SlideShare a Scribd company logo
PROPOSAL SKRIPSI
PENGARUH GABUNGAN KELOMPOK TANI (GAPOKTAN) TERHADAP
KESEJAHTERAAN ANGGOTANYA DI DESA PECALONGAN
KECAMATAN SUKOSARI KABUPATEN BONDOWOSO
GHOZI WILDAN MUBAROK
NIM. 14.9035
PROGRAM STUDI EKONOMI PEMBANGUNAN
SEKOLAH TINGGI ILMU EKONOMI MANDALA JEMBER
2018
BAB I
PENDAHULUAN
1. 1 Latar Belakang
 Kemiskinan merupakan masalah pokok yang penanganannya harus
menjadi prioritas utama dalam pelaksanaan pembangunan bidang
kesejahteraan masyarakat. Sebagaimana yang terdapat dalam
pembukaan Undang-Undang Dasar 1945 alinea ke empat
 Pengentasan kemiskinan di pedesaan sejalan dengan “NAWACITA”
pemerintahan saat ini
 Berdasarkan data Badan Pusat Statistik (BPS) pada bulan
September tahun 2017 mencapai 26,58 juta orang atau 10,12% dan
jumlah terbesar penyumbang angka kemiskinan berada di pedesaan
yaitu sebesarr 13,47% dari jumlah total penduduk Indonesia, atau
tepatnya sebesar 16,31 juta jiwa
 Gapoktan adalah merupakan salah satu wadah/lembaga untuk
meningkatkan kesejahteraan masyarakat
 Gapoktan dapat mengembangkan dan menyelenggarakan kegiatan
usaha di bidang pertanian dan jasa yang berbasis pada bidang
pertanian
1. 2 Rumusan Masalah
1.2.1 Bagaimanakah Pengaruh Gabungan Kelompok Tani (Gapoktan)
terhadap kesejahteraan anggota di desa pecalongan kecamatan
sukosari kabupaten bondowoso?
1.2.2 Seberapa Pengaruh Gabungan Kelompok Tani (Gapoktan) tehadap
kesejahteraan anggota di desa pecalongan kecamatan sukosari
kabupaten bondowoso?
1. 3 Tujuan Penelitian
1.3.1 Untuk mengetahui Pengaruh Gabungan Kelompok Tani (Gapoktan)
tehadap kesejahteraan anggota di desa pecalongan kecamatan
sukosari kabupaten bondowoso
1.3.1 Untuk mengetahui Seberapa Pengaruh Gabungan Kelompok Tani
(Gapoktan) tehadap kesejahteraan anggota di desa pecalongan
kecamatan sukosari kabupaten bondowoso
1. 4 Manfaat Penelitian
 Bagi peneliti, sebagai pengalaman awal bagi penulis di lapangan
penelitian
 memberikan wawasan maupun informasi mengenai
pengembangan Gapoktan dan sebagai sumber literatur dan
perbandingan dalam penelitian yang akan dilakukan selanjutnya
 Bagi Pemerintah Desa, diharapkan dapat bermanfaat berupa
masukan Untuk pencapaian tujuan program Gapoktan sesuai
dengan yang diharapkan dari evaluasi sebelumnya
 Bagi Gapoktan “Mina Tani” dapat menjadi bahan masukan
terhadap perkembangan Gapoktan untuk masa-masa selanjutnya
1. 5 Batasan Masalah
 Agar penelitian ini lebih terarah dan sesuai dengan tujuan yang
diharapkan maka peneliti membatasi permasalahan yang akan
dibahas yaitu tingkat kesejahteraan anggota Gapoktan “Mina
Tani” dari sebelumnya. Dan lebih spesifik lagi yang dimaksud
dengan kesejahteraan anggota pada penelitian ini adalah
peningkatan pendapatan anggota secara ekonomi
BAB II
KAJIAN PUSTAKA
2. 1 Penelitian Terdahulu yang relevan
No. Penulis, Judul, dan Tahun
Metode
Penelitian
Hasil Penelitian
1.
Erlinawati, Fatma (2010) “Peran
gabungan kelompok tani
(gapoktan) dalam pemberdayaan
petani padi di desa mergobener
kec. Tarik. Kab. Sidoarjo”
Kualitatif Peran Gabungan Kelompok Tani
(Gapoktan) dalam pemberdayaan petani
di desa Mergobener Kec. Tarik Kab.
Sidoarjo berperan dalam wadah aspirasi
masyarakat desa Mergobener.
2.
Punta Arie Nugraha, (2011),
“Faktor-Faktor Yang
Mempengaruhi Efektivitas
Gabungan Kelompok Tani
(Gapoktan) Dalam Program
Pengembangan Usaha Agribisnis
Perdesaan (Puap) Di Kecamatan
Pedan Kabupaten Klaten”
Rank
Spearman
Terdapat hubungan yang signifikan
antara variabel yang mempengaruhi
efektivitas Gapoktan dengan tingkat
efektivitas Gapoktan dalam Program
PUAP.
No. Penulis, Judul, dan Tahun
Metode
Penelitian
Hasil Penelitian
3.
Mukmin Hafiz, (2013) “Analisis
Kinerja Penyuluh Dalam
Mendampingi Gabungan Kelompok
Tani (Gapoktan) Pada Program
Pengembangan Usaha Agribisnis
Perdesaan (PUAP) Di Kabupaten
Bangka”
Regresi Linier
berganda
Faktor yang paling berpengaruh terhadap kinerja
penyuluh dalam mendampingi gapoktan pada
program PUAP adalah kompetensi penyuluh
4.
Dhian Adam Agusta, (2012), Analisis
faktor-faktor yang mempengaruhi
pendapatan petani pada usahatani
padi sawah (kasus pada gapoktan
penerima puap dan bukan penerima
PUAP di Kabupaten Purworejo)
Regresi Linier
berganda
Pendapatan usahatani padi sawah petani bukan
penerima dana PUAP lebih tinggi daripada
pendapatan usahatani padi sawah petani penerima
dana PUAP, efisiensi dari usahatani padi petani
penerima dana PUAP lebih rendah atau sama
dengan usahatani petani bukan penerima dana
PUAP serta usahatani padi sawah petani penerima
dana PUAP memberikan kemanfaatan daripada
usahatani petani bukan penerima dana PUAP
5.
Rudi Hermawan, ( Peran Gabungan
Kelompok Tani (Gapoktan) dalam
meningkatkan Kesejahteraan
Keluarga di Desa Kulwaru
Kecamatan Wates Kabupaten Kulon
Progo
Reduksi data,
penyajian
data, dan
penarikan
kesimpulan
Peran gapoktan dalam meningkatkan kesejahteraan
keluarga adalah (1) menyediakan input usaha tani;
(2) menyediakan modal; (3) menyediakan air irigasi;
(4) menyediakan informasi; (5) memasarkan hasil
pertanian secara kolektif; (6) mengatur kelompok
tani dan aktifitas pertanian; (7) meningkatkan
ketahanan pangan; dan (8) mengatur
perekonomian pedesaan
2. 2 Kajian Teori
a. Gabungan Kelompok Tani
 Gabungan Kelompok Tani adalah kumpulan beberapa
kelompok tani yang bergabung dan bekerjasama untuk
meningkatkan skala ekonomi dan efisiensi usaha (Permentan
No. 82 tahun 2013 tentang Pedoman Pembinaan Kelompok
tani dan Gabungan Kelompok tani).
 Gapoktan adalah gabungan dari beberapa Kelompok Tani
yang melakukan usaha agribisnis di atas prinsip kebersamaan
dan kemitraan sehingga mencapai peningkatan produksi dan
pendapatan usaha tani bagi anggotanya
2) Tujuan Dan Fungsi Gapoktan
 Gapoktan dapat meningkatkan kesejahteraan anggota secara
keseluruhan yang terlibat dalam kepengurusan maupun hanya
sebagai anggota baik secara materiil maupun non material
sesuai dengan kontribusi yang telah diberikan kepada
pengembangan organisasi Gapoktan.
1) Pengertian Gabungan Kelompok Tani
 Gapoktan dapat meningkatkan kemampuan dan keterampilan
sumber daya manusia semua anggota melalui pendidikan
pelatihan dan studi banding sesuai kemampuan keuangan
Gapoktan.
 Gapoktan dapat mengembangkan dan menyelenggarakan
kegiatan usaha di bidang pertanian dan jasa yang berbasis
pada bidang pertanian
b. Kesejahteraan Anggota
 menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia, kesejahteraan
adalah keadaan sejahtera; keamanan; keselamatan;
ketentraman
1) Pengertian Kesjahteraan
 anggota memiliki makna: orang (badan) yang menjadi bagian
atau masuk dalam suatu golongan (perserikatan, dewan,
panitia, dan sebagainya), yang dalam hal ini berarti semua
anggota kelompok tani yang tergabung dalam GAPOKTAN
Mina Tani Desa Pecalongan
2) Pengertian Anggota
2. 4 Hipotesis
H1 : Ada pengaruh signifikan gabungan kelompok tani (GAPOKTAN)
terhadap kesejahteraan anggota di Desa Pecalongan
Kecamatan Sukosari Kabupaten Bondowoso
H0 : Tidak ada pengaruh signifikan gabungan kelompok tani
(GAPOKTAN) terhadap kesejahteraan anggota di Desa
Pecalongan Kecamatan Sukosari Kabupaten Bondowoso
BAB III
METODE PENELITIAN
3. 1 Lokasi dan Waktu Penelitian
Penelitian dilakukan ini dilakukan di Desa Pecalongan Kecamatan
Sukosari Kabupaten Bondowoso Provinsi Jawa Timur, dengan waktu
penelitian pada tahun 2018
3. 2 Populasi
Populasi adalah keseluruhan objek penelitian. Adapun yang menjadi
populasi dalam penelitian ini adalah keseluruhan anggota Gabungan
Kelompok Tani (GAPOKTAN) “Mina Tani” Desa Pecalongan Kecamatan
Sukosari Kabupaten Bondowoso
3. 3 Sampel
sampel pada penelitian ini adalah Kelompok Tani (POKTAN) yang aktif
pada masing-masing dusun yang ada di Desa Pecalongan yang terdiri
dari 5 Kelompok Tani
3. 4 Jenis Penelitian dan Sumber Data
Jenis penelitian ini adalah kuantitatif, dimana pembahasan dan analisa
data yang dperoleh menggunakan rumus statistik
3. 5 Identifikasi Variabel
 Variabel Independen
Gabungan Kelompok Tani (GAPOKTAN)
 Variabel Dependen
kesejahteraan Anggota
3. 6 Definisi Operasional Variabel Penelitian
GAPOKTAN : Gabungan Kelompok Tani adalah kumpulan beberapa
kelompok tani yang bergabung dan bekerjasama untuk
meningkatkan skala ekonomi dan efisiensi usaha
Kesejahteraan Anggota : adalah keadaan sejahtera semua anggota
kelompok tani yang tergabung dalam GAPOKTAN Mina
Tani Desa Pecalongan
3. 7 Metode Pengumpulan Data
 Metode Interview
 metode dokumenter
 Metode kepustakaan
 Metode observasi
 Metode angket
3. 7 Metode Analisis Data
  
     2222


xyr
Proposal presentasi

More Related Content

What's hot

Penyuluhan modern slideshare (yuti)
Penyuluhan modern slideshare (yuti)Penyuluhan modern slideshare (yuti)
Penyuluhan modern slideshare (yuti)
Syahyuti Si-Buyuang
 
Proposal takbir keliling
Proposal takbir kelilingProposal takbir keliling
Proposal takbir keliling
Agus Aktawan
 
Analisis potensi usaha bum kute
Analisis potensi usaha bum kuteAnalisis potensi usaha bum kute
Analisis potensi usaha bum kute
glora sby
 
Bahan ajar dpkp 2015
Bahan ajar dpkp 2015Bahan ajar dpkp 2015
Bahan ajar dpkp 2015
Andrew Hutabarat
 
Juklak Penilaian Kemampuan Poktan
Juklak Penilaian Kemampuan PoktanJuklak Penilaian Kemampuan Poktan
Juklak Penilaian Kemampuan Poktan
Muliadin Forester
 
Proposal kkn tematik
Proposal kkn tematikProposal kkn tematik
Proposal kkn tematik
UMMIHABIBAH14
 
Pengantar dpkp
Pengantar dpkpPengantar dpkp
Pengantar dpkp
Andrew Hutabarat
 
Materi penyuluhan pertanian
Materi penyuluhan pertanianMateri penyuluhan pertanian
Materi penyuluhan pertanianHerry Mulyadie
 
Buku 2 kppn penyuluhan (yuti)
Buku 2   kppn penyuluhan (yuti)Buku 2   kppn penyuluhan (yuti)
Buku 2 kppn penyuluhan (yuti)
Syahyuti Si-Buyuang
 
Kostratani dan korporasi petani perhepi (yuti)
Kostratani dan korporasi petani   perhepi (yuti)Kostratani dan korporasi petani   perhepi (yuti)
Kostratani dan korporasi petani perhepi (yuti)
Syahyuti Si-Buyuang
 
Ruang lingkup perencanaan program penyuluhan
Ruang lingkup perencanaan program penyuluhanRuang lingkup perencanaan program penyuluhan
Ruang lingkup perencanaan program penyuluhan
Rahma Rizky
 
Road Map Program Nasional Pemberdayaan Masyarakat (PNPM) Mandiri
Road Map Program Nasional Pemberdayaan Masyarakat (PNPM) MandiriRoad Map Program Nasional Pemberdayaan Masyarakat (PNPM) Mandiri
Road Map Program Nasional Pemberdayaan Masyarakat (PNPM) Mandiri
Joy Irman
 
Seminar Hasil Penelitian
Seminar Hasil PenelitianSeminar Hasil Penelitian
Seminar Hasil Penelitian
Pemkot prabumulih
 
UU Perlindungan dan Pemberdayaan Petani
UU Perlindungan dan Pemberdayaan PetaniUU Perlindungan dan Pemberdayaan Petani
UU Perlindungan dan Pemberdayaan Petani
Syahyuti Si-Buyuang
 
Membangun Profesionalisme Penyuluh Pertanian
Membangun Profesionalisme Penyuluh PertanianMembangun Profesionalisme Penyuluh Pertanian
Membangun Profesionalisme Penyuluh Pertanian
Muliadin Forester
 
Studi banding tentang pertanian
Studi banding tentang pertanianStudi banding tentang pertanian
Studi banding tentang pertanian
Operator Warnet Vast Raha
 
Buletin Litbang Bappeda Kota Palangka RayaEdisi 06/Tahun IV/2012
Buletin Litbang Bappeda Kota Palangka RayaEdisi 06/Tahun IV/2012Buletin Litbang Bappeda Kota Palangka RayaEdisi 06/Tahun IV/2012
Buletin Litbang Bappeda Kota Palangka RayaEdisi 06/Tahun IV/2012Mellianae Merkusi
 
Manajemen usaha pelayanan jasa alat mesin
Manajemen usaha pelayanan jasa alat mesinManajemen usaha pelayanan jasa alat mesin
Manajemen usaha pelayanan jasa alat mesin
Khairul Amri
 
Korporasi petani bptp kalteng (yuti)
Korporasi petani   bptp kalteng (yuti)Korporasi petani   bptp kalteng (yuti)
Korporasi petani bptp kalteng (yuti)
Syahyuti Si-Buyuang
 
Proposal permohonan traktor
Proposal permohonan traktorProposal permohonan traktor
Proposal permohonan traktor
Yanur Maestrogame
 

What's hot (20)

Penyuluhan modern slideshare (yuti)
Penyuluhan modern slideshare (yuti)Penyuluhan modern slideshare (yuti)
Penyuluhan modern slideshare (yuti)
 
Proposal takbir keliling
Proposal takbir kelilingProposal takbir keliling
Proposal takbir keliling
 
Analisis potensi usaha bum kute
Analisis potensi usaha bum kuteAnalisis potensi usaha bum kute
Analisis potensi usaha bum kute
 
Bahan ajar dpkp 2015
Bahan ajar dpkp 2015Bahan ajar dpkp 2015
Bahan ajar dpkp 2015
 
Juklak Penilaian Kemampuan Poktan
Juklak Penilaian Kemampuan PoktanJuklak Penilaian Kemampuan Poktan
Juklak Penilaian Kemampuan Poktan
 
Proposal kkn tematik
Proposal kkn tematikProposal kkn tematik
Proposal kkn tematik
 
Pengantar dpkp
Pengantar dpkpPengantar dpkp
Pengantar dpkp
 
Materi penyuluhan pertanian
Materi penyuluhan pertanianMateri penyuluhan pertanian
Materi penyuluhan pertanian
 
Buku 2 kppn penyuluhan (yuti)
Buku 2   kppn penyuluhan (yuti)Buku 2   kppn penyuluhan (yuti)
Buku 2 kppn penyuluhan (yuti)
 
Kostratani dan korporasi petani perhepi (yuti)
Kostratani dan korporasi petani   perhepi (yuti)Kostratani dan korporasi petani   perhepi (yuti)
Kostratani dan korporasi petani perhepi (yuti)
 
Ruang lingkup perencanaan program penyuluhan
Ruang lingkup perencanaan program penyuluhanRuang lingkup perencanaan program penyuluhan
Ruang lingkup perencanaan program penyuluhan
 
Road Map Program Nasional Pemberdayaan Masyarakat (PNPM) Mandiri
Road Map Program Nasional Pemberdayaan Masyarakat (PNPM) MandiriRoad Map Program Nasional Pemberdayaan Masyarakat (PNPM) Mandiri
Road Map Program Nasional Pemberdayaan Masyarakat (PNPM) Mandiri
 
Seminar Hasil Penelitian
Seminar Hasil PenelitianSeminar Hasil Penelitian
Seminar Hasil Penelitian
 
UU Perlindungan dan Pemberdayaan Petani
UU Perlindungan dan Pemberdayaan PetaniUU Perlindungan dan Pemberdayaan Petani
UU Perlindungan dan Pemberdayaan Petani
 
Membangun Profesionalisme Penyuluh Pertanian
Membangun Profesionalisme Penyuluh PertanianMembangun Profesionalisme Penyuluh Pertanian
Membangun Profesionalisme Penyuluh Pertanian
 
Studi banding tentang pertanian
Studi banding tentang pertanianStudi banding tentang pertanian
Studi banding tentang pertanian
 
Buletin Litbang Bappeda Kota Palangka RayaEdisi 06/Tahun IV/2012
Buletin Litbang Bappeda Kota Palangka RayaEdisi 06/Tahun IV/2012Buletin Litbang Bappeda Kota Palangka RayaEdisi 06/Tahun IV/2012
Buletin Litbang Bappeda Kota Palangka RayaEdisi 06/Tahun IV/2012
 
Manajemen usaha pelayanan jasa alat mesin
Manajemen usaha pelayanan jasa alat mesinManajemen usaha pelayanan jasa alat mesin
Manajemen usaha pelayanan jasa alat mesin
 
Korporasi petani bptp kalteng (yuti)
Korporasi petani   bptp kalteng (yuti)Korporasi petani   bptp kalteng (yuti)
Korporasi petani bptp kalteng (yuti)
 
Proposal permohonan traktor
Proposal permohonan traktorProposal permohonan traktor
Proposal permohonan traktor
 

Similar to Proposal presentasi

Muhamad ilfan 12402183132-_laporan_ppl_gel._1
Muhamad ilfan 12402183132-_laporan_ppl_gel._1Muhamad ilfan 12402183132-_laporan_ppl_gel._1
Muhamad ilfan 12402183132-_laporan_ppl_gel._1
NendenNurhayati1
 
USULAN PENELITIAN
USULAN PENELITIANUSULAN PENELITIAN
USULAN PENELITIAN
Dephy Ismahani
 
Muhamad ilfan 12402183132-_laporan_ppl_gel._1
Muhamad ilfan 12402183132-_laporan_ppl_gel._1Muhamad ilfan 12402183132-_laporan_ppl_gel._1
Muhamad ilfan 12402183132-_laporan_ppl_gel._1
radenilfan1
 
Analisis Pentagon Aset Komunitas Pertanian Kelurahan Tunjung, Kabupaten Bangk...
Analisis Pentagon Aset Komunitas Pertanian Kelurahan Tunjung, Kabupaten Bangk...Analisis Pentagon Aset Komunitas Pertanian Kelurahan Tunjung, Kabupaten Bangk...
Analisis Pentagon Aset Komunitas Pertanian Kelurahan Tunjung, Kabupaten Bangk...
AlkautsarAvizena
 
Materi TENTANG REMBUG DESA, Rembug Stunting Desa, 31 Agustus 2022 (1).pptx
Materi TENTANG REMBUG DESA, Rembug Stunting Desa, 31 Agustus 2022 (1).pptxMateri TENTANG REMBUG DESA, Rembug Stunting Desa, 31 Agustus 2022 (1).pptx
Materi TENTANG REMBUG DESA, Rembug Stunting Desa, 31 Agustus 2022 (1).pptx
hadisulistiyawan
 
Pengembangan usaha agribisnis beras
Pengembangan usaha agribisnis beras Pengembangan usaha agribisnis beras
Pengembangan usaha agribisnis beras
NaaRonaa
 
Pengembangan usaha agribisnis beras Dian Dwi wijaksana
Pengembangan usaha agribisnis beras  Dian Dwi wijaksana Pengembangan usaha agribisnis beras  Dian Dwi wijaksana
Pengembangan usaha agribisnis beras Dian Dwi wijaksana
DiandwiwWijaksana
 
Pembetulan skripsy
Pembetulan skripsyPembetulan skripsy
Pembetulan skripsy
FitryII
 
Makalah posyandu dan kms
Makalah posyandu dan kmsMakalah posyandu dan kms
Makalah posyandu dan kms
Septian Muna Barakati
 
Makalah posyandu dan kms AKBID YKN CABANG RAHA
Makalah posyandu dan kms AKBID YKN CABANG RAHA Makalah posyandu dan kms AKBID YKN CABANG RAHA
Makalah posyandu dan kms AKBID YKN CABANG RAHA Operator Warnet Vast Raha
 
Peran kepala desa dalam meningkatkan pembangunan melalui program nasional pem...
Peran kepala desa dalam meningkatkan pembangunan melalui program nasional pem...Peran kepala desa dalam meningkatkan pembangunan melalui program nasional pem...
Peran kepala desa dalam meningkatkan pembangunan melalui program nasional pem...
Operator Warnet Vast Raha
 
Peran kepala desa dalam meningkatkan pembangunan melalui program nasional pem...
Peran kepala desa dalam meningkatkan pembangunan melalui program nasional pem...Peran kepala desa dalam meningkatkan pembangunan melalui program nasional pem...
Peran kepala desa dalam meningkatkan pembangunan melalui program nasional pem...
Operator Warnet Vast Raha
 
Peran kepala desa dalam meningkatkan pembangunan melalui program nasional pem...
Peran kepala desa dalam meningkatkan pembangunan melalui program nasional pem...Peran kepala desa dalam meningkatkan pembangunan melalui program nasional pem...
Peran kepala desa dalam meningkatkan pembangunan melalui program nasional pem...
Operator Warnet Vast Raha
 
Proposal proyek kawasan agropolitan 'satriya tani' desa panggungharjo
Proposal proyek kawasan agropolitan 'satriya tani' desa panggungharjoProposal proyek kawasan agropolitan 'satriya tani' desa panggungharjo
Proposal proyek kawasan agropolitan 'satriya tani' desa panggungharjo
Training Management Forum of Indonesia
 
Proposal pembangunan kawasan agropolitan panggungharjo
Proposal pembangunan kawasan agropolitan panggungharjoProposal pembangunan kawasan agropolitan panggungharjo
Proposal pembangunan kawasan agropolitan panggungharjo
Training Management Forum of Indonesia
 
Analisis Capaian Penanggulangan Kemiskinan Provinsi Jawa Tengah
Analisis Capaian Penanggulangan Kemiskinan Provinsi Jawa TengahAnalisis Capaian Penanggulangan Kemiskinan Provinsi Jawa Tengah
Analisis Capaian Penanggulangan Kemiskinan Provinsi Jawa Tengah
khoiril anwar
 
Rencana pengembangan kawasan desa
Rencana pengembangan kawasan desaRencana pengembangan kawasan desa
Rencana pengembangan kawasan desa
Teguh Kristyanto
 
Peningkatankapasitaspemerintahdaerahdalam 110408220457-phpapp02
Peningkatankapasitaspemerintahdaerahdalam 110408220457-phpapp02Peningkatankapasitaspemerintahdaerahdalam 110408220457-phpapp02
Peningkatankapasitaspemerintahdaerahdalam 110408220457-phpapp02
Operator Warnet Vast Raha
 
Peningkatankapasitaspemerintahdaerahdalam 110408220457-phpapp02
Peningkatankapasitaspemerintahdaerahdalam 110408220457-phpapp02Peningkatankapasitaspemerintahdaerahdalam 110408220457-phpapp02
Peningkatankapasitaspemerintahdaerahdalam 110408220457-phpapp02
Operator Warnet Vast Raha
 

Similar to Proposal presentasi (20)

Muhamad ilfan 12402183132-_laporan_ppl_gel._1
Muhamad ilfan 12402183132-_laporan_ppl_gel._1Muhamad ilfan 12402183132-_laporan_ppl_gel._1
Muhamad ilfan 12402183132-_laporan_ppl_gel._1
 
USULAN PENELITIAN
USULAN PENELITIANUSULAN PENELITIAN
USULAN PENELITIAN
 
Muhamad ilfan 12402183132-_laporan_ppl_gel._1
Muhamad ilfan 12402183132-_laporan_ppl_gel._1Muhamad ilfan 12402183132-_laporan_ppl_gel._1
Muhamad ilfan 12402183132-_laporan_ppl_gel._1
 
Analisis Pentagon Aset Komunitas Pertanian Kelurahan Tunjung, Kabupaten Bangk...
Analisis Pentagon Aset Komunitas Pertanian Kelurahan Tunjung, Kabupaten Bangk...Analisis Pentagon Aset Komunitas Pertanian Kelurahan Tunjung, Kabupaten Bangk...
Analisis Pentagon Aset Komunitas Pertanian Kelurahan Tunjung, Kabupaten Bangk...
 
Materi TENTANG REMBUG DESA, Rembug Stunting Desa, 31 Agustus 2022 (1).pptx
Materi TENTANG REMBUG DESA, Rembug Stunting Desa, 31 Agustus 2022 (1).pptxMateri TENTANG REMBUG DESA, Rembug Stunting Desa, 31 Agustus 2022 (1).pptx
Materi TENTANG REMBUG DESA, Rembug Stunting Desa, 31 Agustus 2022 (1).pptx
 
Makalah_51 Makalah ii
Makalah_51 Makalah iiMakalah_51 Makalah ii
Makalah_51 Makalah ii
 
Pengembangan usaha agribisnis beras
Pengembangan usaha agribisnis beras Pengembangan usaha agribisnis beras
Pengembangan usaha agribisnis beras
 
Pengembangan usaha agribisnis beras Dian Dwi wijaksana
Pengembangan usaha agribisnis beras  Dian Dwi wijaksana Pengembangan usaha agribisnis beras  Dian Dwi wijaksana
Pengembangan usaha agribisnis beras Dian Dwi wijaksana
 
Pembetulan skripsy
Pembetulan skripsyPembetulan skripsy
Pembetulan skripsy
 
Makalah posyandu dan kms
Makalah posyandu dan kmsMakalah posyandu dan kms
Makalah posyandu dan kms
 
Makalah posyandu dan kms AKBID YKN CABANG RAHA
Makalah posyandu dan kms AKBID YKN CABANG RAHA Makalah posyandu dan kms AKBID YKN CABANG RAHA
Makalah posyandu dan kms AKBID YKN CABANG RAHA
 
Peran kepala desa dalam meningkatkan pembangunan melalui program nasional pem...
Peran kepala desa dalam meningkatkan pembangunan melalui program nasional pem...Peran kepala desa dalam meningkatkan pembangunan melalui program nasional pem...
Peran kepala desa dalam meningkatkan pembangunan melalui program nasional pem...
 
Peran kepala desa dalam meningkatkan pembangunan melalui program nasional pem...
Peran kepala desa dalam meningkatkan pembangunan melalui program nasional pem...Peran kepala desa dalam meningkatkan pembangunan melalui program nasional pem...
Peran kepala desa dalam meningkatkan pembangunan melalui program nasional pem...
 
Peran kepala desa dalam meningkatkan pembangunan melalui program nasional pem...
Peran kepala desa dalam meningkatkan pembangunan melalui program nasional pem...Peran kepala desa dalam meningkatkan pembangunan melalui program nasional pem...
Peran kepala desa dalam meningkatkan pembangunan melalui program nasional pem...
 
Proposal proyek kawasan agropolitan 'satriya tani' desa panggungharjo
Proposal proyek kawasan agropolitan 'satriya tani' desa panggungharjoProposal proyek kawasan agropolitan 'satriya tani' desa panggungharjo
Proposal proyek kawasan agropolitan 'satriya tani' desa panggungharjo
 
Proposal pembangunan kawasan agropolitan panggungharjo
Proposal pembangunan kawasan agropolitan panggungharjoProposal pembangunan kawasan agropolitan panggungharjo
Proposal pembangunan kawasan agropolitan panggungharjo
 
Analisis Capaian Penanggulangan Kemiskinan Provinsi Jawa Tengah
Analisis Capaian Penanggulangan Kemiskinan Provinsi Jawa TengahAnalisis Capaian Penanggulangan Kemiskinan Provinsi Jawa Tengah
Analisis Capaian Penanggulangan Kemiskinan Provinsi Jawa Tengah
 
Rencana pengembangan kawasan desa
Rencana pengembangan kawasan desaRencana pengembangan kawasan desa
Rencana pengembangan kawasan desa
 
Peningkatankapasitaspemerintahdaerahdalam 110408220457-phpapp02
Peningkatankapasitaspemerintahdaerahdalam 110408220457-phpapp02Peningkatankapasitaspemerintahdaerahdalam 110408220457-phpapp02
Peningkatankapasitaspemerintahdaerahdalam 110408220457-phpapp02
 
Peningkatankapasitaspemerintahdaerahdalam 110408220457-phpapp02
Peningkatankapasitaspemerintahdaerahdalam 110408220457-phpapp02Peningkatankapasitaspemerintahdaerahdalam 110408220457-phpapp02
Peningkatankapasitaspemerintahdaerahdalam 110408220457-phpapp02
 

Recently uploaded

laporan komunitas belajar sekolah dasar negeri botoputih
laporan komunitas belajar sekolah dasar negeri botoputihlaporan komunitas belajar sekolah dasar negeri botoputih
laporan komunitas belajar sekolah dasar negeri botoputih
SDNBotoputih
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF (perubahan kecil dengan dampak besar)
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF (perubahan kecil dengan dampak besar)AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF (perubahan kecil dengan dampak besar)
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF (perubahan kecil dengan dampak besar)
juliafnita47
 
Koneksi Antar Materi modul 2.1.pptx Johan martha
Koneksi Antar Materi modul 2.1.pptx Johan marthaKoneksi Antar Materi modul 2.1.pptx Johan martha
Koneksi Antar Materi modul 2.1.pptx Johan martha
johan199969
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 10 Fase E Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
(Fase B ) - Gaya Hidup Berkelanjutan (P5).docx
(Fase B ) - Gaya Hidup Berkelanjutan (P5).docx(Fase B ) - Gaya Hidup Berkelanjutan (P5).docx
(Fase B ) - Gaya Hidup Berkelanjutan (P5).docx
BAHTIARMUHAMAD
 
Selamat "Hari Raya_Idul Adha 1445H / 2024H".
Selamat "Hari Raya_Idul Adha 1445H / 2024H".Selamat "Hari Raya_Idul Adha 1445H / 2024H".
Selamat "Hari Raya_Idul Adha 1445H / 2024H".
Kanaidi ken
 
Modul AJar Rekayasa Perangkat Lunak 2024
Modul AJar Rekayasa Perangkat Lunak 2024Modul AJar Rekayasa Perangkat Lunak 2024
Modul AJar Rekayasa Perangkat Lunak 2024
Herry Prasetyo
 
5. Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas_SDN 8n Kranji.docx
5. Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas_SDN 8n Kranji.docx5. Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas_SDN 8n Kranji.docx
5. Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas_SDN 8n Kranji.docx
StevanusOkiRudySusan
 
power point struktur data tree atau pohon
power point struktur data tree atau pohonpower point struktur data tree atau pohon
power point struktur data tree atau pohon
NoegPutra1
 
KIAN karya ilmiah akhir ners keperawatan medikal bedah.ppt
KIAN karya ilmiah akhir ners keperawatan medikal bedah.pptKIAN karya ilmiah akhir ners keperawatan medikal bedah.ppt
KIAN karya ilmiah akhir ners keperawatan medikal bedah.ppt
WAYANDARSANA1
 
Raport sekolah dasar Kelulusan 2024.docx
Raport sekolah dasar Kelulusan 2024.docxRaport sekolah dasar Kelulusan 2024.docx
Raport sekolah dasar Kelulusan 2024.docx
MuhammadAminullah32
 
PPT RENCANA AKSI 2 modul ajar matematika berdiferensiasi kelas 1
PPT RENCANA AKSI 2 modul ajar matematika berdiferensiasi kelas 1PPT RENCANA AKSI 2 modul ajar matematika berdiferensiasi kelas 1
PPT RENCANA AKSI 2 modul ajar matematika berdiferensiasi kelas 1
Arumdwikinasih
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pdf.pdf
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pdf.pdfRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pdf.pdf
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pdf.pdf
OswaldusDiwaDoka
 
PAPARAN PELATIHAN SATKAMLING DALAM RANGKA LOMBA.pptx
PAPARAN PELATIHAN SATKAMLING DALAM RANGKA LOMBA.pptxPAPARAN PELATIHAN SATKAMLING DALAM RANGKA LOMBA.pptx
PAPARAN PELATIHAN SATKAMLING DALAM RANGKA LOMBA.pptx
xtemplat
 
Alur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase e
Alur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase eAlur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase e
Alur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase e
MsElisazmar
 
Menyambut Masyarakat 4.0 dan Indonesia Emas 2045
Menyambut Masyarakat 4.0 dan Indonesia Emas 2045Menyambut Masyarakat 4.0 dan Indonesia Emas 2045
Menyambut Masyarakat 4.0 dan Indonesia Emas 2045
RizkiArdhan
 
Bab 7Korupsi sebagai persoalan moral .pptx
Bab 7Korupsi sebagai persoalan moral  .pptxBab 7Korupsi sebagai persoalan moral  .pptx
Bab 7Korupsi sebagai persoalan moral .pptx
Habibatut Tijani
 
Aksi Nyata Modul 1.1. Pendidikan Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1. Pendidikan Guru PenggerakAksi Nyata Modul 1.1. Pendidikan Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1. Pendidikan Guru Penggerak
TitisNindiasariAnggr
 
Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila SD.pdf.pdf
Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila SD.pdf.pdfProjek Penguatan Profil Pelajar Pancasila SD.pdf.pdf
Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila SD.pdf.pdf
anikdwihariyanti
 

Recently uploaded (20)

laporan komunitas belajar sekolah dasar negeri botoputih
laporan komunitas belajar sekolah dasar negeri botoputihlaporan komunitas belajar sekolah dasar negeri botoputih
laporan komunitas belajar sekolah dasar negeri botoputih
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
 
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF (perubahan kecil dengan dampak besar)
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF (perubahan kecil dengan dampak besar)AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF (perubahan kecil dengan dampak besar)
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF (perubahan kecil dengan dampak besar)
 
Koneksi Antar Materi modul 2.1.pptx Johan martha
Koneksi Antar Materi modul 2.1.pptx Johan marthaKoneksi Antar Materi modul 2.1.pptx Johan martha
Koneksi Antar Materi modul 2.1.pptx Johan martha
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 10 Fase E Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
 
(Fase B ) - Gaya Hidup Berkelanjutan (P5).docx
(Fase B ) - Gaya Hidup Berkelanjutan (P5).docx(Fase B ) - Gaya Hidup Berkelanjutan (P5).docx
(Fase B ) - Gaya Hidup Berkelanjutan (P5).docx
 
Selamat "Hari Raya_Idul Adha 1445H / 2024H".
Selamat "Hari Raya_Idul Adha 1445H / 2024H".Selamat "Hari Raya_Idul Adha 1445H / 2024H".
Selamat "Hari Raya_Idul Adha 1445H / 2024H".
 
Modul AJar Rekayasa Perangkat Lunak 2024
Modul AJar Rekayasa Perangkat Lunak 2024Modul AJar Rekayasa Perangkat Lunak 2024
Modul AJar Rekayasa Perangkat Lunak 2024
 
5. Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas_SDN 8n Kranji.docx
5. Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas_SDN 8n Kranji.docx5. Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas_SDN 8n Kranji.docx
5. Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas_SDN 8n Kranji.docx
 
power point struktur data tree atau pohon
power point struktur data tree atau pohonpower point struktur data tree atau pohon
power point struktur data tree atau pohon
 
KIAN karya ilmiah akhir ners keperawatan medikal bedah.ppt
KIAN karya ilmiah akhir ners keperawatan medikal bedah.pptKIAN karya ilmiah akhir ners keperawatan medikal bedah.ppt
KIAN karya ilmiah akhir ners keperawatan medikal bedah.ppt
 
Raport sekolah dasar Kelulusan 2024.docx
Raport sekolah dasar Kelulusan 2024.docxRaport sekolah dasar Kelulusan 2024.docx
Raport sekolah dasar Kelulusan 2024.docx
 
PPT RENCANA AKSI 2 modul ajar matematika berdiferensiasi kelas 1
PPT RENCANA AKSI 2 modul ajar matematika berdiferensiasi kelas 1PPT RENCANA AKSI 2 modul ajar matematika berdiferensiasi kelas 1
PPT RENCANA AKSI 2 modul ajar matematika berdiferensiasi kelas 1
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pdf.pdf
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pdf.pdfRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pdf.pdf
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pdf.pdf
 
PAPARAN PELATIHAN SATKAMLING DALAM RANGKA LOMBA.pptx
PAPARAN PELATIHAN SATKAMLING DALAM RANGKA LOMBA.pptxPAPARAN PELATIHAN SATKAMLING DALAM RANGKA LOMBA.pptx
PAPARAN PELATIHAN SATKAMLING DALAM RANGKA LOMBA.pptx
 
Alur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase e
Alur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase eAlur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase e
Alur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase e
 
Menyambut Masyarakat 4.0 dan Indonesia Emas 2045
Menyambut Masyarakat 4.0 dan Indonesia Emas 2045Menyambut Masyarakat 4.0 dan Indonesia Emas 2045
Menyambut Masyarakat 4.0 dan Indonesia Emas 2045
 
Bab 7Korupsi sebagai persoalan moral .pptx
Bab 7Korupsi sebagai persoalan moral  .pptxBab 7Korupsi sebagai persoalan moral  .pptx
Bab 7Korupsi sebagai persoalan moral .pptx
 
Aksi Nyata Modul 1.1. Pendidikan Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1. Pendidikan Guru PenggerakAksi Nyata Modul 1.1. Pendidikan Guru Penggerak
Aksi Nyata Modul 1.1. Pendidikan Guru Penggerak
 
Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila SD.pdf.pdf
Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila SD.pdf.pdfProjek Penguatan Profil Pelajar Pancasila SD.pdf.pdf
Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila SD.pdf.pdf
 

Proposal presentasi

  • 1. PROPOSAL SKRIPSI PENGARUH GABUNGAN KELOMPOK TANI (GAPOKTAN) TERHADAP KESEJAHTERAAN ANGGOTANYA DI DESA PECALONGAN KECAMATAN SUKOSARI KABUPATEN BONDOWOSO GHOZI WILDAN MUBAROK NIM. 14.9035 PROGRAM STUDI EKONOMI PEMBANGUNAN SEKOLAH TINGGI ILMU EKONOMI MANDALA JEMBER 2018
  • 2. BAB I PENDAHULUAN 1. 1 Latar Belakang  Kemiskinan merupakan masalah pokok yang penanganannya harus menjadi prioritas utama dalam pelaksanaan pembangunan bidang kesejahteraan masyarakat. Sebagaimana yang terdapat dalam pembukaan Undang-Undang Dasar 1945 alinea ke empat  Pengentasan kemiskinan di pedesaan sejalan dengan “NAWACITA” pemerintahan saat ini  Berdasarkan data Badan Pusat Statistik (BPS) pada bulan September tahun 2017 mencapai 26,58 juta orang atau 10,12% dan jumlah terbesar penyumbang angka kemiskinan berada di pedesaan yaitu sebesarr 13,47% dari jumlah total penduduk Indonesia, atau tepatnya sebesar 16,31 juta jiwa  Gapoktan adalah merupakan salah satu wadah/lembaga untuk meningkatkan kesejahteraan masyarakat  Gapoktan dapat mengembangkan dan menyelenggarakan kegiatan usaha di bidang pertanian dan jasa yang berbasis pada bidang pertanian
  • 3. 1. 2 Rumusan Masalah 1.2.1 Bagaimanakah Pengaruh Gabungan Kelompok Tani (Gapoktan) terhadap kesejahteraan anggota di desa pecalongan kecamatan sukosari kabupaten bondowoso? 1.2.2 Seberapa Pengaruh Gabungan Kelompok Tani (Gapoktan) tehadap kesejahteraan anggota di desa pecalongan kecamatan sukosari kabupaten bondowoso? 1. 3 Tujuan Penelitian 1.3.1 Untuk mengetahui Pengaruh Gabungan Kelompok Tani (Gapoktan) tehadap kesejahteraan anggota di desa pecalongan kecamatan sukosari kabupaten bondowoso 1.3.1 Untuk mengetahui Seberapa Pengaruh Gabungan Kelompok Tani (Gapoktan) tehadap kesejahteraan anggota di desa pecalongan kecamatan sukosari kabupaten bondowoso
  • 4. 1. 4 Manfaat Penelitian  Bagi peneliti, sebagai pengalaman awal bagi penulis di lapangan penelitian  memberikan wawasan maupun informasi mengenai pengembangan Gapoktan dan sebagai sumber literatur dan perbandingan dalam penelitian yang akan dilakukan selanjutnya  Bagi Pemerintah Desa, diharapkan dapat bermanfaat berupa masukan Untuk pencapaian tujuan program Gapoktan sesuai dengan yang diharapkan dari evaluasi sebelumnya  Bagi Gapoktan “Mina Tani” dapat menjadi bahan masukan terhadap perkembangan Gapoktan untuk masa-masa selanjutnya 1. 5 Batasan Masalah  Agar penelitian ini lebih terarah dan sesuai dengan tujuan yang diharapkan maka peneliti membatasi permasalahan yang akan dibahas yaitu tingkat kesejahteraan anggota Gapoktan “Mina Tani” dari sebelumnya. Dan lebih spesifik lagi yang dimaksud dengan kesejahteraan anggota pada penelitian ini adalah peningkatan pendapatan anggota secara ekonomi
  • 5. BAB II KAJIAN PUSTAKA 2. 1 Penelitian Terdahulu yang relevan No. Penulis, Judul, dan Tahun Metode Penelitian Hasil Penelitian 1. Erlinawati, Fatma (2010) “Peran gabungan kelompok tani (gapoktan) dalam pemberdayaan petani padi di desa mergobener kec. Tarik. Kab. Sidoarjo” Kualitatif Peran Gabungan Kelompok Tani (Gapoktan) dalam pemberdayaan petani di desa Mergobener Kec. Tarik Kab. Sidoarjo berperan dalam wadah aspirasi masyarakat desa Mergobener. 2. Punta Arie Nugraha, (2011), “Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Efektivitas Gabungan Kelompok Tani (Gapoktan) Dalam Program Pengembangan Usaha Agribisnis Perdesaan (Puap) Di Kecamatan Pedan Kabupaten Klaten” Rank Spearman Terdapat hubungan yang signifikan antara variabel yang mempengaruhi efektivitas Gapoktan dengan tingkat efektivitas Gapoktan dalam Program PUAP.
  • 6. No. Penulis, Judul, dan Tahun Metode Penelitian Hasil Penelitian 3. Mukmin Hafiz, (2013) “Analisis Kinerja Penyuluh Dalam Mendampingi Gabungan Kelompok Tani (Gapoktan) Pada Program Pengembangan Usaha Agribisnis Perdesaan (PUAP) Di Kabupaten Bangka” Regresi Linier berganda Faktor yang paling berpengaruh terhadap kinerja penyuluh dalam mendampingi gapoktan pada program PUAP adalah kompetensi penyuluh 4. Dhian Adam Agusta, (2012), Analisis faktor-faktor yang mempengaruhi pendapatan petani pada usahatani padi sawah (kasus pada gapoktan penerima puap dan bukan penerima PUAP di Kabupaten Purworejo) Regresi Linier berganda Pendapatan usahatani padi sawah petani bukan penerima dana PUAP lebih tinggi daripada pendapatan usahatani padi sawah petani penerima dana PUAP, efisiensi dari usahatani padi petani penerima dana PUAP lebih rendah atau sama dengan usahatani petani bukan penerima dana PUAP serta usahatani padi sawah petani penerima dana PUAP memberikan kemanfaatan daripada usahatani petani bukan penerima dana PUAP 5. Rudi Hermawan, ( Peran Gabungan Kelompok Tani (Gapoktan) dalam meningkatkan Kesejahteraan Keluarga di Desa Kulwaru Kecamatan Wates Kabupaten Kulon Progo Reduksi data, penyajian data, dan penarikan kesimpulan Peran gapoktan dalam meningkatkan kesejahteraan keluarga adalah (1) menyediakan input usaha tani; (2) menyediakan modal; (3) menyediakan air irigasi; (4) menyediakan informasi; (5) memasarkan hasil pertanian secara kolektif; (6) mengatur kelompok tani dan aktifitas pertanian; (7) meningkatkan ketahanan pangan; dan (8) mengatur perekonomian pedesaan
  • 7. 2. 2 Kajian Teori a. Gabungan Kelompok Tani  Gabungan Kelompok Tani adalah kumpulan beberapa kelompok tani yang bergabung dan bekerjasama untuk meningkatkan skala ekonomi dan efisiensi usaha (Permentan No. 82 tahun 2013 tentang Pedoman Pembinaan Kelompok tani dan Gabungan Kelompok tani).  Gapoktan adalah gabungan dari beberapa Kelompok Tani yang melakukan usaha agribisnis di atas prinsip kebersamaan dan kemitraan sehingga mencapai peningkatan produksi dan pendapatan usaha tani bagi anggotanya 2) Tujuan Dan Fungsi Gapoktan  Gapoktan dapat meningkatkan kesejahteraan anggota secara keseluruhan yang terlibat dalam kepengurusan maupun hanya sebagai anggota baik secara materiil maupun non material sesuai dengan kontribusi yang telah diberikan kepada pengembangan organisasi Gapoktan. 1) Pengertian Gabungan Kelompok Tani
  • 8.  Gapoktan dapat meningkatkan kemampuan dan keterampilan sumber daya manusia semua anggota melalui pendidikan pelatihan dan studi banding sesuai kemampuan keuangan Gapoktan.  Gapoktan dapat mengembangkan dan menyelenggarakan kegiatan usaha di bidang pertanian dan jasa yang berbasis pada bidang pertanian b. Kesejahteraan Anggota  menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia, kesejahteraan adalah keadaan sejahtera; keamanan; keselamatan; ketentraman 1) Pengertian Kesjahteraan  anggota memiliki makna: orang (badan) yang menjadi bagian atau masuk dalam suatu golongan (perserikatan, dewan, panitia, dan sebagainya), yang dalam hal ini berarti semua anggota kelompok tani yang tergabung dalam GAPOKTAN Mina Tani Desa Pecalongan 2) Pengertian Anggota
  • 9. 2. 4 Hipotesis H1 : Ada pengaruh signifikan gabungan kelompok tani (GAPOKTAN) terhadap kesejahteraan anggota di Desa Pecalongan Kecamatan Sukosari Kabupaten Bondowoso H0 : Tidak ada pengaruh signifikan gabungan kelompok tani (GAPOKTAN) terhadap kesejahteraan anggota di Desa Pecalongan Kecamatan Sukosari Kabupaten Bondowoso
  • 10. BAB III METODE PENELITIAN 3. 1 Lokasi dan Waktu Penelitian Penelitian dilakukan ini dilakukan di Desa Pecalongan Kecamatan Sukosari Kabupaten Bondowoso Provinsi Jawa Timur, dengan waktu penelitian pada tahun 2018 3. 2 Populasi Populasi adalah keseluruhan objek penelitian. Adapun yang menjadi populasi dalam penelitian ini adalah keseluruhan anggota Gabungan Kelompok Tani (GAPOKTAN) “Mina Tani” Desa Pecalongan Kecamatan Sukosari Kabupaten Bondowoso 3. 3 Sampel sampel pada penelitian ini adalah Kelompok Tani (POKTAN) yang aktif pada masing-masing dusun yang ada di Desa Pecalongan yang terdiri dari 5 Kelompok Tani
  • 11. 3. 4 Jenis Penelitian dan Sumber Data Jenis penelitian ini adalah kuantitatif, dimana pembahasan dan analisa data yang dperoleh menggunakan rumus statistik 3. 5 Identifikasi Variabel  Variabel Independen Gabungan Kelompok Tani (GAPOKTAN)  Variabel Dependen kesejahteraan Anggota 3. 6 Definisi Operasional Variabel Penelitian GAPOKTAN : Gabungan Kelompok Tani adalah kumpulan beberapa kelompok tani yang bergabung dan bekerjasama untuk meningkatkan skala ekonomi dan efisiensi usaha Kesejahteraan Anggota : adalah keadaan sejahtera semua anggota kelompok tani yang tergabung dalam GAPOKTAN Mina Tani Desa Pecalongan
  • 12. 3. 7 Metode Pengumpulan Data  Metode Interview  metode dokumenter  Metode kepustakaan  Metode observasi  Metode angket 3. 7 Metode Analisis Data         2222   xyr