SlideShare a Scribd company logo
PENDEKATAN KONSEP DAN PENDEKATAN
KETERAMPILAN PROSES IPA DALAM
MENGAJARKAN IPA (BIOLOGI)
Agustina (A1C213223)
Alvi Sugiarto Syarip (A1C213037)
Firda Ayu Winarti (A1C213026)
Hermawan (A1C213206)
Monica Tancania Tisnawati Putri
(A1C213044)
Maria Magdalena (A1C213237)
Utari (A1C213062)
Kelompok I
Pengertian Konsep
Dalam bahasa Inggris kata konsep berasal dari
kata “concept” atau “construc” yang berarti
simbol yang digunakan untuk memaknai sesuatu
(Ihalaw, 2003 : 25)
Secara umum konsep adalah suatu abstraksi
yang menggambarkan ciri-ciri umum
sekelompok objek, peristiwa atau fenomena
lainnya.
Pengertian konsep menurut beberapa
ahli:
Woodruff (Amin, 1987 ), mendefinisikan konsep
sebagai berikut:
• suatu gagasan/ide yang relatif sempurna dan
bermakna,
• suatu pengertian tentang suatu objek,
• produk subjektif yang berasal dari cara seseorang
membuat pengertian terhadap objek-objek atau benda-
benda melalui pengalamannya (setelah melakukan
persepsi terhadap objek/benda).
Menurut Soedjadi (2000:14) pengertian konsep
adalah ide abstrak yang dapat digunakan untuk
mengadakan klasifikasi atau penggolongan yang
pada umumnya dinyatakan dengan suatu istilah
atau rangkaian kata.
Menurut Bahri (2008:30) pengertian konsep adalah
satuan arti yang mewakili sejumlah objek yang
mempunyai ciri yang sama. Konsep sendiri pun dapat
dilambangkan dalam bentuk suatu kata (lambang
bahasa).
Menurut Singarimbun dan Effendi (2009) pengertian
konsep adalah generalisasi dari sekelompok fenomena
tertentu, sehingga dapat dipakai untuk menggambarkan
barbagai fenomena yang sama. Konsep merupakan suatu
kesatuan pengertian tentang suatu hal atau persoalan
yang dirumuskan.
Pendekatan konsep adalah pendekatan pembelajaran
yang secara langsung menyajikan konsep tanpa
memberikan kesempatan kepada siswa untuk
menghayati bagaimana konsep itu diperoleh.
Pendekatan konsep
Pendekatan Konsep Dalam Kegiatan Belajar Mengajar
Dalam proses internalisasi suatu konsep perlu diperhatikan
dari beberapa hal, antara lain:
1.Memperkenalkan benda-benda yang semula tak bernama
menjadi bernama.
2.Memperkenalkan unsur benda, sehingga memberi
kemungkinan unsur lain.
3.Menunjukkan ciri-ciri khusus pada benda yang
diperlihatkan.
4.Menunjukkan persetujuan dengan membandingkan
contoh dan bukan contoh.
Kondisi yang dipertimbangkan dalam kegiatan belajar
mengajar dengan pendekatan konsep adalah:
1.Menanti kesiapan belajar, kematangan berpikir sesuai
dengan unsur lingkungan.
2.Mengetengahkan konsep dasar dengan persepsi yang
benar yang mudah dimengerti.
3.Memperkenalkan konsep yang spesifik dari pengalaman
yang spesifik pula sampai konsep yang kompleks.
4.Penjelasan perlahan-lahan dari yang konkret sampai yang
abstrak.
Langkah-langkah mengajar dengan pendekatan konsep
melalui 3 tahap yaitu:
1.Tahap Enaktif
2.Tahap Simbolik
3.Tahap Ikonik
•BeberapaContoh konsep
IPA (Biologi)
• Skemakedudukan guru terhadap siswadan
materi Biologi dalam prosesbelajar mengajar
yang dikemukakan oleh Djohar (1985 : 8)
Kegiatan
belajar
Biologi
Kegiatan
mengajar
Biologi
Anak-anak membentuk pemahaman terhadap
fenomena alam sebelum mereka mempelajarinya
secara formal di sekolah. Pemahaman yang mereka
miliki disebut konsepsi awal (prakonsepsi).
Prakonsepsi
Sesuai
Tidak sesuai ( Miskonsepsi )
Menurut Prof.  Dr. Muslimin Ibrahim, M.Pd
Beberapacontoh kesalahan konsep dan
pembenarannya:
Konsep 1 :
“Ciri makhluk hidup adalah makan”
Penjelasan yang benar :
“Ciri makhluk hidup adalah perlu makanan”.
( Ibrahim, Muslimin. 2011 )
Konsep 2
“Rantai makanan adalah
peristiwa makan memakan
yang terjadi berurutan”
Pembenarannya:
“rantai makanan adalah
peristiwa makan dan dimakan
menurut urutan tertentu.”
• Konsep 3
• “Hewan yang hidup
di air bernapas
dengan insang”
Pembenarannya:
“Yang benar tidak semua
hewan yang hidup di air
bernapasdengan insang.”
• IPA dibangun dari konsep-
konsep dan penjelasan yang
benar, di dalam biologi harus
dibangun puladari konsep yang
benar.
(Ibrahim, Muslimin. 2011).
Apakah pendekatan
keterampilan proses itu ???
Pendekatan Ketrampilan Proses (PKP)
merupakan pendekatan yang sangat
ditekankan dalam pelaksanaan baik untuk
kurikulum 1984 , kurikulum 1994 maupun
KBK 2004 untuk pembelajaran Sain (IPA).
Keterampilan proses sains adalah
pendekatan yang didasarkan pada
anggapan bahwa sains itu terbentuk
dan berkembang melalui suatu
proses ilmiah.
Prinsip dan Karakteristik Pembelajaran
Keterampilan Proses Sains.
1. Kemampuan mengamati
2. Kemampuan menghitung
3. Kemampuan mengukur
4. Kemampuan mengklasifikasikan
5. Kemampuan menemukan hubungan
6. Kemampuan membuat prediksi (ramalan)
7. Kemampuan melaksanakan penelitian
8. Kemampuan mengumpulkan dan menganalisis data
9. Kemampuan menginterpretasikan data
10.Kemampuan mengkomunikasikan hasil
Contoh keterampilan proses IPA (Biologi)
1. Pada proses pertumbuhan kecambah
pada proses ini Kecambah yang berada di tempat terang
atau lebih banyak terkena cahaya maka pertumbuhan
kecambah tersebut lebih lambat dibandingkan
kecambah yang berada ditempat yang gelap
pertumbuhannya lebih cepat.
2. Ciri Makhluk Hidup
Pada umumnya ciri makhluk hidup ada 9 yaitu bergerak, peka
terhadap rangsang (iritabilitas), memerlukan makan (nutrisi),
bernafas (respirasi), tumbuh dan berkembang, berkembangbiak
(reproduksi), adaptasi, dan ekskresi.
Kelemahan Keterampilan Proses
dalam Mengajarkan IPA
• Membutuhkan waktu yang relatif lama
untuk melakukannya
• Jumlah siswa dalam kelas harus relative
kecil, karena setiap siswa memerlukan
perhatian dari guru.
• Memerlukan perencanaan dengan teliti.
• Tidak menjamin setiap siswa akan dapat
mencapai tujuan sesuai dengan tujuan
pembelajaran.
• Sulit membuat siswa turut aktif secara
merata selama proses berlangsungnya
pembelajaran.
Beberapa Keunggulan Keterampilan
Proses dalam Mengajarkan IPA
• Merangsang ingin tahu dan
mengembangkan sikap ilmiah siswa.
• Siswa akan aktif dalam pembelajaran dan
mengalami sendiri proses mendapatkan
konsep.
• Pemahaman siswa lebih mantap.
• Siswa terlibat langsung dengan objek nyata
sehingga dapat mempermudah
pemahaman siswa terhadap materi
pelajaran,
• Mendorong siswa untuk menemukan
konsep-konsep baru.
Pendekatan Konsep dan Pendekatan Keterampilan Proses dalam Mengajarkan IPA

More Related Content

What's hot

Modul 2. Pengembangan Tes Hasil Belajar
Modul 2. Pengembangan Tes Hasil BelajarModul 2. Pengembangan Tes Hasil Belajar
Modul 2. Pengembangan Tes Hasil Belajar
Naita Novia Sari
 
Alur Tujuan Pembelajaran IPA Kurikulum Merdeka Fase D SMP Ibrahimy 1 Sukorejo
Alur Tujuan Pembelajaran IPA Kurikulum Merdeka Fase D SMP Ibrahimy 1 SukorejoAlur Tujuan Pembelajaran IPA Kurikulum Merdeka Fase D SMP Ibrahimy 1 Sukorejo
Alur Tujuan Pembelajaran IPA Kurikulum Merdeka Fase D SMP Ibrahimy 1 Sukorejo
ZainulHasan13
 
kisi-kisi soal uas ipa kelas 7 smster 1 (kurikulum merdeka).docx
kisi-kisi soal uas ipa kelas 7 smster 1 (kurikulum merdeka).docxkisi-kisi soal uas ipa kelas 7 smster 1 (kurikulum merdeka).docx
kisi-kisi soal uas ipa kelas 7 smster 1 (kurikulum merdeka).docx
JurikeAndarani1
 
tugas uts kurikulum.docx
tugas uts kurikulum.docxtugas uts kurikulum.docx
tugas uts kurikulum.docx
LisnaNuraida
 
9. lembar penilaian keterampilan
9. lembar penilaian keterampilan9. lembar penilaian keterampilan
9. lembar penilaian keterampilan
Jiehan Liya
 
penilaian unjuk kerja
penilaian unjuk kerjapenilaian unjuk kerja
penilaian unjuk kerja
Mayzumrotul Hasanah
 
Contoh program remidial dan program pengayaan
Contoh program remidial dan program pengayaanContoh program remidial dan program pengayaan
Contoh program remidial dan program pengayaan
Hamzah Chalik
 
memahami Understanding by Design
memahami Understanding by Designmemahami Understanding by Design
memahami Understanding by DesignSMK Negeri 6 Malang
 
Lkpd pencemaran lingkungan
Lkpd pencemaran lingkunganLkpd pencemaran lingkungan
Lkpd pencemaran lingkungan
khairunnisa .
 
Kegiatan Pendahuluan dan Penutup
Kegiatan Pendahuluan dan Penutup Kegiatan Pendahuluan dan Penutup
Kegiatan Pendahuluan dan Penutup
Agnas Setiawan
 
Topik 1_ Perjalanan Pendidikan Nasional (1).pdf
Topik 1_  Perjalanan Pendidikan Nasional (1).pdfTopik 1_  Perjalanan Pendidikan Nasional (1).pdf
Topik 1_ Perjalanan Pendidikan Nasional (1).pdf
steffaniemalauhollo
 
Contoh Soal Berpikir Kreatif dan Kritis
Contoh Soal Berpikir Kreatif dan KritisContoh Soal Berpikir Kreatif dan Kritis
Contoh Soal Berpikir Kreatif dan Kritis
Selly Noviyanty Yunus
 
Penilaian ranah afektif
Penilaian ranah afektifPenilaian ranah afektif
Penilaian ranah afektif
Edi Candra
 
LKPD Nutrisi dalam Bahan makanan
LKPD Nutrisi dalam Bahan makananLKPD Nutrisi dalam Bahan makanan
LKPD Nutrisi dalam Bahan makanan
Rully Novida
 
Silabus kelas 3 tema 3
Silabus kelas 3 tema 3Silabus kelas 3 tema 3
Silabus kelas 3 tema 3
AbdusSalam243
 
Konsep dasar ipa
Konsep dasar ipaKonsep dasar ipa
Konsep dasar ipa
Anto Anto
 
Rubrik penilaian
Rubrik penilaianRubrik penilaian
Rubrik penilaian
Sunardi Makmur
 
Bab 1.1 IPA Kelas 7 (Hakikat Sains) Kurikulum Merdeka SMP Ibrahimy 1 Sukorejo...
Bab 1.1 IPA Kelas 7 (Hakikat Sains) Kurikulum Merdeka SMP Ibrahimy 1 Sukorejo...Bab 1.1 IPA Kelas 7 (Hakikat Sains) Kurikulum Merdeka SMP Ibrahimy 1 Sukorejo...
Bab 1.1 IPA Kelas 7 (Hakikat Sains) Kurikulum Merdeka SMP Ibrahimy 1 Sukorejo...
ZainulHasan13
 
RPP IPA KELAS 7 Bab 2.klasifikasi makhluk hidup
RPP IPA KELAS 7 Bab 2.klasifikasi makhluk hidupRPP IPA KELAS 7 Bab 2.klasifikasi makhluk hidup
RPP IPA KELAS 7 Bab 2.klasifikasi makhluk hidup
sajidintuban
 
Sintak berbagai model pembelajaran
Sintak berbagai model pembelajaranSintak berbagai model pembelajaran
Sintak berbagai model pembelajaran
restya21
 

What's hot (20)

Modul 2. Pengembangan Tes Hasil Belajar
Modul 2. Pengembangan Tes Hasil BelajarModul 2. Pengembangan Tes Hasil Belajar
Modul 2. Pengembangan Tes Hasil Belajar
 
Alur Tujuan Pembelajaran IPA Kurikulum Merdeka Fase D SMP Ibrahimy 1 Sukorejo
Alur Tujuan Pembelajaran IPA Kurikulum Merdeka Fase D SMP Ibrahimy 1 SukorejoAlur Tujuan Pembelajaran IPA Kurikulum Merdeka Fase D SMP Ibrahimy 1 Sukorejo
Alur Tujuan Pembelajaran IPA Kurikulum Merdeka Fase D SMP Ibrahimy 1 Sukorejo
 
kisi-kisi soal uas ipa kelas 7 smster 1 (kurikulum merdeka).docx
kisi-kisi soal uas ipa kelas 7 smster 1 (kurikulum merdeka).docxkisi-kisi soal uas ipa kelas 7 smster 1 (kurikulum merdeka).docx
kisi-kisi soal uas ipa kelas 7 smster 1 (kurikulum merdeka).docx
 
tugas uts kurikulum.docx
tugas uts kurikulum.docxtugas uts kurikulum.docx
tugas uts kurikulum.docx
 
9. lembar penilaian keterampilan
9. lembar penilaian keterampilan9. lembar penilaian keterampilan
9. lembar penilaian keterampilan
 
penilaian unjuk kerja
penilaian unjuk kerjapenilaian unjuk kerja
penilaian unjuk kerja
 
Contoh program remidial dan program pengayaan
Contoh program remidial dan program pengayaanContoh program remidial dan program pengayaan
Contoh program remidial dan program pengayaan
 
memahami Understanding by Design
memahami Understanding by Designmemahami Understanding by Design
memahami Understanding by Design
 
Lkpd pencemaran lingkungan
Lkpd pencemaran lingkunganLkpd pencemaran lingkungan
Lkpd pencemaran lingkungan
 
Kegiatan Pendahuluan dan Penutup
Kegiatan Pendahuluan dan Penutup Kegiatan Pendahuluan dan Penutup
Kegiatan Pendahuluan dan Penutup
 
Topik 1_ Perjalanan Pendidikan Nasional (1).pdf
Topik 1_  Perjalanan Pendidikan Nasional (1).pdfTopik 1_  Perjalanan Pendidikan Nasional (1).pdf
Topik 1_ Perjalanan Pendidikan Nasional (1).pdf
 
Contoh Soal Berpikir Kreatif dan Kritis
Contoh Soal Berpikir Kreatif dan KritisContoh Soal Berpikir Kreatif dan Kritis
Contoh Soal Berpikir Kreatif dan Kritis
 
Penilaian ranah afektif
Penilaian ranah afektifPenilaian ranah afektif
Penilaian ranah afektif
 
LKPD Nutrisi dalam Bahan makanan
LKPD Nutrisi dalam Bahan makananLKPD Nutrisi dalam Bahan makanan
LKPD Nutrisi dalam Bahan makanan
 
Silabus kelas 3 tema 3
Silabus kelas 3 tema 3Silabus kelas 3 tema 3
Silabus kelas 3 tema 3
 
Konsep dasar ipa
Konsep dasar ipaKonsep dasar ipa
Konsep dasar ipa
 
Rubrik penilaian
Rubrik penilaianRubrik penilaian
Rubrik penilaian
 
Bab 1.1 IPA Kelas 7 (Hakikat Sains) Kurikulum Merdeka SMP Ibrahimy 1 Sukorejo...
Bab 1.1 IPA Kelas 7 (Hakikat Sains) Kurikulum Merdeka SMP Ibrahimy 1 Sukorejo...Bab 1.1 IPA Kelas 7 (Hakikat Sains) Kurikulum Merdeka SMP Ibrahimy 1 Sukorejo...
Bab 1.1 IPA Kelas 7 (Hakikat Sains) Kurikulum Merdeka SMP Ibrahimy 1 Sukorejo...
 
RPP IPA KELAS 7 Bab 2.klasifikasi makhluk hidup
RPP IPA KELAS 7 Bab 2.klasifikasi makhluk hidupRPP IPA KELAS 7 Bab 2.klasifikasi makhluk hidup
RPP IPA KELAS 7 Bab 2.klasifikasi makhluk hidup
 
Sintak berbagai model pembelajaran
Sintak berbagai model pembelajaranSintak berbagai model pembelajaran
Sintak berbagai model pembelajaran
 

Similar to Pendekatan Konsep dan Pendekatan Keterampilan Proses dalam Mengajarkan IPA

Jbptunpaspp gdl-ririswahyu-2288-1-babipr-
Jbptunpaspp gdl-ririswahyu-2288-1-babipr-Jbptunpaspp gdl-ririswahyu-2288-1-babipr-
Jbptunpaspp gdl-ririswahyu-2288-1-babipr-
Anhy Adu He
 
RPP 1 Lembar Biologi Kelas X KD 3.1 - 4.1.pdf
RPP 1 Lembar Biologi Kelas X KD 3.1 - 4.1.pdfRPP 1 Lembar Biologi Kelas X KD 3.1 - 4.1.pdf
RPP 1 Lembar Biologi Kelas X KD 3.1 - 4.1.pdf
Muhammad Iqbal
 
PPT-PEMBELAJARAN IPA DI SD KELOMPOK 1 new.pptx
PPT-PEMBELAJARAN IPA DI SD KELOMPOK 1 new.pptxPPT-PEMBELAJARAN IPA DI SD KELOMPOK 1 new.pptx
PPT-PEMBELAJARAN IPA DI SD KELOMPOK 1 new.pptx
nihayatussholihah1
 
Pembelajaransainssd
PembelajaransainssdPembelajaransainssd
Pembelajaransainssd
BucketHead d'Java
 
Uas ipa
Uas ipaUas ipa
Uas ipa
Delima Ross
 
KELOMPOK 1 TEORI BELAJAR DALAM PEMBELAJARAN IPA SD.pptx
KELOMPOK 1 TEORI BELAJAR DALAM PEMBELAJARAN IPA SD.pptxKELOMPOK 1 TEORI BELAJAR DALAM PEMBELAJARAN IPA SD.pptx
KELOMPOK 1 TEORI BELAJAR DALAM PEMBELAJARAN IPA SD.pptx
Alhalila
 
Bab ii tinjauan teori dan hipotesis penelitian
Bab ii tinjauan teori  dan hipotesis penelitianBab ii tinjauan teori  dan hipotesis penelitian
Bab ii tinjauan teori dan hipotesis penelitianRedjo Forjinso
 
Martikulasi Pascasarjana "Teori Belajar dan Pembelajaran" M. Ifaldi Sidik
Martikulasi Pascasarjana "Teori Belajar dan Pembelajaran" M. Ifaldi SidikMartikulasi Pascasarjana "Teori Belajar dan Pembelajaran" M. Ifaldi Sidik
Martikulasi Pascasarjana "Teori Belajar dan Pembelajaran" M. Ifaldi Sidik
M. Ifaldi Sidik
 
Tugas Filsafat Yulius .pptx
Tugas Filsafat Yulius              .pptxTugas Filsafat Yulius              .pptx
Tugas Filsafat Yulius .pptx
ziloglow
 
Bab ii
Bab iiBab ii
Bab ii
alyubi
 
Bab ii
Bab iiBab ii
Bab ii
Alby Alyubi
 
09. chapter ii
09. chapter ii09. chapter ii
09. chapter ii
Alby Alyubi
 
PENDIDIKAN IPA di SD hakikat pembelajaran sains.pptx
PENDIDIKAN IPA  di SD hakikat pembelajaran sains.pptxPENDIDIKAN IPA  di SD hakikat pembelajaran sains.pptx
PENDIDIKAN IPA di SD hakikat pembelajaran sains.pptx
muhammadikhsan585617
 
Kognitif
KognitifKognitif
Kognitif
widhi setyawan
 
hakikat penelitian pendidikan
hakikat penelitian pendidikanhakikat penelitian pendidikan
hakikat penelitian pendidikan
University of lampung
 
FINAL ATP_IPA_ISABELLA NAPITUPULU_SMP_D (1).docx
FINAL ATP_IPA_ISABELLA NAPITUPULU_SMP_D (1).docxFINAL ATP_IPA_ISABELLA NAPITUPULU_SMP_D (1).docx
FINAL ATP_IPA_ISABELLA NAPITUPULU_SMP_D (1).docx
ArdiansyahArdiansyah78
 
Uas ipa 5
Uas ipa 5Uas ipa 5
Uas ipa 5
Riska Vianto
 
1.03 teori belajar dan motivasi
1.03 teori belajar dan motivasi1.03 teori belajar dan motivasi
1.03 teori belajar dan motivasi
Zack Razz
 
Teori pembelajaran kognitif
Teori pembelajaran kognitifTeori pembelajaran kognitif
Teori pembelajaran kognitif
PriyaRav
 
MODUL 1 PDGK4202 PEMBELAJARAN IPA DI SD.pdf
MODUL 1  PDGK4202   PEMBELAJARAN IPA  DI  SD.pdfMODUL 1  PDGK4202   PEMBELAJARAN IPA  DI  SD.pdf
MODUL 1 PDGK4202 PEMBELAJARAN IPA DI SD.pdf
Tahang Flexter
 

Similar to Pendekatan Konsep dan Pendekatan Keterampilan Proses dalam Mengajarkan IPA (20)

Jbptunpaspp gdl-ririswahyu-2288-1-babipr-
Jbptunpaspp gdl-ririswahyu-2288-1-babipr-Jbptunpaspp gdl-ririswahyu-2288-1-babipr-
Jbptunpaspp gdl-ririswahyu-2288-1-babipr-
 
RPP 1 Lembar Biologi Kelas X KD 3.1 - 4.1.pdf
RPP 1 Lembar Biologi Kelas X KD 3.1 - 4.1.pdfRPP 1 Lembar Biologi Kelas X KD 3.1 - 4.1.pdf
RPP 1 Lembar Biologi Kelas X KD 3.1 - 4.1.pdf
 
PPT-PEMBELAJARAN IPA DI SD KELOMPOK 1 new.pptx
PPT-PEMBELAJARAN IPA DI SD KELOMPOK 1 new.pptxPPT-PEMBELAJARAN IPA DI SD KELOMPOK 1 new.pptx
PPT-PEMBELAJARAN IPA DI SD KELOMPOK 1 new.pptx
 
Pembelajaransainssd
PembelajaransainssdPembelajaransainssd
Pembelajaransainssd
 
Uas ipa
Uas ipaUas ipa
Uas ipa
 
KELOMPOK 1 TEORI BELAJAR DALAM PEMBELAJARAN IPA SD.pptx
KELOMPOK 1 TEORI BELAJAR DALAM PEMBELAJARAN IPA SD.pptxKELOMPOK 1 TEORI BELAJAR DALAM PEMBELAJARAN IPA SD.pptx
KELOMPOK 1 TEORI BELAJAR DALAM PEMBELAJARAN IPA SD.pptx
 
Bab ii tinjauan teori dan hipotesis penelitian
Bab ii tinjauan teori  dan hipotesis penelitianBab ii tinjauan teori  dan hipotesis penelitian
Bab ii tinjauan teori dan hipotesis penelitian
 
Martikulasi Pascasarjana "Teori Belajar dan Pembelajaran" M. Ifaldi Sidik
Martikulasi Pascasarjana "Teori Belajar dan Pembelajaran" M. Ifaldi SidikMartikulasi Pascasarjana "Teori Belajar dan Pembelajaran" M. Ifaldi Sidik
Martikulasi Pascasarjana "Teori Belajar dan Pembelajaran" M. Ifaldi Sidik
 
Tugas Filsafat Yulius .pptx
Tugas Filsafat Yulius              .pptxTugas Filsafat Yulius              .pptx
Tugas Filsafat Yulius .pptx
 
Bab ii
Bab iiBab ii
Bab ii
 
Bab ii
Bab iiBab ii
Bab ii
 
09. chapter ii
09. chapter ii09. chapter ii
09. chapter ii
 
PENDIDIKAN IPA di SD hakikat pembelajaran sains.pptx
PENDIDIKAN IPA  di SD hakikat pembelajaran sains.pptxPENDIDIKAN IPA  di SD hakikat pembelajaran sains.pptx
PENDIDIKAN IPA di SD hakikat pembelajaran sains.pptx
 
Kognitif
KognitifKognitif
Kognitif
 
hakikat penelitian pendidikan
hakikat penelitian pendidikanhakikat penelitian pendidikan
hakikat penelitian pendidikan
 
FINAL ATP_IPA_ISABELLA NAPITUPULU_SMP_D (1).docx
FINAL ATP_IPA_ISABELLA NAPITUPULU_SMP_D (1).docxFINAL ATP_IPA_ISABELLA NAPITUPULU_SMP_D (1).docx
FINAL ATP_IPA_ISABELLA NAPITUPULU_SMP_D (1).docx
 
Uas ipa 5
Uas ipa 5Uas ipa 5
Uas ipa 5
 
1.03 teori belajar dan motivasi
1.03 teori belajar dan motivasi1.03 teori belajar dan motivasi
1.03 teori belajar dan motivasi
 
Teori pembelajaran kognitif
Teori pembelajaran kognitifTeori pembelajaran kognitif
Teori pembelajaran kognitif
 
MODUL 1 PDGK4202 PEMBELAJARAN IPA DI SD.pdf
MODUL 1  PDGK4202   PEMBELAJARAN IPA  DI  SD.pdfMODUL 1  PDGK4202   PEMBELAJARAN IPA  DI  SD.pdf
MODUL 1 PDGK4202 PEMBELAJARAN IPA DI SD.pdf
 

Recently uploaded

PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOKPENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
GusniartiGusniarti5
 
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F  kelasModul Ajar Statistika Data Fase F  kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
ananda238570
 
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdfMODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
sitispd78
 
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKANSAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
NURULNAHARIAHBINTIAH
 
RENCANA TINDAK LANJUT (RTL) PASCA PELATIHAN.pptx
RENCANA TINDAK LANJUT (RTL) PASCA PELATIHAN.pptxRENCANA TINDAK LANJUT (RTL) PASCA PELATIHAN.pptx
RENCANA TINDAK LANJUT (RTL) PASCA PELATIHAN.pptx
mukminbdk
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Fathan Emran
 
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata anginMedia Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
margagurifma2023
 
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptxPemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
ssuser4dafea
 
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdfPpt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
fadlurrahman260903
 
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdfKelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
JALANJALANKENYANG
 
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdfPanduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
MildayantiMildayanti
 
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdfJuknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
HendraSagita2
 
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARUAKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
junaedikuluri1
 
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIANSINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
NanieIbrahim
 
POWERPOINT ASAS PERMAINAN CATUR MSSD.pptx
POWERPOINT ASAS PERMAINAN CATUR MSSD.pptxPOWERPOINT ASAS PERMAINAN CATUR MSSD.pptx
POWERPOINT ASAS PERMAINAN CATUR MSSD.pptx
cikgumeran1
 
Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...
Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...
Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...
ahyani72
 
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdfKisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
indraayurestuw
 
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPALANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
Annisa Syahfitri
 
PPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptx
PPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptxPPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptx
PPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptx
AqlanHaritsAlfarisi
 

Recently uploaded (20)

PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOKPENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
 
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F  kelasModul Ajar Statistika Data Fase F  kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
 
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
 
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdfMODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
 
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKANSAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
 
RENCANA TINDAK LANJUT (RTL) PASCA PELATIHAN.pptx
RENCANA TINDAK LANJUT (RTL) PASCA PELATIHAN.pptxRENCANA TINDAK LANJUT (RTL) PASCA PELATIHAN.pptx
RENCANA TINDAK LANJUT (RTL) PASCA PELATIHAN.pptx
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
 
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata anginMedia Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
 
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptxPemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
 
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdfPpt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
 
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdfKelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
 
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdfPanduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
 
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdfJuknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
 
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARUAKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
 
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIANSINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
 
POWERPOINT ASAS PERMAINAN CATUR MSSD.pptx
POWERPOINT ASAS PERMAINAN CATUR MSSD.pptxPOWERPOINT ASAS PERMAINAN CATUR MSSD.pptx
POWERPOINT ASAS PERMAINAN CATUR MSSD.pptx
 
Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...
Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...
Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...
 
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdfKisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
 
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPALANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
 
PPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptx
PPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptxPPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptx
PPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptx
 

Pendekatan Konsep dan Pendekatan Keterampilan Proses dalam Mengajarkan IPA

  • 1. PENDEKATAN KONSEP DAN PENDEKATAN KETERAMPILAN PROSES IPA DALAM MENGAJARKAN IPA (BIOLOGI)
  • 2. Agustina (A1C213223) Alvi Sugiarto Syarip (A1C213037) Firda Ayu Winarti (A1C213026) Hermawan (A1C213206) Monica Tancania Tisnawati Putri (A1C213044) Maria Magdalena (A1C213237) Utari (A1C213062) Kelompok I
  • 3.
  • 4. Pengertian Konsep Dalam bahasa Inggris kata konsep berasal dari kata “concept” atau “construc” yang berarti simbol yang digunakan untuk memaknai sesuatu (Ihalaw, 2003 : 25) Secara umum konsep adalah suatu abstraksi yang menggambarkan ciri-ciri umum sekelompok objek, peristiwa atau fenomena lainnya.
  • 5. Pengertian konsep menurut beberapa ahli: Woodruff (Amin, 1987 ), mendefinisikan konsep sebagai berikut: • suatu gagasan/ide yang relatif sempurna dan bermakna, • suatu pengertian tentang suatu objek, • produk subjektif yang berasal dari cara seseorang membuat pengertian terhadap objek-objek atau benda- benda melalui pengalamannya (setelah melakukan persepsi terhadap objek/benda).
  • 6. Menurut Soedjadi (2000:14) pengertian konsep adalah ide abstrak yang dapat digunakan untuk mengadakan klasifikasi atau penggolongan yang pada umumnya dinyatakan dengan suatu istilah atau rangkaian kata. Menurut Bahri (2008:30) pengertian konsep adalah satuan arti yang mewakili sejumlah objek yang mempunyai ciri yang sama. Konsep sendiri pun dapat dilambangkan dalam bentuk suatu kata (lambang bahasa).
  • 7. Menurut Singarimbun dan Effendi (2009) pengertian konsep adalah generalisasi dari sekelompok fenomena tertentu, sehingga dapat dipakai untuk menggambarkan barbagai fenomena yang sama. Konsep merupakan suatu kesatuan pengertian tentang suatu hal atau persoalan yang dirumuskan.
  • 8. Pendekatan konsep adalah pendekatan pembelajaran yang secara langsung menyajikan konsep tanpa memberikan kesempatan kepada siswa untuk menghayati bagaimana konsep itu diperoleh. Pendekatan konsep
  • 9. Pendekatan Konsep Dalam Kegiatan Belajar Mengajar Dalam proses internalisasi suatu konsep perlu diperhatikan dari beberapa hal, antara lain: 1.Memperkenalkan benda-benda yang semula tak bernama menjadi bernama. 2.Memperkenalkan unsur benda, sehingga memberi kemungkinan unsur lain. 3.Menunjukkan ciri-ciri khusus pada benda yang diperlihatkan. 4.Menunjukkan persetujuan dengan membandingkan contoh dan bukan contoh.
  • 10. Kondisi yang dipertimbangkan dalam kegiatan belajar mengajar dengan pendekatan konsep adalah: 1.Menanti kesiapan belajar, kematangan berpikir sesuai dengan unsur lingkungan. 2.Mengetengahkan konsep dasar dengan persepsi yang benar yang mudah dimengerti. 3.Memperkenalkan konsep yang spesifik dari pengalaman yang spesifik pula sampai konsep yang kompleks. 4.Penjelasan perlahan-lahan dari yang konkret sampai yang abstrak.
  • 11. Langkah-langkah mengajar dengan pendekatan konsep melalui 3 tahap yaitu: 1.Tahap Enaktif 2.Tahap Simbolik 3.Tahap Ikonik
  • 12. •BeberapaContoh konsep IPA (Biologi) • Skemakedudukan guru terhadap siswadan materi Biologi dalam prosesbelajar mengajar yang dikemukakan oleh Djohar (1985 : 8) Kegiatan belajar Biologi Kegiatan mengajar Biologi
  • 13. Anak-anak membentuk pemahaman terhadap fenomena alam sebelum mereka mempelajarinya secara formal di sekolah. Pemahaman yang mereka miliki disebut konsepsi awal (prakonsepsi). Prakonsepsi Sesuai Tidak sesuai ( Miskonsepsi ) Menurut Prof.  Dr. Muslimin Ibrahim, M.Pd
  • 14. Beberapacontoh kesalahan konsep dan pembenarannya: Konsep 1 : “Ciri makhluk hidup adalah makan” Penjelasan yang benar : “Ciri makhluk hidup adalah perlu makanan”. ( Ibrahim, Muslimin. 2011 )
  • 15. Konsep 2 “Rantai makanan adalah peristiwa makan memakan yang terjadi berurutan” Pembenarannya: “rantai makanan adalah peristiwa makan dan dimakan menurut urutan tertentu.” • Konsep 3 • “Hewan yang hidup di air bernapas dengan insang” Pembenarannya: “Yang benar tidak semua hewan yang hidup di air bernapasdengan insang.” • IPA dibangun dari konsep- konsep dan penjelasan yang benar, di dalam biologi harus dibangun puladari konsep yang benar. (Ibrahim, Muslimin. 2011).
  • 17. Pendekatan Ketrampilan Proses (PKP) merupakan pendekatan yang sangat ditekankan dalam pelaksanaan baik untuk kurikulum 1984 , kurikulum 1994 maupun KBK 2004 untuk pembelajaran Sain (IPA).
  • 18. Keterampilan proses sains adalah pendekatan yang didasarkan pada anggapan bahwa sains itu terbentuk dan berkembang melalui suatu proses ilmiah.
  • 19. Prinsip dan Karakteristik Pembelajaran Keterampilan Proses Sains. 1. Kemampuan mengamati 2. Kemampuan menghitung 3. Kemampuan mengukur 4. Kemampuan mengklasifikasikan 5. Kemampuan menemukan hubungan 6. Kemampuan membuat prediksi (ramalan) 7. Kemampuan melaksanakan penelitian 8. Kemampuan mengumpulkan dan menganalisis data 9. Kemampuan menginterpretasikan data 10.Kemampuan mengkomunikasikan hasil
  • 20. Contoh keterampilan proses IPA (Biologi) 1. Pada proses pertumbuhan kecambah pada proses ini Kecambah yang berada di tempat terang atau lebih banyak terkena cahaya maka pertumbuhan kecambah tersebut lebih lambat dibandingkan kecambah yang berada ditempat yang gelap pertumbuhannya lebih cepat.
  • 21. 2. Ciri Makhluk Hidup Pada umumnya ciri makhluk hidup ada 9 yaitu bergerak, peka terhadap rangsang (iritabilitas), memerlukan makan (nutrisi), bernafas (respirasi), tumbuh dan berkembang, berkembangbiak (reproduksi), adaptasi, dan ekskresi.
  • 22. Kelemahan Keterampilan Proses dalam Mengajarkan IPA • Membutuhkan waktu yang relatif lama untuk melakukannya • Jumlah siswa dalam kelas harus relative kecil, karena setiap siswa memerlukan perhatian dari guru. • Memerlukan perencanaan dengan teliti.
  • 23. • Tidak menjamin setiap siswa akan dapat mencapai tujuan sesuai dengan tujuan pembelajaran. • Sulit membuat siswa turut aktif secara merata selama proses berlangsungnya pembelajaran.
  • 24. Beberapa Keunggulan Keterampilan Proses dalam Mengajarkan IPA • Merangsang ingin tahu dan mengembangkan sikap ilmiah siswa. • Siswa akan aktif dalam pembelajaran dan mengalami sendiri proses mendapatkan konsep. • Pemahaman siswa lebih mantap.
  • 25. • Siswa terlibat langsung dengan objek nyata sehingga dapat mempermudah pemahaman siswa terhadap materi pelajaran, • Mendorong siswa untuk menemukan konsep-konsep baru.