SlideShare a Scribd company logo
Hubungan
manajemen konflik
dan kinerja
Kartika 1661233
Theresa Dewi 1761244
Riyan A.B 1761263
Pengertian Manajemen Konflik
Manajemen adalah suatu sikap atau proses untuk mengatur
atau mengawasi kerja seseorang dalam organisasi. Karena
manajemen merupakan proses penting yang menggerakan
organisasi. Tanpa adanya manajemen yang efektif tidak ada
usaha yang berhasil cukup lama. Konflik merupakan proses
interaksi antara dua orang atau lebih, atau dua kelompok atau
lebih yang bertentangan dalam berpendapat dan tujuannya.
Menurut Wirawan (2010:5) konflik adalah proses pertentangan
yang diekspresikan diantara dua pihak atau lebih yang saling
tergantung mengenai objek konflik, menggunakan pola pikir
dan interaksi yang menghasilkan keluaran konflik.
Jenis-jenis konflik
Konflik yang terjadi dalam suatu organisasi atau konflik di
tempat kerja antara pihak-pihak yang terlibat konflik dan
saling tergantung dalam melaksanakan pekerjaan untuk
mencapai tujuan organisasi di sebut konflik interpersonal
(Wirawan, 2010:55). Beberapa konflik interpersonal (Ade
Florent, 2010):
a. Konflik di Dalam Diri Individu
b. Konflik Antar Individu di Dalam Organisasi yang Sama
c. Konflik Antar Individu dengan Kelompok
d. Konflik Antar Kelompok dengan Organisasi yang Sama
e. Konflik Antar Organisasi Dalam Bidang Ekonomi
Indikator manajemen konflik
Di bawah ini merupakan beberapa indikator dari
manajemen konflik adalah:
a. Keterbatasan Sumber Daya
b. Struktur Organisasi
c. Komunikasi
d. Perbedaan Individu
Pengertian kinerja
Menurut Wahyudi (2006:68) menyatakan bahwa kinerja atau
performansi kerja adalah hasil kerja sebagai gambaran
pekerjaan yang telah dilakukan di dalam organisasi. Menurut
Wirawan (2009:5) kinerja adalah keluaran yang dihasilkan oleh
indikator-indikator suatu pekerjaan atau suatu profesi dalam
waktu tertentu. Menurut Ade Florent (2010) kinerja merupakan
prestasi kerja seseorang dalam melaksanakan tugas dan
pekerjaan yang diberikan kepadanya di dalam suatu
perusahaan yang meliputi kejujuran, loyalitas, kedisiplinan,
kerja sama, tanggung jawab, sikap, kehadiran, kuantitas,
pekerjaan, kualitas kerja dan peningkatan kerja.
Jenis-jenis kinerja
Kinerja suatu organisasi tergantung kepada etos kerja dari
anggota organisasi bersangkutan. Keberhasilan organisasi
dengan ragam kinerja tergantung kepada kinerja para
peserta organisasi yang bersangkutan. Di dalam suatu
organisasi dikenal 3 (tiga) jenis kinerja (Suyadi, 1999:140-
143):
a. Kinerja Strategik
b. Kinerja Administratif
c. Kinerja Operasional
Penilaian kinerja
Penilaian kinerja merupakan evaluasi resmi dan periodik tentang hasil
pekerjaaan seorang pekerja diukur dengan kriteria pekerjaan yang telah
ditentukan (Wahyudi, 2006). Penilaian kinerja adalah hasil karya seorang
karyawan yang telah melaksanakan pekerjaannya dalam suatu
perusahaan/organisasi yang ditampilkan terhadapa pencapaian sasaran.
Agar kegiatan penilaian dapat berlangsung sesuai dengan harapan, maka
langkah-langkah yang ditempuh adalah (Wahyudi, 2006):
a. Mendefinisikan pekerjaan, berarti memastikan bahwa pimpinan
(evaluator) dan bawahan sama-sama sepakat dengan rincian tugas dan
instrumen yang akan digunakan untuk menilai kinerja.
b. Penilaian prestasi, berarti membandingkan antara pretasi aktual
anggota/ karyawan dengan instrumen penilaian.
c. Menyediakan umpan balik, berarti mengadakan pertemuan-pertemuan
untuk membahas prestasi kemajuan bawahan. Dalam pertemuan
dirancang rencana pengembangan yang mungkin diperlukan.
Faktor-faktor yang
mempengaruhi kinerja
Menurut Ade Florent (2010) dalam pembahasan mengenai
permasalahan kinerja pegawai, tidak terlepas dari berbagai
macam faktor yang
menyertainya yaitu:
1. Faktor kemampuan (ability)
2. Faktor motivasi
3. Faktor Konflik
Hubungan Antara konflik dan
kinerja
Disini memang adanya keterkaitan antara
manajemen konflik dengan kinerja
karyawan. Karena dua variabel ini
melibatkan karyawan yang mana telah
diketahui bahwa karyawan merupakan
sumber daya yang penting bagi perusahan
untuk mencapai tujuan. Karena dalam
suatu perusahaan karyawan merupakan
asset yang sangat penting untuk berperan
menjadi perencana dan pelaku dari setiap
aktivitas perusahaan. Untuk itu karyawan
perlu di perhatikan keberadaanya supaya
dapat didayagunakan secara optimal yang
memiliki komitmen tinggi serta
produktivitas yang tinggi. Namun karena
begitu banyak perbedaan antara manusia
(karyawan), terkadang dalam mencapai
tujuan perusahaan terdapat
benturan/masalah anata individu, individu
dengan kelompok, kelompok dengan
kelompok yang disebut dengan konflik.
Konflik dalam suatu perusahaan dapat
menimbulkan hal positif jika konflik tadi
kelola dengan baik. Namun bisa juga
berdampak negatif bagi perusahaan jika
konflik hanya dibiarkan saja tanpa ada
jalan keluar. Kinerja karyawan merupakan
hal yang penting untuk diperhatikan.
Karena tinggi rendahnya kinerja karyawan
akan mempengaruhi produktivitas
perusahan secara keseluruhan. Karena itu
setiap perusahaan harus tahu inti dari
masalah kinerja dan benar-benar
dipahami sebagai dasar suatu variabel
yang sangat strategis dalam pencapaian
tujuan perusahaan.
Terimakasih

More Related Content

What's hot

50 soal pilihan ganda manajemen
50 soal pilihan ganda manajemen50 soal pilihan ganda manajemen
50 soal pilihan ganda manajemen
Anto Apriyanto, M.E.I.
 
Ragam orientasi hidup manusia
Ragam orientasi hidup manusiaRagam orientasi hidup manusia
Ragam orientasi hidup manusia
Yadi Supriyadi
 
Aliran informasi dalam organisasi
Aliran informasi dalam organisasiAliran informasi dalam organisasi
Aliran informasi dalam organisasi
Atika Rusli
 
Pengembangan organisasi
Pengembangan organisasiPengembangan organisasi
Pengembangan organisasiNaeya Hasbi
 
Motivasi dalam manajemen
Motivasi dalam manajemenMotivasi dalam manajemen
Motivasi dalam manajemen
Rijal STIE Bima
 
Hakikat manusia sebagai pelaku komunikasi
Hakikat manusia sebagai pelaku komunikasiHakikat manusia sebagai pelaku komunikasi
Hakikat manusia sebagai pelaku komunikasimawan fadlli
 
Pengantar manajemen( pengarahan)
Pengantar manajemen( pengarahan)Pengantar manajemen( pengarahan)
Pengantar manajemen( pengarahan)Brian Tri Hartanto
 
Pierre Bourdieu dan Pemikirannya tentang Habitus, Doxa dan Kekerasan Simbolik
Pierre Bourdieu dan Pemikirannya tentang Habitus, Doxa dan Kekerasan SimbolikPierre Bourdieu dan Pemikirannya tentang Habitus, Doxa dan Kekerasan Simbolik
Pierre Bourdieu dan Pemikirannya tentang Habitus, Doxa dan Kekerasan Simbolik
Satrio Arismunandar
 
Media Richness Theory
Media Richness TheoryMedia Richness Theory
Media Richness Theory
mankoma2012
 
pengembangan organisasi
pengembangan organisasipengembangan organisasi
pengembangan organisasi
barita
 
Manajemen konflik
Manajemen konflikManajemen konflik
Manajemen konflik
wahyukoyosss
 
Makalah teori kontingensi
Makalah teori kontingensiMakalah teori kontingensi
Makalah teori kontingensi
Ajeng Pipit
 
Teori komunikasi kelompok
Teori komunikasi kelompokTeori komunikasi kelompok
Teori komunikasi kelompok
Kentos2069
 
Ppt pengantar manajemen kekuasaan, wewenang tanggung jawab dan delegasi
Ppt pengantar manajemen kekuasaan, wewenang tanggung jawab dan delegasiPpt pengantar manajemen kekuasaan, wewenang tanggung jawab dan delegasi
Ppt pengantar manajemen kekuasaan, wewenang tanggung jawab dan delegasi
Hikmah Siti Nazwah
 
Wewenang, Delegasi dan Desentralisasi
Wewenang, Delegasi dan DesentralisasiWewenang, Delegasi dan Desentralisasi
Wewenang, Delegasi dan Desentralisasi
Intan Nursini Hapsari
 
Komunikasi antar pribadi (kap)
Komunikasi antar pribadi (kap)Komunikasi antar pribadi (kap)
Komunikasi antar pribadi (kap)adhytyachristian
 
Manajemen Konflik
Manajemen KonflikManajemen Konflik
Manajemen Konflik
dmaiia
 
Stres kerja dalam organisasi.
Stres kerja dalam organisasi.Stres kerja dalam organisasi.
Stres kerja dalam organisasi.Nanda_khalisa
 
Kepemimpinan dan perilaku organisasi
Kepemimpinan dan perilaku organisasiKepemimpinan dan perilaku organisasi
Kepemimpinan dan perilaku organisasi
Joel mabes
 

What's hot (20)

50 soal pilihan ganda manajemen
50 soal pilihan ganda manajemen50 soal pilihan ganda manajemen
50 soal pilihan ganda manajemen
 
Ragam orientasi hidup manusia
Ragam orientasi hidup manusiaRagam orientasi hidup manusia
Ragam orientasi hidup manusia
 
Aliran informasi dalam organisasi
Aliran informasi dalam organisasiAliran informasi dalam organisasi
Aliran informasi dalam organisasi
 
Pengembangan organisasi
Pengembangan organisasiPengembangan organisasi
Pengembangan organisasi
 
Motivasi dalam manajemen
Motivasi dalam manajemenMotivasi dalam manajemen
Motivasi dalam manajemen
 
Hakikat manusia sebagai pelaku komunikasi
Hakikat manusia sebagai pelaku komunikasiHakikat manusia sebagai pelaku komunikasi
Hakikat manusia sebagai pelaku komunikasi
 
Pengantar manajemen( pengarahan)
Pengantar manajemen( pengarahan)Pengantar manajemen( pengarahan)
Pengantar manajemen( pengarahan)
 
Pierre Bourdieu dan Pemikirannya tentang Habitus, Doxa dan Kekerasan Simbolik
Pierre Bourdieu dan Pemikirannya tentang Habitus, Doxa dan Kekerasan SimbolikPierre Bourdieu dan Pemikirannya tentang Habitus, Doxa dan Kekerasan Simbolik
Pierre Bourdieu dan Pemikirannya tentang Habitus, Doxa dan Kekerasan Simbolik
 
Evolusi Teori Manajemen
Evolusi Teori ManajemenEvolusi Teori Manajemen
Evolusi Teori Manajemen
 
Media Richness Theory
Media Richness TheoryMedia Richness Theory
Media Richness Theory
 
pengembangan organisasi
pengembangan organisasipengembangan organisasi
pengembangan organisasi
 
Manajemen konflik
Manajemen konflikManajemen konflik
Manajemen konflik
 
Makalah teori kontingensi
Makalah teori kontingensiMakalah teori kontingensi
Makalah teori kontingensi
 
Teori komunikasi kelompok
Teori komunikasi kelompokTeori komunikasi kelompok
Teori komunikasi kelompok
 
Ppt pengantar manajemen kekuasaan, wewenang tanggung jawab dan delegasi
Ppt pengantar manajemen kekuasaan, wewenang tanggung jawab dan delegasiPpt pengantar manajemen kekuasaan, wewenang tanggung jawab dan delegasi
Ppt pengantar manajemen kekuasaan, wewenang tanggung jawab dan delegasi
 
Wewenang, Delegasi dan Desentralisasi
Wewenang, Delegasi dan DesentralisasiWewenang, Delegasi dan Desentralisasi
Wewenang, Delegasi dan Desentralisasi
 
Komunikasi antar pribadi (kap)
Komunikasi antar pribadi (kap)Komunikasi antar pribadi (kap)
Komunikasi antar pribadi (kap)
 
Manajemen Konflik
Manajemen KonflikManajemen Konflik
Manajemen Konflik
 
Stres kerja dalam organisasi.
Stres kerja dalam organisasi.Stres kerja dalam organisasi.
Stres kerja dalam organisasi.
 
Kepemimpinan dan perilaku organisasi
Kepemimpinan dan perilaku organisasiKepemimpinan dan perilaku organisasi
Kepemimpinan dan perilaku organisasi
 

Similar to Hubungan manajemen konflik terhadap kinerja karyawan

Hubungan Antara Manajemen Konflik dengan Kinerja Karyawan
Hubungan Antara Manajemen Konflik dengan Kinerja KaryawanHubungan Antara Manajemen Konflik dengan Kinerja Karyawan
Hubungan Antara Manajemen Konflik dengan Kinerja Karyawan
Santi Sulistyorini
 
Hubugan antara manajemen konflik kepemimpinan dan motivasi karyawan
Hubugan antara manajemen konflik kepemimpinan dan motivasi karyawanHubugan antara manajemen konflik kepemimpinan dan motivasi karyawan
Hubugan antara manajemen konflik kepemimpinan dan motivasi karyawan
KhoirotinNashihah
 
Hubungan manajemen konflik dengan kinerja karyawan
Hubungan manajemen konflik dengan kinerja karyawanHubungan manajemen konflik dengan kinerja karyawan
Hubungan manajemen konflik dengan kinerja karyawan
STIE PGRI DEWANTARA JOMBANG
 
Pengaruh manajemen konflik terhadap kepuasan kerja
Pengaruh manajemen konflik terhadap kepuasan kerjaPengaruh manajemen konflik terhadap kepuasan kerja
Pengaruh manajemen konflik terhadap kepuasan kerja
MaulidyaCitra
 
Hubungan manajemen konflik dan kinerja
Hubungan manajemen konflik dan kinerjaHubungan manajemen konflik dan kinerja
Hubungan manajemen konflik dan kinerja
FerianWibisono
 
Manajemen konflik
Manajemen konflikManajemen konflik
Manajemen konflik
ZinedinNV
 
Hana Yulia/Mulawarman University (perilaku organisasi) Kelompok 3
Hana Yulia/Mulawarman University (perilaku organisasi) Kelompok 3Hana Yulia/Mulawarman University (perilaku organisasi) Kelompok 3
Hana Yulia/Mulawarman University (perilaku organisasi) Kelompok 3
HanaYulia4
 
DISKUSI 3 ORGANISASI.docx
DISKUSI 3 ORGANISASI.docxDISKUSI 3 ORGANISASI.docx
DISKUSI 3 ORGANISASI.docx
AriSyahputra16
 
Tugas mnj konflik rachmad arif s.w 1761175
Tugas mnj konflik rachmad arif s.w 1761175Tugas mnj konflik rachmad arif s.w 1761175
Tugas mnj konflik rachmad arif s.w 1761175
ArifRachmad1
 
(Dian vita dilla, karmila situmorang, widia azhari, cindya wina siska, renni ...
(Dian vita dilla, karmila situmorang, widia azhari, cindya wina siska, renni ...(Dian vita dilla, karmila situmorang, widia azhari, cindya wina siska, renni ...
(Dian vita dilla, karmila situmorang, widia azhari, cindya wina siska, renni ...
resinoviasari1
 
(Dian vita dilla, karmila situmorang, widia azhari, cindya wina siska, renni ...
(Dian vita dilla, karmila situmorang, widia azhari, cindya wina siska, renni ...(Dian vita dilla, karmila situmorang, widia azhari, cindya wina siska, renni ...
(Dian vita dilla, karmila situmorang, widia azhari, cindya wina siska, renni ...
dianvitadilla
 
Pengaruh konflik terhadap kepuasan kerja
Pengaruh konflik terhadap kepuasan kerjaPengaruh konflik terhadap kepuasan kerja
Pengaruh konflik terhadap kepuasan kerja
FajarYanuar1
 
Makalah 1 kompensasi
Makalah 1 kompensasiMakalah 1 kompensasi
Makalah 1 kompensasi
azharialim
 
PERILAKU ORGANISASI
PERILAKU ORGANISASI PERILAKU ORGANISASI
PERILAKU ORGANISASI
Aulia Hamunta
 
Framework tugas pak ade
Framework tugas pak adeFramework tugas pak ade
Framework tugas pak ade
kasiyah
 
Makalah evaluasi kinerja dan kompensasi UTS.ANDHIKA PRATAMA,11150937,7I MSDM....
Makalah evaluasi kinerja dan kompensasi UTS.ANDHIKA PRATAMA,11150937,7I MSDM....Makalah evaluasi kinerja dan kompensasi UTS.ANDHIKA PRATAMA,11150937,7I MSDM....
Makalah evaluasi kinerja dan kompensasi UTS.ANDHIKA PRATAMA,11150937,7I MSDM....
andhikapratama176
 
Tb 2 etik umb chika amelia - 43120110135
Tb 2 etik umb   chika amelia - 43120110135Tb 2 etik umb   chika amelia - 43120110135
Tb 2 etik umb chika amelia - 43120110135
Chika Amelia TV
 
Komitmen Karyawan - kelompok 2 (1).pptx
Komitmen Karyawan - kelompok 2 (1).pptxKomitmen Karyawan - kelompok 2 (1).pptx
Komitmen Karyawan - kelompok 2 (1).pptx
AnggaHariyanto2
 
Tugas manajemen konflik , pak deni
Tugas manajemen konflik , pak deniTugas manajemen konflik , pak deni
Tugas manajemen konflik , pak deni
irfansuryo1
 

Similar to Hubungan manajemen konflik terhadap kinerja karyawan (20)

Hubungan Antara Manajemen Konflik dengan Kinerja Karyawan
Hubungan Antara Manajemen Konflik dengan Kinerja KaryawanHubungan Antara Manajemen Konflik dengan Kinerja Karyawan
Hubungan Antara Manajemen Konflik dengan Kinerja Karyawan
 
Hubugan antara manajemen konflik kepemimpinan dan motivasi karyawan
Hubugan antara manajemen konflik kepemimpinan dan motivasi karyawanHubugan antara manajemen konflik kepemimpinan dan motivasi karyawan
Hubugan antara manajemen konflik kepemimpinan dan motivasi karyawan
 
Hubungan manajemen konflik dengan kinerja karyawan
Hubungan manajemen konflik dengan kinerja karyawanHubungan manajemen konflik dengan kinerja karyawan
Hubungan manajemen konflik dengan kinerja karyawan
 
Pengaruh manajemen konflik terhadap kepuasan kerja
Pengaruh manajemen konflik terhadap kepuasan kerjaPengaruh manajemen konflik terhadap kepuasan kerja
Pengaruh manajemen konflik terhadap kepuasan kerja
 
Hubungan manajemen konflik dan kinerja
Hubungan manajemen konflik dan kinerjaHubungan manajemen konflik dan kinerja
Hubungan manajemen konflik dan kinerja
 
Manajemen konflik
Manajemen konflikManajemen konflik
Manajemen konflik
 
Hana Yulia/Mulawarman University (perilaku organisasi) Kelompok 3
Hana Yulia/Mulawarman University (perilaku organisasi) Kelompok 3Hana Yulia/Mulawarman University (perilaku organisasi) Kelompok 3
Hana Yulia/Mulawarman University (perilaku organisasi) Kelompok 3
 
DISKUSI 3 ORGANISASI.docx
DISKUSI 3 ORGANISASI.docxDISKUSI 3 ORGANISASI.docx
DISKUSI 3 ORGANISASI.docx
 
Tugas mnj konflik rachmad arif s.w 1761175
Tugas mnj konflik rachmad arif s.w 1761175Tugas mnj konflik rachmad arif s.w 1761175
Tugas mnj konflik rachmad arif s.w 1761175
 
(Dian vita dilla, karmila situmorang, widia azhari, cindya wina siska, renni ...
(Dian vita dilla, karmila situmorang, widia azhari, cindya wina siska, renni ...(Dian vita dilla, karmila situmorang, widia azhari, cindya wina siska, renni ...
(Dian vita dilla, karmila situmorang, widia azhari, cindya wina siska, renni ...
 
(Dian vita dilla, karmila situmorang, widia azhari, cindya wina siska, renni ...
(Dian vita dilla, karmila situmorang, widia azhari, cindya wina siska, renni ...(Dian vita dilla, karmila situmorang, widia azhari, cindya wina siska, renni ...
(Dian vita dilla, karmila situmorang, widia azhari, cindya wina siska, renni ...
 
Pengaruh konflik terhadap kepuasan kerja
Pengaruh konflik terhadap kepuasan kerjaPengaruh konflik terhadap kepuasan kerja
Pengaruh konflik terhadap kepuasan kerja
 
Makalah 1 kompensasi
Makalah 1 kompensasiMakalah 1 kompensasi
Makalah 1 kompensasi
 
PERILAKU ORGANISASI
PERILAKU ORGANISASI PERILAKU ORGANISASI
PERILAKU ORGANISASI
 
Framework tugas pak ade
Framework tugas pak adeFramework tugas pak ade
Framework tugas pak ade
 
ekonomi
ekonomiekonomi
ekonomi
 
Makalah evaluasi kinerja dan kompensasi UTS.ANDHIKA PRATAMA,11150937,7I MSDM....
Makalah evaluasi kinerja dan kompensasi UTS.ANDHIKA PRATAMA,11150937,7I MSDM....Makalah evaluasi kinerja dan kompensasi UTS.ANDHIKA PRATAMA,11150937,7I MSDM....
Makalah evaluasi kinerja dan kompensasi UTS.ANDHIKA PRATAMA,11150937,7I MSDM....
 
Tb 2 etik umb chika amelia - 43120110135
Tb 2 etik umb   chika amelia - 43120110135Tb 2 etik umb   chika amelia - 43120110135
Tb 2 etik umb chika amelia - 43120110135
 
Komitmen Karyawan - kelompok 2 (1).pptx
Komitmen Karyawan - kelompok 2 (1).pptxKomitmen Karyawan - kelompok 2 (1).pptx
Komitmen Karyawan - kelompok 2 (1).pptx
 
Tugas manajemen konflik , pak deni
Tugas manajemen konflik , pak deniTugas manajemen konflik , pak deni
Tugas manajemen konflik , pak deni
 

Hubungan manajemen konflik terhadap kinerja karyawan

  • 1. Hubungan manajemen konflik dan kinerja Kartika 1661233 Theresa Dewi 1761244 Riyan A.B 1761263
  • 2. Pengertian Manajemen Konflik Manajemen adalah suatu sikap atau proses untuk mengatur atau mengawasi kerja seseorang dalam organisasi. Karena manajemen merupakan proses penting yang menggerakan organisasi. Tanpa adanya manajemen yang efektif tidak ada usaha yang berhasil cukup lama. Konflik merupakan proses interaksi antara dua orang atau lebih, atau dua kelompok atau lebih yang bertentangan dalam berpendapat dan tujuannya. Menurut Wirawan (2010:5) konflik adalah proses pertentangan yang diekspresikan diantara dua pihak atau lebih yang saling tergantung mengenai objek konflik, menggunakan pola pikir dan interaksi yang menghasilkan keluaran konflik.
  • 3. Jenis-jenis konflik Konflik yang terjadi dalam suatu organisasi atau konflik di tempat kerja antara pihak-pihak yang terlibat konflik dan saling tergantung dalam melaksanakan pekerjaan untuk mencapai tujuan organisasi di sebut konflik interpersonal (Wirawan, 2010:55). Beberapa konflik interpersonal (Ade Florent, 2010): a. Konflik di Dalam Diri Individu b. Konflik Antar Individu di Dalam Organisasi yang Sama c. Konflik Antar Individu dengan Kelompok d. Konflik Antar Kelompok dengan Organisasi yang Sama e. Konflik Antar Organisasi Dalam Bidang Ekonomi
  • 4. Indikator manajemen konflik Di bawah ini merupakan beberapa indikator dari manajemen konflik adalah: a. Keterbatasan Sumber Daya b. Struktur Organisasi c. Komunikasi d. Perbedaan Individu
  • 5. Pengertian kinerja Menurut Wahyudi (2006:68) menyatakan bahwa kinerja atau performansi kerja adalah hasil kerja sebagai gambaran pekerjaan yang telah dilakukan di dalam organisasi. Menurut Wirawan (2009:5) kinerja adalah keluaran yang dihasilkan oleh indikator-indikator suatu pekerjaan atau suatu profesi dalam waktu tertentu. Menurut Ade Florent (2010) kinerja merupakan prestasi kerja seseorang dalam melaksanakan tugas dan pekerjaan yang diberikan kepadanya di dalam suatu perusahaan yang meliputi kejujuran, loyalitas, kedisiplinan, kerja sama, tanggung jawab, sikap, kehadiran, kuantitas, pekerjaan, kualitas kerja dan peningkatan kerja.
  • 6. Jenis-jenis kinerja Kinerja suatu organisasi tergantung kepada etos kerja dari anggota organisasi bersangkutan. Keberhasilan organisasi dengan ragam kinerja tergantung kepada kinerja para peserta organisasi yang bersangkutan. Di dalam suatu organisasi dikenal 3 (tiga) jenis kinerja (Suyadi, 1999:140- 143): a. Kinerja Strategik b. Kinerja Administratif c. Kinerja Operasional
  • 7. Penilaian kinerja Penilaian kinerja merupakan evaluasi resmi dan periodik tentang hasil pekerjaaan seorang pekerja diukur dengan kriteria pekerjaan yang telah ditentukan (Wahyudi, 2006). Penilaian kinerja adalah hasil karya seorang karyawan yang telah melaksanakan pekerjaannya dalam suatu perusahaan/organisasi yang ditampilkan terhadapa pencapaian sasaran. Agar kegiatan penilaian dapat berlangsung sesuai dengan harapan, maka langkah-langkah yang ditempuh adalah (Wahyudi, 2006): a. Mendefinisikan pekerjaan, berarti memastikan bahwa pimpinan (evaluator) dan bawahan sama-sama sepakat dengan rincian tugas dan instrumen yang akan digunakan untuk menilai kinerja. b. Penilaian prestasi, berarti membandingkan antara pretasi aktual anggota/ karyawan dengan instrumen penilaian. c. Menyediakan umpan balik, berarti mengadakan pertemuan-pertemuan untuk membahas prestasi kemajuan bawahan. Dalam pertemuan dirancang rencana pengembangan yang mungkin diperlukan.
  • 8. Faktor-faktor yang mempengaruhi kinerja Menurut Ade Florent (2010) dalam pembahasan mengenai permasalahan kinerja pegawai, tidak terlepas dari berbagai macam faktor yang menyertainya yaitu: 1. Faktor kemampuan (ability) 2. Faktor motivasi 3. Faktor Konflik
  • 9. Hubungan Antara konflik dan kinerja Disini memang adanya keterkaitan antara manajemen konflik dengan kinerja karyawan. Karena dua variabel ini melibatkan karyawan yang mana telah diketahui bahwa karyawan merupakan sumber daya yang penting bagi perusahan untuk mencapai tujuan. Karena dalam suatu perusahaan karyawan merupakan asset yang sangat penting untuk berperan menjadi perencana dan pelaku dari setiap aktivitas perusahaan. Untuk itu karyawan perlu di perhatikan keberadaanya supaya dapat didayagunakan secara optimal yang memiliki komitmen tinggi serta produktivitas yang tinggi. Namun karena begitu banyak perbedaan antara manusia (karyawan), terkadang dalam mencapai tujuan perusahaan terdapat benturan/masalah anata individu, individu dengan kelompok, kelompok dengan kelompok yang disebut dengan konflik. Konflik dalam suatu perusahaan dapat menimbulkan hal positif jika konflik tadi kelola dengan baik. Namun bisa juga berdampak negatif bagi perusahaan jika konflik hanya dibiarkan saja tanpa ada jalan keluar. Kinerja karyawan merupakan hal yang penting untuk diperhatikan. Karena tinggi rendahnya kinerja karyawan akan mempengaruhi produktivitas perusahan secara keseluruhan. Karena itu setiap perusahaan harus tahu inti dari masalah kinerja dan benar-benar dipahami sebagai dasar suatu variabel yang sangat strategis dalam pencapaian tujuan perusahaan.