilmu budaya dasar (1)
1573823442919 ilmu budaya dasar (1)
aryapanji123
 
Pertemuan 1 Self Awareness.pptx
Pertemuan 1 Self Awareness.pptxPertemuan 1 Self Awareness.pptx
Pertemuan 1 Self Awareness.pptx
FaizinChoirul
 
Makalah etik UMB Perkembangan Diri
Makalah etik UMB Perkembangan DiriMakalah etik UMB Perkembangan Diri
Makalah etik UMB Perkembangan Diri
Muchammad Fahmi Arif
 
MENGGALI POTENSI DIRI SERTA MENENTUKAN TUJUAN HIDUP
MENGGALI POTENSI DIRI SERTA MENENTUKAN TUJUAN HIDUPMENGGALI POTENSI DIRI SERTA MENENTUKAN TUJUAN HIDUP
MENGGALI POTENSI DIRI SERTA MENENTUKAN TUJUAN HIDUP
delvianisaNurFebriya
 
Manusia dan Pandangan Hidup
Manusia dan Pandangan HidupManusia dan Pandangan Hidup
Manusia dan Pandangan Hidup
Vinda Syakira
 
Manusiadanpandanganhidup 160502220122
Manusiadanpandanganhidup 160502220122Manusiadanpandanganhidup 160502220122
Manusiadanpandanganhidup 160502220122
Must Hmpc
 
MENGGALI POTENSI DIRI SERTA MENENTUKAN TUJUAN HIDUP
MENGGALI POTENSI DIRI SERTA MENENTUKAN TUJUAN HIDUPMENGGALI POTENSI DIRI SERTA MENENTUKAN TUJUAN HIDUP
MENGGALI POTENSI DIRI SERTA MENENTUKAN TUJUAN HIDUP
delvianisaNurFebriya
 
MENGGALI POTENSI DIRI SERTA MENENTUKAN TUJUAN HIDUP.
MENGGALI POTENSI DIRI SERTA MENENTUKAN TUJUAN HIDUP.MENGGALI POTENSI DIRI SERTA MENENTUKAN TUJUAN HIDUP.
MENGGALI POTENSI DIRI SERTA MENENTUKAN TUJUAN HIDUP.
AdeNovriza
 
Tb1 etik
Tb1 etikTb1 etik
Tb1 etik
GanangAriyanto
 
Citra diri etika profesi
Citra diri etika profesiCitra diri etika profesi
Citra diri etika profesi
jasa16
 
Cara pandang kehidupan Allah (World View)
Cara pandang kehidupan Allah (World View)Cara pandang kehidupan Allah (World View)
Cara pandang kehidupan Allah (World View)
HeruWibawa
 
Filsafat hidup
Filsafat hidupFilsafat hidup
Filsafat hidup
EnosMendrofa
 
Kenapa harus belajar (2)
Kenapa harus belajar (2)Kenapa harus belajar (2)
Kenapa harus belajar (2)
Beruga' Alam Institute
 
ITP UNS Semester 3, Kewirausahaan: analisis diri
ITP UNS Semester 3, Kewirausahaan: analisis diriITP UNS Semester 3, Kewirausahaan: analisis diri
ITP UNS Semester 3, Kewirausahaan: analisis diriFransiska Puteri
 
Tugas bimbingan konseling
Tugas bimbingan konselingTugas bimbingan konseling
Tugas bimbingan konselingDiana Nova
 
Contoh makalah pengembangan diri
Contoh makalah pengembangan diriContoh makalah pengembangan diri
Contoh makalah pengembangan diri
Siti Anisyah
 
Ibd manusia n pandangan hidup
Ibd manusia n pandangan hidupIbd manusia n pandangan hidup
Ibd manusia n pandangan hidupIzmi Dhini
 
Makul Etika Profesi Kelompok 7 KEPRIBADIAN, KONSEP DIRI, DAN CITRA DIRI
Makul Etika Profesi Kelompok 7 KEPRIBADIAN, KONSEP DIRI, DAN CITRA DIRIMakul Etika Profesi Kelompok 7 KEPRIBADIAN, KONSEP DIRI, DAN CITRA DIRI
Makul Etika Profesi Kelompok 7 KEPRIBADIAN, KONSEP DIRI, DAN CITRA DIRI
Pet-pet
 

Similar to Seminar motivasi (20)

1573823442919 ilmu budaya dasar (1)
1573823442919 ilmu budaya dasar (1)1573823442919 ilmu budaya dasar (1)
1573823442919 ilmu budaya dasar (1)
 
Pertemuan 1 Self Awareness.pptx
Pertemuan 1 Self Awareness.pptxPertemuan 1 Self Awareness.pptx
Pertemuan 1 Self Awareness.pptx
 
Makalah etik UMB Perkembangan Diri
Makalah etik UMB Perkembangan DiriMakalah etik UMB Perkembangan Diri
Makalah etik UMB Perkembangan Diri
 
MENGGALI POTENSI DIRI SERTA MENENTUKAN TUJUAN HIDUP
MENGGALI POTENSI DIRI SERTA MENENTUKAN TUJUAN HIDUPMENGGALI POTENSI DIRI SERTA MENENTUKAN TUJUAN HIDUP
MENGGALI POTENSI DIRI SERTA MENENTUKAN TUJUAN HIDUP
 
Manusia dan Pandangan Hidup
Manusia dan Pandangan HidupManusia dan Pandangan Hidup
Manusia dan Pandangan Hidup
 
Manusiadanpandanganhidup 160502220122
Manusiadanpandanganhidup 160502220122Manusiadanpandanganhidup 160502220122
Manusiadanpandanganhidup 160502220122
 
Makalahku
MakalahkuMakalahku
Makalahku
 
MENGGALI POTENSI DIRI SERTA MENENTUKAN TUJUAN HIDUP
MENGGALI POTENSI DIRI SERTA MENENTUKAN TUJUAN HIDUPMENGGALI POTENSI DIRI SERTA MENENTUKAN TUJUAN HIDUP
MENGGALI POTENSI DIRI SERTA MENENTUKAN TUJUAN HIDUP
 
MENGGALI POTENSI DIRI SERTA MENENTUKAN TUJUAN HIDUP.
MENGGALI POTENSI DIRI SERTA MENENTUKAN TUJUAN HIDUP.MENGGALI POTENSI DIRI SERTA MENENTUKAN TUJUAN HIDUP.
MENGGALI POTENSI DIRI SERTA MENENTUKAN TUJUAN HIDUP.
 
Tb1 etik
Tb1 etikTb1 etik
Tb1 etik
 
Citra diri etika profesi
Citra diri etika profesiCitra diri etika profesi
Citra diri etika profesi
 
Cara pandang kehidupan Allah (World View)
Cara pandang kehidupan Allah (World View)Cara pandang kehidupan Allah (World View)
Cara pandang kehidupan Allah (World View)
 
Filsafat hidup
Filsafat hidupFilsafat hidup
Filsafat hidup
 
Kenapa harus belajar (2)
Kenapa harus belajar (2)Kenapa harus belajar (2)
Kenapa harus belajar (2)
 
ITP UNS Semester 3, Kewirausahaan: analisis diri
ITP UNS Semester 3, Kewirausahaan: analisis diriITP UNS Semester 3, Kewirausahaan: analisis diri
ITP UNS Semester 3, Kewirausahaan: analisis diri
 
Tugas bimbingan konseling
Tugas bimbingan konselingTugas bimbingan konseling
Tugas bimbingan konseling
 
Contoh makalah pengembangan diri
Contoh makalah pengembangan diriContoh makalah pengembangan diri
Contoh makalah pengembangan diri
 
Makalahku
MakalahkuMakalahku
Makalahku
 
Ibd manusia n pandangan hidup
Ibd manusia n pandangan hidupIbd manusia n pandangan hidup
Ibd manusia n pandangan hidup
 
Makul Etika Profesi Kelompok 7 KEPRIBADIAN, KONSEP DIRI, DAN CITRA DIRI
Makul Etika Profesi Kelompok 7 KEPRIBADIAN, KONSEP DIRI, DAN CITRA DIRIMakul Etika Profesi Kelompok 7 KEPRIBADIAN, KONSEP DIRI, DAN CITRA DIRI
Makul Etika Profesi Kelompok 7 KEPRIBADIAN, KONSEP DIRI, DAN CITRA DIRI
 

Recently uploaded

Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdfLaporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
heridawesty4
 
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdfTugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
muhammadRifai732845
 
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
rohman85
 
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
SEMUELSAMBOKARAENG
 
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdfINDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
NurSriWidyastuti1
 
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdfProgram Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
erlita3
 
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptxJuknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
mattaja008
 
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
haryonospdsd011
 
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptxPRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
muhammadyudiyanto55
 
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
agusmulyadi08
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
UditGheozi2
 
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogortugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
WILDANREYkun
 
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdfPETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
Hernowo Subiantoro
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
kinayaptr30
 
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdfLaporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
yuniarmadyawati361
 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
ssuser289c2f1
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
SurosoSuroso19
 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
ferrydmn1999
 
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 BandungBahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Galang Adi Kuncoro
 
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdfNUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
DataSupriatna
 

Recently uploaded (20)

Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdfLaporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
 
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdfTugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
 
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
 
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
 
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdfINDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
 
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdfProgram Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
 
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptxJuknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
 
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
 
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptxPRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
 
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
 
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogortugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
 
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdfPETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
 
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdfLaporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
 
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 BandungBahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
 
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdfNUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
 

Seminar motivasi

  • 1.
  • 2. Kehidupan Manusia Dalam Sistem Lingkungan makro Organisasional/keserasian Manajerial/pemberdayaan Interpersonal/rasa percaya Personal/dapat percaya
  • 3. Dua pertanyaan yang sangat sulit dijawab, tetapi sekaligus sangat mudah untuk menjawabnya.
  • 4.  Manusia yang perilakunya selalu digerakkan oleh nilai-nilai (value-driven) yang telah terinternalisasi dari dalam.  Tidak sekedar hasil proses reaksi dari sebuah aksi.  Stimulus yang menghasilkan respon
  • 5. Apakah SAYA …  Seorang Siswa  Seorang Pengusaha  Seorang Pegawai Swasta  Seorang Petani  Seorang Dosen  Seorang Pegawai Negeri  Atau saya seorang PENGANGGURAN
  • 6.  Dimata Agama, SAYA adalah seorang HAMBA yang wajib mengabdi kepada Tuhan Yang Maha Esa  Dalam kehidupan sehari-hari, SAYA adalah seorang …
  • 7.  SAYA adalah seorang manusia yang sekarang sedang menjadi seorang ….. di …..
  • 8.  Seperti apa karakter pribadi yang sukses?  Menurut terminologi DUE-like (Development for Undergraduate Education) karakter pribadi sukses itu memiliki :  Keterampilan Hidup  Keterampilan Belajar  Keterampilan Berpikir
  • 9.  Jadi, jawaban dari pertanyaan diatas (Siapa Saya?) adalah : Bahwa saya adalah seorang ……………. yang diciptakan oleh sang pencipta untuk mengabdi kepadaNya, dan berusaha hidup di dunia ini dengan pekerjaan …………… untuk tujuan …………………
  • 10.  Setelah SAYA tahu siapa diri saya sesungguhnya, maka sekarang saatnya saya mendefinisikan dimana saya berada sekarang
  • 11. SAYA sekarang berada di :  Sekolah  Pasar  Rumah  Lapangan Bola  Mesjid  Tempat Umum  ….????????
  • 12.  SAYA harus bisa menempatkan diri SAYA sesuai dengan kapasitas SAYA
  • 13. Ketrampilan, pengetahuan, peran sosial, citra diri, dan motif yang membedakan antara orang sukses dengan yang tidak sukses  Pengetahuan  tidak tahu vs tahu  Motivasi  tidak mau vs mau  Perilaku  tidak mampu vs mampu
  • 14. Bagaimana jadinya jika SAYA tidak bisa menempatkan diri saya pada tempatnya?  Akan berakibat Baik?  Atau akan berakibat Buruk?
  • 15. Apa yang harus SAYA perhatikan ???  Siapa SAYA  Siapa orang di sekitar SAYA  Bagaimana budaya orang disekitar SAYA  Apakah SAYA bisa menyesuaikan diri?  Apa gunanya SAYA berada disini
  • 16. Keterampilan Pengetahuan Peran Sosial Lebih mudah diidentifikasi Konsep Diri Sifat/Karakter Motif Lebih sulit diidentifikasi
  • 17. SAYA sekarang berada di ………., dikelilingi oleh orang yang ………… dengan budaya ………. Dengan demikian saya [Dapat/Tidak Dapat] menyesuaikan diri dan saya harus bermanfaat disini yaitu sebagai ………….
  • 18. Setelah SAYA tahu siapa diri saya dan sedang berada dimana saya sekarang, maka tibalah saatnya untuk menetapkan tujuan SAYA untuk masa yang akan datang (Jangka Pendek atau Jangka Panjang)
  • 19.  Menurut Agama, tujuan setiap orang hidup diatas dunia ini hanya 1 (satu) yaitu untuk mengabdi kepada sang Maha Pencipta, melalui cara-cara yang telah diajarkannya melalui Nabi dan RasulNya.  Yang kita bahas adalah cara-cara yang telah diajarkan itu, apakah kita sudah mengamalkannya atau belum?
  • 20.  Tentukan Tujuan Hidup (VISI)  Tentukan Cara untuk meraih Tujuan Hidup tersebut (MISI)  Tetaplah berjalan di Jalur yang Telah Anda Tentukan (Tetap fokus pada VISI & MISI)
  • 21.  Visi adalah harapan tentang masa depan organisasi (seseorang) yang realistik, bisa dicapai dan menarik  Visi adalah jabaran tujuan ke mana organisasi (seseorang) harus menuju, masa depan yang lebih baik dan lebih sukses
  • 22.  Misi adalah pernyataan untuk apa seseorang bertindak  Misi adalah batasan tentang hal-hal yang akan dilakukan oleh seseorang
  • 23. Penelitian Jangka Panjang tentang Visi/Cita-cita dan Tingkat Kesejahteraan Hidup pada 300 mahasiswa di Oxford University 60% : tidak tahu 30% : tahu samar-samar 10% : tahu (7% tahu dengan jelas ; 3% tahu dengan detil / rinci) 60% : < rata-rata 30% : rata-rata 10% : di atas rata-rata (3% jauh di atas rata-rata)
  • 24.  Setiap manusia memiliki tujuan hidup, tetapi terkadang tidak terdefinisi dengan jelas, sehingga dia menjadi menerawang dalam menjalani hidup.  Setiap manusia juga memiliki jalur sendiri-sendiri dalam menjalani hidupnya, tetapi terkadang hal itu tidak disadarinya, sehingga dia terkadang masuk ke jalur orang lain yang bukan bidang yang dikuasainya.
  • 25.  Apakah Tujuan Hidup Anda?  Bagaimana caranya untuk meraih Tujuan Hidup anda tersebut??  Sudahkah anda definisikan???  Definisikan Sekarang!!!!
  • 26.  Definisikan terlebih dahulu diri anda (siapa saya), saat ini dan di saat yang akan datang.  Definisikan keberadaan anda (dimana saya) saat ini dan saat yang akan datang.  Definisikan cita-cita anda.  Definisikan cara / jalan untuk meraih cita-cita tersebut.
  • 27.  Anda telah mendefinisikan tujuan hidup anda, tetaplah berjalan di jalurnya untuk mencapai tujuan hidup anda tersebut.  Jika ada kesalahan dalam definisi anda, silahkan ulangi lagi dari langkah awal.
  • 28. Sukses Selalu Untuk Kita Semua