SlideShare a Scribd company logo
psb-psma Ikhlas berbagi rela memberipsb-psma Ikhlas berbagi rela memberi
psb-psma rela berbagi ikhlas memberi
UNSUR-UUNSUR-UNSURNSUR
INTRINSIKINTRINSIK NOVELNOVEL
Kelas : XII
Semester: GANJIL
psb-psma rela berbagi ikhlas memberi
Standar KompetensiStandar Kompetensi
5. Memahami pembacaan novel
Kompetensi DasarKompetensi Dasar
5.2 Menjelaskan unsur-unsur
intrinsik dari pembacaan
penggalan novel yang
dibacakan teman
psb-psma rela berbagi ikhlas memberi
IndikatorIndikator
• Menjelaskan unsur-unsur
intrinsik dalam penggalan
novel yang dibacakan teman
• Menceriterakan kembali isi
dalam penggalan novel yang
dibacakan teman
psb-psma rela berbagi ikhlas memberi
Unsur-unsur Intrinsik Novel
• Tema
• Alur
• Latar
• Penokohan
• Amanat
• Gaya Bahasa
• Sudut Pandang
psb-psma rela berbagi ikhlas memberi
Unsur unsur Intrinsik Novel
• Tema adalah ide dasar dalam
penyusunan sebuah cerita
• Alur/plot, adalah jalan cerita atau
urutan peristiwa yang membangun
sebuah cerita.
• Perjalanan alur seperti mendaki
gunung mulai dari: tahap
permulaan, tahap pertikaian,
pertikaian mulai memanas, klimaks,
anti klimaks, ending.
psb-psma rela berbagi ikhlas memberi
• Alur terbagi atas 3 yaitu:
alur maju, alur mundur dan alur bolak-
balik.
• Latar/setting yaitu pelukisan tempat,
waktu, dan situasi atau suasana
terjadinya suatu cerita
• Tokoh dan penokohan
- Tokoh adalah seorang yang
menjadi pelaku dalam suatu cerita
Unsur unsur Intrinsik Novel
psb-psma rela berbagi ikhlas memberi
• Penokohan adalah cara pengarang
menampilkan tokoh-tokoh dalam
cerita, sehingga dapat diketahui
karakter atau sifat para tokoh.
• Setiap tokoh punya watak. Yang
memperkenalkan watak tokoh itu
adalah pengarang dengan tujuan
untuk memperjelas tema yang ingin
disampaikan.
Unsur unsur Intrinsik Novel
psb-psma rela berbagi ikhlas memberi
• Cara pengarang mengambarkan watak
tokoh diantaranya adalah:
1) secara langsung
2) dialog antar tokoh
3) pikiran-pikiran hati tokoh
4) melalui bentuk fisik tokoh
5) tanggapan tokoh dalam mengatasi
masalah
6) tanggapan tokoh lain terhadap
tokoh utama
Unsur unsur Intrinsik Novel
psb-psma rela berbagi ikhlas memberi
• Sudut pandang adalah kedudukan
pengarang dalam sebuah cerita.
• Sudut pandang ini dapat dibagi
menjadi dua yaitu:
1) Sudut pandang orang pertama, ini
ditandai dengan kata aku, saya,
2) Sudut pandang orang ketiga
ini ditandai dengan kata ia, dia, atau
menyebutkan nama tokoh
Unsur unsur Intrinsik Novel
psb-psma rela berbagi ikhlas memberi
• Gaya bahasa dalam karya sastra
berfungsi sebagai alat utama
pengarang untuk melukiskan ,
mengagambarkan dan menghidupkan
cerita secara estetika.
• Amanat, adalah pesan yang
disampaikan pengarang kepada
pembaca.
Unsur unsur Intrinsik Novel
psb-psma rela berbagi ikhlas memberi
Bacalah Kutipan di Bawah ini!Bacalah Kutipan di Bawah ini!
Astaghfirullah! Orang sekeran ini mau meminjam duit
dari Aku? Berjas, berdasi bersepatu kilat! Ah, mungkin
ia Cuma bercanda. Tetapi, tidak. Ia serius! Aku juga jadi
menanggapinya sungguh-sungguh.
”Berapa?”
”Dua puluh mark saja! Nanti saya ganti”
Sebetulnya, aku masih mempunyai lebih dari 100 mark
di dompetku. Tetapi, bagaimana aku harus
menyerahkan duit pada manusia yang belum jelas
ujung pangkalnya bagiku. Aku tidak tahu di mana
Kipkop tinggal. Tidak tahu pekerjaannya. Tidak tahu
studi apa di Hamburg. Bahkan suku bangsanya pun
aku tidak tahu. Dilihat dari pakaiannya yang perlente,
menurut perasaanku Kipkop bukan orang yang harus
dikasihani, lain halnya kalau pakaian rombeng atau
buruk misalnya.
”Wah, uang saya tidak cukup 20 Mark. Baru belanja
sih”
Wolfgang Kipkop, Pemusuk Eneste
psb-psma rela berbagi ikhlas memberi
Kerjakan soal di Bawah ini!Kerjakan soal di Bawah ini!
1. Sifat tokoh aku dalam kutipan
tersebut adalah...
2. Pendeskripsian yang digunakan
untuk menggambarkan sifat tokoh
”aku” dalam kutipan tersebut
adalah dengan...
3. Di manakah latar dalam kutipan tersebut?
psb-psma rela berbagi ikhlas memberi
Uji KompetensiUji Kompetensi
Klik gambar di atas untuk melakukan uji kompetensi
psb-psma rela berbagi ikhlas memberi
ReferensiReferensi
• BAHASA INDONESIA, Untuk SMA Kelas XII
Semester 1, Tika Hartika, Erlangga
• KOMPETEN BERBAHASA INDONESIA,
Untuk SMA Kelas XII, Tim Edukatif,
Erlangga
• http://sman2batusangkar.sch.id/unsur-
unsur-intrinsik-dari-penggalan-novel/
• http://community.gunadarma.ac.id/blog/vie
w/id_15649/title_resensi-novel-ayat-ayat-
cinta/
psb-psma rela berbagi ikhlas memberi
Penyusun
• ARFALA KATILI
• SMA NEGERI 4 GORONTALO
Editor
• AWAN SUNDIAWAN, S.Pd.

More Related Content

What's hot

Prosa fiksi
Prosa fiksiProsa fiksi
Prosa fiksi
Entertainment
 
Unsur intrinsik novel
Unsur intrinsik novelUnsur intrinsik novel
Unsur intrinsik novel
Aufiya Tsalitsa
 
Bahasa indonesia (power point)
Bahasa indonesia (power point)Bahasa indonesia (power point)
Bahasa indonesia (power point)Linda Lusiana
 
03 tokoh dan penokohan
03 tokoh dan penokohan03 tokoh dan penokohan
03 tokoh dan penokohanImansyah Lubis
 
Yoedha com
Yoedha comYoedha com
Yoedha com
YoedhaCom
 
TEKS ANEKDOT (BAHASA INDONESIA)
TEKS ANEKDOT (BAHASA INDONESIA)TEKS ANEKDOT (BAHASA INDONESIA)
TEKS ANEKDOT (BAHASA INDONESIA)
Irfan Yusuf
 
Prosa, Puisi, dan Drama
Prosa, Puisi, dan DramaProsa, Puisi, dan Drama
Prosa, Puisi, dan Drama
Ifwhar Yuhono
 
Bahan ajar prosa-fiksi_plpg_smp
Bahan ajar prosa-fiksi_plpg_smpBahan ajar prosa-fiksi_plpg_smp
Bahan ajar prosa-fiksi_plpg_smpDarwis Maulana
 
Cerpen kelompok 2
Cerpen kelompok 2 Cerpen kelompok 2
Cerpen kelompok 2
NSS Slide
 
Cerpen kelompok 2
Cerpen kelompok 2 Cerpen kelompok 2
Cerpen kelompok 2
NSS Slide
 
Tugas 4 tik makalah lisa 2 a
Tugas 4 tik makalah lisa 2 aTugas 4 tik makalah lisa 2 a
Tugas 4 tik makalah lisa 2 a
lisanurhalimatu123
 
Unsur intrinsik dan ekstrinsik(1)
Unsur intrinsik dan ekstrinsik(1)Unsur intrinsik dan ekstrinsik(1)
Unsur intrinsik dan ekstrinsik(1)
Pungki Ariefin
 
Pengertian prosa dan jenis prosa
Pengertian prosa dan jenis prosaPengertian prosa dan jenis prosa
Pengertian prosa dan jenis prosa
Pungki Ariefin
 
Teknik Pgjrn Cerpen
 Teknik Pgjrn Cerpen Teknik Pgjrn Cerpen
Teknik Pgjrn CerpenAwang Kelabu
 
Apa itu cerpen
Apa itu cerpenApa itu cerpen
Apa itu cerpen
Rubby Yanie
 
Cerpen
CerpenCerpen
Cerpen
rinawlnsr
 
Mengidentifikasi karakteristik dan struktur intrinsik sastra melayu klasik
Mengidentifikasi karakteristik dan struktur intrinsik sastra melayu klasikMengidentifikasi karakteristik dan struktur intrinsik sastra melayu klasik
Mengidentifikasi karakteristik dan struktur intrinsik sastra melayu klasik
sofyanania87
 

What's hot (18)

Prosa fiksi
Prosa fiksiProsa fiksi
Prosa fiksi
 
Unsur intrinsik novel
Unsur intrinsik novelUnsur intrinsik novel
Unsur intrinsik novel
 
Bahasa indonesia (power point)
Bahasa indonesia (power point)Bahasa indonesia (power point)
Bahasa indonesia (power point)
 
03 tokoh dan penokohan
03 tokoh dan penokohan03 tokoh dan penokohan
03 tokoh dan penokohan
 
Yoedha com
Yoedha comYoedha com
Yoedha com
 
TEKS ANEKDOT (BAHASA INDONESIA)
TEKS ANEKDOT (BAHASA INDONESIA)TEKS ANEKDOT (BAHASA INDONESIA)
TEKS ANEKDOT (BAHASA INDONESIA)
 
Prosa, Puisi, dan Drama
Prosa, Puisi, dan DramaProsa, Puisi, dan Drama
Prosa, Puisi, dan Drama
 
Bahan ajar prosa-fiksi_plpg_smp
Bahan ajar prosa-fiksi_plpg_smpBahan ajar prosa-fiksi_plpg_smp
Bahan ajar prosa-fiksi_plpg_smp
 
Ppt prosa
Ppt prosaPpt prosa
Ppt prosa
 
Cerpen kelompok 2
Cerpen kelompok 2 Cerpen kelompok 2
Cerpen kelompok 2
 
Cerpen kelompok 2
Cerpen kelompok 2 Cerpen kelompok 2
Cerpen kelompok 2
 
Tugas 4 tik makalah lisa 2 a
Tugas 4 tik makalah lisa 2 aTugas 4 tik makalah lisa 2 a
Tugas 4 tik makalah lisa 2 a
 
Unsur intrinsik dan ekstrinsik(1)
Unsur intrinsik dan ekstrinsik(1)Unsur intrinsik dan ekstrinsik(1)
Unsur intrinsik dan ekstrinsik(1)
 
Pengertian prosa dan jenis prosa
Pengertian prosa dan jenis prosaPengertian prosa dan jenis prosa
Pengertian prosa dan jenis prosa
 
Teknik Pgjrn Cerpen
 Teknik Pgjrn Cerpen Teknik Pgjrn Cerpen
Teknik Pgjrn Cerpen
 
Apa itu cerpen
Apa itu cerpenApa itu cerpen
Apa itu cerpen
 
Cerpen
CerpenCerpen
Cerpen
 
Mengidentifikasi karakteristik dan struktur intrinsik sastra melayu klasik
Mengidentifikasi karakteristik dan struktur intrinsik sastra melayu klasikMengidentifikasi karakteristik dan struktur intrinsik sastra melayu klasik
Mengidentifikasi karakteristik dan struktur intrinsik sastra melayu klasik
 

Viewers also liked

Ucun tahap 1 2015,2016 1
Ucun tahap 1 2015,2016 1Ucun tahap 1 2015,2016 1
Ucun tahap 1 2015,2016 1
syifa aisy
 
Bahasa indonesia 1
Bahasa indonesia 1Bahasa indonesia 1
Bahasa indonesia 1
SMK
 
Materi soal
Materi soal Materi soal
Rpp bahasa indonesia wajib kurikulum 2013 kelas xii semester 2
Rpp bahasa indonesia wajib kurikulum 2013 kelas xii semester 2Rpp bahasa indonesia wajib kurikulum 2013 kelas xii semester 2
Rpp bahasa indonesia wajib kurikulum 2013 kelas xii semester 2
Soedarmono Soedarmono
 
Puisi kontemporer
Puisi kontemporerPuisi kontemporer
Puisi kontemporer
Vyna Inayati
 
PPT Bahasa Indonesia - Mengenal Teks Anekdot - Kelas X SMA
PPT Bahasa Indonesia - Mengenal Teks Anekdot - Kelas X SMAPPT Bahasa Indonesia - Mengenal Teks Anekdot - Kelas X SMA
PPT Bahasa Indonesia - Mengenal Teks Anekdot - Kelas X SMA
Debby Zalina
 
Latihan soal un bahasa indonesia smk (cyberclass)
Latihan soal un bahasa indonesia smk (cyberclass)Latihan soal un bahasa indonesia smk (cyberclass)
Latihan soal un bahasa indonesia smk (cyberclass)
Herlina Afriyeni
 
Ppt.puisi
Ppt.puisiPpt.puisi
Ppt.puisi
Rika Ceriia
 
RPP SMA Bahasa Indonesia Kelas XII
RPP SMA Bahasa Indonesia Kelas XIIRPP SMA Bahasa Indonesia Kelas XII
RPP SMA Bahasa Indonesia Kelas XII
Diva Pendidikan
 
RPP SMA Bahasa Indonesia Kelas X
RPP SMA Bahasa Indonesia Kelas XRPP SMA Bahasa Indonesia Kelas X
RPP SMA Bahasa Indonesia Kelas X
Diva Pendidikan
 
PEMBAHASAN CONTOH SOAL UJIAN NASIONAL (UN) BAHASA INDONESIA SMK 2015
PEMBAHASAN CONTOH SOAL UJIAN NASIONAL (UN) BAHASA INDONESIA SMK 2015PEMBAHASAN CONTOH SOAL UJIAN NASIONAL (UN) BAHASA INDONESIA SMK 2015
PEMBAHASAN CONTOH SOAL UJIAN NASIONAL (UN) BAHASA INDONESIA SMK 2015
Dedi Irawan
 
RPP SMA Bahasa indonesia kelas XI
RPP SMA Bahasa indonesia kelas XI RPP SMA Bahasa indonesia kelas XI
RPP SMA Bahasa indonesia kelas XI
Diva Pendidikan
 

Viewers also liked (12)

Ucun tahap 1 2015,2016 1
Ucun tahap 1 2015,2016 1Ucun tahap 1 2015,2016 1
Ucun tahap 1 2015,2016 1
 
Bahasa indonesia 1
Bahasa indonesia 1Bahasa indonesia 1
Bahasa indonesia 1
 
Materi soal
Materi soal Materi soal
Materi soal
 
Rpp bahasa indonesia wajib kurikulum 2013 kelas xii semester 2
Rpp bahasa indonesia wajib kurikulum 2013 kelas xii semester 2Rpp bahasa indonesia wajib kurikulum 2013 kelas xii semester 2
Rpp bahasa indonesia wajib kurikulum 2013 kelas xii semester 2
 
Puisi kontemporer
Puisi kontemporerPuisi kontemporer
Puisi kontemporer
 
PPT Bahasa Indonesia - Mengenal Teks Anekdot - Kelas X SMA
PPT Bahasa Indonesia - Mengenal Teks Anekdot - Kelas X SMAPPT Bahasa Indonesia - Mengenal Teks Anekdot - Kelas X SMA
PPT Bahasa Indonesia - Mengenal Teks Anekdot - Kelas X SMA
 
Latihan soal un bahasa indonesia smk (cyberclass)
Latihan soal un bahasa indonesia smk (cyberclass)Latihan soal un bahasa indonesia smk (cyberclass)
Latihan soal un bahasa indonesia smk (cyberclass)
 
Ppt.puisi
Ppt.puisiPpt.puisi
Ppt.puisi
 
RPP SMA Bahasa Indonesia Kelas XII
RPP SMA Bahasa Indonesia Kelas XIIRPP SMA Bahasa Indonesia Kelas XII
RPP SMA Bahasa Indonesia Kelas XII
 
RPP SMA Bahasa Indonesia Kelas X
RPP SMA Bahasa Indonesia Kelas XRPP SMA Bahasa Indonesia Kelas X
RPP SMA Bahasa Indonesia Kelas X
 
PEMBAHASAN CONTOH SOAL UJIAN NASIONAL (UN) BAHASA INDONESIA SMK 2015
PEMBAHASAN CONTOH SOAL UJIAN NASIONAL (UN) BAHASA INDONESIA SMK 2015PEMBAHASAN CONTOH SOAL UJIAN NASIONAL (UN) BAHASA INDONESIA SMK 2015
PEMBAHASAN CONTOH SOAL UJIAN NASIONAL (UN) BAHASA INDONESIA SMK 2015
 
RPP SMA Bahasa indonesia kelas XI
RPP SMA Bahasa indonesia kelas XI RPP SMA Bahasa indonesia kelas XI
RPP SMA Bahasa indonesia kelas XI
 

Similar to Menjelaskan unsur intrinsik novel

Unsur intrinsik
Unsur intrinsikUnsur intrinsik
Unsur intrinsik
Nisrina Nabila Yasya
 
Contoh resensi buku
Contoh resensi bukuContoh resensi buku
Contoh resensi buku
Tommy Syatriadi
 
STRUKTUR PROSA.ppt
STRUKTUR PROSA.pptSTRUKTUR PROSA.ppt
STRUKTUR PROSA.ppt
mella63
 
Analisis cerpen
Analisis cerpenAnalisis cerpen
Analisis cerpen
Kay Nazarite
 
Ulasan buku interval
Ulasan buku intervalUlasan buku interval
Ulasan buku interval
kentishine07
 
PBS Bahasa Melayu 2012/2013
PBS Bahasa Melayu 2012/2013PBS Bahasa Melayu 2012/2013
PBS Bahasa Melayu 2012/2013
Zhafran Zhafran
 
Konsepsi Imu Budaya Dasar dalam kesusastraan
Konsepsi Imu Budaya Dasar dalam kesusastraanKonsepsi Imu Budaya Dasar dalam kesusastraan
Konsepsi Imu Budaya Dasar dalam kesusastraan
Doreen Agatha
 
Materi Teks Cerpen bahasa indonesia.pptx
Materi Teks Cerpen bahasa indonesia.pptxMateri Teks Cerpen bahasa indonesia.pptx
Materi Teks Cerpen bahasa indonesia.pptx
FadhilaMuhammad
 
Cerpen, Pantun, dan Drama
Cerpen, Pantun, dan DramaCerpen, Pantun, dan Drama
Cerpen, Pantun, dan Drama
Teuku Ichsan
 
Cerpen
CerpenCerpen
Cara menemukan unsur intrinsik dalam cerpen, BAHASA INDONESIA
Cara menemukan unsur intrinsik dalam cerpen, BAHASA INDONESIACara menemukan unsur intrinsik dalam cerpen, BAHASA INDONESIA
Cara menemukan unsur intrinsik dalam cerpen, BAHASA INDONESIA
Annisa Muliani
 
PPT puisi-1.pdf
PPT puisi-1.pdfPPT puisi-1.pdf
PPT puisi-1.pdf
GhafarMuzanni
 
Pengertian karya sastra
Pengertian karya sastraPengertian karya sastra
Pengertian karya sastra
Nanda Ananda
 
Sebuah Panduan: Cara Menulis Novel (Fiksi)
Sebuah Panduan: Cara Menulis Novel (Fiksi)Sebuah Panduan: Cara Menulis Novel (Fiksi)
Sebuah Panduan: Cara Menulis Novel (Fiksi)
isa jatinegara
 
tugas apresiasi sastra novel "separuh bintang"
tugas apresiasi sastra novel "separuh bintang"tugas apresiasi sastra novel "separuh bintang"
tugas apresiasi sastra novel "separuh bintang"
AmeliaTifany
 
BAHASA_INDONESIA_NOVEL.pptx
BAHASA_INDONESIA_NOVEL.pptxBAHASA_INDONESIA_NOVEL.pptx
BAHASA_INDONESIA_NOVEL.pptx
wawan105766
 
BAHASA_INDONESIA_NOVEL dari berbagai -- (2).pptx
BAHASA_INDONESIA_NOVEL dari berbagai -- (2).pptxBAHASA_INDONESIA_NOVEL dari berbagai -- (2).pptx
BAHASA_INDONESIA_NOVEL dari berbagai -- (2).pptx
INDAHWATIHUTABARAT17
 

Similar to Menjelaskan unsur intrinsik novel (20)

Unsur intrinsik
Unsur intrinsikUnsur intrinsik
Unsur intrinsik
 
Tgs psb lilis andriyani_0104510017
Tgs psb lilis andriyani_0104510017Tgs psb lilis andriyani_0104510017
Tgs psb lilis andriyani_0104510017
 
Contoh resensi buku
Contoh resensi bukuContoh resensi buku
Contoh resensi buku
 
STRUKTUR PROSA.ppt
STRUKTUR PROSA.pptSTRUKTUR PROSA.ppt
STRUKTUR PROSA.ppt
 
Analisis cerpen
Analisis cerpenAnalisis cerpen
Analisis cerpen
 
Ulasan buku interval
Ulasan buku intervalUlasan buku interval
Ulasan buku interval
 
PBS Bahasa Melayu 2012/2013
PBS Bahasa Melayu 2012/2013PBS Bahasa Melayu 2012/2013
PBS Bahasa Melayu 2012/2013
 
Konsepsi Imu Budaya Dasar dalam kesusastraan
Konsepsi Imu Budaya Dasar dalam kesusastraanKonsepsi Imu Budaya Dasar dalam kesusastraan
Konsepsi Imu Budaya Dasar dalam kesusastraan
 
Materi Teks Cerpen bahasa indonesia.pptx
Materi Teks Cerpen bahasa indonesia.pptxMateri Teks Cerpen bahasa indonesia.pptx
Materi Teks Cerpen bahasa indonesia.pptx
 
Cerpen, Pantun, dan Drama
Cerpen, Pantun, dan DramaCerpen, Pantun, dan Drama
Cerpen, Pantun, dan Drama
 
Cerpen
CerpenCerpen
Cerpen
 
Resensi
ResensiResensi
Resensi
 
Cara menemukan unsur intrinsik dalam cerpen, BAHASA INDONESIA
Cara menemukan unsur intrinsik dalam cerpen, BAHASA INDONESIACara menemukan unsur intrinsik dalam cerpen, BAHASA INDONESIA
Cara menemukan unsur intrinsik dalam cerpen, BAHASA INDONESIA
 
PPT puisi-1.pdf
PPT puisi-1.pdfPPT puisi-1.pdf
PPT puisi-1.pdf
 
Kiat nulis cerpen
Kiat nulis cerpenKiat nulis cerpen
Kiat nulis cerpen
 
Pengertian karya sastra
Pengertian karya sastraPengertian karya sastra
Pengertian karya sastra
 
Sebuah Panduan: Cara Menulis Novel (Fiksi)
Sebuah Panduan: Cara Menulis Novel (Fiksi)Sebuah Panduan: Cara Menulis Novel (Fiksi)
Sebuah Panduan: Cara Menulis Novel (Fiksi)
 
tugas apresiasi sastra novel "separuh bintang"
tugas apresiasi sastra novel "separuh bintang"tugas apresiasi sastra novel "separuh bintang"
tugas apresiasi sastra novel "separuh bintang"
 
BAHASA_INDONESIA_NOVEL.pptx
BAHASA_INDONESIA_NOVEL.pptxBAHASA_INDONESIA_NOVEL.pptx
BAHASA_INDONESIA_NOVEL.pptx
 
BAHASA_INDONESIA_NOVEL dari berbagai -- (2).pptx
BAHASA_INDONESIA_NOVEL dari berbagai -- (2).pptxBAHASA_INDONESIA_NOVEL dari berbagai -- (2).pptx
BAHASA_INDONESIA_NOVEL dari berbagai -- (2).pptx
 

More from Syamsul Wathoni Wathoni

Memo dan-surat
Memo dan-suratMemo dan-surat
Memo dan-surat
Syamsul Wathoni Wathoni
 
Materi surat lamaran
Materi surat lamaranMateri surat lamaran
Materi surat lamaran
Syamsul Wathoni Wathoni
 
Peminatan ilmu sosial
Peminatan ilmu sosialPeminatan ilmu sosial
Peminatan ilmu sosial
Syamsul Wathoni Wathoni
 
Peminatan mipa
Peminatan mipaPeminatan mipa
Peminatan mipa
Syamsul Wathoni Wathoni
 
Sk kelulusan 2016
Sk kelulusan 2016Sk kelulusan 2016
Sk kelulusan 2016
Syamsul Wathoni Wathoni
 
Soal bahasa indonesia.ipa,ips13
Soal bahasa indonesia.ipa,ips13Soal bahasa indonesia.ipa,ips13
Soal bahasa indonesia.ipa,ips13
Syamsul Wathoni Wathoni
 
Soal bahasa indonesia.12
Soal bahasa indonesia.12Soal bahasa indonesia.12
Soal bahasa indonesia.12
Syamsul Wathoni Wathoni
 
Sastra indonesia.11
Sastra indonesia.11Sastra indonesia.11
Sastra indonesia.11
Syamsul Wathoni Wathoni
 
MATERI SOAL SASTRA
MATERI SOAL SASTRAMATERI SOAL SASTRA
MATERI SOAL SASTRA
Syamsul Wathoni Wathoni
 
MATERI SOAL
MATERI SOALMATERI SOAL
SOAL BAHASA INDONESIA KELAS XII
SOAL BAHASA INDONESIA KELAS XIISOAL BAHASA INDONESIA KELAS XII
SOAL BAHASA INDONESIA KELAS XII
Syamsul Wathoni Wathoni
 
Materi soal dan pembahasan
Materi soal dan pembahasanMateri soal dan pembahasan
Materi soal dan pembahasan
Syamsul Wathoni Wathoni
 
Soal bahasa indonesia.baru 2 2012
Soal bahasa indonesia.baru 2  2012Soal bahasa indonesia.baru 2  2012
Soal bahasa indonesia.baru 2 2012
Syamsul Wathoni Wathoni
 
Sastra indonesia.pptx2
Sastra indonesia.pptx2Sastra indonesia.pptx2
Sastra indonesia.pptx2
Syamsul Wathoni Wathoni
 
Presentation 5 november 12
Presentation 5 november 12Presentation 5 november 12
Presentation 5 november 12
Syamsul Wathoni Wathoni
 
Presentation 21 janwari 2013
Presentation 21 janwari 2013Presentation 21 janwari 2013
Presentation 21 janwari 2013
Syamsul Wathoni Wathoni
 
Bahasa indo syamsul w sman 1 sik
Bahasa indo syamsul w sman 1 sikBahasa indo syamsul w sman 1 sik
Bahasa indo syamsul w sman 1 sik
Syamsul Wathoni Wathoni
 

More from Syamsul Wathoni Wathoni (20)

Memo dan-surat
Memo dan-suratMemo dan-surat
Memo dan-surat
 
Materi surat lamaran
Materi surat lamaranMateri surat lamaran
Materi surat lamaran
 
Peminatan ilmu sosial
Peminatan ilmu sosialPeminatan ilmu sosial
Peminatan ilmu sosial
 
Peminatan mipa
Peminatan mipaPeminatan mipa
Peminatan mipa
 
Sk kelulusan 2016
Sk kelulusan 2016Sk kelulusan 2016
Sk kelulusan 2016
 
Soal bahasa indonesia.ipa,ips13
Soal bahasa indonesia.ipa,ips13Soal bahasa indonesia.ipa,ips13
Soal bahasa indonesia.ipa,ips13
 
Soal bahasa indonesia.12
Soal bahasa indonesia.12Soal bahasa indonesia.12
Soal bahasa indonesia.12
 
Sastra indonesia.11
Sastra indonesia.11Sastra indonesia.11
Sastra indonesia.11
 
MATERI SOAL SASTRA
MATERI SOAL SASTRAMATERI SOAL SASTRA
MATERI SOAL SASTRA
 
MATERI SOAL
MATERI SOALMATERI SOAL
MATERI SOAL
 
SOAL BAHASA INDONESIA KELAS XII
SOAL BAHASA INDONESIA KELAS XIISOAL BAHASA INDONESIA KELAS XII
SOAL BAHASA INDONESIA KELAS XII
 
Materi soal dan pembahasan
Materi soal dan pembahasanMateri soal dan pembahasan
Materi soal dan pembahasan
 
Soal bahasa indonesia.baru 2 2012
Soal bahasa indonesia.baru 2  2012Soal bahasa indonesia.baru 2  2012
Soal bahasa indonesia.baru 2 2012
 
Sastra indonesia.pptx2
Sastra indonesia.pptx2Sastra indonesia.pptx2
Sastra indonesia.pptx2
 
Presentation 5 november 12
Presentation 5 november 12Presentation 5 november 12
Presentation 5 november 12
 
Presentation 21 janwari 2013
Presentation 21 janwari 2013Presentation 21 janwari 2013
Presentation 21 janwari 2013
 
Sastra indonesia.pptx2
Sastra indonesia.pptx2Sastra indonesia.pptx2
Sastra indonesia.pptx2
 
Soal bahasa indonesia.baru 2 2012
Soal bahasa indonesia.baru 2  2012Soal bahasa indonesia.baru 2  2012
Soal bahasa indonesia.baru 2 2012
 
Bahasa indo syamsul w sman 1 sik
Bahasa indo syamsul w sman 1 sikBahasa indo syamsul w sman 1 sik
Bahasa indo syamsul w sman 1 sik
 
Materi puisi
Materi  puisiMateri  puisi
Materi puisi
 

Menjelaskan unsur intrinsik novel

  • 1. psb-psma Ikhlas berbagi rela memberipsb-psma Ikhlas berbagi rela memberi
  • 2. psb-psma rela berbagi ikhlas memberi UNSUR-UUNSUR-UNSURNSUR INTRINSIKINTRINSIK NOVELNOVEL Kelas : XII Semester: GANJIL
  • 3. psb-psma rela berbagi ikhlas memberi Standar KompetensiStandar Kompetensi 5. Memahami pembacaan novel Kompetensi DasarKompetensi Dasar 5.2 Menjelaskan unsur-unsur intrinsik dari pembacaan penggalan novel yang dibacakan teman
  • 4. psb-psma rela berbagi ikhlas memberi IndikatorIndikator • Menjelaskan unsur-unsur intrinsik dalam penggalan novel yang dibacakan teman • Menceriterakan kembali isi dalam penggalan novel yang dibacakan teman
  • 5. psb-psma rela berbagi ikhlas memberi Unsur-unsur Intrinsik Novel • Tema • Alur • Latar • Penokohan • Amanat • Gaya Bahasa • Sudut Pandang
  • 6. psb-psma rela berbagi ikhlas memberi Unsur unsur Intrinsik Novel • Tema adalah ide dasar dalam penyusunan sebuah cerita • Alur/plot, adalah jalan cerita atau urutan peristiwa yang membangun sebuah cerita. • Perjalanan alur seperti mendaki gunung mulai dari: tahap permulaan, tahap pertikaian, pertikaian mulai memanas, klimaks, anti klimaks, ending.
  • 7. psb-psma rela berbagi ikhlas memberi • Alur terbagi atas 3 yaitu: alur maju, alur mundur dan alur bolak- balik. • Latar/setting yaitu pelukisan tempat, waktu, dan situasi atau suasana terjadinya suatu cerita • Tokoh dan penokohan - Tokoh adalah seorang yang menjadi pelaku dalam suatu cerita Unsur unsur Intrinsik Novel
  • 8. psb-psma rela berbagi ikhlas memberi • Penokohan adalah cara pengarang menampilkan tokoh-tokoh dalam cerita, sehingga dapat diketahui karakter atau sifat para tokoh. • Setiap tokoh punya watak. Yang memperkenalkan watak tokoh itu adalah pengarang dengan tujuan untuk memperjelas tema yang ingin disampaikan. Unsur unsur Intrinsik Novel
  • 9. psb-psma rela berbagi ikhlas memberi • Cara pengarang mengambarkan watak tokoh diantaranya adalah: 1) secara langsung 2) dialog antar tokoh 3) pikiran-pikiran hati tokoh 4) melalui bentuk fisik tokoh 5) tanggapan tokoh dalam mengatasi masalah 6) tanggapan tokoh lain terhadap tokoh utama Unsur unsur Intrinsik Novel
  • 10. psb-psma rela berbagi ikhlas memberi • Sudut pandang adalah kedudukan pengarang dalam sebuah cerita. • Sudut pandang ini dapat dibagi menjadi dua yaitu: 1) Sudut pandang orang pertama, ini ditandai dengan kata aku, saya, 2) Sudut pandang orang ketiga ini ditandai dengan kata ia, dia, atau menyebutkan nama tokoh Unsur unsur Intrinsik Novel
  • 11. psb-psma rela berbagi ikhlas memberi • Gaya bahasa dalam karya sastra berfungsi sebagai alat utama pengarang untuk melukiskan , mengagambarkan dan menghidupkan cerita secara estetika. • Amanat, adalah pesan yang disampaikan pengarang kepada pembaca. Unsur unsur Intrinsik Novel
  • 12. psb-psma rela berbagi ikhlas memberi Bacalah Kutipan di Bawah ini!Bacalah Kutipan di Bawah ini! Astaghfirullah! Orang sekeran ini mau meminjam duit dari Aku? Berjas, berdasi bersepatu kilat! Ah, mungkin ia Cuma bercanda. Tetapi, tidak. Ia serius! Aku juga jadi menanggapinya sungguh-sungguh. ”Berapa?” ”Dua puluh mark saja! Nanti saya ganti” Sebetulnya, aku masih mempunyai lebih dari 100 mark di dompetku. Tetapi, bagaimana aku harus menyerahkan duit pada manusia yang belum jelas ujung pangkalnya bagiku. Aku tidak tahu di mana Kipkop tinggal. Tidak tahu pekerjaannya. Tidak tahu studi apa di Hamburg. Bahkan suku bangsanya pun aku tidak tahu. Dilihat dari pakaiannya yang perlente, menurut perasaanku Kipkop bukan orang yang harus dikasihani, lain halnya kalau pakaian rombeng atau buruk misalnya. ”Wah, uang saya tidak cukup 20 Mark. Baru belanja sih” Wolfgang Kipkop, Pemusuk Eneste
  • 13. psb-psma rela berbagi ikhlas memberi Kerjakan soal di Bawah ini!Kerjakan soal di Bawah ini! 1. Sifat tokoh aku dalam kutipan tersebut adalah... 2. Pendeskripsian yang digunakan untuk menggambarkan sifat tokoh ”aku” dalam kutipan tersebut adalah dengan... 3. Di manakah latar dalam kutipan tersebut?
  • 14. psb-psma rela berbagi ikhlas memberi Uji KompetensiUji Kompetensi Klik gambar di atas untuk melakukan uji kompetensi
  • 15. psb-psma rela berbagi ikhlas memberi ReferensiReferensi • BAHASA INDONESIA, Untuk SMA Kelas XII Semester 1, Tika Hartika, Erlangga • KOMPETEN BERBAHASA INDONESIA, Untuk SMA Kelas XII, Tim Edukatif, Erlangga • http://sman2batusangkar.sch.id/unsur- unsur-intrinsik-dari-penggalan-novel/ • http://community.gunadarma.ac.id/blog/vie w/id_15649/title_resensi-novel-ayat-ayat- cinta/
  • 16. psb-psma rela berbagi ikhlas memberi Penyusun • ARFALA KATILI • SMA NEGERI 4 GORONTALO Editor • AWAN SUNDIAWAN, S.Pd.