SlideShare a Scribd company logo
1 of 4
1. Urutan takson tumbuhan dari kelompok terbesar ke kelompok terkecil
adalah ….
a. kingdom-filum-bangsa-kelas-suku-marga-jenis
b. kingdom-filum-kelas-bangsa-suku-marga-jenis
c. kingdom-divisio-kelas-bangsa-suku-marga-jenis
d. kingdom-divisio-bangsa-kelas-suku-marga-jenis
2. Tingkatan terendah dari klasifikasi tumbuhan dan hewan adalah ….
a. kingdom c. filum
b. spesies d. kelas
3.Kaktus digolingkan tumbuhan xerofit, sedangkan talas digolongkan
tumbuhan higrofit. Pengelompokkan tersebut berdasarkan pada………
a. bentuk daunnya c. tempat hidupnya
b. sistem perakaran d. manfaatnya
4. Kucing dan harimau dimasukkan dalam kelompok yang sama karena
mempunyai persamaan ciri bentuk luar yang sama, identifikasi yang
dilakukan adalah identifikasi berdasarkan persamaan………
a. morfologi c. anatomi
b. fisiologi d. tingkah laku
5. Burung dara dan burung puter dikawinkan menghasilkan keturunan
yang memiliki sifat antara burung dara dan burung puter. Akan tetapi
keturunanya itu selalu mandul. Ini berarti burung dara dan burung
puter……….
a. beda species c. beda genus
b. sama species d. beda kelas
6. Penulisan nama ilmiah yang benar di bawah ini adalah ...
A. Rhizopus oligosporus C. rhizopus Oligosporus
B. Rhizopus Oligosporus D. rhizopus oligosporus
7. Padi memiliki nama ilmiah Oryza sativa. Kata Oryza merupakan
petunjuk nama …
A. Spesies C. Familia
B. KelaS D. Genus
8. Makin dekat hubungan kekerabatan makhluk hidup maka akan makin
banyak …
A. Perbedaan sifat C. Persamaan sifat
B. Keragamannya D. Keunikannya
9. Euglena kurang cocok jika hanya dimasukkan ke animalia karena
Euglena juga memiliki ciri yang dimiliki oleh Plantae, yaitu …
A. Cara makannya autotro C. Cara hidup berkoloni
B. Selalu bergerak D. Cara makannya heterotrof
10. Spora pada tumbuhan paku apabila jatuh pada tempat yang cocok
akan tumbuh menjadi ...
A. Tumbuhan paku C. Protonema
B. Generasi sporofit D. Protalium
11. Berikut ini termasuk kelompok tumbuhan tidak berpembuluh, kecuali
A. Ganggang C. Lumut
B. Tumbuhan paku D. Jamur
12. Berikut ini hewan yang memiliki rangka dalam adalah …
A. Belalang dan kupu-kupu C. Katak dan kadal
B. Lebah dan laba-laba D. Kumbang dan kalajengking
13. Penyataan tentang lumut di bawah ini yang tidak benar adalah…
.
a. Mempunyai klorofil sehingga dapat membuat makanan sendiri
b. Tidak mempunyai akar, batang, dan daun sejati
c. Berkembangbiak dengan spora dan gamet secara bergantian
d. Mempunyai pembuluh angkut
14. Anggota arthropoda berikut yang mengalami metamorfosis sempurna
adalah….
a. Lebah c. Kecoa
b. Jangkrik d. Kepiting
15. Perhatikan hewan-hewan berikut….
1. Panthera tigris
2. Zoothera tigris
3. Panther leo
4. Gallus zoothera
Hewan yang memiliki kekerabatan paling dekat adalah….
a. 1 dan 2 c. 2 dan 4
b. 1 dan 3 d. 3 dan 4
16. Suatu organisme dikelompokkan kedalam kingdom monera karena
memiliki sel dengan karakteristik…
a. Bersel satu dan berkoloni
b. Berkembang biak dengan pembelahan biner
c. Memiliki kromosom
d. Tidak memiliki membrane inti
17.Kingdom Monera juga kita kenal sebagai bakteri yang artinya
a.besar bulat c.Tongkat
b.batang yang sangat kecil d.lingkaran kecil
18.bentuk-bentuk sel Kingdom Monera kecuali
a.Kubus c.bulat
b.kerucut d.persegi Panjang
18. Bakteri Staphylococcus aureus mempunyai bentuk…
19. Pernyataan di bawah ini yang tidak benar mengenai bakteri adalah ….
a. Bakteri anaerob dapat hidup dengan atau tanpa
oksigen
b.Bakteri aerob akan mati jika tidak ada oksigen
c. Bakteri aerob membutuhkan oksigen untuk respirasi
d. Bakteri anaerob tidak membutuhkan oksigen untuk respirasi
20.Salah satu kindom menera yang menyerupai tumbuhan adalah…
a.Pakis haji c.Bacteri
b.Alga biru d.eubacteria
21. Bakteri dapat bereproduksi secara aseksual dengan cara ….
a. Tunas c. Transformasi
b. Membelahdiri d. Pembelahanbiner
22. Bakteri yang berperan dalam pembuatan yoghurt adalah…
a. Acetobacter xilynum
b. Bacillus subtilis
c. Clostridium tetani
d. Lactobacillus bulgaricus
23. Berikut ini adalah beberapa ciri makhluk hidup:
1) Prokariot
2) Eukariotik
3) Uniseluler
4) Multiseluler
5) Memiliki beberapa jaringan
Yang merupakan ciri Protista adalah ...
a. 2, 3, 4
b. 3, 4, 5
c. 1, 2, 3, 4
d. 1, 2, 3, 4, 5
24. Protista yang mirip dengan hewan adalah ...
a. Protozoa c. Algae
b. Rhizopoda d. Ciliata
25. Pada ciliata, rambut silia berfungsi untuk...
a. bernafas c. bergerak
b. berfotosintesis d. mencerna makanan
26. Protista memiliki sel yang bersifat ….
a. eukariotik c. tidak bermembran
b. prokariotik d. tunggal
19. Berikut adalah contoh organisme yang termasuk dalam kingdom
Protista, kecuali:
a) Alga hijau
b) Amoeba
c) Plasmodium
d) Kaktus
19. Agus dan teman-temannya mengamati makhluk kecil yang bergerak-
gerak, dengan ciri mempunyai bulu cambuk, gerakan sangat cepat, dan
hanya terdiri dari satu sel. Hal tersebut membuat mereka berkesimpulan
bahwa makhluk tersebt yaitu ….
a. Ciliata c. Sporozoa
b. Rhizopoda d. Flagellata
25. Kingdom Protista yang begitu beragam, memiliki persamaan
antaranggotanya yaitu ….
a. melakukan respirasai aerobik seluler dalam mitokondria
b. berdinding sel, eukariot
c. memperoleh makanan secara aututrof, eukariot
d.memperoleh makanan secara prokariot
30. Pembuatan tape dari bahan beras ketan dan bantuan ragi
menggunakan proses …
a. fosforilasi c. fermentasi
b. fragmentasi d. hidrolisis
32. Sel pada Protista mempunyai membran inti atau dinamakan juga
organisme ….
a. eukariotik c. prokariotik
b. uniseluler d. multiseluler
33.. Di bawah ini yang bukan merupakan ciri anggota kingdom protista
yaitu …..
a. Merupakan organisme prokariota
b. Sebagian besar merupakan organism seluler
c. Sebagian besar hidup di air
d. Ada yang bersifat autrotof, ada yang bersifat heterotroph
34.Bagian tumbuhan yang berfungsi dalam penyerapan air dan mineral
adalah …
A. batang C. batang primer
B. akar D. daun
35.Pada tumbuhan berpembuluh, fungsi floem adalah …
A. mengangkut air
B. mengangkut mineral
C. mengangkut sari-sari makanan
D. mengangkut sari makanan dan hasil fotosintesis
E. tempat pertumbuhan akar
36.Bagian bunga tumbuhan berbiji tertutup (Angiospermae) tempat
terjadinya penyerbukan disebut …
A. serbuk sari b. kotak sari
C. bakal buah d. kepala putik
37.Monokotil dapat dibedakan dari dikotil berdasarkan ciri-ciri khas yang
terdapat pada semua struktur dibawah ini, kecuali …
A. Susunan akarnya
B. Susunan anatomi pembuluh batangnya
C. Morfologi bunganya
D. Sifat haploid sel kelaminnya
38.Tumbuhan manakah yang memiliki kambium …
A. pisang C. jagung
B. padi D. singkong
39.Berikut ini yang tidak termasuk ciri dari angiospermae adalah …
A. berbiji tertutup
B. berakar tunggang
C. bereproduksi menghasilkan mikrospora yang merupakan gamet jantan
D. bereproduksi menghasilkan megaspora yang merupakan gamet betina
E. organ reproduksi berupa bunga
40.Berikut adalah contoh spesies dari kingdom plantea yang biasa
dijadikan sebagai sumber karbohidrat utama, yaitu …
A. cocos nucifera C. salacca sp
B. ficus benjamina D. oryza sativa
41. Berikut adalah contoh organisme yang termasuk dalam kingdom
Plantae, kecuali:
a) Pohon pinus c) Lumut
b) Tumbuhan paku-pakuan d) Bakteri
42.Berikut ini yang termasuk dalam kelompok tumbuhan berbiji terbuka
adalah ….
A. kacang hijau, jagung, jambu mete C. kacang tanah, melinjo, pinus
B. pakis haji, melinjo, pinus D. pakis haji, jambu mete, jagung
43.Berikut ini yang bukan merupakan ciri-ciri umum dari jamur, yaitu …
A. tidak berklorofil C. eukariot
B. heterotrof D. berklorofil
44.Pada jamur terdapat sel-sel yang memanjang menyerupai benang-
benang yang disebut …
A. hifa senositik C. askus
B. miselium D. konidia
45.Dalam suatu ekosistem, peran jamur adalah sebagai …
A. produsen C. predator
B. konsumen D. dekomposer
46.Berikut ini adalah jamur yang dapat dikonsumsi, kecuali …
A. jamur merang C. jamur kuping
B. jamur Amanita D. jamur tiram
47. Salah satu ciri khas dari kingdom Animalia adalah adanya…
a) mengandung kitin c) Organ-organ yang berfungsi khusus
b) Klorofil untuk fotosintesis d) Sel eukariotik
48.sebutkan ciri”kingdom animalia Mollusca…………..
49.sebutkan 2 tumbuhan yang memiliki Gymnospermae……..
50.jagung termasuk tumbuhan monokotil karena memiliki daun
…………dan akar……..

More Related Content

Similar to larsihfywgfytufsssuwetiwyeittthgyaaaradhbta

Soal keanekaragaman mahkluk hidup kelas vii smp
Soal keanekaragaman mahkluk hidup kelas vii smpSoal keanekaragaman mahkluk hidup kelas vii smp
Soal keanekaragaman mahkluk hidup kelas vii smpNurhadi Muhlisin
 
Uji Kompetensi Klasifikasi Mahluk H.docx
Uji Kompetensi Klasifikasi Mahluk H.docxUji Kompetensi Klasifikasi Mahluk H.docx
Uji Kompetensi Klasifikasi Mahluk H.docxPramukaSMPN2PGR
 
Ulangan Harian ciri-ciri Makhluk Hidup dan Klasifikasi Makhluk Hidup SMP Ibra...
Ulangan Harian ciri-ciri Makhluk Hidup dan Klasifikasi Makhluk Hidup SMP Ibra...Ulangan Harian ciri-ciri Makhluk Hidup dan Klasifikasi Makhluk Hidup SMP Ibra...
Ulangan Harian ciri-ciri Makhluk Hidup dan Klasifikasi Makhluk Hidup SMP Ibra...ZainulHasan13
 
Soal kelangsungan hidup suatu organisme
Soal kelangsungan hidup suatu organismeSoal kelangsungan hidup suatu organisme
Soal kelangsungan hidup suatu organismeMelina Sulistiyani
 
Latihan Soal dan Pembahasan SBMPTN Biologi #1
Latihan Soal dan Pembahasan SBMPTN Biologi #1Latihan Soal dan Pembahasan SBMPTN Biologi #1
Latihan Soal dan Pembahasan SBMPTN Biologi #1Nesha Mutiara
 
Soal uts ipa kelas 6 semester 1
Soal uts ipa kelas 6 semester 1Soal uts ipa kelas 6 semester 1
Soal uts ipa kelas 6 semester 1Khairil Amri
 
soal ipa kelas 7 sem 2 bab 1 tentang klasifikasi makhluk hidup.docx
soal ipa kelas 7 sem 2 bab 1 tentang klasifikasi makhluk hidup.docxsoal ipa kelas 7 sem 2 bab 1 tentang klasifikasi makhluk hidup.docx
soal ipa kelas 7 sem 2 bab 1 tentang klasifikasi makhluk hidup.docxcitowarsito
 
Ulangan interaksi mh dg lingk
Ulangan interaksi mh dg lingkUlangan interaksi mh dg lingk
Ulangan interaksi mh dg lingk-Yuniati Said
 
SOal-soal Latihan untuk harian dan Les kelas 6
SOal-soal Latihan untuk harian dan Les kelas 6SOal-soal Latihan untuk harian dan Les kelas 6
SOal-soal Latihan untuk harian dan Les kelas 6ista18
 
Soal interaksi makhluk hidup kelas 7
Soal interaksi makhluk hidup kelas 7Soal interaksi makhluk hidup kelas 7
Soal interaksi makhluk hidup kelas 7Nk Yulizar
 
UH IPA7 S1 B2 KLASIFIKASI MAKH HIDUP.docx
UH IPA7 S1 B2 KLASIFIKASI MAKH HIDUP.docxUH IPA7 S1 B2 KLASIFIKASI MAKH HIDUP.docx
UH IPA7 S1 B2 KLASIFIKASI MAKH HIDUP.docxsajidintuban
 
biologi (ganish anggraeni,14,xipa9)
biologi (ganish anggraeni,14,xipa9)biologi (ganish anggraeni,14,xipa9)
biologi (ganish anggraeni,14,xipa9)ganish anggraeni
 
Soal Biologi (Archae, Eu, & Protista)
Soal Biologi (Archae, Eu, & Protista)Soal Biologi (Archae, Eu, & Protista)
Soal Biologi (Archae, Eu, & Protista)Frandy Feliciano
 
Latihan semester genap
Latihan semester genapLatihan semester genap
Latihan semester genapAkhmad Fajrin
 
Anggota kingdom protista yang bersifat uniseluler berbeda dengan eubacteria d...
Anggota kingdom protista yang bersifat uniseluler berbeda dengan eubacteria d...Anggota kingdom protista yang bersifat uniseluler berbeda dengan eubacteria d...
Anggota kingdom protista yang bersifat uniseluler berbeda dengan eubacteria d...Nurman King'na Liza
 

Similar to larsihfywgfytufsssuwetiwyeittthgyaaaradhbta (20)

Soal keanekaragaman mahkluk hidup kelas vii smp
Soal keanekaragaman mahkluk hidup kelas vii smpSoal keanekaragaman mahkluk hidup kelas vii smp
Soal keanekaragaman mahkluk hidup kelas vii smp
 
Bank soal biologi
Bank soal biologiBank soal biologi
Bank soal biologi
 
Uji Kompetensi Klasifikasi Mahluk H.docx
Uji Kompetensi Klasifikasi Mahluk H.docxUji Kompetensi Klasifikasi Mahluk H.docx
Uji Kompetensi Klasifikasi Mahluk H.docx
 
Bahan ukk bio-x sma-
Bahan ukk bio-x sma- Bahan ukk bio-x sma-
Bahan ukk bio-x sma-
 
Ulangan Harian ciri-ciri Makhluk Hidup dan Klasifikasi Makhluk Hidup SMP Ibra...
Ulangan Harian ciri-ciri Makhluk Hidup dan Klasifikasi Makhluk Hidup SMP Ibra...Ulangan Harian ciri-ciri Makhluk Hidup dan Klasifikasi Makhluk Hidup SMP Ibra...
Ulangan Harian ciri-ciri Makhluk Hidup dan Klasifikasi Makhluk Hidup SMP Ibra...
 
Presentation2
Presentation2Presentation2
Presentation2
 
Soal kelangsungan hidup suatu organisme
Soal kelangsungan hidup suatu organismeSoal kelangsungan hidup suatu organisme
Soal kelangsungan hidup suatu organisme
 
Latihan Soal dan Pembahasan SBMPTN Biologi #1
Latihan Soal dan Pembahasan SBMPTN Biologi #1Latihan Soal dan Pembahasan SBMPTN Biologi #1
Latihan Soal dan Pembahasan SBMPTN Biologi #1
 
Soal uts ipa kelas 6 semester 1
Soal uts ipa kelas 6 semester 1Soal uts ipa kelas 6 semester 1
Soal uts ipa kelas 6 semester 1
 
soal ipa kelas 7 sem 2 bab 1 tentang klasifikasi makhluk hidup.docx
soal ipa kelas 7 sem 2 bab 1 tentang klasifikasi makhluk hidup.docxsoal ipa kelas 7 sem 2 bab 1 tentang klasifikasi makhluk hidup.docx
soal ipa kelas 7 sem 2 bab 1 tentang klasifikasi makhluk hidup.docx
 
Ulangan interaksi mh dg lingk
Ulangan interaksi mh dg lingkUlangan interaksi mh dg lingk
Ulangan interaksi mh dg lingk
 
SOal-soal Latihan untuk harian dan Les kelas 6
SOal-soal Latihan untuk harian dan Les kelas 6SOal-soal Latihan untuk harian dan Les kelas 6
SOal-soal Latihan untuk harian dan Les kelas 6
 
Soal interaksi makhluk hidup kelas 7
Soal interaksi makhluk hidup kelas 7Soal interaksi makhluk hidup kelas 7
Soal interaksi makhluk hidup kelas 7
 
UH IPA7 S1 B2 KLASIFIKASI MAKH HIDUP.docx
UH IPA7 S1 B2 KLASIFIKASI MAKH HIDUP.docxUH IPA7 S1 B2 KLASIFIKASI MAKH HIDUP.docx
UH IPA7 S1 B2 KLASIFIKASI MAKH HIDUP.docx
 
Soal uas bio kelas 10
Soal uas bio kelas 10Soal uas bio kelas 10
Soal uas bio kelas 10
 
biologi (ganish anggraeni,14,xipa9)
biologi (ganish anggraeni,14,xipa9)biologi (ganish anggraeni,14,xipa9)
biologi (ganish anggraeni,14,xipa9)
 
Soal Biologi (Archae, Eu, & Protista)
Soal Biologi (Archae, Eu, & Protista)Soal Biologi (Archae, Eu, & Protista)
Soal Biologi (Archae, Eu, & Protista)
 
Latihan semester genap
Latihan semester genapLatihan semester genap
Latihan semester genap
 
Kompetensi inti
Kompetensi intiKompetensi inti
Kompetensi inti
 
Anggota kingdom protista yang bersifat uniseluler berbeda dengan eubacteria d...
Anggota kingdom protista yang bersifat uniseluler berbeda dengan eubacteria d...Anggota kingdom protista yang bersifat uniseluler berbeda dengan eubacteria d...
Anggota kingdom protista yang bersifat uniseluler berbeda dengan eubacteria d...
 

Recently uploaded

Power point materi IPA pada materi unsur
Power point materi IPA pada materi unsurPower point materi IPA pada materi unsur
Power point materi IPA pada materi unsurDoddiKELAS7A
 
443016507-Sediaan-obat-PHYCOPHYTA-MYOPHYTA-dan-MYCOPHYTA-pptx.pptx
443016507-Sediaan-obat-PHYCOPHYTA-MYOPHYTA-dan-MYCOPHYTA-pptx.pptx443016507-Sediaan-obat-PHYCOPHYTA-MYOPHYTA-dan-MYCOPHYTA-pptx.pptx
443016507-Sediaan-obat-PHYCOPHYTA-MYOPHYTA-dan-MYCOPHYTA-pptx.pptxErikaPutriJayantini
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR SENI RUPA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
Modul Ajar Matematika Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Modul Ajar Matematika Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Fathan Emran
 
E-modul materi Ekosistem Kelas 10 SMA (Preview)
E-modul materi Ekosistem Kelas 10 SMA (Preview)E-modul materi Ekosistem Kelas 10 SMA (Preview)
E-modul materi Ekosistem Kelas 10 SMA (Preview)Ammar Ahmad
 
Materi Kimfar Asam,Basa,Buffer dan Garam
Materi Kimfar Asam,Basa,Buffer dan GaramMateri Kimfar Asam,Basa,Buffer dan Garam
Materi Kimfar Asam,Basa,Buffer dan GaramTitaniaUtami
 
Aksi Nyata PMM - Merancang Pembelajaran berdasarkan Perkembangan Peserta Didi...
Aksi Nyata PMM - Merancang Pembelajaran berdasarkan Perkembangan Peserta Didi...Aksi Nyata PMM - Merancang Pembelajaran berdasarkan Perkembangan Peserta Didi...
Aksi Nyata PMM - Merancang Pembelajaran berdasarkan Perkembangan Peserta Didi...walidumar
 
Variasi dan Gaya Mengajar, Mata Kuliah Strategi Belajar Mengajar
Variasi dan Gaya Mengajar, Mata Kuliah Strategi Belajar MengajarVariasi dan Gaya Mengajar, Mata Kuliah Strategi Belajar Mengajar
Variasi dan Gaya Mengajar, Mata Kuliah Strategi Belajar MengajarAureliaAflahAzZahra
 
M5 Latihan Program Prolog Aritmatika.pptx
M5 Latihan Program Prolog Aritmatika.pptxM5 Latihan Program Prolog Aritmatika.pptx
M5 Latihan Program Prolog Aritmatika.pptxAndrewKen3
 
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
prinsip dasar kepramukaan dan metode kepramukaan
prinsip dasar kepramukaan dan metode kepramukaanprinsip dasar kepramukaan dan metode kepramukaan
prinsip dasar kepramukaan dan metode kepramukaanaji guru
 
MATERI Projek Kreatif Kewirausahaan kelas XI SMK.pptx
MATERI Projek Kreatif Kewirausahaan kelas XI SMK.pptxMATERI Projek Kreatif Kewirausahaan kelas XI SMK.pptx
MATERI Projek Kreatif Kewirausahaan kelas XI SMK.pptxrandikaakbar11
 
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
Ppt kelompok 6 (preeklamsia ringan).pptx
Ppt kelompok 6 (preeklamsia ringan).pptxPpt kelompok 6 (preeklamsia ringan).pptx
Ppt kelompok 6 (preeklamsia ringan).pptxMeilianiPuspitaSari
 
konsep pidato Bahaya Merokok bagi kesehatan
konsep pidato Bahaya Merokok bagi kesehatankonsep pidato Bahaya Merokok bagi kesehatan
konsep pidato Bahaya Merokok bagi kesehatanSuzanDwiPutra
 
UAS Matematika kelas IX 2024 HK_2024.pdf
UAS Matematika kelas IX 2024 HK_2024.pdfUAS Matematika kelas IX 2024 HK_2024.pdf
UAS Matematika kelas IX 2024 HK_2024.pdfssuser29a952
 
Penyuluhan_pHIV_AIDS (1).ppt pada tahun 2024 di klungkung
Penyuluhan_pHIV_AIDS (1).ppt pada tahun 2024 di klungkungPenyuluhan_pHIV_AIDS (1).ppt pada tahun 2024 di klungkung
Penyuluhan_pHIV_AIDS (1).ppt pada tahun 2024 di klungkungSemediGiri2
 

Recently uploaded (20)

Power point materi IPA pada materi unsur
Power point materi IPA pada materi unsurPower point materi IPA pada materi unsur
Power point materi IPA pada materi unsur
 
443016507-Sediaan-obat-PHYCOPHYTA-MYOPHYTA-dan-MYCOPHYTA-pptx.pptx
443016507-Sediaan-obat-PHYCOPHYTA-MYOPHYTA-dan-MYCOPHYTA-pptx.pptx443016507-Sediaan-obat-PHYCOPHYTA-MYOPHYTA-dan-MYCOPHYTA-pptx.pptx
443016507-Sediaan-obat-PHYCOPHYTA-MYOPHYTA-dan-MYCOPHYTA-pptx.pptx
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR SENI RUPA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Modul Ajar Matematika Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Modul Ajar Matematika Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
 
E-modul materi Ekosistem Kelas 10 SMA (Preview)
E-modul materi Ekosistem Kelas 10 SMA (Preview)E-modul materi Ekosistem Kelas 10 SMA (Preview)
E-modul materi Ekosistem Kelas 10 SMA (Preview)
 
Materi Kimfar Asam,Basa,Buffer dan Garam
Materi Kimfar Asam,Basa,Buffer dan GaramMateri Kimfar Asam,Basa,Buffer dan Garam
Materi Kimfar Asam,Basa,Buffer dan Garam
 
Aksi Nyata PMM - Merancang Pembelajaran berdasarkan Perkembangan Peserta Didi...
Aksi Nyata PMM - Merancang Pembelajaran berdasarkan Perkembangan Peserta Didi...Aksi Nyata PMM - Merancang Pembelajaran berdasarkan Perkembangan Peserta Didi...
Aksi Nyata PMM - Merancang Pembelajaran berdasarkan Perkembangan Peserta Didi...
 
Variasi dan Gaya Mengajar, Mata Kuliah Strategi Belajar Mengajar
Variasi dan Gaya Mengajar, Mata Kuliah Strategi Belajar MengajarVariasi dan Gaya Mengajar, Mata Kuliah Strategi Belajar Mengajar
Variasi dan Gaya Mengajar, Mata Kuliah Strategi Belajar Mengajar
 
M5 Latihan Program Prolog Aritmatika.pptx
M5 Latihan Program Prolog Aritmatika.pptxM5 Latihan Program Prolog Aritmatika.pptx
M5 Latihan Program Prolog Aritmatika.pptx
 
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
prinsip dasar kepramukaan dan metode kepramukaan
prinsip dasar kepramukaan dan metode kepramukaanprinsip dasar kepramukaan dan metode kepramukaan
prinsip dasar kepramukaan dan metode kepramukaan
 
MATERI Projek Kreatif Kewirausahaan kelas XI SMK.pptx
MATERI Projek Kreatif Kewirausahaan kelas XI SMK.pptxMATERI Projek Kreatif Kewirausahaan kelas XI SMK.pptx
MATERI Projek Kreatif Kewirausahaan kelas XI SMK.pptx
 
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Ppt kelompok 6 (preeklamsia ringan).pptx
Ppt kelompok 6 (preeklamsia ringan).pptxPpt kelompok 6 (preeklamsia ringan).pptx
Ppt kelompok 6 (preeklamsia ringan).pptx
 
konsep pidato Bahaya Merokok bagi kesehatan
konsep pidato Bahaya Merokok bagi kesehatankonsep pidato Bahaya Merokok bagi kesehatan
konsep pidato Bahaya Merokok bagi kesehatan
 
UAS Matematika kelas IX 2024 HK_2024.pdf
UAS Matematika kelas IX 2024 HK_2024.pdfUAS Matematika kelas IX 2024 HK_2024.pdf
UAS Matematika kelas IX 2024 HK_2024.pdf
 
Penyuluhan_pHIV_AIDS (1).ppt pada tahun 2024 di klungkung
Penyuluhan_pHIV_AIDS (1).ppt pada tahun 2024 di klungkungPenyuluhan_pHIV_AIDS (1).ppt pada tahun 2024 di klungkung
Penyuluhan_pHIV_AIDS (1).ppt pada tahun 2024 di klungkung
 

larsihfywgfytufsssuwetiwyeittthgyaaaradhbta

  • 1. 1. Urutan takson tumbuhan dari kelompok terbesar ke kelompok terkecil adalah …. a. kingdom-filum-bangsa-kelas-suku-marga-jenis b. kingdom-filum-kelas-bangsa-suku-marga-jenis c. kingdom-divisio-kelas-bangsa-suku-marga-jenis d. kingdom-divisio-bangsa-kelas-suku-marga-jenis 2. Tingkatan terendah dari klasifikasi tumbuhan dan hewan adalah …. a. kingdom c. filum b. spesies d. kelas 3.Kaktus digolingkan tumbuhan xerofit, sedangkan talas digolongkan tumbuhan higrofit. Pengelompokkan tersebut berdasarkan pada……… a. bentuk daunnya c. tempat hidupnya b. sistem perakaran d. manfaatnya 4. Kucing dan harimau dimasukkan dalam kelompok yang sama karena mempunyai persamaan ciri bentuk luar yang sama, identifikasi yang dilakukan adalah identifikasi berdasarkan persamaan……… a. morfologi c. anatomi b. fisiologi d. tingkah laku 5. Burung dara dan burung puter dikawinkan menghasilkan keturunan yang memiliki sifat antara burung dara dan burung puter. Akan tetapi keturunanya itu selalu mandul. Ini berarti burung dara dan burung puter………. a. beda species c. beda genus b. sama species d. beda kelas 6. Penulisan nama ilmiah yang benar di bawah ini adalah ... A. Rhizopus oligosporus C. rhizopus Oligosporus B. Rhizopus Oligosporus D. rhizopus oligosporus 7. Padi memiliki nama ilmiah Oryza sativa. Kata Oryza merupakan petunjuk nama … A. Spesies C. Familia B. KelaS D. Genus 8. Makin dekat hubungan kekerabatan makhluk hidup maka akan makin banyak … A. Perbedaan sifat C. Persamaan sifat B. Keragamannya D. Keunikannya 9. Euglena kurang cocok jika hanya dimasukkan ke animalia karena Euglena juga memiliki ciri yang dimiliki oleh Plantae, yaitu … A. Cara makannya autotro C. Cara hidup berkoloni B. Selalu bergerak D. Cara makannya heterotrof 10. Spora pada tumbuhan paku apabila jatuh pada tempat yang cocok akan tumbuh menjadi ... A. Tumbuhan paku C. Protonema B. Generasi sporofit D. Protalium 11. Berikut ini termasuk kelompok tumbuhan tidak berpembuluh, kecuali A. Ganggang C. Lumut B. Tumbuhan paku D. Jamur
  • 2. 12. Berikut ini hewan yang memiliki rangka dalam adalah … A. Belalang dan kupu-kupu C. Katak dan kadal B. Lebah dan laba-laba D. Kumbang dan kalajengking 13. Penyataan tentang lumut di bawah ini yang tidak benar adalah… . a. Mempunyai klorofil sehingga dapat membuat makanan sendiri b. Tidak mempunyai akar, batang, dan daun sejati c. Berkembangbiak dengan spora dan gamet secara bergantian d. Mempunyai pembuluh angkut 14. Anggota arthropoda berikut yang mengalami metamorfosis sempurna adalah…. a. Lebah c. Kecoa b. Jangkrik d. Kepiting 15. Perhatikan hewan-hewan berikut…. 1. Panthera tigris 2. Zoothera tigris 3. Panther leo 4. Gallus zoothera Hewan yang memiliki kekerabatan paling dekat adalah…. a. 1 dan 2 c. 2 dan 4 b. 1 dan 3 d. 3 dan 4 16. Suatu organisme dikelompokkan kedalam kingdom monera karena memiliki sel dengan karakteristik… a. Bersel satu dan berkoloni b. Berkembang biak dengan pembelahan biner c. Memiliki kromosom d. Tidak memiliki membrane inti 17.Kingdom Monera juga kita kenal sebagai bakteri yang artinya a.besar bulat c.Tongkat b.batang yang sangat kecil d.lingkaran kecil 18.bentuk-bentuk sel Kingdom Monera kecuali a.Kubus c.bulat b.kerucut d.persegi Panjang 18. Bakteri Staphylococcus aureus mempunyai bentuk… 19. Pernyataan di bawah ini yang tidak benar mengenai bakteri adalah …. a. Bakteri anaerob dapat hidup dengan atau tanpa oksigen b.Bakteri aerob akan mati jika tidak ada oksigen c. Bakteri aerob membutuhkan oksigen untuk respirasi d. Bakteri anaerob tidak membutuhkan oksigen untuk respirasi 20.Salah satu kindom menera yang menyerupai tumbuhan adalah… a.Pakis haji c.Bacteri b.Alga biru d.eubacteria 21. Bakteri dapat bereproduksi secara aseksual dengan cara …. a. Tunas c. Transformasi b. Membelahdiri d. Pembelahanbiner 22. Bakteri yang berperan dalam pembuatan yoghurt adalah… a. Acetobacter xilynum b. Bacillus subtilis c. Clostridium tetani d. Lactobacillus bulgaricus
  • 3. 23. Berikut ini adalah beberapa ciri makhluk hidup: 1) Prokariot 2) Eukariotik 3) Uniseluler 4) Multiseluler 5) Memiliki beberapa jaringan Yang merupakan ciri Protista adalah ... a. 2, 3, 4 b. 3, 4, 5 c. 1, 2, 3, 4 d. 1, 2, 3, 4, 5 24. Protista yang mirip dengan hewan adalah ... a. Protozoa c. Algae b. Rhizopoda d. Ciliata 25. Pada ciliata, rambut silia berfungsi untuk... a. bernafas c. bergerak b. berfotosintesis d. mencerna makanan 26. Protista memiliki sel yang bersifat …. a. eukariotik c. tidak bermembran b. prokariotik d. tunggal 19. Berikut adalah contoh organisme yang termasuk dalam kingdom Protista, kecuali: a) Alga hijau b) Amoeba c) Plasmodium d) Kaktus 19. Agus dan teman-temannya mengamati makhluk kecil yang bergerak- gerak, dengan ciri mempunyai bulu cambuk, gerakan sangat cepat, dan hanya terdiri dari satu sel. Hal tersebut membuat mereka berkesimpulan bahwa makhluk tersebt yaitu …. a. Ciliata c. Sporozoa b. Rhizopoda d. Flagellata 25. Kingdom Protista yang begitu beragam, memiliki persamaan antaranggotanya yaitu …. a. melakukan respirasai aerobik seluler dalam mitokondria b. berdinding sel, eukariot c. memperoleh makanan secara aututrof, eukariot d.memperoleh makanan secara prokariot 30. Pembuatan tape dari bahan beras ketan dan bantuan ragi menggunakan proses … a. fosforilasi c. fermentasi b. fragmentasi d. hidrolisis 32. Sel pada Protista mempunyai membran inti atau dinamakan juga organisme …. a. eukariotik c. prokariotik b. uniseluler d. multiseluler 33.. Di bawah ini yang bukan merupakan ciri anggota kingdom protista yaitu ….. a. Merupakan organisme prokariota b. Sebagian besar merupakan organism seluler c. Sebagian besar hidup di air d. Ada yang bersifat autrotof, ada yang bersifat heterotroph
  • 4. 34.Bagian tumbuhan yang berfungsi dalam penyerapan air dan mineral adalah … A. batang C. batang primer B. akar D. daun 35.Pada tumbuhan berpembuluh, fungsi floem adalah … A. mengangkut air B. mengangkut mineral C. mengangkut sari-sari makanan D. mengangkut sari makanan dan hasil fotosintesis E. tempat pertumbuhan akar 36.Bagian bunga tumbuhan berbiji tertutup (Angiospermae) tempat terjadinya penyerbukan disebut … A. serbuk sari b. kotak sari C. bakal buah d. kepala putik 37.Monokotil dapat dibedakan dari dikotil berdasarkan ciri-ciri khas yang terdapat pada semua struktur dibawah ini, kecuali … A. Susunan akarnya B. Susunan anatomi pembuluh batangnya C. Morfologi bunganya D. Sifat haploid sel kelaminnya 38.Tumbuhan manakah yang memiliki kambium … A. pisang C. jagung B. padi D. singkong 39.Berikut ini yang tidak termasuk ciri dari angiospermae adalah … A. berbiji tertutup B. berakar tunggang C. bereproduksi menghasilkan mikrospora yang merupakan gamet jantan D. bereproduksi menghasilkan megaspora yang merupakan gamet betina E. organ reproduksi berupa bunga 40.Berikut adalah contoh spesies dari kingdom plantea yang biasa dijadikan sebagai sumber karbohidrat utama, yaitu … A. cocos nucifera C. salacca sp B. ficus benjamina D. oryza sativa 41. Berikut adalah contoh organisme yang termasuk dalam kingdom Plantae, kecuali: a) Pohon pinus c) Lumut b) Tumbuhan paku-pakuan d) Bakteri 42.Berikut ini yang termasuk dalam kelompok tumbuhan berbiji terbuka adalah …. A. kacang hijau, jagung, jambu mete C. kacang tanah, melinjo, pinus B. pakis haji, melinjo, pinus D. pakis haji, jambu mete, jagung 43.Berikut ini yang bukan merupakan ciri-ciri umum dari jamur, yaitu … A. tidak berklorofil C. eukariot B. heterotrof D. berklorofil 44.Pada jamur terdapat sel-sel yang memanjang menyerupai benang- benang yang disebut … A. hifa senositik C. askus B. miselium D. konidia 45.Dalam suatu ekosistem, peran jamur adalah sebagai … A. produsen C. predator B. konsumen D. dekomposer 46.Berikut ini adalah jamur yang dapat dikonsumsi, kecuali … A. jamur merang C. jamur kuping B. jamur Amanita D. jamur tiram 47. Salah satu ciri khas dari kingdom Animalia adalah adanya… a) mengandung kitin c) Organ-organ yang berfungsi khusus b) Klorofil untuk fotosintesis d) Sel eukariotik 48.sebutkan ciri”kingdom animalia Mollusca………….. 49.sebutkan 2 tumbuhan yang memiliki Gymnospermae…….. 50.jagung termasuk tumbuhan monokotil karena memiliki daun …………dan akar……..