SlideShare a Scribd company logo
1 of 3
Konsep Dasar Printed Circuit Board ( PCB ) 
http://id.wikipedia.org/wiki/Papan_sirkuit_cetaks 
http://faizalnizbah.blogspot.com/2013/08/printed-circuit-board-pcb.html 
Printed Circuit Board ( PCB ) adlah sebuah papan rangkaian yang terbuat 
dari bahan ebonit ( Pertinax ) atau fiber glass dimana salah satu sisi permukaannya 
dilapisi dengan tembaga tipis. Jenis ini umumnya disebut single side karana hanya 
memiliki satu permukaan yang berlapiskan tembaga. Sedangkan PCB yang kedua 
sisinya digunakan untuk pembuatan rangkaian yang bersifat kompleks dan rumit, 
sehingga kedua bagian sisinya dapat difungsikan sebagai jalur – jalur pengawatan, 
PCB ini juga berfungsi sebagai dudukan komponen – komponen. 
Pada saat rangkaian dihubungkan dengan umber tegangan, maka jalur – jalur 
pengawatan pada PCB ini akan berfungsi sebagai penghantar arus listrik. Jalur–jalur 
pengawatan tersebut akan menghubungkan satu komponen dengan komponen 
yang lain secara terpadu, sehingga berbentuk suatu rangkaian elektronik. 
Dengan menggunakan PCB didalam perakitan – perkitan peralatan elektronik, 
diperoleh keuntungan antara lain : 
1. Mudah mencari kerusakan, jika alat tersebut mengalami gangguan. 
2. Dapat dibuat peralatan elektronik yang semakin kecil, karana tempat dudukan 
komponen dapat dipersempit. 
3. Sedikit menggnakan kabel. 
4. Pada peralatan yang bekerja dengan frekwensi tinggi dapat dicegah terjadinya 
frekwensi liar. 
Ada beberapa hal yang perlu diperhatikan dalam merencanakan PCB yaitu : 
1) Lebar Jalur Rangkaian
Lebar jalur yang baik dalam merencanakan PCB adalah lebar jalur yang 
sesuai dengan arus yang akan mengalir pada jalur PCB tersebut. Berikut ini adalah 
table lebar jalur dalam hubungannya dengan arus : 
2) Jarak Jalur 
Jarak jalur pada PCB disesuaikan dengan besar tegangan yang akan bekerja 
pada PCB tersebut, adapun tabelnya adalah : 
3) Ukuran Mata Donut/Pad 
Dalam perencanakan PCB ukuran Donut yaitu dua sampai tiga kali ukuran 
mata bor yang akan digunakan, misalnya ukuran mata bor yang akan digunakan 
adalah 1 mm, maka ukuran Donutnya 2 – 3 mm ( 0,08 – 0,012 inch ). 
4) Ukuran Mata Bor 
Ukuran mata bor yang digunakan dalam pembuatan PCB disesuaikan dengan 
komponen yang akan digunakan.
5) Dimensi Komponen 
Dimensi komponen atau bentuk komponen sangat menentukan penataan 
tampak atas dan penataan tampak bawah dari PCB yang akan direncanakan. 
Demikian pula jarak antara kaki komponen sangat menentukan jarak antara 
donutnya atau pad. 
6) Bentuk Jalur 
Dalam merencanakan PCB bentuk jalur yang akan digunakan atau digambar 
pada PCB sangat penting untuk diperhatikan, berikut ini adalah contoh bentuk jalur 
yang dianjurkan dan tidak dianjurkan untuk digunakan pada perencanaan PCB.

More Related Content

What's hot

8 perbaikan faktor daya
8 perbaikan faktor daya8 perbaikan faktor daya
8 perbaikan faktor dayaSimon Patabang
 
Edo A.G - Rangkaian Aritmatika
Edo A.G - Rangkaian AritmatikaEdo A.G - Rangkaian Aritmatika
Edo A.G - Rangkaian AritmatikaEdo A.G
 
Ebook RANGKAIAN LISTRIK -- mohamad ramdhani
Ebook RANGKAIAN LISTRIK -- mohamad ramdhaniEbook RANGKAIAN LISTRIK -- mohamad ramdhani
Ebook RANGKAIAN LISTRIK -- mohamad ramdhaniRinanda S
 
Karakteristik dioda
Karakteristik diodaKarakteristik dioda
Karakteristik diodaArina Haq
 
Laporan praktikum Elektronika Daya Bab Penyearah gelombang penuh sistem jemba...
Laporan praktikum Elektronika Daya Bab Penyearah gelombang penuh sistem jemba...Laporan praktikum Elektronika Daya Bab Penyearah gelombang penuh sistem jemba...
Laporan praktikum Elektronika Daya Bab Penyearah gelombang penuh sistem jemba...Dana Mezzi
 
Dasar Sistem Pengaturan-Matlab
Dasar Sistem Pengaturan-MatlabDasar Sistem Pengaturan-Matlab
Dasar Sistem Pengaturan-MatlabChardian Arguta
 
Karakteristik dioda
Karakteristik diodaKarakteristik dioda
Karakteristik diodajumranjum
 
Penyearah Tiga Fasa Tidak Terkendali
Penyearah Tiga Fasa Tidak TerkendaliPenyearah Tiga Fasa Tidak Terkendali
Penyearah Tiga Fasa Tidak TerkendaliUniv of Jember
 
Penyearah Gelombang 2 Dioda
Penyearah Gelombang 2 DiodaPenyearah Gelombang 2 Dioda
Penyearah Gelombang 2 DiodaAnnisa Nabila
 
4 metoda analisis rangkaian elektronika
4 metoda analisis rangkaian elektronika4 metoda analisis rangkaian elektronika
4 metoda analisis rangkaian elektronikaSimon Patabang
 

What's hot (20)

GARDU DISTRIBUSI 20 KV
GARDU DISTRIBUSI 20 KVGARDU DISTRIBUSI 20 KV
GARDU DISTRIBUSI 20 KV
 
Bab5 multivibrator
Bab5 multivibratorBab5 multivibrator
Bab5 multivibrator
 
Laporan praktikum elektronika
Laporan praktikum elektronikaLaporan praktikum elektronika
Laporan praktikum elektronika
 
Jaringan Tegangan Menengah
Jaringan Tegangan Menengah Jaringan Tegangan Menengah
Jaringan Tegangan Menengah
 
8 perbaikan faktor daya
8 perbaikan faktor daya8 perbaikan faktor daya
8 perbaikan faktor daya
 
Edo A.G - Rangkaian Aritmatika
Edo A.G - Rangkaian AritmatikaEdo A.G - Rangkaian Aritmatika
Edo A.G - Rangkaian Aritmatika
 
Ebook RANGKAIAN LISTRIK -- mohamad ramdhani
Ebook RANGKAIAN LISTRIK -- mohamad ramdhaniEbook RANGKAIAN LISTRIK -- mohamad ramdhani
Ebook RANGKAIAN LISTRIK -- mohamad ramdhani
 
Ayu purwati
Ayu purwatiAyu purwati
Ayu purwati
 
KAPASITOR
KAPASITORKAPASITOR
KAPASITOR
 
Karakteristik dioda
Karakteristik diodaKarakteristik dioda
Karakteristik dioda
 
Laporan praktikum Elektronika Daya Bab Penyearah gelombang penuh sistem jemba...
Laporan praktikum Elektronika Daya Bab Penyearah gelombang penuh sistem jemba...Laporan praktikum Elektronika Daya Bab Penyearah gelombang penuh sistem jemba...
Laporan praktikum Elektronika Daya Bab Penyearah gelombang penuh sistem jemba...
 
Dasar Sistem Pengaturan-Matlab
Dasar Sistem Pengaturan-MatlabDasar Sistem Pengaturan-Matlab
Dasar Sistem Pengaturan-Matlab
 
Karakteristik dioda
Karakteristik diodaKarakteristik dioda
Karakteristik dioda
 
Rangkaian kutub empat by muhammad kennedy
Rangkaian kutub empat by muhammad kennedyRangkaian kutub empat by muhammad kennedy
Rangkaian kutub empat by muhammad kennedy
 
Penyearah Tiga Fasa Tidak Terkendali
Penyearah Tiga Fasa Tidak TerkendaliPenyearah Tiga Fasa Tidak Terkendali
Penyearah Tiga Fasa Tidak Terkendali
 
GAS INSULATED SUBSTATION (GIS)
GAS INSULATED SUBSTATION (GIS)GAS INSULATED SUBSTATION (GIS)
GAS INSULATED SUBSTATION (GIS)
 
Penyearah Gelombang 2 Dioda
Penyearah Gelombang 2 DiodaPenyearah Gelombang 2 Dioda
Penyearah Gelombang 2 Dioda
 
synchronous counter
synchronous countersynchronous counter
synchronous counter
 
4 metoda analisis rangkaian elektronika
4 metoda analisis rangkaian elektronika4 metoda analisis rangkaian elektronika
4 metoda analisis rangkaian elektronika
 
Makalah dioda
Makalah diodaMakalah dioda
Makalah dioda
 

Similar to Konsep dasar printed circuit board (PCB)

Kertas Penerangan ETN 201.doc
Kertas Penerangan ETN 201.docKertas Penerangan ETN 201.doc
Kertas Penerangan ETN 201.docmyasarahsazali
 
Apa itu breadboard.pdf
Apa itu breadboard.pdfApa itu breadboard.pdf
Apa itu breadboard.pdfFendiYusoff2
 
Plants Watering Watcher (Water Detector)
Plants Watering Watcher (Water Detector)Plants Watering Watcher (Water Detector)
Plants Watering Watcher (Water Detector)Syaurah Ashikin
 
Laporan praktikum power supply 5 volt
Laporan praktikum power supply 5 voltLaporan praktikum power supply 5 volt
Laporan praktikum power supply 5 voltuti kurnia
 
Pembuatan Rangkaian Adaptor dengan Keluaran 5V dan 12V
Pembuatan Rangkaian Adaptor dengan Keluaran 5V dan 12VPembuatan Rangkaian Adaptor dengan Keluaran 5V dan 12V
Pembuatan Rangkaian Adaptor dengan Keluaran 5V dan 12VMateri Kuliah Online
 
A PPT ASAS PEMASANGAN FASA TUNGGAL
A PPT ASAS PEMASANGAN FASA TUNGGALA PPT ASAS PEMASANGAN FASA TUNGGAL
A PPT ASAS PEMASANGAN FASA TUNGGALAridsuria2002
 
Jenis jaringan komputer berdasarkan topologi jaringan dan berdasarkan
Jenis jaringan komputer berdasarkan topologi jaringan dan berdasarkanJenis jaringan komputer berdasarkan topologi jaringan dan berdasarkan
Jenis jaringan komputer berdasarkan topologi jaringan dan berdasarkansmp2 brebes
 
PPT Mous dan Topologi
PPT Mous dan Topologi PPT Mous dan Topologi
PPT Mous dan Topologi helzaserah
 
Topologi Jaringan Bus
Topologi Jaringan BusTopologi Jaringan Bus
Topologi Jaringan BusFirdika Arini
 
Bab 2 perangkat uji pada telekomunikasi
Bab 2 perangkat uji pada telekomunikasiBab 2 perangkat uji pada telekomunikasi
Bab 2 perangkat uji pada telekomunikasiEKO SUPRIYADI
 
Installasi Perangkat Jaringan Lokal (LAN) (pembuatan kabel cross dan straight...
Installasi Perangkat Jaringan Lokal (LAN) (pembuatan kabel cross dan straight...Installasi Perangkat Jaringan Lokal (LAN) (pembuatan kabel cross dan straight...
Installasi Perangkat Jaringan Lokal (LAN) (pembuatan kabel cross dan straight...Anca Septiawan
 
Jaringan dasarmateri3
Jaringan dasarmateri3Jaringan dasarmateri3
Jaringan dasarmateri3Usoki Dhanee
 
Lan (local area network)
Lan (local area network)Lan (local area network)
Lan (local area network)seolangit2
 

Similar to Konsep dasar printed circuit board (PCB) (20)

Kertas Penerangan ETN 201.doc
Kertas Penerangan ETN 201.docKertas Penerangan ETN 201.doc
Kertas Penerangan ETN 201.doc
 
Apa itu breadboard.pdf
Apa itu breadboard.pdfApa itu breadboard.pdf
Apa itu breadboard.pdf
 
Plants Watering Watcher (Water Detector)
Plants Watering Watcher (Water Detector)Plants Watering Watcher (Water Detector)
Plants Watering Watcher (Water Detector)
 
Topologi jaringan komputer
Topologi jaringan komputerTopologi jaringan komputer
Topologi jaringan komputer
 
Laporan praktikum power supply 5 volt
Laporan praktikum power supply 5 voltLaporan praktikum power supply 5 volt
Laporan praktikum power supply 5 volt
 
Pembuatan Rangkaian Adaptor dengan Keluaran 5V dan 12V
Pembuatan Rangkaian Adaptor dengan Keluaran 5V dan 12VPembuatan Rangkaian Adaptor dengan Keluaran 5V dan 12V
Pembuatan Rangkaian Adaptor dengan Keluaran 5V dan 12V
 
A PPT ASAS PEMASANGAN FASA TUNGGAL
A PPT ASAS PEMASANGAN FASA TUNGGALA PPT ASAS PEMASANGAN FASA TUNGGAL
A PPT ASAS PEMASANGAN FASA TUNGGAL
 
Jenis jaringan komputer berdasarkan topologi jaringan dan berdasarkan
Jenis jaringan komputer berdasarkan topologi jaringan dan berdasarkanJenis jaringan komputer berdasarkan topologi jaringan dan berdasarkan
Jenis jaringan komputer berdasarkan topologi jaringan dan berdasarkan
 
Bab 1 5
Bab 1 5Bab 1 5
Bab 1 5
 
Instalasi lan
Instalasi lanInstalasi lan
Instalasi lan
 
PPT Mous dan Topologi
PPT Mous dan Topologi PPT Mous dan Topologi
PPT Mous dan Topologi
 
Makalah Mikrokontroler ATmega16
Makalah Mikrokontroler ATmega16Makalah Mikrokontroler ATmega16
Makalah Mikrokontroler ATmega16
 
Data regi
Data regiData regi
Data regi
 
Data regi
Data regiData regi
Data regi
 
Laporan 1 media jaringan
Laporan 1 media jaringanLaporan 1 media jaringan
Laporan 1 media jaringan
 
Topologi Jaringan Bus
Topologi Jaringan BusTopologi Jaringan Bus
Topologi Jaringan Bus
 
Bab 2 perangkat uji pada telekomunikasi
Bab 2 perangkat uji pada telekomunikasiBab 2 perangkat uji pada telekomunikasi
Bab 2 perangkat uji pada telekomunikasi
 
Installasi Perangkat Jaringan Lokal (LAN) (pembuatan kabel cross dan straight...
Installasi Perangkat Jaringan Lokal (LAN) (pembuatan kabel cross dan straight...Installasi Perangkat Jaringan Lokal (LAN) (pembuatan kabel cross dan straight...
Installasi Perangkat Jaringan Lokal (LAN) (pembuatan kabel cross dan straight...
 
Jaringan dasarmateri3
Jaringan dasarmateri3Jaringan dasarmateri3
Jaringan dasarmateri3
 
Lan (local area network)
Lan (local area network)Lan (local area network)
Lan (local area network)
 

Recently uploaded

Pembangkit Listrik Tenaga Nuklir Kelompok 1.pptx
Pembangkit Listrik Tenaga Nuklir Kelompok 1.pptxPembangkit Listrik Tenaga Nuklir Kelompok 1.pptx
Pembangkit Listrik Tenaga Nuklir Kelompok 1.pptxmuhammadrizky331164
 
001. Ringkasan Lampiran Juknis DAK 2024_PAUD.pptx
001. Ringkasan Lampiran Juknis DAK 2024_PAUD.pptx001. Ringkasan Lampiran Juknis DAK 2024_PAUD.pptx
001. Ringkasan Lampiran Juknis DAK 2024_PAUD.pptxMuhararAhmad
 
Strategi Pengembangan Agribisnis di Indonesia
Strategi Pengembangan Agribisnis di IndonesiaStrategi Pengembangan Agribisnis di Indonesia
Strategi Pengembangan Agribisnis di IndonesiaRenaYunita2
 
2021 - 12 - 10 PAPARAN AKHIR LEGGER JALAN.pptx
2021 - 12 - 10 PAPARAN AKHIR LEGGER JALAN.pptx2021 - 12 - 10 PAPARAN AKHIR LEGGER JALAN.pptx
2021 - 12 - 10 PAPARAN AKHIR LEGGER JALAN.pptxAnnisaNurHasanah27
 
2021 - 10 - 03 PAPARAN PENDAHULUAN LEGGER JALAN.pptx
2021 - 10 - 03 PAPARAN PENDAHULUAN LEGGER JALAN.pptx2021 - 10 - 03 PAPARAN PENDAHULUAN LEGGER JALAN.pptx
2021 - 10 - 03 PAPARAN PENDAHULUAN LEGGER JALAN.pptxAnnisaNurHasanah27
 
MAteri:Penggunaan fungsi pada pemrograman c++
MAteri:Penggunaan fungsi pada pemrograman c++MAteri:Penggunaan fungsi pada pemrograman c++
MAteri:Penggunaan fungsi pada pemrograman c++FujiAdam
 
rekayasa struktur beton prategang - 2_compressed (1).pdf
rekayasa struktur beton prategang - 2_compressed (1).pdfrekayasa struktur beton prategang - 2_compressed (1).pdf
rekayasa struktur beton prategang - 2_compressed (1).pdfssuser40d8e3
 
05 Sistem Perencanaan Pembangunan Nasional.ppt
05 Sistem Perencanaan Pembangunan Nasional.ppt05 Sistem Perencanaan Pembangunan Nasional.ppt
05 Sistem Perencanaan Pembangunan Nasional.pptSonyGobang1
 
Slide Transformasi dan Load Data Menggunakan Talend Open Studio
Slide Transformasi dan Load Data Menggunakan Talend Open StudioSlide Transformasi dan Load Data Menggunakan Talend Open Studio
Slide Transformasi dan Load Data Menggunakan Talend Open Studiossuser52d6bf
 

Recently uploaded (9)

Pembangkit Listrik Tenaga Nuklir Kelompok 1.pptx
Pembangkit Listrik Tenaga Nuklir Kelompok 1.pptxPembangkit Listrik Tenaga Nuklir Kelompok 1.pptx
Pembangkit Listrik Tenaga Nuklir Kelompok 1.pptx
 
001. Ringkasan Lampiran Juknis DAK 2024_PAUD.pptx
001. Ringkasan Lampiran Juknis DAK 2024_PAUD.pptx001. Ringkasan Lampiran Juknis DAK 2024_PAUD.pptx
001. Ringkasan Lampiran Juknis DAK 2024_PAUD.pptx
 
Strategi Pengembangan Agribisnis di Indonesia
Strategi Pengembangan Agribisnis di IndonesiaStrategi Pengembangan Agribisnis di Indonesia
Strategi Pengembangan Agribisnis di Indonesia
 
2021 - 12 - 10 PAPARAN AKHIR LEGGER JALAN.pptx
2021 - 12 - 10 PAPARAN AKHIR LEGGER JALAN.pptx2021 - 12 - 10 PAPARAN AKHIR LEGGER JALAN.pptx
2021 - 12 - 10 PAPARAN AKHIR LEGGER JALAN.pptx
 
2021 - 10 - 03 PAPARAN PENDAHULUAN LEGGER JALAN.pptx
2021 - 10 - 03 PAPARAN PENDAHULUAN LEGGER JALAN.pptx2021 - 10 - 03 PAPARAN PENDAHULUAN LEGGER JALAN.pptx
2021 - 10 - 03 PAPARAN PENDAHULUAN LEGGER JALAN.pptx
 
MAteri:Penggunaan fungsi pada pemrograman c++
MAteri:Penggunaan fungsi pada pemrograman c++MAteri:Penggunaan fungsi pada pemrograman c++
MAteri:Penggunaan fungsi pada pemrograman c++
 
rekayasa struktur beton prategang - 2_compressed (1).pdf
rekayasa struktur beton prategang - 2_compressed (1).pdfrekayasa struktur beton prategang - 2_compressed (1).pdf
rekayasa struktur beton prategang - 2_compressed (1).pdf
 
05 Sistem Perencanaan Pembangunan Nasional.ppt
05 Sistem Perencanaan Pembangunan Nasional.ppt05 Sistem Perencanaan Pembangunan Nasional.ppt
05 Sistem Perencanaan Pembangunan Nasional.ppt
 
Slide Transformasi dan Load Data Menggunakan Talend Open Studio
Slide Transformasi dan Load Data Menggunakan Talend Open StudioSlide Transformasi dan Load Data Menggunakan Talend Open Studio
Slide Transformasi dan Load Data Menggunakan Talend Open Studio
 

Konsep dasar printed circuit board (PCB)

  • 1. Konsep Dasar Printed Circuit Board ( PCB ) http://id.wikipedia.org/wiki/Papan_sirkuit_cetaks http://faizalnizbah.blogspot.com/2013/08/printed-circuit-board-pcb.html Printed Circuit Board ( PCB ) adlah sebuah papan rangkaian yang terbuat dari bahan ebonit ( Pertinax ) atau fiber glass dimana salah satu sisi permukaannya dilapisi dengan tembaga tipis. Jenis ini umumnya disebut single side karana hanya memiliki satu permukaan yang berlapiskan tembaga. Sedangkan PCB yang kedua sisinya digunakan untuk pembuatan rangkaian yang bersifat kompleks dan rumit, sehingga kedua bagian sisinya dapat difungsikan sebagai jalur – jalur pengawatan, PCB ini juga berfungsi sebagai dudukan komponen – komponen. Pada saat rangkaian dihubungkan dengan umber tegangan, maka jalur – jalur pengawatan pada PCB ini akan berfungsi sebagai penghantar arus listrik. Jalur–jalur pengawatan tersebut akan menghubungkan satu komponen dengan komponen yang lain secara terpadu, sehingga berbentuk suatu rangkaian elektronik. Dengan menggunakan PCB didalam perakitan – perkitan peralatan elektronik, diperoleh keuntungan antara lain : 1. Mudah mencari kerusakan, jika alat tersebut mengalami gangguan. 2. Dapat dibuat peralatan elektronik yang semakin kecil, karana tempat dudukan komponen dapat dipersempit. 3. Sedikit menggnakan kabel. 4. Pada peralatan yang bekerja dengan frekwensi tinggi dapat dicegah terjadinya frekwensi liar. Ada beberapa hal yang perlu diperhatikan dalam merencanakan PCB yaitu : 1) Lebar Jalur Rangkaian
  • 2. Lebar jalur yang baik dalam merencanakan PCB adalah lebar jalur yang sesuai dengan arus yang akan mengalir pada jalur PCB tersebut. Berikut ini adalah table lebar jalur dalam hubungannya dengan arus : 2) Jarak Jalur Jarak jalur pada PCB disesuaikan dengan besar tegangan yang akan bekerja pada PCB tersebut, adapun tabelnya adalah : 3) Ukuran Mata Donut/Pad Dalam perencanakan PCB ukuran Donut yaitu dua sampai tiga kali ukuran mata bor yang akan digunakan, misalnya ukuran mata bor yang akan digunakan adalah 1 mm, maka ukuran Donutnya 2 – 3 mm ( 0,08 – 0,012 inch ). 4) Ukuran Mata Bor Ukuran mata bor yang digunakan dalam pembuatan PCB disesuaikan dengan komponen yang akan digunakan.
  • 3. 5) Dimensi Komponen Dimensi komponen atau bentuk komponen sangat menentukan penataan tampak atas dan penataan tampak bawah dari PCB yang akan direncanakan. Demikian pula jarak antara kaki komponen sangat menentukan jarak antara donutnya atau pad. 6) Bentuk Jalur Dalam merencanakan PCB bentuk jalur yang akan digunakan atau digambar pada PCB sangat penting untuk diperhatikan, berikut ini adalah contoh bentuk jalur yang dianjurkan dan tidak dianjurkan untuk digunakan pada perencanaan PCB.