SlideShare a Scribd company logo
Kelompok 7-A

  Nama Anggota :

  Adriana Dwi Ismita    06111008032

  Ika Pratiwi           061110080

  M.Ikhsan Sahal Guntur 061110080

  Nadiah                06111008011

  Nuruljanah            061110080

                            Contoh Pembelajaran dengan Pendekatan PMRI

  Kegiatan :

      1. Guru memberikan permasalahan :
               “Seorang ibu setiap hari memasak ¾ kg beras. Sementara didapurnya terdapatnya 25
               kg beras di karung. Setelah beberapa hari ibu itu harus membeli beras lagi?”

      2. Siswa secara berkelompok menjawab soal tersebut dengan menggunakan permodelan hasil
         pemikirannya sendiri

      3. Siswa mempresentasikan hasil pekerjaannya di depan kelas
         Hasil Pekerjaan delapan kelompok siswa :


1. Strategi Kelompok 7- A                              2. Strategi Kelompok 4-A




                                                   Keterangan : 1 kantong beras dengan 4 canting, kantong
                                                   untuk 1 hari,
                                                             +      kantong untuk satu hari
                                                             +                = untuk 25 hari
                                                                      +            +…+              = untuk 8
                                                           hari
                                                           25hari + 8hari = 33 hari. Kemudian tersisa kantong
                                                           Jadi ibunya harus membeli beras kembali untuk hari
                                                           esok pada hari ke-33
3. Strategi Kelompok 1 - B                                    4. Strategi Kelompok 7- B
                                                             Hari I :                                         → 1kg
  Beras

 Wortel                 3 Canting =          Ember
  25 kg                 ¾ kg                                 Hari II:
                                                                                                               →1 kg


            Kalender Bulan Maret 2013
                                                             Hari III
   S        S       R          K      J       S         M
   1        2       3          4      5       6         7
   8        9       10         11     12     13         14
                                                             Hari IV
  15       16       17         18     19     20         21
                                                                                                               → 1 kg
  22       23       24         25     26     27         28
  29       30       31         1      2       3         4

                                                             Dari penjelasan di atas , dapat disimpulkan bahwa 3 kg
Tanggal 1 – 8 (8 hari ) = 6 kg                               beras dapat digunakan selama 4 hari , sehingga :
Tanggal 9 – 16 (8 hari ) = 6 kg                              3 kg = 4 hari
Tanggal 17 – 24 (8 hari ) = 6 kg                             6 kg = 8 hari
Tanggal 25 – 1 (8 hari ) = 6 kg                              9 kg = 12 hari
Total : 24 kg 32 hari                                        12 kg = 16 hari
Sisa 1 kg beras yang dapat digunakan untuk 1 hari yaitu      15 kg = 20 hari
pada tanggal 2 april ..                                      18 kg = 24 hari
sehingga total hari untuk menghabiskan beras tersebut        21 kg = 28 hari
33 hari , dan pada tanggal 2 april tersebut , ibu itu        24 kg = 32 hari
harus membeli beras lagi .                                   Tersisa 1 kg beras , yang cuku untuk 1 hari lagi, jadi sisa
                                                             ¼
                                                             32+1 = 33 hari, dan pada hari ke 34 ibu itu harus
                                                             membeli beras lagi.




    4. Adanya diskusi antar kelompok dalam menanggapi jawaban kelompok lain.
Refleksi :
    Dari proses pembelajaran tersebut dapat disimpulkan bahwa pembelajran tersebut dengan
menggunakan pendekatan PMRI, karena proses pembelajaran tersebut telah menggambarkan 5
karateristik PMRI yaitu
    Melalui contoh soal sederhana diatas, ternyata dapat dikembangkan pembelajaran PMRI yang akan
merangsang siswa untuk berinovasi dan berkreasi dalam menemukan pemecahan dengan berbagi
strategi . Hal ini terlihat dari karakter-karakter PMRI yang muncul dalam pembelajaran tersebut .
    a. Menggunakan konteks mengenai masalah kehidupan sehari-hari, pada pembelajaran ini terlihat
         ketika guru memberikan masalah mengenai perkiraanseorang ibu rumah tangga tentang
         persediaan beras
    b.   Menggunakan Model, dari jawaban – jawaban kelompok siswa diatas siswa sudah mampu
         menggunakan model yaitu model of ( gambar berupa canting beras) dan model for ( konsep
         matematika )
    c. Menggunakan konstruksi dan kreasi siswa, siswa mampu mengaplikasikan kreasi yang
         dimilikinya
    d. Interacktivity, adanya diskusi aktif, antar anggota dalam kelompok dan antar kelompok pada
         saat berjalannya diskusi
    e. Intertwinning, masalahtersebut memiliki keterkatitan dengan konsep yang lain,yaitu memiliki
         keterkaitan dengan materi pecahan, perkalian,pembagian, geometri.


                    Pembelajaran PMRI sangatlah efektif, karena melalui proses pembelajaran ini siswa
         mampu untuk membangun konsep sendiri , menjadi lebih aktif dan mampu mengaitkan konsep
         baru dengan konsep-konsep yang telah ada sebelumnya. Guru pun, bisa mengetahui tingkat
         pengetahuan siswa dengan memantau diskusi dalam kelompok siswa dan mejadi moderator
         diskusi.

More Related Content

Similar to Pmri

Tugas pmri(7b)
Tugas pmri(7b)Tugas pmri(7b)
Tugas pmri(7b)nadiahbsa
 
Pmri kelompok 4 a
Pmri kelompok 4 aPmri kelompok 4 a
Pmri kelompok 4 a
Rina Anggraini
 
Pmri
PmriPmri
rpp matriks.pdf
rpp matriks.pdfrpp matriks.pdf
rpp matriks.pdf
welysilvia1
 
Buku Siswa Matematika Kelas 5_Revisi 2018-MIN Kedamean.pdf
Buku Siswa Matematika Kelas 5_Revisi 2018-MIN Kedamean.pdfBuku Siswa Matematika Kelas 5_Revisi 2018-MIN Kedamean.pdf
Buku Siswa Matematika Kelas 5_Revisi 2018-MIN Kedamean.pdf
YaniAdyaramdhani1
 
Buku Siswa Matematika Kelas 5 - Senang Belajar Matematika - www.sekolahdasar....
Buku Siswa Matematika Kelas 5 - Senang Belajar Matematika - www.sekolahdasar....Buku Siswa Matematika Kelas 5 - Senang Belajar Matematika - www.sekolahdasar....
Buku Siswa Matematika Kelas 5 - Senang Belajar Matematika - www.sekolahdasar....
ItsMeAlfi94
 
Buku siswa matematika kelas 5 senang belajar matematika - www.sekolahdasar.net
Buku siswa matematika kelas 5   senang belajar matematika - www.sekolahdasar.netBuku siswa matematika kelas 5   senang belajar matematika - www.sekolahdasar.net
Buku siswa matematika kelas 5 senang belajar matematika - www.sekolahdasar.net
RipangiRipangi
 

Similar to Pmri (7)

Tugas pmri(7b)
Tugas pmri(7b)Tugas pmri(7b)
Tugas pmri(7b)
 
Pmri kelompok 4 a
Pmri kelompok 4 aPmri kelompok 4 a
Pmri kelompok 4 a
 
Pmri
PmriPmri
Pmri
 
rpp matriks.pdf
rpp matriks.pdfrpp matriks.pdf
rpp matriks.pdf
 
Buku Siswa Matematika Kelas 5_Revisi 2018-MIN Kedamean.pdf
Buku Siswa Matematika Kelas 5_Revisi 2018-MIN Kedamean.pdfBuku Siswa Matematika Kelas 5_Revisi 2018-MIN Kedamean.pdf
Buku Siswa Matematika Kelas 5_Revisi 2018-MIN Kedamean.pdf
 
Buku Siswa Matematika Kelas 5 - Senang Belajar Matematika - www.sekolahdasar....
Buku Siswa Matematika Kelas 5 - Senang Belajar Matematika - www.sekolahdasar....Buku Siswa Matematika Kelas 5 - Senang Belajar Matematika - www.sekolahdasar....
Buku Siswa Matematika Kelas 5 - Senang Belajar Matematika - www.sekolahdasar....
 
Buku siswa matematika kelas 5 senang belajar matematika - www.sekolahdasar.net
Buku siswa matematika kelas 5   senang belajar matematika - www.sekolahdasar.netBuku siswa matematika kelas 5   senang belajar matematika - www.sekolahdasar.net
Buku siswa matematika kelas 5 senang belajar matematika - www.sekolahdasar.net
 

More from Adriana Dwi Ismita

Lembar kerja siswa i
Lembar kerja siswa iLembar kerja siswa i
Lembar kerja siswa i
Adriana Dwi Ismita
 
Aktivitas siswa
Aktivitas siswaAktivitas siswa
Aktivitas siswa
Adriana Dwi Ismita
 
Materi prasyarat
Materi prasyaratMateri prasyarat
Materi prasyarat
Adriana Dwi Ismita
 
Materi transformasi
Materi transformasiMateri transformasi
Materi transformasi
Adriana Dwi Ismita
 
Syntaxppt
SyntaxpptSyntaxppt
2.anova satu jalur
2.anova satu jalur2.anova satu jalur
2.anova satu jalur
Adriana Dwi Ismita
 
Designresearch zulkardi-sea-dr-2013-unsri-130428004501-phpapp01
Designresearch zulkardi-sea-dr-2013-unsri-130428004501-phpapp01Designresearch zulkardi-sea-dr-2013-unsri-130428004501-phpapp01
Designresearch zulkardi-sea-dr-2013-unsri-130428004501-phpapp01
Adriana Dwi Ismita
 
Materi transformasi
Materi transformasiMateri transformasi
Materi transformasi
Adriana Dwi Ismita
 
Anova dua jalur
Anova dua jalurAnova dua jalur
Anova dua jalur
Adriana Dwi Ismita
 
Pasca anovapost. hoc test.uji lanjut
Pasca anovapost. hoc test.uji lanjutPasca anovapost. hoc test.uji lanjut
Pasca anovapost. hoc test.uji lanjutAdriana Dwi Ismita
 
Determinant
DeterminantDeterminant
Determinant
Adriana Dwi Ismita
 
Pembahasan un matematika sma 2011 paket 12 plus trik superkilat dan logika pr...
Pembahasan un matematika sma 2011 paket 12 plus trik superkilat dan logika pr...Pembahasan un matematika sma 2011 paket 12 plus trik superkilat dan logika pr...
Pembahasan un matematika sma 2011 paket 12 plus trik superkilat dan logika pr...
Adriana Dwi Ismita
 
Tugas mata kuliah perkembangan peserta didik
Tugas mata kuliah perkembangan peserta didikTugas mata kuliah perkembangan peserta didik
Tugas mata kuliah perkembangan peserta didik
Adriana Dwi Ismita
 
Prokep yang fixx
Prokep yang fixxProkep yang fixx
Prokep yang fixx
Adriana Dwi Ismita
 
Pembahasan soal un matematika sma program ipa 2012 paket b21 zona d
Pembahasan soal un matematika sma program ipa 2012 paket b21 zona dPembahasan soal un matematika sma program ipa 2012 paket b21 zona d
Pembahasan soal un matematika sma program ipa 2012 paket b21 zona dAdriana Dwi Ismita
 

More from Adriana Dwi Ismita (20)

Lembar kerja siswa i
Lembar kerja siswa iLembar kerja siswa i
Lembar kerja siswa i
 
Aktivitas siswa
Aktivitas siswaAktivitas siswa
Aktivitas siswa
 
Materi prasyarat
Materi prasyaratMateri prasyarat
Materi prasyarat
 
Materi transformasi
Materi transformasiMateri transformasi
Materi transformasi
 
Syntaxppt
SyntaxpptSyntaxppt
Syntaxppt
 
2.anova satu jalur
2.anova satu jalur2.anova satu jalur
2.anova satu jalur
 
Designresearch zulkardi-sea-dr-2013-unsri-130428004501-phpapp01
Designresearch zulkardi-sea-dr-2013-unsri-130428004501-phpapp01Designresearch zulkardi-sea-dr-2013-unsri-130428004501-phpapp01
Designresearch zulkardi-sea-dr-2013-unsri-130428004501-phpapp01
 
Materi transformasi
Materi transformasiMateri transformasi
Materi transformasi
 
Materi transformasi
Materi transformasiMateri transformasi
Materi transformasi
 
Anova dua jalur
Anova dua jalurAnova dua jalur
Anova dua jalur
 
Pasca anova
Pasca anovaPasca anova
Pasca anova
 
Pasca anovapost. hoc test.uji lanjut
Pasca anovapost. hoc test.uji lanjutPasca anovapost. hoc test.uji lanjut
Pasca anovapost. hoc test.uji lanjut
 
Anova satu jalur
Anova satu jalurAnova satu jalur
Anova satu jalur
 
Profesionalisme
ProfesionalismeProfesionalisme
Profesionalisme
 
Determinant
DeterminantDeterminant
Determinant
 
Pembahasan un matematika sma 2011 paket 12 plus trik superkilat dan logika pr...
Pembahasan un matematika sma 2011 paket 12 plus trik superkilat dan logika pr...Pembahasan un matematika sma 2011 paket 12 plus trik superkilat dan logika pr...
Pembahasan un matematika sma 2011 paket 12 plus trik superkilat dan logika pr...
 
Tugas mata kuliah perkembangan peserta didik
Tugas mata kuliah perkembangan peserta didikTugas mata kuliah perkembangan peserta didik
Tugas mata kuliah perkembangan peserta didik
 
Tugas mata kuliah geometri
Tugas mata kuliah geometriTugas mata kuliah geometri
Tugas mata kuliah geometri
 
Prokep yang fixx
Prokep yang fixxProkep yang fixx
Prokep yang fixx
 
Pembahasan soal un matematika sma program ipa 2012 paket b21 zona d
Pembahasan soal un matematika sma program ipa 2012 paket b21 zona dPembahasan soal un matematika sma program ipa 2012 paket b21 zona d
Pembahasan soal un matematika sma program ipa 2012 paket b21 zona d
 

Pmri

  • 1. Kelompok 7-A Nama Anggota : Adriana Dwi Ismita 06111008032 Ika Pratiwi 061110080 M.Ikhsan Sahal Guntur 061110080 Nadiah 06111008011 Nuruljanah 061110080 Contoh Pembelajaran dengan Pendekatan PMRI Kegiatan : 1. Guru memberikan permasalahan : “Seorang ibu setiap hari memasak ¾ kg beras. Sementara didapurnya terdapatnya 25 kg beras di karung. Setelah beberapa hari ibu itu harus membeli beras lagi?” 2. Siswa secara berkelompok menjawab soal tersebut dengan menggunakan permodelan hasil pemikirannya sendiri 3. Siswa mempresentasikan hasil pekerjaannya di depan kelas Hasil Pekerjaan delapan kelompok siswa : 1. Strategi Kelompok 7- A 2. Strategi Kelompok 4-A Keterangan : 1 kantong beras dengan 4 canting, kantong untuk 1 hari, + kantong untuk satu hari + = untuk 25 hari + +…+ = untuk 8 hari 25hari + 8hari = 33 hari. Kemudian tersisa kantong Jadi ibunya harus membeli beras kembali untuk hari esok pada hari ke-33
  • 2. 3. Strategi Kelompok 1 - B 4. Strategi Kelompok 7- B Hari I : → 1kg Beras Wortel 3 Canting = Ember 25 kg ¾ kg Hari II: →1 kg Kalender Bulan Maret 2013 Hari III S S R K J S M 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 Hari IV 15 16 17 18 19 20 21 → 1 kg 22 23 24 25 26 27 28 29 30 31 1 2 3 4 Dari penjelasan di atas , dapat disimpulkan bahwa 3 kg Tanggal 1 – 8 (8 hari ) = 6 kg beras dapat digunakan selama 4 hari , sehingga : Tanggal 9 – 16 (8 hari ) = 6 kg 3 kg = 4 hari Tanggal 17 – 24 (8 hari ) = 6 kg 6 kg = 8 hari Tanggal 25 – 1 (8 hari ) = 6 kg 9 kg = 12 hari Total : 24 kg 32 hari 12 kg = 16 hari Sisa 1 kg beras yang dapat digunakan untuk 1 hari yaitu 15 kg = 20 hari pada tanggal 2 april .. 18 kg = 24 hari sehingga total hari untuk menghabiskan beras tersebut 21 kg = 28 hari 33 hari , dan pada tanggal 2 april tersebut , ibu itu 24 kg = 32 hari harus membeli beras lagi . Tersisa 1 kg beras , yang cuku untuk 1 hari lagi, jadi sisa ¼ 32+1 = 33 hari, dan pada hari ke 34 ibu itu harus membeli beras lagi. 4. Adanya diskusi antar kelompok dalam menanggapi jawaban kelompok lain.
  • 3. Refleksi : Dari proses pembelajaran tersebut dapat disimpulkan bahwa pembelajran tersebut dengan menggunakan pendekatan PMRI, karena proses pembelajaran tersebut telah menggambarkan 5 karateristik PMRI yaitu Melalui contoh soal sederhana diatas, ternyata dapat dikembangkan pembelajaran PMRI yang akan merangsang siswa untuk berinovasi dan berkreasi dalam menemukan pemecahan dengan berbagi strategi . Hal ini terlihat dari karakter-karakter PMRI yang muncul dalam pembelajaran tersebut . a. Menggunakan konteks mengenai masalah kehidupan sehari-hari, pada pembelajaran ini terlihat ketika guru memberikan masalah mengenai perkiraanseorang ibu rumah tangga tentang persediaan beras b. Menggunakan Model, dari jawaban – jawaban kelompok siswa diatas siswa sudah mampu menggunakan model yaitu model of ( gambar berupa canting beras) dan model for ( konsep matematika ) c. Menggunakan konstruksi dan kreasi siswa, siswa mampu mengaplikasikan kreasi yang dimilikinya d. Interacktivity, adanya diskusi aktif, antar anggota dalam kelompok dan antar kelompok pada saat berjalannya diskusi e. Intertwinning, masalahtersebut memiliki keterkatitan dengan konsep yang lain,yaitu memiliki keterkaitan dengan materi pecahan, perkalian,pembagian, geometri. Pembelajaran PMRI sangatlah efektif, karena melalui proses pembelajaran ini siswa mampu untuk membangun konsep sendiri , menjadi lebih aktif dan mampu mengaitkan konsep baru dengan konsep-konsep yang telah ada sebelumnya. Guru pun, bisa mengetahui tingkat pengetahuan siswa dengan memantau diskusi dalam kelompok siswa dan mejadi moderator diskusi.