SlideShare a Scribd company logo
1 of 11
INTEGRITAS IMAN,
ISLAM DAN IHSAN
Disusun Oleh Kelompok 2
Dilla Salsabilah
Fadhilah
Dosen Pengampu
Faridah Husin, S.Ag, MM
Apa itu
integritas ?
Integritas adalah suatu konsep yang
menunjuk konsistensi antara tindakan
dengan nilai dan prinsip
Pengertian Iman, Islam, dan Ihsan
• Iman
 Berasal dari kata amina-
yu’manu-amanan yang berarti
percaya.
 Dalam surah Al-Baqarah ayat
165 dikatakan bahwa orang
yang beriman adalah orang
yang amat sangat cinta kepada
Allah.
 Iman adalah Tashdiq bil qalbi
wa ikrar billisan amalu bil
arkan.
• Islam
 Amalan-amalan lahiriyah yang
mencakup syahadat, shalat,
puasa, zakat, dan haji bagi yang
mampu.
 Ada yang berpendapat bahwa
Islam berarti Al-istislam, yakni
mencari keselamatan atau
berserah diri.
 Islam mengajarkan bahwa Allah
menurunkan firman-Nya kepada
manusia melalui para Nabi dan
Rasul utusan-Nya, dan meyakini
bahwa Muhammad adalah nabi
dan rasul terakhir yang diutus
ke dunia oleh Allah SWT.
• Ihsan
 Ihsan berasal dari bahasa
Arab yang berarti
kesempurnaan atau terbaik.
 Ihsan adalah puncak prestasi
dalam ibadah, muamalah,
dan akhlak.
 Hal-hal yang mencakup
amalan batin.
Hubungan dan Integritas Iman, Islam, dan Ihsan
Dalam hadist riwayat Muslim terdapat dalil bahwa iman, islam, dan ihsan semuanya
disebut Ad-din atau agama yang mencakup 3 tingkatan.
Tingkat Islam
Tingkat Iman
Tingkat Ihsan
Di dalam hadist riwayat Muslim, ketika Rasulullah SAW ditanya tentang
Islam beliau menjawab, “Islam yaitu hendaklah engkau bersaksi tiada yang
patut disembah kecuali Allah SWT dan sesungguhnya Muhammad adalah
utusan Allah. Hendaklah engkau mendirikan shalat, membayar zakat,
berpuasa pada bulan Ramadhan, dan mengerjakan haji jika engkau mampu”.
Tingkat Islam
Selanjutnya saat Nabi ditanya mengenai iman. Beliau bersabda, “Hendaknya
engkau beriman kepada Allah SWT, beriman kepada para malaikat-Nya, kitab-
kitab-Nya, para utusan-Nya, hari akhir, dan hendaklah engkau beriman kepada
Qadha dan Qadar”.
Tingkat Iman
Nabi juga ditanya tentang ihsan. Nabi bersabda, “Yaitu ketika engkau
beribadah kepada Allah SWT seolah-olah engkau melihatNya. Namun jika
engkau tidak dapat beribadah seolah-olah melihatNya, sesungguhnya ia
melihat engkau”.
Tingkat Ihsan
Para ulama muhaqqiq atau peneliti
menyatakan bahwa setiap mukmin pasti
muslim. Sebaliknya, belum tentu setiap
muslim itu mukmin.
Dalam praktiknya iman, Islam dan ihsan digabung jadi satu. Salah satunya dapat dilihat
pada ayat berikut ini :
Artinya : “Hai orang-orang yang beriman, jauhilah kebanyakan dari prasangka, sesungguhnya
sebagian prasangka itu dosa dan janganlah kamu mencari-cari kesalahan orang lain dan
janganlah menggunjing sebagian yang lain. Adakah diantara kamu yang suka memakan daging
saudaranya yang sudah mati? Tentu kamu merasa jijik. Dan bertaqwalah kepada Allah.
Sesungguhnya Allah Maha Penerima tobat lagi Maha Penyayang”. (Q.S. Al-Hujurat : 12)
Ihsan lahir dari kesempurnaan keimanan dan keislaman seseorang, atau kesempurnaan
keimanan dan keislaman seseorang akan nampak pada sikap atau tingkah lakunya, baik
perkataan, perbuatan, ataupun pikirannya.
Kesimpulan
Ihsan merupakan pengakuan hati, pengucapan lidah, dan pengamalan anggota
badan. Islam adalah agama yang mengemban misi keselamatan dunia dan akhirat,
kesejahteraan, dan kemakmuran lahir batin bagi seluruh umat manusia dengan cara
menunjukkan kepatuhan, ketundukan, dan kepasrahan kepada Allah, dengan melakukan
segala perintah-Nya dan menjauhi larangan-Nya. Ihsan adalah puncak prestasi dalam
ibadah, muamalah, dan akhlak. Oleh karena itu, semua orang yang menyadari hal ini
tentu akan berusaha dengan seluruh potensi diri yang dimilikinya agar sampai pada
tingkat tersebut.

More Related Content

What's hot

konsep manusia menurut islam
konsep manusia menurut islamkonsep manusia menurut islam
konsep manusia menurut islam
Ahmad Rudi
 
Asmaul husna (ppt pai sma kelas x 2013)
Asmaul husna (ppt pai sma kelas x 2013)Asmaul husna (ppt pai sma kelas x 2013)
Asmaul husna (ppt pai sma kelas x 2013)
Ulin Nuha
 
Pengertian akhlak dan tasawuf
Pengertian akhlak dan tasawufPengertian akhlak dan tasawuf
Pengertian akhlak dan tasawuf
Abu Rijal
 

What's hot (20)

konsep manusia menurut islam
konsep manusia menurut islamkonsep manusia menurut islam
konsep manusia menurut islam
 
Asmaul husna (ppt pai sma kelas x 2013)
Asmaul husna (ppt pai sma kelas x 2013)Asmaul husna (ppt pai sma kelas x 2013)
Asmaul husna (ppt pai sma kelas x 2013)
 
Memahami Islam Secara Komprehensif
Memahami Islam Secara KomprehensifMemahami Islam Secara Komprehensif
Memahami Islam Secara Komprehensif
 
Pert. 12 PSIKOTERAPI ISLAM.ppt
Pert. 12 PSIKOTERAPI ISLAM.pptPert. 12 PSIKOTERAPI ISLAM.ppt
Pert. 12 PSIKOTERAPI ISLAM.ppt
 
Mengintegrasikan islam, iman, dan ihsan dalam
Mengintegrasikan islam, iman, dan ihsan dalamMengintegrasikan islam, iman, dan ihsan dalam
Mengintegrasikan islam, iman, dan ihsan dalam
 
Tujuan Proses Pendidikan Islam PPT
Tujuan Proses Pendidikan Islam PPTTujuan Proses Pendidikan Islam PPT
Tujuan Proses Pendidikan Islam PPT
 
IMAN DAN TAQWA
IMAN DAN TAQWAIMAN DAN TAQWA
IMAN DAN TAQWA
 
RPP MTs Akidah Ahlak Kelas VII
RPP MTs Akidah Ahlak Kelas VIIRPP MTs Akidah Ahlak Kelas VII
RPP MTs Akidah Ahlak Kelas VII
 
KD 7 - Ciri-Ciri Insan Kamil
KD 7 - Ciri-Ciri Insan KamilKD 7 - Ciri-Ciri Insan Kamil
KD 7 - Ciri-Ciri Insan Kamil
 
PSIKOLOGI_AGAMA[1].ppt
PSIKOLOGI_AGAMA[1].pptPSIKOLOGI_AGAMA[1].ppt
PSIKOLOGI_AGAMA[1].ppt
 
Makalah Ushul Fiqh As-Sunnah
Makalah Ushul Fiqh As-SunnahMakalah Ushul Fiqh As-Sunnah
Makalah Ushul Fiqh As-Sunnah
 
PPT Al-Quran Hadist
PPT Al-Quran HadistPPT Al-Quran Hadist
PPT Al-Quran Hadist
 
Ppt macam macam tauhid
Ppt macam macam tauhidPpt macam macam tauhid
Ppt macam macam tauhid
 
Pengertian akhlak dan tasawuf
Pengertian akhlak dan tasawufPengertian akhlak dan tasawuf
Pengertian akhlak dan tasawuf
 
Kepribadian ulul albab dalam Al-Quran
Kepribadian ulul albab dalam Al-QuranKepribadian ulul albab dalam Al-Quran
Kepribadian ulul albab dalam Al-Quran
 
AQIDAH ISLAM
AQIDAH ISLAMAQIDAH ISLAM
AQIDAH ISLAM
 
Kerangka Dasar Agama Islam
Kerangka Dasar Agama IslamKerangka Dasar Agama Islam
Kerangka Dasar Agama Islam
 
Materi Akhlak.ppt
Materi Akhlak.pptMateri Akhlak.ppt
Materi Akhlak.ppt
 
Rpp akidah akhlak kelas vii
Rpp akidah akhlak kelas viiRpp akidah akhlak kelas vii
Rpp akidah akhlak kelas vii
 
Diskusi Kelas: Hakim, Mukallaf, Taklif, dan aliran-aliran dalam Islam (Ushul ...
Diskusi Kelas: Hakim, Mukallaf, Taklif, dan aliran-aliran dalam Islam (Ushul ...Diskusi Kelas: Hakim, Mukallaf, Taklif, dan aliran-aliran dalam Islam (Ushul ...
Diskusi Kelas: Hakim, Mukallaf, Taklif, dan aliran-aliran dalam Islam (Ushul ...
 

Similar to Integritas Iman, Islam dan Ihsan.pptx

Pembatalan dan kerosakan iman
Pembatalan dan kerosakan imanPembatalan dan kerosakan iman
Pembatalan dan kerosakan iman
Kau Ilhamku
 
Presentasi 2 islam sebagai ajaran & objek kajian ilmiah
Presentasi 2   islam sebagai ajaran & objek kajian ilmiahPresentasi 2   islam sebagai ajaran & objek kajian ilmiah
Presentasi 2 islam sebagai ajaran & objek kajian ilmiah
Marhamah Saleh
 
pptaqidahislam-150517090646-lva1-app6891.pdf
pptaqidahislam-150517090646-lva1-app6891.pdfpptaqidahislam-150517090646-lva1-app6891.pdf
pptaqidahislam-150517090646-lva1-app6891.pdf
herlinguru
 
1. PENGERTIAN IMAN ISLAM DAN IHSAN.ppt
1. PENGERTIAN IMAN ISLAM DAN IHSAN.ppt1. PENGERTIAN IMAN ISLAM DAN IHSAN.ppt
1. PENGERTIAN IMAN ISLAM DAN IHSAN.ppt
Mohammad Fauzan
 

Similar to Integritas Iman, Islam dan Ihsan.pptx (20)

Pembatalan dan kerosakan iman
Pembatalan dan kerosakan imanPembatalan dan kerosakan iman
Pembatalan dan kerosakan iman
 
iman islam dan ihsan
iman islam dan ihsaniman islam dan ihsan
iman islam dan ihsan
 
Bab 4 new.pptx
Bab 4 new.pptxBab 4 new.pptx
Bab 4 new.pptx
 
Presentasi 2 islam sebagai ajaran & objek kajian ilmiah
Presentasi 2   islam sebagai ajaran & objek kajian ilmiahPresentasi 2   islam sebagai ajaran & objek kajian ilmiah
Presentasi 2 islam sebagai ajaran & objek kajian ilmiah
 
ILMU_TAUHID.pptx
ILMU_TAUHID.pptxILMU_TAUHID.pptx
ILMU_TAUHID.pptx
 
pptaqidahislam-150517090646-lva1-app6891.pdf
pptaqidahislam-150517090646-lva1-app6891.pdfpptaqidahislam-150517090646-lva1-app6891.pdf
pptaqidahislam-150517090646-lva1-app6891.pdf
 
Ppt aqidah islam
Ppt aqidah islamPpt aqidah islam
Ppt aqidah islam
 
Pai(pendidikan aqidah)
Pai(pendidikan aqidah)Pai(pendidikan aqidah)
Pai(pendidikan aqidah)
 
pendidikan islam
pendidikan islampendidikan islam
pendidikan islam
 
Iman yang Sempurna
Iman yang SempurnaIman yang Sempurna
Iman yang Sempurna
 
Mengapa Harus Islam
Mengapa Harus IslamMengapa Harus Islam
Mengapa Harus Islam
 
slide Akidah ahli sunnah wal jamaah.pptx
slide Akidah ahli sunnah wal jamaah.pptxslide Akidah ahli sunnah wal jamaah.pptx
slide Akidah ahli sunnah wal jamaah.pptx
 
TUGAS KELOMPOK PAI.pptx
TUGAS KELOMPOK PAI.pptxTUGAS KELOMPOK PAI.pptx
TUGAS KELOMPOK PAI.pptx
 
ruang lingkup ajaran agama Islam
ruang lingkup ajaran agama Islamruang lingkup ajaran agama Islam
ruang lingkup ajaran agama Islam
 
Tugas
TugasTugas
Tugas
 
Tugas
TugasTugas
Tugas
 
Kedudukan akhlak dalam islam
Kedudukan akhlak dalam islamKedudukan akhlak dalam islam
Kedudukan akhlak dalam islam
 
Pokok pokok ajaran islam
Pokok pokok ajaran islamPokok pokok ajaran islam
Pokok pokok ajaran islam
 
1. PENGERTIAN IMAN ISLAM DAN IHSAN.ppt
1. PENGERTIAN IMAN ISLAM DAN IHSAN.ppt1. PENGERTIAN IMAN ISLAM DAN IHSAN.ppt
1. PENGERTIAN IMAN ISLAM DAN IHSAN.ppt
 
konsep akidah dalam pandangan islam
konsep akidah dalam pandangan islamkonsep akidah dalam pandangan islam
konsep akidah dalam pandangan islam
 

Recently uploaded

Membuat Komik Digital Berisi Kritik Sosial.docx
Membuat Komik Digital Berisi Kritik Sosial.docxMembuat Komik Digital Berisi Kritik Sosial.docx
Membuat Komik Digital Berisi Kritik Sosial.docx
NurindahSetyawati1
 
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptxPPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
dpp11tya
 
1.3.a.3. Mulai dari Diri - Modul 1.3 Refleksi 1 Imajinasiku tentang Murid di ...
1.3.a.3. Mulai dari Diri - Modul 1.3 Refleksi 1 Imajinasiku tentang Murid di ...1.3.a.3. Mulai dari Diri - Modul 1.3 Refleksi 1 Imajinasiku tentang Murid di ...
1.3.a.3. Mulai dari Diri - Modul 1.3 Refleksi 1 Imajinasiku tentang Murid di ...
MetalinaSimanjuntak1
 
Latsol TWK Nasionalisme untuk masuk CPNS
Latsol TWK Nasionalisme untuk masuk CPNSLatsol TWK Nasionalisme untuk masuk CPNS
Latsol TWK Nasionalisme untuk masuk CPNS
dheaprs
 

Recently uploaded (20)

PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptxPERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
PERAN PERAWAT DALAM PEMERIKSAAN PENUNJANG.pptx
 
Membuat Komik Digital Berisi Kritik Sosial.docx
Membuat Komik Digital Berisi Kritik Sosial.docxMembuat Komik Digital Berisi Kritik Sosial.docx
Membuat Komik Digital Berisi Kritik Sosial.docx
 
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptxPerumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
Perumusan Visi dan Prakarsa Perubahan.pptx
 
MAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdf
MAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdfMAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdf
MAKALAH KELOMPOK 7 ADMINISTRASI LAYANAN KHUSUS.pdf
 
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptxKontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
Kontribusi Islam Dalam Pengembangan Peradaban Dunia - KELOMPOK 1.pptx
 
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptxPendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
 
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptxPPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
 
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase CModul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
Modul Ajar Pendidikan Pancasila Kelas 5 Fase C
 
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING...
PELAKSANAAN  + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY &  WAREHOUSING...PELAKSANAAN  + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY &  WAREHOUSING...
PELAKSANAAN + Link-Link MATERI Training_ "Effective INVENTORY & WAREHOUSING...
 
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptxMODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
MODUL P5 KEWIRAUSAHAAN SMAN 2 SLAWI 2023.pptx
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKAMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA
 
1.3.a.3. Mulai dari Diri - Modul 1.3 Refleksi 1 Imajinasiku tentang Murid di ...
1.3.a.3. Mulai dari Diri - Modul 1.3 Refleksi 1 Imajinasiku tentang Murid di ...1.3.a.3. Mulai dari Diri - Modul 1.3 Refleksi 1 Imajinasiku tentang Murid di ...
1.3.a.3. Mulai dari Diri - Modul 1.3 Refleksi 1 Imajinasiku tentang Murid di ...
 
PPT Penjumlahan Bersusun Kelas 1 Sekolah Dasar
PPT Penjumlahan Bersusun Kelas 1 Sekolah DasarPPT Penjumlahan Bersusun Kelas 1 Sekolah Dasar
PPT Penjumlahan Bersusun Kelas 1 Sekolah Dasar
 
aksi nyata sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
aksi nyata sosialisasi  Profil Pelajar Pancasila.pdfaksi nyata sosialisasi  Profil Pelajar Pancasila.pdf
aksi nyata sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
 
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
 
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsxvIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
 
PPT AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH DUA.pptx
PPT AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH DUA.pptxPPT AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH DUA.pptx
PPT AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH DUA.pptx
 
Modul Projek - Batik Ecoprint - Fase B.pdf
Modul Projek  - Batik Ecoprint - Fase B.pdfModul Projek  - Batik Ecoprint - Fase B.pdf
Modul Projek - Batik Ecoprint - Fase B.pdf
 
Latsol TWK Nasionalisme untuk masuk CPNS
Latsol TWK Nasionalisme untuk masuk CPNSLatsol TWK Nasionalisme untuk masuk CPNS
Latsol TWK Nasionalisme untuk masuk CPNS
 
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptxSesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
 

Integritas Iman, Islam dan Ihsan.pptx

  • 1. INTEGRITAS IMAN, ISLAM DAN IHSAN Disusun Oleh Kelompok 2 Dilla Salsabilah Fadhilah Dosen Pengampu Faridah Husin, S.Ag, MM
  • 2. Apa itu integritas ? Integritas adalah suatu konsep yang menunjuk konsistensi antara tindakan dengan nilai dan prinsip
  • 3. Pengertian Iman, Islam, dan Ihsan • Iman  Berasal dari kata amina- yu’manu-amanan yang berarti percaya.  Dalam surah Al-Baqarah ayat 165 dikatakan bahwa orang yang beriman adalah orang yang amat sangat cinta kepada Allah.  Iman adalah Tashdiq bil qalbi wa ikrar billisan amalu bil arkan. • Islam  Amalan-amalan lahiriyah yang mencakup syahadat, shalat, puasa, zakat, dan haji bagi yang mampu.  Ada yang berpendapat bahwa Islam berarti Al-istislam, yakni mencari keselamatan atau berserah diri.  Islam mengajarkan bahwa Allah menurunkan firman-Nya kepada manusia melalui para Nabi dan Rasul utusan-Nya, dan meyakini bahwa Muhammad adalah nabi dan rasul terakhir yang diutus ke dunia oleh Allah SWT. • Ihsan  Ihsan berasal dari bahasa Arab yang berarti kesempurnaan atau terbaik.  Ihsan adalah puncak prestasi dalam ibadah, muamalah, dan akhlak.  Hal-hal yang mencakup amalan batin.
  • 4. Hubungan dan Integritas Iman, Islam, dan Ihsan Dalam hadist riwayat Muslim terdapat dalil bahwa iman, islam, dan ihsan semuanya disebut Ad-din atau agama yang mencakup 3 tingkatan. Tingkat Islam Tingkat Iman Tingkat Ihsan
  • 5. Di dalam hadist riwayat Muslim, ketika Rasulullah SAW ditanya tentang Islam beliau menjawab, “Islam yaitu hendaklah engkau bersaksi tiada yang patut disembah kecuali Allah SWT dan sesungguhnya Muhammad adalah utusan Allah. Hendaklah engkau mendirikan shalat, membayar zakat, berpuasa pada bulan Ramadhan, dan mengerjakan haji jika engkau mampu”. Tingkat Islam
  • 6. Selanjutnya saat Nabi ditanya mengenai iman. Beliau bersabda, “Hendaknya engkau beriman kepada Allah SWT, beriman kepada para malaikat-Nya, kitab- kitab-Nya, para utusan-Nya, hari akhir, dan hendaklah engkau beriman kepada Qadha dan Qadar”. Tingkat Iman
  • 7. Nabi juga ditanya tentang ihsan. Nabi bersabda, “Yaitu ketika engkau beribadah kepada Allah SWT seolah-olah engkau melihatNya. Namun jika engkau tidak dapat beribadah seolah-olah melihatNya, sesungguhnya ia melihat engkau”. Tingkat Ihsan
  • 8. Para ulama muhaqqiq atau peneliti menyatakan bahwa setiap mukmin pasti muslim. Sebaliknya, belum tentu setiap muslim itu mukmin.
  • 9. Dalam praktiknya iman, Islam dan ihsan digabung jadi satu. Salah satunya dapat dilihat pada ayat berikut ini : Artinya : “Hai orang-orang yang beriman, jauhilah kebanyakan dari prasangka, sesungguhnya sebagian prasangka itu dosa dan janganlah kamu mencari-cari kesalahan orang lain dan janganlah menggunjing sebagian yang lain. Adakah diantara kamu yang suka memakan daging saudaranya yang sudah mati? Tentu kamu merasa jijik. Dan bertaqwalah kepada Allah. Sesungguhnya Allah Maha Penerima tobat lagi Maha Penyayang”. (Q.S. Al-Hujurat : 12)
  • 10. Ihsan lahir dari kesempurnaan keimanan dan keislaman seseorang, atau kesempurnaan keimanan dan keislaman seseorang akan nampak pada sikap atau tingkah lakunya, baik perkataan, perbuatan, ataupun pikirannya.
  • 11. Kesimpulan Ihsan merupakan pengakuan hati, pengucapan lidah, dan pengamalan anggota badan. Islam adalah agama yang mengemban misi keselamatan dunia dan akhirat, kesejahteraan, dan kemakmuran lahir batin bagi seluruh umat manusia dengan cara menunjukkan kepatuhan, ketundukan, dan kepasrahan kepada Allah, dengan melakukan segala perintah-Nya dan menjauhi larangan-Nya. Ihsan adalah puncak prestasi dalam ibadah, muamalah, dan akhlak. Oleh karena itu, semua orang yang menyadari hal ini tentu akan berusaha dengan seluruh potensi diri yang dimilikinya agar sampai pada tingkat tersebut.