SlideShare a Scribd company logo
PASAR
PERSAINGAN
SEMPURNA
Ilmu Ekonomi Studi Pembangunan
Fakultas Ekonomi dan Bisnis
Suatu pasar dimana terdapat banyak pembeli dan
penjual, yang mempedagangkan produk identik,
sehingga masing – masing dari mereka akan menjadi
penerima harga
Pasar Kompetitif
Ilmu Ekonomi Studi Pembangunan
Fakultas Ekonomi dan Bisnis
Ada banyak pembeli dan penjual di pasar.
Barang yang ditawarkan oleh penjual berbagai sebagian besar
sama.
Perusahaan bebas dapat masuk atau keluar pasar
Karakteristik Pasar Persaingan Sempurna
Ilmu Ekonomi Studi Pembangunan
Fakultas Ekonomi dan Bisnis
Tindakan setiap pembeli atau penjual di pasar memiliki dampak minimal
terhadap harga pasar.
Setiap pembeli dan penjual mengambil harga pasar seperti yang diberikan.
Sebuah pasar yang kompetitif memiliki banyak pembeli dan penjual
perdagangan produk identik sehingga setiap pembeli dan penjual adalah price
taker.
Pembeli dan penjual harus menerima harga yang ditentukan oleh pasar
Akibat dari Ciri – Ciri Pasar Persaingan Sempurna
Ilmu Ekonomi Studi Pembangunan
Fakultas Ekonomi dan Bisnis
TR = P.Q
Pendapatan Pasar Persaingan Sempurna
Ilmu Ekonomi Studi Pembangunan
Fakultas Ekonomi dan Bisnis
Pendapatan rata – rata memberitahukan berapa
banyak pendapatan yang diterima perusahaan
untuk setiap unit yang dijualnya
Pendapatan Rata – Rata
Pasar Persaingan Sempurna
AR = TR/QIlmu Ekonomi Studi Pembangunan
Fakultas Ekonomi dan Bisnis
Merupakan perubahan pada pendapatan
total pada setiap penjualan satu unit
tambahan.
Pendapatan Marginal
𝑀𝑅 =
∆𝑇𝑅
∆𝑄
Ilmu Ekonomi Studi Pembangunan
Fakultas Ekonomi dan Bisnis
Jumlah Harga Pendapatan Total Pendapatan Rata -
Rata
Pendapatan
Marginal
5 9
6 9
7 9
8 9
9 9
Jumlah Harga Pendapatan Total Pendapatan Rata -
Rata
Pendapatan
Marginal
6 5
7 5
8 5
9 5
10 5
Ilmu Ekonomi Studi Pembangunan
Fakultas Ekonomi dan Bisnis
Maksimalisasi Keuntungan dan Kurva Penawaran Perusahaan
Kompetitif
𝜋 = 𝑇𝑅 − 𝑇𝐶
Dapat juga dilakukan dengan cara lain yaitu dengan cara membandingkan
pendapatan marginal dengan biaya marginal dari setiap unit produksi
𝜋 = keuntungan
TR = Total revenue
TC = Total Cost
𝜋 = 𝑀𝑅 − 𝑀𝐶
Ilmu Ekonomi Studi Pembangunan
Fakultas Ekonomi dan Bisnis
Q Pendapatan
Total
Biaya Total Keuntungan Pendapatan
Marginal
Biaya
Marginal
Perubahan
Keuntungan
6 9 10
7 18 13
8 27 17
9 36 22
10 45 28
Q Pendapatan
Total
Biaya
Total
Keuntungan Pendapatan
Marginal
Biaya
Marginal
Perubahan
Keuntungan
3 7 8
4 14 11
5 21 15
6 28 20
7 35 26 Ilmu Ekonomi Studi Pembangunan
Fakultas Ekonomi dan Bisnis
Di dalam sebuah pasar output berstuktur persaingan
sempurna, jumlah perusahaan adalah 1.000. Dalam jangka
pendek setiap perusahaan memiliki kurva penawaran Qs =
-200 + 50P, dimana Qs adalah output tiap perusahaan; P
adalah harga. Permintaan pasar: Q = 160.000 – 10.000P.
Hitung harga keseimbangan pasar jangka pendek!
Ilmu Ekonomi Studi Pembangunan
Fakultas Ekonomi dan Bisnis
Kurva Biaya Marginal dan Keputusan
Penawaran Perusahaan
Ilmu Ekonomi Studi Pembangunan
Fakultas Ekonomi dan Bisnis
Rentan Waktu Tanggapan Penawaran Pada
Pasar Persaingan Sempurna
Rentan Waktu
Sangat
Pendek
Tidak akan terjadi
tanggapan
penawaran, kuantitas
yang di tawarakan
absolut
Pendek
Perusahaan dapat
mengubah kuantitas
yang ditawarkan,
tidak ada perusahaan
baru yang dapat
memasuki pasar
Panjang
Kuantitas yang
ditawarkan dapat
berubah dan
perusahaan baru
dapat memasuki
pasar
Ilmu Ekonomi Studi Pembangunan
Fakultas Ekonomi dan Bisnis
Penentu Harga dalam Jangka Waktu Sangat Pendek
Pada jangka waktu sangat pendek barang – barang sudah siap tersedia di
pasar dan harus terjual pada tingkat berapa pun yang dikehendaki pasar.
Pada keadaan seperti ini harga berperan sebagai penjatah permintaan
D’
D
S
P’
P
Kuantitas
Harga
Ilmu Ekonomi Studi Pembangunan
Fakultas Ekonomi dan Bisnis
Kemampuan Penerapan Model Jangka
Waktu Sangat Pendek
Model jangka waktu sangat pendek tidak terlalu
berguna untuk sebagian besar pasar.
Teori ini mungkin dapat diterapkan dengan tepat pada
kondisi barang – barang yang bersifat cepat rusak.
Ilmu Ekonomi Studi Pembangunan
Fakultas Ekonomi dan Bisnis
Penawaran Jangka Pendek
Dalam analisis jangka pendek, jumlah perusahaan dalam sebuah industri
adalah tetap.
Diasumsikan bahwa perusahan – perusahaan tidak cukup fleksibel untuk
masuk dan meninggalkan pasar.
Setiap perusahaan yang beroperasi di dalam pasar tersebut dapat mengatur
keuntitas produksi mereka sebagai reaksi adanya perubahan harga.
Karena terdapat banyak perusahaan yang memproduksi barang yang
sejenis, setiap perusahaan tersebut akan bertindak sebagai penerima harga.
Ilmu Ekonomi Studi Pembangunan
Fakultas Ekonomi dan Bisnis
Pembuatan Kurva Penawaran Jangka Pendek
Kurva penawaran jangka pendek adalah hubungan antara harga pasar
dengan kuantitas penawaran suatu barang pada jangka pendek.
P
Kuantitas
Harga
Kuantitas
Harga
Kuantitas
Harga
𝑞1
𝐴
𝑞1
𝐵
𝑄1
𝑆𝐴 𝑆 𝐵
Perusahaan A Perusahaan B Pasar
Ilmu Ekonomi Studi Pembangunan
Fakultas Ekonomi dan Bisnis
Efek Dari Peningkatan Permintaan
Perningkatan harga dalam jangka pendek bertindak
untuk menjatah permintaan.
Peningkatan harga juga memberikan sinyal bagi
perusahaan untuk meningkatkan produksinya.
Ilmu Ekonomi Studi Pembangunan
Fakultas Ekonomi dan Bisnis
Alasan Pergeseran dalam Kurva
Permintaan dan Penawaran
Permintaan Penawaran
Bergeser ke kanan
• Peningkatan pendapatan
• Harga barang – barang subtitusi meningkat
• Harga barang – barang komplementer
menurun
• Preferensi pada barang meningkat
Bergeser ke kanan
• Harga – harga input menurun
• Perbaikan teknologi
Bergeser ke kiri
• Penurunan pendapatan
• Harga barang – barang subtitusi menurun
• Harga barang – barang komplementer
meningkat
• Preferensi pada barang menurun
Bergeser ke kiri
• Harga – harga input meningkat
Ilmu Ekonomi Studi Pembangunan
Fakultas Ekonomi dan Bisnis
Tutup sementara adalah keputusan jangka pendek untuk tidak
menghasilkan apa – apa selama jangka waktu tertentu karena kondisi
pasar yang tidak menguntungkan
Suatu perusahaan tutup sementara jika pendapatan yang seharusnya
diperolehnya dari produksi lebih sedikit daripada biaya produksinya
Keputusan Jangka Pendek Perusahaan Untuk Tutup
Ilmu Ekonomi Studi Pembangunan
Fakultas Ekonomi dan Bisnis
Perusahaan tutup sementara jika pendapatan total lebih sedikit
dari pada biaya variabel
Tutup Sementara Jika TR < VC
Tutup sementara jika TR < AVC
Perusahaan tutup sementara jika harga barang tersebut lebih kecil
dari pada biaya variabel rata- rata
Ilmu Ekonomi Studi Pembangunan
Fakultas Ekonomi dan Bisnis
Merupakan biaya yang terlanjur dibayarkan
dan tidak dapat dipulihkan
Sunk Cost (Biaya Tertanam)
Ilmu Ekonomi Studi Pembangunan
Fakultas Ekonomi dan Bisnis
Kurva Penawaran Jangka Pendek dari Perusahaan
Persaingan Sempurna
Kuantitas
ATC
AVC
0
Biaya
MC
Jika P < AVC,
Tutup.
Jika P > AVC,
Tetap berproduksi
Dlm jk pendek.
Jika P > ATC,
Tetap berproduksi.
Kurva Penawaran Jangka
Pendek Perusahaan
Ilmu Ekonomi Studi Pembangunan
Fakultas Ekonomi dan Bisnis
Tutup Sementar Jika:
P < AVC
Jika harga yang ada di pasar di mencukupi untuk
menutupi biaya variabel rata – rata maka perusahaan
lebih baik benar – benar berhenti berproduksi.
Ilmu Ekonomi Studi Pembangunan
Fakultas Ekonomi dan Bisnis
Jangka Panjang
Dalam pasar persaingan sempurna, tanggapan penawaran jauh lebih
fleksibel untuk jangka panjang dari pada jangka pendek karena dua alasan:
Kurva biaya jangka panjang perusahaan mencerminkan flesibilitas
input yang lebih besar yang dimiliki perusahaan dalam jangka panjang.
Jangka yang panjang memungkinkan masuk atau keluarnya perusahaan
– perusahaandari pasar sebagai reaksi adanya peluang memperoleh
laba.
Ilmu Ekonomi Studi Pembangunan
Fakultas Ekonomi dan Bisnis
Kemudahan untuk Masuk dan Keluar dari Pasar
Perusahaan baru akan tertarik memasuki pasar ketika laba positif
dan sebaliknya.
Jika labanya positif, masuknya perusahaan – perusahaan baru
akan mengakibatkan kurva penawaran pasar jangka pendek akan
bergeser ke kanan, karena lebih banyak perusahaan yang
berproduksi di pasar dari pada sebelumnya.
Ilmu Ekonomi Studi Pembangunan
Fakultas Ekonomi dan Bisnis
Keputusan Jangka Panjang Perusahaan
Untuk Keluar Masuk Pasar
Dalam jangka panjang, perusahaan akan keluar dari pasar jika pendapatan
yang diperoleh dari produksi lebih kecil daripada total biaya yang
dikeluarkan.
Keluar jika TR < TC
Keluar jika TR/Q < TC/Q
Keluar jika P < ATC
Ilmu Ekonomi Studi Pembangunan
Fakultas Ekonomi dan Bisnis
Keputusan Jangka Panjang Perusahaan
Untuk Keluar Masuk Pasar
Perusahaan akan memasuki pasar jika menguntungkan
(profitable).
Masuk jika TR > TC
Masuk jika TR/Q > TC/Q
Masuk jika P > ATC
Ilmu Ekonomi Studi Pembangunan
Fakultas Ekonomi dan Bisnis
Kurva Penawaran Jangka Panjang Perusahaan
Kompetitif...
Kuantitas
MC
ATC
AVC
0
Biaya
Masuk
Jika P > ATC
Keluar jika
P < ATC
Ilmu Ekonomi Studi Pembangunan
Fakultas Ekonomi dan Bisnis
Menghitung Laba Perusahaan Kompetitif
Secara Grafis...
Profit
Q Kuantitas0
Harga
P = AR = MR
ATCMC
P
ATC
Kuantitas yg dapat
memaksimalkan laba
a. Perusahaan dengan
laba
Ilmu Ekonomi Studi Pembangunan
Fakultas Ekonomi dan Bisnis
Menghitung Laba Perusahaan Kompetitif
Secara Grafis...
Rugi-Kuantitas yg dpt
meminimumkan laba
Loss
Kuantitas0
Harga
P = AR = MR
ATCMC
P
Q
ATC
b. Perusahaan dengan
Rugi
Ilmu Ekonomi Studi Pembangunan
Fakultas Ekonomi dan Bisnis
Dalam jangka panjang laba
yang di dapat perusahaan
adalah nol. Mengapa
perusahaan terus bekerja/
tetap melanjutkan usahanya?
Ilmu Ekonomi Studi Pembangunan
Fakultas Ekonomi dan Bisnis
Efisiensi Produktif
Efisiensi Allokatif
Harga = MC
Produksi pd minimum ATC
Efisiensi Dinamis
resources secara cepat merespon perubahan selera
Persaingan Sempurna dan Efisiensi
Ilmu Ekonomi Studi Pembangunan
Fakultas Ekonomi dan Bisnis
Merupakan bentuk pasar yang ideal
Perusahaan berproduksi pada skala yang efisien dengan harga produk paling
murah
Output maksimum
Memberikan kemakmuran yang maksimal karena:
1. Harga jual yang termurah
2. Jumlah output paling banyak sehingga ratio output per penduduk maksimal
3. Masyarakat merasa nyaman dan tidak takut ditipu karena informasi
sempurna.
KEKUATAN PASAR PERSAINGAN SEMPURNA
Ilmu Ekonomi Studi Pembangunan
Fakultas Ekonomi dan Bisnis
Kelemahan dalam hal asumsi
Asumsi yang dipakai dalam pasar persaingan sempurna mustahil
terwujud.
Kelemahan dalam pengembangan teknologi
Dalam jangka panjang perusahaan dapat laba normal sehingga
apakah mungkin perusahaan dapat melakukan kegiatan riset.
Konflik efisiensi-keadilan
KELEMAHAN PASAR PERSAINGAN SEMPURNA
Ilmu Ekonomi Studi Pembangunan
Fakultas Ekonomi dan Bisnis

More Related Content

What's hot

Keadilan Dalam Bisnis
Keadilan Dalam BisnisKeadilan Dalam Bisnis
Keadilan Dalam Bisnis
Lisca Ardiwinata
 
Proposal skripsi Jurusan Agribisnis Fakultas Pertanian Universitas Jambi 2016
Proposal skripsi Jurusan Agribisnis Fakultas Pertanian Universitas Jambi 2016 Proposal skripsi Jurusan Agribisnis Fakultas Pertanian Universitas Jambi 2016
Proposal skripsi Jurusan Agribisnis Fakultas Pertanian Universitas Jambi 2016
Ana Puja Prihatin
 
Pasar Persaingan Sempurna
Pasar Persaingan SempurnaPasar Persaingan Sempurna
Pasar Persaingan Sempurna
Fair Nurfachrizi
 
Teori Perilaku Produsen - M. Ifaldi Sidik
Teori Perilaku Produsen - M. Ifaldi SidikTeori Perilaku Produsen - M. Ifaldi Sidik
Teori Perilaku Produsen - M. Ifaldi Sidik
M. Ifaldi Sidik
 
Pertemuan x pasar persaingan sempurna
Pertemuan x  pasar persaingan sempurnaPertemuan x  pasar persaingan sempurna
Pertemuan x pasar persaingan sempurna
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH BERAU
 
Ekonomi manajerial
Ekonomi manajerialEkonomi manajerial
Pengangguran
PengangguranPengangguran
Pengangguran
gadis sriyamti
 
Pemanfaatan fungsi solver dalam excel untuk kasus optimalisasi
Pemanfaatan fungsi solver dalam excel untuk kasus optimalisasiPemanfaatan fungsi solver dalam excel untuk kasus optimalisasi
Pemanfaatan fungsi solver dalam excel untuk kasus optimalisasi
Futurum2
 
Kurva penawaran jangka panjang emik
Kurva penawaran jangka panjang emikKurva penawaran jangka panjang emik
Kurva penawaran jangka panjang emikFitri Hamasah
 
Matematika Ekonomi - surplus konsumen dan surplus produsen
Matematika Ekonomi - surplus konsumen dan surplus produsenMatematika Ekonomi - surplus konsumen dan surplus produsen
Matematika Ekonomi - surplus konsumen dan surplus produsen
Harya Wirawan
 
Bab VI Teori Produksi dan Biaya Produksi Terlengkap
Bab VI Teori Produksi dan Biaya Produksi TerlengkapBab VI Teori Produksi dan Biaya Produksi Terlengkap
Bab VI Teori Produksi dan Biaya Produksi TerlengkapAditya Panim
 
Pasar oligopoli
Pasar oligopoliPasar oligopoli
Pasar oligopoli
Endah Kusumarini
 
teori produksi estimasi
teori produksi estimasiteori produksi estimasi
teori produksi estimasi
mas karebet
 
Pasar monopolistik
Pasar monopolistikPasar monopolistik
Pasar monopolistik
Joventus Partogi Silaen
 
Regresi dan korelasi fe 2011
Regresi dan korelasi fe 2011Regresi dan korelasi fe 2011
Regresi dan korelasi fe 2011
Ir. Zakaria, M.M
 
Product07 concept selection
Product07 concept selectionProduct07 concept selection
Product07 concept selection
Arif Rahman
 
Mempromosikan Produk - STRATEGI PROMOSI
Mempromosikan Produk - STRATEGI PROMOSIMempromosikan Produk - STRATEGI PROMOSI
Mempromosikan Produk - STRATEGI PROMOSI
Falanni Firyal Fawwaz
 

What's hot (20)

Keadilan Dalam Bisnis
Keadilan Dalam BisnisKeadilan Dalam Bisnis
Keadilan Dalam Bisnis
 
Proposal skripsi Jurusan Agribisnis Fakultas Pertanian Universitas Jambi 2016
Proposal skripsi Jurusan Agribisnis Fakultas Pertanian Universitas Jambi 2016 Proposal skripsi Jurusan Agribisnis Fakultas Pertanian Universitas Jambi 2016
Proposal skripsi Jurusan Agribisnis Fakultas Pertanian Universitas Jambi 2016
 
Materi teori produksi
Materi teori produksiMateri teori produksi
Materi teori produksi
 
Pasar Persaingan Sempurna
Pasar Persaingan SempurnaPasar Persaingan Sempurna
Pasar Persaingan Sempurna
 
Teori Perilaku Produsen - M. Ifaldi Sidik
Teori Perilaku Produsen - M. Ifaldi SidikTeori Perilaku Produsen - M. Ifaldi Sidik
Teori Perilaku Produsen - M. Ifaldi Sidik
 
Pertemuan x pasar persaingan sempurna
Pertemuan x  pasar persaingan sempurnaPertemuan x  pasar persaingan sempurna
Pertemuan x pasar persaingan sempurna
 
Ekonomi manajerial
Ekonomi manajerialEkonomi manajerial
Ekonomi manajerial
 
Pengangguran
PengangguranPengangguran
Pengangguran
 
Pemanfaatan fungsi solver dalam excel untuk kasus optimalisasi
Pemanfaatan fungsi solver dalam excel untuk kasus optimalisasiPemanfaatan fungsi solver dalam excel untuk kasus optimalisasi
Pemanfaatan fungsi solver dalam excel untuk kasus optimalisasi
 
Ekonomi manajerial 2
Ekonomi manajerial 2Ekonomi manajerial 2
Ekonomi manajerial 2
 
Kurva penawaran jangka panjang emik
Kurva penawaran jangka panjang emikKurva penawaran jangka panjang emik
Kurva penawaran jangka panjang emik
 
Distribusi poisson
Distribusi poissonDistribusi poisson
Distribusi poisson
 
Matematika Ekonomi - surplus konsumen dan surplus produsen
Matematika Ekonomi - surplus konsumen dan surplus produsenMatematika Ekonomi - surplus konsumen dan surplus produsen
Matematika Ekonomi - surplus konsumen dan surplus produsen
 
Bab VI Teori Produksi dan Biaya Produksi Terlengkap
Bab VI Teori Produksi dan Biaya Produksi TerlengkapBab VI Teori Produksi dan Biaya Produksi Terlengkap
Bab VI Teori Produksi dan Biaya Produksi Terlengkap
 
Pasar oligopoli
Pasar oligopoliPasar oligopoli
Pasar oligopoli
 
teori produksi estimasi
teori produksi estimasiteori produksi estimasi
teori produksi estimasi
 
Pasar monopolistik
Pasar monopolistikPasar monopolistik
Pasar monopolistik
 
Regresi dan korelasi fe 2011
Regresi dan korelasi fe 2011Regresi dan korelasi fe 2011
Regresi dan korelasi fe 2011
 
Product07 concept selection
Product07 concept selectionProduct07 concept selection
Product07 concept selection
 
Mempromosikan Produk - STRATEGI PROMOSI
Mempromosikan Produk - STRATEGI PROMOSIMempromosikan Produk - STRATEGI PROMOSI
Mempromosikan Produk - STRATEGI PROMOSI
 

Viewers also liked

Mekanisme pasar dalam islam
Mekanisme pasar dalam islamMekanisme pasar dalam islam
Mekanisme pasar dalam islam
Muhammad Khoirul Fuddin
 
Pengantar Teori - Teori Kurs
Pengantar Teori - Teori KursPengantar Teori - Teori Kurs
Pengantar Teori - Teori Kurs
Muhammad Khoirul Fuddin
 
Pasar monopoli
Pasar monopoliPasar monopoli
Pasar monopoli
Muhammad Khoirul Fuddin
 
Tatanan Pelaku dan Regulasinya
Tatanan Pelaku dan RegulasinyaTatanan Pelaku dan Regulasinya
Tatanan Pelaku dan Regulasinya
Muhammad Khoirul Fuddin
 
Prinsip – prinsip ekonomi dan metodologi ilmu ekonomi
Prinsip – prinsip ekonomi dan metodologi ilmu ekonomiPrinsip – prinsip ekonomi dan metodologi ilmu ekonomi
Prinsip – prinsip ekonomi dan metodologi ilmu ekonomi
Muhammad Khoirul Fuddin
 
Tatanan kepemilikan sumber daya
Tatanan kepemilikan sumber dayaTatanan kepemilikan sumber daya
Tatanan kepemilikan sumber daya
Muhammad Khoirul Fuddin
 
Pasar monopolistik
Pasar monopolistikPasar monopolistik
Pasar monopolistik
Muhammad Khoirul Fuddin
 
Agenda dalam sistem ekonomi indonesia
Agenda dalam sistem ekonomi indonesiaAgenda dalam sistem ekonomi indonesia
Agenda dalam sistem ekonomi indonesia
Muhammad Khoirul Fuddin
 
Pasar Oligopoli
Pasar OligopoliPasar Oligopoli
Pasar Oligopoli
Muhammad Khoirul Fuddin
 
Eksternalitas
EksternalitasEksternalitas
Landasan filosofi sistem ekonomi indonesia
Landasan filosofi sistem ekonomi indonesiaLandasan filosofi sistem ekonomi indonesia
Landasan filosofi sistem ekonomi indonesia
Muhammad Khoirul Fuddin
 
Teori – Teori Neraca Pembayaran Internasional
Teori – Teori Neraca Pembayaran InternasionalTeori – Teori Neraca Pembayaran Internasional
Teori – Teori Neraca Pembayaran Internasional
Muhammad Khoirul Fuddin
 
Mekanisme penyesuaian dalam neraca pembayaran fix
Mekanisme penyesuaian dalam neraca pembayaran fixMekanisme penyesuaian dalam neraca pembayaran fix
Mekanisme penyesuaian dalam neraca pembayaran fix
Muhammad Khoirul Fuddin
 
Pasar Valuta Asing dan Kurs
Pasar Valuta Asing dan Kurs Pasar Valuta Asing dan Kurs
Pasar Valuta Asing dan Kurs
Muhammad Khoirul Fuddin
 
Neraca pembayaran indonesia
Neraca pembayaran indonesiaNeraca pembayaran indonesia
Neraca pembayaran indonesia
Muhammad Khoirul Fuddin
 
Tatanan tentang kesejahteraan umum
Tatanan tentang kesejahteraan umumTatanan tentang kesejahteraan umum
Tatanan tentang kesejahteraan umum
Muhammad Khoirul Fuddin
 
Nilai Tukar
Nilai TukarNilai Tukar
Definisi dan Komponen Sistem Ekonomi
Definisi dan Komponen Sistem EkonomiDefinisi dan Komponen Sistem Ekonomi
Definisi dan Komponen Sistem Ekonomi
Muhammad Khoirul Fuddin
 
Pengertian Ekonomi Internasional
Pengertian Ekonomi InternasionalPengertian Ekonomi Internasional
Pengertian Ekonomi Internasional
Muhammad Khoirul Fuddin
 
Silabi Ekonomi Internasional I
Silabi  Ekonomi Internasional ISilabi  Ekonomi Internasional I
Silabi Ekonomi Internasional I
Muhammad Khoirul Fuddin
 

Viewers also liked (20)

Mekanisme pasar dalam islam
Mekanisme pasar dalam islamMekanisme pasar dalam islam
Mekanisme pasar dalam islam
 
Pengantar Teori - Teori Kurs
Pengantar Teori - Teori KursPengantar Teori - Teori Kurs
Pengantar Teori - Teori Kurs
 
Pasar monopoli
Pasar monopoliPasar monopoli
Pasar monopoli
 
Tatanan Pelaku dan Regulasinya
Tatanan Pelaku dan RegulasinyaTatanan Pelaku dan Regulasinya
Tatanan Pelaku dan Regulasinya
 
Prinsip – prinsip ekonomi dan metodologi ilmu ekonomi
Prinsip – prinsip ekonomi dan metodologi ilmu ekonomiPrinsip – prinsip ekonomi dan metodologi ilmu ekonomi
Prinsip – prinsip ekonomi dan metodologi ilmu ekonomi
 
Tatanan kepemilikan sumber daya
Tatanan kepemilikan sumber dayaTatanan kepemilikan sumber daya
Tatanan kepemilikan sumber daya
 
Pasar monopolistik
Pasar monopolistikPasar monopolistik
Pasar monopolistik
 
Agenda dalam sistem ekonomi indonesia
Agenda dalam sistem ekonomi indonesiaAgenda dalam sistem ekonomi indonesia
Agenda dalam sistem ekonomi indonesia
 
Pasar Oligopoli
Pasar OligopoliPasar Oligopoli
Pasar Oligopoli
 
Eksternalitas
EksternalitasEksternalitas
Eksternalitas
 
Landasan filosofi sistem ekonomi indonesia
Landasan filosofi sistem ekonomi indonesiaLandasan filosofi sistem ekonomi indonesia
Landasan filosofi sistem ekonomi indonesia
 
Teori – Teori Neraca Pembayaran Internasional
Teori – Teori Neraca Pembayaran InternasionalTeori – Teori Neraca Pembayaran Internasional
Teori – Teori Neraca Pembayaran Internasional
 
Mekanisme penyesuaian dalam neraca pembayaran fix
Mekanisme penyesuaian dalam neraca pembayaran fixMekanisme penyesuaian dalam neraca pembayaran fix
Mekanisme penyesuaian dalam neraca pembayaran fix
 
Pasar Valuta Asing dan Kurs
Pasar Valuta Asing dan Kurs Pasar Valuta Asing dan Kurs
Pasar Valuta Asing dan Kurs
 
Neraca pembayaran indonesia
Neraca pembayaran indonesiaNeraca pembayaran indonesia
Neraca pembayaran indonesia
 
Tatanan tentang kesejahteraan umum
Tatanan tentang kesejahteraan umumTatanan tentang kesejahteraan umum
Tatanan tentang kesejahteraan umum
 
Nilai Tukar
Nilai TukarNilai Tukar
Nilai Tukar
 
Definisi dan Komponen Sistem Ekonomi
Definisi dan Komponen Sistem EkonomiDefinisi dan Komponen Sistem Ekonomi
Definisi dan Komponen Sistem Ekonomi
 
Pengertian Ekonomi Internasional
Pengertian Ekonomi InternasionalPengertian Ekonomi Internasional
Pengertian Ekonomi Internasional
 
Silabi Ekonomi Internasional I
Silabi  Ekonomi Internasional ISilabi  Ekonomi Internasional I
Silabi Ekonomi Internasional I
 

Similar to Pasar Persaingan Sempurna

10._Pasar_Persaingan_Sempurna.ppt
10._Pasar_Persaingan_Sempurna.ppt10._Pasar_Persaingan_Sempurna.ppt
10._Pasar_Persaingan_Sempurna.ppt
YusriRahayu1
 
10._Pasar_Persaingan_Sempurna.ppt
10._Pasar_Persaingan_Sempurna.ppt10._Pasar_Persaingan_Sempurna.ppt
10._Pasar_Persaingan_Sempurna.ppt
YusriRahayu1
 
10._Pasar_Persaingan_Sempurna.ppt
10._Pasar_Persaingan_Sempurna.ppt10._Pasar_Persaingan_Sempurna.ppt
10._Pasar_Persaingan_Sempurna.ppt
YusriRahayu1
 
BAB 10.pptx
BAB 10.pptxBAB 10.pptx
Pasar persaingan sempurna
Pasar persaingan sempurnaPasar persaingan sempurna
Pasar persaingan sempurna
Muhammad Khoirul Fuddin
 
struktur pasar persaingan sempurna monopoli monopolistik
struktur pasar persaingan sempurna monopoli monopolistikstruktur pasar persaingan sempurna monopoli monopolistik
struktur pasar persaingan sempurna monopoli monopolistik
mas karebet
 
PPT MIKRO .pptx
PPT MIKRO .pptxPPT MIKRO .pptx
PPT MIKRO .pptx
ginasonyaadriadi
 
[EM-Sofyan] Market Structure
[EM-Sofyan] Market Structure[EM-Sofyan] Market Structure
[EM-Sofyan] Market Structure
Melly Chairul
 
Pasar persaingan sempurna (Semester 1)
Pasar persaingan sempurna (Semester 1)Pasar persaingan sempurna (Semester 1)
Pasar persaingan sempurna (Semester 1)
PT. Maleo Prima Ideal
 
J002419394
J002419394J002419394
Materi 10 (pasar persaingan)
Materi 10 (pasar persaingan)Materi 10 (pasar persaingan)
Materi 10 (pasar persaingan)
UPN "Veteran" Yogyakarta
 
Pasaran persaingan sempurna dan analisis pasaran
Pasaran persaingan sempurna dan analisis pasaranPasaran persaingan sempurna dan analisis pasaran
Pasaran persaingan sempurna dan analisis pasaran
kim rae KI
 
Economies of scale, imperfect competition, and international trade
Economies of scale, imperfect competition, and international tradeEconomies of scale, imperfect competition, and international trade
Economies of scale, imperfect competition, and international trade
mhanifhidayat
 
Bayu dita & widya bab 11 12
Bayu dita & widya bab 11 12Bayu dita & widya bab 11 12
Bayu dita & widya bab 11 12Leite Bayukaka
 
Pasar persaingan sempurna
Pasar persaingan sempurnaPasar persaingan sempurna
Pasar persaingan sempurna
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH BERAU
 
Pasar persaingan sempurna
Pasar persaingan sempurnaPasar persaingan sempurna
Pasar persaingan sempurna
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH BERAU
 
Pasar Persaingan Sempurna
Pasar Persaingan SempurnaPasar Persaingan Sempurna
Pasar Persaingan Sempurna
Noni1225
 
Kuliah pie 06 xi-pasar
Kuliah pie 06 xi-pasarKuliah pie 06 xi-pasar
Kuliah pie 06 xi-pasarBayu Setiarbi
 
Kuliah pie 06 xi-pasar
Kuliah pie 06 xi-pasarKuliah pie 06 xi-pasar
Kuliah pie 06 xi-pasarBayu Setiarbi
 

Similar to Pasar Persaingan Sempurna (20)

10._Pasar_Persaingan_Sempurna.ppt
10._Pasar_Persaingan_Sempurna.ppt10._Pasar_Persaingan_Sempurna.ppt
10._Pasar_Persaingan_Sempurna.ppt
 
10._Pasar_Persaingan_Sempurna.ppt
10._Pasar_Persaingan_Sempurna.ppt10._Pasar_Persaingan_Sempurna.ppt
10._Pasar_Persaingan_Sempurna.ppt
 
10._Pasar_Persaingan_Sempurna.ppt
10._Pasar_Persaingan_Sempurna.ppt10._Pasar_Persaingan_Sempurna.ppt
10._Pasar_Persaingan_Sempurna.ppt
 
BAB 10.pptx
BAB 10.pptxBAB 10.pptx
BAB 10.pptx
 
Pasar persaingan sempurna
Pasar persaingan sempurnaPasar persaingan sempurna
Pasar persaingan sempurna
 
Pasar persaingan sempurna
Pasar persaingan sempurnaPasar persaingan sempurna
Pasar persaingan sempurna
 
struktur pasar persaingan sempurna monopoli monopolistik
struktur pasar persaingan sempurna monopoli monopolistikstruktur pasar persaingan sempurna monopoli monopolistik
struktur pasar persaingan sempurna monopoli monopolistik
 
PPT MIKRO .pptx
PPT MIKRO .pptxPPT MIKRO .pptx
PPT MIKRO .pptx
 
[EM-Sofyan] Market Structure
[EM-Sofyan] Market Structure[EM-Sofyan] Market Structure
[EM-Sofyan] Market Structure
 
Pasar persaingan sempurna (Semester 1)
Pasar persaingan sempurna (Semester 1)Pasar persaingan sempurna (Semester 1)
Pasar persaingan sempurna (Semester 1)
 
J002419394
J002419394J002419394
J002419394
 
Materi 10 (pasar persaingan)
Materi 10 (pasar persaingan)Materi 10 (pasar persaingan)
Materi 10 (pasar persaingan)
 
Pasaran persaingan sempurna dan analisis pasaran
Pasaran persaingan sempurna dan analisis pasaranPasaran persaingan sempurna dan analisis pasaran
Pasaran persaingan sempurna dan analisis pasaran
 
Economies of scale, imperfect competition, and international trade
Economies of scale, imperfect competition, and international tradeEconomies of scale, imperfect competition, and international trade
Economies of scale, imperfect competition, and international trade
 
Bayu dita & widya bab 11 12
Bayu dita & widya bab 11 12Bayu dita & widya bab 11 12
Bayu dita & widya bab 11 12
 
Pasar persaingan sempurna
Pasar persaingan sempurnaPasar persaingan sempurna
Pasar persaingan sempurna
 
Pasar persaingan sempurna
Pasar persaingan sempurnaPasar persaingan sempurna
Pasar persaingan sempurna
 
Pasar Persaingan Sempurna
Pasar Persaingan SempurnaPasar Persaingan Sempurna
Pasar Persaingan Sempurna
 
Kuliah pie 06 xi-pasar
Kuliah pie 06 xi-pasarKuliah pie 06 xi-pasar
Kuliah pie 06 xi-pasar
 
Kuliah pie 06 xi-pasar
Kuliah pie 06 xi-pasarKuliah pie 06 xi-pasar
Kuliah pie 06 xi-pasar
 

Recently uploaded

MATERI AKUNTANSI IJARAH POWER POINT (PPT)
MATERI AKUNTANSI IJARAH  POWER POINT (PPT)MATERI AKUNTANSI IJARAH  POWER POINT (PPT)
MATERI AKUNTANSI IJARAH POWER POINT (PPT)
ritaseptia16
 
Modul Pembekalan PKD PILKADA SERENTAK 2024.pdf
Modul Pembekalan PKD PILKADA SERENTAK  2024.pdfModul Pembekalan PKD PILKADA SERENTAK  2024.pdf
Modul Pembekalan PKD PILKADA SERENTAK 2024.pdf
muhammadarsyad77
 
BAB 3 PROFESI, PELUANG KERJA, DAN PELUANG USAHA BIDANG AKL.pptx
BAB 3 PROFESI, PELUANG KERJA, DAN PELUANG USAHA BIDANG AKL.pptxBAB 3 PROFESI, PELUANG KERJA, DAN PELUANG USAHA BIDANG AKL.pptx
BAB 3 PROFESI, PELUANG KERJA, DAN PELUANG USAHA BIDANG AKL.pptx
anselmusl280
 
tantangan dan solusi perbankan syariah.pdf
tantangan dan solusi perbankan syariah.pdftantangan dan solusi perbankan syariah.pdf
tantangan dan solusi perbankan syariah.pdf
muhammadarsyad77
 
Pertemuan 12 Materi Pasar Monopoli.ppt. Makalah ini membahas tentan...
Pertemuan 12 Materi Pasar Monopoli.ppt.           Makalah ini membahas tentan...Pertemuan 12 Materi Pasar Monopoli.ppt.           Makalah ini membahas tentan...
Pertemuan 12 Materi Pasar Monopoli.ppt. Makalah ini membahas tentan...
Meihotmapurba
 
AUDITING II chapter25.ppt
AUDITING II                chapter25.pptAUDITING II                chapter25.ppt
AUDITING II chapter25.ppt
DwiAyuSitiHartinah
 
Materi Presentasi Berita Resmi Statistik (BRS) BPS Pusat tanggal 6 Mei 2024.pdf
Materi Presentasi Berita Resmi Statistik (BRS) BPS Pusat tanggal 6 Mei 2024.pdfMateri Presentasi Berita Resmi Statistik (BRS) BPS Pusat tanggal 6 Mei 2024.pdf
Materi Presentasi Berita Resmi Statistik (BRS) BPS Pusat tanggal 6 Mei 2024.pdf
WiwikDewiSusilawati
 
MAKALAH SISTEM PEREKONOMIAN INDONESIA.pptx
MAKALAH SISTEM PEREKONOMIAN INDONESIA.pptxMAKALAH SISTEM PEREKONOMIAN INDONESIA.pptx
MAKALAH SISTEM PEREKONOMIAN INDONESIA.pptx
JaffanNauval
 
Financial Planning Eno Perencanaan keuangan
Financial Planning Eno Perencanaan keuanganFinancial Planning Eno Perencanaan keuangan
Financial Planning Eno Perencanaan keuangan
EnoCasmiSEMBA
 
materi perkuliahan ppt pengendalian intern.pptx
materi perkuliahan ppt pengendalian intern.pptxmateri perkuliahan ppt pengendalian intern.pptx
materi perkuliahan ppt pengendalian intern.pptx
RaraStieAmkop
 
Mateko11_Adjoin invers matrikspptnya.ppt
Mateko11_Adjoin invers matrikspptnya.pptMateko11_Adjoin invers matrikspptnya.ppt
Mateko11_Adjoin invers matrikspptnya.ppt
kurikulumsdithidayah
 
Tabungan perumahan rakyat TAPERA DJPP.pdf
Tabungan perumahan rakyat TAPERA DJPP.pdfTabungan perumahan rakyat TAPERA DJPP.pdf
Tabungan perumahan rakyat TAPERA DJPP.pdf
HuseinKewolz1
 
ANALISI KESEMBANGAN PASAR UANG (KURVA-LM).pptx
ANALISI KESEMBANGAN PASAR UANG (KURVA-LM).pptxANALISI KESEMBANGAN PASAR UANG (KURVA-LM).pptx
ANALISI KESEMBANGAN PASAR UANG (KURVA-LM).pptx
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH BERAU
 

Recently uploaded (13)

MATERI AKUNTANSI IJARAH POWER POINT (PPT)
MATERI AKUNTANSI IJARAH  POWER POINT (PPT)MATERI AKUNTANSI IJARAH  POWER POINT (PPT)
MATERI AKUNTANSI IJARAH POWER POINT (PPT)
 
Modul Pembekalan PKD PILKADA SERENTAK 2024.pdf
Modul Pembekalan PKD PILKADA SERENTAK  2024.pdfModul Pembekalan PKD PILKADA SERENTAK  2024.pdf
Modul Pembekalan PKD PILKADA SERENTAK 2024.pdf
 
BAB 3 PROFESI, PELUANG KERJA, DAN PELUANG USAHA BIDANG AKL.pptx
BAB 3 PROFESI, PELUANG KERJA, DAN PELUANG USAHA BIDANG AKL.pptxBAB 3 PROFESI, PELUANG KERJA, DAN PELUANG USAHA BIDANG AKL.pptx
BAB 3 PROFESI, PELUANG KERJA, DAN PELUANG USAHA BIDANG AKL.pptx
 
tantangan dan solusi perbankan syariah.pdf
tantangan dan solusi perbankan syariah.pdftantangan dan solusi perbankan syariah.pdf
tantangan dan solusi perbankan syariah.pdf
 
Pertemuan 12 Materi Pasar Monopoli.ppt. Makalah ini membahas tentan...
Pertemuan 12 Materi Pasar Monopoli.ppt.           Makalah ini membahas tentan...Pertemuan 12 Materi Pasar Monopoli.ppt.           Makalah ini membahas tentan...
Pertemuan 12 Materi Pasar Monopoli.ppt. Makalah ini membahas tentan...
 
AUDITING II chapter25.ppt
AUDITING II                chapter25.pptAUDITING II                chapter25.ppt
AUDITING II chapter25.ppt
 
Materi Presentasi Berita Resmi Statistik (BRS) BPS Pusat tanggal 6 Mei 2024.pdf
Materi Presentasi Berita Resmi Statistik (BRS) BPS Pusat tanggal 6 Mei 2024.pdfMateri Presentasi Berita Resmi Statistik (BRS) BPS Pusat tanggal 6 Mei 2024.pdf
Materi Presentasi Berita Resmi Statistik (BRS) BPS Pusat tanggal 6 Mei 2024.pdf
 
MAKALAH SISTEM PEREKONOMIAN INDONESIA.pptx
MAKALAH SISTEM PEREKONOMIAN INDONESIA.pptxMAKALAH SISTEM PEREKONOMIAN INDONESIA.pptx
MAKALAH SISTEM PEREKONOMIAN INDONESIA.pptx
 
Financial Planning Eno Perencanaan keuangan
Financial Planning Eno Perencanaan keuanganFinancial Planning Eno Perencanaan keuangan
Financial Planning Eno Perencanaan keuangan
 
materi perkuliahan ppt pengendalian intern.pptx
materi perkuliahan ppt pengendalian intern.pptxmateri perkuliahan ppt pengendalian intern.pptx
materi perkuliahan ppt pengendalian intern.pptx
 
Mateko11_Adjoin invers matrikspptnya.ppt
Mateko11_Adjoin invers matrikspptnya.pptMateko11_Adjoin invers matrikspptnya.ppt
Mateko11_Adjoin invers matrikspptnya.ppt
 
Tabungan perumahan rakyat TAPERA DJPP.pdf
Tabungan perumahan rakyat TAPERA DJPP.pdfTabungan perumahan rakyat TAPERA DJPP.pdf
Tabungan perumahan rakyat TAPERA DJPP.pdf
 
ANALISI KESEMBANGAN PASAR UANG (KURVA-LM).pptx
ANALISI KESEMBANGAN PASAR UANG (KURVA-LM).pptxANALISI KESEMBANGAN PASAR UANG (KURVA-LM).pptx
ANALISI KESEMBANGAN PASAR UANG (KURVA-LM).pptx
 

Pasar Persaingan Sempurna

  • 1. PASAR PERSAINGAN SEMPURNA Ilmu Ekonomi Studi Pembangunan Fakultas Ekonomi dan Bisnis
  • 2. Suatu pasar dimana terdapat banyak pembeli dan penjual, yang mempedagangkan produk identik, sehingga masing – masing dari mereka akan menjadi penerima harga Pasar Kompetitif Ilmu Ekonomi Studi Pembangunan Fakultas Ekonomi dan Bisnis
  • 3. Ada banyak pembeli dan penjual di pasar. Barang yang ditawarkan oleh penjual berbagai sebagian besar sama. Perusahaan bebas dapat masuk atau keluar pasar Karakteristik Pasar Persaingan Sempurna Ilmu Ekonomi Studi Pembangunan Fakultas Ekonomi dan Bisnis
  • 4. Tindakan setiap pembeli atau penjual di pasar memiliki dampak minimal terhadap harga pasar. Setiap pembeli dan penjual mengambil harga pasar seperti yang diberikan. Sebuah pasar yang kompetitif memiliki banyak pembeli dan penjual perdagangan produk identik sehingga setiap pembeli dan penjual adalah price taker. Pembeli dan penjual harus menerima harga yang ditentukan oleh pasar Akibat dari Ciri – Ciri Pasar Persaingan Sempurna Ilmu Ekonomi Studi Pembangunan Fakultas Ekonomi dan Bisnis
  • 5. TR = P.Q Pendapatan Pasar Persaingan Sempurna Ilmu Ekonomi Studi Pembangunan Fakultas Ekonomi dan Bisnis
  • 6. Pendapatan rata – rata memberitahukan berapa banyak pendapatan yang diterima perusahaan untuk setiap unit yang dijualnya Pendapatan Rata – Rata Pasar Persaingan Sempurna AR = TR/QIlmu Ekonomi Studi Pembangunan Fakultas Ekonomi dan Bisnis
  • 7. Merupakan perubahan pada pendapatan total pada setiap penjualan satu unit tambahan. Pendapatan Marginal 𝑀𝑅 = ∆𝑇𝑅 ∆𝑄 Ilmu Ekonomi Studi Pembangunan Fakultas Ekonomi dan Bisnis
  • 8. Jumlah Harga Pendapatan Total Pendapatan Rata - Rata Pendapatan Marginal 5 9 6 9 7 9 8 9 9 9 Jumlah Harga Pendapatan Total Pendapatan Rata - Rata Pendapatan Marginal 6 5 7 5 8 5 9 5 10 5 Ilmu Ekonomi Studi Pembangunan Fakultas Ekonomi dan Bisnis
  • 9. Maksimalisasi Keuntungan dan Kurva Penawaran Perusahaan Kompetitif 𝜋 = 𝑇𝑅 − 𝑇𝐶 Dapat juga dilakukan dengan cara lain yaitu dengan cara membandingkan pendapatan marginal dengan biaya marginal dari setiap unit produksi 𝜋 = keuntungan TR = Total revenue TC = Total Cost 𝜋 = 𝑀𝑅 − 𝑀𝐶 Ilmu Ekonomi Studi Pembangunan Fakultas Ekonomi dan Bisnis
  • 10. Q Pendapatan Total Biaya Total Keuntungan Pendapatan Marginal Biaya Marginal Perubahan Keuntungan 6 9 10 7 18 13 8 27 17 9 36 22 10 45 28 Q Pendapatan Total Biaya Total Keuntungan Pendapatan Marginal Biaya Marginal Perubahan Keuntungan 3 7 8 4 14 11 5 21 15 6 28 20 7 35 26 Ilmu Ekonomi Studi Pembangunan Fakultas Ekonomi dan Bisnis
  • 11. Di dalam sebuah pasar output berstuktur persaingan sempurna, jumlah perusahaan adalah 1.000. Dalam jangka pendek setiap perusahaan memiliki kurva penawaran Qs = -200 + 50P, dimana Qs adalah output tiap perusahaan; P adalah harga. Permintaan pasar: Q = 160.000 – 10.000P. Hitung harga keseimbangan pasar jangka pendek! Ilmu Ekonomi Studi Pembangunan Fakultas Ekonomi dan Bisnis
  • 12. Kurva Biaya Marginal dan Keputusan Penawaran Perusahaan Ilmu Ekonomi Studi Pembangunan Fakultas Ekonomi dan Bisnis
  • 13. Rentan Waktu Tanggapan Penawaran Pada Pasar Persaingan Sempurna Rentan Waktu Sangat Pendek Tidak akan terjadi tanggapan penawaran, kuantitas yang di tawarakan absolut Pendek Perusahaan dapat mengubah kuantitas yang ditawarkan, tidak ada perusahaan baru yang dapat memasuki pasar Panjang Kuantitas yang ditawarkan dapat berubah dan perusahaan baru dapat memasuki pasar Ilmu Ekonomi Studi Pembangunan Fakultas Ekonomi dan Bisnis
  • 14. Penentu Harga dalam Jangka Waktu Sangat Pendek Pada jangka waktu sangat pendek barang – barang sudah siap tersedia di pasar dan harus terjual pada tingkat berapa pun yang dikehendaki pasar. Pada keadaan seperti ini harga berperan sebagai penjatah permintaan D’ D S P’ P Kuantitas Harga Ilmu Ekonomi Studi Pembangunan Fakultas Ekonomi dan Bisnis
  • 15. Kemampuan Penerapan Model Jangka Waktu Sangat Pendek Model jangka waktu sangat pendek tidak terlalu berguna untuk sebagian besar pasar. Teori ini mungkin dapat diterapkan dengan tepat pada kondisi barang – barang yang bersifat cepat rusak. Ilmu Ekonomi Studi Pembangunan Fakultas Ekonomi dan Bisnis
  • 16. Penawaran Jangka Pendek Dalam analisis jangka pendek, jumlah perusahaan dalam sebuah industri adalah tetap. Diasumsikan bahwa perusahan – perusahaan tidak cukup fleksibel untuk masuk dan meninggalkan pasar. Setiap perusahaan yang beroperasi di dalam pasar tersebut dapat mengatur keuntitas produksi mereka sebagai reaksi adanya perubahan harga. Karena terdapat banyak perusahaan yang memproduksi barang yang sejenis, setiap perusahaan tersebut akan bertindak sebagai penerima harga. Ilmu Ekonomi Studi Pembangunan Fakultas Ekonomi dan Bisnis
  • 17. Pembuatan Kurva Penawaran Jangka Pendek Kurva penawaran jangka pendek adalah hubungan antara harga pasar dengan kuantitas penawaran suatu barang pada jangka pendek. P Kuantitas Harga Kuantitas Harga Kuantitas Harga 𝑞1 𝐴 𝑞1 𝐵 𝑄1 𝑆𝐴 𝑆 𝐵 Perusahaan A Perusahaan B Pasar Ilmu Ekonomi Studi Pembangunan Fakultas Ekonomi dan Bisnis
  • 18. Efek Dari Peningkatan Permintaan Perningkatan harga dalam jangka pendek bertindak untuk menjatah permintaan. Peningkatan harga juga memberikan sinyal bagi perusahaan untuk meningkatkan produksinya. Ilmu Ekonomi Studi Pembangunan Fakultas Ekonomi dan Bisnis
  • 19. Alasan Pergeseran dalam Kurva Permintaan dan Penawaran Permintaan Penawaran Bergeser ke kanan • Peningkatan pendapatan • Harga barang – barang subtitusi meningkat • Harga barang – barang komplementer menurun • Preferensi pada barang meningkat Bergeser ke kanan • Harga – harga input menurun • Perbaikan teknologi Bergeser ke kiri • Penurunan pendapatan • Harga barang – barang subtitusi menurun • Harga barang – barang komplementer meningkat • Preferensi pada barang menurun Bergeser ke kiri • Harga – harga input meningkat Ilmu Ekonomi Studi Pembangunan Fakultas Ekonomi dan Bisnis
  • 20. Tutup sementara adalah keputusan jangka pendek untuk tidak menghasilkan apa – apa selama jangka waktu tertentu karena kondisi pasar yang tidak menguntungkan Suatu perusahaan tutup sementara jika pendapatan yang seharusnya diperolehnya dari produksi lebih sedikit daripada biaya produksinya Keputusan Jangka Pendek Perusahaan Untuk Tutup Ilmu Ekonomi Studi Pembangunan Fakultas Ekonomi dan Bisnis
  • 21. Perusahaan tutup sementara jika pendapatan total lebih sedikit dari pada biaya variabel Tutup Sementara Jika TR < VC Tutup sementara jika TR < AVC Perusahaan tutup sementara jika harga barang tersebut lebih kecil dari pada biaya variabel rata- rata Ilmu Ekonomi Studi Pembangunan Fakultas Ekonomi dan Bisnis
  • 22. Merupakan biaya yang terlanjur dibayarkan dan tidak dapat dipulihkan Sunk Cost (Biaya Tertanam) Ilmu Ekonomi Studi Pembangunan Fakultas Ekonomi dan Bisnis
  • 23. Kurva Penawaran Jangka Pendek dari Perusahaan Persaingan Sempurna Kuantitas ATC AVC 0 Biaya MC Jika P < AVC, Tutup. Jika P > AVC, Tetap berproduksi Dlm jk pendek. Jika P > ATC, Tetap berproduksi. Kurva Penawaran Jangka Pendek Perusahaan Ilmu Ekonomi Studi Pembangunan Fakultas Ekonomi dan Bisnis
  • 24. Tutup Sementar Jika: P < AVC Jika harga yang ada di pasar di mencukupi untuk menutupi biaya variabel rata – rata maka perusahaan lebih baik benar – benar berhenti berproduksi. Ilmu Ekonomi Studi Pembangunan Fakultas Ekonomi dan Bisnis
  • 25. Jangka Panjang Dalam pasar persaingan sempurna, tanggapan penawaran jauh lebih fleksibel untuk jangka panjang dari pada jangka pendek karena dua alasan: Kurva biaya jangka panjang perusahaan mencerminkan flesibilitas input yang lebih besar yang dimiliki perusahaan dalam jangka panjang. Jangka yang panjang memungkinkan masuk atau keluarnya perusahaan – perusahaandari pasar sebagai reaksi adanya peluang memperoleh laba. Ilmu Ekonomi Studi Pembangunan Fakultas Ekonomi dan Bisnis
  • 26. Kemudahan untuk Masuk dan Keluar dari Pasar Perusahaan baru akan tertarik memasuki pasar ketika laba positif dan sebaliknya. Jika labanya positif, masuknya perusahaan – perusahaan baru akan mengakibatkan kurva penawaran pasar jangka pendek akan bergeser ke kanan, karena lebih banyak perusahaan yang berproduksi di pasar dari pada sebelumnya. Ilmu Ekonomi Studi Pembangunan Fakultas Ekonomi dan Bisnis
  • 27. Keputusan Jangka Panjang Perusahaan Untuk Keluar Masuk Pasar Dalam jangka panjang, perusahaan akan keluar dari pasar jika pendapatan yang diperoleh dari produksi lebih kecil daripada total biaya yang dikeluarkan. Keluar jika TR < TC Keluar jika TR/Q < TC/Q Keluar jika P < ATC Ilmu Ekonomi Studi Pembangunan Fakultas Ekonomi dan Bisnis
  • 28. Keputusan Jangka Panjang Perusahaan Untuk Keluar Masuk Pasar Perusahaan akan memasuki pasar jika menguntungkan (profitable). Masuk jika TR > TC Masuk jika TR/Q > TC/Q Masuk jika P > ATC Ilmu Ekonomi Studi Pembangunan Fakultas Ekonomi dan Bisnis
  • 29. Kurva Penawaran Jangka Panjang Perusahaan Kompetitif... Kuantitas MC ATC AVC 0 Biaya Masuk Jika P > ATC Keluar jika P < ATC Ilmu Ekonomi Studi Pembangunan Fakultas Ekonomi dan Bisnis
  • 30. Menghitung Laba Perusahaan Kompetitif Secara Grafis... Profit Q Kuantitas0 Harga P = AR = MR ATCMC P ATC Kuantitas yg dapat memaksimalkan laba a. Perusahaan dengan laba Ilmu Ekonomi Studi Pembangunan Fakultas Ekonomi dan Bisnis
  • 31. Menghitung Laba Perusahaan Kompetitif Secara Grafis... Rugi-Kuantitas yg dpt meminimumkan laba Loss Kuantitas0 Harga P = AR = MR ATCMC P Q ATC b. Perusahaan dengan Rugi Ilmu Ekonomi Studi Pembangunan Fakultas Ekonomi dan Bisnis
  • 32. Dalam jangka panjang laba yang di dapat perusahaan adalah nol. Mengapa perusahaan terus bekerja/ tetap melanjutkan usahanya? Ilmu Ekonomi Studi Pembangunan Fakultas Ekonomi dan Bisnis
  • 33. Efisiensi Produktif Efisiensi Allokatif Harga = MC Produksi pd minimum ATC Efisiensi Dinamis resources secara cepat merespon perubahan selera Persaingan Sempurna dan Efisiensi Ilmu Ekonomi Studi Pembangunan Fakultas Ekonomi dan Bisnis
  • 34. Merupakan bentuk pasar yang ideal Perusahaan berproduksi pada skala yang efisien dengan harga produk paling murah Output maksimum Memberikan kemakmuran yang maksimal karena: 1. Harga jual yang termurah 2. Jumlah output paling banyak sehingga ratio output per penduduk maksimal 3. Masyarakat merasa nyaman dan tidak takut ditipu karena informasi sempurna. KEKUATAN PASAR PERSAINGAN SEMPURNA Ilmu Ekonomi Studi Pembangunan Fakultas Ekonomi dan Bisnis
  • 35. Kelemahan dalam hal asumsi Asumsi yang dipakai dalam pasar persaingan sempurna mustahil terwujud. Kelemahan dalam pengembangan teknologi Dalam jangka panjang perusahaan dapat laba normal sehingga apakah mungkin perusahaan dapat melakukan kegiatan riset. Konflik efisiensi-keadilan KELEMAHAN PASAR PERSAINGAN SEMPURNA Ilmu Ekonomi Studi Pembangunan Fakultas Ekonomi dan Bisnis