SlideShare a Scribd company logo
1. AIDA RAHMAN
2. INDAH KURNIANTI
3. MELISA HIDAYANTI
4. RIRI TRIA RAMDANI PUTRI
NIM. 856225215
NIM 856226177
NIM 856225451
NIM 856225791
MAKALAH
ESENSI KURIKULUM TINGKAT SATUAN PENDIDIKAN (KTSP)
IPS SD KELAS RENDAH DAN KELAS TINGGI
Disusun untuk memenuhi persyaratan mata kuliah
Pendidikan IPS di SD (PDGK4106)
Disusun oleh :
Dosen Mata Kuliah :
SURIANI, S.Pd., M. A.
PROGRAM STUDI S1 PGSD BI 2021.1
FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN
UNIT PROGRAM BELAJAR JARA JAUH
UNIVERSITAS TERBUKA
PADANG
AGAM, 02 APRIL TAHUN 2021
A. LATAR BELAKANG
Pengembangan pendidikan IPS tidak hanya diarahkan pada pengembangan
kompetensi yang berkaitan dengan aspek intelektual saja. Keterampian sosial
menjadi salah satu faktor yang dikembangkan sebagai kompetensi yang harus
dikuasai oleh peserta didik dalam keterampilan mencari, memilih, mengolah dan
menggunakan informasi untuk memberdayakan diri agar menjadi warga negara
Indonesia yang bertanggung jawab sebagaimana tertuang dalam UU No 20 tahun
2003 Pasal 3.
Dalam KurikulumTingkat Satuan Pendidikan (KTSP)Tahun 2006 menegaskan
bahwa melalui mata pelajaran IPS peserta didik diarahkan untuk dapat menjadi
Warga Negara Indonesia yang demokratis dan bertanggung jawab serta warga
dunia yang cinta damai serta mengkaji seperangkat peristiwa, fakta, konsep,
generalisasi nilai, sikap, kemampuan analisis dan keterampilan intelektual, personal
yang berkaitan dengan isu sosial.
Guru diharapkan dapat memahami dan mampu mengembangkan lebih jauh
terkait dengan peristiwa, fakta, konsep, generalisasi, nilai, sikap, kemampuan
analisis dan keterampilan intelektual, personal dan sosial. agar dapat menyajikan
pembelajaran IPS dengan lebih baik dan guru tampil lebih siap dengan wawasan
yang lebih luas. Hal ini menjadikan suasana belajar kondusif dan interaksi dalam
pembelajaran lebih hidup
B. RUMUSAN
1. Bagaimana identifikasi peristiwa, fakta, konsep, generalisasi ilmu-ilmu sosial
dalam Kurikulum IPS SD 2006 di kelas rendah dan kelas tinggi?
2. Bagaimana identifikasi nilai dan sikap, keterampilan (intelektual/analisis,
personal, dan sosial) dalam kurikulum IPS 2006 di kelas rendah dan kelas tinggi?
3. Materi apa yang dapat menunjukkan keterikatan antara peristiwa, fakta,konsep,
generalisasi, nilai, sikap, kemampuan analisis/keterampilan (intelektual,
personal, dan sosial) dalam konteks pendidikan IPS SD dalam KTSP di kelas
rendah dan kelas tinggi?
C. TUJUAN
1. Mengidentifikasi peristiwa, fakta, konsep, generalisasi ilmu-ilmu sosial dalam
KTSP IPS SD di kelas rendah dan kelas tinggi.
2. Mengidentifikasi nilai dan sikap keterampilan (intelektual/analisis, personal, dan
sosial) dalam kurikulum IPS di kelas rendah dan kelas tinggi.
3. Memberi contoh keterikatan antara peristiwa, fakta,konsep, generalisasi, nilai,
sikap dan kemampuan analisis/keterampilan (intelektual, personal, dan sosial)
dalam konteks pendidikan IPS SD di kelas rendah dan kelas tinggi.
ESENSI KURIKULUM TINGKAT SATUAN
PENDIDIKAN (KTSP) IPS SD
KELAS RENDAH
KELOMPOK 1
AIDA RAHMAN
INDAH kURNIATI
MELISA HIDAYANTI
RIRI TRIA RAMDANI PUTRI
PERISTIWA, FAKTA, KONSEP, GENERALISASI ILMU
SOSIAL DALAM KTSP IPS SD KELAS RENDAH
 MODUL 2
 Kegiatan Belajar 1
IPS SD DALAM KTSP 2006
IPS mengkaji seperangkat peristiwa,
fakta, konsep dan generalisasi yang
berkaitan dengan isu sosial
• Pada jenjang SD, mata pelajaran IPS
adalah mata pelajaran yang memuat
materi Geografi, Sejarah, Ekonomi dan
Sosiologi.
 Mengenal konsep-konsep yang berkaitan dengan
kehidupan masyarakat lingkungannya.
 Memiliki kemampuan dasar untuk berpikir logis dan
kritis, rasa ingin tahu, inkuiri, memecahkan
masalah, dan keterampilan dalam kehidupan
sosial.
 Memiliki komitmen dan kesadaran terhadap nilai-
nilai sosial dan kemanusiaan
 Memiliki kompetensi berkomunikasi, bekerja sama
dan berkompetensi atau berdaya saing dalam
masyarakat yang majemuk, baik di tingkat lokal,
nasional, dan global (dunia).
Tujuan Mata Pelajaran IPS pada
Peserta Didik
RUANG LINGKUP ESENSI DARI MATA
PELAJARAN IPS
• Manusia, tempat dan
lingkungan
Geografi
• perilaku ekonomi dan
kesejahteraan
ekonomi
• kehidupan bermasyarakat
dan pranata
sosiologi
Sejarah waktu, keberlanjutan, dan
perubahan
A. PERISTIWA
Semua kejadian di muka bumi yang
menyangkut kehidupan manusia
Peristiwa alamiah Peristiwa insaniah
Gunung meletus
Gerhana
Matahari/bulan
Banjir
Tsunami
Tanah longsor
dll
Pembangunan
Infrastruktur
Pemilu
Krisis moneter
Korupsi
Reformasi
dll
B. FAKTA
• Sesuatu yang telah
diketahi atau telah
terjadi benar, (ada).
Harfiah
• Hasil observasi yang
bisa dibuktikan secara
empiris da memiliki
relevansi dengan teori
Sains
PENGERTIAN
3. KONSEP
Suatu istilah pengungkapan abstrak yang
digunakan untuk tujuan mengklasifikasikan
atau mengkategorikan suatu kelompok dari
suatu benda atau gagasan atau peristiwa
Konsep dapat
dipelajari dengan
efektif jika disertai
dengan
menggunakan
CONTOH
kota
Bandung
Jakarta
Padang
Bukittinggi
Makassar
dll
Konsep dapat
dipelajari dengan
efektif jika disertai
dengan
menggunakan
NONCONTOH
Kebebasan
POSITIF
Bebas memilih
pakaian/maka
nan/sekolah
Dll
NEGATIF
Risau
Anarki
Korupsi
Tidak terkendali
(noncontoh)
Hasil penelitian membuktikan
konsep efektif diajarkan jika
sejumlah contoh positif dikemukakan
sehingga dapat dibentuk karakteristik
dari konsep yang diajarkan, diikuti
dengan contoh negatif yang
menggambarkan absensinya
karakteristik yang membedakannya.
4. GENERALISASI
Abstraksi dan sangat terkait konsep
(Schuneke, 1988:16)
Cara mudah memahami generalisasi
adalah menelusuri proses
terbentuknya generalisasi
Konsep yang dibutuhkan ada 2, bisa
dari disiplin ilmu sosial atau dari
disiplin ilmu sosial yang berbeda
KONSEP DASAR DARI BIDANG KEILMUAN IPS
• sosialisasi
• Peranan
• Norma dan sanksi
• Nilai (values)
• Gerakan sosial
• masyarakat
1. SOSIOLOGI
2. EKONOMI
• Kelangkaan
• Produksi
• Saling Ketergantungan
• Pembagian kerja
3. GEOGRAFI
• Interaksi spasial
• Pola spasial
• Difusi kebudayaan
4. SEJARAH
• Kontinuitas dan
perubahan
• Waktu Lampau
• Kerja sama dan konflik
• Nasionalisme
KRITERIA PEMILIHAN KONSEP
•Validity (Mewakili secara tepat disiplin ilmu
terkait)
•Significance (bermakna)
•Appropriateness (kelayakan/kepantasan)
•Durability (Tahan lama)
•Balance ( seimbang dalam skop/kedalam)
NILAI, SIKAP, KETERAMPILAN
INTELEKTUAL/KEMAMPUAN ANALISIS, PERSONAL DAN
SOSIAL DALAM KTSPN IPS SD KELAS RENDAH
 MODUL 2
 Kegiatan Belajar 2
NILAI
Nilai adalah konsep tentang kelayakan yang dimiliki
seseorang atau kelompok yang mempengaruhi
bagaimana seseorang atau kelompok memilih cara,
tujuan dan perbuatan yang dikehendakinya sesuai
dengan anggapannya bahwa pilihannya adlah yang
terbaik.
SIKAP
Menurut Thurse , sikap adalah
keseluruhan dari kecendrungan dan
perasaan, pemahaman, gagasan,
rasa takut, perasaan terancam, dan
keyakinan-keyakinan tentang suatu
hal
KAITAN NILAI DENGAN SIKAP
 Nilai menyebabkan sikap
 Sikap disebabkan oleh nilai
KETERAMPILAN INTELEKTUAL /KEMAMPUAN
ANALISIS PERSONAL & SOSIAL DALAM KTSP IPS SD
KELAS RENDAH
1. Kemampuan analisis
1. Yaitu bagian dari keterampilan intelektual
dimana kemampuan analisis merupakan
kemampuan siswa untuk melakukan
penyelidikan terhadap suatu peristiwa dengan
tujuan mengetahui keadaan yang sebenarnya.
Yaitu keterampilan yang bersifat mandiri
Contohnya: keterampilan yang berisfat praktis
Keterampilan studi dan kebiasaan kerja
Keterampilan bekerja dalam kelompok
Keterampilan akademik
2. KETERAMPILAN PERSONAL
KETERAMILAN SOSIAL
 Dengan keterampilan sosial, siswa mampu
berkomunikasi dengan sesama manusia,
lingkungan di masyarakat secara baik
Contoh : berdiskusi dengan teman, bertanya
jawab dll.
Contoh Keterkaitan antara Peristiwa, Fakta, Konsep, Generalisasi,Nilai, Sikap
Dan Keterampilan Intelektual, Personal. Sosial, dalam Konteks Pendidikan IPS
SD Kelas Rendah
Topik : Lingkungan Alam dan Buatan Sekitar Rumah dan
Sekolah
Subtopik : Lingkungan Rumah (IPS Kelas 3 Semester I).
Standar Kompetensi : Memahami lingkungan dan melaksanakan kerja
sama di sekitar rumah dan sekolah.
Kompetensi Dasar : Menceritakan lingkungan alam dan buatan di
sekitar rumah dan sekolah
Tujuan pembelajaran :
1. Menjelaskan pengertian lingkungan alam;
2. Menjelaskan pengertian lingkungan buatan;
3. Menjelaskan pengertian rumah;
4. Menyebutan benda-benda yang langsung dari alam yang
ada di sekitar rumah;
5. Menyebutkan benda-benda di lingkungan rumah buatan
manusia;
6. Menceritakan pentingnya lingkungan alam dan buatan bagi
setiap orang.
Fakta – fakta
• Daftar benda /barang lingkungan alam dan
lingkungan buatan
• Cerita tentang pengalaman peserta didik
sebagai anggota keluarga di rumahnya
• Daftar tugas sehari – hari siswa di rumah
• Hak dan kewajiban anggota keluarga terhadap
lingkungan alam dan buatan hail pengamatan
guru
Konsep Dasarnya Konsep – konsep esensial
Rumah, lingkungan alam,
lingkungan buatan, lingkungan
sosial, tanaman, tanah,
binatang, jalan, jembatan,
manusia, radio, televisi, norma
dan sanksi, nilai, kedudukan
dan peran, sosialisasi,
pembagian kerja
Perkawinan, tata krama,
rumah tangga, sopan-santun,
penataan lingkungan, menjaga
kebersihan lingkungan
GENERALISASI NILAI SIKAP
Di sekitar rumah
terdapat
lingkungan alam
dan lingkungan
buatan
Kebersihan dan
keindahan
lingkungan
ditentukan oleh
rasa tanggung
jawab setiap
anggota keluarga
kebersihan,
keindahan,
kegunaan, kerja
sama,
menghormati
peraturan,
berdisiplin, mau
bekerja sama,
bertanggung
Peristiwa, Fakta, Konsep, Generalisasi Ilmu-ilmu
Sosial dalam Kurikulum SD Kelas Tinggi
Konsep :
diciptakan manusia untuk memenu&i keperluan-keperluan dalam
hidup dalam menyampaikan apa yang dipikirkan
Sifat konsep :
• Konsep itu bersifat abstrak
• Konsep merupakan kumpulan dari benda – benda yang
memiliki karakteristik atau kualitas secara umum
• Konsep itu bersifat personal
• Konsep dipelajari melalui pengalaman dengan belajar
• Konsep bukan persoalan arti kata, seperti di dalam kamus
generalisasi konsep
prinsip-prinsip atau rules
(aturan) yang dinyatakan
dalam kalimat sempurna.
Bukan prinsip-prinsip atau
rules (aturan) yang
dinyatakan dalam kalimat
sempurna.
memiliki dalil Tidak memiliki dalil
objektif dan impersonal subjektif dan personal
(berbeda antara seseorang
dan lainnya)
aplikasi universal terbatas pada orang
tertentu
Generalisasi menghubungkan beberapa
konsep, Dengan hubungan itu
terbentuklah pola hubungan yang
mempunyai makna, yang
menggambarkan hasil pemikiran yang
lebih tinggi. Hasil pemikiran tersebut
merupakan kemungkinan yang akan
terjadi atau kepastian.
Nilai, Sikap, dan
Keterampilan
Intelektual
(Kemampuan Analisis,
Personal dan Sosial),
dalam Kurikulum
Tingkat Satuan
Pendidikan (KTSP) IPS
SD Kelas Tinggi
Action Learning Model
Strategi
perencanaan
Langkah-langkah
pelaksanaan
Menyadari
adanya
problema atau
Merefleksikan
perbuatan yang telah
dilakukan dan
mempertimbangkan
tindakan selanjutnya
Strategi implementasi
dan melakukan
tindakan sesuai
dengan nilai yang
dianutnya
Memahami problema atau
isi berkenaan nilai
Menempatkan diri dalam
menentukan nilai
Memutuskan
berbuat atau
tidak
Tumbuhnya
Kesadaran
nilai
1
• Tahap Pre
Konvension
al
• Konvensional
2
• Pasca
Konvensional
Nilai
Nilai Material
0
1
Nilai Vital
0
2
0
3
Nilai Kerohanian
Nilai
Kebenaran
Nilai keindahan
Nilai religius
segala sesuatu yang berguna bagi
unsur jasmani manusia
segala sesuatu yang berguna bagi
manusia untuk berkegiatan
Proses
Terbentukn
ya Sikap
• Belief
• Responsif
evaluatif
• conditioning
• Response
Evaluative
Teori Stimulus Response
Teori Pembentukan Sikap
Perolehan informasi
yang mampu
memperluas wawasan
dan mendukung
persoalan pada proporsi
yang tepat sangat
penting dalam
mencapai
keseimbangan
Balance Of
Teoritic
Sikap tumbuh dengan
cara dipelajari dan
mengamati
kegiatan/perilaku model
Modelling Teoritic
Teori
Keterampilan Intelektual atau Kemampuan Analisis
Sejumlah proses melukiskan,
menyimpulkan, menganalisis
informasi, konseptualisasi,
generalisasi, membuat
keputusan
0
1
0
2
Kemampuan analisis merupakan kecakapan peserta didik
untuk melakukan penyelidikan terhadap suatu peristiwa
dengan tujuan untuk mengetahui keadaan sebenarnya
0
4
Menganalisis Informasi
Membuat Kesimpulan
0
3
0
5
Konseptualisasi
Generalisasi
Keterampilan Personal
Membaca peta untuk mengenal pembagian
permukaan bumi
0
1
Membuat denah rumahnya
0
2
0
4
Mengenal waktu dan kronologi
Peta di RT dan RW dan seterusnya
0
3
Keterampilan Sosial
Kehidupan dan kerjasama, belajar memberi, dan menerima
tanggungjawab, menghormati hak-hak orang lain, membina
kesadaran sosial
Kebutuhan akan Pengembangan Keterampilan
Berkelompok
0
1
Peningkatan Keterampilan Kelompok (Sosial)
0
2
ContohKeterkaitan antara
Peristiwa, Fakta, Konsep,
Generalisasi, Nilai, Sikap, dan
Keterampilan Intelektual,
Personal dan Sosial dalam
Konteks Pendidikan IPS
SD Kelas Tinggi
A. KESIMPULAN
1. KELAS RENDAH
2. KELASTINGGI
B. SARAN
TERIMA KASIH !!

More Related Content

What's hot

MODUL 2 pendidikan IPS SD.pptx
MODUL 2 pendidikan IPS SD.pptxMODUL 2 pendidikan IPS SD.pptx
MODUL 2 pendidikan IPS SD.pptx
NonameNoname62
 
Modul 2 dan 3 Pendidikan IPS di SD
Modul 2 dan 3 Pendidikan IPS di SDModul 2 dan 3 Pendidikan IPS di SD
Modul 2 dan 3 Pendidikan IPS di SD
BudiHerijanto2
 
Tugas pend.ips sd
Tugas pend.ips sdTugas pend.ips sd
Tugas pend.ips sd
Operator Warnet Vast Raha
 
PERSPEKTIF PEND. SD MODUL 7 DAN 8.pptx
PERSPEKTIF PEND. SD MODUL 7 DAN 8.pptxPERSPEKTIF PEND. SD MODUL 7 DAN 8.pptx
PERSPEKTIF PEND. SD MODUL 7 DAN 8.pptx
harishmwddh
 
Contoh kasus tap di sd
Contoh kasus tap di sdContoh kasus tap di sd
Contoh kasus tap di sd
Warnet Raha
 
Lembar observasi guru
Lembar observasi guruLembar observasi guru
Lembar observasi guru
Alby Alyubi
 
Silabus IPA SD Kelas 5 Semester I
Silabus IPA SD Kelas 5 Semester ISilabus IPA SD Kelas 5 Semester I
Silabus IPA SD Kelas 5 Semester ITri Suwandi
 
Format APKG 1 dan 2 PKP Universitas Terbuka ( UT ) Terbaru
Format APKG 1 dan 2 PKP Universitas Terbuka ( UT ) TerbaruFormat APKG 1 dan 2 PKP Universitas Terbuka ( UT ) Terbaru
Format APKG 1 dan 2 PKP Universitas Terbuka ( UT ) Terbaru
Akang Juve
 
Modul 3 pembelajaran p kn di sd
Modul 3 pembelajaran p kn di sdModul 3 pembelajaran p kn di sd
Modul 3 pembelajaran p kn di sd
Yoni Mahardhika
 
PPT PRAKTIKUM IPA MODUL 8.pptx
PPT PRAKTIKUM IPA MODUL 8.pptxPPT PRAKTIKUM IPA MODUL 8.pptx
PPT PRAKTIKUM IPA MODUL 8.pptx
DadanTriaRamdhani1
 
Laporan Praktikum IPA Kelompok Ekosistem Darat.docx
Laporan Praktikum IPA Kelompok  Ekosistem Darat.docxLaporan Praktikum IPA Kelompok  Ekosistem Darat.docx
Laporan Praktikum IPA Kelompok Ekosistem Darat.docx
jeninurdiana
 
PTK modul 3 (merancang PTK)
PTK modul 3 (merancang PTK)PTK modul 3 (merancang PTK)
PTK modul 3 (merancang PTK)Srinah Yanti
 
pembelajaran ipa di sd
pembelajaran ipa di sdpembelajaran ipa di sd
pembelajaran ipa di sd
endang zr
 
Laporan praktikum ipa modul 2 1
Laporan praktikum ipa modul 2 1Laporan praktikum ipa modul 2 1
Laporan praktikum ipa modul 2 1
Lutfy Bharamukty
 
Pembelajaran dengan pendekatan saintifik dan penyusunan rpp
Pembelajaran dengan pendekatan saintifik dan penyusunan rppPembelajaran dengan pendekatan saintifik dan penyusunan rpp
Pembelajaran dengan pendekatan saintifik dan penyusunan rppAndi Saputro
 
(18) RPP PKn pengamalan sumpah pemuda 3A
(18) RPP PKn pengamalan sumpah pemuda 3A(18) RPP PKn pengamalan sumpah pemuda 3A
(18) RPP PKn pengamalan sumpah pemuda 3ANastiti Rahajeng
 
Pembelajaran Tematik
Pembelajaran TematikPembelajaran Tematik
Pembelajaran Tematik
Sri Wahyuni Nur Fadyah
 
Modul 2. Pengembangan Tes Hasil Belajar
Modul 2. Pengembangan Tes Hasil BelajarModul 2. Pengembangan Tes Hasil Belajar
Modul 2. Pengembangan Tes Hasil Belajar
Naita Novia Sari
 

What's hot (20)

Pembelajaran terpadu model connected
Pembelajaran terpadu model connectedPembelajaran terpadu model connected
Pembelajaran terpadu model connected
 
Kasus pembelajaran bahasa indonesia sd
Kasus pembelajaran bahasa indonesia sdKasus pembelajaran bahasa indonesia sd
Kasus pembelajaran bahasa indonesia sd
 
MODUL 2 pendidikan IPS SD.pptx
MODUL 2 pendidikan IPS SD.pptxMODUL 2 pendidikan IPS SD.pptx
MODUL 2 pendidikan IPS SD.pptx
 
Modul 2 dan 3 Pendidikan IPS di SD
Modul 2 dan 3 Pendidikan IPS di SDModul 2 dan 3 Pendidikan IPS di SD
Modul 2 dan 3 Pendidikan IPS di SD
 
Tugas pend.ips sd
Tugas pend.ips sdTugas pend.ips sd
Tugas pend.ips sd
 
PERSPEKTIF PEND. SD MODUL 7 DAN 8.pptx
PERSPEKTIF PEND. SD MODUL 7 DAN 8.pptxPERSPEKTIF PEND. SD MODUL 7 DAN 8.pptx
PERSPEKTIF PEND. SD MODUL 7 DAN 8.pptx
 
Contoh kasus tap di sd
Contoh kasus tap di sdContoh kasus tap di sd
Contoh kasus tap di sd
 
Lembar observasi guru
Lembar observasi guruLembar observasi guru
Lembar observasi guru
 
Silabus IPA SD Kelas 5 Semester I
Silabus IPA SD Kelas 5 Semester ISilabus IPA SD Kelas 5 Semester I
Silabus IPA SD Kelas 5 Semester I
 
Format APKG 1 dan 2 PKP Universitas Terbuka ( UT ) Terbaru
Format APKG 1 dan 2 PKP Universitas Terbuka ( UT ) TerbaruFormat APKG 1 dan 2 PKP Universitas Terbuka ( UT ) Terbaru
Format APKG 1 dan 2 PKP Universitas Terbuka ( UT ) Terbaru
 
Modul 3 pembelajaran p kn di sd
Modul 3 pembelajaran p kn di sdModul 3 pembelajaran p kn di sd
Modul 3 pembelajaran p kn di sd
 
PPT PRAKTIKUM IPA MODUL 8.pptx
PPT PRAKTIKUM IPA MODUL 8.pptxPPT PRAKTIKUM IPA MODUL 8.pptx
PPT PRAKTIKUM IPA MODUL 8.pptx
 
Laporan Praktikum IPA Kelompok Ekosistem Darat.docx
Laporan Praktikum IPA Kelompok  Ekosistem Darat.docxLaporan Praktikum IPA Kelompok  Ekosistem Darat.docx
Laporan Praktikum IPA Kelompok Ekosistem Darat.docx
 
PTK modul 3 (merancang PTK)
PTK modul 3 (merancang PTK)PTK modul 3 (merancang PTK)
PTK modul 3 (merancang PTK)
 
pembelajaran ipa di sd
pembelajaran ipa di sdpembelajaran ipa di sd
pembelajaran ipa di sd
 
Laporan praktikum ipa modul 2 1
Laporan praktikum ipa modul 2 1Laporan praktikum ipa modul 2 1
Laporan praktikum ipa modul 2 1
 
Pembelajaran dengan pendekatan saintifik dan penyusunan rpp
Pembelajaran dengan pendekatan saintifik dan penyusunan rppPembelajaran dengan pendekatan saintifik dan penyusunan rpp
Pembelajaran dengan pendekatan saintifik dan penyusunan rpp
 
(18) RPP PKn pengamalan sumpah pemuda 3A
(18) RPP PKn pengamalan sumpah pemuda 3A(18) RPP PKn pengamalan sumpah pemuda 3A
(18) RPP PKn pengamalan sumpah pemuda 3A
 
Pembelajaran Tematik
Pembelajaran TematikPembelajaran Tematik
Pembelajaran Tematik
 
Modul 2. Pengembangan Tes Hasil Belajar
Modul 2. Pengembangan Tes Hasil BelajarModul 2. Pengembangan Tes Hasil Belajar
Modul 2. Pengembangan Tes Hasil Belajar
 

Similar to MAKALAH KELOMPOK 1 ESENSI KTSP KELAS RENDAH DAN KELAS TINGGI.pptx

RAT.doc
RAT.docRAT.doc
RAT.doc
MohIsmail8
 
PDGK 4106 PENDIDIKAN IPS_1.ppt
PDGK 4106 PENDIDIKAN IPS_1.pptPDGK 4106 PENDIDIKAN IPS_1.ppt
PDGK 4106 PENDIDIKAN IPS_1.ppt
FifinFebriani1
 
Tugas pend.ips sd
Tugas pend.ips sdTugas pend.ips sd
Tugas pend.ips sd
Operator Warnet Vast Raha
 
083911004_bab2.pdf
083911004_bab2.pdf083911004_bab2.pdf
083911004_bab2.pdf
erlyn22
 
Pipssd
PipssdPipssd
Pipssd
pepengrohim
 
Konsep Pendidikan IPS
Konsep Pendidikan IPSKonsep Pendidikan IPS
Konsep Pendidikan IPS
Semarang State University
 
Fokus pembelajaran ilmu pengetahuan sosial
Fokus pembelajaran ilmu pengetahuan sosialFokus pembelajaran ilmu pengetahuan sosial
Fokus pembelajaran ilmu pengetahuan sosial
SMPK Stella Maris
 
MAPEL PROJECT IPAS (PENDAHULUAN).pptx
MAPEL PROJECT IPAS (PENDAHULUAN).pptxMAPEL PROJECT IPAS (PENDAHULUAN).pptx
MAPEL PROJECT IPAS (PENDAHULUAN).pptx
lastri9
 
Informasi pengertian studi sosial, kategori ips dan proses berpikir.
Informasi pengertian studi sosial, kategori ips dan proses berpikir.Informasi pengertian studi sosial, kategori ips dan proses berpikir.
Informasi pengertian studi sosial, kategori ips dan proses berpikir.
Maruttha Puspita
 
Skl ki-kd-&-strategi implementasi kurikulum ipa-smp
Skl  ki-kd-&-strategi implementasi  kurikulum ipa-smpSkl  ki-kd-&-strategi implementasi  kurikulum ipa-smp
Skl ki-kd-&-strategi implementasi kurikulum ipa-smpbbawor aji
 
01 pemahaman k 13 - allium
01 pemahaman k 13 - allium01 pemahaman k 13 - allium
01 pemahaman k 13 - allium
Fashihul Makmun
 
01 pemahaman k 13
01 pemahaman k 1301 pemahaman k 13
01 pemahaman k 13
heri baskoro
 
01 pemahaman-k-13
01 pemahaman-k-1301 pemahaman-k-13
01 pemahaman-k-13
Dwi Nurviyanto
 
Kajian ips 1_fix
Kajian ips 1_fixKajian ips 1_fix
Kajian ips 1_fix
pratamisyarah
 
CP IPAS FASE C KURIKULUM MERDEKA
CP IPAS FASE C KURIKULUM MERDEKACP IPAS FASE C KURIKULUM MERDEKA
CP IPAS FASE C KURIKULUM MERDEKA
Modul Guruku
 
Permendikbud tahun2016 nomor024_lampiran_13 sosiologi sma
Permendikbud tahun2016 nomor024_lampiran_13 sosiologi smaPermendikbud tahun2016 nomor024_lampiran_13 sosiologi sma
Permendikbud tahun2016 nomor024_lampiran_13 sosiologi sma
Ikball Aja
 

Similar to MAKALAH KELOMPOK 1 ESENSI KTSP KELAS RENDAH DAN KELAS TINGGI.pptx (20)

RAT.doc
RAT.docRAT.doc
RAT.doc
 
PDGK 4106 PENDIDIKAN IPS_1.ppt
PDGK 4106 PENDIDIKAN IPS_1.pptPDGK 4106 PENDIDIKAN IPS_1.ppt
PDGK 4106 PENDIDIKAN IPS_1.ppt
 
Tugas pend.ips sd
Tugas pend.ips sdTugas pend.ips sd
Tugas pend.ips sd
 
Ki kd sosiologi
Ki kd sosiologiKi kd sosiologi
Ki kd sosiologi
 
083911004_bab2.pdf
083911004_bab2.pdf083911004_bab2.pdf
083911004_bab2.pdf
 
Pipssd
PipssdPipssd
Pipssd
 
Konsep Pendidikan IPS
Konsep Pendidikan IPSKonsep Pendidikan IPS
Konsep Pendidikan IPS
 
Fokus pembelajaran ilmu pengetahuan sosial
Fokus pembelajaran ilmu pengetahuan sosialFokus pembelajaran ilmu pengetahuan sosial
Fokus pembelajaran ilmu pengetahuan sosial
 
MAPEL PROJECT IPAS (PENDAHULUAN).pptx
MAPEL PROJECT IPAS (PENDAHULUAN).pptxMAPEL PROJECT IPAS (PENDAHULUAN).pptx
MAPEL PROJECT IPAS (PENDAHULUAN).pptx
 
Informasi pengertian studi sosial, kategori ips dan proses berpikir.
Informasi pengertian studi sosial, kategori ips dan proses berpikir.Informasi pengertian studi sosial, kategori ips dan proses berpikir.
Informasi pengertian studi sosial, kategori ips dan proses berpikir.
 
ips SD.word
ips SD.wordips SD.word
ips SD.word
 
Skl ki-kd-&-strategi implementasi kurikulum ipa-smp
Skl  ki-kd-&-strategi implementasi  kurikulum ipa-smpSkl  ki-kd-&-strategi implementasi  kurikulum ipa-smp
Skl ki-kd-&-strategi implementasi kurikulum ipa-smp
 
01 pemahaman k 13 - allium
01 pemahaman k 13 - allium01 pemahaman k 13 - allium
01 pemahaman k 13 - allium
 
01 pemahaman k 13
01 pemahaman k 1301 pemahaman k 13
01 pemahaman k 13
 
01 pemahaman k 13
01 pemahaman k 1301 pemahaman k 13
01 pemahaman k 13
 
01 pemahaman-k-13
01 pemahaman-k-1301 pemahaman-k-13
01 pemahaman-k-13
 
Kajian ips 1_fix
Kajian ips 1_fixKajian ips 1_fix
Kajian ips 1_fix
 
CP IPAS FASE C KURIKULUM MERDEKA
CP IPAS FASE C KURIKULUM MERDEKACP IPAS FASE C KURIKULUM MERDEKA
CP IPAS FASE C KURIKULUM MERDEKA
 
Bab 2 09108247080
Bab 2   09108247080Bab 2   09108247080
Bab 2 09108247080
 
Permendikbud tahun2016 nomor024_lampiran_13 sosiologi sma
Permendikbud tahun2016 nomor024_lampiran_13 sosiologi smaPermendikbud tahun2016 nomor024_lampiran_13 sosiologi sma
Permendikbud tahun2016 nomor024_lampiran_13 sosiologi sma
 

Recently uploaded

Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptxJuknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
mattaja008
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptxSEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
bobobodo693
 
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
RinawatiRinawati10
 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
PURWANTOSDNWATES2
 
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docxForm B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
EkoPutuKromo
 
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
widyakusuma99
 
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptxSOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
astridamalia20
 
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
setiatinambunan
 
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdfProgram Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
erlita3
 
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docxForm B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
EkoPutuKromo
 
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagjaPi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
agusmulyadi08
 
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.pptKOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
Dedi Dwitagama
 
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt x
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt           xKoneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt           x
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt x
johan199969
 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
UmyHasna1
 
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docxINSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
lindaagina84
 
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptxPRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
muhammadyudiyanto55
 
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdfTugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
muhammadRifai732845
 
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
rohman85
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
lastri261
 

Recently uploaded (20)

Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptxJuknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
 
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptxSEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
 
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
 
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docxForm B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
 
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
 
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptxSOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
 
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
 
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdfProgram Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
 
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docxForm B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
 
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagjaPi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
 
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.pptKOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
 
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt x
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt           xKoneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt           x
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt x
 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
 
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docxINSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
 
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptxPRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
 
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdfTugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
 
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
 

MAKALAH KELOMPOK 1 ESENSI KTSP KELAS RENDAH DAN KELAS TINGGI.pptx

  • 1. 1. AIDA RAHMAN 2. INDAH KURNIANTI 3. MELISA HIDAYANTI 4. RIRI TRIA RAMDANI PUTRI NIM. 856225215 NIM 856226177 NIM 856225451 NIM 856225791 MAKALAH ESENSI KURIKULUM TINGKAT SATUAN PENDIDIKAN (KTSP) IPS SD KELAS RENDAH DAN KELAS TINGGI Disusun untuk memenuhi persyaratan mata kuliah Pendidikan IPS di SD (PDGK4106) Disusun oleh : Dosen Mata Kuliah : SURIANI, S.Pd., M. A. PROGRAM STUDI S1 PGSD BI 2021.1 FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIT PROGRAM BELAJAR JARA JAUH UNIVERSITAS TERBUKA PADANG AGAM, 02 APRIL TAHUN 2021
  • 2. A. LATAR BELAKANG Pengembangan pendidikan IPS tidak hanya diarahkan pada pengembangan kompetensi yang berkaitan dengan aspek intelektual saja. Keterampian sosial menjadi salah satu faktor yang dikembangkan sebagai kompetensi yang harus dikuasai oleh peserta didik dalam keterampilan mencari, memilih, mengolah dan menggunakan informasi untuk memberdayakan diri agar menjadi warga negara Indonesia yang bertanggung jawab sebagaimana tertuang dalam UU No 20 tahun 2003 Pasal 3. Dalam KurikulumTingkat Satuan Pendidikan (KTSP)Tahun 2006 menegaskan bahwa melalui mata pelajaran IPS peserta didik diarahkan untuk dapat menjadi Warga Negara Indonesia yang demokratis dan bertanggung jawab serta warga dunia yang cinta damai serta mengkaji seperangkat peristiwa, fakta, konsep, generalisasi nilai, sikap, kemampuan analisis dan keterampilan intelektual, personal yang berkaitan dengan isu sosial. Guru diharapkan dapat memahami dan mampu mengembangkan lebih jauh terkait dengan peristiwa, fakta, konsep, generalisasi, nilai, sikap, kemampuan analisis dan keterampilan intelektual, personal dan sosial. agar dapat menyajikan pembelajaran IPS dengan lebih baik dan guru tampil lebih siap dengan wawasan yang lebih luas. Hal ini menjadikan suasana belajar kondusif dan interaksi dalam pembelajaran lebih hidup
  • 3. B. RUMUSAN 1. Bagaimana identifikasi peristiwa, fakta, konsep, generalisasi ilmu-ilmu sosial dalam Kurikulum IPS SD 2006 di kelas rendah dan kelas tinggi? 2. Bagaimana identifikasi nilai dan sikap, keterampilan (intelektual/analisis, personal, dan sosial) dalam kurikulum IPS 2006 di kelas rendah dan kelas tinggi? 3. Materi apa yang dapat menunjukkan keterikatan antara peristiwa, fakta,konsep, generalisasi, nilai, sikap, kemampuan analisis/keterampilan (intelektual, personal, dan sosial) dalam konteks pendidikan IPS SD dalam KTSP di kelas rendah dan kelas tinggi? C. TUJUAN 1. Mengidentifikasi peristiwa, fakta, konsep, generalisasi ilmu-ilmu sosial dalam KTSP IPS SD di kelas rendah dan kelas tinggi. 2. Mengidentifikasi nilai dan sikap keterampilan (intelektual/analisis, personal, dan sosial) dalam kurikulum IPS di kelas rendah dan kelas tinggi. 3. Memberi contoh keterikatan antara peristiwa, fakta,konsep, generalisasi, nilai, sikap dan kemampuan analisis/keterampilan (intelektual, personal, dan sosial) dalam konteks pendidikan IPS SD di kelas rendah dan kelas tinggi.
  • 4. ESENSI KURIKULUM TINGKAT SATUAN PENDIDIKAN (KTSP) IPS SD KELAS RENDAH KELOMPOK 1 AIDA RAHMAN INDAH kURNIATI MELISA HIDAYANTI RIRI TRIA RAMDANI PUTRI
  • 5. PERISTIWA, FAKTA, KONSEP, GENERALISASI ILMU SOSIAL DALAM KTSP IPS SD KELAS RENDAH  MODUL 2  Kegiatan Belajar 1
  • 6. IPS SD DALAM KTSP 2006 IPS mengkaji seperangkat peristiwa, fakta, konsep dan generalisasi yang berkaitan dengan isu sosial • Pada jenjang SD, mata pelajaran IPS adalah mata pelajaran yang memuat materi Geografi, Sejarah, Ekonomi dan Sosiologi.
  • 7.  Mengenal konsep-konsep yang berkaitan dengan kehidupan masyarakat lingkungannya.  Memiliki kemampuan dasar untuk berpikir logis dan kritis, rasa ingin tahu, inkuiri, memecahkan masalah, dan keterampilan dalam kehidupan sosial.  Memiliki komitmen dan kesadaran terhadap nilai- nilai sosial dan kemanusiaan  Memiliki kompetensi berkomunikasi, bekerja sama dan berkompetensi atau berdaya saing dalam masyarakat yang majemuk, baik di tingkat lokal, nasional, dan global (dunia). Tujuan Mata Pelajaran IPS pada Peserta Didik
  • 8. RUANG LINGKUP ESENSI DARI MATA PELAJARAN IPS • Manusia, tempat dan lingkungan Geografi • perilaku ekonomi dan kesejahteraan ekonomi • kehidupan bermasyarakat dan pranata sosiologi Sejarah waktu, keberlanjutan, dan perubahan
  • 9. A. PERISTIWA Semua kejadian di muka bumi yang menyangkut kehidupan manusia Peristiwa alamiah Peristiwa insaniah Gunung meletus Gerhana Matahari/bulan Banjir Tsunami Tanah longsor dll Pembangunan Infrastruktur Pemilu Krisis moneter Korupsi Reformasi dll
  • 10. B. FAKTA • Sesuatu yang telah diketahi atau telah terjadi benar, (ada). Harfiah • Hasil observasi yang bisa dibuktikan secara empiris da memiliki relevansi dengan teori Sains PENGERTIAN
  • 11. 3. KONSEP Suatu istilah pengungkapan abstrak yang digunakan untuk tujuan mengklasifikasikan atau mengkategorikan suatu kelompok dari suatu benda atau gagasan atau peristiwa
  • 12. Konsep dapat dipelajari dengan efektif jika disertai dengan menggunakan CONTOH kota Bandung Jakarta Padang Bukittinggi Makassar dll Konsep dapat dipelajari dengan efektif jika disertai dengan menggunakan NONCONTOH Kebebasan POSITIF Bebas memilih pakaian/maka nan/sekolah Dll NEGATIF Risau Anarki Korupsi Tidak terkendali (noncontoh)
  • 13. Hasil penelitian membuktikan konsep efektif diajarkan jika sejumlah contoh positif dikemukakan sehingga dapat dibentuk karakteristik dari konsep yang diajarkan, diikuti dengan contoh negatif yang menggambarkan absensinya karakteristik yang membedakannya.
  • 14. 4. GENERALISASI Abstraksi dan sangat terkait konsep (Schuneke, 1988:16) Cara mudah memahami generalisasi adalah menelusuri proses terbentuknya generalisasi Konsep yang dibutuhkan ada 2, bisa dari disiplin ilmu sosial atau dari disiplin ilmu sosial yang berbeda
  • 15. KONSEP DASAR DARI BIDANG KEILMUAN IPS • sosialisasi • Peranan • Norma dan sanksi • Nilai (values) • Gerakan sosial • masyarakat 1. SOSIOLOGI
  • 16. 2. EKONOMI • Kelangkaan • Produksi • Saling Ketergantungan • Pembagian kerja
  • 17. 3. GEOGRAFI • Interaksi spasial • Pola spasial • Difusi kebudayaan
  • 18. 4. SEJARAH • Kontinuitas dan perubahan • Waktu Lampau • Kerja sama dan konflik • Nasionalisme
  • 19. KRITERIA PEMILIHAN KONSEP •Validity (Mewakili secara tepat disiplin ilmu terkait) •Significance (bermakna) •Appropriateness (kelayakan/kepantasan) •Durability (Tahan lama) •Balance ( seimbang dalam skop/kedalam)
  • 20. NILAI, SIKAP, KETERAMPILAN INTELEKTUAL/KEMAMPUAN ANALISIS, PERSONAL DAN SOSIAL DALAM KTSPN IPS SD KELAS RENDAH  MODUL 2  Kegiatan Belajar 2
  • 21. NILAI Nilai adalah konsep tentang kelayakan yang dimiliki seseorang atau kelompok yang mempengaruhi bagaimana seseorang atau kelompok memilih cara, tujuan dan perbuatan yang dikehendakinya sesuai dengan anggapannya bahwa pilihannya adlah yang terbaik.
  • 22. SIKAP Menurut Thurse , sikap adalah keseluruhan dari kecendrungan dan perasaan, pemahaman, gagasan, rasa takut, perasaan terancam, dan keyakinan-keyakinan tentang suatu hal
  • 23. KAITAN NILAI DENGAN SIKAP  Nilai menyebabkan sikap  Sikap disebabkan oleh nilai
  • 24. KETERAMPILAN INTELEKTUAL /KEMAMPUAN ANALISIS PERSONAL & SOSIAL DALAM KTSP IPS SD KELAS RENDAH 1. Kemampuan analisis 1. Yaitu bagian dari keterampilan intelektual dimana kemampuan analisis merupakan kemampuan siswa untuk melakukan penyelidikan terhadap suatu peristiwa dengan tujuan mengetahui keadaan yang sebenarnya.
  • 25. Yaitu keterampilan yang bersifat mandiri Contohnya: keterampilan yang berisfat praktis Keterampilan studi dan kebiasaan kerja Keterampilan bekerja dalam kelompok Keterampilan akademik 2. KETERAMPILAN PERSONAL
  • 26. KETERAMILAN SOSIAL  Dengan keterampilan sosial, siswa mampu berkomunikasi dengan sesama manusia, lingkungan di masyarakat secara baik Contoh : berdiskusi dengan teman, bertanya jawab dll.
  • 27. Contoh Keterkaitan antara Peristiwa, Fakta, Konsep, Generalisasi,Nilai, Sikap Dan Keterampilan Intelektual, Personal. Sosial, dalam Konteks Pendidikan IPS SD Kelas Rendah Topik : Lingkungan Alam dan Buatan Sekitar Rumah dan Sekolah Subtopik : Lingkungan Rumah (IPS Kelas 3 Semester I). Standar Kompetensi : Memahami lingkungan dan melaksanakan kerja sama di sekitar rumah dan sekolah. Kompetensi Dasar : Menceritakan lingkungan alam dan buatan di sekitar rumah dan sekolah Tujuan pembelajaran : 1. Menjelaskan pengertian lingkungan alam; 2. Menjelaskan pengertian lingkungan buatan; 3. Menjelaskan pengertian rumah; 4. Menyebutan benda-benda yang langsung dari alam yang ada di sekitar rumah; 5. Menyebutkan benda-benda di lingkungan rumah buatan manusia; 6. Menceritakan pentingnya lingkungan alam dan buatan bagi setiap orang.
  • 28. Fakta – fakta • Daftar benda /barang lingkungan alam dan lingkungan buatan • Cerita tentang pengalaman peserta didik sebagai anggota keluarga di rumahnya • Daftar tugas sehari – hari siswa di rumah • Hak dan kewajiban anggota keluarga terhadap lingkungan alam dan buatan hail pengamatan guru
  • 29. Konsep Dasarnya Konsep – konsep esensial Rumah, lingkungan alam, lingkungan buatan, lingkungan sosial, tanaman, tanah, binatang, jalan, jembatan, manusia, radio, televisi, norma dan sanksi, nilai, kedudukan dan peran, sosialisasi, pembagian kerja Perkawinan, tata krama, rumah tangga, sopan-santun, penataan lingkungan, menjaga kebersihan lingkungan
  • 30. GENERALISASI NILAI SIKAP Di sekitar rumah terdapat lingkungan alam dan lingkungan buatan Kebersihan dan keindahan lingkungan ditentukan oleh rasa tanggung jawab setiap anggota keluarga kebersihan, keindahan, kegunaan, kerja sama, menghormati peraturan, berdisiplin, mau bekerja sama, bertanggung
  • 31. Peristiwa, Fakta, Konsep, Generalisasi Ilmu-ilmu Sosial dalam Kurikulum SD Kelas Tinggi Konsep : diciptakan manusia untuk memenu&i keperluan-keperluan dalam hidup dalam menyampaikan apa yang dipikirkan Sifat konsep : • Konsep itu bersifat abstrak • Konsep merupakan kumpulan dari benda – benda yang memiliki karakteristik atau kualitas secara umum • Konsep itu bersifat personal • Konsep dipelajari melalui pengalaman dengan belajar • Konsep bukan persoalan arti kata, seperti di dalam kamus
  • 32. generalisasi konsep prinsip-prinsip atau rules (aturan) yang dinyatakan dalam kalimat sempurna. Bukan prinsip-prinsip atau rules (aturan) yang dinyatakan dalam kalimat sempurna. memiliki dalil Tidak memiliki dalil objektif dan impersonal subjektif dan personal (berbeda antara seseorang dan lainnya) aplikasi universal terbatas pada orang tertentu
  • 33. Generalisasi menghubungkan beberapa konsep, Dengan hubungan itu terbentuklah pola hubungan yang mempunyai makna, yang menggambarkan hasil pemikiran yang lebih tinggi. Hasil pemikiran tersebut merupakan kemungkinan yang akan terjadi atau kepastian.
  • 34. Nilai, Sikap, dan Keterampilan Intelektual (Kemampuan Analisis, Personal dan Sosial), dalam Kurikulum Tingkat Satuan Pendidikan (KTSP) IPS SD Kelas Tinggi
  • 35. Action Learning Model Strategi perencanaan Langkah-langkah pelaksanaan Menyadari adanya problema atau Merefleksikan perbuatan yang telah dilakukan dan mempertimbangkan tindakan selanjutnya Strategi implementasi dan melakukan tindakan sesuai dengan nilai yang dianutnya Memahami problema atau isi berkenaan nilai Menempatkan diri dalam menentukan nilai Memutuskan berbuat atau tidak
  • 36. Tumbuhnya Kesadaran nilai 1 • Tahap Pre Konvension al • Konvensional 2 • Pasca Konvensional
  • 37. Nilai Nilai Material 0 1 Nilai Vital 0 2 0 3 Nilai Kerohanian Nilai Kebenaran Nilai keindahan Nilai religius segala sesuatu yang berguna bagi unsur jasmani manusia segala sesuatu yang berguna bagi manusia untuk berkegiatan
  • 38. Proses Terbentukn ya Sikap • Belief • Responsif evaluatif • conditioning • Response Evaluative Teori Stimulus Response
  • 39. Teori Pembentukan Sikap Perolehan informasi yang mampu memperluas wawasan dan mendukung persoalan pada proporsi yang tepat sangat penting dalam mencapai keseimbangan Balance Of Teoritic Sikap tumbuh dengan cara dipelajari dan mengamati kegiatan/perilaku model Modelling Teoritic Teori
  • 40. Keterampilan Intelektual atau Kemampuan Analisis Sejumlah proses melukiskan, menyimpulkan, menganalisis informasi, konseptualisasi, generalisasi, membuat keputusan 0 1 0 2 Kemampuan analisis merupakan kecakapan peserta didik untuk melakukan penyelidikan terhadap suatu peristiwa dengan tujuan untuk mengetahui keadaan sebenarnya 0 4 Menganalisis Informasi Membuat Kesimpulan 0 3 0 5 Konseptualisasi Generalisasi
  • 41. Keterampilan Personal Membaca peta untuk mengenal pembagian permukaan bumi 0 1 Membuat denah rumahnya 0 2 0 4 Mengenal waktu dan kronologi Peta di RT dan RW dan seterusnya 0 3
  • 42. Keterampilan Sosial Kehidupan dan kerjasama, belajar memberi, dan menerima tanggungjawab, menghormati hak-hak orang lain, membina kesadaran sosial Kebutuhan akan Pengembangan Keterampilan Berkelompok 0 1 Peningkatan Keterampilan Kelompok (Sosial) 0 2
  • 43. ContohKeterkaitan antara Peristiwa, Fakta, Konsep, Generalisasi, Nilai, Sikap, dan Keterampilan Intelektual, Personal dan Sosial dalam Konteks Pendidikan IPS SD Kelas Tinggi
  • 44. A. KESIMPULAN 1. KELAS RENDAH 2. KELASTINGGI B. SARAN