SlideShare a Scribd company logo
Oleh :
Kelompok 1
PANCASILA SEBAGAI SISTEM
FILSAFAT
Pengertian Filsafat
 Secara etimologis filsafat dapat diartikan sebagai
cinta dan kebijakan atau hakikat kebenaran.
 Menurut D. Runes, filsafat berarti ilmu yang
paling umum yang mengandung usaha mencari
kebijakan dan cinta akan kebijakan.
 Pada umumnya, terdapat dua pengertian filsafat
dalam arti proses dan filsafat dalam arti produk.
Selain itu, ada pengertian lain, yaitu filsafat
sebagai ilmu dan filsafat sebagai pandangan
hidup. Demikian pula, dikenal ada filsafat dalam
arti teoritis dan filsafat dalam arti praktis.
Pancasila dapat digolongkan sebagai filsafat
dalam arti produk, sebagai pandangan hidup, dan
filsafat dalam arti praktis.
Ajaran Pancasila tersusun secara harmonis dalam
suatu sistem filsafat.
Soedirman Kartohadiprodjo menegaskan
pancasila sebagai filsafat adalah isi jiwa bangsa
Indonesia.
Roeslan Abdoelgani menyatakan bahwa
Pancasila adalah filsafat Negara yang lahir
sebagai collective ideologis dari seluruh Bangsa
Indonesia.
Aliran-aliran Filsafat Utama
terdapat tiga aliran utama filsafat, meliputi :
1. Aliran Materialisme, yaitu faham atau aliran
yang menganggap bahwa di dunia ini tidak
ada yang lain selain materi atau alam
(nature).
Pada pertengahan abad ke-19, aliran ini
tumbuh subur.
Kemajuan aliran ini mendapat tantangan
yang keras dan hebat dari pemuka-pemuka
agama di mana-mana.
Diantara Tokoh-tokoh Aliran
Materialisme :
Ludwig Feuerbach (1804-1872
M)
Gagasannya : “Agama sebagai proyeksi luar
dari batin manusia”.
Karl Marx (1818-1883
M)
Gagasannya yang terkenal adalah paham
komunisme.
2. Aliran Idealisme/Spiritualisme, yaitu faham
atau pandangan yang menganggap bahwa
realitas ini terdiri atas ide, fikiran atau jiwa.
Istilah idealisme diambil dari kata idea, yakni
seseuatu yang hadir dalam jiwa.
Aliran ini menyatakan bahwa alam idea itu
merupakan kenyataan sebenarnya. Adapun
alam nyata yang menempati ruang ini
hanyalah berupa bayangan saja dari alam
idea itu.
Diantara Tokoh-tokoh Aliran
Idealisme:
Plato (428-347 SM)
Sumbangsih Plato yang terkenal adalah
tentang bentuk pemerintahan yang ideal.
Immanuel Kant (1724-
1804M)
Karya-karyanya banyak yang berhubungan
dengan Geografi.
3. Aliran Realisme, dapat diartikan sebagai
kepatuhan kepada fakta atau kepada apa
yang terjadi.
Realisme menyatakan bahwa dunia yang riil
adalah dunia yang kita rasakan sekarang,
dan bentuk serta materi tidak dapat
dipisahkan.
Aliran ini pertama kali muncul pada abad ke-
20, khususnya di Negara Inggris dan Amerika
bagian utara.
Kelompok realis membedakan antara objek
yang diteliti dalam fikiran dengan sifat
Diantara Tokoh-tokoh Aliran
Realisme:
Aristoteles (384-322 SM)
Gagasannya yang terkenal adalah tentang
Logika Silogisme.
John Locke (1632-1704 M).
Karya-karyanya banyak yang berisi tentang
negara.
Pancasila Sebagai Filsafat
Pancasila dikenal sebagai filosofi Negara
Indonesia. Artinya nilai-nilai yang tertuang dalam
rumusan sila-sila Pancasila adalah landasan
filosofis yang diyakini sebagai sesuatu yang
paling benar dan paling sesuai sebagai dasar
Negara Kesatuan Republik Indonesia.
Fungsi Utama Filsafat Pancasila Bagi Bangsa dan
Negara Indonesia :
 Sebagai Pandangan Hidup Bangsa Indonesia
 Sebagai Dasar Negara Republik Indonesia.
Hakikat Pancasila
Sumber dari
segala
sumber
hukum dalam
negara
Indonesia
Wadah yang
fleksibel bagi
faham-faham
positif untuk
berkembang
Dasar
ketentuan
yang menolak
faham-faham
yang
bertentangan
Karakteristik Filsafat
Pancasila
Sebagai suatu sistem filsafat, Pancasila
memiliki sejumlah karakteristik (ciri khas)
tersendiri yang akan membedakannya dengan
filsafat lain.
Adapun karakteristik filsafat Pancasila itu
adalah Hierarkhis Piramidal, artinya saling
menjiwai antar sila (sila yang satu menjiwai
sila yang lain).
Hierarkhis Piramidal
Sila ke-1
Sila ke-2
Sila ke-3
Sila ke-4
Sila ke-5
Nilai-nilai yang terkandung dalam Sila-
sila Pancasila
ANALISIS
Ketuhanan Yang Maha Esa
Makna sila ini adalah:
* Percaya dan taqwa kepada Tuhan Yang Maha
Esa sesuai dengan agama dan kepercayaannya
masing-masing menurut dasar kemanusiaan yang
adil dan beradab.
* Hormat dan menghormati serta bekerjasama
antara pemeluk agama dan penganut-penganut
kepercayaan yang berbeda-beda sehingga
terbina kerukunan hidup.
* Saling menghormati kebebasan menjalankan
ibadah sesuai dengan agama dan kepercayaan
masing-masing.
* Tidak memaksakan suatu agama atau
kepercayaannya kepada orang lain.
Kemanusiaan Yang Adil Dan
Beradab
Makna sila ini adalah:
* Mengakui persamaan derajat, persamaan
hak dan persamaan kewajiban antara sesama
manusia.
* Saling mencintai sesama manusia.
* Mengembangkan sikap tenggang rasa.
* Tidak semena-mena terhadap orang lain.
* Menjunjung tinggi nilai kemanusiaan.
* Gemar melakukan kegiatan kemanusiaan.
* Berani membela kebenaran dan keadilan.
Persatuan Indonesia
Makna sila ini adalah:
* Menjaga Persatuan dan Kesatuan Negara
Kesatuan Republik Indonesia.
* Rela berkorban demi bangsa dan negara.
* Cinta akan Tanah Air.
* Berbangga sebagai bagian dari Indonesia.
* Memajukan pergaulan demi persatuan dan
kesatuan bangsa yang ber-Bhinneka Tunggal
Ika.
Kerakyatan yang dipimpin oleh Hikmat
Kebijaksanaan dalam
Permusyawaratan/Perwakilan
Makna sila ini adalah:
* Mengutamakan kepentingan negara dan
masyarakat.
* Tidak memaksakan kehendak kepada orang
lain.
* Mengutamakan budaya rembug atau
musyawarah dalam mengambil keputusan
bersama.
* Berrembug atau bermusyawarah sampai
mencapai konsensus atau kata mufakat diliputi
dengan semangat kekeluargaan.
Keadilan Sosial bagi Seluruh
Rakyat Indonesia
Makna sila ini adalah:
* Bersikap adil terhadap sesama.
* Menghormati hak-hak orang lain.
* Menolong sesama.
* Menghargai orang lain.
* Melakukan pekerjaan yang berguna bagi
kepentingan umum dan bersama.
Analisis dan Penilaian Pancasila
dalam Kehidupan Bernegara
Sila
ke-1
• Percaya dan
takwa kepada
Tuhan YME
• Kerjasama dan
Toleransi
Sila
ke-2
• Saling
menghormati
• Menjunjung
tinggi nilai
kemanusiaan
Sila
ke-3
• Menempatkan
kepentingan
bersama di atas
kepentingan
pribadi.
Analisis dan Penilaian Pancasila
dalam Kehidupan Bernegara
Sila
ke-4
• Setiap orang memiliki
kedudukan dan hak
yang sama
• Melaksanakan
musyawarah dalam
mengambil keputusan
Sila
ke-5
• Adanya hak dan
kewajiban yang sama
untuk menciptakan
keadilan social
• Menjunjung tinggi
gotong royong
Analisis dan Penerapan Nilai
Pancasila dalam Kehidupan
Bermasyarakat
Sila ke-1 : Ketuhanan Yang Maha Esa
Indonesia memliki 5 agama yang di akui yaitu,
Islam, Kristen (Protestan, Khatolik), Hindu,
Budha dan Konghucu.
Sila ke-2 : Kemanusiaan yang Adil dan Beradap
Dalam kehidupan sehari-hari dapat kita lihat
bagaimana masyarakat membantu orang yang
kesusahan tanpa memandang agama, derajat,
ras dan status sosial.
Sila ke-3 : Persatuan Indonesia
Masyarakat Indonesia merupakan masyarakat
yang majemuk.
Kemudian bersatu dalam NKRI.
Contoh penerapan dalam kehidupan sehari-
hari yaitu, kita berteman dengan semua orang
walau berbeda suku dan agama.
Sila ke-4 : Kerakyatan yang Dipimpin oleh
Hikmat Kebijaksanaan dalam
Permusyawaratan perwakilan
Masyarakat Indonesia mempunyai kedudukan,
hak dan kewajiban yang sama dalam
mengambil keputusan yang menyangkut
kepentingan bersama melalui musyawarah
mufakat.
Sila ke-5 : Keadilan Sosial Bagi Seluruh Rakyat
Indonesia
Bersikap adil terhadap sesama, menjaga
Analisis dan Penerapan Nilai
Pancasila dalam Kehidupan
Perkuliahan
Contoh penerapan :
Jam kuliah tidak mengganggu jam untuk beribadah,
Terdapat berbagai UKM ( Unit Kegiatan Mahasiswa) keagamaan
Contoh penerapan :
Adanya perlakuan yang sama bagi seluruh mahasiswa.
Contoh penerapan :
melalui organisasi kemahasiswaannya mahasiswa membentuk
suatu jaringan yang terdiri dari mahasiswa berbagai universitas
di Indonesia
Contoh penerapan :
kebiasaan untuk melakukan musyawarah dan diskusi dalam
mengambil keputusan
Contoh penerapan :
Setiap mahasiswa yang telah memenuhi syarat berhak untuk
mengikuti ujian akhir semester dan berhak memperoleh nilai
sesuai dengan kemampuannya.

More Related Content

What's hot

Integrasi nasional ppt
Integrasi nasional pptIntegrasi nasional ppt
Integrasi nasional ppt
Sherly Anggraini
 
2. hak dan kewajiban warga negara
2. hak dan kewajiban warga negara2. hak dan kewajiban warga negara
2. hak dan kewajiban warga negara
Mardiah Ahmad
 
Pancasila sebagai dasar negara
Pancasila sebagai dasar negaraPancasila sebagai dasar negara
Pancasila sebagai dasar negara
Edo Kusmayuda
 
Pancasila Sebagai Ideologi
Pancasila Sebagai IdeologiPancasila Sebagai Ideologi
Pancasila Sebagai Ideologi
Muhammad Ridwan
 
Pancasila sebagai ideologi bangsa & negara
Pancasila sebagai ideologi bangsa & negaraPancasila sebagai ideologi bangsa & negara
Pancasila sebagai ideologi bangsa & negara1234567898765432112345
 
Pancasila sebagai dasar negara
Pancasila sebagai dasar negaraPancasila sebagai dasar negara
Pancasila sebagai dasar negara
Annisa Nurzalena
 
Pancasila Sebagai Dasar Negara ppt
Pancasila Sebagai Dasar Negara pptPancasila Sebagai Dasar Negara ppt
Pancasila Sebagai Dasar Negara ppt
Aisyah Turidho
 
PANDANGAN FILSAFAT PANCASILA TENTANG MANUSIA, MASYARAKAT, PENDIDIKAN, DAN NILAI
PANDANGAN FILSAFAT PANCASILA TENTANG MANUSIA, MASYARAKAT, PENDIDIKAN, DAN NILAIPANDANGAN FILSAFAT PANCASILA TENTANG MANUSIA, MASYARAKAT, PENDIDIKAN, DAN NILAI
PANDANGAN FILSAFAT PANCASILA TENTANG MANUSIA, MASYARAKAT, PENDIDIKAN, DAN NILAI
Herry Purwanto Panjaitan
 
Masyarakat beradab dan sejahtera
Masyarakat beradab dan sejahteraMasyarakat beradab dan sejahtera
Masyarakat beradab dan sejahteraPuspita Yudaningrum
 
Ideologi
IdeologiIdeologi
Ideologi
Dadang Solihin
 
Pancasila Sebagai Dasar Negara
Pancasila Sebagai Dasar Negara Pancasila Sebagai Dasar Negara
Pancasila Sebagai Dasar Negara
Muhammad Agung Firman Sampurna
 
Pancasila sebagai sumber hukum dasar negara indonesia
Pancasila sebagai sumber hukum dasar negara indonesiaPancasila sebagai sumber hukum dasar negara indonesia
Pancasila sebagai sumber hukum dasar negara indonesia
Nena Puji
 
Pancasila Sebagai Ideologi Terbuka
Pancasila Sebagai Ideologi Terbuka Pancasila Sebagai Ideologi Terbuka
Pancasila Sebagai Ideologi Terbuka
dayurikaperdana19
 
3. konsep filsafat pancasila
3. konsep filsafat pancasila3. konsep filsafat pancasila
3. konsep filsafat pancasila
martini dwi
 
Bab VIII pancasila sebagai etika politik
Bab VIII pancasila sebagai etika politikBab VIII pancasila sebagai etika politik
Bab VIII pancasila sebagai etika politik
yudikrismen1
 
Ketahanan Nasional
Ketahanan NasionalKetahanan Nasional
Ketahanan Nasional
Dadang Solihin
 
PENGANTAR PENDIDIKAN PANCASILA
PENGANTAR PENDIDIKAN PANCASILAPENGANTAR PENDIDIKAN PANCASILA
PENGANTAR PENDIDIKAN PANCASILA
dayurikaperdana19
 
Makalah pendidikan pancasila penerapan nilai pancasila sebagai pendidikan kar...
Makalah pendidikan pancasila penerapan nilai pancasila sebagai pendidikan kar...Makalah pendidikan pancasila penerapan nilai pancasila sebagai pendidikan kar...
Makalah pendidikan pancasila penerapan nilai pancasila sebagai pendidikan kar...Nia Khusnul Chotimah
 
Pancasila sebagai ideologi dan dasar negara
Pancasila sebagai ideologi dan dasar negaraPancasila sebagai ideologi dan dasar negara
Pancasila sebagai ideologi dan dasar negaraAnnisa Suci Priyanti
 

What's hot (20)

Integrasi nasional ppt
Integrasi nasional pptIntegrasi nasional ppt
Integrasi nasional ppt
 
2. hak dan kewajiban warga negara
2. hak dan kewajiban warga negara2. hak dan kewajiban warga negara
2. hak dan kewajiban warga negara
 
Pancasila sebagai dasar negara
Pancasila sebagai dasar negaraPancasila sebagai dasar negara
Pancasila sebagai dasar negara
 
Pancasila Sebagai Ideologi
Pancasila Sebagai IdeologiPancasila Sebagai Ideologi
Pancasila Sebagai Ideologi
 
Pancasila sebagai ideologi bangsa & negara
Pancasila sebagai ideologi bangsa & negaraPancasila sebagai ideologi bangsa & negara
Pancasila sebagai ideologi bangsa & negara
 
Pancasila sebagai dasar negara
Pancasila sebagai dasar negaraPancasila sebagai dasar negara
Pancasila sebagai dasar negara
 
Pancasila Sebagai Dasar Negara ppt
Pancasila Sebagai Dasar Negara pptPancasila Sebagai Dasar Negara ppt
Pancasila Sebagai Dasar Negara ppt
 
PANDANGAN FILSAFAT PANCASILA TENTANG MANUSIA, MASYARAKAT, PENDIDIKAN, DAN NILAI
PANDANGAN FILSAFAT PANCASILA TENTANG MANUSIA, MASYARAKAT, PENDIDIKAN, DAN NILAIPANDANGAN FILSAFAT PANCASILA TENTANG MANUSIA, MASYARAKAT, PENDIDIKAN, DAN NILAI
PANDANGAN FILSAFAT PANCASILA TENTANG MANUSIA, MASYARAKAT, PENDIDIKAN, DAN NILAI
 
Masyarakat beradab dan sejahtera
Masyarakat beradab dan sejahteraMasyarakat beradab dan sejahtera
Masyarakat beradab dan sejahtera
 
Ideologi
IdeologiIdeologi
Ideologi
 
Pancasila Sebagai Dasar Negara
Pancasila Sebagai Dasar Negara Pancasila Sebagai Dasar Negara
Pancasila Sebagai Dasar Negara
 
Pancasila sebagai sumber hukum dasar negara indonesia
Pancasila sebagai sumber hukum dasar negara indonesiaPancasila sebagai sumber hukum dasar negara indonesia
Pancasila sebagai sumber hukum dasar negara indonesia
 
Pancasila Sebagai Ideologi Terbuka
Pancasila Sebagai Ideologi Terbuka Pancasila Sebagai Ideologi Terbuka
Pancasila Sebagai Ideologi Terbuka
 
3. konsep filsafat pancasila
3. konsep filsafat pancasila3. konsep filsafat pancasila
3. konsep filsafat pancasila
 
Bab VIII pancasila sebagai etika politik
Bab VIII pancasila sebagai etika politikBab VIII pancasila sebagai etika politik
Bab VIII pancasila sebagai etika politik
 
Ketahanan Nasional
Ketahanan NasionalKetahanan Nasional
Ketahanan Nasional
 
PENGANTAR PENDIDIKAN PANCASILA
PENGANTAR PENDIDIKAN PANCASILAPENGANTAR PENDIDIKAN PANCASILA
PENGANTAR PENDIDIKAN PANCASILA
 
Makalah pendidikan pancasila penerapan nilai pancasila sebagai pendidikan kar...
Makalah pendidikan pancasila penerapan nilai pancasila sebagai pendidikan kar...Makalah pendidikan pancasila penerapan nilai pancasila sebagai pendidikan kar...
Makalah pendidikan pancasila penerapan nilai pancasila sebagai pendidikan kar...
 
Pancasila sebagai ideologi dan dasar negara
Pancasila sebagai ideologi dan dasar negaraPancasila sebagai ideologi dan dasar negara
Pancasila sebagai ideologi dan dasar negara
 
Pancasila sebagai Dasar Negara
Pancasila sebagai Dasar NegaraPancasila sebagai Dasar Negara
Pancasila sebagai Dasar Negara
 

Viewers also liked

Ketahanan nasional
Ketahanan nasionalKetahanan nasional
Ketahanan nasionalTaufiq Rizqi
 
Pengertian Pokok Pancasila
Pengertian Pokok PancasilaPengertian Pokok Pancasila
Pengertian Pokok Pancasila
pjj_kemenkes
 
Tugas makalah ketahanan nasional
Tugas makalah ketahanan nasionalTugas makalah ketahanan nasional
Tugas makalah ketahanan nasional
Вибово Лаксоно
 
Pancasila sebagai filsafat
Pancasila sebagai filsafatPancasila sebagai filsafat
Pancasila sebagai filsafat
Raja fath
 
Demokrasi pancasila ppt
Demokrasi pancasila pptDemokrasi pancasila ppt
Demokrasi pancasila ppt
Dediy Firmansyah
 
Filsafat pancasila
Filsafat pancasilaFilsafat pancasila
Filsafat pancasilaifaajja
 

Viewers also liked (6)

Ketahanan nasional
Ketahanan nasionalKetahanan nasional
Ketahanan nasional
 
Pengertian Pokok Pancasila
Pengertian Pokok PancasilaPengertian Pokok Pancasila
Pengertian Pokok Pancasila
 
Tugas makalah ketahanan nasional
Tugas makalah ketahanan nasionalTugas makalah ketahanan nasional
Tugas makalah ketahanan nasional
 
Pancasila sebagai filsafat
Pancasila sebagai filsafatPancasila sebagai filsafat
Pancasila sebagai filsafat
 
Demokrasi pancasila ppt
Demokrasi pancasila pptDemokrasi pancasila ppt
Demokrasi pancasila ppt
 
Filsafat pancasila
Filsafat pancasilaFilsafat pancasila
Filsafat pancasila
 

Similar to Pancasila sebagai Sistem Filsafat

Fp filsafat pancasila kelompok
Fp filsafat pancasila kelompokFp filsafat pancasila kelompok
Fp filsafat pancasila kelompok
Pia Rohdina
 
TM 4 Prinsip Manusia Pancasila_Kelas E_Kelompok 1.pptx
TM 4 Prinsip Manusia Pancasila_Kelas E_Kelompok 1.pptxTM 4 Prinsip Manusia Pancasila_Kelas E_Kelompok 1.pptx
TM 4 Prinsip Manusia Pancasila_Kelas E_Kelompok 1.pptx
RafioMahdi
 
Ideologi dan ideologi negara
Ideologi dan ideologi negaraIdeologi dan ideologi negara
Ideologi dan ideologi negara
Wanda Ardila
 
Pertemuan 9, 10, 11_Pancasila sebagai Ideologi Negara.docx
Pertemuan 9, 10, 11_Pancasila sebagai Ideologi Negara.docxPertemuan 9, 10, 11_Pancasila sebagai Ideologi Negara.docx
Pertemuan 9, 10, 11_Pancasila sebagai Ideologi Negara.docx
Nola121
 
Filsafat Pancasila
Filsafat PancasilaFilsafat Pancasila
Filsafat Pancasila
dionteguhpratomo
 
Pancasila sebagai ideologi
Pancasila sebagai ideologiPancasila sebagai ideologi
Pancasila sebagai ideologidea merisa
 
Pemikiran Driyarkara tentang Pancasila
Pemikiran Driyarkara tentang PancasilaPemikiran Driyarkara tentang Pancasila
Pemikiran Driyarkara tentang PancasilaGiovanni Promesso
 
FILSAFAT.pptx
FILSAFAT.pptxFILSAFAT.pptx
FILSAFAT.pptx
DandyesaArdana
 
Tugas ideologi
Tugas ideologiTugas ideologi
Tugas ideologi
Tiga Maha Publisher
 
Pancasila Sebagai Way Of Life
Pancasila Sebagai Way Of LifePancasila Sebagai Way Of Life
Pancasila Sebagai Way Of Life
WidowatiSesotyaningR
 
Ideologi Pancasila dan Ideologi Liberal Kapitalis (Mata Kuliah Pendidikan Pan...
Ideologi Pancasila dan Ideologi Liberal Kapitalis (Mata Kuliah Pendidikan Pan...Ideologi Pancasila dan Ideologi Liberal Kapitalis (Mata Kuliah Pendidikan Pan...
Ideologi Pancasila dan Ideologi Liberal Kapitalis (Mata Kuliah Pendidikan Pan...Rajabul Gufron
 
Tugas PKN Pancasila
Tugas PKN PancasilaTugas PKN Pancasila
Tugas PKN Pancasila
Desri Ayu Puspita
 
Pancasila
PancasilaPancasila
Pancasila
Silvia Laurents
 
Pancasila dalam kehidupan
Pancasila dalam kehidupanPancasila dalam kehidupan
Pancasila dalam kehidupan
MiraRaudhotulJannah
 
8a. pancasila sistem filsafat
8a. pancasila sistem filsafat8a. pancasila sistem filsafat
8a. pancasila sistem filsafat
dita rahmawati
 
PANCASILA SBG DASAR DAN IDEOLOGI NASIONAL
PANCASILA SBG DASAR DAN IDEOLOGI NASIONALPANCASILA SBG DASAR DAN IDEOLOGI NASIONAL
PANCASILA SBG DASAR DAN IDEOLOGI NASIONAL
Eko Budi
 

Similar to Pancasila sebagai Sistem Filsafat (20)

3 131217225316-phpapp02
3 131217225316-phpapp023 131217225316-phpapp02
3 131217225316-phpapp02
 
3 131217225316-phpapp02
3 131217225316-phpapp023 131217225316-phpapp02
3 131217225316-phpapp02
 
pancasila sebagai ideologi negara
pancasila sebagai ideologi negarapancasila sebagai ideologi negara
pancasila sebagai ideologi negara
 
Fp filsafat pancasila kelompok
Fp filsafat pancasila kelompokFp filsafat pancasila kelompok
Fp filsafat pancasila kelompok
 
FILSAFAT PANCASILA
FILSAFAT PANCASILAFILSAFAT PANCASILA
FILSAFAT PANCASILA
 
TM 4 Prinsip Manusia Pancasila_Kelas E_Kelompok 1.pptx
TM 4 Prinsip Manusia Pancasila_Kelas E_Kelompok 1.pptxTM 4 Prinsip Manusia Pancasila_Kelas E_Kelompok 1.pptx
TM 4 Prinsip Manusia Pancasila_Kelas E_Kelompok 1.pptx
 
Ideologi dan ideologi negara
Ideologi dan ideologi negaraIdeologi dan ideologi negara
Ideologi dan ideologi negara
 
Pertemuan 9, 10, 11_Pancasila sebagai Ideologi Negara.docx
Pertemuan 9, 10, 11_Pancasila sebagai Ideologi Negara.docxPertemuan 9, 10, 11_Pancasila sebagai Ideologi Negara.docx
Pertemuan 9, 10, 11_Pancasila sebagai Ideologi Negara.docx
 
Filsafat Pancasila
Filsafat PancasilaFilsafat Pancasila
Filsafat Pancasila
 
Pancasila sebagai ideologi
Pancasila sebagai ideologiPancasila sebagai ideologi
Pancasila sebagai ideologi
 
Pemikiran Driyarkara tentang Pancasila
Pemikiran Driyarkara tentang PancasilaPemikiran Driyarkara tentang Pancasila
Pemikiran Driyarkara tentang Pancasila
 
FILSAFAT.pptx
FILSAFAT.pptxFILSAFAT.pptx
FILSAFAT.pptx
 
Tugas ideologi
Tugas ideologiTugas ideologi
Tugas ideologi
 
Pancasila Sebagai Way Of Life
Pancasila Sebagai Way Of LifePancasila Sebagai Way Of Life
Pancasila Sebagai Way Of Life
 
Ideologi Pancasila dan Ideologi Liberal Kapitalis (Mata Kuliah Pendidikan Pan...
Ideologi Pancasila dan Ideologi Liberal Kapitalis (Mata Kuliah Pendidikan Pan...Ideologi Pancasila dan Ideologi Liberal Kapitalis (Mata Kuliah Pendidikan Pan...
Ideologi Pancasila dan Ideologi Liberal Kapitalis (Mata Kuliah Pendidikan Pan...
 
Tugas PKN Pancasila
Tugas PKN PancasilaTugas PKN Pancasila
Tugas PKN Pancasila
 
Pancasila
PancasilaPancasila
Pancasila
 
Pancasila dalam kehidupan
Pancasila dalam kehidupanPancasila dalam kehidupan
Pancasila dalam kehidupan
 
8a. pancasila sistem filsafat
8a. pancasila sistem filsafat8a. pancasila sistem filsafat
8a. pancasila sistem filsafat
 
PANCASILA SBG DASAR DAN IDEOLOGI NASIONAL
PANCASILA SBG DASAR DAN IDEOLOGI NASIONALPANCASILA SBG DASAR DAN IDEOLOGI NASIONAL
PANCASILA SBG DASAR DAN IDEOLOGI NASIONAL
 

More from Sita Nurhalimah

Potensi dan Pengembangan SDA di Provinsi Kalimantan Tengah
Potensi dan Pengembangan SDA di Provinsi Kalimantan TengahPotensi dan Pengembangan SDA di Provinsi Kalimantan Tengah
Potensi dan Pengembangan SDA di Provinsi Kalimantan Tengah
Sita Nurhalimah
 
Materi ekonomi internasional
Materi ekonomi internasionalMateri ekonomi internasional
Materi ekonomi internasional
Sita Nurhalimah
 
Perencanaan Pembangunan kelompok 5
Perencanaan Pembangunan kelompok 5Perencanaan Pembangunan kelompok 5
Perencanaan Pembangunan kelompok 5
Sita Nurhalimah
 
Mazhab Merkantilisme
Mazhab MerkantilismeMazhab Merkantilisme
Mazhab Merkantilisme
Sita Nurhalimah
 
Prinsip-Prinsip Pengembangan Kurikulum
Prinsip-Prinsip Pengembangan KurikulumPrinsip-Prinsip Pengembangan Kurikulum
Prinsip-Prinsip Pengembangan Kurikulum
Sita Nurhalimah
 
Komponen-Komponen Pengembangan Kurikulum
Komponen-Komponen Pengembangan KurikulumKomponen-Komponen Pengembangan Kurikulum
Komponen-Komponen Pengembangan Kurikulum
Sita Nurhalimah
 
Landasan Pengembangan Kurikulum
Landasan Pengembangan KurikulumLandasan Pengembangan Kurikulum
Landasan Pengembangan Kurikulum
Sita Nurhalimah
 
Bahan Diskusi Mata Kuliah Lembaga Keuangan Islam
Bahan Diskusi Mata Kuliah Lembaga Keuangan IslamBahan Diskusi Mata Kuliah Lembaga Keuangan Islam
Bahan Diskusi Mata Kuliah Lembaga Keuangan Islam
Sita Nurhalimah
 
Tata Cara Pendirian Koperasi
Tata Cara Pendirian KoperasiTata Cara Pendirian Koperasi
Tata Cara Pendirian Koperasi
Sita Nurhalimah
 
Penelitian Etnografi
Penelitian EtnografiPenelitian Etnografi
Penelitian Etnografi
Sita Nurhalimah
 

More from Sita Nurhalimah (11)

Potensi dan Pengembangan SDA di Provinsi Kalimantan Tengah
Potensi dan Pengembangan SDA di Provinsi Kalimantan TengahPotensi dan Pengembangan SDA di Provinsi Kalimantan Tengah
Potensi dan Pengembangan SDA di Provinsi Kalimantan Tengah
 
Materi ekonomi internasional
Materi ekonomi internasionalMateri ekonomi internasional
Materi ekonomi internasional
 
Perencanaan Pembangunan kelompok 5
Perencanaan Pembangunan kelompok 5Perencanaan Pembangunan kelompok 5
Perencanaan Pembangunan kelompok 5
 
Mazhab Merkantilisme
Mazhab MerkantilismeMazhab Merkantilisme
Mazhab Merkantilisme
 
Prinsip-Prinsip Pengembangan Kurikulum
Prinsip-Prinsip Pengembangan KurikulumPrinsip-Prinsip Pengembangan Kurikulum
Prinsip-Prinsip Pengembangan Kurikulum
 
Komponen-Komponen Pengembangan Kurikulum
Komponen-Komponen Pengembangan KurikulumKomponen-Komponen Pengembangan Kurikulum
Komponen-Komponen Pengembangan Kurikulum
 
Landasan Pengembangan Kurikulum
Landasan Pengembangan KurikulumLandasan Pengembangan Kurikulum
Landasan Pengembangan Kurikulum
 
Bahan Diskusi Mata Kuliah Lembaga Keuangan Islam
Bahan Diskusi Mata Kuliah Lembaga Keuangan IslamBahan Diskusi Mata Kuliah Lembaga Keuangan Islam
Bahan Diskusi Mata Kuliah Lembaga Keuangan Islam
 
Tata Cara Pendirian Koperasi
Tata Cara Pendirian KoperasiTata Cara Pendirian Koperasi
Tata Cara Pendirian Koperasi
 
Penelitian Etnografi
Penelitian EtnografiPenelitian Etnografi
Penelitian Etnografi
 
Karya Tulis
Karya Tulis Karya Tulis
Karya Tulis
 

Recently uploaded

Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdfSapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
TarkaTarka
 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
MuhammadBagusAprilia1
 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
ssuser289c2f1
 
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 BandungBahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Galang Adi Kuncoro
 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
UmyHasna1
 
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdfLaporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
heridawesty4
 
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
RinawatiRinawati10
 
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt x
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt           xKoneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt           x
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt x
johan199969
 
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptxSEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
bobobodo693
 
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
setiatinambunan
 
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaanPermainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
DEVI390643
 
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptxSOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
astridamalia20
 
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdfINDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
NurSriWidyastuti1
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
SurosoSuroso19
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
lastri261
 
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
widyakusuma99
 
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
MirnasariMutmainna1
 
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docxForm B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
EkoPutuKromo
 
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
asyi1
 
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docxINSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
lindaagina84
 

Recently uploaded (20)

Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdfSapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
 
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 BandungBahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
 
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdfLaporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
 
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
 
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt x
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt           xKoneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt           x
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt x
 
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptxSEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
 
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
 
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaanPermainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
 
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptxSOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
 
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdfINDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
 
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
 
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
 
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docxForm B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
 
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
 
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docxINSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
 

Pancasila sebagai Sistem Filsafat

  • 1. Oleh : Kelompok 1 PANCASILA SEBAGAI SISTEM FILSAFAT
  • 2. Pengertian Filsafat  Secara etimologis filsafat dapat diartikan sebagai cinta dan kebijakan atau hakikat kebenaran.  Menurut D. Runes, filsafat berarti ilmu yang paling umum yang mengandung usaha mencari kebijakan dan cinta akan kebijakan.  Pada umumnya, terdapat dua pengertian filsafat dalam arti proses dan filsafat dalam arti produk. Selain itu, ada pengertian lain, yaitu filsafat sebagai ilmu dan filsafat sebagai pandangan hidup. Demikian pula, dikenal ada filsafat dalam arti teoritis dan filsafat dalam arti praktis.
  • 3. Pancasila dapat digolongkan sebagai filsafat dalam arti produk, sebagai pandangan hidup, dan filsafat dalam arti praktis. Ajaran Pancasila tersusun secara harmonis dalam suatu sistem filsafat. Soedirman Kartohadiprodjo menegaskan pancasila sebagai filsafat adalah isi jiwa bangsa Indonesia. Roeslan Abdoelgani menyatakan bahwa Pancasila adalah filsafat Negara yang lahir sebagai collective ideologis dari seluruh Bangsa Indonesia.
  • 4. Aliran-aliran Filsafat Utama terdapat tiga aliran utama filsafat, meliputi : 1. Aliran Materialisme, yaitu faham atau aliran yang menganggap bahwa di dunia ini tidak ada yang lain selain materi atau alam (nature). Pada pertengahan abad ke-19, aliran ini tumbuh subur. Kemajuan aliran ini mendapat tantangan yang keras dan hebat dari pemuka-pemuka agama di mana-mana.
  • 5. Diantara Tokoh-tokoh Aliran Materialisme : Ludwig Feuerbach (1804-1872 M) Gagasannya : “Agama sebagai proyeksi luar dari batin manusia”. Karl Marx (1818-1883 M) Gagasannya yang terkenal adalah paham komunisme.
  • 6. 2. Aliran Idealisme/Spiritualisme, yaitu faham atau pandangan yang menganggap bahwa realitas ini terdiri atas ide, fikiran atau jiwa. Istilah idealisme diambil dari kata idea, yakni seseuatu yang hadir dalam jiwa. Aliran ini menyatakan bahwa alam idea itu merupakan kenyataan sebenarnya. Adapun alam nyata yang menempati ruang ini hanyalah berupa bayangan saja dari alam idea itu.
  • 7. Diantara Tokoh-tokoh Aliran Idealisme: Plato (428-347 SM) Sumbangsih Plato yang terkenal adalah tentang bentuk pemerintahan yang ideal. Immanuel Kant (1724- 1804M) Karya-karyanya banyak yang berhubungan dengan Geografi.
  • 8. 3. Aliran Realisme, dapat diartikan sebagai kepatuhan kepada fakta atau kepada apa yang terjadi. Realisme menyatakan bahwa dunia yang riil adalah dunia yang kita rasakan sekarang, dan bentuk serta materi tidak dapat dipisahkan. Aliran ini pertama kali muncul pada abad ke- 20, khususnya di Negara Inggris dan Amerika bagian utara. Kelompok realis membedakan antara objek yang diteliti dalam fikiran dengan sifat
  • 9. Diantara Tokoh-tokoh Aliran Realisme: Aristoteles (384-322 SM) Gagasannya yang terkenal adalah tentang Logika Silogisme. John Locke (1632-1704 M). Karya-karyanya banyak yang berisi tentang negara.
  • 10. Pancasila Sebagai Filsafat Pancasila dikenal sebagai filosofi Negara Indonesia. Artinya nilai-nilai yang tertuang dalam rumusan sila-sila Pancasila adalah landasan filosofis yang diyakini sebagai sesuatu yang paling benar dan paling sesuai sebagai dasar Negara Kesatuan Republik Indonesia. Fungsi Utama Filsafat Pancasila Bagi Bangsa dan Negara Indonesia :  Sebagai Pandangan Hidup Bangsa Indonesia  Sebagai Dasar Negara Republik Indonesia.
  • 11. Hakikat Pancasila Sumber dari segala sumber hukum dalam negara Indonesia Wadah yang fleksibel bagi faham-faham positif untuk berkembang Dasar ketentuan yang menolak faham-faham yang bertentangan
  • 12. Karakteristik Filsafat Pancasila Sebagai suatu sistem filsafat, Pancasila memiliki sejumlah karakteristik (ciri khas) tersendiri yang akan membedakannya dengan filsafat lain. Adapun karakteristik filsafat Pancasila itu adalah Hierarkhis Piramidal, artinya saling menjiwai antar sila (sila yang satu menjiwai sila yang lain).
  • 13. Hierarkhis Piramidal Sila ke-1 Sila ke-2 Sila ke-3 Sila ke-4 Sila ke-5
  • 14. Nilai-nilai yang terkandung dalam Sila- sila Pancasila ANALISIS
  • 15. Ketuhanan Yang Maha Esa Makna sila ini adalah: * Percaya dan taqwa kepada Tuhan Yang Maha Esa sesuai dengan agama dan kepercayaannya masing-masing menurut dasar kemanusiaan yang adil dan beradab. * Hormat dan menghormati serta bekerjasama antara pemeluk agama dan penganut-penganut kepercayaan yang berbeda-beda sehingga terbina kerukunan hidup. * Saling menghormati kebebasan menjalankan ibadah sesuai dengan agama dan kepercayaan masing-masing. * Tidak memaksakan suatu agama atau kepercayaannya kepada orang lain.
  • 16. Kemanusiaan Yang Adil Dan Beradab Makna sila ini adalah: * Mengakui persamaan derajat, persamaan hak dan persamaan kewajiban antara sesama manusia. * Saling mencintai sesama manusia. * Mengembangkan sikap tenggang rasa. * Tidak semena-mena terhadap orang lain. * Menjunjung tinggi nilai kemanusiaan. * Gemar melakukan kegiatan kemanusiaan. * Berani membela kebenaran dan keadilan.
  • 17. Persatuan Indonesia Makna sila ini adalah: * Menjaga Persatuan dan Kesatuan Negara Kesatuan Republik Indonesia. * Rela berkorban demi bangsa dan negara. * Cinta akan Tanah Air. * Berbangga sebagai bagian dari Indonesia. * Memajukan pergaulan demi persatuan dan kesatuan bangsa yang ber-Bhinneka Tunggal Ika.
  • 18. Kerakyatan yang dipimpin oleh Hikmat Kebijaksanaan dalam Permusyawaratan/Perwakilan Makna sila ini adalah: * Mengutamakan kepentingan negara dan masyarakat. * Tidak memaksakan kehendak kepada orang lain. * Mengutamakan budaya rembug atau musyawarah dalam mengambil keputusan bersama. * Berrembug atau bermusyawarah sampai mencapai konsensus atau kata mufakat diliputi dengan semangat kekeluargaan.
  • 19. Keadilan Sosial bagi Seluruh Rakyat Indonesia Makna sila ini adalah: * Bersikap adil terhadap sesama. * Menghormati hak-hak orang lain. * Menolong sesama. * Menghargai orang lain. * Melakukan pekerjaan yang berguna bagi kepentingan umum dan bersama.
  • 20. Analisis dan Penilaian Pancasila dalam Kehidupan Bernegara Sila ke-1 • Percaya dan takwa kepada Tuhan YME • Kerjasama dan Toleransi Sila ke-2 • Saling menghormati • Menjunjung tinggi nilai kemanusiaan Sila ke-3 • Menempatkan kepentingan bersama di atas kepentingan pribadi.
  • 21. Analisis dan Penilaian Pancasila dalam Kehidupan Bernegara Sila ke-4 • Setiap orang memiliki kedudukan dan hak yang sama • Melaksanakan musyawarah dalam mengambil keputusan Sila ke-5 • Adanya hak dan kewajiban yang sama untuk menciptakan keadilan social • Menjunjung tinggi gotong royong
  • 22. Analisis dan Penerapan Nilai Pancasila dalam Kehidupan Bermasyarakat Sila ke-1 : Ketuhanan Yang Maha Esa Indonesia memliki 5 agama yang di akui yaitu, Islam, Kristen (Protestan, Khatolik), Hindu, Budha dan Konghucu. Sila ke-2 : Kemanusiaan yang Adil dan Beradap Dalam kehidupan sehari-hari dapat kita lihat bagaimana masyarakat membantu orang yang kesusahan tanpa memandang agama, derajat, ras dan status sosial.
  • 23. Sila ke-3 : Persatuan Indonesia Masyarakat Indonesia merupakan masyarakat yang majemuk. Kemudian bersatu dalam NKRI. Contoh penerapan dalam kehidupan sehari- hari yaitu, kita berteman dengan semua orang walau berbeda suku dan agama.
  • 24. Sila ke-4 : Kerakyatan yang Dipimpin oleh Hikmat Kebijaksanaan dalam Permusyawaratan perwakilan Masyarakat Indonesia mempunyai kedudukan, hak dan kewajiban yang sama dalam mengambil keputusan yang menyangkut kepentingan bersama melalui musyawarah mufakat. Sila ke-5 : Keadilan Sosial Bagi Seluruh Rakyat Indonesia Bersikap adil terhadap sesama, menjaga
  • 25. Analisis dan Penerapan Nilai Pancasila dalam Kehidupan Perkuliahan Contoh penerapan : Jam kuliah tidak mengganggu jam untuk beribadah, Terdapat berbagai UKM ( Unit Kegiatan Mahasiswa) keagamaan Contoh penerapan : Adanya perlakuan yang sama bagi seluruh mahasiswa. Contoh penerapan : melalui organisasi kemahasiswaannya mahasiswa membentuk suatu jaringan yang terdiri dari mahasiswa berbagai universitas di Indonesia Contoh penerapan : kebiasaan untuk melakukan musyawarah dan diskusi dalam mengambil keputusan Contoh penerapan : Setiap mahasiswa yang telah memenuhi syarat berhak untuk mengikuti ujian akhir semester dan berhak memperoleh nilai sesuai dengan kemampuannya.