SlideShare a Scribd company logo
KONSEP INOVASI & KREATIVITAS
Endah Widya Purnamasari, SKM, M.Kes
STIK BINA HUSADA
Definisi Inovasi
•  Menurut etimologi, inovasi berasal dari kata innovation
yang bermakna ‘pembaharuan. perubahan (secara) 
baru’. Inovasi adakalanya diartikan sebagai penemuan.
Tetapi berbeda maknanya dengan penemuan dalam arti 
diskoveri atau invensi. Diskoveri mempunyai makna 
penemuan sesuatu yang sesuatu itu telah ada 
sebelumnya. tetapi belum diketahui orang.
• Contohnya penemuan benua Amerika. Sebenarnya, 
benua Amerika sudah ada sejak dahuIu tetapi baru 
ditemukan pada tahun 1492 oleh orang Eropa yang 
bernama Columbus. Invensi adalah penemuan yang 
benar-benar baru sebagai hasil kreasi 
manusia.Contohnya teori belajar, mode busana. dan 
sebagainya. Inovasi adalah suatu ide, produk, metode. 
dan seterusnya yang dirasakan sebagai sesuatu yang 
baru, baik berupa hasil diskoveri atau invensi yang 
• Rogers dan Shoemaker mengartikan inovasi sebagai 
ide-ide baru. praktik-praktik barn. atau objek-objek 
yang dapat dirasakan sebagal sesuatu yang baru 
oleh individu atau masyarakat sasaran. 
• Pengertian baru di sini, mengandung makna bukan 
sekadar baru diketahui oleh pikiran (cognitive),
melainkan juga baru karena belum dapat diterima 
secara luas oleh seluruh warga masyarakat dalam 
arti sikap (attitude) dan juga baru dalam pengertian 
belum diterima dan diterapkan oleh seluruh warga 
masyarakat setempat.
Arti penting inovasi dalam Kewirausahaan
 Ada 5 jenis inovasi yang penting dilakukan 
wirausaha, yaitu: 
1. Pengenalan barang baru atau perbaikan
          barang yang sudah ada. 
2. Pengenalan metode produksi baru. 
3. Pembukaan pasar baru, khususnya pasar
          ekspor atau daerah yang baru. 
4. Penciptaan pengadaan persediaan (supply)
bahan mentah atau setengah jadi baru. 
5. Penciptaan suatu bentuk organisasi industri
          baru. 
Untuk membangun perusahaan inovatif, Kotler
menekankan pentingnya sejumlah faktor sebagai berikut :
1.Adanya budaya penemuan, setiap organisasi bisnis harus 
disesaki orang-orang yang punya semangat inovasi. 
2.Mengembangkan inovasi sebaiknya berdasarkan riset, 
sebab. perusahaan dikatakan inovatif kalau secara 
sengaja membangun dan melakukan proses untuk 
menghasilkan temuan baru. 
3.seorang wirausaha harus segera rnenterjemahkan 
mimpi-mimpinya menjadi inovasi untuk 
mengembangkan bisnisnya. 
4.inovasi adalah kreativitas yang diterjemahkan menjadi 
sesuatu yang dapat diimplementasikan dan memberikan 
nilai tambah atas sumber daya yang kita miliki.
Karakteristik Inovasi :
Rogers (1983) mengemukakan lima karakteristik
inovasi:
1. Keunggulan relatif (relative advantage)
2. Kompatibilitas (comparibil liv)
3. Kerumitan (complexity)
4. Kemampuan diujicobakan (trialability)
5. Kemampuan untuk diamati (observability)
1. Keunggulan relatif (relative advantage)
Keunggulan relatif adalah derajat di mana suatu
inovasi dianggap lebih baik unggul daripada
yang pernah ada.
Hal ini dapat diukur dari beberapa segi, seperti
segi ekonomi, prestise sosial, kenyamanan. dan
kepuasan. Semakin besar keunggulan relatif
dirasakan oleh pengadopsi.Semakin cepat
inovasi tersebut dapat diadopsi.
2. Kompatibilitas (comparibil liv)
 Kompalibilitas adalah derajat di mana inovasi
tersebut dianggap konsisten dengan nilai-nilai
yang berlaku. pengalaman masa lalu, dan
kebutuhan pengadopsi.
Sebagai contoh, jika suatu inovasi atau ide baru
tertentu tidak sesuai dengan nilai dan norma
yang berlaku, inovasi itu tidak dapat diadopsi
dengan mudah sebagairnana halnya dengan
inovasi yang sesuai (compatible).
3. Kerumitan (complexity)
Kerumitan adalah derajat di mana inovasi
dianggap sebagai suatu yang sulit untuk
dipahami dan digunakan. Beberapa inovasi
tertentu ada yang dengan mudah dapat
dimengerti dan digunakan oleh pengadopsi dan
ada pula yang sebaliknya. Semakin mudah
dipahami dan dimengerti oleh pengadopsi.
semakin cepat suatu inovasi dapat diadopsi.
4. Kemampuan diujicobakan (trialability)
Kemampuan untuk diuji cobakan adalah derajat
di mana suatu inovasi dapat diuji coba batas
tertentu. Suatu inovasi yang dapat diujicobakan
dalam seting sesungguhnya umumnya akan
lebih cepat diadopsi. Jadi, agar dapat dengan
cepat diadopsi. suatu inovasi harus mampu
mengemukakan keunggulannya..
5. Kemampuan untuk diamati (observability)
Kemampuan untuk diamati adalah derajat di mana
hasil suatu inovasi dapat dilihat orang lain. Semakin
mudah seseorang melihat hasil suatu inovasi.,
semakin besar kemungkinan orang atau sekelompok
orang tersebut mengadopsi.
Semakin besar keunggulan relatif, kesesualan..
kemampuan untuk diujicobakan, dan kemampuan
untuk diamati serta semakin kecil kerumitannya,
semakin cepat inovasi dapat diadopsi
Definisi Kreativitas
• Kreativitas merupakan suatu bidang kajian yang
kompleks,yang menimbulkan berbagai
perbedaan pandangan.Perbedaan definisi
kreativitas yang dikemukakan oleh banyak ahli
merupakan definisi yang saling
melengkapi.Sudut pandang para ahli terhadap
kreativitas menjadi dasar perbedaan dari definisi
kreativitas
• Definisi kreativitas tergantung pada segi
penekanannya
Kreativitas dapat didefinisikan kedalam empat
jenis dimensi sebagai Four P’s Creativity,yaitu
dimensi Person,Proses,Press dan Product sebagai
berikut :
1.Definisi Kreativitas dalam dimensi Person
Definisi pada dimensi person adalah upaya
mendefinisikan kreativitas yang berfokus pada
individu atau person dari individu yang dapat
disebut kreatif.
Guilford menerangkan bahwa kreativitas
merupakan kemampuan atau kecakapan yang ada
dalam diri seseorang.hal ini erat kaitanya dengan
bakat.Sedangkan Hulbeck menerangkan bahwa
tindakan kreatif muncul dari keunikan keseluruhan
kepribadian.dalam interaksi dengan lingkungannya.
2.Kreativitas dalam dimensi proses
 Definisi pada dimensi proses adalah upaya
mendefinisikan kreativitas yang berfokus pada
proses berfikir sehingga memunculakan ide-ide
unik atau kreatif.
Utami Munandar menerangkan bahwa kreativitas
adalah sebuah proses atau kemampuan yang
mencerminkan kelancaran,keluwesan(fleksibelitas),
dan orisinalitas dalam berfikir serta kemampuan
untuk serta kemampuan untuk mengelaborasi
(mengembangkan, memperkaya, memperinci),
suatu gagasan.
3. Definisi Kreativitas dalam dimensi Press
 Definisi dan pendekatan kreativitas yang menekankan
faktor press atau dorongan, baik dorongan internal diri
sendiri berupa keinginan dan hasrat untuk mencipta
atau bersibuk diri secara kreatif, maupun dorongan
eksternal dan lingkungan sosial dan psikologis.
Definisi Simpson (1982) dalam S. C. U. Munandar 1999,
merujuk pada aspek dorongan internal dengan
rumusannya sebagai berikut:
“The initiative that one manifests by his power to break
away from the usual sequence of thought’
Mengenai “press” dan lingkungan, ada
lingkungan yang menghargai imajinasi dan
fantasi, dan menekankan kreativitas serta
inovasi. Kreativitas juga kurang berkembang
dalam kebudayaan yang tenlalu menekankan
tradisi, dan kurang terbukanya terhadap
perubahan atau perkembangan baru.
4. Definisi Kreativitas dalam dimensi Produk
 Merupakan upaya mendefinisikan kreativitas yang berfokus
pada produk atau apa yang dihasilkan oleh individu baik
sesuatu yang baru/original atau sebuah elaborasi atau
penggabungan yang inovatif.
Definisi yang berfokus pada produk kreatif menekankan pada
onisinalitas, seperti yang dikemukakan oleh Baron (1969)
yang menyatakan bahwa kreatifitas adalah kemampuan untuk
menghasilkan/menciptakan sesuatu yang baru. Begitu pula
menurut Haefele (1962) dalam Munandar, 1999; yang
menyatakan kreativitas adalah kemampuan untuk membuat
kombinasi-kombinasi baru yang mempunyai makna sosial.
Dan dua definisi ini maka kreatifitas tidak hanya membuat
sesuatu yang baru tetapi mungkin saja kombinasi dan sesuatu
yang sudah ada sebelumnya.
Konsep inovasi & kreativitas

More Related Content

What's hot

Pengelolaan Usaha & Strategi Entrepreneurship (Presentasi)
Pengelolaan Usaha & Strategi Entrepreneurship (Presentasi)Pengelolaan Usaha & Strategi Entrepreneurship (Presentasi)
Pengelolaan Usaha & Strategi Entrepreneurship (Presentasi)
Noor Adn
 
Mindset entrepreneur1
Mindset entrepreneur1Mindset entrepreneur1
Mindset entrepreneur1
Anindya Zulatsari
 
Kreativitas & Inovasi dari Apple Inc.
Kreativitas & Inovasi dari Apple Inc.Kreativitas & Inovasi dari Apple Inc.
Kreativitas & Inovasi dari Apple Inc.
Rendy Pritananda
 
Dimensi kualitas produk dan jasa
Dimensi kualitas produk dan jasaDimensi kualitas produk dan jasa
Dimensi kualitas produk dan jasa
ahmad fauzan
 
Ide & peluang kewirausahaan
Ide & peluang kewirausahaanIde & peluang kewirausahaan
Ide & peluang kewirausahaanHeffrizza Ahmad
 
CREATIVE THINKING - Creative Thinking (1)
CREATIVE THINKING - Creative Thinking (1)CREATIVE THINKING - Creative Thinking (1)
CREATIVE THINKING - Creative Thinking (1)
Diana Amelia Bagti
 
Inovasi teknologi
Inovasi teknologiInovasi teknologi
Inovasi teknologi
Yogi Taufik Saleh
 
strategi sdm dalam menghadapi persaingan global.
 strategi sdm dalam menghadapi persaingan global. strategi sdm dalam menghadapi persaingan global.
strategi sdm dalam menghadapi persaingan global.
Immawan Awaluddin
 
Pelatihan dan-pengembangan.ppt
Pelatihan dan-pengembangan.pptPelatihan dan-pengembangan.ppt
Pelatihan dan-pengembangan.ppt
Wira Kharisma
 
Materi Kewirausahaan
Materi KewirausahaanMateri Kewirausahaan
Materi KewirausahaanAlir Retno
 
Tantangan kewirausahaan dalam konteks global
Tantangan kewirausahaan dalam konteks globalTantangan kewirausahaan dalam konteks global
Tantangan kewirausahaan dalam konteks global
misbahulkausar
 
Tugas perilaku konsumen mengenai iklan
Tugas perilaku konsumen mengenai iklanTugas perilaku konsumen mengenai iklan
Tugas perilaku konsumen mengenai iklanHartono Ikawy
 
Contoh makalah pengembangan diri
Contoh makalah pengembangan diriContoh makalah pengembangan diri
Contoh makalah pengembangan diri
Siti Anisyah
 
Studi kasus permasalahan pengambilan keputusan PT Garam
Studi kasus permasalahan pengambilan keputusan PT GaramStudi kasus permasalahan pengambilan keputusan PT Garam
Studi kasus permasalahan pengambilan keputusan PT Garam
siti nurlaeli
 
Manajemen Operasional 2 - Perencanaan Kapasitas
Manajemen Operasional 2 - Perencanaan KapasitasManajemen Operasional 2 - Perencanaan Kapasitas
Manajemen Operasional 2 - Perencanaan Kapasitas
haris fadilah
 
MANAJEMEN OPERASI
MANAJEMEN OPERASIMANAJEMEN OPERASI
MANAJEMEN OPERASI
yuniar putri
 
Presentasi bisnis model canvas
Presentasi bisnis model canvasPresentasi bisnis model canvas
Presentasi bisnis model canvas
Rona Binham
 
berpikir Kreatif dan inovatif
berpikir Kreatif dan inovatifberpikir Kreatif dan inovatif
berpikir Kreatif dan inovatif
Zakiah dr
 

What's hot (20)

Pengelolaan Usaha & Strategi Entrepreneurship (Presentasi)
Pengelolaan Usaha & Strategi Entrepreneurship (Presentasi)Pengelolaan Usaha & Strategi Entrepreneurship (Presentasi)
Pengelolaan Usaha & Strategi Entrepreneurship (Presentasi)
 
Mindset entrepreneur1
Mindset entrepreneur1Mindset entrepreneur1
Mindset entrepreneur1
 
Kreativitas & Inovasi dari Apple Inc.
Kreativitas & Inovasi dari Apple Inc.Kreativitas & Inovasi dari Apple Inc.
Kreativitas & Inovasi dari Apple Inc.
 
Dimensi kualitas produk dan jasa
Dimensi kualitas produk dan jasaDimensi kualitas produk dan jasa
Dimensi kualitas produk dan jasa
 
Ide & peluang kewirausahaan
Ide & peluang kewirausahaanIde & peluang kewirausahaan
Ide & peluang kewirausahaan
 
CREATIVE THINKING - Creative Thinking (1)
CREATIVE THINKING - Creative Thinking (1)CREATIVE THINKING - Creative Thinking (1)
CREATIVE THINKING - Creative Thinking (1)
 
Inovasi teknologi
Inovasi teknologiInovasi teknologi
Inovasi teknologi
 
Resiko usaha
Resiko usahaResiko usaha
Resiko usaha
 
strategi sdm dalam menghadapi persaingan global.
 strategi sdm dalam menghadapi persaingan global. strategi sdm dalam menghadapi persaingan global.
strategi sdm dalam menghadapi persaingan global.
 
Pelatihan dan-pengembangan.ppt
Pelatihan dan-pengembangan.pptPelatihan dan-pengembangan.ppt
Pelatihan dan-pengembangan.ppt
 
Materi Kewirausahaan
Materi KewirausahaanMateri Kewirausahaan
Materi Kewirausahaan
 
Tantangan kewirausahaan dalam konteks global
Tantangan kewirausahaan dalam konteks globalTantangan kewirausahaan dalam konteks global
Tantangan kewirausahaan dalam konteks global
 
Tugas perilaku konsumen mengenai iklan
Tugas perilaku konsumen mengenai iklanTugas perilaku konsumen mengenai iklan
Tugas perilaku konsumen mengenai iklan
 
Contoh makalah pengembangan diri
Contoh makalah pengembangan diriContoh makalah pengembangan diri
Contoh makalah pengembangan diri
 
Studi kasus permasalahan pengambilan keputusan PT Garam
Studi kasus permasalahan pengambilan keputusan PT GaramStudi kasus permasalahan pengambilan keputusan PT Garam
Studi kasus permasalahan pengambilan keputusan PT Garam
 
Manajemen Operasional 2 - Perencanaan Kapasitas
Manajemen Operasional 2 - Perencanaan KapasitasManajemen Operasional 2 - Perencanaan Kapasitas
Manajemen Operasional 2 - Perencanaan Kapasitas
 
MANAJEMEN OPERASI
MANAJEMEN OPERASIMANAJEMEN OPERASI
MANAJEMEN OPERASI
 
Presentasi bisnis model canvas
Presentasi bisnis model canvasPresentasi bisnis model canvas
Presentasi bisnis model canvas
 
berpikir Kreatif dan inovatif
berpikir Kreatif dan inovatifberpikir Kreatif dan inovatif
berpikir Kreatif dan inovatif
 
Technopreneurship
TechnopreneurshipTechnopreneurship
Technopreneurship
 

Viewers also liked

Peranan kreativitas dan inovasi
Peranan kreativitas dan inovasiPeranan kreativitas dan inovasi
Peranan kreativitas dan inovasiDarwin Kadarisman
 
Proses kreativitas dan inovasi
Proses kreativitas dan inovasiProses kreativitas dan inovasi
Proses kreativitas dan inovasi
Arif
 
Definisi kewirausahaan 01
Definisi kewirausahaan 01Definisi kewirausahaan 01
Definisi kewirausahaan 01
andrytri
 
Model Manusia dalam Organisasi
Model Manusia dalam OrganisasiModel Manusia dalam Organisasi
Model Manusia dalam Organisasi
Amri Syam
 
Penialaian investasi (investment decision)
Penialaian investasi (investment decision)Penialaian investasi (investment decision)
Penialaian investasi (investment decision)Throne Rush Indo
 
Kewirausahaan Berfikir Kreatif
Kewirausahaan Berfikir KreatifKewirausahaan Berfikir Kreatif
Kewirausahaan Berfikir Kreatif
Throne Rush Indo
 
Kepemimpinan Stratejik New
 Kepemimpinan Stratejik New Kepemimpinan Stratejik New
Kepemimpinan Stratejik Newjjiman
 
Struktur modal
Struktur modalStruktur modal
Struktur modal
Throne Rush Indo
 
Konsep dasar perencanaan & penganggaran terpadu (p2 kt)
Konsep dasar perencanaan & penganggaran terpadu (p2 kt)Konsep dasar perencanaan & penganggaran terpadu (p2 kt)
Konsep dasar perencanaan & penganggaran terpadu (p2 kt)Endah Widya Purnamasari
 
Presentasi Bedah Buku Self Driving
Presentasi Bedah Buku Self DrivingPresentasi Bedah Buku Self Driving
Presentasi Bedah Buku Self Driving
Dwiki Putra
 
Rekam Medik & Sistem Pelaporan Rumah Sakit
Rekam Medik & Sistem Pelaporan Rumah SakitRekam Medik & Sistem Pelaporan Rumah Sakit
Rekam Medik & Sistem Pelaporan Rumah SakitEndah Widya Purnamasari
 
Makalah Inovasi Produk Google
Makalah Inovasi Produk GoogleMakalah Inovasi Produk Google
Makalah Inovasi Produk GoogleBoyma Simamora
 
Intelegensi dan Kreativitas
Intelegensi dan KreativitasIntelegensi dan Kreativitas
Intelegensi dan Kreativitas
pjj_kemenkes
 
Makalah inovasi
Makalah inovasiMakalah inovasi
Makalah inovasi
Muhammad Salim Islahi
 
Proses kewirausahaan
Proses kewirausahaanProses kewirausahaan
Proses kewirausahaanVera Sitompul
 
Jenis-jenis dan kriteria media pembelajaran
Jenis-jenis dan kriteria media pembelajaranJenis-jenis dan kriteria media pembelajaran
Jenis-jenis dan kriteria media pembelajaran
yuniamdar
 

Viewers also liked (20)

Peranan kreativitas dan inovasi
Peranan kreativitas dan inovasiPeranan kreativitas dan inovasi
Peranan kreativitas dan inovasi
 
Proses kreativitas dan inovasi
Proses kreativitas dan inovasiProses kreativitas dan inovasi
Proses kreativitas dan inovasi
 
Aplikasi Manajemen RS
Aplikasi Manajemen RSAplikasi Manajemen RS
Aplikasi Manajemen RS
 
Definisi kewirausahaan 01
Definisi kewirausahaan 01Definisi kewirausahaan 01
Definisi kewirausahaan 01
 
Model Manusia dalam Organisasi
Model Manusia dalam OrganisasiModel Manusia dalam Organisasi
Model Manusia dalam Organisasi
 
Rasio rasio keuangan
Rasio rasio keuanganRasio rasio keuangan
Rasio rasio keuangan
 
Penialaian investasi (investment decision)
Penialaian investasi (investment decision)Penialaian investasi (investment decision)
Penialaian investasi (investment decision)
 
Kewirausahaan Berfikir Kreatif
Kewirausahaan Berfikir KreatifKewirausahaan Berfikir Kreatif
Kewirausahaan Berfikir Kreatif
 
Kepemimpinan Stratejik New
 Kepemimpinan Stratejik New Kepemimpinan Stratejik New
Kepemimpinan Stratejik New
 
Struktur modal
Struktur modalStruktur modal
Struktur modal
 
Konsep dasar perencanaan & penganggaran terpadu (p2 kt)
Konsep dasar perencanaan & penganggaran terpadu (p2 kt)Konsep dasar perencanaan & penganggaran terpadu (p2 kt)
Konsep dasar perencanaan & penganggaran terpadu (p2 kt)
 
Presentasi Bedah Buku Self Driving
Presentasi Bedah Buku Self DrivingPresentasi Bedah Buku Self Driving
Presentasi Bedah Buku Self Driving
 
Manajemen modal kerja 1
Manajemen modal kerja 1Manajemen modal kerja 1
Manajemen modal kerja 1
 
Rekam Medik & Sistem Pelaporan Rumah Sakit
Rekam Medik & Sistem Pelaporan Rumah SakitRekam Medik & Sistem Pelaporan Rumah Sakit
Rekam Medik & Sistem Pelaporan Rumah Sakit
 
Makalah Inovasi Produk Google
Makalah Inovasi Produk GoogleMakalah Inovasi Produk Google
Makalah Inovasi Produk Google
 
Intelegensi dan Kreativitas
Intelegensi dan KreativitasIntelegensi dan Kreativitas
Intelegensi dan Kreativitas
 
PRESENTASI BEDAH BUKU
PRESENTASI BEDAH BUKUPRESENTASI BEDAH BUKU
PRESENTASI BEDAH BUKU
 
Makalah inovasi
Makalah inovasiMakalah inovasi
Makalah inovasi
 
Proses kewirausahaan
Proses kewirausahaanProses kewirausahaan
Proses kewirausahaan
 
Jenis-jenis dan kriteria media pembelajaran
Jenis-jenis dan kriteria media pembelajaranJenis-jenis dan kriteria media pembelajaran
Jenis-jenis dan kriteria media pembelajaran
 

Similar to Konsep inovasi & kreativitas

Modul 1 konsep-dasar_inovasi_pendidikan
Modul 1 konsep-dasar_inovasi_pendidikanModul 1 konsep-dasar_inovasi_pendidikan
Modul 1 konsep-dasar_inovasi_pendidikan
Muhammad Indrayana
 
Usaha, wanda soraya, hapzi ali, berfikir kreativitas dan inovasi, universitas...
Usaha, wanda soraya, hapzi ali, berfikir kreativitas dan inovasi, universitas...Usaha, wanda soraya, hapzi ali, berfikir kreativitas dan inovasi, universitas...
Usaha, wanda soraya, hapzi ali, berfikir kreativitas dan inovasi, universitas...
wandasoraya
 
4. KWH. Ananda Putri Pratami. Hapzi Ali. Pengantar Kewirausahaan, Universitas...
4. KWH. Ananda Putri Pratami. Hapzi Ali. Pengantar Kewirausahaan, Universitas...4. KWH. Ananda Putri Pratami. Hapzi Ali. Pengantar Kewirausahaan, Universitas...
4. KWH. Ananda Putri Pratami. Hapzi Ali. Pengantar Kewirausahaan, Universitas...
Ananda Putri Pratami
 
BUKU KREATIFITAS DAN INOVASI (2).pdf
BUKU KREATIFITAS DAN INOVASI (2).pdfBUKU KREATIFITAS DAN INOVASI (2).pdf
BUKU KREATIFITAS DAN INOVASI (2).pdf
BagusDwiArinto
 
Ikrar Agung D - 12119072 - PPT TB Bisnis Kreatif dan Inovasi Kelompok 3.pptx
Ikrar Agung D - 12119072 - PPT TB Bisnis Kreatif dan Inovasi Kelompok 3.pptxIkrar Agung D - 12119072 - PPT TB Bisnis Kreatif dan Inovasi Kelompok 3.pptx
Ikrar Agung D - 12119072 - PPT TB Bisnis Kreatif dan Inovasi Kelompok 3.pptx
IKRARAGUNGDEWANTORO1
 
Psikologi pendidikan
Psikologi pendidikanPsikologi pendidikan
Psikologi pendidikan
Rahmat Rimansah
 
Strategi Inovasi dan kreatifitas dalam bisnis
Strategi Inovasi dan kreatifitas dalam bisnisStrategi Inovasi dan kreatifitas dalam bisnis
Strategi Inovasi dan kreatifitas dalam bisnis
rizapplhklhk
 
Dimensi kreatif dalam filsafat ilmu
Dimensi kreatif dalam filsafat ilmuDimensi kreatif dalam filsafat ilmu
Dimensi kreatif dalam filsafat ilmu
Dody Perdana
 
Kwh,juwanita,hapzi ali,quizdanforum4,universitasmercubuana,2019.
Kwh,juwanita,hapzi ali,quizdanforum4,universitasmercubuana,2019.Kwh,juwanita,hapzi ali,quizdanforum4,universitasmercubuana,2019.
Kwh,juwanita,hapzi ali,quizdanforum4,universitasmercubuana,2019.
juwanitara
 
Kwh,juwanita,hapzi ali,quizdanforum4,universitasmercubuana,2019.
Kwh,juwanita,hapzi ali,quizdanforum4,universitasmercubuana,2019.Kwh,juwanita,hapzi ali,quizdanforum4,universitasmercubuana,2019.
Kwh,juwanita,hapzi ali,quizdanforum4,universitasmercubuana,2019.
juwanitara
 
Kwh,juwanita,hapzi ali,quizdanforum4,universitasmercubuana,2019.
Kwh,juwanita,hapzi ali,quizdanforum4,universitasmercubuana,2019.Kwh,juwanita,hapzi ali,quizdanforum4,universitasmercubuana,2019.
Kwh,juwanita,hapzi ali,quizdanforum4,universitasmercubuana,2019.
juwanitara
 
Kwh,juwanita,hapzi ali,quizdanforum4,universitasmercubuana,2019.
Kwh,juwanita,hapzi ali,quizdanforum4,universitasmercubuana,2019.Kwh,juwanita,hapzi ali,quizdanforum4,universitasmercubuana,2019.
Kwh,juwanita,hapzi ali,quizdanforum4,universitasmercubuana,2019.
juwanitara
 
Kwh,juwanita,hapzi ali,quizdanforum4,universitasmercubuana,2019.
Kwh,juwanita,hapzi ali,quizdanforum4,universitasmercubuana,2019.Kwh,juwanita,hapzi ali,quizdanforum4,universitasmercubuana,2019.
Kwh,juwanita,hapzi ali,quizdanforum4,universitasmercubuana,2019.
juwanitara
 
MENGELOLA KREATIFITAS.pptx
MENGELOLA KREATIFITAS.pptxMENGELOLA KREATIFITAS.pptx
MENGELOLA KREATIFITAS.pptx
dasephidayah1
 
Dimensi kreativitas dalam psikologi pendidikan
Dimensi kreativitas dalam psikologi pendidikanDimensi kreativitas dalam psikologi pendidikan
Dimensi kreativitas dalam psikologi pendidikan
Alamsyah Hsb
 
minggu 4 berfikir kreativitas dan inovasi
minggu 4 berfikir kreativitas dan inovasiminggu 4 berfikir kreativitas dan inovasi
minggu 4 berfikir kreativitas dan inovasi
rivayanto
 
MATERI LDKS 2024_KREATIVITAS & MOTIVASI.pptx
MATERI LDKS 2024_KREATIVITAS & MOTIVASI.pptxMATERI LDKS 2024_KREATIVITAS & MOTIVASI.pptx
MATERI LDKS 2024_KREATIVITAS & MOTIVASI.pptx
AhmadSakbani1
 
Pemikiran kreatif dalam kalangan kanak-kanak bergantung kepada pengalaman dan...
Pemikiran kreatif dalam kalangan kanak-kanak bergantung kepada pengalaman dan...Pemikiran kreatif dalam kalangan kanak-kanak bergantung kepada pengalaman dan...
Pemikiran kreatif dalam kalangan kanak-kanak bergantung kepada pengalaman dan...darminladiro
 
Kreativiti, estetika dan ekspresi visual
Kreativiti, estetika dan ekspresi visualKreativiti, estetika dan ekspresi visual
Kreativiti, estetika dan ekspresi visualSabariah Bahrum
 

Similar to Konsep inovasi & kreativitas (20)

Modul 1 konsep-dasar_inovasi_pendidikan
Modul 1 konsep-dasar_inovasi_pendidikanModul 1 konsep-dasar_inovasi_pendidikan
Modul 1 konsep-dasar_inovasi_pendidikan
 
Usaha, wanda soraya, hapzi ali, berfikir kreativitas dan inovasi, universitas...
Usaha, wanda soraya, hapzi ali, berfikir kreativitas dan inovasi, universitas...Usaha, wanda soraya, hapzi ali, berfikir kreativitas dan inovasi, universitas...
Usaha, wanda soraya, hapzi ali, berfikir kreativitas dan inovasi, universitas...
 
4. KWH. Ananda Putri Pratami. Hapzi Ali. Pengantar Kewirausahaan, Universitas...
4. KWH. Ananda Putri Pratami. Hapzi Ali. Pengantar Kewirausahaan, Universitas...4. KWH. Ananda Putri Pratami. Hapzi Ali. Pengantar Kewirausahaan, Universitas...
4. KWH. Ananda Putri Pratami. Hapzi Ali. Pengantar Kewirausahaan, Universitas...
 
Karya ilmiah
Karya ilmiahKarya ilmiah
Karya ilmiah
 
BUKU KREATIFITAS DAN INOVASI (2).pdf
BUKU KREATIFITAS DAN INOVASI (2).pdfBUKU KREATIFITAS DAN INOVASI (2).pdf
BUKU KREATIFITAS DAN INOVASI (2).pdf
 
Ikrar Agung D - 12119072 - PPT TB Bisnis Kreatif dan Inovasi Kelompok 3.pptx
Ikrar Agung D - 12119072 - PPT TB Bisnis Kreatif dan Inovasi Kelompok 3.pptxIkrar Agung D - 12119072 - PPT TB Bisnis Kreatif dan Inovasi Kelompok 3.pptx
Ikrar Agung D - 12119072 - PPT TB Bisnis Kreatif dan Inovasi Kelompok 3.pptx
 
Psikologi pendidikan
Psikologi pendidikanPsikologi pendidikan
Psikologi pendidikan
 
Strategi Inovasi dan kreatifitas dalam bisnis
Strategi Inovasi dan kreatifitas dalam bisnisStrategi Inovasi dan kreatifitas dalam bisnis
Strategi Inovasi dan kreatifitas dalam bisnis
 
Dimensi kreatif dalam filsafat ilmu
Dimensi kreatif dalam filsafat ilmuDimensi kreatif dalam filsafat ilmu
Dimensi kreatif dalam filsafat ilmu
 
Kwh,juwanita,hapzi ali,quizdanforum4,universitasmercubuana,2019.
Kwh,juwanita,hapzi ali,quizdanforum4,universitasmercubuana,2019.Kwh,juwanita,hapzi ali,quizdanforum4,universitasmercubuana,2019.
Kwh,juwanita,hapzi ali,quizdanforum4,universitasmercubuana,2019.
 
Kwh,juwanita,hapzi ali,quizdanforum4,universitasmercubuana,2019.
Kwh,juwanita,hapzi ali,quizdanforum4,universitasmercubuana,2019.Kwh,juwanita,hapzi ali,quizdanforum4,universitasmercubuana,2019.
Kwh,juwanita,hapzi ali,quizdanforum4,universitasmercubuana,2019.
 
Kwh,juwanita,hapzi ali,quizdanforum4,universitasmercubuana,2019.
Kwh,juwanita,hapzi ali,quizdanforum4,universitasmercubuana,2019.Kwh,juwanita,hapzi ali,quizdanforum4,universitasmercubuana,2019.
Kwh,juwanita,hapzi ali,quizdanforum4,universitasmercubuana,2019.
 
Kwh,juwanita,hapzi ali,quizdanforum4,universitasmercubuana,2019.
Kwh,juwanita,hapzi ali,quizdanforum4,universitasmercubuana,2019.Kwh,juwanita,hapzi ali,quizdanforum4,universitasmercubuana,2019.
Kwh,juwanita,hapzi ali,quizdanforum4,universitasmercubuana,2019.
 
Kwh,juwanita,hapzi ali,quizdanforum4,universitasmercubuana,2019.
Kwh,juwanita,hapzi ali,quizdanforum4,universitasmercubuana,2019.Kwh,juwanita,hapzi ali,quizdanforum4,universitasmercubuana,2019.
Kwh,juwanita,hapzi ali,quizdanforum4,universitasmercubuana,2019.
 
MENGELOLA KREATIFITAS.pptx
MENGELOLA KREATIFITAS.pptxMENGELOLA KREATIFITAS.pptx
MENGELOLA KREATIFITAS.pptx
 
Dimensi kreativitas dalam psikologi pendidikan
Dimensi kreativitas dalam psikologi pendidikanDimensi kreativitas dalam psikologi pendidikan
Dimensi kreativitas dalam psikologi pendidikan
 
minggu 4 berfikir kreativitas dan inovasi
minggu 4 berfikir kreativitas dan inovasiminggu 4 berfikir kreativitas dan inovasi
minggu 4 berfikir kreativitas dan inovasi
 
MATERI LDKS 2024_KREATIVITAS & MOTIVASI.pptx
MATERI LDKS 2024_KREATIVITAS & MOTIVASI.pptxMATERI LDKS 2024_KREATIVITAS & MOTIVASI.pptx
MATERI LDKS 2024_KREATIVITAS & MOTIVASI.pptx
 
Pemikiran kreatif dalam kalangan kanak-kanak bergantung kepada pengalaman dan...
Pemikiran kreatif dalam kalangan kanak-kanak bergantung kepada pengalaman dan...Pemikiran kreatif dalam kalangan kanak-kanak bergantung kepada pengalaman dan...
Pemikiran kreatif dalam kalangan kanak-kanak bergantung kepada pengalaman dan...
 
Kreativiti, estetika dan ekspresi visual
Kreativiti, estetika dan ekspresi visualKreativiti, estetika dan ekspresi visual
Kreativiti, estetika dan ekspresi visual
 

Recently uploaded

KOORDINASI PENDAMPINGAN BUMIL RISTI DAN KEK
KOORDINASI PENDAMPINGAN BUMIL RISTI DAN KEKKOORDINASI PENDAMPINGAN BUMIL RISTI DAN KEK
KOORDINASI PENDAMPINGAN BUMIL RISTI DAN KEK
AshriNurIstiqomah1
 
Malpraktek & Kelalaian dalam kesehatan.pptx
Malpraktek & Kelalaian dalam kesehatan.pptxMalpraktek & Kelalaian dalam kesehatan.pptx
Malpraktek & Kelalaian dalam kesehatan.pptx
LyanNurse1
 
FIN_Kebijakan Skrining Bayi Baru Lahir.pdf
FIN_Kebijakan Skrining Bayi Baru Lahir.pdfFIN_Kebijakan Skrining Bayi Baru Lahir.pdf
FIN_Kebijakan Skrining Bayi Baru Lahir.pdf
helixyap92
 
Herbal penggugur kandungan Makassar obat aborsi janin makassar jamu penggugur...
Herbal penggugur kandungan Makassar obat aborsi janin makassar jamu penggugur...Herbal penggugur kandungan Makassar obat aborsi janin makassar jamu penggugur...
Herbal penggugur kandungan Makassar obat aborsi janin makassar jamu penggugur...
Cara Menggugurkan Kandungan 087776558899
 
PERHITUNGAN DOSIS OBAT Cara pemberian , Melakukan perhitungan dosis.ppt
PERHITUNGAN DOSIS OBAT Cara pemberian , Melakukan perhitungan dosis.pptPERHITUNGAN DOSIS OBAT Cara pemberian , Melakukan perhitungan dosis.ppt
PERHITUNGAN DOSIS OBAT Cara pemberian , Melakukan perhitungan dosis.ppt
Jumainmain1
 
Manajemen Keperawatan pada pasien gangguan jiwa
Manajemen Keperawatan pada pasien gangguan jiwaManajemen Keperawatan pada pasien gangguan jiwa
Manajemen Keperawatan pada pasien gangguan jiwa
iskandar186656
 
Kelainan Genitalia Pria Bedah Urologi FK
Kelainan Genitalia Pria Bedah Urologi FKKelainan Genitalia Pria Bedah Urologi FK
Kelainan Genitalia Pria Bedah Urologi FK
pinkhocun
 
0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Garut
0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Garut0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Garut
0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Garut
jualobat34
 
NURSING HEALTH pada nutrisi, istirahat tidur, mobilisasi
NURSING HEALTH pada nutrisi, istirahat tidur, mobilisasiNURSING HEALTH pada nutrisi, istirahat tidur, mobilisasi
NURSING HEALTH pada nutrisi, istirahat tidur, mobilisasi
hanifatunfajria
 
tiroid penyakit pada tubuh yang harus di.ppt
tiroid penyakit pada tubuh yang harus di.ppttiroid penyakit pada tubuh yang harus di.ppt
tiroid penyakit pada tubuh yang harus di.ppt
HanifaYR
 
KEBIJK_Jaminan_kesehatan_Indonesia _014.ppt
KEBIJK_Jaminan_kesehatan_Indonesia _014.pptKEBIJK_Jaminan_kesehatan_Indonesia _014.ppt
KEBIJK_Jaminan_kesehatan_Indonesia _014.ppt
gerald rundengan
 
RUU KESEHATAN (apt. Guntur Satrio Pratomo).pptx
RUU KESEHATAN (apt. Guntur Satrio Pratomo).pptxRUU KESEHATAN (apt. Guntur Satrio Pratomo).pptx
RUU KESEHATAN (apt. Guntur Satrio Pratomo).pptx
nadyahermawan
 
PERHITUNGAN DOSIS MAKSIMUM OBAT BERDASARKAN UMUR-BERAT BADAN.pptx
PERHITUNGAN DOSIS MAKSIMUM OBAT BERDASARKAN UMUR-BERAT BADAN.pptxPERHITUNGAN DOSIS MAKSIMUM OBAT BERDASARKAN UMUR-BERAT BADAN.pptx
PERHITUNGAN DOSIS MAKSIMUM OBAT BERDASARKAN UMUR-BERAT BADAN.pptx
ssuser9f2868
 
Desain tanpa judul (1).pptx farmasi obat obatan design produk farmakologi
Desain tanpa judul (1).pptx farmasi obat obatan design produk farmakologiDesain tanpa judul (1).pptx farmasi obat obatan design produk farmakologi
Desain tanpa judul (1).pptx farmasi obat obatan design produk farmakologi
nadyahermawan
 
BAHAN AJAR 25 KETRAMPILAN KADER POSYANDU.pptx
BAHAN AJAR 25 KETRAMPILAN KADER POSYANDU.pptxBAHAN AJAR 25 KETRAMPILAN KADER POSYANDU.pptx
BAHAN AJAR 25 KETRAMPILAN KADER POSYANDU.pptx
lansiapola
 
KEPERAWATAN MEDIKAL BEDAH - BENIGN PROSTAT HIPERPLASIA
KEPERAWATAN MEDIKAL BEDAH - BENIGN PROSTAT HIPERPLASIAKEPERAWATAN MEDIKAL BEDAH - BENIGN PROSTAT HIPERPLASIA
KEPERAWATAN MEDIKAL BEDAH - BENIGN PROSTAT HIPERPLASIA
Winda Qowiyatus
 
TM 2-4 Perubahan Fisiologis Kehamilan.pptx
TM 2-4 Perubahan Fisiologis Kehamilan.pptxTM 2-4 Perubahan Fisiologis Kehamilan.pptx
TM 2-4 Perubahan Fisiologis Kehamilan.pptx
rifdahatikah1
 
Volumetri Redoks, Iodometri, Iodimetri, reduksi Oksidasi, titrasi
Volumetri Redoks, Iodometri, Iodimetri, reduksi Oksidasi, titrasiVolumetri Redoks, Iodometri, Iodimetri, reduksi Oksidasi, titrasi
Volumetri Redoks, Iodometri, Iodimetri, reduksi Oksidasi, titrasi
hannanbmq1
 
Jamu Penggugur obat penggugur herbal penggugur kandungan (087776558899)
Jamu Penggugur obat penggugur herbal penggugur kandungan (087776558899)Jamu Penggugur obat penggugur herbal penggugur kandungan (087776558899)
Jamu Penggugur obat penggugur herbal penggugur kandungan (087776558899)
Cara Menggugurkan Kandungan 087776558899
 
Aplikasi Teori/Model pada Praktik, Penelitian, dan Pendidikan Keperawatan
Aplikasi Teori/Model pada Praktik, Penelitian, dan Pendidikan KeperawatanAplikasi Teori/Model pada Praktik, Penelitian, dan Pendidikan Keperawatan
Aplikasi Teori/Model pada Praktik, Penelitian, dan Pendidikan Keperawatan
BayuEkaKurniawan1
 

Recently uploaded (20)

KOORDINASI PENDAMPINGAN BUMIL RISTI DAN KEK
KOORDINASI PENDAMPINGAN BUMIL RISTI DAN KEKKOORDINASI PENDAMPINGAN BUMIL RISTI DAN KEK
KOORDINASI PENDAMPINGAN BUMIL RISTI DAN KEK
 
Malpraktek & Kelalaian dalam kesehatan.pptx
Malpraktek & Kelalaian dalam kesehatan.pptxMalpraktek & Kelalaian dalam kesehatan.pptx
Malpraktek & Kelalaian dalam kesehatan.pptx
 
FIN_Kebijakan Skrining Bayi Baru Lahir.pdf
FIN_Kebijakan Skrining Bayi Baru Lahir.pdfFIN_Kebijakan Skrining Bayi Baru Lahir.pdf
FIN_Kebijakan Skrining Bayi Baru Lahir.pdf
 
Herbal penggugur kandungan Makassar obat aborsi janin makassar jamu penggugur...
Herbal penggugur kandungan Makassar obat aborsi janin makassar jamu penggugur...Herbal penggugur kandungan Makassar obat aborsi janin makassar jamu penggugur...
Herbal penggugur kandungan Makassar obat aborsi janin makassar jamu penggugur...
 
PERHITUNGAN DOSIS OBAT Cara pemberian , Melakukan perhitungan dosis.ppt
PERHITUNGAN DOSIS OBAT Cara pemberian , Melakukan perhitungan dosis.pptPERHITUNGAN DOSIS OBAT Cara pemberian , Melakukan perhitungan dosis.ppt
PERHITUNGAN DOSIS OBAT Cara pemberian , Melakukan perhitungan dosis.ppt
 
Manajemen Keperawatan pada pasien gangguan jiwa
Manajemen Keperawatan pada pasien gangguan jiwaManajemen Keperawatan pada pasien gangguan jiwa
Manajemen Keperawatan pada pasien gangguan jiwa
 
Kelainan Genitalia Pria Bedah Urologi FK
Kelainan Genitalia Pria Bedah Urologi FKKelainan Genitalia Pria Bedah Urologi FK
Kelainan Genitalia Pria Bedah Urologi FK
 
0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Garut
0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Garut0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Garut
0838-4800-7379Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Garut
 
NURSING HEALTH pada nutrisi, istirahat tidur, mobilisasi
NURSING HEALTH pada nutrisi, istirahat tidur, mobilisasiNURSING HEALTH pada nutrisi, istirahat tidur, mobilisasi
NURSING HEALTH pada nutrisi, istirahat tidur, mobilisasi
 
tiroid penyakit pada tubuh yang harus di.ppt
tiroid penyakit pada tubuh yang harus di.ppttiroid penyakit pada tubuh yang harus di.ppt
tiroid penyakit pada tubuh yang harus di.ppt
 
KEBIJK_Jaminan_kesehatan_Indonesia _014.ppt
KEBIJK_Jaminan_kesehatan_Indonesia _014.pptKEBIJK_Jaminan_kesehatan_Indonesia _014.ppt
KEBIJK_Jaminan_kesehatan_Indonesia _014.ppt
 
RUU KESEHATAN (apt. Guntur Satrio Pratomo).pptx
RUU KESEHATAN (apt. Guntur Satrio Pratomo).pptxRUU KESEHATAN (apt. Guntur Satrio Pratomo).pptx
RUU KESEHATAN (apt. Guntur Satrio Pratomo).pptx
 
PERHITUNGAN DOSIS MAKSIMUM OBAT BERDASARKAN UMUR-BERAT BADAN.pptx
PERHITUNGAN DOSIS MAKSIMUM OBAT BERDASARKAN UMUR-BERAT BADAN.pptxPERHITUNGAN DOSIS MAKSIMUM OBAT BERDASARKAN UMUR-BERAT BADAN.pptx
PERHITUNGAN DOSIS MAKSIMUM OBAT BERDASARKAN UMUR-BERAT BADAN.pptx
 
Desain tanpa judul (1).pptx farmasi obat obatan design produk farmakologi
Desain tanpa judul (1).pptx farmasi obat obatan design produk farmakologiDesain tanpa judul (1).pptx farmasi obat obatan design produk farmakologi
Desain tanpa judul (1).pptx farmasi obat obatan design produk farmakologi
 
BAHAN AJAR 25 KETRAMPILAN KADER POSYANDU.pptx
BAHAN AJAR 25 KETRAMPILAN KADER POSYANDU.pptxBAHAN AJAR 25 KETRAMPILAN KADER POSYANDU.pptx
BAHAN AJAR 25 KETRAMPILAN KADER POSYANDU.pptx
 
KEPERAWATAN MEDIKAL BEDAH - BENIGN PROSTAT HIPERPLASIA
KEPERAWATAN MEDIKAL BEDAH - BENIGN PROSTAT HIPERPLASIAKEPERAWATAN MEDIKAL BEDAH - BENIGN PROSTAT HIPERPLASIA
KEPERAWATAN MEDIKAL BEDAH - BENIGN PROSTAT HIPERPLASIA
 
TM 2-4 Perubahan Fisiologis Kehamilan.pptx
TM 2-4 Perubahan Fisiologis Kehamilan.pptxTM 2-4 Perubahan Fisiologis Kehamilan.pptx
TM 2-4 Perubahan Fisiologis Kehamilan.pptx
 
Volumetri Redoks, Iodometri, Iodimetri, reduksi Oksidasi, titrasi
Volumetri Redoks, Iodometri, Iodimetri, reduksi Oksidasi, titrasiVolumetri Redoks, Iodometri, Iodimetri, reduksi Oksidasi, titrasi
Volumetri Redoks, Iodometri, Iodimetri, reduksi Oksidasi, titrasi
 
Jamu Penggugur obat penggugur herbal penggugur kandungan (087776558899)
Jamu Penggugur obat penggugur herbal penggugur kandungan (087776558899)Jamu Penggugur obat penggugur herbal penggugur kandungan (087776558899)
Jamu Penggugur obat penggugur herbal penggugur kandungan (087776558899)
 
Aplikasi Teori/Model pada Praktik, Penelitian, dan Pendidikan Keperawatan
Aplikasi Teori/Model pada Praktik, Penelitian, dan Pendidikan KeperawatanAplikasi Teori/Model pada Praktik, Penelitian, dan Pendidikan Keperawatan
Aplikasi Teori/Model pada Praktik, Penelitian, dan Pendidikan Keperawatan
 

Konsep inovasi & kreativitas

  • 1. KONSEP INOVASI & KREATIVITAS Endah Widya Purnamasari, SKM, M.Kes STIK BINA HUSADA
  • 2. Definisi Inovasi •  Menurut etimologi, inovasi berasal dari kata innovation yang bermakna ‘pembaharuan. perubahan (secara)  baru’. Inovasi adakalanya diartikan sebagai penemuan. Tetapi berbeda maknanya dengan penemuan dalam arti  diskoveri atau invensi. Diskoveri mempunyai makna  penemuan sesuatu yang sesuatu itu telah ada  sebelumnya. tetapi belum diketahui orang. • Contohnya penemuan benua Amerika. Sebenarnya,  benua Amerika sudah ada sejak dahuIu tetapi baru  ditemukan pada tahun 1492 oleh orang Eropa yang  bernama Columbus. Invensi adalah penemuan yang  benar-benar baru sebagai hasil kreasi  manusia.Contohnya teori belajar, mode busana. dan  sebagainya. Inovasi adalah suatu ide, produk, metode.  dan seterusnya yang dirasakan sebagai sesuatu yang  baru, baik berupa hasil diskoveri atau invensi yang 
  • 3. • Rogers dan Shoemaker mengartikan inovasi sebagai  ide-ide baru. praktik-praktik barn. atau objek-objek  yang dapat dirasakan sebagal sesuatu yang baru  oleh individu atau masyarakat sasaran.  • Pengertian baru di sini, mengandung makna bukan  sekadar baru diketahui oleh pikiran (cognitive), melainkan juga baru karena belum dapat diterima  secara luas oleh seluruh warga masyarakat dalam  arti sikap (attitude) dan juga baru dalam pengertian  belum diterima dan diterapkan oleh seluruh warga  masyarakat setempat.
  • 4. Arti penting inovasi dalam Kewirausahaan  Ada 5 jenis inovasi yang penting dilakukan  wirausaha, yaitu:  1. Pengenalan barang baru atau perbaikan           barang yang sudah ada.  2. Pengenalan metode produksi baru.  3. Pembukaan pasar baru, khususnya pasar           ekspor atau daerah yang baru.  4. Penciptaan pengadaan persediaan (supply) bahan mentah atau setengah jadi baru.  5. Penciptaan suatu bentuk organisasi industri           baru. 
  • 5. Untuk membangun perusahaan inovatif, Kotler menekankan pentingnya sejumlah faktor sebagai berikut : 1.Adanya budaya penemuan, setiap organisasi bisnis harus  disesaki orang-orang yang punya semangat inovasi.  2.Mengembangkan inovasi sebaiknya berdasarkan riset,  sebab. perusahaan dikatakan inovatif kalau secara  sengaja membangun dan melakukan proses untuk  menghasilkan temuan baru.  3.seorang wirausaha harus segera rnenterjemahkan  mimpi-mimpinya menjadi inovasi untuk  mengembangkan bisnisnya.  4.inovasi adalah kreativitas yang diterjemahkan menjadi  sesuatu yang dapat diimplementasikan dan memberikan  nilai tambah atas sumber daya yang kita miliki.
  • 6. Karakteristik Inovasi : Rogers (1983) mengemukakan lima karakteristik inovasi: 1. Keunggulan relatif (relative advantage) 2. Kompatibilitas (comparibil liv) 3. Kerumitan (complexity) 4. Kemampuan diujicobakan (trialability) 5. Kemampuan untuk diamati (observability)
  • 7. 1. Keunggulan relatif (relative advantage) Keunggulan relatif adalah derajat di mana suatu inovasi dianggap lebih baik unggul daripada yang pernah ada. Hal ini dapat diukur dari beberapa segi, seperti segi ekonomi, prestise sosial, kenyamanan. dan kepuasan. Semakin besar keunggulan relatif dirasakan oleh pengadopsi.Semakin cepat inovasi tersebut dapat diadopsi.
  • 8. 2. Kompatibilitas (comparibil liv)  Kompalibilitas adalah derajat di mana inovasi tersebut dianggap konsisten dengan nilai-nilai yang berlaku. pengalaman masa lalu, dan kebutuhan pengadopsi. Sebagai contoh, jika suatu inovasi atau ide baru tertentu tidak sesuai dengan nilai dan norma yang berlaku, inovasi itu tidak dapat diadopsi dengan mudah sebagairnana halnya dengan inovasi yang sesuai (compatible).
  • 9. 3. Kerumitan (complexity) Kerumitan adalah derajat di mana inovasi dianggap sebagai suatu yang sulit untuk dipahami dan digunakan. Beberapa inovasi tertentu ada yang dengan mudah dapat dimengerti dan digunakan oleh pengadopsi dan ada pula yang sebaliknya. Semakin mudah dipahami dan dimengerti oleh pengadopsi. semakin cepat suatu inovasi dapat diadopsi.
  • 10. 4. Kemampuan diujicobakan (trialability) Kemampuan untuk diuji cobakan adalah derajat di mana suatu inovasi dapat diuji coba batas tertentu. Suatu inovasi yang dapat diujicobakan dalam seting sesungguhnya umumnya akan lebih cepat diadopsi. Jadi, agar dapat dengan cepat diadopsi. suatu inovasi harus mampu mengemukakan keunggulannya..
  • 11. 5. Kemampuan untuk diamati (observability) Kemampuan untuk diamati adalah derajat di mana hasil suatu inovasi dapat dilihat orang lain. Semakin mudah seseorang melihat hasil suatu inovasi., semakin besar kemungkinan orang atau sekelompok orang tersebut mengadopsi. Semakin besar keunggulan relatif, kesesualan.. kemampuan untuk diujicobakan, dan kemampuan untuk diamati serta semakin kecil kerumitannya, semakin cepat inovasi dapat diadopsi
  • 12. Definisi Kreativitas • Kreativitas merupakan suatu bidang kajian yang kompleks,yang menimbulkan berbagai perbedaan pandangan.Perbedaan definisi kreativitas yang dikemukakan oleh banyak ahli merupakan definisi yang saling melengkapi.Sudut pandang para ahli terhadap kreativitas menjadi dasar perbedaan dari definisi kreativitas • Definisi kreativitas tergantung pada segi penekanannya
  • 13. Kreativitas dapat didefinisikan kedalam empat jenis dimensi sebagai Four P’s Creativity,yaitu dimensi Person,Proses,Press dan Product sebagai berikut : 1.Definisi Kreativitas dalam dimensi Person Definisi pada dimensi person adalah upaya mendefinisikan kreativitas yang berfokus pada individu atau person dari individu yang dapat disebut kreatif. Guilford menerangkan bahwa kreativitas merupakan kemampuan atau kecakapan yang ada dalam diri seseorang.hal ini erat kaitanya dengan bakat.Sedangkan Hulbeck menerangkan bahwa tindakan kreatif muncul dari keunikan keseluruhan kepribadian.dalam interaksi dengan lingkungannya.
  • 14. 2.Kreativitas dalam dimensi proses  Definisi pada dimensi proses adalah upaya mendefinisikan kreativitas yang berfokus pada proses berfikir sehingga memunculakan ide-ide unik atau kreatif. Utami Munandar menerangkan bahwa kreativitas adalah sebuah proses atau kemampuan yang mencerminkan kelancaran,keluwesan(fleksibelitas), dan orisinalitas dalam berfikir serta kemampuan untuk serta kemampuan untuk mengelaborasi (mengembangkan, memperkaya, memperinci), suatu gagasan.
  • 15. 3. Definisi Kreativitas dalam dimensi Press  Definisi dan pendekatan kreativitas yang menekankan faktor press atau dorongan, baik dorongan internal diri sendiri berupa keinginan dan hasrat untuk mencipta atau bersibuk diri secara kreatif, maupun dorongan eksternal dan lingkungan sosial dan psikologis. Definisi Simpson (1982) dalam S. C. U. Munandar 1999, merujuk pada aspek dorongan internal dengan rumusannya sebagai berikut: “The initiative that one manifests by his power to break away from the usual sequence of thought’
  • 16. Mengenai “press” dan lingkungan, ada lingkungan yang menghargai imajinasi dan fantasi, dan menekankan kreativitas serta inovasi. Kreativitas juga kurang berkembang dalam kebudayaan yang tenlalu menekankan tradisi, dan kurang terbukanya terhadap perubahan atau perkembangan baru.
  • 17. 4. Definisi Kreativitas dalam dimensi Produk  Merupakan upaya mendefinisikan kreativitas yang berfokus pada produk atau apa yang dihasilkan oleh individu baik sesuatu yang baru/original atau sebuah elaborasi atau penggabungan yang inovatif. Definisi yang berfokus pada produk kreatif menekankan pada onisinalitas, seperti yang dikemukakan oleh Baron (1969) yang menyatakan bahwa kreatifitas adalah kemampuan untuk menghasilkan/menciptakan sesuatu yang baru. Begitu pula menurut Haefele (1962) dalam Munandar, 1999; yang menyatakan kreativitas adalah kemampuan untuk membuat kombinasi-kombinasi baru yang mempunyai makna sosial. Dan dua definisi ini maka kreatifitas tidak hanya membuat sesuatu yang baru tetapi mungkin saja kombinasi dan sesuatu yang sudah ada sebelumnya.