SlideShare a Scribd company logo
SOSIALISASI
P A N D U A N
Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat 2024
Satu Karya Mengubah Dunia
SKEMA PENELITIAN DASAR
Tim Penyusun Panduan Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat
Direktorat Akademik Pendidikan Tinggi Vokasi
2024
Satu Karya Mengubah Dunia
Satu Karya Mengubah Dunia
KETENTUAN UMUM PROGRAM PENELITIAN
a. Ketua peneliti/pelaksana pengabdian kepada masyarakat adalah dosen tetap perguruan tinggi
di bawah Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi yang mempunyai
Nomor Induk Dosen Nasional (NIDN) atau Nomor Induk Dosen Khusus (NIDK) dan bukan
sebagai Aparatur Sipil Negara (ASN) di Kementerian/Lembaga lain.
b. Anggota peneliti/pelaksana pengabdian kepada masyarakat adalah dosen yang mempunyai
NIDN atau NIDK baik di bawah Kemendikbudristek atau di bawah kementrian lain, DUDI,
pemerintah, dan/atau LSM baik dari dalam maupun luar negeri yang memiliki Nomor
Identitas (NIK/Passport).
c. Pelaksana penelitian dan pengabdian kepada masyarakat harus melibatkan mahasiswa yang
memiliki nomor induk mahasiswa (NIM).
d. Usulan dilakukan melalui BIMA (https://bima.kemdikbud.go.id/) dan harus mendapatkan
persetujuan dari Pimpinan Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat
(LPPM)/Lembaga Penelitian/Lembaga Pengabdian kepada Masyarakat atau sebutan lain
yang sejenis tempat dosen tersebut bertugas sebagai dosen tetap.
Satu Karya Mengubah Dunia
Satu Karya Mengubah Dunia
KETENTUAN UMUM PROGRAM PENELITIAN
e. Setiap dosen hanya dapat menerima pendanaan dua usulan penelitian (dimana satu usulan
sebagai ketua dan satu sebagai anggota atau dua sebagai anggota) pada tahun berjalan dan
dua usulan pengabdian kepada masyarakat (dimana satu usulan sebagai ketua dan satu
sebagai anggota atau dua sebagai anggota) pada tahun berjalan.
f. Khusus untuk Penelitian Tesis Magister dan Penelitian Disertasi Doktor, pengusul dapat
mengajukan total kedua skema paling banyak tiga usulan, baik sebagai ketua maupun
anggota (di luar ketentuan poin e).
g. Setiap dosen hanya boleh mendapatkan pendanaan maksimum dua kali sebagai ketua untuk
skema Penelitian Dosen Pemula (PDP) pada program penelitian.
Satu Karya Mengubah Dunia
Satu Karya Mengubah Dunia
KETENTUAN UMUM PROGRAM PENELITIAN
i. Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat (LPPM)/Lembaga Penelitian/Lembaga
Pengabdian kepada Masyarakat atau sebutan lain yang sejenis diwajibkan untuk melakukan pengawasan
dan evaluasi internal atas semua kegiatan penelitian dan pengabdian kepada masyarakat di masing-
masing perguruan tinggi dengan mengacu kepada sistem penjaminan mutu yang berlaku.
j. Peneliti/pelaksana pengabdian kepada masyarakat diwajibkan membuat catatan harian, yang memuat
tentang pelaksanaan penelitian/pengabdian kepada masyarakat sesuai dengan tahapan prosesnya.
Catatan harian diisikan ke BIMA sebagai bagian dari kelengkapan dokumen pelaksanaan
penelitian/pengabdian kepada masyarakat.
k. Ketua peneliti pada penelitian tahun terakhir yang memiliki tanggungan luaran wajib (sesuai skema)
lebih dari satu, maka tidak akan mendapatkan pendanaan sebagai ketua pada tahun-tahun berikutnya
sampai yang bersangkutan melunasi tanggungannya.
Satu Karya Mengubah Dunia
Satu Karya Mengubah Dunia
KETENTUAN UMUM PROGRAM PENELITIAN
m. Apabila pelaksanaan penelitian/pengabdian dihentikan sebelum waktunya akibat kelalaian atau terbukti
memperoleh pendanaan ganda atau mengusulkan kembali judul yang telah didanai sebelumnya, maka
ketua pelaksana tidak diperkenankan mengusulkan penelitian/pengabdian yang sumber pendanaannya
dari DAPTV selama dua tahun berturut-turut dan diwajibkan mengembalikan dana yang telah diterima
ke kas negara;
n. Pertanggungjawaban dana penelitian mengacu pada ketentuan Satuan Biaya Keluaran (SBK) dan Satuan
Biaya Masukan (SBM) tahun anggaran yang berlaku yang ditetapkan oleh Menteri Keuangan. Sesuai
dengan Kepmenristekdikti Nomor 126 P Tahun 2022 bahwa anggaran penelitian yang diterima oleh
peneliti tidak dapat digunakan untuk belanja peralatan yang sifatnya investasi atau untuk belanja lain
yang dari sisi pelaksanaan penelitian sangat diperlukan.
o. Ketua peneliti wajib bertindak sebagai penulis pertama dan/atau korespondensi dalam semua luaran
penelitian yang berupa publikasi ilmiah.
Satu Karya Mengubah Dunia
Satu Karya Mengubah Dunia
KETENTUAN UMUM PROGRAM PENELITIAN
q. Khusus untuk Penelitian Tesis Magister dan Penelitian Disertasi Doktor, mahasiswa anggota
peneliti wajib menjadi penulis pertama minimal dalam satu luaran penelitian yang berupa
publikasi ilmiah.
r. Peneliti/pelaksana pengabdian kepada masyarakat wajib menyebutkan sumber pendanaan
(yaitu: Direktorat Jenderal Pendidikan Vokasi, Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset,
dan Teknologi Republik Indonesia) dan tahun pendanaan pada setiap bentuk luaran
penelitian/pengabdian kepada masyarakat baik berupa publikasi ilmiah, makalah yang
dipresentasikan, maupun poster, dalam acknowledgement atau sumber dana.
s. Program penelitian/pelaksanaan pengabdian kepada masyarakat mendukung program
Merdeka Belajar-Kampus Merdeka dalam kegiatan pembelajaran penelitian bagi mahasiswa
dengan catatan dalam pelaksanaannya menyesuaikan Buku Panduan Merdeka Belajar –
Kampus Merdeka yang diterbitkan oleh Direktorat Jenderal Pendidikan Vokasi (Ditjen Diksi)
Kemdikbudristek.
Satu Karya Mengubah Dunia
Satu Karya Mengubah Dunia
SKEMA PENELITIAN DASAR
 Penelitian Dasar berorientasi kepada penjelasan atau penemuan (invensi) guna mengantisipasi suatu
gejala/fenomena, kaidah, model, atau postulat baru yang mendukung suatu proses teknologi, kesehatan,
pertanian, dan lain-lain dalam rangka mendukung penelitian terapan.
 Skema Penelitian Dasar dapat dilakukan untuk penelitian kerjasama dari dalam atau luar negeri.
 Penelitian kerjasama luar negeri dapat dilakukan secara multilateral atau dalam bentuk konsorsium.
 Skema Penelitian Dasar terdiri atas enam ruang lingkup penelitian:
1. Penelitian Dosen Pemula (PDP);
2. Penelitian Kerja Sama (PK);
3. Penelitian Tesis Magister (PTM);
4. Penelitian Disertasi Doktor (PDD);
5. Penelitian Magister Menuju Doktor Sarjana Unggul (PMDSU); dan
6. Kajian Kebijakan Strategis (KKS)
TKT 9
TKT 8
TKT 7
TKT 6
TKT 5
TKT 4
TKT 3
TKT 2
TKT 1
Tingkat Kesiapterapan
Teknologi (TKT)
Skema Penelitian Dasar -
-
-
-
-
-



Satu Karya Mengubah Dunia
1. PENELITIAN DOSEN PEMULA (PDP)
Dosen pemula dapat
meningkatkan kemampuan
dalam melaksanakan
penelitian
PENELITIAN DOSEN
PEMULA
JANGKA WAKTU
1 TAHUN
PENDANAAN:
SBK Riset dan Inovasi
maks Rp. 20.000.000,
 Ketua pengusul dan anggota
memiliki jabatan fungsional
maksimal Lektor yang berasal dari
perguruan tinggi klaster binaan,
pratama atau madya, dan memiliki
ID SINTA;
 Anggota pengusul 1-2 orang; dan
 Pengusul hanya boleh
mendapatkan skema PDP sebanyak
dua kali sebagai ketua.
Luaran wajib Penelitian
Binaan
Pratama
Madya
Utama
Mandiri
Klaster
Institusi
Pengusul 


-
-
1. Satu artikel di jurnal internasional; atau
Satu artikel di jurnal nasional
terakreditasi SINTA 1 sampai 6;
2. Desain prototype atau model serta
dokumen feasibility study produk yang
dikembangkan.
Satu Karya Mengubah Dunia
Satu Karya Mengubah Dunia
2. PENELITIAN KERJA SAMA (PK)
Penelitian Kerjasama:
A.Penelitian Kerjasama Dalam Negeri (PKDN)
B. Penelitian Kerjasama Luar Negeri (PKLN)
Satu Karya Mengubah Dunia
Satu Karya Mengubah Dunia
meningkatkan kerja sama
penelitianantara kelompok
peneliti dari klaster yang
berbeda menuju tercapainya
pemerataankualitas
penelitian.
PENELITIAN
KERJA SAMA DALAM
NEGERI
JANGKA WAKTU
2-3 TAHUN
PENDANAAN:
SBK Riset dan Inovasi
maks Rp. 150.000.000,-
Tim Peneliti Pengusul (TPP)
 Ketua pengusul S2 berasal dari perguruan
tinggi klaster binaan, pratama atau madya
dan memiliki SINTA Score Overall minimal 100
untuk bidang saintek dan 50 untuk bidang
soshum dan seni;
 Anggota pengusul maksimum dua orang
dosen;
Tim Peneliti Mitra (TPM)
 TPM berasal dari klaster Utama atau mandiri,
yang terdiri atas seorang ketua dan seorang
anggota, keduanya berpendidikan S-3;
 TPM tidak mengurangi kuota pengusulan
penelitian;
 Ketua peneliti TPM minimal mempunyai dua
publikasi sebagai penulis pertama atau
korespondensi pada jurnal bereputasi
internasional;
Luaran Wajib Penelitian Per Tahun
Binaan
Pratama
Madya
Utama
Mandiri
Klaster
Institusi
Pengusul 




1. Satu artikel di jurnal internasional terindeks pada
basis data internasional bereputasi; atau satu buku
hasil penelitian ber ISBN.
2. Feasibility study produk yang dikembangkan.
Tahun terakhir luaran wajib dapat berupa paten/paten
sederhana terdaftar, perlindungan varietas tanaman
(PVT) bersertifikat, desain tata letak sirkuit terpadu
(DTLST) bersertifikat, policy brief/naskah akademik yang
diserahkan kepada pengguna atau karya monumental.
A. PENELITIAN KERJA SAMA DALAM NEGERI (PKDN)
TPM TPP
Satu Karya Mengubah Dunia
Satu Karya Mengubah Dunia
Penelitian kerja sama luar negeri antara lain tapi tidak terbatas pada Partenariat
Hubert Curien (PHC) Nusantara, Newton Fund, Joint Funding Scheme for
Research and Innovation Southeast Asia – Europe (JFS SEA-EU), e-ASIA Joint
Research Program (e-ASIA JRP) akan dijelaskan pada petunjuk teknis terpisah.
B. PENELITIAN KERJA SAMA LUAR NEGERI (PKLN)
Satu Karya Mengubah Dunia
Meningkatkan kualitas
lulusan pascasarjana.
PENELITIAN TESIS
MAGISTER
JANGKA WAKTU
1 TAHUN
PENDANAAN:
SBK Riset dan Inovasi
maks Rp. 30.000.000,
 Ketua pengusul berpendidikan
Doktor minimal jabatan fungsional
Lektor, memiliki SINTA Score
Overall minimal 100 untuk bidang
saintek dan 50 untuk soshum dan
seni;
 Anggota pengusul terdiri atas
dosen pembimbing pembantu (jika
ada) dan satu mahasiswa magister
full time bimbingan ketua pengusul
dari perguruan tinggi yang sama;
Luaran wajib Penelitian
Binaan
Pratama
Madya
Utama
Mandiri
Klaster
Institusi
Pengusul -
-



3. PENELITIAN TESIS MAGISTER (PTM)
1. Satu artikel di jurnal internasional; atau
Satu artikel di jurnal nasional
terakreditasi SINTA 1 sampai 4 dimana
mahasiswa wajib sebagai penulis
pertama;
2. Feasibility study produk yang
dikembangkan.
Satu Karya Mengubah Dunia
Meningkatkan kualitas
lulusan pascasarjana.
PENELITIAN DISERTASI
DOKTOR
JANGKA WAKTU
1-2 TAHUN
PENDANAAN:
SBK Riset dan Inovasi maks
Rp. 60.000.000, per tahun
 Ketua pengusul berpendidikan
Doktor minimal jabatan fungsional
Lektor, memiliki SINTA Score
Overall minimal 100 untuk bidang
saintek dan 50 untuk soshum dan
seni;
 Anggota pengusul terdiri atas
dosen pembimbing pembantu (jika
ada) dan satu mahasiswa doktor
full time bimbingan ketua pengusul
dari perguruan tinggi yang sama;
Luaran wajib Penelitian Per Tahun
Binaan
Pratama
Madya
Utama
Mandiri
Klaster
Institusi
Pengusul -
-



4. PENELITIAN DISERTASI DOKTOR (PDD)
1. Satu artikel di jurnal internasional; atau
Satu artikel di jurnal nasional
terakreditasi SINTA 1 sampai 2;
2. Feasibility study produk yang
dikembangkan.
Selama periode penelitian menghasilkan
minimum satu artikel di jurnal internasional
terindeks pada basis data internasional
bereputasi dimana mahasiswa sebagai
penulis pertama.
Satu Karya Mengubah Dunia
Meningkatkan kualitas
lulusan pascasarjana.
PMDSU
JANGKA WAKTU
1-3 TAHUN
PENDANAAN:
SBK Riset dan Inovasi maks
Rp. 60.000.000, per tahun
 Ketua peneliti adalah promotor dari
mahasiswa program PMDSU yang masih
aktif dan sudah dinyatakan lulus
perkuliahan semester 1, dan sedang
menempuh kuliah di semester 2 serta
akan memulai penelitian di tahun yang
sedang berjalan;
 Ketua pengusul berpendidikan Doktor
minimal jabatan fungsional Lektor,
memiliki SINTA Score Overall minimal 100
untuk bidang saintek dan 50 untuk
soshum dan seni;
 Anggota pengusul terdiri atas dosen
pembimbing pembantu (jika ada) dan satu
mahasiswa PMDSU bimbingannya;
Luaran wajib Penelitian Per Tahun
Binaan
Pratama
Madya
Utama
Mandiri
Klaster
Institusi
Pengusul -
-



1. Satu artikel di jurnal internasional; atau
Satu artikel di jurnal nasional
terakreditasi SINTA 1 sampai 2;
2. Feasibility study produk yang
dikembangkan.
Selama periode penelitian menghasilkan
minimum satu artikel di jurnal internasional
terindeks pada basis data internasional
bereputasi dimana mahasiswa sebagai
penulis pertama.
5. Penelitian Magister Menuju Doktor Sarjana Unggul (PMDSU)
Satu Karya Mengubah Dunia
Satu Karya Mengubah Dunia
KAJIAN KEBIJAKAN STRATEGIS
Membantu instansi pemerintah dalam merumuskan
kebijakan strategis dalam rangka memecahkan
masalah-masalah publik, termasuk mendapatkan
solusi terhadap suatu permasalahan yang
dipandang penting dan mendesak.
JANGKA WAKTU
1 TAHUN
PENDANAAN:
SBK Riset dan Inovasi
 Ketua pengusul berpendidikan minimal Magister dan
mempunyai kompetensi sesuai dengan topik yang dikaji;
 Anggota pengusul 2-5 orang;
 DAPTV menunjuk dan memberikan penugasan kepada
perguruan tinggi sebagai pelaksana kajian dengan
mempertimbangkan kompetensi dan sumberdaya yang
dimiliki;
 DAPTV menunjuk seorang dosen di perguruan tinggi
sebagai ketua tim; dan
 Ketua tim yang ditunjuk dapat membentuk tim yang
berasal dari perguruan tinggi lain atau institusi di luar
perguruan tinggi.
Naskah akademik yang dapat berupa
policy brief, rekomendasi kebijakan, atau
model kebijakan strategis terhadap suatu
permasalahan sesuai dengan bidang
penugasan.
Luaran Penelitian
Binaan
Pratama
Madya
Utama
Mandiri
Klaster
Institusi
Pengusul -
-
-


6. PENELITIAN KAJIAN KEBIJAKAN STRATEGIS (KKS)
Satu Karya Mengubah Dunia
TERIMA KASIH
Tim Penyusun Panduan Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat
Direktorat Akademik Pendidikan Tinggi Vokasi
2024

More Related Content

What's hot

Peta proses bisnis permen panrb no 19 tahun 2018
Peta proses bisnis   permen panrb no 19 tahun 2018Peta proses bisnis   permen panrb no 19 tahun 2018
Peta proses bisnis permen panrb no 19 tahun 2018
Dr. Zar Rdj
 
Audit lingkungan
Audit lingkunganAudit lingkungan
Audit lingkunganfirdaus78
 
Peran Pemimpin dalam Perencanaan, Pelaksanaan, dan Pengawasan Pembangunan
Peran Pemimpin dalam Perencanaan, Pelaksanaan, dan Pengawasan PembangunanPeran Pemimpin dalam Perencanaan, Pelaksanaan, dan Pengawasan Pembangunan
Peran Pemimpin dalam Perencanaan, Pelaksanaan, dan Pengawasan Pembangunan
Dadang Solihin
 
Manajemen Usaha Kecil
Manajemen Usaha KecilManajemen Usaha Kecil
Manajemen Usaha KecilFariz Ghazzan
 
Review Skripsi
Review SkripsiReview Skripsi
Review Skripsi
IndahNur16
 
01 MAPA MERENCANAKAN AKTIVITAS DAN PROSES ASESMEN (LENNY).pptx
01 MAPA MERENCANAKAN AKTIVITAS DAN PROSES ASESMEN (LENNY).pptx01 MAPA MERENCANAKAN AKTIVITAS DAN PROSES ASESMEN (LENNY).pptx
01 MAPA MERENCANAKAN AKTIVITAS DAN PROSES ASESMEN (LENNY).pptx
bayu45191
 
Penillaian Kualitas Hasil Kerja Analis Kebijakan
Penillaian Kualitas Hasil Kerja Analis KebijakanPenillaian Kualitas Hasil Kerja Analis Kebijakan
Penillaian Kualitas Hasil Kerja Analis Kebijakan
Ridho Fitrah Hyzkia
 
Pemberdayaan umkm
Pemberdayaan umkmPemberdayaan umkm
Pemberdayaan umkm
Wahono Diphayana
 
Kebijakan Penyusunan Renstra K/L dan SKPD
Kebijakan Penyusunan Renstra K/L dan SKPDKebijakan Penyusunan Renstra K/L dan SKPD
Kebijakan Penyusunan Renstra K/L dan SKPD
Dadang Solihin
 
Contoh Penerapan Agenda Setting & Perumusan Kebijakan
Contoh Penerapan Agenda Setting & Perumusan KebijakanContoh Penerapan Agenda Setting & Perumusan Kebijakan
Contoh Penerapan Agenda Setting & Perumusan Kebijakan
Tri Widodo W. UTOMO
 
Ppt pemberdayaan masyarakat 2014 ss w (2)
Ppt pemberdayaan masyarakat 2014 ss w (2)Ppt pemberdayaan masyarakat 2014 ss w (2)
Ppt pemberdayaan masyarakat 2014 ss w (2)
Salma Van Licht
 
Pendidikan anti korupsi - Bentuk, Strategi, dan Upaya Pencegahan dan Pemberan...
Pendidikan anti korupsi - Bentuk, Strategi, dan Upaya Pencegahan dan Pemberan...Pendidikan anti korupsi - Bentuk, Strategi, dan Upaya Pencegahan dan Pemberan...
Pendidikan anti korupsi - Bentuk, Strategi, dan Upaya Pencegahan dan Pemberan...
Idik Saeful Bahri
 
3. green and blue economy
3. green and blue economy3. green and blue economy
3. green and blue economy
Rahma0207
 
Agenda Setting Dalam Pembuatan Kebijakan Publik
Agenda Setting Dalam Pembuatan Kebijakan PublikAgenda Setting Dalam Pembuatan Kebijakan Publik
Agenda Setting Dalam Pembuatan Kebijakan Publik
Tri Widodo W. UTOMO
 
2018_05_03 Presentasi Ekonomi Kreatif FEB UI
2018_05_03 Presentasi Ekonomi Kreatif FEB UI2018_05_03 Presentasi Ekonomi Kreatif FEB UI
2018_05_03 Presentasi Ekonomi Kreatif FEB UI
Menhariq Noor
 
Logbook kegiatan aktualisasi
Logbook kegiatan aktualisasiLogbook kegiatan aktualisasi
Logbook kegiatan aktualisasi
Taufiq Hidayat
 
Ppt PROPOSAL PENELITIAN
Ppt PROPOSAL PENELITIANPpt PROPOSAL PENELITIAN
Ppt PROPOSAL PENELITIAN
Aprillia Maharani
 
Perencanaan Pembangunan dengan Pendekatan Politik Berorientasi pada Kepenting...
Perencanaan Pembangunan dengan Pendekatan Politik Berorientasi pada Kepenting...Perencanaan Pembangunan dengan Pendekatan Politik Berorientasi pada Kepenting...
Perencanaan Pembangunan dengan Pendekatan Politik Berorientasi pada Kepenting...
Dadang Solihin
 

What's hot (20)

Peta proses bisnis permen panrb no 19 tahun 2018
Peta proses bisnis   permen panrb no 19 tahun 2018Peta proses bisnis   permen panrb no 19 tahun 2018
Peta proses bisnis permen panrb no 19 tahun 2018
 
Audit lingkungan
Audit lingkunganAudit lingkungan
Audit lingkungan
 
Peran Pemimpin dalam Perencanaan, Pelaksanaan, dan Pengawasan Pembangunan
Peran Pemimpin dalam Perencanaan, Pelaksanaan, dan Pengawasan PembangunanPeran Pemimpin dalam Perencanaan, Pelaksanaan, dan Pengawasan Pembangunan
Peran Pemimpin dalam Perencanaan, Pelaksanaan, dan Pengawasan Pembangunan
 
Manajemen Usaha Kecil
Manajemen Usaha KecilManajemen Usaha Kecil
Manajemen Usaha Kecil
 
Presentasi kewirausahaan
Presentasi kewirausahaanPresentasi kewirausahaan
Presentasi kewirausahaan
 
Contoh kajian kritis kkg
Contoh kajian kritis kkgContoh kajian kritis kkg
Contoh kajian kritis kkg
 
Review Skripsi
Review SkripsiReview Skripsi
Review Skripsi
 
01 MAPA MERENCANAKAN AKTIVITAS DAN PROSES ASESMEN (LENNY).pptx
01 MAPA MERENCANAKAN AKTIVITAS DAN PROSES ASESMEN (LENNY).pptx01 MAPA MERENCANAKAN AKTIVITAS DAN PROSES ASESMEN (LENNY).pptx
01 MAPA MERENCANAKAN AKTIVITAS DAN PROSES ASESMEN (LENNY).pptx
 
Penillaian Kualitas Hasil Kerja Analis Kebijakan
Penillaian Kualitas Hasil Kerja Analis KebijakanPenillaian Kualitas Hasil Kerja Analis Kebijakan
Penillaian Kualitas Hasil Kerja Analis Kebijakan
 
Pemberdayaan umkm
Pemberdayaan umkmPemberdayaan umkm
Pemberdayaan umkm
 
Kebijakan Penyusunan Renstra K/L dan SKPD
Kebijakan Penyusunan Renstra K/L dan SKPDKebijakan Penyusunan Renstra K/L dan SKPD
Kebijakan Penyusunan Renstra K/L dan SKPD
 
Contoh Penerapan Agenda Setting & Perumusan Kebijakan
Contoh Penerapan Agenda Setting & Perumusan KebijakanContoh Penerapan Agenda Setting & Perumusan Kebijakan
Contoh Penerapan Agenda Setting & Perumusan Kebijakan
 
Ppt pemberdayaan masyarakat 2014 ss w (2)
Ppt pemberdayaan masyarakat 2014 ss w (2)Ppt pemberdayaan masyarakat 2014 ss w (2)
Ppt pemberdayaan masyarakat 2014 ss w (2)
 
Pendidikan anti korupsi - Bentuk, Strategi, dan Upaya Pencegahan dan Pemberan...
Pendidikan anti korupsi - Bentuk, Strategi, dan Upaya Pencegahan dan Pemberan...Pendidikan anti korupsi - Bentuk, Strategi, dan Upaya Pencegahan dan Pemberan...
Pendidikan anti korupsi - Bentuk, Strategi, dan Upaya Pencegahan dan Pemberan...
 
3. green and blue economy
3. green and blue economy3. green and blue economy
3. green and blue economy
 
Agenda Setting Dalam Pembuatan Kebijakan Publik
Agenda Setting Dalam Pembuatan Kebijakan PublikAgenda Setting Dalam Pembuatan Kebijakan Publik
Agenda Setting Dalam Pembuatan Kebijakan Publik
 
2018_05_03 Presentasi Ekonomi Kreatif FEB UI
2018_05_03 Presentasi Ekonomi Kreatif FEB UI2018_05_03 Presentasi Ekonomi Kreatif FEB UI
2018_05_03 Presentasi Ekonomi Kreatif FEB UI
 
Logbook kegiatan aktualisasi
Logbook kegiatan aktualisasiLogbook kegiatan aktualisasi
Logbook kegiatan aktualisasi
 
Ppt PROPOSAL PENELITIAN
Ppt PROPOSAL PENELITIANPpt PROPOSAL PENELITIAN
Ppt PROPOSAL PENELITIAN
 
Perencanaan Pembangunan dengan Pendekatan Politik Berorientasi pada Kepenting...
Perencanaan Pembangunan dengan Pendekatan Politik Berorientasi pada Kepenting...Perencanaan Pembangunan dengan Pendekatan Politik Berorientasi pada Kepenting...
Perencanaan Pembangunan dengan Pendekatan Politik Berorientasi pada Kepenting...
 

Similar to Panduan Skema Penelitian Dasar BIMA Kemdikbud.pdf

sosialisasi PROPOSAL PNBP 2021.ppt
sosialisasi PROPOSAL PNBP 2021.pptsosialisasi PROPOSAL PNBP 2021.ppt
sosialisasi PROPOSAL PNBP 2021.ppt
YesicaMarcelinaSinag
 
1 pedoman penulisan proposal pu ugm
1 pedoman penulisan proposal pu ugm1 pedoman penulisan proposal pu ugm
1 pedoman penulisan proposal pu ugmFitri Yolanda
 
Tata Cara Mereview Proposal Penelitian UT Tahun 2017_1.pptx
Tata Cara Mereview Proposal Penelitian UT Tahun 2017_1.pptxTata Cara Mereview Proposal Penelitian UT Tahun 2017_1.pptx
Tata Cara Mereview Proposal Penelitian UT Tahun 2017_1.pptx
hadidian1
 
PPTPENELITIAN.pdf
PPTPENELITIAN.pdfPPTPENELITIAN.pdf
PPTPENELITIAN.pdf
haryanicadangan
 
PANDUAN Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat 2022.pdf
PANDUAN Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat 2022.pdfPANDUAN Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat 2022.pdf
PANDUAN Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat 2022.pdf
IqbalScribd2014
 
PROGRAM PENGABDIAN BIMA 2023.pdf
PROGRAM PENGABDIAN BIMA 2023.pdfPROGRAM PENGABDIAN BIMA 2023.pdf
PROGRAM PENGABDIAN BIMA 2023.pdf
lelyersilya2
 
PROGRAM PENGABDIAN BIMA 2023 (1).pdf
PROGRAM PENGABDIAN BIMA 2023 (1).pdfPROGRAM PENGABDIAN BIMA 2023 (1).pdf
PROGRAM PENGABDIAN BIMA 2023 (1).pdf
Fajar Baskoro
 
Sosialisasi Panduan Penelitian dan Pengabdian Masyarakat UNJ 2023 FINAL_sosia...
Sosialisasi Panduan Penelitian dan Pengabdian Masyarakat UNJ 2023 FINAL_sosia...Sosialisasi Panduan Penelitian dan Pengabdian Masyarakat UNJ 2023 FINAL_sosia...
Sosialisasi Panduan Penelitian dan Pengabdian Masyarakat UNJ 2023 FINAL_sosia...
FajarArieMangun1
 
@ Siti Zubaidah_Proposal_DRTPM_2024_Undikma.pdf
@ Siti Zubaidah_Proposal_DRTPM_2024_Undikma.pdf@ Siti Zubaidah_Proposal_DRTPM_2024_Undikma.pdf
@ Siti Zubaidah_Proposal_DRTPM_2024_Undikma.pdf
ezan6
 
Program penelitian kemenristekdikti 2019
Program penelitian kemenristekdikti 2019Program penelitian kemenristekdikti 2019
Program penelitian kemenristekdikti 2019
oky_siqoh
 
20200715090023-sosialisasi-pkm-5-bidang-2020.pdf
20200715090023-sosialisasi-pkm-5-bidang-2020.pdf20200715090023-sosialisasi-pkm-5-bidang-2020.pdf
20200715090023-sosialisasi-pkm-5-bidang-2020.pdf
Nuni28
 
PPTPENELITIAN.pptx
PPTPENELITIAN.pptxPPTPENELITIAN.pptx
PPTPENELITIAN.pptx
DewiSantika29
 
20211223_WALIDASI-PKR.pdf
20211223_WALIDASI-PKR.pdf20211223_WALIDASI-PKR.pdf
20211223_WALIDASI-PKR.pdf
dhanu6
 
Penulisan proposal penelitian-pengabdian-Pemuda cendikia.pptx
Penulisan proposal penelitian-pengabdian-Pemuda cendikia.pptxPenulisan proposal penelitian-pengabdian-Pemuda cendikia.pptx
Penulisan proposal penelitian-pengabdian-Pemuda cendikia.pptx
dilla136564
 
Pengembangan program penelitian unggulan kiat penyusunan
Pengembangan program penelitian unggulan kiat penyusunanPengembangan program penelitian unggulan kiat penyusunan
Pengembangan program penelitian unggulan kiat penyusunan
Dhika Tr
 
MENUJU HIBAH PENELITIAN INTERNASIONAL.pptx
MENUJU HIBAH PENELITIAN INTERNASIONAL.pptxMENUJU HIBAH PENELITIAN INTERNASIONAL.pptx
MENUJU HIBAH PENELITIAN INTERNASIONAL.pptx
ftiuid
 
Dr bahruddin
Dr bahruddinDr bahruddin
Dr bahruddin
Edi Rasqa Ghanie
 
TEKNIK PENYUSUNAN PROPOSAL RISET
TEKNIK PENYUSUNAN PROPOSAL RISETTEKNIK PENYUSUNAN PROPOSAL RISET
TEKNIK PENYUSUNAN PROPOSAL RISET
cepi riyana
 
Memanfaatkan Program Hibah Penelitian Dikti (Pelatihan Penyusunan Proposal Pe...
Memanfaatkan Program Hibah Penelitian Dikti (Pelatihan Penyusunan Proposal Pe...Memanfaatkan Program Hibah Penelitian Dikti (Pelatihan Penyusunan Proposal Pe...
Memanfaatkan Program Hibah Penelitian Dikti (Pelatihan Penyusunan Proposal Pe...
Didit Kurniadi
 
Sosialisasi Academic Leader - 14 Maret 2024.pdf
Sosialisasi Academic Leader - 14 Maret 2024.pdfSosialisasi Academic Leader - 14 Maret 2024.pdf
Sosialisasi Academic Leader - 14 Maret 2024.pdf
AbuSalik
 

Similar to Panduan Skema Penelitian Dasar BIMA Kemdikbud.pdf (20)

sosialisasi PROPOSAL PNBP 2021.ppt
sosialisasi PROPOSAL PNBP 2021.pptsosialisasi PROPOSAL PNBP 2021.ppt
sosialisasi PROPOSAL PNBP 2021.ppt
 
1 pedoman penulisan proposal pu ugm
1 pedoman penulisan proposal pu ugm1 pedoman penulisan proposal pu ugm
1 pedoman penulisan proposal pu ugm
 
Tata Cara Mereview Proposal Penelitian UT Tahun 2017_1.pptx
Tata Cara Mereview Proposal Penelitian UT Tahun 2017_1.pptxTata Cara Mereview Proposal Penelitian UT Tahun 2017_1.pptx
Tata Cara Mereview Proposal Penelitian UT Tahun 2017_1.pptx
 
PPTPENELITIAN.pdf
PPTPENELITIAN.pdfPPTPENELITIAN.pdf
PPTPENELITIAN.pdf
 
PANDUAN Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat 2022.pdf
PANDUAN Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat 2022.pdfPANDUAN Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat 2022.pdf
PANDUAN Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat 2022.pdf
 
PROGRAM PENGABDIAN BIMA 2023.pdf
PROGRAM PENGABDIAN BIMA 2023.pdfPROGRAM PENGABDIAN BIMA 2023.pdf
PROGRAM PENGABDIAN BIMA 2023.pdf
 
PROGRAM PENGABDIAN BIMA 2023 (1).pdf
PROGRAM PENGABDIAN BIMA 2023 (1).pdfPROGRAM PENGABDIAN BIMA 2023 (1).pdf
PROGRAM PENGABDIAN BIMA 2023 (1).pdf
 
Sosialisasi Panduan Penelitian dan Pengabdian Masyarakat UNJ 2023 FINAL_sosia...
Sosialisasi Panduan Penelitian dan Pengabdian Masyarakat UNJ 2023 FINAL_sosia...Sosialisasi Panduan Penelitian dan Pengabdian Masyarakat UNJ 2023 FINAL_sosia...
Sosialisasi Panduan Penelitian dan Pengabdian Masyarakat UNJ 2023 FINAL_sosia...
 
@ Siti Zubaidah_Proposal_DRTPM_2024_Undikma.pdf
@ Siti Zubaidah_Proposal_DRTPM_2024_Undikma.pdf@ Siti Zubaidah_Proposal_DRTPM_2024_Undikma.pdf
@ Siti Zubaidah_Proposal_DRTPM_2024_Undikma.pdf
 
Program penelitian kemenristekdikti 2019
Program penelitian kemenristekdikti 2019Program penelitian kemenristekdikti 2019
Program penelitian kemenristekdikti 2019
 
20200715090023-sosialisasi-pkm-5-bidang-2020.pdf
20200715090023-sosialisasi-pkm-5-bidang-2020.pdf20200715090023-sosialisasi-pkm-5-bidang-2020.pdf
20200715090023-sosialisasi-pkm-5-bidang-2020.pdf
 
PPTPENELITIAN.pptx
PPTPENELITIAN.pptxPPTPENELITIAN.pptx
PPTPENELITIAN.pptx
 
20211223_WALIDASI-PKR.pdf
20211223_WALIDASI-PKR.pdf20211223_WALIDASI-PKR.pdf
20211223_WALIDASI-PKR.pdf
 
Penulisan proposal penelitian-pengabdian-Pemuda cendikia.pptx
Penulisan proposal penelitian-pengabdian-Pemuda cendikia.pptxPenulisan proposal penelitian-pengabdian-Pemuda cendikia.pptx
Penulisan proposal penelitian-pengabdian-Pemuda cendikia.pptx
 
Pengembangan program penelitian unggulan kiat penyusunan
Pengembangan program penelitian unggulan kiat penyusunanPengembangan program penelitian unggulan kiat penyusunan
Pengembangan program penelitian unggulan kiat penyusunan
 
MENUJU HIBAH PENELITIAN INTERNASIONAL.pptx
MENUJU HIBAH PENELITIAN INTERNASIONAL.pptxMENUJU HIBAH PENELITIAN INTERNASIONAL.pptx
MENUJU HIBAH PENELITIAN INTERNASIONAL.pptx
 
Dr bahruddin
Dr bahruddinDr bahruddin
Dr bahruddin
 
TEKNIK PENYUSUNAN PROPOSAL RISET
TEKNIK PENYUSUNAN PROPOSAL RISETTEKNIK PENYUSUNAN PROPOSAL RISET
TEKNIK PENYUSUNAN PROPOSAL RISET
 
Memanfaatkan Program Hibah Penelitian Dikti (Pelatihan Penyusunan Proposal Pe...
Memanfaatkan Program Hibah Penelitian Dikti (Pelatihan Penyusunan Proposal Pe...Memanfaatkan Program Hibah Penelitian Dikti (Pelatihan Penyusunan Proposal Pe...
Memanfaatkan Program Hibah Penelitian Dikti (Pelatihan Penyusunan Proposal Pe...
 
Sosialisasi Academic Leader - 14 Maret 2024.pdf
Sosialisasi Academic Leader - 14 Maret 2024.pdfSosialisasi Academic Leader - 14 Maret 2024.pdf
Sosialisasi Academic Leader - 14 Maret 2024.pdf
 

Recently uploaded

Etikolegal Pelayanan kebidanan ibu hamil
Etikolegal Pelayanan kebidanan ibu hamilEtikolegal Pelayanan kebidanan ibu hamil
Etikolegal Pelayanan kebidanan ibu hamil
NurWana20
 
tugas Ppkn_2024043274444_150222_0000.pdf
tugas Ppkn_2024043274444_150222_0000.pdftugas Ppkn_2024043274444_150222_0000.pdf
tugas Ppkn_2024043274444_150222_0000.pdf
JelitaMeizeraWellysy
 
TEORI-TEORI KEPEMIMPINAN (Tugas uas Kepemimpinan)
TEORI-TEORI KEPEMIMPINAN (Tugas uas Kepemimpinan)TEORI-TEORI KEPEMIMPINAN (Tugas uas Kepemimpinan)
TEORI-TEORI KEPEMIMPINAN (Tugas uas Kepemimpinan)
NurHalifah34
 
1.4.a.8. Koneksi Antar Materi Budaya Positif
1.4.a.8. Koneksi Antar Materi Budaya Positif1.4.a.8. Koneksi Antar Materi Budaya Positif
1.4.a.8. Koneksi Antar Materi Budaya Positif
emalestari711
 
PPT (EKOSISTEM) - Refandi Alim - Bahan Ajar Magang.pptx
PPT (EKOSISTEM) - Refandi Alim - Bahan Ajar Magang.pptxPPT (EKOSISTEM) - Refandi Alim - Bahan Ajar Magang.pptx
PPT (EKOSISTEM) - Refandi Alim - Bahan Ajar Magang.pptx
refandialim
 
PPT ASAS PERATURAN PERundang UNDANGAN.pptx
PPT ASAS PERATURAN PERundang UNDANGAN.pptxPPT ASAS PERATURAN PERundang UNDANGAN.pptx
PPT ASAS PERATURAN PERundang UNDANGAN.pptx
LuhAriyani1
 
KOSP SD MODEL 1 - datadikdasmen.com.docx
KOSP SD MODEL 1 - datadikdasmen.com.docxKOSP SD MODEL 1 - datadikdasmen.com.docx
KOSP SD MODEL 1 - datadikdasmen.com.docx
sdpurbatua03
 
THE TRADISIONAL MODEL OF PUBLIC ADMINISTRATION model tradisional administras...
THE TRADISIONAL MODEL OF PUBLIC  ADMINISTRATION model tradisional administras...THE TRADISIONAL MODEL OF PUBLIC  ADMINISTRATION model tradisional administras...
THE TRADISIONAL MODEL OF PUBLIC ADMINISTRATION model tradisional administras...
Universitas Sriwijaya
 
Reformasi Birokrasi Kementerian Pertanian Republik Indonesia Tahun 2020-2024
Reformasi Birokrasi Kementerian Pertanian Republik Indonesia Tahun 2020-2024Reformasi Birokrasi Kementerian Pertanian Republik Indonesia Tahun 2020-2024
Reformasi Birokrasi Kementerian Pertanian Republik Indonesia Tahun 2020-2024
Universitas Sriwijaya
 
Penumbuhan POSLUHDES ( pos penyuluhan desa)
Penumbuhan POSLUHDES ( pos penyuluhan desa)Penumbuhan POSLUHDES ( pos penyuluhan desa)
Penumbuhan POSLUHDES ( pos penyuluhan desa)
SobriCubi
 
Sejarah Rekam Medis, Perkembangan, Isi, Manfaat, dan Penyimpanannya PPT.pptx
Sejarah Rekam Medis, Perkembangan, Isi, Manfaat, dan Penyimpanannya PPT.pptxSejarah Rekam Medis, Perkembangan, Isi, Manfaat, dan Penyimpanannya PPT.pptx
Sejarah Rekam Medis, Perkembangan, Isi, Manfaat, dan Penyimpanannya PPT.pptx
LuhAriyani1
 
Materi kuliah tEORI KOMUNIKASI PEMBANGUNAN.pptx
Materi kuliah tEORI KOMUNIKASI PEMBANGUNAN.pptxMateri kuliah tEORI KOMUNIKASI PEMBANGUNAN.pptx
Materi kuliah tEORI KOMUNIKASI PEMBANGUNAN.pptx
erlinahayati1
 
Permasalahan dan Kebijakan Konvergensi Penurunan Stunting di Desa.pptx
Permasalahan dan Kebijakan Konvergensi Penurunan Stunting di Desa.pptxPermasalahan dan Kebijakan Konvergensi Penurunan Stunting di Desa.pptx
Permasalahan dan Kebijakan Konvergensi Penurunan Stunting di Desa.pptx
Zainul Akmal
 
Reformasi Administrasi Publik di Indonesia (1998-2023): Strategi, Implementas...
Reformasi Administrasi Publik di Indonesia (1998-2023): Strategi, Implementas...Reformasi Administrasi Publik di Indonesia (1998-2023): Strategi, Implementas...
Reformasi Administrasi Publik di Indonesia (1998-2023): Strategi, Implementas...
Universitas Sriwijaya
 

Recently uploaded (14)

Etikolegal Pelayanan kebidanan ibu hamil
Etikolegal Pelayanan kebidanan ibu hamilEtikolegal Pelayanan kebidanan ibu hamil
Etikolegal Pelayanan kebidanan ibu hamil
 
tugas Ppkn_2024043274444_150222_0000.pdf
tugas Ppkn_2024043274444_150222_0000.pdftugas Ppkn_2024043274444_150222_0000.pdf
tugas Ppkn_2024043274444_150222_0000.pdf
 
TEORI-TEORI KEPEMIMPINAN (Tugas uas Kepemimpinan)
TEORI-TEORI KEPEMIMPINAN (Tugas uas Kepemimpinan)TEORI-TEORI KEPEMIMPINAN (Tugas uas Kepemimpinan)
TEORI-TEORI KEPEMIMPINAN (Tugas uas Kepemimpinan)
 
1.4.a.8. Koneksi Antar Materi Budaya Positif
1.4.a.8. Koneksi Antar Materi Budaya Positif1.4.a.8. Koneksi Antar Materi Budaya Positif
1.4.a.8. Koneksi Antar Materi Budaya Positif
 
PPT (EKOSISTEM) - Refandi Alim - Bahan Ajar Magang.pptx
PPT (EKOSISTEM) - Refandi Alim - Bahan Ajar Magang.pptxPPT (EKOSISTEM) - Refandi Alim - Bahan Ajar Magang.pptx
PPT (EKOSISTEM) - Refandi Alim - Bahan Ajar Magang.pptx
 
PPT ASAS PERATURAN PERundang UNDANGAN.pptx
PPT ASAS PERATURAN PERundang UNDANGAN.pptxPPT ASAS PERATURAN PERundang UNDANGAN.pptx
PPT ASAS PERATURAN PERundang UNDANGAN.pptx
 
KOSP SD MODEL 1 - datadikdasmen.com.docx
KOSP SD MODEL 1 - datadikdasmen.com.docxKOSP SD MODEL 1 - datadikdasmen.com.docx
KOSP SD MODEL 1 - datadikdasmen.com.docx
 
THE TRADISIONAL MODEL OF PUBLIC ADMINISTRATION model tradisional administras...
THE TRADISIONAL MODEL OF PUBLIC  ADMINISTRATION model tradisional administras...THE TRADISIONAL MODEL OF PUBLIC  ADMINISTRATION model tradisional administras...
THE TRADISIONAL MODEL OF PUBLIC ADMINISTRATION model tradisional administras...
 
Reformasi Birokrasi Kementerian Pertanian Republik Indonesia Tahun 2020-2024
Reformasi Birokrasi Kementerian Pertanian Republik Indonesia Tahun 2020-2024Reformasi Birokrasi Kementerian Pertanian Republik Indonesia Tahun 2020-2024
Reformasi Birokrasi Kementerian Pertanian Republik Indonesia Tahun 2020-2024
 
Penumbuhan POSLUHDES ( pos penyuluhan desa)
Penumbuhan POSLUHDES ( pos penyuluhan desa)Penumbuhan POSLUHDES ( pos penyuluhan desa)
Penumbuhan POSLUHDES ( pos penyuluhan desa)
 
Sejarah Rekam Medis, Perkembangan, Isi, Manfaat, dan Penyimpanannya PPT.pptx
Sejarah Rekam Medis, Perkembangan, Isi, Manfaat, dan Penyimpanannya PPT.pptxSejarah Rekam Medis, Perkembangan, Isi, Manfaat, dan Penyimpanannya PPT.pptx
Sejarah Rekam Medis, Perkembangan, Isi, Manfaat, dan Penyimpanannya PPT.pptx
 
Materi kuliah tEORI KOMUNIKASI PEMBANGUNAN.pptx
Materi kuliah tEORI KOMUNIKASI PEMBANGUNAN.pptxMateri kuliah tEORI KOMUNIKASI PEMBANGUNAN.pptx
Materi kuliah tEORI KOMUNIKASI PEMBANGUNAN.pptx
 
Permasalahan dan Kebijakan Konvergensi Penurunan Stunting di Desa.pptx
Permasalahan dan Kebijakan Konvergensi Penurunan Stunting di Desa.pptxPermasalahan dan Kebijakan Konvergensi Penurunan Stunting di Desa.pptx
Permasalahan dan Kebijakan Konvergensi Penurunan Stunting di Desa.pptx
 
Reformasi Administrasi Publik di Indonesia (1998-2023): Strategi, Implementas...
Reformasi Administrasi Publik di Indonesia (1998-2023): Strategi, Implementas...Reformasi Administrasi Publik di Indonesia (1998-2023): Strategi, Implementas...
Reformasi Administrasi Publik di Indonesia (1998-2023): Strategi, Implementas...
 

Panduan Skema Penelitian Dasar BIMA Kemdikbud.pdf

  • 1. SOSIALISASI P A N D U A N Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat 2024 Satu Karya Mengubah Dunia SKEMA PENELITIAN DASAR Tim Penyusun Panduan Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat Direktorat Akademik Pendidikan Tinggi Vokasi 2024
  • 2. Satu Karya Mengubah Dunia Satu Karya Mengubah Dunia KETENTUAN UMUM PROGRAM PENELITIAN a. Ketua peneliti/pelaksana pengabdian kepada masyarakat adalah dosen tetap perguruan tinggi di bawah Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi yang mempunyai Nomor Induk Dosen Nasional (NIDN) atau Nomor Induk Dosen Khusus (NIDK) dan bukan sebagai Aparatur Sipil Negara (ASN) di Kementerian/Lembaga lain. b. Anggota peneliti/pelaksana pengabdian kepada masyarakat adalah dosen yang mempunyai NIDN atau NIDK baik di bawah Kemendikbudristek atau di bawah kementrian lain, DUDI, pemerintah, dan/atau LSM baik dari dalam maupun luar negeri yang memiliki Nomor Identitas (NIK/Passport). c. Pelaksana penelitian dan pengabdian kepada masyarakat harus melibatkan mahasiswa yang memiliki nomor induk mahasiswa (NIM). d. Usulan dilakukan melalui BIMA (https://bima.kemdikbud.go.id/) dan harus mendapatkan persetujuan dari Pimpinan Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat (LPPM)/Lembaga Penelitian/Lembaga Pengabdian kepada Masyarakat atau sebutan lain yang sejenis tempat dosen tersebut bertugas sebagai dosen tetap.
  • 3. Satu Karya Mengubah Dunia Satu Karya Mengubah Dunia KETENTUAN UMUM PROGRAM PENELITIAN e. Setiap dosen hanya dapat menerima pendanaan dua usulan penelitian (dimana satu usulan sebagai ketua dan satu sebagai anggota atau dua sebagai anggota) pada tahun berjalan dan dua usulan pengabdian kepada masyarakat (dimana satu usulan sebagai ketua dan satu sebagai anggota atau dua sebagai anggota) pada tahun berjalan. f. Khusus untuk Penelitian Tesis Magister dan Penelitian Disertasi Doktor, pengusul dapat mengajukan total kedua skema paling banyak tiga usulan, baik sebagai ketua maupun anggota (di luar ketentuan poin e). g. Setiap dosen hanya boleh mendapatkan pendanaan maksimum dua kali sebagai ketua untuk skema Penelitian Dosen Pemula (PDP) pada program penelitian.
  • 4. Satu Karya Mengubah Dunia Satu Karya Mengubah Dunia KETENTUAN UMUM PROGRAM PENELITIAN i. Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat (LPPM)/Lembaga Penelitian/Lembaga Pengabdian kepada Masyarakat atau sebutan lain yang sejenis diwajibkan untuk melakukan pengawasan dan evaluasi internal atas semua kegiatan penelitian dan pengabdian kepada masyarakat di masing- masing perguruan tinggi dengan mengacu kepada sistem penjaminan mutu yang berlaku. j. Peneliti/pelaksana pengabdian kepada masyarakat diwajibkan membuat catatan harian, yang memuat tentang pelaksanaan penelitian/pengabdian kepada masyarakat sesuai dengan tahapan prosesnya. Catatan harian diisikan ke BIMA sebagai bagian dari kelengkapan dokumen pelaksanaan penelitian/pengabdian kepada masyarakat. k. Ketua peneliti pada penelitian tahun terakhir yang memiliki tanggungan luaran wajib (sesuai skema) lebih dari satu, maka tidak akan mendapatkan pendanaan sebagai ketua pada tahun-tahun berikutnya sampai yang bersangkutan melunasi tanggungannya.
  • 5. Satu Karya Mengubah Dunia Satu Karya Mengubah Dunia KETENTUAN UMUM PROGRAM PENELITIAN m. Apabila pelaksanaan penelitian/pengabdian dihentikan sebelum waktunya akibat kelalaian atau terbukti memperoleh pendanaan ganda atau mengusulkan kembali judul yang telah didanai sebelumnya, maka ketua pelaksana tidak diperkenankan mengusulkan penelitian/pengabdian yang sumber pendanaannya dari DAPTV selama dua tahun berturut-turut dan diwajibkan mengembalikan dana yang telah diterima ke kas negara; n. Pertanggungjawaban dana penelitian mengacu pada ketentuan Satuan Biaya Keluaran (SBK) dan Satuan Biaya Masukan (SBM) tahun anggaran yang berlaku yang ditetapkan oleh Menteri Keuangan. Sesuai dengan Kepmenristekdikti Nomor 126 P Tahun 2022 bahwa anggaran penelitian yang diterima oleh peneliti tidak dapat digunakan untuk belanja peralatan yang sifatnya investasi atau untuk belanja lain yang dari sisi pelaksanaan penelitian sangat diperlukan. o. Ketua peneliti wajib bertindak sebagai penulis pertama dan/atau korespondensi dalam semua luaran penelitian yang berupa publikasi ilmiah.
  • 6. Satu Karya Mengubah Dunia Satu Karya Mengubah Dunia KETENTUAN UMUM PROGRAM PENELITIAN q. Khusus untuk Penelitian Tesis Magister dan Penelitian Disertasi Doktor, mahasiswa anggota peneliti wajib menjadi penulis pertama minimal dalam satu luaran penelitian yang berupa publikasi ilmiah. r. Peneliti/pelaksana pengabdian kepada masyarakat wajib menyebutkan sumber pendanaan (yaitu: Direktorat Jenderal Pendidikan Vokasi, Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi Republik Indonesia) dan tahun pendanaan pada setiap bentuk luaran penelitian/pengabdian kepada masyarakat baik berupa publikasi ilmiah, makalah yang dipresentasikan, maupun poster, dalam acknowledgement atau sumber dana. s. Program penelitian/pelaksanaan pengabdian kepada masyarakat mendukung program Merdeka Belajar-Kampus Merdeka dalam kegiatan pembelajaran penelitian bagi mahasiswa dengan catatan dalam pelaksanaannya menyesuaikan Buku Panduan Merdeka Belajar – Kampus Merdeka yang diterbitkan oleh Direktorat Jenderal Pendidikan Vokasi (Ditjen Diksi) Kemdikbudristek.
  • 7. Satu Karya Mengubah Dunia Satu Karya Mengubah Dunia SKEMA PENELITIAN DASAR  Penelitian Dasar berorientasi kepada penjelasan atau penemuan (invensi) guna mengantisipasi suatu gejala/fenomena, kaidah, model, atau postulat baru yang mendukung suatu proses teknologi, kesehatan, pertanian, dan lain-lain dalam rangka mendukung penelitian terapan.  Skema Penelitian Dasar dapat dilakukan untuk penelitian kerjasama dari dalam atau luar negeri.  Penelitian kerjasama luar negeri dapat dilakukan secara multilateral atau dalam bentuk konsorsium.  Skema Penelitian Dasar terdiri atas enam ruang lingkup penelitian: 1. Penelitian Dosen Pemula (PDP); 2. Penelitian Kerja Sama (PK); 3. Penelitian Tesis Magister (PTM); 4. Penelitian Disertasi Doktor (PDD); 5. Penelitian Magister Menuju Doktor Sarjana Unggul (PMDSU); dan 6. Kajian Kebijakan Strategis (KKS) TKT 9 TKT 8 TKT 7 TKT 6 TKT 5 TKT 4 TKT 3 TKT 2 TKT 1 Tingkat Kesiapterapan Teknologi (TKT) Skema Penelitian Dasar - - - - - -   
  • 8. Satu Karya Mengubah Dunia 1. PENELITIAN DOSEN PEMULA (PDP) Dosen pemula dapat meningkatkan kemampuan dalam melaksanakan penelitian PENELITIAN DOSEN PEMULA JANGKA WAKTU 1 TAHUN PENDANAAN: SBK Riset dan Inovasi maks Rp. 20.000.000,  Ketua pengusul dan anggota memiliki jabatan fungsional maksimal Lektor yang berasal dari perguruan tinggi klaster binaan, pratama atau madya, dan memiliki ID SINTA;  Anggota pengusul 1-2 orang; dan  Pengusul hanya boleh mendapatkan skema PDP sebanyak dua kali sebagai ketua. Luaran wajib Penelitian Binaan Pratama Madya Utama Mandiri Klaster Institusi Pengusul    - - 1. Satu artikel di jurnal internasional; atau Satu artikel di jurnal nasional terakreditasi SINTA 1 sampai 6; 2. Desain prototype atau model serta dokumen feasibility study produk yang dikembangkan.
  • 9. Satu Karya Mengubah Dunia Satu Karya Mengubah Dunia 2. PENELITIAN KERJA SAMA (PK) Penelitian Kerjasama: A.Penelitian Kerjasama Dalam Negeri (PKDN) B. Penelitian Kerjasama Luar Negeri (PKLN)
  • 10. Satu Karya Mengubah Dunia Satu Karya Mengubah Dunia meningkatkan kerja sama penelitianantara kelompok peneliti dari klaster yang berbeda menuju tercapainya pemerataankualitas penelitian. PENELITIAN KERJA SAMA DALAM NEGERI JANGKA WAKTU 2-3 TAHUN PENDANAAN: SBK Riset dan Inovasi maks Rp. 150.000.000,- Tim Peneliti Pengusul (TPP)  Ketua pengusul S2 berasal dari perguruan tinggi klaster binaan, pratama atau madya dan memiliki SINTA Score Overall minimal 100 untuk bidang saintek dan 50 untuk bidang soshum dan seni;  Anggota pengusul maksimum dua orang dosen; Tim Peneliti Mitra (TPM)  TPM berasal dari klaster Utama atau mandiri, yang terdiri atas seorang ketua dan seorang anggota, keduanya berpendidikan S-3;  TPM tidak mengurangi kuota pengusulan penelitian;  Ketua peneliti TPM minimal mempunyai dua publikasi sebagai penulis pertama atau korespondensi pada jurnal bereputasi internasional; Luaran Wajib Penelitian Per Tahun Binaan Pratama Madya Utama Mandiri Klaster Institusi Pengusul      1. Satu artikel di jurnal internasional terindeks pada basis data internasional bereputasi; atau satu buku hasil penelitian ber ISBN. 2. Feasibility study produk yang dikembangkan. Tahun terakhir luaran wajib dapat berupa paten/paten sederhana terdaftar, perlindungan varietas tanaman (PVT) bersertifikat, desain tata letak sirkuit terpadu (DTLST) bersertifikat, policy brief/naskah akademik yang diserahkan kepada pengguna atau karya monumental. A. PENELITIAN KERJA SAMA DALAM NEGERI (PKDN) TPM TPP
  • 11. Satu Karya Mengubah Dunia Satu Karya Mengubah Dunia Penelitian kerja sama luar negeri antara lain tapi tidak terbatas pada Partenariat Hubert Curien (PHC) Nusantara, Newton Fund, Joint Funding Scheme for Research and Innovation Southeast Asia – Europe (JFS SEA-EU), e-ASIA Joint Research Program (e-ASIA JRP) akan dijelaskan pada petunjuk teknis terpisah. B. PENELITIAN KERJA SAMA LUAR NEGERI (PKLN)
  • 12. Satu Karya Mengubah Dunia Meningkatkan kualitas lulusan pascasarjana. PENELITIAN TESIS MAGISTER JANGKA WAKTU 1 TAHUN PENDANAAN: SBK Riset dan Inovasi maks Rp. 30.000.000,  Ketua pengusul berpendidikan Doktor minimal jabatan fungsional Lektor, memiliki SINTA Score Overall minimal 100 untuk bidang saintek dan 50 untuk soshum dan seni;  Anggota pengusul terdiri atas dosen pembimbing pembantu (jika ada) dan satu mahasiswa magister full time bimbingan ketua pengusul dari perguruan tinggi yang sama; Luaran wajib Penelitian Binaan Pratama Madya Utama Mandiri Klaster Institusi Pengusul - -    3. PENELITIAN TESIS MAGISTER (PTM) 1. Satu artikel di jurnal internasional; atau Satu artikel di jurnal nasional terakreditasi SINTA 1 sampai 4 dimana mahasiswa wajib sebagai penulis pertama; 2. Feasibility study produk yang dikembangkan.
  • 13. Satu Karya Mengubah Dunia Meningkatkan kualitas lulusan pascasarjana. PENELITIAN DISERTASI DOKTOR JANGKA WAKTU 1-2 TAHUN PENDANAAN: SBK Riset dan Inovasi maks Rp. 60.000.000, per tahun  Ketua pengusul berpendidikan Doktor minimal jabatan fungsional Lektor, memiliki SINTA Score Overall minimal 100 untuk bidang saintek dan 50 untuk soshum dan seni;  Anggota pengusul terdiri atas dosen pembimbing pembantu (jika ada) dan satu mahasiswa doktor full time bimbingan ketua pengusul dari perguruan tinggi yang sama; Luaran wajib Penelitian Per Tahun Binaan Pratama Madya Utama Mandiri Klaster Institusi Pengusul - -    4. PENELITIAN DISERTASI DOKTOR (PDD) 1. Satu artikel di jurnal internasional; atau Satu artikel di jurnal nasional terakreditasi SINTA 1 sampai 2; 2. Feasibility study produk yang dikembangkan. Selama periode penelitian menghasilkan minimum satu artikel di jurnal internasional terindeks pada basis data internasional bereputasi dimana mahasiswa sebagai penulis pertama.
  • 14. Satu Karya Mengubah Dunia Meningkatkan kualitas lulusan pascasarjana. PMDSU JANGKA WAKTU 1-3 TAHUN PENDANAAN: SBK Riset dan Inovasi maks Rp. 60.000.000, per tahun  Ketua peneliti adalah promotor dari mahasiswa program PMDSU yang masih aktif dan sudah dinyatakan lulus perkuliahan semester 1, dan sedang menempuh kuliah di semester 2 serta akan memulai penelitian di tahun yang sedang berjalan;  Ketua pengusul berpendidikan Doktor minimal jabatan fungsional Lektor, memiliki SINTA Score Overall minimal 100 untuk bidang saintek dan 50 untuk soshum dan seni;  Anggota pengusul terdiri atas dosen pembimbing pembantu (jika ada) dan satu mahasiswa PMDSU bimbingannya; Luaran wajib Penelitian Per Tahun Binaan Pratama Madya Utama Mandiri Klaster Institusi Pengusul - -    1. Satu artikel di jurnal internasional; atau Satu artikel di jurnal nasional terakreditasi SINTA 1 sampai 2; 2. Feasibility study produk yang dikembangkan. Selama periode penelitian menghasilkan minimum satu artikel di jurnal internasional terindeks pada basis data internasional bereputasi dimana mahasiswa sebagai penulis pertama. 5. Penelitian Magister Menuju Doktor Sarjana Unggul (PMDSU)
  • 15. Satu Karya Mengubah Dunia Satu Karya Mengubah Dunia KAJIAN KEBIJAKAN STRATEGIS Membantu instansi pemerintah dalam merumuskan kebijakan strategis dalam rangka memecahkan masalah-masalah publik, termasuk mendapatkan solusi terhadap suatu permasalahan yang dipandang penting dan mendesak. JANGKA WAKTU 1 TAHUN PENDANAAN: SBK Riset dan Inovasi  Ketua pengusul berpendidikan minimal Magister dan mempunyai kompetensi sesuai dengan topik yang dikaji;  Anggota pengusul 2-5 orang;  DAPTV menunjuk dan memberikan penugasan kepada perguruan tinggi sebagai pelaksana kajian dengan mempertimbangkan kompetensi dan sumberdaya yang dimiliki;  DAPTV menunjuk seorang dosen di perguruan tinggi sebagai ketua tim; dan  Ketua tim yang ditunjuk dapat membentuk tim yang berasal dari perguruan tinggi lain atau institusi di luar perguruan tinggi. Naskah akademik yang dapat berupa policy brief, rekomendasi kebijakan, atau model kebijakan strategis terhadap suatu permasalahan sesuai dengan bidang penugasan. Luaran Penelitian Binaan Pratama Madya Utama Mandiri Klaster Institusi Pengusul - - -   6. PENELITIAN KAJIAN KEBIJAKAN STRATEGIS (KKS)
  • 16. Satu Karya Mengubah Dunia TERIMA KASIH Tim Penyusun Panduan Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat Direktorat Akademik Pendidikan Tinggi Vokasi 2024