SlideShare a Scribd company logo
MAKALAH PENELITIAN
Diajukan Sebagai Salah Satu Untuk Menyelesaikan Tugas Evaluasi kinerja dan kompensasi
Disusun oleh :
PungkySafrina Agatha
11150177
JURUSAN MANAJEMEN
KONSENTRASI SUMBER DAYA MANUSIA
PROGRAM PENDIDIKAN STRATA – 1 (S-1)
UNIVERSITAS BINA BANGSA
BANTEN
2018
I. HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN
Nama Perusahaan : PT NIKOMAS GEMILANG ( DIVISI NIKE )
Alamat : JL. Raya Serang Km. 71 Desa Tambak, Kec. Kibin Kab. Serang
No. Tlp : 0254401586
1. Sejarah Singkat Lokasi Penelitian
PT. Nikomas Gemilang ( IY – pouchen Grup ) berdiri pada tahun
1992. Perusahaan ini merupakan salah satu produsen sepatu kelas dunia.
Produk yang dihasilkan : Sepatu basket, sepatu outoclave, sepatu skate board,
sepatu anak – anak , sepatu bola , sandal, dan sepatu olah raga linnya.
PT Nikomas Gemilang merupakan kawasan industri dengan luas 285
Ha dengan pekerja lebih 22000 karyawan. Jumlah gedung pabrik 26 pabrik
yang modern dan bangunan kantor, stasiun pembangkit listrik, lingkungan
yang asri dengan pohon rindang.
Banefit dan fasilitas yang ada : dormonitory dan makanan gratis di
kantin, tempat beribadah , jamsostek, asuransi lainnya ( kesehatan dan
kecelakaan kerja ) poliklinik, perpustakaan, lapangan sepak bola, laangan bulu
tangkis, lapangan voli , bank OCBC NISP, antar jemput mudik gratis
karyawan ke jawa ( gratis ) dan subsidi bagin karyawan yang berdomisili di
luar jawa, door prize tahun baru bagi karyawan dengan masa kerja sudah 5
tahun.
2. Tempat dan Waktu Penelitian
Penelitian ini di lakukan pada PT. Nikomas Gemilang dalam waktu
sebulan
yaitu tanggal 20 desember sampai 20 januari 2019. Penelitian ini dilakukan
terkait dengan kebijakan Human Resources ( HR ) / SDM dalam pemberian
kompensasi yang dilakukan oleh perusahaan untuk meningkatkan kepuasan
SDM PT Nikomas Gemilang divisi Nike.
3. Karakteristik Profil Responden
Dalam penelitian ini penulis menyebar 20 kuisioner divisi nike.
Kuisioner yang disebar berisi tentang beberapa pertanyaan mengenai kepuasan
pemberian kompensasi kepada karyawan.
4. Kompensasi
kompensasi merupakan semua pendapatan yang berbentuk uang,
barang langsung atau tidak langsung yang di terima karyawan sebagai bentuk
imbalan atas jasa yang diberikan kepada perusahaan.
a. Beberapa bentuk kompensasi pada PT Nikomas Gemilang :
- Upah / gaji. biasanya berhubungan dengan tarif gaji
perjamatau jam kerja tambahan ( Semakin lama kerja nya,
semakin besar bayarannya ).
- Insentif. Merupakan tambahan-tambahan gaji diatas atau diluar
gaji. Program – program insentif disesuaikan dengan
memberikan bayaran tambahan berdasarkan produktivitas ,
penjualan, keuntungan- keuntungan lainnya. pada PT.
Nikomas gemilang karyawan mendapatkan beberapa insentif,
yaitu :
1. Insentif kehadiran
2. Insentif produksi
3. Uang transport
4. Kompensasi cuti, dll
- Tunjangan. PT nikomas Gemilang memberikan berbagai
macam tunjangan, yaitu :
1. Tunjangan masa kerja
2. Tunjangan jabatan
3. Kerajinan
4. Uang shift
5. Bpjs kesehatan
6. Bpjs ketenagakerjaan, dan lainnya.
b. Tujuan kompensasi :
1. Menghargai prestasi karyawan
2. Menjamin keadilan gaji karyawan
3. Mempertahankan karyawan atau mengurangi turnover
karyawan
4. Memperoleh karyawan yang bermutu
5. Pengendalian biaya
6. Memenuhi peraturan – peraturan
c. Tahapan kompensasi :
1. Mengevaluasi setiap pekerjaan dengan menggunakan analisis
pekerjaan.
2. Melakukan survei dan upah untuk menentukan keadilan
eksternal yang di dasarkan pada upah pebayaran di pasar kerja.
3. Menilai harga setiap pekerjaan untuk menentukan pembayran
upah yang di dasarkan pada keadilan eksternal dan internal.
5. Maping atau Flowchart
6. Alur dari Proses – Assembling
1. Proses produksi adalah pemilihan bahan dari gulungan berbagai bahan.
Tidak sembarangan memilih bahan. Dalam proses pemilihan bahan ini
warna dan bahan di tes dalam lab.
2. Setelah itu lakukan proses cutting. Yaitu memotong bahan sesuai dengan
ukuran bentuk yang d butuhkan, karena banyak berbagai bentuk style
sendal dalam produksi.
3. Selanjutnya lakukan proses sewing atau penjahitan. Yaitu menjahit dan
membentuk bentuk sepatu serta meempelkan berbagai elemen.
4. Setelah dijahit, lakukan pross assembling. Banyak proses dalam
assembling. Yaitu :
- Bagian pengeleman, lem nya pun bermacam – macam agarh
sepatu berkualitas.
- Bagian bonding yaitu menyatukan ausol bawah dengan atas
- Proses pemasan setelah lem diberikan
- Proses pendinginan
PROSES
CUTING
SEWING
ASSEMBLING
FINISHING
5. Proses finishing, Lalu masuk pada len perbaika. Perbaikan diantaranya
yaitu membersihkan bekas lem, mencuci sendal/sepatu agar sendal/ sepatu
bersih dan tidak ada bekas lem
6. Selanjutnya pengecekan QC/MA
7. Setelah produk sudah dinyatakan ok oleh QC/MA sendal/sepatu lalu
langsung dipacking.
KESIMPULAN :
Sebagai seorang Karyawan yang bekerja pada PT. Nikomas Gemilang, kompensasi
yang di berikan perusahaan kepada para karyawan nya sudah sangat baik, dan cukup adil.
Bahkan karyawan pun sudah sangat puas dengan berbagai kompensasi yang di berikan
perusahaan. Terutama para pekerja yang masa kerjanya sudah cukup lama dan karyawan
yang sudah mempunyai jabatan yang tinggi.

More Related Content

What's hot

Kesetimbangan kimia
Kesetimbangan kimiaKesetimbangan kimia
Kesetimbangan kimia
Nia Sasria
Β 
Soal Ulangan Harian Atom dan Molekul
Soal Ulangan Harian Atom dan MolekulSoal Ulangan Harian Atom dan Molekul
Soal Ulangan Harian Atom dan Molekul
Sugeng Yuwono
Β 
RPP Kurikulum 2013 Kimia kelas XI kesetimbangan kimia
RPP Kurikulum 2013 Kimia kelas XI kesetimbangan kimiaRPP Kurikulum 2013 Kimia kelas XI kesetimbangan kimia
RPP Kurikulum 2013 Kimia kelas XI kesetimbangan kimia
yunita97544748
Β 
Lks benzena
Lks benzenaLks benzena
Lks benzena
SMA Negeri 9 KERINCI
Β 
Dasar-dasar musik: Pembekalan untuk guru seni budaya
Dasar-dasar musik: Pembekalan untuk guru seni budayaDasar-dasar musik: Pembekalan untuk guru seni budaya
Dasar-dasar musik: Pembekalan untuk guru seni budaya
Riyan Hidayatullah
Β 
Sumbu dan proses pembakaran lilin
Sumbu dan proses pembakaran lilinSumbu dan proses pembakaran lilin
Sumbu dan proses pembakaran lilin
Mala Pidiyanti_LidahBuaya
Β 
Soal-Soal Penerapan Gravimetri.pptx
Soal-Soal Penerapan Gravimetri.pptxSoal-Soal Penerapan Gravimetri.pptx
Soal-Soal Penerapan Gravimetri.pptx
kartikaKWH
Β 
ANALISIS INSTRUMEN SOAL ASAM BASA
ANALISIS INSTRUMEN SOAL ASAM BASAANALISIS INSTRUMEN SOAL ASAM BASA
ANALISIS INSTRUMEN SOAL ASAM BASA
Linda Rosita
Β 
Ki kd smp 2013 senibudaya
Ki kd smp 2013 senibudayaKi kd smp 2013 senibudaya
Ki kd smp 2013 senibudayaata bik
Β 
Silabus kurikulum 2013 smp. seni tari kelas 7, 8, 9
Silabus kurikulum 2013 smp. seni tari kelas 7, 8, 9Silabus kurikulum 2013 smp. seni tari kelas 7, 8, 9
Silabus kurikulum 2013 smp. seni tari kelas 7, 8, 9
Lia Harianja
Β 
No.21 soal un 2012 kimia zat aditif
No.21 soal un 2012 kimia zat aditifNo.21 soal un 2012 kimia zat aditif
No.21 soal un 2012 kimia zat aditifEma Rachmawati
Β 
ITP UNS SEMESTER 2 Latihan soal gravimetri & jawaban
ITP UNS SEMESTER 2 Latihan soal gravimetri & jawabanITP UNS SEMESTER 2 Latihan soal gravimetri & jawaban
ITP UNS SEMESTER 2 Latihan soal gravimetri & jawaban
Fransiska Puteri
Β 
kimia anorganik "BORON"
kimia anorganik "BORON"kimia anorganik "BORON"
kimia anorganik "BORON"
Atiyah Yovers
Β 
perancangan proses kimia
perancangan proses kimiaperancangan proses kimia
perancangan proses kimia
Ika Sylvie Sepdiani
Β 
Karakterisasi bet
Karakterisasi betKarakterisasi bet
Karakterisasi bet
Ahmad Dzikrullah
Β 
Prinsip kerja rotary drum vacuum filter
Prinsip kerja rotary drum vacuum filterPrinsip kerja rotary drum vacuum filter
Prinsip kerja rotary drum vacuum filter
Ahmadjuni1
Β 
Sosialisasi KKNI
Sosialisasi KKNISosialisasi KKNI
Sosialisasi KKNI
Dwi Sulisworo
Β 
Perkembangan Teknologi Media Rekaman
Perkembangan Teknologi Media RekamanPerkembangan Teknologi Media Rekaman
Perkembangan Teknologi Media Rekaman
Anita Ichwana
Β 

What's hot (20)

Kesetimbangan kimia
Kesetimbangan kimiaKesetimbangan kimia
Kesetimbangan kimia
Β 
Soal Ulangan Harian Atom dan Molekul
Soal Ulangan Harian Atom dan MolekulSoal Ulangan Harian Atom dan Molekul
Soal Ulangan Harian Atom dan Molekul
Β 
RPP Kurikulum 2013 Kimia kelas XI kesetimbangan kimia
RPP Kurikulum 2013 Kimia kelas XI kesetimbangan kimiaRPP Kurikulum 2013 Kimia kelas XI kesetimbangan kimia
RPP Kurikulum 2013 Kimia kelas XI kesetimbangan kimia
Β 
Macam macam serat
Macam macam seratMacam macam serat
Macam macam serat
Β 
Lks benzena
Lks benzenaLks benzena
Lks benzena
Β 
Dasar-dasar musik: Pembekalan untuk guru seni budaya
Dasar-dasar musik: Pembekalan untuk guru seni budayaDasar-dasar musik: Pembekalan untuk guru seni budaya
Dasar-dasar musik: Pembekalan untuk guru seni budaya
Β 
Sumbu dan proses pembakaran lilin
Sumbu dan proses pembakaran lilinSumbu dan proses pembakaran lilin
Sumbu dan proses pembakaran lilin
Β 
Soal-Soal Penerapan Gravimetri.pptx
Soal-Soal Penerapan Gravimetri.pptxSoal-Soal Penerapan Gravimetri.pptx
Soal-Soal Penerapan Gravimetri.pptx
Β 
ANALISIS INSTRUMEN SOAL ASAM BASA
ANALISIS INSTRUMEN SOAL ASAM BASAANALISIS INSTRUMEN SOAL ASAM BASA
ANALISIS INSTRUMEN SOAL ASAM BASA
Β 
Ki kd smp 2013 senibudaya
Ki kd smp 2013 senibudayaKi kd smp 2013 senibudaya
Ki kd smp 2013 senibudaya
Β 
Silabus kurikulum 2013 smp. seni tari kelas 7, 8, 9
Silabus kurikulum 2013 smp. seni tari kelas 7, 8, 9Silabus kurikulum 2013 smp. seni tari kelas 7, 8, 9
Silabus kurikulum 2013 smp. seni tari kelas 7, 8, 9
Β 
No.21 soal un 2012 kimia zat aditif
No.21 soal un 2012 kimia zat aditifNo.21 soal un 2012 kimia zat aditif
No.21 soal un 2012 kimia zat aditif
Β 
ITP UNS SEMESTER 2 Latihan soal gravimetri & jawaban
ITP UNS SEMESTER 2 Latihan soal gravimetri & jawabanITP UNS SEMESTER 2 Latihan soal gravimetri & jawaban
ITP UNS SEMESTER 2 Latihan soal gravimetri & jawaban
Β 
kimia anorganik "BORON"
kimia anorganik "BORON"kimia anorganik "BORON"
kimia anorganik "BORON"
Β 
perancangan proses kimia
perancangan proses kimiaperancangan proses kimia
perancangan proses kimia
Β 
Karakterisasi bet
Karakterisasi betKarakterisasi bet
Karakterisasi bet
Β 
Prinsip kerja rotary drum vacuum filter
Prinsip kerja rotary drum vacuum filterPrinsip kerja rotary drum vacuum filter
Prinsip kerja rotary drum vacuum filter
Β 
Sosialisasi KKNI
Sosialisasi KKNISosialisasi KKNI
Sosialisasi KKNI
Β 
Daftar isi
Daftar isiDaftar isi
Daftar isi
Β 
Perkembangan Teknologi Media Rekaman
Perkembangan Teknologi Media RekamanPerkembangan Teknologi Media Rekaman
Perkembangan Teknologi Media Rekaman
Β 

Similar to Makalah penelitian

Tugas makalah 1
Tugas makalah 1Tugas makalah 1
Tugas makalah 1
utytutilawati
Β 
Tugas uas (1)
Tugas uas (1)Tugas uas (1)
Tugas uas (1)
pitri93
Β 
11, Wirausaha, zakaria achmad zakki, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma, Enterp...
11, Wirausaha, zakaria achmad zakki, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma, Enterp...11, Wirausaha, zakaria achmad zakki, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma, Enterp...
11, Wirausaha, zakaria achmad zakki, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma, Enterp...
ZA Zakki
Β 
Penelitian uas novi
Penelitian uas noviPenelitian uas novi
Penelitian uas novi
noviana1195
Β 
Studi Kelayakan Bisnis Mata Kuliah Pengantar Bisnis
Studi Kelayakan Bisnis Mata Kuliah Pengantar BisnisStudi Kelayakan Bisnis Mata Kuliah Pengantar Bisnis
Studi Kelayakan Bisnis Mata Kuliah Pengantar Bisnis
akurniawanaz
Β 
Tugas kelompok a ( presentasi perusahaan manufaktur ) pmu
Tugas kelompok a ( presentasi perusahaan manufaktur ) pmuTugas kelompok a ( presentasi perusahaan manufaktur ) pmu
Tugas kelompok a ( presentasi perusahaan manufaktur ) pmu
vithajootha
Β 
Laporan prakrin servianna
Laporan prakrin serviannaLaporan prakrin servianna
Laporan prakrin servianna
Rudi Nainggolan
Β 
Rpp 2 manajemen
Rpp 2 manajemenRpp 2 manajemen
Rpp 2 manajemen
Angga P
Β 
SKB_1PENGANTAR2.ppt
SKB_1PENGANTAR2.pptSKB_1PENGANTAR2.ppt
SKB_1PENGANTAR2.ppt
aip270884
Β 
SKB 1.ppt
SKB 1.pptSKB 1.ppt
SKB 1.ppt
YuniPanjaitan4
Β 
Tugas Individu PMU
Tugas Individu PMUTugas Individu PMU
Tugas Individu PMU
vithajootha
Β 
PPT Audit Produksi dan Operasi ( Kel. 10 Agnes dan Rolasmaria ).pptx
PPT Audit Produksi dan Operasi ( Kel. 10 Agnes dan Rolasmaria ).pptxPPT Audit Produksi dan Operasi ( Kel. 10 Agnes dan Rolasmaria ).pptx
PPT Audit Produksi dan Operasi ( Kel. 10 Agnes dan Rolasmaria ).pptx
RonalEduard
Β 
01 Draft Materi Analisis Perhitungan Kebutuhan Biaya Usaha - BISMILLAH 2023.pdf
01 Draft Materi Analisis Perhitungan Kebutuhan Biaya Usaha - BISMILLAH 2023.pdf01 Draft Materi Analisis Perhitungan Kebutuhan Biaya Usaha - BISMILLAH 2023.pdf
01 Draft Materi Analisis Perhitungan Kebutuhan Biaya Usaha - BISMILLAH 2023.pdf
Arief Rukmana
Β 
framework 9
framework 9framework 9
framework 9
andrinaastutuie
Β 
Pertemuan 20 - Bussiness Plan.pptx
Pertemuan 20 - Bussiness Plan.pptxPertemuan 20 - Bussiness Plan.pptx
Pertemuan 20 - Bussiness Plan.pptx
AnnisaRahayuu
Β 
conth laporan
conth laporanconth laporan
conth laporan
Inggit Assiyfa Abidin
Β 
Lean six sigma
Lean six sigmaLean six sigma
Lean six sigma
HayatyLukeman
Β 
Laporan Kerja Praktek - PT. Inti Ganda Perdana
Laporan Kerja Praktek - PT. Inti Ganda PerdanaLaporan Kerja Praktek - PT. Inti Ganda Perdana
Laporan Kerja Praktek - PT. Inti Ganda Perdana
Ridwan Arifin
Β 
Bisnis
BisnisBisnis
Bisnis
Yasirecin Yasir
Β 
Aspek Teknis Operasional dan Manajemen
Aspek Teknis Operasional dan ManajemenAspek Teknis Operasional dan Manajemen
Aspek Teknis Operasional dan Manajemen
Muhammad Fajar
Β 

Similar to Makalah penelitian (20)

Tugas makalah 1
Tugas makalah 1Tugas makalah 1
Tugas makalah 1
Β 
Tugas uas (1)
Tugas uas (1)Tugas uas (1)
Tugas uas (1)
Β 
11, Wirausaha, zakaria achmad zakki, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma, Enterp...
11, Wirausaha, zakaria achmad zakki, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma, Enterp...11, Wirausaha, zakaria achmad zakki, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma, Enterp...
11, Wirausaha, zakaria achmad zakki, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma, Enterp...
Β 
Penelitian uas novi
Penelitian uas noviPenelitian uas novi
Penelitian uas novi
Β 
Studi Kelayakan Bisnis Mata Kuliah Pengantar Bisnis
Studi Kelayakan Bisnis Mata Kuliah Pengantar BisnisStudi Kelayakan Bisnis Mata Kuliah Pengantar Bisnis
Studi Kelayakan Bisnis Mata Kuliah Pengantar Bisnis
Β 
Tugas kelompok a ( presentasi perusahaan manufaktur ) pmu
Tugas kelompok a ( presentasi perusahaan manufaktur ) pmuTugas kelompok a ( presentasi perusahaan manufaktur ) pmu
Tugas kelompok a ( presentasi perusahaan manufaktur ) pmu
Β 
Laporan prakrin servianna
Laporan prakrin serviannaLaporan prakrin servianna
Laporan prakrin servianna
Β 
Rpp 2 manajemen
Rpp 2 manajemenRpp 2 manajemen
Rpp 2 manajemen
Β 
SKB_1PENGANTAR2.ppt
SKB_1PENGANTAR2.pptSKB_1PENGANTAR2.ppt
SKB_1PENGANTAR2.ppt
Β 
SKB 1.ppt
SKB 1.pptSKB 1.ppt
SKB 1.ppt
Β 
Tugas Individu PMU
Tugas Individu PMUTugas Individu PMU
Tugas Individu PMU
Β 
PPT Audit Produksi dan Operasi ( Kel. 10 Agnes dan Rolasmaria ).pptx
PPT Audit Produksi dan Operasi ( Kel. 10 Agnes dan Rolasmaria ).pptxPPT Audit Produksi dan Operasi ( Kel. 10 Agnes dan Rolasmaria ).pptx
PPT Audit Produksi dan Operasi ( Kel. 10 Agnes dan Rolasmaria ).pptx
Β 
01 Draft Materi Analisis Perhitungan Kebutuhan Biaya Usaha - BISMILLAH 2023.pdf
01 Draft Materi Analisis Perhitungan Kebutuhan Biaya Usaha - BISMILLAH 2023.pdf01 Draft Materi Analisis Perhitungan Kebutuhan Biaya Usaha - BISMILLAH 2023.pdf
01 Draft Materi Analisis Perhitungan Kebutuhan Biaya Usaha - BISMILLAH 2023.pdf
Β 
framework 9
framework 9framework 9
framework 9
Β 
Pertemuan 20 - Bussiness Plan.pptx
Pertemuan 20 - Bussiness Plan.pptxPertemuan 20 - Bussiness Plan.pptx
Pertemuan 20 - Bussiness Plan.pptx
Β 
conth laporan
conth laporanconth laporan
conth laporan
Β 
Lean six sigma
Lean six sigmaLean six sigma
Lean six sigma
Β 
Laporan Kerja Praktek - PT. Inti Ganda Perdana
Laporan Kerja Praktek - PT. Inti Ganda PerdanaLaporan Kerja Praktek - PT. Inti Ganda Perdana
Laporan Kerja Praktek - PT. Inti Ganda Perdana
Β 
Bisnis
BisnisBisnis
Bisnis
Β 
Aspek Teknis Operasional dan Manajemen
Aspek Teknis Operasional dan ManajemenAspek Teknis Operasional dan Manajemen
Aspek Teknis Operasional dan Manajemen
Β 

Recently uploaded

705368319-Ppt-Aksi-Nyata-Membuat-Rancangan-Pembelajaran-Dengan-Metode-Fonik.pptx
705368319-Ppt-Aksi-Nyata-Membuat-Rancangan-Pembelajaran-Dengan-Metode-Fonik.pptx705368319-Ppt-Aksi-Nyata-Membuat-Rancangan-Pembelajaran-Dengan-Metode-Fonik.pptx
705368319-Ppt-Aksi-Nyata-Membuat-Rancangan-Pembelajaran-Dengan-Metode-Fonik.pptx
nimah111
Β 
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamiiAksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
esmaducoklat
Β 
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata anginMedia Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
margagurifma2023
Β 
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Kanaidi ken
Β 
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPALANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
Annisa Syahfitri
Β 
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptx
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptxPemaparan budaya positif di sekolah.pptx
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptx
maulatamah
Β 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
SurosoSuroso19
Β 
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdfPpt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
fadlurrahman260903
Β 
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakatPPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
jodikurniawan341
Β 
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docxLaporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
RUBEN Mbiliyora
Β 
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIANSINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
NanieIbrahim
Β 
1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx
1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx
1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx
asepridwan50
Β 
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdfJuknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
HendraSagita2
Β 
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdfPPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
SdyokoSusanto1
Β 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
Β 
Observasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptx
Observasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptxObservasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptx
Observasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptx
akram124738
Β 
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptxGERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
fildiausmayusuf1
Β 
ATP Kimia Fase E Kelas X bisa deigunakan ditahun ajaran 2024/2025
ATP Kimia Fase E Kelas X bisa deigunakan ditahun ajaran 2024/2025ATP Kimia Fase E Kelas X bisa deigunakan ditahun ajaran 2024/2025
ATP Kimia Fase E Kelas X bisa deigunakan ditahun ajaran 2024/2025
PreddySilitonga
Β 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
Β 
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Fathan Emran
Β 

Recently uploaded (20)

705368319-Ppt-Aksi-Nyata-Membuat-Rancangan-Pembelajaran-Dengan-Metode-Fonik.pptx
705368319-Ppt-Aksi-Nyata-Membuat-Rancangan-Pembelajaran-Dengan-Metode-Fonik.pptx705368319-Ppt-Aksi-Nyata-Membuat-Rancangan-Pembelajaran-Dengan-Metode-Fonik.pptx
705368319-Ppt-Aksi-Nyata-Membuat-Rancangan-Pembelajaran-Dengan-Metode-Fonik.pptx
Β 
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamiiAksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
Β 
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata anginMedia Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
Β 
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Β 
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPALANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
Β 
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptx
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptxPemaparan budaya positif di sekolah.pptx
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptx
Β 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
Β 
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdfPpt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Β 
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakatPPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
Β 
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docxLaporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
Β 
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIANSINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
Β 
1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx
1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx
1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx
Β 
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdfJuknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Β 
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdfPPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
Β 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
Β 
Observasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptx
Observasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptxObservasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptx
Observasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptx
Β 
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptxGERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
Β 
ATP Kimia Fase E Kelas X bisa deigunakan ditahun ajaran 2024/2025
ATP Kimia Fase E Kelas X bisa deigunakan ditahun ajaran 2024/2025ATP Kimia Fase E Kelas X bisa deigunakan ditahun ajaran 2024/2025
ATP Kimia Fase E Kelas X bisa deigunakan ditahun ajaran 2024/2025
Β 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Β 
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Β 

Makalah penelitian

  • 1. MAKALAH PENELITIAN Diajukan Sebagai Salah Satu Untuk Menyelesaikan Tugas Evaluasi kinerja dan kompensasi Disusun oleh : PungkySafrina Agatha 11150177 JURUSAN MANAJEMEN KONSENTRASI SUMBER DAYA MANUSIA PROGRAM PENDIDIKAN STRATA – 1 (S-1) UNIVERSITAS BINA BANGSA BANTEN 2018
  • 2. I. HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN Nama Perusahaan : PT NIKOMAS GEMILANG ( DIVISI NIKE ) Alamat : JL. Raya Serang Km. 71 Desa Tambak, Kec. Kibin Kab. Serang No. Tlp : 0254401586 1. Sejarah Singkat Lokasi Penelitian PT. Nikomas Gemilang ( IY – pouchen Grup ) berdiri pada tahun 1992. Perusahaan ini merupakan salah satu produsen sepatu kelas dunia. Produk yang dihasilkan : Sepatu basket, sepatu outoclave, sepatu skate board, sepatu anak – anak , sepatu bola , sandal, dan sepatu olah raga linnya. PT Nikomas Gemilang merupakan kawasan industri dengan luas 285 Ha dengan pekerja lebih 22000 karyawan. Jumlah gedung pabrik 26 pabrik yang modern dan bangunan kantor, stasiun pembangkit listrik, lingkungan yang asri dengan pohon rindang. Banefit dan fasilitas yang ada : dormonitory dan makanan gratis di kantin, tempat beribadah , jamsostek, asuransi lainnya ( kesehatan dan kecelakaan kerja ) poliklinik, perpustakaan, lapangan sepak bola, laangan bulu tangkis, lapangan voli , bank OCBC NISP, antar jemput mudik gratis karyawan ke jawa ( gratis ) dan subsidi bagin karyawan yang berdomisili di luar jawa, door prize tahun baru bagi karyawan dengan masa kerja sudah 5 tahun.
  • 3. 2. Tempat dan Waktu Penelitian Penelitian ini di lakukan pada PT. Nikomas Gemilang dalam waktu sebulan yaitu tanggal 20 desember sampai 20 januari 2019. Penelitian ini dilakukan terkait dengan kebijakan Human Resources ( HR ) / SDM dalam pemberian kompensasi yang dilakukan oleh perusahaan untuk meningkatkan kepuasan SDM PT Nikomas Gemilang divisi Nike. 3. Karakteristik Profil Responden Dalam penelitian ini penulis menyebar 20 kuisioner divisi nike. Kuisioner yang disebar berisi tentang beberapa pertanyaan mengenai kepuasan pemberian kompensasi kepada karyawan. 4. Kompensasi kompensasi merupakan semua pendapatan yang berbentuk uang, barang langsung atau tidak langsung yang di terima karyawan sebagai bentuk imbalan atas jasa yang diberikan kepada perusahaan. a. Beberapa bentuk kompensasi pada PT Nikomas Gemilang : - Upah / gaji. biasanya berhubungan dengan tarif gaji perjamatau jam kerja tambahan ( Semakin lama kerja nya, semakin besar bayarannya ). - Insentif. Merupakan tambahan-tambahan gaji diatas atau diluar gaji. Program – program insentif disesuaikan dengan memberikan bayaran tambahan berdasarkan produktivitas , penjualan, keuntungan- keuntungan lainnya. pada PT. Nikomas gemilang karyawan mendapatkan beberapa insentif, yaitu : 1. Insentif kehadiran 2. Insentif produksi 3. Uang transport 4. Kompensasi cuti, dll
  • 4. - Tunjangan. PT nikomas Gemilang memberikan berbagai macam tunjangan, yaitu : 1. Tunjangan masa kerja 2. Tunjangan jabatan 3. Kerajinan 4. Uang shift 5. Bpjs kesehatan 6. Bpjs ketenagakerjaan, dan lainnya. b. Tujuan kompensasi : 1. Menghargai prestasi karyawan 2. Menjamin keadilan gaji karyawan 3. Mempertahankan karyawan atau mengurangi turnover karyawan 4. Memperoleh karyawan yang bermutu 5. Pengendalian biaya 6. Memenuhi peraturan – peraturan c. Tahapan kompensasi : 1. Mengevaluasi setiap pekerjaan dengan menggunakan analisis pekerjaan. 2. Melakukan survei dan upah untuk menentukan keadilan eksternal yang di dasarkan pada upah pebayaran di pasar kerja. 3. Menilai harga setiap pekerjaan untuk menentukan pembayran upah yang di dasarkan pada keadilan eksternal dan internal.
  • 5. 5. Maping atau Flowchart 6. Alur dari Proses – Assembling 1. Proses produksi adalah pemilihan bahan dari gulungan berbagai bahan. Tidak sembarangan memilih bahan. Dalam proses pemilihan bahan ini warna dan bahan di tes dalam lab. 2. Setelah itu lakukan proses cutting. Yaitu memotong bahan sesuai dengan ukuran bentuk yang d butuhkan, karena banyak berbagai bentuk style sendal dalam produksi. 3. Selanjutnya lakukan proses sewing atau penjahitan. Yaitu menjahit dan membentuk bentuk sepatu serta meempelkan berbagai elemen. 4. Setelah dijahit, lakukan pross assembling. Banyak proses dalam assembling. Yaitu : - Bagian pengeleman, lem nya pun bermacam – macam agarh sepatu berkualitas. - Bagian bonding yaitu menyatukan ausol bawah dengan atas - Proses pemasan setelah lem diberikan - Proses pendinginan PROSES CUTING SEWING ASSEMBLING FINISHING
  • 6. 5. Proses finishing, Lalu masuk pada len perbaika. Perbaikan diantaranya yaitu membersihkan bekas lem, mencuci sendal/sepatu agar sendal/ sepatu bersih dan tidak ada bekas lem 6. Selanjutnya pengecekan QC/MA 7. Setelah produk sudah dinyatakan ok oleh QC/MA sendal/sepatu lalu langsung dipacking.
  • 7. KESIMPULAN : Sebagai seorang Karyawan yang bekerja pada PT. Nikomas Gemilang, kompensasi yang di berikan perusahaan kepada para karyawan nya sudah sangat baik, dan cukup adil. Bahkan karyawan pun sudah sangat puas dengan berbagai kompensasi yang di berikan perusahaan. Terutama para pekerja yang masa kerjanya sudah cukup lama dan karyawan yang sudah mempunyai jabatan yang tinggi.