SlideShare a Scribd company logo
Information System
Development
NAMA KELOMPOK :
1. Abd. Azizul Angga (18134620001)
2. Amilia Faradhila (18134620002)
3. Apriliya Nurfatimah (18134620004)
4. Ayu Soviana (18134620005)
sistem
Sistem adalah kumpulan dari elemen-elemen yang
berinteraksi untuk mencapai suatu tujuan
tertentu. Sistem ini menggambarkan suatu kejadian-
kejadian dan kesatuan yang nyata, seperti tempat,
benda dan orang-orang yang betul-betul ada dan terjadi
Jogiyanto (2005).
Karakteristik sistem
Karakteristik sistem adalah sistem yang mempunyai
komponen-komponen, batas sistem, lingkungan
sistem, penghubung, masukan, keluaran, pengolah
dan sasaran
Sistem Informasi
suatu komponen yang saling bekerja satu sama lain
untuk mengumpulkan, mengolah, menyimpan dan juga
menyebarkan informasi untuk mendukung kegiatan
suatu organisasi, seperti pengambilan keputusan,
koordinasi, pengendalian, analisis masalah, dan juga
visualisasi dari organisasi Laudon (2010).
Jenis Sistem Informasi
 Sistem Informasi Manajemen
Implementasi sistem informasi (SI) di Level Manajerial
 Sistem Informasi Eksekutif
Diimplementasikan untuk memberikan kemudahan
akses informasi di level eksekutif
 Sistem Informasi Akuntansi
SI Manajemen dan Akuntansi
 Sistem Informasi Keuangan
Impelentasi sebuah sistem informasi berisi
keseluruhan transaksi keuangan
 Sistem Informasi SDM :
Berhubungan dengan Personalia keanggotaan organisasi
Manfaat Sistem Informasi
- Mengembangkan proses perencanaan yang efektif
- Meningkatkan aksesibilitas data yang ada secara
efisien dan efektif kepada pengguna
- Menjamin tersedianya kualitas dan keterampilan
dalam memanfaatkan sistem informasi secara kritis
- Memperbaiki produktivitas aplikasi pengembangan
dan pemeliharaan sistem
- Mengidentifikasi kebutuhan mengenai keterampilan
pendukung sistem informasi
- Menetapkan investasi yang akan diarahkan pada
sistem informasi
- Mengantisipasi dan memahami akan konsekuensi
ekonomi
Komponen Sistem Informasi
- Perangkat keras (hardware) : mencakup peranti-peranti fisik seperti komputer
dan printer.
- Perangkat lunak (software) atau program : sekumpulan instruksi yang
memungkinkan perangkat keras untuk dapat memproses data.
- Prosedur : sekumpulan aturan yang dipakai untuk mewujudkan pemrosesan data
dan pembangkitan keluaran yang dikehedaki.
- Orang / Manusia (brainware) : semua pihak yang bertanggung jawab dalam
pengembangan sistem informasi, pemrosesan, dan penggunaan keluaran sistem
informasi.
- Basis data (database) : sekumpulan tabel, hubungan, dan lain-lain yang berkaitan
dengan penyimpanan data.
- Jaringan komputer dan komunikasi data : sistem penghubung yang memungkinkan
sesumber (resources) dipakai secara bersama atau diakses oleh sejumlah pemakai.
Ada beberapa metode pengembangan sistem yang
sering digunakan :
- SDLC / Waterfall method
- Prototyping
- RAD (Rapid Application Development)
- Spiral
- dll
Metode Pengembangan Sistem
System Development Life Cycle (SDLC)
Siklus hidup pengembangan sistem (SDLC) merupakan
serangkaian aktivitas yang dilaksanakan oleh profesional
dan pemakai sistem informasi untuk mengembangkan dan
mengimplementasikan sistem informasi
Prototyping
11
Prototyping perangkat lunak adalah salah satu
metode siklus hidup sistem yang didasarkan
pada konsep model bekerja (working model).
Tujuannya adalah mengembangkan model
menjadi sistem final. Artinya sistem akan
dikembangkan lebih cepat dari pada metode
tradisional dan biayanya menjadi lebih rendah
12
RAD (Rapid Application Development
RAD adalah suatu pendekatan berorientasi objek
terhadap pengembangan sistem yang mencakup suatu
metode pengembangan serta perangkat-perangkat lunak.
RAD bertujuan mempersingkat waktu yang biasanya
diperlukan dalam siklus hidup pengembangan sistem
tradisional antara perancangan dan penerapan suatu
sistem informasi. Pada akhirnya, RAD sama-sama
berusaha memenuhi syarat-syarat bisnis yang berubah
secara cepat Kendall (2010)
Spiral
Model spiral pada awalnya diusulkan oleh
Boehm, adalah model proses perangkat
lunak evolusioner yang merangkai sifat
iteratif dari prototype dengan cara
kontrol dan aspek sistematis model
sequensial linier. Model iteratif ditandai
dengan tingkah laku yang memungkinkan
pengembang mengembangkan versi
perangkat lunak yang lebih lengkap secara
bertahap.
13
14
Konversi Sistem
- Paralel : Pada konversi ini, sistem baru dan sistem lama sama-sama
dijalankan.
- Pilot : Pendekatan ini dilakukan dengan cara menerapkan sistem baru
hanya pada lokasi tertentu yang diperlakukan sebagai pelopor. Jika konversi
ini dianggap berhasil, maka akan diperluas ke tempat-tempat yang lain.
- Phased : Konversi bertahap dilakukan dengan menggantikan suatu bagian
dari sistem lama dengan sistem baru.
- Plunge : Konversi ini dilakukan dengan cara menghentikan sistem lama dan
menggantikannya dengan sistem baru. Cara ini merupakan yang paling
berisiko, tetapi murah.
15
Tim Pengembangan Sistem
Pengembangan sistem tentunya harus didukung oleh
personal yang berkompeten di bidangnya. Suatu Tim
biasanya terdiri dari Manajer Analis Sistem:
1. Ketua Analis Sistem
2. Analis Sistem Senior
3. Analis Sistem Junior
4. Pemrogram Aplikasi Senior
5. Pemrogram Aplikasi Junior
16
TAHAPAN METODE PENGEMBANGAN SISTEM
INFORMASI
Ada beberapa tahapan metode pengembangan sistem yang
sering digunakan :
1. Perencanaan Sistem (System Planning)
2. Analisis Sistem (System Analysis)
3. Perancangan Sistem (System Design)
4. Implementasi Sistem (System Implementation)
5. Pemeliharaan Sistem (System Maintenance)
17
PERENCANAAN SISTEM (SYSTEM
PLANNING)
Lebih menekankan pada aspek studi kelayakan pengembangan sistem
(feasibility study). Aktivitas yang ada meliputi:
- Pembentukan konsolidasi tim pengembang
- Mendefinisikan tujuan dan ruang lingkup pengembangan
- Mengidentifikasi masalah-masalah yang ada, bisa diselesaikan
melalui pengembangan sistem
- Menentukan dan evaluasi strategi yang akan digunakan
dalam pengembangan sistem
- Penentuan prioritas teknologi dan pemilihan aplikasi.
18
ANALISIS SISTEM
(SYSTEM ANALYSIS)
Analisis sistem adalah tahap di mana dilakukan beberapa aktivitas
berikut:
- Melakukan studi literature untuk menemukan suatu kasus yang
bisa ditangani oleh sistem
- Brainstorming adalah tim pengembang mengenai kasus mana yang
paling tepat dimodelkan dengan sistem
- Mengklasifikasikan masalah, peluang dan solusi yang mungkin
diterapkan untuk kasus tersebut
- Analisa kebutuhan pada sistem dan membuat batasan sistem
- Mendefinisikan kebutuhan sistem.
19
PERANCANGAN SISTEM
(SYSTEM DESIGN)
Pada tahap ini, features dan operasi-operasi pada sistem
dideskripsikan secara detail. Aktivitas-aktivitas yang
dilakukan adalah:
1. Menganalisa interaksi obyek dan fungsi pada sistem
2. Menganalisa data dan membuat skema database
3. Merancang user interface.
20
IMPLEMENTASI SISTEM (SYSTEM
IMPLEMENTATION)
Tahap berikutnya yaitu mengimplementasikan rancangan dari
tahap-tahap sebelumnya dan melakukan uji coba. Dalam
implementasi, dilakukan aktivitas-aktivitas sebagai berikut:
1. Pembuatan database sesuai skema rancangan
2. Pembuatan aplikasi berdasarkan desain sistem
3. Pengujian dan perbaikan aplikasi (debugging)
21
PEMELIHARAAN SISTEM (SYSTEM
MAINTENANCE)
Dilakukan oleh admin yang ditunjuk untuk menjaga
sistem tetap mampu beroperasi secara benar melalui
kemampuan sistem dalam mengadaptasikan diri sesuai
dengan kebutuhan.
22
TAHAPAN METODE WATERFALL
Ada beberapa tahapan metode waterfall yang sering digunakan :
- Analisis Kebutuhan (Requirement)
- Sistem Desain (Design System)
- Penulisan Sinkode Program/Implemention (Coding & Testing)
- Penerapan/Pengujian Program (Integration & Testing)
- Pemeliharaan (Operation & Maintanence)
23
ANALISIS KEBUTUHAN
(REQUIREMENT)
Dalam tahap ini merupakan analisa terhadap kebutuhan sistem.
Pengumpul data pada tahap ini bisa melakukan sebuah penelitian,
wawancara, atau studi literature. Seseorang analisis sistem akan
menggali informasi sebanyak-banyaknya dari user sehingga akan tercipta
sebuah sistem computer yang bisa melakukan tugas-tugas yang diinginkan
oleh user tersebut. Tahapan ini akan menghasilkan dokumen user
requirement atau bisa dikatakan sebagi data yang berhubungan dengan
keinginan user dalam pembuatan sistem. Dokumen inilah yang akan
menjadi acuan sistem analisi untuk menterjemahkan ke dalam bahasa
pemrograman.
24
SISTEM DESAIN (DESIGN SYSTEM)
Proses desain akan menterjemahkan syarat kebutuhan kesebuah
perancangan perangkat lunak yang dapat diperkirakan sebelum dibuat
koding. Proses ini berfokus pada struktur data, arsitektur perangkat
lunak, representasi interface, dan detail (algoritma) procedural.
Tahapan ini kan menghasilkan dokumen yang disebut software
requirement. Dokumen inilah yang akan digunakan programmer untuk
melakukan aktivitas pembuatan sistemnya.
25
PENULISAN SINKODE
PROGRAM/IMPLEMENTION
(CODING & TESTING)
Coding merupakan penerjemahan desain dalam bahasa yang bisa
dikenali oleh computer. Dilakukan oleh programmer yang akan
menterjemahkan transaksi yang diminta oleh user. Tahapan inilah
yang merupakan tahapan secara nyata dalam mengerjakan suatu
sistem. Dalam artian penggunaan computer akan dimaksimalkan
dalam tahapan ini. Setelah pengkodean selesai maka akan
dilakukan testing terhapad sistem yang telah dibuat tadi. Tujuan
testing adalah menemukan kesalahan-kesalahan terhadap sistem
tersebut dan kemudian bisa diperbaiki.
26
PENERAPAN/PENGUJIAN PROGRAM
(INTEGRATION & TESTING)
Tahapan ini bisa dikatakan final dalam pembuatan sebuah
sistem. Setelah melakukan analisa, desain dan pengkodean
maka sistem yang sudah dijadikan digunakan oleh user.
27
PEMELIHARAAN (OPERATION &
MAINTANENCE)
Perangkat lunak yang susah disampaikan kepada pelanggan
pasti akan mengalami perubahan. Perubahan tersebut bisa
karena mengalami kesalahan karena perangkat lunak harus
menyesuaikan dengan lingkungan baru, atau karena pelanggan
membutuhkan perkembangan fungsional.
Terimakasih 

More Related Content

What's hot

Pengembangan Sistem Informasi Manajemen
Pengembangan Sistem Informasi ManajemenPengembangan Sistem Informasi Manajemen
Pengembangan Sistem Informasi Manajemen
Rahmi Septhianingrum
 
Tahap pengembangan sistem
Tahap pengembangan sistemTahap pengembangan sistem
Tahap pengembangan sistem
Pritjohan Agung Winawang
 
konsep dasar analisis perancangan sistem
konsep dasar analisis  perancangan sistem konsep dasar analisis  perancangan sistem
konsep dasar analisis perancangan sistem
Wanry Lumban Batu
 
Analisa dan Desain Sistem Informasi (ADSI) Pertemuan 1
Analisa dan Desain Sistem Informasi (ADSI) Pertemuan 1Analisa dan Desain Sistem Informasi (ADSI) Pertemuan 1
Analisa dan Desain Sistem Informasi (ADSI) Pertemuan 1Muhammad Alfan Samsudin
 
7 pengembangan sistem
7 pengembangan sistem7 pengembangan sistem
7 pengembangan sistem
Judianto Nugroho
 
Design Software
Design SoftwareDesign Software
Perancangan dan pengembangan sistem
Perancangan dan pengembangan sistemPerancangan dan pengembangan sistem
Perancangan dan pengembangan sistembrekebol
 
System Analysis and Design - Desain Sistem
System Analysis and Design - Desain SistemSystem Analysis and Design - Desain Sistem
System Analysis and Design - Desain Sistem
Dudy Ali
 
Analis & analisis sistem
Analis & analisis sistemAnalis & analisis sistem
Analis & analisis sistem
Faisal Tanjung
 
Pengembangan sistem informasi
Pengembangan sistem informasiPengembangan sistem informasi
Pengembangan sistem informasiD Istigfarin
 
Analisis perancangan sistem informasi
Analisis perancangan sistem informasiAnalisis perancangan sistem informasi
Analisis perancangan sistem informasi
hilman31
 
Perancangan sistem informasi
Perancangan sistem informasiPerancangan sistem informasi
Perancangan sistem informasi
Avieluster Luthvielunoist
 
Pengembangan sistem informasi manajemen
Pengembangan sistem informasi manajemenPengembangan sistem informasi manajemen
Pengembangan sistem informasi manajemen
Sri Mulyani
 
Analisis dan desain sistem informasi
Analisis dan desain sistem informasiAnalisis dan desain sistem informasi
Analisis dan desain sistem informasiNurdin Al-Azies
 
Analisis Sistem Informasi [Materi I]
Analisis Sistem Informasi [Materi I]Analisis Sistem Informasi [Materi I]
Analisis Sistem Informasi [Materi I]
Erikson Hutabarat
 
Chapter 6 pengembangan sistem
Chapter 6   pengembangan sistemChapter 6   pengembangan sistem
Chapter 6 pengembangan sistemAndi Iswoyo
 
SIM, 6, Afifah Khoiriyah, Hapzi Ali, Tahap dan Metode Pengembangan Sistem Inf...
SIM, 6, Afifah Khoiriyah, Hapzi Ali, Tahap dan Metode Pengembangan Sistem Inf...SIM, 6, Afifah Khoiriyah, Hapzi Ali, Tahap dan Metode Pengembangan Sistem Inf...
SIM, 6, Afifah Khoiriyah, Hapzi Ali, Tahap dan Metode Pengembangan Sistem Inf...
Afifahkhoiriyah
 
Analisis sistem
Analisis sistemAnalisis sistem
Analisis sistemrobbiazie
 
Metode Pengembangan dan Evaluasi SIM
Metode Pengembangan dan Evaluasi SIMMetode Pengembangan dan Evaluasi SIM
Metode Pengembangan dan Evaluasi SIM
Fahmi Hakam
 

What's hot (20)

Pengembangan Sistem Informasi Manajemen
Pengembangan Sistem Informasi ManajemenPengembangan Sistem Informasi Manajemen
Pengembangan Sistem Informasi Manajemen
 
Tahap pengembangan sistem
Tahap pengembangan sistemTahap pengembangan sistem
Tahap pengembangan sistem
 
konsep dasar analisis perancangan sistem
konsep dasar analisis  perancangan sistem konsep dasar analisis  perancangan sistem
konsep dasar analisis perancangan sistem
 
Analisa dan Desain Sistem Informasi (ADSI) Pertemuan 1
Analisa dan Desain Sistem Informasi (ADSI) Pertemuan 1Analisa dan Desain Sistem Informasi (ADSI) Pertemuan 1
Analisa dan Desain Sistem Informasi (ADSI) Pertemuan 1
 
7 pengembangan sistem
7 pengembangan sistem7 pengembangan sistem
7 pengembangan sistem
 
Design Software
Design SoftwareDesign Software
Design Software
 
Perancangan dan pengembangan sistem
Perancangan dan pengembangan sistemPerancangan dan pengembangan sistem
Perancangan dan pengembangan sistem
 
System Analysis and Design - Desain Sistem
System Analysis and Design - Desain SistemSystem Analysis and Design - Desain Sistem
System Analysis and Design - Desain Sistem
 
Analis & analisis sistem
Analis & analisis sistemAnalis & analisis sistem
Analis & analisis sistem
 
Pengembangan sistem informasi
Pengembangan sistem informasiPengembangan sistem informasi
Pengembangan sistem informasi
 
Analisis perancangan sistem informasi
Analisis perancangan sistem informasiAnalisis perancangan sistem informasi
Analisis perancangan sistem informasi
 
Perancangan sistem informasi
Perancangan sistem informasiPerancangan sistem informasi
Perancangan sistem informasi
 
Pengembangan sistem informasi manajemen
Pengembangan sistem informasi manajemenPengembangan sistem informasi manajemen
Pengembangan sistem informasi manajemen
 
Analisis dan desain sistem informasi
Analisis dan desain sistem informasiAnalisis dan desain sistem informasi
Analisis dan desain sistem informasi
 
Apsi kel 1
Apsi kel 1Apsi kel 1
Apsi kel 1
 
Analisis Sistem Informasi [Materi I]
Analisis Sistem Informasi [Materi I]Analisis Sistem Informasi [Materi I]
Analisis Sistem Informasi [Materi I]
 
Chapter 6 pengembangan sistem
Chapter 6   pengembangan sistemChapter 6   pengembangan sistem
Chapter 6 pengembangan sistem
 
SIM, 6, Afifah Khoiriyah, Hapzi Ali, Tahap dan Metode Pengembangan Sistem Inf...
SIM, 6, Afifah Khoiriyah, Hapzi Ali, Tahap dan Metode Pengembangan Sistem Inf...SIM, 6, Afifah Khoiriyah, Hapzi Ali, Tahap dan Metode Pengembangan Sistem Inf...
SIM, 6, Afifah Khoiriyah, Hapzi Ali, Tahap dan Metode Pengembangan Sistem Inf...
 
Analisis sistem
Analisis sistemAnalisis sistem
Analisis sistem
 
Metode Pengembangan dan Evaluasi SIM
Metode Pengembangan dan Evaluasi SIMMetode Pengembangan dan Evaluasi SIM
Metode Pengembangan dan Evaluasi SIM
 

Similar to Information System Development

Makalah Sistem Informasi Manajemen - Perancangan sistem informasi pendidikan
Makalah Sistem Informasi Manajemen - Perancangan sistem informasi pendidikanMakalah Sistem Informasi Manajemen - Perancangan sistem informasi pendidikan
Makalah Sistem Informasi Manajemen - Perancangan sistem informasi pendidikan
Fajar Jabrik
 
Sim, alexander liman, prof. ir. hapzi ali, mm, cma, analisis dan pengembangan...
Sim, alexander liman, prof. ir. hapzi ali, mm, cma, analisis dan pengembangan...Sim, alexander liman, prof. ir. hapzi ali, mm, cma, analisis dan pengembangan...
Sim, alexander liman, prof. ir. hapzi ali, mm, cma, analisis dan pengembangan...
Alexanderliman728
 
Pengembangan sistem informasi
Pengembangan sistem informasiPengembangan sistem informasi
Pengembangan sistem informasi
Albertz Ace-Red
 
PENGEMBANGAN SISTEM INFORMASI PADA PT GLOBAL PRIMA UTAMA
PENGEMBANGAN SISTEM INFORMASI PADA PT GLOBAL PRIMA UTAMAPENGEMBANGAN SISTEM INFORMASI PADA PT GLOBAL PRIMA UTAMA
PENGEMBANGAN SISTEM INFORMASI PADA PT GLOBAL PRIMA UTAMA
AyuEndahLestari
 
Bab 7 - Pengembangan Sistem
Bab 7  - Pengembangan SistemBab 7  - Pengembangan Sistem
Bab 7 - Pengembangan Sistem
Shelly Intan Permatasari
 
Tugas sim, sarah farhani, yananto mihadi putra se, msi, pengembangan sistem i...
Tugas sim, sarah farhani, yananto mihadi putra se, msi, pengembangan sistem i...Tugas sim, sarah farhani, yananto mihadi putra se, msi, pengembangan sistem i...
Tugas sim, sarah farhani, yananto mihadi putra se, msi, pengembangan sistem i...
SarahFarhani
 
Information System Development
Information System DevelopmentInformation System Development
Information System Development
RikaSulistyawati
 
Apsi (modul 2)
Apsi  (modul 2)Apsi  (modul 2)
Apsi (modul 2)
manja purnasari
 
Tugas sim, rahayu, yananto mihadi putra, pengguna dan pengembang sistem
Tugas sim, rahayu, yananto mihadi putra, pengguna dan pengembang sistemTugas sim, rahayu, yananto mihadi putra, pengguna dan pengembang sistem
Tugas sim, rahayu, yananto mihadi putra, pengguna dan pengembang sistem
Rahayu Kikan
 
Sistem Informasi Sebagai sebuah Produk
Sistem Informasi Sebagai sebuah ProdukSistem Informasi Sebagai sebuah Produk
Sistem Informasi Sebagai sebuah Produk
Amirul Nizam Alfian
 
SIKLUS HIDUP SISTEM INFORMASI PERUSHAAN.ppt
SIKLUS HIDUP SISTEM INFORMASI PERUSHAAN.pptSIKLUS HIDUP SISTEM INFORMASI PERUSHAAN.ppt
SIKLUS HIDUP SISTEM INFORMASI PERUSHAAN.ppt
abdul800639
 
Sim,fathia suwaninda ,hapzi ali , akuntansi,universitas mercu buana 2017
Sim,fathia suwaninda ,hapzi ali , akuntansi,universitas mercu buana 2017Sim,fathia suwaninda ,hapzi ali , akuntansi,universitas mercu buana 2017
Sim,fathia suwaninda ,hapzi ali , akuntansi,universitas mercu buana 2017
fathiamunaf
 
Analisis Sistem & Perancangan Informasi.ppt
Analisis Sistem & Perancangan Informasi.pptAnalisis Sistem & Perancangan Informasi.ppt
Analisis Sistem & Perancangan Informasi.ppt
fitraheriansyah
 
Bab 3 sistem development and sistem tekhnik dokumen (1)
Bab 3 sistem development and sistem tekhnik dokumen (1)Bab 3 sistem development and sistem tekhnik dokumen (1)
Bab 3 sistem development and sistem tekhnik dokumen (1)
Febriati Rusyda
 
pert-11 Mengembangkan solusi bisnis dan teknologi informasi.pptx
pert-11  Mengembangkan solusi bisnis dan teknologi informasi.pptxpert-11  Mengembangkan solusi bisnis dan teknologi informasi.pptx
pert-11 Mengembangkan solusi bisnis dan teknologi informasi.pptx
ummi1206
 
SIM, Putri Sarining Katrisna, Prof. Dr. Hapzi Ali, MM, CMA, Tugas UAS
SIM, Putri Sarining Katrisna, Prof. Dr. Hapzi Ali, MM, CMA, Tugas UASSIM, Putri Sarining Katrisna, Prof. Dr. Hapzi Ali, MM, CMA, Tugas UAS
SIM, Putri Sarining Katrisna, Prof. Dr. Hapzi Ali, MM, CMA, Tugas UAS
PutriSari0697
 
METODOLOGI PENGEMBANGAN SISTEM
METODOLOGI PENGEMBANGAN SISTEMMETODOLOGI PENGEMBANGAN SISTEM
METODOLOGI PENGEMBANGAN SISTEM
NutfahKamila
 
Tugas sim, ahmad nawawi, putra yunarto mihadi, pengembangan implementasi, 2018
Tugas sim, ahmad nawawi, putra yunarto mihadi, pengembangan implementasi, 2018Tugas sim, ahmad nawawi, putra yunarto mihadi, pengembangan implementasi, 2018
Tugas sim, ahmad nawawi, putra yunarto mihadi, pengembangan implementasi, 2018
AhmadNawawi22
 

Similar to Information System Development (20)

Makalah Sistem Informasi Manajemen - Perancangan sistem informasi pendidikan
Makalah Sistem Informasi Manajemen - Perancangan sistem informasi pendidikanMakalah Sistem Informasi Manajemen - Perancangan sistem informasi pendidikan
Makalah Sistem Informasi Manajemen - Perancangan sistem informasi pendidikan
 
Sim, alexander liman, prof. ir. hapzi ali, mm, cma, analisis dan pengembangan...
Sim, alexander liman, prof. ir. hapzi ali, mm, cma, analisis dan pengembangan...Sim, alexander liman, prof. ir. hapzi ali, mm, cma, analisis dan pengembangan...
Sim, alexander liman, prof. ir. hapzi ali, mm, cma, analisis dan pengembangan...
 
Pengembangan sistem informasi
Pengembangan sistem informasiPengembangan sistem informasi
Pengembangan sistem informasi
 
PENGEMBANGAN SISTEM INFORMASI PADA PT GLOBAL PRIMA UTAMA
PENGEMBANGAN SISTEM INFORMASI PADA PT GLOBAL PRIMA UTAMAPENGEMBANGAN SISTEM INFORMASI PADA PT GLOBAL PRIMA UTAMA
PENGEMBANGAN SISTEM INFORMASI PADA PT GLOBAL PRIMA UTAMA
 
Bab 7 - Pengembangan Sistem
Bab 7  - Pengembangan SistemBab 7  - Pengembangan Sistem
Bab 7 - Pengembangan Sistem
 
Bab16 siklus met&tekpsi
Bab16 siklus met&tekpsiBab16 siklus met&tekpsi
Bab16 siklus met&tekpsi
 
Tugas sim, sarah farhani, yananto mihadi putra se, msi, pengembangan sistem i...
Tugas sim, sarah farhani, yananto mihadi putra se, msi, pengembangan sistem i...Tugas sim, sarah farhani, yananto mihadi putra se, msi, pengembangan sistem i...
Tugas sim, sarah farhani, yananto mihadi putra se, msi, pengembangan sistem i...
 
Information System Development
Information System DevelopmentInformation System Development
Information System Development
 
Apsi (modul 2)
Apsi  (modul 2)Apsi  (modul 2)
Apsi (modul 2)
 
Tugas sim, rahayu, yananto mihadi putra, pengguna dan pengembang sistem
Tugas sim, rahayu, yananto mihadi putra, pengguna dan pengembang sistemTugas sim, rahayu, yananto mihadi putra, pengguna dan pengembang sistem
Tugas sim, rahayu, yananto mihadi putra, pengguna dan pengembang sistem
 
Sistem Informasi Sebagai sebuah Produk
Sistem Informasi Sebagai sebuah ProdukSistem Informasi Sebagai sebuah Produk
Sistem Informasi Sebagai sebuah Produk
 
SIKLUS HIDUP SISTEM INFORMASI PERUSHAAN.ppt
SIKLUS HIDUP SISTEM INFORMASI PERUSHAAN.pptSIKLUS HIDUP SISTEM INFORMASI PERUSHAAN.ppt
SIKLUS HIDUP SISTEM INFORMASI PERUSHAAN.ppt
 
Sim,fathia suwaninda ,hapzi ali , akuntansi,universitas mercu buana 2017
Sim,fathia suwaninda ,hapzi ali , akuntansi,universitas mercu buana 2017Sim,fathia suwaninda ,hapzi ali , akuntansi,universitas mercu buana 2017
Sim,fathia suwaninda ,hapzi ali , akuntansi,universitas mercu buana 2017
 
Analisis Sistem & Perancangan Informasi.ppt
Analisis Sistem & Perancangan Informasi.pptAnalisis Sistem & Perancangan Informasi.ppt
Analisis Sistem & Perancangan Informasi.ppt
 
Bab 3 sistem development and sistem tekhnik dokumen (1)
Bab 3 sistem development and sistem tekhnik dokumen (1)Bab 3 sistem development and sistem tekhnik dokumen (1)
Bab 3 sistem development and sistem tekhnik dokumen (1)
 
Pengembangan sistem informasi
Pengembangan sistem informasiPengembangan sistem informasi
Pengembangan sistem informasi
 
pert-11 Mengembangkan solusi bisnis dan teknologi informasi.pptx
pert-11  Mengembangkan solusi bisnis dan teknologi informasi.pptxpert-11  Mengembangkan solusi bisnis dan teknologi informasi.pptx
pert-11 Mengembangkan solusi bisnis dan teknologi informasi.pptx
 
SIM, Putri Sarining Katrisna, Prof. Dr. Hapzi Ali, MM, CMA, Tugas UAS
SIM, Putri Sarining Katrisna, Prof. Dr. Hapzi Ali, MM, CMA, Tugas UASSIM, Putri Sarining Katrisna, Prof. Dr. Hapzi Ali, MM, CMA, Tugas UAS
SIM, Putri Sarining Katrisna, Prof. Dr. Hapzi Ali, MM, CMA, Tugas UAS
 
METODOLOGI PENGEMBANGAN SISTEM
METODOLOGI PENGEMBANGAN SISTEMMETODOLOGI PENGEMBANGAN SISTEM
METODOLOGI PENGEMBANGAN SISTEM
 
Tugas sim, ahmad nawawi, putra yunarto mihadi, pengembangan implementasi, 2018
Tugas sim, ahmad nawawi, putra yunarto mihadi, pengembangan implementasi, 2018Tugas sim, ahmad nawawi, putra yunarto mihadi, pengembangan implementasi, 2018
Tugas sim, ahmad nawawi, putra yunarto mihadi, pengembangan implementasi, 2018
 

Recently uploaded

Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
agusmulyadi08
 
Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024
Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024
Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024
SABDA
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
UditGheozi2
 
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 BandungBahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Galang Adi Kuncoro
 
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdfPETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
Hernowo Subiantoro
 
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdfINDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
NurSriWidyastuti1
 
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdfTugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
muhammadRifai732845
 
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogortugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
WILDANREYkun
 
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptxtugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
d2spdpnd9185
 
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdfPPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
safitriana935
 
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdfSapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
TarkaTarka
 
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptxJuknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
mattaja008
 
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptxSEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
bobobodo693
 
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdfProgram Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
erlita3
 
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
widyakusuma99
 
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
rohman85
 
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.pptKOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
Dedi Dwitagama
 
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
haryonospdsd011
 
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdfLaporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
heridawesty4
 

Recently uploaded (20)

Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
 
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
 
Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024
Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024
Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
 
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 BandungBahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
 
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdfPETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
 
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdfINDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
 
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdfTugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
 
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogortugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
 
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptxtugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
 
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdfPPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
 
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdfSapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
 
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptxJuknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
 
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptxSEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
 
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdfProgram Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
 
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
 
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
 
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.pptKOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
 
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
 
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdfLaporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
 

Information System Development

  • 2. NAMA KELOMPOK : 1. Abd. Azizul Angga (18134620001) 2. Amilia Faradhila (18134620002) 3. Apriliya Nurfatimah (18134620004) 4. Ayu Soviana (18134620005)
  • 3. sistem Sistem adalah kumpulan dari elemen-elemen yang berinteraksi untuk mencapai suatu tujuan tertentu. Sistem ini menggambarkan suatu kejadian- kejadian dan kesatuan yang nyata, seperti tempat, benda dan orang-orang yang betul-betul ada dan terjadi Jogiyanto (2005).
  • 4. Karakteristik sistem Karakteristik sistem adalah sistem yang mempunyai komponen-komponen, batas sistem, lingkungan sistem, penghubung, masukan, keluaran, pengolah dan sasaran
  • 5. Sistem Informasi suatu komponen yang saling bekerja satu sama lain untuk mengumpulkan, mengolah, menyimpan dan juga menyebarkan informasi untuk mendukung kegiatan suatu organisasi, seperti pengambilan keputusan, koordinasi, pengendalian, analisis masalah, dan juga visualisasi dari organisasi Laudon (2010).
  • 6. Jenis Sistem Informasi  Sistem Informasi Manajemen Implementasi sistem informasi (SI) di Level Manajerial  Sistem Informasi Eksekutif Diimplementasikan untuk memberikan kemudahan akses informasi di level eksekutif  Sistem Informasi Akuntansi SI Manajemen dan Akuntansi  Sistem Informasi Keuangan Impelentasi sebuah sistem informasi berisi keseluruhan transaksi keuangan  Sistem Informasi SDM : Berhubungan dengan Personalia keanggotaan organisasi
  • 7. Manfaat Sistem Informasi - Mengembangkan proses perencanaan yang efektif - Meningkatkan aksesibilitas data yang ada secara efisien dan efektif kepada pengguna - Menjamin tersedianya kualitas dan keterampilan dalam memanfaatkan sistem informasi secara kritis - Memperbaiki produktivitas aplikasi pengembangan dan pemeliharaan sistem - Mengidentifikasi kebutuhan mengenai keterampilan pendukung sistem informasi - Menetapkan investasi yang akan diarahkan pada sistem informasi - Mengantisipasi dan memahami akan konsekuensi ekonomi
  • 8. Komponen Sistem Informasi - Perangkat keras (hardware) : mencakup peranti-peranti fisik seperti komputer dan printer. - Perangkat lunak (software) atau program : sekumpulan instruksi yang memungkinkan perangkat keras untuk dapat memproses data. - Prosedur : sekumpulan aturan yang dipakai untuk mewujudkan pemrosesan data dan pembangkitan keluaran yang dikehedaki. - Orang / Manusia (brainware) : semua pihak yang bertanggung jawab dalam pengembangan sistem informasi, pemrosesan, dan penggunaan keluaran sistem informasi. - Basis data (database) : sekumpulan tabel, hubungan, dan lain-lain yang berkaitan dengan penyimpanan data. - Jaringan komputer dan komunikasi data : sistem penghubung yang memungkinkan sesumber (resources) dipakai secara bersama atau diakses oleh sejumlah pemakai.
  • 9. Ada beberapa metode pengembangan sistem yang sering digunakan : - SDLC / Waterfall method - Prototyping - RAD (Rapid Application Development) - Spiral - dll Metode Pengembangan Sistem
  • 10. System Development Life Cycle (SDLC) Siklus hidup pengembangan sistem (SDLC) merupakan serangkaian aktivitas yang dilaksanakan oleh profesional dan pemakai sistem informasi untuk mengembangkan dan mengimplementasikan sistem informasi
  • 11. Prototyping 11 Prototyping perangkat lunak adalah salah satu metode siklus hidup sistem yang didasarkan pada konsep model bekerja (working model). Tujuannya adalah mengembangkan model menjadi sistem final. Artinya sistem akan dikembangkan lebih cepat dari pada metode tradisional dan biayanya menjadi lebih rendah
  • 12. 12 RAD (Rapid Application Development RAD adalah suatu pendekatan berorientasi objek terhadap pengembangan sistem yang mencakup suatu metode pengembangan serta perangkat-perangkat lunak. RAD bertujuan mempersingkat waktu yang biasanya diperlukan dalam siklus hidup pengembangan sistem tradisional antara perancangan dan penerapan suatu sistem informasi. Pada akhirnya, RAD sama-sama berusaha memenuhi syarat-syarat bisnis yang berubah secara cepat Kendall (2010)
  • 13. Spiral Model spiral pada awalnya diusulkan oleh Boehm, adalah model proses perangkat lunak evolusioner yang merangkai sifat iteratif dari prototype dengan cara kontrol dan aspek sistematis model sequensial linier. Model iteratif ditandai dengan tingkah laku yang memungkinkan pengembang mengembangkan versi perangkat lunak yang lebih lengkap secara bertahap. 13
  • 14. 14 Konversi Sistem - Paralel : Pada konversi ini, sistem baru dan sistem lama sama-sama dijalankan. - Pilot : Pendekatan ini dilakukan dengan cara menerapkan sistem baru hanya pada lokasi tertentu yang diperlakukan sebagai pelopor. Jika konversi ini dianggap berhasil, maka akan diperluas ke tempat-tempat yang lain. - Phased : Konversi bertahap dilakukan dengan menggantikan suatu bagian dari sistem lama dengan sistem baru. - Plunge : Konversi ini dilakukan dengan cara menghentikan sistem lama dan menggantikannya dengan sistem baru. Cara ini merupakan yang paling berisiko, tetapi murah.
  • 15. 15 Tim Pengembangan Sistem Pengembangan sistem tentunya harus didukung oleh personal yang berkompeten di bidangnya. Suatu Tim biasanya terdiri dari Manajer Analis Sistem: 1. Ketua Analis Sistem 2. Analis Sistem Senior 3. Analis Sistem Junior 4. Pemrogram Aplikasi Senior 5. Pemrogram Aplikasi Junior
  • 16. 16 TAHAPAN METODE PENGEMBANGAN SISTEM INFORMASI Ada beberapa tahapan metode pengembangan sistem yang sering digunakan : 1. Perencanaan Sistem (System Planning) 2. Analisis Sistem (System Analysis) 3. Perancangan Sistem (System Design) 4. Implementasi Sistem (System Implementation) 5. Pemeliharaan Sistem (System Maintenance)
  • 17. 17 PERENCANAAN SISTEM (SYSTEM PLANNING) Lebih menekankan pada aspek studi kelayakan pengembangan sistem (feasibility study). Aktivitas yang ada meliputi: - Pembentukan konsolidasi tim pengembang - Mendefinisikan tujuan dan ruang lingkup pengembangan - Mengidentifikasi masalah-masalah yang ada, bisa diselesaikan melalui pengembangan sistem - Menentukan dan evaluasi strategi yang akan digunakan dalam pengembangan sistem - Penentuan prioritas teknologi dan pemilihan aplikasi.
  • 18. 18 ANALISIS SISTEM (SYSTEM ANALYSIS) Analisis sistem adalah tahap di mana dilakukan beberapa aktivitas berikut: - Melakukan studi literature untuk menemukan suatu kasus yang bisa ditangani oleh sistem - Brainstorming adalah tim pengembang mengenai kasus mana yang paling tepat dimodelkan dengan sistem - Mengklasifikasikan masalah, peluang dan solusi yang mungkin diterapkan untuk kasus tersebut - Analisa kebutuhan pada sistem dan membuat batasan sistem - Mendefinisikan kebutuhan sistem.
  • 19. 19 PERANCANGAN SISTEM (SYSTEM DESIGN) Pada tahap ini, features dan operasi-operasi pada sistem dideskripsikan secara detail. Aktivitas-aktivitas yang dilakukan adalah: 1. Menganalisa interaksi obyek dan fungsi pada sistem 2. Menganalisa data dan membuat skema database 3. Merancang user interface.
  • 20. 20 IMPLEMENTASI SISTEM (SYSTEM IMPLEMENTATION) Tahap berikutnya yaitu mengimplementasikan rancangan dari tahap-tahap sebelumnya dan melakukan uji coba. Dalam implementasi, dilakukan aktivitas-aktivitas sebagai berikut: 1. Pembuatan database sesuai skema rancangan 2. Pembuatan aplikasi berdasarkan desain sistem 3. Pengujian dan perbaikan aplikasi (debugging)
  • 21. 21 PEMELIHARAAN SISTEM (SYSTEM MAINTENANCE) Dilakukan oleh admin yang ditunjuk untuk menjaga sistem tetap mampu beroperasi secara benar melalui kemampuan sistem dalam mengadaptasikan diri sesuai dengan kebutuhan.
  • 22. 22 TAHAPAN METODE WATERFALL Ada beberapa tahapan metode waterfall yang sering digunakan : - Analisis Kebutuhan (Requirement) - Sistem Desain (Design System) - Penulisan Sinkode Program/Implemention (Coding & Testing) - Penerapan/Pengujian Program (Integration & Testing) - Pemeliharaan (Operation & Maintanence)
  • 23. 23 ANALISIS KEBUTUHAN (REQUIREMENT) Dalam tahap ini merupakan analisa terhadap kebutuhan sistem. Pengumpul data pada tahap ini bisa melakukan sebuah penelitian, wawancara, atau studi literature. Seseorang analisis sistem akan menggali informasi sebanyak-banyaknya dari user sehingga akan tercipta sebuah sistem computer yang bisa melakukan tugas-tugas yang diinginkan oleh user tersebut. Tahapan ini akan menghasilkan dokumen user requirement atau bisa dikatakan sebagi data yang berhubungan dengan keinginan user dalam pembuatan sistem. Dokumen inilah yang akan menjadi acuan sistem analisi untuk menterjemahkan ke dalam bahasa pemrograman.
  • 24. 24 SISTEM DESAIN (DESIGN SYSTEM) Proses desain akan menterjemahkan syarat kebutuhan kesebuah perancangan perangkat lunak yang dapat diperkirakan sebelum dibuat koding. Proses ini berfokus pada struktur data, arsitektur perangkat lunak, representasi interface, dan detail (algoritma) procedural. Tahapan ini kan menghasilkan dokumen yang disebut software requirement. Dokumen inilah yang akan digunakan programmer untuk melakukan aktivitas pembuatan sistemnya.
  • 25. 25 PENULISAN SINKODE PROGRAM/IMPLEMENTION (CODING & TESTING) Coding merupakan penerjemahan desain dalam bahasa yang bisa dikenali oleh computer. Dilakukan oleh programmer yang akan menterjemahkan transaksi yang diminta oleh user. Tahapan inilah yang merupakan tahapan secara nyata dalam mengerjakan suatu sistem. Dalam artian penggunaan computer akan dimaksimalkan dalam tahapan ini. Setelah pengkodean selesai maka akan dilakukan testing terhapad sistem yang telah dibuat tadi. Tujuan testing adalah menemukan kesalahan-kesalahan terhadap sistem tersebut dan kemudian bisa diperbaiki.
  • 26. 26 PENERAPAN/PENGUJIAN PROGRAM (INTEGRATION & TESTING) Tahapan ini bisa dikatakan final dalam pembuatan sebuah sistem. Setelah melakukan analisa, desain dan pengkodean maka sistem yang sudah dijadikan digunakan oleh user.
  • 27. 27 PEMELIHARAAN (OPERATION & MAINTANENCE) Perangkat lunak yang susah disampaikan kepada pelanggan pasti akan mengalami perubahan. Perubahan tersebut bisa karena mengalami kesalahan karena perangkat lunak harus menyesuaikan dengan lingkungan baru, atau karena pelanggan membutuhkan perkembangan fungsional.