SlideShare a Scribd company logo
MAKALAH ETIK UMB
PERMASALAHAN DAN DAMPAK PLAGIARISME
DI KALANGAN MAHASISWA
DISUSUN OLEH :
RIDHO SYA’BANA (41614010004)
RIYAN YOGA SAKTI (41614010034)
FINA NOFIYANTI (46114010134)
YUNI SAPITRI SIHOMBING (46114010170)
PROGRAM STUDI TEKNIK INDUSTRI
FAKULTAS TEKNIK
UNIVERSITAS MERCU BUANA
2015
Universitas Mercu Buana i
KATA PENGANTAR
Dengan menyebut nama Allah SWT yang Maha Pengasih lagi Maha
Panyayang, kami panjatkan puja dan puji syukur atas kehadirat-Nya, yang telah
melimpahkan rahmat, hidayah, dan inayah-Nya kepada kami, sehingga kami dapat
menyelesaikan makalah ini.
Adapun makalah ini telah kami usahakan semaksimal mungkin dan tentunya
dengan bantuan berbagai pihak, sehingga dapat memperlancar pembuatan
makalah ini. Untuk itu kami tidak lupa menyampaikan banyak terima kasih
kepada pihak yang telah membantu kami dalam pembuatan makalah ini. Namun
tidak lepas dari semua itu, kami menyadari sepenuhnya bahwa ada kekurangan
baik dari segi penyusun bahasanya maupun segi lainnya. Oleh karena itu dengan
lapang dada dan tangan terbuka kami membuka selebar-lebarnya bagi pembaca
yang ingin memberi saran dan kritik kepada kami sehingga kami dapat
memperbaiki makalah ini.
Akhirnya penyusun mengharapkan semoga dari makalah ini kita dapat
mengambil hikmah dan manfaatnya sehingga dapat memberikan inspirasi
terhadap pembaca.
Tangerang, 05 Januari 2016
Penyusun
Universitas Mercu Buana ii
DAFTAR ISI
KATA PENGANTAR..................................................................................................i
DAFTAR ISI..............................................................................................................ii
BAB I PENDAHULUAN.......................................................................................1
1.1 Latar Belakang Masalah ...............................................................................1
1.2 Rumusan Masalah........................................................................................2
1.3 Tujuan.........................................................................................................2
BAB II PEMBAHASAN..........................................................................................3
2.1 Definisi Plagiarisme .....................................................................................3
2.2 Jenis-Jenis Plagiarisme .................................................................................3
2.3 Penyebab Tindakan Plagiarisme....................................................................4
2.4 Ciri-Ciri Pelaku Plagiarisme .........................................................................4
2.5 Menghindari Plagiarisme ..............................................................................5
BAB III STUDI KASUS...........................................................................................6
3.1 Kasus..........................................................................................................6
3.2 Pandangan Subyektif Penulis ........................................................................7
3.3 Solusi..........................................................................................................7
DAFTAR PUSTAKA .................................................................................................8
Universitas Mercu Buana 1
BAB I
PENDAHULUAN
1.1 Latar Belakang Masalah
Akhir-akhir ini banyak kabar yang beredar yang tidak bagus mengenai
kehidupan perkuliahan yang ada di Indonesia. Belakangan ini banyak ditemukan
kasus dimana maraknya terjadi plagiarisme skripsi di lingkungan kampus
Universitas, Institusi, Politeknik, dan lembaga pendidikan tinggi lainnya.
Padahal skripsi adalah bagian penting dari kehidupan berkampus dimana
skripsi adalah bukti nyata dari ilmu pengetahuan yang digali mahasiswa selama
kehidupan berkampus. Skripsi adalah langkah akhir dimana seorang mahasiswa
akan mendapatkan gelar Strata-1 atau bisa disebut Sarjana.
Skripsi sebagai lambang bahwa mahasiswa ikut berkontribusi dalam
perkembangan ilmu pengetahuan dengan cara melakukan penelitian dimana akan
berguna di masa yang akan datang. Sehingga apa yang telah ditulisnya dalam
skripsi berguna bagi masyarakat diman itu adalah dasar dari Tri Darma Perguruan
Tinggi (Pendidikan, Penelitian, dan Pengabdian kepada Masyarakat)
Namun yang terjadi adalah tidak sedikit mahasiswa dalam menyelesaikan
tahap skripsi dengan cara yang tidak jujur. Karena memang dalam menyelesaikan
skripsi mahasiswa dituntut untuk mengerjakan secara mandiri dan dengan
peraturan yang telah ditetapkan. Maka dari itu terkadang alasan inilah yang
memancing para mahasiswa tersebut melakukan plagiarisme atau mengandalkan
joki skripsi.
Universitas Mercu Buana 2
1.2 Rumusan Masalah
a. Definisi dari plagiarisme ?
b. Jenis-jenis plagiarisme ?
c. Apa penyebab tindakan plagiarisme ?
d. Ciri-ciri pelaku plagiarisme ?
e. Bagaimana menghindari tindakan plagiarisme ?
1.3 Tujuan
a. Sistem kerja plagiarisme.
b. Menyadari bahwa plagiarisme tidak baik bagi akademik.
c. Menyadari dampak dari plagiarisme.
d. Menyelesaikan tugas kelompok dari mata kuliah Etik UMB.
Universitas Mercu Buana 3
BAB II
PEMBAHASAN
2.1 Definisi Plagiarisme
Pada dasarnya Plagiarisme menurut KBBI “Plagiarisme adalah
penjiplakan yang melanggar hak cipta” (dikutip dari [KBBI], 2014).
Plagiarisme menyatakan bahwa plagiarisme adalah tindakan
mengambil ide atau tulisan orang lain tanpa rujukan dan mengklaim
bahwa ide dan tulisan tersebut adalah miliknya. Oleh karena itu, penulisan
dan pencantuman sumber merupakan indikator dan syarat utama, apakah
karya tersebut disebut menjiplak, plagiat, ataupun tidak (Nevile, 2010).
Mengacu pada pengertian diatas dapat disimpulkan bahwa
Plagiarisme adalah kegiatan pengambilan ide atau gagasan dari hasil karya
orang lain tanpa izin atau menyantumkan sumber pustakanya.
2.2 Jenis-Jenis Plagiarisme
Banyak sekali pembagian plagiarisme. Sastroasmoro1 membagi
plagiarisme menjadi beberapa jenis berikut:
1. Jenis plagiarisme berdasarkan aspek yang dicuri:
 Plagiarisme ide
 Plagiarisme isi (data penelitian)
 Plagiarisme kata, kalimat, paragraf
 Plagiarisme total
2. Klasifikasi berdasarkan sengaja atau tidaknya plagiarisme:
 Plagiarisme yang disengaja
 Plagiarisme yang tidak disengaja
3. Klafisikasi berdasarkan proporsi atau persentasi kata, kalimat,
paragraf yang dibajak:
 Plagiarisme ringan : <30%
 Plagiarisme sedang : 30-70%
 Plagiarisme berat atau total : >70%
Universitas Mercu Buana 4
4. Berdasarkan pola plagiarisme:
 Plagiarisme kata demi kata (word for word
 Plagiarizing)
 Plagiarisme mosaik
2.3 Penyebab Tindakan Plagiarisme
Pada umumnya, plagiator menyatakan tidak mengetahui bahwa
tindakan yang dilakukannya adalah plagiat. Mereka beranggapan jika
sudah memberikan kepustakaan, maka sudah cukup walaupun kalimat
sama sekali tidak diubah.
Alasan lainnya adalah tidak sengaja melakukan plagiarisme karena
terpengaruh oleh apa yang mereka baca sehingga tanpa sadar menyalin apa
yang dibacanya.
Di dunia akademik, kadang terjadi plagiarisme oleh karena beban
yang diterima peserta didik amat berlebihan dan tidak sesuai dengan waktu
yang tersedia, sehingga terjadilah “gunting tempel” apalagi bila penulis
yang dalam hal ini peserta didik tidak mengetahui cara melakukan
sitasi/perujukan dengan benar. Tugas kelompok juga memicu plagiarisme.
2.4 Ciri-Ciri Pelaku Plagiarisme
 Mengakui tulisan orang lain sebagai tulisan sendiri,
 Mengakui gagasan orang lain sebagai pemikiran sendiri,
 Mengakui temuan orang lain sebagai kepunyaan sendiri,
 Mengakui karya kelompok sebagai kepunyaan atau hasil sendiri,
 Menyajikan tulisan yang sama dalam kesempatan yang berbeda
tanpa menyebutkan asal-usulnya,
 Meringkas dan memparafrasekan (mengutip tak langsung) tanpa
menyebutkan sumbernya, dan
 Meringkas dan memparafrasekan dengan menyebut sumbernya,
tetapi rangkaian kalimat dan pilihan katanya masih terlalu sama
dengan sumbernya.
Universitas Mercu Buana 5
2.5 Menghindari Plagiarisme
Sebenarnya faktor utama dalam pencegahan plagiarisme adalah niat
yang tulus. Bila seorang civitas akademika berniat mendalami suatu ilmu,
ia akan berusaha sangat keras untuk melakukannya. Tidak akan ada
sedikitpun niat dalam hatinya untuk mencuri hasil karya orang lain. Ia
akan menghormati karya tersebut, karena yakin pada satu saat nanti orang
lain juga akan menghormati hasil karyanya.
Untuk mencegah plagiarisme, pelatihan penulisan ilmiah perlu
diberikan sedini mungkin ke dalam kurikulum pendidikan menengah ke
bawah. Dengan demikian calon penulis akan terlatih cara melakukan
perujukan yang efektif dan benar serta mengetahui teknik menyarikan dan
parafrase.1 Untuk pendidikan tinggi, pelatihan penulisan makalah ilmiah
perlu dimasukkan dalam kurikulum.
Saat ini telah dikembangkan perangkat lunak yang dapat
membandingkan karya tulis dengan database yang berisi bermilyar
artikel.2 Dengan perangkat lunak tersebut dapat diketahui apakah
seseorang melakukan plagiarism atau tidak. Secara teknis strategi untuk
mencegah plagiarism antara lain3:
1) Hasil karya orang lain dirangkum lalu ditulis dengan kalimat
sendiri atau menggunakan kata atau kalimat lain untuk menyatakan
maksud yang sama (paraphrasing).
2) Bila menggunakan ide orang lain disebutkan sumbernya.
3) Memberi tanda kutip untuk semua sitasi yang mengambil kata
demi kata hasil karya/buah pikiran orang lain tanpa melakukan
parafrase.
4) Bila kita mengajukan makalah yang sudah pernah diajukan
sebelumnya harus dinyatakan bahwa makalah sudah diajukan atau
dipublikasi sebelumnya.
Universitas Mercu Buana 6
BAB III
STUDI KASUS
3.1 Kasus
Merdeka.com - Anggito Abimanyu akhirnya menyatakan mundur sebagai
dosen Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Gadjah Mada (UGM).
Pengunduran diri ini terkait dengan plagiarisme pada tulisannya 'Gagasan
Asuransi Bencana' di kolom Opini Kompas edisi 10 Januari 2014.
"Demi mempertahankan kredibilitas UGM sebagai universitas dengan
komitmen pada nilai-nilai kejujuran, integritas dan tanggung jawab akademik,
saya, Anggito Abimanyu , telah menyampaikan permohonan pengunduran diri
sebagai dosen UGM kepada Rektor UGM," kata Anggito dalam pernyataan
persnya di Kampus UGM, Yogyakarta, Senin (17/2).
Anggito tidak secara langsung mengakui berbuat plagiat. Namun, dia
mengatakan, "telah terjadi kesalahan pengutipan referensi dalam sebuah folder di
komputer pribadi yang belakangan diketahui merupakan kertas kerja yang ditulis
oleh Hotbonar Sinaga dan Munawar Kasan."
Atas kejadian itu, Anggito menyatakan menyesal dan meminta maaf yang
sebesar-besarnya kepada rektor dan civitas akademika UGM, dekan dan para
dosen FEB UGM, mahasiswa dan alumni UGM, harian Kompas.
"Dan pihak-pihak lain yang merasa dirugikan dengan adanya tulisan saya
tersebut, khususnya saudara Hotbonar Sinaga dan Munawar Kasan," ujarnya.
Seperti diberitakan, dugaan plagiarisme PhD jebolan University of
Pennsylvania itu mencuat lewat media sosial. Di situ, si penulis anonim
memaparkan dengan detail kesamaan tulisan Anggito dan Hotbonar, tanpa ditulis
sumber aslinya.
Universitas Mercu Buana 7
3.2 Pandangan Subyektif Penyusun
Kasus plagiarisme sangatlah memalukan di kalangan terdidik khususnya di
kampus. Lebih parahnya lagi kasus ini dilakukan oleh seorang dosen dari kampus
tersebut. Ketidaksengajaan seperti kasus diatas seharusnya tidaklah bisa
diremehkan karena kesalahan ini telah dilakukan oleh orang yang terdidik dimana
sudah mengetahui betul tentang tata cara mengutip suatu karya tulis.
Walaupun sang dosen tidak mengakui secara langsung bahwa ia telah
melakukan tindakan plagiarisme dengan tidak sengaja, namun ada pihak yang
merasa dirugikan karena karya tulisnya telah salah dalam mengutip karya tulis
orang lain.
3.3 Solusi
Untuk solusi dari permasalahan berikut adalah seharusnya dikampus
tersebut memulai memutuskan untuk memasang software yang dapat mendeteksi
apakah suatu karya tulis seseorang dinyatakan hasil plagiarisme atau bukan.
Dengan diterapkannya sistem pendeteksi plagiarisme ini diharapkan dapat
mengurangi tindakan tersebut tidak hanya dikalangan mahasiswa tapi juga
dikalangan seluruh kampus.
Universitas Mercu Buana 8
DAFTAR PUSTAKA
Merriam-Webster’s collegiate dictionary. 11 th ed. Springfield: Merriam-Webster
Inc; 2008. Plagiarism; p.1020.
Kamus Besar Bahasa Indonesia. Edisi on line versi 1.3. diunduh dari:
http://ebsoft.web.id pada 20 April 2012.
Sastroasmoro S. Beberapa catatan tentang plagiarisme. Maj Kedokt Indon.
2006;56(1):1-6.
Larope, E. (2014). Plagiarisme. Diakses pada 05 Januari 2015.
http://elikalarope.blogspot.co.id/
http://www.merdeka.com/peristiwa/kasus-plagiarisme-anggito-abimanyu-
mundur-dari-ugm.html
Herqutanto. (2013). Plagiarisme, Runtuhnya Tembok Kejujuran Akademik.
Jakarta : Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia

More Related Content

What's hot

Bab ii esensi dan urgensi identitas nasional sebagai salah satu determinan pe...
Bab ii esensi dan urgensi identitas nasional sebagai salah satu determinan pe...Bab ii esensi dan urgensi identitas nasional sebagai salah satu determinan pe...
Bab ii esensi dan urgensi identitas nasional sebagai salah satu determinan pe...
Syaiful Ahdan
 
CARA MEREVIEW JURNAL.pptx
CARA MEREVIEW JURNAL.pptxCARA MEREVIEW JURNAL.pptx
CARA MEREVIEW JURNAL.pptx
shifa_776
 
Laporan hasil praktikum urine
Laporan hasil praktikum urineLaporan hasil praktikum urine
Laporan hasil praktikum urine
Widyanto Waroeng
 
Contoh analisis dan interpretasi data pada penelitian kualitatif
Contoh analisis dan interpretasi data pada penelitian kualitatifContoh analisis dan interpretasi data pada penelitian kualitatif
Contoh analisis dan interpretasi data pada penelitian kualitatif
Muhammad Alfiansyah Alfi
 
contoh kata pengantar
contoh kata pengantarcontoh kata pengantar
contoh kata pengantar
Ahya Alamsyah
 
Alasan Bahasa Melayu Diangkat Menjadi Bahasa Indonesia
Alasan Bahasa Melayu Diangkat Menjadi Bahasa IndonesiaAlasan Bahasa Melayu Diangkat Menjadi Bahasa Indonesia
Alasan Bahasa Melayu Diangkat Menjadi Bahasa Indonesia
Nadia Eva
 
Ciri-ciri Teks Akademik
Ciri-ciri Teks AkademikCiri-ciri Teks Akademik
Ciri-ciri Teks Akademik
Uwes Chaeruman
 
PPT DAFTAR PUSTAKA BAHASA INDONESIA
PPT DAFTAR PUSTAKA BAHASA INDONESIAPPT DAFTAR PUSTAKA BAHASA INDONESIA
PPT DAFTAR PUSTAKA BAHASA INDONESIA
Hanifa Zulfitri
 
Makalah biokimia2
Makalah biokimia2Makalah biokimia2
Makalah biokimia2
Khomsha Sholikhah
 
Laporan fermentasi pembuatan yoghurt
Laporan fermentasi pembuatan yoghurtLaporan fermentasi pembuatan yoghurt
Laporan fermentasi pembuatan yoghurt
Elvininda Ervita Ningrum
 
Contoh Slide Presentasi Powerpoint yang Baik dan Menarik
Contoh Slide Presentasi Powerpoint yang Baik dan MenarikContoh Slide Presentasi Powerpoint yang Baik dan Menarik
Contoh Slide Presentasi Powerpoint yang Baik dan Menarik
Muhammad Noer
 
Makalah tata surya
Makalah tata suryaMakalah tata surya
Makalah tata surya
h3rrypot
 
Sintesis protein
Sintesis proteinSintesis protein
Sintesis protein
Ananda Istiqomah
 
Enzim
EnzimEnzim
Ppt materi drama
Ppt materi dramaPpt materi drama
Ppt materi drama
egi ristiani
 
Kutipan dan Cara Menulis Kutipan
Kutipan dan Cara Menulis KutipanKutipan dan Cara Menulis Kutipan
Kutipan dan Cara Menulis Kutipan
tiharum
 
Praktikum biologi mekanisme transport membran kelas XI IPA
Praktikum biologi mekanisme transport membran kelas XI IPAPraktikum biologi mekanisme transport membran kelas XI IPA
Praktikum biologi mekanisme transport membran kelas XI IPA
Musyfi'ah Musyfi'ah
 
Mekanisme dan Ciri Kematian Sel
Mekanisme dan Ciri Kematian SelMekanisme dan Ciri Kematian Sel
Mekanisme dan Ciri Kematian SelFebry Salsinha
 

What's hot (20)

Bab ii esensi dan urgensi identitas nasional sebagai salah satu determinan pe...
Bab ii esensi dan urgensi identitas nasional sebagai salah satu determinan pe...Bab ii esensi dan urgensi identitas nasional sebagai salah satu determinan pe...
Bab ii esensi dan urgensi identitas nasional sebagai salah satu determinan pe...
 
CARA MEREVIEW JURNAL.pptx
CARA MEREVIEW JURNAL.pptxCARA MEREVIEW JURNAL.pptx
CARA MEREVIEW JURNAL.pptx
 
Laporan hasil praktikum urine
Laporan hasil praktikum urineLaporan hasil praktikum urine
Laporan hasil praktikum urine
 
Contoh analisis dan interpretasi data pada penelitian kualitatif
Contoh analisis dan interpretasi data pada penelitian kualitatifContoh analisis dan interpretasi data pada penelitian kualitatif
Contoh analisis dan interpretasi data pada penelitian kualitatif
 
contoh kata pengantar
contoh kata pengantarcontoh kata pengantar
contoh kata pengantar
 
Alasan Bahasa Melayu Diangkat Menjadi Bahasa Indonesia
Alasan Bahasa Melayu Diangkat Menjadi Bahasa IndonesiaAlasan Bahasa Melayu Diangkat Menjadi Bahasa Indonesia
Alasan Bahasa Melayu Diangkat Menjadi Bahasa Indonesia
 
Ciri-ciri Teks Akademik
Ciri-ciri Teks AkademikCiri-ciri Teks Akademik
Ciri-ciri Teks Akademik
 
PPT DAFTAR PUSTAKA BAHASA INDONESIA
PPT DAFTAR PUSTAKA BAHASA INDONESIAPPT DAFTAR PUSTAKA BAHASA INDONESIA
PPT DAFTAR PUSTAKA BAHASA INDONESIA
 
Makalah biokimia2
Makalah biokimia2Makalah biokimia2
Makalah biokimia2
 
Laporan fermentasi pembuatan yoghurt
Laporan fermentasi pembuatan yoghurtLaporan fermentasi pembuatan yoghurt
Laporan fermentasi pembuatan yoghurt
 
Contoh Slide Presentasi Powerpoint yang Baik dan Menarik
Contoh Slide Presentasi Powerpoint yang Baik dan MenarikContoh Slide Presentasi Powerpoint yang Baik dan Menarik
Contoh Slide Presentasi Powerpoint yang Baik dan Menarik
 
Laporan hasil analisis
Laporan hasil analisisLaporan hasil analisis
Laporan hasil analisis
 
Makalah tata surya
Makalah tata suryaMakalah tata surya
Makalah tata surya
 
Sintesis protein
Sintesis proteinSintesis protein
Sintesis protein
 
Lipid
LipidLipid
Lipid
 
Enzim
EnzimEnzim
Enzim
 
Ppt materi drama
Ppt materi dramaPpt materi drama
Ppt materi drama
 
Kutipan dan Cara Menulis Kutipan
Kutipan dan Cara Menulis KutipanKutipan dan Cara Menulis Kutipan
Kutipan dan Cara Menulis Kutipan
 
Praktikum biologi mekanisme transport membran kelas XI IPA
Praktikum biologi mekanisme transport membran kelas XI IPAPraktikum biologi mekanisme transport membran kelas XI IPA
Praktikum biologi mekanisme transport membran kelas XI IPA
 
Mekanisme dan Ciri Kematian Sel
Mekanisme dan Ciri Kematian SelMekanisme dan Ciri Kematian Sel
Mekanisme dan Ciri Kematian Sel
 

Viewers also liked

Penulisan Makalah Ilmiah
Penulisan Makalah IlmiahPenulisan Makalah Ilmiah
Penulisan Makalah Ilmiah
Tri Widodo W. UTOMO
 
Plagiarisme
PlagiarismePlagiarisme
Plagiarisme
sarwani sarwani
 
New makalah sikap psikologi sosial i kelompok 9
New makalah sikap psikologi sosial i kelompok 9New makalah sikap psikologi sosial i kelompok 9
New makalah sikap psikologi sosial i kelompok 9
novyaindri29
 
grafik
grafikgrafik
Sistem informasi manajemen sumber daya manusia
Sistem informasi manajemen sumber daya manusiaSistem informasi manajemen sumber daya manusia
Sistem informasi manajemen sumber daya manusiaAngka Saputra
 
Statistik Populasi Penduduk DKI Jakarta per 2013
Statistik Populasi Penduduk DKI Jakarta per 2013Statistik Populasi Penduduk DKI Jakarta per 2013
Statistik Populasi Penduduk DKI Jakarta per 2013
Mercu Buana University
 
13. Konsep Penelitian Operasional
13. Konsep Penelitian Operasional13. Konsep Penelitian Operasional
13. Konsep Penelitian Operasional
Mercu Buana University
 
12. Konsep Pengelolaan Dana Investasi dengan metode Ekonomi Teknik
12. Konsep Pengelolaan Dana Investasi dengan metode Ekonomi Teknik12. Konsep Pengelolaan Dana Investasi dengan metode Ekonomi Teknik
12. Konsep Pengelolaan Dana Investasi dengan metode Ekonomi Teknik
Mercu Buana University
 
01. Sejarah, Tokoh, dan Konsep Teknik Industri
01. Sejarah, Tokoh, dan Konsep Teknik Industri01. Sejarah, Tokoh, dan Konsep Teknik Industri
01. Sejarah, Tokoh, dan Konsep Teknik Industri
Mercu Buana University
 
Analisa pekerjaan dan desain pekerjaan
Analisa pekerjaan dan desain pekerjaanAnalisa pekerjaan dan desain pekerjaan
Analisa pekerjaan dan desain pekerjaan
Mercu Buana University
 
ENERGI NUKLIR SEBAGAI SOLUSI DARI MASALAH ENERGI DAN BUAH SIMALAKAMA PLTN DI ...
ENERGI NUKLIR SEBAGAI SOLUSI DARI MASALAH ENERGI DAN BUAH SIMALAKAMA PLTN DI ...ENERGI NUKLIR SEBAGAI SOLUSI DARI MASALAH ENERGI DAN BUAH SIMALAKAMA PLTN DI ...
ENERGI NUKLIR SEBAGAI SOLUSI DARI MASALAH ENERGI DAN BUAH SIMALAKAMA PLTN DI ...
Mercu Buana University
 
Analisis pekerjaan
Analisis pekerjaanAnalisis pekerjaan
Analisis pekerjaan
Mercu Buana University
 
14. Konsep Sistem Informasi, Membuat File, Database dan Software (Fundamental...
14. Konsep Sistem Informasi, Membuat File, Database dan Software (Fundamental...14. Konsep Sistem Informasi, Membuat File, Database dan Software (Fundamental...
14. Konsep Sistem Informasi, Membuat File, Database dan Software (Fundamental...
Mercu Buana University
 
11. Pengendalian Biaya Produksi
11. Pengendalian Biaya Produksi11. Pengendalian Biaya Produksi
11. Pengendalian Biaya Produksi
Mercu Buana University
 
07. Tugas 1 Presentasi - Kunjungan Pabrik
07. Tugas 1 Presentasi - Kunjungan Pabrik07. Tugas 1 Presentasi - Kunjungan Pabrik
07. Tugas 1 Presentasi - Kunjungan Pabrik
Mercu Buana University
 
10. Konsep Pengendalian Kualitas, Pengendalian Kualitas Secara Statistik dan ...
10. Konsep Pengendalian Kualitas, Pengendalian Kualitas Secara Statistik dan ...10. Konsep Pengendalian Kualitas, Pengendalian Kualitas Secara Statistik dan ...
10. Konsep Pengendalian Kualitas, Pengendalian Kualitas Secara Statistik dan ...
Mercu Buana University
 
Hakikat bahasa indonesia sebagai alat komunikasi mahasiswa
Hakikat bahasa indonesia sebagai alat komunikasi mahasiswaHakikat bahasa indonesia sebagai alat komunikasi mahasiswa
Hakikat bahasa indonesia sebagai alat komunikasi mahasiswaMaya Sy
 
06. Konsep Pola Umum Aliran Bahan, dan Peralatan Pemindahan Bahan
06. Konsep Pola Umum Aliran Bahan, dan Peralatan Pemindahan Bahan06. Konsep Pola Umum Aliran Bahan, dan Peralatan Pemindahan Bahan
06. Konsep Pola Umum Aliran Bahan, dan Peralatan Pemindahan Bahan
Mercu Buana University
 
Sim sistem informasi sumber daya manusia
Sim sistem informasi sumber daya manusiaSim sistem informasi sumber daya manusia
Sim sistem informasi sumber daya manusia
Selfia Dewi
 
09. Konsep Pengendalian Produksi, dan Perhitungan Rencana Produksi
09. Konsep Pengendalian Produksi, dan Perhitungan Rencana Produksi09. Konsep Pengendalian Produksi, dan Perhitungan Rencana Produksi
09. Konsep Pengendalian Produksi, dan Perhitungan Rencana Produksi
Mercu Buana University
 

Viewers also liked (20)

Penulisan Makalah Ilmiah
Penulisan Makalah IlmiahPenulisan Makalah Ilmiah
Penulisan Makalah Ilmiah
 
Plagiarisme
PlagiarismePlagiarisme
Plagiarisme
 
New makalah sikap psikologi sosial i kelompok 9
New makalah sikap psikologi sosial i kelompok 9New makalah sikap psikologi sosial i kelompok 9
New makalah sikap psikologi sosial i kelompok 9
 
grafik
grafikgrafik
grafik
 
Sistem informasi manajemen sumber daya manusia
Sistem informasi manajemen sumber daya manusiaSistem informasi manajemen sumber daya manusia
Sistem informasi manajemen sumber daya manusia
 
Statistik Populasi Penduduk DKI Jakarta per 2013
Statistik Populasi Penduduk DKI Jakarta per 2013Statistik Populasi Penduduk DKI Jakarta per 2013
Statistik Populasi Penduduk DKI Jakarta per 2013
 
13. Konsep Penelitian Operasional
13. Konsep Penelitian Operasional13. Konsep Penelitian Operasional
13. Konsep Penelitian Operasional
 
12. Konsep Pengelolaan Dana Investasi dengan metode Ekonomi Teknik
12. Konsep Pengelolaan Dana Investasi dengan metode Ekonomi Teknik12. Konsep Pengelolaan Dana Investasi dengan metode Ekonomi Teknik
12. Konsep Pengelolaan Dana Investasi dengan metode Ekonomi Teknik
 
01. Sejarah, Tokoh, dan Konsep Teknik Industri
01. Sejarah, Tokoh, dan Konsep Teknik Industri01. Sejarah, Tokoh, dan Konsep Teknik Industri
01. Sejarah, Tokoh, dan Konsep Teknik Industri
 
Analisa pekerjaan dan desain pekerjaan
Analisa pekerjaan dan desain pekerjaanAnalisa pekerjaan dan desain pekerjaan
Analisa pekerjaan dan desain pekerjaan
 
ENERGI NUKLIR SEBAGAI SOLUSI DARI MASALAH ENERGI DAN BUAH SIMALAKAMA PLTN DI ...
ENERGI NUKLIR SEBAGAI SOLUSI DARI MASALAH ENERGI DAN BUAH SIMALAKAMA PLTN DI ...ENERGI NUKLIR SEBAGAI SOLUSI DARI MASALAH ENERGI DAN BUAH SIMALAKAMA PLTN DI ...
ENERGI NUKLIR SEBAGAI SOLUSI DARI MASALAH ENERGI DAN BUAH SIMALAKAMA PLTN DI ...
 
Analisis pekerjaan
Analisis pekerjaanAnalisis pekerjaan
Analisis pekerjaan
 
14. Konsep Sistem Informasi, Membuat File, Database dan Software (Fundamental...
14. Konsep Sistem Informasi, Membuat File, Database dan Software (Fundamental...14. Konsep Sistem Informasi, Membuat File, Database dan Software (Fundamental...
14. Konsep Sistem Informasi, Membuat File, Database dan Software (Fundamental...
 
11. Pengendalian Biaya Produksi
11. Pengendalian Biaya Produksi11. Pengendalian Biaya Produksi
11. Pengendalian Biaya Produksi
 
07. Tugas 1 Presentasi - Kunjungan Pabrik
07. Tugas 1 Presentasi - Kunjungan Pabrik07. Tugas 1 Presentasi - Kunjungan Pabrik
07. Tugas 1 Presentasi - Kunjungan Pabrik
 
10. Konsep Pengendalian Kualitas, Pengendalian Kualitas Secara Statistik dan ...
10. Konsep Pengendalian Kualitas, Pengendalian Kualitas Secara Statistik dan ...10. Konsep Pengendalian Kualitas, Pengendalian Kualitas Secara Statistik dan ...
10. Konsep Pengendalian Kualitas, Pengendalian Kualitas Secara Statistik dan ...
 
Hakikat bahasa indonesia sebagai alat komunikasi mahasiswa
Hakikat bahasa indonesia sebagai alat komunikasi mahasiswaHakikat bahasa indonesia sebagai alat komunikasi mahasiswa
Hakikat bahasa indonesia sebagai alat komunikasi mahasiswa
 
06. Konsep Pola Umum Aliran Bahan, dan Peralatan Pemindahan Bahan
06. Konsep Pola Umum Aliran Bahan, dan Peralatan Pemindahan Bahan06. Konsep Pola Umum Aliran Bahan, dan Peralatan Pemindahan Bahan
06. Konsep Pola Umum Aliran Bahan, dan Peralatan Pemindahan Bahan
 
Sim sistem informasi sumber daya manusia
Sim sistem informasi sumber daya manusiaSim sistem informasi sumber daya manusia
Sim sistem informasi sumber daya manusia
 
09. Konsep Pengendalian Produksi, dan Perhitungan Rencana Produksi
09. Konsep Pengendalian Produksi, dan Perhitungan Rencana Produksi09. Konsep Pengendalian Produksi, dan Perhitungan Rencana Produksi
09. Konsep Pengendalian Produksi, dan Perhitungan Rencana Produksi
 

Similar to Permasalahan dan Dampak Plagiarisme di Kalangan Mahasiswa

Ppt Metodologi Penelitian: 2. Etika Penelitian & Plagiarisme | Kelas: 6A | Do...
Ppt Metodologi Penelitian: 2. Etika Penelitian & Plagiarisme | Kelas: 6A | Do...Ppt Metodologi Penelitian: 2. Etika Penelitian & Plagiarisme | Kelas: 6A | Do...
Ppt Metodologi Penelitian: 2. Etika Penelitian & Plagiarisme | Kelas: 6A | Do...
Universitas Muslim Nusantara Al-Washliyah
 
Menulis Tanpa Plagiasi Moh Badrih PBSI UNISMA
Menulis Tanpa Plagiasi Moh Badrih PBSI UNISMAMenulis Tanpa Plagiasi Moh Badrih PBSI UNISMA
Menulis Tanpa Plagiasi Moh Badrih PBSI UNISMA
mohbadrihbadrih
 
Skripsi mas boyy bab 1, bab 2, bab 3
Skripsi mas boyy bab 1, bab 2, bab 3  Skripsi mas boyy bab 1, bab 2, bab 3
Skripsi mas boyy bab 1, bab 2, bab 3
Hendra Purnama
 
Plagiarisme-dan-Anti-Korupsi.ppt
Plagiarisme-dan-Anti-Korupsi.pptPlagiarisme-dan-Anti-Korupsi.ppt
Plagiarisme-dan-Anti-Korupsi.ppt
ThinkpadLaptop
 
Sosialisasi pencegahan dan penanggulan plagiat
Sosialisasi pencegahan dan penanggulan plagiatSosialisasi pencegahan dan penanggulan plagiat
Sosialisasi pencegahan dan penanggulan plagiat
Dwi Sulisworo
 
Etika informasi online dan plagiarisme
Etika informasi online dan plagiarismeEtika informasi online dan plagiarisme
Etika informasi online dan plagiarisme
Nanda Ibnasia Rahman
 
kel3_sistem perujukan dan plagiarisme kti.pptx
kel3_sistem perujukan dan plagiarisme kti.pptxkel3_sistem perujukan dan plagiarisme kti.pptx
kel3_sistem perujukan dan plagiarisme kti.pptx
Wiwin34
 
Sosialisasi-Plagiasi.ppt
Sosialisasi-Plagiasi.pptSosialisasi-Plagiasi.ppt
Sosialisasi-Plagiasi.ppt
sugengriyanto61
 
Sosialisasi-Plagiasi.ppt
Sosialisasi-Plagiasi.pptSosialisasi-Plagiasi.ppt
Sosialisasi-Plagiasi.ppt
sugengriyanto61
 
Plagiasi / Plagiarisme
Plagiasi / PlagiarismePlagiasi / Plagiarisme
Plagiasi / Plagiarisme
Muhammad Idham Rahman
 
Plagiarism dan Jurnal Ilmiah
Plagiarism dan Jurnal IlmiahPlagiarism dan Jurnal Ilmiah
Plagiarism dan Jurnal Ilmiah
Yeffry Handoko
 
Makalah media pembelajaran
Makalah media pembelajaranMakalah media pembelajaran
Makalah media pembelajaraniswantosahir
 
pdf hendi
pdf hendipdf hendi
pdf hendi
CucuRosita
 
KONSTRUKSI MITOS DAN IDEOLOGI DALAM TEKS IKLAN KOMERSIAL TELEVISI, SUATU ANAL...
KONSTRUKSI MITOS DAN IDEOLOGI DALAM TEKS IKLAN KOMERSIAL TELEVISI, SUATU ANAL...KONSTRUKSI MITOS DAN IDEOLOGI DALAM TEKS IKLAN KOMERSIAL TELEVISI, SUATU ANAL...
KONSTRUKSI MITOS DAN IDEOLOGI DALAM TEKS IKLAN KOMERSIAL TELEVISI, SUATU ANAL...
Muhammad Hasyim
 
Pengembangan Paragraf
Pengembangan ParagrafPengembangan Paragraf
Pengembangan Paragraf
Nini Ibrahim01
 
Pengembangan Paragraf
Pengembangan ParagrafPengembangan Paragraf
Pengembangan Paragraf
NINI IBRAHIM
 
Ppt plagiat
Ppt plagiatPpt plagiat
Ppt plagiat
Annas Qolbi
 
Pert. 5 - Etika Publikasi Ilmiah abcd.ppt
Pert. 5 - Etika Publikasi Ilmiah abcd.pptPert. 5 - Etika Publikasi Ilmiah abcd.ppt
Pert. 5 - Etika Publikasi Ilmiah abcd.ppt
ArsyulMunir1
 
MICRO TEACHING IDIK4013-Memanfaatkan Pustaka dalam Penulisan Karya Ilmiah
MICRO TEACHING IDIK4013-Memanfaatkan Pustaka dalam Penulisan Karya IlmiahMICRO TEACHING IDIK4013-Memanfaatkan Pustaka dalam Penulisan Karya Ilmiah
MICRO TEACHING IDIK4013-Memanfaatkan Pustaka dalam Penulisan Karya Ilmiah
Ratzman III
 

Similar to Permasalahan dan Dampak Plagiarisme di Kalangan Mahasiswa (20)

Ppt Metodologi Penelitian: 2. Etika Penelitian & Plagiarisme | Kelas: 6A | Do...
Ppt Metodologi Penelitian: 2. Etika Penelitian & Plagiarisme | Kelas: 6A | Do...Ppt Metodologi Penelitian: 2. Etika Penelitian & Plagiarisme | Kelas: 6A | Do...
Ppt Metodologi Penelitian: 2. Etika Penelitian & Plagiarisme | Kelas: 6A | Do...
 
Menulis Tanpa Plagiasi Moh Badrih PBSI UNISMA
Menulis Tanpa Plagiasi Moh Badrih PBSI UNISMAMenulis Tanpa Plagiasi Moh Badrih PBSI UNISMA
Menulis Tanpa Plagiasi Moh Badrih PBSI UNISMA
 
Skripsi mas boyy bab 1, bab 2, bab 3
Skripsi mas boyy bab 1, bab 2, bab 3  Skripsi mas boyy bab 1, bab 2, bab 3
Skripsi mas boyy bab 1, bab 2, bab 3
 
Plagiarisme-dan-Anti-Korupsi.ppt
Plagiarisme-dan-Anti-Korupsi.pptPlagiarisme-dan-Anti-Korupsi.ppt
Plagiarisme-dan-Anti-Korupsi.ppt
 
Sosialisasi pencegahan dan penanggulan plagiat
Sosialisasi pencegahan dan penanggulan plagiatSosialisasi pencegahan dan penanggulan plagiat
Sosialisasi pencegahan dan penanggulan plagiat
 
Etika informasi online dan plagiarisme
Etika informasi online dan plagiarismeEtika informasi online dan plagiarisme
Etika informasi online dan plagiarisme
 
kel3_sistem perujukan dan plagiarisme kti.pptx
kel3_sistem perujukan dan plagiarisme kti.pptxkel3_sistem perujukan dan plagiarisme kti.pptx
kel3_sistem perujukan dan plagiarisme kti.pptx
 
Sosialisasi-Plagiasi.ppt
Sosialisasi-Plagiasi.pptSosialisasi-Plagiasi.ppt
Sosialisasi-Plagiasi.ppt
 
Sosialisasi-Plagiasi.ppt
Sosialisasi-Plagiasi.pptSosialisasi-Plagiasi.ppt
Sosialisasi-Plagiasi.ppt
 
Plagiasi / Plagiarisme
Plagiasi / PlagiarismePlagiasi / Plagiarisme
Plagiasi / Plagiarisme
 
Plagiarism dan Jurnal Ilmiah
Plagiarism dan Jurnal IlmiahPlagiarism dan Jurnal Ilmiah
Plagiarism dan Jurnal Ilmiah
 
Makalah media pembelajaran
Makalah media pembelajaranMakalah media pembelajaran
Makalah media pembelajaran
 
Nyontek
NyontekNyontek
Nyontek
 
pdf hendi
pdf hendipdf hendi
pdf hendi
 
KONSTRUKSI MITOS DAN IDEOLOGI DALAM TEKS IKLAN KOMERSIAL TELEVISI, SUATU ANAL...
KONSTRUKSI MITOS DAN IDEOLOGI DALAM TEKS IKLAN KOMERSIAL TELEVISI, SUATU ANAL...KONSTRUKSI MITOS DAN IDEOLOGI DALAM TEKS IKLAN KOMERSIAL TELEVISI, SUATU ANAL...
KONSTRUKSI MITOS DAN IDEOLOGI DALAM TEKS IKLAN KOMERSIAL TELEVISI, SUATU ANAL...
 
Pengembangan Paragraf
Pengembangan ParagrafPengembangan Paragraf
Pengembangan Paragraf
 
Pengembangan Paragraf
Pengembangan ParagrafPengembangan Paragraf
Pengembangan Paragraf
 
Ppt plagiat
Ppt plagiatPpt plagiat
Ppt plagiat
 
Pert. 5 - Etika Publikasi Ilmiah abcd.ppt
Pert. 5 - Etika Publikasi Ilmiah abcd.pptPert. 5 - Etika Publikasi Ilmiah abcd.ppt
Pert. 5 - Etika Publikasi Ilmiah abcd.ppt
 
MICRO TEACHING IDIK4013-Memanfaatkan Pustaka dalam Penulisan Karya Ilmiah
MICRO TEACHING IDIK4013-Memanfaatkan Pustaka dalam Penulisan Karya IlmiahMICRO TEACHING IDIK4013-Memanfaatkan Pustaka dalam Penulisan Karya Ilmiah
MICRO TEACHING IDIK4013-Memanfaatkan Pustaka dalam Penulisan Karya Ilmiah
 

More from Mercu Buana University

STRATEGI DASAR REKRUTMEN KARYAWAN UNTUK MENDAPATKAN SUMBER DAYA MANUSIA TERBAIK
STRATEGI DASAR REKRUTMEN KARYAWAN UNTUK MENDAPATKAN SUMBER DAYA MANUSIA TERBAIKSTRATEGI DASAR REKRUTMEN KARYAWAN UNTUK MENDAPATKAN SUMBER DAYA MANUSIA TERBAIK
STRATEGI DASAR REKRUTMEN KARYAWAN UNTUK MENDAPATKAN SUMBER DAYA MANUSIA TERBAIK
Mercu Buana University
 
Distribusi Peluang Normal
Distribusi Peluang NormalDistribusi Peluang Normal
Distribusi Peluang Normal
Mercu Buana University
 
Usaha, Energi, dan Daya
Usaha, Energi, dan DayaUsaha, Energi, dan Daya
Usaha, Energi, dan Daya
Mercu Buana University
 
Lembaga Keuangan Bukan Bank (Lembaga Keuangan Informal)
Lembaga Keuangan Bukan Bank (Lembaga Keuangan Informal)Lembaga Keuangan Bukan Bank (Lembaga Keuangan Informal)
Lembaga Keuangan Bukan Bank (Lembaga Keuangan Informal)
Mercu Buana University
 
Bahan Logan Non-Ferro (Non-Besi)
Bahan Logan Non-Ferro (Non-Besi)Bahan Logan Non-Ferro (Non-Besi)
Bahan Logan Non-Ferro (Non-Besi)
Mercu Buana University
 
Konflik intrapersonal dan interpersonal
Konflik intrapersonal dan interpersonalKonflik intrapersonal dan interpersonal
Konflik intrapersonal dan interpersonal
Mercu Buana University
 
Konstitusi dan rule of law
Konstitusi dan rule of lawKonstitusi dan rule of law
Konstitusi dan rule of law
Mercu Buana University
 
Pendekatan Rata-Rata
Pendekatan Rata-RataPendekatan Rata-Rata
Pendekatan Rata-Rata
Mercu Buana University
 
Surplus Ekonomi
Surplus EkonomiSurplus Ekonomi
Surplus Ekonomi
Mercu Buana University
 
Termodinamika
TermodinamikaTermodinamika
Termodinamika
Mercu Buana University
 
03. Konsep Perancangan Produk
03. Konsep Perancangan Produk03. Konsep Perancangan Produk
03. Konsep Perancangan Produk
Mercu Buana University
 
04. Konsep Perancangan Sistem Produksi, Teknik Tata Cara Kerja, dan Peta Kerja
04. Konsep Perancangan Sistem Produksi, Teknik Tata Cara Kerja, dan Peta Kerja04. Konsep Perancangan Sistem Produksi, Teknik Tata Cara Kerja, dan Peta Kerja
04. Konsep Perancangan Sistem Produksi, Teknik Tata Cara Kerja, dan Peta Kerja
Mercu Buana University
 
02. Model, Sistem, dan Konsep Perancangan Sistem
02. Model, Sistem, dan Konsep Perancangan Sistem02. Model, Sistem, dan Konsep Perancangan Sistem
02. Model, Sistem, dan Konsep Perancangan Sistem
Mercu Buana University
 
08. Konsep Pengendalian Produksi, dan Pengendalian Persediaan
08. Konsep Pengendalian Produksi, dan Pengendalian Persediaan08. Konsep Pengendalian Produksi, dan Pengendalian Persediaan
08. Konsep Pengendalian Produksi, dan Pengendalian Persediaan
Mercu Buana University
 
05. Konsep Perencanaan Fasilitas, Konsep Perancangan Tata Letak Fasilitas, da...
05. Konsep Perencanaan Fasilitas, Konsep Perancangan Tata Letak Fasilitas, da...05. Konsep Perencanaan Fasilitas, Konsep Perancangan Tata Letak Fasilitas, da...
05. Konsep Perencanaan Fasilitas, Konsep Perancangan Tata Letak Fasilitas, da...
Mercu Buana University
 

More from Mercu Buana University (15)

STRATEGI DASAR REKRUTMEN KARYAWAN UNTUK MENDAPATKAN SUMBER DAYA MANUSIA TERBAIK
STRATEGI DASAR REKRUTMEN KARYAWAN UNTUK MENDAPATKAN SUMBER DAYA MANUSIA TERBAIKSTRATEGI DASAR REKRUTMEN KARYAWAN UNTUK MENDAPATKAN SUMBER DAYA MANUSIA TERBAIK
STRATEGI DASAR REKRUTMEN KARYAWAN UNTUK MENDAPATKAN SUMBER DAYA MANUSIA TERBAIK
 
Distribusi Peluang Normal
Distribusi Peluang NormalDistribusi Peluang Normal
Distribusi Peluang Normal
 
Usaha, Energi, dan Daya
Usaha, Energi, dan DayaUsaha, Energi, dan Daya
Usaha, Energi, dan Daya
 
Lembaga Keuangan Bukan Bank (Lembaga Keuangan Informal)
Lembaga Keuangan Bukan Bank (Lembaga Keuangan Informal)Lembaga Keuangan Bukan Bank (Lembaga Keuangan Informal)
Lembaga Keuangan Bukan Bank (Lembaga Keuangan Informal)
 
Bahan Logan Non-Ferro (Non-Besi)
Bahan Logan Non-Ferro (Non-Besi)Bahan Logan Non-Ferro (Non-Besi)
Bahan Logan Non-Ferro (Non-Besi)
 
Konflik intrapersonal dan interpersonal
Konflik intrapersonal dan interpersonalKonflik intrapersonal dan interpersonal
Konflik intrapersonal dan interpersonal
 
Konstitusi dan rule of law
Konstitusi dan rule of lawKonstitusi dan rule of law
Konstitusi dan rule of law
 
Pendekatan Rata-Rata
Pendekatan Rata-RataPendekatan Rata-Rata
Pendekatan Rata-Rata
 
Surplus Ekonomi
Surplus EkonomiSurplus Ekonomi
Surplus Ekonomi
 
Termodinamika
TermodinamikaTermodinamika
Termodinamika
 
03. Konsep Perancangan Produk
03. Konsep Perancangan Produk03. Konsep Perancangan Produk
03. Konsep Perancangan Produk
 
04. Konsep Perancangan Sistem Produksi, Teknik Tata Cara Kerja, dan Peta Kerja
04. Konsep Perancangan Sistem Produksi, Teknik Tata Cara Kerja, dan Peta Kerja04. Konsep Perancangan Sistem Produksi, Teknik Tata Cara Kerja, dan Peta Kerja
04. Konsep Perancangan Sistem Produksi, Teknik Tata Cara Kerja, dan Peta Kerja
 
02. Model, Sistem, dan Konsep Perancangan Sistem
02. Model, Sistem, dan Konsep Perancangan Sistem02. Model, Sistem, dan Konsep Perancangan Sistem
02. Model, Sistem, dan Konsep Perancangan Sistem
 
08. Konsep Pengendalian Produksi, dan Pengendalian Persediaan
08. Konsep Pengendalian Produksi, dan Pengendalian Persediaan08. Konsep Pengendalian Produksi, dan Pengendalian Persediaan
08. Konsep Pengendalian Produksi, dan Pengendalian Persediaan
 
05. Konsep Perencanaan Fasilitas, Konsep Perancangan Tata Letak Fasilitas, da...
05. Konsep Perencanaan Fasilitas, Konsep Perancangan Tata Letak Fasilitas, da...05. Konsep Perencanaan Fasilitas, Konsep Perancangan Tata Letak Fasilitas, da...
05. Konsep Perencanaan Fasilitas, Konsep Perancangan Tata Letak Fasilitas, da...
 

Recently uploaded

Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
ferrydmn1999
 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
UmyHasna1
 
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdfNUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
DataSupriatna
 
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptxSOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
astridamalia20
 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
MuhammadBagusAprilia1
 
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptxtugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
d2spdpnd9185
 
Karakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi Komunikasi
Karakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi KomunikasiKarakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi Komunikasi
Karakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi Komunikasi
AdePutraTunggali
 
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdfPENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
smp4prg
 
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
Indah106914
 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
PURWANTOSDNWATES2
 
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
MirnasariMutmainna1
 
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
setiatinambunan
 
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaanPermainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
DEVI390643
 
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdfProgram Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
erlita3
 
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 BandungBahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Galang Adi Kuncoro
 
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptxBab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
nawasenamerta
 
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdfppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
Nur afiyah
 
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
SEMUELSAMBOKARAENG
 
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.pptKOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
Dedi Dwitagama
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
kinayaptr30
 

Recently uploaded (20)

Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
 
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdfNUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
 
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptxSOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
 
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptxtugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
 
Karakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi Komunikasi
Karakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi KomunikasiKarakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi Komunikasi
Karakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi Komunikasi
 
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdfPENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
 
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
 
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
 
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
 
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaanPermainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
 
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdfProgram Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
 
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 BandungBahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
 
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptxBab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
 
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdfppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
 
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
 
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.pptKOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
 

Permasalahan dan Dampak Plagiarisme di Kalangan Mahasiswa

  • 1. MAKALAH ETIK UMB PERMASALAHAN DAN DAMPAK PLAGIARISME DI KALANGAN MAHASISWA DISUSUN OLEH : RIDHO SYA’BANA (41614010004) RIYAN YOGA SAKTI (41614010034) FINA NOFIYANTI (46114010134) YUNI SAPITRI SIHOMBING (46114010170) PROGRAM STUDI TEKNIK INDUSTRI FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS MERCU BUANA 2015
  • 2. Universitas Mercu Buana i KATA PENGANTAR Dengan menyebut nama Allah SWT yang Maha Pengasih lagi Maha Panyayang, kami panjatkan puja dan puji syukur atas kehadirat-Nya, yang telah melimpahkan rahmat, hidayah, dan inayah-Nya kepada kami, sehingga kami dapat menyelesaikan makalah ini. Adapun makalah ini telah kami usahakan semaksimal mungkin dan tentunya dengan bantuan berbagai pihak, sehingga dapat memperlancar pembuatan makalah ini. Untuk itu kami tidak lupa menyampaikan banyak terima kasih kepada pihak yang telah membantu kami dalam pembuatan makalah ini. Namun tidak lepas dari semua itu, kami menyadari sepenuhnya bahwa ada kekurangan baik dari segi penyusun bahasanya maupun segi lainnya. Oleh karena itu dengan lapang dada dan tangan terbuka kami membuka selebar-lebarnya bagi pembaca yang ingin memberi saran dan kritik kepada kami sehingga kami dapat memperbaiki makalah ini. Akhirnya penyusun mengharapkan semoga dari makalah ini kita dapat mengambil hikmah dan manfaatnya sehingga dapat memberikan inspirasi terhadap pembaca. Tangerang, 05 Januari 2016 Penyusun
  • 3. Universitas Mercu Buana ii DAFTAR ISI KATA PENGANTAR..................................................................................................i DAFTAR ISI..............................................................................................................ii BAB I PENDAHULUAN.......................................................................................1 1.1 Latar Belakang Masalah ...............................................................................1 1.2 Rumusan Masalah........................................................................................2 1.3 Tujuan.........................................................................................................2 BAB II PEMBAHASAN..........................................................................................3 2.1 Definisi Plagiarisme .....................................................................................3 2.2 Jenis-Jenis Plagiarisme .................................................................................3 2.3 Penyebab Tindakan Plagiarisme....................................................................4 2.4 Ciri-Ciri Pelaku Plagiarisme .........................................................................4 2.5 Menghindari Plagiarisme ..............................................................................5 BAB III STUDI KASUS...........................................................................................6 3.1 Kasus..........................................................................................................6 3.2 Pandangan Subyektif Penulis ........................................................................7 3.3 Solusi..........................................................................................................7 DAFTAR PUSTAKA .................................................................................................8
  • 4. Universitas Mercu Buana 1 BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah Akhir-akhir ini banyak kabar yang beredar yang tidak bagus mengenai kehidupan perkuliahan yang ada di Indonesia. Belakangan ini banyak ditemukan kasus dimana maraknya terjadi plagiarisme skripsi di lingkungan kampus Universitas, Institusi, Politeknik, dan lembaga pendidikan tinggi lainnya. Padahal skripsi adalah bagian penting dari kehidupan berkampus dimana skripsi adalah bukti nyata dari ilmu pengetahuan yang digali mahasiswa selama kehidupan berkampus. Skripsi adalah langkah akhir dimana seorang mahasiswa akan mendapatkan gelar Strata-1 atau bisa disebut Sarjana. Skripsi sebagai lambang bahwa mahasiswa ikut berkontribusi dalam perkembangan ilmu pengetahuan dengan cara melakukan penelitian dimana akan berguna di masa yang akan datang. Sehingga apa yang telah ditulisnya dalam skripsi berguna bagi masyarakat diman itu adalah dasar dari Tri Darma Perguruan Tinggi (Pendidikan, Penelitian, dan Pengabdian kepada Masyarakat) Namun yang terjadi adalah tidak sedikit mahasiswa dalam menyelesaikan tahap skripsi dengan cara yang tidak jujur. Karena memang dalam menyelesaikan skripsi mahasiswa dituntut untuk mengerjakan secara mandiri dan dengan peraturan yang telah ditetapkan. Maka dari itu terkadang alasan inilah yang memancing para mahasiswa tersebut melakukan plagiarisme atau mengandalkan joki skripsi.
  • 5. Universitas Mercu Buana 2 1.2 Rumusan Masalah a. Definisi dari plagiarisme ? b. Jenis-jenis plagiarisme ? c. Apa penyebab tindakan plagiarisme ? d. Ciri-ciri pelaku plagiarisme ? e. Bagaimana menghindari tindakan plagiarisme ? 1.3 Tujuan a. Sistem kerja plagiarisme. b. Menyadari bahwa plagiarisme tidak baik bagi akademik. c. Menyadari dampak dari plagiarisme. d. Menyelesaikan tugas kelompok dari mata kuliah Etik UMB.
  • 6. Universitas Mercu Buana 3 BAB II PEMBAHASAN 2.1 Definisi Plagiarisme Pada dasarnya Plagiarisme menurut KBBI “Plagiarisme adalah penjiplakan yang melanggar hak cipta” (dikutip dari [KBBI], 2014). Plagiarisme menyatakan bahwa plagiarisme adalah tindakan mengambil ide atau tulisan orang lain tanpa rujukan dan mengklaim bahwa ide dan tulisan tersebut adalah miliknya. Oleh karena itu, penulisan dan pencantuman sumber merupakan indikator dan syarat utama, apakah karya tersebut disebut menjiplak, plagiat, ataupun tidak (Nevile, 2010). Mengacu pada pengertian diatas dapat disimpulkan bahwa Plagiarisme adalah kegiatan pengambilan ide atau gagasan dari hasil karya orang lain tanpa izin atau menyantumkan sumber pustakanya. 2.2 Jenis-Jenis Plagiarisme Banyak sekali pembagian plagiarisme. Sastroasmoro1 membagi plagiarisme menjadi beberapa jenis berikut: 1. Jenis plagiarisme berdasarkan aspek yang dicuri:  Plagiarisme ide  Plagiarisme isi (data penelitian)  Plagiarisme kata, kalimat, paragraf  Plagiarisme total 2. Klasifikasi berdasarkan sengaja atau tidaknya plagiarisme:  Plagiarisme yang disengaja  Plagiarisme yang tidak disengaja 3. Klafisikasi berdasarkan proporsi atau persentasi kata, kalimat, paragraf yang dibajak:  Plagiarisme ringan : <30%  Plagiarisme sedang : 30-70%  Plagiarisme berat atau total : >70%
  • 7. Universitas Mercu Buana 4 4. Berdasarkan pola plagiarisme:  Plagiarisme kata demi kata (word for word  Plagiarizing)  Plagiarisme mosaik 2.3 Penyebab Tindakan Plagiarisme Pada umumnya, plagiator menyatakan tidak mengetahui bahwa tindakan yang dilakukannya adalah plagiat. Mereka beranggapan jika sudah memberikan kepustakaan, maka sudah cukup walaupun kalimat sama sekali tidak diubah. Alasan lainnya adalah tidak sengaja melakukan plagiarisme karena terpengaruh oleh apa yang mereka baca sehingga tanpa sadar menyalin apa yang dibacanya. Di dunia akademik, kadang terjadi plagiarisme oleh karena beban yang diterima peserta didik amat berlebihan dan tidak sesuai dengan waktu yang tersedia, sehingga terjadilah “gunting tempel” apalagi bila penulis yang dalam hal ini peserta didik tidak mengetahui cara melakukan sitasi/perujukan dengan benar. Tugas kelompok juga memicu plagiarisme. 2.4 Ciri-Ciri Pelaku Plagiarisme  Mengakui tulisan orang lain sebagai tulisan sendiri,  Mengakui gagasan orang lain sebagai pemikiran sendiri,  Mengakui temuan orang lain sebagai kepunyaan sendiri,  Mengakui karya kelompok sebagai kepunyaan atau hasil sendiri,  Menyajikan tulisan yang sama dalam kesempatan yang berbeda tanpa menyebutkan asal-usulnya,  Meringkas dan memparafrasekan (mengutip tak langsung) tanpa menyebutkan sumbernya, dan  Meringkas dan memparafrasekan dengan menyebut sumbernya, tetapi rangkaian kalimat dan pilihan katanya masih terlalu sama dengan sumbernya.
  • 8. Universitas Mercu Buana 5 2.5 Menghindari Plagiarisme Sebenarnya faktor utama dalam pencegahan plagiarisme adalah niat yang tulus. Bila seorang civitas akademika berniat mendalami suatu ilmu, ia akan berusaha sangat keras untuk melakukannya. Tidak akan ada sedikitpun niat dalam hatinya untuk mencuri hasil karya orang lain. Ia akan menghormati karya tersebut, karena yakin pada satu saat nanti orang lain juga akan menghormati hasil karyanya. Untuk mencegah plagiarisme, pelatihan penulisan ilmiah perlu diberikan sedini mungkin ke dalam kurikulum pendidikan menengah ke bawah. Dengan demikian calon penulis akan terlatih cara melakukan perujukan yang efektif dan benar serta mengetahui teknik menyarikan dan parafrase.1 Untuk pendidikan tinggi, pelatihan penulisan makalah ilmiah perlu dimasukkan dalam kurikulum. Saat ini telah dikembangkan perangkat lunak yang dapat membandingkan karya tulis dengan database yang berisi bermilyar artikel.2 Dengan perangkat lunak tersebut dapat diketahui apakah seseorang melakukan plagiarism atau tidak. Secara teknis strategi untuk mencegah plagiarism antara lain3: 1) Hasil karya orang lain dirangkum lalu ditulis dengan kalimat sendiri atau menggunakan kata atau kalimat lain untuk menyatakan maksud yang sama (paraphrasing). 2) Bila menggunakan ide orang lain disebutkan sumbernya. 3) Memberi tanda kutip untuk semua sitasi yang mengambil kata demi kata hasil karya/buah pikiran orang lain tanpa melakukan parafrase. 4) Bila kita mengajukan makalah yang sudah pernah diajukan sebelumnya harus dinyatakan bahwa makalah sudah diajukan atau dipublikasi sebelumnya.
  • 9. Universitas Mercu Buana 6 BAB III STUDI KASUS 3.1 Kasus Merdeka.com - Anggito Abimanyu akhirnya menyatakan mundur sebagai dosen Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Gadjah Mada (UGM). Pengunduran diri ini terkait dengan plagiarisme pada tulisannya 'Gagasan Asuransi Bencana' di kolom Opini Kompas edisi 10 Januari 2014. "Demi mempertahankan kredibilitas UGM sebagai universitas dengan komitmen pada nilai-nilai kejujuran, integritas dan tanggung jawab akademik, saya, Anggito Abimanyu , telah menyampaikan permohonan pengunduran diri sebagai dosen UGM kepada Rektor UGM," kata Anggito dalam pernyataan persnya di Kampus UGM, Yogyakarta, Senin (17/2). Anggito tidak secara langsung mengakui berbuat plagiat. Namun, dia mengatakan, "telah terjadi kesalahan pengutipan referensi dalam sebuah folder di komputer pribadi yang belakangan diketahui merupakan kertas kerja yang ditulis oleh Hotbonar Sinaga dan Munawar Kasan." Atas kejadian itu, Anggito menyatakan menyesal dan meminta maaf yang sebesar-besarnya kepada rektor dan civitas akademika UGM, dekan dan para dosen FEB UGM, mahasiswa dan alumni UGM, harian Kompas. "Dan pihak-pihak lain yang merasa dirugikan dengan adanya tulisan saya tersebut, khususnya saudara Hotbonar Sinaga dan Munawar Kasan," ujarnya. Seperti diberitakan, dugaan plagiarisme PhD jebolan University of Pennsylvania itu mencuat lewat media sosial. Di situ, si penulis anonim memaparkan dengan detail kesamaan tulisan Anggito dan Hotbonar, tanpa ditulis sumber aslinya.
  • 10. Universitas Mercu Buana 7 3.2 Pandangan Subyektif Penyusun Kasus plagiarisme sangatlah memalukan di kalangan terdidik khususnya di kampus. Lebih parahnya lagi kasus ini dilakukan oleh seorang dosen dari kampus tersebut. Ketidaksengajaan seperti kasus diatas seharusnya tidaklah bisa diremehkan karena kesalahan ini telah dilakukan oleh orang yang terdidik dimana sudah mengetahui betul tentang tata cara mengutip suatu karya tulis. Walaupun sang dosen tidak mengakui secara langsung bahwa ia telah melakukan tindakan plagiarisme dengan tidak sengaja, namun ada pihak yang merasa dirugikan karena karya tulisnya telah salah dalam mengutip karya tulis orang lain. 3.3 Solusi Untuk solusi dari permasalahan berikut adalah seharusnya dikampus tersebut memulai memutuskan untuk memasang software yang dapat mendeteksi apakah suatu karya tulis seseorang dinyatakan hasil plagiarisme atau bukan. Dengan diterapkannya sistem pendeteksi plagiarisme ini diharapkan dapat mengurangi tindakan tersebut tidak hanya dikalangan mahasiswa tapi juga dikalangan seluruh kampus.
  • 11. Universitas Mercu Buana 8 DAFTAR PUSTAKA Merriam-Webster’s collegiate dictionary. 11 th ed. Springfield: Merriam-Webster Inc; 2008. Plagiarism; p.1020. Kamus Besar Bahasa Indonesia. Edisi on line versi 1.3. diunduh dari: http://ebsoft.web.id pada 20 April 2012. Sastroasmoro S. Beberapa catatan tentang plagiarisme. Maj Kedokt Indon. 2006;56(1):1-6. Larope, E. (2014). Plagiarisme. Diakses pada 05 Januari 2015. http://elikalarope.blogspot.co.id/ http://www.merdeka.com/peristiwa/kasus-plagiarisme-anggito-abimanyu- mundur-dari-ugm.html Herqutanto. (2013). Plagiarisme, Runtuhnya Tembok Kejujuran Akademik. Jakarta : Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia