SlideShare a Scribd company logo
KEWIRAUSAHAAN 
Proposa usaha cuci motor dan mobil 
Disusun oleh : 
Rachmad Indra Bayu - 41313010071 
Ahmad Alfin Budiman - 41313010010 
Helmi Dwi Wahyana - 41313010012 
Maulana Bayu Pamungkas - 41313010040 
Ricky Suderajat - 41313010034 
Ayuz Ghozali - 41313010027 
Jakson Simpai - 41313010063 
Jumpa - 41313010049 
UNIVERSITAS MERCUBUANA 
2014
KATA PENGANTAR 
Puji syukur penulis kehadirat allah swt, yang telah melimpahkan rahmat dan hidayah-Nya, 
sehingga penulis dapat menyelesaikan karya tulis ilmiah ini dengan baik dan benar. 
Karya tulis ini di ajukan untuk melengkapi tugas kuliah kewiraudahaan 1 semester ganjil tahun 
akademik 2014/2015 UNIVERSITAS MERCUBUANA JAKARTA, judul karya tulis yang 
penulis ajukan adalah USAHA BISNIS CUCI MOTOR DAN MOBIL. Melalui karya tulis ini, 
penulis ingin memberikan contoh usaha bisnis modal kecil keuntungan besar. 
Dalam penulisan karya tulis ini, Saya ucapkan terima kasih kepada Dr. Ir. Cecep Winata, 
M.Si yang telah memberikan tugas ini sehingga saya dapat menambah pemahaman saya tentang 
Usaha Kecil dan Menengah. Terima kasih pula saya ucapkan kepada teman-teman yang telah 
membantu saya dalam menyusun karya ilmiah ini. 
Saya telah berupaya menyempurnakan karya ilmiah ini, namun seperti kata pepatah, “ Tak ada 
gading yang tak retak” maka saya sangat mengharapkan kritik dan saran yang membangun dari Dr. 
Ir. Cecep Winata, M.Si, teman-teman dan orang lain yang sudi meluangkan waktunya untuk 
menyimak isi dari makalah ini. 
Sekali lagi, saya ucapkan terima kasih kepada semua pihak yang telah membantu saya 
sehingga karya ilmiah ini dapat terselesaikan. Saya sangat berharap karya ilmiah ini dapat 
bermanfaat bagi kita semua. 
ii
DAFTAR ISI 
LEMBAR JUDUL .......................................................................... i 
Kata Pengantar ............................................................................... ii 
Daftar Isi ........................................................................................ iii 
Abstrak ……………………………………………………………... IV 
Bab I 
1.1 Latar belakang 
Bab 2 
2.1 Isi
Abstrak 
Karya tulis ini menjelaskan tentang peluang usaha bisnis pencucian motor dan mobil 
Prospek Usaha Dengan melihat situasi lapangan saat ini usaha ini memang banyak dicari 
oleh pemilik kendaraan. 
Cara Mejalankan Usaha Manajemen usaha ini tidak terlalu sulit dan cukup mudah. 
Dengan persediaan air yang cukup, sabun/sampho, silikon, selang pencuci, kompresor, bahan 
bakar kompresor, lokasi usaha, kain lap/pengering, usaha tersebut sudah dapat berjalan. 
Pemasaran usaha Adapun langkah pemasaran usaha ini adalah dengan pemasangan plakat 
sederhana dipinggir jalan raya karena lokasi usaha ini juga dekat dengan jalan raya. Jadi 
lebih mudah dikenal oleh orang yang melewati jalan tersebut. 
Untuk peluang usaha di bidang pencucian motor dan mobil baru promosi ini, selain hanya 
butuh modal kecil. Margin keuntungannya sangat besar. 
Pelestarian dan Perkembangan Usaha Guna melestarikan dan mengembangkan usaha ini, 
maka sisa laba pada tahun pertama akan ditabung guna investasi kedepan. Selain itu, kami 
akan membuka cabang-cabang pada tahun kedua usaha apabila pada tahun pertama usaha 
berjalan dengan lancar. Guna menjaga kelancaran usaha an menarik simpati konsumen jasa 
ini maka kami akan memberikan pelayanan semaksimal mungkin tanpa mengurangi kualitas 
pelayanan, sehingga pelanggan tidak bosan dan tetap tertarik untuk mencuci di tempat usaha 
kami. Kami juga akan menyediakan ruang tunggu dan televisi sehingga pelayan sangat 
senang dengan pelayanan kami . 
IV
BAB 1 
1.1 Latar Belakang 
Rencana Usaha Pencucian Motor dan Mobil 
Didalam era globalisasi ini sangat sulit untuk mencari lapangan kerja yang kiranya dapat 
memenuhi kebutuhan hidup sehari-hari. Peluang usaha yang semakin sempit juga merupakan 
salah satu faktor penyebab begitu banyaknya pengangguran. Oleh karena itu, guna mengurangi 
tingkat pengangguran yang semakin meningkat dari tahun ke tahun dan dengan membidik 
kesempatan dan peluang kerja maka tepat kiranya membuka sebuah usaha kecil dan menengah. 
Adapun yang kami rencanakan adalah usaha Cuci Mobil yang mana belum banyak terdapat 
didaerah-daerah. 
Dengan semakin canggihnya teknologi terutama dibidang transportasi maka sangat 
memungkinkan setiap orang memiliki kendaraan seperti motor, mobil, dan lain sebagainya. 
Tentunya hal tersebut dapat dilakukan hanya bagi orang yang memiliki banyak harta untuk 
membelinya, akan tetapi dibalik semua itu sekarang ini kita sedang memasuki era krisis finansial 
sehingga akan berdampak cukup besar seperti PHK (Pemotongan Hubungan Kerja), sulitnya 
mendapat lapangan kerja, meningginya harga-harga kebutuhan pokok. Oleh karena itu, kita 
berinisiatif merencanakan sebuah usaha yang memang masih memiliki prospek yang bagus 
kedepan yakni usaha Cuci Motor dan Mobil yang mana usaha tersebut belum banyak terdapat di 
daerah-daerah. Diharapkan dengan adanya usaha ini akan mampu membuka peluang kerja selain 
itu juga supaya bagi yang memiliki kendaraan yang tidak sempat mencuci sendiri dapat 
dicucikan ditempat pencucian, sehingga tetap bersih.
b 
BAB 2 
2.1 Isi 
Prospek Usaha 
Dengan melihat situasi lapangan saat ini usaha ini memang banyak dicari oleh pemilik kendaraan. 
Hal ini dapat diketahui karena kami telah melakukan pengamatan dibeberapa lokasi, yang 
memang sangat jarang tempat usaha ini. Musim hujan juga berpengaruh terhadap usaha ini, akan 
tetapi dengan adanya musim hujan seperti sekarang ini justru membuat usaha ini semakin 
dibutuhkan. Penyebabnya adalah dengan tingginya intensitas hujan maka kendaraan lebih cepat 
kotor sehingga sangat perlu untuk dicuci agar tetap bersih enak dipandang mata. 
Pelaku usaha 
Usaha ini akan dilakukan oleh 3-5 orang agar pekerjaan dapat dilakukan secara maksimal dan 
hasil tetap optimal. 
Cara Mejalankan Usaha 
Manajemen usaha ini tidak terlalu sulit dan cukup mudah. Dengan persediaan air yang cukup, 
sabun/sampho, silikon, selang pencuci, kompresor, bahan bakar kompresor, lokasi usaha, kain 
lap/pengering, usaha tersebut sudah dapat berjalan. Dari segi manajemen keuangan dibutuhkan 
modal yang dapat dirinci sebagai berikut: 
(nama) (banyak/lama pakai) (harga) 
- modal jangka panjang : 
1. Mesin air 1 buah/20 tahun Rp 5.000.000,00 
2. kompresor 2 buah/5 tahun Rp 2.500.000,00 
3. selang pencuci 5 buah/2 tahun Rp 500.000,00 (@ Rp 100.000) 
4. lokasi usaha 1 tahun Rp 30.000.000,00 
5. Tv 1 buah/10 tahun Rp 2.500.000,00
b 
- modal jangka menengah 
1. kain lap 10 buah/3 blan Rp 150.000,00(@ Rp 15.000) 
2. shampoo 5 liter/ bulan Rp 50.000,00 
3. silikon 2 kg/ bulan Rp 80.000,00 
4. gaji karyawan 5 orang Rp 5.500.000,00(@Rp 1.100.00) 
5. listrik 1 bulan Rp 300.000,00 
- modal jangka pendek 
1. bahan bakar 2liter/ hari Rp 11.000,00 
2. konsumsi 5orang/hari Rp 100.000,00 (@ Rp 10.000) 
Jadi modal awal adalah Rp 46.691.000,00 
Pemasaran usaha 
Adapun langkah pemasaran usaha ini adalah dengan pemasangan plakat sederhana dipinggir jalan 
raya karena lokasi usaha ini juga dekat dengan jalan raya. Jadi lebih mudah dikenal oleh orang 
yang melewati jalan tersebut. Ini sangat mungkin menarik pelanggan karena sesuai dengan 
rencana baru ada satu usaha ini yang ada didaerah tersebut. 
Lokasi usaha 
Usaha ini rencananya berlokasi dijalan raya. Dengan luas lokasi 10 m X 14 m (cukup untuk 4 
mobil dan 8 motor sekali cuci) 
Mulai usaha 
Usaha ini akan dimulai pada tahun 2014, dan saat ini adalah dalam proses pengumpulan 
modal. 
Perhitungan Laba 
Target dalam 1 hari dapat mencuci 20 mobil dan 20 motor. Adapun rencana biaya adalah : 
Mobil Rp 25.000/cuci 
Motor Rp 10.000/cuci
Jadi dalam satu hari dapat mengumpulkan uang Rp 700.000,00 dan apabila dalam satu tahun di 
prekdisikan memperoleh hasil sekitar Rp 252.000.000,00 sehingga apabila dicocokkan dengan 
modal usaha ini akan memiliki laba sebesar Rp 94.780.000,00/TAHUN. 
Pelestarian dan Perkembangan Usaha 
Guna melestarikan dan mengembangkan usaha ini, maka sisa laba pada tahun pertama akan 
ditabung guna investasi kedepan. Selain itu, kami akan membuka cabang-cabang pada tahun 
kedua usaha apabila pada tahun pertama usaha berjalan dengan lancar. Guna menjaga kelancaran 
usaha an menarik simpati konsumen jasa ini maka kami akan memberikan pelayanan semaksimal 
mungkin tanpa mengurangi kualitas pelayanan, sehingga pelanggan tidak bosan dan tetap tertarik 
untuk mencuci di tempat usaha kami. 
Rencana kami selanjutnya, untuk tetap menjaga kelestarian usaha ini kami akan meluncurkan 
beberapa fasilitas seperti cafe untuk ruang tunggu, pemasangan wifi pada ruang tunggu, 
langganan majalah, , dan fasilitas lain yang kiranya sangat diperlukan kepuasan pelanggan 
seligi menunggu kendaraannya dicuci. Kemudian rwncana jangka panjangnya yaitu kami akan 
membeli lahan sendiri, memberi per alatan yang lebih modern seperti hidrolik vakum dan 
lain sebagainya. 
Sekian rencana usaha ini kami buat, semoga dapat berjalan dengan lancar atas doa dan dukungan 
anda. Terima kasih.

More Related Content

What's hot

ASPEK-LINGKUNGAN-DAN-AMDAL.ppt
ASPEK-LINGKUNGAN-DAN-AMDAL.pptASPEK-LINGKUNGAN-DAN-AMDAL.ppt
ASPEK-LINGKUNGAN-DAN-AMDAL.ppthilma3
 
Analisis Kasus Gojek Manajemen Strategi
Analisis Kasus Gojek Manajemen StrategiAnalisis Kasus Gojek Manajemen Strategi
Analisis Kasus Gojek Manajemen StrategiFarizDS
 
Contoh Surat lamaran kerja
Contoh Surat lamaran kerjaContoh Surat lamaran kerja
Contoh Surat lamaran kerjaLa hamu
 
Surat permohonan-uang-muka
Surat permohonan-uang-mukaSurat permohonan-uang-muka
Surat permohonan-uang-mukaAyu Agripina
 
Jenis-Jenis Integrasi Perusahaan
Jenis-Jenis Integrasi PerusahaanJenis-Jenis Integrasi Perusahaan
Jenis-Jenis Integrasi PerusahaanMonang Sinaga
 
Laporan prakerin jurusan adm perkantoran di PT PLN (persero)
Laporan prakerin jurusan adm perkantoran di PT PLN (persero)Laporan prakerin jurusan adm perkantoran di PT PLN (persero)
Laporan prakerin jurusan adm perkantoran di PT PLN (persero)Hamka Cadaz
 
Contoh kasus dalam perusahaan
Contoh kasus dalam perusahaanContoh kasus dalam perusahaan
Contoh kasus dalam perusahaanPutrii Wiidya
 
Magang presentasi
Magang presentasiMagang presentasi
Magang presentasimazqooo
 
Tabel faktor suku bunga majemuk
Tabel faktor suku bunga majemukTabel faktor suku bunga majemuk
Tabel faktor suku bunga majemukSimon Patabang
 
BMP EKMA4214 Manajemen Sumber Daya Manusia
BMP EKMA4214 Manajemen Sumber Daya ManusiaBMP EKMA4214 Manajemen Sumber Daya Manusia
BMP EKMA4214 Manajemen Sumber Daya ManusiaMang Engkus
 
contoh soal sederhana laporan keuangan
contoh soal sederhana laporan keuangancontoh soal sederhana laporan keuangan
contoh soal sederhana laporan keuanganRendy Franata
 
Surat pernyataan peralihan tanggung jawab
Surat pernyataan peralihan tanggung jawabSurat pernyataan peralihan tanggung jawab
Surat pernyataan peralihan tanggung jawabandijunaidi
 
Peranan sistem informasi manajemen pada Gojek
Peranan sistem informasi manajemen pada GojekPeranan sistem informasi manajemen pada Gojek
Peranan sistem informasi manajemen pada Gojekjelitawidyastuti
 
Laporan Analisis pasar dan pemasaran PT Fahmi Cipta Abadi
Laporan Analisis pasar dan pemasaran PT Fahmi Cipta AbadiLaporan Analisis pasar dan pemasaran PT Fahmi Cipta Abadi
Laporan Analisis pasar dan pemasaran PT Fahmi Cipta AbadiNazilatul Ardhiyah
 

What's hot (20)

ASPEK-LINGKUNGAN-DAN-AMDAL.ppt
ASPEK-LINGKUNGAN-DAN-AMDAL.pptASPEK-LINGKUNGAN-DAN-AMDAL.ppt
ASPEK-LINGKUNGAN-DAN-AMDAL.ppt
 
Analisis Kasus Gojek Manajemen Strategi
Analisis Kasus Gojek Manajemen StrategiAnalisis Kasus Gojek Manajemen Strategi
Analisis Kasus Gojek Manajemen Strategi
 
Contoh Surat lamaran kerja
Contoh Surat lamaran kerjaContoh Surat lamaran kerja
Contoh Surat lamaran kerja
 
4. tabel program kerja
4. tabel program kerja4. tabel program kerja
4. tabel program kerja
 
Contoh proposal skripsi
Contoh proposal skripsiContoh proposal skripsi
Contoh proposal skripsi
 
Surat permohonan-uang-muka
Surat permohonan-uang-mukaSurat permohonan-uang-muka
Surat permohonan-uang-muka
 
Jenis-Jenis Integrasi Perusahaan
Jenis-Jenis Integrasi PerusahaanJenis-Jenis Integrasi Perusahaan
Jenis-Jenis Integrasi Perusahaan
 
Laporan survei kwu
Laporan survei kwuLaporan survei kwu
Laporan survei kwu
 
Surat balasan pkl
Surat balasan pklSurat balasan pkl
Surat balasan pkl
 
Laporan prakerin jurusan adm perkantoran di PT PLN (persero)
Laporan prakerin jurusan adm perkantoran di PT PLN (persero)Laporan prakerin jurusan adm perkantoran di PT PLN (persero)
Laporan prakerin jurusan adm perkantoran di PT PLN (persero)
 
Contoh kasus dalam perusahaan
Contoh kasus dalam perusahaanContoh kasus dalam perusahaan
Contoh kasus dalam perusahaan
 
Magang presentasi
Magang presentasiMagang presentasi
Magang presentasi
 
Tabel faktor suku bunga majemuk
Tabel faktor suku bunga majemukTabel faktor suku bunga majemuk
Tabel faktor suku bunga majemuk
 
Pkl bab 1
Pkl bab 1Pkl bab 1
Pkl bab 1
 
BMP EKMA4214 Manajemen Sumber Daya Manusia
BMP EKMA4214 Manajemen Sumber Daya ManusiaBMP EKMA4214 Manajemen Sumber Daya Manusia
BMP EKMA4214 Manajemen Sumber Daya Manusia
 
Contoh surat penolakan
Contoh surat penolakanContoh surat penolakan
Contoh surat penolakan
 
contoh soal sederhana laporan keuangan
contoh soal sederhana laporan keuangancontoh soal sederhana laporan keuangan
contoh soal sederhana laporan keuangan
 
Surat pernyataan peralihan tanggung jawab
Surat pernyataan peralihan tanggung jawabSurat pernyataan peralihan tanggung jawab
Surat pernyataan peralihan tanggung jawab
 
Peranan sistem informasi manajemen pada Gojek
Peranan sistem informasi manajemen pada GojekPeranan sistem informasi manajemen pada Gojek
Peranan sistem informasi manajemen pada Gojek
 
Laporan Analisis pasar dan pemasaran PT Fahmi Cipta Abadi
Laporan Analisis pasar dan pemasaran PT Fahmi Cipta AbadiLaporan Analisis pasar dan pemasaran PT Fahmi Cipta Abadi
Laporan Analisis pasar dan pemasaran PT Fahmi Cipta Abadi
 

Similar to Proposal usaha car wash

7. kewirausahaan, azah fadilah, hapzi ali, studi kasus, universitas mercu bua...
7. kewirausahaan, azah fadilah, hapzi ali, studi kasus, universitas mercu bua...7. kewirausahaan, azah fadilah, hapzi ali, studi kasus, universitas mercu bua...
7. kewirausahaan, azah fadilah, hapzi ali, studi kasus, universitas mercu bua...Azahfadilah
 
LAPORAN PELAKSANAAN MAGANG PROGRAM MAHASISWA WIRAUSAHA USAHA CUCIAN MOTOR DAN...
LAPORAN PELAKSANAAN MAGANG PROGRAM MAHASISWA WIRAUSAHA USAHA CUCIAN MOTOR DAN...LAPORAN PELAKSANAAN MAGANG PROGRAM MAHASISWA WIRAUSAHA USAHA CUCIAN MOTOR DAN...
LAPORAN PELAKSANAAN MAGANG PROGRAM MAHASISWA WIRAUSAHA USAHA CUCIAN MOTOR DAN...Rizano Ahdiat R
 
studi kelayakan usaha pencucian motor
studi kelayakan usaha pencucian motorstudi kelayakan usaha pencucian motor
studi kelayakan usaha pencucian motorDevdy
 
Usaha cucian motor
Usaha cucian motorUsaha cucian motor
Usaha cucian motoryudi05
 
Kewirausahaan, Azah Fadilah, Hapzi Ali, Proposal Rencana Usaha Jasa Pencucian...
Kewirausahaan, Azah Fadilah, Hapzi Ali, Proposal Rencana Usaha Jasa Pencucian...Kewirausahaan, Azah Fadilah, Hapzi Ali, Proposal Rencana Usaha Jasa Pencucian...
Kewirausahaan, Azah Fadilah, Hapzi Ali, Proposal Rencana Usaha Jasa Pencucian...Azahfadilah
 
Perilaku dan Perancangan Organisasi , Profil Usaha @Me laundry ppo
 Perilaku dan Perancangan Organisasi , Profil Usaha @Me laundry ppo Perilaku dan Perancangan Organisasi , Profil Usaha @Me laundry ppo
Perilaku dan Perancangan Organisasi , Profil Usaha @Me laundry ppoAgam Real
 
7,wira usaha, Mohamad Mustagfirin, Hapzi ali, proposal ,mercu buana, 2018
7,wira usaha, Mohamad Mustagfirin, Hapzi ali, proposal ,mercu buana, 20187,wira usaha, Mohamad Mustagfirin, Hapzi ali, proposal ,mercu buana, 2018
7,wira usaha, Mohamad Mustagfirin, Hapzi ali, proposal ,mercu buana, 2018FirinMohammad
 
Tugas Pengantar Bisnis
Tugas Pengantar Bisnis Tugas Pengantar Bisnis
Tugas Pengantar Bisnis ecakxx
 
SISTEM LAYANAN USAHA untuk menentukan kinerja perusahaan
SISTEM LAYANAN USAHA untuk menentukan kinerja perusahaanSISTEM LAYANAN USAHA untuk menentukan kinerja perusahaan
SISTEM LAYANAN USAHA untuk menentukan kinerja perusahaanYuniPanjaitan4
 
PKK - 3.5 Produk Layanan Usaha.pptx
PKK - 3.5 Produk Layanan Usaha.pptxPKK - 3.5 Produk Layanan Usaha.pptx
PKK - 3.5 Produk Layanan Usaha.pptxYuniPanjaitan4
 
Modul : Simulasi KantinSekolah.com
Modul : Simulasi KantinSekolah.comModul : Simulasi KantinSekolah.com
Modul : Simulasi KantinSekolah.comRachardy Andriyanto
 
PROPOSAL_USAHA_DIGITAL_PRINTING_RAMAH GRAFIKA.doc
PROPOSAL_USAHA_DIGITAL_PRINTING_RAMAH GRAFIKA.docPROPOSAL_USAHA_DIGITAL_PRINTING_RAMAH GRAFIKA.doc
PROPOSAL_USAHA_DIGITAL_PRINTING_RAMAH GRAFIKA.docNoviNuryana
 
Laporan Akhir (PKL)
Laporan Akhir (PKL)Laporan Akhir (PKL)
Laporan Akhir (PKL)Taufik
 
Laporan Akhir (PKL)
Laporan Akhir (PKL)Laporan Akhir (PKL)
Laporan Akhir (PKL)Taufik_Yui
 
Harga pertamini digital
Harga pertamini digitalHarga pertamini digital
Harga pertamini digitalevosgirls
 

Similar to Proposal usaha car wash (20)

7. kewirausahaan, azah fadilah, hapzi ali, studi kasus, universitas mercu bua...
7. kewirausahaan, azah fadilah, hapzi ali, studi kasus, universitas mercu bua...7. kewirausahaan, azah fadilah, hapzi ali, studi kasus, universitas mercu bua...
7. kewirausahaan, azah fadilah, hapzi ali, studi kasus, universitas mercu bua...
 
LAPORAN PELAKSANAAN MAGANG PROGRAM MAHASISWA WIRAUSAHA USAHA CUCIAN MOTOR DAN...
LAPORAN PELAKSANAAN MAGANG PROGRAM MAHASISWA WIRAUSAHA USAHA CUCIAN MOTOR DAN...LAPORAN PELAKSANAAN MAGANG PROGRAM MAHASISWA WIRAUSAHA USAHA CUCIAN MOTOR DAN...
LAPORAN PELAKSANAAN MAGANG PROGRAM MAHASISWA WIRAUSAHA USAHA CUCIAN MOTOR DAN...
 
STUDI KELAYAKAN BISNIS
STUDI KELAYAKAN BISNISSTUDI KELAYAKAN BISNIS
STUDI KELAYAKAN BISNIS
 
LPJ ISMAIL.pdf
LPJ ISMAIL.pdfLPJ ISMAIL.pdf
LPJ ISMAIL.pdf
 
studi kelayakan usaha pencucian motor
studi kelayakan usaha pencucian motorstudi kelayakan usaha pencucian motor
studi kelayakan usaha pencucian motor
 
Usaha cucian motor
Usaha cucian motorUsaha cucian motor
Usaha cucian motor
 
Kewirausahaan, Azah Fadilah, Hapzi Ali, Proposal Rencana Usaha Jasa Pencucian...
Kewirausahaan, Azah Fadilah, Hapzi Ali, Proposal Rencana Usaha Jasa Pencucian...Kewirausahaan, Azah Fadilah, Hapzi Ali, Proposal Rencana Usaha Jasa Pencucian...
Kewirausahaan, Azah Fadilah, Hapzi Ali, Proposal Rencana Usaha Jasa Pencucian...
 
Perilaku dan Perancangan Organisasi , Profil Usaha @Me laundry ppo
 Perilaku dan Perancangan Organisasi , Profil Usaha @Me laundry ppo Perilaku dan Perancangan Organisasi , Profil Usaha @Me laundry ppo
Perilaku dan Perancangan Organisasi , Profil Usaha @Me laundry ppo
 
7,wira usaha, Mohamad Mustagfirin, Hapzi ali, proposal ,mercu buana, 2018
7,wira usaha, Mohamad Mustagfirin, Hapzi ali, proposal ,mercu buana, 20187,wira usaha, Mohamad Mustagfirin, Hapzi ali, proposal ,mercu buana, 2018
7,wira usaha, Mohamad Mustagfirin, Hapzi ali, proposal ,mercu buana, 2018
 
Tugas Pengantar Bisnis
Tugas Pengantar Bisnis Tugas Pengantar Bisnis
Tugas Pengantar Bisnis
 
Analisis Studi Kelayakan Bisnis
Analisis Studi Kelayakan BisnisAnalisis Studi Kelayakan Bisnis
Analisis Studi Kelayakan Bisnis
 
SISTEM LAYANAN USAHA untuk menentukan kinerja perusahaan
SISTEM LAYANAN USAHA untuk menentukan kinerja perusahaanSISTEM LAYANAN USAHA untuk menentukan kinerja perusahaan
SISTEM LAYANAN USAHA untuk menentukan kinerja perusahaan
 
PKK - 3.5 Produk Layanan Usaha.pptx
PKK - 3.5 Produk Layanan Usaha.pptxPKK - 3.5 Produk Layanan Usaha.pptx
PKK - 3.5 Produk Layanan Usaha.pptx
 
Makalah mayob
Makalah mayobMakalah mayob
Makalah mayob
 
Modul : Simulasi KantinSekolah.com
Modul : Simulasi KantinSekolah.comModul : Simulasi KantinSekolah.com
Modul : Simulasi KantinSekolah.com
 
PROPOSAL_USAHA_DIGITAL_PRINTING_RAMAH GRAFIKA.doc
PROPOSAL_USAHA_DIGITAL_PRINTING_RAMAH GRAFIKA.docPROPOSAL_USAHA_DIGITAL_PRINTING_RAMAH GRAFIKA.doc
PROPOSAL_USAHA_DIGITAL_PRINTING_RAMAH GRAFIKA.doc
 
Laporan Akhir (PKL)
Laporan Akhir (PKL)Laporan Akhir (PKL)
Laporan Akhir (PKL)
 
Laporan Akhir (PKL)
Laporan Akhir (PKL)Laporan Akhir (PKL)
Laporan Akhir (PKL)
 
Harga pertamini digital
Harga pertamini digitalHarga pertamini digital
Harga pertamini digital
 
Bisnis bengkel
Bisnis bengkelBisnis bengkel
Bisnis bengkel
 

Recently uploaded

Sejarah dan Perkembangan Agama Hindu.pptx
Sejarah dan Perkembangan Agama Hindu.pptxSejarah dan Perkembangan Agama Hindu.pptx
Sejarah dan Perkembangan Agama Hindu.pptxGallantryW
 
Najwa Qarina_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Najwa Qarina_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdfNajwa Qarina_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Najwa Qarina_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdfnaqarin2
 
AKSI NYATA PENYEBARAN PEMAHAMAN MERDEKA BELAJAR
AKSI NYATA PENYEBARAN PEMAHAMAN MERDEKA BELAJARAKSI NYATA PENYEBARAN PEMAHAMAN MERDEKA BELAJAR
AKSI NYATA PENYEBARAN PEMAHAMAN MERDEKA BELAJARcakrasyid
 
Presentasi visi misi revisi sekolah dasar.pptx
Presentasi visi misi revisi sekolah dasar.pptxPresentasi visi misi revisi sekolah dasar.pptx
Presentasi visi misi revisi sekolah dasar.pptxDWIHANDOYOPUTRO2
 
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdfProgram Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdferlita3
 
perumusan visi, misi dan tujuan sekolah.ppt
perumusan visi, misi dan tujuan sekolah.pptperumusan visi, misi dan tujuan sekolah.ppt
perumusan visi, misi dan tujuan sekolah.pptAryLisawaty
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak (1). SDN 001 BU.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak (1). SDN 001 BU.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak (1). SDN 001 BU.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak (1). SDN 001 BU.pdfindrawatiahmad62
 
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawasPrensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawassuprihatin1885
 
Bukti dukung E kinerja kepala sekolah.pdf
Bukti dukung E kinerja  kepala sekolah.pdfBukti dukung E kinerja  kepala sekolah.pdf
Bukti dukung E kinerja kepala sekolah.pdfZulkhaidirZulkhaidir
 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERIPURWANTOSDNWATES2
 
RENCANA + Link2 MATERI Training _PEMBEKALAN Kompetensi_PENGELOLAAN PENGADAAN...
RENCANA + Link2 MATERI  Training _PEMBEKALAN Kompetensi_PENGELOLAAN PENGADAAN...RENCANA + Link2 MATERI  Training _PEMBEKALAN Kompetensi_PENGELOLAAN PENGADAAN...
RENCANA + Link2 MATERI Training _PEMBEKALAN Kompetensi_PENGELOLAAN PENGADAAN...Kanaidi ken
 
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docxForm B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docxEkoPutuKromo
 
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt x
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt           xKoneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt           x
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt xjohan199969
 
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdfSapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdfTarkaTarka
 
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptxPRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptxmuhammadyudiyanto55
 
Naufal Khawariz_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Naufal Khawariz_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdfNaufal Khawariz_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Naufal Khawariz_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdfNaufalKhawariz
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka - abdiera.com
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka - abdiera.comModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka - abdiera.com
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka - abdiera.comFathan Emran
 
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...AgusRahmat39
 
Repi jayanti_2021 B_Analsis Kritis Jurnal
Repi jayanti_2021 B_Analsis Kritis JurnalRepi jayanti_2021 B_Analsis Kritis Jurnal
Repi jayanti_2021 B_Analsis Kritis Jurnalrepyjayanti
 
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA (PPKN) KELAS 1 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA (PPKN) KELAS 1 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA (PPKN) KELAS 1 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA (PPKN) KELAS 1 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 

Recently uploaded (20)

Sejarah dan Perkembangan Agama Hindu.pptx
Sejarah dan Perkembangan Agama Hindu.pptxSejarah dan Perkembangan Agama Hindu.pptx
Sejarah dan Perkembangan Agama Hindu.pptx
 
Najwa Qarina_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Najwa Qarina_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdfNajwa Qarina_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Najwa Qarina_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
 
AKSI NYATA PENYEBARAN PEMAHAMAN MERDEKA BELAJAR
AKSI NYATA PENYEBARAN PEMAHAMAN MERDEKA BELAJARAKSI NYATA PENYEBARAN PEMAHAMAN MERDEKA BELAJAR
AKSI NYATA PENYEBARAN PEMAHAMAN MERDEKA BELAJAR
 
Presentasi visi misi revisi sekolah dasar.pptx
Presentasi visi misi revisi sekolah dasar.pptxPresentasi visi misi revisi sekolah dasar.pptx
Presentasi visi misi revisi sekolah dasar.pptx
 
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdfProgram Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
 
perumusan visi, misi dan tujuan sekolah.ppt
perumusan visi, misi dan tujuan sekolah.pptperumusan visi, misi dan tujuan sekolah.ppt
perumusan visi, misi dan tujuan sekolah.ppt
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak (1). SDN 001 BU.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak (1). SDN 001 BU.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak (1). SDN 001 BU.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak (1). SDN 001 BU.pdf
 
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawasPrensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
 
Bukti dukung E kinerja kepala sekolah.pdf
Bukti dukung E kinerja  kepala sekolah.pdfBukti dukung E kinerja  kepala sekolah.pdf
Bukti dukung E kinerja kepala sekolah.pdf
 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
 
RENCANA + Link2 MATERI Training _PEMBEKALAN Kompetensi_PENGELOLAAN PENGADAAN...
RENCANA + Link2 MATERI  Training _PEMBEKALAN Kompetensi_PENGELOLAAN PENGADAAN...RENCANA + Link2 MATERI  Training _PEMBEKALAN Kompetensi_PENGELOLAAN PENGADAAN...
RENCANA + Link2 MATERI Training _PEMBEKALAN Kompetensi_PENGELOLAAN PENGADAAN...
 
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docxForm B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
 
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt x
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt           xKoneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt           x
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt x
 
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdfSapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
 
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptxPRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
 
Naufal Khawariz_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Naufal Khawariz_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdfNaufal Khawariz_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Naufal Khawariz_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka - abdiera.com
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka - abdiera.comModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka - abdiera.com
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka - abdiera.com
 
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
 
Repi jayanti_2021 B_Analsis Kritis Jurnal
Repi jayanti_2021 B_Analsis Kritis JurnalRepi jayanti_2021 B_Analsis Kritis Jurnal
Repi jayanti_2021 B_Analsis Kritis Jurnal
 
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA (PPKN) KELAS 1 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA (PPKN) KELAS 1 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA (PPKN) KELAS 1 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA (PPKN) KELAS 1 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 

Proposal usaha car wash

  • 1. KEWIRAUSAHAAN Proposa usaha cuci motor dan mobil Disusun oleh : Rachmad Indra Bayu - 41313010071 Ahmad Alfin Budiman - 41313010010 Helmi Dwi Wahyana - 41313010012 Maulana Bayu Pamungkas - 41313010040 Ricky Suderajat - 41313010034 Ayuz Ghozali - 41313010027 Jakson Simpai - 41313010063 Jumpa - 41313010049 UNIVERSITAS MERCUBUANA 2014
  • 2. KATA PENGANTAR Puji syukur penulis kehadirat allah swt, yang telah melimpahkan rahmat dan hidayah-Nya, sehingga penulis dapat menyelesaikan karya tulis ilmiah ini dengan baik dan benar. Karya tulis ini di ajukan untuk melengkapi tugas kuliah kewiraudahaan 1 semester ganjil tahun akademik 2014/2015 UNIVERSITAS MERCUBUANA JAKARTA, judul karya tulis yang penulis ajukan adalah USAHA BISNIS CUCI MOTOR DAN MOBIL. Melalui karya tulis ini, penulis ingin memberikan contoh usaha bisnis modal kecil keuntungan besar. Dalam penulisan karya tulis ini, Saya ucapkan terima kasih kepada Dr. Ir. Cecep Winata, M.Si yang telah memberikan tugas ini sehingga saya dapat menambah pemahaman saya tentang Usaha Kecil dan Menengah. Terima kasih pula saya ucapkan kepada teman-teman yang telah membantu saya dalam menyusun karya ilmiah ini. Saya telah berupaya menyempurnakan karya ilmiah ini, namun seperti kata pepatah, “ Tak ada gading yang tak retak” maka saya sangat mengharapkan kritik dan saran yang membangun dari Dr. Ir. Cecep Winata, M.Si, teman-teman dan orang lain yang sudi meluangkan waktunya untuk menyimak isi dari makalah ini. Sekali lagi, saya ucapkan terima kasih kepada semua pihak yang telah membantu saya sehingga karya ilmiah ini dapat terselesaikan. Saya sangat berharap karya ilmiah ini dapat bermanfaat bagi kita semua. ii
  • 3. DAFTAR ISI LEMBAR JUDUL .......................................................................... i Kata Pengantar ............................................................................... ii Daftar Isi ........................................................................................ iii Abstrak ……………………………………………………………... IV Bab I 1.1 Latar belakang Bab 2 2.1 Isi
  • 4. Abstrak Karya tulis ini menjelaskan tentang peluang usaha bisnis pencucian motor dan mobil Prospek Usaha Dengan melihat situasi lapangan saat ini usaha ini memang banyak dicari oleh pemilik kendaraan. Cara Mejalankan Usaha Manajemen usaha ini tidak terlalu sulit dan cukup mudah. Dengan persediaan air yang cukup, sabun/sampho, silikon, selang pencuci, kompresor, bahan bakar kompresor, lokasi usaha, kain lap/pengering, usaha tersebut sudah dapat berjalan. Pemasaran usaha Adapun langkah pemasaran usaha ini adalah dengan pemasangan plakat sederhana dipinggir jalan raya karena lokasi usaha ini juga dekat dengan jalan raya. Jadi lebih mudah dikenal oleh orang yang melewati jalan tersebut. Untuk peluang usaha di bidang pencucian motor dan mobil baru promosi ini, selain hanya butuh modal kecil. Margin keuntungannya sangat besar. Pelestarian dan Perkembangan Usaha Guna melestarikan dan mengembangkan usaha ini, maka sisa laba pada tahun pertama akan ditabung guna investasi kedepan. Selain itu, kami akan membuka cabang-cabang pada tahun kedua usaha apabila pada tahun pertama usaha berjalan dengan lancar. Guna menjaga kelancaran usaha an menarik simpati konsumen jasa ini maka kami akan memberikan pelayanan semaksimal mungkin tanpa mengurangi kualitas pelayanan, sehingga pelanggan tidak bosan dan tetap tertarik untuk mencuci di tempat usaha kami. Kami juga akan menyediakan ruang tunggu dan televisi sehingga pelayan sangat senang dengan pelayanan kami . IV
  • 5. BAB 1 1.1 Latar Belakang Rencana Usaha Pencucian Motor dan Mobil Didalam era globalisasi ini sangat sulit untuk mencari lapangan kerja yang kiranya dapat memenuhi kebutuhan hidup sehari-hari. Peluang usaha yang semakin sempit juga merupakan salah satu faktor penyebab begitu banyaknya pengangguran. Oleh karena itu, guna mengurangi tingkat pengangguran yang semakin meningkat dari tahun ke tahun dan dengan membidik kesempatan dan peluang kerja maka tepat kiranya membuka sebuah usaha kecil dan menengah. Adapun yang kami rencanakan adalah usaha Cuci Mobil yang mana belum banyak terdapat didaerah-daerah. Dengan semakin canggihnya teknologi terutama dibidang transportasi maka sangat memungkinkan setiap orang memiliki kendaraan seperti motor, mobil, dan lain sebagainya. Tentunya hal tersebut dapat dilakukan hanya bagi orang yang memiliki banyak harta untuk membelinya, akan tetapi dibalik semua itu sekarang ini kita sedang memasuki era krisis finansial sehingga akan berdampak cukup besar seperti PHK (Pemotongan Hubungan Kerja), sulitnya mendapat lapangan kerja, meningginya harga-harga kebutuhan pokok. Oleh karena itu, kita berinisiatif merencanakan sebuah usaha yang memang masih memiliki prospek yang bagus kedepan yakni usaha Cuci Motor dan Mobil yang mana usaha tersebut belum banyak terdapat di daerah-daerah. Diharapkan dengan adanya usaha ini akan mampu membuka peluang kerja selain itu juga supaya bagi yang memiliki kendaraan yang tidak sempat mencuci sendiri dapat dicucikan ditempat pencucian, sehingga tetap bersih.
  • 6. b BAB 2 2.1 Isi Prospek Usaha Dengan melihat situasi lapangan saat ini usaha ini memang banyak dicari oleh pemilik kendaraan. Hal ini dapat diketahui karena kami telah melakukan pengamatan dibeberapa lokasi, yang memang sangat jarang tempat usaha ini. Musim hujan juga berpengaruh terhadap usaha ini, akan tetapi dengan adanya musim hujan seperti sekarang ini justru membuat usaha ini semakin dibutuhkan. Penyebabnya adalah dengan tingginya intensitas hujan maka kendaraan lebih cepat kotor sehingga sangat perlu untuk dicuci agar tetap bersih enak dipandang mata. Pelaku usaha Usaha ini akan dilakukan oleh 3-5 orang agar pekerjaan dapat dilakukan secara maksimal dan hasil tetap optimal. Cara Mejalankan Usaha Manajemen usaha ini tidak terlalu sulit dan cukup mudah. Dengan persediaan air yang cukup, sabun/sampho, silikon, selang pencuci, kompresor, bahan bakar kompresor, lokasi usaha, kain lap/pengering, usaha tersebut sudah dapat berjalan. Dari segi manajemen keuangan dibutuhkan modal yang dapat dirinci sebagai berikut: (nama) (banyak/lama pakai) (harga) - modal jangka panjang : 1. Mesin air 1 buah/20 tahun Rp 5.000.000,00 2. kompresor 2 buah/5 tahun Rp 2.500.000,00 3. selang pencuci 5 buah/2 tahun Rp 500.000,00 (@ Rp 100.000) 4. lokasi usaha 1 tahun Rp 30.000.000,00 5. Tv 1 buah/10 tahun Rp 2.500.000,00
  • 7. b - modal jangka menengah 1. kain lap 10 buah/3 blan Rp 150.000,00(@ Rp 15.000) 2. shampoo 5 liter/ bulan Rp 50.000,00 3. silikon 2 kg/ bulan Rp 80.000,00 4. gaji karyawan 5 orang Rp 5.500.000,00(@Rp 1.100.00) 5. listrik 1 bulan Rp 300.000,00 - modal jangka pendek 1. bahan bakar 2liter/ hari Rp 11.000,00 2. konsumsi 5orang/hari Rp 100.000,00 (@ Rp 10.000) Jadi modal awal adalah Rp 46.691.000,00 Pemasaran usaha Adapun langkah pemasaran usaha ini adalah dengan pemasangan plakat sederhana dipinggir jalan raya karena lokasi usaha ini juga dekat dengan jalan raya. Jadi lebih mudah dikenal oleh orang yang melewati jalan tersebut. Ini sangat mungkin menarik pelanggan karena sesuai dengan rencana baru ada satu usaha ini yang ada didaerah tersebut. Lokasi usaha Usaha ini rencananya berlokasi dijalan raya. Dengan luas lokasi 10 m X 14 m (cukup untuk 4 mobil dan 8 motor sekali cuci) Mulai usaha Usaha ini akan dimulai pada tahun 2014, dan saat ini adalah dalam proses pengumpulan modal. Perhitungan Laba Target dalam 1 hari dapat mencuci 20 mobil dan 20 motor. Adapun rencana biaya adalah : Mobil Rp 25.000/cuci Motor Rp 10.000/cuci
  • 8. Jadi dalam satu hari dapat mengumpulkan uang Rp 700.000,00 dan apabila dalam satu tahun di prekdisikan memperoleh hasil sekitar Rp 252.000.000,00 sehingga apabila dicocokkan dengan modal usaha ini akan memiliki laba sebesar Rp 94.780.000,00/TAHUN. Pelestarian dan Perkembangan Usaha Guna melestarikan dan mengembangkan usaha ini, maka sisa laba pada tahun pertama akan ditabung guna investasi kedepan. Selain itu, kami akan membuka cabang-cabang pada tahun kedua usaha apabila pada tahun pertama usaha berjalan dengan lancar. Guna menjaga kelancaran usaha an menarik simpati konsumen jasa ini maka kami akan memberikan pelayanan semaksimal mungkin tanpa mengurangi kualitas pelayanan, sehingga pelanggan tidak bosan dan tetap tertarik untuk mencuci di tempat usaha kami. Rencana kami selanjutnya, untuk tetap menjaga kelestarian usaha ini kami akan meluncurkan beberapa fasilitas seperti cafe untuk ruang tunggu, pemasangan wifi pada ruang tunggu, langganan majalah, , dan fasilitas lain yang kiranya sangat diperlukan kepuasan pelanggan seligi menunggu kendaraannya dicuci. Kemudian rwncana jangka panjangnya yaitu kami akan membeli lahan sendiri, memberi per alatan yang lebih modern seperti hidrolik vakum dan lain sebagainya. Sekian rencana usaha ini kami buat, semoga dapat berjalan dengan lancar atas doa dan dukungan anda. Terima kasih.