SlideShare a Scribd company logo
KARJUNIWATI, M.PSI., PSIKOLOG
SMPN 17 BANDA ACEH
17 SEPTEMBER 2022
PERAN ORANG TUA DAN GURU
DALAM TUMBUH KEMBANG REMAJA
MASA REMAJA
ADALAH SALAH SATU
FASE
PERKEMBANGAN
MANUSIA YANG
PALING PESAT
Masa remaja = Roller Coaster
REMAJA
Masa Remaja adalah
periode peralihan
perkembangan dari usia
anak-anak menuju masa
dewasa, yang berlangsung
dari sekitar usia 12 hingga
21 tahun.
FASE PERKEMBANGAN REMAJA
REMAJA AWAL
• USIA 12 – 15 TAHUN
REMAJA TENGAH
• USIA 15 – 18 TAHUN
REMAJA AKHIR
• USIA 18 – 21 TAHUN
Perkembangan
Remaja
Fisik
Kognitif
Emosi
Sosial
PERKEMBANGAN FISIK
 Perubahan tinggi
badan
 Mulai tumbuh jakun
 Perubahan suara
menjadi lebih besar
 Tumbuh kumis atau
jenggot
 Tumbuh rambut di
dada dan organ
kelamin
 Payudara membesar
 Pinggul membesar
 Menstruasi
 Tumbuh rambut ketiak
dan kemaluan
Laki-laki Perempuan
PERKEMBANGAN KOGNITIF
 Dikenal dengan
perkembangan intelektual
 Ciri-cirinya :
 Pemikiran semakin abstrak
 Logis (berpikir sesuai
dengan data dan bukti)
 Idealis (berpikir tentang
ciri- ciri ideal diri sendiri,
orang lain, dan dunia)
 Suka memberikan kritik.
 Cenderung ingin
mengetahui hal-hal baru
PERKEMBANGAN EMOSI
Ciri-cirinya memiliki : sifat sensitif, emosinya bersifat
negatif dan temperamental (mudah tersinggung,
marah, sedih dan murung).
 Remaja yang
berkembang di
lingkungan yang
positif akan mampu
mengkomunikasikan
emosinya dengan baik
pada lingkungan.
 Sedangkan remaja
yang berkembang di
lingkungan yang
kurang kondusif,
maka kematangan
emosionalnya
terhambat sehingga
akan mengakibatkan
tingkah laku negatif
misalnya agresif, lari
dari kenyataan.
PERKEMBANGAN SOSIAL
PERKEMBANGAN SOSIAL
Fase ini ada 2 ciri :
 Mulai membentuk kelompok teman sebaya
Memiliki kondisi yang sama
 Mulai memisahkan diri dari orang tua
Menganggap standar perilaku yang diterapkan
orang tua kuno dan tidak modern
Merasa tidak nyaman / benci bila status sosial
ekonominya tidak sama dengan teman sebayanya
Orang tua cenderung menggunakan larangan dan
hukuman
Terlalu ketatnya aturan yang dianggap tidak adil
PERKEMBANGAN PSIKOSOSIAL
Pada perkembangan psikososial
remaja berada pada fase identitas
diri vs kebingungan peran
Dalam pencarian identitas dirinya
menghadapi tantangan untuk :
menemukan siapa diri mereka
apa yang akan mereka lakukan
kemana tujuan hidup mereka
Usaha pencarian
identitas banyak
dilakukan dengan
menunjukkan
perilaku coba-coba,
perilaku imitasi.
KEBINGUNGAN PERAN
 Remaja yang tidak mampu
mengeksplorasi dengan identitas yang
berbeda akan merasa bingung pada
perannya
 Dampaknya :
Anak menjadi tidak yakin tentang siapakah
dirinya dan tempat yang cocok untuknya
Cepat berpindah dari satu minat ke minat yang
lain
Merasa kecewa dan bingung tentang
kehidupannya
Fase remaja
merupakan fase
menunjukkan
eksistensi diri
(keakuan)
MASALAH YANG SERING TERJADI PADA
REMAJA
Kurang percaya diri
Stres dan depresi
Ketergantungan pada Gadget
Mudah dipengaruhi oleh lingkungan
yang negatif  kenakalan remaja
SIAPA YANG BERPERAN
PENTING TERHADAP
REMAJA ??
PERAN ORANGTUA
 Memberikan perhatian dan kasih sayang 
Keterbukaan
 Pengawasan pada aktivitas remaja tetapi
tidak mengekang  Batasan yang jelas dan
tegas
 Kuatkan pendidikan agama
 Ikut andil dalam dalam pendidikan remaja
 Membangun komunikasi dengan pihak
sekolah
PERAN GURU
 Menumbuhkan minat belajar pada siswa
 Memberikan dukungan dalam pembelajaran
 Menjadi pribadi yang diteladani dan
profesional
 Memberikan bimbingan konseling pada
siswa yang bermasalah
 Membangun komunikasi dengan orangtua
siswa
TERIMA KASIH

More Related Content

Similar to Peran Orangtua dan Guru dalam Tumbuh Kembang Remaja.pptx

tugas Psikologi perkembangan pdf
tugas Psikologi perkembangan pdftugas Psikologi perkembangan pdf
tugas Psikologi perkembangan pdfNawzahAmelia
 
Remaja Sebagai Calon Pasutri
Remaja Sebagai Calon PasutriRemaja Sebagai Calon Pasutri
Remaja Sebagai Calon PasutriDenic Wibowo
 
Uas.psi.rauf arrasyid wawancara
Uas.psi.rauf arrasyid wawancaraUas.psi.rauf arrasyid wawancara
Uas.psi.rauf arrasyid wawancaraRaufArrasyid
 
Periode Perkembangan Masa Remaja Awal
Periode Perkembangan Masa Remaja AwalPeriode Perkembangan Masa Remaja Awal
Periode Perkembangan Masa Remaja Awalwahyuhidayat330
 
3. Perkembangan masa remaja.pptx
3. Perkembangan masa remaja.pptx3. Perkembangan masa remaja.pptx
3. Perkembangan masa remaja.pptxOktaPutra9
 
Masa puber, remaja dan gadis remaja
Masa puber, remaja dan gadis remajaMasa puber, remaja dan gadis remaja
Masa puber, remaja dan gadis remajaNova Ci Necis
 
ppt_Psikologi_Perkembangan_Remaja.pptx
ppt_Psikologi_Perkembangan_Remaja.pptxppt_Psikologi_Perkembangan_Remaja.pptx
ppt_Psikologi_Perkembangan_Remaja.pptxBangUdinPolman
 
KONSEP TUMBANG - BARU.ppt
KONSEP TUMBANG - BARU.pptKONSEP TUMBANG - BARU.ppt
KONSEP TUMBANG - BARU.pptRasyAlam
 
12411-Article Text-30873-1-10-20200203.pdf
12411-Article Text-30873-1-10-20200203.pdf12411-Article Text-30873-1-10-20200203.pdf
12411-Article Text-30873-1-10-20200203.pdfNurWidadHaqiqi
 
tERBARU Kesehatan Mental Dalam Kehidupan Remaja Terbaru.ppt
tERBARU Kesehatan Mental Dalam Kehidupan Remaja Terbaru.ppttERBARU Kesehatan Mental Dalam Kehidupan Remaja Terbaru.ppt
tERBARU Kesehatan Mental Dalam Kehidupan Remaja Terbaru.pptHeriyantoGayusLumeli1
 
Seksualiti k.kursus 3.3
Seksualiti k.kursus 3.3Seksualiti k.kursus 3.3
Seksualiti k.kursus 3.3bambee255
 
Remaja
RemajaRemaja
RemajaFPsiA
 
Psikologi pendidikan pertumbuhan dan perkembangan anak dan remaja sebagai p...
Psikologi pendidikan   pertumbuhan dan perkembangan anak dan remaja sebagai p...Psikologi pendidikan   pertumbuhan dan perkembangan anak dan remaja sebagai p...
Psikologi pendidikan pertumbuhan dan perkembangan anak dan remaja sebagai p...Andi Humaira
 

Similar to Peran Orangtua dan Guru dalam Tumbuh Kembang Remaja.pptx (20)

tugas Psikologi perkembangan pdf
tugas Psikologi perkembangan pdftugas Psikologi perkembangan pdf
tugas Psikologi perkembangan pdf
 
Tugas perkembangan
Tugas perkembanganTugas perkembangan
Tugas perkembangan
 
Remaja Sebagai Calon Pasutri
Remaja Sebagai Calon PasutriRemaja Sebagai Calon Pasutri
Remaja Sebagai Calon Pasutri
 
Uas.psi.rauf arrasyid wawancara
Uas.psi.rauf arrasyid wawancaraUas.psi.rauf arrasyid wawancara
Uas.psi.rauf arrasyid wawancara
 
Periode Perkembangan Masa Remaja Awal
Periode Perkembangan Masa Remaja AwalPeriode Perkembangan Masa Remaja Awal
Periode Perkembangan Masa Remaja Awal
 
3. Perkembangan masa remaja.pptx
3. Perkembangan masa remaja.pptx3. Perkembangan masa remaja.pptx
3. Perkembangan masa remaja.pptx
 
Masa puber, remaja dan gadis remaja
Masa puber, remaja dan gadis remajaMasa puber, remaja dan gadis remaja
Masa puber, remaja dan gadis remaja
 
ppt_Psikologi_Perkembangan_Remaja.pptx
ppt_Psikologi_Perkembangan_Remaja.pptxppt_Psikologi_Perkembangan_Remaja.pptx
ppt_Psikologi_Perkembangan_Remaja.pptx
 
KONSEP TUMBANG - BARU.ppt
KONSEP TUMBANG - BARU.pptKONSEP TUMBANG - BARU.ppt
KONSEP TUMBANG - BARU.ppt
 
12411-Article Text-30873-1-10-20200203.pdf
12411-Article Text-30873-1-10-20200203.pdf12411-Article Text-30873-1-10-20200203.pdf
12411-Article Text-30873-1-10-20200203.pdf
 
tERBARU Kesehatan Mental Dalam Kehidupan Remaja Terbaru.ppt
tERBARU Kesehatan Mental Dalam Kehidupan Remaja Terbaru.ppttERBARU Kesehatan Mental Dalam Kehidupan Remaja Terbaru.ppt
tERBARU Kesehatan Mental Dalam Kehidupan Remaja Terbaru.ppt
 
Masa Remaja
Masa RemajaMasa Remaja
Masa Remaja
 
Seksualiti k.kursus 3.3
Seksualiti k.kursus 3.3Seksualiti k.kursus 3.3
Seksualiti k.kursus 3.3
 
4870228.ppt
4870228.ppt4870228.ppt
4870228.ppt
 
Remaja
RemajaRemaja
Remaja
 
Tugas2
Tugas2Tugas2
Tugas2
 
Tugas2
Tugas2Tugas2
Tugas2
 
Psikologi pendidikan pertumbuhan dan perkembangan anak dan remaja sebagai p...
Psikologi pendidikan   pertumbuhan dan perkembangan anak dan remaja sebagai p...Psikologi pendidikan   pertumbuhan dan perkembangan anak dan remaja sebagai p...
Psikologi pendidikan pertumbuhan dan perkembangan anak dan remaja sebagai p...
 
Karakteristik siswa sd
Karakteristik siswa sdKarakteristik siswa sd
Karakteristik siswa sd
 
Perkembangan Remaja
Perkembangan RemajaPerkembangan Remaja
Perkembangan Remaja
 

Recently uploaded

PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptxPRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptxmuhammadyudiyanto55
 
Konflik dan Negosiasi dalam perilaku organisai
Konflik dan Negosiasi dalam perilaku organisaiKonflik dan Negosiasi dalam perilaku organisai
Konflik dan Negosiasi dalam perilaku organisaimuhammadmasyhuri9
 
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBIVISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBIgloriosaesy
 
Tugas 1 Statistik Pendidikan UT Tahun 2024
Tugas 1 Statistik Pendidikan UT Tahun 2024Tugas 1 Statistik Pendidikan UT Tahun 2024
Tugas 1 Statistik Pendidikan UT Tahun 2024AndrianiWimarSarasWa1
 
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfSEMUELSAMBOKARAENG
 
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawasPrensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawassuprihatin1885
 
KERAJINAN DARI BAHAN LIMBAH BERBENTUK BANGUN RUANG
KERAJINAN DARI BAHAN LIMBAH BERBENTUK BANGUN RUANGKERAJINAN DARI BAHAN LIMBAH BERBENTUK BANGUN RUANG
KERAJINAN DARI BAHAN LIMBAH BERBENTUK BANGUN RUANGEviRohimah3
 
Susi Susanti_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Susi Susanti_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdfSusi Susanti_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Susi Susanti_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdfSusiSusanti94678
 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERIPURWANTOSDNWATES2
 
Sosialisme Kapitalis Karl Marx (Dosen Pengampu: Khoirin Nisai Shalihati)
Sosialisme Kapitalis Karl Marx (Dosen Pengampu: Khoirin Nisai Shalihati)Sosialisme Kapitalis Karl Marx (Dosen Pengampu: Khoirin Nisai Shalihati)
Sosialisme Kapitalis Karl Marx (Dosen Pengampu: Khoirin Nisai Shalihati)saritharamadhani03
 
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...AgusRahmat39
 
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docxRinawatiRinawati10
 
Teori Profetik Kuntowijoyo (Dosen Pengampu: Khoirin Nisai Shalihati)
Teori Profetik Kuntowijoyo (Dosen Pengampu: Khoirin Nisai Shalihati)Teori Profetik Kuntowijoyo (Dosen Pengampu: Khoirin Nisai Shalihati)
Teori Profetik Kuntowijoyo (Dosen Pengampu: Khoirin Nisai Shalihati)LabibAqilFawaizElB
 
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdfLaporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdfyuniarmadyawati361
 
Repi jayanti_2021 B_Analsis Kritis Jurnal
Repi jayanti_2021 B_Analsis Kritis JurnalRepi jayanti_2021 B_Analsis Kritis Jurnal
Repi jayanti_2021 B_Analsis Kritis Jurnalrepyjayanti
 
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptxBab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptxnawasenamerta
 
CONTOH DOKUMEN TINDAK LANJUT_PENERAPAN DISIPLIN POSITIF.pdf
CONTOH DOKUMEN TINDAK LANJUT_PENERAPAN DISIPLIN POSITIF.pdfCONTOH DOKUMEN TINDAK LANJUT_PENERAPAN DISIPLIN POSITIF.pdf
CONTOH DOKUMEN TINDAK LANJUT_PENERAPAN DISIPLIN POSITIF.pdfPangarso Yuliatmoko
 
CONTOH LAPORAN PARTISIPAN OBSERVASI.docx
CONTOH LAPORAN PARTISIPAN OBSERVASI.docxCONTOH LAPORAN PARTISIPAN OBSERVASI.docx
CONTOH LAPORAN PARTISIPAN OBSERVASI.docxAhmadBarkah2
 
Dokumen Tindak Lanjut Pengelolaan Kinerja Guru.docx
Dokumen Tindak Lanjut Pengelolaan Kinerja Guru.docxDokumen Tindak Lanjut Pengelolaan Kinerja Guru.docx
Dokumen Tindak Lanjut Pengelolaan Kinerja Guru.docxMasHari12
 
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdfSapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdfTarkaTarka
 

Recently uploaded (20)

PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptxPRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
 
Konflik dan Negosiasi dalam perilaku organisai
Konflik dan Negosiasi dalam perilaku organisaiKonflik dan Negosiasi dalam perilaku organisai
Konflik dan Negosiasi dalam perilaku organisai
 
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBIVISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
 
Tugas 1 Statistik Pendidikan UT Tahun 2024
Tugas 1 Statistik Pendidikan UT Tahun 2024Tugas 1 Statistik Pendidikan UT Tahun 2024
Tugas 1 Statistik Pendidikan UT Tahun 2024
 
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
 
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawasPrensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
 
KERAJINAN DARI BAHAN LIMBAH BERBENTUK BANGUN RUANG
KERAJINAN DARI BAHAN LIMBAH BERBENTUK BANGUN RUANGKERAJINAN DARI BAHAN LIMBAH BERBENTUK BANGUN RUANG
KERAJINAN DARI BAHAN LIMBAH BERBENTUK BANGUN RUANG
 
Susi Susanti_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Susi Susanti_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdfSusi Susanti_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Susi Susanti_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
 
Sosialisme Kapitalis Karl Marx (Dosen Pengampu: Khoirin Nisai Shalihati)
Sosialisme Kapitalis Karl Marx (Dosen Pengampu: Khoirin Nisai Shalihati)Sosialisme Kapitalis Karl Marx (Dosen Pengampu: Khoirin Nisai Shalihati)
Sosialisme Kapitalis Karl Marx (Dosen Pengampu: Khoirin Nisai Shalihati)
 
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
 
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
 
Teori Profetik Kuntowijoyo (Dosen Pengampu: Khoirin Nisai Shalihati)
Teori Profetik Kuntowijoyo (Dosen Pengampu: Khoirin Nisai Shalihati)Teori Profetik Kuntowijoyo (Dosen Pengampu: Khoirin Nisai Shalihati)
Teori Profetik Kuntowijoyo (Dosen Pengampu: Khoirin Nisai Shalihati)
 
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdfLaporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
 
Repi jayanti_2021 B_Analsis Kritis Jurnal
Repi jayanti_2021 B_Analsis Kritis JurnalRepi jayanti_2021 B_Analsis Kritis Jurnal
Repi jayanti_2021 B_Analsis Kritis Jurnal
 
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptxBab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
 
CONTOH DOKUMEN TINDAK LANJUT_PENERAPAN DISIPLIN POSITIF.pdf
CONTOH DOKUMEN TINDAK LANJUT_PENERAPAN DISIPLIN POSITIF.pdfCONTOH DOKUMEN TINDAK LANJUT_PENERAPAN DISIPLIN POSITIF.pdf
CONTOH DOKUMEN TINDAK LANJUT_PENERAPAN DISIPLIN POSITIF.pdf
 
CONTOH LAPORAN PARTISIPAN OBSERVASI.docx
CONTOH LAPORAN PARTISIPAN OBSERVASI.docxCONTOH LAPORAN PARTISIPAN OBSERVASI.docx
CONTOH LAPORAN PARTISIPAN OBSERVASI.docx
 
Dokumen Tindak Lanjut Pengelolaan Kinerja Guru.docx
Dokumen Tindak Lanjut Pengelolaan Kinerja Guru.docxDokumen Tindak Lanjut Pengelolaan Kinerja Guru.docx
Dokumen Tindak Lanjut Pengelolaan Kinerja Guru.docx
 
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdfSapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
 

Peran Orangtua dan Guru dalam Tumbuh Kembang Remaja.pptx

  • 1. KARJUNIWATI, M.PSI., PSIKOLOG SMPN 17 BANDA ACEH 17 SEPTEMBER 2022 PERAN ORANG TUA DAN GURU DALAM TUMBUH KEMBANG REMAJA
  • 2. MASA REMAJA ADALAH SALAH SATU FASE PERKEMBANGAN MANUSIA YANG PALING PESAT
  • 3. Masa remaja = Roller Coaster
  • 4. REMAJA Masa Remaja adalah periode peralihan perkembangan dari usia anak-anak menuju masa dewasa, yang berlangsung dari sekitar usia 12 hingga 21 tahun.
  • 5. FASE PERKEMBANGAN REMAJA REMAJA AWAL • USIA 12 – 15 TAHUN REMAJA TENGAH • USIA 15 – 18 TAHUN REMAJA AKHIR • USIA 18 – 21 TAHUN
  • 7. PERKEMBANGAN FISIK  Perubahan tinggi badan  Mulai tumbuh jakun  Perubahan suara menjadi lebih besar  Tumbuh kumis atau jenggot  Tumbuh rambut di dada dan organ kelamin  Payudara membesar  Pinggul membesar  Menstruasi  Tumbuh rambut ketiak dan kemaluan Laki-laki Perempuan
  • 8. PERKEMBANGAN KOGNITIF  Dikenal dengan perkembangan intelektual  Ciri-cirinya :  Pemikiran semakin abstrak  Logis (berpikir sesuai dengan data dan bukti)  Idealis (berpikir tentang ciri- ciri ideal diri sendiri, orang lain, dan dunia)  Suka memberikan kritik.  Cenderung ingin mengetahui hal-hal baru
  • 9. PERKEMBANGAN EMOSI Ciri-cirinya memiliki : sifat sensitif, emosinya bersifat negatif dan temperamental (mudah tersinggung, marah, sedih dan murung).
  • 10.  Remaja yang berkembang di lingkungan yang positif akan mampu mengkomunikasikan emosinya dengan baik pada lingkungan.  Sedangkan remaja yang berkembang di lingkungan yang kurang kondusif, maka kematangan emosionalnya terhambat sehingga akan mengakibatkan tingkah laku negatif misalnya agresif, lari dari kenyataan.
  • 12. PERKEMBANGAN SOSIAL Fase ini ada 2 ciri :  Mulai membentuk kelompok teman sebaya Memiliki kondisi yang sama  Mulai memisahkan diri dari orang tua Menganggap standar perilaku yang diterapkan orang tua kuno dan tidak modern Merasa tidak nyaman / benci bila status sosial ekonominya tidak sama dengan teman sebayanya Orang tua cenderung menggunakan larangan dan hukuman Terlalu ketatnya aturan yang dianggap tidak adil
  • 13. PERKEMBANGAN PSIKOSOSIAL Pada perkembangan psikososial remaja berada pada fase identitas diri vs kebingungan peran Dalam pencarian identitas dirinya menghadapi tantangan untuk : menemukan siapa diri mereka apa yang akan mereka lakukan kemana tujuan hidup mereka
  • 14. Usaha pencarian identitas banyak dilakukan dengan menunjukkan perilaku coba-coba, perilaku imitasi.
  • 15. KEBINGUNGAN PERAN  Remaja yang tidak mampu mengeksplorasi dengan identitas yang berbeda akan merasa bingung pada perannya  Dampaknya : Anak menjadi tidak yakin tentang siapakah dirinya dan tempat yang cocok untuknya Cepat berpindah dari satu minat ke minat yang lain Merasa kecewa dan bingung tentang kehidupannya
  • 17. MASALAH YANG SERING TERJADI PADA REMAJA Kurang percaya diri Stres dan depresi Ketergantungan pada Gadget Mudah dipengaruhi oleh lingkungan yang negatif  kenakalan remaja
  • 18. SIAPA YANG BERPERAN PENTING TERHADAP REMAJA ??
  • 19. PERAN ORANGTUA  Memberikan perhatian dan kasih sayang  Keterbukaan  Pengawasan pada aktivitas remaja tetapi tidak mengekang  Batasan yang jelas dan tegas  Kuatkan pendidikan agama  Ikut andil dalam dalam pendidikan remaja  Membangun komunikasi dengan pihak sekolah
  • 20. PERAN GURU  Menumbuhkan minat belajar pada siswa  Memberikan dukungan dalam pembelajaran  Menjadi pribadi yang diteladani dan profesional  Memberikan bimbingan konseling pada siswa yang bermasalah  Membangun komunikasi dengan orangtua siswa