SlideShare a Scribd company logo
1 of 32
Download to read offline
Persalinan Cesar: Sebuah Ulasan Pencitraan Multimodalitas
Komplikasi Akut dan Kronis
Dipresentasikan oleh : Rani Henty Novita
Pembimbing : Dr. dr. Lina Choridah, Sp. Rad (K)
Jurnal Asli
Pendahuluan
Persalinan cesar 30% dari semua persalinan di Amerika Serikat setiap tahun
Komplikasi jangka pendek (14%) à
Endometritis / Selulitis insisional
Komplikasi lain:
1. Hematoma rektus fascia dan
flap kandung kemih
2. Perdarahan endometrium
3. Abses
4. Ruptur uterus
5. Tromboflebitis vena ovarium
6. Sisa produk konsepsi.
Risiko jangka panjang :
1. Implantasi ektopik area scar
uterus dan plasentasi invasif
2. Malposisi intrauterin
3. Endometriosis sepanjang lokasi
sayatan
Anatomi
Kompartemen
1. Anterior : ureter, kandung kemih, uretra,
kantung vesicouterine, dan
vesicovaginal.
2. Medial : Uterus, tuba falopii, ovarium
dan vagina.
3. Posterior : ligamentum uterosacral,
septum rectovaginal, rectum
dan sigmoid colon
Temuan Normal dan Diharapkan
Perioperatif normal pada insisi uterus anterior inferior
1. USG berupa area hypoechoic ovoid dan foci
echogenic punctate pada sutura
2. CT berupa area hipodens
Temuan rutin minggu I postpartum à Edema
periserosal dan subkutan, udara dan cairan
serous di rongga endometrium
Mimick à awal endometritis dan infeksi luka
Peningkatkan vaskularisasi
miometrium dan beberapa area
fokal tempat penempelan
plasenta sebelumnya dapat
ditemukan pada color Doppler
dan CT kontras pada minggu I - II
postpartum.
Uterus Normal Post Persalinan Cesar
CT kontras sagital, hipodensitas focal,
linier di uterine bawah anterior (tempat
insisi)
Cairan dan udara minimal dalam rongga
endometrium (panah putih) bertahan
sampai minggu III postpartum
Pembesaran uterus normal hingga 2x
ukuran normal rata-rata 9 x 12 x 14 cm
involusi bertahap ke non gravid selama
6-12 minggu
Hematoma Flap Kandung Kemih (Bladder Flap Hematoma)
Perdarahan dalam ruang perivesikal ekstraperitoneal, terbatas pada ruang potensial
antara segmen uterus bagian bawah dan kandung kemih diposisi anteriornya.
Hematoma flap kandung kemih sangat umum (50% pasien), ukurannya < 4 cm
Temuan pencitraan : USG berupa kumpulan hyperechoic di posisi anterior dari insisi
uterus dan CT berupa area hyperdense.
Hematoma flap kandung kemih dengan ukuran lebih dari 5 cm memiliki hubungan yang
lebih tinggi dengan dehisensi uterus yang mendasarinya
Superinfeksi hematoma flap kandung kemih dapat ditunjukkan dengan rim
enhancement dan septasi internal pada CT dan dengan adanya lokula gas internal
persisten.
CT kontras sagital area hyperdense di
regio flap kandung kemih (tanda asterisk)
anterior dari focal
Kumpulan udara dalam rongga
endometrium (panah hitam)
Insisi transversal di uterine body
(panah putih).
Hematoma Flap Kandung Kemih
Hematoma Subfasia / Selubung Rektus
Temuan Radiologis:
Kumpulan hypoechoic (USG), Kumpulan
hyperdense (CT), 70 - 90 HU
Perdarahan berasal dari pembuluh darah / cabang
vaskular epigastric inferior, otot rektus subfascial, dengan
ekstensi potensial ke inferior ruang ekstraperitoneal dari
anterior Retzius ke kandung kemih
CT kontras sagital, edema dan densitas
heterogen dalam selubung rektus
(panah putih)
Insisi transversal anteroinferior uterus
(panah hitam).
Hematoma Subfasia / Selubung Rektus
Perdarahan Endometrium
Early (24 jam pertama postpartum) paling
sering disebabkan oleh atonia uteri atau
sisa produk konsepsi (pervaginam)
Late (> 24 jam), disebabkan oleh involusi
abnormal dari tempat perlekatan plasenta,
endometritis, atau sisa produk konsepsi.
Malformasi arteriovenosa uteri /
Pseudoaneurisma
Temuan Normal Radiologis :
Postpartum cesar à penebalan endometrium,
hingga 15 mm, dengan internal heterogen,
hiperechoic / hyperdense berhubungan dengan
gumpalan (75% kasus 2 minggu postpartum).
USG dan CT relatif tidak sensitif untuk
mendeteksi perdarahan endometrium awal
Peningkatan vaskularisasi internal
endometrium pada Color Doppler / CT
kontras à kecurigaan adanya produk
konsepsi atau endometritis
CT non kontras aksial, area hiperdens
dan penebalan area endometrium à
perdarahan endometrium
Foci kecil udara di dalam kanal
endometrium, daerah periserosal
anterior, dan dinding abdomen anterior
adalah temuan normal pasca operasi.
Perdarahan Endometrium
Sisa Produk Konsepsi
Penyebab paling sering
pendarahan postpartum
sekunder, frekuensinya
lebih rendah setelah
persalinan cesar
daripada pervaginam
Gejala meliputi
nyeri panggul dan
perdarahan vaginal
Gambaran CT dan
USG nya tumpang
tindih dengan
gambaran
postpartum normal,
serta endometritis.
Pemeriksaan klinis dan
laboratorium : peningkatan
kadar β-HCG, peningkatan
jumlah leukosit, demam, dan
discharge.
USG :
Lebar endometrium < 10 mm à
tidak mungkin sisa produk konsepsi.
Penebalan > 10 mm, evaluasi lanjut
dengan color dan spectral Doppler
Peningkatan vaskularisasi dengan
bentuk gelombang rendah à
pendukung tapi tidak spesifik
CT : hiperdensitas
penebalan dan
enhancement kanal
endometrium dengan
gambaran miometrium di
atasnya (sensitivitasnya
rendah)
CT scan dengan kontras (sagital)
menunjukkan penebalan heterogen
kanal endometrium dengan area
enhancement internal nodular dan
cairan kompleks di sekitarnya (panah)
Kompatibel dengan peningkatan β-HCG
yang persisten dan perdarahan vagina
Sisa Produk Konsepsi
Malformasi Arteriovenosa Uteri
• Dapat kongenital / didapat dari trauma, infeksi, endometriosis, gestational
trophoblastic disease, atau fibromas
• USG : multiple hypoechoic /anechoic di myometrium dengan aliran
turbulen pada color Doppler (high-velocity and low resistive index)
• CT / MRI : identifikasi dan lokalisasi feeding arteries dari AVM
• CT scan juga menunjukkan anomalous blood vessels yang berhubungan
dengan arteri uteri di dinding uterus dan parametrium.
• MRI menunjukkan prominen vaskular parametrial dan disrupsi fokal pada
zona junctional pada spin-echo sequences
• Angiography sebagai gold standard menunjukkan nidus dari suplai vaskular.
Malformasi Arteriovenosa Uteri
A. Transvaginal USG menunjukkan
myometrium heterogen dengan
vaskularisasi
B. Spektral doppler à resistensi
rendah, velositas tinggi,
menunjukkan arteriovenous
shunting
• Kumpulan darah pada extraluminal space, hubungan persisten dengan
defek pada dinding arterial.
• Uterine artery pseudoaneurysm (UAP) biasanya berhubungan dengan
tindakan bedah seperti cesarean section atau dilatasi dan kuretase.
• Dapat dicurigai pada pasien postpartum /posttermination dengan nyeri
dan perdarahan vaginal.
• USG : lesi hypoechoic intrauterine dengan vaskularisasi pada color Doppler
• Angiography : gold standard
• CT or MR angiograms sekarang sebagai teknik pertama.
• CT scan : enhancement, round outpouching berhubungan dengan arteri
uteri.
Pseudoaneurisma Arteri Uteri
Pseudoaneurisma Arteri Uteri
Post-kontras CT axial,
menunjukkan struktur bulat
dengan enhancement sama
dengan arteri didekatnya
Endometritis
• Infeksi pasca operasi merupakan
komplikasi persalinan cesar yang
paling umum (13% kasus).
• Faktor risiko : persalinan cesar,
ketuban pecah berkepanjangan,
anemia, dan obesitas
• Temuan pada CT dan USGà
penebalan endometrium,
heterogenitas dan hiperemia
regional, hampir sama dengan
gambaran sisa produk konsepsi
• Temuan klinis : demam,
keputihan, involusi uterus yang
tertunda, dan nyeri perut.
• Adanya gas dalam kanal
endometrium menunjukkan
kondisi endometritis, keterbatasan
perangkat diagnostik karena
muncul hingga 21% pada pasien
postpartum normal selama rata-
rata 3 minggu.
CT scan kontras, sagital, menunjukkan
densitas heterogen di dalam kanal
endometrium (panah hitam) dan juga
terlokalisasi pada flap kandung kemih
dengan enhancement perifer minimal
(panah putih), menunjukkan infeksi /
peradangan.
Gambarannya tidak spesifik dan dapat
menunjukkan sisa produk konsepsi; Adanya
kondisi demam dan keputihan, sesuai
dengan endometritis pasca operasi.
Endometritis
Kejadiannya 1 dari setiap 600 kelahiran cesar
Biasanya unilateral dengan sisi kanan lebih sering terjadi
(efek protektif pada venous retrograde flow yang lebih
sering terjadi di sisi kiri)
CT dengan kontras menunjukkan distensi vena pelvis atau
ovarium, dengan trombus internal densitas rendah,
enhancement mural
Tromboflebitis Vena Ovarium
CT scan coronal dengan kontras
menunjukkan hipodensitas dalam vena
ovarium kiri yang distensi dan
enhancement mural (panah).
Tromboflebitis Vena Ovarium
Dehisensi / Ruptur Rahim
• Dehisensi adalah hilangnya
integritas dinding uterus yang
tidak lengkap, biasanya pada lokasi
insisi uterus dengan retensi lapisan
serosa yang menutupi keseluruhan
• CT dan USG memiliki sensitivitas
dan spesifisitas yang relatif buruk;
gambarannya à cairan bebas dan
adanya hematoma flap kandung
kemih ukuran > 5cm.
• Hipodensitas fokal pada insisi
transversal inferior tanpa adanya
hematoma flap kandung kemih
tidak mungkin menunjukkan ruptur
atau dehisensi.
• MRI menjadi modalitas untuk
mengevaluasi lapisan serosal yang
intak atau tidak.
CT dengan kontras, sagital, menunjukkan
diskontinuitas insisi uterus vertikal
dengan internal cairan hipodensitas yang
berdekatan dengan kanal endometrium
sentral (panah hitam). Kumpulan cairan
tambahan dalam flap kandung kemih
(panah putih).
Dehisensi / Ruptur Rahim
Komplikasi Kronis
Adhesi pasca operasi merupakan komplikasi kronis yang paling umum dari persalinan
cesar, terjadi pada 65% pasien.
Adhesif di tempat sayatan anterior bawah menghasilkan posisi uterus anteverted /
retroflexed dengan hasil pencitraan endovaginal suboptimal.
Risiko jangka panjang lainnya termasuk peningkatan insiden implantasi ektopik,
plasentasi invasif, malposisi device intrauterin, dan endometriosis pada sayatan dinding
perut
Implantasi ektopik di lokasi bekas luka
persalinan cesar. Sagital, USG endovaginal
uterus pada pasien dengan persalinan cesar
sebelumnya menunjukkan kantung kehamilan
dengan yolk sac (panah hitam) di bawah dan
depan dari kanal endometrium (panah putih)
dengan miometrium di atasnya.
Komplikasi Kronis
Plasentasi Invasif
• Istilah umum untuk spektrum progresif
plasenta akreta, plasenta increta, dan
plasenta percreta yang ditandai dengan
derajat perluasan jaringan plasenta ke
miometrium.
• Faktor risiko diantaranya plasenta previa
sebelumnya, SC sebelumnya, prosedur
bedah uterus sebelumnya, dan usia ibu
lanjut.
• Insidensi plasentasi invasif naik 2x jika
riwayat satu kali persalinan cesar
sebelumnya, risikonya meningkat 8x jika
riwayat > 2 kali SC sebelumnya.
• USG memiliki sensitivitas hingga 86%
dan spesifisitas 93% dengan gambaran
pada skrining janin 18 -20 minggu yang
meliputi hilangnya gambaran normal
hipoekhoik ruang retroplasenta, lacuna
vaskular retroplacental dan pembuluh
“seperti tornado” yang turbulen.
• MRI dapat menunjukkan penipisan
miometrium uterus, penonjolan dinding
rahim /diskontinuitas, dan pita fibrin T2-
hypointense retroplasental.
Transverse, gambar color doppler pada uterus bagian bawah
menunjukkan penonjolan plasenta di bagian anterior (panah
hitam) dengan pembuluh darah retroplacental spiral yang
menonjol, "tanda tornado" (panah putih).
Plasentasi Invasif
MR T2-WI, Sagital, pasien dengan persalinan cesar
sebelumnya menunjukkan penonjolan plasenta aspek anterior
dengan hilangnya miometrium diatasnya (panah).
Endometriosis
• Jaringan endometrium fungsional di
luar rongga uterus.
• Endometriosis pada sayatan dinding
perut adalah sekunder dari sel
endometrium pada jaringan skar
operasi, terjadi pada 1% pasien.
• Gejala klasik : nyeri dinding perut
dan massa yang bisa diraba,
onsetnya 3 ½ tahun dari waktu
pembedahan sebelumnya.
• USG : tepi irreguler, hypoechoic,
heterogen dengan peningkatan color
flow dan internal foki kistik sesuai area
pendarahan yang terlokalisir
• CT : tidak spesifik dan adanya densitas
jaringan lunak heterogen dan
enhancement yang menyerupai
jaringan parut koalesen /desmoid
dinding perut.
• MRI : area perdarahan kecil, foki
hiperintens pada T1 dan T2 yang sesuai
dengan methemoglobin ekstraseluler
MR Sagital, FSE, T2-WI menunjukkan
area fokal nodular, intensitas sinyal
heterogen dalam dinding perut anterior
di lokasi insisi Pfannenstiel sebelumnya
(panah). Foki kecil dengan peningkatan
intensitas sinyal sesuai dengan area
methemoglobin ekstraseluler yang
terjadi bersamaan dengan perdarahan
siklus menstruasi.
Endometriosis pada Insisi Dinding Abdomen
Kesimpulan
Meningkatnya persalinan cesar, sehingga komplikasi akut dan kronis akan
semakin banyak ditemui oleh ahli radiologi
Gambaran pencitraan pelvis normal pasca persalinan cesar sering tumpang
tindih dengan komplikasi awal, sehingga memerlukan korelasi erat dengan
laboratorium dan temuan klinis
Pengetahuan tentang komplikasi yang jarang walaupun semakin banyak
dijumpai seperti komplikasi kronis akan meningkatkan kemampuan ahli
radiologi dalam membuat diagnosis yang akurat dan tepat waktu untuk
membantu memulai secara cepat dan tepat pengobatan.
Terima kasih
Mohon asupan

More Related Content

Similar to J_CesimodadcvJDCV Uds litySASJC AS_and.pdf

Radang genetalia interna
Radang genetalia internaRadang genetalia interna
Radang genetalia interna
kenggi
 
Atresia ani kelompok 3 non reg a bu henik
Atresia ani kelompok 3 non reg a bu henikAtresia ani kelompok 3 non reg a bu henik
Atresia ani kelompok 3 non reg a bu henik
Ayu Bunga Muslimah
 
Apendisitis perforasi siap dilaksanakan asuhan
Apendisitis perforasi siap dilaksanakan asuhanApendisitis perforasi siap dilaksanakan asuhan
Apendisitis perforasi siap dilaksanakan asuhan
admila06
 

Similar to J_CesimodadcvJDCV Uds litySASJC AS_and.pdf (20)

Pendarahan pada hamil tua
Pendarahan pada hamil tuaPendarahan pada hamil tua
Pendarahan pada hamil tua
 
Askeb iv pada perdarahan diluar haid
Askeb iv pada perdarahan diluar haidAskeb iv pada perdarahan diluar haid
Askeb iv pada perdarahan diluar haid
 
Referat-Obgin-Hematom-Vulva.ppt
Referat-Obgin-Hematom-Vulva.pptReferat-Obgin-Hematom-Vulva.ppt
Referat-Obgin-Hematom-Vulva.ppt
 
Pemeriksaan Penunjang Ruptura Uteri Iminens
Pemeriksaan Penunjang Ruptura Uteri IminensPemeriksaan Penunjang Ruptura Uteri Iminens
Pemeriksaan Penunjang Ruptura Uteri Iminens
 
Rangkuman Materi Urologi
Rangkuman Materi UrologiRangkuman Materi Urologi
Rangkuman Materi Urologi
 
Askep ruptur uteri
Askep ruptur uteriAskep ruptur uteri
Askep ruptur uteri
 
Askep ca. colorektal
Askep ca. colorektalAskep ca. colorektal
Askep ca. colorektal
 
Radang genetalia interna
Radang genetalia internaRadang genetalia interna
Radang genetalia interna
 
hymen imperforata.pptx presentasi hymen pada wanita
hymen imperforata.pptx presentasi hymen pada wanitahymen imperforata.pptx presentasi hymen pada wanita
hymen imperforata.pptx presentasi hymen pada wanita
 
RETENSIO PLASENTA
RETENSIO PLASENTARETENSIO PLASENTA
RETENSIO PLASENTA
 
Appendicitis)
Appendicitis)Appendicitis)
Appendicitis)
 
PPT eva untuk penugasan kuliah kampus.pptx
PPT eva untuk penugasan kuliah kampus.pptxPPT eva untuk penugasan kuliah kampus.pptx
PPT eva untuk penugasan kuliah kampus.pptx
 
Abses hati
Abses hatiAbses hati
Abses hati
 
endometriosis.pptx
endometriosis.pptxendometriosis.pptx
endometriosis.pptx
 
Atresia Ani.pptx
Atresia Ani.pptxAtresia Ani.pptx
Atresia Ani.pptx
 
KET.pptx
KET.pptxKET.pptx
KET.pptx
 
Peri apendikuler infiltrat
Peri apendikuler infiltratPeri apendikuler infiltrat
Peri apendikuler infiltrat
 
Atresia ani kelompok 3 non reg a bu henik
Atresia ani kelompok 3 non reg a bu henikAtresia ani kelompok 3 non reg a bu henik
Atresia ani kelompok 3 non reg a bu henik
 
Apendisitis perforasi siap dilaksanakan asuhan
Apendisitis perforasi siap dilaksanakan asuhanApendisitis perforasi siap dilaksanakan asuhan
Apendisitis perforasi siap dilaksanakan asuhan
 
Perdarahan pada Kehamilan.pdf
Perdarahan pada Kehamilan.pdfPerdarahan pada Kehamilan.pdf
Perdarahan pada Kehamilan.pdf
 

Recently uploaded

@#*MPT Kit*^^ In Doha Qatar*^^+27737758557^ ??₵*^Sell original abortion medic...
@#*MPT Kit*^^ In Doha Qatar*^^+27737758557^ ??₵*^Sell original abortion medic...@#*MPT Kit*^^ In Doha Qatar*^^+27737758557^ ??₵*^Sell original abortion medic...
@#*MPT Kit*^^ In Doha Qatar*^^+27737758557^ ??₵*^Sell original abortion medic...
b54037163
 
Obat Aborsi Surabaya WA 082223109953 Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Di Surabaya
Obat Aborsi Surabaya WA 082223109953 Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Di SurabayaObat Aborsi Surabaya WA 082223109953 Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Di Surabaya
Obat Aborsi Surabaya WA 082223109953 Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Di Surabaya
Obat Aborsi Surabaya Cytotec Asli Di Surabaya
 
The Book Of Complete English Grammar (Tata bahasa Inggris Lengkap).pdf
The Book Of Complete English Grammar (Tata bahasa Inggris Lengkap).pdfThe Book Of Complete English Grammar (Tata bahasa Inggris Lengkap).pdf
The Book Of Complete English Grammar (Tata bahasa Inggris Lengkap).pdf
SarahchimaeBanjar
 
PT Gudang Garam tugas kelompok..ppt.pptx
PT Gudang Garam tugas kelompok..ppt.pptxPT Gudang Garam tugas kelompok..ppt.pptx
PT Gudang Garam tugas kelompok..ppt.pptx
aciambarwati
 
Supplier Genteng Atap Rumah Modern Kirim ke Malang
Supplier Genteng Atap Rumah Modern Kirim ke MalangSupplier Genteng Atap Rumah Modern Kirim ke Malang
Supplier Genteng Atap Rumah Modern Kirim ke Malang
gentengcor outdoor
 
Jual Cytotec Di Sukoharjo Ori 👙082122229359👙Pusat Peluntur Kandungan Konsultasi
Jual Cytotec Di Sukoharjo Ori 👙082122229359👙Pusat Peluntur Kandungan KonsultasiJual Cytotec Di Sukoharjo Ori 👙082122229359👙Pusat Peluntur Kandungan Konsultasi
Jual Cytotec Di Sukoharjo Ori 👙082122229359👙Pusat Peluntur Kandungan Konsultasi
ssupi412
 
PSAK-1-Penyajian-Laporan-Keuangan-IAS-1-15092018.pptx
PSAK-1-Penyajian-Laporan-Keuangan-IAS-1-15092018.pptxPSAK-1-Penyajian-Laporan-Keuangan-IAS-1-15092018.pptx
PSAK-1-Penyajian-Laporan-Keuangan-IAS-1-15092018.pptx
RizkiArvita
 
Pengambilan Keputusan mata kuliah sistem informasi manajemen
Pengambilan Keputusan mata kuliah sistem informasi manajemenPengambilan Keputusan mata kuliah sistem informasi manajemen
Pengambilan Keputusan mata kuliah sistem informasi manajemen
SafrizaAhmad2
 
Jual Cytotec Di Sleman Ori 👙082122229359👙Pusat Peluntur Kandungan Konsultasi
Jual Cytotec Di Sleman Ori 👙082122229359👙Pusat Peluntur Kandungan KonsultasiJual Cytotec Di Sleman Ori 👙082122229359👙Pusat Peluntur Kandungan Konsultasi
Jual Cytotec Di Sleman Ori 👙082122229359👙Pusat Peluntur Kandungan Konsultasi
ssupi412
 
Jual Obat Cytotec Di Depok #082122229359 Apotik Jual Cytotec Original
Jual Obat Cytotec Di Depok #082122229359 Apotik Jual Cytotec OriginalJual Obat Cytotec Di Depok #082122229359 Apotik Jual Cytotec Original
Jual Obat Cytotec Di Depok #082122229359 Apotik Jual Cytotec Original
miftamifta7899
 
644264087-KONSEP-DESAIN-PESAN-PEMBELAJARAN-man.docx
644264087-KONSEP-DESAIN-PESAN-PEMBELAJARAN-man.docx644264087-KONSEP-DESAIN-PESAN-PEMBELAJARAN-man.docx
644264087-KONSEP-DESAIN-PESAN-PEMBELAJARAN-man.docx
talalhafid173
 

Recently uploaded (20)

@#*MPT Kit*^^ In Doha Qatar*^^+27737758557^ ??₵*^Sell original abortion medic...
@#*MPT Kit*^^ In Doha Qatar*^^+27737758557^ ??₵*^Sell original abortion medic...@#*MPT Kit*^^ In Doha Qatar*^^+27737758557^ ??₵*^Sell original abortion medic...
@#*MPT Kit*^^ In Doha Qatar*^^+27737758557^ ??₵*^Sell original abortion medic...
 
Obat Aborsi Surabaya WA 082223109953 Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Di Surabaya
Obat Aborsi Surabaya WA 082223109953 Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Di SurabayaObat Aborsi Surabaya WA 082223109953 Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Di Surabaya
Obat Aborsi Surabaya WA 082223109953 Jual Obat Aborsi Cytotec Asli Di Surabaya
 
The Book Of Complete English Grammar (Tata bahasa Inggris Lengkap).pdf
The Book Of Complete English Grammar (Tata bahasa Inggris Lengkap).pdfThe Book Of Complete English Grammar (Tata bahasa Inggris Lengkap).pdf
The Book Of Complete English Grammar (Tata bahasa Inggris Lengkap).pdf
 
PT Gudang Garam tugas kelompok..ppt.pptx
PT Gudang Garam tugas kelompok..ppt.pptxPT Gudang Garam tugas kelompok..ppt.pptx
PT Gudang Garam tugas kelompok..ppt.pptx
 
Pengolahan Air Umpan Boiler untuk pabrik kelapa sawit
Pengolahan Air Umpan Boiler untuk pabrik kelapa sawitPengolahan Air Umpan Boiler untuk pabrik kelapa sawit
Pengolahan Air Umpan Boiler untuk pabrik kelapa sawit
 
Supplier Genteng Atap Rumah Modern Kirim ke Malang
Supplier Genteng Atap Rumah Modern Kirim ke MalangSupplier Genteng Atap Rumah Modern Kirim ke Malang
Supplier Genteng Atap Rumah Modern Kirim ke Malang
 
KONSEP DASAR ILMU PEMASARAN DAN MEMAHAMI BAGAIMANA PEMASARAN SECARA HOLISTIK
KONSEP DASAR ILMU PEMASARAN DAN MEMAHAMI BAGAIMANA PEMASARAN SECARA HOLISTIKKONSEP DASAR ILMU PEMASARAN DAN MEMAHAMI BAGAIMANA PEMASARAN SECARA HOLISTIK
KONSEP DASAR ILMU PEMASARAN DAN MEMAHAMI BAGAIMANA PEMASARAN SECARA HOLISTIK
 
UNIKBET : Link Slot Gacor Pragmatic Play Ada Deposit Via I-Saku Bonus New Mem...
UNIKBET : Link Slot Gacor Pragmatic Play Ada Deposit Via I-Saku Bonus New Mem...UNIKBET : Link Slot Gacor Pragmatic Play Ada Deposit Via I-Saku Bonus New Mem...
UNIKBET : Link Slot Gacor Pragmatic Play Ada Deposit Via I-Saku Bonus New Mem...
 
Jual Cytotec Di Sukoharjo Ori 👙082122229359👙Pusat Peluntur Kandungan Konsultasi
Jual Cytotec Di Sukoharjo Ori 👙082122229359👙Pusat Peluntur Kandungan KonsultasiJual Cytotec Di Sukoharjo Ori 👙082122229359👙Pusat Peluntur Kandungan Konsultasi
Jual Cytotec Di Sukoharjo Ori 👙082122229359👙Pusat Peluntur Kandungan Konsultasi
 
UNIKBET : Link Slot Resmi Pragmatic Play Yang Ada Deposit Sesama Bank BJB
UNIKBET : Link Slot Resmi Pragmatic Play Yang Ada Deposit Sesama Bank BJBUNIKBET : Link Slot Resmi Pragmatic Play Yang Ada Deposit Sesama Bank BJB
UNIKBET : Link Slot Resmi Pragmatic Play Yang Ada Deposit Sesama Bank BJB
 
PSAK-1-Penyajian-Laporan-Keuangan-IAS-1-15092018.pptx
PSAK-1-Penyajian-Laporan-Keuangan-IAS-1-15092018.pptxPSAK-1-Penyajian-Laporan-Keuangan-IAS-1-15092018.pptx
PSAK-1-Penyajian-Laporan-Keuangan-IAS-1-15092018.pptx
 
STRATEGI KEUANGAN RITEL ROYALATK (1).pptx
STRATEGI KEUANGAN RITEL ROYALATK (1).pptxSTRATEGI KEUANGAN RITEL ROYALATK (1).pptx
STRATEGI KEUANGAN RITEL ROYALATK (1).pptx
 
materi sertitikasi halal reguler dan self declare
materi sertitikasi halal reguler dan self declaremateri sertitikasi halal reguler dan self declare
materi sertitikasi halal reguler dan self declare
 
Pengambilan Keputusan mata kuliah sistem informasi manajemen
Pengambilan Keputusan mata kuliah sistem informasi manajemenPengambilan Keputusan mata kuliah sistem informasi manajemen
Pengambilan Keputusan mata kuliah sistem informasi manajemen
 
"Mengenal Kumbang4D: Situs Judi Online yang Meriah"
"Mengenal Kumbang4D: Situs Judi Online yang Meriah""Mengenal Kumbang4D: Situs Judi Online yang Meriah"
"Mengenal Kumbang4D: Situs Judi Online yang Meriah"
 
Jual Cytotec Di Sleman Ori 👙082122229359👙Pusat Peluntur Kandungan Konsultasi
Jual Cytotec Di Sleman Ori 👙082122229359👙Pusat Peluntur Kandungan KonsultasiJual Cytotec Di Sleman Ori 👙082122229359👙Pusat Peluntur Kandungan Konsultasi
Jual Cytotec Di Sleman Ori 👙082122229359👙Pusat Peluntur Kandungan Konsultasi
 
APAKAH LOGISTIK SIAP UNTUK PERTUMBUHAN? Michael Rada
APAKAH LOGISTIK SIAP UNTUK PERTUMBUHAN? Michael RadaAPAKAH LOGISTIK SIAP UNTUK PERTUMBUHAN? Michael Rada
APAKAH LOGISTIK SIAP UNTUK PERTUMBUHAN? Michael Rada
 
Jual Obat Cytotec Di Depok #082122229359 Apotik Jual Cytotec Original
Jual Obat Cytotec Di Depok #082122229359 Apotik Jual Cytotec OriginalJual Obat Cytotec Di Depok #082122229359 Apotik Jual Cytotec Original
Jual Obat Cytotec Di Depok #082122229359 Apotik Jual Cytotec Original
 
"Bawal99: Menikmati Sensasi Taruhan Olahraga Online dengan Aman dan Nyaman"
"Bawal99: Menikmati Sensasi Taruhan Olahraga Online dengan Aman dan Nyaman""Bawal99: Menikmati Sensasi Taruhan Olahraga Online dengan Aman dan Nyaman"
"Bawal99: Menikmati Sensasi Taruhan Olahraga Online dengan Aman dan Nyaman"
 
644264087-KONSEP-DESAIN-PESAN-PEMBELAJARAN-man.docx
644264087-KONSEP-DESAIN-PESAN-PEMBELAJARAN-man.docx644264087-KONSEP-DESAIN-PESAN-PEMBELAJARAN-man.docx
644264087-KONSEP-DESAIN-PESAN-PEMBELAJARAN-man.docx
 

J_CesimodadcvJDCV Uds litySASJC AS_and.pdf

  • 1. Persalinan Cesar: Sebuah Ulasan Pencitraan Multimodalitas Komplikasi Akut dan Kronis Dipresentasikan oleh : Rani Henty Novita Pembimbing : Dr. dr. Lina Choridah, Sp. Rad (K)
  • 3. Pendahuluan Persalinan cesar 30% dari semua persalinan di Amerika Serikat setiap tahun Komplikasi jangka pendek (14%) à Endometritis / Selulitis insisional Komplikasi lain: 1. Hematoma rektus fascia dan flap kandung kemih 2. Perdarahan endometrium 3. Abses 4. Ruptur uterus 5. Tromboflebitis vena ovarium 6. Sisa produk konsepsi. Risiko jangka panjang : 1. Implantasi ektopik area scar uterus dan plasentasi invasif 2. Malposisi intrauterin 3. Endometriosis sepanjang lokasi sayatan
  • 4. Anatomi Kompartemen 1. Anterior : ureter, kandung kemih, uretra, kantung vesicouterine, dan vesicovaginal. 2. Medial : Uterus, tuba falopii, ovarium dan vagina. 3. Posterior : ligamentum uterosacral, septum rectovaginal, rectum dan sigmoid colon
  • 5. Temuan Normal dan Diharapkan Perioperatif normal pada insisi uterus anterior inferior 1. USG berupa area hypoechoic ovoid dan foci echogenic punctate pada sutura 2. CT berupa area hipodens Temuan rutin minggu I postpartum à Edema periserosal dan subkutan, udara dan cairan serous di rongga endometrium Mimick à awal endometritis dan infeksi luka Peningkatkan vaskularisasi miometrium dan beberapa area fokal tempat penempelan plasenta sebelumnya dapat ditemukan pada color Doppler dan CT kontras pada minggu I - II postpartum.
  • 6. Uterus Normal Post Persalinan Cesar CT kontras sagital, hipodensitas focal, linier di uterine bawah anterior (tempat insisi) Cairan dan udara minimal dalam rongga endometrium (panah putih) bertahan sampai minggu III postpartum Pembesaran uterus normal hingga 2x ukuran normal rata-rata 9 x 12 x 14 cm involusi bertahap ke non gravid selama 6-12 minggu
  • 7. Hematoma Flap Kandung Kemih (Bladder Flap Hematoma) Perdarahan dalam ruang perivesikal ekstraperitoneal, terbatas pada ruang potensial antara segmen uterus bagian bawah dan kandung kemih diposisi anteriornya. Hematoma flap kandung kemih sangat umum (50% pasien), ukurannya < 4 cm Temuan pencitraan : USG berupa kumpulan hyperechoic di posisi anterior dari insisi uterus dan CT berupa area hyperdense. Hematoma flap kandung kemih dengan ukuran lebih dari 5 cm memiliki hubungan yang lebih tinggi dengan dehisensi uterus yang mendasarinya Superinfeksi hematoma flap kandung kemih dapat ditunjukkan dengan rim enhancement dan septasi internal pada CT dan dengan adanya lokula gas internal persisten.
  • 8. CT kontras sagital area hyperdense di regio flap kandung kemih (tanda asterisk) anterior dari focal Kumpulan udara dalam rongga endometrium (panah hitam) Insisi transversal di uterine body (panah putih). Hematoma Flap Kandung Kemih
  • 9. Hematoma Subfasia / Selubung Rektus Temuan Radiologis: Kumpulan hypoechoic (USG), Kumpulan hyperdense (CT), 70 - 90 HU Perdarahan berasal dari pembuluh darah / cabang vaskular epigastric inferior, otot rektus subfascial, dengan ekstensi potensial ke inferior ruang ekstraperitoneal dari anterior Retzius ke kandung kemih
  • 10. CT kontras sagital, edema dan densitas heterogen dalam selubung rektus (panah putih) Insisi transversal anteroinferior uterus (panah hitam). Hematoma Subfasia / Selubung Rektus
  • 11. Perdarahan Endometrium Early (24 jam pertama postpartum) paling sering disebabkan oleh atonia uteri atau sisa produk konsepsi (pervaginam) Late (> 24 jam), disebabkan oleh involusi abnormal dari tempat perlekatan plasenta, endometritis, atau sisa produk konsepsi. Malformasi arteriovenosa uteri / Pseudoaneurisma Temuan Normal Radiologis : Postpartum cesar à penebalan endometrium, hingga 15 mm, dengan internal heterogen, hiperechoic / hyperdense berhubungan dengan gumpalan (75% kasus 2 minggu postpartum). USG dan CT relatif tidak sensitif untuk mendeteksi perdarahan endometrium awal Peningkatan vaskularisasi internal endometrium pada Color Doppler / CT kontras à kecurigaan adanya produk konsepsi atau endometritis
  • 12. CT non kontras aksial, area hiperdens dan penebalan area endometrium à perdarahan endometrium Foci kecil udara di dalam kanal endometrium, daerah periserosal anterior, dan dinding abdomen anterior adalah temuan normal pasca operasi. Perdarahan Endometrium
  • 13. Sisa Produk Konsepsi Penyebab paling sering pendarahan postpartum sekunder, frekuensinya lebih rendah setelah persalinan cesar daripada pervaginam Gejala meliputi nyeri panggul dan perdarahan vaginal Gambaran CT dan USG nya tumpang tindih dengan gambaran postpartum normal, serta endometritis. Pemeriksaan klinis dan laboratorium : peningkatan kadar β-HCG, peningkatan jumlah leukosit, demam, dan discharge. USG : Lebar endometrium < 10 mm à tidak mungkin sisa produk konsepsi. Penebalan > 10 mm, evaluasi lanjut dengan color dan spectral Doppler Peningkatan vaskularisasi dengan bentuk gelombang rendah à pendukung tapi tidak spesifik CT : hiperdensitas penebalan dan enhancement kanal endometrium dengan gambaran miometrium di atasnya (sensitivitasnya rendah)
  • 14. CT scan dengan kontras (sagital) menunjukkan penebalan heterogen kanal endometrium dengan area enhancement internal nodular dan cairan kompleks di sekitarnya (panah) Kompatibel dengan peningkatan β-HCG yang persisten dan perdarahan vagina Sisa Produk Konsepsi
  • 15. Malformasi Arteriovenosa Uteri • Dapat kongenital / didapat dari trauma, infeksi, endometriosis, gestational trophoblastic disease, atau fibromas • USG : multiple hypoechoic /anechoic di myometrium dengan aliran turbulen pada color Doppler (high-velocity and low resistive index) • CT / MRI : identifikasi dan lokalisasi feeding arteries dari AVM • CT scan juga menunjukkan anomalous blood vessels yang berhubungan dengan arteri uteri di dinding uterus dan parametrium. • MRI menunjukkan prominen vaskular parametrial dan disrupsi fokal pada zona junctional pada spin-echo sequences • Angiography sebagai gold standard menunjukkan nidus dari suplai vaskular.
  • 16. Malformasi Arteriovenosa Uteri A. Transvaginal USG menunjukkan myometrium heterogen dengan vaskularisasi B. Spektral doppler à resistensi rendah, velositas tinggi, menunjukkan arteriovenous shunting
  • 17. • Kumpulan darah pada extraluminal space, hubungan persisten dengan defek pada dinding arterial. • Uterine artery pseudoaneurysm (UAP) biasanya berhubungan dengan tindakan bedah seperti cesarean section atau dilatasi dan kuretase. • Dapat dicurigai pada pasien postpartum /posttermination dengan nyeri dan perdarahan vaginal. • USG : lesi hypoechoic intrauterine dengan vaskularisasi pada color Doppler • Angiography : gold standard • CT or MR angiograms sekarang sebagai teknik pertama. • CT scan : enhancement, round outpouching berhubungan dengan arteri uteri. Pseudoaneurisma Arteri Uteri
  • 18. Pseudoaneurisma Arteri Uteri Post-kontras CT axial, menunjukkan struktur bulat dengan enhancement sama dengan arteri didekatnya
  • 19. Endometritis • Infeksi pasca operasi merupakan komplikasi persalinan cesar yang paling umum (13% kasus). • Faktor risiko : persalinan cesar, ketuban pecah berkepanjangan, anemia, dan obesitas • Temuan pada CT dan USGà penebalan endometrium, heterogenitas dan hiperemia regional, hampir sama dengan gambaran sisa produk konsepsi • Temuan klinis : demam, keputihan, involusi uterus yang tertunda, dan nyeri perut. • Adanya gas dalam kanal endometrium menunjukkan kondisi endometritis, keterbatasan perangkat diagnostik karena muncul hingga 21% pada pasien postpartum normal selama rata- rata 3 minggu.
  • 20. CT scan kontras, sagital, menunjukkan densitas heterogen di dalam kanal endometrium (panah hitam) dan juga terlokalisasi pada flap kandung kemih dengan enhancement perifer minimal (panah putih), menunjukkan infeksi / peradangan. Gambarannya tidak spesifik dan dapat menunjukkan sisa produk konsepsi; Adanya kondisi demam dan keputihan, sesuai dengan endometritis pasca operasi. Endometritis
  • 21. Kejadiannya 1 dari setiap 600 kelahiran cesar Biasanya unilateral dengan sisi kanan lebih sering terjadi (efek protektif pada venous retrograde flow yang lebih sering terjadi di sisi kiri) CT dengan kontras menunjukkan distensi vena pelvis atau ovarium, dengan trombus internal densitas rendah, enhancement mural Tromboflebitis Vena Ovarium
  • 22. CT scan coronal dengan kontras menunjukkan hipodensitas dalam vena ovarium kiri yang distensi dan enhancement mural (panah). Tromboflebitis Vena Ovarium
  • 23. Dehisensi / Ruptur Rahim • Dehisensi adalah hilangnya integritas dinding uterus yang tidak lengkap, biasanya pada lokasi insisi uterus dengan retensi lapisan serosa yang menutupi keseluruhan • CT dan USG memiliki sensitivitas dan spesifisitas yang relatif buruk; gambarannya à cairan bebas dan adanya hematoma flap kandung kemih ukuran > 5cm. • Hipodensitas fokal pada insisi transversal inferior tanpa adanya hematoma flap kandung kemih tidak mungkin menunjukkan ruptur atau dehisensi. • MRI menjadi modalitas untuk mengevaluasi lapisan serosal yang intak atau tidak.
  • 24. CT dengan kontras, sagital, menunjukkan diskontinuitas insisi uterus vertikal dengan internal cairan hipodensitas yang berdekatan dengan kanal endometrium sentral (panah hitam). Kumpulan cairan tambahan dalam flap kandung kemih (panah putih). Dehisensi / Ruptur Rahim
  • 25. Komplikasi Kronis Adhesi pasca operasi merupakan komplikasi kronis yang paling umum dari persalinan cesar, terjadi pada 65% pasien. Adhesif di tempat sayatan anterior bawah menghasilkan posisi uterus anteverted / retroflexed dengan hasil pencitraan endovaginal suboptimal. Risiko jangka panjang lainnya termasuk peningkatan insiden implantasi ektopik, plasentasi invasif, malposisi device intrauterin, dan endometriosis pada sayatan dinding perut
  • 26. Implantasi ektopik di lokasi bekas luka persalinan cesar. Sagital, USG endovaginal uterus pada pasien dengan persalinan cesar sebelumnya menunjukkan kantung kehamilan dengan yolk sac (panah hitam) di bawah dan depan dari kanal endometrium (panah putih) dengan miometrium di atasnya. Komplikasi Kronis
  • 27. Plasentasi Invasif • Istilah umum untuk spektrum progresif plasenta akreta, plasenta increta, dan plasenta percreta yang ditandai dengan derajat perluasan jaringan plasenta ke miometrium. • Faktor risiko diantaranya plasenta previa sebelumnya, SC sebelumnya, prosedur bedah uterus sebelumnya, dan usia ibu lanjut. • Insidensi plasentasi invasif naik 2x jika riwayat satu kali persalinan cesar sebelumnya, risikonya meningkat 8x jika riwayat > 2 kali SC sebelumnya. • USG memiliki sensitivitas hingga 86% dan spesifisitas 93% dengan gambaran pada skrining janin 18 -20 minggu yang meliputi hilangnya gambaran normal hipoekhoik ruang retroplasenta, lacuna vaskular retroplacental dan pembuluh “seperti tornado” yang turbulen. • MRI dapat menunjukkan penipisan miometrium uterus, penonjolan dinding rahim /diskontinuitas, dan pita fibrin T2- hypointense retroplasental.
  • 28. Transverse, gambar color doppler pada uterus bagian bawah menunjukkan penonjolan plasenta di bagian anterior (panah hitam) dengan pembuluh darah retroplacental spiral yang menonjol, "tanda tornado" (panah putih). Plasentasi Invasif MR T2-WI, Sagital, pasien dengan persalinan cesar sebelumnya menunjukkan penonjolan plasenta aspek anterior dengan hilangnya miometrium diatasnya (panah).
  • 29. Endometriosis • Jaringan endometrium fungsional di luar rongga uterus. • Endometriosis pada sayatan dinding perut adalah sekunder dari sel endometrium pada jaringan skar operasi, terjadi pada 1% pasien. • Gejala klasik : nyeri dinding perut dan massa yang bisa diraba, onsetnya 3 ½ tahun dari waktu pembedahan sebelumnya. • USG : tepi irreguler, hypoechoic, heterogen dengan peningkatan color flow dan internal foki kistik sesuai area pendarahan yang terlokalisir • CT : tidak spesifik dan adanya densitas jaringan lunak heterogen dan enhancement yang menyerupai jaringan parut koalesen /desmoid dinding perut. • MRI : area perdarahan kecil, foki hiperintens pada T1 dan T2 yang sesuai dengan methemoglobin ekstraseluler
  • 30. MR Sagital, FSE, T2-WI menunjukkan area fokal nodular, intensitas sinyal heterogen dalam dinding perut anterior di lokasi insisi Pfannenstiel sebelumnya (panah). Foki kecil dengan peningkatan intensitas sinyal sesuai dengan area methemoglobin ekstraseluler yang terjadi bersamaan dengan perdarahan siklus menstruasi. Endometriosis pada Insisi Dinding Abdomen
  • 31. Kesimpulan Meningkatnya persalinan cesar, sehingga komplikasi akut dan kronis akan semakin banyak ditemui oleh ahli radiologi Gambaran pencitraan pelvis normal pasca persalinan cesar sering tumpang tindih dengan komplikasi awal, sehingga memerlukan korelasi erat dengan laboratorium dan temuan klinis Pengetahuan tentang komplikasi yang jarang walaupun semakin banyak dijumpai seperti komplikasi kronis akan meningkatkan kemampuan ahli radiologi dalam membuat diagnosis yang akurat dan tepat waktu untuk membantu memulai secara cepat dan tepat pengobatan.