SlideShare a Scribd company logo
YR Widadaprayitna
Taman Asih Anak
Perlu tahu
 Bahwa hanya di Indonesia ada banyak formula untuk
susu balita. Di Eropa, susu tambahan atau pengganti
ASI, untuk balita ya susu sapi
 Faktanya ada banyak orangtua yang termakan iklan
yang ditawarkan. Misalnya susu formula, membuat
anak jagoan, cerdas, sehat dll.
 Faktanya ada banyak anak yang sungguh menjadi
gemuk karena susu. Bahkan ada anak yang hanya mau
minum susu, dan tidak mau makan.
2Taman Asih Anak
Perlu tahu …
 Ada juga orangtua yang tersopsesi untuk menaikkan
berat badan balitanya dengan susu formula, sehingga
malah menomorduakan ASI.
 Padahal komposisi/kandungan ASI berbeda sesuai
usia dan kebutuhan bayi yang menyusunya
 Keyakinan bahwa ASI is the best, belum menjadi
minat seluruh lapisan masyarakat.
 Di tempat umum, tempat ibadat, belum tersedia
ruang lactasi, atau ruang menyusui bayi.
3Taman Asih Anak
Mindsetnya
 Asal anak mau minum susu formula, tanpa ASI pun
tidak mengapa
 Susu formula tidak merepotkan ibunya. Siapa pun
dapat membuatkan.
 ASI membuat sang ibu repot, kala harus menyusui di
luar rumah
 ASI tidak dapat mencukupi kebutuhan bayi
 Ada ibu hamil/menyusui yang tegas-tegas memilih
tidak memberikan ASI kepada anaknya. Sebab ASI
repot dan mengganggu penampilan.
4Taman Asih Anak
Keyakinan kami
 Kandungan/khasiat ASI berbeda sesuai dengan usia
dan kebutuhan anak.
 Anak baru lahir, ASI mengandung kolostrum tinggi,
bayi membutuhkannya, bayi yang mulai hidup di luar
rahim ibunya membutuhkan daya imum yang tinggi
 Ketika Anak mau tumbuh gigi, ASI mengandung
kalsium tinggi untuk tumbuhnya gigi
 Jumlah produksi ASI akan amat dipengaruhi oleh
kemauan/kesediaan ibu untuk menyusui anaknya.
Makin enggan, atau punya banyak alasan untuk tidak
menyusui, makin sedikit produksi ASInya.
5Taman Asih Anak
Pengalaman dan Pengamatan
 Anak-anak yang mendapat ASI eksklusif minimal 6
bulan, dan masih ASI sampai 2 tahun atau lebih:
 Anak-anak tersebut relatif lebih sehat, dan tahan
terhadap penyakit; kalau pun harus sakit, ia akan
cepat pulih/sembuh dari sakitnya.
 Nampaknya, ASI juga berpengaruh langsung pada
tingkat kecerdasan anak. Meskipun tanpa iklan…
 Orang orang yang lahir di jaman hanya ada ASI, tidak
bodo-bodo amat.
6Taman Asih Anak
Kelebihan lain dari ASI
 Tersedia sepanjang waktu; siap saji, pas hangatnya, pas
ukurannya, tak pernah kedaluwarsa
 Murah dan mudah mendapatkannya
 Praktis membawanya
 Membantu menjarangkan kelahiran anak
 Udah pasti higienis, dan ekonomis
 Sebenarnya tak tergantikan isi dan fungsinya.
7Taman Asih Anak
Susu Formula
 Hanya ada di Indonesia dan banyak macamnya
 Memberi kemudahan pada ibu yang sibuk
 Menghibur hati kalau bukan silih pada para ibu yang
merasa bersalah karena tak bisa memberi ASI
 Memberi harapan, bahkan gengsi lebih kepada orangtua
yang mampu memberi susu bermerek unggul, walau
mahal harganya
 Efek fisik sering lebih nyata, dalam wujud badan gemuk
 Dalam jangka panjang, gemuk tidak identik dengan sehat
8Taman Asih Anak
Keyakinan pada penggunanya
 Membuat anak cerdas, sehat, dan gemuk
 Anak yang gemuk dapat membuat orangtua tenang.
 Padahal sesungguhnya, gemuk tidak selalu berarti
sehat.
 Praktis dan mudah didapat asal ada duitnya.
 Ada orangtua yang tenang-tenang saja, hanya
memberi susu tanpa perlu memberinya makan.
Pikirnya, minum susu yang banyak sudah cukup
meskipun tidak makan.
9Taman Asih Anak
Pengalaman dan pengamatan
 Susu non ASI/formula memang menjadikan anak
gemuk fisiknya
 Namun itu tak selalu berarti sehat,
 Kesannya, anak yang susunya non ASI lebih rentan
terhadap penyakit (flu misalnya)
 Kalau telah terkena penyakit (flu misalnya) pulihnya
lama. Tak secepat anak yang mengkonsumsi ASI
 Yang tanpa ASI, kena air hujan saja gampang sakit
10Taman Asih Anak
Kalau saja
bisa meyakinkan para ibu menyusui
 Upayakan ASI eklusif 6 atau 7 bulan.
 ASI tetap diberikan sampai anak usia 2 tahun atau
lebih.
 Ambillah buah-buah alami untuk MPASI
 Seiring tambahnya usia anak, biasanya produksi ASI
mungkin berkurang. Untuk menambahnya dapat
dimanfaatkan susu tambahan untuk ibunya, atau
memperbanyak mengkonsum sayur/buah yang dapat
membantu melancarkan ASI.
11Taman Asih Anak
Contoh
 Anak saya yang pertama ASI sampai 2 th 6 bulan; anak
kedua saya ASI sampai 2 th 3 bl
 Ketika hampir bersamaan keduanya kena deman
Dengue, anak pertama saya lebih bandel katimbang
anak kedua saya.
 Di Taman Asih, anak-anak yang ASI, lebih tahan
terhadap flu dan air hujan.
12Taman Asih Anak
Tawangmangu,
26 Maret 2016
Taman Asih Anak 13

More Related Content

What's hot

Cara Menyusui yang Benar
Cara Menyusui yang BenarCara Menyusui yang Benar
Cara Menyusui yang Benarpowerpoint2910
 
Nur ainy dan riri (asi eklusif)
Nur ainy dan riri (asi eklusif)Nur ainy dan riri (asi eklusif)
Nur ainy dan riri (asi eklusif)
universitas islam madura
 
Leaflet asi fix
Leaflet asi fixLeaflet asi fix
Leaflet asi fix
gek mita
 
ASI makanan Terbaik untuk Bayi oleh dr. Anita
ASI makanan Terbaik untuk Bayi oleh dr. AnitaASI makanan Terbaik untuk Bayi oleh dr. Anita
ASI makanan Terbaik untuk Bayi oleh dr. Anita
Aisyah N
 
10 Langkah Mudah Perbanyak ASI
10 Langkah Mudah Perbanyak ASI10 Langkah Mudah Perbanyak ASI
10 Langkah Mudah Perbanyak ASI24hourparenting
 
Asi mengandung zat gizi berkualitas tinggi4
Asi mengandung zat gizi berkualitas tinggi4Asi mengandung zat gizi berkualitas tinggi4
Asi mengandung zat gizi berkualitas tinggi4Chenk Alie Patrician
 
Asi eksklusif
Asi eksklusifAsi eksklusif
Asi eksklusif
tiaraandini3
 
Asi ek sk lusif
Asi ek sk lusifAsi ek sk lusif
Asi ek sk lusifSam Goufu
 
[Ebook] Panduan Ibu Menyusui
[Ebook] Panduan  Ibu Menyusui[Ebook] Panduan  Ibu Menyusui
[Ebook] Panduan Ibu Menyusui
Anna Bakery Produsen Makanan Pelancar ASI
 
BROSUR ASI
BROSUR ASIBROSUR ASI
BROSUR ASI
Ratna Arditya
 
Pemberian makanan pada bayi dan anak
Pemberian makanan pada bayi dan anakPemberian makanan pada bayi dan anak
Pemberian makanan pada bayi dan anak
Mamad Syahruni
 
Sap ( satuan acara penyuluhan ) asi
Sap ( satuan acara penyuluhan ) asiSap ( satuan acara penyuluhan ) asi
Sap ( satuan acara penyuluhan ) asi
Intan Rafy'ah Salsabila
 
Imd & asi eksklusif
Imd & asi eksklusif Imd & asi eksklusif
Imd & asi eksklusif
Health
 
Manajemen laktasi
Manajemen laktasiManajemen laktasi
Manajemen laktasi
Arif Al-Amin
 
ASI EKSKLUSIF DAN INISIASI MENYUSUI DINI
ASI EKSKLUSIF DAN INISIASI MENYUSUI DINIASI EKSKLUSIF DAN INISIASI MENYUSUI DINI
ASI EKSKLUSIF DAN INISIASI MENYUSUI DINI
Rindang Abas
 
Pmba pada kader
Pmba pada kaderPmba pada kader
Pmba pada kader
Niken Kurniasih
 
Imd To T Presentation
Imd To T PresentationImd To T Presentation
Imd To T Presentation
Rahadian P. Paramita
 

What's hot (20)

Cara Menyusui yang Benar
Cara Menyusui yang BenarCara Menyusui yang Benar
Cara Menyusui yang Benar
 
Nur ainy dan riri (asi eklusif)
Nur ainy dan riri (asi eklusif)Nur ainy dan riri (asi eklusif)
Nur ainy dan riri (asi eklusif)
 
Leaflet asi fix
Leaflet asi fixLeaflet asi fix
Leaflet asi fix
 
ASI makanan Terbaik untuk Bayi oleh dr. Anita
ASI makanan Terbaik untuk Bayi oleh dr. AnitaASI makanan Terbaik untuk Bayi oleh dr. Anita
ASI makanan Terbaik untuk Bayi oleh dr. Anita
 
10 Langkah Mudah Perbanyak ASI
10 Langkah Mudah Perbanyak ASI10 Langkah Mudah Perbanyak ASI
10 Langkah Mudah Perbanyak ASI
 
Asi mengandung zat gizi berkualitas tinggi4
Asi mengandung zat gizi berkualitas tinggi4Asi mengandung zat gizi berkualitas tinggi4
Asi mengandung zat gizi berkualitas tinggi4
 
Asi eksklusif
Asi eksklusifAsi eksklusif
Asi eksklusif
 
Asi ek sk lusif
Asi ek sk lusifAsi ek sk lusif
Asi ek sk lusif
 
[Ebook] Panduan Ibu Menyusui
[Ebook] Panduan  Ibu Menyusui[Ebook] Panduan  Ibu Menyusui
[Ebook] Panduan Ibu Menyusui
 
BROSUR ASI
BROSUR ASIBROSUR ASI
BROSUR ASI
 
Pemberian makanan pada bayi dan anak
Pemberian makanan pada bayi dan anakPemberian makanan pada bayi dan anak
Pemberian makanan pada bayi dan anak
 
ASI EKSLUSIF
ASI EKSLUSIFASI EKSLUSIF
ASI EKSLUSIF
 
Sap ( satuan acara penyuluhan ) asi
Sap ( satuan acara penyuluhan ) asiSap ( satuan acara penyuluhan ) asi
Sap ( satuan acara penyuluhan ) asi
 
Leaflet asi eksklusif new
Leaflet asi eksklusif newLeaflet asi eksklusif new
Leaflet asi eksklusif new
 
ASI, ASI EKSLUSIF, DAN MP-ASI
ASI, ASI EKSLUSIF, DAN MP-ASI ASI, ASI EKSLUSIF, DAN MP-ASI
ASI, ASI EKSLUSIF, DAN MP-ASI
 
Imd & asi eksklusif
Imd & asi eksklusif Imd & asi eksklusif
Imd & asi eksklusif
 
Manajemen laktasi
Manajemen laktasiManajemen laktasi
Manajemen laktasi
 
ASI EKSKLUSIF DAN INISIASI MENYUSUI DINI
ASI EKSKLUSIF DAN INISIASI MENYUSUI DINIASI EKSKLUSIF DAN INISIASI MENYUSUI DINI
ASI EKSKLUSIF DAN INISIASI MENYUSUI DINI
 
Pmba pada kader
Pmba pada kaderPmba pada kader
Pmba pada kader
 
Imd To T Presentation
Imd To T PresentationImd To T Presentation
Imd To T Presentation
 

Viewers also liked

Proses laktasi dan menyusui
Proses laktasi dan menyusuiProses laktasi dan menyusui
Proses laktasi dan menyusuicahyatoshi
 
Anatomi sistem-panca-indra
Anatomi sistem-panca-indraAnatomi sistem-panca-indra
Anatomi sistem-panca-indrashafhandustur
 
Imunisasi dasar
Imunisasi dasarImunisasi dasar
Imunisasi dasar
Andriey Setyawan
 
Modul 2 cetak
Modul 2 cetakModul 2 cetak
Modul 2 cetak
pjj_kemenkes
 
Konsep imunisasi (anak)
Konsep imunisasi (anak)Konsep imunisasi (anak)
Konsep imunisasi (anak)whenny
 
Anestesi pediatrik
Anestesi pediatrikAnestesi pediatrik
Anestesi pediatrik
Deady Nurdianto
 
gangguan emosi
gangguan emosigangguan emosi
gangguan emosi
Reni H_dika BK
 
Askeb iii nifas
Askeb iii nifasAskeb iii nifas
Askeb iii nifasWidy Mo
 
Pedoman ibu hamil
Pedoman ibu hamilPedoman ibu hamil
Pedoman ibu hamil
Nienies Nurika
 
Anatomi fisiologi menyusui risna
Anatomi fisiologi menyusui risnaAnatomi fisiologi menyusui risna
Anatomi fisiologi menyusui risna
Risna Mitavania
 
LAKTASI
LAKTASILAKTASI
Pedoman umum-pemeriksaan-fisik
Pedoman umum-pemeriksaan-fisikPedoman umum-pemeriksaan-fisik
Pedoman umum-pemeriksaan-fisikwhenny
 
10 Tips Lancar Menyusui Sukses Bekerja
10 Tips Lancar Menyusui Sukses Bekerja10 Tips Lancar Menyusui Sukses Bekerja
10 Tips Lancar Menyusui Sukses Bekerja24hourparenting
 

Viewers also liked (19)

Proses laktasi dan menyusui
Proses laktasi dan menyusuiProses laktasi dan menyusui
Proses laktasi dan menyusui
 
Susu Formula
Susu FormulaSusu Formula
Susu Formula
 
Anatomi sistem-panca-indra
Anatomi sistem-panca-indraAnatomi sistem-panca-indra
Anatomi sistem-panca-indra
 
4. aktivitas terapi
4. aktivitas terapi4. aktivitas terapi
4. aktivitas terapi
 
Managemen laktasi
Managemen laktasiManagemen laktasi
Managemen laktasi
 
Fisiologi laktasi
Fisiologi laktasiFisiologi laktasi
Fisiologi laktasi
 
Imunisasi dasar
Imunisasi dasarImunisasi dasar
Imunisasi dasar
 
Modul 2 cetak
Modul 2 cetakModul 2 cetak
Modul 2 cetak
 
Konsep imunisasi (anak)
Konsep imunisasi (anak)Konsep imunisasi (anak)
Konsep imunisasi (anak)
 
Anestesi pediatrik
Anestesi pediatrikAnestesi pediatrik
Anestesi pediatrik
 
gangguan emosi
gangguan emosigangguan emosi
gangguan emosi
 
Askeb iii nifas
Askeb iii nifasAskeb iii nifas
Askeb iii nifas
 
Imunisasi dasar
Imunisasi dasarImunisasi dasar
Imunisasi dasar
 
Pedoman ibu hamil
Pedoman ibu hamilPedoman ibu hamil
Pedoman ibu hamil
 
Anatomi fisiologi menyusui risna
Anatomi fisiologi menyusui risnaAnatomi fisiologi menyusui risna
Anatomi fisiologi menyusui risna
 
LAKTASI
LAKTASILAKTASI
LAKTASI
 
Pedoman umum-pemeriksaan-fisik
Pedoman umum-pemeriksaan-fisikPedoman umum-pemeriksaan-fisik
Pedoman umum-pemeriksaan-fisik
 
10 Tips Lancar Menyusui Sukses Bekerja
10 Tips Lancar Menyusui Sukses Bekerja10 Tips Lancar Menyusui Sukses Bekerja
10 Tips Lancar Menyusui Sukses Bekerja
 
Mitos VS Fakta Vaksin
Mitos VS Fakta Vaksin Mitos VS Fakta Vaksin
Mitos VS Fakta Vaksin
 

Similar to Asi formula

Sap asi ekslusif delna
Sap asi ekslusif delnaSap asi ekslusif delna
Sap asi ekslusif delnaMJM Networks
 
Pemberian ASI PPT ok.pptx
Pemberian ASI PPT ok.pptxPemberian ASI PPT ok.pptx
Pemberian ASI PPT ok.pptx
MuhammadALFarisiSutr
 
media KIE ASI eksklusif 2006666666666666
media KIE ASI eksklusif 2006666666666666media KIE ASI eksklusif 2006666666666666
media KIE ASI eksklusif 2006666666666666
ssusera37e89
 
Dr. Ade - Peran Bidan Mendukung ASI Eksklusif.pdf
Dr. Ade - Peran Bidan Mendukung ASI Eksklusif.pdfDr. Ade - Peran Bidan Mendukung ASI Eksklusif.pdf
Dr. Ade - Peran Bidan Mendukung ASI Eksklusif.pdf
Sbas InSilent
 
PANDUAN MP ASI UNTUK BAYI DAN BALITA AGAR MENCEGAH STUNTING
PANDUAN MP ASI UNTUK BAYI DAN BALITA AGAR MENCEGAH STUNTINGPANDUAN MP ASI UNTUK BAYI DAN BALITA AGAR MENCEGAH STUNTING
PANDUAN MP ASI UNTUK BAYI DAN BALITA AGAR MENCEGAH STUNTING
Hikmah Ifayanti
 
Asi Eksklusif Dong - buku untuk para ayah - Robin Lim
Asi Eksklusif Dong - buku untuk para ayah - Robin LimAsi Eksklusif Dong - buku untuk para ayah - Robin Lim
Asi Eksklusif Dong - buku untuk para ayah - Robin Lim
Nodd Nittong
 
leaflet asi eksklusif.docx
leaflet asi eksklusif.docxleaflet asi eksklusif.docx
leaflet asi eksklusif.docx
ObhieTj
 
PPT ASI dr.Inggrid.pptx
PPT ASI dr.Inggrid.pptxPPT ASI dr.Inggrid.pptx
PPT ASI dr.Inggrid.pptx
SriRubiyanti2
 
[Ebook] Panduan Ibu Menyusui
[Ebook] Panduan  Ibu Menyusui[Ebook] Panduan  Ibu Menyusui
[Ebook] Panduan Ibu Menyusui
Anna Bakery Produsen Makanan Pelancar ASI
 
Makalah konsep pengganti air susu ibu (pasi)
Makalah konsep pengganti air susu ibu (pasi)Makalah konsep pengganti air susu ibu (pasi)
Makalah konsep pengganti air susu ibu (pasi)
Warung Bidan
 
ASI Eksklusif- Dinkes Kab Kediri (hotel Merdeka 21 Nop 2022).pptx
ASI Eksklusif- Dinkes Kab Kediri (hotel Merdeka 21 Nop 2022).pptxASI Eksklusif- Dinkes Kab Kediri (hotel Merdeka 21 Nop 2022).pptx
ASI Eksklusif- Dinkes Kab Kediri (hotel Merdeka 21 Nop 2022).pptx
NehaTulada
 
Materi Tumbuh Kembang Anak.pdf
Materi Tumbuh Kembang Anak.pdfMateri Tumbuh Kembang Anak.pdf
Materi Tumbuh Kembang Anak.pdf
rahmaya0503
 
Sap asi eklusif
Sap asi eklusifSap asi eklusif
Sap asi eklusif
ana marlina
 
Materi 4. Edukasi Pemberian Makan Balita.pdf
Materi 4. Edukasi Pemberian Makan Balita.pdfMateri 4. Edukasi Pemberian Makan Balita.pdf
Materi 4. Edukasi Pemberian Makan Balita.pdf
PUSKESMASDAGANGAN
 

Similar to Asi formula (20)

Sap asi ekslusif delna
Sap asi ekslusif delnaSap asi ekslusif delna
Sap asi ekslusif delna
 
Sap asi ekslusif
Sap asi ekslusifSap asi ekslusif
Sap asi ekslusif
 
Sap asi ekslusif
Sap asi ekslusif Sap asi ekslusif
Sap asi ekslusif
 
Pmt
PmtPmt
Pmt
 
Pemberian ASI PPT ok.pptx
Pemberian ASI PPT ok.pptxPemberian ASI PPT ok.pptx
Pemberian ASI PPT ok.pptx
 
media KIE ASI eksklusif 2006666666666666
media KIE ASI eksklusif 2006666666666666media KIE ASI eksklusif 2006666666666666
media KIE ASI eksklusif 2006666666666666
 
Dr. Ade - Peran Bidan Mendukung ASI Eksklusif.pdf
Dr. Ade - Peran Bidan Mendukung ASI Eksklusif.pdfDr. Ade - Peran Bidan Mendukung ASI Eksklusif.pdf
Dr. Ade - Peran Bidan Mendukung ASI Eksklusif.pdf
 
PANDUAN MP ASI UNTUK BAYI DAN BALITA AGAR MENCEGAH STUNTING
PANDUAN MP ASI UNTUK BAYI DAN BALITA AGAR MENCEGAH STUNTINGPANDUAN MP ASI UNTUK BAYI DAN BALITA AGAR MENCEGAH STUNTING
PANDUAN MP ASI UNTUK BAYI DAN BALITA AGAR MENCEGAH STUNTING
 
Anak
AnakAnak
Anak
 
Asi Eksklusif Dong - buku untuk para ayah - Robin Lim
Asi Eksklusif Dong - buku untuk para ayah - Robin LimAsi Eksklusif Dong - buku untuk para ayah - Robin Lim
Asi Eksklusif Dong - buku untuk para ayah - Robin Lim
 
leaflet asi eksklusif.docx
leaflet asi eksklusif.docxleaflet asi eksklusif.docx
leaflet asi eksklusif.docx
 
PPT ASI dr.Inggrid.pptx
PPT ASI dr.Inggrid.pptxPPT ASI dr.Inggrid.pptx
PPT ASI dr.Inggrid.pptx
 
[Ebook] Panduan Ibu Menyusui
[Ebook] Panduan  Ibu Menyusui[Ebook] Panduan  Ibu Menyusui
[Ebook] Panduan Ibu Menyusui
 
Makalah konsep pengganti air susu ibu (pasi)
Makalah konsep pengganti air susu ibu (pasi)Makalah konsep pengganti air susu ibu (pasi)
Makalah konsep pengganti air susu ibu (pasi)
 
Pemenuhan nutrisi pada neonatus
Pemenuhan nutrisi pada neonatusPemenuhan nutrisi pada neonatus
Pemenuhan nutrisi pada neonatus
 
Pemenuhan nutrisi pada neonatus
Pemenuhan nutrisi pada neonatusPemenuhan nutrisi pada neonatus
Pemenuhan nutrisi pada neonatus
 
ASI Eksklusif- Dinkes Kab Kediri (hotel Merdeka 21 Nop 2022).pptx
ASI Eksklusif- Dinkes Kab Kediri (hotel Merdeka 21 Nop 2022).pptxASI Eksklusif- Dinkes Kab Kediri (hotel Merdeka 21 Nop 2022).pptx
ASI Eksklusif- Dinkes Kab Kediri (hotel Merdeka 21 Nop 2022).pptx
 
Materi Tumbuh Kembang Anak.pdf
Materi Tumbuh Kembang Anak.pdfMateri Tumbuh Kembang Anak.pdf
Materi Tumbuh Kembang Anak.pdf
 
Sap asi eklusif
Sap asi eklusifSap asi eklusif
Sap asi eklusif
 
Materi 4. Edukasi Pemberian Makan Balita.pdf
Materi 4. Edukasi Pemberian Makan Balita.pdfMateri 4. Edukasi Pemberian Makan Balita.pdf
Materi 4. Edukasi Pemberian Makan Balita.pdf
 

More from YR Widadaprayitna

Jadilah kehendakMu Tuhan
Jadilah kehendakMu TuhanJadilah kehendakMu Tuhan
Jadilah kehendakMu Tuhan
YR Widadaprayitna
 
Anak Digendong
Anak DigendongAnak Digendong
Anak Digendong
YR Widadaprayitna
 
Anak Menangis
Anak  MenangisAnak  Menangis
Anak Menangis
YR Widadaprayitna
 
MPASI
MPASIMPASI
Belajar berkeluarga dari Maria Yosef
Belajar berkeluarga dari Maria YosefBelajar berkeluarga dari Maria Yosef
Belajar berkeluarga dari Maria Yosef
YR Widadaprayitna
 
Retret keluarga 2015
Retret keluarga 2015Retret keluarga 2015
Retret keluarga 2015
YR Widadaprayitna
 
Litani santa maria bunda keluarga beriman
Litani santa maria bunda keluarga berimanLitani santa maria bunda keluarga beriman
Litani santa maria bunda keluarga berimanYR Widadaprayitna
 
DEVOSI MARIA
DEVOSI MARIADEVOSI MARIA
DEVOSI MARIA
YR Widadaprayitna
 
BULAN MARIA
BULAN   MARIABULAN   MARIA
BULAN MARIA
YR Widadaprayitna
 
Retret keluarga 2014
Retret keluarga 2014Retret keluarga 2014
Retret keluarga 2014
YR Widadaprayitna
 
Liturgi kontekstual
Liturgi kontekstualLiturgi kontekstual
Liturgi kontekstual
YR Widadaprayitna
 
Ibadat
IbadatIbadat
Perayaan ekaristi
Perayaan ekaristiPerayaan ekaristi
Perayaan ekaristi
YR Widadaprayitna
 
Liturgi gereja vatikan ii
Liturgi gereja vatikan iiLiturgi gereja vatikan ii
Liturgi gereja vatikan ii
YR Widadaprayitna
 
Hukum&moral perkawinan katolik
Hukum&moral perkawinan katolikHukum&moral perkawinan katolik
Hukum&moral perkawinan katolik
YR Widadaprayitna
 
Gereja vatikan II
Gereja vatikan IIGereja vatikan II
Gereja vatikan II
YR Widadaprayitna
 
Buku pertanyaan pernikahan
Buku pertanyaan pernikahanBuku pertanyaan pernikahan
Buku pertanyaan pernikahan
YR Widadaprayitna
 
Nasib kaum muda dalam gereja
Nasib kaum muda dalam gerejaNasib kaum muda dalam gereja
Nasib kaum muda dalam gerejaYR Widadaprayitna
 

More from YR Widadaprayitna (20)

Jadilah kehendakMu Tuhan
Jadilah kehendakMu TuhanJadilah kehendakMu Tuhan
Jadilah kehendakMu Tuhan
 
Anak Digendong
Anak DigendongAnak Digendong
Anak Digendong
 
Anak Menangis
Anak  MenangisAnak  Menangis
Anak Menangis
 
MPASI
MPASIMPASI
MPASI
 
Belajar berkeluarga dari Maria Yosef
Belajar berkeluarga dari Maria YosefBelajar berkeluarga dari Maria Yosef
Belajar berkeluarga dari Maria Yosef
 
Retret keluarga 2015
Retret keluarga 2015Retret keluarga 2015
Retret keluarga 2015
 
Litani santa maria bunda keluarga beriman
Litani santa maria bunda keluarga berimanLitani santa maria bunda keluarga beriman
Litani santa maria bunda keluarga beriman
 
DEVOSI MARIA
DEVOSI MARIADEVOSI MARIA
DEVOSI MARIA
 
BULAN MARIA
BULAN   MARIABULAN   MARIA
BULAN MARIA
 
Retret keluarga 2014
Retret keluarga 2014Retret keluarga 2014
Retret keluarga 2014
 
Panggilan menjadi orangtua
Panggilan menjadi orangtuaPanggilan menjadi orangtua
Panggilan menjadi orangtua
 
Liturgi kontekstual
Liturgi kontekstualLiturgi kontekstual
Liturgi kontekstual
 
Ibadat
IbadatIbadat
Ibadat
 
Perayaan ekaristi
Perayaan ekaristiPerayaan ekaristi
Perayaan ekaristi
 
Liturgi gereja vatikan ii
Liturgi gereja vatikan iiLiturgi gereja vatikan ii
Liturgi gereja vatikan ii
 
Hukum&moral perkawinan katolik
Hukum&moral perkawinan katolikHukum&moral perkawinan katolik
Hukum&moral perkawinan katolik
 
Gereja vatikan II
Gereja vatikan IIGereja vatikan II
Gereja vatikan II
 
Liturgi kontekstual 2001
Liturgi kontekstual 2001Liturgi kontekstual 2001
Liturgi kontekstual 2001
 
Buku pertanyaan pernikahan
Buku pertanyaan pernikahanBuku pertanyaan pernikahan
Buku pertanyaan pernikahan
 
Nasib kaum muda dalam gereja
Nasib kaum muda dalam gerejaNasib kaum muda dalam gereja
Nasib kaum muda dalam gereja
 

Asi formula

  • 2. Perlu tahu  Bahwa hanya di Indonesia ada banyak formula untuk susu balita. Di Eropa, susu tambahan atau pengganti ASI, untuk balita ya susu sapi  Faktanya ada banyak orangtua yang termakan iklan yang ditawarkan. Misalnya susu formula, membuat anak jagoan, cerdas, sehat dll.  Faktanya ada banyak anak yang sungguh menjadi gemuk karena susu. Bahkan ada anak yang hanya mau minum susu, dan tidak mau makan. 2Taman Asih Anak
  • 3. Perlu tahu …  Ada juga orangtua yang tersopsesi untuk menaikkan berat badan balitanya dengan susu formula, sehingga malah menomorduakan ASI.  Padahal komposisi/kandungan ASI berbeda sesuai usia dan kebutuhan bayi yang menyusunya  Keyakinan bahwa ASI is the best, belum menjadi minat seluruh lapisan masyarakat.  Di tempat umum, tempat ibadat, belum tersedia ruang lactasi, atau ruang menyusui bayi. 3Taman Asih Anak
  • 4. Mindsetnya  Asal anak mau minum susu formula, tanpa ASI pun tidak mengapa  Susu formula tidak merepotkan ibunya. Siapa pun dapat membuatkan.  ASI membuat sang ibu repot, kala harus menyusui di luar rumah  ASI tidak dapat mencukupi kebutuhan bayi  Ada ibu hamil/menyusui yang tegas-tegas memilih tidak memberikan ASI kepada anaknya. Sebab ASI repot dan mengganggu penampilan. 4Taman Asih Anak
  • 5. Keyakinan kami  Kandungan/khasiat ASI berbeda sesuai dengan usia dan kebutuhan anak.  Anak baru lahir, ASI mengandung kolostrum tinggi, bayi membutuhkannya, bayi yang mulai hidup di luar rahim ibunya membutuhkan daya imum yang tinggi  Ketika Anak mau tumbuh gigi, ASI mengandung kalsium tinggi untuk tumbuhnya gigi  Jumlah produksi ASI akan amat dipengaruhi oleh kemauan/kesediaan ibu untuk menyusui anaknya. Makin enggan, atau punya banyak alasan untuk tidak menyusui, makin sedikit produksi ASInya. 5Taman Asih Anak
  • 6. Pengalaman dan Pengamatan  Anak-anak yang mendapat ASI eksklusif minimal 6 bulan, dan masih ASI sampai 2 tahun atau lebih:  Anak-anak tersebut relatif lebih sehat, dan tahan terhadap penyakit; kalau pun harus sakit, ia akan cepat pulih/sembuh dari sakitnya.  Nampaknya, ASI juga berpengaruh langsung pada tingkat kecerdasan anak. Meskipun tanpa iklan…  Orang orang yang lahir di jaman hanya ada ASI, tidak bodo-bodo amat. 6Taman Asih Anak
  • 7. Kelebihan lain dari ASI  Tersedia sepanjang waktu; siap saji, pas hangatnya, pas ukurannya, tak pernah kedaluwarsa  Murah dan mudah mendapatkannya  Praktis membawanya  Membantu menjarangkan kelahiran anak  Udah pasti higienis, dan ekonomis  Sebenarnya tak tergantikan isi dan fungsinya. 7Taman Asih Anak
  • 8. Susu Formula  Hanya ada di Indonesia dan banyak macamnya  Memberi kemudahan pada ibu yang sibuk  Menghibur hati kalau bukan silih pada para ibu yang merasa bersalah karena tak bisa memberi ASI  Memberi harapan, bahkan gengsi lebih kepada orangtua yang mampu memberi susu bermerek unggul, walau mahal harganya  Efek fisik sering lebih nyata, dalam wujud badan gemuk  Dalam jangka panjang, gemuk tidak identik dengan sehat 8Taman Asih Anak
  • 9. Keyakinan pada penggunanya  Membuat anak cerdas, sehat, dan gemuk  Anak yang gemuk dapat membuat orangtua tenang.  Padahal sesungguhnya, gemuk tidak selalu berarti sehat.  Praktis dan mudah didapat asal ada duitnya.  Ada orangtua yang tenang-tenang saja, hanya memberi susu tanpa perlu memberinya makan. Pikirnya, minum susu yang banyak sudah cukup meskipun tidak makan. 9Taman Asih Anak
  • 10. Pengalaman dan pengamatan  Susu non ASI/formula memang menjadikan anak gemuk fisiknya  Namun itu tak selalu berarti sehat,  Kesannya, anak yang susunya non ASI lebih rentan terhadap penyakit (flu misalnya)  Kalau telah terkena penyakit (flu misalnya) pulihnya lama. Tak secepat anak yang mengkonsumsi ASI  Yang tanpa ASI, kena air hujan saja gampang sakit 10Taman Asih Anak
  • 11. Kalau saja bisa meyakinkan para ibu menyusui  Upayakan ASI eklusif 6 atau 7 bulan.  ASI tetap diberikan sampai anak usia 2 tahun atau lebih.  Ambillah buah-buah alami untuk MPASI  Seiring tambahnya usia anak, biasanya produksi ASI mungkin berkurang. Untuk menambahnya dapat dimanfaatkan susu tambahan untuk ibunya, atau memperbanyak mengkonsum sayur/buah yang dapat membantu melancarkan ASI. 11Taman Asih Anak
  • 12. Contoh  Anak saya yang pertama ASI sampai 2 th 6 bulan; anak kedua saya ASI sampai 2 th 3 bl  Ketika hampir bersamaan keduanya kena deman Dengue, anak pertama saya lebih bandel katimbang anak kedua saya.  Di Taman Asih, anak-anak yang ASI, lebih tahan terhadap flu dan air hujan. 12Taman Asih Anak