SlideShare a Scribd company logo
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)
Satuan Pendidikan
Mata Pelajaran
Kelas / Semester
Materi Pokok
Sub Materi Pokok
Alokasi Waktu
A. KOMPETENSI INTI
1. Menghayati dan mengamalka
2. Mengem bangkan perilaku (j
: SMA
: SEJAR AH
: X / 1
: Peradaban Awal di Indonesia
: 10. Asal-usul nenek moyang Indon sia
: 1 X 90 Menit
ajaran agama yang dianutnya.
jur, disiplin, tanggung jawab, peduli, santun, ramah lingkungan, gotong
royong, kerjasama, cinta damai, responsif dan proaktif) dan menunjukan sikap se
atas berbagai permasalahan bangsa dalam berinteraksi secara efektif dengan ling
serta dalam menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia.
agai bagian dari solusi
ungan sosial dan alam
3. Memahami dan menerapkan
teknologi, seni, budaya, dan
peradaban terkait fenomena
pengetahuan faktual, konseptual, prosedural dal m ilmu pengetahuan,
humaniora dengan wawasan kemanusiaan, keban saan, kenegaraan, dan
an kejadian, serta menerapkan pengetahuan prosed ral pada bidang kajian
yang spesifik sesuai dengan b kat dan minatnya untuk memecahkan masalah.
4. Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan pengembangan
dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, dan mampu menggunakan
keilmuan.
metoda sesuai kaidah
B. KOMPETENSI DASAR D N INDIKATOR
Kompetensi Dasar
1.1 Menghayati keteladanan para pemimpin dalam mengamalkan ajaran agamanya.
1.2 Menghayati keteladanan ara pemimpin dalam toleransi antarumat beragama dan mengamalkannya
dalam kehidupan sehari-h ri.
Indikator
1.1.1. Mengagumi proses sejarah penyebaran umat manusia.
1.2.1. Mensyukuri terbentuknya kehidupan yang rukun dan toleran antara berbagai suku bangsa di Indonesia.
Kompetensi Dasar
2.1 Menunjukkan sikap tanggung jawab, peduli terhadap berbagai hasil budaya pada masa praaksara,
Hindu-B uddha dan Islam
2.2 Meneladani sikap dan tindakan cinta damai, responsif dan pro aktif yang ditunjukkan oleh tokoh
sejarah dalam mengatasi masalah sosial dan lingkungannya
2.3 Berlaku jujur dan bertanggungjawab dalam mengerjakan tugas-tugas dari pembelajaran sejarah
Indikator
2.1.1 Mensyukuri kehidupan yang diberikan Tuhan dengan memanfaatkan waktu sebaik-baiknya.
2.2.1 Memiliki rasa tanggungjawab dalam mengerjakan tugas-tugas yang terkait dengan kegiatan belajar
mengajar.
2.3.1 Memiliki rasa tanggungjawab terhadap rasa persatuan dan kesatuan serta toleransi antara suku-suku
bangsa di Indonesia.
Kompetensi Dasar
3.3. Menganalisis asal-usul nenek moyang bangsa Indonesia (Proto, Deutero Melayu dan Melanesoid)
Indikator
3.3.1 Menjelaskan asal daerah nenek moyang bangsa Indonesia
3.3.2 Menganalisis keterkaitan antara rumpun bangsa Proto, Deutero Melayu dan Melanesoid dengan asal
usul nenek moyang bangsa Indonesia.
Kompetensi Dasar
4.3 Menyajikan kesimpulan-kesimpulan dari informasi mengenai asal-usul nenek moyang bangsa
Indonesia (Proto, Deutero Melayu dan Melanesoid) dalam bentuk tulisan
4.3.1 Membuat bagan penyebaran nenek moyang bangsa Indonesia Melanesoid, Proto Melayu dan Deutro
Melayu.
4.3.2 Menggambar peta penyebaran nenek moyang bangsa Indonesia Melanesoid, Proto Melayu dan Deutro
Melayu.
4.3.3 Menyajikan presentasi di depan kelas tentang penyebaran nenek moyang bangsa Indonesia Melanesoid,
Proto Melayu dan Deutro Melayu.
C. TUJUAN PEMBELAJAR AN
1. Diberikan kesempatan siswa untuk membaca buku teks, siswa dapat menjelaskan penyebaran penduduk dan
kebudayaan Melanesia ke wilayah Indonesia.
2. Diberikan kesempatan siswa untuk mengamati peta, siswa dapat menunjukkan penyebaran penduduk
Proto-M elayu dan kebudayaan Kapak Persegi ke wilayah Indonesia.
3. Diberikan kesempatan siswa untuk mengamati peta siswa dapat menggambar peta penyebaran penduduk
Deutro-Melayu dan kebudayaan Perunggu ke wilayah Indonesia.
4. Diberikan kesempatan siswa untuk membaca buku paket, siswa dapat menerangkan penyebaran
kebudayaan Austronesia melalui penelitian penyebaran kebudayaan Kapak Persegi.
5. Diberikan kesempatan siswa untuk membaca buku paket, siswa dapat menerangkan penyebaran
kebudayaan Austronesia melalui penelitian penyebaran bahasa.
D. MATERI PEMBELAJAR AN
ASAL-US UL NENEK MOYAN G BANGS A INDONESIA
a. Penyebaran Kebudayaan Bacson-Hoab inh Ke Indonesia
Di Lembah Sungai Mekong terdapat dua pusat kebudayaan, yaitu Bacson Hoabinh dan Dongson. Bacson
adalah daerah pegunungan, sedangkan Hoabinh adalah daerah dataran rendah. Keduanya terletak tidak jauh dari
Teluk Tonkin. Penelitian yang dipimpin oleh Madeleine Colani di wilayah tersebut berhasi menemukan
sejumlah besar alat yang kemudian dikenal dengan kebudayaan Bacson-Hoabinh. Peradaban mereka pada
mulanya adalah peradaban mesolithikum dengan hasil kebudayaannya berupa alat-alat yang baru diasah bagian
tajamnya saja. Alat mereka yang terkenal adalah Peble atau kapak sumatera (sumatralith). Sedangkan manusia
pendukungnya dari ras Papua Melanesoide.
Baik kebudayaan maupun manusia pendukung kebudayaan Bacson-H oabinh ini kemudian berkembang
di seluruh daerah Asia Tenggara, baik Asia Daratan maupun Kepulauan, termasuk ke wilayah Indonesia.
Suku-suku bangsa yang kini tergolong ke dalam ras melanesoid adalah suku Sakai di Siak, Suku Kubu
serta Anak Dalam di Jambi dan Sumatera Selatan, orang Semang di pedalaman Malaya, orang Aeta di
pedalaman Philipina, orang-orang Papua Melanesoide di Irian dan kepulauan Melanesia.
b. Penyebaran Pendukung Kebudayaan Kapak Persegi Ke Indonesia
Penyelidikan Kern tentang penyebaran bahasa Austronesia ternyata sesuai dengan penyelidikan von
Heine Geldern mengenai peninggalan benda-benda purbakala (artefak) dari zaman neolithikum.
Menurut von Heine Geldern persebaran Kebudayaan Kapak Persegi itu berasal dari di daerah
Yunnan di Cina Selatan, yaitu di daerah hulu sungai-sungai terbesar di Asia Tenggara, seperti Sungai
Brahmaputra, Irrawaddy, Salwin, Yang-tse-kiang, Sungai Mekhong dan Sungai Menam. Pendukung
Kebudayaan Kapak Persegi itu adalah Melayu Tua atau Proto Melayu, suatu ras mongoloid yang berasal dari
daerah Yunan, dekat lembah sungai Yang Tze, Cina Selatan.
Ras Proto Melayu datang di kepulauan Nusantara sekitar tahun 2000 tahun SM. Sedangkan ras Austro-
Asia yang masih diwakili oleh bangsa-bangsa Khmer di Indocina, bangsa Mon di Myanmar dan Munda di India
datang ke India sekitar tahun 1500 SM.Suku-suku bangsa di Indonesia kini yang tergolong ke dalam ras Proto-
Melayu adalah suku Dayak, Batak, Sasak, Toraja, Nias, dan Gayo.
c. Penyebaran Kebudayaan Dongson Ke Indonesia
Dongson adalah nama sebuah daerah di Tonkin, Vietnam. Masyarakat Dongson hidup di lembah Sungai
Ma, Sungai Ca, dan Sungai Merah. Dongson merupakan asal kebudayaan perunggu di Asia Tenggara.
Pendukung kebudayaan Dongson adalah ras Deutro Melayu (Melayu Muda) yang merupakan percampuran
antara ras proto-melayu dengan ras aria.
Kebudayaan Dongson kemudian menyebar ke wilayah kepulauan Nusantara sekitar tahun 500 SM.
Mereka datang ke Nusantara melalui jalur barat, yaitu melaui Semenanjung Malaka ke Sumatera kemudian ke
Pulau Jawa. Keturunan ras deutro Melayu ini sekarang adalah suku bangsa Jawa, Madura, Bali, Sunda, Bugis
dan Melayu.
E. METODE PEMBELAJAR AN
Pendekatan : Keterampilan Proses
Model : Siklus Eksplorasi, Elaborasi, Konfirmasi
Metode : 1. Ceramah Bervariasi
2. Tanya Jawab
3. Diskusi
4. Penugasan
5. Presentasi / Pelaporan
F. MEDIA, ALAT, DAN SUMBER PEMBELAJA RA N
1. Media :
a. Laptop, CPU
b. LCD Projector
c. Film / Video
d. Gambar
c. Tabel / Diagram
2. Sumber Belajar :
a. M. Habib Mustopo, 2013, Buku Sejarah Siswa, Kelas X, Yudhistira : Jakarta, hal. 31 s.d 39
b. Tim Penulis, 2013, Buku Sejarah Siswa, Kelas X, Pusbuk : Jakarta, hal 46 s.d 48
G. KEGIATA N PEMBELAJA RA N
(Pertemu an ke-9)
1. Pendahuluan ( 10 menit )
a. Motivasi : Guru memberikan motivasi dengan menyajikan film, gambar-gambar dan peta
yang terkait migrasi penduduk austronesia.
b. Apersepsi : Guru memberikan apersepsi dengan cara menyajikan gambar-gambar berbagai ras dan
suku bangsa di Indonesia kini.
c. Guru menyampaikan garis besar tujuan pembelajaran
2. Kegiatan Inti ( 60 menit )
a. Mengamati
1. Guru memberikan kesempatan kepada siswa untuk mengamati gambar-gambar, peta dan
keadaaan ras dan suku bangsa di Indonesia sekarang.
2. Siswa mengamati gambar-gambar, peta dan keadaaan ras dan suku bangsa di Indonesia
sekarang.
b. Menanyakan (merumuskan masalah/hip otesisi)
1. Guru memberikan kesempatan dan memberikan dorongan kepada seluruh siswa untuk
mengajukan pertanyaan,
2. Siswa mengajukan pertanyaan sehubungan dengan gambar dan tabel yang disajikan, seperti,
a. Darimanakah asal-usul nenek moyang bangsa Indonesia ?
b. Bagaim anakah kedatangan penduduk Papua-Melanesoid ke wilayah Indonesia ?
c. Bagaim anakah kedatangan penduduk Proto-M elayu ke wilayah Indonesia ?
d. Bagaim anakah kedatangan penduduk Deutro-M elayu ke wilayah Indonesia ?
e. Bagaim anakah penyebaran bahasa Austronesia ke berbagai penjuru dunia ?
c. Mengumpu lkan data/eksperim en /Observasi/m engamati
1. Siswa mengumpulkan data untuk menem ukan jawaban dengan membaca buku paket dan
sumber-sumber lainnya.
2. Siswa memberikan tanda pada kata-kata kunci (key word) pada buku teks dan membuat ikhtisar
d. Membuat Asosiasi
1. Siswa membuat perbandingan suku-s uku bangs a Ras Melanesia yang ada di Indonesia, Asia
Tenggara Daratan dan di kepulauan Pasifik.
2. Siswa merumuskan hubungan antara penyebaran kebudayaan Bacson Hoabinh dengan
penyebaran penduduk Ras Melanesia di Indonesia.
3. Siswa merumuskan hubungan antara penyebaran kebudayaan Kapak Persegi dengan penyebaran
penduduk Ras Proto-M elayu di Indonesia.
4. Siswa merumuskan hubungan antara penyebaran kebudayaan Perunggu dengan penyebaran
penduduk Ras Deutro-Melayu di Indonesia.
5. Siswa membuat data suku-suku bangsa di Indonesia sekarang yang termasuk keturunan ras
Proto Melayu.
6. Siswa membuat data suku-suku bangsa di Indonesia sekarang yang termasuk keturunan ras
Deutro Melayu.
e. Mengkomun ik asikan
1. Dengan bimbingan guru, siswa menyusun tabel perbedaan antara konsep berfikir sinkronis dan
diakronis.
2. Dengan membaca buku teks, siswa membuat tabel perkembangan zaman menurut geologi.
3. Dengan petunjuk guru, siswa menggambar peta Indonesia pada kala plestosen (glasial dan inter-
glasial)
4. Dengan memperhatikan contoh-contoh, siswa menggambar peta penyebaran binatang dan
manusia purba pada kala plestosen (glasial dan inter-glasial)
5. Siswa mempresentasikan hasil karya di depan kelas
3. Kegiatan Penutup ( 10 menit )
a. Bersama siswa membuat kesimpulan hasil pembelajaran.
b. Memberikan apresiasi terhadap semua siswa yang terlibat aktif dan kondusif selam a kegiatan
pembelajaran berlangsung.
c. Melakukan refleksi terhadap seluruh kegiatan belajar mengajar.
d. Mengajak siswa untuk bersama-sama mengucapkan rasa syukur
H. PENILAIA N
1. Teknik dan Bentuk Instrumen
Teknik Bentuk Instrumen
1. Pengamatan Sikap 1. Lembar Pengamatan Sikap dan Rubrik
2. Portofolio
2. Panduan Penyusunan Portofolio
3. Tes Tertulis 3. Tes Uraian dan Pilihan Ganda
2. Lembar Pengamatan Sikap
No. Aspek yang Dinilai 3 2 1 Keteran gan
1
Mengagumi mata sebagai alat indera
ciptaan Tuhan
2 Memiliki rasa ingin tahu (curiosity)
3
Menunjukkan ketekunan dan
tanggungjawab dalam belajar dan bekerja
baik secara individu maupun berkelompok
3. Lembar Penilaian Sikap
No Aspek yang Dinilai Rubrik
1
Mengagumi terbentuknya kehidupan
di muka bumi sebagai ciptaan Tuhan
3: Menunjukkan ekspresi kekaguman terhadap proses
terbentuknya kehiduoan di muka bumi dan/atau
ungkapan verbal yang menunjukkan rasa syukur
terhadap Tuhan
2: Belum secara eksplisit menunjukkan ekspresi kekaguman
atau ungkapan syukur, namun menaruh minat terhadap
proses terbentuknya kehidupan di muka bumi.
1: Belum menunjukkan ekspresi kekaguman, atau
menaruh minat terhadap proses terbentuknya kehidupan
di muka bumi, atau ungkapan verbal yang menunjukkan
rasa syukur terhadap Tuhan
2
Menunjukkan rasa ingin tahu
(curiosity)
3: Menunjukkan rasa ingin tahu yang besar, antusias,
terlibat aktif dalam kegiatan belajar mengajar.
2: Menunjukkan rasa ingin tahu, namun tidak terlalu
antusias, dan baru terlibat aktif ketika diminta atau
disuruh.
1: Tidak menunjukkan antusias dalam pengamatan, sulit
terlibat aktif dalam kegiatan kelompok walaupun telah
didorong untuk terlibat.
3
Menunjukkan ketekunan dan
tanggungjawab dalam belajar dan
bekerja baik secara individu maupun
berkelompok
3: Tekun dalam menyelesaikan tugas dengan hasil terbaik
yang bisa dilakukan, berupaya tepat waktu.
2: Berupaya tepat waktu dalam menyelesaikan tugas,
namun belum menunjukkan upaya terbaiknya.
1: Tidak berupaya sungguh-sungguh dalam menyelesaikan
tugas, dan tugasnya tidak seles ai

More Related Content

What's hot

RPP SEJARAH INDONESIA KD 3.6
RPP SEJARAH INDONESIA KD 3.6RPP SEJARAH INDONESIA KD 3.6
RPP SEJARAH INDONESIA KD 3.6
Kusmiati
 
RPP SEJARAH INDONESIA KD 3.5
RPP SEJARAH INDONESIA KD 3.5RPP SEJARAH INDONESIA KD 3.5
RPP SEJARAH INDONESIA KD 3.5
Kusmiati
 
Asal usul nenek moyang Bangsa
Asal usul nenek moyang Bangsa Asal usul nenek moyang Bangsa
Asal usul nenek moyang Bangsa
Tonny Basuki
 
RPP SEJARAH INDONESIA KD 3.4
RPP SEJARAH INDONESIA KD 3.4RPP SEJARAH INDONESIA KD 3.4
RPP SEJARAH INDONESIA KD 3.4
Kusmiati
 
1. smk klas x smster 2 ~ pedagang, penguasa dan pujangga pada masa klasik (h...
1.  smk klas x smster 2 ~ pedagang, penguasa dan pujangga pada masa klasik (h...1.  smk klas x smster 2 ~ pedagang, penguasa dan pujangga pada masa klasik (h...
1. smk klas x smster 2 ~ pedagang, penguasa dan pujangga pada masa klasik (h...
Jumari Awi
 
PPKn Kelas VII semester 2
PPKn Kelas VII semester 2PPKn Kelas VII semester 2
PPKn Kelas VII semester 2
R. Herawati Suryanegara
 
Presentasi kehidupan politik ekonomi sosial budaya pada masa hindu budha
Presentasi kehidupan politik ekonomi sosial budaya pada masa hindu budhaPresentasi kehidupan politik ekonomi sosial budaya pada masa hindu budha
Presentasi kehidupan politik ekonomi sosial budaya pada masa hindu budha
Annisa Wakhidathus
 
Lembar kerja siswa 3 masa hindu buddha
Lembar kerja siswa 3 masa hindu buddhaLembar kerja siswa 3 masa hindu buddha
Lembar kerja siswa 3 masa hindu buddha
Rizky Aji
 
Ppt 1 praaksara
Ppt 1 praaksaraPpt 1 praaksara
Ppt 1 praaksarafakhriza99
 
SK-KD Sejarah SMA-MA
SK-KD Sejarah SMA-MASK-KD Sejarah SMA-MA
SK-KD Sejarah SMA-MA
SMA Negeri 9 KERINCI
 
Rpp 5 perkembangan teknologi pra aksara
Rpp 5 perkembangan teknologi pra aksaraRpp 5 perkembangan teknologi pra aksara
Rpp 5 perkembangan teknologi pra aksara
Ressa
 
Masa berburu dan mengumpulkan makanan
Masa berburu dan mengumpulkan makananMasa berburu dan mengumpulkan makanan
Masa berburu dan mengumpulkan makananAnita W
 
terbentuknya jaringan nusantara melalui perdagangan
terbentuknya jaringan nusantara melalui perdaganganterbentuknya jaringan nusantara melalui perdagangan
terbentuknya jaringan nusantara melalui perdagangannurulrp
 
Ppt sejarah bab 1 sma x wajib
Ppt sejarah bab 1 sma x wajibPpt sejarah bab 1 sma x wajib
Ppt sejarah bab 1 sma x wajib
eli priyatna laidan
 
Pluralitas Masyarakat Indonesia
Pluralitas Masyarakat IndonesiaPluralitas Masyarakat Indonesia
Pluralitas Masyarakat Indonesia
SylviaAndriany
 
Masuknya hindu budha ke indonesia
Masuknya hindu budha ke indonesiaMasuknya hindu budha ke indonesia
Masuknya hindu budha ke indonesia
Sci-Five
 
PPT kesadaran berbangsa dan bernegara
PPT kesadaran berbangsa dan bernegaraPPT kesadaran berbangsa dan bernegara
PPT kesadaran berbangsa dan bernegara
Doris Agusnita
 
Islam dan Jaringan Perdagangan Antar Pulau
Islam dan Jaringan Perdagangan Antar PulauIslam dan Jaringan Perdagangan Antar Pulau
Islam dan Jaringan Perdagangan Antar Pulau
Diennisa Thahira
 
Historiografi
HistoriografiHistoriografi
Historiografi
junna pratama
 

What's hot (20)

RPP SEJARAH INDONESIA KD 3.6
RPP SEJARAH INDONESIA KD 3.6RPP SEJARAH INDONESIA KD 3.6
RPP SEJARAH INDONESIA KD 3.6
 
RPP SEJARAH INDONESIA KD 3.5
RPP SEJARAH INDONESIA KD 3.5RPP SEJARAH INDONESIA KD 3.5
RPP SEJARAH INDONESIA KD 3.5
 
Asal usul nenek moyang Bangsa
Asal usul nenek moyang Bangsa Asal usul nenek moyang Bangsa
Asal usul nenek moyang Bangsa
 
RPP SEJARAH INDONESIA KD 3.4
RPP SEJARAH INDONESIA KD 3.4RPP SEJARAH INDONESIA KD 3.4
RPP SEJARAH INDONESIA KD 3.4
 
1. smk klas x smster 2 ~ pedagang, penguasa dan pujangga pada masa klasik (h...
1.  smk klas x smster 2 ~ pedagang, penguasa dan pujangga pada masa klasik (h...1.  smk klas x smster 2 ~ pedagang, penguasa dan pujangga pada masa klasik (h...
1. smk klas x smster 2 ~ pedagang, penguasa dan pujangga pada masa klasik (h...
 
PPKn Kelas VII semester 2
PPKn Kelas VII semester 2PPKn Kelas VII semester 2
PPKn Kelas VII semester 2
 
Presentasi kehidupan politik ekonomi sosial budaya pada masa hindu budha
Presentasi kehidupan politik ekonomi sosial budaya pada masa hindu budhaPresentasi kehidupan politik ekonomi sosial budaya pada masa hindu budha
Presentasi kehidupan politik ekonomi sosial budaya pada masa hindu budha
 
Lembar kerja siswa 3 masa hindu buddha
Lembar kerja siswa 3 masa hindu buddhaLembar kerja siswa 3 masa hindu buddha
Lembar kerja siswa 3 masa hindu buddha
 
Ppt 1 praaksara
Ppt 1 praaksaraPpt 1 praaksara
Ppt 1 praaksara
 
SK-KD Sejarah SMA-MA
SK-KD Sejarah SMA-MASK-KD Sejarah SMA-MA
SK-KD Sejarah SMA-MA
 
Rpp 5 perkembangan teknologi pra aksara
Rpp 5 perkembangan teknologi pra aksaraRpp 5 perkembangan teknologi pra aksara
Rpp 5 perkembangan teknologi pra aksara
 
Masa berburu dan mengumpulkan makanan
Masa berburu dan mengumpulkan makananMasa berburu dan mengumpulkan makanan
Masa berburu dan mengumpulkan makanan
 
terbentuknya jaringan nusantara melalui perdagangan
terbentuknya jaringan nusantara melalui perdaganganterbentuknya jaringan nusantara melalui perdagangan
terbentuknya jaringan nusantara melalui perdagangan
 
Ppt. kerajaan hindu budha
Ppt. kerajaan hindu budhaPpt. kerajaan hindu budha
Ppt. kerajaan hindu budha
 
Ppt sejarah bab 1 sma x wajib
Ppt sejarah bab 1 sma x wajibPpt sejarah bab 1 sma x wajib
Ppt sejarah bab 1 sma x wajib
 
Pluralitas Masyarakat Indonesia
Pluralitas Masyarakat IndonesiaPluralitas Masyarakat Indonesia
Pluralitas Masyarakat Indonesia
 
Masuknya hindu budha ke indonesia
Masuknya hindu budha ke indonesiaMasuknya hindu budha ke indonesia
Masuknya hindu budha ke indonesia
 
PPT kesadaran berbangsa dan bernegara
PPT kesadaran berbangsa dan bernegaraPPT kesadaran berbangsa dan bernegara
PPT kesadaran berbangsa dan bernegara
 
Islam dan Jaringan Perdagangan Antar Pulau
Islam dan Jaringan Perdagangan Antar PulauIslam dan Jaringan Perdagangan Antar Pulau
Islam dan Jaringan Perdagangan Antar Pulau
 
Historiografi
HistoriografiHistoriografi
Historiografi
 

Similar to Rpp asal usul pesebaran nenek moyang

Rpp 10 proto deutro melayu
Rpp 10 proto deutro melayuRpp 10 proto deutro melayu
Rpp 10 proto deutro melayu
Ressa
 
MAKALAH_SEJARAH_TENTANG_ASAL_USUL_PENYEB.docx
MAKALAH_SEJARAH_TENTANG_ASAL_USUL_PENYEB.docxMAKALAH_SEJARAH_TENTANG_ASAL_USUL_PENYEB.docx
MAKALAH_SEJARAH_TENTANG_ASAL_USUL_PENYEB.docx
Fadiahns
 
Persebaran bgs melayu 2.2.1,2.2.2
Persebaran bgs melayu 2.2.1,2.2.2Persebaran bgs melayu 2.2.1,2.2.2
Persebaran bgs melayu 2.2.1,2.2.2
deden98
 
Kehidupan manusia pra aksara
Kehidupan manusia pra aksaraKehidupan manusia pra aksara
Kehidupan manusia pra aksara
munir ikhwan
 
Rpp sejarah
Rpp sejarah Rpp sejarah
Rpp sejarah
ISTAFIANI AMBARWATI
 
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN KELAS IV
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN KELAS IV RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN KELAS IV
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN KELAS IV
EVI PAULINA SIMAREMARE
 
RPP SD Kelas 4 Tema 1 Pembelajaran 1
RPP SD Kelas 4 Tema 1 Pembelajaran 1RPP SD Kelas 4 Tema 1 Pembelajaran 1
RPP SD Kelas 4 Tema 1 Pembelajaran 1
Andy Saputra
 
K4 t1-st1-p1
K4 t1-st1-p1K4 t1-st1-p1
K4 t1-st1-p1
Andy Saputra
 
Silabus sejarah-indonesia-wajib allson-1-4-mei-2013-revisi
Silabus sejarah-indonesia-wajib allson-1-4-mei-2013-revisiSilabus sejarah-indonesia-wajib allson-1-4-mei-2013-revisi
Silabus sejarah-indonesia-wajib allson-1-4-mei-2013-revisi
Henny Octaviany
 
Tugas evaluasi
Tugas evaluasiTugas evaluasi
Tugas evaluasi
estipramiati
 
Rpp 2 terbentuknya kep. indon
Rpp 2 terbentuknya kep. indonRpp 2 terbentuknya kep. indon
Rpp 2 terbentuknya kep. indon
Ressa
 
1. rpp kelas 4 tema 1
1. rpp kelas 4 tema 11. rpp kelas 4 tema 1
1. rpp kelas 4 tema 1
lory lor
 
A_08_Made Savitri Yugakisha_RPP IPS UAS.pdf
A_08_Made Savitri Yugakisha_RPP IPS UAS.pdfA_08_Made Savitri Yugakisha_RPP IPS UAS.pdf
A_08_Made Savitri Yugakisha_RPP IPS UAS.pdf
SavitriYugakisha1
 
RPP Pertemuan ke 4
RPP Pertemuan ke 4RPP Pertemuan ke 4
RPP Pertemuan ke 4
Ressa
 
Rpp tematik ( taslim )
Rpp tematik ( taslim )Rpp tematik ( taslim )
Rpp tematik ( taslim )
RamaneZizi
 
Kisi-kisisejarahxoke.doc.pdf
Kisi-kisisejarahxoke.doc.pdfKisi-kisisejarahxoke.doc.pdf
Kisi-kisisejarahxoke.doc.pdf
WildaYuliaSari
 
Study Masyarakat Indonesia
Study Masyarakat IndonesiaStudy Masyarakat Indonesia
Study Masyarakat IndonesiaInarotul Faiza
 
Rpp kls iv tema 1 subtema 1 pb 1
Rpp kls iv tema 1 subtema 1 pb 1Rpp kls iv tema 1 subtema 1 pb 1
Rpp kls iv tema 1 subtema 1 pb 1
Tjoetnyak Izzatie
 
X sejarah indonesia kd 3.3 semester 1
X sejarah indonesia kd 3.3 semester 1X sejarah indonesia kd 3.3 semester 1
X sejarah indonesia kd 3.3 semester 1
WikantriUnuti
 
Materi SI Kelas X - Kedatangan Deutro
Materi SI Kelas X - Kedatangan DeutroMateri SI Kelas X - Kedatangan Deutro
Materi SI Kelas X - Kedatangan Deutro
Clararia D'nn
 

Similar to Rpp asal usul pesebaran nenek moyang (20)

Rpp 10 proto deutro melayu
Rpp 10 proto deutro melayuRpp 10 proto deutro melayu
Rpp 10 proto deutro melayu
 
MAKALAH_SEJARAH_TENTANG_ASAL_USUL_PENYEB.docx
MAKALAH_SEJARAH_TENTANG_ASAL_USUL_PENYEB.docxMAKALAH_SEJARAH_TENTANG_ASAL_USUL_PENYEB.docx
MAKALAH_SEJARAH_TENTANG_ASAL_USUL_PENYEB.docx
 
Persebaran bgs melayu 2.2.1,2.2.2
Persebaran bgs melayu 2.2.1,2.2.2Persebaran bgs melayu 2.2.1,2.2.2
Persebaran bgs melayu 2.2.1,2.2.2
 
Kehidupan manusia pra aksara
Kehidupan manusia pra aksaraKehidupan manusia pra aksara
Kehidupan manusia pra aksara
 
Rpp sejarah
Rpp sejarah Rpp sejarah
Rpp sejarah
 
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN KELAS IV
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN KELAS IV RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN KELAS IV
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN KELAS IV
 
RPP SD Kelas 4 Tema 1 Pembelajaran 1
RPP SD Kelas 4 Tema 1 Pembelajaran 1RPP SD Kelas 4 Tema 1 Pembelajaran 1
RPP SD Kelas 4 Tema 1 Pembelajaran 1
 
K4 t1-st1-p1
K4 t1-st1-p1K4 t1-st1-p1
K4 t1-st1-p1
 
Silabus sejarah-indonesia-wajib allson-1-4-mei-2013-revisi
Silabus sejarah-indonesia-wajib allson-1-4-mei-2013-revisiSilabus sejarah-indonesia-wajib allson-1-4-mei-2013-revisi
Silabus sejarah-indonesia-wajib allson-1-4-mei-2013-revisi
 
Tugas evaluasi
Tugas evaluasiTugas evaluasi
Tugas evaluasi
 
Rpp 2 terbentuknya kep. indon
Rpp 2 terbentuknya kep. indonRpp 2 terbentuknya kep. indon
Rpp 2 terbentuknya kep. indon
 
1. rpp kelas 4 tema 1
1. rpp kelas 4 tema 11. rpp kelas 4 tema 1
1. rpp kelas 4 tema 1
 
A_08_Made Savitri Yugakisha_RPP IPS UAS.pdf
A_08_Made Savitri Yugakisha_RPP IPS UAS.pdfA_08_Made Savitri Yugakisha_RPP IPS UAS.pdf
A_08_Made Savitri Yugakisha_RPP IPS UAS.pdf
 
RPP Pertemuan ke 4
RPP Pertemuan ke 4RPP Pertemuan ke 4
RPP Pertemuan ke 4
 
Rpp tematik ( taslim )
Rpp tematik ( taslim )Rpp tematik ( taslim )
Rpp tematik ( taslim )
 
Kisi-kisisejarahxoke.doc.pdf
Kisi-kisisejarahxoke.doc.pdfKisi-kisisejarahxoke.doc.pdf
Kisi-kisisejarahxoke.doc.pdf
 
Study Masyarakat Indonesia
Study Masyarakat IndonesiaStudy Masyarakat Indonesia
Study Masyarakat Indonesia
 
Rpp kls iv tema 1 subtema 1 pb 1
Rpp kls iv tema 1 subtema 1 pb 1Rpp kls iv tema 1 subtema 1 pb 1
Rpp kls iv tema 1 subtema 1 pb 1
 
X sejarah indonesia kd 3.3 semester 1
X sejarah indonesia kd 3.3 semester 1X sejarah indonesia kd 3.3 semester 1
X sejarah indonesia kd 3.3 semester 1
 
Materi SI Kelas X - Kedatangan Deutro
Materi SI Kelas X - Kedatangan DeutroMateri SI Kelas X - Kedatangan Deutro
Materi SI Kelas X - Kedatangan Deutro
 

More from septiputri

Rangkuman sejarah kelas x
Rangkuman sejarah kelas xRangkuman sejarah kelas x
Rangkuman sejarah kelas x
septiputri
 
Rangkuman sejarah kelas x
Rangkuman sejarah kelas xRangkuman sejarah kelas x
Rangkuman sejarah kelas x
septiputri
 
Sem1 sejarah indo
Sem1 sejarah indoSem1 sejarah indo
Sem1 sejarah indo
septiputri
 
TRADISI MASA PRA AKSARA DAN AKSARA
TRADISI MASA PRA AKSARA DAN AKSARA TRADISI MASA PRA AKSARA DAN AKSARA
TRADISI MASA PRA AKSARA DAN AKSARA
septiputri
 
JENIS MANUSIA PRA AKSARA DI INDONESIA
JENIS MANUSIA PRA AKSARA DI INDONESIA JENIS MANUSIA PRA AKSARA DI INDONESIA
JENIS MANUSIA PRA AKSARA DI INDONESIA
septiputri
 
Bab 4 masa pra-aksara1
Bab 4 masa pra-aksara1Bab 4 masa pra-aksara1
Bab 4 masa pra-aksara1
septiputri
 
Jiwa kepemimpinan
Jiwa kepemimpinanJiwa kepemimpinan
Jiwa kepemimpinan
septiputri
 
Demokrasi liberal dan terpimpin indonesia
Demokrasi liberal dan terpimpin indonesiaDemokrasi liberal dan terpimpin indonesia
Demokrasi liberal dan terpimpin indonesia
septiputri
 
Bab 1 post test kolonialisme imperialisme
Bab 1 post test kolonialisme imperialismeBab 1 post test kolonialisme imperialisme
Bab 1 post test kolonialisme imperialisme
septiputri
 
Rpp kolonialisme dan imperialisme
Rpp kolonialisme dan imperialismeRpp kolonialisme dan imperialisme
Rpp kolonialisme dan imperialisme
septiputri
 
Perkembangankolonialismedanimperialismebarat
PerkembangankolonialismedanimperialismebaratPerkembangankolonialismedanimperialismebarat
Perkembangankolonialismedanimperialismebarat
septiputri
 
Bab 3 asal usul persebaran nenek moyang
Bab 3 asal usul persebaran nenek moyangBab 3 asal usul persebaran nenek moyang
Bab 3 asal usul persebaran nenek moyang
septiputri
 
Bab 2 Kehidupan Awal Masyarakat Indonesia-Manusia Purba
Bab 2 Kehidupan Awal Masyarakat Indonesia-Manusia Purba Bab 2 Kehidupan Awal Masyarakat Indonesia-Manusia Purba
Bab 2 Kehidupan Awal Masyarakat Indonesia-Manusia Purba
septiputri
 
Rpp kehidupan awal manusia purba
Rpp kehidupan awal manusia purbaRpp kehidupan awal manusia purba
Rpp kehidupan awal manusia purba
septiputri
 
Rpp sejarah sebagai ilmu
Rpp sejarah sebagai ilmuRpp sejarah sebagai ilmu
Rpp sejarah sebagai ilmu
septiputri
 
Rpp berpikir sejarah
Rpp berpikir sejarahRpp berpikir sejarah
Rpp berpikir sejarah
septiputri
 
Jenis sumber sejarah converted
Jenis sumber sejarah convertedJenis sumber sejarah converted
Jenis sumber sejarah converted
septiputri
 
Meeting 2: konsep dasar ilmu sejarah
Meeting 2: konsep dasar ilmu sejarah Meeting 2: konsep dasar ilmu sejarah
Meeting 2: konsep dasar ilmu sejarah
septiputri
 
Bab 1, 2 dan 3 modul sejarah peminatan
Bab 1, 2 dan 3 modul sejarah peminatan Bab 1, 2 dan 3 modul sejarah peminatan
Bab 1, 2 dan 3 modul sejarah peminatan
septiputri
 
Class contract
Class contractClass contract
Class contract
septiputri
 

More from septiputri (20)

Rangkuman sejarah kelas x
Rangkuman sejarah kelas xRangkuman sejarah kelas x
Rangkuman sejarah kelas x
 
Rangkuman sejarah kelas x
Rangkuman sejarah kelas xRangkuman sejarah kelas x
Rangkuman sejarah kelas x
 
Sem1 sejarah indo
Sem1 sejarah indoSem1 sejarah indo
Sem1 sejarah indo
 
TRADISI MASA PRA AKSARA DAN AKSARA
TRADISI MASA PRA AKSARA DAN AKSARA TRADISI MASA PRA AKSARA DAN AKSARA
TRADISI MASA PRA AKSARA DAN AKSARA
 
JENIS MANUSIA PRA AKSARA DI INDONESIA
JENIS MANUSIA PRA AKSARA DI INDONESIA JENIS MANUSIA PRA AKSARA DI INDONESIA
JENIS MANUSIA PRA AKSARA DI INDONESIA
 
Bab 4 masa pra-aksara1
Bab 4 masa pra-aksara1Bab 4 masa pra-aksara1
Bab 4 masa pra-aksara1
 
Jiwa kepemimpinan
Jiwa kepemimpinanJiwa kepemimpinan
Jiwa kepemimpinan
 
Demokrasi liberal dan terpimpin indonesia
Demokrasi liberal dan terpimpin indonesiaDemokrasi liberal dan terpimpin indonesia
Demokrasi liberal dan terpimpin indonesia
 
Bab 1 post test kolonialisme imperialisme
Bab 1 post test kolonialisme imperialismeBab 1 post test kolonialisme imperialisme
Bab 1 post test kolonialisme imperialisme
 
Rpp kolonialisme dan imperialisme
Rpp kolonialisme dan imperialismeRpp kolonialisme dan imperialisme
Rpp kolonialisme dan imperialisme
 
Perkembangankolonialismedanimperialismebarat
PerkembangankolonialismedanimperialismebaratPerkembangankolonialismedanimperialismebarat
Perkembangankolonialismedanimperialismebarat
 
Bab 3 asal usul persebaran nenek moyang
Bab 3 asal usul persebaran nenek moyangBab 3 asal usul persebaran nenek moyang
Bab 3 asal usul persebaran nenek moyang
 
Bab 2 Kehidupan Awal Masyarakat Indonesia-Manusia Purba
Bab 2 Kehidupan Awal Masyarakat Indonesia-Manusia Purba Bab 2 Kehidupan Awal Masyarakat Indonesia-Manusia Purba
Bab 2 Kehidupan Awal Masyarakat Indonesia-Manusia Purba
 
Rpp kehidupan awal manusia purba
Rpp kehidupan awal manusia purbaRpp kehidupan awal manusia purba
Rpp kehidupan awal manusia purba
 
Rpp sejarah sebagai ilmu
Rpp sejarah sebagai ilmuRpp sejarah sebagai ilmu
Rpp sejarah sebagai ilmu
 
Rpp berpikir sejarah
Rpp berpikir sejarahRpp berpikir sejarah
Rpp berpikir sejarah
 
Jenis sumber sejarah converted
Jenis sumber sejarah convertedJenis sumber sejarah converted
Jenis sumber sejarah converted
 
Meeting 2: konsep dasar ilmu sejarah
Meeting 2: konsep dasar ilmu sejarah Meeting 2: konsep dasar ilmu sejarah
Meeting 2: konsep dasar ilmu sejarah
 
Bab 1, 2 dan 3 modul sejarah peminatan
Bab 1, 2 dan 3 modul sejarah peminatan Bab 1, 2 dan 3 modul sejarah peminatan
Bab 1, 2 dan 3 modul sejarah peminatan
 
Class contract
Class contractClass contract
Class contract
 

Recently uploaded

Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptxPemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
ssuser4dafea
 
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
SABDA
 
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPALANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
Annisa Syahfitri
 
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIANSINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
NanieIbrahim
 
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKANSAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
NURULNAHARIAHBINTIAH
 
materi penyuluhan kesehatan reproduksi remaja
materi penyuluhan kesehatan reproduksi remajamateri penyuluhan kesehatan reproduksi remaja
materi penyuluhan kesehatan reproduksi remaja
DewiInekePuteri
 
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F  kelasModul Ajar Statistika Data Fase F  kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
ananda238570
 
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Kanaidi ken
 
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Fathan Emran
 
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdfKisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
indraayurestuw
 
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptxGERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
fildiausmayusuf1
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptxRPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
YongYongYong1
 
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdfMODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
YuristaAndriyani1
 
Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...
Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...
Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...
ahyani72
 
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdekaKKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
irvansupriadi44
 
Modul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
nasrudienaulia
 
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdfPpt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
fadlurrahman260903
 

Recently uploaded (20)

Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptxPemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
 
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
 
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPALANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
 
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIANSINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
 
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKANSAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
 
materi penyuluhan kesehatan reproduksi remaja
materi penyuluhan kesehatan reproduksi remajamateri penyuluhan kesehatan reproduksi remaja
materi penyuluhan kesehatan reproduksi remaja
 
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F  kelasModul Ajar Statistika Data Fase F  kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
 
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
 
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
 
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdfKisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
 
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptxGERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
 
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptxRPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
 
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdfMODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
 
Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...
Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...
Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...
 
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdekaKKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
 
Modul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
 
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
 
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdfPpt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
 

Rpp asal usul pesebaran nenek moyang

  • 1. RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) Satuan Pendidikan Mata Pelajaran Kelas / Semester Materi Pokok Sub Materi Pokok Alokasi Waktu A. KOMPETENSI INTI 1. Menghayati dan mengamalka 2. Mengem bangkan perilaku (j : SMA : SEJAR AH : X / 1 : Peradaban Awal di Indonesia : 10. Asal-usul nenek moyang Indon sia : 1 X 90 Menit ajaran agama yang dianutnya. jur, disiplin, tanggung jawab, peduli, santun, ramah lingkungan, gotong royong, kerjasama, cinta damai, responsif dan proaktif) dan menunjukan sikap se atas berbagai permasalahan bangsa dalam berinteraksi secara efektif dengan ling serta dalam menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia. agai bagian dari solusi ungan sosial dan alam 3. Memahami dan menerapkan teknologi, seni, budaya, dan peradaban terkait fenomena pengetahuan faktual, konseptual, prosedural dal m ilmu pengetahuan, humaniora dengan wawasan kemanusiaan, keban saan, kenegaraan, dan an kejadian, serta menerapkan pengetahuan prosed ral pada bidang kajian yang spesifik sesuai dengan b kat dan minatnya untuk memecahkan masalah. 4. Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, dan mampu menggunakan keilmuan. metoda sesuai kaidah B. KOMPETENSI DASAR D N INDIKATOR Kompetensi Dasar 1.1 Menghayati keteladanan para pemimpin dalam mengamalkan ajaran agamanya. 1.2 Menghayati keteladanan ara pemimpin dalam toleransi antarumat beragama dan mengamalkannya dalam kehidupan sehari-h ri. Indikator 1.1.1. Mengagumi proses sejarah penyebaran umat manusia. 1.2.1. Mensyukuri terbentuknya kehidupan yang rukun dan toleran antara berbagai suku bangsa di Indonesia. Kompetensi Dasar 2.1 Menunjukkan sikap tanggung jawab, peduli terhadap berbagai hasil budaya pada masa praaksara, Hindu-B uddha dan Islam 2.2 Meneladani sikap dan tindakan cinta damai, responsif dan pro aktif yang ditunjukkan oleh tokoh sejarah dalam mengatasi masalah sosial dan lingkungannya 2.3 Berlaku jujur dan bertanggungjawab dalam mengerjakan tugas-tugas dari pembelajaran sejarah Indikator 2.1.1 Mensyukuri kehidupan yang diberikan Tuhan dengan memanfaatkan waktu sebaik-baiknya. 2.2.1 Memiliki rasa tanggungjawab dalam mengerjakan tugas-tugas yang terkait dengan kegiatan belajar mengajar.
  • 2. 2.3.1 Memiliki rasa tanggungjawab terhadap rasa persatuan dan kesatuan serta toleransi antara suku-suku bangsa di Indonesia. Kompetensi Dasar 3.3. Menganalisis asal-usul nenek moyang bangsa Indonesia (Proto, Deutero Melayu dan Melanesoid) Indikator 3.3.1 Menjelaskan asal daerah nenek moyang bangsa Indonesia 3.3.2 Menganalisis keterkaitan antara rumpun bangsa Proto, Deutero Melayu dan Melanesoid dengan asal usul nenek moyang bangsa Indonesia. Kompetensi Dasar 4.3 Menyajikan kesimpulan-kesimpulan dari informasi mengenai asal-usul nenek moyang bangsa Indonesia (Proto, Deutero Melayu dan Melanesoid) dalam bentuk tulisan 4.3.1 Membuat bagan penyebaran nenek moyang bangsa Indonesia Melanesoid, Proto Melayu dan Deutro Melayu. 4.3.2 Menggambar peta penyebaran nenek moyang bangsa Indonesia Melanesoid, Proto Melayu dan Deutro Melayu. 4.3.3 Menyajikan presentasi di depan kelas tentang penyebaran nenek moyang bangsa Indonesia Melanesoid, Proto Melayu dan Deutro Melayu. C. TUJUAN PEMBELAJAR AN 1. Diberikan kesempatan siswa untuk membaca buku teks, siswa dapat menjelaskan penyebaran penduduk dan kebudayaan Melanesia ke wilayah Indonesia. 2. Diberikan kesempatan siswa untuk mengamati peta, siswa dapat menunjukkan penyebaran penduduk Proto-M elayu dan kebudayaan Kapak Persegi ke wilayah Indonesia. 3. Diberikan kesempatan siswa untuk mengamati peta siswa dapat menggambar peta penyebaran penduduk Deutro-Melayu dan kebudayaan Perunggu ke wilayah Indonesia. 4. Diberikan kesempatan siswa untuk membaca buku paket, siswa dapat menerangkan penyebaran kebudayaan Austronesia melalui penelitian penyebaran kebudayaan Kapak Persegi. 5. Diberikan kesempatan siswa untuk membaca buku paket, siswa dapat menerangkan penyebaran kebudayaan Austronesia melalui penelitian penyebaran bahasa. D. MATERI PEMBELAJAR AN ASAL-US UL NENEK MOYAN G BANGS A INDONESIA a. Penyebaran Kebudayaan Bacson-Hoab inh Ke Indonesia Di Lembah Sungai Mekong terdapat dua pusat kebudayaan, yaitu Bacson Hoabinh dan Dongson. Bacson adalah daerah pegunungan, sedangkan Hoabinh adalah daerah dataran rendah. Keduanya terletak tidak jauh dari Teluk Tonkin. Penelitian yang dipimpin oleh Madeleine Colani di wilayah tersebut berhasi menemukan sejumlah besar alat yang kemudian dikenal dengan kebudayaan Bacson-Hoabinh. Peradaban mereka pada mulanya adalah peradaban mesolithikum dengan hasil kebudayaannya berupa alat-alat yang baru diasah bagian tajamnya saja. Alat mereka yang terkenal adalah Peble atau kapak sumatera (sumatralith). Sedangkan manusia pendukungnya dari ras Papua Melanesoide. Baik kebudayaan maupun manusia pendukung kebudayaan Bacson-H oabinh ini kemudian berkembang di seluruh daerah Asia Tenggara, baik Asia Daratan maupun Kepulauan, termasuk ke wilayah Indonesia. Suku-suku bangsa yang kini tergolong ke dalam ras melanesoid adalah suku Sakai di Siak, Suku Kubu serta Anak Dalam di Jambi dan Sumatera Selatan, orang Semang di pedalaman Malaya, orang Aeta di pedalaman Philipina, orang-orang Papua Melanesoide di Irian dan kepulauan Melanesia. b. Penyebaran Pendukung Kebudayaan Kapak Persegi Ke Indonesia Penyelidikan Kern tentang penyebaran bahasa Austronesia ternyata sesuai dengan penyelidikan von Heine Geldern mengenai peninggalan benda-benda purbakala (artefak) dari zaman neolithikum.
  • 3. Menurut von Heine Geldern persebaran Kebudayaan Kapak Persegi itu berasal dari di daerah Yunnan di Cina Selatan, yaitu di daerah hulu sungai-sungai terbesar di Asia Tenggara, seperti Sungai Brahmaputra, Irrawaddy, Salwin, Yang-tse-kiang, Sungai Mekhong dan Sungai Menam. Pendukung Kebudayaan Kapak Persegi itu adalah Melayu Tua atau Proto Melayu, suatu ras mongoloid yang berasal dari daerah Yunan, dekat lembah sungai Yang Tze, Cina Selatan. Ras Proto Melayu datang di kepulauan Nusantara sekitar tahun 2000 tahun SM. Sedangkan ras Austro- Asia yang masih diwakili oleh bangsa-bangsa Khmer di Indocina, bangsa Mon di Myanmar dan Munda di India datang ke India sekitar tahun 1500 SM.Suku-suku bangsa di Indonesia kini yang tergolong ke dalam ras Proto- Melayu adalah suku Dayak, Batak, Sasak, Toraja, Nias, dan Gayo. c. Penyebaran Kebudayaan Dongson Ke Indonesia Dongson adalah nama sebuah daerah di Tonkin, Vietnam. Masyarakat Dongson hidup di lembah Sungai Ma, Sungai Ca, dan Sungai Merah. Dongson merupakan asal kebudayaan perunggu di Asia Tenggara. Pendukung kebudayaan Dongson adalah ras Deutro Melayu (Melayu Muda) yang merupakan percampuran antara ras proto-melayu dengan ras aria. Kebudayaan Dongson kemudian menyebar ke wilayah kepulauan Nusantara sekitar tahun 500 SM. Mereka datang ke Nusantara melalui jalur barat, yaitu melaui Semenanjung Malaka ke Sumatera kemudian ke Pulau Jawa. Keturunan ras deutro Melayu ini sekarang adalah suku bangsa Jawa, Madura, Bali, Sunda, Bugis dan Melayu. E. METODE PEMBELAJAR AN Pendekatan : Keterampilan Proses Model : Siklus Eksplorasi, Elaborasi, Konfirmasi Metode : 1. Ceramah Bervariasi 2. Tanya Jawab 3. Diskusi 4. Penugasan 5. Presentasi / Pelaporan F. MEDIA, ALAT, DAN SUMBER PEMBELAJA RA N 1. Media : a. Laptop, CPU b. LCD Projector c. Film / Video d. Gambar c. Tabel / Diagram 2. Sumber Belajar : a. M. Habib Mustopo, 2013, Buku Sejarah Siswa, Kelas X, Yudhistira : Jakarta, hal. 31 s.d 39 b. Tim Penulis, 2013, Buku Sejarah Siswa, Kelas X, Pusbuk : Jakarta, hal 46 s.d 48 G. KEGIATA N PEMBELAJA RA N (Pertemu an ke-9) 1. Pendahuluan ( 10 menit ) a. Motivasi : Guru memberikan motivasi dengan menyajikan film, gambar-gambar dan peta yang terkait migrasi penduduk austronesia. b. Apersepsi : Guru memberikan apersepsi dengan cara menyajikan gambar-gambar berbagai ras dan suku bangsa di Indonesia kini. c. Guru menyampaikan garis besar tujuan pembelajaran 2. Kegiatan Inti ( 60 menit )
  • 4. a. Mengamati 1. Guru memberikan kesempatan kepada siswa untuk mengamati gambar-gambar, peta dan keadaaan ras dan suku bangsa di Indonesia sekarang. 2. Siswa mengamati gambar-gambar, peta dan keadaaan ras dan suku bangsa di Indonesia sekarang. b. Menanyakan (merumuskan masalah/hip otesisi) 1. Guru memberikan kesempatan dan memberikan dorongan kepada seluruh siswa untuk mengajukan pertanyaan, 2. Siswa mengajukan pertanyaan sehubungan dengan gambar dan tabel yang disajikan, seperti, a. Darimanakah asal-usul nenek moyang bangsa Indonesia ? b. Bagaim anakah kedatangan penduduk Papua-Melanesoid ke wilayah Indonesia ? c. Bagaim anakah kedatangan penduduk Proto-M elayu ke wilayah Indonesia ? d. Bagaim anakah kedatangan penduduk Deutro-M elayu ke wilayah Indonesia ? e. Bagaim anakah penyebaran bahasa Austronesia ke berbagai penjuru dunia ? c. Mengumpu lkan data/eksperim en /Observasi/m engamati 1. Siswa mengumpulkan data untuk menem ukan jawaban dengan membaca buku paket dan sumber-sumber lainnya. 2. Siswa memberikan tanda pada kata-kata kunci (key word) pada buku teks dan membuat ikhtisar d. Membuat Asosiasi 1. Siswa membuat perbandingan suku-s uku bangs a Ras Melanesia yang ada di Indonesia, Asia Tenggara Daratan dan di kepulauan Pasifik. 2. Siswa merumuskan hubungan antara penyebaran kebudayaan Bacson Hoabinh dengan penyebaran penduduk Ras Melanesia di Indonesia. 3. Siswa merumuskan hubungan antara penyebaran kebudayaan Kapak Persegi dengan penyebaran penduduk Ras Proto-M elayu di Indonesia. 4. Siswa merumuskan hubungan antara penyebaran kebudayaan Perunggu dengan penyebaran penduduk Ras Deutro-Melayu di Indonesia. 5. Siswa membuat data suku-suku bangsa di Indonesia sekarang yang termasuk keturunan ras Proto Melayu. 6. Siswa membuat data suku-suku bangsa di Indonesia sekarang yang termasuk keturunan ras Deutro Melayu. e. Mengkomun ik asikan 1. Dengan bimbingan guru, siswa menyusun tabel perbedaan antara konsep berfikir sinkronis dan diakronis. 2. Dengan membaca buku teks, siswa membuat tabel perkembangan zaman menurut geologi. 3. Dengan petunjuk guru, siswa menggambar peta Indonesia pada kala plestosen (glasial dan inter- glasial) 4. Dengan memperhatikan contoh-contoh, siswa menggambar peta penyebaran binatang dan manusia purba pada kala plestosen (glasial dan inter-glasial) 5. Siswa mempresentasikan hasil karya di depan kelas 3. Kegiatan Penutup ( 10 menit ) a. Bersama siswa membuat kesimpulan hasil pembelajaran. b. Memberikan apresiasi terhadap semua siswa yang terlibat aktif dan kondusif selam a kegiatan pembelajaran berlangsung. c. Melakukan refleksi terhadap seluruh kegiatan belajar mengajar. d. Mengajak siswa untuk bersama-sama mengucapkan rasa syukur H. PENILAIA N 1. Teknik dan Bentuk Instrumen Teknik Bentuk Instrumen 1. Pengamatan Sikap 1. Lembar Pengamatan Sikap dan Rubrik
  • 5. 2. Portofolio 2. Panduan Penyusunan Portofolio 3. Tes Tertulis 3. Tes Uraian dan Pilihan Ganda 2. Lembar Pengamatan Sikap No. Aspek yang Dinilai 3 2 1 Keteran gan 1 Mengagumi mata sebagai alat indera ciptaan Tuhan 2 Memiliki rasa ingin tahu (curiosity) 3 Menunjukkan ketekunan dan tanggungjawab dalam belajar dan bekerja baik secara individu maupun berkelompok 3. Lembar Penilaian Sikap No Aspek yang Dinilai Rubrik 1 Mengagumi terbentuknya kehidupan di muka bumi sebagai ciptaan Tuhan 3: Menunjukkan ekspresi kekaguman terhadap proses terbentuknya kehiduoan di muka bumi dan/atau ungkapan verbal yang menunjukkan rasa syukur terhadap Tuhan 2: Belum secara eksplisit menunjukkan ekspresi kekaguman atau ungkapan syukur, namun menaruh minat terhadap proses terbentuknya kehidupan di muka bumi. 1: Belum menunjukkan ekspresi kekaguman, atau menaruh minat terhadap proses terbentuknya kehidupan di muka bumi, atau ungkapan verbal yang menunjukkan rasa syukur terhadap Tuhan 2 Menunjukkan rasa ingin tahu (curiosity) 3: Menunjukkan rasa ingin tahu yang besar, antusias, terlibat aktif dalam kegiatan belajar mengajar. 2: Menunjukkan rasa ingin tahu, namun tidak terlalu antusias, dan baru terlibat aktif ketika diminta atau disuruh. 1: Tidak menunjukkan antusias dalam pengamatan, sulit terlibat aktif dalam kegiatan kelompok walaupun telah didorong untuk terlibat. 3 Menunjukkan ketekunan dan tanggungjawab dalam belajar dan bekerja baik secara individu maupun berkelompok 3: Tekun dalam menyelesaikan tugas dengan hasil terbaik yang bisa dilakukan, berupaya tepat waktu. 2: Berupaya tepat waktu dalam menyelesaikan tugas, namun belum menunjukkan upaya terbaiknya. 1: Tidak berupaya sungguh-sungguh dalam menyelesaikan tugas, dan tugasnya tidak seles ai