SlideShare a Scribd company logo
i
KATA PENGANTAR
Segala puji dan syukur kehadirat Allah SWT, atas berkat dan rahmat-Nya lah kami
selaku penyusun dapat menyelesaikan makalah ini. Penyelesaian laporan
Pengembangan Keterampilan Membaca ini tak lepas dari berbagai hambatan dan
rintangan yang dihadapi baik bersifat moril maupun materil. Namun, berkat doa,
dorongan, semangat, dan juga bantuan dari berbagai pihak sehingga kami selaku
penyusun dapat menyelesaikan makalah ini.
Adapun maksud dan tujuan dari penulis laporan ini selain untuk menyelesaikan
tugas yang diberikan oleh dosen pengajar, juga untuk lebih memperluas pengetahuan
para mahasiswa khususnya bagi penulis.
Akhirnya kami mengucapkan terimakasih kepada berbagai pihak yang telah
membantu dan mendukung baik secara materil maupun moril, khususnya kepada
bapak Muhammad Firman Al-Fahad, M.Pd. selaku dosen mata kuliah
Pengembangan Keterampilan Membaca.
28 Juni 2018
Penulis
ii
DAFTAR ISI
KATA PENGANTAR ........................................................... i
DAFTAR ISI ............................................................................ii
BAB I Pendahuluan ..................................................................1
1.1 Latar Belakang .................................................................2
1.2 Rumusan Masalah ............................................................2
1.3 Tujuan ..............................................................................2
BAB II Landasan Teori
2.1 Membaca ..........................................................................3
2.2 Teknik Membaca Puisi ....................................................5
BAB III Pembahasan
3.1 Pembacaan Puisi Pertama ................................................8
3.2 Pembacaan Puisi Kedua ...................................................9
BAB IV Simpulan dan Saran
4.1 Simpulan ..........................................................................14
4.2 Saran .................................................................................14
DAFTAR PUSTAKA ..............................................................16
LAMPIRAN .............................................................................17
1
BAB I
PENDAHULUAN
1.1. Latar Belakang
Secara etimologis, kata puisi dalam bahasa Yunani berasal dari poesis yang artinya
berati penciptaan. Dalam bahasa Inggris, padanan kata puisi ini adalah poetry yang erat
dengan –poet dan -poem. Mengenai kata poet, Coulter dalam Tarigan menjelaskan
bahwa katapoet berasal dari Yunani yang berarti membuat atau mencipta. Dalam
bahasa Yunani sendiri, kata poet berarti orang yang mencipta melalui imajinasinya,
orang yang hampir-hampir menyerupai dewa atau yang amat suka kepada dewa-dewa.
Dia adalah orang yang berpenglihatan tajam, orang suci, yang sekaligus merupakan
filsuf, negarawan, guru, orang yang dapat menebak kebenaran yang tersembunyi.
Dapat disimpulkan bahwa pengertian puisi secara garis besarnya adalah perasaan
penyair yang ungkapkan dalam pilihan kata yang cermat, serta mengandung imajinasi,
pemikiran, ide, nada, irama, kesan pancaindera, susunan kata, kata kiasan, kepadatan,
dan perasaan yang bercampur-baur. Sedangkan puisi medern adalah puisi yang
berkembang di Indonesia setelah masa penjajahan belanda atau setelah kemerdekaan
Indonesia.
Ada pula pengertian lain, puisi adalah salah satu bentuk karya sastra yang
menggunakan kata-kata sebagai medianya yang menekankan pada unsur perasaan
sebagai hasil penghayatan kehidupan manusia totalitas yang dipantulkan oleh
penciptanya dengan segala pribadinya, pikirannya, perasaannya, kemauannya dan lain-
lain. Puisi dalam kenyataannya beragam gaya dan aliran yang dianutnya. Untuk
menetukan suatu puisi itu baik atau buruk, tidak dapat ditentukan dengan menilainya
2
dari satu segi saja. Banyak penyair yang berpandangan bahwa puisi yang baik adalah
puisi yang berada ditengah-tengah antara terang dan gelap.
Artinya puisi tersebut di mata penikmatnya tidak susah untuk diselami, tetapi juga
tidak terlalu gampang, tidak ringan, dan tidak telanjang apa adanya.
1.2. Rumusan Masalah
a. Kegiatan apa yang biasa dilakukan sebelum pembacaan puisi?
b. Kendala apa saja yang dialami anak ketika membaca puisi?
c. Bagaimana perkembangan anak setelah mendapatkan pelatihan pembacaan
puisi dari Anda?
d. Tuliskan temuan di lapangan saat melatih pembacaan puisi?
e. Setelah mengetahui kendala yang dihadapi anak, solusi apa yang Anda berikan?
1.3. Tujuan
Tujuan saya ingin di capai dengan adanya makalah ini adalah siswa dapat membaca
puisi dengan teknik yang benar. Tak lupa juga agar para siswa dapat membaca puisi
dengan mimik, penghayatan, pelafalan, dan intonasi yang pas dengan bacaan puisi
tersebut.
3
BAB II
LANDASAN TEORI
2.1. Membaca
Menurut saya, membaca adalah suatu kegiatan yang melibatkan beberapa indra
manusia khusunya mata. Dimana mata tersebut di pergunakan untuk melihat bacaan
tersebut lalu bacaan tersebut di pahami. Kegiatan membaca juga bisa di lakukan dengan
cara di keraskan dengan lisan atau di baca dalam hati.
Adapula pengertian membaca dari beberapa ahli, sebagai berikut:
 Kamus Besar Bahasa Indonesia1
 Mr.Tampubalon, (1987) halaman 6
Bahasa tulisan adalah suatu ide-ide/ pemikiran, sehingga dalam pemahaman
dialek sebuah tulisan dengan metode membaca sebuagai sebuah proses penalaran.
 Mr.Juel dalam buku Mr.Sandjaja (2005)
Membaca merupakan sebuah proses untuk dapat mengenal kata-kata dan
memadukan menjadi arti kata dan menjadi kalimat dan struktur baca.
 Mr. Finochiaro (1973) halaman 119
Membaca yaitu memahami sebuah arti dan maknanya yang terkandung pada
bahasa yang tertulis.
1
Membaca yaitu melihat dan paham isinya, bisa dengan melisankan atau
dalam hati saja.
1
 Mr. Lado, (1976)
Membaca yaitu memahami dari bebrapa pola atau tata bahasa dari gambaran yang tertulis.
 Keraf Mr. Gorys
Membaca merupakan suatu proses yang mengandung komponen fisik dan mental. Sepanjang jalur tersebut, dapat
diterjemahkan juga sebagai metodologi memberikan pentingnya gambar visual.
 Mr. Hodgson, (1960)
Membaca yaitu sebuah proses yang dilakukan oleh para pembaca untuk mendapatkan sebuah pesan, yang akan
disampaikan dari penulis dengan perantara media kata-kata ataupun bahasa tulisan.
 Mr. Fredick Mc Donald, (1996)
Membaca merupakan rangkaian respon-respon yang lengkap, yang mencakup respon sikap, kognitif, dan
manipulatif.
 Bonomo (1973)
Membaca merupakan suatu cara untuk memahami sebuah arti dan maknanya yang ada dalam bahasa tertulisnya.
 Mr. Juel dan Mr. Sandjaja (2005)
2
Membaca bahwa metodologi untuk menjadi lebih berkenalan dengan beberapa kata-kata dan mengkoordinasikan
ke pentingnya kata-kata menjadi kalimat
1
dan struktur meneliti. Dengan cara ini, di bangun dari meneliti dapat
membuat esensi dari bagian.
2.2. Teknik Membaca Puisi
1. Pelafalan
Pelafalan adalah suatu proses atau usaha untuk mengucapkan bunyi bahasa, baik itu
suku kata, kata, frasa, ataupun kalimat sesuai dengan jiwa dan tema puisi.
2. Intonasi
Intonasi adalah penyajian tinggi rendah irama puisi dengan memerhatikan jenis-jenis
tekanan, seperti tekanan dinamik, tekanan nada, dan tekanan tempo. Simak
penjelasannya di bawah ini.
a. Tekanan dinamik
Tekanan dinamik, yaitu tekanan pada kata yang terpenting menjadi sari kalimat atau
bait puisi.
b. Tekanan nada
Tekanan nada, adalah tekanan tinggi rendah, perasaan girang, gembira, marah,
sedih, gundah, galau, dan suasana hati lainnya.
c. Tekanan tempo
Tekanan tempo, yaitu lambat atau cepatnya pengucapan suku kata atau kalimat.
2
3. Faktor Non Kebahasaan
Faktor non kebahasaan atau ekspresi terbagi menjadi beberapa hal antara lain sikap,
gerak gerik dan mimik, volume suara, serta kelancaran dan kecepatan. Simak
penjelasannya berikut ini.
a. Sikap
Sikap merupakan kunci kesuksesan membaca puisi dihadapan orang, maka dari itu
diperlukan penguasaan sikap yang sempurna oleh pembaca. Selama membaca puisi,
sebaiknya pembaca berusaha mendapatkan perhatian yang positif dari pendengar atau
penonton. Hal yang harus dilakukan adalah sikap yang wajar dan ketenangan
menghadapi orang lain. Untuk dapat menguasai dua hal tersebut, pembaca dituntut
untuk berlatih dan menguasai puisi yang akan dibacakan secara matang agar ketika
tampil tak akan gugup dan sikap yang ditunjukan dapat sempurna.
b. Gerak-gerik dan Mimik
Gerak gerik dan mimik adalah faktor yang penting dalam membaca puisi didepan
orang banyak. Penggunaan gerak-gerik dalam pembacaan puisi dapat membangkitkan
gairah pendengar untuk mendengarkan puisi yang anda bawakan. Selain itu
penggunaan mimik yang tepat sesuai dengan tema puisi juga haruslah dilakukan
dengan baik agar seolah-olah pembaca ikut mengalami dan merasakan apa yang
terdapat di dalam puisi yang dibacakan. Oleh karena itu, pembaca dituntut untuk
memahami materi puisi dan mendalaminya dengan sungguh-sungguh agar mimik yang
didapatkan bisa sempurna.
3
c. Volume Suara
Volume suara yang digunakan sebaiknya menyesuaikan tempat dan jumlah
perkiraan jumlah pendengar. Jika pembacaan puisi dilakukan di tempat yang terbuka
maka sebaiknya volume suara lebih lantang dan jika pembacaan puisi di dalam ruangan
volume suara harus menyesuaikan luas tempat agar pendengar dapat nyaman
mendengarkan puisi yang anda bacakan. Untuk pementasan puisi saat ini sangat
banyak menggunakan pengeras suara atau mic. Maka dari itu pembaca puisi juga harus
menguasai teknik penggunaan mic agar suara yang dihasilkan tidak sumbang, tidak
terlalu pelan ataupun tidak terlalu keras.
d. Kelancaran dan Kecepatan
Kelancaran dan kecepatan sangat mempengaruhi pendengar dalam menikmati puisi
yang dibawakan. Kedua hal tersebut harus benar-benar dicermati agar pendengar dapat
menikmati puisi yang dibacakan dengan baik serta pesan yang ada di dalam puisi juga
dapat tersampaikan. Kelancaran membaca puisi erat kaitannya dengan latihan, karena
hanya dengan latihan maka akan didapatkan kelancaran membaca yang baik. Selain itu
kecepatan membaca juga harus diperhatikan, apabila kecepatan membaca puisi terlalu
cepat maka pendengar akan sulit memahami isi puisi dan jika terlalu lambat juga akan
membuat pendengar jenuh.
4
BAB III
PEMBAHASAN
3.1. Pembacaan Puisi Pertama
Sebelum melakukan kegiatan membaca puisi, saya mengumpulkan para adik-
adik kelas saya saat saya masih SMA. Saya dan adik-adik menyepakati tanggal dan
jam agar kami dapat bertemu dan saya dapat membagi materi soal puisi. Saat saya dan
adik-adik sudah bertemu di tempat yang sudah di sepakati saya memberikan masing-
masing orang dua lembar puisi. Puisi yang pertama berjudul MAJU dan yang kedua
PAHLAWAN TANPA TANDA JASA. . Yang sebelumnya sudah saya lihat dan saya
baca agar dapat menghayati bacaan puisi tersebut.
Setelah saya memberikan dua lembar kertas tersebut, saya memberikan
penjelasan tentang pengertian puisi dan langkah-langkah membaca puisi. Setelah saya
memberikan penjelasan tentang puisi dan langkah-langkahnya, saya meminta para
adik-adik untuk membaca puisi yang pertama yaitu puisi yang berjudul MAJU karya
dari salah satu sastrawan terkenal yaitu Chairil Anwar.
Saat membaca puisi, Alfina dan Rafalia merasa tidak percaya diri saat membaca
puisinya. Misalnya, saat membaca puisi tersebut mereka terpaku pada teks, tidak
melihat kepada teman-teman yang menonton. Rafalia juga saat membaca puisinya
terlalu cepat. Namun, Tisha, Nabila dan Fathia cukup percaya diri, gestur dan
pelafalannyapun culup bagus namun penghayatannya masih kurang. Temu lapang yang
di lakukan saat melatih membaca puisi ini sudah cukup baik, karena ada beberapa orang
yang sudah percaya diri dan menunjukan mimik, gestur dan intonasi yang baik.
5
Walaupun dari ke lima siswa yang saya ajarkan ini masih ada yang malu malu dan
kurang percaya diri untuk melakukan gestur-gestur yang sesuai dengan bacaan puisi
tersebut.
Setelah saya mengetahui kendala adik-adik ini, saya memberikan beberapa
solusi seperti, saya memberikan mereka waktu untuk membaca dan menghayati bacaan
puisi tersebut, saya juga memberikan contoh di bait-bait yang menurut mereka sulit.
No Nama
Penilaian
Penghayatan/
Ekspresi/
Penjiwaan
Gestur/
Mimik
Artikulasi/
Pelafalan
Intonasi/
Penekanan
1 2 3 4
1 Rafalia
Harditasya Putri
2 2 3 3
2 Alfina Hasna 2 2 3 3
3 Siti Nabila
Ainunnisa
3 3 3 3
4 Tisha Febriani 3 3 3 3
5 Fathia Nurul
Afifah
3 3 3 3
Keterangan:
4 = Pembaca puisi mampu menunjukkan kriteria 1, 2, 3, 4 dengan sangat baik
3 = Pembaca puisi mampu menunjukkan kriteria 1, 2, 3, 4 dengan baik
2 = Pembaca puisi mampu menunjukkan kriteria 1, 2, 3, 4 dengan kurang baik
1 = Pembaca puisi mampu menunjukkan kriteria 1, 2, 3, 4 dengan tidak baik
6
PEDOMAN ACUAN PENILAIAN
81> sangat baik
61-80 Baik
41-60 kurang baik
21-40 tidak baik
0-20 Sangat tidak baik
1. Pembaca puisi pertama, bernama Rafalia Harditasya Putri:
Nilai Siswa =
𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑦𝑎𝑛𝑔 𝑑𝑖𝑝𝑒𝑟𝑜𝑙𝑒ℎ (10)
𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑖𝑑𝑒𝑎𝑙 (16)
𝑥 100 = 62,5 (baik)
2. Pembaca puisi kedua, bernama Alfina Hasna:
Nilai Siswa =
𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑦𝑎𝑛𝑔 𝑑𝑖𝑝𝑒𝑟𝑜𝑙𝑒ℎ (10)
𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑖𝑑𝑒𝑎𝑙 (16)
𝑥 100 = 62,5 (baik)
3. Pembaca puisi ketiga, bernama Siti Nabila Ainunnisa:
Nilai Siswa =
𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑦𝑎𝑛𝑔 𝑑𝑖𝑝𝑒𝑟𝑜𝑙𝑒ℎ (12)
𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑖𝑑𝑒𝑎𝑙 (16)
𝑥 100 = 75 (baik)
4. Pembaca puisi keempat, bernama Tisha Febriani:
Nilai Siswa =
𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑦𝑎𝑛𝑔 𝑑𝑖𝑝𝑒𝑟𝑜𝑙𝑒ℎ (12)
𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑖𝑑𝑒𝑎𝑙 (16)
𝑥 100 = 75 (baik)
7
5. Pembaca puisi kelima, bernama Fathia Nurul Afifah:
Nilai Siswa =
𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑦𝑎𝑛𝑔 𝑑𝑖𝑝𝑒𝑟𝑜𝑙𝑒ℎ (12)
𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑖𝑑𝑒𝑎𝑙 (16)
𝑥 100 = 75 (baik)
3.2. Pembacaan Puisi Kedua
Sebelum melakukan kegiatan membaca puisi, saya mengumpulkan para adik-
adik kelas saya saat saya masih SMA. Saya dan adik-adik menyepakati tanggal dan
jam agar kami dapat bertemu dan saya dapat membagi materi soal puisi. Saat saya dan
adik-adik sudah bertemu di tempat yang sudah di sepakati saya memberikan masing-
masing orang dua lembar puisi. Puisi yang pertama berjudul MAJU dan yang kedua
PAHLAWAN TANPA TANDA JASA. Yang sebelumnya sudah saya lihat dan saya
baca agar dapat menghayati bacaan puisi tersebut. Kegiatan sebelum membaca puisi
ini sama dengan saat membaca puisi yang pertama.
Setelah saya memberikan dua lembar kertas tersebut, saya memberikan
penjelasan tentang pengertian puisi dan langkah-langkah membaca puisi. Setelah saya
memberikan penjelasan tentang puisi dan langkah-langkahnya, saya meminta para
adik-adik untuk membaca puisi yang pertama yaitu puisi yang berjudul Pahlawan Tnpa
Tanda Jasa.
Saat membaca puisi, Alfina dan Rafalia merasa tidak percaya diri saat membaca
puisinya. Misalnya, saat membaca puisi tersebut mereka terpaku pada teks, tidak
melihat kepada teman-teman yang menonton. Rafalia juga saat membaca puisinya
terlalu cepat. Namun, Tisha, Nabila dan Fathia cukup percaya diri, gestur dan
pelafalannyapun culup bagus namun penghayatannya masih kurang.
Temu lapang yang di lakukan saat melatih membaca puisi ini sudah cukup baik,
karena ada beberapa orang yang sudah percaya diri dan menunjukan mimik, gestur dan
intonasi yang baik. Walaupun dari ke lima siswa yang saya ajarkan ini masih ada yang
malu malu dan kurang percaya diri untuk melakukan gestur-gestur yang sesuai dengan
bacaan puisi tersebut.
8
Setelah saya mengetahui kendala adik-adik ini, saya memberikan beberapa
solusi seperti, saya memberikan mereka waktu untuk membaca dan menghayati bacaan
puisi tersebut, saya juga memberikan contoh di bait-bait yang menurut mereka sulit.
No Nama
Penilaian
Penghayatan/
Ekspresi/
Penjiwaan
Gestur/
Mimik
Artikulasi/
Pelafalan
Intonasi/
Penekanan
1 2
3
4
1 Rafalia
Harditasya Putri
2 2 3 3
2 Alfina Hasna 2 2 3 3
3 Siti Nabila
Ainunnisa
3 3 3 3
4 Tisha Febriani 3 3 3 3
5 Fathia Nurul
Afifah
3 3 3 3
Keterangan:
4 = Pembaca puisi mampu menunjukkan kriteria 1, 2, 3, 4 dengan sangat baik
3 = Pembaca puisi mampu menunjukkan kriteria 1, 2, 3, 4 dengan baik
2 = Pembaca puisi mampu menunjukkan kriteria 1, 2, 3, 4 dengan kurang baik
1 = Pembaca puisi mampu menunjukkan kriteria 1, 2, 3, 4 dengan tidak baik
9
PEDOMAN ACUAN PENILAIAN
81> sangat baik
61-80 Baik
41-60 kurang baik
21-40 tidak baik
0-20 Sangat tidak baik
1. Pembaca puisi pertama, bernama Rafalia Harditasya Putri:
Nilai Siswa =
𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑦𝑎𝑛𝑔 𝑑𝑖𝑝𝑒𝑟𝑜𝑙𝑒ℎ (10)
𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑖𝑑𝑒𝑎𝑙 (16)
𝑥 100 = 62,5 (baik)
2. Pembaca puisi kedua, bernama Alfina Hasna:
Nilai Siswa =
𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑦𝑎𝑛𝑔 𝑑𝑖𝑝𝑒𝑟𝑜𝑙𝑒ℎ (10)
𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑖𝑑𝑒𝑎𝑙 (16)
𝑥 100 = 62,5 (baik)
3. Pembaca puisi ketiga, bernama Siti Nabila Ainunnisa:
Nilai Siswa =
𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑦𝑎𝑛𝑔 𝑑𝑖𝑝𝑒𝑟𝑜𝑙𝑒ℎ (12)
𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑖𝑑𝑒𝑎𝑙 (16)
𝑥 100 = 75 (baik)
4. Pembaca puisi keempat, bernama Tisha Febriani:
Nilai Siswa =
𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑦𝑎𝑛𝑔 𝑑𝑖𝑝𝑒𝑟𝑜𝑙𝑒ℎ (12)
𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑖𝑑𝑒𝑎𝑙 (16)
𝑥 100 = 75 (baik)
10
5. Pembaca puisi kelima, bernama Fathia Nurul Afifah:
Nilai Siswa =
𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑦𝑎𝑛𝑔 𝑑𝑖𝑝𝑒𝑟𝑜𝑙𝑒ℎ (12)
𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑖𝑑𝑒𝑎𝑙 (16)
𝑥 100 = 75 (baik)
BAB IV
SIMPULAN DAN SARAN
4.1. Simpulan
Puisi adalah perasaan penyair yang ungkapkan dalam pilihan kata yang cermat,
serta mengandung imajinasi, pemikiran, ide, nada, irama, kesan pancaindera, susunan
kata, kata kiasan, kepadatan, dan perasaan yang bercampur-baur.
Sedangkan membaca adalah kegiatan meresepsi, menganalisis, dan
menginterpretasi yang dilakukan oleh pembaca untuk memperoleh pesan yang hendak
disampaikan oleh penulis dalam media tulisan. Kegiatan
membaca meliputi membaca nyaring dan membaca dalam hati.
Dalam membaca puisi juga kita harus memperhatikan teknik-tekniknya.
Seperti, gestur, nada, ekspresi, penghayatan dan pelafalannya. Dengan menggunakan
teknik tersebut secara benar, maka kita dapat membaca puisi dengan bagus, baik dan
benar.
Maka, saat anak-anak membaca dua puisi tersebut kita memberi tahu apa saja
teknik-teknik itu dan memberikan cotoh bagaimana membaca puisi yang baik dengan
cara menunjukan gestur,nada, lafal, ekspresi dan penghayatan yang benar.
4.2. Saran
Saat mengajar siswa-siswi ini, kita harus sabar dan tegas. Agar, pembelajaran
berjalan lancar. Selain mengetahui teknik-teknik dan langkah-langkah membaca puisi,
kita harus banyak-banyak belajar atau latihan dan melihat orang-orang atau sastrawan
11
membaca puisi. Agar kita tahu bagaimana membaca puisi yang baik dan benar.
Sehingga orang yang mendengarkan atau menonton tidak merasa bosan atau jenuh.
Kritik dan saran dari pembaca sangat diharapkan demi kesempuranaan
penulisan laporan di kemudian hari.
12
DAFTAR PUSTAKA
http://puisiabdoelmoeghits.blogspot.com/2014/11/asal-usul-puisi.html
https://visiuniversal.blogspot.com/2014/02/pengertian-dan-makna-puisi-sebagai.html
http://www.gurupendidikan.co.id/12-pengertian-membaca-menurut-para-ahli-beserta-
manfaat-dan-jenisnya-lengkap/
http://www.bimbelbahasaindonesia.com/2016/02/teknik-dan-cara-membaca-puisi-
agar.html
13
 LAMPIRAN
 BIOGRAFI MURID:
 BIOGRAFI PENULIS:
Nama: Farah Kamalia
Tempat, Tanggal, Lahir: Bogor, 01 Agustus 1999
Alamat: Ciapus, Bogor
Email: Farahahae99@gmail.com
 FORMAT PENILAIAN
1.1 Puisi Pertama
No Nama
Penilaian
Penghayatan/
Ekspresi/
Penjiwaan
Gestur/
Mimik
Artikulasi/
Pelafalan
Intonasi/
Penekanan
1 2 3 4
1 Rafalia
Harditasya Putri
2 2 3 3
2 Alfina Hasna 2 2 3 3
3 Siti Nabila
Ainunnisa
3 3 3 3
4 Tisha Febriani 3 3 3 3
5 Fathia Nurul
Afifah
3 3 3 3
14
Keterangan:
4 = Pembaca puisi mampu menunjukkan kriteria 1, 2, 3, 4 dengan sangat baik
3 = Pembaca puisi mampu menunjukkan kriteria 1, 2, 3, 4 dengan baik
2 = Pembaca puisi mampu menunjukkan kriteria 1, 2, 3, 4 dengan kurang baik
1 = Pembaca puisi mampu menunjukkan kriteria 1, 2, 3, 4 dengan tidak baik
PEDOMAN ACUAN PENILAIAN
81> sangat baik
61-80 Baik
41-60 kurang baik
21-40 tidak baik
0-20 Sangat tidak baik
1. Pembaca puisi pertama, bernama Rafalia Harditasya Putri:
Nilai Siswa =
𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑦𝑎𝑛𝑔 𝑑𝑖𝑝𝑒𝑟𝑜𝑙𝑒ℎ (10)
𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑖𝑑𝑒𝑎𝑙 (16)
𝑥 100 = 62,5 (baik)
2. Pembaca puisi kedua, bernama Alfina Hasna:
Nilai Siswa =
𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑦𝑎𝑛𝑔 𝑑𝑖𝑝𝑒𝑟𝑜𝑙𝑒ℎ (10)
𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑖𝑑𝑒𝑎𝑙 (16)
𝑥 100 = 62,5 (baik)
3. Pembaca puisi ketiga, bernama Siti Nabila Ainunnisa:
Nilai Siswa =
𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑦𝑎𝑛𝑔 𝑑𝑖𝑝𝑒𝑟𝑜𝑙𝑒ℎ (12)
𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑖𝑑𝑒𝑎𝑙 (16)
𝑥 100 = 75 (baik)
4. Pembaca puisi keempat, bernama Tisha Febriani:
Nilai Siswa =
𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑦𝑎𝑛𝑔 𝑑𝑖𝑝𝑒𝑟𝑜𝑙𝑒ℎ (12)
𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑖𝑑𝑒𝑎𝑙 (16)
𝑥 100 = 75 (baik)
15
5. Pembaca puisi kelima, bernama Fathia Nurul Afifah:
Nilai Siswa =
𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑦𝑎𝑛𝑔 𝑑𝑖𝑝𝑒𝑟𝑜𝑙𝑒ℎ (12)
𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑖𝑑𝑒𝑎𝑙 (16)
𝑥 100 = 75 (baik)
2.2 Puisi kedua
No Nama
Penilaian
Penghayatan/
Ekspresi/
Penjiwaan
Gestur/
Mimik
Artikulasi/
Pelafalan
Intonasi/
Penekanan
1 2
3
4
1 Rafalia
Harditasya Putri
2 2 3 3
2 Alfina Hasna 2 2 3 3
3 Siti Nabila
Ainunnisa
3 3 3 3
4 Tisha Febriani 3 3 3 3
5 Fathia Nurul
Afifah
3 3 3 3
Keterangan:
4 = Pembaca puisi mampu menunjukkan kriteria 1, 2, 3, 4 dengan sangat baik
3 = Pembaca puisi mampu menunjukkan kriteria 1, 2, 3, 4 dengan baik
2 = Pembaca puisi mampu menunjukkan kriteria 1, 2, 3, 4 dengan kurang baik
16
1 = Pembaca puisi mampu menunjukkan kriteria 1, 2, 3, 4 dengan tidak baik
PEDOMAN ACUAN PENILAIAN
81> sangat baik
61-80 Baik
41-60 kurang baik
21-40 tidak baik
0-20 Sangat tidak baik
1. Pembaca puisi pertama, bernama Rafalia Harditasya Putri:
Nilai Siswa =
𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑦𝑎𝑛𝑔 𝑑𝑖𝑝𝑒𝑟𝑜𝑙𝑒ℎ (10)
𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑖𝑑𝑒𝑎𝑙 (16)
𝑥 100 = 62,5 (baik)
2. Pembaca puisi kedua, bernama Alfina Hasna:
Nilai Siswa =
𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑦𝑎𝑛𝑔 𝑑𝑖𝑝𝑒𝑟𝑜𝑙𝑒ℎ (10)
𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑖𝑑𝑒𝑎𝑙 (16)
𝑥 100 = 62,5 (baik)
3. Pembaca puisi ketiga, bernama Siti Nabila Ainunnisa:
Nilai Siswa =
𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑦𝑎𝑛𝑔 𝑑𝑖𝑝𝑒𝑟𝑜𝑙𝑒ℎ (12)
𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑖𝑑𝑒𝑎𝑙 (16)
𝑥 100 = 75 (baik)
4. Pembaca puisi keempat, bernama Tisha Febriani:
Nilai Siswa =
𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑦𝑎𝑛𝑔 𝑑𝑖𝑝𝑒𝑟𝑜𝑙𝑒ℎ (12)
𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑖𝑑𝑒𝑎𝑙 (16)
𝑥 100 = 75 (baik)
5. Pembaca puisi kelima, bernama Fathia Nurul Afifah:
17
Nilai Siswa =
𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑦𝑎𝑛𝑔 𝑑𝑖𝑝𝑒𝑟𝑜𝑙𝑒ℎ (12)
𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑖𝑑𝑒𝑎𝑙 (16)
𝑥 100 = 75 (baik)

More Related Content

What's hot

Materi,tugas,rpp,lampiran 5
Materi,tugas,rpp,lampiran 5Materi,tugas,rpp,lampiran 5
Materi,tugas,rpp,lampiran 5lupuskincay
 
Makalah Bahasa Indonesia Menulis Alinea
Makalah Bahasa Indonesia Menulis AlineaMakalah Bahasa Indonesia Menulis Alinea
Makalah Bahasa Indonesia Menulis AlineaFAJAR MENTARI
 
Tugas 4 TIK makalah
Tugas 4 TIK makalahTugas 4 TIK makalah
Tugas 4 TIK makalahismayani97
 
Mengungkapkan Pendapat Terhadap Puisi Melalui Diskusi
Mengungkapkan Pendapat Terhadap Puisi Melalui DiskusiMengungkapkan Pendapat Terhadap Puisi Melalui Diskusi
Mengungkapkan Pendapat Terhadap Puisi Melalui DiskusiDhea Yulia Ningsih
 
Materi Bahasa Indonesia (Kelas X Semester 1) Part 1
Materi Bahasa Indonesia (Kelas X Semester 1) Part 1Materi Bahasa Indonesia (Kelas X Semester 1) Part 1
Materi Bahasa Indonesia (Kelas X Semester 1) Part 1chlorophylls
 
Rpp membaca puisi
Rpp membaca puisiRpp membaca puisi
Rpp membaca puisiiyan sopyan
 
Makalah bahasa indonesia ragam bahasa
Makalah bahasa indonesia ragam bahasaMakalah bahasa indonesia ragam bahasa
Makalah bahasa indonesia ragam bahasamildamarmil
 
Memahami puisi-dalam-lirik-lagu-siti-nurhaliza
Memahami puisi-dalam-lirik-lagu-siti-nurhalizaMemahami puisi-dalam-lirik-lagu-siti-nurhaliza
Memahami puisi-dalam-lirik-lagu-siti-nurhalizaOzone Gote
 
Bahasa Indonesia Bahan Ajar
Bahasa Indonesia Bahan AjarBahasa Indonesia Bahan Ajar
Bahasa Indonesia Bahan AjarRahmat Rahmat
 
Tugas tik word
Tugas tik wordTugas tik word
Tugas tik wordupiana
 
31. bhs.ind smp m ts
31. bhs.ind smp m ts31. bhs.ind smp m ts
31. bhs.ind smp m tsYayah Adrian
 
Siska yuliana
Siska yulianaSiska yuliana
Siska yulianataufiq99
 
Tugas 4 tik indah
Tugas 4 tik indahTugas 4 tik indah
Tugas 4 tik indahi_ningtyas
 

What's hot (15)

Materi,tugas,rpp,lampiran 5
Materi,tugas,rpp,lampiran 5Materi,tugas,rpp,lampiran 5
Materi,tugas,rpp,lampiran 5
 
Makalah Bahasa Indonesia Menulis Alinea
Makalah Bahasa Indonesia Menulis AlineaMakalah Bahasa Indonesia Menulis Alinea
Makalah Bahasa Indonesia Menulis Alinea
 
Tugas 4 TIK makalah
Tugas 4 TIK makalahTugas 4 TIK makalah
Tugas 4 TIK makalah
 
Mengungkapkan Pendapat Terhadap Puisi Melalui Diskusi
Mengungkapkan Pendapat Terhadap Puisi Melalui DiskusiMengungkapkan Pendapat Terhadap Puisi Melalui Diskusi
Mengungkapkan Pendapat Terhadap Puisi Melalui Diskusi
 
Materi Bahasa Indonesia (Kelas X Semester 1) Part 1
Materi Bahasa Indonesia (Kelas X Semester 1) Part 1Materi Bahasa Indonesia (Kelas X Semester 1) Part 1
Materi Bahasa Indonesia (Kelas X Semester 1) Part 1
 
Rpp membaca puisi
Rpp membaca puisiRpp membaca puisi
Rpp membaca puisi
 
07. bahasa indonesia (b)
07. bahasa indonesia (b)07. bahasa indonesia (b)
07. bahasa indonesia (b)
 
Makalah bahasa indonesia ragam bahasa
Makalah bahasa indonesia ragam bahasaMakalah bahasa indonesia ragam bahasa
Makalah bahasa indonesia ragam bahasa
 
Memahami puisi-dalam-lirik-lagu-siti-nurhaliza
Memahami puisi-dalam-lirik-lagu-siti-nurhalizaMemahami puisi-dalam-lirik-lagu-siti-nurhaliza
Memahami puisi-dalam-lirik-lagu-siti-nurhaliza
 
Bahasa Indonesia Bahan Ajar
Bahasa Indonesia Bahan AjarBahasa Indonesia Bahan Ajar
Bahasa Indonesia Bahan Ajar
 
Tugas tik word
Tugas tik wordTugas tik word
Tugas tik word
 
31. bhs.ind smp m ts
31. bhs.ind smp m ts31. bhs.ind smp m ts
31. bhs.ind smp m ts
 
Siska yuliana
Siska yulianaSiska yuliana
Siska yuliana
 
Tugas 4 tik indah
Tugas 4 tik indahTugas 4 tik indah
Tugas 4 tik indah
 
Keterampilan Berbahasa
Keterampilan BerbahasaKeterampilan Berbahasa
Keterampilan Berbahasa
 

Similar to pengembangan keterampilan membaca

Keterampilan Membaca
Keterampilan MembacaKeterampilan Membaca
Keterampilan Membacamaurellgrz
 
12. pratik penulisan karya ilmiah; resensi, proposal, dan laporan
12. pratik penulisan karya ilmiah; resensi, proposal, dan laporan12. pratik penulisan karya ilmiah; resensi, proposal, dan laporan
12. pratik penulisan karya ilmiah; resensi, proposal, dan laporanbusitisahara
 
12. pratik penulisan karya ilmiah; resensi, proposal, dan laporan
12. pratik penulisan karya ilmiah; resensi, proposal, dan laporan12. pratik penulisan karya ilmiah; resensi, proposal, dan laporan
12. pratik penulisan karya ilmiah; resensi, proposal, dan laporanbusitisahara
 
Ery noviyani
Ery noviyaniEry noviyani
Ery noviyanitaufiq99
 
Keterampilan Berbahasa
Keterampilan BerbahasaKeterampilan Berbahasa
Keterampilan Berbahasataufiq99
 
Makalah struktur batin puisi
Makalah struktur batin puisiMakalah struktur batin puisi
Makalah struktur batin puisirenimeilani
 
SUHARNI 193010212004 Modul kelas 4 SD Tema 6 Subtema 1
SUHARNI 193010212004 Modul kelas 4 SD Tema 6 Subtema 1 SUHARNI 193010212004 Modul kelas 4 SD Tema 6 Subtema 1
SUHARNI 193010212004 Modul kelas 4 SD Tema 6 Subtema 1 Suharni4
 
Keterampilan dlm Berbahasa.pdf
Keterampilan dlm Berbahasa.pdfKeterampilan dlm Berbahasa.pdf
Keterampilan dlm Berbahasa.pdfMiskiLimit
 
Keterampilan berbahasa indonesia 1
Keterampilan berbahasa indonesia 1Keterampilan berbahasa indonesia 1
Keterampilan berbahasa indonesia 1fara dillah
 
KELOMPOK 2 MODUL 4 (1).pptx
KELOMPOK 2 MODUL 4 (1).pptxKELOMPOK 2 MODUL 4 (1).pptx
KELOMPOK 2 MODUL 4 (1).pptxssuser26441c
 
Pengertian wacana
Pengertian wacanaPengertian wacana
Pengertian wacanafebrino
 
makalah keterampilan menulis
makalah keterampilan menulismakalah keterampilan menulis
makalah keterampilan menulistyaarahman
 
Metodologi pemb. b_arab_--_tes1
Metodologi pemb. b_arab_--_tes1Metodologi pemb. b_arab_--_tes1
Metodologi pemb. b_arab_--_tes1Muhammad Idris
 
PPT Teks Puisi sebagai bahan ajar di kelas 8 smp
PPT Teks Puisi sebagai bahan ajar di kelas 8 smpPPT Teks Puisi sebagai bahan ajar di kelas 8 smp
PPT Teks Puisi sebagai bahan ajar di kelas 8 smpAanSutrisno
 
Makalah bahasa indonesia ragam bahasa
Makalah bahasa indonesia ragam bahasaMakalah bahasa indonesia ragam bahasa
Makalah bahasa indonesia ragam bahasamaryamanwar12
 
makalahjagsaujghauadgaudaghdaoidahdaiodhadoiadhadioahdadhia
makalahjagsaujghauadgaudaghdaoidahdaiodhadoiadhadioahdadhiamakalahjagsaujghauadgaudaghdaoidahdaiodhadoiadhadioahdadhia
makalahjagsaujghauadgaudaghdaoidahdaiodhadoiadhadioahdadhiaAndryMolo
 

Similar to pengembangan keterampilan membaca (20)

Keterampilan Membaca
Keterampilan MembacaKeterampilan Membaca
Keterampilan Membaca
 
Puisi
PuisiPuisi
Puisi
 
Puisi
PuisiPuisi
Puisi
 
12. pratik penulisan karya ilmiah; resensi, proposal, dan laporan
12. pratik penulisan karya ilmiah; resensi, proposal, dan laporan12. pratik penulisan karya ilmiah; resensi, proposal, dan laporan
12. pratik penulisan karya ilmiah; resensi, proposal, dan laporan
 
12. pratik penulisan karya ilmiah; resensi, proposal, dan laporan
12. pratik penulisan karya ilmiah; resensi, proposal, dan laporan12. pratik penulisan karya ilmiah; resensi, proposal, dan laporan
12. pratik penulisan karya ilmiah; resensi, proposal, dan laporan
 
Tik
TikTik
Tik
 
Ery noviyani
Ery noviyaniEry noviyani
Ery noviyani
 
Keterampilan Berbahasa
Keterampilan BerbahasaKeterampilan Berbahasa
Keterampilan Berbahasa
 
Makalah struktur batin puisi
Makalah struktur batin puisiMakalah struktur batin puisi
Makalah struktur batin puisi
 
SUHARNI 193010212004 Modul kelas 4 SD Tema 6 Subtema 1
SUHARNI 193010212004 Modul kelas 4 SD Tema 6 Subtema 1 SUHARNI 193010212004 Modul kelas 4 SD Tema 6 Subtema 1
SUHARNI 193010212004 Modul kelas 4 SD Tema 6 Subtema 1
 
Keterampilan dlm Berbahasa.pdf
Keterampilan dlm Berbahasa.pdfKeterampilan dlm Berbahasa.pdf
Keterampilan dlm Berbahasa.pdf
 
Keterampilan berbahasa indonesia 1
Keterampilan berbahasa indonesia 1Keterampilan berbahasa indonesia 1
Keterampilan berbahasa indonesia 1
 
KELOMPOK 2 MODUL 4 (1).pptx
KELOMPOK 2 MODUL 4 (1).pptxKELOMPOK 2 MODUL 4 (1).pptx
KELOMPOK 2 MODUL 4 (1).pptx
 
Pengertian wacana
Pengertian wacanaPengertian wacana
Pengertian wacana
 
Tugas tik 5
Tugas tik 5Tugas tik 5
Tugas tik 5
 
makalah keterampilan menulis
makalah keterampilan menulismakalah keterampilan menulis
makalah keterampilan menulis
 
Metodologi pemb. b_arab_--_tes1
Metodologi pemb. b_arab_--_tes1Metodologi pemb. b_arab_--_tes1
Metodologi pemb. b_arab_--_tes1
 
PPT Teks Puisi sebagai bahan ajar di kelas 8 smp
PPT Teks Puisi sebagai bahan ajar di kelas 8 smpPPT Teks Puisi sebagai bahan ajar di kelas 8 smp
PPT Teks Puisi sebagai bahan ajar di kelas 8 smp
 
Makalah bahasa indonesia ragam bahasa
Makalah bahasa indonesia ragam bahasaMakalah bahasa indonesia ragam bahasa
Makalah bahasa indonesia ragam bahasa
 
makalahjagsaujghauadgaudaghdaoidahdaiodhadoiadhadioahdadhia
makalahjagsaujghauadgaudaghdaoidahdaiodhadoiadhadioahdadhiamakalahjagsaujghauadgaudaghdaoidahdaiodhadoiadhadioahdadhia
makalahjagsaujghauadgaudaghdaoidahdaiodhadoiadhadioahdadhia
 

Recently uploaded

Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdfLaporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdfyuniarmadyawati361
 
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptxBab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptxnawasenamerta
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 1 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 1 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 1 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 1 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
Modul P5 Berekayasa dan Berteknologi untuk Membangun NKRI.pptx
Modul P5 Berekayasa dan Berteknologi untuk Membangun NKRI.pptxModul P5 Berekayasa dan Berteknologi untuk Membangun NKRI.pptx
Modul P5 Berekayasa dan Berteknologi untuk Membangun NKRI.pptxSriayuAnisaToip
 
CONTOH LAPORAN PARTISIPAN OBSERVASI.docx
CONTOH LAPORAN PARTISIPAN OBSERVASI.docxCONTOH LAPORAN PARTISIPAN OBSERVASI.docx
CONTOH LAPORAN PARTISIPAN OBSERVASI.docxAhmadBarkah2
 
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptxPRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptxmuhammadyudiyanto55
 
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 1 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 1 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 1 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 1 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdfPETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdfHernowo Subiantoro
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxlastri261
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka - abdiera.com
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka - abdiera.comModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka - abdiera.com
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka - abdiera.comFathan Emran
 
Repi jayanti_2021 B_Analsis Kritis Jurnal
Repi jayanti_2021 B_Analsis Kritis JurnalRepi jayanti_2021 B_Analsis Kritis Jurnal
Repi jayanti_2021 B_Analsis Kritis Jurnalrepyjayanti
 
1. Standar Operasional Prosedur PPDB Pada paud
1. Standar Operasional Prosedur PPDB Pada paud1. Standar Operasional Prosedur PPDB Pada paud
1. Standar Operasional Prosedur PPDB Pada paudMamanDiana
 
Sosialisme Kapitalis Karl Marx (Dosen Pengampu: Khoirin Nisai Shalihati)
Sosialisme Kapitalis Karl Marx (Dosen Pengampu: Khoirin Nisai Shalihati)Sosialisme Kapitalis Karl Marx (Dosen Pengampu: Khoirin Nisai Shalihati)
Sosialisme Kapitalis Karl Marx (Dosen Pengampu: Khoirin Nisai Shalihati)saritharamadhani03
 
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdfLaporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdfgloriosaesy
 
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfSEMUELSAMBOKARAENG
 
Sejarah dan Perkembangan Agama Hindu.pptx
Sejarah dan Perkembangan Agama Hindu.pptxSejarah dan Perkembangan Agama Hindu.pptx
Sejarah dan Perkembangan Agama Hindu.pptxGallantryW
 
Susi Susanti_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Susi Susanti_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdfSusi Susanti_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Susi Susanti_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdfSusiSusanti94678
 
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogortugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogorWILDANREYkun
 
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA (PPKN) KELAS 1 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA (PPKN) KELAS 1 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA (PPKN) KELAS 1 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA (PPKN) KELAS 1 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
Dokumen Tindak Lanjut Pengelolaan Kinerja Guru.docx
Dokumen Tindak Lanjut Pengelolaan Kinerja Guru.docxDokumen Tindak Lanjut Pengelolaan Kinerja Guru.docx
Dokumen Tindak Lanjut Pengelolaan Kinerja Guru.docxMasHari12
 

Recently uploaded (20)

Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdfLaporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
 
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptxBab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 1 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 1 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 1 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 1 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Modul P5 Berekayasa dan Berteknologi untuk Membangun NKRI.pptx
Modul P5 Berekayasa dan Berteknologi untuk Membangun NKRI.pptxModul P5 Berekayasa dan Berteknologi untuk Membangun NKRI.pptx
Modul P5 Berekayasa dan Berteknologi untuk Membangun NKRI.pptx
 
CONTOH LAPORAN PARTISIPAN OBSERVASI.docx
CONTOH LAPORAN PARTISIPAN OBSERVASI.docxCONTOH LAPORAN PARTISIPAN OBSERVASI.docx
CONTOH LAPORAN PARTISIPAN OBSERVASI.docx
 
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptxPRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
 
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 1 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 1 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 1 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 1 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdfPETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka - abdiera.com
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka - abdiera.comModul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka - abdiera.com
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka - abdiera.com
 
Repi jayanti_2021 B_Analsis Kritis Jurnal
Repi jayanti_2021 B_Analsis Kritis JurnalRepi jayanti_2021 B_Analsis Kritis Jurnal
Repi jayanti_2021 B_Analsis Kritis Jurnal
 
1. Standar Operasional Prosedur PPDB Pada paud
1. Standar Operasional Prosedur PPDB Pada paud1. Standar Operasional Prosedur PPDB Pada paud
1. Standar Operasional Prosedur PPDB Pada paud
 
Sosialisme Kapitalis Karl Marx (Dosen Pengampu: Khoirin Nisai Shalihati)
Sosialisme Kapitalis Karl Marx (Dosen Pengampu: Khoirin Nisai Shalihati)Sosialisme Kapitalis Karl Marx (Dosen Pengampu: Khoirin Nisai Shalihati)
Sosialisme Kapitalis Karl Marx (Dosen Pengampu: Khoirin Nisai Shalihati)
 
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdfLaporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
 
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
 
Sejarah dan Perkembangan Agama Hindu.pptx
Sejarah dan Perkembangan Agama Hindu.pptxSejarah dan Perkembangan Agama Hindu.pptx
Sejarah dan Perkembangan Agama Hindu.pptx
 
Susi Susanti_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Susi Susanti_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdfSusi Susanti_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Susi Susanti_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
 
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogortugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
 
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA (PPKN) KELAS 1 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA (PPKN) KELAS 1 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA (PPKN) KELAS 1 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA (PPKN) KELAS 1 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Dokumen Tindak Lanjut Pengelolaan Kinerja Guru.docx
Dokumen Tindak Lanjut Pengelolaan Kinerja Guru.docxDokumen Tindak Lanjut Pengelolaan Kinerja Guru.docx
Dokumen Tindak Lanjut Pengelolaan Kinerja Guru.docx
 

pengembangan keterampilan membaca

  • 1. i KATA PENGANTAR Segala puji dan syukur kehadirat Allah SWT, atas berkat dan rahmat-Nya lah kami selaku penyusun dapat menyelesaikan makalah ini. Penyelesaian laporan Pengembangan Keterampilan Membaca ini tak lepas dari berbagai hambatan dan rintangan yang dihadapi baik bersifat moril maupun materil. Namun, berkat doa, dorongan, semangat, dan juga bantuan dari berbagai pihak sehingga kami selaku penyusun dapat menyelesaikan makalah ini. Adapun maksud dan tujuan dari penulis laporan ini selain untuk menyelesaikan tugas yang diberikan oleh dosen pengajar, juga untuk lebih memperluas pengetahuan para mahasiswa khususnya bagi penulis. Akhirnya kami mengucapkan terimakasih kepada berbagai pihak yang telah membantu dan mendukung baik secara materil maupun moril, khususnya kepada bapak Muhammad Firman Al-Fahad, M.Pd. selaku dosen mata kuliah Pengembangan Keterampilan Membaca. 28 Juni 2018 Penulis
  • 2. ii DAFTAR ISI KATA PENGANTAR ........................................................... i DAFTAR ISI ............................................................................ii BAB I Pendahuluan ..................................................................1 1.1 Latar Belakang .................................................................2 1.2 Rumusan Masalah ............................................................2 1.3 Tujuan ..............................................................................2 BAB II Landasan Teori 2.1 Membaca ..........................................................................3 2.2 Teknik Membaca Puisi ....................................................5 BAB III Pembahasan 3.1 Pembacaan Puisi Pertama ................................................8 3.2 Pembacaan Puisi Kedua ...................................................9 BAB IV Simpulan dan Saran 4.1 Simpulan ..........................................................................14 4.2 Saran .................................................................................14 DAFTAR PUSTAKA ..............................................................16 LAMPIRAN .............................................................................17
  • 3. 1 BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Secara etimologis, kata puisi dalam bahasa Yunani berasal dari poesis yang artinya berati penciptaan. Dalam bahasa Inggris, padanan kata puisi ini adalah poetry yang erat dengan –poet dan -poem. Mengenai kata poet, Coulter dalam Tarigan menjelaskan bahwa katapoet berasal dari Yunani yang berarti membuat atau mencipta. Dalam bahasa Yunani sendiri, kata poet berarti orang yang mencipta melalui imajinasinya, orang yang hampir-hampir menyerupai dewa atau yang amat suka kepada dewa-dewa. Dia adalah orang yang berpenglihatan tajam, orang suci, yang sekaligus merupakan filsuf, negarawan, guru, orang yang dapat menebak kebenaran yang tersembunyi. Dapat disimpulkan bahwa pengertian puisi secara garis besarnya adalah perasaan penyair yang ungkapkan dalam pilihan kata yang cermat, serta mengandung imajinasi, pemikiran, ide, nada, irama, kesan pancaindera, susunan kata, kata kiasan, kepadatan, dan perasaan yang bercampur-baur. Sedangkan puisi medern adalah puisi yang berkembang di Indonesia setelah masa penjajahan belanda atau setelah kemerdekaan Indonesia. Ada pula pengertian lain, puisi adalah salah satu bentuk karya sastra yang menggunakan kata-kata sebagai medianya yang menekankan pada unsur perasaan sebagai hasil penghayatan kehidupan manusia totalitas yang dipantulkan oleh penciptanya dengan segala pribadinya, pikirannya, perasaannya, kemauannya dan lain- lain. Puisi dalam kenyataannya beragam gaya dan aliran yang dianutnya. Untuk menetukan suatu puisi itu baik atau buruk, tidak dapat ditentukan dengan menilainya
  • 4. 2 dari satu segi saja. Banyak penyair yang berpandangan bahwa puisi yang baik adalah puisi yang berada ditengah-tengah antara terang dan gelap. Artinya puisi tersebut di mata penikmatnya tidak susah untuk diselami, tetapi juga tidak terlalu gampang, tidak ringan, dan tidak telanjang apa adanya. 1.2. Rumusan Masalah a. Kegiatan apa yang biasa dilakukan sebelum pembacaan puisi? b. Kendala apa saja yang dialami anak ketika membaca puisi? c. Bagaimana perkembangan anak setelah mendapatkan pelatihan pembacaan puisi dari Anda? d. Tuliskan temuan di lapangan saat melatih pembacaan puisi? e. Setelah mengetahui kendala yang dihadapi anak, solusi apa yang Anda berikan? 1.3. Tujuan Tujuan saya ingin di capai dengan adanya makalah ini adalah siswa dapat membaca puisi dengan teknik yang benar. Tak lupa juga agar para siswa dapat membaca puisi dengan mimik, penghayatan, pelafalan, dan intonasi yang pas dengan bacaan puisi tersebut.
  • 5. 3 BAB II LANDASAN TEORI 2.1. Membaca Menurut saya, membaca adalah suatu kegiatan yang melibatkan beberapa indra manusia khusunya mata. Dimana mata tersebut di pergunakan untuk melihat bacaan tersebut lalu bacaan tersebut di pahami. Kegiatan membaca juga bisa di lakukan dengan cara di keraskan dengan lisan atau di baca dalam hati. Adapula pengertian membaca dari beberapa ahli, sebagai berikut:  Kamus Besar Bahasa Indonesia1  Mr.Tampubalon, (1987) halaman 6 Bahasa tulisan adalah suatu ide-ide/ pemikiran, sehingga dalam pemahaman dialek sebuah tulisan dengan metode membaca sebuagai sebuah proses penalaran.  Mr.Juel dalam buku Mr.Sandjaja (2005) Membaca merupakan sebuah proses untuk dapat mengenal kata-kata dan memadukan menjadi arti kata dan menjadi kalimat dan struktur baca.  Mr. Finochiaro (1973) halaman 119 Membaca yaitu memahami sebuah arti dan maknanya yang terkandung pada bahasa yang tertulis. 1 Membaca yaitu melihat dan paham isinya, bisa dengan melisankan atau dalam hati saja.
  • 6. 1  Mr. Lado, (1976) Membaca yaitu memahami dari bebrapa pola atau tata bahasa dari gambaran yang tertulis.  Keraf Mr. Gorys Membaca merupakan suatu proses yang mengandung komponen fisik dan mental. Sepanjang jalur tersebut, dapat diterjemahkan juga sebagai metodologi memberikan pentingnya gambar visual.  Mr. Hodgson, (1960) Membaca yaitu sebuah proses yang dilakukan oleh para pembaca untuk mendapatkan sebuah pesan, yang akan disampaikan dari penulis dengan perantara media kata-kata ataupun bahasa tulisan.  Mr. Fredick Mc Donald, (1996) Membaca merupakan rangkaian respon-respon yang lengkap, yang mencakup respon sikap, kognitif, dan manipulatif.  Bonomo (1973) Membaca merupakan suatu cara untuk memahami sebuah arti dan maknanya yang ada dalam bahasa tertulisnya.  Mr. Juel dan Mr. Sandjaja (2005)
  • 7. 2 Membaca bahwa metodologi untuk menjadi lebih berkenalan dengan beberapa kata-kata dan mengkoordinasikan ke pentingnya kata-kata menjadi kalimat
  • 8. 1 dan struktur meneliti. Dengan cara ini, di bangun dari meneliti dapat membuat esensi dari bagian. 2.2. Teknik Membaca Puisi 1. Pelafalan Pelafalan adalah suatu proses atau usaha untuk mengucapkan bunyi bahasa, baik itu suku kata, kata, frasa, ataupun kalimat sesuai dengan jiwa dan tema puisi. 2. Intonasi Intonasi adalah penyajian tinggi rendah irama puisi dengan memerhatikan jenis-jenis tekanan, seperti tekanan dinamik, tekanan nada, dan tekanan tempo. Simak penjelasannya di bawah ini. a. Tekanan dinamik Tekanan dinamik, yaitu tekanan pada kata yang terpenting menjadi sari kalimat atau bait puisi. b. Tekanan nada Tekanan nada, adalah tekanan tinggi rendah, perasaan girang, gembira, marah, sedih, gundah, galau, dan suasana hati lainnya. c. Tekanan tempo Tekanan tempo, yaitu lambat atau cepatnya pengucapan suku kata atau kalimat.
  • 9. 2 3. Faktor Non Kebahasaan Faktor non kebahasaan atau ekspresi terbagi menjadi beberapa hal antara lain sikap, gerak gerik dan mimik, volume suara, serta kelancaran dan kecepatan. Simak penjelasannya berikut ini. a. Sikap Sikap merupakan kunci kesuksesan membaca puisi dihadapan orang, maka dari itu diperlukan penguasaan sikap yang sempurna oleh pembaca. Selama membaca puisi, sebaiknya pembaca berusaha mendapatkan perhatian yang positif dari pendengar atau penonton. Hal yang harus dilakukan adalah sikap yang wajar dan ketenangan menghadapi orang lain. Untuk dapat menguasai dua hal tersebut, pembaca dituntut untuk berlatih dan menguasai puisi yang akan dibacakan secara matang agar ketika tampil tak akan gugup dan sikap yang ditunjukan dapat sempurna. b. Gerak-gerik dan Mimik Gerak gerik dan mimik adalah faktor yang penting dalam membaca puisi didepan orang banyak. Penggunaan gerak-gerik dalam pembacaan puisi dapat membangkitkan gairah pendengar untuk mendengarkan puisi yang anda bawakan. Selain itu penggunaan mimik yang tepat sesuai dengan tema puisi juga haruslah dilakukan dengan baik agar seolah-olah pembaca ikut mengalami dan merasakan apa yang terdapat di dalam puisi yang dibacakan. Oleh karena itu, pembaca dituntut untuk memahami materi puisi dan mendalaminya dengan sungguh-sungguh agar mimik yang didapatkan bisa sempurna.
  • 10. 3 c. Volume Suara Volume suara yang digunakan sebaiknya menyesuaikan tempat dan jumlah perkiraan jumlah pendengar. Jika pembacaan puisi dilakukan di tempat yang terbuka maka sebaiknya volume suara lebih lantang dan jika pembacaan puisi di dalam ruangan volume suara harus menyesuaikan luas tempat agar pendengar dapat nyaman mendengarkan puisi yang anda bacakan. Untuk pementasan puisi saat ini sangat banyak menggunakan pengeras suara atau mic. Maka dari itu pembaca puisi juga harus menguasai teknik penggunaan mic agar suara yang dihasilkan tidak sumbang, tidak terlalu pelan ataupun tidak terlalu keras. d. Kelancaran dan Kecepatan Kelancaran dan kecepatan sangat mempengaruhi pendengar dalam menikmati puisi yang dibawakan. Kedua hal tersebut harus benar-benar dicermati agar pendengar dapat menikmati puisi yang dibacakan dengan baik serta pesan yang ada di dalam puisi juga dapat tersampaikan. Kelancaran membaca puisi erat kaitannya dengan latihan, karena hanya dengan latihan maka akan didapatkan kelancaran membaca yang baik. Selain itu kecepatan membaca juga harus diperhatikan, apabila kecepatan membaca puisi terlalu cepat maka pendengar akan sulit memahami isi puisi dan jika terlalu lambat juga akan membuat pendengar jenuh.
  • 11. 4 BAB III PEMBAHASAN 3.1. Pembacaan Puisi Pertama Sebelum melakukan kegiatan membaca puisi, saya mengumpulkan para adik- adik kelas saya saat saya masih SMA. Saya dan adik-adik menyepakati tanggal dan jam agar kami dapat bertemu dan saya dapat membagi materi soal puisi. Saat saya dan adik-adik sudah bertemu di tempat yang sudah di sepakati saya memberikan masing- masing orang dua lembar puisi. Puisi yang pertama berjudul MAJU dan yang kedua PAHLAWAN TANPA TANDA JASA. . Yang sebelumnya sudah saya lihat dan saya baca agar dapat menghayati bacaan puisi tersebut. Setelah saya memberikan dua lembar kertas tersebut, saya memberikan penjelasan tentang pengertian puisi dan langkah-langkah membaca puisi. Setelah saya memberikan penjelasan tentang puisi dan langkah-langkahnya, saya meminta para adik-adik untuk membaca puisi yang pertama yaitu puisi yang berjudul MAJU karya dari salah satu sastrawan terkenal yaitu Chairil Anwar. Saat membaca puisi, Alfina dan Rafalia merasa tidak percaya diri saat membaca puisinya. Misalnya, saat membaca puisi tersebut mereka terpaku pada teks, tidak melihat kepada teman-teman yang menonton. Rafalia juga saat membaca puisinya terlalu cepat. Namun, Tisha, Nabila dan Fathia cukup percaya diri, gestur dan pelafalannyapun culup bagus namun penghayatannya masih kurang. Temu lapang yang di lakukan saat melatih membaca puisi ini sudah cukup baik, karena ada beberapa orang yang sudah percaya diri dan menunjukan mimik, gestur dan intonasi yang baik.
  • 12. 5 Walaupun dari ke lima siswa yang saya ajarkan ini masih ada yang malu malu dan kurang percaya diri untuk melakukan gestur-gestur yang sesuai dengan bacaan puisi tersebut. Setelah saya mengetahui kendala adik-adik ini, saya memberikan beberapa solusi seperti, saya memberikan mereka waktu untuk membaca dan menghayati bacaan puisi tersebut, saya juga memberikan contoh di bait-bait yang menurut mereka sulit. No Nama Penilaian Penghayatan/ Ekspresi/ Penjiwaan Gestur/ Mimik Artikulasi/ Pelafalan Intonasi/ Penekanan 1 2 3 4 1 Rafalia Harditasya Putri 2 2 3 3 2 Alfina Hasna 2 2 3 3 3 Siti Nabila Ainunnisa 3 3 3 3 4 Tisha Febriani 3 3 3 3 5 Fathia Nurul Afifah 3 3 3 3 Keterangan: 4 = Pembaca puisi mampu menunjukkan kriteria 1, 2, 3, 4 dengan sangat baik 3 = Pembaca puisi mampu menunjukkan kriteria 1, 2, 3, 4 dengan baik 2 = Pembaca puisi mampu menunjukkan kriteria 1, 2, 3, 4 dengan kurang baik 1 = Pembaca puisi mampu menunjukkan kriteria 1, 2, 3, 4 dengan tidak baik
  • 13. 6 PEDOMAN ACUAN PENILAIAN 81> sangat baik 61-80 Baik 41-60 kurang baik 21-40 tidak baik 0-20 Sangat tidak baik 1. Pembaca puisi pertama, bernama Rafalia Harditasya Putri: Nilai Siswa = 𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑦𝑎𝑛𝑔 𝑑𝑖𝑝𝑒𝑟𝑜𝑙𝑒ℎ (10) 𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑖𝑑𝑒𝑎𝑙 (16) 𝑥 100 = 62,5 (baik) 2. Pembaca puisi kedua, bernama Alfina Hasna: Nilai Siswa = 𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑦𝑎𝑛𝑔 𝑑𝑖𝑝𝑒𝑟𝑜𝑙𝑒ℎ (10) 𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑖𝑑𝑒𝑎𝑙 (16) 𝑥 100 = 62,5 (baik) 3. Pembaca puisi ketiga, bernama Siti Nabila Ainunnisa: Nilai Siswa = 𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑦𝑎𝑛𝑔 𝑑𝑖𝑝𝑒𝑟𝑜𝑙𝑒ℎ (12) 𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑖𝑑𝑒𝑎𝑙 (16) 𝑥 100 = 75 (baik) 4. Pembaca puisi keempat, bernama Tisha Febriani: Nilai Siswa = 𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑦𝑎𝑛𝑔 𝑑𝑖𝑝𝑒𝑟𝑜𝑙𝑒ℎ (12) 𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑖𝑑𝑒𝑎𝑙 (16) 𝑥 100 = 75 (baik)
  • 14. 7 5. Pembaca puisi kelima, bernama Fathia Nurul Afifah: Nilai Siswa = 𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑦𝑎𝑛𝑔 𝑑𝑖𝑝𝑒𝑟𝑜𝑙𝑒ℎ (12) 𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑖𝑑𝑒𝑎𝑙 (16) 𝑥 100 = 75 (baik) 3.2. Pembacaan Puisi Kedua Sebelum melakukan kegiatan membaca puisi, saya mengumpulkan para adik- adik kelas saya saat saya masih SMA. Saya dan adik-adik menyepakati tanggal dan jam agar kami dapat bertemu dan saya dapat membagi materi soal puisi. Saat saya dan adik-adik sudah bertemu di tempat yang sudah di sepakati saya memberikan masing- masing orang dua lembar puisi. Puisi yang pertama berjudul MAJU dan yang kedua PAHLAWAN TANPA TANDA JASA. Yang sebelumnya sudah saya lihat dan saya baca agar dapat menghayati bacaan puisi tersebut. Kegiatan sebelum membaca puisi ini sama dengan saat membaca puisi yang pertama. Setelah saya memberikan dua lembar kertas tersebut, saya memberikan penjelasan tentang pengertian puisi dan langkah-langkah membaca puisi. Setelah saya memberikan penjelasan tentang puisi dan langkah-langkahnya, saya meminta para adik-adik untuk membaca puisi yang pertama yaitu puisi yang berjudul Pahlawan Tnpa Tanda Jasa. Saat membaca puisi, Alfina dan Rafalia merasa tidak percaya diri saat membaca puisinya. Misalnya, saat membaca puisi tersebut mereka terpaku pada teks, tidak melihat kepada teman-teman yang menonton. Rafalia juga saat membaca puisinya terlalu cepat. Namun, Tisha, Nabila dan Fathia cukup percaya diri, gestur dan pelafalannyapun culup bagus namun penghayatannya masih kurang. Temu lapang yang di lakukan saat melatih membaca puisi ini sudah cukup baik, karena ada beberapa orang yang sudah percaya diri dan menunjukan mimik, gestur dan intonasi yang baik. Walaupun dari ke lima siswa yang saya ajarkan ini masih ada yang malu malu dan kurang percaya diri untuk melakukan gestur-gestur yang sesuai dengan bacaan puisi tersebut.
  • 15. 8 Setelah saya mengetahui kendala adik-adik ini, saya memberikan beberapa solusi seperti, saya memberikan mereka waktu untuk membaca dan menghayati bacaan puisi tersebut, saya juga memberikan contoh di bait-bait yang menurut mereka sulit. No Nama Penilaian Penghayatan/ Ekspresi/ Penjiwaan Gestur/ Mimik Artikulasi/ Pelafalan Intonasi/ Penekanan 1 2 3 4 1 Rafalia Harditasya Putri 2 2 3 3 2 Alfina Hasna 2 2 3 3 3 Siti Nabila Ainunnisa 3 3 3 3 4 Tisha Febriani 3 3 3 3 5 Fathia Nurul Afifah 3 3 3 3 Keterangan: 4 = Pembaca puisi mampu menunjukkan kriteria 1, 2, 3, 4 dengan sangat baik 3 = Pembaca puisi mampu menunjukkan kriteria 1, 2, 3, 4 dengan baik 2 = Pembaca puisi mampu menunjukkan kriteria 1, 2, 3, 4 dengan kurang baik 1 = Pembaca puisi mampu menunjukkan kriteria 1, 2, 3, 4 dengan tidak baik
  • 16. 9 PEDOMAN ACUAN PENILAIAN 81> sangat baik 61-80 Baik 41-60 kurang baik 21-40 tidak baik 0-20 Sangat tidak baik 1. Pembaca puisi pertama, bernama Rafalia Harditasya Putri: Nilai Siswa = 𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑦𝑎𝑛𝑔 𝑑𝑖𝑝𝑒𝑟𝑜𝑙𝑒ℎ (10) 𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑖𝑑𝑒𝑎𝑙 (16) 𝑥 100 = 62,5 (baik) 2. Pembaca puisi kedua, bernama Alfina Hasna: Nilai Siswa = 𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑦𝑎𝑛𝑔 𝑑𝑖𝑝𝑒𝑟𝑜𝑙𝑒ℎ (10) 𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑖𝑑𝑒𝑎𝑙 (16) 𝑥 100 = 62,5 (baik) 3. Pembaca puisi ketiga, bernama Siti Nabila Ainunnisa: Nilai Siswa = 𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑦𝑎𝑛𝑔 𝑑𝑖𝑝𝑒𝑟𝑜𝑙𝑒ℎ (12) 𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑖𝑑𝑒𝑎𝑙 (16) 𝑥 100 = 75 (baik) 4. Pembaca puisi keempat, bernama Tisha Febriani: Nilai Siswa = 𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑦𝑎𝑛𝑔 𝑑𝑖𝑝𝑒𝑟𝑜𝑙𝑒ℎ (12) 𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑖𝑑𝑒𝑎𝑙 (16) 𝑥 100 = 75 (baik)
  • 17. 10 5. Pembaca puisi kelima, bernama Fathia Nurul Afifah: Nilai Siswa = 𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑦𝑎𝑛𝑔 𝑑𝑖𝑝𝑒𝑟𝑜𝑙𝑒ℎ (12) 𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑖𝑑𝑒𝑎𝑙 (16) 𝑥 100 = 75 (baik) BAB IV SIMPULAN DAN SARAN 4.1. Simpulan Puisi adalah perasaan penyair yang ungkapkan dalam pilihan kata yang cermat, serta mengandung imajinasi, pemikiran, ide, nada, irama, kesan pancaindera, susunan kata, kata kiasan, kepadatan, dan perasaan yang bercampur-baur. Sedangkan membaca adalah kegiatan meresepsi, menganalisis, dan menginterpretasi yang dilakukan oleh pembaca untuk memperoleh pesan yang hendak disampaikan oleh penulis dalam media tulisan. Kegiatan membaca meliputi membaca nyaring dan membaca dalam hati. Dalam membaca puisi juga kita harus memperhatikan teknik-tekniknya. Seperti, gestur, nada, ekspresi, penghayatan dan pelafalannya. Dengan menggunakan teknik tersebut secara benar, maka kita dapat membaca puisi dengan bagus, baik dan benar. Maka, saat anak-anak membaca dua puisi tersebut kita memberi tahu apa saja teknik-teknik itu dan memberikan cotoh bagaimana membaca puisi yang baik dengan cara menunjukan gestur,nada, lafal, ekspresi dan penghayatan yang benar. 4.2. Saran Saat mengajar siswa-siswi ini, kita harus sabar dan tegas. Agar, pembelajaran berjalan lancar. Selain mengetahui teknik-teknik dan langkah-langkah membaca puisi, kita harus banyak-banyak belajar atau latihan dan melihat orang-orang atau sastrawan
  • 18. 11 membaca puisi. Agar kita tahu bagaimana membaca puisi yang baik dan benar. Sehingga orang yang mendengarkan atau menonton tidak merasa bosan atau jenuh. Kritik dan saran dari pembaca sangat diharapkan demi kesempuranaan penulisan laporan di kemudian hari.
  • 20. 13  LAMPIRAN  BIOGRAFI MURID:  BIOGRAFI PENULIS: Nama: Farah Kamalia Tempat, Tanggal, Lahir: Bogor, 01 Agustus 1999 Alamat: Ciapus, Bogor Email: Farahahae99@gmail.com  FORMAT PENILAIAN 1.1 Puisi Pertama No Nama Penilaian Penghayatan/ Ekspresi/ Penjiwaan Gestur/ Mimik Artikulasi/ Pelafalan Intonasi/ Penekanan 1 2 3 4 1 Rafalia Harditasya Putri 2 2 3 3 2 Alfina Hasna 2 2 3 3 3 Siti Nabila Ainunnisa 3 3 3 3 4 Tisha Febriani 3 3 3 3 5 Fathia Nurul Afifah 3 3 3 3
  • 21. 14 Keterangan: 4 = Pembaca puisi mampu menunjukkan kriteria 1, 2, 3, 4 dengan sangat baik 3 = Pembaca puisi mampu menunjukkan kriteria 1, 2, 3, 4 dengan baik 2 = Pembaca puisi mampu menunjukkan kriteria 1, 2, 3, 4 dengan kurang baik 1 = Pembaca puisi mampu menunjukkan kriteria 1, 2, 3, 4 dengan tidak baik PEDOMAN ACUAN PENILAIAN 81> sangat baik 61-80 Baik 41-60 kurang baik 21-40 tidak baik 0-20 Sangat tidak baik 1. Pembaca puisi pertama, bernama Rafalia Harditasya Putri: Nilai Siswa = 𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑦𝑎𝑛𝑔 𝑑𝑖𝑝𝑒𝑟𝑜𝑙𝑒ℎ (10) 𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑖𝑑𝑒𝑎𝑙 (16) 𝑥 100 = 62,5 (baik) 2. Pembaca puisi kedua, bernama Alfina Hasna: Nilai Siswa = 𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑦𝑎𝑛𝑔 𝑑𝑖𝑝𝑒𝑟𝑜𝑙𝑒ℎ (10) 𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑖𝑑𝑒𝑎𝑙 (16) 𝑥 100 = 62,5 (baik) 3. Pembaca puisi ketiga, bernama Siti Nabila Ainunnisa: Nilai Siswa = 𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑦𝑎𝑛𝑔 𝑑𝑖𝑝𝑒𝑟𝑜𝑙𝑒ℎ (12) 𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑖𝑑𝑒𝑎𝑙 (16) 𝑥 100 = 75 (baik) 4. Pembaca puisi keempat, bernama Tisha Febriani: Nilai Siswa = 𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑦𝑎𝑛𝑔 𝑑𝑖𝑝𝑒𝑟𝑜𝑙𝑒ℎ (12) 𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑖𝑑𝑒𝑎𝑙 (16) 𝑥 100 = 75 (baik)
  • 22. 15 5. Pembaca puisi kelima, bernama Fathia Nurul Afifah: Nilai Siswa = 𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑦𝑎𝑛𝑔 𝑑𝑖𝑝𝑒𝑟𝑜𝑙𝑒ℎ (12) 𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑖𝑑𝑒𝑎𝑙 (16) 𝑥 100 = 75 (baik) 2.2 Puisi kedua No Nama Penilaian Penghayatan/ Ekspresi/ Penjiwaan Gestur/ Mimik Artikulasi/ Pelafalan Intonasi/ Penekanan 1 2 3 4 1 Rafalia Harditasya Putri 2 2 3 3 2 Alfina Hasna 2 2 3 3 3 Siti Nabila Ainunnisa 3 3 3 3 4 Tisha Febriani 3 3 3 3 5 Fathia Nurul Afifah 3 3 3 3 Keterangan: 4 = Pembaca puisi mampu menunjukkan kriteria 1, 2, 3, 4 dengan sangat baik 3 = Pembaca puisi mampu menunjukkan kriteria 1, 2, 3, 4 dengan baik 2 = Pembaca puisi mampu menunjukkan kriteria 1, 2, 3, 4 dengan kurang baik
  • 23. 16 1 = Pembaca puisi mampu menunjukkan kriteria 1, 2, 3, 4 dengan tidak baik PEDOMAN ACUAN PENILAIAN 81> sangat baik 61-80 Baik 41-60 kurang baik 21-40 tidak baik 0-20 Sangat tidak baik 1. Pembaca puisi pertama, bernama Rafalia Harditasya Putri: Nilai Siswa = 𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑦𝑎𝑛𝑔 𝑑𝑖𝑝𝑒𝑟𝑜𝑙𝑒ℎ (10) 𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑖𝑑𝑒𝑎𝑙 (16) 𝑥 100 = 62,5 (baik) 2. Pembaca puisi kedua, bernama Alfina Hasna: Nilai Siswa = 𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑦𝑎𝑛𝑔 𝑑𝑖𝑝𝑒𝑟𝑜𝑙𝑒ℎ (10) 𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑖𝑑𝑒𝑎𝑙 (16) 𝑥 100 = 62,5 (baik) 3. Pembaca puisi ketiga, bernama Siti Nabila Ainunnisa: Nilai Siswa = 𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑦𝑎𝑛𝑔 𝑑𝑖𝑝𝑒𝑟𝑜𝑙𝑒ℎ (12) 𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑖𝑑𝑒𝑎𝑙 (16) 𝑥 100 = 75 (baik) 4. Pembaca puisi keempat, bernama Tisha Febriani: Nilai Siswa = 𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑦𝑎𝑛𝑔 𝑑𝑖𝑝𝑒𝑟𝑜𝑙𝑒ℎ (12) 𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑖𝑑𝑒𝑎𝑙 (16) 𝑥 100 = 75 (baik) 5. Pembaca puisi kelima, bernama Fathia Nurul Afifah:
  • 24. 17 Nilai Siswa = 𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑦𝑎𝑛𝑔 𝑑𝑖𝑝𝑒𝑟𝑜𝑙𝑒ℎ (12) 𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑖𝑑𝑒𝑎𝑙 (16) 𝑥 100 = 75 (baik)