SlideShare a Scribd company logo
1 of 18
KEUANGAN NEGARA:
Pengertian & Ruang Lingkup
Oleh:
Dr. Roy V. Salomo, M.Soc.Sc.
Pengertian Keuangan Negara:
• Keuangan Negara adalah studi tentang
kegiatan keuangan pemerintah dan
otoritas publik lainnya.
• Keuangan Negara medeskripsikan dan
menganalisis pengeluaran-pengeluaran
pemerintah dan teknik-teknik yang
digunakan pemerintah untuk membiayai
pengeluarannya tersebut.
• Analisis Keuangan Negara
membantu mengerti mengapa
sejumlah pelayanan disediakan
oleh pemerintah, dan mengapa
pemerintah harus mengandalkan
sejumlah jenis pajak tertentu.
• Sebagai contoh, mengapa
pertahanan keamanan dikelola
oleh pemerintah (public sector),
sedangkan produksi makanan
ditangani oleh swasta (private
sector)?
• Mengapa negara bergantung
pada variasi sejumlah pajak dan
tidak hanya pada satu jenis pajak
saja untuk mengumpulkan
pendapatan bagi penyediaan
layanan publik?
• Keuangan Negara merupakan
bagian dari ilmu ekonomi, yaitu
studi tentang alokasi
sumberdaya yang langka. Teori
ekonomi menyediakan
kemampuan analisis untuk
menggunakan sumberdaya
yang langka tersebut.
• Kegiatan ekonomi adalah proses
mengubah sumberdaya kepada
bentuk barang dan jasa yang
diminati untuk dikonsumsi dan
untuk dinikmati.
• Karena itu ilmu ekonomi adalah ilmu
yang mempelajari tentang alokasi
sumberdaya kepada masyarakat
secara efisien (efficiency) dan adil
(fairness).
• Adil dalam arti siapa yang menikmati
suatu barang atau jasa, dan siapa
yang membayar? Pada pertanyaan di
bawah ini nuansa keuangan negara
muncul.
Mengapa Sektor Publik Diperlukan?
1. Kewajiban Negara:
a. Melindungi masyarakat dari
kejahatan, kekerasan dan invasi
(pertahanan dan keamanan).
b. Menegakan keadilan dalam
masyarakat (peradilan).
c. Menyediakan ‘public goods’.
Public Goods
a. Non excludable
b. Non rivalry
c. Joint consumption
d. Externalities
e. MC=0
f. Indivisible
Private & Mixed Goods
Private Goods Mixed Goods
a. Excludable adalah private
b. Rivalry goods dengan
c. Individual consumption externalities
d. No externality
e. MC=/ 0
f. Divisible
2. Adanya sejumlah fungsi
pemerintah yang tidak mungkin
dijalankan oleh swasta:
a. Allocation function:
yaitu fungsi menyediakan sejumlah
barang dan jasa yang tidak disedia
kan melalui mekanisme pasar.
b. Redistribusi pendapatan
(distribution function):
yaitu fungsi untuk melakukan
redistribusi pendapatan dalam
masyarakat.
Fungsi ini dilaksanakan dengan
menggunakan kebijakan fiskal baik
terhadap pendapatan negara (tax
policy), maupun terhadap pengeluaran
(public expenditure policy)
Grafik Pendapatan Penduduk
0
20
40
60
80
100
120
140
160
0 2 4 6 8 10 12
Grafik Pendapatan Penduduk B
Series 1
0
1
2
3
4
5
6
0 2 4 6 8 10 12
Grafik Pendapatan Penduduk A
Series 1
• Fungsi Stabilisasi:
yaitu fungsi untuk melakukan stabilisasi
ekonomi (harga/inflasi).
• Fungsi Regulasi
yaitu fungsi untuk melakukan pengaturan
publik (membuat kebijakan publik).
Keuangan Negara di Negara-negara
Berkembang
• Anggaran defisit yang disebabkan karena
pendapatan<pengeluaran
• Pendapatan lebih rendah karena
1. Pendapatan dari pajak belum
optimal
2. Pendapatan dari BUMN belum
optimal
• Pengeluaran belum memenuhi
syarat 3E (effisien, efektif dan
ekonomis), dan seringkali tidak
berdasarkan rencana strategis
dan skala prioritas pengeluaran
yang telah ditetapkan
berdasarkan Renstra.
• Karenanya perlu reformasi di
bidang pendapatan dan
pengeluaran, selain perlunya
budget cutting
• Issue dalam perimbangan
keuangan Pusat-Daerah

More Related Content

What's hot

Part 2 pendapatan nasional
Part 2   pendapatan nasionalPart 2   pendapatan nasional
Part 2 pendapatan nasionalmahasiswaunida
 
Soal latihan pengantar ekonomi makro
Soal latihan pengantar ekonomi makro Soal latihan pengantar ekonomi makro
Soal latihan pengantar ekonomi makro azelia
 
Bahagian c soalan esei panjang
Bahagian c soalan esei panjangBahagian c soalan esei panjang
Bahagian c soalan esei panjangmastura71
 
Keseimbangan ekonomi 2 sektor
Keseimbangan ekonomi 2 sektorKeseimbangan ekonomi 2 sektor
Keseimbangan ekonomi 2 sektorAmalia Damayanti
 
Arus lingkaran kegiatan ekonomi (Circular Flow Diagram)
Arus lingkaran kegiatan ekonomi (Circular Flow Diagram)Arus lingkaran kegiatan ekonomi (Circular Flow Diagram)
Arus lingkaran kegiatan ekonomi (Circular Flow Diagram)Jogo Hera
 
Pendahuluan ekonomi makro
Pendahuluan ekonomi makroPendahuluan ekonomi makro
Pendahuluan ekonomi makroAjeng Faiza
 
Tugas 1 ringkasan materi akuntansi publik #dwi yeni lestari
Tugas 1 ringkasan materi akuntansi publik #dwi yeni lestariTugas 1 ringkasan materi akuntansi publik #dwi yeni lestari
Tugas 1 ringkasan materi akuntansi publik #dwi yeni lestarissuser16e932
 
Penghitungan pendapatan nasional
Penghitungan pendapatan nasionalPenghitungan pendapatan nasional
Penghitungan pendapatan nasionalotnayirt
 
Keseimbangan pendapatan nasional_ekonomi
Keseimbangan pendapatan nasional_ekonomiKeseimbangan pendapatan nasional_ekonomi
Keseimbangan pendapatan nasional_ekonomiYasmin Pambudi Putri
 
Soal soal dan_pembahasan_ekonomi_bab_inf
Soal soal dan_pembahasan_ekonomi_bab_infSoal soal dan_pembahasan_ekonomi_bab_inf
Soal soal dan_pembahasan_ekonomi_bab_infFraidyDaily
 
Pendapatan nasional keseimbangan 4 faktor
Pendapatan nasional keseimbangan 4 faktorPendapatan nasional keseimbangan 4 faktor
Pendapatan nasional keseimbangan 4 faktorAchmad Agung Ferrianto
 
Fungsi Konsumsi dan Fungsi Investasi dalam Ekonomi Makro Islam
Fungsi Konsumsi dan Fungsi Investasi dalam Ekonomi Makro IslamFungsi Konsumsi dan Fungsi Investasi dalam Ekonomi Makro Islam
Fungsi Konsumsi dan Fungsi Investasi dalam Ekonomi Makro Islamade orreo
 
Pengantar ekonomi makro
Pengantar ekonomi makroPengantar ekonomi makro
Pengantar ekonomi makroYanto Setya
 
Ekonomi pelaku dan circular flow
Ekonomi pelaku dan circular flowEkonomi pelaku dan circular flow
Ekonomi pelaku dan circular flowYana Na Na Na
 
SIKLUS PENDAPATAN NASIONAL
SIKLUS PENDAPATAN NASIONALSIKLUS PENDAPATAN NASIONAL
SIKLUS PENDAPATAN NASIONALilhampradita
 

What's hot (20)

Part 2 pendapatan nasional
Part 2   pendapatan nasionalPart 2   pendapatan nasional
Part 2 pendapatan nasional
 
Perekonomian 2 sektor
Perekonomian 2 sektorPerekonomian 2 sektor
Perekonomian 2 sektor
 
Soal latihan pengantar ekonomi makro
Soal latihan pengantar ekonomi makro Soal latihan pengantar ekonomi makro
Soal latihan pengantar ekonomi makro
 
Slide 14 (pe)
Slide 14 (pe)Slide 14 (pe)
Slide 14 (pe)
 
Bahagian c soalan esei panjang
Bahagian c soalan esei panjangBahagian c soalan esei panjang
Bahagian c soalan esei panjang
 
Keseimbangan ekonomi 2 sektor
Keseimbangan ekonomi 2 sektorKeseimbangan ekonomi 2 sektor
Keseimbangan ekonomi 2 sektor
 
Arus lingkaran kegiatan ekonomi (Circular Flow Diagram)
Arus lingkaran kegiatan ekonomi (Circular Flow Diagram)Arus lingkaran kegiatan ekonomi (Circular Flow Diagram)
Arus lingkaran kegiatan ekonomi (Circular Flow Diagram)
 
Pendahuluan ekonomi makro
Pendahuluan ekonomi makroPendahuluan ekonomi makro
Pendahuluan ekonomi makro
 
Tugas 1 ringkasan materi akuntansi publik #dwi yeni lestari
Tugas 1 ringkasan materi akuntansi publik #dwi yeni lestariTugas 1 ringkasan materi akuntansi publik #dwi yeni lestari
Tugas 1 ringkasan materi akuntansi publik #dwi yeni lestari
 
Penghitungan pendapatan nasional
Penghitungan pendapatan nasionalPenghitungan pendapatan nasional
Penghitungan pendapatan nasional
 
Keseimbangan pendapatan nasional_ekonomi
Keseimbangan pendapatan nasional_ekonomiKeseimbangan pendapatan nasional_ekonomi
Keseimbangan pendapatan nasional_ekonomi
 
Soal soal dan_pembahasan_ekonomi_bab_inf
Soal soal dan_pembahasan_ekonomi_bab_infSoal soal dan_pembahasan_ekonomi_bab_inf
Soal soal dan_pembahasan_ekonomi_bab_inf
 
Makalah ekonomi makro
Makalah ekonomi makroMakalah ekonomi makro
Makalah ekonomi makro
 
Pendapatan nasional keseimbangan 4 faktor
Pendapatan nasional keseimbangan 4 faktorPendapatan nasional keseimbangan 4 faktor
Pendapatan nasional keseimbangan 4 faktor
 
Fungsi Konsumsi dan Fungsi Investasi dalam Ekonomi Makro Islam
Fungsi Konsumsi dan Fungsi Investasi dalam Ekonomi Makro IslamFungsi Konsumsi dan Fungsi Investasi dalam Ekonomi Makro Islam
Fungsi Konsumsi dan Fungsi Investasi dalam Ekonomi Makro Islam
 
Pengantar ekonomi makro
Pengantar ekonomi makroPengantar ekonomi makro
Pengantar ekonomi makro
 
Ekonomi pelaku dan circular flow
Ekonomi pelaku dan circular flowEkonomi pelaku dan circular flow
Ekonomi pelaku dan circular flow
 
SIKLUS PENDAPATAN NASIONAL
SIKLUS PENDAPATAN NASIONALSIKLUS PENDAPATAN NASIONAL
SIKLUS PENDAPATAN NASIONAL
 
Perekonomian 3 sektor
Perekonomian 3 sektorPerekonomian 3 sektor
Perekonomian 3 sektor
 
Bab 8 multiplier
Bab 8   multiplierBab 8   multiplier
Bab 8 multiplier
 

Viewers also liked

Keuangan negara dan daerah
Keuangan negara dan daerahKeuangan negara dan daerah
Keuangan negara dan daerahtrio Saputra
 
Transformasi menuju netralitasasi dan profesionalisme birokrkasi
Transformasi menuju netralitasasi dan profesionalisme  birokrkasiTransformasi menuju netralitasasi dan profesionalisme  birokrkasi
Transformasi menuju netralitasasi dan profesionalisme birokrkasitrio Saputra
 
2mnj isyu strategis2
2mnj isyu strategis22mnj isyu strategis2
2mnj isyu strategis2trio Saputra
 
3konsep dasar manaj. keruangan
3konsep dasar manaj. keruangan3konsep dasar manaj. keruangan
3konsep dasar manaj. keruangantrio Saputra
 
Sistem perwakil & eksekutif
Sistem perwakil & eksekutifSistem perwakil & eksekutif
Sistem perwakil & eksekutiftrio Saputra
 
Perencanaan dalam organisasi publik
Perencanaan dalam organisasi publikPerencanaan dalam organisasi publik
Perencanaan dalam organisasi publiktrio Saputra
 
Pergeseran paradigma-adm-publik-ke-governance
Pergeseran paradigma-adm-publik-ke-governancePergeseran paradigma-adm-publik-ke-governance
Pergeseran paradigma-adm-publik-ke-governancetrio Saputra
 
Kerangka kerja demokrasi
Kerangka kerja demokrasiKerangka kerja demokrasi
Kerangka kerja demokrasitrio Saputra
 
4. manajemn manfaat rth
4. manajemn manfaat rth4. manajemn manfaat rth
4. manajemn manfaat rthtrio Saputra
 
9 proses-formulasi-kebijakan
9 proses-formulasi-kebijakan9 proses-formulasi-kebijakan
9 proses-formulasi-kebijakantrio Saputra
 
War aircraft
War aircraftWar aircraft
War aircraftronjon64
 
Perencanaan dalam organisasi publik
Perencanaan dalam organisasi publikPerencanaan dalam organisasi publik
Perencanaan dalam organisasi publiktrio Saputra
 
1mnj isyu strategis1
1mnj isyu strategis11mnj isyu strategis1
1mnj isyu strategis1trio Saputra
 
Perencanaan dalam organisasi publik
Perencanaan dalam organisasi publikPerencanaan dalam organisasi publik
Perencanaan dalam organisasi publiktrio Saputra
 

Viewers also liked (18)

Keuangan negara dan daerah
Keuangan negara dan daerahKeuangan negara dan daerah
Keuangan negara dan daerah
 
Transformasi menuju netralitasasi dan profesionalisme birokrkasi
Transformasi menuju netralitasasi dan profesionalisme  birokrkasiTransformasi menuju netralitasasi dan profesionalisme  birokrkasi
Transformasi menuju netralitasasi dan profesionalisme birokrkasi
 
2mnj isyu strategis2
2mnj isyu strategis22mnj isyu strategis2
2mnj isyu strategis2
 
3konsep dasar manaj. keruangan
3konsep dasar manaj. keruangan3konsep dasar manaj. keruangan
3konsep dasar manaj. keruangan
 
Sistem perwakil & eksekutif
Sistem perwakil & eksekutifSistem perwakil & eksekutif
Sistem perwakil & eksekutif
 
Perencanaan dalam organisasi publik
Perencanaan dalam organisasi publikPerencanaan dalam organisasi publik
Perencanaan dalam organisasi publik
 
Tipologi pemlok
Tipologi pemlokTipologi pemlok
Tipologi pemlok
 
Pergeseran paradigma-adm-publik-ke-governance
Pergeseran paradigma-adm-publik-ke-governancePergeseran paradigma-adm-publik-ke-governance
Pergeseran paradigma-adm-publik-ke-governance
 
Kerangka kerja demokrasi
Kerangka kerja demokrasiKerangka kerja demokrasi
Kerangka kerja demokrasi
 
Pajak
PajakPajak
Pajak
 
4. manajemn manfaat rth
4. manajemn manfaat rth4. manajemn manfaat rth
4. manajemn manfaat rth
 
9 proses-formulasi-kebijakan
9 proses-formulasi-kebijakan9 proses-formulasi-kebijakan
9 proses-formulasi-kebijakan
 
Dimensi kebpub
Dimensi kebpubDimensi kebpub
Dimensi kebpub
 
War aircraft
War aircraftWar aircraft
War aircraft
 
Perencanaan dalam organisasi publik
Perencanaan dalam organisasi publikPerencanaan dalam organisasi publik
Perencanaan dalam organisasi publik
 
1mnj isyu strategis1
1mnj isyu strategis11mnj isyu strategis1
1mnj isyu strategis1
 
Perencanaan dalam organisasi publik
Perencanaan dalam organisasi publikPerencanaan dalam organisasi publik
Perencanaan dalam organisasi publik
 
Pub exp
Pub expPub exp
Pub exp
 

Similar to Keuangan negara kuliah 1

Perilaku produsen Dan konsumen
Perilaku produsen Dan konsumenPerilaku produsen Dan konsumen
Perilaku produsen Dan konsumenIta Pitriyanti
 
Bahan kel. i akt. sektor publik
Bahan kel. i akt. sektor publikBahan kel. i akt. sektor publik
Bahan kel. i akt. sektor publikYuli Arnita
 
Bahan kel. i akt. sektor publik
Bahan kel. i akt. sektor publikBahan kel. i akt. sektor publik
Bahan kel. i akt. sektor publikYuli Arnita
 
1. KONSEP DASAR EKONOMI PUBLIK (1).ppt
1.  KONSEP DASAR EKONOMI PUBLIK  (1).ppt1.  KONSEP DASAR EKONOMI PUBLIK  (1).ppt
1. KONSEP DASAR EKONOMI PUBLIK (1).pptWulandariSieskawati
 
Keuangan publik
Keuangan publikKeuangan publik
Keuangan publikAry Efendi
 
Pertemuan 1 gambaran akuntansi sektor publik
Pertemuan 1   gambaran akuntansi sektor publikPertemuan 1   gambaran akuntansi sektor publik
Pertemuan 1 gambaran akuntansi sektor publikcyberdy76
 
ASP - Pertemuan 1.pptx
ASP - Pertemuan 1.pptxASP - Pertemuan 1.pptx
ASP - Pertemuan 1.pptxevarahayu18
 
Akuntansi sektor publik
Akuntansi sektor publikAkuntansi sektor publik
Akuntansi sektor publikAndi Lala
 
Makalah akuntansi sektor publik
Makalah akuntansi sektor publikMakalah akuntansi sektor publik
Makalah akuntansi sektor publikAjeng Pipit
 
Pengantar Akuntansi Sektor Publik
Pengantar Akuntansi Sektor PublikPengantar Akuntansi Sektor Publik
Pengantar Akuntansi Sektor PublikSujatmiko Wibowo
 
MATERI KONSEP DAN KARAKTERISTIK ASP.pptx
MATERI KONSEP DAN KARAKTERISTIK ASP.pptxMATERI KONSEP DAN KARAKTERISTIK ASP.pptx
MATERI KONSEP DAN KARAKTERISTIK ASP.pptxDenzbaguseNugroho
 
1. ORGANISASI AKUNTANSI SEKTOR PUBLIK.pptx
1. ORGANISASI AKUNTANSI SEKTOR PUBLIK.pptx1. ORGANISASI AKUNTANSI SEKTOR PUBLIK.pptx
1. ORGANISASI AKUNTANSI SEKTOR PUBLIK.pptxdaniameida
 
komparasi akuntansi sektor publik dengan a kuntansi sektor bisnis
komparasi akuntansi sektor publik dengan a kuntansi sektor bisniskomparasi akuntansi sektor publik dengan a kuntansi sektor bisnis
komparasi akuntansi sektor publik dengan a kuntansi sektor bisnisFathur Pottermania
 
TEORI PENGANGGARAN PUBLIK.doc
TEORI PENGANGGARAN PUBLIK.docTEORI PENGANGGARAN PUBLIK.doc
TEORI PENGANGGARAN PUBLIK.docLairivRevyIwamony
 
Ekonomi makro BAB 3 Pendapatan Nasional.pdf
Ekonomi makro BAB 3 Pendapatan Nasional.pdfEkonomi makro BAB 3 Pendapatan Nasional.pdf
Ekonomi makro BAB 3 Pendapatan Nasional.pdfwiliamsteven2
 
Sistem pasar bebas_dan_kebijakan_pemerin
Sistem pasar bebas_dan_kebijakan_pemerinSistem pasar bebas_dan_kebijakan_pemerin
Sistem pasar bebas_dan_kebijakan_pemerinUsman Solih
 

Similar to Keuangan negara kuliah 1 (20)

Perilaku produsen Dan konsumen
Perilaku produsen Dan konsumenPerilaku produsen Dan konsumen
Perilaku produsen Dan konsumen
 
Bahan kel. i akt. sektor publik
Bahan kel. i akt. sektor publikBahan kel. i akt. sektor publik
Bahan kel. i akt. sektor publik
 
Bahan kel. i akt. sektor publik
Bahan kel. i akt. sektor publikBahan kel. i akt. sektor publik
Bahan kel. i akt. sektor publik
 
1. KONSEP DASAR EKONOMI PUBLIK (1).ppt
1.  KONSEP DASAR EKONOMI PUBLIK  (1).ppt1.  KONSEP DASAR EKONOMI PUBLIK  (1).ppt
1. KONSEP DASAR EKONOMI PUBLIK (1).ppt
 
Keuangan publik
Keuangan publikKeuangan publik
Keuangan publik
 
Pertemuan 1 gambaran akuntansi sektor publik
Pertemuan 1   gambaran akuntansi sektor publikPertemuan 1   gambaran akuntansi sektor publik
Pertemuan 1 gambaran akuntansi sektor publik
 
Pengantar asp
Pengantar aspPengantar asp
Pengantar asp
 
ASP - Pertemuan 1.pptx
ASP - Pertemuan 1.pptxASP - Pertemuan 1.pptx
ASP - Pertemuan 1.pptx
 
Akuntansi sektor publik
Akuntansi sektor publikAkuntansi sektor publik
Akuntansi sektor publik
 
Makalah akuntansi sektor publik
Makalah akuntansi sektor publikMakalah akuntansi sektor publik
Makalah akuntansi sektor publik
 
Pengantar Akuntansi Sektor Publik
Pengantar Akuntansi Sektor PublikPengantar Akuntansi Sektor Publik
Pengantar Akuntansi Sektor Publik
 
MATERI KONSEP DAN KARAKTERISTIK ASP.pptx
MATERI KONSEP DAN KARAKTERISTIK ASP.pptxMATERI KONSEP DAN KARAKTERISTIK ASP.pptx
MATERI KONSEP DAN KARAKTERISTIK ASP.pptx
 
Kebijakan publik 1
Kebijakan publik 1Kebijakan publik 1
Kebijakan publik 1
 
PEMBIAYAAN DAN TRANSFER
PEMBIAYAAN DAN TRANSFERPEMBIAYAAN DAN TRANSFER
PEMBIAYAAN DAN TRANSFER
 
1. ORGANISASI AKUNTANSI SEKTOR PUBLIK.pptx
1. ORGANISASI AKUNTANSI SEKTOR PUBLIK.pptx1. ORGANISASI AKUNTANSI SEKTOR PUBLIK.pptx
1. ORGANISASI AKUNTANSI SEKTOR PUBLIK.pptx
 
komparasi akuntansi sektor publik dengan a kuntansi sektor bisnis
komparasi akuntansi sektor publik dengan a kuntansi sektor bisniskomparasi akuntansi sektor publik dengan a kuntansi sektor bisnis
komparasi akuntansi sektor publik dengan a kuntansi sektor bisnis
 
TEORI PENGANGGARAN PUBLIK.doc
TEORI PENGANGGARAN PUBLIK.docTEORI PENGANGGARAN PUBLIK.doc
TEORI PENGANGGARAN PUBLIK.doc
 
Ekonomi makro BAB 3 Pendapatan Nasional.pdf
Ekonomi makro BAB 3 Pendapatan Nasional.pdfEkonomi makro BAB 3 Pendapatan Nasional.pdf
Ekonomi makro BAB 3 Pendapatan Nasional.pdf
 
Akuntansi Sektor Publik.pptx
Akuntansi Sektor Publik.pptxAkuntansi Sektor Publik.pptx
Akuntansi Sektor Publik.pptx
 
Sistem pasar bebas_dan_kebijakan_pemerin
Sistem pasar bebas_dan_kebijakan_pemerinSistem pasar bebas_dan_kebijakan_pemerin
Sistem pasar bebas_dan_kebijakan_pemerin
 

Keuangan negara kuliah 1

  • 1. KEUANGAN NEGARA: Pengertian & Ruang Lingkup Oleh: Dr. Roy V. Salomo, M.Soc.Sc.
  • 2. Pengertian Keuangan Negara: • Keuangan Negara adalah studi tentang kegiatan keuangan pemerintah dan otoritas publik lainnya. • Keuangan Negara medeskripsikan dan menganalisis pengeluaran-pengeluaran pemerintah dan teknik-teknik yang digunakan pemerintah untuk membiayai pengeluarannya tersebut.
  • 3. • Analisis Keuangan Negara membantu mengerti mengapa sejumlah pelayanan disediakan oleh pemerintah, dan mengapa pemerintah harus mengandalkan sejumlah jenis pajak tertentu.
  • 4. • Sebagai contoh, mengapa pertahanan keamanan dikelola oleh pemerintah (public sector), sedangkan produksi makanan ditangani oleh swasta (private sector)?
  • 5. • Mengapa negara bergantung pada variasi sejumlah pajak dan tidak hanya pada satu jenis pajak saja untuk mengumpulkan pendapatan bagi penyediaan layanan publik?
  • 6. • Keuangan Negara merupakan bagian dari ilmu ekonomi, yaitu studi tentang alokasi sumberdaya yang langka. Teori ekonomi menyediakan kemampuan analisis untuk menggunakan sumberdaya yang langka tersebut.
  • 7. • Kegiatan ekonomi adalah proses mengubah sumberdaya kepada bentuk barang dan jasa yang diminati untuk dikonsumsi dan untuk dinikmati.
  • 8. • Karena itu ilmu ekonomi adalah ilmu yang mempelajari tentang alokasi sumberdaya kepada masyarakat secara efisien (efficiency) dan adil (fairness). • Adil dalam arti siapa yang menikmati suatu barang atau jasa, dan siapa yang membayar? Pada pertanyaan di bawah ini nuansa keuangan negara muncul.
  • 9. Mengapa Sektor Publik Diperlukan? 1. Kewajiban Negara: a. Melindungi masyarakat dari kejahatan, kekerasan dan invasi (pertahanan dan keamanan). b. Menegakan keadilan dalam masyarakat (peradilan). c. Menyediakan ‘public goods’.
  • 10. Public Goods a. Non excludable b. Non rivalry c. Joint consumption d. Externalities e. MC=0 f. Indivisible
  • 11. Private & Mixed Goods Private Goods Mixed Goods a. Excludable adalah private b. Rivalry goods dengan c. Individual consumption externalities d. No externality e. MC=/ 0 f. Divisible
  • 12. 2. Adanya sejumlah fungsi pemerintah yang tidak mungkin dijalankan oleh swasta: a. Allocation function: yaitu fungsi menyediakan sejumlah barang dan jasa yang tidak disedia kan melalui mekanisme pasar.
  • 13. b. Redistribusi pendapatan (distribution function): yaitu fungsi untuk melakukan redistribusi pendapatan dalam masyarakat. Fungsi ini dilaksanakan dengan menggunakan kebijakan fiskal baik terhadap pendapatan negara (tax policy), maupun terhadap pengeluaran (public expenditure policy)
  • 14. Grafik Pendapatan Penduduk 0 20 40 60 80 100 120 140 160 0 2 4 6 8 10 12 Grafik Pendapatan Penduduk B Series 1 0 1 2 3 4 5 6 0 2 4 6 8 10 12 Grafik Pendapatan Penduduk A Series 1
  • 15. • Fungsi Stabilisasi: yaitu fungsi untuk melakukan stabilisasi ekonomi (harga/inflasi). • Fungsi Regulasi yaitu fungsi untuk melakukan pengaturan publik (membuat kebijakan publik).
  • 16. Keuangan Negara di Negara-negara Berkembang • Anggaran defisit yang disebabkan karena pendapatan<pengeluaran • Pendapatan lebih rendah karena 1. Pendapatan dari pajak belum optimal 2. Pendapatan dari BUMN belum optimal
  • 17. • Pengeluaran belum memenuhi syarat 3E (effisien, efektif dan ekonomis), dan seringkali tidak berdasarkan rencana strategis dan skala prioritas pengeluaran yang telah ditetapkan berdasarkan Renstra.
  • 18. • Karenanya perlu reformasi di bidang pendapatan dan pengeluaran, selain perlunya budget cutting • Issue dalam perimbangan keuangan Pusat-Daerah