SlideShare a Scribd company logo
LEMPAR LEMBING
• Sejarah Lempar Lembing
Lempar lembing ini sudah diperkenalkan sejak olimpiade pada
masa kuno sebagai bagian dari Pentathlon pada 708 SM.
Selanjutnya olahraga ini juga muncul di Jerman dan Swedia pada
tahun 1870-an. Lalu olahraga lempar lembing ini secara resmi
menjadi bagian dari cabang atletik pada olimpiade modern sejak
tahun 1908 (pria) dan tahun 1932 (wanita).
• Teknik Lempar Lembing
(CARA PEGANG)
Pegangan cara Amerika dilakukan dengan ibu jari dan
jari telunjuk saling bertemu dibelakang balutan
lembing (tempat pegangan).
Pegangan cara Finlandia dilakukan dengan ibu jari
dan jari tangan saling bertemu dibelakang pada
tempat pegangan, sedangkan telunjuk lurus ke
belakang di bawah lembing.
Pegangan cara menjepit (tang) adalah
telunjuk dan jari tenga menjepit lembing,
tepat dibelakang tempat pegangan
(balutan).
• Cara Membawa Lembing
Cara membawa lembing ada 3 macam yaitu:
1. Cara membawa lembing di bawah
2. Cara membawa lembing di atas bahu
3. Cara membawa lembing di atas kepala
• Peraturan Pertandingan Lempar Lembing
Alat dan lapangan
untuk putra
• Berat lembing : 800 gr
• Panjang lembing : 2,6-2,7 m
Untuk putri
• Berat lembing : 600 gr
• Panjang lembing : 2,2-2,3 m
3 bagian lembing yaitu:
• Mata lembing yang terbuat dari metal
• Badan lembing yang terbuat dari kayu atau metal
• Titik pusat gravitasi lembing yaitu tali yang melilit sebagai pegangan
lembing
b. Lintasan awal
• Lintasan awal harus dibatasi garis 5 cm terpisah
4 meter.
• Panjang lintasan awal minimal 30 meter,
maksimal 36,5 meter.
c. Lengkung Lemparan
Lengkung harus dibuat dari kayu atau metal, dicat
putih lebar 7 cm, datar dengan tanah sekeliling,
dan merupakan busur (lengkungan) dari lingkaran
yang berjari-jari 8 meter, garis 1,5 meter dibuat
dari titik temu garis lintasan awalan dengan
lengkung lemparan, manyiku keluar.
d. Sudut Lemparan
Dibentuk oleh dua garis dan dubuat dari titik
pusat lengkungan lemparan dengan sudut 30
derjat memotong kedua ujung lengkung
lemparan, tebal garis sekitar 5 cm.
e. Peraturan-Peraturan Umum
• Lembing harus dipegang pada tempat pegangan.
• Lemparan sah adalah mata lembing harus menancap atau
menggores tanah disektor lemparan.
• Lemparan tidak sah bila sewaktu melempar menyentuh
lengkung lemparan atau garis 1,5 m samping atau
menyentuh tanah depan lengkung lemparan
• Sekali pelempar mulai melempar, pelempar tidak boleh
melempar badan sepenuhnya sehingga punggung
menghadap ke arah lengkung lemparan.
• Lemparan harus dibuat di atas bahu.
• Jumlah lemparan yang diperoleh adalah sama seperti
pada tolak peluru dan lempar cakram.
materi lempar lembing.ppt

More Related Content

What's hot

Atletik (lari dan jalan) lina
Atletik (lari dan jalan) linaAtletik (lari dan jalan) lina
Atletik (lari dan jalan) lina
STAIN CURUP
 
ATLETIK
ATLETIKATLETIK
Olahraga tolak peluru
Olahraga tolak peluruOlahraga tolak peluru
Olahraga tolak peluru
slempack c
 
Makalah TOLAK PELURU.docx
Makalah TOLAK PELURU.docxMakalah TOLAK PELURU.docx
Makalah TOLAK PELURU.docx
Rahmat Hidayat
 
Ppt olahraga lari
Ppt olahraga lariPpt olahraga lari
Ppt olahraga lari
rosi-yana
 
lompat tinggi
lompat tinggilompat tinggi
lompat tinggi
NSS Slide
 
Materi Renang
Materi RenangMateri Renang
Materi Renang
Moh Ali Fauzi
 
Power point senam lantai.pptx
Power point senam lantai.pptxPower point senam lantai.pptx
Power point senam lantai.pptx
azzaozzy
 
Senam Irama.ppt
Senam Irama.pptSenam Irama.ppt
Senam Irama.ppt
HabibNurMuhammad
 
Presentasi lempar cakram ( no. 06 xii titl b)
Presentasi lempar cakram ( no. 06 xii titl b)Presentasi lempar cakram ( no. 06 xii titl b)
Presentasi lempar cakram ( no. 06 xii titl b)
Akhmad Akbar
 
PPT MATERI RENANG
PPT MATERI RENANGPPT MATERI RENANG
PPT MATERI RENANG
Arinta Pangestu Hasri
 
Materi Cabang olahraga lempar
Materi Cabang olahraga lemparMateri Cabang olahraga lempar
Materi Cabang olahraga lempar
ningrumintan
 
Atletik
Atletik Atletik
Atletik
Joey Leomanz B
 
Senam irama
Senam iramaSenam irama
Senam irama
Putri Aisyah
 
Cara mengukur untuk pola badan atas
Cara mengukur untuk pola badan atasCara mengukur untuk pola badan atas
Cara mengukur untuk pola badan atas
EunikePurba
 
BULU TANGKIS / BADMINTON | KELOMPOK 6 [SMAN 3 SKA]
BULU TANGKIS / BADMINTON | KELOMPOK 6 [SMAN 3 SKA] BULU TANGKIS / BADMINTON | KELOMPOK 6 [SMAN 3 SKA]
BULU TANGKIS / BADMINTON | KELOMPOK 6 [SMAN 3 SKA]
Latisha_mgntr
 

What's hot (20)

Atletik
AtletikAtletik
Atletik
 
Atletik (lari dan jalan) lina
Atletik (lari dan jalan) linaAtletik (lari dan jalan) lina
Atletik (lari dan jalan) lina
 
ATLETIK
ATLETIKATLETIK
ATLETIK
 
Olahraga tolak peluru
Olahraga tolak peluruOlahraga tolak peluru
Olahraga tolak peluru
 
Makalah TOLAK PELURU.docx
Makalah TOLAK PELURU.docxMakalah TOLAK PELURU.docx
Makalah TOLAK PELURU.docx
 
Ppt olahraga lari
Ppt olahraga lariPpt olahraga lari
Ppt olahraga lari
 
lompat tinggi
lompat tinggilompat tinggi
lompat tinggi
 
Materi Renang
Materi RenangMateri Renang
Materi Renang
 
Power point senam lantai.pptx
Power point senam lantai.pptxPower point senam lantai.pptx
Power point senam lantai.pptx
 
Senam Irama.ppt
Senam Irama.pptSenam Irama.ppt
Senam Irama.ppt
 
Presentasi lempar cakram ( no. 06 xii titl b)
Presentasi lempar cakram ( no. 06 xii titl b)Presentasi lempar cakram ( no. 06 xii titl b)
Presentasi lempar cakram ( no. 06 xii titl b)
 
PPT MATERI RENANG
PPT MATERI RENANGPPT MATERI RENANG
PPT MATERI RENANG
 
Lempar Cakram
Lempar CakramLempar Cakram
Lempar Cakram
 
Materi Cabang olahraga lempar
Materi Cabang olahraga lemparMateri Cabang olahraga lempar
Materi Cabang olahraga lempar
 
Atletik
Atletik Atletik
Atletik
 
PPT Senam Ritmik
PPT Senam RitmikPPT Senam Ritmik
PPT Senam Ritmik
 
Senam irama
Senam iramaSenam irama
Senam irama
 
Cara mengukur untuk pola badan atas
Cara mengukur untuk pola badan atasCara mengukur untuk pola badan atas
Cara mengukur untuk pola badan atas
 
Senam lantai
Senam lantaiSenam lantai
Senam lantai
 
BULU TANGKIS / BADMINTON | KELOMPOK 6 [SMAN 3 SKA]
BULU TANGKIS / BADMINTON | KELOMPOK 6 [SMAN 3 SKA] BULU TANGKIS / BADMINTON | KELOMPOK 6 [SMAN 3 SKA]
BULU TANGKIS / BADMINTON | KELOMPOK 6 [SMAN 3 SKA]
 

Similar to materi lempar lembing.ppt

Tolakpeluru12
Tolakpeluru12Tolakpeluru12
Tenis meja
Tenis mejaTenis meja
Tenis meja
Salsabilla Billa
 
Olahraga Lempar Lembing
Olahraga Lempar LembingOlahraga Lempar Lembing
Olahraga Lempar Lembing
Esa Alfiandika Seaman
 
Tolak peluru
Tolak peluruTolak peluru
Tolak peluru
Iwan Saputra
 
Teknik dasar permainan rounders
Teknik dasar permainan roundersTeknik dasar permainan rounders
Teknik dasar permainan rounders
iindarmiyati
 
MATERI PJOK TENIS MEJA KELAS XI SEM 2.pptx
MATERI PJOK TENIS MEJA KELAS XI SEM 2.pptxMATERI PJOK TENIS MEJA KELAS XI SEM 2.pptx
MATERI PJOK TENIS MEJA KELAS XI SEM 2.pptx
lambangkuncorojati2
 
388181326 modul-softball
388181326 modul-softball388181326 modul-softball
388181326 modul-softball
Wan Azmanan Wan Yusoff
 

Similar to materi lempar lembing.ppt (10)

Tolakpeluru12
Tolakpeluru12Tolakpeluru12
Tolakpeluru12
 
Tenis meja
Tenis mejaTenis meja
Tenis meja
 
Olahraga Lempar Lembing
Olahraga Lempar LembingOlahraga Lempar Lembing
Olahraga Lempar Lembing
 
Tolak peluru
Tolak peluruTolak peluru
Tolak peluru
 
Lempar Cakram
Lempar CakramLempar Cakram
Lempar Cakram
 
Softball
SoftballSoftball
Softball
 
Pj lontar peluru
Pj lontar peluruPj lontar peluru
Pj lontar peluru
 
Teknik dasar permainan rounders
Teknik dasar permainan roundersTeknik dasar permainan rounders
Teknik dasar permainan rounders
 
MATERI PJOK TENIS MEJA KELAS XI SEM 2.pptx
MATERI PJOK TENIS MEJA KELAS XI SEM 2.pptxMATERI PJOK TENIS MEJA KELAS XI SEM 2.pptx
MATERI PJOK TENIS MEJA KELAS XI SEM 2.pptx
 
388181326 modul-softball
388181326 modul-softball388181326 modul-softball
388181326 modul-softball
 

Recently uploaded

NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdfNUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
DataSupriatna
 
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik DosenUNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
AdrianAgoes9
 
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagjaPi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
agusmulyadi08
 
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptxSOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
astridamalia20
 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
MuhammadBagusAprilia1
 
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docxForm B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
EkoPutuKromo
 
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptxBab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
nawasenamerta
 
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docxINSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
lindaagina84
 
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
mohfedri24
 
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptxSEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
bobobodo693
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
UditGheozi2
 
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdfINDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
NurSriWidyastuti1
 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
ssuser289c2f1
 
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakatPPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
jodikurniawan341
 
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
Indah106914
 
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
agusmulyadi08
 
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docxForm B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
EkoPutuKromo
 
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
ozijaya
 
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptxKarier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
adolfnuhujanan101
 
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdfPENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
smp4prg
 

Recently uploaded (20)

NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdfNUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
 
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik DosenUNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
 
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagjaPi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
 
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptxSOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
 
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docxForm B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
 
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptxBab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
 
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docxINSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
 
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
 
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptxSEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
 
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdfINDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
 
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakatPPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
 
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
 
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
 
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docxForm B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
 
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
 
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptxKarier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
 
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdfPENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
 

materi lempar lembing.ppt

  • 2. • Sejarah Lempar Lembing Lempar lembing ini sudah diperkenalkan sejak olimpiade pada masa kuno sebagai bagian dari Pentathlon pada 708 SM. Selanjutnya olahraga ini juga muncul di Jerman dan Swedia pada tahun 1870-an. Lalu olahraga lempar lembing ini secara resmi menjadi bagian dari cabang atletik pada olimpiade modern sejak tahun 1908 (pria) dan tahun 1932 (wanita).
  • 3. • Teknik Lempar Lembing (CARA PEGANG) Pegangan cara Amerika dilakukan dengan ibu jari dan jari telunjuk saling bertemu dibelakang balutan lembing (tempat pegangan).
  • 4. Pegangan cara Finlandia dilakukan dengan ibu jari dan jari tangan saling bertemu dibelakang pada tempat pegangan, sedangkan telunjuk lurus ke belakang di bawah lembing.
  • 5. Pegangan cara menjepit (tang) adalah telunjuk dan jari tenga menjepit lembing, tepat dibelakang tempat pegangan (balutan).
  • 6. • Cara Membawa Lembing Cara membawa lembing ada 3 macam yaitu: 1. Cara membawa lembing di bawah 2. Cara membawa lembing di atas bahu 3. Cara membawa lembing di atas kepala
  • 7. • Peraturan Pertandingan Lempar Lembing Alat dan lapangan untuk putra • Berat lembing : 800 gr • Panjang lembing : 2,6-2,7 m Untuk putri • Berat lembing : 600 gr • Panjang lembing : 2,2-2,3 m
  • 8. 3 bagian lembing yaitu: • Mata lembing yang terbuat dari metal • Badan lembing yang terbuat dari kayu atau metal • Titik pusat gravitasi lembing yaitu tali yang melilit sebagai pegangan lembing
  • 9. b. Lintasan awal • Lintasan awal harus dibatasi garis 5 cm terpisah 4 meter. • Panjang lintasan awal minimal 30 meter, maksimal 36,5 meter.
  • 10. c. Lengkung Lemparan Lengkung harus dibuat dari kayu atau metal, dicat putih lebar 7 cm, datar dengan tanah sekeliling, dan merupakan busur (lengkungan) dari lingkaran yang berjari-jari 8 meter, garis 1,5 meter dibuat dari titik temu garis lintasan awalan dengan lengkung lemparan, manyiku keluar.
  • 11. d. Sudut Lemparan Dibentuk oleh dua garis dan dubuat dari titik pusat lengkungan lemparan dengan sudut 30 derjat memotong kedua ujung lengkung lemparan, tebal garis sekitar 5 cm.
  • 12.
  • 13. e. Peraturan-Peraturan Umum • Lembing harus dipegang pada tempat pegangan. • Lemparan sah adalah mata lembing harus menancap atau menggores tanah disektor lemparan. • Lemparan tidak sah bila sewaktu melempar menyentuh lengkung lemparan atau garis 1,5 m samping atau menyentuh tanah depan lengkung lemparan
  • 14. • Sekali pelempar mulai melempar, pelempar tidak boleh melempar badan sepenuhnya sehingga punggung menghadap ke arah lengkung lemparan. • Lemparan harus dibuat di atas bahu. • Jumlah lemparan yang diperoleh adalah sama seperti pada tolak peluru dan lempar cakram.