SlideShare a Scribd company logo
Isni Dhanianto, M.Pd
BERAPA JUMLAH IDEAL PERNYATAAN DALAM
SUATU INSTRUMEN ?
 Semua indikator sudah terwakili dalam pertanyaan,
sekurang-kurangnya satu.
 Tidak menanyakan hal-hal yang kurang perlu dan tidak
akan diolah
Bagaimana layout instrumen ?
• Enak dipandang dan tidak nampak terlalu
banyak
• Pisahkan antara identitas, pengantar dan
pernyataan
• Gunakan garis-garis pemisah atau kotak-kotak
• Bila mungkin, gunakan warna yang berbeda
• Ada baiknya diberi sedikit hiasan
Persiapan Kisi-Kisi Instrumen
Penelitian tentang : Perencanaan Karir
Teori dari Super :
Perencanaan karir adalah perbandingan antara
kemampuan individu dengan pilihan pekerjaan. Secara
realistis, aspek ini terdiri dari indikator : memiliki
pemahaman yang baik tentang kekuatan dan kelemahan
diri berhubungan dengan pilihan karir yang diinginkan,
mampu melihat faktor-faktor yang akan mendukung atau
menghambat karir yang diinginkan, mampu melihat
kesempatan yang ada berkaitan dengan pilihan karir yang
dinginkan, mampu memilih salah satu alternatif pekerjaan
dari berbagai pekerjaan yang beragam, dan dapat
mengembangkan kebiasaan belajar serta bekerja secara
efektif.
Kisi-kisi Instrumen
Variabel Penelitian :
Perencanaan Karir
Indikator :
1. Mampu mengatasi masalah yang ada dalam
persiapan karir (problem solving positif)
2. Mengeksplorasi kemampuan diri
3. Memahami perkembangan dunia karir
4. Memiliki strategi memilih karir
Menetapkan Pernyataan
Masing-masing indikator dibuat 10 pernyataan
Instrumen keputusan karir berjumlah
4 indikator x 10 pernyataan =
40 Pernyataan
(sebelum uji validitas dan reliabilitas)
Layout Instrumen
• Pengantar (tambahan)
• Data Responden (penting)
(Nama, Alamat, Pekerjaan)
• Petunjuk (penting)
• Nama peneliti (tidak perlu)
Data Responden
Nama :
Alamat :
Tambahan
Pekerjaan :
Dll
Petunjuk
Dibawah ini ada sejumlah hal yang mungkin berhubungan
dengan diri saudara. Saudara diminta menunjukkan
kesesuaian diri saudara dengan masing-masing pernyataan
tersebut dengan memberi tanda silang (x) di bawah kolom
SS : bila pernyataan tersebut sangat sesuai dengan diri
saudara
S : bila pernyataan tersebut sesuai dengan diri saudara
R : bila saudara tidak bisa menentukan pendapat
mengenai pernyataan tersebut
TS : bila pernyataan tersebut tidak sesuai dengan diri
saudara
STS : bila pernyataan tersebut sangat tidak sesuai dengan
diri saudara
Tidak ada jawaban benar dan salah, yang ada
adalah sangat sesuai, sesuai, tidak sesuai dan
sangat tidak sesuai dengan kondisi saudara.
Oleh karena itu, jawablah dengan sejujur-
jujurnya terhadap kondisi saudara yang
sebenarnya, bukan yang saudara anggap baik
atau yang seharusnya dilakukan. Jawaban
saudara bersifat pribadi dan tidak akan
mempengaruhi nilai akhir semester saudara.
Jawaban di tulis pada lembar jawab yang telah
disediakan
Contoh pernyataan
• Saya akan mengikuti pilihan teman dalam memilih kampus ketika
dapat melanjutkan kuliah
• Saya lebih suka memilih pekerjaan yang mudah dari pada yang sulit
• Saya rasa penilaian orang lain atas hasil kerja saya tidak mempunyai
arti yang penting
• Saya melakukan pekerjaan dengan sembarangan, yang penting
selesai
• saya akan memilih bidang pekerjaan yang sesuai dengan jurusan
yang saya tekuni
• Saya berhati-hati dalam membuat keputusan karir, karena itu
terkait dengan masa depanku
• Saya mempertimbangkan keuntungan dan kerugian, sebelum saya
memutuskan karir yang akan saya pilih
• Bila lulus nanti, saya akan mengisi kesempatan kerja yang sesuai
dengan minat dan kemampuan yang saya miliki
Validasi Ahli (validitas isi)
1. Pernyataan sudah sesuai dengan indikator
2. Bahasa yang digunakan komunikatif
3. Tata bahasa yang digunakan baik sesuai kaidah
Bahasa Indonesia yang baku dan benar
4. Butir pernyataan tidak bias
5. Format instrumen menarik untuk dibaca
6. Pedoman menjawab/mengisi instrumen sudah
jelas
7. Jumlah butir pernyataan sudah mencukupi
8. Panjang kalimat pernyataan sudah sesuai
Skala Penilaian 1 – 4
Rubrik Penilaian:
1. : Kurang dari 25% item pernyataan sesuai
kriteria
2. : 25% - 50% item pernyataan sesuai kriteria
3. : 50% - 75% item pernyataan sesuai kriteria
4. : Lebih dari 75% item pernyataan sesuai
kriteria
Kesimpulan terhadap Validasi Skala …………..
Dapat digunakan tanpa revisi
Dapat digunakan dengan sedikit revisi
Dapat digunakan dengan banyak revisi
Belum dapat digunakan

More Related Content

What's hot

Sukses mengahadapi Psikotes by : Safridhaini, Psi.
Sukses mengahadapi Psikotes by : Safridhaini, Psi.Sukses mengahadapi Psikotes by : Safridhaini, Psi.
Sukses mengahadapi Psikotes by : Safridhaini, Psi.
Click Cdc-umpalembang
 
3 soal psikotest-2
3 soal psikotest-23 soal psikotest-2
3 soal psikotest-2
Fadli
 
Metodologi Penelitian - Instrumen Pengumpulan Data
Metodologi Penelitian - Instrumen Pengumpulan DataMetodologi Penelitian - Instrumen Pengumpulan Data
Metodologi Penelitian - Instrumen Pengumpulan Data
Deady Rizky Yunanto
 
Cara sangat-mudah-mengerjakan-soal-tes-psikotes
Cara sangat-mudah-mengerjakan-soal-tes-psikotesCara sangat-mudah-mengerjakan-soal-tes-psikotes
Cara sangat-mudah-mengerjakan-soal-tes-psikotes
Rita Silaban
 
272438749 soal-tes-bank
272438749 soal-tes-bank272438749 soal-tes-bank
272438749 soal-tes-bank
Srinelvia Edwitri
 
Tips lolos psikotes
Tips lolos psikotesTips lolos psikotes
Tips lolos psikotes
hadiihdhiny
 
Contoh soal psikotes dan kunci jawaban [terlengkap dan terbaru] rekrutmen l...
Contoh soal psikotes dan kunci jawaban [terlengkap dan terbaru]   rekrutmen l...Contoh soal psikotes dan kunci jawaban [terlengkap dan terbaru]   rekrutmen l...
Contoh soal psikotes dan kunci jawaban [terlengkap dan terbaru] rekrutmen l...
Fadli - Paytren
 
Strategi sukses-di-kampus
Strategi sukses-di-kampusStrategi sukses-di-kampus
Strategi sukses-di-kampusDwi Taryanto
 
Uji Tangguh Kuesioner Penelitian
Uji Tangguh Kuesioner PenelitianUji Tangguh Kuesioner Penelitian
Uji Tangguh Kuesioner Penelitian
Doddy Sumardi
 
Strategi Pembuatan Laporan Tertulis yang Baik _Materi Training "PROJECT MANAG...
Strategi Pembuatan Laporan Tertulis yang Baik _Materi Training "PROJECT MANAG...Strategi Pembuatan Laporan Tertulis yang Baik _Materi Training "PROJECT MANAG...
Strategi Pembuatan Laporan Tertulis yang Baik _Materi Training "PROJECT MANAG...
Kanaidi ken
 
Soalpsikotes
SoalpsikotesSoalpsikotes
Soalpsikotesyaniputri
 
Bagaimana menulis tes uraian
Bagaimana menulis tes uraianBagaimana menulis tes uraian
Bagaimana menulis tes uraianegaeriga
 

What's hot (14)

Sukses mengahadapi Psikotes by : Safridhaini, Psi.
Sukses mengahadapi Psikotes by : Safridhaini, Psi.Sukses mengahadapi Psikotes by : Safridhaini, Psi.
Sukses mengahadapi Psikotes by : Safridhaini, Psi.
 
3 soal psikotest-2
3 soal psikotest-23 soal psikotest-2
3 soal psikotest-2
 
Metodologi Penelitian - Instrumen Pengumpulan Data
Metodologi Penelitian - Instrumen Pengumpulan DataMetodologi Penelitian - Instrumen Pengumpulan Data
Metodologi Penelitian - Instrumen Pengumpulan Data
 
Cara sangat-mudah-mengerjakan-soal-tes-psikotes
Cara sangat-mudah-mengerjakan-soal-tes-psikotesCara sangat-mudah-mengerjakan-soal-tes-psikotes
Cara sangat-mudah-mengerjakan-soal-tes-psikotes
 
272438749 soal-tes-bank
272438749 soal-tes-bank272438749 soal-tes-bank
272438749 soal-tes-bank
 
Tips lolos psikotes
Tips lolos psikotesTips lolos psikotes
Tips lolos psikotes
 
Panduan psikotestlkitbaumtest
Panduan psikotestlkitbaumtestPanduan psikotestlkitbaumtest
Panduan psikotestlkitbaumtest
 
Contoh soal psikotes dan kunci jawaban [terlengkap dan terbaru] rekrutmen l...
Contoh soal psikotes dan kunci jawaban [terlengkap dan terbaru]   rekrutmen l...Contoh soal psikotes dan kunci jawaban [terlengkap dan terbaru]   rekrutmen l...
Contoh soal psikotes dan kunci jawaban [terlengkap dan terbaru] rekrutmen l...
 
Strategi sukses-di-kampus
Strategi sukses-di-kampusStrategi sukses-di-kampus
Strategi sukses-di-kampus
 
Uji Tangguh Kuesioner Penelitian
Uji Tangguh Kuesioner PenelitianUji Tangguh Kuesioner Penelitian
Uji Tangguh Kuesioner Penelitian
 
Strategi Pembuatan Laporan Tertulis yang Baik _Materi Training "PROJECT MANAG...
Strategi Pembuatan Laporan Tertulis yang Baik _Materi Training "PROJECT MANAG...Strategi Pembuatan Laporan Tertulis yang Baik _Materi Training "PROJECT MANAG...
Strategi Pembuatan Laporan Tertulis yang Baik _Materi Training "PROJECT MANAG...
 
Soalpsikotes
SoalpsikotesSoalpsikotes
Soalpsikotes
 
Bagaimana menulis tes uraian
Bagaimana menulis tes uraianBagaimana menulis tes uraian
Bagaimana menulis tes uraian
 
7trgdf
7trgdf7trgdf
7trgdf
 

Similar to Instrumen bimbingan dan konseling

01 educational psychology sudarman
01 educational psychology sudarman01 educational psychology sudarman
01 educational psychology sudarman
dareman sudarman
 
Metodologi Penelitian - Cara Membuat Kuisioner
Metodologi Penelitian - Cara Membuat KuisionerMetodologi Penelitian - Cara Membuat Kuisioner
Metodologi Penelitian - Cara Membuat Kuisioner
Deady Rizky Yunanto
 
Persiapan Memasuki Dunia Kerja by: Rachmawati, S.Psi., MA.
Persiapan Memasuki Dunia Kerja by: Rachmawati, S.Psi., MA.Persiapan Memasuki Dunia Kerja by: Rachmawati, S.Psi., MA.
Persiapan Memasuki Dunia Kerja by: Rachmawati, S.Psi., MA.
Click Cdc-umpalembang
 
dokumen.tips_pdfsukses-menghadapi-tes-psikologi-dan-unwacidsitedownloadinfoka...
dokumen.tips_pdfsukses-menghadapi-tes-psikologi-dan-unwacidsitedownloadinfoka...dokumen.tips_pdfsukses-menghadapi-tes-psikologi-dan-unwacidsitedownloadinfoka...
dokumen.tips_pdfsukses-menghadapi-tes-psikologi-dan-unwacidsitedownloadinfoka...
mbuyun4
 
Menyusun Daftar Pertanyaan dalam Wawancara Competency & Behavioral (CBI & BBI)
Menyusun Daftar Pertanyaan dalam Wawancara Competency & Behavioral  (CBI & BBI)Menyusun Daftar Pertanyaan dalam Wawancara Competency & Behavioral  (CBI & BBI)
Menyusun Daftar Pertanyaan dalam Wawancara Competency & Behavioral (CBI & BBI)
Kanaidi ken
 
Pelatihan "BEHAVIORAL ANALYSIS INTERVIEW" ....Kanaidi, SE., M.Si: sebagai Pem...
Pelatihan "BEHAVIORAL ANALYSIS INTERVIEW" ....Kanaidi, SE., M.Si: sebagai Pem...Pelatihan "BEHAVIORAL ANALYSIS INTERVIEW" ....Kanaidi, SE., M.Si: sebagai Pem...
Pelatihan "BEHAVIORAL ANALYSIS INTERVIEW" ....Kanaidi, SE., M.Si: sebagai Pem...
Kanaidi ken
 
leadership-trainning untuk pelajar dan mahaisswa
leadership-trainning untuk pelajar dan mahaisswaleadership-trainning untuk pelajar dan mahaisswa
leadership-trainning untuk pelajar dan mahaisswa
SutiyonoSutiyono5
 
12.vina serevina muhammad caisar haisy
12.vina serevina muhammad caisar haisy12.vina serevina muhammad caisar haisy
12.vina serevina muhammad caisar haisyvinaserevina
 
Skala pengukuran, instrumen dan teknik pengumpulan data
Skala pengukuran, instrumen dan teknik pengumpulan dataSkala pengukuran, instrumen dan teknik pengumpulan data
Skala pengukuran, instrumen dan teknik pengumpulan dataasriyati
 
bimbingan-karir-2009.ppt
bimbingan-karir-2009.pptbimbingan-karir-2009.ppt
bimbingan-karir-2009.ppt
PPLMMuntilan
 
Dissertation Topic; Notulensi
Dissertation Topic; NotulensiDissertation Topic; Notulensi
Dissertation Topic; Notulensi
PPI Greater Glasgow
 
Teknik penulisan soal
Teknik penulisan soalTeknik penulisan soal
Teknik penulisan soalsugainanaf
 
Teknik Penyusunan Soal Umum At 2.pptx
Teknik Penyusunan Soal Umum At 2.pptxTeknik Penyusunan Soal Umum At 2.pptx
Teknik Penyusunan Soal Umum At 2.pptx
SyahariSyahari
 
Berfikir kritis hanin
Berfikir kritis haninBerfikir kritis hanin
Berfikir kritis hanin
ema sari
 
KELOMPOK 6 FIKS INSTRUMEN NON TES.pptx
KELOMPOK 6 FIKS INSTRUMEN NON TES.pptxKELOMPOK 6 FIKS INSTRUMEN NON TES.pptx
KELOMPOK 6 FIKS INSTRUMEN NON TES.pptx
DanangPK1B
 
menggali-potensi-diri.ppt
menggali-potensi-diri.pptmenggali-potensi-diri.ppt
menggali-potensi-diri.ppt
mukhlasnazarudin2
 
Penilaian melalaui_tes
Penilaian  melalaui_tesPenilaian  melalaui_tes
Penilaian melalaui_tes
Akmal Akmaludin
 
PPT-Instrumen-Non-Tes.pdf
PPT-Instrumen-Non-Tes.pdfPPT-Instrumen-Non-Tes.pdf
PPT-Instrumen-Non-Tes.pdf
dayuprasanda
 
PPT-UEU-Assessment-Center-Pertemuan-11.ppt
PPT-UEU-Assessment-Center-Pertemuan-11.pptPPT-UEU-Assessment-Center-Pertemuan-11.ppt
PPT-UEU-Assessment-Center-Pertemuan-11.ppt
Satria Nugroho
 
Rekrutmen dan Seleksi
Rekrutmen dan Seleksi Rekrutmen dan Seleksi
Rekrutmen dan Seleksi
dalongxxi
 

Similar to Instrumen bimbingan dan konseling (20)

01 educational psychology sudarman
01 educational psychology sudarman01 educational psychology sudarman
01 educational psychology sudarman
 
Metodologi Penelitian - Cara Membuat Kuisioner
Metodologi Penelitian - Cara Membuat KuisionerMetodologi Penelitian - Cara Membuat Kuisioner
Metodologi Penelitian - Cara Membuat Kuisioner
 
Persiapan Memasuki Dunia Kerja by: Rachmawati, S.Psi., MA.
Persiapan Memasuki Dunia Kerja by: Rachmawati, S.Psi., MA.Persiapan Memasuki Dunia Kerja by: Rachmawati, S.Psi., MA.
Persiapan Memasuki Dunia Kerja by: Rachmawati, S.Psi., MA.
 
dokumen.tips_pdfsukses-menghadapi-tes-psikologi-dan-unwacidsitedownloadinfoka...
dokumen.tips_pdfsukses-menghadapi-tes-psikologi-dan-unwacidsitedownloadinfoka...dokumen.tips_pdfsukses-menghadapi-tes-psikologi-dan-unwacidsitedownloadinfoka...
dokumen.tips_pdfsukses-menghadapi-tes-psikologi-dan-unwacidsitedownloadinfoka...
 
Menyusun Daftar Pertanyaan dalam Wawancara Competency & Behavioral (CBI & BBI)
Menyusun Daftar Pertanyaan dalam Wawancara Competency & Behavioral  (CBI & BBI)Menyusun Daftar Pertanyaan dalam Wawancara Competency & Behavioral  (CBI & BBI)
Menyusun Daftar Pertanyaan dalam Wawancara Competency & Behavioral (CBI & BBI)
 
Pelatihan "BEHAVIORAL ANALYSIS INTERVIEW" ....Kanaidi, SE., M.Si: sebagai Pem...
Pelatihan "BEHAVIORAL ANALYSIS INTERVIEW" ....Kanaidi, SE., M.Si: sebagai Pem...Pelatihan "BEHAVIORAL ANALYSIS INTERVIEW" ....Kanaidi, SE., M.Si: sebagai Pem...
Pelatihan "BEHAVIORAL ANALYSIS INTERVIEW" ....Kanaidi, SE., M.Si: sebagai Pem...
 
leadership-trainning untuk pelajar dan mahaisswa
leadership-trainning untuk pelajar dan mahaisswaleadership-trainning untuk pelajar dan mahaisswa
leadership-trainning untuk pelajar dan mahaisswa
 
12.vina serevina muhammad caisar haisy
12.vina serevina muhammad caisar haisy12.vina serevina muhammad caisar haisy
12.vina serevina muhammad caisar haisy
 
Skala pengukuran, instrumen dan teknik pengumpulan data
Skala pengukuran, instrumen dan teknik pengumpulan dataSkala pengukuran, instrumen dan teknik pengumpulan data
Skala pengukuran, instrumen dan teknik pengumpulan data
 
bimbingan-karir-2009.ppt
bimbingan-karir-2009.pptbimbingan-karir-2009.ppt
bimbingan-karir-2009.ppt
 
Dissertation Topic; Notulensi
Dissertation Topic; NotulensiDissertation Topic; Notulensi
Dissertation Topic; Notulensi
 
Teknik penulisan soal
Teknik penulisan soalTeknik penulisan soal
Teknik penulisan soal
 
Teknik Penyusunan Soal Umum At 2.pptx
Teknik Penyusunan Soal Umum At 2.pptxTeknik Penyusunan Soal Umum At 2.pptx
Teknik Penyusunan Soal Umum At 2.pptx
 
Berfikir kritis hanin
Berfikir kritis haninBerfikir kritis hanin
Berfikir kritis hanin
 
KELOMPOK 6 FIKS INSTRUMEN NON TES.pptx
KELOMPOK 6 FIKS INSTRUMEN NON TES.pptxKELOMPOK 6 FIKS INSTRUMEN NON TES.pptx
KELOMPOK 6 FIKS INSTRUMEN NON TES.pptx
 
menggali-potensi-diri.ppt
menggali-potensi-diri.pptmenggali-potensi-diri.ppt
menggali-potensi-diri.ppt
 
Penilaian melalaui_tes
Penilaian  melalaui_tesPenilaian  melalaui_tes
Penilaian melalaui_tes
 
PPT-Instrumen-Non-Tes.pdf
PPT-Instrumen-Non-Tes.pdfPPT-Instrumen-Non-Tes.pdf
PPT-Instrumen-Non-Tes.pdf
 
PPT-UEU-Assessment-Center-Pertemuan-11.ppt
PPT-UEU-Assessment-Center-Pertemuan-11.pptPPT-UEU-Assessment-Center-Pertemuan-11.ppt
PPT-UEU-Assessment-Center-Pertemuan-11.ppt
 
Rekrutmen dan Seleksi
Rekrutmen dan Seleksi Rekrutmen dan Seleksi
Rekrutmen dan Seleksi
 

Recently uploaded

Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
rohman85
 
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptxKarier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
adolfnuhujanan101
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik DosenUNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
AdrianAgoes9
 
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
agusmulyadi08
 
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.pptKOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
Dedi Dwitagama
 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
ssuser289c2f1
 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
ferrydmn1999
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
SurosoSuroso19
 
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
setiatinambunan
 
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakatPPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
jodikurniawan341
 
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawasuntuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
TEDYHARTO1
 
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdfppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
Nur afiyah
 
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdfppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
setiatinambunan
 
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
asyi1
 
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdfINDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
NurSriWidyastuti1
 
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptxBab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
nawasenamerta
 
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docxForm B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
EkoPutuKromo
 
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptxSEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
bobobodo693
 
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
ozijaya
 

Recently uploaded (20)

Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
 
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptxKarier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
 
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik DosenUNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
 
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
 
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.pptKOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
 
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
 
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakatPPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
 
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawasuntuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
 
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdfppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
 
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdfppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
 
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
 
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdfINDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
 
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptxBab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
 
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docxForm B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
 
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptxSEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
 
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
 

Instrumen bimbingan dan konseling

  • 2. BERAPA JUMLAH IDEAL PERNYATAAN DALAM SUATU INSTRUMEN ?  Semua indikator sudah terwakili dalam pertanyaan, sekurang-kurangnya satu.  Tidak menanyakan hal-hal yang kurang perlu dan tidak akan diolah
  • 3. Bagaimana layout instrumen ? • Enak dipandang dan tidak nampak terlalu banyak • Pisahkan antara identitas, pengantar dan pernyataan • Gunakan garis-garis pemisah atau kotak-kotak • Bila mungkin, gunakan warna yang berbeda • Ada baiknya diberi sedikit hiasan
  • 4. Persiapan Kisi-Kisi Instrumen Penelitian tentang : Perencanaan Karir Teori dari Super : Perencanaan karir adalah perbandingan antara kemampuan individu dengan pilihan pekerjaan. Secara realistis, aspek ini terdiri dari indikator : memiliki pemahaman yang baik tentang kekuatan dan kelemahan diri berhubungan dengan pilihan karir yang diinginkan, mampu melihat faktor-faktor yang akan mendukung atau menghambat karir yang diinginkan, mampu melihat kesempatan yang ada berkaitan dengan pilihan karir yang dinginkan, mampu memilih salah satu alternatif pekerjaan dari berbagai pekerjaan yang beragam, dan dapat mengembangkan kebiasaan belajar serta bekerja secara efektif.
  • 5. Kisi-kisi Instrumen Variabel Penelitian : Perencanaan Karir Indikator : 1. Mampu mengatasi masalah yang ada dalam persiapan karir (problem solving positif) 2. Mengeksplorasi kemampuan diri 3. Memahami perkembangan dunia karir 4. Memiliki strategi memilih karir
  • 6. Menetapkan Pernyataan Masing-masing indikator dibuat 10 pernyataan Instrumen keputusan karir berjumlah 4 indikator x 10 pernyataan = 40 Pernyataan (sebelum uji validitas dan reliabilitas)
  • 7. Layout Instrumen • Pengantar (tambahan) • Data Responden (penting) (Nama, Alamat, Pekerjaan) • Petunjuk (penting) • Nama peneliti (tidak perlu)
  • 8. Data Responden Nama : Alamat : Tambahan Pekerjaan : Dll
  • 9. Petunjuk Dibawah ini ada sejumlah hal yang mungkin berhubungan dengan diri saudara. Saudara diminta menunjukkan kesesuaian diri saudara dengan masing-masing pernyataan tersebut dengan memberi tanda silang (x) di bawah kolom SS : bila pernyataan tersebut sangat sesuai dengan diri saudara S : bila pernyataan tersebut sesuai dengan diri saudara R : bila saudara tidak bisa menentukan pendapat mengenai pernyataan tersebut TS : bila pernyataan tersebut tidak sesuai dengan diri saudara STS : bila pernyataan tersebut sangat tidak sesuai dengan diri saudara
  • 10. Tidak ada jawaban benar dan salah, yang ada adalah sangat sesuai, sesuai, tidak sesuai dan sangat tidak sesuai dengan kondisi saudara. Oleh karena itu, jawablah dengan sejujur- jujurnya terhadap kondisi saudara yang sebenarnya, bukan yang saudara anggap baik atau yang seharusnya dilakukan. Jawaban saudara bersifat pribadi dan tidak akan mempengaruhi nilai akhir semester saudara. Jawaban di tulis pada lembar jawab yang telah disediakan
  • 11. Contoh pernyataan • Saya akan mengikuti pilihan teman dalam memilih kampus ketika dapat melanjutkan kuliah • Saya lebih suka memilih pekerjaan yang mudah dari pada yang sulit • Saya rasa penilaian orang lain atas hasil kerja saya tidak mempunyai arti yang penting • Saya melakukan pekerjaan dengan sembarangan, yang penting selesai • saya akan memilih bidang pekerjaan yang sesuai dengan jurusan yang saya tekuni • Saya berhati-hati dalam membuat keputusan karir, karena itu terkait dengan masa depanku • Saya mempertimbangkan keuntungan dan kerugian, sebelum saya memutuskan karir yang akan saya pilih • Bila lulus nanti, saya akan mengisi kesempatan kerja yang sesuai dengan minat dan kemampuan yang saya miliki
  • 12. Validasi Ahli (validitas isi) 1. Pernyataan sudah sesuai dengan indikator 2. Bahasa yang digunakan komunikatif 3. Tata bahasa yang digunakan baik sesuai kaidah Bahasa Indonesia yang baku dan benar 4. Butir pernyataan tidak bias 5. Format instrumen menarik untuk dibaca 6. Pedoman menjawab/mengisi instrumen sudah jelas 7. Jumlah butir pernyataan sudah mencukupi 8. Panjang kalimat pernyataan sudah sesuai
  • 13. Skala Penilaian 1 – 4 Rubrik Penilaian: 1. : Kurang dari 25% item pernyataan sesuai kriteria 2. : 25% - 50% item pernyataan sesuai kriteria 3. : 50% - 75% item pernyataan sesuai kriteria 4. : Lebih dari 75% item pernyataan sesuai kriteria
  • 14. Kesimpulan terhadap Validasi Skala ………….. Dapat digunakan tanpa revisi Dapat digunakan dengan sedikit revisi Dapat digunakan dengan banyak revisi Belum dapat digunakan