SlideShare a Scribd company logo
1
BAB I
PENDAHULUAN
A. Latar Belakang
Guru sebagai tenaga profesional mempunyai fungsi, peran, dan kedudukan yang
sangat penting dalam mencapai visi pendidikan yaitu menciptakan insan Indonesia cerdas
dan kompetitif. Oleh karena itu, profesi guru harus dikembangkan sebagai profesi yang
bermartabat sebagaimana diamanatkan dalam Undang-Undang Nomor 14 Tahun 2005
tentang Guru dan Dosen.
Konsekuensi dari jabatan guru sebagai profesi, tidak cukup bila guru hanya
melakukan tugasnya mengajar, membimbing dan mendidik para siswanya, melainkan
harus selalu mengembangkan profesinya tersebut. Pengembangan terhadap profesi guru
tersebut hendaklah dilaksanakan secaraterprogram dan berkelanjutan, melalui kegiatan
Pengembangan keprofesian berkelanjutan (PKB) yang memang merupakan salah satu
kegiatan yang dirancang untuk mewujudkan terbentuknya guru yang profesional. Salah
satu jenis kegiatan PKB adalah Pengembangan Diri.
Kegiatan Pengembangan Diri tersebut dapat dilakukan melalui dua jenis kegiatan,
yaitu: (1) Mengikuti kegiatan pendidikan dan pelatihan (diklat) fungsional dan/atau (2)
Mengikuti kegiatan kolektif guru. Menyadari akan berbagai kekurangan yang ada penulis,
maka untuk meningkatkan profesionalisme yang penulis rasakan masih kurang, selama
tahun 2016 / 2017 ini penulis telah ditugaskan oleh Kepala Sekolah untuk mengikuti
DiklatProfesi Guru untuk kegiatan pengembangan diri, yakni USAID PRIORITAS
dengan materi diklat Praktik yang Baik dalam Pembelajaran -Modul II.
Sebagai tanggung jawab atas tugas yang telah diberikan Kepala Sekolah kepada
penulis untuk mengikuti kegiatan pengembangan diri, dan sekedar untuk mengimbaskan
hasil yang penulis peroleh selama mengikuti kegiatan pengembangan diri tersebut, maka
penulis pandang perlu untuk menuliskan laporan kegiatan ini.
B. Tujuan
Tujuan dari kegiatan pengembangan diri ini adalah untuk meningkatkan
kompetensi penulis sebagai guru, baik kompetensi pedagogik, kompetensi profesional,
kompetensi managerial maupun kompetensi sosial yang penulis rasakan masih kurang.
2
C. Manfaat
Manfaat yang diharapkan dari kegiatan pengembangan diri ini antara lain adalah
sebagai berikut:
1. Bagi Peserta Didik, akan memperoleh jaminan pelayanan dan pengalaman belajar
yang lebih efektif.
2. Bagi Guru, dapat memenuhi standar dan mengembangkan kompetensinya sehingga
mampu melaksanakan tugas-tugas utamanya secara efektif sesuai dengan kebutuhan
belajar peserta didik untuk menghadapi kehidupan di masa datang.
3. Bagi Sekolah/Madrasah, akan mampu memberikan layanan pendidikan yang
berkualitas kepada peserta didik.
4. Bagi Orang Tua/Masyarakat, akan memperoleh jaminan bahwa anak mereka
mendapatkan layanan pendidikan yang berkualitas dan pengalaman belajar yang
efektif.
5. Bagi Pemerintah, akan memberikan jaminan kepada masyarakat tentang layanan
pendidikan yang berkualitas dan profesional
3
BAB II
LAPORAN KEGIATAN PENGEMBANGAN DIRI
A. Laporan Kegiatan Diklat Profesi Guru
a. Judul Diklat yang diikuti : Praktik yang Baik dalam Pembelajaran – Modul II
b. Waktu Pelaksanaan : 13, 14, 16, 17 Februari 2017
c. Tempat Penyelenggaraan Diklat : SD Negeri 6 Suwawal
d. Jenis Kegiatan : Diklat Fungsional
e. Lama Waktu Pelaksaan Diklat : 4 Hari ( 39 jam )
f. Tujuan Pengembangan Diri : 1. Meningkatkan kompetensi guru dalam mengelola
pembelajaran secara efektif;
2. Memahami dan mengembangkan penilaian
autentik dalam Kurikulum 2013;
3. Mengimplementasikan literasi lintas kurikulum;
4. Mengimplementasikan pengalaman mengajar
tentang Kurikulum 2013.
g. Uraian MateriDiklat / Bimtek dan Alokasi Waktu
No Uraian Materi Diklat/Bimtek
Alokasi
Waktu
1. Apa dan Mengapa PAKEM 1,5 jam
2. Mengelola Pembelajaran Secara Efektif 3 jam
3. Memahami Kurikulum 2013 3,5 jam
4. Melayani Perbedaan Individu dalam Pembelajaran 2 jam
5. Pertanyaan Tingkat Tinggi dan Lembar Kerja 2 jam
6. Penilaian Autentik 2 jam
7. Gender di Sekolah 1,5 jam
8. a. Literasi Lintas Kurikulum: Bahasa Indonesia, atau
b. Literasi Lintas Kurikulum: Matematika, atau
c. Literasi Lintas Kurikulum: IPA, atau
d. Literasi Lintas Kurikulum: IPS, atau
e. Literasi Lintas Kurikulum: Kelas Awal
4,5 jam
9. Persiapan Praktik Mengajar 17,5 jam
10. Penyusunan Rencana Tindak Lanjut - Pembelajaran 1,5 jam
Jumlah 39 jam
4
h. Tindak Lanjut
Tindak lanjut yang dilakukan setelah mengikuti kegiatan ini adalah sebagai
berikut:
1. Penulis akan mengimplementasikan hasil kegiatan ini untuk mengelola
pembelajaran secara efektif;
2. Penulis akan meningkatkan budaya baca penulis sebagai guru dan kemampuan
literasi siswa di sekolah;
3. Penulis akan melaksanakan penilaian pembelajaran yang lebih akurat melalui
penilaian autentik;
4. Penulis sebagai guru akan mengusulkan kepada atasan untuk meningkatkan
anggaran sekolah terhadap peningkatan kualitas pembelajaran dan pengembangan
sekolah.
i. Dampak Setelah Mengikuti Kegiatan
Setelah penulis mencoba menerapkan hasil kegiatan ini dampaknya antara lain
adalah sebagai berikut:
1. Guru dapat memahami dan menerapkan Kurikulum 2013 sesuai yang diharapkan
pemerintah;
2. Guru dapat merancang pembelajaran dengan memperhatikan karakteristik siswa
sehingga dapat mengembangkan potensi siswanya secara optimal;
3. Guru dapat merumuskan pertanyaan yang dapat merangsang siswa berfikir tingkat
tinggi melalui pembelajaran PAKEM;
4. Guru dapat melaksanakan penilaian secara akurat dengan penilaian autentik;
5. Guru dapat merancang RPP tematik literasi lintas kurikulum;
6. Guru mengadakan refleksi sebagai tindak lanjut terkait pembelajaran di sekolah
untuk keberhasilan dan kurang keberhasilan dalam merencanakan pembelajaran.
5
BAB III
PENUTUP
A. Kesimpulan
Pengembangan keprofesionalitas guru merupakan tuntutan dalam memberikan
pelayanan di bidang pendidikan. USAID PRIORITAS dengan materi diklat Praktik yang
Baik dalam Pembelajaran – Modul II dapat meningkatkan kompetensi penulis sebagai guru
profesional baik kompetensi pedagogik, kompetensi profesional, kompetensi managerial
maupun kompetensi sosial.
B. Saran-saran
Diharapkan dengan mengikuti kegiatan pengembangan diri ini, penulis sebagai
guru profesional dapat mengimplementasikan hasil dari diklat yang dilaksanakan dalam
tugas utamanya sebagai guru sehingga peserta didik memperoleh layanan pendidikan yang
berkualitas dan pengalaman belajar yang efektif.
6
C. Matriks Ringkasan Pelaksanaan Diklat
Nama Diklat
Tempat
Kegiatan
Jumlah
Jam
Kegiatan
Diklat
Nama Fasilitator
Mata Diklat /
Kompetensi
Nama Penyelenggara
Diklat
Dampak *)
Praktik yang Baik
dalam Pembelajaran
– Modul II
SD Negeri 6
Suwawal
39 jam @
45 menit
1. Tim Mapel
USAID
PRIORITAS
Kabupaten
Jepara
1. Pembelajjara
n PAKEM
2. Kurikulum
2013
3. Penilaian
Autentik
4. Literasi
5. Praktik
Mengajar
KKG Gugus Harapan
bekerjasama dengan
USAID Prioritas Jawa
Tengah
 Peserta didik dapat
mengembangkan potesinya
secara optimal
 Kemampuan berfikir
peserta didik meningkat
melalui pembelajaran
PAKEM
 Peserta didik mendapatkan
penilaian yang lebih akurat
dengan penilaian autentik
 Budaya literasi peserta
didik meningkat
 Peserta didik mendapatkan
layanan pendidikan yang
lebih berkualitas
*) isinya mengenai perubahan prestasi peserta didik.

More Related Content

What's hot

program PKB wado 1.docx
program PKB wado 1.docxprogram PKB wado 1.docx
program PKB wado 1.docx
TatiHandayani5
 
Program kegiatan workshop guru
Program kegiatan workshop guruProgram kegiatan workshop guru
Program kegiatan workshop guruDika Sandika
 
Laporan Supervisi Akademik
Laporan Supervisi AkademikLaporan Supervisi Akademik
Laporan Supervisi Akademik
Abdul Jamil
 
PENILAIAN KINERJA KEPALA SEKOLAH 2023 (2).pptx
PENILAIAN KINERJA KEPALA SEKOLAH 2023 (2).pptxPENILAIAN KINERJA KEPALA SEKOLAH 2023 (2).pptx
PENILAIAN KINERJA KEPALA SEKOLAH 2023 (2).pptx
JoeIsmail2
 
Instrumen Supervisi Pembel 2022.docx
Instrumen Supervisi  Pembel 2022.docxInstrumen Supervisi  Pembel 2022.docx
Instrumen Supervisi Pembel 2022.docx
FerlanSajow1
 
MEMULAI BEST PRACTICE
MEMULAI BEST PRACTICEMEMULAI BEST PRACTICE
MEMULAI BEST PRACTICE
Ujang Lukman
 
Contoh laporan kegiatan pengembangan diri iht2016
Contoh laporan kegiatan pengembangan diri iht2016Contoh laporan kegiatan pengembangan diri iht2016
Contoh laporan kegiatan pengembangan diri iht2016
zahra Az
 
Laporan pkb febridawati asmi - sma1 batanghari
Laporan pkb febridawati asmi - sma1 batanghariLaporan pkb febridawati asmi - sma1 batanghari
Laporan pkb febridawati asmi - sma1 batanghari
Maryanto Sumringah SMA 9 Tebo
 
Instrumen supervisi kegiatan pembelajaran
Instrumen supervisi kegiatan pembelajaranInstrumen supervisi kegiatan pembelajaran
Instrumen supervisi kegiatan pembelajaranSuaidin -Dompu
 
Format supervisi penilaian proses belajar mengajar
Format supervisi penilaian proses belajar mengajarFormat supervisi penilaian proses belajar mengajar
Format supervisi penilaian proses belajar mengajarRoyadi Nusa
 
Berita acara pemeriksaan barang
Berita acara pemeriksaan barangBerita acara pemeriksaan barang
Berita acara pemeriksaan barang
Suparman Man
 
Contoh Sk pkg
Contoh Sk  pkg Contoh Sk  pkg
Contoh Sk pkg
Sukardi Juniardi
 
Surat kerjasama
Surat kerjasamaSurat kerjasama
Surat kerjasamasabryalice
 
Proposal pembangunan lapangan
Proposal pembangunan lapanganProposal pembangunan lapangan
Proposal pembangunan lapangan
Aldon Samosir
 
Contoh laporan pengembangan diri
Contoh laporan pengembangan diriContoh laporan pengembangan diri
Contoh laporan pengembangan diri
Kahar Muzakkir
 
Program kerja operator_sekolah
Program kerja operator_sekolahProgram kerja operator_sekolah
Program kerja operator_sekolah
KhairilSaskal1
 
PEMBINAAN KARIR - SKP 2023.pptx
PEMBINAAN  KARIR - SKP 2023.pptxPEMBINAAN  KARIR - SKP 2023.pptx
PEMBINAAN KARIR - SKP 2023.pptx
YovanIristian
 
Contoh proposal dana kegiatan
Contoh proposal dana kegiatanContoh proposal dana kegiatan
Contoh proposal dana kegiatanJamaludin ..
 
Contoh Isian rencana aksi untuk guru.docx
Contoh Isian rencana aksi untuk guru.docxContoh Isian rencana aksi untuk guru.docx
Contoh Isian rencana aksi untuk guru.docx
trialianti
 

What's hot (20)

program PKB wado 1.docx
program PKB wado 1.docxprogram PKB wado 1.docx
program PKB wado 1.docx
 
Program kegiatan workshop guru
Program kegiatan workshop guruProgram kegiatan workshop guru
Program kegiatan workshop guru
 
Laporan Supervisi Akademik
Laporan Supervisi AkademikLaporan Supervisi Akademik
Laporan Supervisi Akademik
 
PENILAIAN KINERJA KEPALA SEKOLAH 2023 (2).pptx
PENILAIAN KINERJA KEPALA SEKOLAH 2023 (2).pptxPENILAIAN KINERJA KEPALA SEKOLAH 2023 (2).pptx
PENILAIAN KINERJA KEPALA SEKOLAH 2023 (2).pptx
 
Instrumen Supervisi Pembel 2022.docx
Instrumen Supervisi  Pembel 2022.docxInstrumen Supervisi  Pembel 2022.docx
Instrumen Supervisi Pembel 2022.docx
 
MEMULAI BEST PRACTICE
MEMULAI BEST PRACTICEMEMULAI BEST PRACTICE
MEMULAI BEST PRACTICE
 
Contoh laporan kegiatan pengembangan diri iht2016
Contoh laporan kegiatan pengembangan diri iht2016Contoh laporan kegiatan pengembangan diri iht2016
Contoh laporan kegiatan pengembangan diri iht2016
 
Laporan pkb febridawati asmi - sma1 batanghari
Laporan pkb febridawati asmi - sma1 batanghariLaporan pkb febridawati asmi - sma1 batanghari
Laporan pkb febridawati asmi - sma1 batanghari
 
Instrumen supervisi kegiatan pembelajaran
Instrumen supervisi kegiatan pembelajaranInstrumen supervisi kegiatan pembelajaran
Instrumen supervisi kegiatan pembelajaran
 
Format supervisi penilaian proses belajar mengajar
Format supervisi penilaian proses belajar mengajarFormat supervisi penilaian proses belajar mengajar
Format supervisi penilaian proses belajar mengajar
 
Berita acara pemeriksaan barang
Berita acara pemeriksaan barangBerita acara pemeriksaan barang
Berita acara pemeriksaan barang
 
Contoh Sk pkg
Contoh Sk  pkg Contoh Sk  pkg
Contoh Sk pkg
 
Surat kerjasama
Surat kerjasamaSurat kerjasama
Surat kerjasama
 
Proposal pembangunan lapangan
Proposal pembangunan lapanganProposal pembangunan lapangan
Proposal pembangunan lapangan
 
Contoh laporan pengembangan diri
Contoh laporan pengembangan diriContoh laporan pengembangan diri
Contoh laporan pengembangan diri
 
Surat pernyataan guru
Surat pernyataan guruSurat pernyataan guru
Surat pernyataan guru
 
Program kerja operator_sekolah
Program kerja operator_sekolahProgram kerja operator_sekolah
Program kerja operator_sekolah
 
PEMBINAAN KARIR - SKP 2023.pptx
PEMBINAAN  KARIR - SKP 2023.pptxPEMBINAAN  KARIR - SKP 2023.pptx
PEMBINAAN KARIR - SKP 2023.pptx
 
Contoh proposal dana kegiatan
Contoh proposal dana kegiatanContoh proposal dana kegiatan
Contoh proposal dana kegiatan
 
Contoh Isian rencana aksi untuk guru.docx
Contoh Isian rencana aksi untuk guru.docxContoh Isian rencana aksi untuk guru.docx
Contoh Isian rencana aksi untuk guru.docx
 

Similar to Laporan diklat usaid

Isi pd implementasi 2013
Isi pd implementasi 2013Isi pd implementasi 2013
Isi pd implementasi 2013
Gus Fendi
 
Contoh lap keg pd 1
Contoh lap keg pd 1Contoh lap keg pd 1
Contoh lap keg pd 1Gus Fendi
 
Laporan pengembangan diri revisi tugas gusrizal sma3 bungo
Laporan pengembangan diri revisi tugas gusrizal sma3 bungoLaporan pengembangan diri revisi tugas gusrizal sma3 bungo
Laporan pengembangan diri revisi tugas gusrizal sma3 bungo
Maryanto Sumringah SMA 9 Tebo
 
Laporan kegiatan pelatihan guru pertanian adaftif smk revitalisasi 2019 ok
Laporan kegiatan pelatihan guru pertanian adaftif smk revitalisasi 2019 okLaporan kegiatan pelatihan guru pertanian adaftif smk revitalisasi 2019 ok
Laporan kegiatan pelatihan guru pertanian adaftif smk revitalisasi 2019 ok
annakikey1
 
Laporan pengembangan diri
Laporan pengembangan diriLaporan pengembangan diri
Laporan pengembangan diri
WAN FIETRIYADI Rizal
 
Laporan kegiatan pkb menyusun rpp bdr final
Laporan kegiatan pkb menyusun rpp bdr finalLaporan kegiatan pkb menyusun rpp bdr final
Laporan kegiatan pkb menyusun rpp bdr final
Akmal Akmaludin
 
Jon hendri tugas pengembangan diri
Jon hendri tugas pengembangan diriJon hendri tugas pengembangan diri
Jon hendri tugas pengembangan diri
Maryanto Sumringah SMA 9 Tebo
 
Aksi Nyata 2 Mengapa Kurikulum Perlu Berubah_abcdpdf_ppt_ke_pdf.pdf
Aksi Nyata 2 Mengapa Kurikulum Perlu Berubah_abcdpdf_ppt_ke_pdf.pdfAksi Nyata 2 Mengapa Kurikulum Perlu Berubah_abcdpdf_ppt_ke_pdf.pdf
Aksi Nyata 2 Mengapa Kurikulum Perlu Berubah_abcdpdf_ppt_ke_pdf.pdf
salahuddin31121989
 
LAPORAN PENGEMBANGAN DIRI.pdf
LAPORAN PENGEMBANGAN DIRI.pdfLAPORAN PENGEMBANGAN DIRI.pdf
LAPORAN PENGEMBANGAN DIRI.pdf
MasudahMasudah1
 
Laporan Bab Buku Models of Teaching
Laporan Bab Buku Models of TeachingLaporan Bab Buku Models of Teaching
Laporan Bab Buku Models of Teaching
Ani Mahisarani
 
PROGRAM PKB Fixx.docx
PROGRAM PKB Fixx.docxPROGRAM PKB Fixx.docx
PROGRAM PKB Fixx.docx
anon861507785
 
BAB I.docx
BAB I.docxBAB I.docx
BAB I.docx
OtariNurhalizah
 
Lk.9. laporan best practice unit 2 anisa puteri
Lk.9. laporan best practice unit 2 anisa puteriLk.9. laporan best practice unit 2 anisa puteri
Lk.9. laporan best practice unit 2 anisa puteri
annisaa hamasah
 
Buku pedoman guru
Buku pedoman guruBuku pedoman guru
Buku pedoman guru
Core Pale
 
PERENCANAAN PEMBELAJARAN
PERENCANAAN PEMBELAJARANPERENCANAAN PEMBELAJARAN
PERENCANAAN PEMBELAJARAN
Fitri Yusmaniah
 

Similar to Laporan diklat usaid (20)

Isi pd implementasi 2013
Isi pd implementasi 2013Isi pd implementasi 2013
Isi pd implementasi 2013
 
Contoh lap keg pd 1
Contoh lap keg pd 1Contoh lap keg pd 1
Contoh lap keg pd 1
 
BAB I dan BAB II
BAB I dan BAB IIBAB I dan BAB II
BAB I dan BAB II
 
Laporan pengembangan diri revisi tugas gusrizal sma3 bungo
Laporan pengembangan diri revisi tugas gusrizal sma3 bungoLaporan pengembangan diri revisi tugas gusrizal sma3 bungo
Laporan pengembangan diri revisi tugas gusrizal sma3 bungo
 
Laporan kegiatan pelatihan guru pertanian adaftif smk revitalisasi 2019 ok
Laporan kegiatan pelatihan guru pertanian adaftif smk revitalisasi 2019 okLaporan kegiatan pelatihan guru pertanian adaftif smk revitalisasi 2019 ok
Laporan kegiatan pelatihan guru pertanian adaftif smk revitalisasi 2019 ok
 
Laporan pengembangan diri
Laporan pengembangan diriLaporan pengembangan diri
Laporan pengembangan diri
 
Laporan ppl 2 (repaired)
Laporan ppl 2 (repaired)Laporan ppl 2 (repaired)
Laporan ppl 2 (repaired)
 
Laporan kegiatan pkb menyusun rpp bdr final
Laporan kegiatan pkb menyusun rpp bdr finalLaporan kegiatan pkb menyusun rpp bdr final
Laporan kegiatan pkb menyusun rpp bdr final
 
Jon hendri tugas pengembangan diri
Jon hendri tugas pengembangan diriJon hendri tugas pengembangan diri
Jon hendri tugas pengembangan diri
 
Aksi Nyata 2 Mengapa Kurikulum Perlu Berubah_abcdpdf_ppt_ke_pdf.pdf
Aksi Nyata 2 Mengapa Kurikulum Perlu Berubah_abcdpdf_ppt_ke_pdf.pdfAksi Nyata 2 Mengapa Kurikulum Perlu Berubah_abcdpdf_ppt_ke_pdf.pdf
Aksi Nyata 2 Mengapa Kurikulum Perlu Berubah_abcdpdf_ppt_ke_pdf.pdf
 
Pkb one sm
Pkb one smPkb one sm
Pkb one sm
 
LAPORAN PENGEMBANGAN DIRI.pdf
LAPORAN PENGEMBANGAN DIRI.pdfLAPORAN PENGEMBANGAN DIRI.pdf
LAPORAN PENGEMBANGAN DIRI.pdf
 
Laporan Bab Buku Models of Teaching
Laporan Bab Buku Models of TeachingLaporan Bab Buku Models of Teaching
Laporan Bab Buku Models of Teaching
 
PROGRAM PKB Fixx.docx
PROGRAM PKB Fixx.docxPROGRAM PKB Fixx.docx
PROGRAM PKB Fixx.docx
 
BAB I.docx
BAB I.docxBAB I.docx
BAB I.docx
 
Lk.9. laporan best practice unit 2 anisa puteri
Lk.9. laporan best practice unit 2 anisa puteriLk.9. laporan best practice unit 2 anisa puteri
Lk.9. laporan best practice unit 2 anisa puteri
 
Bab i print
Bab i printBab i print
Bab i print
 
Buku pedoman guru
Buku pedoman guruBuku pedoman guru
Buku pedoman guru
 
Bab i
Bab iBab i
Bab i
 
PERENCANAAN PEMBELAJARAN
PERENCANAAN PEMBELAJARANPERENCANAAN PEMBELAJARAN
PERENCANAAN PEMBELAJARAN
 

More from Gus Fendi

Prediksi b jawa 1 2018
Prediksi b jawa 1 2018Prediksi b jawa 1 2018
Prediksi b jawa 1 2018
Gus Fendi
 
Pkn paket 1
Pkn paket 1Pkn paket 1
Pkn paket 1
Gus Fendi
 
Ips paket 1 ok
Ips paket 1 okIps paket 1 ok
Ips paket 1 ok
Gus Fendi
 
Pos usbn 2018 (tim un 7-02-2018)
Pos usbn 2018 (tim un  7-02-2018)Pos usbn 2018 (tim un  7-02-2018)
Pos usbn 2018 (tim un 7-02-2018)
Gus Fendi
 
Paket+soal+kisi kisi+terbaru
Paket+soal+kisi kisi+terbaruPaket+soal+kisi kisi+terbaru
Paket+soal+kisi kisi+terbaru
Gus Fendi
 
Cover usaid
Cover usaidCover usaid
Cover usaid
Gus Fendi
 
Cover pd implementasi kurtilas
Cover pd implementasi kurtilasCover pd implementasi kurtilas
Cover pd implementasi kurtilas
Gus Fendi
 
Kerangka dasar dan_struktur_kurikulum
Kerangka dasar dan_struktur_kurikulumKerangka dasar dan_struktur_kurikulum
Kerangka dasar dan_struktur_kurikulum
Gus Fendi
 
Lembar pengesahan
Lembar pengesahanLembar pengesahan
Lembar pengesahan
Gus Fendi
 
Kurikulum baru (2013)
Kurikulum baru (2013)Kurikulum baru (2013)
Kurikulum baru (2013)
Gus Fendi
 
Cover
CoverCover
Cover
Gus Fendi
 
Lembar pengesahan
Lembar pengesahanLembar pengesahan
Lembar pengesahan
Gus Fendi
 
Kurikulum dokumen
Kurikulum dokumenKurikulum dokumen
Kurikulum dokumen
Gus Fendi
 
Cover
CoverCover
Cover
Gus Fendi
 
8 bukti fisik standar penilaian
8 bukti fisik standar penilaian8 bukti fisik standar penilaian
8 bukti fisik standar penilaian
Gus Fendi
 
7 bukti fisik standar pembiayaan
7 bukti fisik standar pembiayaan7 bukti fisik standar pembiayaan
7 bukti fisik standar pembiayaan
Gus Fendi
 
6 bukti fisik standar pengelolaan
6 bukti fisik standar pengelolaan6 bukti fisik standar pengelolaan
6 bukti fisik standar pengelolaan
Gus Fendi
 
5 bukti fisik standar sarana prasarana
5 bukti fisik standar sarana prasarana5 bukti fisik standar sarana prasarana
5 bukti fisik standar sarana prasarana
Gus Fendi
 
4 bukti fisik standar ptk
4 bukti fisik standar ptk4 bukti fisik standar ptk
4 bukti fisik standar ptk
Gus Fendi
 
3 bukti fisik skl
3 bukti fisik skl3 bukti fisik skl
3 bukti fisik skl
Gus Fendi
 

More from Gus Fendi (20)

Prediksi b jawa 1 2018
Prediksi b jawa 1 2018Prediksi b jawa 1 2018
Prediksi b jawa 1 2018
 
Pkn paket 1
Pkn paket 1Pkn paket 1
Pkn paket 1
 
Ips paket 1 ok
Ips paket 1 okIps paket 1 ok
Ips paket 1 ok
 
Pos usbn 2018 (tim un 7-02-2018)
Pos usbn 2018 (tim un  7-02-2018)Pos usbn 2018 (tim un  7-02-2018)
Pos usbn 2018 (tim un 7-02-2018)
 
Paket+soal+kisi kisi+terbaru
Paket+soal+kisi kisi+terbaruPaket+soal+kisi kisi+terbaru
Paket+soal+kisi kisi+terbaru
 
Cover usaid
Cover usaidCover usaid
Cover usaid
 
Cover pd implementasi kurtilas
Cover pd implementasi kurtilasCover pd implementasi kurtilas
Cover pd implementasi kurtilas
 
Kerangka dasar dan_struktur_kurikulum
Kerangka dasar dan_struktur_kurikulumKerangka dasar dan_struktur_kurikulum
Kerangka dasar dan_struktur_kurikulum
 
Lembar pengesahan
Lembar pengesahanLembar pengesahan
Lembar pengesahan
 
Kurikulum baru (2013)
Kurikulum baru (2013)Kurikulum baru (2013)
Kurikulum baru (2013)
 
Cover
CoverCover
Cover
 
Lembar pengesahan
Lembar pengesahanLembar pengesahan
Lembar pengesahan
 
Kurikulum dokumen
Kurikulum dokumenKurikulum dokumen
Kurikulum dokumen
 
Cover
CoverCover
Cover
 
8 bukti fisik standar penilaian
8 bukti fisik standar penilaian8 bukti fisik standar penilaian
8 bukti fisik standar penilaian
 
7 bukti fisik standar pembiayaan
7 bukti fisik standar pembiayaan7 bukti fisik standar pembiayaan
7 bukti fisik standar pembiayaan
 
6 bukti fisik standar pengelolaan
6 bukti fisik standar pengelolaan6 bukti fisik standar pengelolaan
6 bukti fisik standar pengelolaan
 
5 bukti fisik standar sarana prasarana
5 bukti fisik standar sarana prasarana5 bukti fisik standar sarana prasarana
5 bukti fisik standar sarana prasarana
 
4 bukti fisik standar ptk
4 bukti fisik standar ptk4 bukti fisik standar ptk
4 bukti fisik standar ptk
 
3 bukti fisik skl
3 bukti fisik skl3 bukti fisik skl
3 bukti fisik skl
 

Recently uploaded

SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptxSOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
astridamalia20
 
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
widyakusuma99
 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
ferrydmn1999
 
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdfLaporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
gloriosaesy
 
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawasPrensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
suprihatin1885
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
kinayaptr30
 
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptxSEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
bobobodo693
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
haryonospdsd011
 
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptxPPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
Kurnia Fajar
 
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaanPermainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
DEVI390643
 
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdfPPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
safitriana935
 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
UmyHasna1
 
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBIVISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
gloriosaesy
 
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
asyi1
 
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdfLaporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
yuniarmadyawati361
 
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
SEMUELSAMBOKARAENG
 
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docxForm B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
EkoPutuKromo
 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
PURWANTOSDNWATES2
 
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdfPETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
Hernowo Subiantoro
 

Recently uploaded (20)

SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptxSOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
 
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
 
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdfLaporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
 
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawasPrensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
 
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptxSEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
 
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
 
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptxPPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
 
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaanPermainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
 
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdfPPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
 
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBIVISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
 
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
 
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdfLaporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
 
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
 
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docxForm B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
 
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdfPETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
 

Laporan diklat usaid

  • 1. 1 BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Guru sebagai tenaga profesional mempunyai fungsi, peran, dan kedudukan yang sangat penting dalam mencapai visi pendidikan yaitu menciptakan insan Indonesia cerdas dan kompetitif. Oleh karena itu, profesi guru harus dikembangkan sebagai profesi yang bermartabat sebagaimana diamanatkan dalam Undang-Undang Nomor 14 Tahun 2005 tentang Guru dan Dosen. Konsekuensi dari jabatan guru sebagai profesi, tidak cukup bila guru hanya melakukan tugasnya mengajar, membimbing dan mendidik para siswanya, melainkan harus selalu mengembangkan profesinya tersebut. Pengembangan terhadap profesi guru tersebut hendaklah dilaksanakan secaraterprogram dan berkelanjutan, melalui kegiatan Pengembangan keprofesian berkelanjutan (PKB) yang memang merupakan salah satu kegiatan yang dirancang untuk mewujudkan terbentuknya guru yang profesional. Salah satu jenis kegiatan PKB adalah Pengembangan Diri. Kegiatan Pengembangan Diri tersebut dapat dilakukan melalui dua jenis kegiatan, yaitu: (1) Mengikuti kegiatan pendidikan dan pelatihan (diklat) fungsional dan/atau (2) Mengikuti kegiatan kolektif guru. Menyadari akan berbagai kekurangan yang ada penulis, maka untuk meningkatkan profesionalisme yang penulis rasakan masih kurang, selama tahun 2016 / 2017 ini penulis telah ditugaskan oleh Kepala Sekolah untuk mengikuti DiklatProfesi Guru untuk kegiatan pengembangan diri, yakni USAID PRIORITAS dengan materi diklat Praktik yang Baik dalam Pembelajaran -Modul II. Sebagai tanggung jawab atas tugas yang telah diberikan Kepala Sekolah kepada penulis untuk mengikuti kegiatan pengembangan diri, dan sekedar untuk mengimbaskan hasil yang penulis peroleh selama mengikuti kegiatan pengembangan diri tersebut, maka penulis pandang perlu untuk menuliskan laporan kegiatan ini. B. Tujuan Tujuan dari kegiatan pengembangan diri ini adalah untuk meningkatkan kompetensi penulis sebagai guru, baik kompetensi pedagogik, kompetensi profesional, kompetensi managerial maupun kompetensi sosial yang penulis rasakan masih kurang.
  • 2. 2 C. Manfaat Manfaat yang diharapkan dari kegiatan pengembangan diri ini antara lain adalah sebagai berikut: 1. Bagi Peserta Didik, akan memperoleh jaminan pelayanan dan pengalaman belajar yang lebih efektif. 2. Bagi Guru, dapat memenuhi standar dan mengembangkan kompetensinya sehingga mampu melaksanakan tugas-tugas utamanya secara efektif sesuai dengan kebutuhan belajar peserta didik untuk menghadapi kehidupan di masa datang. 3. Bagi Sekolah/Madrasah, akan mampu memberikan layanan pendidikan yang berkualitas kepada peserta didik. 4. Bagi Orang Tua/Masyarakat, akan memperoleh jaminan bahwa anak mereka mendapatkan layanan pendidikan yang berkualitas dan pengalaman belajar yang efektif. 5. Bagi Pemerintah, akan memberikan jaminan kepada masyarakat tentang layanan pendidikan yang berkualitas dan profesional
  • 3. 3 BAB II LAPORAN KEGIATAN PENGEMBANGAN DIRI A. Laporan Kegiatan Diklat Profesi Guru a. Judul Diklat yang diikuti : Praktik yang Baik dalam Pembelajaran – Modul II b. Waktu Pelaksanaan : 13, 14, 16, 17 Februari 2017 c. Tempat Penyelenggaraan Diklat : SD Negeri 6 Suwawal d. Jenis Kegiatan : Diklat Fungsional e. Lama Waktu Pelaksaan Diklat : 4 Hari ( 39 jam ) f. Tujuan Pengembangan Diri : 1. Meningkatkan kompetensi guru dalam mengelola pembelajaran secara efektif; 2. Memahami dan mengembangkan penilaian autentik dalam Kurikulum 2013; 3. Mengimplementasikan literasi lintas kurikulum; 4. Mengimplementasikan pengalaman mengajar tentang Kurikulum 2013. g. Uraian MateriDiklat / Bimtek dan Alokasi Waktu No Uraian Materi Diklat/Bimtek Alokasi Waktu 1. Apa dan Mengapa PAKEM 1,5 jam 2. Mengelola Pembelajaran Secara Efektif 3 jam 3. Memahami Kurikulum 2013 3,5 jam 4. Melayani Perbedaan Individu dalam Pembelajaran 2 jam 5. Pertanyaan Tingkat Tinggi dan Lembar Kerja 2 jam 6. Penilaian Autentik 2 jam 7. Gender di Sekolah 1,5 jam 8. a. Literasi Lintas Kurikulum: Bahasa Indonesia, atau b. Literasi Lintas Kurikulum: Matematika, atau c. Literasi Lintas Kurikulum: IPA, atau d. Literasi Lintas Kurikulum: IPS, atau e. Literasi Lintas Kurikulum: Kelas Awal 4,5 jam 9. Persiapan Praktik Mengajar 17,5 jam 10. Penyusunan Rencana Tindak Lanjut - Pembelajaran 1,5 jam Jumlah 39 jam
  • 4. 4 h. Tindak Lanjut Tindak lanjut yang dilakukan setelah mengikuti kegiatan ini adalah sebagai berikut: 1. Penulis akan mengimplementasikan hasil kegiatan ini untuk mengelola pembelajaran secara efektif; 2. Penulis akan meningkatkan budaya baca penulis sebagai guru dan kemampuan literasi siswa di sekolah; 3. Penulis akan melaksanakan penilaian pembelajaran yang lebih akurat melalui penilaian autentik; 4. Penulis sebagai guru akan mengusulkan kepada atasan untuk meningkatkan anggaran sekolah terhadap peningkatan kualitas pembelajaran dan pengembangan sekolah. i. Dampak Setelah Mengikuti Kegiatan Setelah penulis mencoba menerapkan hasil kegiatan ini dampaknya antara lain adalah sebagai berikut: 1. Guru dapat memahami dan menerapkan Kurikulum 2013 sesuai yang diharapkan pemerintah; 2. Guru dapat merancang pembelajaran dengan memperhatikan karakteristik siswa sehingga dapat mengembangkan potensi siswanya secara optimal; 3. Guru dapat merumuskan pertanyaan yang dapat merangsang siswa berfikir tingkat tinggi melalui pembelajaran PAKEM; 4. Guru dapat melaksanakan penilaian secara akurat dengan penilaian autentik; 5. Guru dapat merancang RPP tematik literasi lintas kurikulum; 6. Guru mengadakan refleksi sebagai tindak lanjut terkait pembelajaran di sekolah untuk keberhasilan dan kurang keberhasilan dalam merencanakan pembelajaran.
  • 5. 5 BAB III PENUTUP A. Kesimpulan Pengembangan keprofesionalitas guru merupakan tuntutan dalam memberikan pelayanan di bidang pendidikan. USAID PRIORITAS dengan materi diklat Praktik yang Baik dalam Pembelajaran – Modul II dapat meningkatkan kompetensi penulis sebagai guru profesional baik kompetensi pedagogik, kompetensi profesional, kompetensi managerial maupun kompetensi sosial. B. Saran-saran Diharapkan dengan mengikuti kegiatan pengembangan diri ini, penulis sebagai guru profesional dapat mengimplementasikan hasil dari diklat yang dilaksanakan dalam tugas utamanya sebagai guru sehingga peserta didik memperoleh layanan pendidikan yang berkualitas dan pengalaman belajar yang efektif.
  • 6. 6 C. Matriks Ringkasan Pelaksanaan Diklat Nama Diklat Tempat Kegiatan Jumlah Jam Kegiatan Diklat Nama Fasilitator Mata Diklat / Kompetensi Nama Penyelenggara Diklat Dampak *) Praktik yang Baik dalam Pembelajaran – Modul II SD Negeri 6 Suwawal 39 jam @ 45 menit 1. Tim Mapel USAID PRIORITAS Kabupaten Jepara 1. Pembelajjara n PAKEM 2. Kurikulum 2013 3. Penilaian Autentik 4. Literasi 5. Praktik Mengajar KKG Gugus Harapan bekerjasama dengan USAID Prioritas Jawa Tengah  Peserta didik dapat mengembangkan potesinya secara optimal  Kemampuan berfikir peserta didik meningkat melalui pembelajaran PAKEM  Peserta didik mendapatkan penilaian yang lebih akurat dengan penilaian autentik  Budaya literasi peserta didik meningkat  Peserta didik mendapatkan layanan pendidikan yang lebih berkualitas *) isinya mengenai perubahan prestasi peserta didik.