SlideShare a Scribd company logo
Latihan Soal
1. Jelaskan model Siklus Sistem Informasi
Siklus Informasi
Data merupakan bentuk yang masih mentah, sehingga perlu diolah lebih lanjut. Data diolah melelui
suatu model untuk menghasilkan informasi. Data dapat berbentuk simbol-simbol semacam huruf-
huruf atau, angka-angka,suara, sinyal, gambar dan sebagainya.
Data yang diolah melalui suatu model menjadi informasi, penerima kemudian menerima informasi
tersebut, membuat suatu keputusan dan melakukan tindakan, yang berani menghasilkan suatu
tindakan yang lain yang akan membuat sejumlah data kembali. Data tersebut akan ditangkap
sebagai input, diproses kembali lewat suatu model dan seterusnya membentuk suatu siklus. Siklus ini
oleh John Burch disebut dengan siklus informasi (information cycle) atau ada yang menyebutnya
dengan istilah siklus pengolahan data (data processing cycles).
Gambar 7.2 Siklus Informasi
Proses
(Model)
Input
(data)
Data
ditangkap
Hasil
tindakan
Output
(Informasi)
Pengambilan
Keputusan
Basis
data
2. Jelaskan model Sistem Informasi berbasis Komputer
Manajer membuat keputusan untuk memecahkan masalah dan informasi digunakan dalam
membuat keputusan. Informasi disajikan dalam bentuk lisan maupun tertulis oleh suatu pengolah
informasi.
Gambar 7.4 Model Sistem Informasi berbasis Komputer
3. Jelaskan Tugas para Spesialis Sistem Informasi
a) Analis Sistem (system analyst)
Analis sistem bekerjasama dengan user mengembangkan sistem baru dan memperbaiki sistem
yang sekarang ada. Analis sistem adalah pakar dalam mendefinisikan masalah dan menyiapkan
dokumentasi tertulis mengenai cara komputer membantu pemecahan masalah.
b) Pengelola database (database administrator)
Pengelola database bekerjasama dengan user dan analis sistem menciptakan database yang
berisi data yang diperlukan untuk menghasilkan informasi bagi user.
Sistem Informasi
berbasis komputer
Sistem
Informasi
Akuntansi
Sistem
Informasi
Manajemen
Sistem
Pendukung
Keputusan
Sistem
Otomatisasi
Kantor
Sistem
Pakar
InformasiKeputusan
Masalah
Pemecahan
masalah
c) Spesialis jaringan (network specialist)
Spesialis jaringan bekerjasama dengan analis sistem dan pemakai membentuk jaringan
komunikasi data yang menyatukan berbagai sumber daya komputer yang tersebar. Spesialis
jaringan menggabungkan keahlian bidang komputer dan telekomunikasi.
d) Programmer
Programmer menggunakan dokumentasi yang disiapkan oleh analis sisem untuk
membuat kode instruksi-instruksi yang menyebabkan komputer mengubah data
menjadi informasi yang diperlukan user.
4. Sebutkan dan jelaskan Sumber Daya Informasi dalam suatu organisasi
a. Sumber Daya Manusia
1) End User Computing (EUC)
EUC adalah user yang dapat mengembangkan aplikasi komputer yang digunakan.
2) Spesialis Informasi
Spesialis Informasi bertanggung jawab mengembangkan dan memelihara sistem
berbasis komputer.
b. Sumber Daya Hardware
1) Sistem Komputer
2) Periperal
c. Sumber Daya Software
1) Software Sistem
2) Softrware Aplikasi
3) Prosedur
d. Sumber daya Data
1) Data base
2) Basis pengetahuan
e. Sumber daya network
1) Media Komunikasi
2) Network Support
5. Jelaskan peranan End-User Computing dalam suatu manajemen
Pemindahan beban kerja
Pemindahan beban keja pengembangan sistem ke area pemakai membebaskan para spesialis
untuk berkonsentrasi pada sistem yang kompleks dan berlingkup organisasi, sehingga mereka
dapat bekerja lebih baik pada area-area tersebut. Para spesialis juga dapat memcurahkan
lebih banyak waktu untuk memelihara sistem yang ada.
Kesenjangan komunikasi
Kesulitan komunikasi antara pemakai dan para spesialis informasi telah mengganggu
pengembangan sistem sejak masa awal komputer. Pemakai memahami area permasalahan
tetapi tidak mengerti teknologi komputer. Sebaliknya, spesialis adalah pakar dalam teknologi
tetapi tidak mengurangi area permasalahan. Dengan membiarkan pemakai mengembangkan
aplikasi mereka sendiri, tidak ada kesenjangan komunikasi karena tidak diperlukan komunikasi.
Demikian pula, saat pemakai mengembangkan sebagian sistem mereka, kesenjangan ini
berkurang.

More Related Content

What's hot

01 konsep dasar sistem informasi (si)
01 konsep dasar sistem informasi (si)01 konsep dasar sistem informasi (si)
01 konsep dasar sistem informasi (si)Ikhsan Bz
 
Meeting 1 - Fundamental Sistem Informasi
Meeting 1 - Fundamental Sistem InformasiMeeting 1 - Fundamental Sistem Informasi
Meeting 1 - Fundamental Sistem Informasi
Universitas Teknokrat Indonesia
 
Tugas sistem informasi manajemen pada pt boga grup
Tugas sistem informasi manajemen pada pt boga grupTugas sistem informasi manajemen pada pt boga grup
Tugas sistem informasi manajemen pada pt boga grup
GitaSrinita
 
Tugas pti 7
Tugas pti 7Tugas pti 7
Tugas pti 7
anasyafridha
 
Sistem+Informasi+Untuk
Sistem+Informasi+UntukSistem+Informasi+Untuk
Sistem+Informasi+Untuk
Mrirfan
 
TUGAS SISTEM INFORMASI MANAJEMEN: DAMPAK PEMANFAATAN BLOG DAN DATABASE PADA P...
TUGAS SISTEM INFORMASI MANAJEMEN: DAMPAK PEMANFAATAN BLOG DAN DATABASE PADA P...TUGAS SISTEM INFORMASI MANAJEMEN: DAMPAK PEMANFAATAN BLOG DAN DATABASE PADA P...
TUGAS SISTEM INFORMASI MANAJEMEN: DAMPAK PEMANFAATAN BLOG DAN DATABASE PADA P...
GitaSrinita
 
Sistem pengolahan data
Sistem pengolahan dataSistem pengolahan data
Sistem pengolahan data
Ajedoe Bowo Champoest
 
Pengantar Sistem Informasi
Pengantar Sistem InformasiPengantar Sistem Informasi
Pengantar Sistem Informasi
AsadCungkring97
 
Sistem informasi berbasis komputer
Sistem informasi berbasis komputerSistem informasi berbasis komputer
Sistem informasi berbasis komputer
Yuntika Andini
 
Pengantar Sistem Informasi
Pengantar Sistem InformasiPengantar Sistem Informasi
Pengantar Sistem Informasi
AsadCungkring97
 
Sistem informasi manajemen
Sistem informasi manajemenSistem informasi manajemen
Sistem informasi manajemen
saidduri
 
Sesi2 sist pengolahan data (SIM)
Sesi2  sist pengolahan data (SIM)Sesi2  sist pengolahan data (SIM)
Sesi2 sist pengolahan data (SIM)Dewi Rahmawati
 
Sistem pengolah data
Sistem pengolah dataSistem pengolah data
Sistem pengolah data
Khudhorix Khudhorix
 
Teori bab 1
Teori bab 1Teori bab 1
Teori bab 1evrylove
 
Sistem Informasi - Dasar Teknologi Informasi
Sistem Informasi - Dasar Teknologi InformasiSistem Informasi - Dasar Teknologi Informasi
Sistem Informasi - Dasar Teknologi Informasi
David Adi Nugroho
 
7 sistem informasi berbasis komputer
7 sistem informasi berbasis komputer7 sistem informasi berbasis komputer
7 sistem informasi berbasis komputerAqnezVineztaPramulya
 
Sistem Informasi - Data dan Basis Data
Sistem Informasi - Data dan Basis DataSistem Informasi - Data dan Basis Data
Sistem Informasi - Data dan Basis Data
David Adi Nugroho
 
Sistem informasi berbasis komputer
Sistem informasi berbasis komputerSistem informasi berbasis komputer
Sistem informasi berbasis komputer
Helsa Hentyosa
 

What's hot (20)

01 konsep dasar sistem informasi (si)
01 konsep dasar sistem informasi (si)01 konsep dasar sistem informasi (si)
01 konsep dasar sistem informasi (si)
 
Presentasi bab 7
Presentasi bab 7Presentasi bab 7
Presentasi bab 7
 
Meeting 1 - Fundamental Sistem Informasi
Meeting 1 - Fundamental Sistem InformasiMeeting 1 - Fundamental Sistem Informasi
Meeting 1 - Fundamental Sistem Informasi
 
Tugas sistem informasi manajemen pada pt boga grup
Tugas sistem informasi manajemen pada pt boga grupTugas sistem informasi manajemen pada pt boga grup
Tugas sistem informasi manajemen pada pt boga grup
 
Tugas pti 7
Tugas pti 7Tugas pti 7
Tugas pti 7
 
Sistem+Informasi+Untuk
Sistem+Informasi+UntukSistem+Informasi+Untuk
Sistem+Informasi+Untuk
 
TUGAS SISTEM INFORMASI MANAJEMEN: DAMPAK PEMANFAATAN BLOG DAN DATABASE PADA P...
TUGAS SISTEM INFORMASI MANAJEMEN: DAMPAK PEMANFAATAN BLOG DAN DATABASE PADA P...TUGAS SISTEM INFORMASI MANAJEMEN: DAMPAK PEMANFAATAN BLOG DAN DATABASE PADA P...
TUGAS SISTEM INFORMASI MANAJEMEN: DAMPAK PEMANFAATAN BLOG DAN DATABASE PADA P...
 
Sistem pengolahan data
Sistem pengolahan dataSistem pengolahan data
Sistem pengolahan data
 
Pengantar Sistem Informasi
Pengantar Sistem InformasiPengantar Sistem Informasi
Pengantar Sistem Informasi
 
Sistem informasi berbasis komputer
Sistem informasi berbasis komputerSistem informasi berbasis komputer
Sistem informasi berbasis komputer
 
Pengantar Sistem Informasi
Pengantar Sistem InformasiPengantar Sistem Informasi
Pengantar Sistem Informasi
 
Sistem informasi manajemen
Sistem informasi manajemenSistem informasi manajemen
Sistem informasi manajemen
 
Sesi2 sist pengolahan data (SIM)
Sesi2  sist pengolahan data (SIM)Sesi2  sist pengolahan data (SIM)
Sesi2 sist pengolahan data (SIM)
 
Sistem pengolah data
Sistem pengolah dataSistem pengolah data
Sistem pengolah data
 
Bab 7
Bab 7Bab 7
Bab 7
 
Teori bab 1
Teori bab 1Teori bab 1
Teori bab 1
 
Sistem Informasi - Dasar Teknologi Informasi
Sistem Informasi - Dasar Teknologi InformasiSistem Informasi - Dasar Teknologi Informasi
Sistem Informasi - Dasar Teknologi Informasi
 
7 sistem informasi berbasis komputer
7 sistem informasi berbasis komputer7 sistem informasi berbasis komputer
7 sistem informasi berbasis komputer
 
Sistem Informasi - Data dan Basis Data
Sistem Informasi - Data dan Basis DataSistem Informasi - Data dan Basis Data
Sistem Informasi - Data dan Basis Data
 
Sistem informasi berbasis komputer
Sistem informasi berbasis komputerSistem informasi berbasis komputer
Sistem informasi berbasis komputer
 

Viewers also liked

Latihan dan tugas mandiri 10
Latihan dan tugas mandiri 10Latihan dan tugas mandiri 10
Latihan dan tugas mandiri 10
rantinty
 
Pr bilangan pti
Pr bilangan ptiPr bilangan pti
Pr bilangan pti
rantinty
 
Bab 12
Bab 12Bab 12
Bab 12
rantinty
 
Ppt bab 10
Ppt bab 10Ppt bab 10
Ppt bab 10
rantinty
 
Latihan dan tugas mandiri 8
Latihan dan tugas mandiri 8Latihan dan tugas mandiri 8
Latihan dan tugas mandiri 8
rantinty
 
Latihan dan tugas mandiri 9
Latihan dan tugas mandiri 9Latihan dan tugas mandiri 9
Latihan dan tugas mandiri 9rantinty
 
Jelaskan perbedaan antara data
Jelaskan perbedaan antara dataJelaskan perbedaan antara data
Jelaskan perbedaan antara data
rantinty
 
Sistem Informasi Manajemen - Pengguna dan Pengembang Sistem
Sistem Informasi Manajemen - Pengguna dan Pengembang SistemSistem Informasi Manajemen - Pengguna dan Pengembang Sistem
Sistem Informasi Manajemen - Pengguna dan Pengembang SistemFebriana Kusumaningrum
 
Pti4
Pti4Pti4
Pti4
rantinty
 

Viewers also liked (16)

Ppt bab 8
Ppt  bab 8Ppt  bab 8
Ppt bab 8
 
Latihan dan tugas mandiri 10
Latihan dan tugas mandiri 10Latihan dan tugas mandiri 10
Latihan dan tugas mandiri 10
 
Pr bilangan pti
Pr bilangan ptiPr bilangan pti
Pr bilangan pti
 
Ppt bab 9
Ppt  bab 9Ppt  bab 9
Ppt bab 9
 
Bab 12
Bab 12Bab 12
Bab 12
 
Bab 13
Bab 13Bab 13
Bab 13
 
Ppt bab 10
Ppt bab 10Ppt bab 10
Ppt bab 10
 
Latihan dan tugas mandiri 8
Latihan dan tugas mandiri 8Latihan dan tugas mandiri 8
Latihan dan tugas mandiri 8
 
Latihan dan tugas mandiri 9
Latihan dan tugas mandiri 9Latihan dan tugas mandiri 9
Latihan dan tugas mandiri 9
 
Pti6
Pti6Pti6
Pti6
 
Jelaskan perbedaan antara data
Jelaskan perbedaan antara dataJelaskan perbedaan antara data
Jelaskan perbedaan antara data
 
Pti5
Pti5Pti5
Pti5
 
Sistem Informasi Manajemen - Pengguna dan Pengembang Sistem
Sistem Informasi Manajemen - Pengguna dan Pengembang SistemSistem Informasi Manajemen - Pengguna dan Pengembang Sistem
Sistem Informasi Manajemen - Pengguna dan Pengembang Sistem
 
Software
SoftwareSoftware
Software
 
Pti 3
Pti 3Pti 3
Pti 3
 
Pti4
Pti4Pti4
Pti4
 

Similar to Latihan soal

Latihan soal modul 7 sistem informasi
Latihan soal modul 7 sistem informasiLatihan soal modul 7 sistem informasi
Latihan soal modul 7 sistem informasi
anasyafridha
 
Latihan soal modul 7 sistem informasi
Latihan soal modul 7 sistem informasiLatihan soal modul 7 sistem informasi
Latihan soal modul 7 sistem informasi
anasyafridha
 
Modul 8 - Komunikasi Data
Modul 8 - Komunikasi DataModul 8 - Komunikasi Data
Modul 8 - Komunikasi Data
Rendiansyah Nugroho
 
karya ilmiah
karya ilmiahkarya ilmiah
karya ilmiah
dianjamme
 
Jawaban soal
Jawaban soalJawaban soal
Jawaban soal
gmailsariah
 
Pengabdian 2
Pengabdian 2Pengabdian 2
Pengabdian 2
Ratzman III
 
Sistem informasi berbasis komputer
Sistem informasi  berbasis komputerSistem informasi  berbasis komputer
Sistem informasi berbasis komputer
ayusartikamuthalib
 
Tugas sim, theresia hanitalia, pengguna dan pengembang sistem informasi , yan...
Tugas sim, theresia hanitalia, pengguna dan pengembang sistem informasi , yan...Tugas sim, theresia hanitalia, pengguna dan pengembang sistem informasi , yan...
Tugas sim, theresia hanitalia, pengguna dan pengembang sistem informasi , yan...
TheodoraTerdunGintin
 
Database management system
Database management systemDatabase management system
Database management system
pujisetiani12
 
Sistem Informasi Manajemen
Sistem Informasi ManajemenSistem Informasi Manajemen
Sistem Informasi Manajemenguest73a527
 
2992304.ppt
2992304.ppt2992304.ppt
2992304.ppt
AnggaPermadi16
 
Sim,lisa andriyani,hapzi ali,sumber daya komputasi dan komunikasi,universitas...
Sim,lisa andriyani,hapzi ali,sumber daya komputasi dan komunikasi,universitas...Sim,lisa andriyani,hapzi ali,sumber daya komputasi dan komunikasi,universitas...
Sim,lisa andriyani,hapzi ali,sumber daya komputasi dan komunikasi,universitas...
Lisa Andriyani
 
Tugas sim, tri eka juniansyah, yananto mihadi. , sumber daya komputasi dan ko...
Tugas sim, tri eka juniansyah, yananto mihadi. , sumber daya komputasi dan ko...Tugas sim, tri eka juniansyah, yananto mihadi. , sumber daya komputasi dan ko...
Tugas sim, tri eka juniansyah, yananto mihadi. , sumber daya komputasi dan ko...
TRIEKAJUNIANSYAH1
 
Sistem Informasi Sebagai sebuah Produk
Sistem Informasi Sebagai sebuah ProdukSistem Informasi Sebagai sebuah Produk
Sistem Informasi Sebagai sebuah Produk
Amirul Nizam Alfian
 
Bab 3 buku teks sim 2014
Bab 3 buku teks sim 2014Bab 3 buku teks sim 2014
Bab 3 buku teks sim 2014
virmannsyah
 
Makalah Sistem Informasi Manajemen - Perancangan sistem informasi pendidikan
Makalah Sistem Informasi Manajemen - Perancangan sistem informasi pendidikanMakalah Sistem Informasi Manajemen - Perancangan sistem informasi pendidikan
Makalah Sistem Informasi Manajemen - Perancangan sistem informasi pendidikan
Fajar Jabrik
 
Sumber Daya Komputasi dan Komunikasi
Sumber Daya Komputasi dan KomunikasiSumber Daya Komputasi dan Komunikasi
Sumber Daya Komputasi dan Komunikasi
AbdulFajri2
 

Similar to Latihan soal (20)

Latihan soal modul 7 sistem informasi
Latihan soal modul 7 sistem informasiLatihan soal modul 7 sistem informasi
Latihan soal modul 7 sistem informasi
 
Latihan soal modul 7 sistem informasi
Latihan soal modul 7 sistem informasiLatihan soal modul 7 sistem informasi
Latihan soal modul 7 sistem informasi
 
Sistem informasi
Sistem informasiSistem informasi
Sistem informasi
 
Modul 8 - Komunikasi Data
Modul 8 - Komunikasi DataModul 8 - Komunikasi Data
Modul 8 - Komunikasi Data
 
karya ilmiah
karya ilmiahkarya ilmiah
karya ilmiah
 
Jawaban soal
Jawaban soalJawaban soal
Jawaban soal
 
Penyelesaian soal
Penyelesaian soalPenyelesaian soal
Penyelesaian soal
 
Pengabdian 2
Pengabdian 2Pengabdian 2
Pengabdian 2
 
Sistem informasi berbasis komputer
Sistem informasi  berbasis komputerSistem informasi  berbasis komputer
Sistem informasi berbasis komputer
 
Tugas sim, theresia hanitalia, pengguna dan pengembang sistem informasi , yan...
Tugas sim, theresia hanitalia, pengguna dan pengembang sistem informasi , yan...Tugas sim, theresia hanitalia, pengguna dan pengembang sistem informasi , yan...
Tugas sim, theresia hanitalia, pengguna dan pengembang sistem informasi , yan...
 
Database management system
Database management systemDatabase management system
Database management system
 
Sistem Informasi Manajemen
Sistem Informasi ManajemenSistem Informasi Manajemen
Sistem Informasi Manajemen
 
Tugas psi
Tugas psiTugas psi
Tugas psi
 
2992304.ppt
2992304.ppt2992304.ppt
2992304.ppt
 
Sim,lisa andriyani,hapzi ali,sumber daya komputasi dan komunikasi,universitas...
Sim,lisa andriyani,hapzi ali,sumber daya komputasi dan komunikasi,universitas...Sim,lisa andriyani,hapzi ali,sumber daya komputasi dan komunikasi,universitas...
Sim,lisa andriyani,hapzi ali,sumber daya komputasi dan komunikasi,universitas...
 
Tugas sim, tri eka juniansyah, yananto mihadi. , sumber daya komputasi dan ko...
Tugas sim, tri eka juniansyah, yananto mihadi. , sumber daya komputasi dan ko...Tugas sim, tri eka juniansyah, yananto mihadi. , sumber daya komputasi dan ko...
Tugas sim, tri eka juniansyah, yananto mihadi. , sumber daya komputasi dan ko...
 
Sistem Informasi Sebagai sebuah Produk
Sistem Informasi Sebagai sebuah ProdukSistem Informasi Sebagai sebuah Produk
Sistem Informasi Sebagai sebuah Produk
 
Bab 3 buku teks sim 2014
Bab 3 buku teks sim 2014Bab 3 buku teks sim 2014
Bab 3 buku teks sim 2014
 
Makalah Sistem Informasi Manajemen - Perancangan sistem informasi pendidikan
Makalah Sistem Informasi Manajemen - Perancangan sistem informasi pendidikanMakalah Sistem Informasi Manajemen - Perancangan sistem informasi pendidikan
Makalah Sistem Informasi Manajemen - Perancangan sistem informasi pendidikan
 
Sumber Daya Komputasi dan Komunikasi
Sumber Daya Komputasi dan KomunikasiSumber Daya Komputasi dan Komunikasi
Sumber Daya Komputasi dan Komunikasi
 

More from rantinty

Ppt bab 8
Ppt  bab 8Ppt  bab 8
Ppt bab 8
rantinty
 
Analisis internal
Analisis internalAnalisis internal
Analisis internalrantinty
 
Latihan soal
Latihan soalLatihan soal
Latihan soal
rantinty
 
Latihan soal
Latihan soalLatihan soal
Latihan soal
rantinty
 
Jelaskan perbedaan antara data
Jelaskan perbedaan antara dataJelaskan perbedaan antara data
Jelaskan perbedaan antara datarantinty
 
Pti5
Pti5Pti5
Pti5
rantinty
 
Pti 3
Pti 3Pti 3
Pti 3
rantinty
 
Pti 3
Pti 3Pti 3
Pti 3
rantinty
 
Pti 3
Pti 3Pti 3
Pti 3
rantinty
 
Edii sharing nsw
Edii sharing nswEdii sharing nsw
Edii sharing nsw
rantinty
 

More from rantinty (15)

Ppt bab 8
Ppt  bab 8Ppt  bab 8
Ppt bab 8
 
Ppt bab 8
Ppt  bab 8Ppt  bab 8
Ppt bab 8
 
Ppt bab 8
Ppt  bab 8Ppt  bab 8
Ppt bab 8
 
Analisis internal
Analisis internalAnalisis internal
Analisis internal
 
Latihan soal
Latihan soalLatihan soal
Latihan soal
 
Latihan soal
Latihan soalLatihan soal
Latihan soal
 
Jelaskan perbedaan antara data
Jelaskan perbedaan antara dataJelaskan perbedaan antara data
Jelaskan perbedaan antara data
 
Pti5
Pti5Pti5
Pti5
 
Pti5
Pti5Pti5
Pti5
 
Pti 3
Pti 3Pti 3
Pti 3
 
Pti 3
Pti 3Pti 3
Pti 3
 
Pti 3
Pti 3Pti 3
Pti 3
 
Pti 3
Pti 3Pti 3
Pti 3
 
Edii sharing nsw
Edii sharing nswEdii sharing nsw
Edii sharing nsw
 
Pti 3
Pti 3Pti 3
Pti 3
 

Latihan soal

  • 1. Latihan Soal 1. Jelaskan model Siklus Sistem Informasi Siklus Informasi Data merupakan bentuk yang masih mentah, sehingga perlu diolah lebih lanjut. Data diolah melelui suatu model untuk menghasilkan informasi. Data dapat berbentuk simbol-simbol semacam huruf- huruf atau, angka-angka,suara, sinyal, gambar dan sebagainya. Data yang diolah melalui suatu model menjadi informasi, penerima kemudian menerima informasi tersebut, membuat suatu keputusan dan melakukan tindakan, yang berani menghasilkan suatu tindakan yang lain yang akan membuat sejumlah data kembali. Data tersebut akan ditangkap sebagai input, diproses kembali lewat suatu model dan seterusnya membentuk suatu siklus. Siklus ini oleh John Burch disebut dengan siklus informasi (information cycle) atau ada yang menyebutnya dengan istilah siklus pengolahan data (data processing cycles). Gambar 7.2 Siklus Informasi Proses (Model) Input (data) Data ditangkap Hasil tindakan Output (Informasi) Pengambilan Keputusan Basis data
  • 2. 2. Jelaskan model Sistem Informasi berbasis Komputer Manajer membuat keputusan untuk memecahkan masalah dan informasi digunakan dalam membuat keputusan. Informasi disajikan dalam bentuk lisan maupun tertulis oleh suatu pengolah informasi. Gambar 7.4 Model Sistem Informasi berbasis Komputer 3. Jelaskan Tugas para Spesialis Sistem Informasi a) Analis Sistem (system analyst) Analis sistem bekerjasama dengan user mengembangkan sistem baru dan memperbaiki sistem yang sekarang ada. Analis sistem adalah pakar dalam mendefinisikan masalah dan menyiapkan dokumentasi tertulis mengenai cara komputer membantu pemecahan masalah. b) Pengelola database (database administrator) Pengelola database bekerjasama dengan user dan analis sistem menciptakan database yang berisi data yang diperlukan untuk menghasilkan informasi bagi user. Sistem Informasi berbasis komputer Sistem Informasi Akuntansi Sistem Informasi Manajemen Sistem Pendukung Keputusan Sistem Otomatisasi Kantor Sistem Pakar InformasiKeputusan Masalah Pemecahan masalah
  • 3. c) Spesialis jaringan (network specialist) Spesialis jaringan bekerjasama dengan analis sistem dan pemakai membentuk jaringan komunikasi data yang menyatukan berbagai sumber daya komputer yang tersebar. Spesialis jaringan menggabungkan keahlian bidang komputer dan telekomunikasi. d) Programmer Programmer menggunakan dokumentasi yang disiapkan oleh analis sisem untuk membuat kode instruksi-instruksi yang menyebabkan komputer mengubah data menjadi informasi yang diperlukan user. 4. Sebutkan dan jelaskan Sumber Daya Informasi dalam suatu organisasi a. Sumber Daya Manusia 1) End User Computing (EUC) EUC adalah user yang dapat mengembangkan aplikasi komputer yang digunakan. 2) Spesialis Informasi Spesialis Informasi bertanggung jawab mengembangkan dan memelihara sistem berbasis komputer. b. Sumber Daya Hardware 1) Sistem Komputer 2) Periperal c. Sumber Daya Software 1) Software Sistem 2) Softrware Aplikasi 3) Prosedur d. Sumber daya Data 1) Data base 2) Basis pengetahuan e. Sumber daya network 1) Media Komunikasi 2) Network Support
  • 4. 5. Jelaskan peranan End-User Computing dalam suatu manajemen Pemindahan beban kerja Pemindahan beban keja pengembangan sistem ke area pemakai membebaskan para spesialis untuk berkonsentrasi pada sistem yang kompleks dan berlingkup organisasi, sehingga mereka dapat bekerja lebih baik pada area-area tersebut. Para spesialis juga dapat memcurahkan lebih banyak waktu untuk memelihara sistem yang ada. Kesenjangan komunikasi Kesulitan komunikasi antara pemakai dan para spesialis informasi telah mengganggu pengembangan sistem sejak masa awal komputer. Pemakai memahami area permasalahan tetapi tidak mengerti teknologi komputer. Sebaliknya, spesialis adalah pakar dalam teknologi tetapi tidak mengurangi area permasalahan. Dengan membiarkan pemakai mengembangkan aplikasi mereka sendiri, tidak ada kesenjangan komunikasi karena tidak diperlukan komunikasi. Demikian pula, saat pemakai mengembangkan sebagian sistem mereka, kesenjangan ini berkurang.