SlideShare a Scribd company logo
Remaja
Wiwik Sulistiani, M.Psi
Ratna Insyani K, M.Psi

03/07/14

1
Batas-batas usia remaja
• Siti Rahayu Haditomo, suatu analisa yang
cermat mengenai semua aspek perkembangan
dalam remaja secara global, usia 12 dan 21
tahun termasuk masa pubertas
• Zulkifli, + 12-13 th s/d 19 th, mereka sedang
berada dalam pertumbuhan masa remaja.
• Barbara Shreirder F, batasan remaja tercakup
didalamnya batasan masa puber yaitu dimulai
dari usia 10/11 th untuk perempuan dan usia
12/13 th untuk anak laki-laki dan berakhir pada
usia 21 tahun
03/07/14

Wiwik Sulistiani

2
Batas-batas lanjutan……
• Hurlock, masa remaja berlangsung + dari usia
13 th s/d 16 th dan akhir masa remaja usia
16/17 th s/d 18 th.
• Santrock, rentang normal dan usia rata-rata
perkembangan seksual perempuan antara
usia 8 – 18 th dan laki-laki 9-18 tahun.
• Papalia, masa remaja dimulai pada usia 11
atau 12 sampai remaja akhir atau awal usia
20an, dan masa tersebut membawa
perubahan besar dan saling bertautan dalam
semua ranah perkembangan
03/07/14

Wiwik Sulistiani

3
Lanjutan………..
• Beberapa buku membagi dalam masa prapubertas, pubertas, dan adolesence
• Pra-pubertas periode sekitar + 2 th
sebelum terjadi pemasakan seksual yang
sesungguhnya tetapi sudah terjadi
perkembangan-perkembangan psikologis
yang berhubungan dengan pemasakan
beberapa kelenjar endokrin.

03/07/14

Wiwik Sulistiani

4
Lanjutan…………..
• Dengan demikian usia antara 8 dan 21 tahun
dibagi menjadi:
No

Kelompok usia

Laki-laki

Perempuan

1

Pra-pubertas

9 s/d 14 th

8 s/d 10 th

2

Pubertas

14 s/d 16 th

10 s/d 15,5 th

3

Krisis remaja

16 s/d 17 th

15,5 s/d 16,5
th

4

Adolesence

17 s/d 21 th

16,5 s/d 20 th

03/07/14

Wiwik Sulistiani

5
Masa pubertas
• Tahap dalam perkembangan dimana terjadi
kematangan alat-alat seksual dan tercapai
kemampuan reproduksi yang disertai dengan
perubahan-perubahan dalam pertumbuhan
somatis dan perspektif psikologis.
• Merupakan fase yang mengawali masa
remaja.
• Kata “pubertas berasal dari bahasa latin yang
berarti “usia kedewasaan”

03/07/14

Wiwik Sulistiani

6
Ciri-ciri masa Puber
• Merupakan periode tumpang tindih yang
mencakup tahun-tahun akhir masa kanakkanak akhir dan tahun-tahun awal masa
remaja
• Merupakan periode yang relatif singkat, 2-4
tahun
• Periode yang ditandai oleh pertumbuhan yang
pesat dan perubahan yang mencolok dalam
proporsi tubuh
• Terdapat sikap dan perilaku negatif
• Dapat terjadi pada usia yang berbeda
03/07/14

Wiwik Sulistiani

7
Pengertian remaja
Istilah “adolescence” berasal dari kata
latin “adolescere” yang berarti
tumbuh/tumbuh menjadi dewasa yang
mempunyai arti lebih luas, mencakup
kematangan mental, emosional, sosial,
dan fisik.

03/07/14

Wiwik Sulistiani

8
Ciri-ciri masa remaja.
1. merupakan periode yang penting dari aspek
fisik dan psikologis
2. merupakan periode peralihan
3. perubahan sikap dan perilaku sejajar dengan
perubahan fisik, ada perubahan yang sama
dan hampir universal
-

03/07/14

Meningginya emosi
perubahan tubuh, minat dan peran yang diharapkan
oleh kelompok sosial
berubahnya minat dan pola perilaku, nilai-nilai juga
berubah
remaja bersikap ambivalen terhadap perubahan

Wiwik Sulistiani

9
Lanjutan……...
4. Masa remaja sering menjadi masalah

yang sulit diatasi
5. Masa mencari identitas
6. Usia yang menimbulkan ketakutan
7. Ambang masa dewasa

03/07/14

Wiwik Sulistiani

10
Tugas perkembangan
masa remaja
1. Menerima keadaan fisik
2. Menerima peran seks
3. Sekolah/pendidikan menekankan
ketrampilan intelektual dan konsep
yang penting bagi kecakapan sosial
4. Mengembangkan nilai sosial dan
tanggung jawab
5. Persiapan perkawinan bagi renaja
yang cenderung kawin muda
03/07/14

Wiwik Sulistiani

11
Teori tentang masa remaja
• Teori Sosiological Kurt Lewin
masa remaja adalah masa yang penting
karena menyangkut masalah kehidupan
baik secara langsung maupun tidak
langsung.
• Masa yang unik karena terjadi perubahanperubahan pada diri remaja baik
perubahan fisik maupun psikologis. Selain
itu pada masa ini remaja mempunyai
harapan-harapan dan pikiran.
03/07/14

Wiwik Sulistiani

12
Lanjutan……..
• Kesimpulan lewin, masa remaja adalah
masa yang penuh dengan tekanantekanan yang datang dari keluarga
maupun lingkungan sehingga
menyebabkan tekanan didalam dirinya.
Hal ini menyebabkan remaja menjadi
bingung dalam menyelesaikan masalah
sehingga perlu adanya sosialisasi baik
dari keluarga maupun dari lingkungan
03/07/14

Wiwik Sulistiani

13
Lanjutan………..
• Teori sosial learning
menurut Bandura
perilaku agresif merupakan satu faktor eksternal
karena terjadi dari pengaruh masyarakat
dilingkungan sekitar. Perilaku agresif dapat
terjadi pada masa kanak-kanak karena pada
waktu itu anak-anak cenderung meniru model.
Selain itu terjadi internalisasi dari perilaku sosial
yang ada di sekitar mereka.
asumsi dasar apabila pada masa kanakkanak tingkah lakunya agresif maka setelah
tambah dewasa akan bertambah agresif
03/07/14

Wiwik Sulistiani

14
Lanjutan…………
Walters dan Bandura

perilaku agresif antisosial yang berkaitan
dengan remaja yang merupakan gangguan
yang terjadi pada masa remaja awal
berkaitan dengan interaksi antar keluarga
dan orang tua.
• Hasil penelitian
yang meniru perilaku
agresif banyak dimiliki remaja dengan IQ
rata-rata ke bawah
03/07/14

Wiwik Sulistiani

15
Lanjutan……….
Kesimpulan teori sosial learning
• Tingkah laku antisosial diatur oleh prinsip-prinsip
belajar yang sama antara anak yang satu dengan
anak yang lain yang tersembunyi dialam bawah
sadar.
• “Pada masa perkembangan terutama pada
remaja putra masalah-masalah tersebut karena
perubahan-perubahan hormonal” Sebenarnya
pernyataan itu tidak benar tetapi karena
kesalahan proses sosialisasi yang terjadi sejak
awal.
• Para ahli membuat suatu dugaan bahwa anak
laki-laki yang agresif karena kurang mendapat
perhatian dari ayahnya karena itu dia akan
mengidentifikasi ayahnya. Anak perempuan
prilaku agresifnya lebih menjurus ke hal-hal yang
03/07/14
Wiwik Sulistiani
16
bersifat seksual
Lanjutan………….
Biological Theory
Pertama kali yang terjadi pada masa remaja adalah
mengetahui tanda-tanda kemasakan biologi pada
dirinya sehingga hal itu dapat menyebabkan rasa
cemas/stress. Selain faktor genetik, faktor gizi juga
mempengaruhi kemasakan biologis yang
mengakibatkan hormon-hormon dalam tubuhnya
berkembang dengan cepat.
Fase-fase perkembangan
0-4 bulan
Fungsi motorik
4-8 bulan
masa penjelajahan lingkungan
sekitar s/d 2 tahun
2-6/8 th Perkembangan biasa
8-12 th
Pra remaja
03/07/14

Wiwik Sulistiani

17
Lanjutan……
Masa remaja merupakan masa transisi dari kanakkanak menuju dewasa. Yang penting pada masa ini
adalah support dari orang tua agar anak tidak
cemas. Apabila anak tidak bisa meniru prilaku dari
orang tuanya maka hal itu mengakibatkan
gangguan-gangguan dalam dirinya.
Menurut Ausubel
stes merupakan suatu yang cukup penting dalam
kehidupan remaja. Karena stres dapat memotivasi
anak untuk melakukan hal-hal yang baik. Reaksireaksi biologi pada remaja pasti akan menjurus ke
masalah sexual secara umum. Hal ini tergantung
pada penjelasan orang tua. Selain itu kegiaatn
remaja perlu dialihkan kehal-hal yang lebih
03/07/14
Wiwik Sulistiani
18
bermanfaat
Lanjutan………….
•
•

Teori psikososial Erikson
tahap ke 5, identity vs identity confusion
Proses perubahan pada remaja adalah
sebagai proses mengenai identitas diri,
seorang remaja mulai menonjolkan apa yang
ada dalam dirinya. Dengan orang dewasa,
remaja ingin menunjukkan originalitas
sebagai remaja dengan cara menunjukkan
pertentangan dengan orang tua.
03/07/14

Wiwik Sulistiani

19
Pandangan ttg perkembangan
remaja
• G. Stanley Hall, Hereditas berinteraksi
dengan pengaruh lingkungan untuk
menemukan perkembangan individu.
• Pandangan Sosial Budaya Margaret
Mead, dasar dan hakekat remaja
bukanlah biologis akan tetapi sosial
budaya
03/07/14

Wiwik Sulistiani

20
Kontinuitas dan diskontinuitas
• Pengalaman a/ proses yang berangsur
• Kematangan menggambarkan
perkembangan sebagai tahap yang
berbeda
• Kontinuitas perkembangan a/ perubahan
kumulatif dan berangsur-angsur dari
konsepsi sampai kematian
• Diskontinuitas perkembangan a/
perkembangan melalui tahap-tahap yang
berbeda dalam rentang kehidupan
03/07/14

Wiwik Sulistiani

21
Status identitas menurut
James Marcia (1991)
1.
2.

3.

4.

Penyebaran identas remaja yang belum
mengalami krisis/membuat komitmen apapun
Pencabutan identitas
remaja yang telah
membuat suatu komitmen tetapi belum
mengalami suatu krisis
Penundaan identitas
remaja yang
sedang berada ditengah-tengah krisis tetapi
komitmen mereka tidak ada/hanya
didefinisikan secara samar
Pencapaian identitas
remaja yang telah
mengalami suatu krisis dan sudah membuat
suatu komitmen

03/07/14

Wiwik Sulistiani

22
TERIMA
KASIH

03/07/14

Wiwik Sulistiani

23

More Related Content

What's hot

perilaku menyimpang remaja.ppt
perilaku menyimpang remaja.pptperilaku menyimpang remaja.ppt
perilaku menyimpang remaja.ppt
akhmadrizkysubki
 
Pendidikan seks untuk remaja
Pendidikan seks untuk remajaPendidikan seks untuk remaja
Pendidikan seks untuk remaja
Nirmala Fitri
 
POWER POIN PERGAULAN BEBAS
POWER POIN PERGAULAN BEBASPOWER POIN PERGAULAN BEBAS
POWER POIN PERGAULAN BEBASFirdika Arini
 
Kenakalan Remaja
Kenakalan RemajaKenakalan Remaja
Kenakalan Remaja
Nurul Shufa
 
Materi 3 - Bahaya Pornografi
Materi 3  - Bahaya PornografiMateri 3  - Bahaya Pornografi
Materi 3 - Bahaya Pornografi
ECPAT Indonesia
 
KENAKALAN REMAJA
KENAKALAN REMAJAKENAKALAN REMAJA
KENAKALAN REMAJA
HERMADI
 
229309497 seks-bebas(1)
229309497 seks-bebas(1)229309497 seks-bebas(1)
229309497 seks-bebas(1)
fauziahlinda
 
KESEHATAN ANAK REMAJA
KESEHATAN ANAK REMAJAKESEHATAN ANAK REMAJA
KESEHATAN ANAK REMAJAZakiah dr
 
Seks bebas dan HIV/AIDS
Seks bebas dan HIV/AIDSSeks bebas dan HIV/AIDS
Seks bebas dan HIV/AIDS
barkah1933
 
Ppt seks bebas
Ppt seks bebasPpt seks bebas
Ppt seks bebas
zakariaye
 
PPT PELECEHAN SEKSUAL.pptx
PPT PELECEHAN SEKSUAL.pptxPPT PELECEHAN SEKSUAL.pptx
PPT PELECEHAN SEKSUAL.pptx
ssuser68b930
 
Hubungan antar teman sebaya
Hubungan antar teman sebayaHubungan antar teman sebaya
Hubungan antar teman sebayaMaftukah Ara
 
Pergaulan Bebas Remaja Saat Ini
Pergaulan Bebas Remaja Saat IniPergaulan Bebas Remaja Saat Ini
Pergaulan Bebas Remaja Saat Ini
Bimbingan dan Konseling (Nandito.1114500093)
 
Perkembangan masa kanak kanak awal
Perkembangan masa kanak kanak awalPerkembangan masa kanak kanak awal
Perkembangan masa kanak kanak awalCommunity Design
 
Kekerasan & pelecehan, penyimpagan seksual pada anak
Kekerasan & pelecehan, penyimpagan seksual pada  anak Kekerasan & pelecehan, penyimpagan seksual pada  anak
Kekerasan & pelecehan, penyimpagan seksual pada anak
Falanni Firyal Fawwaz
 
Ppt kekerasan seksual
Ppt kekerasan seksualPpt kekerasan seksual
Ppt kekerasan seksual
bkupstegal
 
PPT NAPZA
PPT NAPZAPPT NAPZA
PPT NAPZA
bkupstegal
 
Peran orangtua dan keluarga untuk anak berkebutuhan khusus
Peran orangtua dan keluarga untuk anak berkebutuhan khususPeran orangtua dan keluarga untuk anak berkebutuhan khusus
Peran orangtua dan keluarga untuk anak berkebutuhan khusus
Eva Rahma
 
Stop bullying
Stop bullyingStop bullying
Stop bullying
Nunung Susiliana
 

What's hot (20)

perilaku menyimpang remaja.ppt
perilaku menyimpang remaja.pptperilaku menyimpang remaja.ppt
perilaku menyimpang remaja.ppt
 
Pendidikan seks untuk remaja
Pendidikan seks untuk remajaPendidikan seks untuk remaja
Pendidikan seks untuk remaja
 
POWER POIN PERGAULAN BEBAS
POWER POIN PERGAULAN BEBASPOWER POIN PERGAULAN BEBAS
POWER POIN PERGAULAN BEBAS
 
Kenakalan Remaja
Kenakalan RemajaKenakalan Remaja
Kenakalan Remaja
 
Materi 3 - Bahaya Pornografi
Materi 3  - Bahaya PornografiMateri 3  - Bahaya Pornografi
Materi 3 - Bahaya Pornografi
 
KENAKALAN REMAJA
KENAKALAN REMAJAKENAKALAN REMAJA
KENAKALAN REMAJA
 
229309497 seks-bebas(1)
229309497 seks-bebas(1)229309497 seks-bebas(1)
229309497 seks-bebas(1)
 
KESEHATAN ANAK REMAJA
KESEHATAN ANAK REMAJAKESEHATAN ANAK REMAJA
KESEHATAN ANAK REMAJA
 
Seks bebas dan HIV/AIDS
Seks bebas dan HIV/AIDSSeks bebas dan HIV/AIDS
Seks bebas dan HIV/AIDS
 
Ppt seks bebas
Ppt seks bebasPpt seks bebas
Ppt seks bebas
 
PPT PELECEHAN SEKSUAL.pptx
PPT PELECEHAN SEKSUAL.pptxPPT PELECEHAN SEKSUAL.pptx
PPT PELECEHAN SEKSUAL.pptx
 
Hubungan antar teman sebaya
Hubungan antar teman sebayaHubungan antar teman sebaya
Hubungan antar teman sebaya
 
Pergaulan Bebas Remaja Saat Ini
Pergaulan Bebas Remaja Saat IniPergaulan Bebas Remaja Saat Ini
Pergaulan Bebas Remaja Saat Ini
 
Perkembangan masa kanak kanak awal
Perkembangan masa kanak kanak awalPerkembangan masa kanak kanak awal
Perkembangan masa kanak kanak awal
 
Kekerasan & pelecehan, penyimpagan seksual pada anak
Kekerasan & pelecehan, penyimpagan seksual pada  anak Kekerasan & pelecehan, penyimpagan seksual pada  anak
Kekerasan & pelecehan, penyimpagan seksual pada anak
 
Masa remaja
Masa remajaMasa remaja
Masa remaja
 
Ppt kekerasan seksual
Ppt kekerasan seksualPpt kekerasan seksual
Ppt kekerasan seksual
 
PPT NAPZA
PPT NAPZAPPT NAPZA
PPT NAPZA
 
Peran orangtua dan keluarga untuk anak berkebutuhan khusus
Peran orangtua dan keluarga untuk anak berkebutuhan khususPeran orangtua dan keluarga untuk anak berkebutuhan khusus
Peran orangtua dan keluarga untuk anak berkebutuhan khusus
 
Stop bullying
Stop bullyingStop bullying
Stop bullying
 

Similar to Remaja

kls 12.ppt
kls 12.pptkls 12.ppt
kls 12.ppt
ToniPenuam
 
Tahapan Perkembangan Individu.pdf
Tahapan Perkembangan Individu.pdfTahapan Perkembangan Individu.pdf
Tahapan Perkembangan Individu.pdf
Ajang Rusmana
 
Makalah aulia 1
Makalah aulia 1Makalah aulia 1
Makalah aulia 1elfachruz
 
1 a makalah.remaja&masalahnya
1 a makalah.remaja&masalahnya1 a makalah.remaja&masalahnya
1 a makalah.remaja&masalahnyaboy Guardiant
 
tugas Psikologi perkembangan pdf
tugas Psikologi perkembangan pdftugas Psikologi perkembangan pdf
tugas Psikologi perkembangan pdf
NawzahAmelia
 
Psikologi pendidikan pertumbuhan dan perkembangan anak dan remaja sebagai p...
Psikologi pendidikan   pertumbuhan dan perkembangan anak dan remaja sebagai p...Psikologi pendidikan   pertumbuhan dan perkembangan anak dan remaja sebagai p...
Psikologi pendidikan pertumbuhan dan perkembangan anak dan remaja sebagai p...Andi Humaira
 
dialog Remaja BNN,rabu 15 Jun 2022.pptx
dialog Remaja BNN,rabu 15 Jun 2022.pptxdialog Remaja BNN,rabu 15 Jun 2022.pptx
dialog Remaja BNN,rabu 15 Jun 2022.pptx
kemistiaeva
 
PPT Kelompok 3.pptx
PPT Kelompok 3.pptxPPT Kelompok 3.pptx
PPT Kelompok 3.pptx
WulanSlanky
 
Tugas mata kuliah perkembangan peserta didik
Tugas mata kuliah perkembangan peserta didikTugas mata kuliah perkembangan peserta didik
Tugas mata kuliah perkembangan peserta didikAdriana Dwi Ismita
 
tugas presentasi psikologi perkembangan
tugas presentasi psikologi perkembangantugas presentasi psikologi perkembangan
tugas presentasi psikologi perkembangan
NawzahAmelia
 
Paper Landasan Pendidikan: Landasan Psikologi dalam Pendidikan//Nurul Hasanah...
Paper Landasan Pendidikan: Landasan Psikologi dalam Pendidikan//Nurul Hasanah...Paper Landasan Pendidikan: Landasan Psikologi dalam Pendidikan//Nurul Hasanah...
Paper Landasan Pendidikan: Landasan Psikologi dalam Pendidikan//Nurul Hasanah...
Nurul Hazanah
 
Periode Perkembangan Masa Remaja Awal
Periode Perkembangan Masa Remaja AwalPeriode Perkembangan Masa Remaja Awal
Periode Perkembangan Masa Remaja Awal
wahyuhidayat330
 
Memahami peran remaja dalam keluarga
Memahami peran remaja dalam keluargaMemahami peran remaja dalam keluarga
Memahami peran remaja dalam keluargaBadrus Baedowi Majid
 
Makalah kenakalan remaja
Makalah kenakalan remajaMakalah kenakalan remaja
Makalah kenakalan remaja
avsai
 
4870228.ppt
4870228.ppt4870228.ppt
4870228.ppt
rudhirinaldhi3
 
Tugas Makalah Psikologi Perkembangan
Tugas Makalah Psikologi PerkembanganTugas Makalah Psikologi Perkembangan
Tugas Makalah Psikologi Perkembangan
MufatikhaAzizah
 
Psikologi perkembangan Remaja
Psikologi perkembangan RemajaPsikologi perkembangan Remaja
Psikologi perkembangan Remaja
RevaAldianSaputra
 

Similar to Remaja (20)

kls 12.ppt
kls 12.pptkls 12.ppt
kls 12.ppt
 
Tahapan Perkembangan Individu.pdf
Tahapan Perkembangan Individu.pdfTahapan Perkembangan Individu.pdf
Tahapan Perkembangan Individu.pdf
 
Makalah aulia 1
Makalah aulia 1Makalah aulia 1
Makalah aulia 1
 
1 a makalah.remaja&masalahnya
1 a makalah.remaja&masalahnya1 a makalah.remaja&masalahnya
1 a makalah.remaja&masalahnya
 
tugas Psikologi perkembangan pdf
tugas Psikologi perkembangan pdftugas Psikologi perkembangan pdf
tugas Psikologi perkembangan pdf
 
Psikologi pendidikan pertumbuhan dan perkembangan anak dan remaja sebagai p...
Psikologi pendidikan   pertumbuhan dan perkembangan anak dan remaja sebagai p...Psikologi pendidikan   pertumbuhan dan perkembangan anak dan remaja sebagai p...
Psikologi pendidikan pertumbuhan dan perkembangan anak dan remaja sebagai p...
 
dialog Remaja BNN,rabu 15 Jun 2022.pptx
dialog Remaja BNN,rabu 15 Jun 2022.pptxdialog Remaja BNN,rabu 15 Jun 2022.pptx
dialog Remaja BNN,rabu 15 Jun 2022.pptx
 
PPT Kelompok 3.pptx
PPT Kelompok 3.pptxPPT Kelompok 3.pptx
PPT Kelompok 3.pptx
 
Kespro
KesproKespro
Kespro
 
Tugas mata kuliah perkembangan peserta didik
Tugas mata kuliah perkembangan peserta didikTugas mata kuliah perkembangan peserta didik
Tugas mata kuliah perkembangan peserta didik
 
tugas presentasi psikologi perkembangan
tugas presentasi psikologi perkembangantugas presentasi psikologi perkembangan
tugas presentasi psikologi perkembangan
 
Latar belakang
Latar belakangLatar belakang
Latar belakang
 
Paper Landasan Pendidikan: Landasan Psikologi dalam Pendidikan//Nurul Hasanah...
Paper Landasan Pendidikan: Landasan Psikologi dalam Pendidikan//Nurul Hasanah...Paper Landasan Pendidikan: Landasan Psikologi dalam Pendidikan//Nurul Hasanah...
Paper Landasan Pendidikan: Landasan Psikologi dalam Pendidikan//Nurul Hasanah...
 
Periode Perkembangan Masa Remaja Awal
Periode Perkembangan Masa Remaja AwalPeriode Perkembangan Masa Remaja Awal
Periode Perkembangan Masa Remaja Awal
 
Memahami peran remaja dalam keluarga
Memahami peran remaja dalam keluargaMemahami peran remaja dalam keluarga
Memahami peran remaja dalam keluarga
 
Makalah kenakalan remaja
Makalah kenakalan remajaMakalah kenakalan remaja
Makalah kenakalan remaja
 
4870228.ppt
4870228.ppt4870228.ppt
4870228.ppt
 
Makalah perkembangan remaja
Makalah perkembangan remajaMakalah perkembangan remaja
Makalah perkembangan remaja
 
Tugas Makalah Psikologi Perkembangan
Tugas Makalah Psikologi PerkembanganTugas Makalah Psikologi Perkembangan
Tugas Makalah Psikologi Perkembangan
 
Psikologi perkembangan Remaja
Psikologi perkembangan RemajaPsikologi perkembangan Remaja
Psikologi perkembangan Remaja
 

Recently uploaded

NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdfNUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
DataSupriatna
 
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdfTugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
muhammadRifai732845
 
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdfProgram Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
erlita3
 
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptxtugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
d2spdpnd9185
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
kinayaptr30
 
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdfLaporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
gloriosaesy
 
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
widyakusuma99
 
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptxBab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
nawasenamerta
 
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
AgusRahmat39
 
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
asyi1
 
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogortugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
WILDANREYkun
 
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
RinawatiRinawati10
 
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdfINDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
NurSriWidyastuti1
 
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
agusmulyadi08
 
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptxPPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
Kurnia Fajar
 
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdfLaporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
heridawesty4
 
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdfPPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
safitriana935
 
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
SEMUELSAMBOKARAENG
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
lastri261
 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
ferrydmn1999
 

Recently uploaded (20)

NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdfNUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
 
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdfTugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
 
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdfProgram Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
 
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptxtugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
 
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdfLaporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
 
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
 
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptxBab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
 
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
 
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
 
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogortugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
 
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
 
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdfINDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
 
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
 
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptxPPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
 
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdfLaporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
 
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdfPPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
 
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
 

Remaja

  • 1. Remaja Wiwik Sulistiani, M.Psi Ratna Insyani K, M.Psi 03/07/14 1
  • 2. Batas-batas usia remaja • Siti Rahayu Haditomo, suatu analisa yang cermat mengenai semua aspek perkembangan dalam remaja secara global, usia 12 dan 21 tahun termasuk masa pubertas • Zulkifli, + 12-13 th s/d 19 th, mereka sedang berada dalam pertumbuhan masa remaja. • Barbara Shreirder F, batasan remaja tercakup didalamnya batasan masa puber yaitu dimulai dari usia 10/11 th untuk perempuan dan usia 12/13 th untuk anak laki-laki dan berakhir pada usia 21 tahun 03/07/14 Wiwik Sulistiani 2
  • 3. Batas-batas lanjutan…… • Hurlock, masa remaja berlangsung + dari usia 13 th s/d 16 th dan akhir masa remaja usia 16/17 th s/d 18 th. • Santrock, rentang normal dan usia rata-rata perkembangan seksual perempuan antara usia 8 – 18 th dan laki-laki 9-18 tahun. • Papalia, masa remaja dimulai pada usia 11 atau 12 sampai remaja akhir atau awal usia 20an, dan masa tersebut membawa perubahan besar dan saling bertautan dalam semua ranah perkembangan 03/07/14 Wiwik Sulistiani 3
  • 4. Lanjutan……….. • Beberapa buku membagi dalam masa prapubertas, pubertas, dan adolesence • Pra-pubertas periode sekitar + 2 th sebelum terjadi pemasakan seksual yang sesungguhnya tetapi sudah terjadi perkembangan-perkembangan psikologis yang berhubungan dengan pemasakan beberapa kelenjar endokrin. 03/07/14 Wiwik Sulistiani 4
  • 5. Lanjutan………….. • Dengan demikian usia antara 8 dan 21 tahun dibagi menjadi: No Kelompok usia Laki-laki Perempuan 1 Pra-pubertas 9 s/d 14 th 8 s/d 10 th 2 Pubertas 14 s/d 16 th 10 s/d 15,5 th 3 Krisis remaja 16 s/d 17 th 15,5 s/d 16,5 th 4 Adolesence 17 s/d 21 th 16,5 s/d 20 th 03/07/14 Wiwik Sulistiani 5
  • 6. Masa pubertas • Tahap dalam perkembangan dimana terjadi kematangan alat-alat seksual dan tercapai kemampuan reproduksi yang disertai dengan perubahan-perubahan dalam pertumbuhan somatis dan perspektif psikologis. • Merupakan fase yang mengawali masa remaja. • Kata “pubertas berasal dari bahasa latin yang berarti “usia kedewasaan” 03/07/14 Wiwik Sulistiani 6
  • 7. Ciri-ciri masa Puber • Merupakan periode tumpang tindih yang mencakup tahun-tahun akhir masa kanakkanak akhir dan tahun-tahun awal masa remaja • Merupakan periode yang relatif singkat, 2-4 tahun • Periode yang ditandai oleh pertumbuhan yang pesat dan perubahan yang mencolok dalam proporsi tubuh • Terdapat sikap dan perilaku negatif • Dapat terjadi pada usia yang berbeda 03/07/14 Wiwik Sulistiani 7
  • 8. Pengertian remaja Istilah “adolescence” berasal dari kata latin “adolescere” yang berarti tumbuh/tumbuh menjadi dewasa yang mempunyai arti lebih luas, mencakup kematangan mental, emosional, sosial, dan fisik. 03/07/14 Wiwik Sulistiani 8
  • 9. Ciri-ciri masa remaja. 1. merupakan periode yang penting dari aspek fisik dan psikologis 2. merupakan periode peralihan 3. perubahan sikap dan perilaku sejajar dengan perubahan fisik, ada perubahan yang sama dan hampir universal - 03/07/14 Meningginya emosi perubahan tubuh, minat dan peran yang diharapkan oleh kelompok sosial berubahnya minat dan pola perilaku, nilai-nilai juga berubah remaja bersikap ambivalen terhadap perubahan Wiwik Sulistiani 9
  • 10. Lanjutan……... 4. Masa remaja sering menjadi masalah yang sulit diatasi 5. Masa mencari identitas 6. Usia yang menimbulkan ketakutan 7. Ambang masa dewasa 03/07/14 Wiwik Sulistiani 10
  • 11. Tugas perkembangan masa remaja 1. Menerima keadaan fisik 2. Menerima peran seks 3. Sekolah/pendidikan menekankan ketrampilan intelektual dan konsep yang penting bagi kecakapan sosial 4. Mengembangkan nilai sosial dan tanggung jawab 5. Persiapan perkawinan bagi renaja yang cenderung kawin muda 03/07/14 Wiwik Sulistiani 11
  • 12. Teori tentang masa remaja • Teori Sosiological Kurt Lewin masa remaja adalah masa yang penting karena menyangkut masalah kehidupan baik secara langsung maupun tidak langsung. • Masa yang unik karena terjadi perubahanperubahan pada diri remaja baik perubahan fisik maupun psikologis. Selain itu pada masa ini remaja mempunyai harapan-harapan dan pikiran. 03/07/14 Wiwik Sulistiani 12
  • 13. Lanjutan…….. • Kesimpulan lewin, masa remaja adalah masa yang penuh dengan tekanantekanan yang datang dari keluarga maupun lingkungan sehingga menyebabkan tekanan didalam dirinya. Hal ini menyebabkan remaja menjadi bingung dalam menyelesaikan masalah sehingga perlu adanya sosialisasi baik dari keluarga maupun dari lingkungan 03/07/14 Wiwik Sulistiani 13
  • 14. Lanjutan……….. • Teori sosial learning menurut Bandura perilaku agresif merupakan satu faktor eksternal karena terjadi dari pengaruh masyarakat dilingkungan sekitar. Perilaku agresif dapat terjadi pada masa kanak-kanak karena pada waktu itu anak-anak cenderung meniru model. Selain itu terjadi internalisasi dari perilaku sosial yang ada di sekitar mereka. asumsi dasar apabila pada masa kanakkanak tingkah lakunya agresif maka setelah tambah dewasa akan bertambah agresif 03/07/14 Wiwik Sulistiani 14
  • 15. Lanjutan………… Walters dan Bandura perilaku agresif antisosial yang berkaitan dengan remaja yang merupakan gangguan yang terjadi pada masa remaja awal berkaitan dengan interaksi antar keluarga dan orang tua. • Hasil penelitian yang meniru perilaku agresif banyak dimiliki remaja dengan IQ rata-rata ke bawah 03/07/14 Wiwik Sulistiani 15
  • 16. Lanjutan………. Kesimpulan teori sosial learning • Tingkah laku antisosial diatur oleh prinsip-prinsip belajar yang sama antara anak yang satu dengan anak yang lain yang tersembunyi dialam bawah sadar. • “Pada masa perkembangan terutama pada remaja putra masalah-masalah tersebut karena perubahan-perubahan hormonal” Sebenarnya pernyataan itu tidak benar tetapi karena kesalahan proses sosialisasi yang terjadi sejak awal. • Para ahli membuat suatu dugaan bahwa anak laki-laki yang agresif karena kurang mendapat perhatian dari ayahnya karena itu dia akan mengidentifikasi ayahnya. Anak perempuan prilaku agresifnya lebih menjurus ke hal-hal yang 03/07/14 Wiwik Sulistiani 16 bersifat seksual
  • 17. Lanjutan…………. Biological Theory Pertama kali yang terjadi pada masa remaja adalah mengetahui tanda-tanda kemasakan biologi pada dirinya sehingga hal itu dapat menyebabkan rasa cemas/stress. Selain faktor genetik, faktor gizi juga mempengaruhi kemasakan biologis yang mengakibatkan hormon-hormon dalam tubuhnya berkembang dengan cepat. Fase-fase perkembangan 0-4 bulan Fungsi motorik 4-8 bulan masa penjelajahan lingkungan sekitar s/d 2 tahun 2-6/8 th Perkembangan biasa 8-12 th Pra remaja 03/07/14 Wiwik Sulistiani 17
  • 18. Lanjutan…… Masa remaja merupakan masa transisi dari kanakkanak menuju dewasa. Yang penting pada masa ini adalah support dari orang tua agar anak tidak cemas. Apabila anak tidak bisa meniru prilaku dari orang tuanya maka hal itu mengakibatkan gangguan-gangguan dalam dirinya. Menurut Ausubel stes merupakan suatu yang cukup penting dalam kehidupan remaja. Karena stres dapat memotivasi anak untuk melakukan hal-hal yang baik. Reaksireaksi biologi pada remaja pasti akan menjurus ke masalah sexual secara umum. Hal ini tergantung pada penjelasan orang tua. Selain itu kegiaatn remaja perlu dialihkan kehal-hal yang lebih 03/07/14 Wiwik Sulistiani 18 bermanfaat
  • 19. Lanjutan…………. • • Teori psikososial Erikson tahap ke 5, identity vs identity confusion Proses perubahan pada remaja adalah sebagai proses mengenai identitas diri, seorang remaja mulai menonjolkan apa yang ada dalam dirinya. Dengan orang dewasa, remaja ingin menunjukkan originalitas sebagai remaja dengan cara menunjukkan pertentangan dengan orang tua. 03/07/14 Wiwik Sulistiani 19
  • 20. Pandangan ttg perkembangan remaja • G. Stanley Hall, Hereditas berinteraksi dengan pengaruh lingkungan untuk menemukan perkembangan individu. • Pandangan Sosial Budaya Margaret Mead, dasar dan hakekat remaja bukanlah biologis akan tetapi sosial budaya 03/07/14 Wiwik Sulistiani 20
  • 21. Kontinuitas dan diskontinuitas • Pengalaman a/ proses yang berangsur • Kematangan menggambarkan perkembangan sebagai tahap yang berbeda • Kontinuitas perkembangan a/ perubahan kumulatif dan berangsur-angsur dari konsepsi sampai kematian • Diskontinuitas perkembangan a/ perkembangan melalui tahap-tahap yang berbeda dalam rentang kehidupan 03/07/14 Wiwik Sulistiani 21
  • 22. Status identitas menurut James Marcia (1991) 1. 2. 3. 4. Penyebaran identas remaja yang belum mengalami krisis/membuat komitmen apapun Pencabutan identitas remaja yang telah membuat suatu komitmen tetapi belum mengalami suatu krisis Penundaan identitas remaja yang sedang berada ditengah-tengah krisis tetapi komitmen mereka tidak ada/hanya didefinisikan secara samar Pencapaian identitas remaja yang telah mengalami suatu krisis dan sudah membuat suatu komitmen 03/07/14 Wiwik Sulistiani 22