SlideShare a Scribd company logo
Lelang
• Lelang ialah proses pemilihan penyedia
jasa/barang yang di pilih berdasarkan nilai biaya,
metode dan keefektifitasan waktu pengadaan
yang sesuai syarat.
• Menurut perpres nomor 70 tahun 2012 terdapat
beberapa jenis lelang yaitu
a) Pelelangan umum
b) Pelelangan terbatas
c) Pelelangan sederhana
d) Pemilihan langsung
e) Seleksi umum
 Seleksi sederhana
 Sayembara
 Kontes
 Penunjukan langsung, dan
 Pengadaan langsung
• Secara umum lelang terbagi dua yaitu:
a) Lelang konvensional (manual)
b) Lelang e-procurement (elektronik)
a)Lelang konvensional (manual) ialah
Pengadaan Barang/Jasa yang dilaksanakan
dengan tatap muka biasa (manual) tanpa
menggunakan media perantara elektronik
sesuai dengan ketentuan
perundangundangan
b)Lelang e-procurement (elektronik) Pengadaan
Barang/Jasa yang dilaksanakan dengan
menggunakan teknologi informasi dan
transaksi elektronik sesuai dengan ketentuan
perundangundangan.
Kriteria Lelang
Pada lelang, seleksi, dll. penyedia jasa konsultan:
 Calon penyedia jasa konsultan mengajukan proposal teknis maupun
proposal biaya
 Proposal teknis dinilai terlebih dahulu, bila memenuhi kriteria lelang
maka dilanjutkan dengan
 Penilaian proposal biaya oleh pengguna jasa konstruksi.
Pada lelang, seleksi, dll. penyedia jasa pelaksana konstruksi
(kontraktor dan pemasok):
 Calon penyedia jasa pelaksana konstruksi setuju dengan proposal teknis
yang ditawarkan oleh pengguna jasa konstruksi
 Selanjutnya calon penyedia jasa konstruksi mengajukan proposal biaya
(penawaran Rencana Anggaran Biaya - RAB)
 Penilaian proposal biaya (RAB) oleh pengguna jasa konstruksi.
Organisasi penyedia barang/jasa
• Organisasi Pengadaan Barang/Jasa untuk Pengadaan
melalui Penyedia Barang/Jasa terdiri atas:
a. PA/KPA;
b. PPK;
c. ULP/Pejabat Pengadaan; dan
d. Panitia/Pejabat Penerima Hasil Pekerjaan.
• Organisasi Pengadaan Barang/Jasa untuk Pengadaan
melalui Swakelola terdiri atas:
a. PA/KPA;
b. PPK;
c. ULP/Pejabat Pengadaan/Tim Pengadaan; dan
d. Panitia/Pejabat Penerima Hasil Pekerjaan.
Tahapan pelelangan secara umum
• Tahapan pelelangan umum penyedia
barang/pekerjaan konstruksi/jasa lainnya dengan
pascakualifikasi ialah sebagai berikut :
Pengumuman
Pendaftaran dan penganbilan dokumen pengadaan
Pemberian penjelasan
Pemasukan dokumen penawaran
Pembukaan dokumen penawaran
Evaluasi penawaran
 Evaluasi kualifikasi
 Pembuktian kualifikasi
 Pembuat berita acara hasil pelelangan
 Penetapan pemenang
 Pengumuman pemenang
 Sanggahan
 Sanggahan banding (apabila diperlukan);
dan
 Penunjukan penyedia barang/jasa
• Metode pemasukan dokumen penawaran
terdiri atas :
a) Metode satu sampul
b) Metode dua sampul
c) Metode dua tahap
A. Metode satu sampul
Ialah cara pemasukan dokumen penawaran
yang terdiri dari pesyaratan administrasi, teknis,
dan penawaran harga yang dimasukkan kedalam
satu sampul tertutup kepada kelompok kerja
ULP/pejabat pengadaan.
B. Metode dua sampul
Ialah penyampaian dokumen penawaran yang
persyaratan administrasi dan teknis dimasukkan
dalam sampul tertutup I, sedangkan harga
penawaran dimasukkan dalam sampul tertutup II,
selanjutnya sampul I dan sampul II dimasukkan
kedalam 1 (satu) sampul (sampul penutup) dan
disampaikan kepada kelompok kerja ULP.
C. Metode dua tahap
Ialah penyampaian dokumen penawaran yang
persyaratan administrasi dan teknis dimasukkan
kedalam sampul tertutup I, sedangkan harga
penawaran dimasukkan kedalam sampul
tertutup II, dimana penyampaian penawaran
tahap II (harga), dilakukan hanya oleh peserta
yang dinyatakan lulus evaluasi tahap 1 (evaluasi
administrasi dan teknis).
Kontrak Nasional dan Internasional
• Kontrak, menurut peraturan presiden nomor 70
tahun 2012 ialah perjanjian tertulis antara
Pejabat pembuat komitmen dan penyedia
barang/jasa atau pelaksana swakelola.
• Kontrak menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia
ialah perjanjian (Secara tertulis) antara dua pihak
di perdagangan,sewa-menyewa dan sebagainya
atau persetujuan yang bersanksi hukum antara
dua pihak atau lebih untuk melakukan atau tidak
melakukan sesuatu.
Jenis-Jenis Kontrak Pengadaan
Kontrak pengadaan berdasarkan cara pembayaran :
a) Kontrak Lumpsum
b) Kontrak harga satuan
c) Kontrak gabungan lump sum dan harga satuan
d) Kontrak persentase
e)Kontrak terima jadi (turnkey contract)
Kontrak pengadaan berdasarkan pembebanan tahun
anggaran :
a) Kontrak tahun tunggal
b) Kontrak tahun Jamak
Kontrak pengadaan berdasarkan sumber
pendanaan :
a) Kontrak pengadaan tunggal
b) Kontrak pengadaan bersama
c) Kontrak payung (framework contract)
Kontrak pengadaan berdasarkan jenis pekerjaan:
a) Kontrak pengadaan pekerjaan tunggal
b) Kontrak pengadaan pekerjaan terintegrasi
Pemutusan Kontrak
• Menurut peraturan presiden nomor 70 tahun
2012, pejabat pembuat komitmen dapat
memutuskan hubungan kontrak secara sepihak
apabila
a. kebutuhan barang/jasa tidak dapat ditundamelebihi
batas berakhirnya kontrak;
• berdasarkan penelitian PPK, Penyedia Barang/Jasa
tidak akan mampu menyelesaikan keseluruhan
pekerjaan walaupun diberikan kesempatan sampai
dengan 50 (lima puluh) hari kalender sejak masa
berakhirnya pelaksanaan pekerjaan untuk
menyelesaikan pekerjaan;
• setelah diberikan kesempatan
menyelesaikan pekerjaan sampai dengan
50 (lima puluh) hari kalender sejak masa
berakhirnya pelaksanaan pekerjaan,
Penyedia Barang/Jasa tidak dapat
menyelesaikan pekerjaan;
b. Penyedia Barang/Jasa lalai/cidera janji dalam
melaksanakan kewajibannya dan tidak
memperbaiki kelalaiannya dalam jangka
waktu yang telah ditetapkan;
c. Penyedia barang/jasa terbukti melakukan
KKN, kecurangan dan/atau pemalsuan
dalam proses pengadaan yang diputuskan
oleh instansi yang berwenan; dan/atau
d. Pengaduan tentang penyimpangan
prosedur. Dugaan KKN dan/atau
pelanggaran persaingan sehat dalam
pelaksanaan pengadaan barang/jasa
dinyatakan benar oleh instansi yang
berwenang.
Kontrak Konstruksi Internasiaonal
A. Standar kontrak Amerika (AIA)
American Institute of Architects (AIA) adalah sebuah
institusi profesi di Amerika Serikat yang menerbitkan
dokumen kontrak/syarat-syarat kontrak konstruksi yang biasa
dikenal dengan istilah “AIA Standard” dan dipergunakan
secara luas di Amerika Serikat. Sebagaimana lazimnya Syarat-
Syarat Kontrak (Conditions of Contract), penerbitannya selalu
diperbaiki. Demikian pula dengan syarat-syarat kontrak dari
Amerika Serikat yang terakhir diketahui adalah
edisi/penerbitan tahun 1987 yang dikenal dengan nama “AIA-
General Conditions,1987 ed.” General Conditions of Contract
for Construction, yang diterbitkan oleh “The American
Institute of Architects (=AIA)”, terdiri dari 14 Pasal (Article)
dan 71 ayat.
• Standar kontrak FIDIC (1987)
FIDIC adalah singkatan dari Federation Internationale
Des Ingenieurs Counsels atau dalam bahasa Inggris disebut
International Federation of Consultant Engineers atau bila
diterjemahkan kedalam bahasa Indonesia adalah Federasi
Internasional Konsultan Teknik. FIDIC didirikan pada tahun
1913 oleh 3 (tiga) asosiasi nasional dari Konsultan Teknik
independen di Eropa. Tujuan pembentukan dari federasi ini
adalah untuk memajukan secara umum kepentingan-
kepentingan profesional dari anggota asosiasi dan
menyebarkan informasi atau kepentingannya kepada anggota-
anggota dari kumpulan asosiasi nasional. Sekarang jumlah
keanggotaan FIDIC sudah tersebar di lebih dari 60 (enam
puluh) negara di seluruh dunia, mewakili konsultan-konsultan
teknik didunia.
• Standar Kontrak JCT
JCT adalah singkatan dari Joint Contract
Tribunals, suatu institusi di Inggris yang menyusun
standar kontrak konstruksi untuk Pemerintah
setempat (Local Authority) dan Sektor Swasta
(Private).
• Standar kontrak Singapura (SIA)
Institusi para Arsitek Singapura yang bernama
Singapore Institute of Architects (SIA) menyusun
standar/sistim kontrak yang di kenal dengan nama
“SIA 80 CONTRACT”. Standar ini selengkapnya
bernama ARTICLES AND CONDITIONS OF BUILDING
CONTRACT
Sistim Kontrak Internasional
(AIA, FIDIC, JCT, SIA)
Semua standar/sistim kontrak tersebut mempunyai
bentuk (format) yang kurang lebih sebagai berikut :
• Perjanjian/Kontrak/Agreement/Article of
Agreement/Article of Contract.
• Syarat-syarat Kontrak (Conditions of Contract)
– Umum (General)
– Khusus (Particulair/Special)
• Lampiran-Lampiran (Appendixes)
• Spesifikasi Teknis (Technical Specification)
• Gambar-gambar Kontrak (Contract Drawings)
Tujuan penggunaan masing-masing Kontrak
Internasional adalah sebagai berikut :
• Standar Kontrak Amerika /AIA ditujukan untuk
Kontrak Pekerjaan Sipil
• Standar Kontrak FIDIC 1987 ditujukan untuk
Kontrak Pekerjaan konstruksi Teknik Sipil
(Works of Civil Engineering Construction)
• Standar Kontrak FIDIC 1995 ditujukan untuk
Kontrak Pekerjaan Rancang Bangun dan Turn
Key (Design Build & Turn Key).
• Standar Kontrak JCT 1980/SIA 80 di tujukan
untuk Kontrak Pekerjaan Bangunan.
Syarat umum kontrak internasional
Syarat-syarat Kontrak pada umumnya berisi
ketentuan-ketentuan yang mengatur hak dan
kewajiban para pihak (Pengguna Jasa dan Penyedia
Jasa) secara lengkap, terperinci serta
mencerminkan keadilan dan kesetaraan kedudukan
para pihak. Misalnya: Baik Pengguna Jasa maupun
Penyedia Jasa masing-masing berhak untuk
menangguhkan pekerjaan atau memutuskan
kontrak asalkan memenuhi syarat-syarat yang telah
dicantumkan dalam kontrak antara lain karena salah
satu pihak lalai menjalankan kewajibannya sesuai
Kontrak.
Lanjutan...
Hal-hal khusus sehubungan dengan sifat
pekerjaan/proyek yang memerlukan pengaturan,
dijabarkan dalam Syarat-Syarat Khusus.Besaran-besaran
yang menyangkut besarnya jaminan ganti rugi, waktu
pelaksanaan, waktu penyerahan lahan, masa jaminan
atas cacat, besarnya retensi, semuanya dicantumkan
dalam suatu daftar yang disebut Lampiran (Appendix)
sehingga memudahkan mencarinya. Bahasa yang dipakai
adalah bahasa Inggris yang mudah dimengerti dan
hampir-hampir tak mungkin diartikan lain. Kata-
kata/istilah yang dipakai diberikan definisi yang jelas.
Perbedaan (Kelebihan/kekurangan) kontrak nasional
dan kontrak internasional
• Sengketa kontrak konstruksi di indonesia diselesaikan
di pengadilan , sedangkan sengketa kontrak konstruksi
internasional lebih memilih arbitrase, yang merupakan
lembaga persengketaan kontrak khusus yang lebih baik
• Dalam kontrak konstruksi di indonesia masih memakai
istilah masa pemeliharaan, sedangkan di kontrak
konstruksi internasional sudah menggunakan istilah
masa jaminan atas cacat, yang dirasa lebih tepat
karena yang dijamin adalah apabila ada cacat bukan
untuk pemeliharaan.
• Kontrak konstruksi di indonesia memakai
bahasa indonesia yang lebih mudah di pahami
oleh orang pribumi, berbeda dengan kontrak
konstruksi internasional yang menggunakan
bahasa resmi internasional yaitu bahasa
inggris.
• Dalam kontrak konstruksi internasional
pekerjaan dapat diserah kan secara
praktis/substansial (tidak mutlak 100%
tercapai) karena pekerjaan sangat kompleks
akan sulit mencapai penyelesaian mutlak.
• Pada umumnya Besaran-besaran yang
menyangkut besarnya jaminan ganti rugi, waktu
pelaksanaan, waktu penyerahan lahan, masa
jaminan atas cacat, besarnya retensi dalam
kontrak konstruksi internasional, semuanya
dicantumkan dalam suatu daftar yang disebut
Lampiran (Appendix) sehingga memudahkan
mencarinya. Sedangkan pada kontrak konstruksi
di indonesia hanya di letakkan pada pasal-pasal
kontrak.
• Kontrak konstruksi internasional ditulis secara
singkathanya mengandung sebayak 4 sampai 9
butir pasal sedangkan kontrak konstruksi nasional
memiliki pasal belasan hingga puluhan
• Sistim Kontrak Nasional Lebih mudah
dipahami karena sudah sangat sering
digunakan sedangkan sistim kontrak
internasional lebih rumit pengerjaannya sebab
jarang dalam penggunaannya.

More Related Content

What's hot

Pedoman Pelaksanaan Konstruksi Sistem Penyediaan Air Minum
Pedoman Pelaksanaan Konstruksi Sistem Penyediaan Air MinumPedoman Pelaksanaan Konstruksi Sistem Penyediaan Air Minum
Pedoman Pelaksanaan Konstruksi Sistem Penyediaan Air Minum
infosanitasi
 
Presentasi Tugas Akhir
Presentasi  Tugas AkhirPresentasi  Tugas Akhir
Presentasi Tugas AkhirKurniawan Riza
 
Pengadaan Jasa Konsultansi
Pengadaan Jasa KonsultansiPengadaan Jasa Konsultansi
Pengadaan Jasa Konsultansi
Khalid Mustafa
 
Uu No 2 Tahun 2017 (Penjelasan)
Uu No 2 Tahun 2017 (Penjelasan)Uu No 2 Tahun 2017 (Penjelasan)
Uu No 2 Tahun 2017 (Penjelasan)
Martios Alius
 
262 hps jasa_konsultan_edit_1
262 hps jasa_konsultan_edit_1262 hps jasa_konsultan_edit_1
262 hps jasa_konsultan_edit_1
feri hadiansyah
 
Contoh surat penawaran harga (sph)
Contoh surat penawaran harga (sph)Contoh surat penawaran harga (sph)
Contoh surat penawaran harga (sph)Irman Gapur
 
4bf1a modul 1_-_pengantar_preservasi_jalan
4bf1a modul 1_-_pengantar_preservasi_jalan4bf1a modul 1_-_pengantar_preservasi_jalan
4bf1a modul 1_-_pengantar_preservasi_jalan
udin2234
 
BERITA ACARA PENYELESAIAN PEKERJAAN (PARSIAL)
BERITA ACARA PENYELESAIAN PEKERJAAN (PARSIAL)BERITA ACARA PENYELESAIAN PEKERJAAN (PARSIAL)
BERITA ACARA PENYELESAIAN PEKERJAAN (PARSIAL)
Rahmat Navis
 
02 Agus=Kerusakan Perkerasan Kaku
02 Agus=Kerusakan Perkerasan Kaku02 Agus=Kerusakan Perkerasan Kaku
02 Agus=Kerusakan Perkerasan Kaku
Afianto Faisol
 
Pelaksanaan jalan-beton-semen-ok
Pelaksanaan jalan-beton-semen-okPelaksanaan jalan-beton-semen-ok
Pelaksanaan jalan-beton-semen-ok
Putik Ervia Mei
 
PCM KONTRAK GEDUNG
PCM KONTRAK GEDUNGPCM KONTRAK GEDUNG
PCM KONTRAK GEDUNG
RIONOASNAN3
 
Contoh Surat Perjanjian Kerja Jasa pengamanan Apartemen Terbaru (Beli Perjanj...
Contoh Surat Perjanjian Kerja Jasa pengamanan Apartemen Terbaru (Beli Perjanj...Contoh Surat Perjanjian Kerja Jasa pengamanan Apartemen Terbaru (Beli Perjanj...
Contoh Surat Perjanjian Kerja Jasa pengamanan Apartemen Terbaru (Beli Perjanj...
GLC
 
209921115 justifikasi-teknis-cco1
209921115 justifikasi-teknis-cco1209921115 justifikasi-teknis-cco1
209921115 justifikasi-teknis-cco1Dafa Adunt
 
Rancangan Kontrak
Rancangan KontrakRancangan Kontrak
Rancangan Kontrak
Sugianto Eko Prambudi
 
Tipe tipe jembatan
Tipe tipe jembatanTipe tipe jembatan
Tipe tipe jembatan
gondellgondell
 
Cara penyiapan dan pembersihan lahan sebelum pelaksanaan penyemprotan prime c...
Cara penyiapan dan pembersihan lahan sebelum pelaksanaan penyemprotan prime c...Cara penyiapan dan pembersihan lahan sebelum pelaksanaan penyemprotan prime c...
Cara penyiapan dan pembersihan lahan sebelum pelaksanaan penyemprotan prime c...
Angga Nugraha
 
Spesifikasi teknis
Spesifikasi teknisSpesifikasi teknis
Spesifikasi teknis
Cipt4
 
Prosedur pelaporan (laporan harian, mingguan, bulanan) kon-19
Prosedur pelaporan (laporan harian, mingguan, bulanan) kon-19Prosedur pelaporan (laporan harian, mingguan, bulanan) kon-19
Prosedur pelaporan (laporan harian, mingguan, bulanan) kon-19
Claudius Herry
 

What's hot (20)

Pedoman Pelaksanaan Konstruksi Sistem Penyediaan Air Minum
Pedoman Pelaksanaan Konstruksi Sistem Penyediaan Air MinumPedoman Pelaksanaan Konstruksi Sistem Penyediaan Air Minum
Pedoman Pelaksanaan Konstruksi Sistem Penyediaan Air Minum
 
Presentasi Tugas Akhir
Presentasi  Tugas AkhirPresentasi  Tugas Akhir
Presentasi Tugas Akhir
 
Trial compaction (dahlia)
Trial compaction (dahlia)Trial compaction (dahlia)
Trial compaction (dahlia)
 
Pengawasan proyek
Pengawasan proyekPengawasan proyek
Pengawasan proyek
 
Pengadaan Jasa Konsultansi
Pengadaan Jasa KonsultansiPengadaan Jasa Konsultansi
Pengadaan Jasa Konsultansi
 
Uu No 2 Tahun 2017 (Penjelasan)
Uu No 2 Tahun 2017 (Penjelasan)Uu No 2 Tahun 2017 (Penjelasan)
Uu No 2 Tahun 2017 (Penjelasan)
 
262 hps jasa_konsultan_edit_1
262 hps jasa_konsultan_edit_1262 hps jasa_konsultan_edit_1
262 hps jasa_konsultan_edit_1
 
Contoh surat penawaran harga (sph)
Contoh surat penawaran harga (sph)Contoh surat penawaran harga (sph)
Contoh surat penawaran harga (sph)
 
4bf1a modul 1_-_pengantar_preservasi_jalan
4bf1a modul 1_-_pengantar_preservasi_jalan4bf1a modul 1_-_pengantar_preservasi_jalan
4bf1a modul 1_-_pengantar_preservasi_jalan
 
BERITA ACARA PENYELESAIAN PEKERJAAN (PARSIAL)
BERITA ACARA PENYELESAIAN PEKERJAAN (PARSIAL)BERITA ACARA PENYELESAIAN PEKERJAAN (PARSIAL)
BERITA ACARA PENYELESAIAN PEKERJAAN (PARSIAL)
 
02 Agus=Kerusakan Perkerasan Kaku
02 Agus=Kerusakan Perkerasan Kaku02 Agus=Kerusakan Perkerasan Kaku
02 Agus=Kerusakan Perkerasan Kaku
 
Pelaksanaan jalan-beton-semen-ok
Pelaksanaan jalan-beton-semen-okPelaksanaan jalan-beton-semen-ok
Pelaksanaan jalan-beton-semen-ok
 
PCM KONTRAK GEDUNG
PCM KONTRAK GEDUNGPCM KONTRAK GEDUNG
PCM KONTRAK GEDUNG
 
Contoh Surat Perjanjian Kerja Jasa pengamanan Apartemen Terbaru (Beli Perjanj...
Contoh Surat Perjanjian Kerja Jasa pengamanan Apartemen Terbaru (Beli Perjanj...Contoh Surat Perjanjian Kerja Jasa pengamanan Apartemen Terbaru (Beli Perjanj...
Contoh Surat Perjanjian Kerja Jasa pengamanan Apartemen Terbaru (Beli Perjanj...
 
209921115 justifikasi-teknis-cco1
209921115 justifikasi-teknis-cco1209921115 justifikasi-teknis-cco1
209921115 justifikasi-teknis-cco1
 
Rancangan Kontrak
Rancangan KontrakRancangan Kontrak
Rancangan Kontrak
 
Tipe tipe jembatan
Tipe tipe jembatanTipe tipe jembatan
Tipe tipe jembatan
 
Cara penyiapan dan pembersihan lahan sebelum pelaksanaan penyemprotan prime c...
Cara penyiapan dan pembersihan lahan sebelum pelaksanaan penyemprotan prime c...Cara penyiapan dan pembersihan lahan sebelum pelaksanaan penyemprotan prime c...
Cara penyiapan dan pembersihan lahan sebelum pelaksanaan penyemprotan prime c...
 
Spesifikasi teknis
Spesifikasi teknisSpesifikasi teknis
Spesifikasi teknis
 
Prosedur pelaporan (laporan harian, mingguan, bulanan) kon-19
Prosedur pelaporan (laporan harian, mingguan, bulanan) kon-19Prosedur pelaporan (laporan harian, mingguan, bulanan) kon-19
Prosedur pelaporan (laporan harian, mingguan, bulanan) kon-19
 

Viewers also liked

Peraturan lelang new
Peraturan lelang newPeraturan lelang new
Peraturan lelang new
jonatanwardian
 
Kontrak
KontrakKontrak
Hukum Perjanjian (Kontrak)
Hukum Perjanjian (Kontrak)Hukum Perjanjian (Kontrak)
Hukum Perjanjian (Kontrak)
Shintia Delinda
 
Pengumuman lelang aset tetap bergerak BPJS Kesehatan Cabang Klungkung
Pengumuman lelang aset tetap bergerak BPJS Kesehatan Cabang KlungkungPengumuman lelang aset tetap bergerak BPJS Kesehatan Cabang Klungkung
Pengumuman lelang aset tetap bergerak BPJS Kesehatan Cabang Klungkung
BPJS Kesehatan RI
 
Jenis jenis kontrak
Jenis jenis kontrakJenis jenis kontrak
Jenis jenis kontrak
Operator Warnet Vast Raha
 
Sharing Knowledge - Hukum Kontrak Konstruksi - KJF-TSJ.REV.IVN
Sharing Knowledge - Hukum Kontrak Konstruksi - KJF-TSJ.REV.IVNSharing Knowledge - Hukum Kontrak Konstruksi - KJF-TSJ.REV.IVN
Sharing Knowledge - Hukum Kontrak Konstruksi - KJF-TSJ.REV.IVNBunga Steviane,S.H
 
Dasar dasar pelelangan
Dasar dasar pelelanganDasar dasar pelelangan
Dasar dasar pelelangan
Annis Sabriya
 
Pelaksanaan Pengadaan Barang, Pekerjaan Konstruksi, dan Jasa Lainnya
Pelaksanaan Pengadaan Barang, Pekerjaan Konstruksi, dan Jasa LainnyaPelaksanaan Pengadaan Barang, Pekerjaan Konstruksi, dan Jasa Lainnya
Pelaksanaan Pengadaan Barang, Pekerjaan Konstruksi, dan Jasa Lainnya
Khalid Mustafa
 
Perjanjian Pengikatan Jual Beli Tanah
Perjanjian Pengikatan Jual Beli TanahPerjanjian Pengikatan Jual Beli Tanah
Perjanjian Pengikatan Jual Beli Tanah
Leks&Co
 
SKRIPSI APLIKASI TOKO ONLINE SISTEM LELANG
SKRIPSI   APLIKASI TOKO ONLINE SISTEM LELANG SKRIPSI   APLIKASI TOKO ONLINE SISTEM LELANG
SKRIPSI APLIKASI TOKO ONLINE SISTEM LELANG
Een Pahlefi
 
Paparan Perubahan Perpres Nomor 54 Tahun 2010
Paparan Perubahan Perpres Nomor 54 Tahun 2010Paparan Perubahan Perpres Nomor 54 Tahun 2010
Paparan Perubahan Perpres Nomor 54 Tahun 2010
Khalid Mustafa
 
Konsolidasi perpres 54 tahun 2010 dan perubahannya (perubahan keempat)
Konsolidasi perpres 54 tahun 2010 dan perubahannya (perubahan keempat)Konsolidasi perpres 54 tahun 2010 dan perubahannya (perubahan keempat)
Konsolidasi perpres 54 tahun 2010 dan perubahannya (perubahan keempat)
Khalid Mustafa
 
Hukum kontrak
Hukum kontrakHukum kontrak
Hukum kontrak
aishkhuw fillah
 
Prakualifikasi dan Proses Pengadaan
Prakualifikasi dan Proses PengadaanPrakualifikasi dan Proses Pengadaan
Prakualifikasi dan Proses Pengadaan
Oswar Mungkasa
 
Kiat-Kiat Memenangkan Tender & Untung Besar dalam Proyek
Kiat-Kiat Memenangkan Tender & Untung Besar dalam ProyekKiat-Kiat Memenangkan Tender & Untung Besar dalam Proyek
Kiat-Kiat Memenangkan Tender & Untung Besar dalam Proyek
Sebastianus Nugroho
 
Mekanisme dan Tahapan Penyiapan Proyek Kerjasama Pemerintah dan Swasta dalam ...
Mekanisme dan Tahapan Penyiapan Proyek Kerjasama Pemerintah dan Swasta dalam ...Mekanisme dan Tahapan Penyiapan Proyek Kerjasama Pemerintah dan Swasta dalam ...
Mekanisme dan Tahapan Penyiapan Proyek Kerjasama Pemerintah dan Swasta dalam ...
Oswar Mungkasa
 
Perjanjian Usaha Bersama
Perjanjian Usaha BersamaPerjanjian Usaha Bersama
Perjanjian Usaha Bersama
Legal Akses
 
CONTRACTS AND ITS TYPES
CONTRACTS AND ITS TYPESCONTRACTS AND ITS TYPES
CONTRACTS AND ITS TYPESPundlik Rathod
 

Viewers also liked (19)

Peraturan lelang new
Peraturan lelang newPeraturan lelang new
Peraturan lelang new
 
Kontrak
KontrakKontrak
Kontrak
 
Hukum Perjanjian (Kontrak)
Hukum Perjanjian (Kontrak)Hukum Perjanjian (Kontrak)
Hukum Perjanjian (Kontrak)
 
Pengumuman lelang aset tetap bergerak BPJS Kesehatan Cabang Klungkung
Pengumuman lelang aset tetap bergerak BPJS Kesehatan Cabang KlungkungPengumuman lelang aset tetap bergerak BPJS Kesehatan Cabang Klungkung
Pengumuman lelang aset tetap bergerak BPJS Kesehatan Cabang Klungkung
 
Jenis jenis kontrak
Jenis jenis kontrakJenis jenis kontrak
Jenis jenis kontrak
 
Sharing Knowledge - Hukum Kontrak Konstruksi - KJF-TSJ.REV.IVN
Sharing Knowledge - Hukum Kontrak Konstruksi - KJF-TSJ.REV.IVNSharing Knowledge - Hukum Kontrak Konstruksi - KJF-TSJ.REV.IVN
Sharing Knowledge - Hukum Kontrak Konstruksi - KJF-TSJ.REV.IVN
 
Dasar dasar pelelangan
Dasar dasar pelelanganDasar dasar pelelangan
Dasar dasar pelelangan
 
Pelaksanaan Pengadaan Barang, Pekerjaan Konstruksi, dan Jasa Lainnya
Pelaksanaan Pengadaan Barang, Pekerjaan Konstruksi, dan Jasa LainnyaPelaksanaan Pengadaan Barang, Pekerjaan Konstruksi, dan Jasa Lainnya
Pelaksanaan Pengadaan Barang, Pekerjaan Konstruksi, dan Jasa Lainnya
 
Perjanjian Pengikatan Jual Beli Tanah
Perjanjian Pengikatan Jual Beli TanahPerjanjian Pengikatan Jual Beli Tanah
Perjanjian Pengikatan Jual Beli Tanah
 
SKRIPSI APLIKASI TOKO ONLINE SISTEM LELANG
SKRIPSI   APLIKASI TOKO ONLINE SISTEM LELANG SKRIPSI   APLIKASI TOKO ONLINE SISTEM LELANG
SKRIPSI APLIKASI TOKO ONLINE SISTEM LELANG
 
Paparan Perubahan Perpres Nomor 54 Tahun 2010
Paparan Perubahan Perpres Nomor 54 Tahun 2010Paparan Perubahan Perpres Nomor 54 Tahun 2010
Paparan Perubahan Perpres Nomor 54 Tahun 2010
 
Konsolidasi perpres 54 tahun 2010 dan perubahannya (perubahan keempat)
Konsolidasi perpres 54 tahun 2010 dan perubahannya (perubahan keempat)Konsolidasi perpres 54 tahun 2010 dan perubahannya (perubahan keempat)
Konsolidasi perpres 54 tahun 2010 dan perubahannya (perubahan keempat)
 
Hukum kontrak
Hukum kontrakHukum kontrak
Hukum kontrak
 
Prakualifikasi dan Proses Pengadaan
Prakualifikasi dan Proses PengadaanPrakualifikasi dan Proses Pengadaan
Prakualifikasi dan Proses Pengadaan
 
Kiat-Kiat Memenangkan Tender & Untung Besar dalam Proyek
Kiat-Kiat Memenangkan Tender & Untung Besar dalam ProyekKiat-Kiat Memenangkan Tender & Untung Besar dalam Proyek
Kiat-Kiat Memenangkan Tender & Untung Besar dalam Proyek
 
Mekanisme dan Tahapan Penyiapan Proyek Kerjasama Pemerintah dan Swasta dalam ...
Mekanisme dan Tahapan Penyiapan Proyek Kerjasama Pemerintah dan Swasta dalam ...Mekanisme dan Tahapan Penyiapan Proyek Kerjasama Pemerintah dan Swasta dalam ...
Mekanisme dan Tahapan Penyiapan Proyek Kerjasama Pemerintah dan Swasta dalam ...
 
Bab 3
Bab 3Bab 3
Bab 3
 
Perjanjian Usaha Bersama
Perjanjian Usaha BersamaPerjanjian Usaha Bersama
Perjanjian Usaha Bersama
 
CONTRACTS AND ITS TYPES
CONTRACTS AND ITS TYPESCONTRACTS AND ITS TYPES
CONTRACTS AND ITS TYPES
 

Similar to Lelang & kontrak

Sistem Administrasi Proyek 2
Sistem Administrasi Proyek 2Sistem Administrasi Proyek 2
Sistem Administrasi Proyek 2
Tanjungpura Universuty
 
Slide-CVL212-CVL212-Slide-03.pptx
Slide-CVL212-CVL212-Slide-03.pptxSlide-CVL212-CVL212-Slide-03.pptx
Slide-CVL212-CVL212-Slide-03.pptx
raudhahzahrahrosadi
 
Pengertian
PengertianPengertian
Pengertian
suleman15
 
c6bab_BT_Dokumen_Kontrak-2.pdf
c6bab_BT_Dokumen_Kontrak-2.pdfc6bab_BT_Dokumen_Kontrak-2.pdf
c6bab_BT_Dokumen_Kontrak-2.pdf
ssuser65d2341
 
Tgs mk2 arbi ardli-17.1003.222.01.0669-kls b
Tgs mk2 arbi ardli-17.1003.222.01.0669-kls bTgs mk2 arbi ardli-17.1003.222.01.0669-kls b
Tgs mk2 arbi ardli-17.1003.222.01.0669-kls b
ArbiArdli
 
pengadaan barang dan jasa pemerintah
pengadaan barang dan jasa pemerintahpengadaan barang dan jasa pemerintah
pengadaan barang dan jasa pemerintah
IdaYanti30
 
PPT PELAKSANA KONSTRUKSI BANGUNAN UNIT DISTRIBUSI SPAM
PPT PELAKSANA KONSTRUKSI BANGUNAN UNIT  DISTRIBUSI SPAMPPT PELAKSANA KONSTRUKSI BANGUNAN UNIT  DISTRIBUSI SPAM
PPT PELAKSANA KONSTRUKSI BANGUNAN UNIT DISTRIBUSI SPAM
dpcaskonasoki
 
Tugas3 _M Maulana Al Muki_,Manajemen Konstruksi II
Tugas3 _M Maulana Al Muki_,Manajemen Konstruksi IITugas3 _M Maulana Al Muki_,Manajemen Konstruksi II
Tugas3 _M Maulana Al Muki_,Manajemen Konstruksi II
mmaulanaalmuki
 
2. lamp 3 perpres no 54 tahun 2010
2. lamp 3 perpres no 54 tahun 20102. lamp 3 perpres no 54 tahun 2010
2. lamp 3 perpres no 54 tahun 2010
Armida Share
 
Tugas per. ke 7 & 8 mk ii
Tugas per. ke   7 & 8 mk iiTugas per. ke   7 & 8 mk ii
Tugas per. ke 7 & 8 mk ii
mamatmtg
 
Contoh Evaluasi Kontrak Kerja Konstruksi
Contoh Evaluasi Kontrak Kerja KonstruksiContoh Evaluasi Kontrak Kerja Konstruksi
Contoh Evaluasi Kontrak Kerja Konstruksi
Adnan Kusuma Putra
 
TUGAS UJI KOMPETENSI-INDAH ROSANTI-AHLI UTAMA MANAJEMEN KONSTRUKSI.pptx
TUGAS UJI KOMPETENSI-INDAH ROSANTI-AHLI UTAMA MANAJEMEN KONSTRUKSI.pptxTUGAS UJI KOMPETENSI-INDAH ROSANTI-AHLI UTAMA MANAJEMEN KONSTRUKSI.pptx
TUGAS UJI KOMPETENSI-INDAH ROSANTI-AHLI UTAMA MANAJEMEN KONSTRUKSI.pptx
indahrosantiTeknikSi
 
Caridokumen.com spesifikasi jembatan-
Caridokumen.com spesifikasi jembatan-Caridokumen.com spesifikasi jembatan-
Caridokumen.com spesifikasi jembatan-
Muhammad Iqbal
 
1831a_Dokumen_Kontrak_2020.pdf
1831a_Dokumen_Kontrak_2020.pdf1831a_Dokumen_Kontrak_2020.pdf
1831a_Dokumen_Kontrak_2020.pdf
ssuser6f5f19
 
Prinsip Konstruksi.pptx
Prinsip Konstruksi.pptxPrinsip Konstruksi.pptx
Prinsip Konstruksi.pptx
AnistyaPinakesty1
 
Matriks perbedaan-perpres-54-tahun-2010-dan-perpres-70-tahun-20123
Matriks perbedaan-perpres-54-tahun-2010-dan-perpres-70-tahun-20123Matriks perbedaan-perpres-54-tahun-2010-dan-perpres-70-tahun-20123
Matriks perbedaan-perpres-54-tahun-2010-dan-perpres-70-tahun-20123
EnvaPya
 
Matrix perbedaan
Matrix perbedaanMatrix perbedaan
Matrix perbedaan
Yobin Manik
 
Penyusunan Dokumen Pengadaan
Penyusunan Dokumen PengadaanPenyusunan Dokumen Pengadaan
Penyusunan Dokumen Pengadaan
Galih Gumelar Empat
 
penyusunan dokumen pengadaan
penyusunan dokumen pengadaanpenyusunan dokumen pengadaan
penyusunan dokumen pengadaan
Galih Gumelar Empat
 

Similar to Lelang & kontrak (20)

Sistem Administrasi Proyek 2
Sistem Administrasi Proyek 2Sistem Administrasi Proyek 2
Sistem Administrasi Proyek 2
 
Pelelangan
PelelanganPelelangan
Pelelangan
 
Slide-CVL212-CVL212-Slide-03.pptx
Slide-CVL212-CVL212-Slide-03.pptxSlide-CVL212-CVL212-Slide-03.pptx
Slide-CVL212-CVL212-Slide-03.pptx
 
Pengertian
PengertianPengertian
Pengertian
 
c6bab_BT_Dokumen_Kontrak-2.pdf
c6bab_BT_Dokumen_Kontrak-2.pdfc6bab_BT_Dokumen_Kontrak-2.pdf
c6bab_BT_Dokumen_Kontrak-2.pdf
 
Tgs mk2 arbi ardli-17.1003.222.01.0669-kls b
Tgs mk2 arbi ardli-17.1003.222.01.0669-kls bTgs mk2 arbi ardli-17.1003.222.01.0669-kls b
Tgs mk2 arbi ardli-17.1003.222.01.0669-kls b
 
pengadaan barang dan jasa pemerintah
pengadaan barang dan jasa pemerintahpengadaan barang dan jasa pemerintah
pengadaan barang dan jasa pemerintah
 
PPT PELAKSANA KONSTRUKSI BANGUNAN UNIT DISTRIBUSI SPAM
PPT PELAKSANA KONSTRUKSI BANGUNAN UNIT  DISTRIBUSI SPAMPPT PELAKSANA KONSTRUKSI BANGUNAN UNIT  DISTRIBUSI SPAM
PPT PELAKSANA KONSTRUKSI BANGUNAN UNIT DISTRIBUSI SPAM
 
Tugas3 _M Maulana Al Muki_,Manajemen Konstruksi II
Tugas3 _M Maulana Al Muki_,Manajemen Konstruksi IITugas3 _M Maulana Al Muki_,Manajemen Konstruksi II
Tugas3 _M Maulana Al Muki_,Manajemen Konstruksi II
 
2. lamp 3 perpres no 54 tahun 2010
2. lamp 3 perpres no 54 tahun 20102. lamp 3 perpres no 54 tahun 2010
2. lamp 3 perpres no 54 tahun 2010
 
Tugas per. ke 7 & 8 mk ii
Tugas per. ke   7 & 8 mk iiTugas per. ke   7 & 8 mk ii
Tugas per. ke 7 & 8 mk ii
 
Contoh Evaluasi Kontrak Kerja Konstruksi
Contoh Evaluasi Kontrak Kerja KonstruksiContoh Evaluasi Kontrak Kerja Konstruksi
Contoh Evaluasi Kontrak Kerja Konstruksi
 
TUGAS UJI KOMPETENSI-INDAH ROSANTI-AHLI UTAMA MANAJEMEN KONSTRUKSI.pptx
TUGAS UJI KOMPETENSI-INDAH ROSANTI-AHLI UTAMA MANAJEMEN KONSTRUKSI.pptxTUGAS UJI KOMPETENSI-INDAH ROSANTI-AHLI UTAMA MANAJEMEN KONSTRUKSI.pptx
TUGAS UJI KOMPETENSI-INDAH ROSANTI-AHLI UTAMA MANAJEMEN KONSTRUKSI.pptx
 
Caridokumen.com spesifikasi jembatan-
Caridokumen.com spesifikasi jembatan-Caridokumen.com spesifikasi jembatan-
Caridokumen.com spesifikasi jembatan-
 
1831a_Dokumen_Kontrak_2020.pdf
1831a_Dokumen_Kontrak_2020.pdf1831a_Dokumen_Kontrak_2020.pdf
1831a_Dokumen_Kontrak_2020.pdf
 
Prinsip Konstruksi.pptx
Prinsip Konstruksi.pptxPrinsip Konstruksi.pptx
Prinsip Konstruksi.pptx
 
Matriks perbedaan-perpres-54-tahun-2010-dan-perpres-70-tahun-20123
Matriks perbedaan-perpres-54-tahun-2010-dan-perpres-70-tahun-20123Matriks perbedaan-perpres-54-tahun-2010-dan-perpres-70-tahun-20123
Matriks perbedaan-perpres-54-tahun-2010-dan-perpres-70-tahun-20123
 
Matrix perbedaan
Matrix perbedaanMatrix perbedaan
Matrix perbedaan
 
Penyusunan Dokumen Pengadaan
Penyusunan Dokumen PengadaanPenyusunan Dokumen Pengadaan
Penyusunan Dokumen Pengadaan
 
penyusunan dokumen pengadaan
penyusunan dokumen pengadaanpenyusunan dokumen pengadaan
penyusunan dokumen pengadaan
 

Recently uploaded

Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawasPrensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
suprihatin1885
 
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagjaPi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
agusmulyadi08
 
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
agusmulyadi08
 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
ferrydmn1999
 
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
SEMUELSAMBOKARAENG
 
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docxINSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
lindaagina84
 
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
asyi1
 
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docxForm B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
EkoPutuKromo
 
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdfNUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
DataSupriatna
 
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBIVISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
gloriosaesy
 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
MuhammadBagusAprilia1
 
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptxPPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
Kurnia Fajar
 
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
RinawatiRinawati10
 
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
rohman85
 
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptxSOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
astridamalia20
 
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptxSEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
bobobodo693
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
UditGheozi2
 
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docxForm B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
EkoPutuKromo
 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
UmyHasna1
 
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdfTugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
muhammadRifai732845
 

Recently uploaded (20)

Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawasPrensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
 
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagjaPi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
 
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
 
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
 
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docxINSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
 
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
 
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docxForm B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
 
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdfNUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
 
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBIVISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
 
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptxPPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
 
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
 
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
 
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptxSOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
 
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptxSEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
 
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docxForm B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
 
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdfTugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
 

Lelang & kontrak

  • 1. Lelang • Lelang ialah proses pemilihan penyedia jasa/barang yang di pilih berdasarkan nilai biaya, metode dan keefektifitasan waktu pengadaan yang sesuai syarat. • Menurut perpres nomor 70 tahun 2012 terdapat beberapa jenis lelang yaitu a) Pelelangan umum b) Pelelangan terbatas c) Pelelangan sederhana d) Pemilihan langsung e) Seleksi umum
  • 2.  Seleksi sederhana  Sayembara  Kontes  Penunjukan langsung, dan  Pengadaan langsung • Secara umum lelang terbagi dua yaitu: a) Lelang konvensional (manual) b) Lelang e-procurement (elektronik)
  • 3. a)Lelang konvensional (manual) ialah Pengadaan Barang/Jasa yang dilaksanakan dengan tatap muka biasa (manual) tanpa menggunakan media perantara elektronik sesuai dengan ketentuan perundangundangan b)Lelang e-procurement (elektronik) Pengadaan Barang/Jasa yang dilaksanakan dengan menggunakan teknologi informasi dan transaksi elektronik sesuai dengan ketentuan perundangundangan.
  • 4. Kriteria Lelang Pada lelang, seleksi, dll. penyedia jasa konsultan:  Calon penyedia jasa konsultan mengajukan proposal teknis maupun proposal biaya  Proposal teknis dinilai terlebih dahulu, bila memenuhi kriteria lelang maka dilanjutkan dengan  Penilaian proposal biaya oleh pengguna jasa konstruksi. Pada lelang, seleksi, dll. penyedia jasa pelaksana konstruksi (kontraktor dan pemasok):  Calon penyedia jasa pelaksana konstruksi setuju dengan proposal teknis yang ditawarkan oleh pengguna jasa konstruksi  Selanjutnya calon penyedia jasa konstruksi mengajukan proposal biaya (penawaran Rencana Anggaran Biaya - RAB)  Penilaian proposal biaya (RAB) oleh pengguna jasa konstruksi.
  • 5. Organisasi penyedia barang/jasa • Organisasi Pengadaan Barang/Jasa untuk Pengadaan melalui Penyedia Barang/Jasa terdiri atas: a. PA/KPA; b. PPK; c. ULP/Pejabat Pengadaan; dan d. Panitia/Pejabat Penerima Hasil Pekerjaan. • Organisasi Pengadaan Barang/Jasa untuk Pengadaan melalui Swakelola terdiri atas: a. PA/KPA; b. PPK; c. ULP/Pejabat Pengadaan/Tim Pengadaan; dan d. Panitia/Pejabat Penerima Hasil Pekerjaan.
  • 6. Tahapan pelelangan secara umum • Tahapan pelelangan umum penyedia barang/pekerjaan konstruksi/jasa lainnya dengan pascakualifikasi ialah sebagai berikut : Pengumuman Pendaftaran dan penganbilan dokumen pengadaan Pemberian penjelasan Pemasukan dokumen penawaran Pembukaan dokumen penawaran Evaluasi penawaran
  • 7.  Evaluasi kualifikasi  Pembuktian kualifikasi  Pembuat berita acara hasil pelelangan  Penetapan pemenang  Pengumuman pemenang  Sanggahan  Sanggahan banding (apabila diperlukan); dan  Penunjukan penyedia barang/jasa
  • 8. • Metode pemasukan dokumen penawaran terdiri atas : a) Metode satu sampul b) Metode dua sampul c) Metode dua tahap
  • 9. A. Metode satu sampul Ialah cara pemasukan dokumen penawaran yang terdiri dari pesyaratan administrasi, teknis, dan penawaran harga yang dimasukkan kedalam satu sampul tertutup kepada kelompok kerja ULP/pejabat pengadaan. B. Metode dua sampul Ialah penyampaian dokumen penawaran yang persyaratan administrasi dan teknis dimasukkan dalam sampul tertutup I, sedangkan harga penawaran dimasukkan dalam sampul tertutup II, selanjutnya sampul I dan sampul II dimasukkan kedalam 1 (satu) sampul (sampul penutup) dan disampaikan kepada kelompok kerja ULP.
  • 10. C. Metode dua tahap Ialah penyampaian dokumen penawaran yang persyaratan administrasi dan teknis dimasukkan kedalam sampul tertutup I, sedangkan harga penawaran dimasukkan kedalam sampul tertutup II, dimana penyampaian penawaran tahap II (harga), dilakukan hanya oleh peserta yang dinyatakan lulus evaluasi tahap 1 (evaluasi administrasi dan teknis).
  • 11. Kontrak Nasional dan Internasional • Kontrak, menurut peraturan presiden nomor 70 tahun 2012 ialah perjanjian tertulis antara Pejabat pembuat komitmen dan penyedia barang/jasa atau pelaksana swakelola. • Kontrak menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia ialah perjanjian (Secara tertulis) antara dua pihak di perdagangan,sewa-menyewa dan sebagainya atau persetujuan yang bersanksi hukum antara dua pihak atau lebih untuk melakukan atau tidak melakukan sesuatu.
  • 12. Jenis-Jenis Kontrak Pengadaan Kontrak pengadaan berdasarkan cara pembayaran : a) Kontrak Lumpsum b) Kontrak harga satuan c) Kontrak gabungan lump sum dan harga satuan d) Kontrak persentase e)Kontrak terima jadi (turnkey contract) Kontrak pengadaan berdasarkan pembebanan tahun anggaran : a) Kontrak tahun tunggal b) Kontrak tahun Jamak
  • 13. Kontrak pengadaan berdasarkan sumber pendanaan : a) Kontrak pengadaan tunggal b) Kontrak pengadaan bersama c) Kontrak payung (framework contract) Kontrak pengadaan berdasarkan jenis pekerjaan: a) Kontrak pengadaan pekerjaan tunggal b) Kontrak pengadaan pekerjaan terintegrasi
  • 14. Pemutusan Kontrak • Menurut peraturan presiden nomor 70 tahun 2012, pejabat pembuat komitmen dapat memutuskan hubungan kontrak secara sepihak apabila a. kebutuhan barang/jasa tidak dapat ditundamelebihi batas berakhirnya kontrak; • berdasarkan penelitian PPK, Penyedia Barang/Jasa tidak akan mampu menyelesaikan keseluruhan pekerjaan walaupun diberikan kesempatan sampai dengan 50 (lima puluh) hari kalender sejak masa berakhirnya pelaksanaan pekerjaan untuk menyelesaikan pekerjaan;
  • 15. • setelah diberikan kesempatan menyelesaikan pekerjaan sampai dengan 50 (lima puluh) hari kalender sejak masa berakhirnya pelaksanaan pekerjaan, Penyedia Barang/Jasa tidak dapat menyelesaikan pekerjaan; b. Penyedia Barang/Jasa lalai/cidera janji dalam melaksanakan kewajibannya dan tidak memperbaiki kelalaiannya dalam jangka waktu yang telah ditetapkan;
  • 16. c. Penyedia barang/jasa terbukti melakukan KKN, kecurangan dan/atau pemalsuan dalam proses pengadaan yang diputuskan oleh instansi yang berwenan; dan/atau d. Pengaduan tentang penyimpangan prosedur. Dugaan KKN dan/atau pelanggaran persaingan sehat dalam pelaksanaan pengadaan barang/jasa dinyatakan benar oleh instansi yang berwenang.
  • 17. Kontrak Konstruksi Internasiaonal A. Standar kontrak Amerika (AIA) American Institute of Architects (AIA) adalah sebuah institusi profesi di Amerika Serikat yang menerbitkan dokumen kontrak/syarat-syarat kontrak konstruksi yang biasa dikenal dengan istilah “AIA Standard” dan dipergunakan secara luas di Amerika Serikat. Sebagaimana lazimnya Syarat- Syarat Kontrak (Conditions of Contract), penerbitannya selalu diperbaiki. Demikian pula dengan syarat-syarat kontrak dari Amerika Serikat yang terakhir diketahui adalah edisi/penerbitan tahun 1987 yang dikenal dengan nama “AIA- General Conditions,1987 ed.” General Conditions of Contract for Construction, yang diterbitkan oleh “The American Institute of Architects (=AIA)”, terdiri dari 14 Pasal (Article) dan 71 ayat.
  • 18. • Standar kontrak FIDIC (1987) FIDIC adalah singkatan dari Federation Internationale Des Ingenieurs Counsels atau dalam bahasa Inggris disebut International Federation of Consultant Engineers atau bila diterjemahkan kedalam bahasa Indonesia adalah Federasi Internasional Konsultan Teknik. FIDIC didirikan pada tahun 1913 oleh 3 (tiga) asosiasi nasional dari Konsultan Teknik independen di Eropa. Tujuan pembentukan dari federasi ini adalah untuk memajukan secara umum kepentingan- kepentingan profesional dari anggota asosiasi dan menyebarkan informasi atau kepentingannya kepada anggota- anggota dari kumpulan asosiasi nasional. Sekarang jumlah keanggotaan FIDIC sudah tersebar di lebih dari 60 (enam puluh) negara di seluruh dunia, mewakili konsultan-konsultan teknik didunia.
  • 19. • Standar Kontrak JCT JCT adalah singkatan dari Joint Contract Tribunals, suatu institusi di Inggris yang menyusun standar kontrak konstruksi untuk Pemerintah setempat (Local Authority) dan Sektor Swasta (Private). • Standar kontrak Singapura (SIA) Institusi para Arsitek Singapura yang bernama Singapore Institute of Architects (SIA) menyusun standar/sistim kontrak yang di kenal dengan nama “SIA 80 CONTRACT”. Standar ini selengkapnya bernama ARTICLES AND CONDITIONS OF BUILDING CONTRACT
  • 20. Sistim Kontrak Internasional (AIA, FIDIC, JCT, SIA) Semua standar/sistim kontrak tersebut mempunyai bentuk (format) yang kurang lebih sebagai berikut : • Perjanjian/Kontrak/Agreement/Article of Agreement/Article of Contract. • Syarat-syarat Kontrak (Conditions of Contract) – Umum (General) – Khusus (Particulair/Special) • Lampiran-Lampiran (Appendixes) • Spesifikasi Teknis (Technical Specification) • Gambar-gambar Kontrak (Contract Drawings)
  • 21. Tujuan penggunaan masing-masing Kontrak Internasional adalah sebagai berikut : • Standar Kontrak Amerika /AIA ditujukan untuk Kontrak Pekerjaan Sipil • Standar Kontrak FIDIC 1987 ditujukan untuk Kontrak Pekerjaan konstruksi Teknik Sipil (Works of Civil Engineering Construction) • Standar Kontrak FIDIC 1995 ditujukan untuk Kontrak Pekerjaan Rancang Bangun dan Turn Key (Design Build & Turn Key). • Standar Kontrak JCT 1980/SIA 80 di tujukan untuk Kontrak Pekerjaan Bangunan.
  • 22. Syarat umum kontrak internasional Syarat-syarat Kontrak pada umumnya berisi ketentuan-ketentuan yang mengatur hak dan kewajiban para pihak (Pengguna Jasa dan Penyedia Jasa) secara lengkap, terperinci serta mencerminkan keadilan dan kesetaraan kedudukan para pihak. Misalnya: Baik Pengguna Jasa maupun Penyedia Jasa masing-masing berhak untuk menangguhkan pekerjaan atau memutuskan kontrak asalkan memenuhi syarat-syarat yang telah dicantumkan dalam kontrak antara lain karena salah satu pihak lalai menjalankan kewajibannya sesuai Kontrak.
  • 23. Lanjutan... Hal-hal khusus sehubungan dengan sifat pekerjaan/proyek yang memerlukan pengaturan, dijabarkan dalam Syarat-Syarat Khusus.Besaran-besaran yang menyangkut besarnya jaminan ganti rugi, waktu pelaksanaan, waktu penyerahan lahan, masa jaminan atas cacat, besarnya retensi, semuanya dicantumkan dalam suatu daftar yang disebut Lampiran (Appendix) sehingga memudahkan mencarinya. Bahasa yang dipakai adalah bahasa Inggris yang mudah dimengerti dan hampir-hampir tak mungkin diartikan lain. Kata- kata/istilah yang dipakai diberikan definisi yang jelas.
  • 24. Perbedaan (Kelebihan/kekurangan) kontrak nasional dan kontrak internasional • Sengketa kontrak konstruksi di indonesia diselesaikan di pengadilan , sedangkan sengketa kontrak konstruksi internasional lebih memilih arbitrase, yang merupakan lembaga persengketaan kontrak khusus yang lebih baik • Dalam kontrak konstruksi di indonesia masih memakai istilah masa pemeliharaan, sedangkan di kontrak konstruksi internasional sudah menggunakan istilah masa jaminan atas cacat, yang dirasa lebih tepat karena yang dijamin adalah apabila ada cacat bukan untuk pemeliharaan.
  • 25. • Kontrak konstruksi di indonesia memakai bahasa indonesia yang lebih mudah di pahami oleh orang pribumi, berbeda dengan kontrak konstruksi internasional yang menggunakan bahasa resmi internasional yaitu bahasa inggris. • Dalam kontrak konstruksi internasional pekerjaan dapat diserah kan secara praktis/substansial (tidak mutlak 100% tercapai) karena pekerjaan sangat kompleks akan sulit mencapai penyelesaian mutlak.
  • 26. • Pada umumnya Besaran-besaran yang menyangkut besarnya jaminan ganti rugi, waktu pelaksanaan, waktu penyerahan lahan, masa jaminan atas cacat, besarnya retensi dalam kontrak konstruksi internasional, semuanya dicantumkan dalam suatu daftar yang disebut Lampiran (Appendix) sehingga memudahkan mencarinya. Sedangkan pada kontrak konstruksi di indonesia hanya di letakkan pada pasal-pasal kontrak. • Kontrak konstruksi internasional ditulis secara singkathanya mengandung sebayak 4 sampai 9 butir pasal sedangkan kontrak konstruksi nasional memiliki pasal belasan hingga puluhan
  • 27. • Sistim Kontrak Nasional Lebih mudah dipahami karena sudah sangat sering digunakan sedangkan sistim kontrak internasional lebih rumit pengerjaannya sebab jarang dalam penggunaannya.