SlideShare a Scribd company logo
1 of 58
Download to read offline
Program Penelitian
Prof. Dr. Siti Zubaidah, M.Pd.
Biologi – FMIPA – Universitas Negeri Malang
siti.zubaidah.fmipa@um.ac.id
DIREKTORAT RISET, TEKNOLOGI, DAN PENGABDIAN
KEPADA MASYARAKAT
2024
Perubahan Buku Panduan
>>
2023 2024
Mengapa
dilakukan
perubahan?
Meningkatnya skor SINTA
(dosen dan institusi)
01
Perubahan klaster PT
di tahun 2024
02
Perubahan Standar
Biaya Keluaran (SBK)
Tahun 2024)
03
Tim Pengusul Penelitian
• Dosen Tetap
Perguruan Tinggi di
bawah
Kemdikbudristek
• Memiliki NIDN/NIDK
• Bukan sebagai ASN di
Kementerian/Lembaga
lain
• Berstatus Aktif, tidak
sedang tugas/ijin
belajar, sabbatical
leave
• Berasal dari perguruan
tinggi yang tidak
dalam status
pembinaan
Ketua Tim Peneliti
• DosenTetap
Perguruan Tinggi
• Memiliki NIDN/NIDK
• Memiliki ID SINTA
• BerstatusAktif,
tidak sedang
tugas/ijin belajar,
sabbatical leave
atau status lain
• Berasal dari
perguruan tinggi
yang tidakdalam
status pembinaan
Anggota Tim Peneliti
• Mahasiswa
Perguruan Tinggi di
Indonesia
• Memiliki Nomor
Induk Mahasiswa
(NIM)
• Berstatusaktifdi
PDDIKTI
Mahasiswa
• Berasal dari
Institusi/Lembaga
di Indonesia
maupun luar negeri
• Memiliki Nomor
Identitas
(NIK/Paspor)
• Dapat juga
berperan sebagai
mitra penelitian
Masyarakat Umum
5
Ketentuan Umum Program Penelitian
❖ Kuota pengusulan, 1 ketua dan 1 anggota
selama tidak menjadi ketua atau anggota
pada penelitian berjalan;
❖ Kuota Pendanaan, 1 ketua atau 1
anggota, atau keduanya sebagai anggota
❖ Khusus penelitian pascasarjana dapat
mengusulkan maksimal 5 usulan (baik
sebagai ketua/anggota) namun hanya bisa
didanai 2 usulan saja (keduanya sebagai
ketua, atau 1 ketua 1 anggota, atau
keduanya sebagai anggota)
❖ Ketua peneliti yang
memiliki tanggungan
luaran wajib (sesuai
skema) lebih dari satu,
maka tidak dapat
mengajukan usulan
baru, dan/atau tidak
dapat melanjutkan
penelitian multi tahun di
tahun berikutnya
❖ Ketua peneliti wajib
melunasi tanggungan
luaran penelitiannya
❖ Melakukan pemantauan
dan evaluasi internal
atas semua kegiatan
penelitian dan dengan
mengacu kepada sistem
penjaminan mutu yang
berlaku
❖ Menyediakan dana
pengelolaan penelitian
(di luar dana penelitian
dari DRTPM) untuk
membiayai:
a. Manajemen penelitian
b. Peningkatan kapasitas
peneliti
c. Insentif publikasi
ilmiah atau insentif KI
PENGUSULAN PROPOSAL:
https://bima.kemdikbud.go.id
*Proposal harus disetujui oleh LPPM
Kuota Pengusul Tanggungan Kewajiban PT
6
Apabila penelitian dihentikan sebelum
waktunya akibat kelalaian peneliti atau
terbukti memperoleh pendanaan ganda
atau mengusulkan kembali penelitian
yang telah didanai sebelumnya, maka
ketua peneliti tersebut tidak
diperkenankan mengusulkan penelitian
dengan sumber pendanaan dari DRTPM
selama dua tahun berturut-turut dan
diwajibkan mengembalikan dana yang
telah diterima ke kas negara
❖ Pertanggungjawaban dana penelitian mengacu pada Satuan
Biaya Keluaran (SBK) dan Satuan Biaya Masukan (SBM) tahun
anggaran yang berlaku yang ditetapkan oleh Menteri Keuangan
❖ Ketua peneliti wajib bertindak sebagai penulis korespondensi
dalam semua luaran peneitian yang berupa publikasi ilmiah
❖ Khusus penelitian pascasarjana, mahasiswa anggota peneliti
wajib menjadi penulis pertama dalam semua luaran penelitian
yang berupa publikasi ilmiah
❖ Peneliti wajib mencantumkan nama Direktorat Riset, Teknologi,
dan Pengabdian kepada Masyarakat, Direktorat Jenderal
Pendidikan Tinggi, Riset, dan Teknologi, Kementerian Pendidikan,
Kebudayaan, Riset, dan Teknologi Republik Indonesia sebagai
pemberi pendanaan beserta tahun pendanaannya pada setiap
bentuk luaran penelitian, bagian acknowledgment
❖ Peneliti yang menghasilkan artikel, kekayaan intelektual, aset
berwujud, aset tidak berwujud serta produk lainnya hasil dari
penelitin wajib melaporkan melalui laporan di laman Bima
maupun saat pendataan dari KEMENDIKBUD melalui laman
lainnya
Sanksi
Lainnya
Ketentuan Umum Program Penelitian
Perubahan Standar Biaya Keluaran (SBK) 2024
Semula Menjadi
PMK No.151/PMK.02/2022 PMK No.113/PMK.02/2023
SBK Penelitian mengatur besaran maksimum
dana penelitian berdasarkan jenis riset dan
bidang fokusnya
SBK Riset dan inovasi mengatur besaran
maksimum dana penelitian berdasarkan jenis
luaran yang dihasilkan
Karya ilmiah berupa artikel yang dipublikasikon di
jurnal yang sudah terakreditasi SINTA 1-6
Luaran Penelitian Tahun 2024
Artikel di Jurnal
Jurnal Bereputasi
Nasional
Artikel yang dipublikasikan di Jurnal yang terindeks
oleh pemeringkat internasional (Web of Science
dan/atau Scopus) atau memiliki peringkat SINTA 1
Jurnal Bereputasi
Internasional
Model
yang didaftarkan KI-nya yang relevan dengan penelitian
Model, konsep, sistem (program komputer), atau inovasi sosial
tertentu yang didaftarkan kekayaan intelektualnya dalam bentuk
Hak Cipta, atau
Metode, sistem, atau strategi yang didaftarkan kekayaan
intelektualnya dalam bentuk Paten.
9
Luaran Penelitian Tahun 2024
Prototipe atau Purwarupa Hasil Penelitian
1. Material untuk produk biologi, material/spesimen/jenis kekayaan hayati
penambah (Value Added/Fortified), material/spesimen/jenis kekayaan hayati
baru, breeding, temuan senyawa/sequence DNA penambah, temuan
senyawa/sequence DNA baru, protokol riset keanekaragaman hayati, dan
purwarupa laik industri yang didaftarkan KI-nya dalam bentuk paten.
2. Galur Perbaikan, Jenis Benih/Bibit/Varietas/Strain Unggul Hasil Propagasi, dan
Purwarupa Laik Industri yang didaftarkan KI-nya dalam bentuk Perlindungan
Varietas Tanaman (PVT)
3. Purwarupa Laik Industri yang didaftarkan KI-nya dalam bentuk Desain Tata
Letak Sirkuit Terpadu (DTLST).
4. Jenis Fauna Penangkaran, Domestikasi, dan Breeding yang didaftarkan KI-nya
dalam bentuk Indikasi Geografis yang relevan
untuk didaftarkan KI-nya
yang relevan dengan penelitian
10
Ketentuan Penggunaan Anggaran Program Penelitian
Tahun Anggaran 2024
a. Pendanaan penelitian mengacu kepada Peraturan
Keuangan yang berlaku
b. SBK mengatur penganggaran kegiatan penelitian
dengan mempertimbangkan jenis keluaran yang
dihasilkan
c. SBK Riset merupakan batas maksimal biaya yang
dapat disetujui untuk mencapai target luaran
wajib
d. Justifikasi RAB dibuat berdasarkan kebutuhan
penelitian sesuai dengan luaran penelitian
e. Rincian RAB memuat komponen belanja bahan,
pengumpulan data, analisis data, sewa
peralatan, pelaporan, dan luaran wajib
f. Khusus untuk penelitian dasar diperbolehkan
untuk menggunakan komponen biaya luaran
wajib sebagai biaya publikasi (article processing
charge) 10% dari pendanaan maksimal setiap
skema
Larangan/Perhatian !!!
a. Honorarium tim peneliti
b. Pembelian tanah/lahan
c. Pembelian kendaraan operasional
d. Pembangunan laboratorium
baru/gedung/kantor
e. Pembelian alat
f. Pembelian/pengadaan alat komunikasi
termasuk pulsa/paket internet
g. Jaminan dan pinjaman kepada pihak lain
h. Hibah atau bantuan berbentuk uang tunai
kepada pihak lain atau masyarakat
i. Penggunaan lainnya yang tidak relevan
dengan pencapaian target luaran
penelitian
Alur Pengusulan
Proposal
Penelitian
Bidang Fokus Prioritas Riset Nasional
Peraturan Presiden (PERPRES) tentang
Rencana Induk Riset Nasional Tahun 2017-2045
Pangan
01
Energi
02
Kesehatan
03
Transportasi
04 05
Pertahanan dan
Keamanan
06
Kemaritiman
07
Sosial
Humaniora
08 09
Produk Rekayasa
Keteknikan
Bidang Riset
Lainnya
Green Economy Blue Economy Digital Economy Tourism Health Independence
Prioritas
Riset
a. Ekonomi Hijau (Green Economy)
Merupakan konsep ekonomi yang bertujuan meningkatkan kesejahteraan
dan kesetaraan sosial masyarakat, sekaligus mengurangi risiko kerusakan
lingkungan dengan mengurangi emisi karbon dan dampak negatif lainnya
terhadap lingkungan untuk pembangunan yang berkelanjutan.
Penelitian yang mengakomodasi bidang ini dapat mengusung topik yang
memberikan solusi mengenai penggunaan sumber daya alam secara
bertanggung jawab, penanggulangan limbah dan polusi, serta transisi energi
terbarukan dan teknologi bersih.
b. Ekonomi Biru (Blue Economy)
Merupakan pendekatan untuk meningkatkan pengelolaan kelautan
berkelanjutan serta konservasi laut dan sumber daya pesisir beserta
ekosistemnya dalam rangka mewujudkan pertumbuhan ekonomi dengan
prinsip-prinsip antara lain keterlibatan masyarakat, efisiensi sumber daya,
meminimalkan limbah, dan nilai tambah ganda (multiple revenue)
15
5 Bidang Fokus Prioritas Nasional
sesuai arahan presiden
c. Ekonomi Digital (Digital Economy)
Merupakan kegiatan perekonomian yang memanfaatkan bantuan
internet dan kecerdasan buatan atau Artificial Intelligence (AI) untuk
dapat memudahkan aktivitas ekonomi secara umum dan secara tidak
langsung berdampak pada pertumbuhan ekonomi dan pembangunan.
d. Kemandirian Kesehatan (Health Independence)
Merupakan kemandirian dalam pemenuhan kebutuhan kesehatan
difokuskan kepada pengembangan vaksin, alat kesehatan, bahan obat,
biotech, dan terapi genetik.
e. Penguatan Pariwisata (Tourism)
Penguatan pariwisata difokuskan untuk mendorong pengembangan
potensi wisata berkelanjutan, pemberdayaan komunitas, pemasaran dan
promosi, penggunaan teknologi, pelestarian budaya dan kearifan lokal,
serta meningkatkan potensi ekonomi masyarakat.
16
5 Bidang Fokus Prioritas Nasional
sesuai arahan presiden
Bidang Fokus Riset
Misalnya: Sosial Humaniora, Seni
Budaya,
Pendidikan
Halaman 128 – dst …
SKEMA DIBUKA TAHUN 2024
Penelitian Dasar
1. Penelitian Dosen Pemula Afirmasi
2. Penelitian Dosen Pemula
3. Penelitian Pascasarjana
4. Program Magister menuju Doktor Sarjana Unggul
5. Penelitian Fundamental
6. Penelitian Kerja Sama Dalam Negeri
7. Kolaborasi Penelitian Strategis (Katalis)
Penelitian Terapan
Penelitian Kerja Sama
Luar Negeri
Besaran Pendanaan Penelitian Tahun Anggaran 2024
*Besaran dana Kolaborasi Penelitian Strategis maksimal Rp. 150.000.000 untuk setiap tim peneliti
No. Program Penelitian Besaran Dana Per
Tahun
Jangka Waktu
1 Skema Penelitian Dasar
• Penelitian Dosen Pemula Afirmasi Rp. 20.000.000 1 Tahun
• Penelitian Dosen Pemula Rp. 50.000.000 1 Tahun
• Penelitian Pascasrjana (Tesis Magister) Rp. 35.000.000 1 Tahun
• Penelitian Pascasarjana (Disertasi
Doktor)
Rp. 60.000.000 1 Tahun
• Penelitian PMDSU Rp. 60.000.000 2-3 Tahun
• Penelitian Fundamental Rp. 150.000.000 1 Tahun
• Kolaborasi Penelitian Strategis* Rp. 150.000.000 1 Tahun
2 Skema Penelitian Terapan Rp. 250.000.000/
Rp. 500.000.000
1 Tahun
AFIRMASI
PENELITIAN DOSEN PEMULA
Skema Penelitian khusus untuk para dosen
pemula yang belum pernah mendapatkan
pendanaan penelitian dari DRTPM Ditjen
Diktiristek dan berasal dari PT yang berada di
luar wilayah Jawa, Bali, dan Sulawesi Selatan.
Skema ini bertujuan untuk membuka
kesempatan yang lebih luas kepada para
dosen pemula di wilayah sasaran untuk dapat
meningkatkan kapasitasnya dalam
melaksanakan penelitian
SKEMA PENELITIAN DASAR
Skema
Persyaratan
Pengusul
Besaran
Dana
Jangka
Waktu
Luaran
Penelitian Dosen
Pemula Afirmasi
(PDP Afirmasi)
➢ketua dan anggota memiliki ID SINTA
➢Dari PT Klaster Pratama dan Binaan
➢PT di luar wilayah Jawa, Bali dan Sulawesi Selatan
➢Ketua dan Anggota belum pernah mendapatkan
pendanaan penelitian DRTPM
➢Anggota berjumlah 1-2 orang
Rp 20 Jt 1 Tahun 1 artikel di jurnal bereputasi
nasional
atau
1 artikel di jurnal bereputasi
internasional
Penelitian Dosen
Pemula (PDP)
➢Dari PT Klaster madya, pratama, dan binaan
➢Max. Lektor (AK: 200)
➢Max. pendanaan 2 kali sebagai ketua
Rp 50 Jt 1 Tahun 1 artikel di jurnal bereputasi
nasional SINTA 1-4
atau
1 artikel di jurnal bereputasi
internasional
Penelitian Tesis
Magister (PTM)
➢Dari PT Klaster mandiri, utama, dan madya
➢Doktor, SINTA score overall min: 300 untuk bidang
saintek/100 untuk soshum dan seni
➢Anggota: dosen pembimbing pembantu (jika ada)
dan 1 mahasiswa magister full time (by course/by
research)
➢Melampirkan surat keterangan mahasiswa
bimbingan dari instansi (dapat berupa SK/ST
pembimbingan tesis)
Rp 35 Jt 1 Tahun 1 artikel di jurnal bereputasi
nasional SINTA 1-4
atau
1 artikel di jurnal bereputasi
internasional
SKEMA PENELITIAN DASAR
Skema
Persyaratan
Pengusul
Besaran
Dana
Jangka
Waktu
Luaran
Penelitian
Disertasi Doktor
(PDD)
➢Dari PT Klaster mandiri, utama, dan madya
➢Doktor, SINTA score overall min: 300 untuk
bidang saintek/100 untuk soshum dan seni
➢Anggota: dosen pembimbing pembantu (jika
ada) dan 1 mahasiswa doktor full time (by
course/by research)
➢Melampirkan surat keterangan mahasiswa
bimbingan dari instansi (dapat berupa SK/ST
pembimbingan disertasi)
Rp 60 Jt 1 Tahun 1 artikel di jurnal
bereputasi nasional
SINTA 1-2
atau
1 artikel di jurnal
bereputasi
internasional
Penelitian
Magister Menuju
Doktor untuk
Sarjana Unggul
(PMDSU)
➢Ketua pengusul sudah ditetapkan sebagai
promotor pada program Pendidikan PMDSU
oleh Direktorat Sumberdaya
Rp 60 Jt 2-3 Tahun 1 artikel di jurnal
bereputasi nasional
SINTA 1-2
atau
1 artikel di jurnal
bereputasi
internasional
SKEMA PENELITIAN DASAR
Skema
Persyaratan
Pengusul
Besaran
Dana
Jangka
Waktu
Luaran
Penelitian
Fundamental
➢Dari PT semua klaster
➢Lektor, SINTA score overall min: 300 untuk
bidang saintek/100 untuk soshum dan
seni
➢Anggota pengusul min 2 orang
➢Salah satu anggota berasal dari PT yang
sama dan memenuhi persyaratan sebagai
ketua tim
Rp 150 Jt 1 Tahun 1 artikel di
jurnal
bereputasi
internasional
Penelitian Kerja
Sama Dalam
Negeri (PKDN)
➢Dari PT klaster Madya dan Pratama
➢Lektor, SINTA score overall min: 300 untuk
bidang saintek/100 untuk soshum dan
seni
➢Anggota pengusul min. terdiri dari: 1
dosen yang berasal dari PT yang sama dan
memenuhi persyaratan sebagai ketua tim,
dan 1 anggota dosen berasal dari PT
klaster Mandiri atau Utama
Rp 150 Jt 1 Tahun 1 artikel di
jurnal
bereputasi
internasional
SKEMA PENELITIAN DASAR
Ketentuan Skema
• Kerja sama penelitian dalam bentuk
konsorsium 3-4 tim peneliti dari PT yang
berbeda
• Bertujuan untuk mengembangkan jejaring
kolaborasi tim peneliti antar PT dengan peta
jalan penelitian dalam topik yang sama
• Diharapkan mengangkat kolaborasi
Indonesia ke tingkat Internasional
• Pendanaan diberikan kepada masing-
masing tim peneliti
KOLABORASI PENELITIAN STRATEGIS (KATALIS)
PENDANAAN
Rp 150 Jt/Tim
JANGKA
WAKTU
1 Tahun
LUARAN
1 artikel di jurnal bereputasi
internasional/
tim peneliti
KOLABORASI PENELITIAN STRATEGIS (KATALIS)
Persyaratan Pengusul:
a. Koordinator/ketua Tim 1 berasal dari PT klaster
mandiri atau utama;
b. Ketua Tim 2, Tim 3 dan/atau Tim 4 berasal dari PT
klaster mandiri, utama atau madya;
c. Ketua Tim minimal Lektor, memiliki SINTA Score
overall minimal 300 untuk bidang saintek dan 100
untuk bidang soshum dan seni;
d. Anggota tim minimal dua orang, dengan salah 1
anggota adalah dosen dari PT yang sama dan
memenuhi persyaratan sebagai ketua tim;
e. Setiap tim mengajukan satu proposal dengan
tema payung yang sama;
f. Tema payung konsorsium ditentukan DRTPM;
g. Semua proposal yang diusulkan oleh konsorsium
harus lolos untuk dapat didanai;
h. Teknis pelaksanaan konsorsium akan diatur
secara terpisah.
Mekanisme Pengusulan:
a. DRTPM mengumumkan penerimaan
usulan KATALIS.
b. Koordinator/ketua konsorsium mengisi
form pernyataan minat pada aplikasi
BIMA sesuai pada Lampiran 15. Format
Pernyataan Minat Mengikuti Program
Kolaborasi Penelitian Strategis.
c. DRTPM akan menyeleksi pernyataan
minat dan mengumumkan pengusul
yang dapat mengunggah proposal
melalui BIMA.
d. Seluruh tim mengunggah proposal
pada periode yang ditentukan DRTPM.
e. Proposal konsorsium akan diseleksi
DRTPM secara administrasi dan
substansi.
Lingkungan
Kesehatan
-Kesehatan Mental
-Etnofarmaka
Pariwisata
Soshum
Energi dan
Teknologi Informasi
Resiliensi pangan
terhadap perubahan
iklim dan/atau bencana
alam Pariwisata
Berkelanjutan
- Inklusivitas Pendidikan
-Teknologi Pembelajaran
Aksesibilitas
ketersediaan energi
dan teknologi
informasi di daerah
afirmasi
TEMA USULAN KATALIS 2024
27
Skema Penelitian Terapan
Persyaratan Pengusul
➢ PT klaster mandiri, utama, madya, pratama
➢ Lektor dengan SINTA score overall min: 500
bidang saintek/100 bidang soshum dan seni
➢ Anggota pengusul min. 2 orang
➢ Salah satu anggota berasal dari PT yang sama
dan memenuhi persyaratan sebagai ketua tim
➢ Ketua pengusul memiliki hasil penelitian yang
relevan dalam bentuk artikel jurnal sebagai
penulis pertama (first author) atau penulis
korespondensi.
➢ Wajib memiliki mitra yang dibuktikan dengan
surat pernyataan (dukungan in kind atau in
cash (Lampiran 2.4-a
Luaran Penelitian
1 model atau 1 purwarupa
dari hasil penelitian untuk
didaftarkan KI-nya
Besaran Pendanaan
Maks. 500 jt (untuk luaran purwarupa)
Maks. 250 jt (untuk luaran model)
Jangka Waktu
1 Tahun
Skema
Penelitian
Ruang Lingkup Klaster Perguruan Tinggi Pengusul Kolaborasi
Mandiri Utama Madya Pratama Binaan
(Non Klaster)
PT Mitra
Penelitian
Dasar
Penelitian Dosen Pemula
Afirmasi
X X X V V
Dimungkinkan
Dimungkinkan
Penelitian Dosen Pemula X X V V V Dimungkinkan Dimungkinkan
Penelitian
Pascasarjana
Tesis
Magister
V V V X X
Dimungkinkan Dimungkinkan
Disertasi
Doktor
V V V X X
Dimungkinkan Dimungkinkan
Penelitian PMDSU V V V X X Dimungkinkan Dimungkinkan
Penelitian Fundamental V V V V V Dimungkinkan Dimungkinkan
Penelitian Kerja Sama DN X X V V X Wajib Dimungkinkan
Kolaborasi
Penelitian
Strategis
Koordinator V V X X X
Wajib Dimungkinkan
Ketua tiap Tim V V V X X
Penelitian
Terapan
Penelitian Terapan V V V V X
Dimungkinkan Wajib
Penelitian Kerja Sama Luar Negeri V V V V X Wajib kolaborasi PT LN
Skema Penelitian Berdasarkan Klaster
2024
PENELITIAN LANJUTAN
Surat DRTPM No.
0040/E5/DT.05.00/2024
Perihal:
Keberlanjutan Penelitian Multi Tahun DRTPM
OPSI PENYESUAIAN
Peneliti yang bersedia melakukan
penyesuaian dana dan luaran
dapat mengajukan proposal
baru dengan judul yang sama
seperti judul penelitian lanjutan
sebelumnya
Peneliti yang tidak bersedia
melakukan penyesuaian dana
dan luaran dapat mengajukan
proposal baru dengan judul
dan substansi yang berbeda
Catatan:
Pengajuan penyesuaian
proposal mengikuti ketentuan
skema penelitian dan PMK
Tahun Anggaran 2024
Bahwa:
Adanya perubahan bentuk pembiayaan hasil
penelitian berdasarkan PMK No.113 tahun 2023
tentang Standar Biaya Keluaran (SBK) Tahun 2024
sehingga terjadi perbedaan yang signifikan pada
pagu pendanaan dan jenis luaran penelitian
sehingga berdampak pada mekanisme dan skema
pendanaan peneltiian tahun 2024
Maka:
Perlu dilakukan penyesuaian jenis luaran dan
dana penelitian pada penelitian multi tahun yang
memasuki tahun ke-2 dn ke-3 agar selaras
dengan PMK yang berlaku
Penelitian Lanjutan 2024
• Luaran untuk penelitian multitahun yang telah
berjalan di 2023 akan tetap dilakukan validasi luaran,
sehingga apabila tidak terpenuhi maka akan
terhitung hutang untuk tahun depan sebagaimana
penelitian lainnya
• Proposal lanjutan yang akan diajukan akan tetap
melalui proses review sebagai pengganti evaluasi
keberlanjutan penelitian 2023. Proposal lanjutan
akan didanai pada 2024 jika dinyatakan lolos review
• Proposal baru pengganti penelitian multitahun akan
melalui proses seleksi sebagaimana proposal baru
lainnya
• Bagi peneliti yang tidak memenuhi syarat untuk
mengajukan proposal lanjutan pada skema asalnya,
dapat mengajukan melalui skema yang lain
Contoh Template Proposal
PENILAIAN
TAHAPAN
Seleksi Administrasi
Seleksi Substansial
1. Kesesuaian
persyaratan
pengusulan oleh
sistem (BIMA),
saat pengusulan.
2. Penulisan
usulan sesuai
dengan panduan
(oleh reviewer)
Penilaian
substansial
proposal:
• Relevansi Rekam
Jejak
• Urgensi
penelitian
• Metode
• Referensi
2. Penilaian Rencana
Anggaran Biaya (RAB)
Lain-lain
Misalnya
PERMENKEU NOMOR 49/2023
TENTANG STANDAR BIAYA MASUKAN
TAHUN ANGGARAN 2024
Road Map (Peta Jalan Penelitian)
• Milestones kegiatan penelitian dalam waktu tertentu (5-20
tahun) yang dilakukan oleh peneliti (monodisiplin) dan/atau
kelompok peneliti baik secara multidispliner atau
intra/interdisiplin, atau industri R&D.
• Peta jalan dapat berupa: peta jalan R&D (research &
development), peta jalan teknologi, dan peta jalan produk.
• Satu peta jalan penelitian dapat mencakup 3 bagian sekaligus:
riset dasar (R&D), riset terapan (teknologi) dan riset
pengembangan (produk).
Road Map Penelitian
Tiga komponen harus saling terkait:
1) Penelitian yang TELAH dilakukan,
2) Penelitian yang SEDANG diusulkan dalam periode
tertentu,
3) Penelitian pada periode berikutnya yang AKAN
menuju “tujuan puncak”.
Tampilan Road Map
• Menarik
• Dapat dibuat dalam berbagai bentuk visualisasi:
1) diagram (ex. Fishbone diagram)
2) grafik (sumbu x = waktu, sumbu y = penelitian
3) bentuk lain → banyak template free
→ menjadi panduan yang jelas, mudah dipahami
Roadmap Bukan Bagan/Diagram Alir Penelitian
Bukan Road map
Bukan Road map
peta jalan: bisa Bentuk Fish Bone
47
Riset
Dasar
Riset
Dasar
Riset
Terapan
Riset
Pengembangan
Riset
Pengembangan
Riset
Terapan
RP1
RD1
RD2
RD3
RP2
RP4
RP3
RD5
RD4
RT1
RT2
TAHUN (Multi Tahun) Peta Jalan
Road map Proposal Penelitian Dasar – Zubaidah’s Team
Road map Proposal Pascasarjana (Disertasi Doktor) – Zubaidah’s Team
Road map Proposal PMDSU – Zubaidah’s Team
https://aicenter-itb.com/research-activity/
Contoh Roadmap lebih panjang
PENGERTIAN
PERMENRISTEKDIKTI 42/2016
Tingkat Kesiapterapan Teknologi (TKT)
Alur Pengukuran
• Umum dan Hard Engineering
• Software
• Pertanian/Perikanan/Peternakan
• Kesehatan – Produk Vaksin/Hayati
• Kesehatan – Produk Alat Kesehatan
• Farmasi
• Sosial Humaniora dan Pendidikan
• Seni
JENIS TKT
Sebaiknya Mempelajari Dulu Lampiran 1.4 Sebelum Mengisi TKT Online
Deskripsi Tingkat Kesiapanterapan
Teknologi (TKT)
Jenis Sosial Humaniora dan Pendidikan
Halaman 149 - dst …
CONTOH
TERIMA KASIH

More Related Content

Similar to @ Siti Zubaidah_Proposal_DRTPM_2024_Undikma.pdf

Paparan_Direktur_Pendanaan_Launching_Skema_Pendanaan_2024_revAAS.pdf
Paparan_Direktur_Pendanaan_Launching_Skema_Pendanaan_2024_revAAS.pdfPaparan_Direktur_Pendanaan_Launching_Skema_Pendanaan_2024_revAAS.pdf
Paparan_Direktur_Pendanaan_Launching_Skema_Pendanaan_2024_revAAS.pdf
MazzRudy
 
Panduan Penelitian Hibah Kompetensi 2011
Panduan Penelitian Hibah Kompetensi 2011Panduan Penelitian Hibah Kompetensi 2011
Panduan Penelitian Hibah Kompetensi 2011
Albaar Rubhasy
 
PANDUAN Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat 2022.pdf
PANDUAN Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat 2022.pdfPANDUAN Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat 2022.pdf
PANDUAN Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat 2022.pdf
IqbalScribd2014
 
20200715090023-sosialisasi-pkm-5-bidang-2020.pdf
20200715090023-sosialisasi-pkm-5-bidang-2020.pdf20200715090023-sosialisasi-pkm-5-bidang-2020.pdf
20200715090023-sosialisasi-pkm-5-bidang-2020.pdf
Nuni28
 
materi tata kelola kesekretariatan dan administrasi
materi tata kelola kesekretariatan dan administrasimateri tata kelola kesekretariatan dan administrasi
materi tata kelola kesekretariatan dan administrasi
lppmamni
 
Pedoman penyampaian proposal_insinas_2012
Pedoman penyampaian proposal_insinas_2012Pedoman penyampaian proposal_insinas_2012
Pedoman penyampaian proposal_insinas_2012
bapakfian
 

Similar to @ Siti Zubaidah_Proposal_DRTPM_2024_Undikma.pdf (20)

Paparan_Direktur_Pendanaan_Launching_Skema_Pendanaan_2024_revAAS.pdf
Paparan_Direktur_Pendanaan_Launching_Skema_Pendanaan_2024_revAAS.pdfPaparan_Direktur_Pendanaan_Launching_Skema_Pendanaan_2024_revAAS.pdf
Paparan_Direktur_Pendanaan_Launching_Skema_Pendanaan_2024_revAAS.pdf
 
20211223_WALIDASI-PKR.pdf
20211223_WALIDASI-PKR.pdf20211223_WALIDASI-PKR.pdf
20211223_WALIDASI-PKR.pdf
 
Panduan Penelitian Hibah Kompetensi 2011
Panduan Penelitian Hibah Kompetensi 2011Panduan Penelitian Hibah Kompetensi 2011
Panduan Penelitian Hibah Kompetensi 2011
 
MENUJU HIBAH PENELITIAN INTERNASIONAL.pptx
MENUJU HIBAH PENELITIAN INTERNASIONAL.pptxMENUJU HIBAH PENELITIAN INTERNASIONAL.pptx
MENUJU HIBAH PENELITIAN INTERNASIONAL.pptx
 
Buku Pedoman Beasiswa Pascasarjana 2011
Buku Pedoman Beasiswa Pascasarjana 2011Buku Pedoman Beasiswa Pascasarjana 2011
Buku Pedoman Beasiswa Pascasarjana 2011
 
Sosialisasi LPDP NEW
Sosialisasi LPDP NEWSosialisasi LPDP NEW
Sosialisasi LPDP NEW
 
Materi Direktur Sumber Daya.pptx
Materi Direktur Sumber Daya.pptxMateri Direktur Sumber Daya.pptx
Materi Direktur Sumber Daya.pptx
 
PANDUAN Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat 2022.pdf
PANDUAN Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat 2022.pdfPANDUAN Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat 2022.pdf
PANDUAN Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat 2022.pdf
 
PPTPENELITIAN.pptx
PPTPENELITIAN.pptxPPTPENELITIAN.pptx
PPTPENELITIAN.pptx
 
20200715090023-sosialisasi-pkm-5-bidang-2020.pdf
20200715090023-sosialisasi-pkm-5-bidang-2020.pdf20200715090023-sosialisasi-pkm-5-bidang-2020.pdf
20200715090023-sosialisasi-pkm-5-bidang-2020.pdf
 
materi tata kelola kesekretariatan dan administrasi
materi tata kelola kesekretariatan dan administrasimateri tata kelola kesekretariatan dan administrasi
materi tata kelola kesekretariatan dan administrasi
 
sosialisasi PROPOSAL PNBP 2021.ppt
sosialisasi PROPOSAL PNBP 2021.pptsosialisasi PROPOSAL PNBP 2021.ppt
sosialisasi PROPOSAL PNBP 2021.ppt
 
PPTPENELITIAN.pdf
PPTPENELITIAN.pdfPPTPENELITIAN.pdf
PPTPENELITIAN.pdf
 
Penyuluhan perikanan & kelautan (ppk) minggu ke 2 dan 3
Penyuluhan perikanan & kelautan (ppk) minggu ke 2 dan 3Penyuluhan perikanan & kelautan (ppk) minggu ke 2 dan 3
Penyuluhan perikanan & kelautan (ppk) minggu ke 2 dan 3
 
Presentation-Cadek-Kahar-Muzakhar.pptx
Presentation-Cadek-Kahar-Muzakhar.pptxPresentation-Cadek-Kahar-Muzakhar.pptx
Presentation-Cadek-Kahar-Muzakhar.pptx
 
Buku Panduan CPPBT Dari Perguruan Tinggi 2017
Buku Panduan CPPBT Dari Perguruan Tinggi 2017Buku Panduan CPPBT Dari Perguruan Tinggi 2017
Buku Panduan CPPBT Dari Perguruan Tinggi 2017
 
Panduan pelaksanaan penelitian_dan_ppm_edisi_ edisi_x_2016
Panduan pelaksanaan penelitian_dan_ppm_edisi_ edisi_x_2016Panduan pelaksanaan penelitian_dan_ppm_edisi_ edisi_x_2016
Panduan pelaksanaan penelitian_dan_ppm_edisi_ edisi_x_2016
 
Tata Kelola Anggaran pada Perguruan Tinggi Negeri
Tata Kelola Anggaran pada Perguruan Tinggi NegeriTata Kelola Anggaran pada Perguruan Tinggi Negeri
Tata Kelola Anggaran pada Perguruan Tinggi Negeri
 
Pedoman penyampaian proposal_insinas_2012
Pedoman penyampaian proposal_insinas_2012Pedoman penyampaian proposal_insinas_2012
Pedoman penyampaian proposal_insinas_2012
 
1 2022.06.15_BARISTA.pptx.pdf
1 2022.06.15_BARISTA.pptx.pdf1 2022.06.15_BARISTA.pptx.pdf
1 2022.06.15_BARISTA.pptx.pdf
 

Recently uploaded

.....................Swamedikasi 2-2.pptx
.....................Swamedikasi 2-2.pptx.....................Swamedikasi 2-2.pptx
.....................Swamedikasi 2-2.pptx
furqanridha
 
KISI-KISI SOAL DAN KARTU SOAL BAHASA INGGRIS.docx
KISI-KISI SOAL DAN KARTU SOAL BAHASA INGGRIS.docxKISI-KISI SOAL DAN KARTU SOAL BAHASA INGGRIS.docx
KISI-KISI SOAL DAN KARTU SOAL BAHASA INGGRIS.docx
DewiUmbar
 
Aksi Nyata Menyebarkan Pemahaman Merdeka Belajar.pdf
Aksi Nyata Menyebarkan Pemahaman Merdeka Belajar.pdfAksi Nyata Menyebarkan Pemahaman Merdeka Belajar.pdf
Aksi Nyata Menyebarkan Pemahaman Merdeka Belajar.pdf
subki124
 
Kisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docx
Kisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docxKisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docx
Kisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docx
FitriaSarmida1
 
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptxContoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
IvvatulAini
 

Recently uploaded (20)

.....................Swamedikasi 2-2.pptx
.....................Swamedikasi 2-2.pptx.....................Swamedikasi 2-2.pptx
.....................Swamedikasi 2-2.pptx
 
RENCANA + Link2 MATERI Training _"SISTEM MANAJEMEN MUTU (ISO 9001_2015)".
RENCANA + Link2 MATERI Training _"SISTEM MANAJEMEN MUTU (ISO 9001_2015)".RENCANA + Link2 MATERI Training _"SISTEM MANAJEMEN MUTU (ISO 9001_2015)".
RENCANA + Link2 MATERI Training _"SISTEM MANAJEMEN MUTU (ISO 9001_2015)".
 
MODUL AJAR SENI TARI KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI TARI KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR SENI TARI KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI TARI KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
KISI-KISI SOAL DAN KARTU SOAL BAHASA INGGRIS.docx
KISI-KISI SOAL DAN KARTU SOAL BAHASA INGGRIS.docxKISI-KISI SOAL DAN KARTU SOAL BAHASA INGGRIS.docx
KISI-KISI SOAL DAN KARTU SOAL BAHASA INGGRIS.docx
 
BAB 1 BEBATAN DAN BALUTAN DALAM PERTOLONGAN CEMAS
BAB 1 BEBATAN DAN BALUTAN DALAM PERTOLONGAN CEMASBAB 1 BEBATAN DAN BALUTAN DALAM PERTOLONGAN CEMAS
BAB 1 BEBATAN DAN BALUTAN DALAM PERTOLONGAN CEMAS
 
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INGGRIS KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Aksi Nyata Menyebarkan Pemahaman Merdeka Belajar.pdf
Aksi Nyata Menyebarkan Pemahaman Merdeka Belajar.pdfAksi Nyata Menyebarkan Pemahaman Merdeka Belajar.pdf
Aksi Nyata Menyebarkan Pemahaman Merdeka Belajar.pdf
 
Topik 4_Eksplorasi Konsep LK Kelompok_Pendidikan Berkelanjutan
Topik 4_Eksplorasi Konsep LK Kelompok_Pendidikan BerkelanjutanTopik 4_Eksplorasi Konsep LK Kelompok_Pendidikan Berkelanjutan
Topik 4_Eksplorasi Konsep LK Kelompok_Pendidikan Berkelanjutan
 
AKSI NYATA Numerasi Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptx
AKSI NYATA  Numerasi  Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptxAKSI NYATA  Numerasi  Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptx
AKSI NYATA Numerasi Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptx
 
Materi Sistem Pernapasan Pada Manusia untuk kelas 5 SD
Materi Sistem Pernapasan Pada Manusia untuk kelas 5 SDMateri Sistem Pernapasan Pada Manusia untuk kelas 5 SD
Materi Sistem Pernapasan Pada Manusia untuk kelas 5 SD
 
Kisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docx
Kisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docxKisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docx
Kisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docx
 
Detik-Detik Proklamasi Indonesia pada Tahun 1945
Detik-Detik Proklamasi Indonesia pada Tahun 1945Detik-Detik Proklamasi Indonesia pada Tahun 1945
Detik-Detik Proklamasi Indonesia pada Tahun 1945
 
Modul Ajar IPAS Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar IPAS Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Modul Ajar IPAS Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar IPAS Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
 
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptxContoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
 
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
PPT PENDIDIKAN KELAS RANGKAP MODUL 3 KELOMPOK 3.pptx
PPT PENDIDIKAN KELAS RANGKAP MODUL 3 KELOMPOK 3.pptxPPT PENDIDIKAN KELAS RANGKAP MODUL 3 KELOMPOK 3.pptx
PPT PENDIDIKAN KELAS RANGKAP MODUL 3 KELOMPOK 3.pptx
 
Webinar 1_Pendidikan Berjenjang Pendidikan Inklusif.pdf
Webinar 1_Pendidikan Berjenjang Pendidikan Inklusif.pdfWebinar 1_Pendidikan Berjenjang Pendidikan Inklusif.pdf
Webinar 1_Pendidikan Berjenjang Pendidikan Inklusif.pdf
 
MODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR IPAS KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 

@ Siti Zubaidah_Proposal_DRTPM_2024_Undikma.pdf

  • 1. Program Penelitian Prof. Dr. Siti Zubaidah, M.Pd. Biologi – FMIPA – Universitas Negeri Malang siti.zubaidah.fmipa@um.ac.id DIREKTORAT RISET, TEKNOLOGI, DAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT 2024
  • 3. Mengapa dilakukan perubahan? Meningkatnya skor SINTA (dosen dan institusi) 01 Perubahan klaster PT di tahun 2024 02 Perubahan Standar Biaya Keluaran (SBK) Tahun 2024) 03
  • 4. Tim Pengusul Penelitian • Dosen Tetap Perguruan Tinggi di bawah Kemdikbudristek • Memiliki NIDN/NIDK • Bukan sebagai ASN di Kementerian/Lembaga lain • Berstatus Aktif, tidak sedang tugas/ijin belajar, sabbatical leave • Berasal dari perguruan tinggi yang tidak dalam status pembinaan Ketua Tim Peneliti • DosenTetap Perguruan Tinggi • Memiliki NIDN/NIDK • Memiliki ID SINTA • BerstatusAktif, tidak sedang tugas/ijin belajar, sabbatical leave atau status lain • Berasal dari perguruan tinggi yang tidakdalam status pembinaan Anggota Tim Peneliti • Mahasiswa Perguruan Tinggi di Indonesia • Memiliki Nomor Induk Mahasiswa (NIM) • Berstatusaktifdi PDDIKTI Mahasiswa • Berasal dari Institusi/Lembaga di Indonesia maupun luar negeri • Memiliki Nomor Identitas (NIK/Paspor) • Dapat juga berperan sebagai mitra penelitian Masyarakat Umum
  • 5. 5 Ketentuan Umum Program Penelitian ❖ Kuota pengusulan, 1 ketua dan 1 anggota selama tidak menjadi ketua atau anggota pada penelitian berjalan; ❖ Kuota Pendanaan, 1 ketua atau 1 anggota, atau keduanya sebagai anggota ❖ Khusus penelitian pascasarjana dapat mengusulkan maksimal 5 usulan (baik sebagai ketua/anggota) namun hanya bisa didanai 2 usulan saja (keduanya sebagai ketua, atau 1 ketua 1 anggota, atau keduanya sebagai anggota) ❖ Ketua peneliti yang memiliki tanggungan luaran wajib (sesuai skema) lebih dari satu, maka tidak dapat mengajukan usulan baru, dan/atau tidak dapat melanjutkan penelitian multi tahun di tahun berikutnya ❖ Ketua peneliti wajib melunasi tanggungan luaran penelitiannya ❖ Melakukan pemantauan dan evaluasi internal atas semua kegiatan penelitian dan dengan mengacu kepada sistem penjaminan mutu yang berlaku ❖ Menyediakan dana pengelolaan penelitian (di luar dana penelitian dari DRTPM) untuk membiayai: a. Manajemen penelitian b. Peningkatan kapasitas peneliti c. Insentif publikasi ilmiah atau insentif KI PENGUSULAN PROPOSAL: https://bima.kemdikbud.go.id *Proposal harus disetujui oleh LPPM Kuota Pengusul Tanggungan Kewajiban PT
  • 6. 6 Apabila penelitian dihentikan sebelum waktunya akibat kelalaian peneliti atau terbukti memperoleh pendanaan ganda atau mengusulkan kembali penelitian yang telah didanai sebelumnya, maka ketua peneliti tersebut tidak diperkenankan mengusulkan penelitian dengan sumber pendanaan dari DRTPM selama dua tahun berturut-turut dan diwajibkan mengembalikan dana yang telah diterima ke kas negara ❖ Pertanggungjawaban dana penelitian mengacu pada Satuan Biaya Keluaran (SBK) dan Satuan Biaya Masukan (SBM) tahun anggaran yang berlaku yang ditetapkan oleh Menteri Keuangan ❖ Ketua peneliti wajib bertindak sebagai penulis korespondensi dalam semua luaran peneitian yang berupa publikasi ilmiah ❖ Khusus penelitian pascasarjana, mahasiswa anggota peneliti wajib menjadi penulis pertama dalam semua luaran penelitian yang berupa publikasi ilmiah ❖ Peneliti wajib mencantumkan nama Direktorat Riset, Teknologi, dan Pengabdian kepada Masyarakat, Direktorat Jenderal Pendidikan Tinggi, Riset, dan Teknologi, Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi Republik Indonesia sebagai pemberi pendanaan beserta tahun pendanaannya pada setiap bentuk luaran penelitian, bagian acknowledgment ❖ Peneliti yang menghasilkan artikel, kekayaan intelektual, aset berwujud, aset tidak berwujud serta produk lainnya hasil dari penelitin wajib melaporkan melalui laporan di laman Bima maupun saat pendataan dari KEMENDIKBUD melalui laman lainnya Sanksi Lainnya Ketentuan Umum Program Penelitian
  • 7. Perubahan Standar Biaya Keluaran (SBK) 2024 Semula Menjadi PMK No.151/PMK.02/2022 PMK No.113/PMK.02/2023 SBK Penelitian mengatur besaran maksimum dana penelitian berdasarkan jenis riset dan bidang fokusnya SBK Riset dan inovasi mengatur besaran maksimum dana penelitian berdasarkan jenis luaran yang dihasilkan
  • 8. Karya ilmiah berupa artikel yang dipublikasikon di jurnal yang sudah terakreditasi SINTA 1-6 Luaran Penelitian Tahun 2024 Artikel di Jurnal Jurnal Bereputasi Nasional Artikel yang dipublikasikan di Jurnal yang terindeks oleh pemeringkat internasional (Web of Science dan/atau Scopus) atau memiliki peringkat SINTA 1 Jurnal Bereputasi Internasional Model yang didaftarkan KI-nya yang relevan dengan penelitian Model, konsep, sistem (program komputer), atau inovasi sosial tertentu yang didaftarkan kekayaan intelektualnya dalam bentuk Hak Cipta, atau Metode, sistem, atau strategi yang didaftarkan kekayaan intelektualnya dalam bentuk Paten.
  • 9. 9 Luaran Penelitian Tahun 2024 Prototipe atau Purwarupa Hasil Penelitian 1. Material untuk produk biologi, material/spesimen/jenis kekayaan hayati penambah (Value Added/Fortified), material/spesimen/jenis kekayaan hayati baru, breeding, temuan senyawa/sequence DNA penambah, temuan senyawa/sequence DNA baru, protokol riset keanekaragaman hayati, dan purwarupa laik industri yang didaftarkan KI-nya dalam bentuk paten. 2. Galur Perbaikan, Jenis Benih/Bibit/Varietas/Strain Unggul Hasil Propagasi, dan Purwarupa Laik Industri yang didaftarkan KI-nya dalam bentuk Perlindungan Varietas Tanaman (PVT) 3. Purwarupa Laik Industri yang didaftarkan KI-nya dalam bentuk Desain Tata Letak Sirkuit Terpadu (DTLST). 4. Jenis Fauna Penangkaran, Domestikasi, dan Breeding yang didaftarkan KI-nya dalam bentuk Indikasi Geografis yang relevan untuk didaftarkan KI-nya yang relevan dengan penelitian
  • 10. 10 Ketentuan Penggunaan Anggaran Program Penelitian Tahun Anggaran 2024 a. Pendanaan penelitian mengacu kepada Peraturan Keuangan yang berlaku b. SBK mengatur penganggaran kegiatan penelitian dengan mempertimbangkan jenis keluaran yang dihasilkan c. SBK Riset merupakan batas maksimal biaya yang dapat disetujui untuk mencapai target luaran wajib d. Justifikasi RAB dibuat berdasarkan kebutuhan penelitian sesuai dengan luaran penelitian e. Rincian RAB memuat komponen belanja bahan, pengumpulan data, analisis data, sewa peralatan, pelaporan, dan luaran wajib f. Khusus untuk penelitian dasar diperbolehkan untuk menggunakan komponen biaya luaran wajib sebagai biaya publikasi (article processing charge) 10% dari pendanaan maksimal setiap skema Larangan/Perhatian !!! a. Honorarium tim peneliti b. Pembelian tanah/lahan c. Pembelian kendaraan operasional d. Pembangunan laboratorium baru/gedung/kantor e. Pembelian alat f. Pembelian/pengadaan alat komunikasi termasuk pulsa/paket internet g. Jaminan dan pinjaman kepada pihak lain h. Hibah atau bantuan berbentuk uang tunai kepada pihak lain atau masyarakat i. Penggunaan lainnya yang tidak relevan dengan pencapaian target luaran penelitian
  • 11.
  • 13.
  • 14. Bidang Fokus Prioritas Riset Nasional Peraturan Presiden (PERPRES) tentang Rencana Induk Riset Nasional Tahun 2017-2045 Pangan 01 Energi 02 Kesehatan 03 Transportasi 04 05 Pertahanan dan Keamanan 06 Kemaritiman 07 Sosial Humaniora 08 09 Produk Rekayasa Keteknikan Bidang Riset Lainnya Green Economy Blue Economy Digital Economy Tourism Health Independence Prioritas Riset
  • 15. a. Ekonomi Hijau (Green Economy) Merupakan konsep ekonomi yang bertujuan meningkatkan kesejahteraan dan kesetaraan sosial masyarakat, sekaligus mengurangi risiko kerusakan lingkungan dengan mengurangi emisi karbon dan dampak negatif lainnya terhadap lingkungan untuk pembangunan yang berkelanjutan. Penelitian yang mengakomodasi bidang ini dapat mengusung topik yang memberikan solusi mengenai penggunaan sumber daya alam secara bertanggung jawab, penanggulangan limbah dan polusi, serta transisi energi terbarukan dan teknologi bersih. b. Ekonomi Biru (Blue Economy) Merupakan pendekatan untuk meningkatkan pengelolaan kelautan berkelanjutan serta konservasi laut dan sumber daya pesisir beserta ekosistemnya dalam rangka mewujudkan pertumbuhan ekonomi dengan prinsip-prinsip antara lain keterlibatan masyarakat, efisiensi sumber daya, meminimalkan limbah, dan nilai tambah ganda (multiple revenue) 15 5 Bidang Fokus Prioritas Nasional sesuai arahan presiden
  • 16. c. Ekonomi Digital (Digital Economy) Merupakan kegiatan perekonomian yang memanfaatkan bantuan internet dan kecerdasan buatan atau Artificial Intelligence (AI) untuk dapat memudahkan aktivitas ekonomi secara umum dan secara tidak langsung berdampak pada pertumbuhan ekonomi dan pembangunan. d. Kemandirian Kesehatan (Health Independence) Merupakan kemandirian dalam pemenuhan kebutuhan kesehatan difokuskan kepada pengembangan vaksin, alat kesehatan, bahan obat, biotech, dan terapi genetik. e. Penguatan Pariwisata (Tourism) Penguatan pariwisata difokuskan untuk mendorong pengembangan potensi wisata berkelanjutan, pemberdayaan komunitas, pemasaran dan promosi, penggunaan teknologi, pelestarian budaya dan kearifan lokal, serta meningkatkan potensi ekonomi masyarakat. 16 5 Bidang Fokus Prioritas Nasional sesuai arahan presiden
  • 17. Bidang Fokus Riset Misalnya: Sosial Humaniora, Seni Budaya, Pendidikan Halaman 128 – dst …
  • 18. SKEMA DIBUKA TAHUN 2024 Penelitian Dasar 1. Penelitian Dosen Pemula Afirmasi 2. Penelitian Dosen Pemula 3. Penelitian Pascasarjana 4. Program Magister menuju Doktor Sarjana Unggul 5. Penelitian Fundamental 6. Penelitian Kerja Sama Dalam Negeri 7. Kolaborasi Penelitian Strategis (Katalis) Penelitian Terapan Penelitian Kerja Sama Luar Negeri
  • 19. Besaran Pendanaan Penelitian Tahun Anggaran 2024 *Besaran dana Kolaborasi Penelitian Strategis maksimal Rp. 150.000.000 untuk setiap tim peneliti No. Program Penelitian Besaran Dana Per Tahun Jangka Waktu 1 Skema Penelitian Dasar • Penelitian Dosen Pemula Afirmasi Rp. 20.000.000 1 Tahun • Penelitian Dosen Pemula Rp. 50.000.000 1 Tahun • Penelitian Pascasrjana (Tesis Magister) Rp. 35.000.000 1 Tahun • Penelitian Pascasarjana (Disertasi Doktor) Rp. 60.000.000 1 Tahun • Penelitian PMDSU Rp. 60.000.000 2-3 Tahun • Penelitian Fundamental Rp. 150.000.000 1 Tahun • Kolaborasi Penelitian Strategis* Rp. 150.000.000 1 Tahun 2 Skema Penelitian Terapan Rp. 250.000.000/ Rp. 500.000.000 1 Tahun
  • 20. AFIRMASI PENELITIAN DOSEN PEMULA Skema Penelitian khusus untuk para dosen pemula yang belum pernah mendapatkan pendanaan penelitian dari DRTPM Ditjen Diktiristek dan berasal dari PT yang berada di luar wilayah Jawa, Bali, dan Sulawesi Selatan. Skema ini bertujuan untuk membuka kesempatan yang lebih luas kepada para dosen pemula di wilayah sasaran untuk dapat meningkatkan kapasitasnya dalam melaksanakan penelitian
  • 21. SKEMA PENELITIAN DASAR Skema Persyaratan Pengusul Besaran Dana Jangka Waktu Luaran Penelitian Dosen Pemula Afirmasi (PDP Afirmasi) ➢ketua dan anggota memiliki ID SINTA ➢Dari PT Klaster Pratama dan Binaan ➢PT di luar wilayah Jawa, Bali dan Sulawesi Selatan ➢Ketua dan Anggota belum pernah mendapatkan pendanaan penelitian DRTPM ➢Anggota berjumlah 1-2 orang Rp 20 Jt 1 Tahun 1 artikel di jurnal bereputasi nasional atau 1 artikel di jurnal bereputasi internasional Penelitian Dosen Pemula (PDP) ➢Dari PT Klaster madya, pratama, dan binaan ➢Max. Lektor (AK: 200) ➢Max. pendanaan 2 kali sebagai ketua Rp 50 Jt 1 Tahun 1 artikel di jurnal bereputasi nasional SINTA 1-4 atau 1 artikel di jurnal bereputasi internasional Penelitian Tesis Magister (PTM) ➢Dari PT Klaster mandiri, utama, dan madya ➢Doktor, SINTA score overall min: 300 untuk bidang saintek/100 untuk soshum dan seni ➢Anggota: dosen pembimbing pembantu (jika ada) dan 1 mahasiswa magister full time (by course/by research) ➢Melampirkan surat keterangan mahasiswa bimbingan dari instansi (dapat berupa SK/ST pembimbingan tesis) Rp 35 Jt 1 Tahun 1 artikel di jurnal bereputasi nasional SINTA 1-4 atau 1 artikel di jurnal bereputasi internasional
  • 22. SKEMA PENELITIAN DASAR Skema Persyaratan Pengusul Besaran Dana Jangka Waktu Luaran Penelitian Disertasi Doktor (PDD) ➢Dari PT Klaster mandiri, utama, dan madya ➢Doktor, SINTA score overall min: 300 untuk bidang saintek/100 untuk soshum dan seni ➢Anggota: dosen pembimbing pembantu (jika ada) dan 1 mahasiswa doktor full time (by course/by research) ➢Melampirkan surat keterangan mahasiswa bimbingan dari instansi (dapat berupa SK/ST pembimbingan disertasi) Rp 60 Jt 1 Tahun 1 artikel di jurnal bereputasi nasional SINTA 1-2 atau 1 artikel di jurnal bereputasi internasional Penelitian Magister Menuju Doktor untuk Sarjana Unggul (PMDSU) ➢Ketua pengusul sudah ditetapkan sebagai promotor pada program Pendidikan PMDSU oleh Direktorat Sumberdaya Rp 60 Jt 2-3 Tahun 1 artikel di jurnal bereputasi nasional SINTA 1-2 atau 1 artikel di jurnal bereputasi internasional
  • 23. SKEMA PENELITIAN DASAR Skema Persyaratan Pengusul Besaran Dana Jangka Waktu Luaran Penelitian Fundamental ➢Dari PT semua klaster ➢Lektor, SINTA score overall min: 300 untuk bidang saintek/100 untuk soshum dan seni ➢Anggota pengusul min 2 orang ➢Salah satu anggota berasal dari PT yang sama dan memenuhi persyaratan sebagai ketua tim Rp 150 Jt 1 Tahun 1 artikel di jurnal bereputasi internasional Penelitian Kerja Sama Dalam Negeri (PKDN) ➢Dari PT klaster Madya dan Pratama ➢Lektor, SINTA score overall min: 300 untuk bidang saintek/100 untuk soshum dan seni ➢Anggota pengusul min. terdiri dari: 1 dosen yang berasal dari PT yang sama dan memenuhi persyaratan sebagai ketua tim, dan 1 anggota dosen berasal dari PT klaster Mandiri atau Utama Rp 150 Jt 1 Tahun 1 artikel di jurnal bereputasi internasional
  • 24. SKEMA PENELITIAN DASAR Ketentuan Skema • Kerja sama penelitian dalam bentuk konsorsium 3-4 tim peneliti dari PT yang berbeda • Bertujuan untuk mengembangkan jejaring kolaborasi tim peneliti antar PT dengan peta jalan penelitian dalam topik yang sama • Diharapkan mengangkat kolaborasi Indonesia ke tingkat Internasional • Pendanaan diberikan kepada masing- masing tim peneliti KOLABORASI PENELITIAN STRATEGIS (KATALIS) PENDANAAN Rp 150 Jt/Tim JANGKA WAKTU 1 Tahun LUARAN 1 artikel di jurnal bereputasi internasional/ tim peneliti
  • 25. KOLABORASI PENELITIAN STRATEGIS (KATALIS) Persyaratan Pengusul: a. Koordinator/ketua Tim 1 berasal dari PT klaster mandiri atau utama; b. Ketua Tim 2, Tim 3 dan/atau Tim 4 berasal dari PT klaster mandiri, utama atau madya; c. Ketua Tim minimal Lektor, memiliki SINTA Score overall minimal 300 untuk bidang saintek dan 100 untuk bidang soshum dan seni; d. Anggota tim minimal dua orang, dengan salah 1 anggota adalah dosen dari PT yang sama dan memenuhi persyaratan sebagai ketua tim; e. Setiap tim mengajukan satu proposal dengan tema payung yang sama; f. Tema payung konsorsium ditentukan DRTPM; g. Semua proposal yang diusulkan oleh konsorsium harus lolos untuk dapat didanai; h. Teknis pelaksanaan konsorsium akan diatur secara terpisah. Mekanisme Pengusulan: a. DRTPM mengumumkan penerimaan usulan KATALIS. b. Koordinator/ketua konsorsium mengisi form pernyataan minat pada aplikasi BIMA sesuai pada Lampiran 15. Format Pernyataan Minat Mengikuti Program Kolaborasi Penelitian Strategis. c. DRTPM akan menyeleksi pernyataan minat dan mengumumkan pengusul yang dapat mengunggah proposal melalui BIMA. d. Seluruh tim mengunggah proposal pada periode yang ditentukan DRTPM. e. Proposal konsorsium akan diseleksi DRTPM secara administrasi dan substansi.
  • 26. Lingkungan Kesehatan -Kesehatan Mental -Etnofarmaka Pariwisata Soshum Energi dan Teknologi Informasi Resiliensi pangan terhadap perubahan iklim dan/atau bencana alam Pariwisata Berkelanjutan - Inklusivitas Pendidikan -Teknologi Pembelajaran Aksesibilitas ketersediaan energi dan teknologi informasi di daerah afirmasi TEMA USULAN KATALIS 2024
  • 27. 27 Skema Penelitian Terapan Persyaratan Pengusul ➢ PT klaster mandiri, utama, madya, pratama ➢ Lektor dengan SINTA score overall min: 500 bidang saintek/100 bidang soshum dan seni ➢ Anggota pengusul min. 2 orang ➢ Salah satu anggota berasal dari PT yang sama dan memenuhi persyaratan sebagai ketua tim ➢ Ketua pengusul memiliki hasil penelitian yang relevan dalam bentuk artikel jurnal sebagai penulis pertama (first author) atau penulis korespondensi. ➢ Wajib memiliki mitra yang dibuktikan dengan surat pernyataan (dukungan in kind atau in cash (Lampiran 2.4-a Luaran Penelitian 1 model atau 1 purwarupa dari hasil penelitian untuk didaftarkan KI-nya Besaran Pendanaan Maks. 500 jt (untuk luaran purwarupa) Maks. 250 jt (untuk luaran model) Jangka Waktu 1 Tahun
  • 28. Skema Penelitian Ruang Lingkup Klaster Perguruan Tinggi Pengusul Kolaborasi Mandiri Utama Madya Pratama Binaan (Non Klaster) PT Mitra Penelitian Dasar Penelitian Dosen Pemula Afirmasi X X X V V Dimungkinkan Dimungkinkan Penelitian Dosen Pemula X X V V V Dimungkinkan Dimungkinkan Penelitian Pascasarjana Tesis Magister V V V X X Dimungkinkan Dimungkinkan Disertasi Doktor V V V X X Dimungkinkan Dimungkinkan Penelitian PMDSU V V V X X Dimungkinkan Dimungkinkan Penelitian Fundamental V V V V V Dimungkinkan Dimungkinkan Penelitian Kerja Sama DN X X V V X Wajib Dimungkinkan Kolaborasi Penelitian Strategis Koordinator V V X X X Wajib Dimungkinkan Ketua tiap Tim V V V X X Penelitian Terapan Penelitian Terapan V V V V X Dimungkinkan Wajib Penelitian Kerja Sama Luar Negeri V V V V X Wajib kolaborasi PT LN Skema Penelitian Berdasarkan Klaster
  • 29. 2024 PENELITIAN LANJUTAN Surat DRTPM No. 0040/E5/DT.05.00/2024 Perihal: Keberlanjutan Penelitian Multi Tahun DRTPM OPSI PENYESUAIAN Peneliti yang bersedia melakukan penyesuaian dana dan luaran dapat mengajukan proposal baru dengan judul yang sama seperti judul penelitian lanjutan sebelumnya Peneliti yang tidak bersedia melakukan penyesuaian dana dan luaran dapat mengajukan proposal baru dengan judul dan substansi yang berbeda Catatan: Pengajuan penyesuaian proposal mengikuti ketentuan skema penelitian dan PMK Tahun Anggaran 2024 Bahwa: Adanya perubahan bentuk pembiayaan hasil penelitian berdasarkan PMK No.113 tahun 2023 tentang Standar Biaya Keluaran (SBK) Tahun 2024 sehingga terjadi perbedaan yang signifikan pada pagu pendanaan dan jenis luaran penelitian sehingga berdampak pada mekanisme dan skema pendanaan peneltiian tahun 2024 Maka: Perlu dilakukan penyesuaian jenis luaran dan dana penelitian pada penelitian multi tahun yang memasuki tahun ke-2 dn ke-3 agar selaras dengan PMK yang berlaku
  • 30. Penelitian Lanjutan 2024 • Luaran untuk penelitian multitahun yang telah berjalan di 2023 akan tetap dilakukan validasi luaran, sehingga apabila tidak terpenuhi maka akan terhitung hutang untuk tahun depan sebagaimana penelitian lainnya • Proposal lanjutan yang akan diajukan akan tetap melalui proses review sebagai pengganti evaluasi keberlanjutan penelitian 2023. Proposal lanjutan akan didanai pada 2024 jika dinyatakan lolos review • Proposal baru pengganti penelitian multitahun akan melalui proses seleksi sebagaimana proposal baru lainnya • Bagi peneliti yang tidak memenuhi syarat untuk mengajukan proposal lanjutan pada skema asalnya, dapat mengajukan melalui skema yang lain
  • 33. TAHAPAN Seleksi Administrasi Seleksi Substansial 1. Kesesuaian persyaratan pengusulan oleh sistem (BIMA), saat pengusulan. 2. Penulisan usulan sesuai dengan panduan (oleh reviewer) Penilaian substansial proposal: • Relevansi Rekam Jejak • Urgensi penelitian • Metode • Referensi 2. Penilaian Rencana Anggaran Biaya (RAB)
  • 34.
  • 35.
  • 36.
  • 37.
  • 38.
  • 39.
  • 41. Misalnya PERMENKEU NOMOR 49/2023 TENTANG STANDAR BIAYA MASUKAN TAHUN ANGGARAN 2024
  • 42. Road Map (Peta Jalan Penelitian) • Milestones kegiatan penelitian dalam waktu tertentu (5-20 tahun) yang dilakukan oleh peneliti (monodisiplin) dan/atau kelompok peneliti baik secara multidispliner atau intra/interdisiplin, atau industri R&D. • Peta jalan dapat berupa: peta jalan R&D (research & development), peta jalan teknologi, dan peta jalan produk. • Satu peta jalan penelitian dapat mencakup 3 bagian sekaligus: riset dasar (R&D), riset terapan (teknologi) dan riset pengembangan (produk).
  • 43. Road Map Penelitian Tiga komponen harus saling terkait: 1) Penelitian yang TELAH dilakukan, 2) Penelitian yang SEDANG diusulkan dalam periode tertentu, 3) Penelitian pada periode berikutnya yang AKAN menuju “tujuan puncak”.
  • 44. Tampilan Road Map • Menarik • Dapat dibuat dalam berbagai bentuk visualisasi: 1) diagram (ex. Fishbone diagram) 2) grafik (sumbu x = waktu, sumbu y = penelitian 3) bentuk lain → banyak template free → menjadi panduan yang jelas, mudah dipahami Roadmap Bukan Bagan/Diagram Alir Penelitian
  • 47. peta jalan: bisa Bentuk Fish Bone 47 Riset Dasar Riset Dasar Riset Terapan Riset Pengembangan Riset Pengembangan Riset Terapan RP1 RD1 RD2 RD3 RP2 RP4 RP3 RD5 RD4 RT1 RT2 TAHUN (Multi Tahun) Peta Jalan
  • 48. Road map Proposal Penelitian Dasar – Zubaidah’s Team
  • 49. Road map Proposal Pascasarjana (Disertasi Doktor) – Zubaidah’s Team
  • 50. Road map Proposal PMDSU – Zubaidah’s Team
  • 51.
  • 55. Alur Pengukuran • Umum dan Hard Engineering • Software • Pertanian/Perikanan/Peternakan • Kesehatan – Produk Vaksin/Hayati • Kesehatan – Produk Alat Kesehatan • Farmasi • Sosial Humaniora dan Pendidikan • Seni JENIS TKT Sebaiknya Mempelajari Dulu Lampiran 1.4 Sebelum Mengisi TKT Online
  • 56. Deskripsi Tingkat Kesiapanterapan Teknologi (TKT) Jenis Sosial Humaniora dan Pendidikan Halaman 149 - dst …