SlideShare a Scribd company logo
Kartu Plastik
(Credit Card)
• Kartu yang diterbitkan oleh Bank atau
Perusahaan tertentu yang dapat digunakan
sebagai alat pembayaran transaksi atas
barang / jasa, atau menjamin keabsahan cek
yang dikeluarkan dan dapat pula digunakan
untuk penarikan uang tunai
Fungsi Kartu Plastik
• Sumber kredit
– Kartu dapat digunakan sebagai instrumen untuk
memperoleh kredit dengan mekanisme pembayaran
setiap transaksi atau secara bulanan
• Penarikan uang tunai
– Kartu dapat digunakan untuk penarikan uang tunai baik
di counter bank atau di ATM
• Penjaminan cek
– Kartu dapat digunakan untuk menjamin penarikan cek
yang ditarik si pemegang kartu guna meyakinkan si
penerima cek dalam bertransaksi.
Penggolongan Kartu Plastik
• Credit Card
• Debit Card
• Charge Card
• Cash Card
• Check Guarantee Card
Credit Card
• Suatu kartu yang dapat digunakan sebagai alat pembayaran
transaksi jual beli barang / jasa, dimana pelunasan
pembayarannya dapat dilakukan sekaligus atau dengan
cara mencicil sejumlah nilai minimum yang ditetapkan
oleh pihak penerbit kartu (Issuer) dan terhadap saldo
tersisa dikenakan bunga
• Pembayaran tersebut dilakukan paling lambat pada tanggal
jatuh tempo setiap bulan sesuai tanggal yang telah
ditetapkan Issuer untuk setiap pemegang kartu (card
holder) dan untuk setiap keterlambatan dikenakan denda
(late charge)
• Kartu kredit dapat pula digunakan untuk menarik uang
tunai melalui Automatid Teller Machine (ATM) atau
melalui Teller pada bank tersebut
Debit Card
• Kartu ini pada prinsipnya merupakan alat
untuk melakukan penarikan tunai baik
melalui counter bank maupun melalui ATM
• Pembayaran transaksi dengan menggunakan
Debit Card sama dengan pembayaran tunai
karena pada saat yang sama langsung akan
mengurangi / men-debit saldo simpanan
pemegang kartu yang bersangkutan dan
meng-kredit rekening penjual (Merchant)
Charge Card
• Kartu yang dapat digunakan sebagai alat
pembayaran transaksi jual beli barang /jasa,
dimana nasbah harus membayar kembali
seluruh tagihannya secara penuh pada akhir
bulan atau bulan berikutnya dengan atau
tanpa biaya tambahan
Cash Card
• Kartu yang hanya dapat digunakan untuk
penarikan uang tunai baik di counter bank
maupun pada ATM yang tersebar
diberbagai wilayah
• Tidak dapat digunakan sebagai alat
pembayaran transaksi jual beli barang / jasa
• Biasanya bank menentukan limit uang tunai
yang dapat ditarik atau ditransfer melalui
ATM (Electronic Fund Transfer)
Check Guarantee Card
• Kartu ini pada prinsipnya digunakan
sebagai jaminan dalam penarikan cek oleh
pemegang kartu
• Disamping itu dapat pula digunakan untuk
menarik uang tunai melalui ATM
• Kartu ini hanya populer di Eropa terutama
di Inggris.
Perbedaan Credit Card, Debit
Card dan Charge Card
Credit Card Debit Card Charge Card
Ada limit kredit
sesuai jenis kartu
Harus punya
rekening
Tidak ada
ketentuan limit
Ada minimum
pembayaran saat
jatuh tempo
Saldo cukup
menutupi transaksi
Pembayaran lunas
sebelum tagihan
berikut
Dikenakan bunga
sesuai perjanjian
Langsung men-
debit pada saldo
rekening
Tidak dikenakan
bunga
Denda bagi
keterlamabatan
Denda bagi
keterlambatan
Mekanisme transaksi
Perusahaan Kartu
(Issuer/Acquirer)
Pemegang Kartu
(Pembeli)
Merchant (Penjual
barang/jasa)Barang/jasa
Transaksi kartu
Pembayaran
cicilan + bunga
Pembayaran kurang
discount (5%)
Perjanjian
Statement tagihan
Perjanjian
Tagihan 100%
Perusahaan Kartu
(Issuer)
Sevicing Agent
(Acquirer)
Pemegang Kartu
(Pembeli)
Merchant (Penjual
barang/jasa)
Transaksi kartu
Barang/jasa
Reimbursement
Penagihan 100%
(Interchange 2%)
Statement tagihan
Perjanjian
Pembayaran/cicilan
+ bunga
Pembayaran
dikurangi 5%
Discount (5%) Tagihan (5%)
(Rp 950.000)
Perjanjian Pemegang Kartu
dengan Issuer
• Perjanjian meliputi :
– Pemilikan kartu
– Masa berlaku kartu
– Limit kredit
– Pembayaran tagihan
– Bunga dan biaya
– Penarikan tunai
– Transaksi dalam valuta asing
– Tanggung jawap pemegang kartu
– Kehilangan kartu
– Pengakhiran perjanjian
Perjanjian Issuer dengan
Merchant
• Merchant menerima kartu tertentu dengan floor limit
• Merchant harus selalu memeriksa keabsahan kartu
• Merchant hanya menggunakan slip perusahaan kartu
• Merchant mengklaim pembayaran kembali dengan
mengkreditkan ke rekeningnya minus discount
• Merchant menjual tidak melebihi harga jual tunai
• Merchant memberi hak issuer mendebit rekening ybs
untuk jumlah yang harus dibayarkan (mis.: pajak)
• Kontrak diakhiri setelah pemberitahun beberapa minggu
sebelumnya
Kriteria Kartu Kredit yang baik
• Persyaratan memperoleh kartu relatif ringan
• Proses cepat dan mudah
• Mempunyai jaringan yang luas
• Biaya penggunan relatif rendah (iuran
tahunan, bunga yang dibebankan)
• Kartu dapat digunakan multi fungsi
• Memberi rasa bangga pada pemakainya
Keuntungan Kartu Plastik bagi Issuer
• Uang pangkal
• Iuran tahunan
• Discount dari merchant
• Pendapatan bunga
• Penerimaan denda keterlambatan
• Interchange fee
Keuntungan Kartu Kredit bagi
Pemegang Kartu
• Tidak perlu membawa banyak uang tunai
dan aman
• Sistem pembayaran fleksibel
• Membeli barang dengan kredit
• Purchase protection plan otomatis bagi
setiap barang yang dibeli dengan card
• Bantuan perjalanan luar dan dalam negeri
Keuntungan Kartu Kredit bagi
Merchant
• Aman karena tidak memegang uang tunai
hasil penjualan
• Pembayaran atas penjualan dijamin oleh
Issuer
• Meningkatkan turn over / omzet penjualan
• Mengurangi beban pembukuan
• Mencegah nasabah lari ke pesaing
Keuntungan bagi Acquirer
• Komisi dari merchant
Dampak negatif Kartu Kredit
• Pemegang kartu sering tergoda menjadi boros
dalam berbelanja karena merasa tidak
mengeluarkan uang tunai sehingga kadang kadang
membeli hal hal yang kurang perlu
• Untuk mengatasinya perlu diingat “ kartu kredit
merupakan fasilitas untuk memudahkan
pembayaran dalam berbelanja” dan “bukan
tambahan pendapatan”
Pembiayaan Konsumen
• Menurut Kepres no,61/1988
– Perusahaan Pembiayaan Konsumen adalah badan usaha
yang melakukan sistem pembayaran angsuran berkala
• Menurut Keputusan Menteri Keuangan no.
251/KMK.013/1988
– Pembiayaan Konsumen adalah badan usaha yang
melakukan kegiatan pembiayaan untuk pengadaan
barang berdasarkan kebutuhan konsumen dengan
sistem pembayaran angsuran
Mekanisme Pembiayaan Konsumen
• Pihak terkait :
– Perusahaan pembiayaan
– Konsumen / debitur
– Supplier / penjual barang
• Perjanjian jual beli antara konsumen dengan supplier
• Perjanjian pembiayaan antara perusahaan pembiayaan konsumen
dengan konsumen
• Alur transaksi
– Konsumen mengajukan pemesanan pada perusahaan
– Perusahaan konsumen memesan barang pada supplier
– Supplier menerahkan barang pada konsumen
– Konsumen mengangsur kepada perusahaan pembiayaan konsumen
Alur Transaksi
Perusahaan
pembiayaan
Supplier
Konsumen Penyerahan barang
Perjanjian pembayaran
konsumen
Perjanjian jual beli
Dokumentasi Pembiayaan
Konsumen
• Dokumen pokok :
– Credit application form
– Surveyor report
– Credit approval / memorandum persetujuan
• Dokumen jaminan
– Jaminan utama
– Jaminan pokok
– Jaminan tambahan
• Dokumen pemesanan & penyerahan barang
• Dokumen kepemilikan barang
• Supporting document

More Related Content

What's hot

Bab 9 uang dan lembaga keuangan
Bab 9   uang dan lembaga keuanganBab 9   uang dan lembaga keuangan
Bab 9 uang dan lembaga keuanganYusron Blacklist
 
BANK EKONOMI KELAS X
BANK EKONOMI KELAS XBANK EKONOMI KELAS X
BANK EKONOMI KELAS X
Aviesta Linggabuwana
 
Modal ventura ppt(ready)
Modal ventura ppt(ready)Modal ventura ppt(ready)
Modal ventura ppt(ready)
Marlinda
 
Prosedur Akuntansi Pendapatan Di SKPD
Prosedur Akuntansi Pendapatan Di SKPDProsedur Akuntansi Pendapatan Di SKPD
Prosedur Akuntansi Pendapatan Di SKPD
Fox Broadcasting
 
Giro
GiroGiro
Akuntansi Perbankan - Pertemuan 2, laporan keuangan
Akuntansi Perbankan - Pertemuan 2, laporan keuanganAkuntansi Perbankan - Pertemuan 2, laporan keuangan
Akuntansi Perbankan - Pertemuan 2, laporan keuangan
Andy Ryuki
 
Pengelolaan Keuangan Daerah
Pengelolaan Keuangan DaerahPengelolaan Keuangan Daerah
Pengelolaan Keuangan Daerah
Sujatmiko Wibowo
 
KREDIT
KREDIT KREDIT
KREDIT
Taa Thaa
 
Modul Akuntansi Keuangan Kelas 11 semester 3 (ganjil)
Modul Akuntansi Keuangan Kelas 11 semester 3 (ganjil)Modul Akuntansi Keuangan Kelas 11 semester 3 (ganjil)
Modul Akuntansi Keuangan Kelas 11 semester 3 (ganjil)
Dela Pandu Asworo
 
Akuntansi Pembiayaan PEMDA
Akuntansi Pembiayaan PEMDAAkuntansi Pembiayaan PEMDA
Akuntansi Pembiayaan PEMDA
Mahyuni Bjm
 
Makalah BANK UMUM
Makalah BANK UMUMMakalah BANK UMUM
Makalah BANK UMUM
Yasri Purwani II
 
Bank Umum dan Bank Perkreditan Rakyat
Bank Umum dan Bank Perkreditan RakyatBank Umum dan Bank Perkreditan Rakyat
Bank Umum dan Bank Perkreditan Rakyat
Laila Fadilah
 
Internal Control and COSO Framework chapter 11-Marisa Sinaga.pptx
Internal Control and COSO Framework chapter 11-Marisa Sinaga.pptxInternal Control and COSO Framework chapter 11-Marisa Sinaga.pptx
Internal Control and COSO Framework chapter 11-Marisa Sinaga.pptx
FachrulAchast
 
Penetapan Harga Barang dan Jasa Sektor Publik
Penetapan Harga Barang dan Jasa Sektor PublikPenetapan Harga Barang dan Jasa Sektor Publik
Penetapan Harga Barang dan Jasa Sektor Publik
Ary Efendi
 
Tugas perbankan syariah UAS
Tugas perbankan syariah UASTugas perbankan syariah UAS
Tugas perbankan syariah UAS
Devia13
 
Power point silkus akuntansi hebat
Power point silkus akuntansi hebatPower point silkus akuntansi hebat
Power point silkus akuntansi hebat
tuti handayani
 
Rekonsiliasi Bank.pptx
Rekonsiliasi Bank.pptxRekonsiliasi Bank.pptx
Rekonsiliasi Bank.pptx
AryaMahardhika3
 
Metode Pembayaran Internasional
Metode Pembayaran InternasionalMetode Pembayaran Internasional
Metode Pembayaran Internasional
Kanaidi ken
 
Ppt pegadaian
Ppt pegadaianPpt pegadaian
Ppt pegadaian
PaperlinaUndangan
 

What's hot (20)

Bab 9 uang dan lembaga keuangan
Bab 9   uang dan lembaga keuanganBab 9   uang dan lembaga keuangan
Bab 9 uang dan lembaga keuangan
 
BANK EKONOMI KELAS X
BANK EKONOMI KELAS XBANK EKONOMI KELAS X
BANK EKONOMI KELAS X
 
Modal ventura ppt(ready)
Modal ventura ppt(ready)Modal ventura ppt(ready)
Modal ventura ppt(ready)
 
Prosedur Akuntansi Pendapatan Di SKPD
Prosedur Akuntansi Pendapatan Di SKPDProsedur Akuntansi Pendapatan Di SKPD
Prosedur Akuntansi Pendapatan Di SKPD
 
Giro
GiroGiro
Giro
 
Manajemen Investasi Pemerintah
Manajemen Investasi PemerintahManajemen Investasi Pemerintah
Manajemen Investasi Pemerintah
 
Akuntansi Perbankan - Pertemuan 2, laporan keuangan
Akuntansi Perbankan - Pertemuan 2, laporan keuanganAkuntansi Perbankan - Pertemuan 2, laporan keuangan
Akuntansi Perbankan - Pertemuan 2, laporan keuangan
 
Pengelolaan Keuangan Daerah
Pengelolaan Keuangan DaerahPengelolaan Keuangan Daerah
Pengelolaan Keuangan Daerah
 
KREDIT
KREDIT KREDIT
KREDIT
 
Modul Akuntansi Keuangan Kelas 11 semester 3 (ganjil)
Modul Akuntansi Keuangan Kelas 11 semester 3 (ganjil)Modul Akuntansi Keuangan Kelas 11 semester 3 (ganjil)
Modul Akuntansi Keuangan Kelas 11 semester 3 (ganjil)
 
Akuntansi Pembiayaan PEMDA
Akuntansi Pembiayaan PEMDAAkuntansi Pembiayaan PEMDA
Akuntansi Pembiayaan PEMDA
 
Makalah BANK UMUM
Makalah BANK UMUMMakalah BANK UMUM
Makalah BANK UMUM
 
Bank Umum dan Bank Perkreditan Rakyat
Bank Umum dan Bank Perkreditan RakyatBank Umum dan Bank Perkreditan Rakyat
Bank Umum dan Bank Perkreditan Rakyat
 
Internal Control and COSO Framework chapter 11-Marisa Sinaga.pptx
Internal Control and COSO Framework chapter 11-Marisa Sinaga.pptxInternal Control and COSO Framework chapter 11-Marisa Sinaga.pptx
Internal Control and COSO Framework chapter 11-Marisa Sinaga.pptx
 
Penetapan Harga Barang dan Jasa Sektor Publik
Penetapan Harga Barang dan Jasa Sektor PublikPenetapan Harga Barang dan Jasa Sektor Publik
Penetapan Harga Barang dan Jasa Sektor Publik
 
Tugas perbankan syariah UAS
Tugas perbankan syariah UASTugas perbankan syariah UAS
Tugas perbankan syariah UAS
 
Power point silkus akuntansi hebat
Power point silkus akuntansi hebatPower point silkus akuntansi hebat
Power point silkus akuntansi hebat
 
Rekonsiliasi Bank.pptx
Rekonsiliasi Bank.pptxRekonsiliasi Bank.pptx
Rekonsiliasi Bank.pptx
 
Metode Pembayaran Internasional
Metode Pembayaran InternasionalMetode Pembayaran Internasional
Metode Pembayaran Internasional
 
Ppt pegadaian
Ppt pegadaianPpt pegadaian
Ppt pegadaian
 

Similar to managemen

Materi BLK pt 10-11.pptx
Materi BLK pt 10-11.pptxMateri BLK pt 10-11.pptx
Materi BLK pt 10-11.pptx
Farhan774254
 
Karakteristik sistem pembayaran
Karakteristik sistem pembayaranKarakteristik sistem pembayaran
Karakteristik sistem pembayarancosaaranda
 
Prinsip Dasar e-Money
Prinsip Dasar  e-MoneyPrinsip Dasar  e-Money
Prinsip Dasar e-Money
John Sihotang, Dr, MM, Ir
 
Peraturan bank indonesia (pbi) tentang alat pembayaran menggunakan kartu (apmk)
Peraturan bank indonesia (pbi) tentang alat pembayaran menggunakan kartu (apmk)Peraturan bank indonesia (pbi) tentang alat pembayaran menggunakan kartu (apmk)
Peraturan bank indonesia (pbi) tentang alat pembayaran menggunakan kartu (apmk)
ELJUNI EDIN GIRSANG
 
Macam- Macam Transaksi Ekonomi
Macam- Macam Transaksi Ekonomi Macam- Macam Transaksi Ekonomi
Macam- Macam Transaksi Ekonomi
Aryansa Dewi
 
Keuangan internasional dan kartu plastik
Keuangan internasional dan kartu plastikKeuangan internasional dan kartu plastik
Keuangan internasional dan kartu plastik
MuhammadIqbal169
 
Istilah istilah bank
Istilah istilah bankIstilah istilah bank
Istilah istilah bank
dayanasitindaon
 
Bab 3 kegiatan bank
Bab 3 kegiatan bankBab 3 kegiatan bank
Bab 3 kegiatan bankPutri Dayana
 
using credit and loans
using credit and loansusing credit and loans
using credit and loans
Lilik Mafula
 
12. Pembiayaan Kartu Kredit.pptx
12. Pembiayaan Kartu Kredit.pptx12. Pembiayaan Kartu Kredit.pptx
12. Pembiayaan Kartu Kredit.pptx
donihasmanto
 
Financial Planning
Financial PlanningFinancial Planning
Financial PlanningLilik Mafula
 
Financial planning using credit and consumer loans
Financial planning   using credit and consumer loansFinancial planning   using credit and consumer loans
Financial planning using credit and consumer loansPuw Elroy
 
ecpayment11la11-150824024603-lva1-app6891 (2).pptx
ecpayment11la11-150824024603-lva1-app6891 (2).pptxecpayment11la11-150824024603-lva1-app6891 (2).pptx
ecpayment11la11-150824024603-lva1-app6891 (2).pptx
MaulinaNurAinie
 
Makalah-Alat-Pembayaran non Tunai.docx
Makalah-Alat-Pembayaran non Tunai.docxMakalah-Alat-Pembayaran non Tunai.docx
Makalah-Alat-Pembayaran non Tunai.docx
IbramSyahbudin1
 
ELECTRONIC PAYMENT [Bahasa]
ELECTRONIC PAYMENT [Bahasa]ELECTRONIC PAYMENT [Bahasa]
ELECTRONIC PAYMENT [Bahasa]
Malwin jmc
 
BNI card
BNI cardBNI card
BNI card
fbenue
 
Ppt.sia 13
Ppt.sia 13Ppt.sia 13
Ppt.sia 13
Faiz Faizah
 

Similar to managemen (20)

Materi BLK pt 10-11.pptx
Materi BLK pt 10-11.pptxMateri BLK pt 10-11.pptx
Materi BLK pt 10-11.pptx
 
Kartu plastik dan bank syariah
Kartu plastik dan bank syariahKartu plastik dan bank syariah
Kartu plastik dan bank syariah
 
Karakteristik sistem pembayaran
Karakteristik sistem pembayaranKarakteristik sistem pembayaran
Karakteristik sistem pembayaran
 
Prinsip Dasar e-Money
Prinsip Dasar  e-MoneyPrinsip Dasar  e-Money
Prinsip Dasar e-Money
 
Peraturan bank indonesia (pbi) tentang alat pembayaran menggunakan kartu (apmk)
Peraturan bank indonesia (pbi) tentang alat pembayaran menggunakan kartu (apmk)Peraturan bank indonesia (pbi) tentang alat pembayaran menggunakan kartu (apmk)
Peraturan bank indonesia (pbi) tentang alat pembayaran menggunakan kartu (apmk)
 
Macam- Macam Transaksi Ekonomi
Macam- Macam Transaksi Ekonomi Macam- Macam Transaksi Ekonomi
Macam- Macam Transaksi Ekonomi
 
Keuangan internasional dan kartu plastik
Keuangan internasional dan kartu plastikKeuangan internasional dan kartu plastik
Keuangan internasional dan kartu plastik
 
Istilah istilah bank
Istilah istilah bankIstilah istilah bank
Istilah istilah bank
 
Bab 3 kegiatan bank
Bab 3 kegiatan bankBab 3 kegiatan bank
Bab 3 kegiatan bank
 
using credit and loans
using credit and loansusing credit and loans
using credit and loans
 
Pengetahuan dasar perbankan
Pengetahuan dasar perbankanPengetahuan dasar perbankan
Pengetahuan dasar perbankan
 
12. Pembiayaan Kartu Kredit.pptx
12. Pembiayaan Kartu Kredit.pptx12. Pembiayaan Kartu Kredit.pptx
12. Pembiayaan Kartu Kredit.pptx
 
Financial Planning
Financial PlanningFinancial Planning
Financial Planning
 
Financial planning using credit and consumer loans
Financial planning   using credit and consumer loansFinancial planning   using credit and consumer loans
Financial planning using credit and consumer loans
 
ecpayment11la11-150824024603-lva1-app6891 (2).pptx
ecpayment11la11-150824024603-lva1-app6891 (2).pptxecpayment11la11-150824024603-lva1-app6891 (2).pptx
ecpayment11la11-150824024603-lva1-app6891 (2).pptx
 
Makalah-Alat-Pembayaran non Tunai.docx
Makalah-Alat-Pembayaran non Tunai.docxMakalah-Alat-Pembayaran non Tunai.docx
Makalah-Alat-Pembayaran non Tunai.docx
 
ELECTRONIC PAYMENT [Bahasa]
ELECTRONIC PAYMENT [Bahasa]ELECTRONIC PAYMENT [Bahasa]
ELECTRONIC PAYMENT [Bahasa]
 
BNI card
BNI cardBNI card
BNI card
 
Nama kelompok 66
Nama kelompok 66Nama kelompok 66
Nama kelompok 66
 
Ppt.sia 13
Ppt.sia 13Ppt.sia 13
Ppt.sia 13
 

Recently uploaded

PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
Kanaidi ken
 
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdfPPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
SdyokoSusanto1
 
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
nasrudienaulia
 
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARUAKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
junaedikuluri1
 
Juknis penggunaan aplikasi ecoklit pilkada 2024
Juknis penggunaan  aplikasi ecoklit pilkada 2024Juknis penggunaan  aplikasi ecoklit pilkada 2024
Juknis penggunaan aplikasi ecoklit pilkada 2024
abdinahyan
 
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Kanaidi ken
 
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptx
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptxPemaparan budaya positif di sekolah.pptx
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptx
maulatamah
 
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDFJUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
budimoko2
 
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdfJuknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
HendraSagita2
 
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
SABDA
 
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdfSeminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
inganahsholihahpangs
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdekaKKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
irvansupriadi44
 
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdfKisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
indraayurestuw
 
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdfKelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
JALANJALANKENYANG
 
1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx
1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx
1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx
asepridwan50
 
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOKPENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
GusniartiGusniarti5
 
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamiiAksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
esmaducoklat
 
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdfLaporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
OcitaDianAntari
 

Recently uploaded (20)

PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
 
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdfPPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
 
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
 
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARUAKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
 
Juknis penggunaan aplikasi ecoklit pilkada 2024
Juknis penggunaan  aplikasi ecoklit pilkada 2024Juknis penggunaan  aplikasi ecoklit pilkada 2024
Juknis penggunaan aplikasi ecoklit pilkada 2024
 
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
 
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptx
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptxPemaparan budaya positif di sekolah.pptx
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptx
 
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDFJUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
 
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdfJuknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
 
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
 
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
 
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdfSeminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
 
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdekaKKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
 
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdfKisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
 
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdfKelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
 
1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx
1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx
1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx
 
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOKPENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
 
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamiiAksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
 
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdfLaporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
 

managemen

  • 1. Kartu Plastik (Credit Card) • Kartu yang diterbitkan oleh Bank atau Perusahaan tertentu yang dapat digunakan sebagai alat pembayaran transaksi atas barang / jasa, atau menjamin keabsahan cek yang dikeluarkan dan dapat pula digunakan untuk penarikan uang tunai
  • 2. Fungsi Kartu Plastik • Sumber kredit – Kartu dapat digunakan sebagai instrumen untuk memperoleh kredit dengan mekanisme pembayaran setiap transaksi atau secara bulanan • Penarikan uang tunai – Kartu dapat digunakan untuk penarikan uang tunai baik di counter bank atau di ATM • Penjaminan cek – Kartu dapat digunakan untuk menjamin penarikan cek yang ditarik si pemegang kartu guna meyakinkan si penerima cek dalam bertransaksi.
  • 3. Penggolongan Kartu Plastik • Credit Card • Debit Card • Charge Card • Cash Card • Check Guarantee Card
  • 4. Credit Card • Suatu kartu yang dapat digunakan sebagai alat pembayaran transaksi jual beli barang / jasa, dimana pelunasan pembayarannya dapat dilakukan sekaligus atau dengan cara mencicil sejumlah nilai minimum yang ditetapkan oleh pihak penerbit kartu (Issuer) dan terhadap saldo tersisa dikenakan bunga • Pembayaran tersebut dilakukan paling lambat pada tanggal jatuh tempo setiap bulan sesuai tanggal yang telah ditetapkan Issuer untuk setiap pemegang kartu (card holder) dan untuk setiap keterlambatan dikenakan denda (late charge) • Kartu kredit dapat pula digunakan untuk menarik uang tunai melalui Automatid Teller Machine (ATM) atau melalui Teller pada bank tersebut
  • 5. Debit Card • Kartu ini pada prinsipnya merupakan alat untuk melakukan penarikan tunai baik melalui counter bank maupun melalui ATM • Pembayaran transaksi dengan menggunakan Debit Card sama dengan pembayaran tunai karena pada saat yang sama langsung akan mengurangi / men-debit saldo simpanan pemegang kartu yang bersangkutan dan meng-kredit rekening penjual (Merchant)
  • 6. Charge Card • Kartu yang dapat digunakan sebagai alat pembayaran transaksi jual beli barang /jasa, dimana nasbah harus membayar kembali seluruh tagihannya secara penuh pada akhir bulan atau bulan berikutnya dengan atau tanpa biaya tambahan
  • 7. Cash Card • Kartu yang hanya dapat digunakan untuk penarikan uang tunai baik di counter bank maupun pada ATM yang tersebar diberbagai wilayah • Tidak dapat digunakan sebagai alat pembayaran transaksi jual beli barang / jasa • Biasanya bank menentukan limit uang tunai yang dapat ditarik atau ditransfer melalui ATM (Electronic Fund Transfer)
  • 8. Check Guarantee Card • Kartu ini pada prinsipnya digunakan sebagai jaminan dalam penarikan cek oleh pemegang kartu • Disamping itu dapat pula digunakan untuk menarik uang tunai melalui ATM • Kartu ini hanya populer di Eropa terutama di Inggris.
  • 9. Perbedaan Credit Card, Debit Card dan Charge Card Credit Card Debit Card Charge Card Ada limit kredit sesuai jenis kartu Harus punya rekening Tidak ada ketentuan limit Ada minimum pembayaran saat jatuh tempo Saldo cukup menutupi transaksi Pembayaran lunas sebelum tagihan berikut Dikenakan bunga sesuai perjanjian Langsung men- debit pada saldo rekening Tidak dikenakan bunga Denda bagi keterlamabatan Denda bagi keterlambatan
  • 10. Mekanisme transaksi Perusahaan Kartu (Issuer/Acquirer) Pemegang Kartu (Pembeli) Merchant (Penjual barang/jasa)Barang/jasa Transaksi kartu Pembayaran cicilan + bunga Pembayaran kurang discount (5%) Perjanjian Statement tagihan Perjanjian Tagihan 100%
  • 11. Perusahaan Kartu (Issuer) Sevicing Agent (Acquirer) Pemegang Kartu (Pembeli) Merchant (Penjual barang/jasa) Transaksi kartu Barang/jasa Reimbursement Penagihan 100% (Interchange 2%) Statement tagihan Perjanjian Pembayaran/cicilan + bunga Pembayaran dikurangi 5% Discount (5%) Tagihan (5%) (Rp 950.000)
  • 12. Perjanjian Pemegang Kartu dengan Issuer • Perjanjian meliputi : – Pemilikan kartu – Masa berlaku kartu – Limit kredit – Pembayaran tagihan – Bunga dan biaya – Penarikan tunai – Transaksi dalam valuta asing – Tanggung jawap pemegang kartu – Kehilangan kartu – Pengakhiran perjanjian
  • 13. Perjanjian Issuer dengan Merchant • Merchant menerima kartu tertentu dengan floor limit • Merchant harus selalu memeriksa keabsahan kartu • Merchant hanya menggunakan slip perusahaan kartu • Merchant mengklaim pembayaran kembali dengan mengkreditkan ke rekeningnya minus discount • Merchant menjual tidak melebihi harga jual tunai • Merchant memberi hak issuer mendebit rekening ybs untuk jumlah yang harus dibayarkan (mis.: pajak) • Kontrak diakhiri setelah pemberitahun beberapa minggu sebelumnya
  • 14. Kriteria Kartu Kredit yang baik • Persyaratan memperoleh kartu relatif ringan • Proses cepat dan mudah • Mempunyai jaringan yang luas • Biaya penggunan relatif rendah (iuran tahunan, bunga yang dibebankan) • Kartu dapat digunakan multi fungsi • Memberi rasa bangga pada pemakainya
  • 15. Keuntungan Kartu Plastik bagi Issuer • Uang pangkal • Iuran tahunan • Discount dari merchant • Pendapatan bunga • Penerimaan denda keterlambatan • Interchange fee
  • 16. Keuntungan Kartu Kredit bagi Pemegang Kartu • Tidak perlu membawa banyak uang tunai dan aman • Sistem pembayaran fleksibel • Membeli barang dengan kredit • Purchase protection plan otomatis bagi setiap barang yang dibeli dengan card • Bantuan perjalanan luar dan dalam negeri
  • 17. Keuntungan Kartu Kredit bagi Merchant • Aman karena tidak memegang uang tunai hasil penjualan • Pembayaran atas penjualan dijamin oleh Issuer • Meningkatkan turn over / omzet penjualan • Mengurangi beban pembukuan • Mencegah nasabah lari ke pesaing
  • 18. Keuntungan bagi Acquirer • Komisi dari merchant
  • 19. Dampak negatif Kartu Kredit • Pemegang kartu sering tergoda menjadi boros dalam berbelanja karena merasa tidak mengeluarkan uang tunai sehingga kadang kadang membeli hal hal yang kurang perlu • Untuk mengatasinya perlu diingat “ kartu kredit merupakan fasilitas untuk memudahkan pembayaran dalam berbelanja” dan “bukan tambahan pendapatan”
  • 20. Pembiayaan Konsumen • Menurut Kepres no,61/1988 – Perusahaan Pembiayaan Konsumen adalah badan usaha yang melakukan sistem pembayaran angsuran berkala • Menurut Keputusan Menteri Keuangan no. 251/KMK.013/1988 – Pembiayaan Konsumen adalah badan usaha yang melakukan kegiatan pembiayaan untuk pengadaan barang berdasarkan kebutuhan konsumen dengan sistem pembayaran angsuran
  • 21. Mekanisme Pembiayaan Konsumen • Pihak terkait : – Perusahaan pembiayaan – Konsumen / debitur – Supplier / penjual barang • Perjanjian jual beli antara konsumen dengan supplier • Perjanjian pembiayaan antara perusahaan pembiayaan konsumen dengan konsumen • Alur transaksi – Konsumen mengajukan pemesanan pada perusahaan – Perusahaan konsumen memesan barang pada supplier – Supplier menerahkan barang pada konsumen – Konsumen mengangsur kepada perusahaan pembiayaan konsumen
  • 22. Alur Transaksi Perusahaan pembiayaan Supplier Konsumen Penyerahan barang Perjanjian pembayaran konsumen Perjanjian jual beli
  • 23. Dokumentasi Pembiayaan Konsumen • Dokumen pokok : – Credit application form – Surveyor report – Credit approval / memorandum persetujuan • Dokumen jaminan – Jaminan utama – Jaminan pokok – Jaminan tambahan • Dokumen pemesanan & penyerahan barang • Dokumen kepemilikan barang • Supporting document