SlideShare a Scribd company logo
1 of 37
Download to read offline
• Widyaiswara
BBPK Ciloto - Kemenkes RI
• Trainer / Instructure
Soft skills Spiritual Motivation, Public Speaker
Capacity Building, Outbound,
• Master Trainer / Praktisi
Hypnotist – Hypnotherapy
Landasan kesesuaian materi
FKM – UI Jurusan PKIP
TPP PPIH 2017-2019
Fasilitator PPIH – TKHI 2011 – sekarang
Iman Kastubi
kastubiman3@gmail.com
081394160781
Certified :
Alumni :
SKILLS UMUM
TIM PROMOTIF PREVENTIF
1. Bagian tim dari PPIH bidang kesehatan yang bertanggung jawab kepada
kemenkes melalui kapuskeshaji, mampu melaksanakan tujuan pelaksanaan
pelayanan ibadah haji secara operasional di lapangan dengan selalu
kordinasi, kerja sama, membangun jejaring dengan tim lainnya.
2. TPP wajib tahu tim lainnya, yang terlibat dalam pelayanan ibdah haji, baik
lintas program dan lintas sector yang dijadikan sebagai jejaring kerjanya
3. TPP wajib mempelajari karakter JH sesuai asal embarkasinya, minimal
memahami Bahasa dan adat istiadatnya walaupun secara sepintas untuk
memberikan sapaan
4. TPP wajib mengenal lokasi daerah kerjanya, (KKHI, Bandara, Masjid, Sektor,
Arafah, Mina, Jamarot, dan temapt lainnya), sesuai area kerja dengan
melakukan orientasi lapangan
5. TPP wajib “tidak Baper”
6. TPP wajib tahu binyandung dan manasik haji petugas
7. MEMAHAMI SITUASI KONDISI, STRATEGI DI LUAR RKO, KEBIJAKAN
SITUASIONAL yang disampaikan pimpinan
“SEMUA ORANG ADALAH TPP”
SKILLS KHUSUS
TPP MAMPU :
1. MELAKUKAN KOMUNIKASI PERSUASIF (TERUTAMA KEPADA JH)
2. MENJAGA FISIK DAN MENTAL TETAP STABIL
3. MENJELASKAN KEDUDUKAN DAN TUPOKSI TPP
4. MEMAHAMI KONDISI KARAKTER JH (TERUTAMA DI BANDARA)
5. MENILAI SITUASI KONDISI JH, KAPAN PROMOTIF, PREVENTIF ATAU INTERVENSI LANGSUNG
6. PROAKTIF UNTUK MEMBUKA JEJARING KERJA DI DAKER MASING2
7. MEMAHAMI ALUAR PERGERAKAN JH, DAN MEMPREDIKSI EFEK NEGATIF SERTA UPAYA
UNTUK PENCEGAHANNYA
8. MENGENALI JEJARING KERJA SESUAI DAKER MASING
9. MENGENALI ALUR PORSEDUR PERGERAKAN JH (SESUAI DAKER)
10. MENGENALI LOKASI KERJA (KKHI, BANDARA, MASJID, SEKTOR, TEMPAT LAIN YANG
DISEPAKATI)
11. MEMAHAMI SITUASI KONDISI, STRATEGI DI LUAR RKO
12. MENERIMA TUGAS DARI PIMPINAN LANGSUNG ATAU MELALUI KORDINATOR TPP
(DIURAIKAN DALAM SLIDE BERIKUTNYA)
SKILLS KHUSUS
TPP MAMPU :
1. MELAKUKAN KOMUNIKASI PERSUASIF (TERUTAMA KEPADA JH)
Kemampuan dasar dan senjata utama dari TPP-ers, adalah Tatap Senyum Bicara (TSB), serta Pesan Sitematis Berpengaruh (PSB), harus menjadi
karakter positif dan harus menjadi “ikon” TPP. TPP yang sedikit, mampu memberikan kesan positif karena akan selalu ketemu rekan tim
maupun JH. Kemampuan menyampaikan pesan dengan kata2, intonasi, Bahasa tubuh, dan mimic wajah yang menyenangkan menjadi ciri khas
dan memberikan efek senang, tenang dan berdampak pada kesehatan fisik dan mental JH
TPP lebih banyak dikenal dengan JH terutama yang sehat, karena sering atau pernah ketemu di beberapa tempat, (bandara, sector, masjid), dan
terkenal dengan “cerewetnya” sambal Jalan, ketemu kerumunan, selalu spontan mengeluarkan TSB dan PSB, dan itu dijadikan Habits.
2. MENJELASKAN KEDUDUKAN DAN TUPOKSI TPP
TPP unik, area kerjanya hampir disemua tempat, tetapi tidak terikat oleh tempat tersebut secara struktur organisasi. Contoh TPP ada di semua
sector, tidak diatur oleh kasektor, tetapi membangun kerja sama dan jejaring dalam melayani JH, menyusun, memberitahukan atau
menyesuaikan jadwal pembinaan dengan pembimbing ibadah atau lainnya. TPP tidak menginap di sector, walaupun setiap hari ada di sector,
beda dengan TGC
3. MEMAHAMI KONDISI KARAKTER JH (TERUTAMA DI BANDARA)
JH tiba d bandara dalam kondisi Lelah, bingung, dan hal negative lainnya. Peran TPP dan Tim mobile bandara, sama2 melayani dan menyambut
JH dimulai pintu keluar screening, sampai meninggalkan bandara. ingat TSB, PSB, pakai masker, botol minumnya dikeluarkan, minum bareng,
memberitahu ketua rombongan di bis sudah tersedia paket makan, buah dan minum, semprot2 dan mengarahkan untuk istirahat sebentar di
plaza, atau langsung ke bis, sesuai arahan dari PPIH Kemenag. Kondisi di bandara tahun 2019, JH disambut juga oleh provider pemberian kartu
perdana arab Saudi (Mobily, XTC, dan lainnya), dengan modus melihat no. passport, dan menscan sidik jari. Bagi JH disangkanya petugas
bandara yang masih memeriksa adminitrasi. Hal yang tidak diinginkan, JH kecapaian, tertahan oleh mereka, dan stress, takut ada sesuatu hal
terjadi, dan ini sering disampaikan oleh H kepada kami. Peran TPP, menenangkan mereka, menjelaskan, dan sebisa mungkin menghalau
mereka. Kerja sama dengan Tim mobile dan TKHI embarkasi, untuk saling mengingatkan JH yang risti
Di bis atau di plaza, lakukan penyuluhan singkat, ucapan selamat datang, perkenalkan diri, sampaikan informasi penting (masker, semprotan,
minum, alas kaki, tas sandal), di bis dipersilakan dibagikan paket makan, buah dan air minum. JH di bis, diajak minum bareng diawali dengan
doa, dan syukur, dipersilakan berdoa, siap perjalanan, dan disampaikan segera makan bersama2. waktunya sangat singkat sekali, tapi ini adalah
momentum untuk membantu JH meringankan stressnya. Manfaatkan media (Speaker mobile) dengan merekam pesan singkat, sehingga kita
tidak terlau cape untuk bicara.
Kondisi bandara jedah dan Madinah, tentunya berbeda, tapi prinsip utamanya sama (dijelaskan berikutnya)
SKILLS KHUSUSTPP MAMPU :
4. MENILAI SITUASI KONDISI JH, KAPAN PROMOTIF, PREVENTIF ATAU INTERVENSI LANGSUNG
Secara refleks, TPP selalu melihat perlengkapan APD JH, dan dengan sendirinya langsung penyuluhan
perorangan/kelompok kecil, bahkan langsung memberikan masker, sandal bagi mreka yang tidak membawa, atau
mengarahkan ke pos pelayanan. Ini sering terjadi di pelataran masjid Nabawi (terutama), dan masjidil haram. Sedangkan
edukasi yang santai, dan banyak JHnya bekerjasama dengan TKHI/sector/TGC, untuk menyusun jadwal pelayanan edukasi.
Ini bisa didampingi oleh dr. spesialis KKHI sesuai kebutuhan, atau dengan tim lainnya Kelemahan yang menonjol dari TPP
adalah sering telat mencatat dan lupa, nama/kloter/jumlah/ sehingga keteter ketika pelaporan
5. PROAKTIF UNTUK MEMBUKA JEJARING KERJA DI DAKER MASING2
Diawal disebutkan, TPP luas wilkernya. Dan pembagian kerja di semua wilkernya. Serta mobiliasi yang tinggi, tidak diam di
satu tempat aja. Segera silaturahim, untuk memperkenalkan diri, sampaikan RKOnya, berapa lama, sehingga ketika tidak
ada, atau digantikan oleh TPP lainnya mereka memahami cara kerja TPP. Alhamdulillah, 2019 bagi saya adalah tahun
silaturahim, jejaring terbina dengan baik antara kemenkes dan kemenag. Di sector, di masjid, dan di bandara
6. MEMAHAMI ALUAR PERGERAKAN JH, DAN MEMPREDIKSI EFEK NEGATIF SERTA UPAYA UNTUK PENCEGAHANNYA
Selalu kerjasama dan didiskusikan tentang pergerakan JH, terutama, persiapan Armuzna, posisi TPP ada dimana? Kerjasma
langsung dengan siapa? Armuzna dinamikanya luar biasa, contoh di arafah, kami ditugaskan di posko 2, qodarulloh tidak
tersedia posnya, Bersama TGC terus berusaha untuk memperolehnya, dengan Bahasa arab alakadarnya, akhirnya diberikan
tempat utk pelayanan kesehatan. Siapkan kondisi dan mental, dan saling memahami antar petugas.ini salah satua
kenikmatan yang tak terhingga
7. MENGENALI JEJARING KERJA SESUAI DAKER MASING
Di sektor; Pelayanan edukasi dan support mental jH di sektor, jejaring utama adalah TKHI sektor, setelah itu bisa
berkordinasi dengn TGC, atau kasektor untuk menyusun jadwal Bersama. Kegitan ini Sudha berjalan dengan baik, didukung
juga oleh TKHI yang tiba di mekkah atau di Madinah harus lapor ke KKHI, ini bisa dimanfaatkan untuk membangun jejaring
Di Bandara, bangun jejaring denga tim mobile bandara, serta PPIH kemenag, prinsip kerja sudah diuraikan sebelumnya.
Ciptakan rasa nyaman, rasa saling akrab dan saling support. Berangkat pulang bareng antara pondokan dan bandara,
melatih disiplin waktu sesuai kesepakatan
SKILLS KHUSUS
TPP MAMPU :
8. MENGENALI LOKASI KERJA (KKHI, BANDARA, MASJID, SEKTOR, TEMPAT LAIN YANG DISEPAKATI)
Penting untuk dilakukan oreintasi lokus, sebelum bin yan dung, kepada JH, terutama bagi TPP yang baru bergabung.
Contoh untuk di Madinah tahun 2019 terdiri dari 5 sektor, yang mungkin bisa sama atau berubah. Pelajari peta masjid
Nabawi dan sekitarnya, pahami karena suka tidak suka sering JH bertanya. Sekali lagi bangun jejaring terutama dengan
TGC, linjam, atau posko pelayanan pinatu 21. karena kasus sering terjadi, tersesat, kelelahan, sandal hilang. Ini semua bisa
menjadi pencetus sakit pada JH.
Untuk ke lokus, TPP bekerja sama dengan TPK, baik yang bergabung sebagai tim maupun driver yang akan mengantarkan
ke lokus. Sekali lagi bangun jejaring kerja sama dan komitmen untuk kelancaran pelayanan kesehatan JH. Karena konflik
sering muncul hal sepele yaitu “menunggu..”
9. Menjaga keutuhan Tim
“Mobilisasi tinggi, tak kenal waktu”, salah satu contoh, untuk persiapan penyuluhan di pelataran masjid Nabawi, sejak jam
03.00 sudah siap2.., setelah sholat subuh, mencari tempat strategis, kerja sama dengan TKHI dan sektor. Memerlukan
energi positif baik fisik maupun mental. Jika tidak saling memahami maka bisa pemicu konflik.
10.Menjalankan penuh keikhlasan dan keyakinan pertolongan Alloh
Tugasku ibadahku
Sigap – handal – amanah – responsive - inovatif
MASIH BANYAK YANG
BELUM
TERDOKUMENTASIKAN
DAN INI HANYA
SEBAGIAN KEGIATAN TPP
MOHON MAAF ….
INSYA ALLOH
SIAP BERSINERGIS ….
TIM PROMOTIF PREVENTIF (TPP) 2019
JADWAL DAN PETA KERJA
SENJATA TPP
KEGIATAN TPP DI SEKTOR
KEGIATAN TPP DI SEKTOR
KEGIATAN TPP DI SEKTOR
PROVIDER KARTU PERDANA ARAB SAUDI
(PERLU PERHATIAN KHUSUS MENGGANGGU PERJALANAN JEMAAH HAJI)
KEGIATAN TPP
DI BANDARA
MEMBANGUN JEJARING
JEJARING DAN DUTA TPP
JEJARING DAN DUTA TPP
TPP DI ARMUZNA
TPP DI PELATARAN MASJID NABAWI
TESTIMONI DAN KORDINASI
TESTIMONI DAN KORDINASI
Kilas balik iman tpp 2019 1
Kilas balik iman tpp 2019 1
Kilas balik iman tpp 2019 1
Kilas balik iman tpp 2019 1
Kilas balik iman tpp 2019 1
Kilas balik iman tpp 2019 1
Kilas balik iman tpp 2019 1
Kilas balik iman tpp 2019 1
Kilas balik iman tpp 2019 1
Kilas balik iman tpp 2019 1
Kilas balik iman tpp 2019 1
Kilas balik iman tpp 2019 1
Kilas balik iman tpp 2019 1
Kilas balik iman tpp 2019 1

More Related Content

More from rickygunawan84

Petunjuk pengisian sipk p theo(1)
Petunjuk pengisian sipk p theo(1)Petunjuk pengisian sipk p theo(1)
Petunjuk pengisian sipk p theo(1)rickygunawan84
 
Review formulir indikator pendukung lainnya
Review formulir indikator pendukung lainnyaReview formulir indikator pendukung lainnya
Review formulir indikator pendukung lainnyarickygunawan84
 
Ppt review mi 5 penyuluhan dan konseling
Ppt review mi 5 penyuluhan dan konselingPpt review mi 5 penyuluhan dan konseling
Ppt review mi 5 penyuluhan dan konselingrickygunawan84
 
Review pdf mi 4. catpor pb 2 pelaporan
Review  pdf mi 4. catpor pb 2 pelaporanReview  pdf mi 4. catpor pb 2 pelaporan
Review pdf mi 4. catpor pb 2 pelaporanrickygunawan84
 
11c g. form 11c sampai g rekap laporan kemoprofilaksis kusta (lampiran pencat...
11c g. form 11c sampai g rekap laporan kemoprofilaksis kusta (lampiran pencat...11c g. form 11c sampai g rekap laporan kemoprofilaksis kusta (lampiran pencat...
11c g. form 11c sampai g rekap laporan kemoprofilaksis kusta (lampiran pencat...rickygunawan84
 
11c g. form 11c sampai g rekap laporan kemoprofilaksis kusta (lampiran pencat...
11c g. form 11c sampai g rekap laporan kemoprofilaksis kusta (lampiran pencat...11c g. form 11c sampai g rekap laporan kemoprofilaksis kusta (lampiran pencat...
11c g. form 11c sampai g rekap laporan kemoprofilaksis kusta (lampiran pencat...rickygunawan84
 
11b. form 11b kemoprofilaksis pendekatan blanket (lampiran pencatatan 11b)
11b. form 11b kemoprofilaksis pendekatan blanket (lampiran pencatatan 11b)11b. form 11b kemoprofilaksis pendekatan blanket (lampiran pencatatan 11b)
11b. form 11b kemoprofilaksis pendekatan blanket (lampiran pencatatan 11b)rickygunawan84
 
11a. form 11a kemoprofilaksis pendekatan kontak (lampiran pencatatan 11a)
11a. form 11a kemoprofilaksis pendekatan kontak (lampiran pencatatan 11a)11a. form 11a kemoprofilaksis pendekatan kontak (lampiran pencatatan 11a)
11a. form 11a kemoprofilaksis pendekatan kontak (lampiran pencatatan 11a)rickygunawan84
 
10. formulir pemantauan setelah pengobatan (lampiran pencatatan 10)
10. formulir pemantauan setelah pengobatan (lampiran pencatatan 10)10. formulir pemantauan setelah pengobatan (lampiran pencatatan 10)
10. formulir pemantauan setelah pengobatan (lampiran pencatatan 10)rickygunawan84
 
9. formulir hasil pemeriksaan kontak (lampiran pencatatan 9)
9. formulir hasil pemeriksaan kontak (lampiran pencatatan 9)9. formulir hasil pemeriksaan kontak (lampiran pencatatan 9)
9. formulir hasil pemeriksaan kontak (lampiran pencatatan 9)rickygunawan84
 
8. formulir evaluasi pengobatan prednison atau pengobatan reaksi berat (lampi...
8. formulir evaluasi pengobatan prednison atau pengobatan reaksi berat (lampi...8. formulir evaluasi pengobatan prednison atau pengobatan reaksi berat (lampi...
8. formulir evaluasi pengobatan prednison atau pengobatan reaksi berat (lampi...rickygunawan84
 
7. formulir pemantauan fungsi saraf (lampiran pencatatan 7)
7. formulir pemantauan fungsi saraf (lampiran pencatatan 7)7. formulir pemantauan fungsi saraf (lampiran pencatatan 7)
7. formulir pemantauan fungsi saraf (lampiran pencatatan 7)rickygunawan84
 
6. register kohort monitoring pasien mb (lampiran pencatatan 6)
6. register kohort monitoring pasien mb (lampiran pencatatan 6)6. register kohort monitoring pasien mb (lampiran pencatatan 6)
6. register kohort monitoring pasien mb (lampiran pencatatan 6)rickygunawan84
 
5. form register kohort monitoring pasien pb (lampiran pencatatan 5)
5. form register kohort monitoring pasien pb (lampiran pencatatan 5)5. form register kohort monitoring pasien pb (lampiran pencatatan 5)
5. form register kohort monitoring pasien pb (lampiran pencatatan 5)rickygunawan84
 
4. form kartu penderita (lampiran pencatatan 4)
4. form kartu penderita (lampiran pencatatan 4)4. form kartu penderita (lampiran pencatatan 4)
4. form kartu penderita (lampiran pencatatan 4)rickygunawan84
 
formulir tersangka atau suspek kusta rev (lampiran pencacatan 3)
 formulir tersangka atau suspek kusta rev (lampiran pencacatan 3) formulir tersangka atau suspek kusta rev (lampiran pencacatan 3)
formulir tersangka atau suspek kusta rev (lampiran pencacatan 3)rickygunawan84
 
formulir rekapan hasil penemuan suspek di masyarakat (lampiran pencatatan 2)
formulir rekapan hasil penemuan suspek di masyarakat (lampiran pencatatan 2)formulir rekapan hasil penemuan suspek di masyarakat (lampiran pencatatan 2)
formulir rekapan hasil penemuan suspek di masyarakat (lampiran pencatatan 2)rickygunawan84
 
Formulir pemeriksaan suspek kusta (lampiran pencatatan 1)
Formulir pemeriksaan suspek kusta (lampiran pencatatan 1)Formulir pemeriksaan suspek kusta (lampiran pencatatan 1)
Formulir pemeriksaan suspek kusta (lampiran pencatatan 1)rickygunawan84
 
formulir pemeriksaan suspek kusta (lampiran pencatatan 1)
 formulir pemeriksaan suspek kusta (lampiran pencatatan 1) formulir pemeriksaan suspek kusta (lampiran pencatatan 1)
formulir pemeriksaan suspek kusta (lampiran pencatatan 1)rickygunawan84
 

More from rickygunawan84 (20)

Petunjuk pengisian sipk p theo(1)
Petunjuk pengisian sipk p theo(1)Petunjuk pengisian sipk p theo(1)
Petunjuk pengisian sipk p theo(1)
 
Review pb2 supervisi
Review   pb2 supervisiReview   pb2 supervisi
Review pb2 supervisi
 
Review formulir indikator pendukung lainnya
Review formulir indikator pendukung lainnyaReview formulir indikator pendukung lainnya
Review formulir indikator pendukung lainnya
 
Ppt review mi 5 penyuluhan dan konseling
Ppt review mi 5 penyuluhan dan konselingPpt review mi 5 penyuluhan dan konseling
Ppt review mi 5 penyuluhan dan konseling
 
Review pdf mi 4. catpor pb 2 pelaporan
Review  pdf mi 4. catpor pb 2 pelaporanReview  pdf mi 4. catpor pb 2 pelaporan
Review pdf mi 4. catpor pb 2 pelaporan
 
11c g. form 11c sampai g rekap laporan kemoprofilaksis kusta (lampiran pencat...
11c g. form 11c sampai g rekap laporan kemoprofilaksis kusta (lampiran pencat...11c g. form 11c sampai g rekap laporan kemoprofilaksis kusta (lampiran pencat...
11c g. form 11c sampai g rekap laporan kemoprofilaksis kusta (lampiran pencat...
 
11c g. form 11c sampai g rekap laporan kemoprofilaksis kusta (lampiran pencat...
11c g. form 11c sampai g rekap laporan kemoprofilaksis kusta (lampiran pencat...11c g. form 11c sampai g rekap laporan kemoprofilaksis kusta (lampiran pencat...
11c g. form 11c sampai g rekap laporan kemoprofilaksis kusta (lampiran pencat...
 
11b. form 11b kemoprofilaksis pendekatan blanket (lampiran pencatatan 11b)
11b. form 11b kemoprofilaksis pendekatan blanket (lampiran pencatatan 11b)11b. form 11b kemoprofilaksis pendekatan blanket (lampiran pencatatan 11b)
11b. form 11b kemoprofilaksis pendekatan blanket (lampiran pencatatan 11b)
 
11a. form 11a kemoprofilaksis pendekatan kontak (lampiran pencatatan 11a)
11a. form 11a kemoprofilaksis pendekatan kontak (lampiran pencatatan 11a)11a. form 11a kemoprofilaksis pendekatan kontak (lampiran pencatatan 11a)
11a. form 11a kemoprofilaksis pendekatan kontak (lampiran pencatatan 11a)
 
10. formulir pemantauan setelah pengobatan (lampiran pencatatan 10)
10. formulir pemantauan setelah pengobatan (lampiran pencatatan 10)10. formulir pemantauan setelah pengobatan (lampiran pencatatan 10)
10. formulir pemantauan setelah pengobatan (lampiran pencatatan 10)
 
9. formulir hasil pemeriksaan kontak (lampiran pencatatan 9)
9. formulir hasil pemeriksaan kontak (lampiran pencatatan 9)9. formulir hasil pemeriksaan kontak (lampiran pencatatan 9)
9. formulir hasil pemeriksaan kontak (lampiran pencatatan 9)
 
8. formulir evaluasi pengobatan prednison atau pengobatan reaksi berat (lampi...
8. formulir evaluasi pengobatan prednison atau pengobatan reaksi berat (lampi...8. formulir evaluasi pengobatan prednison atau pengobatan reaksi berat (lampi...
8. formulir evaluasi pengobatan prednison atau pengobatan reaksi berat (lampi...
 
7. formulir pemantauan fungsi saraf (lampiran pencatatan 7)
7. formulir pemantauan fungsi saraf (lampiran pencatatan 7)7. formulir pemantauan fungsi saraf (lampiran pencatatan 7)
7. formulir pemantauan fungsi saraf (lampiran pencatatan 7)
 
6. register kohort monitoring pasien mb (lampiran pencatatan 6)
6. register kohort monitoring pasien mb (lampiran pencatatan 6)6. register kohort monitoring pasien mb (lampiran pencatatan 6)
6. register kohort monitoring pasien mb (lampiran pencatatan 6)
 
5. form register kohort monitoring pasien pb (lampiran pencatatan 5)
5. form register kohort monitoring pasien pb (lampiran pencatatan 5)5. form register kohort monitoring pasien pb (lampiran pencatatan 5)
5. form register kohort monitoring pasien pb (lampiran pencatatan 5)
 
4. form kartu penderita (lampiran pencatatan 4)
4. form kartu penderita (lampiran pencatatan 4)4. form kartu penderita (lampiran pencatatan 4)
4. form kartu penderita (lampiran pencatatan 4)
 
formulir tersangka atau suspek kusta rev (lampiran pencacatan 3)
 formulir tersangka atau suspek kusta rev (lampiran pencacatan 3) formulir tersangka atau suspek kusta rev (lampiran pencacatan 3)
formulir tersangka atau suspek kusta rev (lampiran pencacatan 3)
 
formulir rekapan hasil penemuan suspek di masyarakat (lampiran pencatatan 2)
formulir rekapan hasil penemuan suspek di masyarakat (lampiran pencatatan 2)formulir rekapan hasil penemuan suspek di masyarakat (lampiran pencatatan 2)
formulir rekapan hasil penemuan suspek di masyarakat (lampiran pencatatan 2)
 
Formulir pemeriksaan suspek kusta (lampiran pencatatan 1)
Formulir pemeriksaan suspek kusta (lampiran pencatatan 1)Formulir pemeriksaan suspek kusta (lampiran pencatatan 1)
Formulir pemeriksaan suspek kusta (lampiran pencatatan 1)
 
formulir pemeriksaan suspek kusta (lampiran pencatatan 1)
 formulir pemeriksaan suspek kusta (lampiran pencatatan 1) formulir pemeriksaan suspek kusta (lampiran pencatatan 1)
formulir pemeriksaan suspek kusta (lampiran pencatatan 1)
 

Recently uploaded

MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
P5 Gaya Hidup berkelanjutan gaya hidup b
P5 Gaya Hidup berkelanjutan gaya hidup bP5 Gaya Hidup berkelanjutan gaya hidup b
P5 Gaya Hidup berkelanjutan gaya hidup bSisiliaFil
 
Obat pada masa kehamilan: uteretonik dan tokolitik
Obat pada masa kehamilan: uteretonik dan tokolitikObat pada masa kehamilan: uteretonik dan tokolitik
Obat pada masa kehamilan: uteretonik dan tokolitikNegustinNegustin
 
Power point materi IPA pada materi unsur
Power point materi IPA pada materi unsurPower point materi IPA pada materi unsur
Power point materi IPA pada materi unsurDoddiKELAS7A
 
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
Materi Penggolongan Obat Undang-Undang Kesehatan
Materi Penggolongan Obat Undang-Undang KesehatanMateri Penggolongan Obat Undang-Undang Kesehatan
Materi Penggolongan Obat Undang-Undang KesehatanTitaniaUtami
 
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR SENI RUPA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
METODE PENGEMBANGAN MORAL DAN NILAI-NILAI AGAMA.pptx
METODE PENGEMBANGAN MORAL DAN NILAI-NILAI AGAMA.pptxMETODE PENGEMBANGAN MORAL DAN NILAI-NILAI AGAMA.pptx
METODE PENGEMBANGAN MORAL DAN NILAI-NILAI AGAMA.pptxFidiaHananasyst
 
MODUL AJAR SENI TARI KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI TARI KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR SENI TARI KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI TARI KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
kerajaan-kerajaan hindu-budha di indonesia.ppt
kerajaan-kerajaan hindu-budha di indonesia.pptkerajaan-kerajaan hindu-budha di indonesia.ppt
kerajaan-kerajaan hindu-budha di indonesia.pptputrisari631
 
MATERI Projek Kreatif Kewirausahaan kelas XI SMK.pptx
MATERI Projek Kreatif Kewirausahaan kelas XI SMK.pptxMATERI Projek Kreatif Kewirausahaan kelas XI SMK.pptx
MATERI Projek Kreatif Kewirausahaan kelas XI SMK.pptxrandikaakbar11
 
Modul 5 Simetri (simetri lipat, simetri putar)
Modul 5 Simetri (simetri lipat, simetri putar)Modul 5 Simetri (simetri lipat, simetri putar)
Modul 5 Simetri (simetri lipat, simetri putar)BashoriAlwi4
 
443016507-Sediaan-obat-PHYCOPHYTA-MYOPHYTA-dan-MYCOPHYTA-pptx.pptx
443016507-Sediaan-obat-PHYCOPHYTA-MYOPHYTA-dan-MYCOPHYTA-pptx.pptx443016507-Sediaan-obat-PHYCOPHYTA-MYOPHYTA-dan-MYCOPHYTA-pptx.pptx
443016507-Sediaan-obat-PHYCOPHYTA-MYOPHYTA-dan-MYCOPHYTA-pptx.pptxErikaPutriJayantini
 
Aksi Nyata PMM - Merancang Pembelajaran berdasarkan Perkembangan Peserta Didi...
Aksi Nyata PMM - Merancang Pembelajaran berdasarkan Perkembangan Peserta Didi...Aksi Nyata PMM - Merancang Pembelajaran berdasarkan Perkembangan Peserta Didi...
Aksi Nyata PMM - Merancang Pembelajaran berdasarkan Perkembangan Peserta Didi...walidumar
 
konsep pidato Bahaya Merokok bagi kesehatan
konsep pidato Bahaya Merokok bagi kesehatankonsep pidato Bahaya Merokok bagi kesehatan
konsep pidato Bahaya Merokok bagi kesehatanSuzanDwiPutra
 
PELAKSANAAN + Link2 MATERI Training_ "AUDIT INTERNAL + SISTEM MANAJEMEN MUTU ...
PELAKSANAAN + Link2 MATERI Training_ "AUDIT INTERNAL + SISTEM MANAJEMEN MUTU ...PELAKSANAAN + Link2 MATERI Training_ "AUDIT INTERNAL + SISTEM MANAJEMEN MUTU ...
PELAKSANAAN + Link2 MATERI Training_ "AUDIT INTERNAL + SISTEM MANAJEMEN MUTU ...Kanaidi ken
 
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 

Recently uploaded (20)

MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
P5 Gaya Hidup berkelanjutan gaya hidup b
P5 Gaya Hidup berkelanjutan gaya hidup bP5 Gaya Hidup berkelanjutan gaya hidup b
P5 Gaya Hidup berkelanjutan gaya hidup b
 
Obat pada masa kehamilan: uteretonik dan tokolitik
Obat pada masa kehamilan: uteretonik dan tokolitikObat pada masa kehamilan: uteretonik dan tokolitik
Obat pada masa kehamilan: uteretonik dan tokolitik
 
Power point materi IPA pada materi unsur
Power point materi IPA pada materi unsurPower point materi IPA pada materi unsur
Power point materi IPA pada materi unsur
 
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Materi Penggolongan Obat Undang-Undang Kesehatan
Materi Penggolongan Obat Undang-Undang KesehatanMateri Penggolongan Obat Undang-Undang Kesehatan
Materi Penggolongan Obat Undang-Undang Kesehatan
 
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 2 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR SENI RUPA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 4 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
METODE PENGEMBANGAN MORAL DAN NILAI-NILAI AGAMA.pptx
METODE PENGEMBANGAN MORAL DAN NILAI-NILAI AGAMA.pptxMETODE PENGEMBANGAN MORAL DAN NILAI-NILAI AGAMA.pptx
METODE PENGEMBANGAN MORAL DAN NILAI-NILAI AGAMA.pptx
 
MODUL AJAR SENI TARI KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI TARI KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR SENI TARI KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI TARI KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
kerajaan-kerajaan hindu-budha di indonesia.ppt
kerajaan-kerajaan hindu-budha di indonesia.pptkerajaan-kerajaan hindu-budha di indonesia.ppt
kerajaan-kerajaan hindu-budha di indonesia.ppt
 
MATERI Projek Kreatif Kewirausahaan kelas XI SMK.pptx
MATERI Projek Kreatif Kewirausahaan kelas XI SMK.pptxMATERI Projek Kreatif Kewirausahaan kelas XI SMK.pptx
MATERI Projek Kreatif Kewirausahaan kelas XI SMK.pptx
 
Modul 5 Simetri (simetri lipat, simetri putar)
Modul 5 Simetri (simetri lipat, simetri putar)Modul 5 Simetri (simetri lipat, simetri putar)
Modul 5 Simetri (simetri lipat, simetri putar)
 
443016507-Sediaan-obat-PHYCOPHYTA-MYOPHYTA-dan-MYCOPHYTA-pptx.pptx
443016507-Sediaan-obat-PHYCOPHYTA-MYOPHYTA-dan-MYCOPHYTA-pptx.pptx443016507-Sediaan-obat-PHYCOPHYTA-MYOPHYTA-dan-MYCOPHYTA-pptx.pptx
443016507-Sediaan-obat-PHYCOPHYTA-MYOPHYTA-dan-MYCOPHYTA-pptx.pptx
 
Aksi Nyata PMM - Merancang Pembelajaran berdasarkan Perkembangan Peserta Didi...
Aksi Nyata PMM - Merancang Pembelajaran berdasarkan Perkembangan Peserta Didi...Aksi Nyata PMM - Merancang Pembelajaran berdasarkan Perkembangan Peserta Didi...
Aksi Nyata PMM - Merancang Pembelajaran berdasarkan Perkembangan Peserta Didi...
 
konsep pidato Bahaya Merokok bagi kesehatan
konsep pidato Bahaya Merokok bagi kesehatankonsep pidato Bahaya Merokok bagi kesehatan
konsep pidato Bahaya Merokok bagi kesehatan
 
PELAKSANAAN + Link2 MATERI Training_ "AUDIT INTERNAL + SISTEM MANAJEMEN MUTU ...
PELAKSANAAN + Link2 MATERI Training_ "AUDIT INTERNAL + SISTEM MANAJEMEN MUTU ...PELAKSANAAN + Link2 MATERI Training_ "AUDIT INTERNAL + SISTEM MANAJEMEN MUTU ...
PELAKSANAAN + Link2 MATERI Training_ "AUDIT INTERNAL + SISTEM MANAJEMEN MUTU ...
 
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 5 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 

Kilas balik iman tpp 2019 1

  • 1.
  • 2. • Widyaiswara BBPK Ciloto - Kemenkes RI • Trainer / Instructure Soft skills Spiritual Motivation, Public Speaker Capacity Building, Outbound, • Master Trainer / Praktisi Hypnotist – Hypnotherapy Landasan kesesuaian materi FKM – UI Jurusan PKIP TPP PPIH 2017-2019 Fasilitator PPIH – TKHI 2011 – sekarang Iman Kastubi kastubiman3@gmail.com 081394160781 Certified : Alumni :
  • 3. SKILLS UMUM TIM PROMOTIF PREVENTIF 1. Bagian tim dari PPIH bidang kesehatan yang bertanggung jawab kepada kemenkes melalui kapuskeshaji, mampu melaksanakan tujuan pelaksanaan pelayanan ibadah haji secara operasional di lapangan dengan selalu kordinasi, kerja sama, membangun jejaring dengan tim lainnya. 2. TPP wajib tahu tim lainnya, yang terlibat dalam pelayanan ibdah haji, baik lintas program dan lintas sector yang dijadikan sebagai jejaring kerjanya 3. TPP wajib mempelajari karakter JH sesuai asal embarkasinya, minimal memahami Bahasa dan adat istiadatnya walaupun secara sepintas untuk memberikan sapaan 4. TPP wajib mengenal lokasi daerah kerjanya, (KKHI, Bandara, Masjid, Sektor, Arafah, Mina, Jamarot, dan temapt lainnya), sesuai area kerja dengan melakukan orientasi lapangan 5. TPP wajib “tidak Baper” 6. TPP wajib tahu binyandung dan manasik haji petugas 7. MEMAHAMI SITUASI KONDISI, STRATEGI DI LUAR RKO, KEBIJAKAN SITUASIONAL yang disampaikan pimpinan “SEMUA ORANG ADALAH TPP”
  • 4. SKILLS KHUSUS TPP MAMPU : 1. MELAKUKAN KOMUNIKASI PERSUASIF (TERUTAMA KEPADA JH) 2. MENJAGA FISIK DAN MENTAL TETAP STABIL 3. MENJELASKAN KEDUDUKAN DAN TUPOKSI TPP 4. MEMAHAMI KONDISI KARAKTER JH (TERUTAMA DI BANDARA) 5. MENILAI SITUASI KONDISI JH, KAPAN PROMOTIF, PREVENTIF ATAU INTERVENSI LANGSUNG 6. PROAKTIF UNTUK MEMBUKA JEJARING KERJA DI DAKER MASING2 7. MEMAHAMI ALUAR PERGERAKAN JH, DAN MEMPREDIKSI EFEK NEGATIF SERTA UPAYA UNTUK PENCEGAHANNYA 8. MENGENALI JEJARING KERJA SESUAI DAKER MASING 9. MENGENALI ALUR PORSEDUR PERGERAKAN JH (SESUAI DAKER) 10. MENGENALI LOKASI KERJA (KKHI, BANDARA, MASJID, SEKTOR, TEMPAT LAIN YANG DISEPAKATI) 11. MEMAHAMI SITUASI KONDISI, STRATEGI DI LUAR RKO 12. MENERIMA TUGAS DARI PIMPINAN LANGSUNG ATAU MELALUI KORDINATOR TPP (DIURAIKAN DALAM SLIDE BERIKUTNYA)
  • 5. SKILLS KHUSUS TPP MAMPU : 1. MELAKUKAN KOMUNIKASI PERSUASIF (TERUTAMA KEPADA JH) Kemampuan dasar dan senjata utama dari TPP-ers, adalah Tatap Senyum Bicara (TSB), serta Pesan Sitematis Berpengaruh (PSB), harus menjadi karakter positif dan harus menjadi “ikon” TPP. TPP yang sedikit, mampu memberikan kesan positif karena akan selalu ketemu rekan tim maupun JH. Kemampuan menyampaikan pesan dengan kata2, intonasi, Bahasa tubuh, dan mimic wajah yang menyenangkan menjadi ciri khas dan memberikan efek senang, tenang dan berdampak pada kesehatan fisik dan mental JH TPP lebih banyak dikenal dengan JH terutama yang sehat, karena sering atau pernah ketemu di beberapa tempat, (bandara, sector, masjid), dan terkenal dengan “cerewetnya” sambal Jalan, ketemu kerumunan, selalu spontan mengeluarkan TSB dan PSB, dan itu dijadikan Habits. 2. MENJELASKAN KEDUDUKAN DAN TUPOKSI TPP TPP unik, area kerjanya hampir disemua tempat, tetapi tidak terikat oleh tempat tersebut secara struktur organisasi. Contoh TPP ada di semua sector, tidak diatur oleh kasektor, tetapi membangun kerja sama dan jejaring dalam melayani JH, menyusun, memberitahukan atau menyesuaikan jadwal pembinaan dengan pembimbing ibadah atau lainnya. TPP tidak menginap di sector, walaupun setiap hari ada di sector, beda dengan TGC 3. MEMAHAMI KONDISI KARAKTER JH (TERUTAMA DI BANDARA) JH tiba d bandara dalam kondisi Lelah, bingung, dan hal negative lainnya. Peran TPP dan Tim mobile bandara, sama2 melayani dan menyambut JH dimulai pintu keluar screening, sampai meninggalkan bandara. ingat TSB, PSB, pakai masker, botol minumnya dikeluarkan, minum bareng, memberitahu ketua rombongan di bis sudah tersedia paket makan, buah dan minum, semprot2 dan mengarahkan untuk istirahat sebentar di plaza, atau langsung ke bis, sesuai arahan dari PPIH Kemenag. Kondisi di bandara tahun 2019, JH disambut juga oleh provider pemberian kartu perdana arab Saudi (Mobily, XTC, dan lainnya), dengan modus melihat no. passport, dan menscan sidik jari. Bagi JH disangkanya petugas bandara yang masih memeriksa adminitrasi. Hal yang tidak diinginkan, JH kecapaian, tertahan oleh mereka, dan stress, takut ada sesuatu hal terjadi, dan ini sering disampaikan oleh H kepada kami. Peran TPP, menenangkan mereka, menjelaskan, dan sebisa mungkin menghalau mereka. Kerja sama dengan Tim mobile dan TKHI embarkasi, untuk saling mengingatkan JH yang risti Di bis atau di plaza, lakukan penyuluhan singkat, ucapan selamat datang, perkenalkan diri, sampaikan informasi penting (masker, semprotan, minum, alas kaki, tas sandal), di bis dipersilakan dibagikan paket makan, buah dan air minum. JH di bis, diajak minum bareng diawali dengan doa, dan syukur, dipersilakan berdoa, siap perjalanan, dan disampaikan segera makan bersama2. waktunya sangat singkat sekali, tapi ini adalah momentum untuk membantu JH meringankan stressnya. Manfaatkan media (Speaker mobile) dengan merekam pesan singkat, sehingga kita tidak terlau cape untuk bicara. Kondisi bandara jedah dan Madinah, tentunya berbeda, tapi prinsip utamanya sama (dijelaskan berikutnya)
  • 6. SKILLS KHUSUSTPP MAMPU : 4. MENILAI SITUASI KONDISI JH, KAPAN PROMOTIF, PREVENTIF ATAU INTERVENSI LANGSUNG Secara refleks, TPP selalu melihat perlengkapan APD JH, dan dengan sendirinya langsung penyuluhan perorangan/kelompok kecil, bahkan langsung memberikan masker, sandal bagi mreka yang tidak membawa, atau mengarahkan ke pos pelayanan. Ini sering terjadi di pelataran masjid Nabawi (terutama), dan masjidil haram. Sedangkan edukasi yang santai, dan banyak JHnya bekerjasama dengan TKHI/sector/TGC, untuk menyusun jadwal pelayanan edukasi. Ini bisa didampingi oleh dr. spesialis KKHI sesuai kebutuhan, atau dengan tim lainnya Kelemahan yang menonjol dari TPP adalah sering telat mencatat dan lupa, nama/kloter/jumlah/ sehingga keteter ketika pelaporan 5. PROAKTIF UNTUK MEMBUKA JEJARING KERJA DI DAKER MASING2 Diawal disebutkan, TPP luas wilkernya. Dan pembagian kerja di semua wilkernya. Serta mobiliasi yang tinggi, tidak diam di satu tempat aja. Segera silaturahim, untuk memperkenalkan diri, sampaikan RKOnya, berapa lama, sehingga ketika tidak ada, atau digantikan oleh TPP lainnya mereka memahami cara kerja TPP. Alhamdulillah, 2019 bagi saya adalah tahun silaturahim, jejaring terbina dengan baik antara kemenkes dan kemenag. Di sector, di masjid, dan di bandara 6. MEMAHAMI ALUAR PERGERAKAN JH, DAN MEMPREDIKSI EFEK NEGATIF SERTA UPAYA UNTUK PENCEGAHANNYA Selalu kerjasama dan didiskusikan tentang pergerakan JH, terutama, persiapan Armuzna, posisi TPP ada dimana? Kerjasma langsung dengan siapa? Armuzna dinamikanya luar biasa, contoh di arafah, kami ditugaskan di posko 2, qodarulloh tidak tersedia posnya, Bersama TGC terus berusaha untuk memperolehnya, dengan Bahasa arab alakadarnya, akhirnya diberikan tempat utk pelayanan kesehatan. Siapkan kondisi dan mental, dan saling memahami antar petugas.ini salah satua kenikmatan yang tak terhingga 7. MENGENALI JEJARING KERJA SESUAI DAKER MASING Di sektor; Pelayanan edukasi dan support mental jH di sektor, jejaring utama adalah TKHI sektor, setelah itu bisa berkordinasi dengn TGC, atau kasektor untuk menyusun jadwal Bersama. Kegitan ini Sudha berjalan dengan baik, didukung juga oleh TKHI yang tiba di mekkah atau di Madinah harus lapor ke KKHI, ini bisa dimanfaatkan untuk membangun jejaring Di Bandara, bangun jejaring denga tim mobile bandara, serta PPIH kemenag, prinsip kerja sudah diuraikan sebelumnya. Ciptakan rasa nyaman, rasa saling akrab dan saling support. Berangkat pulang bareng antara pondokan dan bandara, melatih disiplin waktu sesuai kesepakatan
  • 7. SKILLS KHUSUS TPP MAMPU : 8. MENGENALI LOKASI KERJA (KKHI, BANDARA, MASJID, SEKTOR, TEMPAT LAIN YANG DISEPAKATI) Penting untuk dilakukan oreintasi lokus, sebelum bin yan dung, kepada JH, terutama bagi TPP yang baru bergabung. Contoh untuk di Madinah tahun 2019 terdiri dari 5 sektor, yang mungkin bisa sama atau berubah. Pelajari peta masjid Nabawi dan sekitarnya, pahami karena suka tidak suka sering JH bertanya. Sekali lagi bangun jejaring terutama dengan TGC, linjam, atau posko pelayanan pinatu 21. karena kasus sering terjadi, tersesat, kelelahan, sandal hilang. Ini semua bisa menjadi pencetus sakit pada JH. Untuk ke lokus, TPP bekerja sama dengan TPK, baik yang bergabung sebagai tim maupun driver yang akan mengantarkan ke lokus. Sekali lagi bangun jejaring kerja sama dan komitmen untuk kelancaran pelayanan kesehatan JH. Karena konflik sering muncul hal sepele yaitu “menunggu..” 9. Menjaga keutuhan Tim “Mobilisasi tinggi, tak kenal waktu”, salah satu contoh, untuk persiapan penyuluhan di pelataran masjid Nabawi, sejak jam 03.00 sudah siap2.., setelah sholat subuh, mencari tempat strategis, kerja sama dengan TKHI dan sektor. Memerlukan energi positif baik fisik maupun mental. Jika tidak saling memahami maka bisa pemicu konflik. 10.Menjalankan penuh keikhlasan dan keyakinan pertolongan Alloh Tugasku ibadahku Sigap – handal – amanah – responsive - inovatif
  • 8. MASIH BANYAK YANG BELUM TERDOKUMENTASIKAN DAN INI HANYA SEBAGIAN KEGIATAN TPP MOHON MAAF …. INSYA ALLOH SIAP BERSINERGIS ….
  • 12. KEGIATAN TPP DI SEKTOR
  • 13. KEGIATAN TPP DI SEKTOR
  • 14. KEGIATAN TPP DI SEKTOR
  • 15. PROVIDER KARTU PERDANA ARAB SAUDI (PERLU PERHATIAN KHUSUS MENGGANGGU PERJALANAN JEMAAH HAJI)
  • 21. TPP DI PELATARAN MASJID NABAWI