SlideShare a Scribd company logo
TODAY’S TOPICS
FUNGSI KETERKAITAN TIK DALAM
PEMBELAJARAN PAI
DEFINISI DARI
PEMBELAJARAN PAI
PERANAN TIK
DALAM
PEMBELAJARAN
FUNGSI DAN
MANFAAT TIK DALAM
PEMBELAJARAN PAI
DEFINISI PEMBELAJARAN PAI
Dilihat dari konsep
dasar dan
operasionalnya serta
praktik
penyelenggaraannya,
maka pendidikan
Islam pada dasarnya
mengandung 3
pengertian:
Pendidikan Islam adalah pendidikan menurut Islam atau pendidikan
Islami, yakni pendidikan yang dipahami dan dikembangkan dari
ajaran dan nilai-nilai fundamental yang terkandung dalam sumber
dasarnya, yaitu Al-Qur’an dan Al-Sunnah.
Pendidikan Islam adalah pendidikan Ke-Islaman atau
pendidikan Agama Islam, yakni upaya mendidikkan agama
Islam atau ajaran dan nilai-nilainya, agar menjadi way of life
(pandangan hidup) dan sikap hidup seseorang.
Pendidikan Islam adalah pendidikan dalam Islam,
atau proses dan praktik penyelenggaraan
pendidikan yang berlangsung dan berkembang
dalam realitas sejarah umat Islam.
KESIMPULAN
Pembelajaran Pendidikan Agama Islam
merupakan usaha untuk menanamkan nilai-nilai
positif yang bersumber dari Al-Quran dan Al-
Hadits dalam diri peserta didik, sehingga kelak
peserta didik mampu menanamkannya dalam
kehidupan sehari-hari dan menjadi bagian dari
kebiasaan hidupnya, sehingga ia mampu
mendapatkan kebahagiaan dunia maupun di
akhirat kelak.
PERANAN TIK DALAM PEMBELAJARAN
TIK
Sebagai
Keteramp
ilan (Skill)
dan
Kompete
nsi
TIK
Sebagai
Infrastruk
tur
Pembelaj
aran
TIK
Sebagai
Sumber
Bahan
Belajar
TIK
Sebagai
Alat
Bantu dan
Fasilitas
Pembelaj
aran
TIK
Sebagai
Pendukun
g
Manajeme
n
Pembelaj
aran
TIK
Sebagai
Sistem
Pendukun
g
Keputusa
n
TIK Sebagai Keterampilan (Skill) dan
Kompetensi
1. Setiap pemangku kepentingan harus memiliki kompetensi dan keahlian menggunakan
teknologi informasi dan komunikasi untuk pendidikan.
2. Informasi merupakan “bahan mentah” dari pengetahuan yang harus diolah melalui
proses pembelajaran.
3. Pembagi pengetahuan antar satu peserta didik dengan yang lainnya bersifat mutlak dan
tidak berkesudahan.
4. Belajar mengenai bagaimana cara belajar yang efektif dan efisien bagi pengajar, peserta
didik, dan stakeholder.
5. Belajar adalah proses seumur hidup yang berlaku bagi setiap individu atau setiap
manusia.
TIK Sebagai Infrastruktur
Pembelajaran
1. Saat ini bahan ajar banyak disimpan dalam format digital dengan model yang
beragam seperti multimedia.
2. Para peserta didik-instruktur dan peserta didik- secara aktif bergerak dari satu
tempat ke tempat lainnya.
3. Proses pembelajaran seharusnya dapat dilakukan dimana dan kapan saja.
4. Perbedaan letak geografi seharusnya tidak menjadi batasan pembelajaran.
5. “The network is the school” akan menjadi fenomena baru di dalam dunia
pendidikan.
TIK Sebagai Sumber Bahan Belajar
1. Ilmu pengetahuan berkembang sedemikian cepatnya.
2. Pengajar-pengajar yang hebat tersebar di berbagai belahan dunia.
3. Buku-buku, bahan ajar, dan referensi diperbaharuhi secara
kontinue.
4. Inovasi memerlukan kerja sama pemikiran.
5. Tanpa teknologi, proses pembelajaran yang “up-to-date”
membutuhkan waktu yang lama.
TIK Sebagai Alat Bantu dan Fasilitas
Pembelajaran
1. Penyampaian pengetahuan seharusnya mempertimbangkan konteks dunia
nyatanya.
2. Memberikan ilustrasi berbagai fenomena ilmu pengetahuan untuk mempercepat
penyerapan bahan ajar.
3. Pelajar diharapkan melakukan eksplorasi terhadap pengetahuannya secara lebih
bebas dan mandiri.
4. Akuisisi pengetahuan berasal dari interaksi antar peserta didik dan pengajar.
5. Rasio antara pengajar dan peserta didik proses pemberian fasilitas.
TIK Sebagai Pendukung Manajemen
Pembelajaran
1. Setiap individu memerlukan dukungan pembelajaran tanpa henti setiap harinya.
2. Transaksi dan interaksi interaktif antar – stakeholder memerlukan pengolahan
back-office yang kuat.
3. Kualitas pelayanan pada pengelolaan administrasi pendidikan seharusnya
ditingkatkan secara bertahap.
4. Orang merupakan sumber daya yang sangat bernilai sekaligus terbatas dalam
institusi.
5. Munculnya keberadaan sistem pendidikan interorganisasi.
TIK Sebagai Sistem Pendukung
Keputusan
1. Setiap individu memiliki karakteristik dan bakat masing-masing dalam
pembelajaran.
2. Pengajar seharusnya meningkatkan kompetensi dan keterampilan pada
berbagai bidang ilmu.
3. Sumber daya terbatas, pengelolaan yang efektif seharusnya dilakukan.
4. Institusi seharusnya tumbuh dari waktu ke waktu dalam hal jangkauan
dan kualitas.
FUNGSI DAN MANFAAT TIK DALAM
PEMBELAJARAN PAI
MEDIA
PEMBELAJARAN
MANDIRI
ALAT BANTU
PEMBELAJARAN
SUMBER
PEMBELAJARAN
BIOGRAFI NARASUMBER
Guru Pendidikan Agama Islam SD
Tempat, Tanggal Lahir : Ponorogo, 6 Agustus 1960
Alamat : JL. Godang 34 A Patihan Kidul, Siman
Riwayat Pendidikan :
 MI Godang (1974)
 PGAP (1978)
 PGAA (1980)
 Sarjana Muda - Universitas Muhamadiyah Ponorogo (1984)
 D2 STAIN Ponorogo (1998)
 S1 IAIRM Wali Songo Ngabar Ponorogo (2014)
Pesan : “Nek wong pinter iku, gak perlu golek mesti wes
akeh sing golek i. Makanya mumpung masih muda, terus
belajar.”
Membantu dalam keberhasilan proses belajar mengajar, terutama dapat
merangsang anak didik :
PERANAN TIK DALAM PEMBELAJARAN
Menurut Narasumber
1.Lebih suka terhadap pelajaran tersebut.
2.Lebih memotivasi anak, karena ada visual. Sehingga pada saat anak
melihat atau menyaksikan tayangan yang ada, mereka mudah untuk
menerima. Selain itu, karena siswa sudah melihat contohnya, guru tinggal
membetulkan gerakan siswa, sesuai dengan tayangan yang telah
disaksikan oleh siswa.
Menurut Narasumber, fungsi dan manfaat penggunaan TIK dalam pembelajaran
PAI ialah:
Fungsi dan Manfaat Penggunaan TIK
Dalam Pembelajaran PAI
1. Membangkitkan semangat anak (memberikan motivasi kepada anak-anak)
2. Memori yang diterima oleh anak anak akan lebih lama tersimpan di otaknya. Sehingga
tingkat ingatan anak menjadi lebih baik karena pengunaan LCD tersebut. Sehingga otomatis
bisa menghasilkan, tercapainya tujuan pembelajaran secara optimal.
3. Anak akan lebih fokus kepada tayangan. Sehingga dapat mencegah anak untuk bermain dan
berlaku yang tidak semestinya selama proses pembelajaran.
4. Dengan adanya audio visual ini, dapat menjadikan anak untuk tidak Gaptek (Gagap
Teknologi).
That’s all. Thank you! 
Any Questions?

More Related Content

What's hot

Asbabul wurud-ulumul hadits
Asbabul wurud-ulumul haditsAsbabul wurud-ulumul hadits
Asbabul wurud-ulumul hadits
Hafidzotul Millah
 
Modul SKI- KB 2 Perkembangan Kebudayaan Pada Masa Umayyah dan Abasiyah
Modul SKI- KB 2 Perkembangan Kebudayaan Pada Masa Umayyah dan AbasiyahModul SKI- KB 2 Perkembangan Kebudayaan Pada Masa Umayyah dan Abasiyah
Modul SKI- KB 2 Perkembangan Kebudayaan Pada Masa Umayyah dan Abasiyah
Istna Zakia Iriana
 
RPP MTs Quran Hadits Kelas VII
RPP MTs Quran Hadits Kelas VIIRPP MTs Quran Hadits Kelas VII
RPP MTs Quran Hadits Kelas VII
Diva Pendidikan
 
Contoh Penilaian PAI Kurtilas By Muhammad Hori
Contoh Penilaian PAI Kurtilas By Muhammad HoriContoh Penilaian PAI Kurtilas By Muhammad Hori
Contoh Penilaian PAI Kurtilas By Muhammad Hori
محمد خيرى
 
Takhrij hadis
Takhrij hadisTakhrij hadis
Takhrij hadis
Early Ridho Kismawadi
 
Ppt urutan surat dan ayat al qur’an asl iiiiiiiiii
Ppt urutan surat dan ayat al qur’an asl iiiiiiiiiiPpt urutan surat dan ayat al qur’an asl iiiiiiiiii
Ppt urutan surat dan ayat al qur’an asl iiiiiiiiii
Khusnul Kotimah
 
Tafsir bil ma’tsur, tafsir bir ra’yi dan 2 blogss
Tafsir bil ma’tsur, tafsir bir ra’yi dan 2 blogssTafsir bil ma’tsur, tafsir bir ra’yi dan 2 blogss
Tafsir bil ma’tsur, tafsir bir ra’yi dan 2 blogss
arfian kurniawan
 
RPP PAI XI Kurikulum 2013 Seri 2.3 iman kepada kitaballah
RPP PAI XI Kurikulum 2013  Seri 2.3 iman kepada kitaballahRPP PAI XI Kurikulum 2013  Seri 2.3 iman kepada kitaballah
RPP PAI XI Kurikulum 2013 Seri 2.3 iman kepada kitaballah
yasirmaster web.id
 
Modul Struktur Keilmuan PAI KB 4 Implementasi PAI Dan Kurikulum
Modul Struktur Keilmuan PAI KB 4 Implementasi PAI Dan KurikulumModul Struktur Keilmuan PAI KB 4 Implementasi PAI Dan Kurikulum
Modul Struktur Keilmuan PAI KB 4 Implementasi PAI Dan Kurikulum
Istna Zakia Iriana
 
pengertian, objek kajian, tujuan dan manfaat studi Masail fiqhiyah
pengertian, objek kajian, tujuan dan manfaat studi Masail fiqhiyahpengertian, objek kajian, tujuan dan manfaat studi Masail fiqhiyah
pengertian, objek kajian, tujuan dan manfaat studi Masail fiqhiyah
Diyach Ashfye
 
Presentasi Pengantar Masail Fiqhiyah
Presentasi Pengantar Masail FiqhiyahPresentasi Pengantar Masail Fiqhiyah
Presentasi Pengantar Masail FiqhiyahMarhamah Saleh
 
Mencintai Al-Qur’an dan Al-Hadist
Mencintai Al-Qur’an dan Al-HadistMencintai Al-Qur’an dan Al-Hadist
Mencintai Al-Qur’an dan Al-Hadist
Eloknadlifah
 
Rpp fikih tata cara thaharah
Rpp fikih tata cara thaharahRpp fikih tata cara thaharah
Rpp fikih tata cara thaharah
aisyaszuhriyah
 
Power Point 'Ulumul Qur'an
Power Point 'Ulumul Qur'anPower Point 'Ulumul Qur'an
Power Point 'Ulumul Qur'an
MythaChan
 
Modul ski
Modul skiModul ski
Modul ski
Opertor MI Kbk
 
2. rpp fiqih kelas viii m ts semester 1, 2
2. rpp fiqih kelas viii m ts semester 1, 22. rpp fiqih kelas viii m ts semester 1, 2
2. rpp fiqih kelas viii m ts semester 1, 2
Faizal Adli
 
Ulumul hadits
Ulumul haditsUlumul hadits
Ulumul hadits
Moh Yakub
 
3. ‘am, khash, muthlaq, muqayyad
3. ‘am, khash, muthlaq, muqayyad3. ‘am, khash, muthlaq, muqayyad
3. ‘am, khash, muthlaq, muqayyadMarhamah Saleh
 

What's hot (20)

Asbabul wurud-ulumul hadits
Asbabul wurud-ulumul haditsAsbabul wurud-ulumul hadits
Asbabul wurud-ulumul hadits
 
Modul SKI- KB 2 Perkembangan Kebudayaan Pada Masa Umayyah dan Abasiyah
Modul SKI- KB 2 Perkembangan Kebudayaan Pada Masa Umayyah dan AbasiyahModul SKI- KB 2 Perkembangan Kebudayaan Pada Masa Umayyah dan Abasiyah
Modul SKI- KB 2 Perkembangan Kebudayaan Pada Masa Umayyah dan Abasiyah
 
RPP MTs Quran Hadits Kelas VII
RPP MTs Quran Hadits Kelas VIIRPP MTs Quran Hadits Kelas VII
RPP MTs Quran Hadits Kelas VII
 
Contoh Penilaian PAI Kurtilas By Muhammad Hori
Contoh Penilaian PAI Kurtilas By Muhammad HoriContoh Penilaian PAI Kurtilas By Muhammad Hori
Contoh Penilaian PAI Kurtilas By Muhammad Hori
 
Takhrij hadis
Takhrij hadisTakhrij hadis
Takhrij hadis
 
Ppt hadits
Ppt haditsPpt hadits
Ppt hadits
 
Ppt urutan surat dan ayat al qur’an asl iiiiiiiiii
Ppt urutan surat dan ayat al qur’an asl iiiiiiiiiiPpt urutan surat dan ayat al qur’an asl iiiiiiiiii
Ppt urutan surat dan ayat al qur’an asl iiiiiiiiii
 
Tafsir bil ma’tsur, tafsir bir ra’yi dan 2 blogss
Tafsir bil ma’tsur, tafsir bir ra’yi dan 2 blogssTafsir bil ma’tsur, tafsir bir ra’yi dan 2 blogss
Tafsir bil ma’tsur, tafsir bir ra’yi dan 2 blogss
 
RPP PAI XI Kurikulum 2013 Seri 2.3 iman kepada kitaballah
RPP PAI XI Kurikulum 2013  Seri 2.3 iman kepada kitaballahRPP PAI XI Kurikulum 2013  Seri 2.3 iman kepada kitaballah
RPP PAI XI Kurikulum 2013 Seri 2.3 iman kepada kitaballah
 
Naskh mansukh
Naskh mansukhNaskh mansukh
Naskh mansukh
 
Modul Struktur Keilmuan PAI KB 4 Implementasi PAI Dan Kurikulum
Modul Struktur Keilmuan PAI KB 4 Implementasi PAI Dan KurikulumModul Struktur Keilmuan PAI KB 4 Implementasi PAI Dan Kurikulum
Modul Struktur Keilmuan PAI KB 4 Implementasi PAI Dan Kurikulum
 
pengertian, objek kajian, tujuan dan manfaat studi Masail fiqhiyah
pengertian, objek kajian, tujuan dan manfaat studi Masail fiqhiyahpengertian, objek kajian, tujuan dan manfaat studi Masail fiqhiyah
pengertian, objek kajian, tujuan dan manfaat studi Masail fiqhiyah
 
Presentasi Pengantar Masail Fiqhiyah
Presentasi Pengantar Masail FiqhiyahPresentasi Pengantar Masail Fiqhiyah
Presentasi Pengantar Masail Fiqhiyah
 
Mencintai Al-Qur’an dan Al-Hadist
Mencintai Al-Qur’an dan Al-HadistMencintai Al-Qur’an dan Al-Hadist
Mencintai Al-Qur’an dan Al-Hadist
 
Rpp fikih tata cara thaharah
Rpp fikih tata cara thaharahRpp fikih tata cara thaharah
Rpp fikih tata cara thaharah
 
Power Point 'Ulumul Qur'an
Power Point 'Ulumul Qur'anPower Point 'Ulumul Qur'an
Power Point 'Ulumul Qur'an
 
Modul ski
Modul skiModul ski
Modul ski
 
2. rpp fiqih kelas viii m ts semester 1, 2
2. rpp fiqih kelas viii m ts semester 1, 22. rpp fiqih kelas viii m ts semester 1, 2
2. rpp fiqih kelas viii m ts semester 1, 2
 
Ulumul hadits
Ulumul haditsUlumul hadits
Ulumul hadits
 
3. ‘am, khash, muthlaq, muqayyad
3. ‘am, khash, muthlaq, muqayyad3. ‘am, khash, muthlaq, muqayyad
3. ‘am, khash, muthlaq, muqayyad
 

Similar to Fungsi keterlibatan tik dalam pembelajaran pai 1

Isi laporan fenti
Isi laporan fentiIsi laporan fenti
Isi laporan fenti
akhmad rojikhi
 
Faktor-faktor Yang Menghalang Penggunaan ICT Dalam Lalangan Guru-guru Pendidi...
Faktor-faktor Yang Menghalang Penggunaan ICT Dalam Lalangan Guru-guru Pendidi...Faktor-faktor Yang Menghalang Penggunaan ICT Dalam Lalangan Guru-guru Pendidi...
Faktor-faktor Yang Menghalang Penggunaan ICT Dalam Lalangan Guru-guru Pendidi...
Budak Baik
 
Laporan PPL SMA N 1 Tuntang
Laporan PPL SMA N 1 TuntangLaporan PPL SMA N 1 Tuntang
Laporan PPL SMA N 1 Tuntang
ND Arisanti
 
artikel pribadi anu aing pisan erertertesw
artikel pribadi anu aing pisan ererterteswartikel pribadi anu aing pisan erertertesw
artikel pribadi anu aing pisan erertertesw
herlandherland
 
Bahasa indonesia
Bahasa indonesiaBahasa indonesia
Bahasa indonesia
Sinta Haryati
 
Upaya 2
Upaya 2Upaya 2
Upaya 2
blogku
 
36-Article Text-142-1-10-20191231.pdf
36-Article Text-142-1-10-20191231.pdf36-Article Text-142-1-10-20191231.pdf
36-Article Text-142-1-10-20191231.pdf
AinunSyarifah2
 
Ilmupendidikan
IlmupendidikanIlmupendidikan
Ilmupendidikansemua17an
 
Proposal
ProposalProposal
Proposal
Edi Flush
 
PARADIGMA BARU KURIKULUM
PARADIGMA BARU KURIKULUMPARADIGMA BARU KURIKULUM
PARADIGMA BARU KURIKULUM
UNIVERSITY OF ADI BUANA SURABAYA
 
Ptk jual-beli
Ptk jual-beliPtk jual-beli
Ptk jual-beli
Melly PMI
 
MODUL 1 KONSEP DASAR ILMU PENDIDIKAN.pptx
MODUL 1 KONSEP DASAR ILMU PENDIDIKAN.pptxMODUL 1 KONSEP DASAR ILMU PENDIDIKAN.pptx
MODUL 1 KONSEP DASAR ILMU PENDIDIKAN.pptx
AndiJannaMurti
 
Penulisan ilmiah
Penulisan ilmiahPenulisan ilmiah
Penulisan ilmiah
iezaku
 
2. laporan ptk yunus
2. laporan ptk yunus2. laporan ptk yunus
2. laporan ptk yunus
Anwar Sari
 
1
11
Pengertian dan Unsur-unsur Pendidikan - Pengantar Pendidikan
Pengertian dan Unsur-unsur Pendidikan - Pengantar PendidikanPengertian dan Unsur-unsur Pendidikan - Pengantar Pendidikan
Pengertian dan Unsur-unsur Pendidikan - Pengantar Pendidikan
Anita Julia
 
Kurikulum tahun 1984
Kurikulum tahun 1984Kurikulum tahun 1984
Kurikulum tahun 1984
alexandria iskandar
 
Ilmu Pendidikan Islam
Ilmu Pendidikan IslamIlmu Pendidikan Islam
Ilmu Pendidikan Islam
pita pulungan
 

Similar to Fungsi keterlibatan tik dalam pembelajaran pai 1 (20)

Isi laporan fenti
Isi laporan fentiIsi laporan fenti
Isi laporan fenti
 
Faktor-faktor Yang Menghalang Penggunaan ICT Dalam Lalangan Guru-guru Pendidi...
Faktor-faktor Yang Menghalang Penggunaan ICT Dalam Lalangan Guru-guru Pendidi...Faktor-faktor Yang Menghalang Penggunaan ICT Dalam Lalangan Guru-guru Pendidi...
Faktor-faktor Yang Menghalang Penggunaan ICT Dalam Lalangan Guru-guru Pendidi...
 
Laporan ppl
Laporan pplLaporan ppl
Laporan ppl
 
Laporan PPL SMA N 1 Tuntang
Laporan PPL SMA N 1 TuntangLaporan PPL SMA N 1 Tuntang
Laporan PPL SMA N 1 Tuntang
 
Ptk ips kelas ii
Ptk ips kelas iiPtk ips kelas ii
Ptk ips kelas ii
 
artikel pribadi anu aing pisan erertertesw
artikel pribadi anu aing pisan ererterteswartikel pribadi anu aing pisan erertertesw
artikel pribadi anu aing pisan erertertesw
 
Bahasa indonesia
Bahasa indonesiaBahasa indonesia
Bahasa indonesia
 
Upaya 2
Upaya 2Upaya 2
Upaya 2
 
36-Article Text-142-1-10-20191231.pdf
36-Article Text-142-1-10-20191231.pdf36-Article Text-142-1-10-20191231.pdf
36-Article Text-142-1-10-20191231.pdf
 
Ilmupendidikan
IlmupendidikanIlmupendidikan
Ilmupendidikan
 
Proposal
ProposalProposal
Proposal
 
PARADIGMA BARU KURIKULUM
PARADIGMA BARU KURIKULUMPARADIGMA BARU KURIKULUM
PARADIGMA BARU KURIKULUM
 
Ptk jual-beli
Ptk jual-beliPtk jual-beli
Ptk jual-beli
 
MODUL 1 KONSEP DASAR ILMU PENDIDIKAN.pptx
MODUL 1 KONSEP DASAR ILMU PENDIDIKAN.pptxMODUL 1 KONSEP DASAR ILMU PENDIDIKAN.pptx
MODUL 1 KONSEP DASAR ILMU PENDIDIKAN.pptx
 
Penulisan ilmiah
Penulisan ilmiahPenulisan ilmiah
Penulisan ilmiah
 
2. laporan ptk yunus
2. laporan ptk yunus2. laporan ptk yunus
2. laporan ptk yunus
 
1
11
1
 
Pengertian dan Unsur-unsur Pendidikan - Pengantar Pendidikan
Pengertian dan Unsur-unsur Pendidikan - Pengantar PendidikanPengertian dan Unsur-unsur Pendidikan - Pengantar Pendidikan
Pengertian dan Unsur-unsur Pendidikan - Pengantar Pendidikan
 
Kurikulum tahun 1984
Kurikulum tahun 1984Kurikulum tahun 1984
Kurikulum tahun 1984
 
Ilmu Pendidikan Islam
Ilmu Pendidikan IslamIlmu Pendidikan Islam
Ilmu Pendidikan Islam
 

More from Yenima27

kel 12 pengorganisasian dan implementasi pemasaran jasa pendidikan
kel 12 pengorganisasian dan implementasi pemasaran jasa pendidikankel 12 pengorganisasian dan implementasi pemasaran jasa pendidikan
kel 12 pengorganisasian dan implementasi pemasaran jasa pendidikan
Yenima27
 
kel 10 manajemen pemasaran pendidikan
kel 10 manajemen pemasaran pendidikankel 10 manajemen pemasaran pendidikan
kel 10 manajemen pemasaran pendidikan
Yenima27
 
Kel 9 aspek sdm
Kel 9 aspek sdmKel 9 aspek sdm
Kel 9 aspek sdm
Yenima27
 
Kel 7 straegi penentuan harga pasar
Kel 7 straegi penentuan harga pasarKel 7 straegi penentuan harga pasar
Kel 7 straegi penentuan harga pasar
Yenima27
 
kel 6 strategi produk dan distribusi jasa pendidikan
kel 6 strategi produk dan distribusi jasa pendidikankel 6 strategi produk dan distribusi jasa pendidikan
kel 6 strategi produk dan distribusi jasa pendidikan
Yenima27
 
Bauran pemasaran jasa pendidikan
Bauran pemasaran jasa pendidikanBauran pemasaran jasa pendidikan
Bauran pemasaran jasa pendidikan
Yenima27
 
kel 2 penentuan posisi pasar dan diferensiasi produk jasa pendidikan
kel 2 penentuan posisi pasar dan diferensiasi produk jasa pendidikankel 2 penentuan posisi pasar dan diferensiasi produk jasa pendidikan
kel 2 penentuan posisi pasar dan diferensiasi produk jasa pendidikan
Yenima27
 
kel 3 segmentasi pemasaran
kel 3 segmentasi pemasarankel 3 segmentasi pemasaran
kel 3 segmentasi pemasaran
Yenima27
 
kel 2 perumusan misi jasa pendidikan
kel 2 perumusan misi jasa pendidikankel 2 perumusan misi jasa pendidikan
kel 2 perumusan misi jasa pendidikan
Yenima27
 
kel 1 evolusi pemasaran jasa dan pemasaran relasional jasa pendidikan
kel 1 evolusi pemasaran jasa dan pemasaran relasional jasa pendidikankel 1 evolusi pemasaran jasa dan pemasaran relasional jasa pendidikan
kel 1 evolusi pemasaran jasa dan pemasaran relasional jasa pendidikan
Yenima27
 
KEL 2 Fungsi keterlibatan tik dalam pembelajaran pai
KEL 2 Fungsi keterlibatan tik dalam pembelajaran paiKEL 2 Fungsi keterlibatan tik dalam pembelajaran pai
KEL 2 Fungsi keterlibatan tik dalam pembelajaran pai
Yenima27
 
kel 4 penerapan tik dalam pembelajaran
kel 4 penerapan tik dalam pembelajarankel 4 penerapan tik dalam pembelajaran
kel 4 penerapan tik dalam pembelajaran
Yenima27
 
kel 5 menentukan masalah dan judul ptk
kel 5 menentukan masalah dan judul ptkkel 5 menentukan masalah dan judul ptk
kel 5 menentukan masalah dan judul ptk
Yenima27
 
kel 5 Bauran pemasaran jasa pendidikan
kel 5 Bauran pemasaran jasa pendidikan kel 5 Bauran pemasaran jasa pendidikan
kel 5 Bauran pemasaran jasa pendidikan
Yenima27
 
kel 1Hakikat penelitian tindakan kelas
kel 1Hakikat penelitian tindakan kelaskel 1Hakikat penelitian tindakan kelas
kel 1Hakikat penelitian tindakan kelas
Yenima27
 
kel 10 evaluasi tik dalam pmbelajarn pai
kel 10 evaluasi tik dalam pmbelajarn paikel 10 evaluasi tik dalam pmbelajarn pai
kel 10 evaluasi tik dalam pmbelajarn pai
Yenima27
 
Ppt Manusia Dalam Psikologi Kepribadian Dalam Prespektif Islam
Ppt Manusia Dalam Psikologi Kepribadian Dalam Prespektif IslamPpt Manusia Dalam Psikologi Kepribadian Dalam Prespektif Islam
Ppt Manusia Dalam Psikologi Kepribadian Dalam Prespektif Islam
Yenima27
 
Kelompok 9 Komunikasi dan Sistem Pembelajaran PAI
Kelompok 9 Komunikasi dan Sistem Pembelajaran PAIKelompok 9 Komunikasi dan Sistem Pembelajaran PAI
Kelompok 9 Komunikasi dan Sistem Pembelajaran PAI
Yenima27
 
Kelompok 6 Pembelajaran Berbasis Web
Kelompok 6 Pembelajaran Berbasis WebKelompok 6 Pembelajaran Berbasis Web
Kelompok 6 Pembelajaran Berbasis Web
Yenima27
 
Kelompok 3 perkembangan internet pada pai
Kelompok 3 perkembangan internet pada paiKelompok 3 perkembangan internet pada pai
Kelompok 3 perkembangan internet pada pai
Yenima27
 

More from Yenima27 (20)

kel 12 pengorganisasian dan implementasi pemasaran jasa pendidikan
kel 12 pengorganisasian dan implementasi pemasaran jasa pendidikankel 12 pengorganisasian dan implementasi pemasaran jasa pendidikan
kel 12 pengorganisasian dan implementasi pemasaran jasa pendidikan
 
kel 10 manajemen pemasaran pendidikan
kel 10 manajemen pemasaran pendidikankel 10 manajemen pemasaran pendidikan
kel 10 manajemen pemasaran pendidikan
 
Kel 9 aspek sdm
Kel 9 aspek sdmKel 9 aspek sdm
Kel 9 aspek sdm
 
Kel 7 straegi penentuan harga pasar
Kel 7 straegi penentuan harga pasarKel 7 straegi penentuan harga pasar
Kel 7 straegi penentuan harga pasar
 
kel 6 strategi produk dan distribusi jasa pendidikan
kel 6 strategi produk dan distribusi jasa pendidikankel 6 strategi produk dan distribusi jasa pendidikan
kel 6 strategi produk dan distribusi jasa pendidikan
 
Bauran pemasaran jasa pendidikan
Bauran pemasaran jasa pendidikanBauran pemasaran jasa pendidikan
Bauran pemasaran jasa pendidikan
 
kel 2 penentuan posisi pasar dan diferensiasi produk jasa pendidikan
kel 2 penentuan posisi pasar dan diferensiasi produk jasa pendidikankel 2 penentuan posisi pasar dan diferensiasi produk jasa pendidikan
kel 2 penentuan posisi pasar dan diferensiasi produk jasa pendidikan
 
kel 3 segmentasi pemasaran
kel 3 segmentasi pemasarankel 3 segmentasi pemasaran
kel 3 segmentasi pemasaran
 
kel 2 perumusan misi jasa pendidikan
kel 2 perumusan misi jasa pendidikankel 2 perumusan misi jasa pendidikan
kel 2 perumusan misi jasa pendidikan
 
kel 1 evolusi pemasaran jasa dan pemasaran relasional jasa pendidikan
kel 1 evolusi pemasaran jasa dan pemasaran relasional jasa pendidikankel 1 evolusi pemasaran jasa dan pemasaran relasional jasa pendidikan
kel 1 evolusi pemasaran jasa dan pemasaran relasional jasa pendidikan
 
KEL 2 Fungsi keterlibatan tik dalam pembelajaran pai
KEL 2 Fungsi keterlibatan tik dalam pembelajaran paiKEL 2 Fungsi keterlibatan tik dalam pembelajaran pai
KEL 2 Fungsi keterlibatan tik dalam pembelajaran pai
 
kel 4 penerapan tik dalam pembelajaran
kel 4 penerapan tik dalam pembelajarankel 4 penerapan tik dalam pembelajaran
kel 4 penerapan tik dalam pembelajaran
 
kel 5 menentukan masalah dan judul ptk
kel 5 menentukan masalah dan judul ptkkel 5 menentukan masalah dan judul ptk
kel 5 menentukan masalah dan judul ptk
 
kel 5 Bauran pemasaran jasa pendidikan
kel 5 Bauran pemasaran jasa pendidikan kel 5 Bauran pemasaran jasa pendidikan
kel 5 Bauran pemasaran jasa pendidikan
 
kel 1Hakikat penelitian tindakan kelas
kel 1Hakikat penelitian tindakan kelaskel 1Hakikat penelitian tindakan kelas
kel 1Hakikat penelitian tindakan kelas
 
kel 10 evaluasi tik dalam pmbelajarn pai
kel 10 evaluasi tik dalam pmbelajarn paikel 10 evaluasi tik dalam pmbelajarn pai
kel 10 evaluasi tik dalam pmbelajarn pai
 
Ppt Manusia Dalam Psikologi Kepribadian Dalam Prespektif Islam
Ppt Manusia Dalam Psikologi Kepribadian Dalam Prespektif IslamPpt Manusia Dalam Psikologi Kepribadian Dalam Prespektif Islam
Ppt Manusia Dalam Psikologi Kepribadian Dalam Prespektif Islam
 
Kelompok 9 Komunikasi dan Sistem Pembelajaran PAI
Kelompok 9 Komunikasi dan Sistem Pembelajaran PAIKelompok 9 Komunikasi dan Sistem Pembelajaran PAI
Kelompok 9 Komunikasi dan Sistem Pembelajaran PAI
 
Kelompok 6 Pembelajaran Berbasis Web
Kelompok 6 Pembelajaran Berbasis WebKelompok 6 Pembelajaran Berbasis Web
Kelompok 6 Pembelajaran Berbasis Web
 
Kelompok 3 perkembangan internet pada pai
Kelompok 3 perkembangan internet pada paiKelompok 3 perkembangan internet pada pai
Kelompok 3 perkembangan internet pada pai
 

Recently uploaded

Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Bab 7Korupsi sebagai persoalan moral .pptx
Bab 7Korupsi sebagai persoalan moral  .pptxBab 7Korupsi sebagai persoalan moral  .pptx
Bab 7Korupsi sebagai persoalan moral .pptx
Habibatut Tijani
 
laporan komunitas belajar sekolah dasar negeri botoputih
laporan komunitas belajar sekolah dasar negeri botoputihlaporan komunitas belajar sekolah dasar negeri botoputih
laporan komunitas belajar sekolah dasar negeri botoputih
SDNBotoputih
 
Aksi Nyata Buku Non Teks Bermutu Dan Manfaatnya .pdf
Aksi Nyata Buku Non Teks Bermutu Dan Manfaatnya .pdfAksi Nyata Buku Non Teks Bermutu Dan Manfaatnya .pdf
Aksi Nyata Buku Non Teks Bermutu Dan Manfaatnya .pdf
DenysErlanders
 
Alur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase e
Alur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase eAlur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase e
Alur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase e
MsElisazmar
 
Modul Ajar PJOK Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PJOK Kelas 4 Fase B Kurikulum MerdekaModul Ajar PJOK Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PJOK Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Kalender Pendidikan tahun pelajaran 2023/2024 Kabupaten Temanggung .pdf
Kalender Pendidikan tahun pelajaran 2023/2024  Kabupaten Temanggung .pdfKalender Pendidikan tahun pelajaran 2023/2024  Kabupaten Temanggung .pdf
Kalender Pendidikan tahun pelajaran 2023/2024 Kabupaten Temanggung .pdf
SDNBotoputih
 
Demonstrasi Konseptual Modul 2.1 - RPP Berdiferensiasi.pdf
Demonstrasi Konseptual Modul 2.1 - RPP Berdiferensiasi.pdfDemonstrasi Konseptual Modul 2.1 - RPP Berdiferensiasi.pdf
Demonstrasi Konseptual Modul 2.1 - RPP Berdiferensiasi.pdf
d2spdpnd9185
 
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi KomunikasiMateri Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
AdePutraTunggali
 
power point struktur data tree atau pohon
power point struktur data tree atau pohonpower point struktur data tree atau pohon
power point struktur data tree atau pohon
NoegPutra1
 
(Fase B ) - Gaya Hidup Berkelanjutan (P5).docx
(Fase B ) - Gaya Hidup Berkelanjutan (P5).docx(Fase B ) - Gaya Hidup Berkelanjutan (P5).docx
(Fase B ) - Gaya Hidup Berkelanjutan (P5).docx
BAHTIARMUHAMAD
 
Panduan Survei Kendala Aktivasi Rekening SimPel PIP 2023 -7 Juni.pdf
Panduan Survei Kendala Aktivasi Rekening SimPel PIP 2023 -7 Juni.pdfPanduan Survei Kendala Aktivasi Rekening SimPel PIP 2023 -7 Juni.pdf
Panduan Survei Kendala Aktivasi Rekening SimPel PIP 2023 -7 Juni.pdf
NurHasyim22
 
KIAN karya ilmiah akhir ners keperawatan medikal bedah.ppt
KIAN karya ilmiah akhir ners keperawatan medikal bedah.pptKIAN karya ilmiah akhir ners keperawatan medikal bedah.ppt
KIAN karya ilmiah akhir ners keperawatan medikal bedah.ppt
WAYANDARSANA1
 
RENCANA + Link2 Materi BimTek _"Ketentuan TERBARU_PTK 007 Rev-5 Tahun 2023 & ...
RENCANA + Link2 Materi BimTek _"Ketentuan TERBARU_PTK 007 Rev-5 Tahun 2023 & ...RENCANA + Link2 Materi BimTek _"Ketentuan TERBARU_PTK 007 Rev-5 Tahun 2023 & ...
RENCANA + Link2 Materi BimTek _"Ketentuan TERBARU_PTK 007 Rev-5 Tahun 2023 & ...
Kanaidi ken
 
Modul Ajar PJOK Kelas 1 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PJOK Kelas 1 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PJOK Kelas 1 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PJOK Kelas 1 Fase A Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan Regulasi Terbaru P...
PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan  Regulasi  Terbaru P...PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan  Regulasi  Terbaru P...
PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan Regulasi Terbaru P...
Kanaidi ken
 
Selamat "Hari Raya_Idul Adha 1445H / 2024H".
Selamat "Hari Raya_Idul Adha 1445H / 2024H".Selamat "Hari Raya_Idul Adha 1445H / 2024H".
Selamat "Hari Raya_Idul Adha 1445H / 2024H".
Kanaidi ken
 
Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila SD.pdf.pdf
Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila SD.pdf.pdfProjek Penguatan Profil Pelajar Pancasila SD.pdf.pdf
Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila SD.pdf.pdf
anikdwihariyanti
 
1. Sosialisasi_Serdos_2024_PSD_PTU dan Peserta.pdf
1. Sosialisasi_Serdos_2024_PSD_PTU dan Peserta.pdf1. Sosialisasi_Serdos_2024_PSD_PTU dan Peserta.pdf
1. Sosialisasi_Serdos_2024_PSD_PTU dan Peserta.pdf
denny404455
 
PERSENTASI PENINGKATAN KUALITAS PRAKTIK PEMBELAJARAN.pdf
PERSENTASI PENINGKATAN KUALITAS PRAKTIK PEMBELAJARAN.pdfPERSENTASI PENINGKATAN KUALITAS PRAKTIK PEMBELAJARAN.pdf
PERSENTASI PENINGKATAN KUALITAS PRAKTIK PEMBELAJARAN.pdf
MunirLuvNaAin
 

Recently uploaded (20)

Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
 
Bab 7Korupsi sebagai persoalan moral .pptx
Bab 7Korupsi sebagai persoalan moral  .pptxBab 7Korupsi sebagai persoalan moral  .pptx
Bab 7Korupsi sebagai persoalan moral .pptx
 
laporan komunitas belajar sekolah dasar negeri botoputih
laporan komunitas belajar sekolah dasar negeri botoputihlaporan komunitas belajar sekolah dasar negeri botoputih
laporan komunitas belajar sekolah dasar negeri botoputih
 
Aksi Nyata Buku Non Teks Bermutu Dan Manfaatnya .pdf
Aksi Nyata Buku Non Teks Bermutu Dan Manfaatnya .pdfAksi Nyata Buku Non Teks Bermutu Dan Manfaatnya .pdf
Aksi Nyata Buku Non Teks Bermutu Dan Manfaatnya .pdf
 
Alur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase e
Alur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase eAlur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase e
Alur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase e
 
Modul Ajar PJOK Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PJOK Kelas 4 Fase B Kurikulum MerdekaModul Ajar PJOK Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PJOK Kelas 4 Fase B Kurikulum Merdeka
 
Kalender Pendidikan tahun pelajaran 2023/2024 Kabupaten Temanggung .pdf
Kalender Pendidikan tahun pelajaran 2023/2024  Kabupaten Temanggung .pdfKalender Pendidikan tahun pelajaran 2023/2024  Kabupaten Temanggung .pdf
Kalender Pendidikan tahun pelajaran 2023/2024 Kabupaten Temanggung .pdf
 
Demonstrasi Konseptual Modul 2.1 - RPP Berdiferensiasi.pdf
Demonstrasi Konseptual Modul 2.1 - RPP Berdiferensiasi.pdfDemonstrasi Konseptual Modul 2.1 - RPP Berdiferensiasi.pdf
Demonstrasi Konseptual Modul 2.1 - RPP Berdiferensiasi.pdf
 
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi KomunikasiMateri Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
 
power point struktur data tree atau pohon
power point struktur data tree atau pohonpower point struktur data tree atau pohon
power point struktur data tree atau pohon
 
(Fase B ) - Gaya Hidup Berkelanjutan (P5).docx
(Fase B ) - Gaya Hidup Berkelanjutan (P5).docx(Fase B ) - Gaya Hidup Berkelanjutan (P5).docx
(Fase B ) - Gaya Hidup Berkelanjutan (P5).docx
 
Panduan Survei Kendala Aktivasi Rekening SimPel PIP 2023 -7 Juni.pdf
Panduan Survei Kendala Aktivasi Rekening SimPel PIP 2023 -7 Juni.pdfPanduan Survei Kendala Aktivasi Rekening SimPel PIP 2023 -7 Juni.pdf
Panduan Survei Kendala Aktivasi Rekening SimPel PIP 2023 -7 Juni.pdf
 
KIAN karya ilmiah akhir ners keperawatan medikal bedah.ppt
KIAN karya ilmiah akhir ners keperawatan medikal bedah.pptKIAN karya ilmiah akhir ners keperawatan medikal bedah.ppt
KIAN karya ilmiah akhir ners keperawatan medikal bedah.ppt
 
RENCANA + Link2 Materi BimTek _"Ketentuan TERBARU_PTK 007 Rev-5 Tahun 2023 & ...
RENCANA + Link2 Materi BimTek _"Ketentuan TERBARU_PTK 007 Rev-5 Tahun 2023 & ...RENCANA + Link2 Materi BimTek _"Ketentuan TERBARU_PTK 007 Rev-5 Tahun 2023 & ...
RENCANA + Link2 Materi BimTek _"Ketentuan TERBARU_PTK 007 Rev-5 Tahun 2023 & ...
 
Modul Ajar PJOK Kelas 1 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PJOK Kelas 1 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PJOK Kelas 1 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PJOK Kelas 1 Fase A Kurikulum Merdeka
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan Regulasi Terbaru P...
PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan  Regulasi  Terbaru P...PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan  Regulasi  Terbaru P...
PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan Regulasi Terbaru P...
 
Selamat "Hari Raya_Idul Adha 1445H / 2024H".
Selamat "Hari Raya_Idul Adha 1445H / 2024H".Selamat "Hari Raya_Idul Adha 1445H / 2024H".
Selamat "Hari Raya_Idul Adha 1445H / 2024H".
 
Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila SD.pdf.pdf
Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila SD.pdf.pdfProjek Penguatan Profil Pelajar Pancasila SD.pdf.pdf
Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila SD.pdf.pdf
 
1. Sosialisasi_Serdos_2024_PSD_PTU dan Peserta.pdf
1. Sosialisasi_Serdos_2024_PSD_PTU dan Peserta.pdf1. Sosialisasi_Serdos_2024_PSD_PTU dan Peserta.pdf
1. Sosialisasi_Serdos_2024_PSD_PTU dan Peserta.pdf
 
PERSENTASI PENINGKATAN KUALITAS PRAKTIK PEMBELAJARAN.pdf
PERSENTASI PENINGKATAN KUALITAS PRAKTIK PEMBELAJARAN.pdfPERSENTASI PENINGKATAN KUALITAS PRAKTIK PEMBELAJARAN.pdf
PERSENTASI PENINGKATAN KUALITAS PRAKTIK PEMBELAJARAN.pdf
 

Fungsi keterlibatan tik dalam pembelajaran pai 1

  • 1.
  • 2. TODAY’S TOPICS FUNGSI KETERKAITAN TIK DALAM PEMBELAJARAN PAI DEFINISI DARI PEMBELAJARAN PAI PERANAN TIK DALAM PEMBELAJARAN FUNGSI DAN MANFAAT TIK DALAM PEMBELAJARAN PAI
  • 3. DEFINISI PEMBELAJARAN PAI Dilihat dari konsep dasar dan operasionalnya serta praktik penyelenggaraannya, maka pendidikan Islam pada dasarnya mengandung 3 pengertian: Pendidikan Islam adalah pendidikan menurut Islam atau pendidikan Islami, yakni pendidikan yang dipahami dan dikembangkan dari ajaran dan nilai-nilai fundamental yang terkandung dalam sumber dasarnya, yaitu Al-Qur’an dan Al-Sunnah. Pendidikan Islam adalah pendidikan Ke-Islaman atau pendidikan Agama Islam, yakni upaya mendidikkan agama Islam atau ajaran dan nilai-nilainya, agar menjadi way of life (pandangan hidup) dan sikap hidup seseorang. Pendidikan Islam adalah pendidikan dalam Islam, atau proses dan praktik penyelenggaraan pendidikan yang berlangsung dan berkembang dalam realitas sejarah umat Islam.
  • 4. KESIMPULAN Pembelajaran Pendidikan Agama Islam merupakan usaha untuk menanamkan nilai-nilai positif yang bersumber dari Al-Quran dan Al- Hadits dalam diri peserta didik, sehingga kelak peserta didik mampu menanamkannya dalam kehidupan sehari-hari dan menjadi bagian dari kebiasaan hidupnya, sehingga ia mampu mendapatkan kebahagiaan dunia maupun di akhirat kelak.
  • 5. PERANAN TIK DALAM PEMBELAJARAN TIK Sebagai Keteramp ilan (Skill) dan Kompete nsi TIK Sebagai Infrastruk tur Pembelaj aran TIK Sebagai Sumber Bahan Belajar TIK Sebagai Alat Bantu dan Fasilitas Pembelaj aran TIK Sebagai Pendukun g Manajeme n Pembelaj aran TIK Sebagai Sistem Pendukun g Keputusa n
  • 6. TIK Sebagai Keterampilan (Skill) dan Kompetensi 1. Setiap pemangku kepentingan harus memiliki kompetensi dan keahlian menggunakan teknologi informasi dan komunikasi untuk pendidikan. 2. Informasi merupakan “bahan mentah” dari pengetahuan yang harus diolah melalui proses pembelajaran. 3. Pembagi pengetahuan antar satu peserta didik dengan yang lainnya bersifat mutlak dan tidak berkesudahan. 4. Belajar mengenai bagaimana cara belajar yang efektif dan efisien bagi pengajar, peserta didik, dan stakeholder. 5. Belajar adalah proses seumur hidup yang berlaku bagi setiap individu atau setiap manusia.
  • 7. TIK Sebagai Infrastruktur Pembelajaran 1. Saat ini bahan ajar banyak disimpan dalam format digital dengan model yang beragam seperti multimedia. 2. Para peserta didik-instruktur dan peserta didik- secara aktif bergerak dari satu tempat ke tempat lainnya. 3. Proses pembelajaran seharusnya dapat dilakukan dimana dan kapan saja. 4. Perbedaan letak geografi seharusnya tidak menjadi batasan pembelajaran. 5. “The network is the school” akan menjadi fenomena baru di dalam dunia pendidikan.
  • 8. TIK Sebagai Sumber Bahan Belajar 1. Ilmu pengetahuan berkembang sedemikian cepatnya. 2. Pengajar-pengajar yang hebat tersebar di berbagai belahan dunia. 3. Buku-buku, bahan ajar, dan referensi diperbaharuhi secara kontinue. 4. Inovasi memerlukan kerja sama pemikiran. 5. Tanpa teknologi, proses pembelajaran yang “up-to-date” membutuhkan waktu yang lama.
  • 9. TIK Sebagai Alat Bantu dan Fasilitas Pembelajaran 1. Penyampaian pengetahuan seharusnya mempertimbangkan konteks dunia nyatanya. 2. Memberikan ilustrasi berbagai fenomena ilmu pengetahuan untuk mempercepat penyerapan bahan ajar. 3. Pelajar diharapkan melakukan eksplorasi terhadap pengetahuannya secara lebih bebas dan mandiri. 4. Akuisisi pengetahuan berasal dari interaksi antar peserta didik dan pengajar. 5. Rasio antara pengajar dan peserta didik proses pemberian fasilitas.
  • 10. TIK Sebagai Pendukung Manajemen Pembelajaran 1. Setiap individu memerlukan dukungan pembelajaran tanpa henti setiap harinya. 2. Transaksi dan interaksi interaktif antar – stakeholder memerlukan pengolahan back-office yang kuat. 3. Kualitas pelayanan pada pengelolaan administrasi pendidikan seharusnya ditingkatkan secara bertahap. 4. Orang merupakan sumber daya yang sangat bernilai sekaligus terbatas dalam institusi. 5. Munculnya keberadaan sistem pendidikan interorganisasi.
  • 11. TIK Sebagai Sistem Pendukung Keputusan 1. Setiap individu memiliki karakteristik dan bakat masing-masing dalam pembelajaran. 2. Pengajar seharusnya meningkatkan kompetensi dan keterampilan pada berbagai bidang ilmu. 3. Sumber daya terbatas, pengelolaan yang efektif seharusnya dilakukan. 4. Institusi seharusnya tumbuh dari waktu ke waktu dalam hal jangkauan dan kualitas.
  • 12. FUNGSI DAN MANFAAT TIK DALAM PEMBELAJARAN PAI MEDIA PEMBELAJARAN MANDIRI ALAT BANTU PEMBELAJARAN SUMBER PEMBELAJARAN
  • 13.
  • 14. BIOGRAFI NARASUMBER Guru Pendidikan Agama Islam SD Tempat, Tanggal Lahir : Ponorogo, 6 Agustus 1960 Alamat : JL. Godang 34 A Patihan Kidul, Siman Riwayat Pendidikan :  MI Godang (1974)  PGAP (1978)  PGAA (1980)  Sarjana Muda - Universitas Muhamadiyah Ponorogo (1984)  D2 STAIN Ponorogo (1998)  S1 IAIRM Wali Songo Ngabar Ponorogo (2014) Pesan : “Nek wong pinter iku, gak perlu golek mesti wes akeh sing golek i. Makanya mumpung masih muda, terus belajar.”
  • 15. Membantu dalam keberhasilan proses belajar mengajar, terutama dapat merangsang anak didik : PERANAN TIK DALAM PEMBELAJARAN Menurut Narasumber 1.Lebih suka terhadap pelajaran tersebut. 2.Lebih memotivasi anak, karena ada visual. Sehingga pada saat anak melihat atau menyaksikan tayangan yang ada, mereka mudah untuk menerima. Selain itu, karena siswa sudah melihat contohnya, guru tinggal membetulkan gerakan siswa, sesuai dengan tayangan yang telah disaksikan oleh siswa.
  • 16. Menurut Narasumber, fungsi dan manfaat penggunaan TIK dalam pembelajaran PAI ialah: Fungsi dan Manfaat Penggunaan TIK Dalam Pembelajaran PAI 1. Membangkitkan semangat anak (memberikan motivasi kepada anak-anak) 2. Memori yang diterima oleh anak anak akan lebih lama tersimpan di otaknya. Sehingga tingkat ingatan anak menjadi lebih baik karena pengunaan LCD tersebut. Sehingga otomatis bisa menghasilkan, tercapainya tujuan pembelajaran secara optimal. 3. Anak akan lebih fokus kepada tayangan. Sehingga dapat mencegah anak untuk bermain dan berlaku yang tidak semestinya selama proses pembelajaran. 4. Dengan adanya audio visual ini, dapat menjadikan anak untuk tidak Gaptek (Gagap Teknologi).
  • 17. That’s all. Thank you!  Any Questions?